Anda di halaman 1dari 14

INTEGRATED MARKETTING COMMUNICATION

SHOOPE

Created by :

Sobriyah
44317120061

Diampu Oleh : Yogi Prima Muda,


S.Pd, M.Ikom
Latar Belakang

Perkembangan teknologi membuat internet terus berkembang dan


tersebar ke segenap elemen lapisan masyarakat. Salah satu kegunaan media
internet dalam aplikasi bisnis yaitu electronic commerce (e-commerce) atau
sering juga disebut perdagangan elektronik. E-commerce mengacu pada
penggunaan internet dan internet untuk membeli, menjual, mengangkut,
atau memperdagangkan data, barang, atau layanan.

E-commerce merupakan bisnis secara elektronik yang memfokuskan


diri pada transaksi bisnis dengan menggunakan internet sebagai media
pertukaran barang atau jasa, baik antara dua buah institusi atau organisasi
yang disebut business to business (B2B) maupun antar institusi dengan
konsumen langsung yang disebut business to customer (B2C). Di Indonesia
sendiri, pertumbuhan pangsa pasar untuk e-commerce semakin meningkat.
Hal itu terbukti dengan bertambahnya pengguna internet yang menjadi
potensi besar bagi pemasar e-commerce. Dan shoope adalah salah satu dari
sbeberapa perusahaan yang berhasil memanfaatkan perkembangan e-
commerce ini.
Shopee

Shopee adalah platform perdagangan elektronik yang


berkantor pusat di Singapura di bawah SEA Group
(sebelumnya dikenal sebagai Garena), yang didirikan
pada 2009 oleh Forrest Li. Shopee pertama kali
diluncurkan di Singapura pada tahun 2015, dan sejak itu
memperluas jangkauannya
ke Malaysia, Thailand, Taiwan, Indonesia, Vietnam
dan Filipina. Mulai tahun 2019, Shopee juga sudah aktif
di negara Brasil, menjadikannya Shopee pertama di luar
Asia. Karena elemen mobile yang dibangun sesuai
konsep perdagangan elektronik global, Shopee menjadi
salah satu dari 5 startup e-commerce yang paling
disruptif yang diterbitkan oleh Tech In Asia
Shopee Indonesia

Shopee mulai masuk ke pasar Indonesia pada akhir bulan Mei 2015
dan Shopee baru mulai beroperasi pada akhir Juni 2015 di Indonesia. Shopee
merupakan anak perusahaan dari Garena yang berbasis di Singapura. Shopee
telah hadir di beberapa negara di kawasan Asia Tenggara seperti Singapura,
Malaysia, Vietnam, Thailand, Filipina, dan Indonesia. Shopee Indonesia
beralamat di Wisma 77 Tower 2, Jalan Letjen. S. Parman, Palmerah, Daerah
Khusus Ibukota Jakarta 11410, Indonesia.

Shopee hadir di Indonesia untuk membawa pengalaman berbelanja


baru. Shopee memfasilitasi penjual untuk berjualan dengan mudah serta
membekali pembeli dengan proses pembayaran yang aman dan pengaturan
logistik yang terintegrasi. Saat ini, angka unduhan Shopee telah mencapai
satu juta unduhan di Google Play Store.
Segmenting

Dari sisi segmenting Shopee awal pertama peluncurannya, jika dilihat

dari sisi geografis gojek hanya beroprasi dikota-kota besar dari negara-

negara yang dipilih sebagai tempat ekspansi shoope. seperti bandung,

jakarta, surabaya namun seiring perkembangan teknologi smartphone dan

jaringan, kini shoope sudah bisa diakses oleh semua kalangan dan diberbagai

tempat. Sedangkan dari sisi psikografis sasaran shoope adalah masyarakat

modern anti ribet sehingga shopee menjadi solusi berbelanja tanpa kemana-

mana cukup klik transfer lalu barang datang. Bahkan saat ini shopee sudah

menjadi primadona perbelanjaan online oleh semua kalangan tentu kalangan

yang menggunakan smartphone serta di daerah dengan jaringan internet

yang mendukung untuk menjalaskan aplikasi shopee.


Targetting

Menjadi salah satu belanja online yang paling top dan utama di

Indonesia serta memberikan pelayanan kepada konsumen secara maksimal,

memberikan inspirasi dalam belanja dan memberikan pengalaman kepada

konsumen dalam memilih-milih produk online


Positioning

Bila melihat posisi Shopee diantara banyak situs belanja yang terkenal di
indonesia seperti Tokopedia, Bukalapak, Lazada, Dj.id dan lain -lain. Shopee
menempati posisi nomor 1 terbaik situs belanja online di Indo nesia. Hal yang
membuat Shopee unggul diantara sekian banyak situs belanja online di
Indonesia salah satunya karena Shopee selalu menawarkan gratis ongkir ke
setiap tempat di Indonesia.

Selain gratis ongkir yang yang menjadi tawaran menarik di shopee,


shopee juga menawarkan tawaran-tawaran menarik lainya seperti produk yang
selalu diberikan dengan harga diskon serta dilengkapi dengan permainan goyang
shopee dengan hadiah voucher potongan harga yang ditawarkan oleh shopee.
Analisa Permasalahan Pemasaran

Untuk saat ini permasalahan pemasaran pada shoope lebih kepada


kontrolling barang yang dijual oleh pelapak terkait kesesuaian deng display
serta kesesuain dengan pesanan yang dipesan oleh pembeli.

Hal tersebut menjadi permaalahan klasik dalam hal situs jual beli online
dikarenakan tidak ada pertemuan secara langsung antara penjual dan pembeli
sehingga kerawanan pada hal tersebut sering kali perlu diperketat.

Namun untuk menangani hal tersebut piha shopee memberikan garansi


pengembalian atau pengganntian barang semisal barang yang dikirim tidak
sesuai dengan pesanan pembeli bahkan pihak shopee juga memberi fitur COD
(Cash On Delivery )
Target Market

Target pasar dari Shopee Indonesia ini sangat luas, mencakup kebutuhan

bayi hingga orang tua karena mereka memiliki ribuan pilihan produk dan

dengan kategori yang bermacam-macam. Namun dikarenakan Shopee

merupakan pasar online, maka target pemasaran mereka adalah orang -orang

yang memiliki akses internet.

.
Tujuan Program IMC

Tujuan yang ingin dicapai IMC adalah untuk

memengaruhi masyarakat dengan elemen

promosinya sampai ke tingkat kognisi, affeksi,

dan konasi.

.
Shopee’s Big Ideas

Menjadi
. industri e-Commerce paling diminati konsumen dan penjual dengan

Cara

 Memberikan garansi harga termurah

 Gratis ongkir

 Flashsale setiap hai dengan diskon besar

 Menggunakan sarana pembayaran pribadi dengan shopeepay


Pemilihan Media

Sejak awal kemunculannya, Shopee


memfokuskan bisnis kepada pengguna mobile alias
aplikasi ponsel. Brand ini lantas dikenal sebagai
pelopor aktivitas belanja melalui ponsel..
Hard Sell & Soft Sell

Hard Sell

 Advertising
 Public Relation
 CSR
 Interactive Marketting
Hal tersebut diatas dilkukan dengan tujuan untuk memengaruhi
konsumen ke tingkat kognisi dan afeksi

Soft Sell

 Personal Selling
 Direct Marketting
 Sales Promotion
Dilakukan dalang rangka untuk memengaruhi konsumen ke tingkat
konasi
..
Lampiran

Anda mungkin juga menyukai