Anda di halaman 1dari 6

BAB IV

ANALISIS SWOT

4.1 Kekuatan (Strength)

Pemanfaatan dari Bobot Sangat Tidak Cukup Penting Sangat Besar x


Fenomena Tidak Penting Penting (4,00) Penting Bobot
Penting (2,00) (3,00) (5,00)
(1,00)

Memiliki cita rasa teh 0,20 ✔ 1


yang khas dan tidak
“nyangkut´di leher
sehingga tidak
membuat haus lagi
dan lagi seperti
produk kompetitor

Dibuat dari daun teh 0,18 ✔ 0,72


pucuh berkualitas
untuk rasa yang lebih
nikmat

Memiliki harga yang 0,17 ✔ 0,68


lebih kompetitif
dibandingkan dengan
kompetitornya seperti
Teh Botol Sosro

Memiliki promosi 0,15 ✔ 0,45


iklan yang gencar
dengan tagline
“pucuk” yang
membekas di pikiran
masyarakat

Tersedia 3 varian 0,15 ✔ 0,45


ukuran, yaitu 350 ml,
480 ml, dan 1,5 liter.
Dimana kompetitor
lain hanya berukuran
200 ml dan paling
besar 1 liter untuk the
botol sosro

Memiliki dua varian 0,15 ✔ 0,45


yaitu varian normal
dan varian rendah
gula

Total 1,00 4,2

4.2 Kelemahan (Weakness)

Pemanfaatan dari Bobot Sangat Tidak Cukup Penting Sangat Besar x


Fenomena Tidak Penting Penting (4,00) Penting Bobot
Penting (2,00) (3,00) (5,00)
(1,00)

Keharuman teh 0,35 ✔ 1,4


kurang terasa dan
aromanya kurang
khas

Belum membuat 0,30 ✔ 1,2


varian rasa lainnya
seperti FresTea

Belum ada varian 0,20 ✔ 0,6


yang tawar seperti
teh botol sosro

Terlalu banyak iklan 0,15 ✔ 0,45


di TV bisa membuat
konsumen jadi bosan
dengan iklan

Total 1,00 3,65

4.3 Peluang (Opportunity)

Pemanfaatan dari Bobot Sangat Tidak Cukup Penting Sangat Besar x


Fenomena Tidak Penting Penting (4,00) Penting Bobot
Penting (2,00) (3,00) (5,00)
(1,00)

Banyaknya peminat 0,20 ✔ 0,80


di kota besar
sehingga
memungkinkan untuk
pendistribusian lebih
banyak

Dapat menarik 0,15 ✔ 0,60


konsumen dengan
mudah dengan cara
memberikan berbagai
promo dan event

Menarik konsumen 0,35 ✔ 1,75


dengan menyajikan
teh dengan harga
sangat terjangkau

Berkolaborasi dengan 0,15 ✔ 0,45


minuman Boba
Mampu menguasai 0,15 ✔ 0,45
pasar karena
merupakan bisnis
yang dapat dikatakan
sebagai inovasi baru

Total 1,00 4,05

4.4 Ancaman (Threat)

Pemanfaatan dari Bobot Sangat Tidak Cukup Penting Sangat Besar x


Fenomena Tidak Penting( Penting (4,00) Penting Bobot
Penting( 2,00) (3,00) (5,00)
1,00)

Munculnya pesaing 0,20 ✔ 0,80


yang menawarkan
produk serupa dengan
harga yang bersaing

Kenaikan harga bahan 0,15 ✔ 0,45


baku

Banyak jenis minuman 0,20 ✔ 0,80


teh yang serupa

Pilihan rasa yang 0,25 ✔ 0,75


kurang inovatif
dibanding produk teh
lain

Perubahan selera 0,20 ✔ 0,60


masyarakat

TOTAL 1,00 3.40

4.5 MATRIKS SWOT

IFAS = 4,20 – 3,65 = 0.55


EFAS = 4,05 – 3,40 = 0,65
Opportunities

Growth

0,55

Weakness strength
0,655

Threat

Strength Weakness

Opportunity Strategi SO : Strategi WO :


● Mempertahankan harga ● Mengembangkan varian baru
yang kompetitif dan dari teh pucuk harum
terjangkau ● Mengurangi iklan di tv dan
● Terus menanamkan brand promosi langsung ke instansi
recognation yaitu “pucuk” atau event event besar
● Terus berkolaborasi ● Memunculkan varian original
dengan makanan dan agar seperti teh pada
minuman yang bisa umumnya
disandingkan dengan teh
pucuk

Threats Strategi ST : Strategi WT :


● Mempertahankan Produk ● Terus berinovasi dan
serta branding yang sudah berkolaborasi dengan
terbentuk minuman kekinian
● Meningkatkan program- ● Banyaknya pesaing
program marketing yang mengharuskan lebih banyak
mengajak seluruh inovasi varian
konsumen dapat
berkontribusi

Anda mungkin juga menyukai