Anda di halaman 1dari 506

2

Penjelasan Tema
Theme Explanation

Driving Future Growth:


Strengthening Foundation & Consolidation
Mendorong Pertumbuhan Masa Depan Melalui Perkuatan dan Konsolidasi

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


3

Tahun 2016 merupakan tahun konsolidasi Perseroan. Perseroan terus memperkuat


fondasi di sisi internal melalui perbaikan fasilitas dan persiapan inovasi di
segmen rekreasi, resor dan properti. Pada segmen rekreasi, Perseroan tengah
mempersiapkan inovasi, melakukan renovasi pada sarana prasarana yang ada dan
menambah fasilitas sebagai bentuk peningkatan layanan kepada pengunjung. Pada
segmen resor, Perseroan telah merenovasi cottage dan sedang mempersiapkan
infrastruktur pendukung aktivitas MICE (Meeting, Incentive, Convention, Exhibition).
Sedangkan, untuk segmen properti, Perseroan juga akan menggandeng mitra kerja
sama strategis untuk pembangunan kondominium dan hotel.

Di sisi lain, kualitas Sumber Daya Manusia juga tetap menjadi prioritas utama untuk
dapat membawa Perseroan menjadi kawasan wisata dan properti terpadu dan
terbesar di Asia Tenggara. Hal ini juga diperkuat melalui pengembangan
Teknologi Informasi yang handal guna mendukung seluruh kegiatan bisnis dan
operasional Perseroan. Melalui konsolidasi dan kesiapan di seluruh lini Perseroan
menyambut prospek yang sangat baik di tahun mendatang untuk meraih
pertumbuhan yang lebih tinggi.

2016 is a year of consolidation for the Company. The Company continuously strengthen the
internal foundation by improving its facilities and preparing innovation in recreation, resort and
property segments. In recreation segment, the Company is preparing innovation, revitalizing
the infrastructures and enhancing the facilities in improving services to the visitors. In resort
segment, the Company have renovated cottages of Putri Duyung Ancol and preparing supporting
infrastructures for MICE (Meeting, Incentive, Convention, Exhibition) activities. Meanwhile, in
property segment, the Company also plans to invite strategic partner for condominium and
hotel development.

Furthermore, the quality of human resource becomes a priority to drive the Company to be the
biggest and integrated tourism and property complex in Southeast Asia. Also, supported by
the development of Information Technology (IT) to support the entire business and operational
activities of the Company. Through the consolidations of all aspects, the Company pursues a very
promising prospect in the upcoming years to achieve higher growth.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


4

Kesinambungan Tema Laporan Tahunan


Annual Report Theme Sustainability

2016

Mendorong Pertumbuhan Masa Depan Melalui


Perkuatan dan Konsolidasi
Driving Future Growth:
Strengthening and Consolidation
Tahun 2016 merupakan tahun konsolidasi Perseroan. 2016 is a year of consolidation for the Company. The Company
Perseroan terus memperkuat fondasi di sisi internal melalui continuously strengthen the internal foundation by improving
perbaikan fasilitas dan persiapan inovasi di segmen rekreasi, its facilities and preparing innovation in recreation, resort and
resort dan properti. Pada segmen rekreasi, Perseroan tengah property segments. In recreation segment, the Company
mempersiapkan inovasi, melakukan renovasi pada sarana is preparing innovation, revitalizing the infrastructures and
prasarana yang ada dan menambah fasilitas sebagai bentuk enhancing the facilities in improving services to the visitors.
peningkatan layanan kepada pengunjung. Pada segmen In resort segment, the Company have renovated cottages of
resort, Perseroan telah merenovasi cottage dan sedang Putri Duyung Ancol and preparing supporting infrastructures
mempersiapkan infrastruktur pendukung aktivitas MICE for MICE (Meeting, Incentive, Convention, Exhibition)
(Meeting, Incentive, Convention, Exhibition). Sedangkan, activities. Meanwhile, in property segment, the Company also
untuk segmen properti, Perseroan juga akan menggandeng plans to invite strategic partner for condominium and hotel
mitra kerja sama strategis untuk pembangunan kondominium development.
dan hotel.

Di sisi lain, kualitas Sumber Daya Manusia juga tetap menjadi Furthermore, the quality of human resource becomes a priority
prioritas utama untuk dapat membawa Perseroan menjadi to drive the Company to be the biggest and integrated tourism
kawasan wisata dan properti terpadu dan terbesar di Asia and property complex in Southeast Asia. Also, supported by
Tenggara. Hal ini juga diperkuat melalui pengembangan the development of Information Technology (IT) to support
Teknologi Informasi yang handal guna mendukung seluruh the entire business and operational activities of the Company.
kegiatan bisnis dan operasional Perseroan. Melalui konsolidasi Through the consolidations of all aspects, the Company
dan kesiapan di seluruh lini, Perseroan menyambut prospek pursues a very promising prospect in the upcoming years to
yang sangat baik di tahun mendatang untuk meraih achieve a higher growth.
pertumbuhan yang lebih tinggi.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


5

2015 2014 2013

Memperkuat Sumber Daya Langkah Strategis Perbaikan Berkelanjutan


Mewujudkan Visi Mewujudkan Menuju
Advancing Resources to Keberlangsungan Usaha Pertumbuhan Lebih Baik
Realize the Vision Strategic Moves to Realize Sustainable Improvement
Business Sustainability Towards Better Growth
Pada tahun 2015, Perseroan semakin Dengan berbekal kekuatan fundamental Sebagai kawasan properti dan wisata
fokus dalam mengembangkan usahanya. usaha yang semakin kokoh, pada tahun terpadu, Perseroan terus melaksanakan
Perseroan telah merealisasikan komitmen 2014 Perseroan berhasil merealisasikan beragam perbaikan dalam rangka
untuk meningkatkan kenyamanan dan serangkaian langkah strategis secara peningkatan keunggulan kompetitif
daya tarik Ancol sebagai pusat rekreasi berkesinambungan, di antaranya adalah meliputi rencana pengembangan bisnis
keluarga melalui pengembangan pantai peluncuran wahana baru, yakni Ice Age properti dan rekreasi, fasilitas pendukung
pasir putih di Pantai Timur Ancol, Adventure dan Hello Kitty Adventure, hingga peningkatan kualitas infrastruktur
pemberlakuan parkir sentral, peluncuran di Kawasan Baru Indoor Dunia Fantasi dan sumber daya manusia secara
tiga konten baru, yaitu wahana Dufan Glow Ancol, yang semakin memperkuat sektor berkesinambungan. Selama tahun 2013,
di Dunia Fantasi, Dragon Slide di Atlantis pariwisata yang dikelola oleh Perseroan. Perseroan telah merealisasikan beberapa
Water Adventure, dan Ocean Butterfly di Di sektor properti, Perseroan juga berhasil proyek utama meliputi pengembangan
Ocean Dream Samudra, serta reklamasi mendorong kinerja penjualan Apartemen Ancol Promenade, Pengembangan
Pulau K. Perseroan juga memperkuat Northland serta Jaya Ancol Seafront. Kawasan Baru, usaha ke sektor Meeting,
posisinya sebagai salah satu pengembang Berbagai langkah strategis tersebut Incentive, Convention and Exhibition
properti terkemuka di Indonesia melalui dilakukan sejalan dengan penguatan (MICE), pengembangan Kawasan Baru
peluncuran kondominium mewah Jaya internal organisasi Perseroan dalam Indoor Dunia Fantasi dan pembangunan
Ancol Seafront. Seluruh upaya ini menjadi rangka memperkuat kapabilitas organisasi New Hotel Putri Duyung, pembangunan
langkah awal untuk mewujudkan visi dan sumber daya manusia sehingga Apartemen Northland serta Double
“Ancol Luar Biasa”. dapat mewujudkan keberlangsungan Decker Coasta Villa.
usaha Perseroan sebagai pengembang
In 2015, the Company is becoming more properti dan kawasan wisata terpadu dan As an integrated property and tourist
focus on developing the business. The terbesar di Asia Tenggara. attraction area, the Company continued
Company has realized the commitment implementing various improvements to
to promote the convenience and As our business fundamental strengthens, increase competitive advantage, including
attractiveness of Ancol as the center for the Company in 2014 completed the the development plan for property and
family recreation through the development implementation of a number of strategies recreational business, the supporting
of white sand beach at Ancol East Beach, in sustainable basis. Among the strategies facilities, and improving infrastructure
the implementation of central parking, were the launch of new indoor attractions quality and human resources on an
the launch of new contents, namely at Dunia Fantasi Ancol, i.e Ice Age ongoing basis. The Company has realized
Dufan Glow attraction at Dunia Fantasi, Adventure and Hello Kitty Adventure, several major projects in 2013, including
Dragon Slide at Atlantis Water Adventure, which indeed supported our tourism Ancol Promenade, business expansion
and Ocean Butterfly at Ocean Dream sector. In term of property sector, the to Meeting, Incentive, Convention, and
Samudra, as well as reclamation of K Company also accelerated the unit sales Exhibition (MICE) sector, developing New
Island. The Company also strengthened of Northland Apartment and Jaya Ancol Zone of indoor Dunia Fantasi, and the
its position as the leading property Seafront. The strategies we took this year construction of the New Putri Duyung
developer in Indonesia through the launch were implemented in parallel with the Hotel and development of the Northland
of the luxurious condominium called Jaya strengthening of internal organization to Apartments as well as Double Decker
Ancol Seafront. These efforts serve as the develop the capabilities of the Company Coasta Villa.
first steps to realize the vision “Ancol Luar and the human resources and ensure the
Biasa”. business sustainability of the Company
as the biggest and most integrated
property and tourism complex developer
in Southeast Asia region.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


6

Referensi Kriteria ARA


Cross Reference of ARA Criteria

Hlm. |
No. Kriteria | Criteria Penjelasan Description
Page

I. Umum
General
1 Laporan tahunan disajikan dalam ✓
bahasa Indonesia yang baik dan
benar dan dianjurkan menyajikan
juga dalam bahasa Inggris
The Annual Report shall be written
in the good Indonesian, and also
recommended to present this report
in English.

2 Laporan tahunan dicetak ✓


dengan kualitas yang baik dan
menggunakan jenis dan ukuran
huruf yang mudah dibaca
The Annual Report shall be printed
with a good quality and using
readable font type and size

3 Laporan tahunan mencantumkan Nama perusahaan dan tahun Company’s Name and Annual ✓
identitas perusahaan dengan jelas annual report ditampilkan di: Report period shall be presented
The Annual Report shall present at:
corporate identity obviously 1. Sampul muka; 1. Front Cover;
2. Samping; 2. Spine;
3. Sampul belakang; dan 3. Back Cover; and
4. Setiap halaman. 4. Every Page

4 Laporan tahunan ditampilkan di Mencakup laporan tahunan Including recent and 4 recent ✓
website perusahaan terkini dan paling kurang 4 tahun years Annual Report.
The Annual Report shall be terakhir.
uploaded at the Company’s Website

II. Ikhtisar Data Keuangan Penting


Financial Information Highlights
1 Informasi hasil usaha perusahaan Informasi memuat antara lain: The information includes: 32
dalam bentuk perbandingan selama 1. Penjualan/pendapatan usaha; 1. Revenue/Sales;
3 (tiga) tahun buku atau sejak 2. Laba (rugi): 2. Earning (loss);
memulai usahanya jika perusahaan a. Distribusikan kepada pemilik a. Attributable to owner of
tersebut menjalankan kegiatan entitas induk; dan parent entity; and
usahanya selama kurang dari 3 (tiga) b. Distribusikan kepada b. Attributable to non-
tahun kepentingan nonpengendali; controlling interest
Information of comparatives 3. Penghasilan komprehensif 3. Comprehensive Income for
statements of incomes within periode berjalan; the year;
recent 3 (three) fiscal years or since a. Distribusikan kepada pemilik a. Attributable to owner of
the beginning of operation, if the entitas induk; dan parent entity; and
Company commences its business b. Distribusikan kepada b. Attributable to non-
activity less than 3 (three) years kepentingan nonpengendali; controlling interest
dan
4. Laba (rugi) per saham. 4. Profit (loss) per share).
Catatan: Apabila perusahaan Notes: if the Company does not
tidak memiliki entitas anak, have subsidiary, the Company
perusahaan menyajikan shall present total statements of
laba (rugi) dan penghasilan profit (loss) and comprehensive
komprehensif periode berjalan income for current period.
secara total.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


7

Hlm. |
No. Kriteria | Criteria Penjelasan Description
Page

2 Informasi posisi keuangan Informasi memuat antara lain: The information includes: 32
perusahaan dalam bentuk 1. Jumlah investasi pada entitas 1. Total investment with
perbandingan selama 3 (tiga) asosiasi; associations;
tahun buku atau sejak memulai 2. Jumlah aset; 2. Total assets;
usahanya jika perusahaan tersebut 3. Jumlah liabilitas; dan 3. Total liabilities; and
menjalankan kegiatan usahanya 4. Jumlah ekuitas. 4. Total equity.
selama kurang dari 3 (tiga) tahun
Information of comparative financial
positions within recent 3 (three)
fiscal years or since the beginning
of operation, if the Company
commences its business activity less
than 3 (three) years

3 Rasio keuangan dalam bentuk Informasi memuat 5 (lima) rasio The information covers 5 (five) 33
perbandingan selama 3 (tiga) keuangan yang umum dan relevan common financial ratio that are
tahun buku atau sejak memulai dengan industri perusahaan. relevant with the Company’s
usahanya jika perusahaan tersebut industry.
menjalankan kegiatan usahanya
selama kurang dari 3 (tiga) tahun
Comparative financial ratio within
recent 3 (three) fiscal years or since
the beginning of operation, if the
Company commences its business
activity less than 3 (three) years

4 Informasi harga saham dalam 1. Jumlah saham yang beredar; 1. Total Shares Outstanding 36
bentuk tabel dan grafik 2. Informasi dalam bentuk tabel 2. Information as table includes:
Shares Price Information in Table yang memuat:
and Chart a. Kapitalisasi pasar a. Market capitalization
berdasarkan harga pada based on price at the Stock
Bursa Efek tempat saham Exchange where the shares
dicatatkan; are listed;
b. Harga saham tertinggi, b. The highest, lowest and
terendah, dan penutupan closing shares prices
berdasarkan harga pada based on price at the Stock
Bursa Efek tempat saham Exchange where the shares
dicatatkan; dan are listed
c. Volume perdagangan saham c. Shares trading volume at the
pada Bursa Efek tempat Stock Exchange where the
saham dicatatkan. shares are listed.
3. Informasi dalam bentuk grafik 3. Information in chart is at least
yang memuat paling kurang: including:
a. Harga penutupan a. Closing price based on price
berdasarkan harga pada at the Stock Exchange where
Bursa Efek tempat saham the shares are listed;
dicatatkan; dan b. Shares trading volume at
b. Volume perdagangan saham Stock Exchange where
pada Bursa Efek tempat shares trading is at the
saham dicatatkan. Stock Exchange where the
Company’s shares are listed.
Untuk setiap masa triwulan dalam For every quarter in the last 2
2 (dua) tahun buku terakhir. years.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


8

Hlm. |
No. Kriteria | Criteria Penjelasan Description
Page

5 Informasi mengenai obligasi, sukuk Informasi memuat: The information includes: 37


atau obligasi konversi yang masih 1. Jumlah obligasi/sukuk/ 1. Total bonds/sukuk/converted
beredar dalam 2 (dua) tahun buku obligasi konversi yang beredar bonds outstanding;
terakhir (outstanding);
Information on issued Bonds, Sukuk 2. Tingkat bunga/imbalan; 2. Interest/yield rate;
or Converted Bonds within recent 2 3. Tanggal jatuh tempo; dan 3. Date of Maturity; and
(two) fiscal years 4. Peringkat obligasi/sukuk tahun 4. Bonds/Sukuk Rating in 2015
2015 dan 2016. and 2016
Catatan: apabila perusahaan Notes: if the Company did not
tidak memiliki obligasi/ have bonds/sukuk/converted
sukuk/obligasi konversi, agar bonds, the condition shall be
diungkapkan. reported.

III. Laporan Dewan Komisaris dan Direksi


Report from Board of Commissioners and Board of Directors
1 Laporan Dewan Komisaris Memuat hal-hal sebagai berikut: Contains the followings: 56
Report from Board of 1. Penilaian atas kinerja Direksi 1. Assessment on the Board
Commissioners mengenai pengelolaan of Directors Performance
perusahaan dan dasar in the course of Company’s
penilaiannya; management altogether with
the assessment basis;
2. Pandangan atas prospek 2. View on the Company’s
usaha perusahaan yang business prospect prepared
disusun oleh Direksi dan dasar by the Board of Directors and
pertimbangannya; basis for the consideration;
3. Pandangan atas penerapan/ 3. View on Whistle Blowing
pengelolaan whistleblowing System (WBS) implementation
system (WBS) di perusahaan and role of the Board of
dan peran Dewan Komisaris Commissioners in the WBS
dalam WBS tersebut; dan practice; and
4. Perubahan komposisi Dewan 4. Change to Board of
Komisaris (jika ada) dan alasan Commissioners composition
perubahannya. altogether with the reason (if
any).

2 Laporan Direksi Memuat hal-hal sebagai berikut: Contains the followings: 70


Report from Board of Directors 1. Analisis atas kinerja perusahaan, 1. Analysis on the Company’s
yang mencakup antara lain: performance including :
a. kebijakan strategis; a. strategic policy;
b. perbandingan antara hasil b. comparison between target
yang dicapai dengan yang and realization; and
ditargetkan; dan
c. kendala-kendala yang c. issues experienced by the
dihadapi perusahaan Company and settlement
dan langkah-langkah plants;
penyelesaiannya;
2. Analisis tentang prospek 2. Business prospect analysis;
usaha;
3. Perkembangan penerapan tata 3. Corporate governance
kelola perusahaan pada tahun practice; and
buku; dan
4. Perubahan komposisi anggota 4. Change to Board of Directors
Direksi (jika ada) dan alasan composition altogether with
perubahannya. the reason (if any).

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


9

Hlm. |
No. Kriteria | Criteria Penjelasan Description
Page

3 Tanda Tangan Anggota Dewan Memuat hal-hal sebagai berikut: Contains the followings: 96
Komisaris dan Anggota Direksi 1. Tanda tangan dituangkan pada 1. The signatures are disclosed in
Signatures of the Board of Directors lembaran tersendiri; separated sheet;
and Board of Commissioners 2. Pernyataan bahwa Dewan 2. Board of Directors and
Members Komisaris dan Direksi Board of Commissioners
bertanggung jawab penuh atas Responsibility Statement upon
kebenaran isi laporan tahunan; the Authenticity of the Annual
Report Contens;
3. Ditandatangani seluruh 3. Signed by all Board of
anggota Dewan Komisaris Directors and Board of
dan anggota Direksi dengan Commisioners Members by
menyebutkan nama dan declaring their name and
jabatannya; dan position; and
4. Penjelasan tertulis dalam 4. Written explanation in a
surat tersendiri dari yang separated letter for any Board
bersangkutan dalam hal of Directors or Board of
terdapat anggota Dewan Commissioners member not
Komisaris atau anggota Direksi signing the Annual Report,
yang tidak menandatangani or: written explanation in a
laporan tahunan, atau separated letter for other
penjelasan tertulis dalam surat members if the written
tersendiri dari anggota yang explanation from respective
lain dalam hal tidak terdapat member is unavailable.
penjelasan tertulis dari yang
bersangkutan.

IV. Profil Perusahaan


Company Profile
1. Nama dan Alamat Lengkap Informasi memuat antara lain: The information includes name 101
Perusahaan nama dan alamat, kode pos, no. and address, zip code, phone
Name and Full Address of the Telp, no. Fax, email, dan website. number, fax number, email and
Company website.

2 Riwayat Singkat Perusahaan Mencakup antara lain: tanggal/ Includes, among others: date/ 102
Brief History of the Company tahun pendirian, nama, year of establishment, name and
perubahan nama perusahaan effective date of the Company’s
(jika ada), dan tanggal efektif name change.
perubahan nama perusahaan.
Catatan: apabila perusahaan Notes: if the Company’s not
tidak pernah melakukan doing any name changes, the
perubahan nama, agar condition shall be disclosed.
diungkapkan

3 Bidang Usaha Uraian mengenai antara lain: The description includes: 116
Line of Business 1. Kegiatan usaha perusahaan 1. Business activity based on the
menurut anggaran dasar latest Articles of Association;
terakhir;
2. Kegiatan usaha yang 2. Business activity that is
dijalankan; dan operated; and
3. Produk dan/atau jasa yang 3. Products and services
dihasilkan. provided.

4 Struktur Organisasi Dalam bentuk bagan, meliputi In chart, including name and 134
Organization Structure nama dan jabatan paling kurang position at least until one level
sampai dengan struktur satu below the Board of Directors
tingkat di bawah direksi.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


10

Hlm. |
No. Kriteria | Criteria Penjelasan Description
Page

5 Visi, Misi, dan Budaya Perusahaan Mencakup: Includes: 108


Vision and Mission 1. Visi perusahaan; 1. Vision;
2. Misi perusahaan; 2. Mission; and
3. Keterangan bahwa visi dan 3. Explanation of the Vision
misi tersebut telah direviu dan and Mission Approval by the
disetujui oleh Direksi/Dewan Board of Directors/Board of
Komisaris pada tahun buku; dan Commissioners
4. Pernyataan mengenai budaya 4. Statements of Corporate
perusahaan (corporate culture) Culture
yang dimiliki perusahaan.

