Anda di halaman 1dari 20

Aman Dalam

Tuhan
Cara memakai buku ini adalah sebagai berikut. KESIMPULAN

1. Simpulkan apa yang dilakukan Allah kepada anak-


 Bagian menghafal
anak-Nya untuk hidupnya ke depan?
Menolong anda untuk mengingat terus janji Tuhan.
Hafalkan sebelum mulai dan sesudahnya.

2. Apa yang harus dilakukan anak-anak Allah untuk


 Bagian merenungkan
mengalaminya?
Menolong suapaya ayat hafalan itu bias anda nik-
mati artinya.

3. Apa yang akan anda lakukan untuk mengalami bimb-


 Bagian pelajaran
inganNya dalam minggu ini?
Menolong anda mengerti prinsp-prinsip tentang janji
Tuhan tersebut.

 Bagian kesimpulan
Menolong anda memahami pokok-pokok janji Tu-
han dan melakukannya dalam hidup MENGHAFALKAN AYAT

Jaminan Bimbingan Tuhan

Amsal 3:5-6
Bagaimana peran penasihat dalam mencari petunjuk untuk
hidup kita?
Amsal 19: 20
Mengalami
Keselamatan
Langkah praktis mendapatkan bimbingan Tuhan dari orang-orang
yang memberi nasihat :
a. Orang-orang yang dewasa rohani akan memberi pertimbangan-
PERTANYAAN PERENUNGAN
pertimbangan berdasar kebenaran Firman Tuhan.
b. Orang-orang dewasa rohani memberikan pesan yang mereka
tangkap dari Tuhan. Ambilah waktu untuk melihat diri anda sendiri dengan
pertanyaan berikut.
Paulus tidak merencanakan untuk berada di penjara, akan teta- 1. Seberapa besar dosa anda?
pi dia ditangkap dan dipenjarakan. Apa yang Paulus tangkap
dari keadaan yang tidak dikehendakinya tersebut?
Filipi 1:12-13 :

2. Kalau anda meninggal saat ini, apa yang akan terjadi?

Langkah praktis mendapat Bimbingan Tuhan lewat keadaan-


keadaan :
a. Tuhan mengatur keadaan-keadaan yang berada di luar kendali
kita supaya kita berada di tempat yang Ia inginkan.
b. Karena itu ketika kita diperhadapkan pada situasi yang di luar
kendali kita, kita bisa segera mencari tahu, apa rencana Allah
dengan keadaan itu.
KEADAAN SEMUA MANUSIA Apa fungsi Firman Tuhan yang dinyatakan dalam bagi-
an ini? Mazmur 119:105
1. Menurut Roma 3:9, bagaimana keadaan semua orang?

2. Apa akibat dari karena dikuasai dosa? Roma 3;23


Langkah praktis mendapat bimbingan dari Firman-Nya :
a. Memikirkan apakah keputusan itu sejalan atau berten-
3. Kehidupan dalam dosa mengakibatkan apa? tangan dengan FirmanTuhan yang kita mengerti.
a. Dalam hubungan seseorang dengan Allah. b. Tuhan akan menunjukkan lewat satu prinsip kebenaran
Yesaya 59:1-2 dari bagian Firman Tuhan yang kita baca.
c. Tuhan akan menunjukkan lewat bagian Firman Tuhan
b. Pengalaman yang akan dialami di dunia? yang memberi kesan kuat ketika kita membaca satu
Roma 2:9 bagian tertentu dari Firman Tuhan.

c. Apa yang akan terjadi pada hari penghakiman kelak? Apa yang akan dilakukan Roh Kudus yang ada dalam
Wahyu 21:8
diri kita?
1 Kor 2:12, Kisah 13:2-3, Mazmur 16:7 :

