Anda di halaman 1dari 2

Mengapa dalam laporan auditor independen ukuran kewajaran penyajian statemen keuangan

adalah prinsip akuntansi yang berterima umum bukan standar akuntansi ? Jelaskan *
Jawab:

Karena dalam pelaporannya, pengendalian dicapai dengan ditetapkannya pedoman PABU. Standar
Akuntansi bagian dari PABU, PABU yang menentukan bentuk, isi, dan susunannya sebagai medium
utama pelaporan keuangan. mengapa kriteria kewajaran laporan keuangan adalah PABU karena tidak
semua ketentuan perlakuan akuntansi dapat atau telah dituangkan dalam bentuk standar akuntansi, bila
standar akuntansi secara eksplisit dijadikan kriteria dan dinyatakan dalam laporan auditor, hanya
bersifat teknis.

Mengapa karakteristik kualitatif informasi perlu masuk dalam rerangka konseptual ?


Jelaskan *
Jawab:

Karena yang menjadi pedoman kebijakan sangat erat kaitannya dengan masalah apakah informasi suatu
objek bermanfaat untuk pengambilan keputusan bagi pihak pemakai yang dituju. Kebermanfaatan
merupakan suatu karakteristik yang hanya dapat ditentukan secara kualitatif. maka kriteria ini secara
umum disebut kualitas informasi akuntansi. Informasi akan bermanfaat kalau informasi tersebut
berdasarkan dengan keputusan yang menjadi sasaran informasi, dipahami dan digunakan oleh pemakai,

Dalam pelaporan akuntansi , mengenal konsep substance over form . Jelaskan mengenai
konsep tersebut *
Jawab :

akuntansi mengakui fakta kejadian dari sebuah transaksi keuangan daripada bukti legalnya. Ex- secara
legal, saham PT ABC telah dibeli oleh si A. Tapi karena si A belum mentransfer uangnya maka secara
akuntansi bukti kepemilikan saham si A pada PT ABC belum terakui/tercatat.

Jelaskan perbedaan konsep Materialitas pada IFRS dan USGAAP *


Jawab :

pd dasarnya materalitas masuk dlm karakteristik kualitatif kategori relevan. IFRS konsepnya sprt yg
digunakan prusahaan pd umumnya di Indonesia tp GAAP kerelevanannya brdsrkn ketepatan waktunya
(tersedia sebelum kehilangan kapasitas untuk mempengaruhi keputusan). penilaian persediaan, GAAP
mengenal FIFO, LIFO dan avarage, IFRS hanya FIFO & avarage, GAAP berbasis aturan, IFRS berbasis
prinsip. mengukur nilai aset, GAAP memakai nilai historis, IFRS nilai wajar.

Apa implikasi dianutnya konsep konservatisma dalam akuntansi ? Jelaskan *


Jawab :
Penggunaap konsep ini dpt menghindari ketidakastian, menjaga rasa optimis berlebihan dari
manajer, melindungi kreidtor thd ketidakterjaminan pembagian aktiva perusahaan sbg
deviden. Krn pd prinsipnya konsep ini adalah kehati-hatian. Ex-akuntan hrs mlporkan yg
terendah dintara nilai aset dan pendapatan, biaya” harus diakui sedini mungkin sdangkn
pndaptan harus diakui selambat mungkin.
Jelaskan mengapa aset harus terjadi karena transaksi masa lalu *
Jawab :

Karena kriteria ini untuk memenuhi definisi dari aset tsb saja tetapi bukan kriteria untuk pengakuan.
Jadi, manfaat ekonomi dan hak atas manfaat saja tidak cukup untuk memasukkan suatu objek ke dalam
aset kesatuan usaha untuk dilaporkan. FSAB memasukkan trnsksi atau sebagai kriteriaa aset krena
transaksi tersebut dapat menambah atau mengurangi aset. Aset atau nilainya dapat dipengaruhi oleh
kejadian di luar kem manajemennya untuk mengendalikan misalnya kenaikan harga.

Jelaskan dan bandingkan pengertian aset menurut FASB, IASC dan APB *
Jawab :
FASB : sbg manfaat ekonomik di masa yang akan datang yang diperoleh oleh entitas dari
transaksi masa lalu, IASC : sbg suatu sumber daya yang dikendalikan prshaan sbg kejadian
terdahulu yg manfaatnya bisa diharapkan dimasa mendatang, APB : sbg kekayaan ekonomi
perusahaan. perbandingan: Definisi FASB cukup luas dibandingkan dg lainnya karena aset
sbg manfaat ekonomi bukan sumber ekonomi, krn manfaat tidk membatasi bentuk sumber
ekonomi dalam aset, tidak membedakan aset riil dg aset financial.
Menurut saudara, bagaimana cara pengakuan aset pada usaha online seperti halnya
gojek, grab, dan lain-lain yang secara kasat mata mereka tidak memiliki aset yang
dimiliki perusahaan *
Jawab :
aset kita bedakan mnjadi 2 yaitu berwujud dan tidak berwujud, gojek merupakan perusahaan
startup, maka dia mempunyai aset tak berwujud. dimana pengakuan aset tak berwujud tsb
pengakuaanya pd saat diperoleh dg ketentuan dimana dari hal tsb perusahaan berpotensi
mendapat keuntungan dimasa mendatang dari aset tsb. dan tentunya biaya" dalam perolehan
aset tsb bisa diukur dg andal.

Dapatkah sewaguna dikapitalisasi ? Apa saja kriteria FASB untuk mengkapitalisasi


sewaguna? Mengapa bila salah satu kriteria dipenuhi, FASB mewajibkan perusahaan untuk
mengkapitalisasi sewaguna ? Jelaskan *
Jawab :
Iya, kriteria: penyewa memiliki hak opsi untuk membeli aset yg disewagunakan diakhir masa
sewa dg harga yg disetujui, seluruh pembayran berkala oleh penyewa ditambah dg nilai sisa,
sbg keuntungannya, masa sewa 2 tahun. Karena kalau slh satu kriteria tsb memuat pasal” yg
memenuhi salah satu maka sewaguna harus diperlakukan sbg kontrak pembelian angsuran &
properitas yang terlibat harus dikapitalisasi.

Anda mungkin juga menyukai