6 Identitas dan Riwayat Hidup Singkat Informasi memuat antara lain: The information includes: 66
Anggota Dewan Komisaris 1. Nama; 1. Name;
Identity and Brief Profile of Board of 2. Jabatan dan periode jabatan 2. Position (including position
Commissioners Members (termasuk jabatan pada in other companies or
perusahaan atau lembaga lain); organizations);
3. Umur; 3. Age;
4. Domisili; 4. Domicile;
5. Pendidikan (Bidang Studi dan 5. Education (Major and
Lembaga Pendidikan); Educational Institution)
6. Pengalaman kerja (Jabatan, 6. Career History (Position,
Instansi & Periode Menjabat); Institution & Serving Period); and
dan
7. Riwayat penunjukkan 7. Appointment History (period and
(periode dan jabatan) sebagai position) as member of Board of
anggota Dewan Komisaris di Commissioners in the Company
Perusahaan sejak pertama kali since initial appointment.
ditunjuk.

7 Identitas dan Riwayat Hidup Singkat Informasi memuat antara lain: The information includes: 88
Anggota Direksi 1. Nama; 1. Name;
Identity and Brief Profile of Board of 2. Jabatan dan periode jabatan 2. Position (including position
Directors Members (termasuk jabatan pada in other companies or
perusahaan atau lembaga lain); organizations);
3. Umur; 3. Age;
4. Domisili; 4. Domicile;
5. Pendidikan (Bidang Studi dan 5. Education (Major and
Lembaga Pendidikan); Educational Institution)
6. Pengalaman kerja (Jabatan, 6. Career History (Position,
Instansi, dan Periode Institution and Serving Period);
Menjabat); dan and
7. Riwayat penunjukkan (periode 7. Appointment History (period and
dan jabatan) sebagai anggota position) as member of Board of
Direksi di Perusahaan sejak Directors in the Company since
pertama kali ditunjuk. initial appointment.

8 Jumlah Karyawan (komparatif 2 Informasi memuat antara lain: The information includes: 152
tahun) dan data pengembangan 1. Jumlah karyawan untuk 1. Employee demography by
kompetensi karyawan yang masing-masing level organisasi; organization level;
mencerminkan adanya kesempatan 2. Jumlah karyawan untuk masing- 2. Employee demography by
untuk masing-masing level masing tingkat pendidikan; education level;
organisasi 3. Jumlah karyawan berdasarkan 3. Employee demography by
Employee Demography (2 years status kepegawaian; employment status;
comparative) and description of 4. Data pengembangan 4. Employee competency
their competency development (i.e. kompetensi karyawan yang development program initiated
employee education and training telah dilakukan pada tahun in recent fiscal year consists of
aspects) buku yang terdiri dari pihak training participants (position
(level jabatan) yang mengikuti level), type of training, and
pelatihan, jenis pelatihan, dan purpose of the training; and
tujuan pelatihan; dan
5. Biaya pengembangan 5. Realization of employee
kompetensi karyawan yang competency development
telah dikeluarkan pada tahun budget.
buku.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


11

Hlm. |
No. Kriteria | Criteria Penjelasan Description
Page

9 Komposisi Pemegang Saham Mencakup antara lain: Contains the followings: 143
Shareholders Composition 1. Rincian nama pemegang 1. List of Top 20 Shareholders
saham yang meliputi Name and Ownership
20 pemegang saham Percentage;
terbesar dan persentase
kepemilikannya;
2. Rincian pemegang saham dan 2. Name of Shareholders and
persentase kepemilikannya ownership percentage,
meliputi: including:
a. Nama pemegang saham a. Name of Shareholders
yang memiliki 5% atau lebih with 5% or higher Shares
saham; dan Ownership; and
b. Kelompok pemegang b. Public shareholders
saham masyarakat dengan with less than 5% shares
kepemilikan saham masing- ownership; and the
masing kurang dari 5%. ownership percentage.
3. Nama Direktur dan Komisaris 3. Name of Director and
serta persentase kepemilikan Commissioner with Shares
sahamnya secara langsung Ownership;
dan tidak langsung.
Catatan: apabila Direktur dan Notes: If the Board of Directors
Komisaris tidak memiliki saham and Board of Commissioners do
langsung dan tidak langsung, not have direct shares ownership,
agar diungkapkan. the condition shall be disclosed.

10 Daftar entitas anak dan/atau entitas Dalam bentuk tabel memuat The information in tables 136
asosiasi informasi antara lain: includes:
List of subsidiary and/or association 1. Nama entitas anak dan/atau 1. Subsidiary and Association;
asosiasi;
2. Persentase kepemilikan 2. Shares ownership percentage;
saham;
3. Keterangan tentang bidang 3. Description of business line
usaha entitas anak dan/atau of the subsidiary and/or
entitas asosiasi; dan association; and
4. Keterangan status operasi 4. Description of operational
entitas anak dan/atau entitas status of the subsidiary and/
asosiasi (telah beroperasi atau or association (operating or not
belum beroperasi). yet operated)

11 Struktur Grup Perusahaan Struktur grup perusahaan Group Structure as chart 142
Company Group Structure dalam bentuk bagan yang illustrating the subsidiary,
menggambarkan entitas induk, association, joint venture and
entitas anak, entitas asosiasi, special purpose vehicle (SPV).
joint venture, dan special purpose
vehicle (SPV).

12 Kronologi penerbitan saham Mencakup antara lain: Includes the information, as follows: 146
(termasuk private placement) dan/ 1. Tahun penerbitan saham, 1. Years of shares listing, total
atau pencatatan saham dari awal jumlah saham, nilai nominal shares, shares par value and
penerbitan sampai dengan akhir saham, dan harga penawaran shares offering prices for each
tahun buku saham untuk masing-masing corporate action.
Shares Listing Chronology (including tindakan korporasi (corporate
private placement) and/or shares action);
listing since the initial issuance until 2. Jumlah saham tercatat setelah 2. Total shares listed after each
end of fiscal year masing-masing tindakan korporasi corporate action; and
(corporate action); dan
3. Nama bursa di mana saham 3. Name of the stock exchange
perusahaan dicatatkan. where the shares are listed.
Catatan: apabila perusahaan Notes: If the Company does not
tidak memiliki kronologi have shares listing chronology,
pencatatan saham, agar the condition shall be disclosed.
diungkapkan.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


12

Hlm. |
No. Kriteria | Criteria Penjelasan Description
Page

13 Kronologi penerbitan dan/atau Mencakup antara lain: Includes the information, as 147
pencatatan efek lainnya dari awal follows:
penerbitan sampai dengan akhir 1. Nama efek lainnya, tahun 1. Name of other securities,
tahun buku penerbitan efek lainnya, tingkat other securities issuance date,
Other Securities Listing Issuance bunga/imbalan efek lainnya, interest/yield rate of other
and/or Listing Chronology since the dan tanggal jatuh tempo efek securities, and maturity date of
initial issuance until end of fiscal year lainnya; other securities;
2. Nilai penawaran efek lainnya; 2. Other securities offering price;
3. Nama bursa di mana efek 3. Name of stock exchange
lainnya dicatatkan; dan where other securities are
listed; and
4. Peringkat efek. 4. Securities rating.
Catatan: apabila perusahaan Notes: if the Company does
tidak memiliki kronologi not have other securities listing
penerbitan dan pencatatan efek chronology and issuance, the
lainnya, agar diungkapkan. condition shall be disclosed.

14 Nama dan alamat lembaga dan/atau Informasi memuat antara lain: Includes the information, as follows: 149
profesi penunjang 1. Nama dan alamat BAE/pihak 1. Name and address of Shares
Name and address of stock market yang mengadministrasikan Registrar/Company’s Shares
supporting institution and/or saham perusahaan; Administrator;
profession 2. Nama dan alamat Kantor 2. Name and Address of Public
Akuntan Publik; dan Accountant Firm; and
3. Nama dan alamat perusahaan 3. Name and address of rating
pemeringkat efek. company.

15 Penghargaan yang diterima Penghargaan yang diterima National and International scales 52
dalam tahun buku terakhir dan/ dalam tahun buku terakhir dan/ awards received and/or valid
atau sertifikasi yang masih berlaku atau sertifikasi yang masih certifications in recent fiscal year.
dalam tahun buku terakhir baik berlaku dalam tahun buku
yang berskala nasional maupun terakhir baik yang berskala
internasional nasional maupun internasional.
National and International scales
awards received and/or valid
certifications in recent fiscal year

16 Nama dan alamat entitas anak dan/ Memuat informasi antara lain: Includes the information, as follows: 101
atau kantor cabang atau kantor 1. Nama dan alamat entitas anak; 1. Name and address of the
perwakilan (jika ada) dan subsidiary; and
Name and address of subsidiary or 2. Nama dan alamat kantor 2. Name and address of branch/
branch office or representative office cabang/perwakilan. representative office.
(if any) Catatan: apabila perusahaan Notes: if the Company does
tidak memiliki entitas anak, kantor not have any subsidiary/branch
cabang, dan kantor perwakilan, office/representative office, shall
agar diungkapkan. be disclosed.

17 Informasi pada Website Perusahaan Meliputi paling kurang: Includes the information, at least, 150
Information at Official Website as follows:
1. Informasi pemegang saham 1. Shareholders information until
sampai dengan pemilik akhir individual end-owners;
individu;
2. Isi Kode Etik; 2. Code of Conducts contents;
3. Informasi Rapat Umum 3. Information about General
Pemegang Saham (RUPS) Meetings of Shareholders
paling kurang meliputi bahan (GMS) at least including
mata acara yang dibahas agenda discussed in the GMS,
dalam RUPS, ringkasan GMS Minutes of Meeting
risalah RUPS, dan informasi Summary and important date
tanggal penting yaitu tanggal information, such as GMS
pengumuman RUPS, tanggal announcement date, GMS
pemanggilan RUPS, tanggal invitation date, GMS Summary
RUPS, tanggal ringkasan publication date;
risalah RUPS diumumkan;
4. Laporan keuangan tahunan 4. Separated Financial
terpisah (5 tahun terakhir); Statements (5 recent years);
5. Profil Dewan Komisaris dan 5. Profile of Board of
Direksi; dan Commissioners and Board of
Directors; and
6. Piagam/Charter Dewan 6. Charter of the Board of
Komisaris, Direksi, Komite- Commissioners, Committees
komite, dan Unit Audit Internal. and Internal Audit Unit

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


13

Hlm. |
No. Kriteria | Criteria Penjelasan Description
Page

18 Pendidikan dan/atau pelatihan Meliputi paling kurang informasi Includes the information, at least, 159
Dewan Komisaris, Direksi, Komite- (jenis dan pihak yang relevan as follows (type and person who
komite, Sekretaris Perusahaan, dan dalam mengikuti): is relevant to participate in):
Unit Audit Internal 1. Pendidikan dan/atau pelatihan 1. Education and/or training
Education and/or training untuk Dewan Komisaris; program for Board of
program participated by Board of Commissioners;
Commissioners, Board of Directors, 2. Pendidikan dan/atau pelatihan 2. Education and/or training
the Committees, Corporate untuk Direksi; program for Board of Directors;
Secretary and Internal Audit Unit 3. Pendidikan dan/atau pelatihan 3. Education and/or training
untuk Komite Audit; program for Audit Committee;
4. Pendidikan dan/atau pelatihan 4. Education and/or training
untuk Komite Nominasi dan program for Remuneration
Remunerasi; and Nomination Committee;
5. Pendidikan dan/atau pelatihan 5. Education and/or training
untuk Komite Lainnya; program for Other Committees;
6. Pendidikan dan/atau pelatihan 6. Education and/or training
untuk Sekretaris Perusahaan; program for Corporate
dan Secretary; and
7. Pendidikan dan/atau pelatihan 7. Education and/or training
untuk Unit Audit Internal. program for Internal Audit Unit.
yang diikuti pada tahun buku. Notes: if there is no education
Catatan: apabila tidak terdapat and/or training program done in
pendidikan dan/atau pelatihan the fiscal year, the condition shall
pada tahun buku, agar be disclosed.
diungkapkan.

V. Analisa & Pembahasan Manajemen Atas Kinerja Perusahaan


Management Discussion & Analysis on Company Performance
1 Tinjauan operasi per segmen usaha Memuat uraian mengenai: The information contains, as 185
Operational Review by Business follows:
Segment 1. Penjelasan masing-masing 1. Explanation about each
segmen usaha. business segment.
2. Kinerja per segmen usaha, 2. Performance by business
antara lain: segment, including:
a. Produksi; a. Production;
b. Peningkatan/penurunan b. Increasing/decreasing
kapasitas produksi; production capacity;
c. Penjualan/pendapatan c. Sales/Revenue; and
usaha; dan
d. Profitabilitas. d. Profitability.

2 Uraian atas kinerja keuangan Analisis kinerja keuangan yang Financial performance analysis 202
perusahaan mencakup perbandingan antara including comparison of financial
Description on Financial kinerja keuangan tahun yang performance in recent fiscal
Performance bersangkutan dengan tahun year with earlier year and the
sebelumnya dan penyebab cause of increasing/decreasing
kenaikan/penurunan suatu akun performance (narrative
(dalam bentuk narasi dan tabel), explanation and table), includes
antara lain mengenai: the information, as follows:
1. Aset lancar, aset tidak lancar, 1. Current assets, non-current
dan total aset; assets, and total assets;
2. Liabilitas jangka pendek, 2. Current liabilities, non-current
liabilitas jangka panjang dan liabilities and total liabilities;
total liabilitas;
3. Ekuitas; 3. Equity;
4. Penjualan/pendapatan 4. Sales/Revenue, expense and
usaha, beban, laba (rugi), profit (loss), comprehensive
penghasilan komprehensif lain income & total comprehensive
& penghasilan komprehensif income (loss); and
periode berjalan; dan
5. Arus kas. 5. Cash flows.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


14

Hlm. |
No. Kriteria | Criteria Penjelasan Description
Page

3 Bahasan dan analisis tentang Penjelasan tentang : Explanation on : 223


kemampuan membayar utang 1. Kemampuan membayar 1. Solvency, both short-term and
dan tingkat kolektibilitas piutang hutang, baik jangka pendek long-term; and
perusahaan, dengan menyajikan maupun jangka panjang; dan
perhitungan rasio yang relevan 2. Tingkat kolektibilitas piutang. 2. Receivables collectability ratio.
sesuai dengan jenis industri
perusahaan
Discussion and analysis on solvency
and receivables collectability by
presenting calculation of ratio that
are relevant with the Company’s
industry

4 Bahasan tentang struktur modal Penjelasan atas: Explanation on: 224


(capital structure) dan kebijakan 1. Rincian struktur modal (capital 1. Capital structure description
manajemen atas struktur modal structure) yang terdiri dari comprising of interest/sukuk
(capital structure policy) utang berbasis bunga/sukuk based liabilities and equity;
Discussion on capital structure and dan ekuitas; dan and
capital structure policy 2. Kebijakan manajemen atas 2. Capital structure policies; and
struktur modal (capital
structure policies); dan
3. Dasar pemilihan kebijakan 3. Basis for capital structure
manajemen atas struktur policy preference
modal.

5 Bahasan mengenai ikatan yang Penjelasan tentang: Explanation on: 227


material untuk investasi barang 1. Nama pihak yang melakukan 1. Name of the committed party;
modal (bukan ikatan pendanaan) ikatan;
pada tahun buku terakhir 2. Tujuan dari ikatan tersebut; 2. Purpose of the commitment;
Discussion on material commitment 3. Sumber dana yang diharapkan 3. Soruce of fund expected to
for capital expenditure untuk memenuhi ikatan-ikatan fulfill the commitment;
tersebut;
4. Mata uang yang menjadi 4. Denomination currency; and
denominasi; dan
5. Langkah-langkah yang 5. Initiatives plannedby the
direncanakan perusahaan Company as protection from
untuk melindungi risiko dari related foreign currency.
posisi mata uang asing yang
terkait.
Catatan: apabila perusahaan Notes: if the Company does not
tidak mempunyai ikatan terkait have any commitment related with
investasi barang modal pada capital expenditure in the recent
tahun buku terakhir agar fiscal year, the condition shall be
diungkapkan. disclosed.

6 Bahasan mengenai investasi barang Penjelasan tentang: Explanation on: 227


modal yang direalisasikan pada 1. Jenis investasi barang modal; 1. Type of capital expenditure;
tahun buku terakhir 2. Tujuan investasi barang modal; 2. Purpose of capital
Discussion on capital expenditure dan expenditure; and
realization in recent fiscal year 3. Nilai investasi barang modal 3. Value of capital expenditure
yang dikeluarkan pada tahun realization in recent fiscal year.
buku terakhir.
Catatan: apabila tidak terdapat Notes: if there is no capital
realisasi investasi barang modal, expenditure realization, the
agar diungkapkan. condition shall be disclosed.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


15

Hlm. |
No. Kriteria | Criteria Penjelasan Description
Page

7 Informasi perbandingan antara Informasi memuat antara lain: The information includes: 228
target pada awal tahun buku 1. Perbandingan antara target 1. Comparison between target
dengan hasil yang dicapai (realisasi), pada awal tahun buku dengan at beginning of fiscal year and
dan target atau proyeksi yang ingin hasil yang dicapai (realisasi); result (realization); and
dicapai untuk satu tahun mendatang dan
mengenai pendapatan, laba, dan 2. Target atau proyeksi yang ingin 2. Target or projection to be
lainnya yang dianggap penting bagi dicapai dalam 1 (satu) tahun achieved within one upcoming
perusahaan mendatang. period
Information on comparison between
target at beginning of fiscal year with
the result (realization), and target
or projection to be achieved within
one upcoming period in terms of
revenue, profit, capital structure or
others considered necessary for the
Company.

8 Informasi dan fakta material yang Uraian kejadian penting setelah Description on subsequent 228
terjadi setelah tanggal laporan tanggal laporan akuntan material event after accountant
akuntan termasuk dampaknya terhadap reporting date including its
Subsequent material information kinerja dan risiko usaha di masa impact to future performance and
and fact after accountant reporting mendatang. business risk.
date Catatan: apabila tidak ada Notes: If there is no subsequent
kejadian penting setelah material information after
tanggal laporan akuntan, agar accountant reporting date, the
diungkapkan. condition shall be disclosed.

9 Uraian tentang prospek usaha Uraian mengenai prospek Description on business prospect 229
perusahaan perusahaan dikaitkan dengan related with the industry and
Description on business prospect industri dan ekonomi secara economics generally followed by
umum disertai data pendukung quantitative supporting data from
kuantitatif dari sumber data yang reliable sources.
layak dipercaya.

10 Uraian tentang aspek pemasaran Uraian tentang aspek pemasaran Description on marketing aspect 232
Description on marketing aspect atas produk dan/atau jasa of the Company’s products
perusahaan, antara lain strategi and/or services, i.e. marketing
pemasaran dan pangsa pasar. strategy and market share.

11 Uraian mengenai kebijakan dividen Memuat uraian mengenai: The information includes: 234
dan jumlah dividen kas per saham 1. Kebijakan pembagian dividen; 1. Dividend policy;
dan jumlah dividen per tahun yang 2. Total dividen yang dibagikan; 2. Total dividend paid;
diumumkan atau dibayar selama 2 3. Jumlah dividen kas per saham; 3. Total cash dividend per share;
(dua) tahun buku terakhir 4. Payout ratio; dan 4. Payout ratio; and
Description on dividen policy and 5. Tanggal pengumuman dan 5. Cash dividend announcement
amount of cash dividend per share pembayaran dividen kas. and payment date in each
and total dividend per annum that untuk masing-masing tahun. year.
is announced or paid within 2 (two) Catatan: apabila tidak ada Notes: If no dividend payment,
recent fiscal years pembagian dividen, agar the reason shall be disclosed.
diungkapkan alasannya.

12 Program kepemilikan saham oleh Memuat uraian mengenai: The information includes: 235
karyawan dan/atau manajemen 1. Jumlah saham ESOP/MSOP 1. Amount of ESOP/MSOP
yang dilaksanakan perusahaan dan realisasinya; shares and realization;
(ESOP/MSOP) yang masih ada 2. Jangka waktu; 2. Maturity;
sampai tahun buku 3. Persyaratan karyawan dan/ 3. Requirement for eligible
Employee and/or management atau manajemen yang berhak; employee and/or
stock option plan (ESOP/MSOP) dan management;
4. Harga exercise. 4. Exercise price.
Catatan: apabila tidak memiliki Notes: If the program is
program dimaksud, agar unavailable, the condition shall be
diungkapkan. disclosed.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


16

Hlm. |
No. Kriteria | Criteria Penjelasan Description
Page

13 Realisasi penggunaan dana hasil Memuat uraian mengenai: The information includes: 235
penawaran umum (dalam hal 1. Total perolehan dana; 1. Total proceeds;
perusahaan masih diwajibkan 2. Rencana penggunaan dana; 2. Proceeds realization plan;
menyampaikan laporan realisasi 3. Rincian penggunaan dana; 3. Detail of proceeds realization;
penggunaan dana) 4. Saldo dana; dan 4. Outstanding; and
Public offering proceeds realization 5. Tanggal persetujuan RUPS/ 5. Date of GMS approval on
(in the course of the Company has RUPO atas perubahan the change of proceeds
a mandatory to report proceeds penggunaan dana (jika ada). realization (if any).
realization) Catatan: apabila tidak memiliki Notes: if the public offering
informasi realisasi penggunaan proceeds realization information
dana hasil penawaran umum, is not available, the condition
agar diungkapkan. shall be disclosed.

