Anda di halaman 1dari 8

PRODI PENDIDIKAN PROFESI BIDAN

JURUSAN KEBIDANAN POLTEKKES KEMENKES YOGYAKARTA


Jalan Mangkuyudan MJ III/304 Yogyakarta 55143 Telp (0274) 374331

ASUHAN KEBIDANAN PADA BY.A USIA 10 BULAN DENGAN


IMUNISASI MR DI PMB UMU HANI

No RM

Tanggal/Jam: 24 Januari 2021/09.00 WIB

S A. Identitas
Nama Anak:By.A
Umur:10 Bulan
Nama Wali:Ny.A
Alamat:Perum Kasper
B. Riwayat Antenatal
- P2A0
- Ibu melakukan ANC rutin selama kehamilan
- Selama masa kehamilan ibu dan janin tidak mengalami
komplikasi
C. Riwayat Intranatal
- Tanggal Lahir:29/03/20
- Jenis persalinan: Spontan Pervaginam
- Penolong: Bidan
- Ibu dan janin sehat dan tidak mengalami komplikasi
D. Keadaan Bayi Baru Lahir
- BB/PB Lahir:3,2 Kg
- Nilai APGAR:8/9/10
- Jenis Kelamin:Perempuan
- Tidak ada caput succedenum
- Tidak ada cephal hematoma
- Tidak ada cacat bawaan
E. Riwayat Imunisasi
- HBO:29/03/20
- BCG:26/04/20
- DPT1+IPV1:14/06/20
- DPT2+IPV2:12/07/20
- DPT3+IPV3:13/09/20
O A. Keadaan Umum: Baik
B. Kesadaran: Composmentis
C. Pemeriksaan Umum
- BB:10,5 Kg
- PB:83 cm
- RR:35 x/menit
- Nadi:108 x/menit
- Suhu:36.8 0C
A By. A Usia 10 Bulan sehat dengan imunisasi MR
P 1. Sebelum melakukan pelayanan meminta ibu untuk memakai
masker dan mencuci tangan dengan sabun. Pemeriksa memakai
APD lengkap selama melakukan pelayanan. Selama di dalam
ruangan ibu dan pemeriksa menjaga jarak minimal 1 meter
kecuali saat memberikan pelayanan. Ibu sudah mematuhi
protocol kesehatan yang berlaku.
2. Memberitahu ibu bahwa berdasarkan hasil pemeriksaan keadaan
anak sehat dan normal dan dapat diberikan imunisasi MR. Ibu
mengerti
3. Menjelaskan kepada ibu bahwa imunisasi MR (Measles Rubella)
adalah imunisasi untuk mencegah anak dari penularan penyakit
campak pada anaknya. Ibu mengerti tentang tujuan diberikanya
imunisasi MR (9 bulan).
4. Menjelaskan kepada ibu KIPI pada penyuntikan imunisasi MR
yaitu Demam. Untuk itu anak akan diberikan paracetamol 10
mg/kg . BB/Kali pemberian. < 6 bulan :60 mg/kali pemberian,
60-12 bulan:90 mg/kali pemberian, 1-3 tahun:120 mg/kali
pemberian.
Ibu mengerti dan akan memberikan obat penurun panas yang
diberikan.
5. Menjelaskan prosedur yang akan dilakukan bahwa akan disuntik
di lengan sebalah kiri.
Ibu mengerti dengan penjelasan yang diberikan.
6. Menyiapkan vaksin MR dan melihat tanggal kadaluarsa.
Menyedot vaksin MR sebanyak 0,5 ml. Vaksin siap digunakan.
7. Memposisikan anak degan dipangku ibu sebelah kiri,bebaskan
lengan anak sebelah kiri untuk dilakukan penyuntikan.
Sudah dilakukan pengaturan posisi bayi.
8. Melakukan inform choice bahwa tindakan penyuntikan akan
dilakukan. Melakukan penyuntikan padda 1/3 bagian lateral
lengan kiri atas. Sebelumnya membersihkan daerah yang akan
disuntik dengan kapas DTT dari tengah keluar secara melingkar
sekitar 5 cm. Tunggu hingga mengering,selanjurnya penyuntikan
secara SC sudut 450 dengan dosis 0,5 ml,lakukan aspirasi
kemudian dorong pangkal piston dengan jari kanan dan
memasukkan vaksin secara perlahan, menekan daerah suntikan
dengan kapas DTT. Vaksin telah disuntikan.
9. Memberitahu ibu untuk kunjungan ulang 9 bulan berikutnya
untuk diimunisasi MR lanjutan.
Ibu mengerti dan akan datang 9 bulan berikutnya
10. Melakukan pendokumentasian.Pendokumentasian telah
dilakukan.

