Anda di halaman 1dari 4

TATA CARA PEMBERKASAN YUDISIUM ONLINE

VERSI 3.0

1. Mahasiswa membuka Sistem Integrasi Pendaftaran Ujian & Yudisium Mahasiswa (SIPUDYM)
pada link bit.ly/sipudym_fkmui. Mahasiswa login dengan username NPM dan password tanggal
lahir.
Permasalahan yang dapat terjadi pada saat mahasiswa mengakses Aplikasi SIPUDYM adalah
a. Tidak dapat masuk/log in.
Mahasiswa dapat mengkonfirmasi kembali password dengan menghubungi Sdr.
Marwan/Layanan S1, S2, S3.
b. Pada proses penyimpanan berkas yang diunggah muncul error, seperi tulisan “ERROR 400
– Bad Request!”, 404 - Not Found, Acses Denied, dan lain sebagainya. Berikut adalah
langkah apabila mahasiswa menemui permasalahan tersebut:
▪ Mahasiswa dimohon dapat melakukan penunggahan kembali berkasnya satu per satu.
▪ Jika langkah pada butir a tetap tidak bisa, ubah nama berkasnya menjadi lebih pendek
(maksimal 50 karakter).
c. Jika tetap menemui permasalahan, mahasiswa dapat menghubungi Sdr. Marwan di nomor
081932591474.

2. Mahasiswa mengunggah dokumen berikut ke dalam SIPUDYM:


a. Hasil uji Turnitin terbaru naskah Skripsi/Tesis/Disertasi (file PDF)
b. Data IDM dari SIAK NG (file PDF)
c. Pembayaran BOP dari SIAK NG (file PDF)
d. Surat Pernyataan mahasiswa dari SIAK NG yang telah ditandatangani (file PDF)
e. Tanda terima kelengkapan dokumen (bebas pustaka) dari Pusat Informasi Kesmas (file
PDF)
f. Tanda terima berkas penyerahan Skripsi/Tesis/Disertasi dari instansi tempat penelitian
g. Bukti accepted publikasi bagi mahasiswa S2 (file PDF) beserta link publikasi

Untuk foto ijazah, mahasiswa wajib mengirimkan ke FKM UI. Jika mahasiswa membutuhkan
informasi lebih lanjut mengenai foto, dapat menghubungi Sdr. Warso di nomor 08568757563.

3. Berikut keterangan setiap dokumen:

1. Foto Ijazah a. Mahasiswa wajib mengirimkan Dokumen Formulir


Contoh foto Foto ijazah yang telah ditempelkan foto ke alamat
berikut:
Unit Administrasi Pendidikan
Gedung A Lantai 1
Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas
Indonesia
Kampus UI Depok, 16424
Paling lambat kami terima: tgl. 23 Januari 2021
Usahakan dokumen terkemas dengan rapi dan aman
dari kerusakan saat proses pengiriman.
Contoh foto b. Sebelum mengirim dokumen, mahasiswa terlebih
dahulu mengunduh dan mengisi Formulir Foto Ijazah
pada link https://www.fkm.ui.ac.id/layanan-
fakultas/akademik/program-studi/formulir/

c. Mahasiswa mencetak foto untuk ijazah ukuran 3x4


sebanyak 2 lembar.
Ketentuan Foto:
1. Ukuran :3x4
2. Warna : Hitam putih
3. Jenis kertas : DOP
4. Background : Putih
5. Tampak Foto:
▪ Foto menghadap depan
▪ Memakai kemeja (wajib), boleh pakai jas
(tidak wajib), dasi (tidak wajib)
▪ Tidak berkacamata
▪ Gigi tidak terlihat
▪ Telinga harus terlihat, kecuali bagi yang
berhijab
▪ Bagi yang berhijab, dianjurkan memakai
kerudung warna terang (bukan putih) dan
polos

