Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN PEMBUATAN TAPE SINGKONG

UNTUK MELENGKAPI UJIAN PRAKTIK IPA

Disusun oleh :
1. Edi Agus Rianto
2. Fadhil Akmal Mu’afi
3. Gading Kurnia Zandy
4. Syahrul Bagus Mardiansyah

SMP NEGERI 2 TULAKAN


Desa Losari, Kecamatan Tulakan, Kabupaten Pacitan
Email : smpn2tulakan@yahoo.co.id
LAPORAN PEMBUATAN TAPE SINGKONG

A. Tujuan
Membuat tape dari singkong dengan bantuan ragi tape
B. Landasan Teori
Tape dibuat dengan memanfaatkan mikroorganisme yang
ada dalm ragi tape. Mikroorganisme yang berperan dalam
pembuatn tape adalah saccharomyces cerevicea jamur aspgillus
sp. atau bakteri acetobacter aceti. Mikroorganisme yang terdapat
pada ragi tape memiliki peranan yang sinergis,artinya
mikroorganisme tersebut akan bekerja sama untuk mengubah
bahan baku dari singkong atau beras ketan menjadi tape. Selama
pembuatan tape terjadi pemecahan amylum menjadi glukosa
yang dibantu mikroorganisme dalam ragi. Proses fermentasi yang
berlangsung secara anaerob atau tanpa membutuhkan oksigen.
C. Alat dan Bahan
 Air bersih sekitar 2 liter
 1 kg singkong
 1 dandang untuk mengukus
 1 buah kompor
 1 bungkus ragi tape
 Daun pisang
 1 buah besek atau wadah tertutup
D. Langkah Kerja
1. Mengupas dan memebersihkan singkong

Anda mungkin juga menyukai