Anda di halaman 1dari 25

KROMATOGRAFI

(2 SKS)
Oleh :
Nina Salamah, MSc., Apt.
Dr Any Guntarti, MSi., Apt
Prof. Dr. Ibnu Gholib Gandjar, Apt
Fakultas Farmasi
Universitas Ahmad Dahlan
1
PENGAMPU KULIAH
• Minggu Ke I danKe II. Bu Nina : pendahuluan kromatografi
• Minggu ke III, IV, dan V. Bu Nina:
Materinya: KLT, Kr. Kertas dan Kr. Kolom sederhana.
• Minggu ke VI dan Ke VII. Bu Any
Materi; Densitometri. Dan Aplikasinya
• UTS
• Minggu ke VIII, dan IX. Bu Any : Materi HPLC/KCKT
• Minggu Ke X dan XI. Prof Ibnu: Materi Gas Kromatografi
• Minggu ke XII Prof Ibnu: Aplikasi HPLC dan Gas
kromatografi
• Minggu ke XIII dan XIV Prof Ibnu: Elektroforesis dan
Aplikasinya
• UAS
Pustaka / Bacaan

Peter E. Wall, 2005,Thin Layer Chromatography Amodern


Practical Aproach, RS.C, Cambridge, UK

Ganjar, I. G., dan Abdul Rohman, 2007, Kimia Farmasi


Analisis, Pustaka Pelajar, Yogyakarta.

Anonim, 1986, Clarke’s Isolation and Identification of Drugs,


London, The Pharma Press.

Sastrohamidjojo, 2005, Kromatografi, Liberty, Yogyakarta

3
Evaluasi dan Tata-tertib Kuliah
Nilai Angka Nilai Nilai
Huruf Numerik
80.00 -
A 4.00
100.00
Ujian Tengah Semester (UTS) 35 % 76.25 - 79.99 A- 3.67
68.75 - 76.24 B+ 3.33
Ujian Akhir Semester (UAS) 35 %
65.00 - 68.74 B 3.00
Tugas dan Quiz 20 % 62.50 - 64.99 B- 2.67
Kehadiran dan keaktifan 10 % 57.50 – 62.49 C+ 2.33
55.00 – 57.49 C 2.00
51.25 – 54.99 C- 1.67
43.75 – 51.24 D+ 1.33
40.00 – 43.74 D 1.00
0.00 – 39.99 E 0.00

1 • Kehadiran kuliah mahasiswa minimal 75 %

2 • Batas keterlambatan waktu 15 menit

3 • Aktiv selama kegiatan perkuliahan berlangsung

4 • Duduk dengan teratur dan Kursi paling depan harus terisi penuh terlebih dahulu

• Dalam perkuliahan akan dilakukan Quizz dengan waktu yang tidak ditentukan
6 sesuai dengan bahan kuliah yang akan diajarkan 4
Jurnal on line yang dilanggan
farmasi :
1. Current Clinical Pharmacology
2. Current Drug Safety
3. Current Pharmaceutical Analysis
4. Current Molecular Pharmacology
5. Natural Products
6. Current Pharmacogenomics and
Personalized Medicine
JURNAL LAIN YANG DAPAT DIAKSES :
1. EBSCOhost
2. Perpustakaan Nasional RI
3. IPI (PORTAL GARUDA UAD)
4. Jogja Library
5. Pusat Dokumentasi dan Informasi Ilmiah LIPI
CARA AKSES JURNAL ON LINE :
Web : digilab.uad.ac.id (Daftar jurnal ada di sebelah kanan-
bawah)
A. Untuk jurnal yang dilanggan Farmasi: klik jurnal yang
dikehendaki (list volume, issue dan tahun jurnal berada
sebelah bawah), pilih volume, tahun dan issue jurnal, klik
download pada jurnal yang dikehendaki).
B. Untuk jurnal LIPI, Jogja Library dan Perpustakaan Nasional
RI register terlebih dahulu sebagai anggota.
Informasi detail http://perpustakaan.uad.ac.id
PENGERTIAN DASAR
❖Kromatografi yang terdiri dari dua suku kata
chromos (zat war-na dan graphos (gambar),
gambar zat warna ditemukan pertama kali
oleh seorang botanis dari Rusia pada
pemisahan zat kimia dari tanaman.

