Anda di halaman 1dari 1

Modul 1

Mata Pelajaran : Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan


Tanggal : 18 – 22 Januari 2021
Kelas : 7 A-J

Materi.

A. Keberagaman dalam Masyarakat Indonesia


1. Faktor Penyebab Keberagaman masyarakat Indonesia

Bangsa Indonesia adalah bangsa yang besar, terdiri


atas 34 Provinsi dengan ribuan pulau yang ada
didalamnya . Luas wilayah negara berpengaruh
terhadap banyaknya keberagaman yang dimiliki
bangsa Indonesia.
 Keberagaman adalah suatu kondisi dalam
masyarakat yang terdapat banyak
perbedaan dalam berbagai bidang.

 Perbedaan tersebut meliputi :


1. Suku Bangsa
2. ras
Faktor yang menjadikan Indonesia memiliki
3. agama
keberagaman :
4. antar golongan
1. Letak strategis wilayah Indonesia
2. Kondisi negara kepulauan
3. Perbedaan kondisi alam
4. Keadaan transportasi dan komunikasi
5. Penerimaan masyarakat terhadap
perubahan
(Buku Paket Halaman : 85-86 )

Aktivitas 4.1
jelaskan hubungan faktor penyebab keberagaman dengan keberagaman
masyarakat di sekitar kalian. Apa yang menyebabkan keberagaman
masyarakat tersebut. tuliskan hasil pengamatan dan telaah kalian dalam
tabel yang dibuat pada buku tugas kalian masing-masing.
tabel 4.1 Faktor Penyebab Keberagaman Masyarakat Sekitar
No. Faktor Penyebab Keberagaman yang
Terjadi
1
2
3
4
5

Anda mungkin juga menyukai