14 Informasi transaksi material yang Memuat uraian mengenai: The information includes: 236
mengandung benturan kepentingan 1. Nama pihak yang bertransaksi 1. Name of the transaction and
dan/atau transaksi dengan pihak dan sifat hubungan afiliasi; nature of the affiliated relation;
afiliasi 2. Penjelasan mengenai 2. Explanation about the
Material information on investment, kewajaran transaksi; transaction fairness;
expansion, divestment, business 3. Alasan dilakukannya transaksi; 3. Reason of the transaction;
merger/joint, acquisition and/or 4. Realisasi transaksi pada 4. Realization of the transaction
debt/capital restructuring periode tahun buku terakhir; during the recent fiscal year
period;
5. Kebijakan perusahaan terkait 5. Company policy related
dengan mekanisme review with transaction review
atas transaksi; dan mechanism; and
6. Pemenuhan peraturan dan 6. Compliance with related Law
ketentuan terkait. and regulation.
Catatan: apabila tidak Notes: if the transaction is
mempunyai transaksi dimaksud, unavailable, the condition shall be
agar diungkapkan. disclosed.

15 Uraian mengenai perubahan Uraian memuat antara lain: The information contains 242
peraturan perundang-undangan information, as follows:
terhadap perusahaan pada tahun 1. Nama peraturan perundang- 1. Name of changing regulation;
buku terakhir undangan yang mengalami and
Description on change in regulation perubahan; dan
in recent fiscal year. 2. Dampaknya (kuantitatif dan/ 2. Impacts (quantitative and/or
atau kualitatif) terhadap qualitative) to the Company (if
perusahaan (jika signifikan) significant) or statements that
atau pernyataan bahwa the impact is less material.
dampaknya tidak signifikan.
Catatan: apabila tidak terdapat Notes: if there is no changing
perubahan peraturan regulation, the condition shall be
disclosed.

16 Uraian mengenai perubahan Uraian memuat antara lain: Description includes: 242
kebijakan akuntansi yang diterapkan 1. Perubahan kebijakan 1 Change in accounting policy;
perusahaan pada tahun buku akuntansi;
terakhir 2. Alasan perubahan kebijakan 2. Reason of the change to the
Impact to the Company akuntansi; dan accounting policy; and
Description on change in accounting 3. Dampaknya secara kuantitatif 3. Quantitative impact on the
policy implemented in recent fiscal terhadap laporan keuangan. financial statements
years Catatan: apabila tidak terdapat Notes: If there is no change in
perubahan kebijakan akuntansi accounting policy, the condition
pada tahun buku terakhir, agar shall be disclosed.
diungkapkan.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


17

Hlm. |
No. Kriteria | Criteria Penjelasan Description
Page

17 Informasi kelangsungan usaha Pengungkapan informasi Disclosure of information,as 245


Information on Business mengenai: follows:
Sustainability 1. Hal-hal yang berpotensi 1. Issues with potential significant
berpengaruh signifikan impact towards the Company’s
terhadap kelangsungan usaha business sustainability in the
perusahaan pada tahun buku recent fiscal year.
terakhir;
2. Assessment manajemen atas 2. Assessment form the
hal-hal pada angka 1; dan management on issues
explained at point 1; and
3. Asumsi yang digunakan 3. Assumption used by
manajemen dalam melakukan the Management in the
assessment. assessment.
Catatan: apabila tidak terdapat Notes: If there is no issue with
hal-hal yang berpotensi potential significant impact
berpengaruh signifikan terhadap towards the Company’s business
kelangsungan usaha perusahaan sustainability in the recent fiscal
pada tahun buku terakhir, year, the underlying assumption
agar diungkapkan asumsi of the management for ensuring
yang mendasari manajemen that there is no with potential
dalam meyakini bahwa tidak significant impact towards
terdapat hal-hal yang berpotensi the Company’s business
berpengaruh signifikan terhadap sustainability in the recent fiscal
kelangsungan usaha perusahaan year shall be disclosed.
pada tahun buku terakhir.

VI. Tata Kelola Perusahaan


Good Corporate Governance
1 Uraian Dewan Komisaris Uraian memuat antara lain: Description includes: 266
Description on Board of 1. Uraian tanggung jawab Dewan 1. Description on Board of
Commissioners Komisaris; Commissioners’ responsibility;
2. Penilaian atas kinerja masing- 2. Evaluation to performance of
masing komite yang berada di each Committee under the
bawah Dewan Komisaris dan Board of Commissioners and
dasar penilaiannya; dan evaluation basis; and
3. Pengungkapan mengenai 3. Disclosure on Board Charter
Board Charter (pedoman (Board of Commissioners
dan tata tertib kerja Dewan Working Guideline and
Komisaris). Procedure).

2 Komisaris Independen (jumlahnya Meliputi antara lain: Includes the information, as follows: 272
minimal 30% dari total Dewan 1. Kriteria penentuan Komisaris 1. Independent Commissioner
Komisaris) Independen; dan appointment criteria; and
Information about Independent 2. Pernyataan tentang 2. Statement of Independency
Commissioner (minimum 30% of independensi masing-masing for every Independent
total Board of Commissioners) Komisaris Independen. Commissioner.

3 Uraian Direksi Uraian memuat antara lain: The information includes: 274
Description of Board of Directors 1. Ruang lingkup pekerjaan dan 1. Scope of individual duty and
tanggung jawab masing- responsibility for every Board
masing anggota Direksi; of Directors member;
2. Penilaian atas kinerja komite- 2. Assessment on the
komite yang berada di bawah Committees under the Board
Direksi (jika ada); dan of Directors (if any); and
3. Pengungkapan mengenai 3. Disclosure on Board Charter
Board Charter (pedoman dan (Board of Directors Working
tata tertib kerja Direksi). Guideline and Procedure).

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


18

Hlm. |
No. Kriteria | Criteria Penjelasan Description
Page

4 Penilaian Penerapan GCG untuk Memuat uraian mengenai: The information includes: 287
tahun buku 2015 yang meliputi 1. Kriteria yang digunakan dalam 1. Assessment criteria:
paling kurang aspek Dewan penilaian;
Komisaris dan Direksi 2. Pihak yang melakukan 2. Name of the Assessor;
GCG Assessment for Fiscal Year penilaian;
2015 including, at least, Board 3. Skor penilaian masing-masing 3. Score for each criteria;
of Commissioners and Board of kriteria;
Directors aspects 4. Rekomendasi hasil penilaian; 4. Assessment recommendation;
dan and
5. Alasan belum/tidak 5. Reason for recommendation
diterapkannya rekomendasi. that is not/not yet
Catatan: apabila tidak ada implemented.
penilaian penerapan GCG Notes: If there is no GCG
untuk tahun buku 2015, agar Assessment in 2015, the
diungkapkan. condition shall be disclosed.

5 Uraian mengenai kebijakan Mencakup antara lain: The information includes: 291
remunerasi bagi Dewan Komisaris 1. Pengungkapan prosedur 1. Disclosure of Board of
dan Direksi pengusulan sampai dengan Commissioners remuneration
Description on remuneration policy penetapan remunerasi Dewan proposal until stipulation
for Board of Commissioners and Komisaris; procedure;
Board of Directors 2. Pengungkapan prosedur 2. Disclosure of Board of
pengusulan sampai dengan Directors remuneration
penetapan remunerasi Direksi; proposal until stipulation
procedure;
3. Struktur remunerasi yang 3. Remuneration structure
menunjukkan komponen indicating remuneration
remunerasi dan jumlah nominal component and amount per
per komponen untuk setiap component for every Board of
anggota Dewan Komisaris; Commissioners member;
4. Struktur remunerasi yang 4. Remuneration structure
menunjukkan komponen indicating remuneration
remunerasi dan jumlah nominal component and amount per
per komponen untuk setiap component for every Board of
anggota Direksi; Directors member;
5. Pengungkapan indikator untuk 5. Disclosure of Board of
penetapan remunerasi Direksi; Directors remuneration
dan indicator; and
6. Pengungkapan bonus kinerja, 6. Disclosure of performance
bonus non kinerja, dan/atau and non-performance
opsi saham yang diterima incentives and/or stock option
setiap anggota Dewan received by every Board of
Komisaris dan Direksi (jika ada). Commissioners and Board of
Directors member (if any).
Catatan: apabila tidak terdapat Notes: If the performance and
bonus kinerja, bonus non kinerja, non-performance incentives and/
dan opsi saham yang diterima or stock option received by every
setiap anggota Dewan Komisaris Board of Commissioners and
dan Direksi, agar diungkapkan. Board of Directors member are
unavailable, the condition shall be
disclosed.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


19

Hlm. |
No. Kriteria | Criteria Penjelasan Description
Page

6 Frekuensi & Tingkat Kehadiran Rapat Informasi memuat antara lain: The information includes: 277,
yang dihadiri mayoritas anggota 1. Tanggal Rapat; 1. Meeting date; 285
pada rapat Dewan Komisaris 2. Peserta Rapat; dan 2. Meeting participants; and
(minimal 1 kali dalam 2 bulan), Rapat 3. Agenda Rapat. 3. Meeting agenda.
Direksi (minimal 1 kali dalam 1 untuk masing-masing rapat for every Board of
bulan), dan Rapat Gabungan Dewan Dewan Komisaris, Direksi, dan Commissioners meeting,
Komisaris dengan Direksi (minimal 1 rapat gabungan. Board of Directors meeting or
kali dalam 4 bulan) Management Meeting
Meeting frequency & attendance list
that is attended by majority of the
members in Board of Commissioners
meeting (minimum once in 2 months),
Board of Directors meeting (minimum
once in 1 month), and Board of
Commissioners and Board of
Directors Joint Meeting (Management
Meeting) (minimum once in 4 months)

7 Informasi mengenai pemegang Dalam bentuk skema atau Presented as scheme or chart, 300
saham utama dan pengendali, baik diagram yang memisahkan with separation between ultimate
langsung maupun tidak langsung, pemegang saham utama dengan and controlling shareholders.
sampai kepada pemilik individu pemegang saham pengendali.
Information about ultimate and Catatan: yang dimaksud Notes: Ultimate shareholders
controlling shareholders, both direct pemegang saham utama adalah refer to any party with direct
and non-direct shareholders until pihak yang, baik secara langsung and indirect shares ownership
individual shareholder. maupun tidak langsung, memiliki minimum 20% (twenty per cent)
sekurang-kurangnya 20% (dua of voting rights from total shares
puluh perseratus) hak suara dari with voting rights issued by a
seluruh saham yang mempunyai Company who are not controlling
hak suara yang dikeluarkan oleh Shareholders.
suatu Perseroan, tetapi bukan
pemegang saham pengendali.

8 Pengungkapan hubungan afiliasi Mencakup antara lain: The information includes: 301
antara anggota Direksi, Dewan 1. Hubungan afiliasi antara 1. Affiliation among the Board of
Komisaris, dan Pemegang Saham anggota Direksi dengan Directors members;
Utama dan/atau pengendali anggota Direksi lainnya;
Disclosure of affiliation among the 2. Hubungan afiliasi antara 2. Affiliation between Board
Board of Directors members, Board anggota Direksi dan anggota of Directors and Board of
of Commissioners and Ultimate/ Dewan Komisaris; Commissioners members;
Controlling Shareholders 3. Hubungan afiliasi antara 3. Affiliation between Board
anggota Direksi dengan of Directors members with
Pemegang Saham Utama dan/ Ultimate and/or Controlling
atau Pengendali; Shareholders;
4. Hubungan afiliasi antara 4. Affiliation among the Board of
anggota Dewan Komisaris Commissioners members; and
dengan anggota Komisaris
lainnya; dan
5. Hubungan afiliasi antara 5. Affiliation between Board of
anggota Dewan Komisaris Commissioners members with
dengan Pemegang Saham Ultimate and/or Contrplling
Utama dan/atau Pengendali. Shareholders.
Catatan: apabila tidak Notes: If the affiliation is
mempunyai hubungan afiliasi unavailable, the condition shall be
dimaksud, agar diungkapkan. disclosed.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


20

Hlm. |
No. Kriteria | Criteria Penjelasan Description
Page

9 Komite Audit Mencakup antara lain: The information includes: 302


Audit Committee 1. Nama, jabatan, dan periode 1. Name and position of Audit
jabatan anggota komite audit; Committee members;
2. Riwayat pendidikan (Bidang 2. Educational background (Major
Studi dan Lembaga and Institution) and career
Pendidikan) dan pengalaman history (Position, Instituion, and
kerja (Jabatan, Instansi, dan tenure) of the Audit Committee
Periode Menjabat) anggota members;
komite audit;
3. Independensi anggota komite 3. Independency of Audit
audit; Committee members;
4. Uraian tugas dan tanggung 4. Description of duty and
jawab; responsibility;
5. Uraian pelaksanaan kegiatan 5. Description of Audit Committee
komite audit pada tahun buku; working report in the fiscal
dan year; and
6. Frekuensi pertemuan dan 6. Audit Committee meeting
tingkat kehadiran komite audit. frequency and attendance
level.

10 Komite Nominasi dan/atau Mencakup antara lain: The information includes: 309
Remunerasi 1. Nama, jabatan, dan riwayat 1. Name, position and brief
Nomination and/or Remuneration hidup singkat anggota komite profile of Nomination and/
Committee nominasi dan/atau remunerasi; or remuneration committee
members;
2. Independensi komite nominasi 2. Independency of nomination
dan/atau remunerasi; and/or remuneration
committee members;
3. Uraian tugas dan tanggung 3. Description of duty and
jawab; responsibility;
4. Uraian pelaksanaan kegiatan 4. Description of nomination and/
komite nominasi dan/atau or remuneration committee
remunerasi pada tahun buku; working report in the fiscal
year; and
5. Frekuensi pertemuan dan 5. Nomination and/or
tingkat kehadiran komite remuneration committee
nominasi dan/atau remunerasi; meeting frequency and
attendance level;
6. Pernyataan adanya pedoman 6. Statements of nomination and/
komite nominasi dan/atau or remuneration committee
remunerasi; dan charter; and
7. Kebijakan mengenai suksesi 7. Board of Directors succession
direksi. policy.

11 Komite-komite lain di bawah Mencakup antara lain: The information includes:


Dewan Komisaris yang dimiliki oleh 1. Nama, jabatan, dan riwayat 1. Name, position, and brief
perusahaan hidup singkat anggota komite profile of the other committee’s
Other Committees under the Board lain; members;
of Commissioners established by 2. Independensi komite lain; 2. Independency of other
the Company 3. Uraian tugas dan tanggung committee’s members;
jawab; 3. Description of duty and
4. Uraian pelaksanaan kegiatan responsibility;
komite lain pada tahun buku; 4. Description of working report
dan by the other committees; and
5. Frekuensi pertemuan dan 5. Other committees meeting
tingkat kehadiran komite lain. frequency and attendance
level.

12 Uraian tugas dan Fungsi Sekretaris Mencakup antara lain: The information includes: 311
Perusahaan 1. Nama, dan riwayat jabatan 1. Name and brief profile of
Description of Corporate Secretary singkat sekretaris perusahaan; Corporate Secretary;
Duty and Function 2. Domisili; 2. Domicile;
3. Uraian tugas dan tanggung 3. Description of duty and
jawab; dan responsibility; and
4. Uraian pelaksanaan tugas 4. Corporate secretary working
sekretaris perusahaan pada report in the fiscal year.
tahun buku.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


21

Hlm. |
No. Kriteria | Criteria Penjelasan Description
Page

13 Uraian mengenai unit audit internal Mencakup antara lain: The information includes: 326
Description on Internal Audit Unit 1. Nama ketua unit audit internal; 1. Name of Internal Audit Unit
2. Jumlah pegawai (auditor Chief;
internal) pada unit audit 2. Total personnel (internal
internal; auditor) at Internal Audit Unit;
3. Sertifikasi sebagai profesi audit 3. Certification as internal audit
internal; profession;
4. Kedudukan unit audit internal 4. Position of internal audit unit in
dalam struktur perusahaan; the organization structure;
5. Uraian pelaksanaan kegiatan 5. Description of internal audit
unit audit internal pada tahun unit working report; and
buku; dan
6. Pihak yang mengangkat dan 6. Party who appointed and
memberhentikan ketua unit discharged Head of Internal
audit internal. Audit Unit.

14 Akuntan Publik Informasi memuat antara lain: The information includes: 333
Public Accountant 1. Nama dan tahun akuntan 1. Name and period of public
publik yang melakukan audit accountant auditing the annual
laporan keuangan tahunan financial statements for 5
selama 5 tahun terakhir; recent years;
2. Nama dan tahun Kantor 2. Name and period of Pulic
Akuntan Publik yang Accountant Firm auditing
melakukan audit laporan annual financial statements for
keuangan tahunan selama 5 5 recent years;
tahun terakhir;
3. Besarnya fee untuk masing- 3. Amount of fee for each
masing jenis jasa yang service provided by the public
diberikan oleh Kantor Akuntan accountant in recent fiscal
Publik pada tahun buku year; and
terakhir; dan
4. Jasa lain yang diberikan Kantor 4. Other service provided by
Akuntan Publik dan akuntan Public Accountant Firm
publik selain jasa audit laporan besides annual financial
keuangan tahunan pada tahun statements audit service
buku terakhir.
Catatan: apabila tidak ada jasa Notes: If there is no other service
lain dimaksud, agar diungkapkan. provided, the condition shall be
disclosed.

15 Uraian mengenai manajemen risiko Mencakup antara lain: The information includes: 335
perusahaan 1. Penjelasan mengenai sistem 1. Explanation on risk
Description on Risk Management manajemen risiko yang management sytem
diterapkan perusahaan; implemented by the Company
2. Penjelasan mengenai hasil 2. Explanation on evaluation done
reviu yang dilakukan atas to effectiveness of the risk
sistem manajemen risiko pada management system;
tahun buku;
3. Penjelasan mengenai 3. Explanation on risks profile of
risiko-risiko yang dihadapi the Company; and
perusahaan; dan
4. Upaya untuk mengelola risiko 4. Risk mitigation plan.
tersebut.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


22

Hlm. |
No. Kriteria | Criteria Penjelasan Description
Page

16 Uraian mengenai sistem Mencakup antara lain: The information includes: 339
pengendalian intern 1. Penjelasan singkat mengenai 1. Brief explanation on internal
Description on internal control sistem pengendalian internal, control system including
system antara lain mencakup financial and operational
pengendalian keuangan dan controlling;
operasional;
2. Penjelasan kesesuaian sistem 2. Explanation of internal
pengendalian intern dengan control system compliance
kerangka yang diakui secara with international-standard
internasional (COSO – internal framework (COSO – internal
control framework); dan control framework); and
3. Penjelasan mengenai 3. Explanation on evaluation to
hasil reviu yang dilakukan the internal control system
atas pelaksanaan sistem
pengendalian internal pada
tahun buku.

17 Uraian mengenai corporate social Mencakup antara lain informasi The information includes: 370
responsibility yang terkait dengan tentang:
lingkungan hidup 1. Target/rencana kegiatan pada 1. Activity Plan/Target for 2016
Description on corporate social tahun 2016 yang ditetapkan stipulated by the Management;
responsibility related with manajemen;
environment 2. Kegiatan yang dilakukan 2. Activity realization and
dan dampak kuantitatif quantitative impact from
atas kegiatan tersebut; dan the activity; and related
terkait program lingkungan with environmental initiative
hidup yang berhubungan engaged with operational
dengan kegiatan operasional activity of the Company,
perusahaan, seperti such as environment-
penggunaan material dan friendly and recycle material
energi yang ramah lingkungan and energy consumption,
dan dapat didaur ulang, waste treatment system,
sistem pengolahan limbah environment issue complaint
perusahaan, mekanisme mechanism, environmental
pengaduan masalah aspect consideration in
lingkungan, pertimbangan loans disbursement for the
aspek lingkungan dalam customers, and others
pemberian kredit kepada
nasabah, dan lain-lain.
3. Sertifikasi di bidang lingkungan 3. Certification in Environment
yang dimiliki. Sector of the Company.