USAHA MANUSIA
4. Orang tentu tidak suka mengalami penderitaan dan hukuman ka- Langkah bisa mendapatkan bimbingan Tuhan lewat Roh
rena itu berusaha untuk kembali kepada Allah dan bebas dari Kudus :
hukuman. a. Roh Kudus akan memberi dorongan terus menerus
Dari daftar berikut, menurut anda mana yang dilakukan orang
(tidak hilang) dalam hati kita.
untuk bebas dari hukuman kekal?
b. Roh Kudus akan memberikan damai sejahtera yang
kuat dalam diri kita untuk satu keputusan
yang kita tanyakan kepada Tuhan.
5. Hal lain apa yang penting untuk mengerti kehendak Al-  Orang berharap lepas dari hukuman dosa dengan
lah? berbuat baik.
Mazmur 40:9  Orang berharap lepas dari hukuman kekal dengan
beragama.
 Orang berharap lepas dari hukuman kekal dengan
Mengapa hal ini penting? menjaga kesalehan.
 Orang berharap lepas dari hukuman kekal dengan
kegiatan rohani.
6. Sikap kepada Allah seperti apa untuk membuat orang
percaya menikmati rancangan Allah yang indah? Menurut Yesaya 64:6, kesalehan manusia itu sepertI
Yeremia 17:7-8 apa?

Jadi berdasarkan Firman Tuhan ini, bagaimana dengan


usaha orang di atas?
MENGALAMI BIMBINGAN TUHAN
7. Teladan apa yang bisa dipelajari dari Daud ketika Daud 5. Dalam Efesus 2:8-9 dituliskan tentang apa yang bisa
akan melakukan satu tindakan? menyelamatkan dan yang tidak bisa menyelamatkan
1 Samuel 23:1-5 manusia .

Yang bisa menyelamatkan :


8. Setelah kita bertanya kepada Tuhan, maka kita perlu
mendengar Firman Tuhan untuk mengerti bimbingan-
Nya.
Yang tidak bisa menyelamatkan :

Berikut ini terdapat bagian-bagian Firman Tuhan yang 6. Dari kebenaran di atas, simpulkan mengapa usaha
menunjukkan bagaimana Allah akan menyatakan manusia tidak bisa membuat orang bebas dari hukuman
bimbingan-Nya. Pelajarilah dan pikirkan bagaimana itu dosa ?
bisa anda alami secara nyata.
TINDAKAN ALLAH RENCANA ALLAH BAGI ANAKNYA
7. Manusia telah gagal mengusahakan keselamatan bagi 1. Fakta apa yang dinyatakan ayat ini tentang Allah dan
dirinya sendiri. Apa yang dilakukan Allah bagi manu- manusia?
sia ? 1 Yohanes 4:9-10 Yeremia 10:23

Yesaya 55:8-9
8. Apa yang dilakukan Yesus Kristus untuk membebaskan
manusia dari hukuman?
1 Petrus 2:24: 2. Allah yang memiliki jalan yang demikian tinggi, memiliki
rancangan yang indah bagi anak2Nya. Apa rancangan
itu? Yeremia 29:11
1 Petrus 3:18:

3. Bagaimana Allah membawa orang percaya ke dalam


Roma 5:8-9: rencana itu? Mazmur 32:8

CARA MENGALAMI KESELAMATAN


SYARAT UNTUK MENGERTI
9. Tuhan Yesus sudah menyediakan keselamatan, BIMBINGAN TUHAN
bagaimana cara seseorang mengalami keselamatan
itu ? Mari mempelajari ayat-ayat di bawah ini. 4. Menurut bagian Firman T berikut ini, hal apa saja yang
menjadi syarat seseorang bisa mengerti kehendak Al-
Yohanes 5:24 lah?
Tindakan yang harus dilakukan : Roma 12:2

Hasil : Amsal 3:5-6


Kisah Para Rasul 26:17-18
Jaminan Tindakan yang harus dilakukan :
Hasil :

Bimbingan Tuhan
Menurut Yohanes 1:12, apa yang dimaksud dengan
percaya ?

