Anda di halaman 1dari 10

FORMULASI DAN TEKNOLOGI SEDIAAN PADAT

“Alat Pencampur Pada Industri Farmasi”

Nama : Vhanontia

NIM : F1F119035

Kelas :A

Dosen Pengampu : Uce Lestari, S. Farm., M.Farm., Apt.

PROGRAM STUDI FARMASI

FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN

UNIVERSITAS JAMBI

2021
1. MESIN SUPER MIXER KAPASITAS 60 Kg

A. Deskripsi
Mesin super mixer adalah sebuah mesin yang banyak digunakan di industri farmasi
untuk proses pencampuran dan granulasi basah atau kering dengan kapasitas bervariatif mulai
dari 3 kg, 5kg, 10kg sampai dengan 120kg. Alat ini terbuat dari bahan food grade standar
GMP dimana untuk material yang kontak dengan product menggunakan bahan SS316L dan
untuk yang tidak kontak product menggunakan bahan SS304.
B. Spesifikasi Material :
1. Rangaka Body UNP 75 Mild Steel
2. Cover Body Plate SS304 #1.5mm
3. Chamber Plat SS316L #4mm
4. Tutup Chamber SS316L #4mm
5. Balde Agitator SS316L #10-12mm
6. Shaft Agitator SS316L Diamter 2"
7. Cover Motor SS304 #1.5mm
Berikut komponen alat listrik yang ada pada kontrol panel super mixer kapasitas 60 kg :
1. NFB 63 Amper 3Phase Merk Mitsubishi
2. MCB 4 Amper 1 Phase Merk Hager
3. Reley Model MY4GS 220V Merk Omron
4. Contactor Model S-T35 Merk Mitsubishi
5. Overload Model TH-T25 Merk Mitsubishi
6. Terminal 30 Amper
7. Timer Model H3CR Merk Omron
8. Lampu Indicator warna merah, Hijau, diameter 22 Merk Otto
9. Selector Switch diameter 22 Merk Auspicious
10. Push Button On/Off
Untuk Accesories lainnya yang berada pada bagia tutup diantarnya adalah sebagai
berikut :
1. Corong Inlet Powder + Ball valve 1" SS316L
2. Sight GlasFilter Bag + Stand
3. Lampu Sorot
4. Pneumatic For Outlet Product + teflon (pada bagian bawah)
Bagian bawah dari mesin super mixer sebagai penggerak utama blade agitator terdapat :
1. Electromotor 5,5kW/7,5kW 220/380V 50Hz
2. Pullu 10" 3B
3. V-Belt merk bando
4. Reducer Gearbox Merk Chenta Type ESS dengan Rasio 1 : 20
5. Chain Coupling sebagai penerus putaran dari gear box.
C. Cara Kerja
Cara kerja mesin ini adalah blade agitator digerakan dengan sebuah motor
5,5kW/7,5kW (untuk mesin yang berkapasitas 60 kg) memiliki kcepatan ganda yang bisa di
atur pada kontrol panel dimana untuk kecepatan rendah 940 rpm sedangkan untuk kecepatan
tinggi 1400 rpm. Sedangkan blade cooper di gerakan oleh motor dengan daya 2,2 kW dan
memiliki kecepatan 2800 rpm
Jika tutupnya dibuka maka akan terdapat Blade dan Copper sebagai pengaduk juga
menghancurkan atau memecah garnul yang ukurannya masih besar.
2. MESIN CONE MIXER
A. Deskripsi
Mesin Double Cone Mixer adalah mesin yang berfiungsi sebagai mesin pengaduk 2-3
macam campuran bahan makanan, minuman, jamu, rempah dan obat-obatan yang berbentuk
serbuk, tepung/ powder atau granul (product kering). Mesin Double Cone Mixer bisanya
dilengkapi dengan safety pagar, auto sensor/ limit switch untuk keamanan operator, dimana
saat kondisi pagar tidak terkunci mesin secara otomatis tidak dapat dioperasikan.
B. Spesifikasi
1. Rangka Body
Menggunakan CNP dengan bahan Mild steel. Setelah itu ranka body disusun
sesuai rencana gambar rancangan kemudian difinishing epoksi + pain spray. setelah
itu dicover dengan menggunakan plat SS304 dan difinishing harilline agar performa
dari mesin lebih terlihat.
2. Pemasangan / Posisi Motor dan gearbox (Sebagai penggerak blade)
 Electro Motor menggunakan Merk Electrim dengan power 5HP 220/380V
50Hz 1280 rpm untuk menggerakan Chamber.
 Gearbox menggunakan Merk chenta reduser gear dengan Size 120 dan Ratio
1 : 60
3. Man Hole
Menggunakan bahan SS316L dengan diameter 500 mm. Man hole ini
merupakan part standard yang sudah ada dipasaran, jadi kita tidak perlu repot untuk
membuat part ini, juga untuk menghemat waktu agar pekerjaan cepat selsai.
4. Safety Pagar Auto Sensor
Dalam pembuatan pagar safety menggunakan bahan pipa SS304 Mirror
Diameter 2,5" dan 1,5". Dibuat dua bagian yaitu pada bagian belakang dan pada
bagian depan. Pagar ini berfungsi sebagai keamanan operator dari mesin ini. Cara
kerjanya jika pagar tidak tertutup rapat maka mesin tidak akan bisa beroperasi dan
sebaliknya jika pagar sudah tertutup dengan rapat makan mesin dapat berjalan.
5. Blade Mixer
Blade mixer double cone mixer ini menggunakan bahan SS316L dan memiliki
6 kisi kisi blade denga type Sirip Plat #3mm masing masin posisi 2 Sircular. Blade
ini berfungsi untuk mengaduk bahan agar cepat homogen.
6. Cone Chamber
Chamber double cone menggunakan bahan SS316L dengan # 4 - 8mm. untuk
bagian samping didesign bentuk shaft bearing dengan posisi double bearing seperti
tampak pada foto dibawah. Poros atau shaft terhadapt chamber dibuat cnock down
agar mudah dalam pemasangan kemudian blade terhadap poros utama dibuat step
bearing yang berlubang agar poros blade dapat masuk ke ruang chamber.
7. Finishing
Cover body keseluruhan untuk menutupi rangka bagian dalam menggunakan
plat SS304 #1.5mm
C. Cara Kerja
Cara kerja mesin Double Cone Mixer ini adalah bahan yang sudah dimasukan
kedalam chamber aka diaduk dengan blade. Kemudian blade berputar berlawanan arah
dengan putaran chamber sehingga pencampuran bahan yang diaduk akan homogen.
3. V-MIXER