18 Uraian mengenai corporate social Mencakup antara lain informasi The information includes: 376
responsibility yang terkait dengan tentang:
ketenagakerjaan, kesehatan, dan 1. Target/rencana kegiatan pada 1. Activity Plan/Target for 2016
keselamatan kerja tahun 2016 yang ditetapkan stipulated by the Management;
Description on corporate social manajemen; dan
responsibility related with 2. Kegiatan yang dilakukan 2. Activity realization and
Employment, Occupational Health dan dampak kuantitatif atas quantitative impact from
and Safety kegiatan tersebut terkait the activity related with
praktik ketenagakerjaan, employment, occupational
kesehatan, dan keselamatan health and safety practice
kerja, seperti kesetaraan such as equality of gender
gender dan kesempatan kerja, and job opportunity, employee
sarana dan keselamatan kerja, turnover ratio, remuneration,
tingkat turnover karyawan, occupational issue handling
tingkat kecelakaan kerja, mechanism, and others.
remunerasi, mekanisme
pengaduan masalah
ketenagakerjaan, dan lain-lain.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


23

Hlm. |
No. Kriteria | Criteria Penjelasan Description
Page

19 Uraian mengenai corporate Mencakup antara lain informasi The information includes: 380
social responsibility yang terkait tentang:
dengan pengembangan sosial dan 1. Target/rencana kegiatan pada 1. Activity Plan/Target for 2016
kemasyarakatan tahun 2016 yang ditetapkan stipulated by the Management;
Description on corporate social manajemen;
responsibility related with social and 2. Kegiatan yang dilakukan 2. Activity realization and impact
community development dan dampak atas kegiatan from the activity; and
tersebut; dan
3. Biaya yang dikeluarkan Terkait 3. Allocated budget Related
pengembangan sosial dan with social and community
kemasyarakatan, seperti development, such as
penggunaan tenaga kerja lokal, local workers employment,
pemberdayaan masyarakat community development
sekitar perusahaan, perbaikan in operational area, social
sarana dan prasarana sosial, facilities and infrastructures
bentuk donasi lainnya, development, other types
komunikasi mengenai of donation, anti-corruption
kebijakan dan prosedur anti policy and procedure
korupsi, pelatihan mengenai communication, anti-
anti korupsi, dan lain-lain. corruption training and others.

20 Uraian mengenai corporate social Mencakup antara lain: The information includes: 389
responsibility yang terkait dengan 1. Target/rencana kegiatan yang 1. Activity Plan/Target for 2016
tanggung jawab kepada konsumen pada tahun 2016 ditetapkan stipulated by the Management;
Description on corporate social manajemen; dan
responsibility related with 2. Kegiatan yang dilakukan dan 2. Activity realization and impact
responsibility to customers dampak atas kegiatan tersebut from the activity
Terkait tanggung jawab Related with product
produk, seperti kesehatan responsibility such as customer
dan keselamatan konsumen, health and safety, product
informasi produk, sarana, information, channel, customer
jumlah dan penanggulangan complaint number and handling
atas pengaduan konsumen, dan and others
lain-lain.

21 Perkara penting yang sedang Mencakup antara lain: The information includes: 342
dihadapi oleh perusahaan, entitas 1. Pokok perkara/gugatan; 1. Case/lawsuit summary;
anak, serta anggota Dewan 2. Status penyelesaian perkara/ 2. Case/lawsuit settlement status;
Komisaris dan anggota Direksi yang gugatan;
menjabat pada periode laporan 3. Risiko yang dihadapi 3. Risk encountered by the
tahunan perusahaan dan nilai nominal Company and value of the
Litigation encountered by the tuntutan/gugatan; dan litigation/lawsuit; and
Company, subsidiary, Board 4. Sanksi administrasi 4. Administrative sanction
of Directors and/or Board of yang dikenakan kepada charged to the Entity, Board
Commissioners members serving in perusahaan, anggota Dewan of Commissioners and Board
the Annual Report period Komisaris dan Direksi, oleh of Directors members by the
otoritas terkait (pasar modal, authorized regulator (stock
perbankan dan lainnya) pada market, banking and other
tahun buku terakhir (atau authorities) in recent fiscal year
terdapat pernyataan bahwa (or statements of free from any
tidak dikenakan sanksi administrative sanction).
administrasi).
Catatan: dalam hal perusahaan, Notes: In the course of the Entity,
entitas anak, anggota Dewan Board of Commissioners and
Komisaris, dan anggota Direksi Board of Directors members do
tidak memiliki perkara penting, not encounter any litigation, the
agar diungkapkan. condition shall be disclosed.

22 Akses informasi dan data Uraian mengenai tersedianya Description on the availability of 348
perusahaan akses informasi dan data corporate information and data
Corporate Information and Data perusahaan kepada publik, access publicly, i.e via website
Access misalnya melalui website (dalam (in Indonesian and English),
bahasa Indonesia dan bahasa mass media, mailing list, bulletin,
Inggris), media massa, mailing analyst meeting and others
list, buletin, pertemuan dengan
analis, dan sebagainya.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

24

Hlm. |
No. Kriteria | Criteria Penjelasan Description
Page

23 Bahasan mengenai kode etik Memuat uraian antara lain: The information includes: 355
Description on Code of Conducts 1. Pokok-pokok kode etik; 1. Code of Conducts provisions;
2. Pengungkapan bahwa kode 2. Disclosure that Code of
etik berlaku bagi seluruh level Conducts prevail for entire
organisasi; organization level;
3. Penyebarluasan kode etik; 3. Code of Conducts
dissemination;
4. Sanksi untuk masing-masing 4. Punishment for every violation
jenis pelanggaran yang diatur as stipulated in the Code of
dalam kode etik (normatif); dan Conducts (normative);
5. Jumlah pelanggaran kode etik 5. Number of Code of Conducts
beserta sanksi yang diberikan violation, punishment
pada tahun buku terakhir. administered in recent fiscal
year
Catatan: apabila tidak terdapat Notes: If Code of Conducts
pelanggaran kode etik pada violation is unavailable in recent
tahun buku terakhir, agar fiscal year, the condition shall be
diungkapkan. disclosed.

24 Pengungkapan mengenai Memuat uraian tentang The information includes Whistle 358
whistleblowing system mekanisme whistleblowing Blowing System mechanism, as
Disclosure on Whistle Blowing system antara lain: follows:
System 1. Penyampaian laporan 1. Fraud report submission;
pelanggaran;
2. Perlindungan bagi 2. Protection to the Whistle
whistleblower; Blower;
3. Penanganan pengaduan; 3. Report handling;
4. Pihak yang mengelola 4. Report Manager authority; and
pengaduan; dan
5. Jumlah pengaduan yang 5. Total report received and
masuk dan diproses pada processed in recent fiscal year;
tahun buku terakhir; dan and
6. Sanksi/tindak lanjut atas 6. Punishment/follow-up on
pengaduan yang telah selesai the report that had been
diproses pada tahun buku. processed completely during
the fiscal year.
Catatan: apabila tidak terdapat Notes: If neither incoming or
pengaduan yang masuk dan processed report in recent fiscal
telah selesai diproses pada tahun year, the condition shall be
buku terakhir, agar diungkapkan. disclosed.

25 Kebijakan mengenai keberagaman Uraian kebijakan tertulis Description of written policy 362
komposisi Dewan Komisaris dan Perusahaan mengenai of the Company on Board of
Direksi keberagaman komposisi Dewan Commissioners and Board of
Board of Commissioners and Board Komisaris dan Direksi dalam Directors composition diversity
of Directors Composition Diversity pendidikan (bidang studi), policy in terms of educational
Policy pengalaman kerja, usia, dan jenis background (major), career
kelamin. history, age and gender.
Catatan: apabila tidak ada Notes: if the policy is unavailable,
kebijakan dimaksud, agar the condition shall be disclosed
diungkapkan alasan dan altogether with the consideration.
pertimbangannya.

VII. Informasi Keuangan


Financial Information
1 Surat Pernyataan Direksi dan/atau Kesesuaian dengan peraturan Compliance with regulations LK
Dewan Komisaris tentang Tanggung terkait tentang Tanggung Jawab related with Financial Statements
Jawab atas Laporan Keuangan atas Laporan Keuangan. Responsibility
Declaration from the Board
of Directors and/or Board of
Commissioners on Financial
Statements Responsiblity

2 Opini auditor independen atas LK


laporan keuangan Independent
Auditor Opinion on the Financial
Statements

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

25

Hlm. |
No. Kriteria | Criteria Penjelasan Description
Page

3 Deskripsi Auditor Independen di Deskripsi memuat tentang: Description includes information, LK


Opini as follows:
Description of Independent Auditor 1. Nama dan tanda tangan; 1. Name & signature;
in the Opinion 2. Tanggal Laporan Audit; dan 2. Date of Audit Report; and
3. Nomor ijin KAP dan nomor ijin 3. KAP and Public Accountant
Akuntan Publik. Registries.

4 Laporan keuangan yang lengkap Memuat secara lengkap unsur- Full disclosure of financial LK
Complete Financial Statements unsur laporan keuangan: statements parts, as follows:
1. Laporan posisi keuangan; 1. Statements of financial position
(balance sheet);
2. Laporan laba rugi dan 2. Statements of profit or loss;
penghasilan komprehensif lain;
3. Laporan perubahan ekuitas; 3. Statements of equity change;
4. Laporan arus kas; 4. Statements of cash flows;
5. Catatan atas laporan 5. Note son the financial
keuangan; statements; and
6. Informasi komparatif mengenai 6. Comparative statements on
periode sebelumnya; dan earlier period; and
7. Laporan posisi keuangan pada 7. Statements of financial position
awal periode sebelumnya at beginning of earlier period
ketika entitas menerapkan when the entity implemented
suatu kebijakan akuntansi certain accounting policy
secara retrospektif atau retrospectively or restating the
membuat penyajian financial statement accounts,
kembali pos-pos laporan or when the entity reclassified
keuangan, atau ketika entitas the accounts in the financial
mereklasifikasi pos-pos dalam statements (if relevant)
laporan keuangannya (jika
relevan).

5 Perbandingan tingkat profitabilitas Perbandingan kinerja/laba (rugi) Comparative profit (loss) for the LK
Comparison of profitability tahun berjalan dengan tahun year and earlier year
sebelumnya.

6 Laporan Arus Kas Memenuhi ketentuan sebagai The information includes: LK


Statements of Cash Flows berikut:
1. Pengelompokan dalam tiga 1. Classification of three activity
kategori aktivitas: operasi, categories: operating, investing
investasi, dan pendanaan; and financing;
2. Penggunaan metode langsung 2. Implementation of direct
(direct method) untuk method to report cash flows
melaporkan arus kas dari from operating activities;
aktivitas operasi;
3. Pemisahan penyajian antara 3. Separation of disclosure
penerimaan kas dan atau between inflow and outflow
pengeluaran kas selama tahun cash in recent year on
berjalan pada aktivitas operasi, operating, investing and
investasi dan pendanaan; dan financing activities; and
4. Pengungkapan transaksi 4. Disclosure of non-cash
non kas harus dicantumkan transaction that shall be
dalam catatan atas laporan disclosed in the notes on
keuangan. financial statements.

7 Ikhtisar Kebijakan Akuntansi Meliputi sekurang-kurangnya: The information, at least, includes: LK


Summary of Accounting Policy 1. Pernyataan kepatuhan 1. Statement of compliance with
terhadap SAK; the FAS;
2. Dasar pengukuran dan 2. Basis of Financial Statements
penyusunan laporan measurement and preparation;
keuangan;
3. Pajak penghasilan; 3. Income Tax;
4. Imbalan kerja; dan 4. Employment Benefit; and
5. Instrumen Keuangan. 5. Financial Instruments.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

26

Hlm. |
No. Kriteria | Criteria Penjelasan Description
Page

8 Pengungkapan transaksi pihak Hal-hal yang diungkapkan antara The disclosure includes: LK
berelasi lain:
Disclosure of related party 1. Nama pihak berelasi, serta sifat 1. Name of related parties; and
transaction dan hubungan dengan pihak nature and relation with the
berelasi; related parties;
2. Nilai transaksi beserta 2. Amount of the transaction
persentasenya terhadap total and percentage total related
pendapatan dan beban terkait; income and expenses; and
dan
3. Jumlah saldo beserta 3. Amount of balance and
persentasenya terhadap total percentage to total assets or
aset atau liabilitas terkait. liabilities.

9 Pengungkapan yang berhubungan Hal-hal yang harus diungkapkan: The disclosure shall present LK
dengan perpajakan information as follows:
Disclosure of taxation-related 1. Rekonsiliasi fiskal dan 1. Fiscal reconciliation and current
information perhitungan beban pajak kini; tax calculation;
2. Penjelasan hubungan antara 2. Explanation on relationship
beban (penghasilan) pajak dan between tax income (expense)
laba akuntansi; and accounting income.
3. Pernyataan bahwa Laba Kena 3. Statements of reconciliated
Pajak (LKP) hasil rekonsiliasi Taxable Income (LKP) is placed
dijadikan dasar dalam as basis for the Entity Income
pengisian SPT Tahunan PPh Tax Annual SPT submission;
Badan tahun 2016;
4. Rincian aset dan liabilitas pajak 4. Detail of deferred tax assets
tangguhan yang diakui pada and liabilities recognized in the
laporan posisi keuangan untuk financial statements for every
setiap periode penyajian, dan presentation period, and total
jumlah beban (penghasilan) deferred tax income (expenses)
pajak tangguhan yang diakui recognized in statements of
pada laporan laba rugi apabila profit or loss if the amount
jumlah tersebut tidak terlihat is unrecognized in the total
dari jumlah aset atau liabilitas deferred tax assets or liabilities
pajak tangguhan yang diakui recognized in the statements of
pada laporan posisi keuangan; financial position; and
dan
5. Pengungkapan ada atau tidak 5. Disclosure of any tax dispute
ada sengketa pajak. event

10 Pengungkapan yang berhubungan Hal-hal yang harus diungkapkan: The disclosure shall present LK
dengan aset tetap information as follows:
Disclosure related with fixed assets 1. Metode penyusutan yang 1. Depreciation method applied;
digunakan;
2. Uraian mengenai kebijakan 2. Disclosure on selected
akuntansi yang dipilih antara accounting policy between
model revaluasi dan model revaluation model and cost
biaya; model;
3. Metode dan asumsi signifikan 3. Significant method and
yang digunakan dalam assumption applied to estimate
mengestimasi nilai wajar aset fair value of the fixed assets
tetap (untuk model revaluasi) (for revaluation model) or
atau pengungkapan nilai wajar disclosure of fixed assets fair
aset tetap (untuk model biaya); value (for cost model); and
dan
4. Rekonsiliasi jumlah tercatat 4. Reconciliation of total fixed
bruto dan akumulasi assets gross booked value and
penyusutan aset tetap pada accumulative depreciation at
awal dan akhir periode dengan beginning and end of period by
menunjukkan: penambahan, presenting: addition, deduction
pengurangan dan reklasifikasi. and reclassification.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

27

Hlm. |
No. Kriteria | Criteria Penjelasan Description
Page

11 Pengungkapan yang berhubungan Hal-hal yang harus diungkapkan: The disclosure shall present LK
dengan segmen operasi 1. Informasi umum yang meliputi information as follows:
Disclosure related with operation faktor-faktor yang digunakan 1. General information including
segment untuk mengidentifikasi segmen factors applied to identify the
yang dilaporkan; reported segment;

2. Informasi tentang laba rugi, 2. Information on profit or loss,


aset, dan liabilitas segmen assets and liabilities of the
yang dilaporkan; reported segment;
3. Rekonsiliasi dari total 3. Reconciliation of total segment
pendapatan segmen, laba rugi revenue, reported segment
segmen yang dilaporkan, aset profit or loss, segment assets,
segmen, liabilitas segmen, dan segment liabilities and other
unsur material segmen lainnya material elements of the
terhadap jumlah terkait dalam segments to total related in the
entitas; dan entity; and
4. Pengungkapan pada level 4. Disclosure at entity level,
entitas, yang meliputi informasi including information about
tentang produk dan/atau product and/or service,
jasa, wilayah geografis dan geographical area and main
pelanggan utama. customers.

12 Pengungkapan yang berhubungan Hal-hal yang harus diungkapkan: The disclosure shall present LK
dengan Instrumen Keuangan information as follows:
Disclosure related with Financial 1. Rincian instrumen keuangan 1. Detail information of owned
Instruments yang dimiliki berdasarkan financial instruments by
klasifikasinya; classification;
2. Nilai wajar dan hirarkinya untuk 2. Fair value and its hierarchical
setiap kelompok instrumen level for every financial
keuangan; instrument group;
3. Penjelasan risiko yang terkait 3. Explanation of risk related with
dengan instrumen keuangan: the financial instrument; market
risiko pasar, risiko kredit dan risk, credit risk and liquidity
risiko likuiditas; risk;
4. Kebijakan manajemen risiko; dan 4. Risk management policy; and
5. Analisis risiko yang terkait 5. Quantitative analysis for
dengan instrumen keuangan Risk related with Financial
secara kuantitatif. Instruments.

13 Penerbitan laporan keuangan Hal-hal yang diungkapkan antara The disclosure shall present LK
Financial Staements Publication lain: information as follows:
1. Tanggal laporan keuangan 1. Date of authorization for
diotorisasi untuk terbit; dan the financial statements
publication; and
2. Pihak yang bertanggung 2. Authorized party of the
jawab mengotorisasi laporan financial statements.
keuangan.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


28

daftar isi
Table of Content

Penjelasan Tema Profil Perusahaan


Theme Explanation
2
Company Profile 99
Kesinambungan Tema Laporan Tahunan Sekilas Perusahaan
4 100
Annual Report Theme Sustainability Company at a Glance
Referensi Kriteria ARA Sejarah Singkat
6 102
Cross Reference of ARA Criteria Brief History
daftar isi Jejak Langkah
28 106
Table Of Content Milestones
Ikhtisar Kinerja 2016 Visi dan Misi
2016 Performance Highlights 31 Vision and Mission
108

Ikhtisar Keuangan Budaya Perusahaan


32 109
Financial Highlights Corporate Culture
Ikhtisar Saham Kegiatan Usaha
36 116
Shares Highlights Line of Business
Ikhtisar Obligasi Struktur Organisasi
37 134
Bonds Highlights Organization Structure
Peristiwa Penting Entitas Anak Perusahaan
38 136
Event Highlights Subsidiaries
Penghargaan 2016 Perusahaan Asosiasi
52 139
Awards of 2016 The Associates
laporan manajemen Struktur Grup Perusahaan
Management Report 55 Corporate Group Structure
142

Laporan Dewan Komisaris Komposisi Pemegang Saham


56 143
Report from Board of Commissioners Shareholders Composition

Profil Dewan Komisaris Informasi Pemegang Saham Utama dan


64 Pemegang Saham Pengendali
Profile of Board of Commissioners 145
Information About Majority and Controlling
Laporan Direksi Shareholders
70
Report from Board of Directors
Kronologis Pencatatan Saham
146
Profil Direksi Chronology of Stock Listing
86
Profile of Board of Directors
Kronologis Pencatatan Efek Lainnya
147
Dewan Komisaris dan Direksi Listing Chronology of Other Securities
Board of Commissioners and Board of 94
Directors Lembaga/Profesi Penunjang Pasar
Modal
149
SURAT PERNYATAAN ANGGOTA DEWAN Capital Market Supporting Institutions/
KOMISARIS TENTANG TANGGUNG JAWAB ATAS Professions
LAPORAN TAHUNAN TAHUN BUKU 2016 PT
PEMBANGUNAN JAYA ANCOL TBK Informasi pada Website Perusahaan
96 150
Board of Commissioners Members' Information at Corporate Website
Statements of Responsibility on
Sumber Daya Manusia
PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk
Human Resources 153
Annual Report 2016.
SURAT PERNYATAAN ANGGOTA DIREKSI Kebijakan Perseroan Terkait
TENTANG TANGGUNG JAWAB ATAS Pengelolaan Sumber Daya Manusia
154
LAPORAN TAHUNAN TAHUN BUKU 2016 PT Company's Policies related to Human
PEMBANGUNAN JAYA ANCOL TBK 97 Resources Management
Board of Directors Members' Statements
Profil SDM
of Responsibility on PT Pembangunan 155
Profile of Human Resources
Jaya Ancol Tbk Annual Report 2016.
PENERimaan tenaga kerja baru
157
Employee Recruitment
Pengembangan SDM
159
Human Resources Development
Kesejahteraan Karyawan
171
Employee Welfare

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


29

Penghargaan Karyawan Fungsi Nominasi dan Remunerasi


171 309
Employee Rewards Nomination and Remuneration Function
Hubungan Industrial SEKRETARIS PERUSAHAAN
172 311
Industrial Relation Corporate Secretary
Proyeksi SDM 2017 Rapat Umum Pemegang Saham
173 319
Projections Relation to Human Resources General Meetings of Shareholders
Teknologi Informasi UNIT AUDIT INTERNAL
Information Technology 175 Internal Audit Unit
326

Kebijakan IT AKUNTAN PUBLIK


176 333
IT Policy Public Accountant

Program Teknologi Informasi 2016 MANAJEMEN RISIKO


177 335
Information Technology Program in 2016 Risk Management

e-procurement SISTEM PENGENDALIAN INTERN


178 339
E-Procurement Internal Control System

IT Governance PERKARA HUKUM


179 342
IT Governance Litigation

Rencana Pengembangan TI tahun 2017 AKSES INFORMASI


180 348
IT Development Plan in 2017 Information Access

Analisis dan Pembahasan Manajemen KODE ETIK


355
Management’s Discussion and Analysis 183 Code of Conducts

TINJAUAN OPERASI PER SEGMEN USAHA SISTEM PELAPORAN PELANGGARAN


184 (WHISTLEBLOWING SYSTEM) 358
Operational Review by Business Segment
Whistleblowing System
Kinerja Keuangan
202 Keberagaman Komposisi Dewan
Financial Performance
Komisaris dan Direksi
362
Tata Kelola Perusahaan Diversity in Board of Commissioners and
Good Corporate Governance 249 Board of Directors
Tanggung Jawab Sosial perusahaan
TATA KELOLA PERUSAHAAN yang baik
Good Corporate Governance
250 Corporate Social Responsibility 365
DEWAN KOMISARIS Tanggung Jawab Perusahaan
266 366
Board of Commissioners Corporate Social Responsibility

Kriteria penentuan Komisaris Tanggung Jawab Terhadap Lingkungan


Independen Corporate Social Responsibility on 370
272 Environment
Independent Commissioner Appointment
Criteria
Tanggung Jawab Sosial Perusahaan
DIREKSI Terkait dengan Kesehatan,
274 Ketenagakerjaan, Keselamatan Kerja
Board of Directors
dan lingkungan 376
penilaian terhadap Dewan Komisaris Corporate Social Responsibility on
dan Direksi Occupational, Health, Safety and
287
Assessment on Board of Commissioners Environment
and Board of Directors
Tanggung Jawab Sosial Perusahaan
KEBIJAKAN REMUNERASI BAGI DEWAN Terkait Dengan Pengembangan Sosial
KOMISARIS DAN DIREKSI dan Kemasyarakatan 380
291
Board of Commissioner's and Board of Corporate Social Responsibility on Social
Director's Remuneration Policy and Community Development
Informasi pemegang saham Tanggung Jawab Sosial Perusahaan
300
Shareholders Information Terkait dengan Tanggung Jawab Kepada
Pelanggan 389
hubungan afiliasi Corporate Social Responsibility on
301
Affiliation Customer Protection
KOMITE AUDIT Laporan Keuangan Konsolidasian
302
Audit Committee
Consolidated Financial Statements 395

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

30

"Sepanjang tahun 2016, Perseroan


berhasil membukukan pendapatan
sebesar Rp1,28 Triliun, tumbuh
13,44% dari Tahun 2015."
"In 2016, the Company booked revenue of
Rp1.28 trillion, grew by 13.44% than 2015
revenue of Rp1.13 trillion."