PERTANYAAN PERENUNGAN

Orang-orang percaya memiliki masa depan. Renungkan 10.Wahyu 3:20 menunjukkan cara seseorang bisa meneri-
kepastian hidupnya di masa depan. ma Tuhan Yesus dalam hidupnya. Apa yang harus
dilakukan?
1. Menurut anda apa yang Allah rencanakan bagi anak-
anak-Nya?

Seseorang mendapatkan keselamatan, yaitu diampuni


2. Apa yang akan Allah lakukan untuk membawa anak- dosanya , mendapatkan hidup kekal, serta menjadi
anak- Nya ke dalam rencana itu? seorang anak Allah dengan cara bertobat dari dosa-dosa
nya dan percaya kepada Tuhan Yesus. Percaya kepada
Tuhan Yesus dinyatakan dengan menerima Pribadi Tuhan
Yesus dalam hidupnya sebagai juruselamat dan Tuhan.
3. Apa yang harus dilakukan orang percaya untuk men- Menerima Tuhan Yesus dilakukan dengan mengundang
galami hal tersebut? Tuhan Yesus masuk ke dalam hidup kita.
Menerima Tuhan Yesus dilakukan sekali dalam hidup KESIMPULAN
kita. Jika anda mau menerima keselamatan yang Tuhan
Yesus sediakan, anda bisa berdoa sebagai berikut : 1. Apa akibat dari dosa ?
a. Akuilah diri anda sebagai orang berdosa dan akuilah
dosa-dosa anda dengan keputusan untuk meninggalkan
dosa-dosa anda. Apa yang harus dilakukan jika orang percaya berbuat
b. Akuiah bahwa kematian Tuhan Yesus sudah mengganti- dosa?
kan hukuman yang harusnya anda terima.
c. Undanglah Tuhan Yesus masuk ke dalam hidup anda
sebagai juruselamat dan Tuhan anda . Apa yang segera Allah lakukan ketika anakNya
mengaku dosa dan meninggalkan dosa itu?
11. Pikirkan hidup anda. Sudahkah anda mengambil kepu-
tusan untuk menerima Tuhan Yesus? 2. Periksalah, apakah masih ada dosa yang belum anda
Kalau sudah, tuliskan kapan hal itu terjadi. akui?
Saya telah menerima Tuhan Yesus pada :
Kalau ada apa yang akan anda lakukan sekarang?
Kalau belum, maukah anda menerima Tuhan Yesus
sekarang juga ?Jika ya, ambilah waktu untuk berdoa. 3. Apa yang akan anda lakukan supaya anda bisa terus
Setelah anda berdoa, tuliskanlah keputusan anda di bawah menjaga kehidupan bersih?
ini.

Hari ini ___________________ saya telah mengambil


keputusan untuk menerima Tuhan Yesus sebagai ju- MENGHAFALKAN AYAT
ruselamat dan Tuhan saya.
Jaminan Pengampunan Dosa

1 Yohanes 1:9
7. Apa yang akan Allah lakukan kepada mereka yang APA YANG LAGI YANG DIALAMI KETIKA
mengaku dosa dan berbalik dari dosanya?
1 Yohanes 1:9 DISELAMATKAN
12. Selidiki ayat-ayat berikut untuk mengerti hal-hal lain
Mazmur 103:10-14 apa yang dimiliki orang yang menerima Tuhan Yesus.
2 Korintus 5:17

Ibrani 10:17
Yohanes 1:12-13

8. Menurut anda, bagaimana kalau orang sudah mengaku


dosa dan meninggalkan dosa itu, tetapi masih merasa 13. Bacalah Efesus 1;13-14
bersalah? a. Apa yang diterima seseorang yang percaya kepada
Tuhan Yesus?

