Anda di halaman 1dari 6

GIZI BALITA

PENGERTIAN GIZI

Gizi merupakan kandungan yang terdapat dalam makanan bias berupa karbohidrat,

protein, vitamin,mineral, serat, air dan komponen-komponen lainnya yang

bermanfaat bagi tubuh manusia.


Fungsi Gizi dalam Makanan

Zat tenaga

Bagi balita, zat tenaga sangat diperlukan untuk melakukan aktivitas serta

pertumbuhan dan perkembangannya. Zat ini dapat diperoleh dari makanan yang

mengandung karbohidrat, lema dan protein.

Zat pembangun

Zat pembangun tida hanya berfungsi sebagai pertumbuhan dan perkembangan

balita saja, melankan berfungsi jugauntuk menggantikan jaringan dalam tubuh yang

mengalami kerusakan. Zat ini dapat diperoleh dari protein.

Zat pengatur

Zat pengatur dapat berfungsi agar organ organ dan jaringan tubuh kita berungsi

dengan baik seperti yang diharapkan. Zat ini dapat diperoleh dari vitamin, mineral

dan air.
Pola Makan Balita

Pola makan anak usia balita terdiri dari:

- 3 kali makan besar (Pagi,Siang,Malam)

- 2 kali makanan selingan

- 3-4 kali minum susu


Jenis – jenis makanan yang mengandung zat-zat byang baik bagi pertumbuhan dan

perkembangan anak:

a.Sumber Karbohidrat : Nasi, Kentang, Jagung

b.Sumber lemak : Alpukat, Daging,

Ikan

c.Sumber Protein : Telur, dada ayam,

ikan tuna, Tahu

d.Sumber Vitamin : Buah, sayur, kacang-

kacangan, Susu

e.Sumber Mineral : Sayuran berdaun hijau, Ikan, kerang,

udang, kepiting,Yoghurt

Anda mungkin juga menyukai