Anda di halaman 1dari 6

Lembar Kerja | Gerak Melingkar 5

LEMBAR KERJA - 1

Sekolah         : SMAN
Matapelajaran : Fisika
Kelas/Semester : X/I
Materi Pokok  : Gerak Melingkar Dengan Laju Konstan

PERCOBAAN GERAK MELINGKAR


Nama Anggota Kelompok: 1…………………………………
2…………………………………
3…………………………………
4…………………………………
5…………………………………
Tujuan : Menentukan besar Percepatan sentripetal

Perhatikan demonstrasi berikut!


Lembar Kerja | Gerak Melingkar 5

Sebuah VCD yang diberi tanda titik diputar searah jarum jam, putarlah kaset VCD
player dengan menggunakan pena dan amati titik pada VCD tersebut

Selesaikanlah permasalahan berikut:

1. Coba anda gambarkan lintasan gerak titik kaset VCD player tersebut
dengan jari-jari 4 cm!

2. Apakah kecepatan titik pada VCD tersebut tetap atau berubah?

3. Gambarkan vektor kecepatan pada suatu titik tersebut!

4. Gambarkan lagi suatu titik pada lintasan gerak tersebut yang


menggambarkan posisi benda setelah menempuh sudut ∆ θ dan waktu ∆ t
yang sangat kecil

5. Gambarkan vektor perpindahannya. Berapa besar ∆ r⃗ ? Tunjukkan pula


panjang lintasan yang ditempuh ( ∆ s) dalam gambar tersebut.
Lembar Kerja | Gerak Melingkar 5

6. Gambarkan ∆ ⃗v

7. Bagaimana hubungan antara ∆ θ dan ∆ s?

8. Gambarkan hubungan antara ∆ θ dan ∆ s!

9. Bagaimana hubungan anatara ∆ v dan ∆ θ ?

10. Gambarkan hubungan anatara ∆ v dan ∆ θ !


Lembar Kerja | Gerak Melingkar 5

v ∆ t |∆ ⃗v|
11. Tunjukkan bahwa ∆ θ= ≈
r v

|∆ ⃗v| v 2
12. Tunjukkan pula bahwa ≈
∆t r

v2
13. Termasuk besaran apakah ?
r

v2
14. Gambarkan arah besaran
r
Lembar Kerja | Gerak Melingkar 5

LEMBAR KERJA - 2

Sekolah         : SMAN
Matapelajaran : Fisika
Kelas/Semester : X/I
Materi Pokok  : Gerak Melingkar Dengan Laju Konstan

PERCOBAAN GERAK MELINGKAR


Tujuan : Menentukan besar Percepatan sentripetal

Teori :

Setiap Partikel yang bergerak melingkar beraturan mendapat kecepatan


linear dan kecepatan sentripetal yang memenuhi persamaan berikut :

v=ω . R

v2 2
a s= =ω R
R

t n
T = dan f =
n t

Keterangan :

f =¿Frekuensi (Hz)

T =¿Periode (s)

ω=¿Kecepatan sudut (rad/s)

v=¿Kecepatan Linear (m/s)

a s=¿ Percepatan sentripetal (m/s2)


Lembar Kerja | Gerak Melingkar 5

Alat dan Bahan :

1. Tali
2. Mistar
3. Beban
4. Stopwatch
5. 3 buah karton bentuk lingkaran dengan jari-jari berbeda

Cara Kerja :

1. Merancang alat dan bahan seperti pada gambar


2. Tarik tali pemutar tiang sejauh 3 cm ke belakang
3. Lepaskan tali tersebut. Hitunglah jumlah putaran pada karton sampai
berhenti dan catat waktu yang di butuhkan karton untuk berputar dengan
menggunakan stopwatch
4. Lakukan percobaan sebanyak 3 kali, kemudian hitung rata-ratanya
5. Mengulangi langkah (1) sampai (4) untuk karton dengan jari jari berbeda.

Pertanyaan :

1. Berapakah periode dari hasil percobaan kelompok anda ?


2. Berapakah Frekuensi dari hasil percobaan kelompok anda ?
3. Berapakah kecepatan linear dari hasil percobaan kelompok anda ?
4. Berapakah percepatan sentripetal dari hasil percobaan kelompok anda ?
5. Apakah kesimpulan yang didapat setelah melakukan percobaan tersebut ?

Anda mungkin juga menyukai