9. Apabila seorang anak Allah terus berbuat dosa, apa b. Apa fungsinya?
yang akan Allah lakukan kepadanya?
Yeremia 31;18

PEMERIKSAAN SETIAP HARI

10. Karena seriusnya dosa, maka penting untuk memasti-


kan kondisi kita. Bagaimana pemazmur memberi
teladan kepada kita dalam hal ini?
Mzm 139:23-24

Mengapa ini penting?


YANG DILAKUKAN KETIKA BERBUAT
Jaminan Keselamatan Yang DOSA

Benar 4. Apa yang seharusnya dilakukan ketika orang percaya


berbuat dosa?
Amsal 28:13

Mazmur 32:5
PERTANYAAN PERENUNGAN
Mengaku berarti menyebut nama dosa-dosa yang
Menurut anda, apa yang terjadi setelah seseorang meneri- dilakukan dengan jujur dengan kesadaran bahwa tinda-
ma Tuhan Yesus ? kan itu melanggar Firman Tuhan.
1. Siapa dia saat ini di hadapan Allah? Kapan pengakuan itu harus dilakukan ?

2. Bagaimana dengan dosa-dosanya ?


5. Bagaimana kalau orang percaya mendiamkan dosa
yang dilakukanya ?
3. Apa yang terjadi apabila saat ini meninggal? Mazmur 32:3-4

TINDAKAN TUHAN
6. Bagaimana sifat Allah yang dinyatakan dalam ayat ini ?
mazmur 86:5
ORANG PERCAYA DAN DOSA MENGALAMI KESELAMATAN
1. Menurut Firman Tuhan berikut bagaimana orang
percaya hidup ? 1 Yoh 2:1-2 1. Apa yang terjadi ketika seseorang bertobat dan beriman
kepada Tuhan Yesus? (Kisah 26:18)

Tetapi apa yang harus diingat ketika orang percaya


melakukannya? 2. Yohanes 1:12-13 menuliskan tentang bagaimana
seseorang bisa diberi kuasa menjadi seorang anak
Allah.
Tuliskan hal tersebut .
2. Apa yang terjadi ketika orang percaya berdosa?
Hakim-hakim 2:12

Yesaya 5:8-9
Bertobat dan beriman kepada Tuhan Yesus adalah
keputusan yang harus diambil seseorang supaya dia
mendapat pengampunan dosa dan menjadi seorang anak
Sebaliknya, apa yang disediakan Tuhan kepada setiap Allah. Bertobat dan beriman kepada Tuhan Yesus bukan
orang yang mentaati Firman-Nya? sekedar keputusan dalam pikiran, tetapi satu langkah
Yesaya 44:18 iman, dimana dia mengakui sebagai orang berdosa dan
memutuskan meninggalkan dosa-dosanya serta mem-
percayai bahwa pengorbanan Tuhan Yesus telah mem-
berikan pengampunan bagi dosanya, serta
3. Berdasar kebenaran di atas, bagaimana seharsunya si- mengundang Tuhan Yesus masuk ke dalam hidupnya se-
kap orang percaya terhadap dosa? bagai Tuhan dan juruselamatnya secara pribadi. “Tindakan
itu dilakukan sekali seumur hidup.”
3. Kapan anda menerima Tuhan Yesus dalam hidup anda?

Jadi siapa anda saat ini dan apa yang anda miliki?
Jaminan Pengampunan Dosa

KEHIDUPAN ORANG YANG TELAH PERTANYAAN PERENUNGAN


DISELAMATKAN
Seorang anak Allah telah diberi kemenangan melawan
4. Apa yang bisa diketahui oleh orang yang telah percaya pencobaan, tetapi suatu waktu bisa gagal juga. Pikiran
kepada Tuhan Yesus? 1 Yohanes 5:13 apa yang terjadi ketika orang percaya berbuat dosa.