d. Hasil cetak foto ditempelkan pada Formulir Foto


Ijazah. Mohon diperhatikan pada saat menempelkan
foto untuk tidak rekat (minimalkan lem/double tape)
sehingga memudahkan saat melepas foto tersebut.
Mahasiswa mengirimkan formulir Foto Ijazah sesuai
ketentuan pada butir a.
2. Hasil uji Turnitin terbaru naskah a. Mahasiswa mengunggah hasil uji Turnitin naskah
Skripsi/Tesis/Disertasi (file PDF) Skripsi/Tesis/Disertasi
b. Tata cara memperoleh hasil uji turnitin
1. Melalui pusinfokesmas@ui.ac.id dan atau di WA
di nomor 0856-9146-2976 dengan mencantumkan
nama, NPM dan subjek akun turnitin, nanti pusi
fokesmas akan mengirimkan ID class dan
enrollmentkey kelas turnitin yang masih berlaku;
atau
2. Mengajukan ke perpustakaan UI pada link
bit.ly/ujikemiripan
3. Data IDM dari SIAK NG (file PDF) a. Mahasiswa terlebih dahulu memeriksa data IDM di
SIAK NG pada bagian Nama Sesuai Ijazah, Tempat
lahir dan Tanggal lahir. Data wajib dituliskan dengan
huruf kapital di awal kata (title case).
Contoh: Ahmad Sani
Palembang
12 Januari 1990
b. Mahasiswa menggunggah data IDM pada butir a
4. Pembayaran BOP dari SIAK NG (file Mahasiswa mengunggah print screen/screen shoot data
PDF) pembayaran di SIAK NG
5. Surat Pernyataan mahasiswa dari a. Mahasiswa wajib mengisi judul Skripsi/Tesis/
SIAK NG yang telah ditandatangani Disertasi dalam bahasa Indonesia dan bahasa Inggris
(file PDF) di SIAK NG terlebih dahulu. Judul dituliskan
menggunakan huruf kapital di awal kata (title case).
(Terdapat pada menu Mata Kuliah Spesial >> Tugas
Akhir)
b. Mahasiswa kemudian mengunduh dan mendatangani
surat pernyataan mahasiswa. (Terdapat pada menu
Mahasiswa >> Dokumen >> Surat Pernyataan)
c. Mahasiswa mengunggah surat pernyataan mahasiswa
pada butir b
6. Tanda terima kelengkapan dokumen a. Mahasiswa mengunggah tanda terima kelengkapan
(bebas pustaka) dari Pusat Informasi dokumen yang diperoleh dari Pusat Informasi
Kesmas (file PDF). Kesmas
Jika ada yang ingin ditanyakan pada b. Tata cara memperoleh tanda terima kelengkapan
bagian ini dapat menghubungi dokumen sebagai berikut:
Sdr. Arief Setiawan atau Sdr. Sayogya 1. Mengisi Google Form "Pengajuan Bebas
Oktarona Pustaka" sesuai dengan jenjang pendidikan yang
Email: pusinfo.ta.s21920@gmail.com ditempuh.
Telp. : 021-7864672 ▪ S1
WA : +62 856 9146 2976 (https://s.id/bebaspustakapusinfokesmasS1)
▪ S2
(https://s.id/bebaspustakapusinfokesmasS2)
▪ S3
(https://s.id/bebaspustakapusinfokesmasS3)

Note: Pengisian form cukup dilakukan satu kali saja.


Jika dilakukan lebih dari Satu kali maka pengajuan
akan semakin lama diprosesnya.

File yang di unggah:


▪ Tugas akhir (pdf, tanpa watermark)
▪ Naskah ringkas (doc/docx)
▪ Scan formulir bebas publikasi naskah ringkas
(pdf/jpeg)
7. Bukti berkas bimbingan tugas akhir a. Bukti berkas bimbingan dapat berupa:
(file PDF) ▪ Hasil pemindaian buku bimbingan Skripsi/Tesis/
Disertasi
▪ Print screen/screen shoot bimbingan dari SIAK
NG
▪ Print screen/screen shoot bimbingan dari e-mail
atau media komunikasi seperti whatsapp, line, dll
▪ Surat pernyataan telah melakukan bimbingan
Skripsi/Tesis/Disertasi ditandatangani oleh
mahasiswa dan diketahui oleh pembimbing
b. Mahasiswa wajib memperhatikan jumlah minimal
bimbingan untuk setiap tahapan proses ujian.
c. Mahasiswa mengunggah bukti berkas bimbingan
pada butir a
8. Tanda terima berkas penyerahan a. Bukti berkas penyerahan Skripsi/Tesis/Disertasi
Skripsi/Tesis/Disertasi dari instansi dapat berupa:
tempat penelitian ▪ Tanda terima dari instansi menggunakan kop surat
yang telah dibubuhkan tanda tangan pejabat dan
stempel instansi
▪ Apabila kondisi tidak memungkinkan, dapat pula
memberikan bukti email dari instansi tempat
penelitian. (Di dalam body email yang diterima
harus menyertakan informasi berupa Nama,
Jabatan dan Instansi)
▪ Apabila mahasiswa menggunakan data open
source/public domain, mahasiswa membuat surat
yang menyatakan menggunakan data tersebut
untuk penelitian dan menyertakan laman sumber
data tersebut.
b. Mahasiswa mengunggah bukti berkas penyerahan
Skripsi/Tesis/Disertasi pada butir a
9. Bukti accepted publikasi bagi a. Mahasiswa mengunggah print screen/screen shoot
mahasiswa S2 (file PDF) beserta link bukti tanda terima penyerahan publikasi
publikasi b. Mahasiswa mengisi link publikasi dengan alamat
laman jurnal publikasi internasional, jurnal publikasi
nasional atau prosiding internasional
Nomor kontak yang dapat dihubungi mahasiswa (Hari Senin – Jum’at, pukul 09.00 – 16.00 WIB)
S1 : 081584967200 S2 : 081315251711 S3 : 081289390167
(Sdr. Wiwid) (Sdr. Bangga) (Sdri. Ambar)

Anda mungkin juga menyukai