Anda di halaman 1dari 23

TATA UDARA BUATAN

SAINS DAN TEKNOLOGI BANGUNAN KELOMPOK 4 KELAS B


NAMA ANGGOTA KELOMPOK

1. ALANADIA PUTRI RENARDI 195060501111046


2. AMALIA DEVY AGUSTIN 195060501111053
3. DEBY SAPUTRI 195060501111004
4. DELISTRIA AISYAH NUR 195060507111040
5. PUTRI SUKMA FIJAR 195060507111019
Gudang PT. Piramid Mas
Perdana Pasuruan
VISUALISASI objek
Kondisi Lingkungan
Tapak
01
SKILL 1
Presentations are tools that can be used
as lectures, speeches, reports, and more.
P.T. Nippon Indosari Corpindo Tbk

02
SKILL 2
Presentations are tools that can be used
as lectures, speeches, reports, and more.

Jalan Raya Rembang Industri Raya

03
SKILL 3
Presentations are tools that can be used
as lectures, speeches, reports, and more.

Warehouse PQ Corporation
Lokasi Tapak:
Jalan Rembang Industri raya no 30
(7º37’27”S 112º48’58”E)
DENAH GUDANG PT. Piramid Mas Perdana
Potongan GUDANG PT. Piramid Mas Perdana

POTONGAN A-A'

POTONGAN B-B'
8M
TAMPAK SAMPING

23 M

8M

TAMPAK DEPAN

46 M
Fungsi Bangunan

Tempat penyimpanan plastik untuk


bahan lem fox

KAPASITAS
+50 orang
Biasanya didominasi oleh pekerja dan
penjaga gudang
Waktu dan Pola Kegiatan

Jam Operasional :
Pukul 08.00 - 16.00 WIB

Kegiatan dan Aktivitas :


1. Berjalan
2. Duduk
3. Mengangkat Barang
4. Berdiri
Data Cuaca Dan Iklim
4
0

3
0

u h us
Suhu Tertinggi
2

Untuk Suhu tertinggi berada diangka 35 °C 0

1
0

Suhu Terendah
0
Januari Maret Juni September

Untuk Suhu terendah berada diangka 29 °C


3

n a p a b m el e K
0
Kelembapan 2
0
Untuk kelembapan berada direntang angka 23-27°C 1
0
0
Januari maret Juni September
Data TEMPeRATURE UDARA
Temprature Udara Luar Temprature Dalam Ruangan
Temprature luar ruangan pada siang hari Temprature dalam ruangan pada siang hari
tanggal 20 Oktober 2020 adalah 32 °C tanggal 20 Oktober 2020 adalah 28 °C
Standarisasi Suhu dan
Kelembaban Ruangan
SNI-14-1993-03 menyatakan daerah kenyamanan termal pada bangunan yang di kondisikan
untuk orang Indonesia yaitu :

Sejuk nyaman, antara suhu efektif 20.8°C – 22.8°C


Nyaman optimal, ntara suhu efektif 22.8 °C – 25.8°C
Hangat nyaman, antara suhu efektif 25.8°C – 27.1°C

MENKES NO.261/MENKES/SK/II/1998 menyatakan “penyehatan suhu ruangan yaitu : 18°C -


26°C”. MENKES (1998) menyatakan kelembapan udara yang sehat itu yaitu 40 % – 60 %
SNI (1993) menyatakan daerah kenyaman termal padsa bangunan yang dikondisikan untuk
orang Indonesia yaitu 40 % - 70 %
STANDAR
KAPASITAS AC DAN
KEBUTUHAN RUANG
sistem penghawaan pada
bangunan

Menggunakan turbin ventilator sebagai penghawaan dan belum ada


penghawaan buatan pada bangunan sehingga belum terdapat nilai untuk
kapasitas penghawaan buatan di Gudang PT. Piramid Mas Perdana
Beban Pendinginan
R u m u s

(L x W x H x I x E) / 60 = kebutuhan BTU

L = Panjang Ruang (dalam feet)


W = Lebar Ruang (dalam feet)
I = Nilai 10 jika ruang berinsulasi (berada di lantai bawah, atau
berhimpit dengan ruang lain). Nilai 18 jika ruang tidak berinsulasi
(di lantai atas).
H = Tinggi Ruang (dalam feet)
E = Nilai 16 jika dinding terpanjang menghadap utara; nilai 17 jika
menghadap timur; Nilai 18 jika menghadap selatan; dan nilai 20 jika
menghadap barat
P e r h i t u n g a n

(L x W x H x I x E) / 60 = kebutuhan BTU
L = 46 Meter = 150,92 Feet
W = 23 Meter = 75,46 Feet
I = Nilai 10 (Ruang berinsulasi)
H = 8 Meter = 26,25 Feet
E = Nilai 16 jika dinding terpanjang menghadap utara;
nilai 17 jika menghadap timur; Nilai 18 jika menghadap
selatan; dan nilai 20 jika menghadap barat

kebutuhan BTU = ( 150,92 X 75,46 x 26,25 x 10 x 20) / 60


= 59.789.221,8 / 60
= 996.487,03 BTU/H
analisIS
Belum adanya penghawaan buatan pada bangunan sehingga belum terdapat
nilai untuk kapasitas penghawaan buatan di Gudang PT. Piramid Mas
Perdana
Hasil perhitungan untuk beban penghawaan bangunan tersebut sebesar 996.447,03
BTU/H
1 PK = 9000 BTU/H
996.447,03 BTU/H / 9000 BTU/H = 110,72 PK

Jadi, kebutuhan beban penghawaan ruangan tersebut sebesar:

996.487,03 BTU/H atau 110,72 PK


TANGGAPAN/Rekomendasi
Keadaaan eksisting AC dengan Beban pendinginan ruangan masih belum
setimpal.
Yang dibutuhkan gudang tersebut sebesar 996.487,03 BTU/jam(beban
penghawaan), namun penghawaan di ruangan ini belum cukup nyaman karena
tidak adanya pendingin buatan
Maka total kebutuhan yang diperlukan dibagi 3.
111(996.487,03 BTU/H) / 3pk(27.000) = 36 pk
Maka untuk memenuhi beban penghawaaan yang ada di ruangan itu di
butuhkan sekitar 36 PK atau sekitar 333.000 BTU/H
TANGGAPAN/Rekomendasi
Keadaan eksisting beban penghawaan masih jauh dibawah standar.
Kebutuhan dari pengguna ruangan akan merasakan nyaman lebih
dari 1 jam setelahnya dari keadaan sebelum AC dinyalakan. Maka
dari itu perlu ditambahkan 36 PK lagi untuk menutup beban
penghawaan.
Dibutuhkan 36 AC dengan menggunakan tipe ac ceilling cassete
pada bangunan
Membuat alternatif rencana penempatan pendingin ruangan
rencana penempatan
pendingin ruangan
visualisasi arah penghawaan buatan
e r
r i
imm a
a
T
T e
k aassi
ihh
k

Anda mungkin juga menyukai