1. Apa yang dialami orang percaya setelah berbuat dosa?


5. Selain menjadi anak Allah dan mendapat pengampunan
dosa, apa lagi yang dimiliki ketika orang percaya kepada
Tuhan Yesus?
Cocokkan ayat-ayat berikut dengan jawaban yang tepat 2. Bagaimana sikap Allah terhadap anak-Nya yang ber-
di sampingnya. buat dosa?

2 Korintus 5:17 Dimerdekakan dari dosa

3. Apa yang harus dilakakukan orang percaya setelah


Roma 5:8-9 Menjadi ciptaan baru berbuat dosa?

Roma 6:18 Diselamatkan dari murka Allah


dan dibenarkan

Roma 8:15-16 Menerima Roh Kudus sehingga


bisa memanggil Allah sebagai
bapa
KESIMPULAN 6. Setelah memiliki fakta-fakta seperti itu, bagaimana
hidup seorang yang telah diselamatkan ?
1. Simpulkan bagaimana anak Allah mengalahkan penco- Dalam hubungannya dengan dosa
baan ? 1 Yohanes 3:9

Dalam hubungannya dengan Firman Tuhan


2. Pencobaan-percobaan apa yang sering anda alami? 1 Yohanes 2;3-4

Dalam hubungannya dengan Tuhan Yesus


3. Apa yang akan anda lalukan untuk mengatasi penco- Yohanes 15:5
baan yang anda alami?
Dalam hubungannya dengan pengalaman
keselamatannya
Markus 5;18-20
MENGHAFALKAN AYAT
Jaminan Kemenangan Terhadap Pencobaan

1 Korintus 10:13
JAMINAN KESELAMATAN
7. Bacalah Efesus 1;13-14 dan jawablah pertanyaan
berikut.
a. Apa yang telah anda terima saat percaya kepada
Kristus ?

b. Apa fungsinya?
8. Yohanes 10:28-29 menuliskan hidup orang yagn telah
percaya. Firman Pernyataan Langkah Praktis
a. Bagaimana hubungannya dengan Allah? Tuhan Firman Tuhan
Mazmur Menjalani hidup Membaca Firman
119:9,11 bersih dengan Tuhan lalu membuat
b. Siapa atau apa yang bisa mengambil dari tangan Al- cara menjaga penerapan
lah ? sesuai Firman
Tuhan

9. Berdasar kebenaran di atas, pilihlah mana yang benar Menyimpan Fir-


dari pernyataan di bawah ini : man Tuhan dalam
Orang percaya akan kehilangan keselamatan jika hati
tidak aktif melayani
Yakobus Berdoa supaya Tuhan
Orang percaya akan kehilangan keselamatan jika 4:7 memampukan mela-
berbuat dosa wan pencobaan itu
dan mengenyahkan si
Orang percaya tidak akan kehilangan jahat
keselamatan
1 Korin-
tus 10:13 Bertanya kepada Tu-
10.Apakah pemeliharaan Allah atas keselamatan orang han apa yang harus
percaya tidak membuat orang percaya seenaknya dilakukan dan menan-
berbuat dosa ? ti
pemberitahuan ten-
Mengapa ? tang jalan keluar dari
pencobaan itu.
7. Apa yang Tuhan Yesus alami sehingga Ia bisa meno- KESIMPULAN
long orang percaya menghadapi pencobaan?
Ibrani 2:18, 4:15
1. Simpulkan apa saja yang anda miliki karena anda telah
menerima Tuhan Yesus?
8. Apa yang Tuhan lakukan kepada orang percaya dalam
menghadapi si jahat? 2 Tesalonika 3:3
Cara hidup apa yang wajarnya anda miliki?

Bagian Orang Percaya


2. Cara hidup apa yang ingin makin anda kembangkan
9. Hal apa yang harus dilakukan oleh murid-murid supa- minggu ini? ( pilihlah yang akan anda fokuskan minggu
ya tidak jatuh dalam pencobaan? Matius 26:41 ini )
Tidak lagi terus berbuat dosa :
Apakah ada dosa yang akan anda hentikan mulai
Bagaimana hal ini dipraktekkan? minggu ini?

