Anda di halaman 1dari 3

BAGIAN/SMF ILMU NEUROLOGI

FK UNSYIAH/RSUD dr.ZAINOEL ABIDIN


Sekretariat : Bagian/SMF Neurologi FK UNSYIAH/RSUD dr. Zainoel Abidin
Jl. Tgk. M. Daud Beureueh No.108 Banda Aceh
-inistrasi

VIGNETTE
NEUROLOGI

NADYA IRENA HABIB


1607101010122

Data Diri Dokter Muda


BAGIAN/SMF ILMU NEUROLOGI
FK UNSYIAH/RSUD dr.ZAINOEL ABIDIN
Sekretariat : Bagian/SMF Neurologi FK UNSYIAH/RSUD dr. Zainoel Abidin
Jl. Tgk. M. Daud Beureueh No.108 Banda Aceh
-inistrasi

Nama Dokter Muda Nadya Irena Habib


NIM/Email/HP 1607101010122 / renaren13@yahoo.com / 081373443809
Stase di Bagian Neurologi
TanggalStase 31 Agustus 2020 s/d 19 September 2020
Data Diri Pasien
NamaPasien
Tanggal Masuk
No CM
Skenario/ Vignette
Soal No 1
Tn. A usia 55 tahun, diantar ke IGD karena mengalami penurunan
kesadar sejak 1,5 jam SMRS. Pasien sebelumnya bermain tenis
dengan temannya dan mengeluhkan nyeri kepala hebat dan
kelemahan pada lengan kanannya. Riwayat trauma disangkal, pasien
memiliki riwayat hipertensi selama 20 tahun, namun tidak minum
obat secara teratur. Riwayat penyakit keluarga didapat orangtuanya
mengidap hipertensi.
sehari-hari pasien suka memakan makanan bersantan, asin dan
jeroan. Kesadaran pasien stupor dengan GCS E3M3V3. Pemeriksaan
Vignette
vital sign didapat TD : 200/150, HR: 103x/menit, RR: 23 kali/menit,
T:37'C. Pemeriksaan fisik normal. Pemeriksaan kaku kuduk positif.
Pemeriksaan nervus kranialis dijumpai adanya kelainan di N.VII, XII
sebelah kanan. Pemeriksaan neurologis terdapat refleks patologis
babinski positif sebelah kanan. Hasil pemeriksaan laboratorium
hematologi didapatkan hasil Hb: 13 g/dl, Eritrosit: 34,3/uL (N
<6,4/uL), kolesterol total: 300 mg/dL (N <200 mg/dL), LDL 138
mg/dL (N <130 mg/dL), Leukosit:7400/mm. Hasil pencitraan melalui
CT scan kepala dijumpai lesi hiperdens pada subarachnoid.
Pertanyaan Diagnosis pada pasien kasus diatas adalah..
A. Stroke hemoragik
B. Transient Ischemic Attack
Pilihan jawaban C. Stroke iskemik
D. Stroke thrombolysis
E. Vaskulitis
Kunci jawaban A. Stroke hemoragik
Paduan Praktis Klinis Neurologi. Perhimpunan Dokter Spesialis Saraf
Referensi literature Indonesia (PERDOSSI). 2016

Mengetahui, Kodik Bagian/SMF Neurologi


Dokter DPJP Neurologi FK Unsyiah/RSUD Dr. Zainoel Abidin
BAGIAN/SMF ILMU NEUROLOGI
FK UNSYIAH/RSUD dr.ZAINOEL ABIDIN
Sekretariat : Bagian/SMF Neurologi FK UNSYIAH/RSUD dr. Zainoel Abidin
Jl. Tgk. M. Daud Beureueh No.108 Banda Aceh
-inistrasi

Dr. dr. Suherman, Sp.S (K) dr. Sri Hastuti, Sp.S (K)
NIP. 19660508 199903 1 001 NIP.19770512 200801 2 001

Anda mungkin juga menyukai