Anda di halaman 1dari 2

Abstrak

Rokok elektronik atau yang lebih dikenal dengan nama vape sekarang ini
telah banyak digunakan untuk membantu para perokok menghentikan kebiasaan
merokoknya tersebut. Rokok elektronik merupakan alat yang mampu
menghasilkan nikotin dalam bentuk uap. Saat ini jumlah pengguna rokok
elektronik mengalami peningkatan. Penelitian ini bertujuan untuk memberi
informasi dan pengetahuan bagi pemakai rokok elektronik. Tentang bahaya yang
ditimbulkan terhadap kesehatan tubuh . Penelitian ini dilakukan kepada
mahasiswa Universitas Islam Bandung . Variabel tergantung pada penelitian ini
adalah penggunaan rokok elektronik, sedangkan variabel bebas adalah
pengetahuan, dan faktor keluarga. Hasil penelitian menunjukkan pengguna rokok
elektronik sebagian besar remaja berjenis kelamin laki-laki, sejak pendidikan
SMA sampai dengan Perguruan Tinggi, dan memiliki riwayat merokok. Alasan
menggunakan rokok elektronik untuk berhenti merokok, lebih praktis dan lebih
sehat dari pada rokok tembakau. Hasil analisis menunjukkan bahwa pengetahuan
yang baik tentang rokok elektronik merupakan faktor protektif untuk tidak
menggunakan rokok elektronik, perhitungan antara keterjangkauan biaya terhadap
cairan rokok elektronik merupakan faktor risiko untuk menggunakan rokok
elektronik, tentang bentuk yang praktis untuk dibawa kemana – mana merupakan
faktor untuk menggunakan rokok elektronik dan perhitungan antara faktor
keluarga dan penggunaan rokok elektronik menunjukkan bahwa tidak ada
dukungan keluarga merupakan faktor protektif untuk tidak menggunakan rokok
elektronik. Dari semua variabel yang diteliti hanya keterjangkauan biaya terhadap
cairan rokok elektronik yang merupakan faktor risiko penggunaan rokok
elektronik tingkat berat. Oleh karena itu, edukasi mengenai bahaya rokok
elektronik serta tujuan penggunaan rokok elektronik harus terus dilakukan dan
pengawasan terhadap penggunaan rokok elektronik perlu dilakukan.

Kata kunci: keluarga, keterjangkauan, pengetahuan, bahaya, rokok


elektronik
Abstract
Electronic cigarettes, or better known as vape, are now widely used to help
smokers quit smoking. Electronic cigarettes are devices that are capable of
producing nicotine in the form of steam. Currently the number of users of
electronic cigarettes has increased. This study aims to provide information and
knowledge for users of electronic cigarettes. About the danger posed for health.
This research was conducted for students at Bandung Islamic University. The
dependent variable in this study is the use of electronic cigarettes, while the
independent variables are knowledge, and family factors. The results showed that
the majority of electronic cigarette users were men, from high school to
university, and had a history of smoking. The reason for using electronic
cigarettes to stop smoking is more practical and healthier than tobacco cigarettes.
Analysis shows that good knowledge of electronic cigarettes is a protective factor
for not using electronic cigarettes, the calculation of affordability of electronic
cigarette fluids is a risk factor for using electronic cigarettes, about practical forms
to carry everywhere is a factor for using electronic cigarettes and calculations
between family factors and the use of electronic cigarettes shows that no family
support is a protective factor for not using electronic cigarettes. Of all the
variables studied, only the affordability of electronic cigarette fluids is a risk
factor for the use of heavy electronic cigarettes. Therefore, education regarding
the dangers of electronic cigarettes as well as the purpose of using electronic
cigarettes must continue to be carried out and supervision of the use of electronic
cigarettes needs to be done.

Keywords: family, affordability, knowledge, danger, electronic cigarettes

Anda mungkin juga menyukai