A. Deskripsi
Mesin V-MIXER adalah sebuah alat atau mesin yang berfungsi untuk mencampur
bahan berbentuk serbuk atau fouder seperti rempah rempah, granul kering, biji bijian dan
lain-lain. Mesin ini bisa disebut juga sebagai mesin pengaduk tepung kering. Mesin ini
memang bentuknya mirip seperti huruf "V" . Mesin ini didesign sesuai standar GMP dimana
material yang bersentuhan langsung dengan produk menggunakan bahan SS316L dan untuk
material yang tidak bersentuhan langsung dengan produk menggunakan bahan SS304.
B. Material
Material yang digunakan diantaranya:
1. Rangka body : Menggunakan Siku 50 Mild Stell yang dirakai dan dibentuk menjadi
bentuk V.
2. Cover body : Menggunakan plat SS304 dengan ketebalan 1.5mm. biasanya dengan
menggunakan cover stainless steel selalu difinishing Hair Line atau serat rambut
seperti penampakan di atas itu namanya finishing hair line. Sebenarnya sih tidak
selalu hair line tapi tergantung permintaan namun banyak peminat yang memesan
mesin kebanyakan minta finishingnya hariline. ada juga yang finishingnya Mirror.
3. V-Chamber : Menggunakan bahan SS316L # 3mm + Tutup kemudian difinishing
miror polish sehingga performance dari mesin lebih tampil baik.
4. Shaft : Menggunakan S45C Steel dengan diameter 35 mm. Shaft ini berfungsi
sebagai penerus putaran dari motor dengan melalui transmisi sprocket + chain/rantai.
5. Panel control : Berfungsi sebagai pengotrol mesin atau tempat pengoperasian dari
system mesin tersebut. Berikut penampakan kontrol panelnya.
6. Bagian komponen listrik pada kontrol panel terdiri dari:
 MCB 1 Phase 220V/50Hz
 Relai
 Inverter/Variable speed
 Timer merk omron type H3CR
 Potensio
 Switch power dan
 Switch timer
C. Cara Kerja
Cara kerja mesin ini adalah bahan yang sudah di dimasukan ke dalam Chamber akan
diaduk dengan cara diputar baik aitu satu araha atau bolak balik sampai produck benar benar
tercampur dengan rat. Mesin ini dilengkapi dengan pagar auto.
4. MESIN KNIDER
A. Deskripsi
Mesin Knider adalah sebuah alat yang berfungsi untuk mencampur dan mengaduk
bahan 2 atau lebih bahan campuran menjadi bentuk adonan makanan (seperti adonan biscuit)
menjadi gumpalan yang nantinya akan diproses lanjut ke mesin lain (rolling). Untuk
membuat suatu adonan seperti yang di lakukan pada industri farmasi tentulah memerlukan
proses pencampuran dari bahan satu ke bahan lainnya untuk menghasilkan sbuah produk.
Mesin kenider ini memiliki kapasitas pencampuran besar dan kecepatan tinggi dengan kinerja
yang sangat baik, kontrol suhu otomatis, porses operasi sederhana, penghematan tenaga kerja,
kualitas produk yang dihasilkann stabil dan material yang digunakan sesuai standar GMP
dimana material yang kontak dengan produk menggunakan bahan SS316L dan material yang
non contact produk menggunakan bahan SS304.
B. Spesifikasi
 Motor penggerak blade knider : menggunakan motor double speed 50/75kW 380-
500V 690 rpm/1400rpm dengan merek Mitsubishi motor
 Gear box penggerak Knider : menggunakan Merk Chenta reduser dengan Size
200 ratio 1 : 60
 Motor penggerak manufer chmaber : menggunakan merk Teko 5HP 380V 50Hz
1400 rpm
 Gear box penggerak manufer chamber : Menggunakan Merk Chenta reduser
dengan size 135 ration 1 : 100
 Transmisi : Setiap transmisi transfer menggunakan Sprocket + Chain RS 80
dengan double chain
 Rangka Body meggunakan Plat T20mm dan Pipa SCH 60 sebagai guid antara
ppengegang plat kiri dgn plat kanan. semua baha Mild Steel dan difinishing
Epoksi + Paintng
 Chamber : Meggunakan Material SS316L dengan Tebal 8mm untuk dinding
radius U sedangkan untuk dinding sisi menggunakan ketebalan 10mm, kenapa
berbeda anatara tebal plat untuk dinding radius U dan untuk dinding sisi. Dinding
sisi harus lebih tebal karena ada tahan dan tekanan yang tinggi saat beroperasi
agar tidak mudah defleksi terhadap Chamber
 Pisau Knider : Terbuat dari material SS316L dibentuk sedemikian rupa agar
berfungsi sebagai pengaduk yang maksimal saat mesin beroperasi. Sedikit Tip
untuk membentuk Blade Kneader ini dipanaskan terlebih dahulu kemudian baru
di pres dengan membentuk huruf S terbalik
 Cover : Semua Cover body menggunakan plat SS304 dengan ketebalan 1.5mm
finishing Hair line
 Rangkaian Listrik pada kontrol panel
 Control Panel : berfungsi sebagai tombol kontroler untuk mengoperasikan atau
memeritahkan mesin bergerak, terdiri dari:
- Switch Power
- Switch Heating
- Push Button Manufer Chamber Down
- Push Button Manufer Chamber Up
- Push Button Kneader Low Star On
- Push Button Kneader Low Star Off
- Push Button Kneader High Star On
- Push Button Kneader High Star Off
- Push Button Kneader Auto Start On
- Push Button Kneader Auto Start Off
- Emergency Stop
5. MESIN RIBBON MIXER

