Anda di halaman 1dari 44

SISTEM INFORMASI

KESEHATAN
• OLEH :
• NI NYOMAN KRISTINA, SKM, MPH
Pengertian :

• System informasi kesehatan adalah


sarana untuk menyiapkan informasi
yang akurat dan mutahir yang dapat
digunakan oleh manajemen kesehatan
secara tepat guna.
TUJUAN SIK
Meningkatkan kompetensi para pengelola
manajemen kesehatan agar mereka mampu
memanfaatkan informasi untuk keperluan
perencanaan, pengelolaan, dan
pengambilan keputusan bidang kkesehatan.
PENTING NYA SIK
• Mengapa pentingnya/perlunya :
– System informasi?
– Sistem Informasi Manajemen ?
– Sistem komunikasi dan informasi
kesehatan serta Kepemimpinan ?
– Sistem Informasi Manajemen
kesehatan ?
TUJUAN KULIAH SIK
• Agar mampu memanfaatkan system informasi
kesehatan secara efektif sebagai instrument
bagi perencanaan manajemen program
kesehatan.
Tujuan khusus :
Secara Khusus :
• Pentingnya/perlunya Sistem Informasi kesehatan
berbasis Komputer diperlukan;
• Model input-output (input-output model) dan
penerapannya dalam system informasi program
kesehatan (KIA, PROMKES, P2M PL GIZI);
• Dapat Membedakan secara benar antara data dan
informasi;
• Mengerti manajemen dan fungsi manajemen dengan
kata-kata sendiri;
• Mengerti komponen system informasi kesehatan secara
benar;
• Terintegrasi antara kepemimpinan dengan system
informasi manajemen .
POKOK BAHASAN
• SIM, meliputi :
– Pentingnya Sistem Informasi;
– Pengertian system;
– Model input-output (input-output model)
– Pengertian data dan informasi;
– Sistem informasi manajemen.
• Fungsi manajemen dan pemanfaatan SIM :
– Pengertian manajemen;
– Fungsi manajemen dan pemanfaatan SIM kesehatan
– Komponen system informasi kesehatan
– Sistem informasi manajemen minimum;
– Data bassed;
– Kepemimpinan /leadershif
– Kepemimpinan dan system informasi manajemen.
Pentingnya Sistem Informasi
• John P. Kotter adalah membangun jejaring
kerja (networking), yaitu menjalin hubungan
dengan pihak-pihak yang berkaitan
(stakeholders) dalam pelaksanaan program
kesehatan, baik internal maupun eksternal.
• Abad-21 ini, computer bukan hanya sekedar
alat akan tetapi dapat menghasilkan gagasan.
PENTINGNYA SIM BERBASIS
KOMPUTER
• Untuk memperlancar dan mempercepat saling
tukar menukar informasi oleh pihak-pihak yang
memerlukan tanpa harus bertatap muka secara
langsung (face to face relation).
• Apalagi pada awal era millennium ketiga batas-
batas antar Negara secara social-ekonomi sudah
tidak jelas lagi (borderless) dan komunikasi
menjadi sangat terbuka dan berlangsung sangat
cepat.
• Sistem informasi manajemen yang canggih mutlak
diperlukan.
Sistem Informasi Manajemen
• SIM adalah system yang menjalankan proses
transformasi, dan berupaya untuk mengubah
masukan menjadi keluaran yang lebih baik, lebih
berkualitas, dan lebih produktif.
• Antara komponen (masukan, proses, dan
keluaran) saling berinteraksi, saling berhubungan,
dan saling ketergantungan.
• Diatas itu semua system memiliki efek
keterpaduan atau sinergisme. Sebagai satu diklat
merupakan system terbuka dan memiliki
mekanisme balikan.
SYSTEM MODEL INPUT-PROSES-OUTPPUT