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

31

Ikhtisar
kinerja 2016
1
2016 performance highlights

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

32

Ikhtisar Keuangan
Financial Highlights

Dalam miliar rupiah 2016 2015 2014* 2013* 2012 In billion Rupiah

LAPORAN POSISI CONSOLIDATED


KEUANGAN STATEMENTS OF
KONSOLIDASIAN FINANCIAL POSITION

Aset Lancar 916 613 694 667 721 Current Assets

Aset Tidak Lancar 2.853 2.517 2.217 1.960 1.668 Non-Current Assets

Jumlah Aset 3.769 3.130 2.911 2.627 2.388 Total Assets

Liabilitas Jangka Pendek 1.029 520 559 443 460 Current Liabilities

Liabilitas Jangka Panjang 912 822 757 739 618 Non-Current Liabilities

Jumlah Liabilitas 1.940 1.342 1.316 1.182 1.078 Total Liabilities

Jumlah Ekuitas yang dapat Total Equity Attributable to


di atribusikan kepada pemilik 1.698 1.682 1.495 1.343 1.256 Owners of the
Entitas Induk Parent Company

Kepentingan Nonpengendali 130 107 100 102 54 Non-Controling Interest

Jumlah Ekuitas 1.828 1.789 1.595 1.445 1.310 Total Equity

CONSOLIDATED
LAPORAN LABA RUGI
STATEMENTS OF
DAN PENGHASILAN
PROFIT OR LOSS AND
KOMPREHENSIF LAIN
OTHER COMPREHENSIVE
KONSOLIDASIAN
INCOME

Pendapatan Usaha 1.284 1.131 1.101 1.242 1.054 Revenues

Beban Pokok Pendapatan Cost of Revenues and


703 591 602 748 597
dan Beban Langsung Direct Costs

Laba Bruto 580 540 499 493 457 Gross Profit

Beban Usaha (340) (120) (215) (205) (205) Operating Expenses

Laba Usaha 240 420 284 289 252 Profit from Operation

Beban Keuangan (45) (36) (41) (30) (9) Financial Charges

Bagian Laba Bersih Entitas Equity in Net Income from


75 30 63 5 (4)
Asosiasi & Ventura Bersama Associate and Joint Venture

Beban Pajak (93) (89) (50) (38) (36) Tax Expenses

Laba Tahun Berjalan 154 289 234 192 178 Profit for The Year

Laba yang Dapat


Profit Attributable to
Diatribusikan Kepada 23 (1) (2) (2) 0
Non-Controlling Interest
Kepentingan Nonpengendali

* Disajikan kembali dan reklasifikasi


* Restated and Reclassified

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

33

Dalam miliar rupiah 2016 2015 2014* 2013* 2012 In billion Rupiah

Laba Bersih (yang dapat


Net Profit (Attributable to
diatribusikan kepada pemilik 131 291 237 194 178
Owners of the Parent)
Entitas Induk)

Laba Bersih per Saham


82 182 148 121 111 Earnings per Share
Dasar (angka penuh)

EBITDA 362 541 400 452 387 EBITDA

Rasio Total Deviden terhadap Total Dividend to Net


- 37,96% 43,97% 44,46% 44,46%
Laba Bersih Profit Ratio

Modal ditempatkan dan


Subscribed and Fully
disetor penuh (dalam lembar 1.599.999.998 1.599.999.998 1.599.999.998 1.599.999.998 1.599.999.998
Paid Capital
saham)

RASIO USAHA OPERATING RATIO

Laba Usaha Terhadap


18,72% 37,16% 25,81% 23,12% 23,91% Operating Profit Margin
Pendapatan Usaha

Laba Bersih Terhadap


10,19% 25,71% 21,47% 15,48% 16,91% Net Profit Margin
Pendapatan Usaha

Laba Bersih Terhadap


7,70% 17,29% 15,82% 14,31% 14,19% Return on Equity (ROE)
Ekuitas

Laba Bersih Terhadap Aset 3,47% 9,29% 8,12% 7,32% 7,46% Return on Assets (ROA)

Margin EBITDA 28,24% 47,83% 36,28% 36,41% 36,72% EBITDA Margin

RASIO KEUANGAN FINANCIAL RATIO

Rasio Lancar 89,01% 117,97% 124,07% 150,38% 156,52% Current Ratio

Rasio Total Liabilitas


114,25% 79,76% 88,03% 88,00% 85,85% Debt to Equity Ratio
Tehadap Jumlah Ekuitas

Rasio Total Liabilitas


51,49% 42,86% 45,21% 45,00% 45,15% Debt to Total Assets Ratio
Terhadap Total Aset

KOLEKTABILITAS
COLLECTION PERIOD
PIUTANG

Kolektabilitas Piutang 9,61 7,74 5,83 6,81 7,47 Collection Period

Penjualan Bersih 1.284 1.131 1.101 1.242 1.054 Net Sales

Piutang Rata-Rata 134 146 189 182 141 Average Receivables

* Disajikan kembali dan reklasifikasi


* Restated and Reclassified

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

34

jumlah Aset jumlah Liabilitas


Total Assets Total Liabilities

dalam juta Rupiah dalam juta Rupiah


in million Rupiah in million Rupiah

2,388 1,078

2012 2012

2,627 1,182

2013 2013

2,911 1,316

2014 2014

3,130 1,342

2015 2015

3,769 1,940

2016 2016

jumlah Ekuitas pendapatan usaha


Total Equity Revenues

dalam juta Rupiah dalam juta Rupiah


in million Rupiah in million Rupiah

1,310 1,054

2012 2012

1,445 1,242

2013 2013

1,595 1,101

2014 2014

1,789 1,131

2015 2015

1,828 1,284

2016 2016

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

35

Laba Yang Dapat Diatribusikan


laba BRUTO Kepada Pemilik Entitas Induk
Gross Profit Profit Attributable to Owners of the
Parents
dalam juta Rupiah dalam juta Rupiah
in million Rupiah in million Rupiah

457 178

2012 2012

493 192

2013 2013

499 237

2014 2014

540 291

2015 2015

580 131

2016 2016

Laba per Saham Dasar Laba Bersih terhadap


Earnings Per Share Pendapatan Usaha
Net Profit Margin
dalam juta Rupiah %
in million Rupiah

111 16.91%

2012 2012

120 15.48%

2013 2013

148 21.47%

2014 2014

182 25.71%

2015 2015

82 10.19%

2016 2016

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

36

Ikhtisar Saham
Shares Highlights

Pergerakan Harga Saham Shares Price Movement

Saham Perseroan diperdagangkan di Bursa Efek Company shares are traded at the Indonesia Stock
Indonesia (BEI) dengan kode saham “PJAA”. Saham Exchange (IDX) with "PJAA" as the ticker code. The
Perseroan pada akhir tahun 2016 ditutup di level Company's share price closed at Rp2,020 per share
Rp2.020 per saham sehingga membentuk kapitalisasi at the end of 2016 with a market capitalization of
pasar Rp3.231.999.995.960. Rp3,231,999,995,960.

Rata-rata
Harga Jumlah Saham
Periode Harga Tertinggi Harga Terendah Volume Kapitalisasi Pasar
Penutupan Beredar
Period Highest Price Lowest Price Average Market Capitalization
Closing Price Number of Shares
Volume

2016

Q4 2,300 1,785 2,020 3,974,467 1,599,999,998 3,231,999,995,960

Q3 2,560 1,675 2,070 10,463,500 1.599.999.998 3,311,999,995,860

Q2 2,050 1,700 1,840 469,833 1.599.999.998 2,943,999,996,320

Q1 2,075 1,850 1,950 740,233 1.599.999.998 3,119,999,996,100

2015

Q4 2.425 1.800 2.025 307.667 1.599.999.998 3.239.999.995.950

Q3 2.500 1.860 2.375 28.567 1.599.999.998 3.799.999.995.250

Q2 2.695 1.775 2.560 246.967 1.599.999.998 4.095.999.994.880

Q1 2.875 1.615 2.695 963.133 1.599.999.998 4.311.999.994.610

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

37

Ikhtisar Obligasi
Bonds Highlights

1. Obligasi II Jaya Ancol Tahun 2012 1. Jaya Ancol Bonds II 2012


Pada tahun 2012, Perseroan menerbitkan Obligasi In 2012, the Company issued Jaya Ancol Bonds
II Jaya Ancol Tahun 2012 yang didaftarkan pada II 2012 that were listed at Indonesia Stock
Bursa Efek Indonesia, yang terdiri dari: Exchange, which consists of:

Tanggal
Tipe Obligasi Jumlah (Rp juta) Tenor (Tahun) Tanggal Jatuh Tempo Peringkat Status Tingkat Bunga
Penerbitan
Bonds Type Amount (Rp million) Tenor (Years) Due Date Rating Status Interest Rate
Issuance Date

Obligasi Seri A Des 17/2012 Des 27/2015 Sudah lunas


100.000 3 idAA- 8,1%
Series A Bonds Dec 17/2012 Dec 27/2015 Paid
Obligasi Seri B Des 17/2012 Des 27/2017 Belum lunas
200.000 5 idAA- 8,4%
Series B Bonds Dec 17/2012 Dec 27/2017 Outstanding

2. Obligasi Berkelanjutan I Jaya Ancol Tahap I Tahun 2. Jaya Ancol Shelf-Registration Bonds I Phase I
2016 2016
Pada tahun 2016, Perseroan menerbitkan In 2016, the Company issued Jaya Ancol Shelf-
Obligasi Berkelanjutan I Jaya Ancol Tahap I Registration Bonds I Phase I 2016 that were listed
Tahun 2016 yang didaftarkan pada Bursa Efek at Indonesia Stock Exchange, which consists of:
Indonesia, yang terdiri dari:

Tanggal
Tipe Obligasi Jumlah (Rp juta) Tenor (Tahun) Tanggal Jatuh Tempo Peringkat Status Tingkat Bunga
Penerbitan
Bonds Type Amount (Rp million) Tenor (Years) Due Date Rating Status Interest Rate
Issuance Date

Obligasi Seri A Sep 20/2016 Sep 29/2019 Belum lunas


250.000 3 idAA- 8,1%
Series A Bonds Sep 20/2016 Sep 29/2019 Outstanding
Obligasi Seri B Sep 20/2016 Sep 29/2021 Belum lunas
50.000 5 idAA- 8,2%
Series B Bonds Sep 20/2016 Sep 29/2021 Outstanding

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

38

Peristiwa Penting
Event Highlights

1 JANUARI 2016 7 JANUARI 2016


Ancol Gelar Bersih-Bersih Pantai Untuk Budayakan Wahana Dragon Slide Mulai Beroperasi di Atlantis Water
Cinta Lingkungan Adventure

Perseroan menggelar aksi Bersih-Bersih Pantai Ancol Wahana Dragon Slide mulai beroperasi di Atlantis Water
bersama pengunjung pada tanggal 1 Januari 2016, mulai Adventure tanggal 7 Januari 2016. Wahana Baru Dragon
pukul 08.00 WIB - selesai. Aksi Bersih-Bersih Pantai Ancol Slide adalah sebuah seluncuran air sepanjang 140 meter
secara rutin diadakan setiap tanggal 1 Januari tiap tahunnya dengan ketinggian 14,8 meter. Wahana yang berasal dari
dan telah berlangsung sejak tahun 2011, yang merupakan Kanada ini siap memicu adrenalin pengunjung dengan tiga
program kepedulian Ancol terhadap lingkungan. Kegiatan seluncur yaitu seluncur Aqua Sphere, seluncur Constrictor,
Bersih-Bersih Pantai kali ini dipusatkan di area Pantai dan seluncur The Rattler, yang masing-masingnya memiliki
Lagoon Ancol. sensasi yang luar biasa.

JANUARY 1, 2016 JANUARY 7, 2016


Ancol Held Beach Cleaning to Support Environmnetal Dragon Slide Ride was Launched at Atlantis Water
Care Adventure

The Company held Ancol Beach Cleaning events together "Dragon Slide" ride was opened for public at Atlantis Water
with the visitors on January 1, 2016 starting from 08.00 WIB Adventure on January 7, 2016. Dragon Slides is 140 meters
– finished. The Ancol Beach Cleaning is regularly held every length and 14.8 meters height water slides. This attraction
January 1 ever since 2011 as Ancol’s environmental care is originated from Canada and will pump the visitor’s
program. The Beach cleaning event was centered at Ancol adrenaline with different sensations from the three slides,
Lagoon Beach area. that are, Aqua Sphere, Constrictor Slider and The Rattler
Slider.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

39

21 FEBRUARI 2016 28 FEBRUARI 2016


Charity Art Festival 2016 & Peringatan Hari Kanker Anak Hut ke-41 Pasar Seni Ancol
Internasional
Pasar Seni Ancol menggelar acara perayaan HUT ke-41
Pada tanggal 21 Februari 2017, Perseroan bertemakan "Art-presiasi” pada tanggal 28 Februari 2016
menyelenggarakan Charity Art Festival berlokasi di Pasar Acara tersebut dikemas sebagai sebuah mini urban festival
Seni Ancol. Kegiatan ini diselenggarakan untuk kedua dihadiri oleh ratusan seniman kreatif dan dimeriahkan oleh
kalinya oleh Komunitas Taufan bekerja sama dengan ragam aktifitas seni interaktif. Pagelaran Art-presiasi ini
Perseroan dan Wewo (Weekend Workshop) dan menjadi merupakan wadah apresiasi terhadap para seniman yang
bagian dari acara peringatan Hari Kanker Anak Internasional. telah berkontribusi membesarkan Pasar Seni Ancol hingga
usia ke-41.
FEBRUARY 21, 2016
Charity Art Festival 2016 & International Children's FEBRUARY 28, 2016
Cancer Day 41st Anniversary of Pasar Seni Ancol

Ancol held Charity Art Festival on February 21, 2017 at Pasar Pasar Seni Ancol held 41st Anniversary celebration with
Seni Ancol. This event was organized for the second time theme of “Art-presiasi” on February 28, 2016. The event
by Taufan Community in collaboration with The Company was packaged as a mini urban festival attended by
and Wewo (Weekend Workshop) as part of International hundreds of creative artists and entertained by various
Children's Cancer Day event. interactive art shows. The Art-presiasi event was dedicated
as appreciation for the artists who have been contributed in
raising Pasar Seni Ancol until age of 41.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

40

9 MARET 2016 19 MARET 2016


Pengamatan Fenomena Gerhana Matahari Total di Partisipasi dalam Earth Day 2016
Ancol
Sebagai langkah nyata untuk turut melestarikan bumi, Ancol
Bertepatan dengan terjadinya fenomena Gerhana Matahari Taman Impian sebagai salah satu kawasan wisata terpadu
Total tanggal 9 Maret 2017, Perseroan mengajak pelajar terbesar di Jakarta turut berpartisipasi dalam gerakan Earth
Sekolah Rakyat Ancol dan Komunitas Teens Go Green Hour 2016, yang diselenggarakan pada 19 Maret 2016.
serta media untuk bersama-sama mengamati perubahan Dalam kesempatan ini manajemen Ancol mengajak mitra
perilaku hewan dengan menggandeng Kelompok Penelitian restoran dan hotel yang berada di kawasan Ancol untuk
Biodiversitas dan Konservasi Sumberdaya Laut Pusat mematikan sebagian lampu dan aliran listrik selama 1 jam
Penelitian Oseanografi LIPI. Kegiatan pengamatan ini secara serentak mulai pukul 20.30 - 21.30 WIB. Hal ini
dilakukan terhadap dua satwa yaitu lumba-lumba dan kupu- merupakan salah satu perwujudan komitmen Ancol Taman
kupu di mana para siswa dapat memperoleh pengetahuan Impian untuk melestarikan lingkungan sekaligus upaya
langsung dari para ahli. untuk menyebarkan gaya hidup hemat energi kepada
masyarakat,
MARCH 9, 2016
Eclipse Watching at Ancol MARCH 19, 2016
Participation in Earth Day 2016
On March 9, 2017, Ancol with students of Sekolah Rakyat
Ancol, Teens Go Green Community and the Press made As a concrete contribution to protect the nature, as one of
an observation on animal behavioral response during the the biggest integrated tourism complex in Jakarta, Ancol
Eclipse Phenomenon. To give scientific explanation, Ancol Taman Impian participated in Earth Hour 2016 that was held
also invited Marine Biodiversity and Resources Conservation on March 19, 2016. In this event, management of Ancol
Research Group, Center of Oceanography Research, LIPI. invited partner restaurants and hotels in Ancol area to switch
The event was observing two animals, which were dolphin off the lamps and electricity for 1 hour simultaneously from
and butterflies where the students received an opportunity 20.30 – 21.30 WIB. This reflected commitment of Ancol
to absorb the knowledge directly from the Experts. Taman Impian to protect the environment as well as to
disseminate save energy lifestyle to the society.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

41

22 MARET 2016 21 APRIL 2016


“Diving Rabbit Show” Pertama di Ancol Festival Waisak for Indonesia

Mengedepankan tema edukasi yang dikemas secara Dalam rangka memperingati Hari Raya Trisuci Waisak ke-
atraktif, fun dan menyenangkan, Perseroan menyajikan 2560 (2016 M), Ancol Taman Impian bekerjasama dengan
pertunjukan baru yang menarik di Sea World Ancol, “Diving Badan Koordinasi Pendidikan Buddhis (BPKB) Jakarta
Rabbit Show,” sebagai sebuah pertunjukan unik yang sarat menyelenggarakan Festival Waisak for Indonesia (FWI)
akan pesan pelestarian lingkungan. pada tanggal 28 April 2016 – 29 Mei 2016 di Pasar Seni
Ancol. Kegiatan utama dalam FWI adalah rekonstruksi
MARCH 22, 2016 empat tempat paling suci bagi Umat Buddha yaitu Lumbini,
The First “Diving Rabbit Show” at Ancol Uruvela, Taman Rusa Isipatana, dan Kusinara. Rekonstruksi
ini merupakan yang pertama kali dilaksanakan di dunia.
The Company promotes educational theme packaged Selain rekonstruksi tempat suci Umat Buddha tersebut,
in attractive, fun and entertaining shows, by presenting masih banyak kegiatan menarik yang akan dilaksanakan
"Diving Rabbit Show," a new attractive show at Sea World dalam FWI yaitu : International Peace Walk, Buddhist Artifact
Ancol, as a unique show full of environmental care contents. Gallery, konser musik, Amazing Riddle Race, Festival Tarian
Nusantara, dan Bulan Kuliner Nusantara.