A. Deskripsi
Ribbon mixer adalah sebuah alat atau mesin yang berfungsi untuk
mengaduk/mencampur bahan berbentuk powder dengan tingkat basah yang tinggi. Cara kerja
mesin ini hampir sama dengan knider mixer yaitu digerakan oleh sebuah motor yang
ditransmisikan pada sebuah gear box kemudian di sambungkan atau di trasmisikan pada shaft
untuk menggerakan blade-nya.
Ribon mixer biasanya khas dengan bentuk bladenya yang menyerupai bentuk secrew
namu bladenya ini terputus satu sama lain dalam arak radial dan memiliki ukuran yang
berbeda antara diamter paling besar untuk diletakan dibagian luar dan diamater terkecil
diletakan dibagian dalam, kemudian keduanya yang berfungsi untuk mengaduk secara
mekanisme bolak balik terhadap produk yang berbentuk powder agar merata. sperti ini
bentuk blade atau pisau ribon mixer untuk type horizontal.
Material yang digunakan untuk membuat mesin ini tentunya harus sesuai standar
GMP (Good Manufacturing practis) khusus untuk industri farmasi, makanan, dan minuman.
dimana material yang kontak dengan produk harus menggunakan bahan SS316L dan material
yang tidak kontak atau bersentuhan langsung dengan produk menggunakan bahan SS304.
B. Spesifikasi
 Kapasitas 400 kg
 Volume chamber 1000 liter
 Dimensi :
- Internal : 1370 x 810 x 960 (mm)
- External : 2750 x 1000 x 2125 (mm)
 Material
- Contact product Non Contact Product SS 304
- Kontruksi body Hollow SS 304 100 x 50 x 2 mm
- Chamber SS 304 # 5 & 10 mm
- Blade Ribbon Mixer Plat SS 304 # 6-8 mm
- Power & Aksesories :
- Helical Geared motor 11kW 1400 rpm 380 V ratio 1: 20
- 1 set Transmisi Chain + Sprocket RS100-2
- 1 set Air Silinder + air solenoid ex Festo For Outlet Product
- 3 bh Casen Block Bearing
- 2 bh Gas Spring untuk safety saat buka tutup
- 1 bh Limit Switch sensor untuk safety cover
- 1 bh Foot Switch untuk oprasional outlet product Ex Schneider
- Tutup sytem engsel dibagi dua bagian
- 1 Connection langsung ke pipa inlet product
- 1 connection ke hopper untuk pemasukan product secara manual
 Panel Control:
- MCB
- Kontaktor
- Overload
- Riley
- Timer
- Power lamp
- Slelector Switch
- Push button
- Emergency Switch
1. Tangga bordes + Hand rail posisi menyesuaikan
2. Document : IQ, OQ & Sertifikat Material
C. Cara Kerja
Pada pencampuran menggunakan Ribon Mixer hanya pengaduk yang memutar
dengan bantuan poros. Tujuan pengadukan ini agar suatu komponen dapat terdispersi menjadi
homoge dan tidak menimbulkan pengendapaan.

Anda mungkin juga menyukai