Lingkungan

INPUT/ PRO OUTPUT/


MASU SES KELUARAN
KAN
BALIKAN/
FEED BACK
SIM
• System yang menjalankan proses transformasi, dan
berupaya untuk mengubah masukan menjadi
– Keluaran yang lebih baik,
– Lebih berkualitas,
– dan Lebih produktif.
Antara komponen (masukan, proses, dan keluaran) saling
berinteraksi, saling berhubungan, dan saling
ketergantungan.
Diatas itu semua system memiliki efek keterpaduan atau
sinergisme. Sebagai satu sistem manajemen kesehatan,
SIM merupakan system terbuka dan memiliki
mekanisme balikan.
Pengertian Data dan Informasi
▪ Berbicara tentang data adalah berbicara tentang
✓ Bahan mentah (raw materials) yang diperoleh,
✓belum diolah
✓dan belum siap untuk disajikan.
• Sedangkan informasi adalah
✓ data yang telah dikumpulkan dan diproses sehingga
menjadi berarti (meaningful) untuk dilaporkan dan
diolah lebih lanjut.
✓ Informasi yang telah tersedia perlu dikelola dalam
sebuah system, dapat diklasifikasikan, disimpan, dan
setiap saat bisa diambil kembali dalam waktu yang
singkat, untuk digunakan sesuai kebutuhan
manajemen.
SIM, memuat :
• Sebuah model system informasi manajemen
memuat :
– perangkat lunak,
– perangkat keras,
– organisasi,
– personel,
– system dan prosedur,
– komunikasi data.
PERANGKAT
LUNAK

PERANGKAT KOMUNIKASI
KERAS DATA

SIM
SISTEM DAN
PROSEDUR
ORGANISASI
DATA

PERSONEL
SIM MERUPAKAN :
• Satu totalitas terpadu yang terdiri dari :
– Perangkat pengolah,
– Pengumpulan data,
– Prosedur,
– Tenaga pengolah,
– Perangkat lunak,
– Perangkat penyimpan,
– Dan perangkat komunikasi,
Yang berdiri sendiri, Saling berkaitan, Saling
ketergantungan, dan saling menentukan dalam
rangka menyediakan informasi sebagai pendukung
proses pengambilan keputusan.
SIM DI SATU ORGANISASI BERTUJUAN :
• Agar organisasi dapat memberikan informasi secara
menyeluruh kepada manajer, unit atau bagian dalam
organisasi, dan semua stakeholders.
• System informasi berbasis computer yang dapat menyajikan
informasi bagi pengguna dengan kebutuhan yang sama.
• Melalui system organisasi akan dapat menggambarkan dirinya
dari aspek masa lampaunya, masa kini, dan masa depan yang
direncanakan.
• Informasi yang disajikan dapat berupa gambaran organisasi,
dan laporan tentang kegiatan yang pernah , sedang, dan akan
dilakukan.
• Untuk kepentingan organisasi, keluaran informasi merupakan
data yang sangat berharga bagi manajemen dalam
pengambilan keputusan organisasi.
ADA 4 FUNGSI MANAJEMEN :
1. Perencanaan (planning),
2. Pengorganisasian (organizing),
3. Pelaksanaan (actuating),
4. Dan pengendalian (controlling).
1. PERENCANAAN (planning)
• Perencanaan adalah kegiatan persiapan yang
dilakukan melalui :
– Perumusan dan penetapan keputusan yang
berisi langkah-langkah penyelesaian suatu
masalah dalam mencapai tujuan tertentu,
• Misalnya persiapan untuk menentukan
model SIM program kesehatan yang akan
dirancang.
2. PENGORGANISASIAN(organizing)
• Pengorganisasian adalah system kerjasama
sekelompok orang yang dilakukan dengan
pembidangan dan pembagian seluruh tugas
dengan cara membuat situasi unit kerja yang
menghimpun pekerjaan sejenis dalam satu
satuan unit kerja. Antara unit kerja yang satu
dengan yang lain ditetapkan wewenang dan
tanggung jawab masing-masing dan diatur
hubungan kerja secara vertical, horizontal dan
diagonal.
3. PELAKSANAAN (ACTUATING)
• Pelaksanaan (actuating) berbentuk kegiatan
manajemen untuk memberikan :
– Pengarahan (commading),
– Bimbingan (directing)
– Dan komunikasi (communication).
Kesemuanya dilaksanakan untuk memelihara,
menjaga, mempertahankan dan memajukan
organisasi melalui semua orang tidak terkecuali
pimpinan dan staf.
4. PENGENDALIAN (controlling)
• Pengendalian adalah proses :
– Memantau (monitoring),
– Menilai (evaluating)
– Dan melaporkan (reporting) semua kegiatan
personil.
Agar dapat diukur tingkat efektifitas dan efisiensi
penggunaan sarana kerja dalam memberikan
kontribusi pada ketercapaian tujuan organisasi.
Semua informasi ini dapat dimasukkan, ditata
kedalam system informasi manajemen berbasis
computer.
UNTUK KEPERLUAN OPERASIONAL SIM DAPAT
DILUKISKAN SECARA BERTAHAP
ES II