APRIL 21, 2016


Indonesia Vesakh Festival

To commemorate Vesakh Day 2560 (2016 BC), Ancol Taman


Impian cooperated with Buddhist Education Coordination
Agency (BPKB) Jakarta to present Vesakh for Indonesia
Festival (FWI) on April 28, 2016 - May 29, 2016 at Pasar Seni
Ancol. Main attraction at FWI was reconstruction of four
Buddhists' sacred sites, Lumbini, Uruvela, Isipatana Deer
Park and Kusinara. This was World's first reconstruction
event. Besides the Buddhist sacred sites reconstruction,
other attractions presented at FWI included: International
Peace Walk, Buddhist Artifact Gallery, Musical Concert,
Amazing Riddle Race, National Dancing Festival and
National Culinary Month.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

42

22 MEI 2016 23 MEI 2016


Ancol Berikan Apresiasi Kepada Siswa Berprestasi PT Taman Impian Jaya Ancol Tandatangani MoU
Kerjasama Dengan FORKAPPSI
Dalam rangka memperingati Hari Pendidikan Nasional dan
bentuk kepedulian dan apresiasi kepada dunia pendidikan PT Taman Impian Jaya Ancol menandatangani memorandum
serta siswa berprestasi Indonesia, Perseroan memberikan of understanding (MoU) dengan Forum Komunikasi
penghargaan kepada para siswa sekolah tingkat SD Penghubung Provinsi Seluruh Indonesia (FORKAPPSI)
hingga SMA, yaitu Kartu Prestasi Ancol di Wahana pada tanggal 23 Mei 2016 di Candi Bentar, Putri Duyung
Treasureland Dunia Fantasi Ancol Jakarta. Kartu tersebut Resort, Ancol Taman Impian. Penandatanganan MoU
dapat digunakan untuk Masuk Taman Impian termasuk tersebut dilaksanakan oleh Gatot Setyowaluyo dan Teuku
Dunia Fantasi, Atlantis Water Adventure, dan Ocean Dream Sahir Syahali selaku Direksi PT Taman Impian Jaya Ancol
Samudra secara gratis selama setahun penuh, pemberian dan Luhur Budianda selaku Ketua FORKAPPSI. Melalui
Kartu Prestasi Ancol telah dilaksanakan sejak tahun 2008. MoU tersebut, PT Taman Impian Jaya Ancol menyepakati
bekerjasama dengan FORKAPPSI untuk menggelar acara
MAY 22, 2016 seni dan budaya khas daerah provinsi seluruh Indonesia
Ancol's Appreciation to Outstanding Students di Pasar Seni Ancol bertujuan untuk memperkenalkan seni
dan kebudayaan daerah kepada masyarakat umum.
To celebrate National Education Day and as an appreciation
to educational sector as well as Indonesian outstanding MAY 23, 2016
students, The Company The Company gave reward to PT Taman Impian Jaya Ancol Signed MoU With
Elementary School until High School students as Ancol FORKAPPSI
Prestasi Card at Treasureland, Dunia Fantasi Ancol, Jakarta.
The Card is accepted as entrance ticket to Taman Impian, PT Impian Jaya Ancol signed Memorandum of Understanding
including Dunia Fantasi, Atlantis Water Adventure, and (MoU) with Indonesia Provincial Communication Forum
Ocean Dream Samudra for 1 year, Prestasi Ancol Card gave (FORKAPPSI) on May 23, 2016 at Candi Bentar, Putri
away has been implemented since 2008. Duyung Resort, Ancol Taman Impian. The MoU was signed
by Gatot Setyowaluyo and Teuku Sahir Syahali as Directors
of PT Taman Impian Jaya Ancol and Luhur Budianda as
Chairman of FORKAPPSI. Through this MoU, PT Taman
Impian Jaya Ancol agreed to cooperate with FORKAPPSI to
held local art and culture event of all provinces in Indonesia
at Pasar Seni Ancol aiming to introduce local art and culture
to public.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

43

16 JUNI 2016 16 JUNI 2016


Ancol Berbagi Ilmu Dan Keceriaan Di Bulan Ramadhan Peluncuran “Mobil Pintar Ancol”
Bersama 1000 Anak Yatim
Sebagai bagian dari rangkaian program CSR Perseroan,
Perseroan menggelar acara santunan 1000 anak yatim di Perseroan meluncurkan 'Mobil Pintar Ancol' sebagai
Underwater Theater, Ocean Dream Samudra, Ancol Taman media pembelajaran berupa kendaraan roda empat
Impian pada tanggal 15 Juni 2016. Acara ini mengusung yang didesain menarik untuk menghadirkan nuansa
tema 'Berbagi Ilmu dan Keceriaan Bulan Ramadhan Bersama pembelajaran yang menyenangkan dan atraktif. Tidak
Ancol Luar Biasa' merupakan program CSR rutin Perseroan hanya menyediakan buku bacaan, Mobil Pintar Ancol
dan dihadiri oleh anak-anak yatim dari beberapa kelurahan juga dilengkapi dengan audio visual, serta komputer
di wilayah Jakarta Utara yaitu Kelurahan Pademangan yang terhubung dengan internet guna menghadirkan
Barat, Kelurahan Pademangan Timur, Kelurahan Sunter pengalaman membaca dan mencari ilmu pengetahuan
Agung, Yayasan Baiturrahman Jaya Ancol, siswa Sekolah umum yang baik dan menyenangkan. Target wilayah
Rakyat Ancol, dan Panti Asuhan Yayasan Masjid Pembina. operasional Mobil Pintar meliputi wilayah Kecamatan
Kegiatan ini juga didukung oleh berbagai mitra Perseroan, Pademangan dan Kecamatan Tanjung Priok, Jakarta
antara lain Indofood CBP, Indofood Fritolay, Hydro Coco, Utara, dan terus akan berkeliling menjangkau wilayah
Sosro, Discovery Hotel, Bandar Djakarta, Campina, Walls, lainnya di DKI Jakarta.
dan Mondelez Int.
JUNE 16, 2016
JUNE 16, 2016 “Mobil Pintar Ancol” Launching
Ancol Shared Knwoldege and Happiness in Ramadhan
Month with 1,000 Orphans As part of the Company’s CSR program, the Company
launched “Mobil Pintar Ancol” as four-wheel learning media
The Company held charity for 1,000 orphans at Underwater with attractive design to bring fun and attractive learning
Theatre, Ocean Dream Samudra, Ancol Taman Impian ambience. Not only reading book, Mobil Pintar Ancol is also
on June 15, 2016. Themes of the event was “Sharing equipped with audio visual facility and computer connected
Knowledge and Ramadhan Happiness with Ancol Luar with internet to provide adequate and fun reading and
Biasa” as the Company's regular CSR program and attended kwowledge-seeking experience. Mobil Pintar Ancol targeted
by orphans from various districts in North Jakarta city, operational area covers Pademangan District, Tanjung Priok
including West Pademangan, East Pademangan, Sunter District, North Jakarta and will continuously mobile to cover
Agung, Baiturrahman Jaya Ancol Foundation, Sekolah other area in DKI Jakarta.
Rakyat Ancol and Yayasan Masjid Pembina Orphanage.
The event was also supported by the Company’s partners
such as Indofood CBP, Indofood Fritolay, Hydro Coco,
Sosro, Discovery Hotel, Bandar Djakarta, Campina, Walls,
and Mondelez Int.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

44

22 JUNI 2016 23 JUNI 2016


Ancol Gratiskan Pengunjung Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) 2016

Ikut memeriahkan HUT ke-489 Kota Jakarta, Taman Impian Pada tanggal 23 Juni 2016, Perseroan menyelenggarakan
Jaya Ancol menggratiskan tiket masuk Pintu Gerbang Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) 2016
Ancol Taman Impian. Kebijakan gratis masuk Ancol telah bertempat di MPH Candi Bentar, Putri Duyung Ancol, Jakarta
berjalan setiap HUT Kota Jakarta. Diharapkan wisatawan Utara. RUPST ini dihadiri 90,61% pemegang saham yang
dapat menikmati fasilitas Ancol dengan suka ria tapi tetap memiliki hak suara.
menjaga ketertiban dan kebersihan area rekreasi.
JUNE 23, 2016
JUNE 22, 2016 Annual General Meetings of Shareholders (AGMS) 2016
Ancol Free Visits
The Company held Annual General Meetings of
As participation in Jakarta's 489th Anniversary, Ancol gave Shareholders (AGMS) on June 23, 2016 at MPH Candi
free access to the main entrance of Taman Impian Jaya Bentar, Putri Duyung Ancol, North Jakarta. The AGMS was
Ancol on June 22, 2016, however, Ancol Free Entrance attended by 90.61% shareholders with voting rights. The
Policy is provided every anniversary of Jakarat City. The event was followed with public expose activity.
visitors were expected to enjoy Ancol’s facility while
maintaining order and cleanness of the recreational sites.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

45

28 JUNI 2016 30 JUNI 2016


Meriahkan Lebaran, Ancol Siapkan Wahana Baru Penandatanganan Perjanjian Kerjasama Panitia Tafisa
& PT Pembangunan Jaya Ancol,Tbk
Menyambut Hari Raya Idul Fitri 1437 H pada tahun 2016,
kawasan wisata Ancol Taman Impian menjadi salah satu The Association For International Sport for All (TAFISA),
destinasi wisata favorit masyarakat dengan total wisatawan sebuah kompetitisi olahraga tradisional tingkat Internasional
tercatat mencapai sekitar 700.000 orang. Menyambut animo menyelenggarakan kegiatan TAFISA ke-6 pada tanggal 6 –
yang baik tersebut, Perseroan mempersiapkan rangkaian 12 Oktober 2016. Penandatanganan Perjanjian Kerjasama
acara hiburan serta wahana baru untuk melengkapi diwakili oleh Hayono Isman selaku Ketua Panitia Pelaksana
pengalaman berwisata selama liburan. TAFISA bersama Perseroan yang diwakili oleh C. Paul
Tehusijarana sebagai Direktur Utama Perseroan.
JUNE 28, 2016
Celebrating Eid al-Fitr Holiday, Ancol Launched New June 30, 2016
Attraction Memorandum of Understanding Signing between Tafisa
Committee and PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk.
Welcoming Eid al-Fitr Holiday 1437 H in 2016, Ancol Taman
Impian was one of public's favorite tourism destination The Association For International Sport for All (TAFISA),
with total visitors of 700 thousand. Responding to this a traditional sports competition event at international
enthusiasm, PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk has prepared level held the 6th TAFISA competition on October 6 – 12,
new entertainment and shows to enhance recreation 2016. The event was also followed by Memorandum of
journey in holiday season. Understanding signing represented by Hayono Isman as
TAFISA Committee Chairman and C. Paul Tehusijarana as
President Director of the Company.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

46

26 JULI 2016 17 AGUSTUS 2016


Sosialisasi Pemberantasan Sarang Nyamuk Demam Ancol Gelar ‘Pesta Rakyat Merdeka’ Untuk Rayakan
Berdarah di Ancol Taman Impian HUT RI Ke-71

Meningkatnya kasus di tahun 2016 mendorong Untuk turut memeriahkan perayaan HUT Republik Indonesia
Perseroan untuk berpartisipasi dalam sosialisasi yang ke-71, Ancol Taman Impian telah mempersiapkan
Pemberantasan Sarang Nyamuk Demam Berdarah (PSN serangkaian acara spesial bertajuk ‘Pesta Rakyat Merdeka’
DBD) pada tanggal 27 Juli 2016. Dalam acara tersebut, pada tanggal 17 Agustus 2016. Kegiatan tersebut
Perseroan bekerja sama dengan Suku Dinas Kesehatan dimeriahkan oleh berbagai perlombaan yang dapat diikuti
(Sudinkes) Kota Administratif Jakarta Utara dengan oleh seluruh pengunjung Kawasan Wisata Ancol Taman
melaksanakan strategi jejaring jumantik di 7 tatanan secara Impian.
konsisten diikuti dengan upaya bimbingan teknis serta
pembinaan & pengawasan yang terus menerus, maka AUGUST 17, 2016
diharapkan dapat menjaga kontinuitas pemberantasan Ancol Held “Pesta Rakyat Merdeka” to celebrate 71st
sarang nyamuk, serta meningkatkan peran serta karyawan Indonesia Independence Day
Ancol, untuk tetap selalu memberantas sarang nyamuk
ditempat kerjanya, sehinga dapat menurunkan kasus Ancol Taman Impian prepared "Pesta Rakyat Merdeka"
penyakit DBD. event to celebrate 71st Anniversary of Republic of Indonesia
on August 17, 2016. The event presented various
JULY 26, 2016 competitions for the visitors of Ancol Taman Impian.
Socialization of Fighting Dengue Fever Mosquito
Breeding

Increasing case of dengue fever disease in 2016


encouraged the Company to participate in Socialization
of Fighting Dengue Fever Breeding (PSN DBD) on July 27,
2016. In this event, the Company collaborated with Public
Health Agency of North Jakarta City by implementing
jumantik network strategy at 7 levels consistently followed
by technical guideline as well as continuous development
and monitoring, this initiative is expected to maintain on
going fighting against mosquito breeding to increase role
of Ancol's employees in fighting mosquito breeding at their
workplace, to reduce cases of Dengue Fever disease.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

47

25 Agustus 2016 12 SEPTEMBER 2016


Publc Expose PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk Ancol Gelar Pemotongan dan Pembagian Qurban

Perseroan menggelar due diligence meeting dan public Perseroan menggelar rangkaian peringatan Hari Raya Idul
expose pada tanggal 25 Agustus 2016 di Ruang Seminar Adha 1437 H di Masjid Baiturrahman, Ancol Taman Impian
BEI, Jakarta. Dalam acara tersebut Perseroan memaparkan tanggal 12 September 2016. Acara tersebut diawali oleh
strategi usaha serta produk-produk andalannya. Acara pelaksanaan sholat Ied berjamaan dan dilanjutkan dengan
tersebut juga merupakan rangkaian acara Penerbitan pemotongan hewan qurban berjumlah 27 ekor sapi dan 6
Obligasi Berkelanjutan I Jaya Ancol Tahap I Tahun 2016. ekor kambing yang berasal dari tabungan qurban karyawan
Obligasi tersebut bernilai Rp300.000.000.000,- (tiga ratus dan partisipasi mitra restoran dilingkungan Ancol Taman
miliar Rupiah) yang dibagi menjadi 2 tenor yaitu 3 tahun dan Impian. Pada pelaksanaannya, Perseroan bekerjasama
5 tahun. Obligasi ini telah mendapatkan idAA- (Double A dengan Yayasan Baiturrahman Jaya Ancol (YBJA), serta
Minus) dari PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) dan Pengurus Masjid Baiturrahman Ancol Taman Impian.
ditawarkan pada rentang kupon 8,1% - 8,6% per tahun
untuk tenor 3 tahun dan 8,2% - 8,7% per tahun untuk tenor SEPTEMBER 12, 2016
5 tahun. Ancol Held Qurbani Slaughtering and Meat Distribution

AUGUST 25, 2016 The Company Eid el-Adha Holiday 1437 H celebration at
Public Expose of PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk. Baiturrahman Mosque, Ancol Taman Impian on September
12, 2016. The event was started with mass Eid praying and
The Company held due diligence meeting and public continued slaughtering of 27 cows and 6 goats donated
expose on August 25, 2016 at Seminar Room, IDX, Jakarta. from employees' qurbani savings and participation from
In this event, the Company presented business strategy and restaurant tenants at Ancol Taman Impian area. For the event,
featured products. The event was also part of Jaya Ancol the Company was cooperated with Yayasan Baiturrahman
Shelf-Registration Bonds I Phase I 2016 issuance. The Jaya Ancol (YBJA) and Committee of Baiturrahman Ancol
bonds valued Rp300,000,000,000 (three hundred billion Taman Impian Mosque.
Rupiah) and divided in 2 tenors of 3 years and 5 years.
The bonds acquired idAA- (Double A Minus) rating from PT
Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) and offered around
8.1 percent – 8.6 percent coupon rate per annum for 3 years
tenor and 8.2 percent – 8.7 percent per annum for 5 years
tenor.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

48

17 SEPTEMBER 2016 8 OKTOBER 2016


Grup Jaya Gelar Family Gathering Untuk Rayakan HUT TAFISA Games 2016
Ke-55 Di Ancol
Indonesia menjadi tuan rumah TAFISA (The Association For
Grup Jaya menggelar family gathering di Dunia Fantasi, International Sport For All) TAFISA World Games 2016. Acara
Ancol Taman Impian, pada tanggal 17 September 2016 tersebut 2016 berlangsung pada tanggal 6 - 12 Oktober
sebagai perayaan HUT ke-55. Family gathering tersebut 2016 dan bertujuan untuk mempromosikan olahraga-
dihadiri oleh segenap manajemen dan karyawan perusahaan olahraga tradisional yang sebagian besarnya sudah
yang tergabung dalam Grup Jaya. Acara tersebut bertujuan terancam punah. Acara pembukaan TAFISA GAMES 2016
untuk menjalin dan mempererat tali silaturahmi seluruh dihadiri oleh Menteri Koordinator Bidang Pembangunan
karyawan Grup Jaya. Manusia dan Kebudayaan, Puan Maharani dan ditutup oleh
Menteri Pemuda dan Olah Raga Imam Nahrawi.
SEPTEMBER 17, 2016
Jaya Group Held Family Gathering to Celebrate 55th OCTOBER 8, 2016
Anniversary at Ancol TAFISA Games 2016

Jaya Group held Family Gathering at Dunia Fantasi, Indonesia hosted TAFISA (The Association For International
Ancol Taman Impian on September 17, 2016 for the 55th Sport For All) World Games 2016. The event was held on
Anniversary Celebration. The Family Gathering was October 6 – 12, 2016 to promote traditional sports that
attended by all management and employee of Jaya Group's are under extinction. The TAFISA GAMES 2016 opening
companies. The event was intended to build and strengthen ceremony was attended by Coordinator Minister of Human
unity among employes of Jaya Group. and Cultural Development, Puan Maharani, and closed by
Imam Nahrawi, Minister of Youth and Sports.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

49

12 OKTOBER 2016 29 Oktober 2016


Kolaborasi Ancol dan PD PAL dalam Pengolahan Air Pemberian Pelayanan Kesehatan Gratis Untuk Warga
Limbah
Perseroan melalui Yayasan Baiturahman Jaya Ancol
Sebagai kawasan wisata dan properti terpadu terluas dan (YBJA) serta bekerja sama dengan Rumah Zakat
terbesar di Jakarta, Perseroan sangat menyadari adanya menyelenggarakan kegiatan Pelayanan Kesehatan Gratis
potensi air limbah yang dihasilkan dari aktivitas operasional pada tanggal 29 Oktober 2016. Target pelayanan kesehatan
dan bisnis. Oleh karena itu, manajemen Ancol Taman Impian ini terdiri Pelayanan Kesehatan Umum untuk 100 Pasien,
berkomitmen untuk mencapai “Zero Waste” di seluruh Pemberian Makan Tambahan (PMT) untuk 100 Balita, dan
area bisnis Perseroan. Komitmen tersebut salah satunya Pemeriksaan USG untuk 10 pasien Ibu Hamil. Penerima
direalisasikan melalui kerjasama dengan PD PAL Jaya manfaat dalam kegiatan ini mencapai 211 peserta. Usai
melalui penandatanganan Nota Kesepahaman Bersama melakukan cek kesehatan, Perseroan membagikan 150
antara Perseroan dan PD PAL pada tanggal 12 Oktober paket sembako kepada peserta. Kegiatan ini merupakan
2016 di Inspeksi Kali Ciliwung, Kelurahan Kramat Jati, salah satu bukti kepedulian YBJA dalam mengemban
Jakarta Timur. Nota kesepahaman tersebut ditandatangani amanah zakat karyawan Perseroan dan PT Taman Impian
oleh Direktur Utama PT Taman Impian Jaya Ancol, C. Paul Jaya Ancol kepada Masyarakat sekitar Perseroan.
Tehusijarana dan Direktur Utama PD PAL Jaya, Subekti.
OCTOBER 29, 2016
OCTOBER 12, 2016 Free Medical Treatment for Society
Ancol and PD PAL Collaboration on Waste Water
Treatment In collaboration with Baiturrahman Jaya Ancol Foundation
(YBJA) and Rumah Zakat, the Company held Free Medical
As the biggest and largest integrated tourism and property Treatment event on October 29, 2016. This health service
complex, the Company has high awareness on potential program targeted Public Health Service for 100 patients,
waste water production from its operational and business Supplementary Food Donation (PMT) for 100 toddlers,
activities. Therefore, management of Ancol Taman Impian and USG Check-Up for 10 pregnant women. Beneficiaries
is committed to achieve “Zero Waste” in entire business of this events were 211 participants. After the medical
area of the Company. This commitment was carried out, check-up, the Company donated 150 groceries package
namely, through partnership with PD PAL Jaya by signing to the participants. The event reflected awareness of YBJA
Memorandum of Understanding between the Company in carrying the mandate of zakat management from the
and PD PAL on October 12, 2016 at Inspeksi Kali Ciliwung, employees and PT Impian Jaya Ancol to the people lives in
Kramat Jasti District, East Jakarta. This Memorandum the Company's operational area.
of Understanding was signed by President Director of
PT Taman Impian Jaya Ancol, C. Paul Tehusijarana and
President Director of PD PAL Jaya, Subekti.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