Mentaati Allah :
10.Jika anda tahu ada tempat bisa membuat anda ter- Apakah ada perintah Tuhan yang akan anda taati mulai
jatuh untuk berbuat jahat, apa yang harus anda minggu ini?
lakukan? Amsal 4:14-15
Tinggal dalam Kristus :
Apakah anda akan menyediakan waktu teratur untuk
11. Kadang–kadang kita tidak bisa menghindar dari pen- bersekutu dengan Tuhan?
cobaan. Pelajari ayat-ayat di bawah ini kemuidian
tuliskan apa yang dikatakan Friman Tuhan tersebut Menceritakan pengalaman keselamatan anda kepada
supaya bisa hidup sesuai dengan kehendak Allah. orang lain:
Ada bagian yang sudah ditulis dan ada yang bagian
yang kosong, lengkapilah bagian yang kosong.
Siapakah yang akan anda ceritakan tentang
pengalaman keselamatan anda ?
MENGHAFALKAN AYAT Jadi sekalipun dosa tidak bisa melepaskan orang
percaya dari genggaman tangan Allah, apa yang bisa
Menghafal ayat bertujuan untuk menanamkan Firman dicapai Iblis jika berhasil mencobai orang percaya?
Tuhan yang menunjukkan satu kebenaran tertentu,
sehingga kita bisa meningat kebenaran tersebut

Jaminan Keselamatan Yang Benar


MAKSUD PENCOBAAN
1 Yohanes 5:11-12
5. Iblis mencobai orang percaya supaya berbuat dosa. Na-
mun Allah menginjinkan hal itu dengan maksud tertentu.
Apa yang diinginkan Allah?
Yakobus 1;2-4

1 Petrus 1:6-7

MENGATASI PENCOBAAN
Bagian Allah

Ketika orang percaya mengalami pencobaan, Allah tidak


tinggal diam.

6. Apa yang Allah lakukan ketika orang percaya mengala-


mi pencobaan? 1 Korintus 10;13
ORANG PERCAYA DAN PENCOBAAN
1. Perhatikanlah ayat-ayat berikut. Disebut siapakah Iblis
Jaminan
dan apa yang dilakukan kepada anak-anak Allah?
1 Petrus 5:8 Jawaban Doa
Matius 4:1-3 PERTANYAAN PERENUNGAN

Ketika seseorang menjadi anak Allah, maka Allah menjadi


2. Apabila seorag anak Allah dicobai, maka Allahlah yang bapanya. Renungkan menggunakan pertanyaan berikut
mencobai. bagaimana kebutuhan hidup anak-anak Allah terpelihara.
Benar
1. Apa yang akan dilakukan Bapa untuk memenuhi kebu-
Salah tuhan anak-anak-Nya?

Mengapa ?

2. Apa yang harus dilakukan anak-anak Allah untuk men-


Bagaimana Yakobus 1:13 menjelaskan kebenaran ten- galami hal itu?
tang hal tersebut?

3. Keinginan–keinginan apa yang bisa menjadi jalan Iblis 3. Mari kita pelajari bagaimana Allah sebagai Bapa
untuk membuat manusia mengasihi dunia ? memelihara anak-anak-Nya.
1 Yohanes 2:15-16

4. Apa yang terjadi jika anak Allah tidak taat kepada ke-
hendak Allah? Mazmur 89:31-33
JANJI ALLAH
1. Apa yang diberikan Allah kepada anak-anak-Nya
Jaminan Kemenangan Atas
disamping memberikan Kristus? Roma 8:32
Pencobaan
2. Apa yang dijanjikan Allah kepada anak-anak-Nya? Ibra-
ni 13:5 PERTANYAAN PERENUNGAN

Jika seseorang telah menerima Tuhan Yesus, ia telah


3. Bagaimana pemazmur menyatakan pengalaman hidup diampuni dosanya dan telah dimerdekakan dari belenggu
yang mencerminkan kebenaran di atas ? Mazmur dosa. Renungkan hubungan orang percaya dengan dosa.
37:25-26
1. Apakah orang percaya bisa berbuat dosa?