ES III

ES IV

STAF AHLI

STAF
UNTUK KEPERLUAN OPERASIONAL SIM DAPAT
DILUKISKAN SECARA BERTAHAP
1. Kepala Dikes (Eselon II)
Dapat menggunakan system informasi
manajemen untuk pembuatan rencana
strategis, kebijakan dan pengambilan
keputusan
UNTUK KEPERLUAN OPERASIONAL SIM
DAPAT DILUKISKAN SECARA BERTAHAP
2. Kepala Bidang (Eselon III)
Dapat menggunakan system informasi
manajemen untuk perencanaan taktis,
dan pengambilan keputusan.
UNTUK KEPERLUAN OPERASIONAL SIM
DAPAT DILUKISKAN SECARA BERTAHAP
3. Kepala Seksi (Eselon IV)
Untuk pembuatan perencanaan
operasional, dan pengendalian
kegiatan dilapangan.
UNTUK KEPERLUAN OPERASIONAL SIM
DAPAT DILUKISKAN SECARA BERTAHAP
4. Staf Ahli
Dapat menggunakan system informasi
manajemen untuk analisis
perencanaan dan pelaporan.
UNTUK KEPERLUAN OPERASIONAL SIM
DAPAT DILUKISKAN SECARA BERTAHAP
5. Sedang untuk staf
System informasi manajemen berguna
dalam mengerjakan transaksi,
mengolah data, mengolah semua
kegiatan, pemberian informasi internal
dan eksternal, menjawab pertanyaan
sebagai bentuk layanan, dan
memasukkan informasi untuk diolah
lebih lanjut.
KOMPONEN SIM
PEOPLE
RESOURCES

INFORMATIO HARDWARE
N PRODUCTS RESOURCES

NETWORK SOFTWARE
RESOURCES RESOURCES

DATA
RESOURCES
KOMPONEN SIM
1. Tenaga yang berkecimpung dalam system
informasi manajemen (people
resources) terdiri atas analisis system,
pengembangan program, dan operator.
Sedangkan pemakainya, siapapun yang
memerlukan informasi yang tersimpan dalam
system;
KOMPONEN SIM
2. Perangkat keras berupa mesin (hardware
resources) yaitu computer, video
monitor, plasdis, printer, dan optical scanners
yang berupa media seperti optical disks,
plastic cards, dan paper forms;
KOMPONEN SIM
3. Perangkat lunak (software resources)
berupa program seperti OS, spreadsheet
program, word processing, dan procedures,
seperti data entry procedures, error
corrections;
KOMPONEN SIM
4. Data (data resources) seperti product
descriptions, data program (P2M PL, KIA,
GIZI, SDM dan DATA SARPRAS).
KOMPONEN SIM
5. Jejaring kerja (network resources)
seperti communication media,
communications processors, network access,
dan control software)
KOMPONEN SIM
6. Informasi (information products)
berupa laporan dengan menggunakan teks,
grafik, display, audio responses dan paper
forms.
SPM SIM :
• Perlu ada jembatan untuk pemahaman tentang
Standar Pelayanan Minimal. Sistem informasi
minimum untuk MANAJEMEN KESEHATAN :
– seharusnya bukan hanya mampu beroperasi dengan
data, akan tetapi harus mampu mendukung
manajemen.
Sistem dimaksud hendaknya memiliki antara lain :

1. Perangkat keras computer lengkap yang tingkat


kecanggihannya disesuaikan dengan kebutuhan
organisasi diklat;
2. Perangkat lunak meliputi system yang umum
dipakai (spread-sheet, word processing), system
terapan umum, dan program aplikasi;
3. Data based. Data based adalah satu integrasi
data yang diorganisasikan dan disimpan
sedemikian rupa sehingga mudah dicari (diambil
untuk digunakan) Hirarki data tradisional dengan
konsep data based seperti berikut ini:
KONSEP DATA BASED
SEPERTI
DATA BASE