50

13 DeSember 2016 14 DECEMBER 2016


Kompetisi Hygiene & Sanitasi Restoran Di Ancol Taman Sambut Libur Akhir Tahun, Ancol Hadirkan Wahana Baru
Impian
Ancol Taman Impian sebagai kawasan rekreasi terpadu
Perseroan menyelenggarakan Kompetisi Hygiene & yang terus menyajikan beragam inovasi yang sarat dengan
Sanitasi Restoran pada tanggal 28 November – 1 Desember nilai edukasi, Ocean Dream Samudra dan Sea World
2016 bekerja sama dengan Dinas Kesehatan dan Kantor Ancol memberikan sensasi baru kepada para pengunjung
Pengelola Lingkungan Hidup Kota Administrasi Jakarta yaitu Dolphin Bay di Ocean Dream Samudra dan Jellyfish
Utara. Acara tersebut mengusung tema “Clean & Green” Aquarium di Sea World Ancol. Wahana baru ini persembahan
dengan tujuan untuk dapat membangun kesadaran peserta Ancol Taman Impian untuk para pengunjung setianya dalam
kompetisi, baik karyawan maupun tenant, untuk lebih rangka menyambut liburan akhir tahun yang sudah dekat.
peduli terhadap kesehatan, kebersihan, dan lingkungan
untuk kepentingan pengunjung. DECEMBER 14, 2016
Celebrating End-Year Holiday, Ancol Launched New
December 13, 2016 Attraction
Hygiene & Restaurant Sanitation Competition at Ancol
Taman Impian As integrated recreational area, Ancol Taman Impian
always offered various innovations with educational value,
The Company held Hygiene & Restaurant Sanitation Ocean Dream Samudra and Sea World Ancol featured new
Competition on November 28 - December 1, 2016 sensation to the visitors, Dolphin Bay at Ocean Dream
cooperated with Health Agency and Environment Samudra and Jellyfish Aquarium at Sea World Ancol. These
Management Office of North Jakarta Administrative city. new attractions are dedicated by Ancol Taman Impian for its
The event's theme was “Clean & Green” to ignite awareness loyal visitors to celebrate new year holiday.
of the participants, both employees and tenants to have
higher awareness to health, cleanness and environmental
aspects on behalf of the visitor’s interest.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

51

16 DESEMBER 2016 17 DESEMBER 2016


POR Ancol 2016 Khitanan 2016

Seluruh karyawan Perseroan mengikuti acara Pekan Perseroan menggelar acara Khitanan Massal secara
Olah Raga Ancol atau POR Ancol 2016 pada tanggal 16 Gratis dengan tema “Ancol Berbagi untuk Generasi
Desember 2016 dengan tema Superhero dan memiliki Penerus Bangsa” pada tanggal 17 Desember 2016
visi Smile With Heart. Acara dibuka oleh Direktur Utama bertempat di Ecopark Ancol. Dalam gelaran sosial ini,
Perseroan Bapak C. Paul Tehusijarana acara ini juga Perseroan mengundang ratusan anak-anak dari Kelurahan
merupakan bentuk silaturahmi antar karyawan sehingga Pademangan Barat dan Timur, Kelurahan Sunter Agung,
para karyawan bisa mengenal satu sama lain tanpa adanya serta Kelurahan Ancol dan para Putra dari para karyawan
batas dan memberikan semangat kerja untuk terus tetap Ancol yang berjumlah lebih dari 100 anak. Acara ini juga
berkarya. didukung oleh Rumah Sunatan dan yayasan Baiturrahman
Jaya Ancol yang sudah menjadi team partner dalam
DECEMBER 16, 2016 program CSR Perseroan khususnya event Khitanan Massal.
POR Ancol 2016
DECEMBER 16, 2016
All employees participated in Ancol Sport Week or Circumcision Event 2016
POR Ancol 2016 on December 16, 2016 with theme of
"Superhero" and and vision of "Smile With Heart." The event The Company held free Mass Circumcision event with theme
was opened by Mr. C. Paul Tehusijarana, President Director of "Ancol Care for Future Generation" on December 17,
of the Company. The event was also intended as employees 2016 at Ecopark Ancol. In this charity event, the Company
gathering event where the employees had opportunity to invited hundred of children from West Pademangan and
know each other without any boundary and to ignite working East Pademangan Districts, Sunter Agung District and Ancol
spirit to continuously having good performance. District and 100 sons of Ancol’s employees. The event was
also supported by Rumah Sunatan and Baiturrahman Jaya
Ancol foundations as team partners of the Company’s CSR
Program, especially for mass circumcision event.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

52

Penghargaan 2016
Awards of 2016

1 2 3

4 5 6 7

8 9 10 11

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

53

Penghargaan Tanggal
No Award Date

22 Januari 2016
1 Padmamitra Awards, DKI Jakarta Provincial Level January 22, 2016

18 Maret 2016
2 SRI KEHATI Appreciation March 18, 2016

Penghargaan MURI Festival Waisak Untuk Indonesia Di 14 Mei 2016


3 Ancol May 14, 2016

21 Mei 2016
4 Indonesia Green Award May 21, 2016

25 Agustus 2016
5 Indonesia Social Business Innovation Award August 25, 2016

Penghargaan Dirjen Konservasi SDA & Ekosistem,


Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Agustus 2016
6 kepada Ocean Dream Samudera (ODS) atas Kontribusi August, 2016
Pelestarian Satwa di Eksitu melalui Lembaga
Konservasi

11 Oktober 2016
7 JAWA PR INDONESIA October 11, 2016

21 Oktober 2016
8 Indonesian Public Company Award October 21, 2016

28 Oktober 2016
9 Indonesia Living Legend Companies Award October 28, 2016

17 November 2016
10 CECT CSR Award November 17, 2016

7 Desember 2016
11 Indonesia Good Corporate Governance Award December 7, 2016

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

54

"Sepanjang tahun 2016, Perseroan


melakukan beberapa keputusan
bisnis strategis untuk menghadapi
persaingan usaha, termasuk
melakukan penyempurnaan
kebijakan mengacu pada best
practice sebagai landasan bagi
pertumbuhan Perseroan di masa
mendatang."
"Throughout 2016, the Company
implemented strategic business decisions to
overcome business competition, including
policy improvement towards best practice
as the foundation for the Company's future
growth."

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

55

laporan
manajemen
2
management report

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

56

Laporan Dewan Komisaris


Report from Board of Commissioners

”Dewan Komisaris menilai selama Tahun 2016,


Direksi Perseroan telah melaksanakan tugas dan
tanggungjawabnya dengan cukup baik. Dewan
Komisaris meyakini bahwa kebijakan-kebijakan dan
langkah-langkah penyempurnaan yang diambil oleh
Direksi sepanjang tahun 2016 akan menjadi landasan
bagi pertumbuhan Perseroan di masa mendatang.”

“The Board of Commissioners view that the Board of Directors have


done their duties and responsibilities quite well throughout 2016. The
Board of Commissioners believes that the policies and improvements
implemented by the Board of Directors in 2016 will set the foundation
for the Company’s future growth.”

Honggo Widjojo Kangmasto


Komisaris Utama dan Independen
President and Independent Commissioner

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis
Analisis dan
dan Pembahasan
Pembahasan Manajemen
Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
66 Management Discussion
Management’s Discussion and
andAnalysis
Analysis 7 Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

57

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

58

Para Pemegang Saham yang Kami Our Esteemed Shareholders,


Hormati,

Sebagaimana diamanahkan dalam Anggaran Dasar Throughout 2016, as mandated in the Articles of
Perseroan dan peraturan perundangan yang berlaku, Association and the prevailing Law, the Board of
maka selama tahun 2016 Dewan Komisaris telah Commissioners have carried out its supervisory
menjalankan tugas pengawasan dan memberikan and advisory duties to the Board of Directors. The
nasihat kepada Direksi. Dewan Komisaris senantiasa Board of Commissioners continuously committed
berupaya untuk memastikan bahwa Perseroan telah to ensure that the Company has been managed
dikelola secara profesional dan independen dalam professionally and independently in order to increase
rangka meningkatkan nilai tambah kepada pemegang shareholders value. In carrying out its duties, the
saham (shareholders value). Dalam menjalankan Board of Commissioners was assisted by the Audit
perannya, Dewan Komisaris dibantu oleh Komite Committee. On a regular basis, the Committee
Audit. Komite tersebut secara berkala memberikan have given their review and recommendation to the
kajian dan saran kepada Dewan Komisaris terkait Board of Commissioners which requires the Board of
hal hal yang membutuhkan perhatian dari Dewan Commissioners’ attention.
Komisaris.

Pada tahun 2016, PT Pembangunan Jaya Ancol, In 2016, PT Pembangunan Jaya Ancol, Tbk
Tbk (“Perseroan”) menghadapi berbagai macam (“Company”) faced many challenges which consist of
tantangan, baik yang bersifat eksternal maupun internal and external challenges. The biggest external
internal. Tantangan eksternal terbesar adalah challenge was the decline in property business
menurunnya bisnis properti sepanjang tahun 2016 throughout 2016 and more varieties in recreational
dan semakin beragamnya pilihan rekreasi bagi activities for the public.
masyarakat.

Di segmen Properti, tingkat permintaan sangat In the Property segment, the price of property
dipengaruhi oleh tren harga dan suku bunga. and interest rate has a high affect on the demand.
Sebagian besar properti Perseroan cenderung Most of the Company’s customer purchased our
dibeli untuk tujuan investasi, sehingga tren nilai product for investment purposes, and their interest
properti sepanjang tahun 2016 yang relatif stagnan to buy have been affected by the slowdown in the
mempengaruhi minat pembeli. Faktor lain yang property business. Another contributing factor
cukup berpengaruh adalah kebijakan Pemerintah that has a major affect is the policy issued by the
Pusat misalnya Moratorium Reklamasi Teluk Jakarta Central Government, such as the Moratorium of the
yang menghambat penambahan persediaan lahan Jakarta Bay Reclamation that halted the Company’s
Perseroan. Selain itu juga terdapat kebijakan plan to increase its land banks. In addition, the
pemerintah propinsi yang tertuang dalam Peraturan Provincial Government also issued policy under
Gubernur No. 239 Tahun 2015 yang berdampak Governor Regulation No. 239 of 2015 that affected
pada menurunnya minat untuk memiliki properti di the investor's interest to purchase the property sold
lahan Perseroan. by the Company.

Tantangan di segmen bisnis rekreasi adalah inovasi The challenge in recreation segment is how to gain
untuk merebut pangsa konsumsi dengan semakin market share through innovation, especially in the
meningkatnya persaingan di industri rekreasi. Pilihan increasing market competition. Range of outdoor
jenis rekreasi semakin beragam baik outdoor maupun and indoor recreational options and also increasing
indoor, bahkan juga semakin banyak perumahan number of residential with integrated recreational
yang terpadu dengan pusat rekreasi. facilities.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

59

Tantangan internal Perseroan untuk mewujudkan Visi Internal challenge to achieve the Company’s vision
Perseroan adalah perlunya pengembangan inovasi is the need of innovation and investment to win
dan investasi untuk memenangkan persaingan the competition, the need of the human capital
yang semakin ketat, perlunya percepatan kaderisasi acceleration development in an on going basis, and
SDM secara berkesinambungan, dan perlunya the implementation of good corporate governance
penyesuaian diterapkannya tata kelola yang sesuai based on best practice.
best practice.

Menghadapi kondisi tersebut diatas, pada semester In facing the conditions mentioned above, in
kedua tahun 2016 Direksi melakukan konsolidasi the second half of 2016, the Board of Directors
seluruh unit usaha dan setelah mempertimbangkan consolidated the entire business units. After
pengaruh dari tantangan eksternal dan internal considering the effects of the external and internal
tersebut, mengambil kebijakan yakni: challenges the Board of Directors made policies, as
• Menunda pengembangan proyek kondominium follows:
Oseana; • Postponement of Oseana condominium project;
• Menyempurnakan berbagai kebijakan internal • Improvement of internal policies to follow best
Perseroan agar mengacu pada best practice practices to ensure the Company implements
sehingga Perseroan dapat selalu menjalankan good corporate governance;
tata kelola perusahaan yang baik;
• Menginisiasi pembuatan Rencana Induk Ancol • Initiating the making of the integrated Ancol
yang terintegrasi. Master Plan.

Sejalan dengan upaya-upaya tersebut di atas, Direksi In line with the initiatives above, the Board of Directors
juga mengoptimalkan pemanfaatan teknologi untuk also optimize the use of Information Technology
meningkatkan layanan dan kontrol, mendorong to improve services and control, pushing synergy
sinergi antar unit usaha, serta terus meningkatkan between business units, and improve the service
standar pelayanan yang merupakan ujung tombak standards as the core of the Company's business.
bisnis utama Perseroan.

Pandangan Atas Kinerja Perseroan View on Company’s Performance

Sepanjang tahun 2016, Perseroan berhasil In 2016, the Company booked revenue of Rp1.28
membukukan pendapatan sebesar Rp1,28 triliun, trillion, increase by 13.44% from 2015. Recreation
tumbuh 13,44% dari tahun 2015. Segmen rekreasi and resort segments were still the main revenue
dan resor masih merupakan kontributor utama contributor with 84.23% contribution to the total
pendapatan Perseroan, yaitu sebesar 84,23% dari revenue, an increase of 16.21% from 2015. Despite
total pendapatan Perseroan, meningkat 16,21% dari the positive growth, the performance of the recreation
tahun 2015. Walaupun meningkat, kinerja segmen and resort segments only achieved 93.42% of the
rekreasi dan resor hanya mencapai 93,42% dari expected target. The second main contributor is the
target yang ditetapkan. Kontributor terbesar kedua property segment with 15.57% contribution to the
adalah segmen properti yaitu sebesar 15,57% dari total revenue, an increase of 5.17% from 2015 yet
total pendapatan Perseroan, meningkat 5,17% dari only achieved 53.52% of the expected target.
tahun 2015, namun hanya mencapai 53,52% dari
target yang ditetapkan.

Menurunnya minat konsumen pada properti The decrease of the customer’s demand on the
Perseroan, adanya regulasi pemerintah yang property sold by the Company, Government policies
berdampak terhadap pertumbuhan sektor properti with impacts the growth of the property sector

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

60

Perseroan dan penyempurnaan berbagai kebijakan and the improvement of various internal policies to
internal agar sesuai best practice oleh Direksi meet best practices by the Board of Directors, to
sehingga Perseroan lebih siap dan kuat dalam prepare and strengthen the Company in facing the
menghadapi persaingan usaha, menyebabkan biaya competition, resulted an increase in Company's
Perseroan pada tahun 2016 meningkat, sehingga expense in 2016. The Company booked a net profit
laba bersih yang berhasil dibukukan Perseroan of Rp130.83 billion, a decrease of 55% from 2015.
adalah Rp130,83 milyar atau mengalami penurunan
sebesar 55% dari laba bersih tahun 2015.

Di pertengahan tahun 2016 dengan berakhirnya In mid-2016, as the service tenure of the President
masa bakti Komisaris Utama dan Direktur Utama, Commissioner and President Director ended, the
pemegang saham melakukan perubahan pengurus Shareholders made changes to the composition of the
Perseroan dengan mengganti Komisaris Utama, Company's management by replacing the President
Komisaris, Direktur Utama dan menambah satu Commissioner, Commissioner, President Director and
Direktur. Dewan Komisaris melihat, di awal masa appointed a new Director. The Board of Commissioners
jabatannya, Direksi telah berupaya maksimal view that at the beginning of their tenure, the Board of
mengambil keputusan bisnis strategis untuk Directors have worked to the best of their capability
menghadapi persaingan usaha, termasuk melakukan in making strategic business decisions in facing
penyempurnaan kebijakan dalam rangka mengacu the business competition, which includes policies
pada best practice dan penguatan tata kelola improvements based on best practices and the
perusahaan yang baik. enforcement of good corporate governance.

Berdasarkan hal hal tersebut di atas, Dewan Komisaris Based on the above, the Board of Commissioners
menilai selama Tahun 2016, Direksi Perseroan view that the Board of Directors have done their
telah melaksanakan tugas dan tanggungjawabnya duties and responsibilities quite well throughout
dengan cukup baik. Dewan Komisaris mempunyai 2016. The Board of Commissioners believes that
keyakinan bahwa kebijakan-kebijakan dan langkah- the policies and improvements implemented by the
langkah penyempurnaan yang diambil oleh Direksi Board of Directors in 2016 will set the foundation for
sepanjang tahun 2016 akan menjadi landasan bagi the Company’s future growth.
pertumbuhan Perseroan di masa mendatang.

Pandangan Atas Prospek Usaha View On Business Prospect

Dewan Komisaris melihat bahwa terdapat beberapa The Board of Commissioners view that several of
kebijakan maupun rencana pemerintah yang the Government’s policies and initiatives impacts
berdampak langsung maupun tidak langsung bagi the Company's future business directly as well as
bisnis Perseroan ke depan. Moratorium reklamasi indirectly. One such policy, the Moratorium of the
Teluk Jakarta adalah contoh kebijakan pemerintah Jakarta Bay Reclamation, affects the development
yang berdampak pada perubahan rencana ekspansi of a new recreation theme park. It also affects the
perseroan untuk membangun kawasan rekreasi Company's plan to add its land bank.
yang baru. Kebijakan tersebut juga berdampak pada
rencana penambahan persediaan lahan perseroan.

Di sisi lain, pemerintah DKI Jakarta sedang On the other hand, the Government of Jakarta is
membangun transportasi massal antara lain Mass developing mass transportations, such as Mass
Rapid Transit, Light Rail Transit, dan Bus Rapid Transit Rapid Transit, Light Rail Transit, and Bus Rapid
yang dapat menjadi peluang baik bagi prospek Transit which brings business opportunities in the

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

61

usaha ke depan. Program pemerintah tersebut future. The Government’s programs are expected to
diharapkan berdampak pada kemudahan akses make convenient and better access to Ancol. The
menuju kawasan rekreasi Ancol. Hal ini juga menjadi Company should seize this opportunity by executing
peluang yang harus ditangkap Perseroan untuk its mixed-use property projects that is integrated
segera menjalankan rencana proyek-proyek mixed- with Jakarta's mass transportation system, or known
use properti yang terintegrasi dengan transportasi as transit-oriented development, which will increase
massal di Jakarta, atau lebih dikenal dengan konsep the price of the Company's property in the future.
transit-oriented development, yang tentunya akan
meningkatkan nilai jual properti Perseroan di masa
mendatang.

Sehubungan dengan hal-hal di atas, Dewan Komisaris In relation to the above, the Board of Commissioners
memberikan saran kepada Direksi atas Rencana have given their suggestion to the Board of Directors
Kerja dan Anggaran Perusahaan Tahun 2017 yang on the 2017 Budget/Business Plan. The suggestion
telah dibuat. Beberapa fokus yang dianggap perlu includes special attentions and focuses on:
menjadi perhatian khusus, diantaranya:
1. Membuat Rencana Induk yang terintegrasi secara 1. The making of an integrated and comprehensive
menyeluruh meliputi rekreasi, resor dan properti Master Plan that includes recreation, resort,
sekaligus menentukan arah proyek-proyek yang property, as well as the strategy on the postponed
ditunda untuk pengembangan lebih lanjut; projects for further development;
2. Secara terus menerus melakukan peremajaan 2. Continuously revitalize existing infrastructures
sarana prasarana yang ada dan melakukan and facilities, also product innovation by
inovasi produk dengan tetap mendayagunakan optimizing Ancol’s competitive advantage as the
keunggulan kompetitif Ancol sebagai satu- only integrated seafront recreation complex in
satunya kawasan wisata terpadu di Jakarta yang Jakarta;
berada di tepi pantai; 3.
Human Resources and organizational
3. Mengembangkan SDM dan organisasi melalui development by revaluating corporate culture to
revaluasi budaya Perseroan untuk meningkatkan encourage employees engagement and increase
keterlibatan karyawan dan kinerja perusahaan; performance of the Company;
4.
Menerapkan manajemen risiko serta 4. Implementing risk management and improving
meningkatkan budaya layanan yang merupakan service culture as the forefront of the Company's
ujung tombak bisnis utama Perseroan; core business;
5. Meningkatkan kinerja Anak Perusahaan, antara 5. Increasing performance of the Subsidiaries
lain melalui : through initiatives, as follows:
• Revitalisasi proses produksi serta peningkatan • Revitalizing production process and increasing
kuantitas dan kualitas output produk. quantity and quality of the product's output.
• Inovasi produk Wisata Bahari dan • Innovation of its Maritime Tourism and
pengembangan unit usaha restoran. development of the culinary business.

Dewan Komisaris menyarankan Direksi selain fokus The Board of Commissioners advises the Board of
pada upaya mendorong pertumbuhan pendapatan, Directors to focus on issues related with long-term
juga agar memperhatikan beberapa hal untuk business sustainability besides the need to boost
keberlanjutan usaha secara jangka panjang. revenues. Information technology that supports
Pengelolaan teknologi informasi yang menunjang services and control, CSR programs that consists of
layanan dan kontrol, program-program tanggung environment preservation, education and community
jawab sosial perusahaan baik dari segi pemberdayaan development, as well as implementation of good

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

62

masyarakat, pendidikan maupun lingkungan serta corporate governance, altogether will support long-
penerapan tata kelola perusahaan yang baik secara term sustainable growth.
bersama-sama akan mendorong pertumbuhan
jangka panjang yang berkesinambungan.

Pandangan Atas Kinerja Komite Di View on Performance of Committees


Bawah Dewan Komisaris Under The Board of Commissioners

Dalam menjalankan tugasnya, Dewan Komisaris The Board of Commissioners, in doing their duties,
dibantu oleh Komite Audit, Komite Nominasi dan are assisted by the Audit Committee, Nomination
Komite Remunerasi. Di Perseroan, Komite Audit Committee and Remuneration Committee. The Audit
berada langsung di bawah pengawasan Dewan Committee is directly under the supervision of the
Komisaris, sedangkan fungsi Komite Nominasi Board of Commissioners, whereas the Nomination
dan Remunerasi dijalankan langsung oleh Dewan and Remuneration Committee, its functions are being
Komisaris. Komite-komite tersebut telah berfungsi carried out by the Board of Commissioners. The
dengan baik. Kajian dan saran dari Komite, Committees have been functioning well. The reviews
khususnya komite audit merupakan bahan bagi and recommendations given by the Committees,
Dewan Komisaris untuk mengawasi dan memberikan especially the Audit Committee were treated as
nasihat kepada Direksi. consideration for the Board of Commissioners to
oversee and provide suggestion to the Board of
Directors.