❖Sebenarnya kromatografi merupakan alat


pemisah yang berbeda dengan cara
pemisahan yang berdasar kimia dan fisika atau
pemisahan cair-cair.
PEMISAHAN KROMATOGRAFI
Pemisahan yang terjadi pada kromatografi
menggunakan dua fase yang tidak tercampur
tetapi selalu dalam satu sistem yang
bercampur, yang dinamakan fase gerak dan
fase diam yang umumnya berupa zat padat
atau zat cair yang didukung oleh zat padat.
PEMISAHAN KIMIA FISIKA
▪Bila kita nempelajari sifat kimia fisika, tentang kelarutan
suatu senyawa kimia dalam pelarut air maupun pelarut
organik, senyawa tersebut terlihat mempunyai
perbedaan kelarutan.
▪ Sebagai contoh gambar la, dalam corong pisah terdapat
dua fase air dibagian atas dan kloroform dibagian
bawah.
▪Bila terdapat senyawa yang larut dalam air
sebagian, tetapi sebagian besar larut dalam kloroform
maka bila senyawa yang terlarut dalam air tersebut
disari atau diekstrasi dengan kloroform akan diperlukan
waktu tertentu mengocoknya agar semua senyawa yang
terlarut dalam air berpindah ke pelarut kloroform.
Gambar1. berbagai metode pemisahan
• Contoh:

10
STRATEGI PEMISAHAN
• Penyarian tersebut akan menjadi lebih rumit
apabila senyawa tersebut bersifat ionik.
Senyawa ionik umumnya tidak mudah larut
dalam pelarut organik, karena itu bila harus
disari dengan kloroform maka pH larutan
harus diatur.
CONTOH
➢Asam benzoat agak sukar larut dalam pelarut
organik, tetapi sangat mudah larut dalam air
yang mempunyai pH 10.
➢Asam benzoat 10 mg tidak larut dalam air
100 ml, tetapi akan larut dengan baik kalau air
diganti dengan kloroform .
➢Dari keterangan tersebut usaha untuk
menyari asam benzoat dalam air dengan
kloroform lebih baik bila dalam susana asam
atau pH rendah.
Mekanisme Pemisahan Kromatografi
▪ Sampel yang dibawa oleh fase gerak diangkut-nya
sepanjang fase diam yang tersebar. Sehingga sebagian
dari sampel berinteraksi dengan fase gerak maupun
fase diam.
▪ Bila salah satu dan dua fase terpilih lebih banyak
berinteraksi dengan satu komponen, maka komponen
sampel secara bertahap akan terpisah menjadi pita
atau bercak sesuai dengan kemampuan dan kekuatan
interaksi antara sampel dengan masing-masing fase.
▪ Fase diam sebagai pemisah baik sebagai kolom
ataupun lapisan tipis merupakan pusat kegiatan
utama dalam penggunaan alat analisis kromatografi.
▪ Hal tersebut tergantung pada sifat bahan fase diam dan
fase geraknya.
Berdasarkan Proses Pemisahan
❖a. Kromatografi adsorbsi
❖b. Kromatografi partisi
❖c. Kromatografi pasangan ion
❖d. Kromatografi penukar ion
❖e. Kromatografi eksklusif
❖f. Kromatografi afinitas,
Types of Chromatography
Berdasarkan Instrumen
a. Kromatografi Lapis Tipis (KLT) dapat juga
dikenal dengan thin layer chromatography
(TLC).
b. Kromatografi Gas, jenis kromatografi kolom
yang menggunakan fase gerak gas.(GC)
c.Kromatografi cair kinerja tinggi atau KCKT, dan
berasal dari terjemahan High Perfomance
Liquid Chromatograpfay atau HPLC.
Kromatografi ini tennasuk kromatografi kolom
yang fese geraknya berupa cairan dan
dialirkan berdasar kekuatan dari tekanan
yang diberikan.
Principles of Separation on a column
Principles of Separation
Principles of Separation
Principles of Separation
Principles of Separation
Principles of Separation
Principles of Separation
Menurut Willard et at, (1989), pembagian kromatografi
dapat dibuat bagan sebagai berikut:

Kromatografi

Kromatografi gas Kromatografi Cair

Gas-cair Gas padat Cair-cair Cair-padat


(GLC) (GSC) LLC LSC
Eksklusif Penukar ion
EC IEC
Fase terikat Pasangan ion

25

Anda mungkin juga menyukai