Anda di halaman 1dari 5

Kamus Indikator Unit SDM

1. Persentase ketepatan waktu pengurusan penggajian bulanan


Judul Ketepatan waktu pengurusan penggajian bulanan
Dimensi Mutu Kesinambungan
Tujuan Terwujudnya pemantauan dan pengukuran ketepatan kepengurusan
penggajian bulanan , dan terselenggaranya pelayanan bagi karyawan
sehingga mampu memberikan kepuasan karyawan.

Definisi - Ketepatan waktu adalah kejituan atau tepat terhadap batasan


Operasional waktu yang telah ditentukan, hal ini dapat dilakukan dengan cara
mencatat ketepatan waktu yang telah ditentukan setiap bulannya
untuk penggajian karyawan.
- Ketepatan waktu pengurusan penggajian karyawan dilakukan
sebelum tanggal 30 setiap bulannya, sehingga, gaji yang diterima
karyawan, paling lambat diterima tanggal 30 setiap bulannya.
- Apabila tanggal 30 jatuh pada hari libur, mala pembayaran gji
bulanan akan dilakukan sebelum tanggal 30, setiap bulannya
- Pemantauan akan ketepatan pembayaran gaji karyawan, wajib
dilakukan untuk peningkatan tingkat kepuasan karyawan.

Frekuensi 1 bulan
Pengumpulan Data
Periode Analisa 1 tahun
Numerator Jumlah ketepatan waktu gaji yang diterima paling lambat setiap
tanggal 30 setiap bulannya
Denominator Jumlah bulan dalam 1 tahun
Sumber Data Laporan penggajian bulanan
Standar 100%
Penanggung Jawab Koordinator penggajian dan kesejahteraan karyawan
Pengumpul Data

2. Persentase ketepatan waktu pengurusan kenaikan masa,kerja karyawan


Judul Ketepatan waktu pengurusan kenaikan masa,kerja karyawan
Dimensi Mutu Kesinambungan
Tujuan Terwujudnya pemantauan dan pengukuran ketepatan kepengurusan
kenaikan masa,kerja karyawan , dan terselenggaranya pelayanan bagi
karyawan sehingga mampu memberikan kepuasan karyawan.

Definisi - Ketepatan waktu adalah kejituan atau tepat terhadap batasan


Operasional waktu yang telah ditentukan, hal ini dapat dilakukan dengan cara
mencatat ketepatan waktu yang telah ditentukan setiap bulannya
untuk kenaikan masa,kerja karyawan.
- Ketepatan waktu pengurusan kenaikan masa,kerja karyawan
dilakukan sebelum tanggal 30 setiap bulannya, sehingga, kenaikan
masa,kerja karyawan yang diterima karyawan, paling lambat
diterima tanggal 30 setiap bulannya, dalam gaji perbulan
karyawan.
- Pemantauan akan ketepatan pembayaran kenaikan masa,kerja
karyawan wajib dilakukan untuk peningkatan tingkat kepuasan
karyawan.
- Kenaikan masa kerja karyawan, berbeda setiap karyawan,
tergantung pada bulan mulai kerja karyawan bersangkutan.

Frekuensi 1 bulan
Pengumpulan Data
Periode Analisa 1 tahun
Numerator Jumlah karyawan yang mendapatkan kenaikan masa,kerja diterima
paling lambat setiap tanggal 30 setiap bulannya, sesuai dengan
penggajian.
Denominator Jumlah karyawan yang masa kerjanya naik dalam 1 tahun
Sumber Data Laporan penggajian bulanan
Standar 100%
Penanggung Jawab Koordinator penggajian dan kesejahteraan karyawan
Pengumpul Data

3. Kepuasan Karyawan
Judul Kepuasan karyawan
Dimensi Mutu Kesinambungan
Tujuan Terwujudnya pemantauan dan pengukuran tingkat kepuasan
karyawan sebagai dasar upaya-upaya peningkatan mutu dan
keselamatan pasien.
Terselenggaranya pelayanan di semua unit yang mampu memberikan
kepuasan karyawan
Definisi - Kepuasan adalah pernyataan tentang persepsi
Operasional pelanggan(karyawan) terhadap penghargaan pelayanan yang
diberikan RS. Kepuasan karyawan dapat dicapai apabila
penghargaan yang diberikan sesuai atau melampaui harapan
karyawan. Hal ini dapat diketahui dengan melakukan survei
kepuasan karyawan
- Pemantauan dan pengukuran Kepuasan karyawan adalah kegiatan
untuk mengukur tingkat kesenjangan penghargaan yang diberikan
RS terhadap karyawan, baik karyawan medis, penunjang medis
dan non medis.
- Kepuasan karyawan diukur dengan mendapatkan gambaran
persepsi karyawan pada saat mendapatkan penghargaan selama
bekerja di RS melalui : metode kuisioner
- Jumlah responden berdasarkan jumlah seluruh karyawan yang
telah melalui kontrak 1 ( minimal bekerja 1 tahun 3 bulan), dan
karyawan tetap.
- Yang diukur berdasarkan persepsi dan pengalaman karyawan
terhadap :
o Pekerjaan yang dilakukan
o Kesempatan mendapatkan promosi
o Gaji dan tunjangan lain yang didapat
- Pengambilan kuisioner sesuai Kebijakan RS minimal 1x per tahun
dan dilaksanakan oleh internal RS.

Frekuensi 1 bulan
Pengumpulan Data
Periode Analisa 1 tahun
Numerator Jumlah kumulatif hasil penilaian kepuasan dari karyawan yang
disurvei (dalam persen)
Denominator Jumlah total karyawan yang sudah bekerja minimal1 tahun 3 bulan
Sumber Data Survey
Standar ≥80%
Penanggung Jawab SDM
Pengumpul Data
Form UPM : 25

PENGUMPULAN DATA INDIKATOR MUTU & KESELAMATAN


PASIEN
RS PRIMA MEDIKA DENPASAR
BULAN :
SDM TAHUN :
NO JUDUL INDIKATOR NUMERATOR (N) & DENOMINATOR (D) HASIL CAPAIAN STANDAR
1 Persentase ketepatan N Jumlah ketepatan waktu gaji yang
waktu pengurusan diterima paling lambat setiap tanggal 30
setiap bulannya 100%
penggajian bulanan
D Jumlah bulan dalam 1 tahun
2 Persentase ketepatan N Jumlah karyawan yang mendapatkan
waktu pengurusan kenaikan masa,kerja diterima paling
kenaikan masa,kerja lambat setiap tanggal 30 setiap bulannya,
sesuai dengan penggajian 100%
karyawan
D Jumlah karyawan yang masa kerjanya
naik dalam 1 tahun
3 Persentase Kepuasan N Jumlah kumulatif hasil penilaian kepuasan ≥80%
Karyawan dari karyawan yang disurvei (dalam
persen)

D Jumlah total karyawan yang sudah bekerja


minimal1 tahun 3 bulan

Verifikasi : Disusun Oleh :


Komite PMKP Bagian SDM

Tanggal :

Mengetahui :
Wakil Direktur SDM, Umum,
Operasional dan Keuangan

Anda mungkin juga menyukai