FILE

RECORD

DATA ELEMENT
Sistem dimaksud hendaknya memiliki
antara lain :

4. Prosedur seperti prosedur memasukkan


data, dan pron. Informasi manajemen
cara mengoreksi bila terjadi kesalahan.
5. Petugas pengoperasional system seperti
analis, pengembang program dan
operator.
KEPEMIMPINAN DAN SISTEM
INFORMASI MANAJEMEN.
1. Memiliki visi, pandangan jauh kedepan, dapat merumuskan
misi dan strategis untuk mewujudkan visi yang telah
ditetapkan;
2. Memiliki wawasan yang luas dan didukung oleh informasi
yang akurat;
3. Mampu menganalisis, memperkirakan, dan membuat
rumusan secara tepat berdasarkan pada data yang tersedia;
4. Bersedia mengambil resiko, memperhitungkan resiko, dan
mengambil alternative terbaik dengan resiko yang paling
lengkap dan mutahir.
5. Memberdayakan bawahan sesuai dengan potensi yang
dimilikinya yang sudah tersimpan dalam data based.
Berbekal system informasi manajemen,
seseorang pimpinan diharapkan dapat :
• Membuat keputusan tepat dan tegas tentang program mana yang
akan dijadikan prioritas, program mana yang ditangguhkan,
kualifikasi DATA yang ditetapkan untuk satu PROGRAM tertentu;
• Memiliki keyakinan tinggi dan mampu bersaing secara sehat dengan
PROGRAM di departemen lain dan lembaga swasta;
• Memiliki rasa tanggung jawab tinggi untuk mengembangkan system
informasi MANAJEMEN KESEHATAN dan memutahirkan data yang
ada;
• Bersikap adil, disiplin dan taat azas berbekal data yang akurat dan
segar;
• Tidak mudah terpengaruh oleh gangguan yang tidak obyektif dan
professional;
• Dapat mengendalikan lingkungan, mempengaruhi lingkungan dan
meyakinkan lingkungan tentang semua PROGRAM, proses
PENGOLAHAN DATA , ANALISIS dan kualitas INFORMATION PRODUC.
KESIMPULAN
• System informasi adalah seperangkat
komponen yang saling berhubungan dan
berfungsi :
– Mengumpulkan,
– Memproses,
– Menyimpan
– Dan mendistribusikan informasi
ke setiap unit untuk mendukung pembuatan
keputusan pada fase perencanaan,
pengorganisasian, pelaksanaan ataupun
pada saat pengendalian.
Sistem Informasi Manajemen
Kesehatan
• Adalah system manusia mesin yang terpadu
(integrated) untuk mengolah dan menyajikan
informasi guna mendukung fungsi operasi,
manajemen dan pengambilan keputusan dalam
suatu organisasi.
• Keterpaduan antara manusia mesin dinyatakan
melalui serangkaian dialog dan interaksi antara
computer (hardware & software) dengan petugas
kesehatan sebagai pengolah data.
• Petugas system informasi manajemen kesehatan
sebagai perancang dan pemrogram hendaknya
memiliki pengetahuan cukup mengenai computer
dan penggunaannya dalam mengolah informasi.
TUGAS KULIAH
Tugas Pribadi :
Buat journal kuliah yang berisi deskripsi kuliah yang memuat tentang :
1. Pengertian SIM menurut versi saudara !
2. Mengapa system informasi manajemen (SIM) dibutuhkan oleh
INSTITUSI?
3. Komponen apa sajakah yang tersedia dalam SIM , Uraikan
secara rinci
4. Kaitan antara kepemimpinan dan system informasi manajemen
5. Uraikan manfaat yang akan diperoleh seorang pimpinan organisasi dengan
adanya system informasi di organisasi.

Tugas Kelompok :
Bersama teman dalam kelompok kecil, coba saudara rancang system
informasi yang menurut kelompok saudara cocok untuk satu Institusi
tertentu. Tentukan nama institusi tersebut dan pelajari juga visinya,
sebelum saudara merancang bangun SIM !

• Dikumpul Tanggal 1 Oktober 2020 Batas akhir sampai Jam 24.00 Wita

Anda mungkin juga menyukai