Pembimbing Akademik Pembimbing Praktik Mahasiswa


Wafi Nur M,SSiT.,M.Epid Umu Hani,M.Kes Silfa Iryani
197507152006042002

PRODI PENDIDIKAN PROFESI BIDAN


JURUSAN KEBIDANAN POLTEKKES KEMENKES YOGYAKARTA
Jalan Mangkuyudan MJ III/304 Yogyakarta 55143 Telp (0274) 374331
ASUHAN KEBIDANAN PADA BY.F USIA 9 BULAN DENGAN IMUNISASI
MR DI PMB UMU HANI

No RM

Tanggal/Jam: 24 Januari 2021/09.00 WIB

S A. Identitas
Nama Anak:By.F
Umur:9 Bulan
Nama Wali:Ny.S
Alamat:Perum Gardenia
B. Riwayat Antenatal
- P1A0
- Ibu melakukan ANC rutin selama kehamilan
- Selama masa kehamilan ibu dan janin tidak mengalami
komplikasi
C. Riwayat Intranatal
- Tanggal Lahir:5/04/20
- Jenis persalinan: Spontan pervaginam
- Penolong: Bidan
- Ibu dan janin sehat dan tidak mengalami komplikasi
D. Keadaan Bayi Baru Lahir
- BB/PB Lahir:2,850 gr
- Nilai APGAR:8/9/10
- Jenis Kelamin:Perempuan
- Tidak ada caput succedenum
- Tidak ada cephal hematoma
- Tidak ada cacat bawaan
E. Riwayat Imunisasi
- HBO:05/04/20
- BCG:05/05/20
- DPT1+IPV1:9/6/20
- DPT2+IPV2:7/8/20
- DPT3+IPV3:7/10/20
O A. Keadaan Umum: Baik
B. Kesadaran: Composmentis
C. Pemeriksaan Umum
- BB:9,2 Kg
- PB:75 cm
- RR:38 x/menit
- Nadi:108x/menit
- Suhu:36,7 0 C
A By. F Usia 9 Bulan sehat dengan imunisasi MR
P 1. Sebelum melakukan pelayanan meminta ibu untuk memakai
masker dan mencuci tangan dengan sabun. Pemeriksa memakai
APD lengkap selama melakukan pelayanan. Selama di dalam
ruangan ibu dan pemeriksa menjaga jarak minimal 1 meter
kecuali saat memberikan pelayanan. Ibu sudah mematuhi
protocol kesehatan yang berlaku.
2. Memberitahu ibu bahwa berdasarkan hasil pemeriksaan keadaan
anak sehat dan normal dan dapat diberikan imunisasi MR. Ibu
mengerti
3. Menjelaskan kepada ibu bahwa imunisasi MR (Measles Rubella)
adalah imunisasi untuk mencegah anak dari penularan penyakit
campak pada anaknya. Ibu mengerti tentang tujuan diberikanya
imunisasi MR (9 bulan).
4. Menjelaskan kepada ibu KIPI pada penyuntikan imunisasi MR
yaitu Demam. Untuk itu anak akan diberikan paracetamol 10
mg/kg . BB/Kali pemberian. < 6 bulan :60 mg/kali pemberian,
60-12 bulan:90 mg/kali pemberian, 1-3 tahun:120 mg/kali
pemberian.
Ibu mengerti dan akan memberikan obat penurun panas yang
diberikan.
5. Menjelaskan prosedur yang akan dilakukan bahwa akan disuntik
di lengan sebalah kiri.
Ibu mengerti dengan penjelasan yang diberikan.
6. Menyiapkan vaksin MR dan melihat tanggal kadaluarsa.
Menyedot vaksin MR sebanyak 0,5 ml. Vaksin siap digunakan.
7. Memposisikan anak degan dipangku ibu sebelah kiri,bebaskan
lengan anak sebelah kiri untuk dilakukan penyuntikan.
Sudah dilakukan pengaturan posisi bayi.
8. Melakukan inform choice bahwa tindakan penyuntikan akan
dilakukan. Melakukan penyuntikan padda 1/3 bagian lateral
lengan kiri atas. Sebelumnya membersihkan daerah yang akan
disuntik dengan kapas DTT dari tengah keluar secara melingkar
sekitar 5 cm. Tunggu hingga mengering,selanjurnya penyuntikan
secara SC sudut 450 dengan dosis 0,5 ml,lakukan aspirasi
kemudian dorong pangkal piston dengan jari kanan dan
memasukkan vaksin secara perlahan, menekan daerah suntikan
dengan kapas DTT. Vaksin telah disuntikan.
9. Memberitahu ibu untuk kunjungan ulang 9 bulan berikutnya
untuk diimunisasi MR lanjutan.
Ibu mengerti dan akan datang 9 bulan berikutnya
10. Melakukan pendokumentasian.Pendokumentasian telah
dilakukan.

Pembimbing Akademik Pembimbing Praktik Mahasiswa

Wafi Nur M,SSiT.,M.Epid Umu Hani,M.Kes Silfa Iryani


197507152006042002

Anda mungkin juga menyukai