Anda di halaman 1dari 3

STATUS PASIEN

TRIMESTER III

Digunakan Sebagai Persyaratan Dalam Mengikuti Kepanitraan Klinik Senior


SMF Obstetri & Ginekologi RSUD DR. RM. DJOELHAM BINJAI

Disusun Oleh :

Maslihadi Alhafid

(102119069)

Pembimbing :

dr. Arusta Tarigan, Sp.OG

KKS ILMU KEDOKTERAN OBSTETRI DAN GINEKOLOGI

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BATAM

RSUD DR. RM. DJOELHAM BINJAI


2021

IDENTITAS PASIEN
Nama : Ny. SN
Umur : 28 th
Alamat : Jln Satria, Binjai
Menikah : 1(satu) kali
Usia menikah : 25 th
Gravida : G2 P1 A0

KELUHAN UTAMA
Kontrol kehamilan
TELAAH
Pasien datang dengan keluhan ingin melakukan pemeriksaan kehamilan dan
penentuaan tanggal kelahiran
Riw. Penyakit Terdahulu : Hipertensi (-), DM (-), Asma (-), Tiroid (-)
Riw. Pemakaian Obat :-
HPHT : 10-04-2020
TTP : 17-01-2021
ANC : Puskesmas/Bidan 2x
RIWAYAT PERSALINAN
G2P1A0
STATUS PRESENT
Sensorium : Compos mentis Anemis (-) TB : 160 cm
TD : 110/80 mmhg Sianosis (-) BB : 55 kg
F. Nadi : 80 x/i Ikterik (-)
F. Nafas : 20 x/I Dispneu (-)
Suhu : 36,6 ºc Oedem (-)
Status Obstetri

Abdomen

- Tinggi Fundus/Leopold I : Fundus uteri teraba diantara


Processus xypoideus- pusat,30 cm
- Bag Teregang/ Leopold II : Kesan punggung teraba sebelah
kanan
- Bag Terbawah/ Leopold III dan IV : Kepala/ kepala belum masuk PAP
- Gerak Janin : (+)
- His : (-)
- EFW : pakai rumus Johnson Tausack
BB janin = 30-13 x 155 = 2.635 gr
- DJJ : 145 x/i

Pemeriksaan Penunjang

Hasil USG tgl 03-01-2021


- Janin Tunggal
- Letak kepala
- Plasenta fundal
- Air ketuban cukup

Diagnosa : PG + KDR (30-32 minggu) + LK + AH


Rencana : PSP
Terapi : vitamin B Complex

Binjai,
Mengetahui,

Kepala Poli Klinik Ibu Hamil Dokter

(Sufina Rahmadani T, Am.Keb) ( dr. Arusta Tarigan, Sp.OG)

Anda mungkin juga menyukai