UNDANGAN ALLAH UNTUK MENGALAMI


2. Kalau bisa, apa yang menyebabkan orang percaya
PEMELIHARAANNYA berbuat dosa?
4. Apa yang Allah minta kepada orang percaya supaya
mengalami pemeliharaanNya? 3. Apa akibat bagi orang percaya kalau berbuat dosa?
Ibrani 4;16

Filipi 4:6-7 4. Bagaimana orang percaya menang melawan dosa?

5. Apa yang dinyatakan tentang Allah dalam kaitan menja-


wab doa ? Efesus 3:20
4. Untuk melihat bagaimana Allah menjawab doa anda, SYARAT-SYARAT DOA UNTUK MENGALAMI
buatlah catatan doa. PEMELIHARAAN ALLAH
Tulislah kapan dan apa yang anda minta, lalu tulis juga
kapan dan bagaimana Allah menjawab. 7. Bacalah Yohanes 14:13-14, kemudian jawablah
pertanyaan berikut.
Tanggal Permintaan Tanggal Jawaban
Bagaimana permintaan anda bisa dijawab oleh Tuhan
Yesus ?

Mengapa permintaan itu harus dalam nama Tuhan


Yesus ? Ibrani 10:19-20
MENGHAFALKAN AYAT
8. Untuk mendapatkan kepastian doa kita dijawab, maka
Jaminan Jawaban Doa ada hal yang perlu kita pastikan terlebih dahulu. Hal
apakah itu? 1Yohanes 5:14-15
Yohanes 14:14

Catatan:
Bagaimana mengerti bahwa permintaan doa kita sesuai
dengan kehendak Allah ?
a. Pastikan permintaan itu tidak melanggar Firman
Tuhan
b. Pastikan doa itu membuat kita bisa memuliakan Allah
 Tuhan menghendaki kita tidak kuatir tentang kebu-
tuhan dasar ( matius 6:33-34), jadi kebutuhan
dasar kita pastilah memuliakan Allah.
 Melalui apa yang kita minta itu kita bisa menjadi
berkat.
 Melalui apa yang kita minta itu kita bisa menyaksi-
kan nama Tuhan
9. Hal apa lain yang perlu dilakukan orang percaya supa- MACAM PERMOHONAN
ya orang menerima apa yang dimintanya? Yohanes
15:7 14.Menurut Mazmur 62:9 , anda hanya boleh menyam-
paikan permohonan satu kali dalam satu hari.
10.Sikap apa yang perlu kita punyai ketika mendoakan Benar
sesuatu ? Matius 21:22
Salah
11. Peringatan dan nasihat apa yang perlu dimengerti oleh Alasan :
setiap orang percaya berkaitan dengan pemenuhan
kebutuhannya ?
Yeremia 17:5-7
15.Menurut Filipi 4:6, apa saja yang boleh anda minta
kepada Allah?
Apa yang dimaksud mengandalkan Tuhan dan bukan
mengandalkan manusia?

12.Sekalipun Allah ingin memelihara, namun ada yang


tidak mengalami pemeliharaan itu. Selidiki mengapa
KESIMPULAN
hal itu terjadi!
Yakobus 4:2 1. Simpulkan apa yang Allah ingin lakukan kepada anda?

Yakobus 4:3 2. Apa yang perlu anda lakukan untuk mengalami pemeli-
haraan itu?

13.Simpulkan bagaimana pemeliharaan Allah itu bisa


dialami oleh orang percaya? 3. Apa yang akan anda lakukan untuk memulai pemeli-
haraan Allah dalam minggu ini ?

Anda mungkin juga menyukai