Anda di halaman 1dari 5

Manajemen Sumber Daya Manusia

Dosen Pengampu: Khairunnisya' Syarif, M.Psi., Psikolog

PORTOFOLIO

KELOMPOK 6
Biodata

Perusahaan
Logo

Shopee
PT Shopee merupakan perusahaan

yang bergerak dibidang website dan


aplikasi e-commerce secara online.

Shopee adalah e-commerce yang


menawarkan berbagai produk barang

seperti barang elektronik, berbagai

jenis pakaian, peralatan rumah tangga

dan masih banyak lagi.


Alamat: Lokasi perusahaan Pacific Century
Place Tower Lt 26 SCBD Lot 10

Jl. Jend. Sudirman No.52-53, Senayan,


Kec. Kby. Baru, Kota Jakarta Selatan, Daerah
Khusus Ibukota Jakarta

Website: shopee.co.id
Tentang

Perusahaan
SEJARAH
Shopee merupakan platform perdagangan elektronik yang didirikan pada

tahun 2009, dan sebagai pasar mobile sentris sosial yang pertama kali

didirikan. Shopee adalah aplikasi yang digunakan untuk belanja dan menjual

dengan menggunakan ponsel pintar yang dapat digunakan kapanpun dan

dimanapun. Awalnya, aplikasi shopee menggunakan model bisnis customer to

customer. Kemudian beralih menjadi model hibrid dengan mode C2C dan

bisnis to bisnis dan membuka shopee mall sebagai platform toko.

VISI
Menjadi Mobile Marketplace Nomor 1 di Indonesia

MISI
Percaya pada kekuatan transformatif teknologi dan ingin mengubah dunia

menjadi lebih baik dengan menyediakan Platform untuk menghubungkan

pembeli dan penjual dalam satu komunitas.

HANDHIKA WIGUNA JAHJA


Executive Director

Shopee Indonesia dipimpin oleh

Handhika Wiguna Jahja sebagai

Executive Director. Beliau merupakan

lulusan Nanyang Technological

University dalam bidang Teknik Elektro

dan Elektronik, Teknologi Informasi dan

Komunikasi.
Struktur

Organisasi

Tim marketing yang dipimpin oleh Fiona Wijaya sebagai Marketing Project

Team Manager yang mengepalai empat Tim, yaitu Tim In-House Account dan

User and Seller yang dipimpin oleh Jonathan Handoyo, serta Tim curation dan

KOL management yang dipimpin oleh Cindy Angelina.


ARAH KEBIJAKAN

PERUSAHAAN
Arah kebijakan Shopee adalah untuk memberikan pengalaman belanja online yang
aman dan terjamin bagi semua pengguna. Shopee telah menerapkan berbagai
langkah untuk memastikan bahwa pelanggan dapat menikmati pengalaman
berbelanja yang aman, termasuk kebijakan anti-penipuan dan anti-spam yang ketat,
sistem pembayaran yang aman, dan tim layanan pelanggannya. Shopee juga
bertujuan untuk menyediakan berbagai macam produk, layanan, dan promosi
kepada pelanggannya.

PRESTASI DAN PENCAPAIAN PERUSAHAAN

1. Menjadi platform e-commerce yang paling banyak diunduh dan digunakan di


Asia Tenggara pada tahun 2020
2. Dinobatkan sebagai Platform E-commerce Terbaik di Singapura tahun 2018 dan
2019
3. Meluncurkan festival belanja online pertama kali di Asia Tenggara, "Shopee 11.11 Big
Sale"
4. Mencapai gross merchandise value (GMV) tertinggi lebih dari $2 miliar di tahun
2019
5. Mengamankan pendanaan sebesar $1,2 miliar dari Tencent dan SoftBank
6. Menerima penghargaan bergengsi untuk program "Shopee University" yang
berfokus pada pendidikan dan pengembangan karyawannya
7. Mencapai lebih dari 100 juta unduhan di App Store dan Google Play Store
8. Meluncurkan program loyalitasnya sendiri, ShopeePay, pada tahun 2020

Anda mungkin juga menyukai