Pengelolaan Sistem Pelaporan Whistle Blowing System and Role of


Pelanggaran dan Peran Dewan The Board of Commissioners
Komisaris

Kebijakan Sistem Pengaduan Pelanggaran mengatur The Whistle Blowing System outlines the reporting
mekanisme pelaporan pelanggaran oleh pemangku mechanism by stakeholders of any violation within
kepentingan terkait terjadinya tindakan pelanggaran the Company. The report should be submitted to
di lingkungan Perseroan. Pelaporan terhadap the Head of Internal Audit Unit (SPI) who is in charge
pelanggaran disampaikan kepada Kepala Satuan to monitor the implementation of good corporate
Pengawasan Intern (SPI) yang bertugas untuk governance. The report can be submitted using
mengawasi penerapan Tata Kelola Perusahaan yang electronic mail to ancol.spp@ancol.com or phone
baik melalui surat elektronik ke ancol.spp@ancol. number 021.6454567 ext 1900. The Company have
com atau melalui telepon 021.6454567 ext. 1900. implemented this system since 2014.
Sistem ini telah dijalankan oleh Perseroan sejak
tahun 2014.

Perubahan Komposisi Dewan The Change of Composition within


Komisaris The Board of Commissioners

Berdasarkan keputusan Rapat Umum Pemegang Based on the Annual General Meeting of
Saham Tahunan (RUPST) Perseroan yang digelar Shareholders (AGMS) held on June 23, 2016,
pada 23 Juni 2016, pemegang saham menyetujui the Shareholders approved the appointment of
untuk mengangkat Honggo Widjojo Kangmasto Honggo Widjojo Kangmasto as President and
sebagai Komisaris Utama dan Independen, dan Tuty Independent Commissioner and Tuty Kusumawati
Kusumawati sebagai Komisaris Perseroan terhitung as Commissioner since the closing of the AGMS

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

63

sejak ditutupnya RUPST hingga penutupan RUPST until the closing of the AGMS in the next three years
tahun ketiga berikutnya dengan tidak mengurangi without limiting the rights of the General Meeting of
hak RUPS untuk memberhentikan sewaktu-waktu. Shareholders (GMS) to terminate at any time. We
Kami menyampaikan terima kasih kepada jajaran would like to give our thanks and appreciation to the
Komisaris sebelumnya atas dedikasi dan sumbangsih previous Board of Commissioners for their dedication
yang telah diberikan kepada Perseroan. and contribution to the Company.

Dengan demikian, susunan Dewan Komisaris The composition of the Board of Commissioners of
Perseroan adalah sebagai berikut: the Company are as follows:

Komisaris Utama & Independen


Honggo Widjojo Kangmasto
President Commissioner & Independent
Komisaris
Trisna Muliadi
Commissioner
Komisaris Independen
KRMH Daryanto Mangoenpratolo Yosodiningrat
Independent Commissioner
Komisaris
Tuty Kusumawati
Commissioner

Terimakasih Kepada Pemegang Appreciation to Shareholders and


Saham dan Pemangku Kepentingan Stakeholders

Pada kesempatan ini, Dewan Komisaris juga At this opportunity, the Board of Commissioners
menyampaikan ucapan terima kasih kepada would like to give thanks and appreciation to the
pemegang saham, pelanggan, mitra kerja atas Shareholders, customers, business partners for their
kepercayaan dan dukungan tiada henti bagi endless support and trust to the Company, and also
kemajuan Perseroan, serta kepada Direksi dan to the Board of Directors and all employees who have
seluruh karyawan yang telah bekerja keras untuk worked hard to achieve the performance in 2016.
pencapaian kinerja tahun 2016.

Dengan selalu menciptakan inovasi, meningkatkan By always creating innovation, improving the service
budaya layanan dan melakukan kaderisasi SDM culture and managing the talent development, we are
secara berkesinambungan kami yakin “Ancol” confident that “Ancol” will grow and develop to be
akan tumbuh dan berkembang lebih baik di masa much better in the future.
mendatang.

Jakarta, April 2017


Atas Nama Dewan Komisaris,
On Behalf of The Board of Commissioners,

Honggo Widjojo Kangmasto


Komisaris Utama dan Independen
President and Independent Commissioner

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

64

Profil Dewan Komisaris


Profile of Board of Commissioners

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

65

3 1 2 4

Honggo Widjojo Kangmasto Trisna Muliadi


1 Komisaris Utama dan Independen 2 Komisaris
President and Independent Commissioner Commissioner

KRMH. Daryanto Tuty Kusumawati

3
Mangoenpratolo Yosodiningrat
4 Komisaris
Komisaris Independen Commissioner
Independent Commissioner

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

66

Warga Negara Indonesia, 50 tahun. Menjabat sebagai


Komisaris Utama dan Independen Perseroan sejak
2016.

Beliau juga menjabat sebagai Presiden Komisioner


Bank DKI sejak 2015, dan sebelumnya menjabat
sebagai Direktur IT & Operations PT Bank Negara
Indonesia, Tbk (2014-2015), Direktur Channel &
Services PT Bank Negara Indonesia, Tbk (2010-
2013) dan Direktur Wholesale Banking PT Bank
Permata Tbk (2003-2005).

Memperoleh gelar Master in Business Administration


(MBA) dari Royal Melbourne Institute of Technology
pada tahun 1994 dan gelar Insinyur dari Universitas
Sam Ratulangi pada tahun 1988.

Indonesian Citizen, 50 years old. He serves as


President and Independent Commissioner since
2016.

He also currently serves as President Commissioner


of Bank DKI since 2015 after serving as Director
of IT & Operations at PT Bank Negara Indonesia,
Tbk. (2014-2015), Director of Channel & Services
at PT Bank Negara Indonesia, Tbk (2010-2013) and
Director of Wholesale Banking at PT Bank Permata
Tbk (2003-2005).

He graduated Master in Business Administration


(MBA) from Royal Melbourne Institute of Technology
in 1994 and Bachelor's Degree in Engineering from
Universitas Sam Ratulangi in 1988.

Honggo Widjojo Kangmasto


Komisaris Utama dan Independen
President and Independent Commissioner

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

67

Warga Negara Indonesia, 56 tahun. Menjabat sebagai


Komisaris Perseroan sejak 2004.

Saat ini juga menjabat sebagai Presiden Komisaris


PT Jaya Konstruksi MP, Tbk, Presiden Direktur PT
Pembangunan Jaya, dan sebagai Presiden Direktur
di beberapa perusahaan lainnya, yaitu di PT Jaya
Real Property Tbk, PT Jaya Land dan PT Jaya
Garden Polis. Sebelumnya pernah menjabat sebagai
Presiden Direktur PT Jaya Konstruksi MP, Tbk (2007-
2016),

Memperoleh gelar MBA bidang Finance dari University


of Oregon, Amerika Serikat pada tahun 1983 dan
memperoleh gelar BBA, Business Administration
dari University of Oregon, Amerika Serikat pada
tahun 1982 serta sebelumnya pernah menempuh
pendidikan di University of Texas, Arlington, Texas,
Amerika Serikat pada tahun 1980.

Indonesian Citizen, 56 years old. He serves as


Commissioner since 2004.

He also currently serves as President Commissioner


at PT Jaya Konstruksi MP, Tbk., President Director
at PT Pembangunan Jaya, and is also appointed as
Director in other companies, such as PT Jaya Real
Property Tbk., PT Jaya Land and PT Jaya Garden
Polis. Previously, he worked as President Director at
PT Jaya Konstruksi MP, Tbk. (2007 – 2016).

He graduated with MBA Degree in Finance from


University of Oregon, United States in 1982 and BBA
Degree, Business Administration from University
of Oregon, United States in 1982 after attending
Trisna Muliadi University of Texas, Arlington, Texas, United States
in 1980.
Komisaris
Commissioner

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

68

Warga Negara Indonesia, 73 tahun. Menjabat sebagai


Komisaris Perseroan sejak tahun 1999.

Sebelumnya menjabat sebagai Presiden Direktur PT


Pembangunan Jaya (1998-2004) dan Direktur Utama
Perseroan (1997-1999)

Memperoleh gelar Magister Administrasi dari


Universitas Indonesia pada tahun 2002 dan gelar
Sarjana Teknik dalam bidang Arsitektur dari Institut
Teknologi Bandung pada tahun1969

Indonesian Citizen, 73 years. He serves as


Commissioner since 1999.

Previously appointed as President Director at PT


Pembangunan Jaya (1998 – 2004) and President
Director of the Company (1997 – 1999).

He graduated with Master of Administration from


Universitas Indonesia in 2002 and Bachelor's Degree
in Engineering from Institut Teknologi Bandung in
1969.

KRMH. Daryanto Mangoenpratolo Yosodiningrat


Komisaris Independen
Independent Commissioner

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

69

Warga Negara Indonesia, 53 tahun. Menjabat sebagai


Komisaris Perseroan sejak 2016.

Saat ini juga masih menjabat sebagai Kepala


Bappeda Prov. DKI Jakarta sejak 2015 dan Kepala
Bidang Penelitian dan Statistik Bappeda Prov. DKI
Jakarta (2011-2015).

Memperoleh gelar Magister Manajemen dari Institut


Pertanian Bogor pada tahun 2002 dan Sarjana Sosial
Ekonomi Pertanian dari Institut Pertanian Bogor pada
tahun 1984.

Indonesian Citizen, 53 years old. She serves as


Commissioner since 2016.

She is also currently serving as Chairman of Bappeda,


DKI Province since 2015 and Research and Statistic
Department Head, Bappeda, DKI Jakarta Province
(2011 – 2015).

She graduated with a Master's Degree in


Management from Institut Pertanian Bogor in 2002
and Bachelor's Degree of Agriculture Social and
Economics from Institut Pertanian Bogor in 1984.

Tuty Kusumawati
Komisaris
Commissioner

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

70

Laporan Direksi
Report from Board of Directors

“Tahun 2016 merupakan tahun


konsolidasi dengan memperkuat sisi
internal Perseroan.”
“2016 is a consolidation year by the strengthening
of the internal factors of the Company.”

C. Paul Tehusijarana
Direktur Utama
President Director

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis
Analisis dan
dan Pembahasan
Pembahasan Manajemen
Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
66 Management Discussion
Management’s Discussion and
andAnalysis
Analysis 7 Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

71

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

72

Para Pemegang Saham dan Pemangku Dear Distinguished Shareholders and


Kepentingan yang Kami Hormati, Stakeholders,

Perkenankan saya mewakili Direksi Perseroan On behalf of the Board of Directors, I would like
menyampaikan Laporan Tahunan Perseroan Tahun to present the Company's Annual Report for 2016
2016 sebagai bagian dari pertanggungjawaban Direksi as part of our responsibility to the shareholders
kepada pemegang saham dalam menjalankan fungsi in managing the Company in compliance with the
pengelolaan perusahaan maupun sebagai bentuk rules and regulation.
kepatuhan Perseroan terhadap peraturan yang berlaku.

Tantangan Industri Industrial Challenge

Pada tahun 2016, beberapa indikator perekonomian Domestic economy indicators and government
domestik maupun kebijakan pemerintah menjadi policies brings challenges and opportunities for the
peluang dan tantangan bagi Perseroan untuk Company in 2016. Data released by The Central
mendorong pertumbuhan. Publikasi Badan Pusat Statistic Bureau claimed showed that the Indonesian
Statistik menyebutkan Perekonomian Indonesia tahun economy grew by 5.02% in 2016, higher than the
2016 tumbuh 5,02% sedikit lebih tinggi dibanding 4.88% achieved in 2015. In the same year, Central
capaian tahun 2015 sebesar 4,88%. Di tahun yang sama Government issued a moratorium on the Jakarta
pemerintah mengeluarkan kebijakan yang berdampak Bay Reclamation Project that has a direct impact to
langsung bagi Perseroan, yaitu moratorium reklamasi the Company. Also, having a direct impact on the
Teluk Jakarta dan Peraturan Gubernur No. 239 Tahun Company is the issuance of Governor Regulation No.
2015 tentang Tata Cara Pemberian Rekomendasi atas 239 of 2015 concerning the Procedure to Acquire on
Permohonan Sesuatu Hak di atas Bidang Tanah Hak Recommendation of Rights Over Lands Previously
Pengelolaan Tanah Eks Desa dan Tanah Eks Kota Praja owned by Rural and Administrative City/Daerah
Milik/Dikuasai Pemerintah Provinsi Daerah Khusus Khusus Ibukota Jakarta Provincial Government.
Ibukota Jakarta.

Faktor – faktor di atas menjadi pertimbangan Perseroan The above mentioned factors was the basis of
dalam mengambil kebijakan – kebijakan untuk consideration in making policies to drive the
mendorong pertumbuhan dengan tetap menerapkan Company's growth, while implementing Good
aspek-aspek tata kelola perusahaan yang baik. Hal ini Corporate Governance principles. This commitment
tercermin pada kinerja di unit-unit usaha Perseroan is reflected in the achievements of the business units
selama tahun 2016. throughout 2016.

Kinerja Unit Usaha Performance of Business Units

Perekonomian Indonesia yang telah menunjukkan Like other companies, the Company also seize the
pertumbuhan positif menjadi momentum yang tidak momentum of the positive growth in the Indonesian
disia-siakan oleh semua pihak tak terkecuali Perseroan. economy. This is reflected in the increased in revenue
Hal ini terlihat dari kenaikan pendapatan Perseroan by the Company, especially in the recreation and
terutama di segmen rekreasi dan resor. Sekalipun di resort segments even though the performance in the
segmen properti belum menunjukkan pencapaian property segment was below expectation. Therefore,
seperti yang diharapkan Perseroan. Oleh karena we consider 2016 as a year of consolidation and
itu, tahun 2016 menjadi tahun konsolidasi sekaligus building a strong foundation for the future growth of
penguatan fondasi bagi Perseroan untuk bertumbuh di the Company.
masa datang.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

73

Segmen Rekreasi dan Resor Recreation and Resort Segments

Segmen rekreasi mencakup beberapa unit usaha yaitu Recreation segment consists of several business
Taman Impian, Dunia Fantasi, Atlantis Water Adventure, units, such as Taman Impian, Dunia Fantasi, Atlantis
Ocean Dream Samudera, Sea World Ancol dan Water Adventure, Ocean Dream Samudera, Sea
Ecopark Ancol, sedangkan segmen resor mencakup World Ancol and Ancol Ecopark, whereas, the resort
Putri Duyung Ancol dan Bidadari Eco Resort. Keduanya segment consists of Putri Duyung Ancol and Bidadari
mencatat kenaikan pendapatan sebesar 16,21% dari Eco Resort. Both segments booked positive growth
Rp930,3 miliar di tahun 2015 menjadi Rp1,08 triliun di in revenue of 16.21% from Rp930.30 billion in 2015
tahun 2016. to Rp1.08 trillion in 2016.

Segmen rekreasi juga ditopang oleh bisnis suvenir, The recreation segment is supported by the souvenir,
kuliner dan sponsor dengan kenaikan pendapatan culinary and sponsorship bussinesses with revenue
sebesar 38,45% dari Rp131,92 milyar di tahun 2015 growth of 38.45% from Rp131.92 billion in 2015 to
menjadi Rp182,65 miliar di tahun 2016. Rp182.65 billion in 2016.

Peningkatan pengunjung di tahun 2016 relatif kecil, yaitu The number of visitors in 2016 grew by 1.69% from
sebesar 1,69% dari 17.782.734 di tahun 2015 menjadi 17,782,734 in 2015 to 18,082,963. However, the
18.082.953. Namun demikian, kenaikan tersebut growth was driven by increase in spending per visitor
didukung oleh kenaikan spending per pengunjung by 14.53% from Rp52,203 in 2015 to Rp59,786 in
sebesar 14,53% dari Rp52.203,- di tahun 2015 menjadi 2016, which contributes to the increase in revenues
Rp59.786,- di tahun 2016 sehingga pendapatan of the recreation and resort segments. Pleased note,
segmen rekreasi dan resor mengalami kenaikan. that in 2017, we plan to use a more comprehensive
Sebagai catatan, untuk selanjutnya di tahun 2017 akan visitors counting method, in order to know the
digunakan cara perhitungan jumlah pengunjung yang spending for tickets, culinary and merchandises by
lebih komprehensif untuk mengetahui pengeluaran our visitors.
yang masuk ke tiket maupun bisnis pendukung seperti
kuliner dan merchandise.

Di tahun 2016, Perseroan melakukan beberapa inisiatif In 2016, the Company implemented a number of
dalam rangka mendorong pendapatan. Beberapa initiatives to boost revenue. The initiatives are as
inisiatif yang dilakukan diantaranya: follows:

Inisiatif Inovasi dan Renovasi Initiatives on Inovation and Renovation


Inovasi dan renovasi adalah langkah wajib yang harus Innovation and renovation is a must for the Company,
dilakukan setiap tahunnya bagi Perseroan, khususnya that needs to be done every year, especially in the
di segmen rekreasi, mengingat kontribusi terbesar recreation segment, considering this segment
pendapatan datang dari sektor rekreasi. contributes the biggest revenue for the Company.

Pantai baru Ancol Lagoon adalah salah satu inovasi The new Ancol Lagoon beach is one of the innovations
yang dilakukan di kawasan Ancol, menyusul penataan in the Ancol area, which follows after the revitalization
pantai sepanjang 3,4 km yang telah dilakukan sejak of 3.4 km of beach that was completed in 2015. We
tahun 2015. Tahun 2016 terdapat penambahan also added a new attraction, Aqua Fun, located at
wahana baru di Ancol Lagoon dengan adanya Aqua Ancol Lagoon beach in 2016. In the same location, for
Fun. Pada malam tahun baru, di lokasi yang sama the new year's eve, the Company showcased a new
Perseroan memberi sajian pertunjukan berbeda attraction, floating stage, as well as LED show. These

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

74

dengan menghadirkan Panggung Terapung dan attractions were targeted to optimize competitive
atraksi pertunjukan LED. Hal ini merupakan upaya advantages of Ancol as a seafront recreation area.
mengoptimalkan keuntungan kompetitif Ancol sebagai
kawasan rekreasi di tepi laut.

Di tahun yang sama dilakukan inovasi-inovasi baru, New innovations were made in 2016 which includes
diantaranya Dragon Slide di Atlantis Water Adventure, Dragon Slide at Atlantis Water Adventure, Tornado
show baru yaitu Tornado Fish di Wahana Under Water Fish show, New 4D Movie and Dolphin Bay at Ocean
dan Film baru di wahana 4D serta Dolphin Bay di Ocean Dream Samudra.
Dream Samudra.

Sea World Ancol menunjukkan perkembangan yang Sea World Ancol, where 2016 is the first full year
menggembirakan dan tahun 2016 merupakan satu being managed by the Company, after the reopening
tahun penuh pengelolaan oleh Perseroan, setelah in July 2015, have shown a very good performance.
dibuka pada Juli 2015. Beberapa renovasi yang A number of renovations have been done, which
telah dilakukan diantaranya penggantian AC, atap includes AC replacements, roof repairment, additional
dan penerangan serta perbaikan moving walkway. lighting and the repairment of the moving walkway.
Sea World Ancol selalu menyajikan show tematik Sea World Ancol continuously provide informative
dibalut informasi pengetahuan setiap bulannya, serta thematic show regularly and have added new
terdapat penambahan wahana baru diakhir tahun attraction, the Jellyfish Aquarium by the end of 2016.
2016 yaitu Jellyfish Aquarium. Dengan demikian, Therefore, total visitors of Sea World Ancol grew by
terjadi peningkatan jumlah kunjungan Sea World 18% from 825,832 in 2015 to 978,204 in 2016.
Ancol sebesar 18% dari 825.832 menjadi 978.204
pengunjung dari tahun sebelumnya.

Pada bisnis kuliner dan suvenir terdapat beberapa In culinary and souvenir business, initiatives were
inisiatif yaitu memperbaharui desain-desain suvenir dan taken to renew the design of souvenirs and outlets
tampilan outlet untuk menjangkau segmen yang lebih to reach a wider market segment. Souvenir business
luas. Pengembangan bisnis suvenir diharapkan mampu development is expected to drive revenue growth of
menjadi daya dorong pertumbuhan pendapatan the Company besides revenue from ticket sales.
Perseroan disamping dari pendapatan tiket.

Pada unit usaha Putri Duyung Ancol, Perseroan telah In Putri Duyung Ancol the Company has renovated
melakukan renovasi pada seluruh cottage dan fasilitas all cottage and supporting facilities to revitalize the
pendukung untuk memperbaharui kembali tampilan appearance of the resort in order to increase the
resor. Hal ini dilakukan untuk mendorong peningkatan occupancy during the weekdays. The renovations
kunjungan pada saat hari kerja. Hal ini berdampak pada contributed to the increase in occupancy rate by 5%
meningkatnya tingkat hunian sebesar 5% dari 41% di from 41% in 2015 to 46% in 2016.
tahun 2015 menjadi 46% di tahun 2016.

Ecopark Ancol merupakan kawasan rekreasi yang Ecopark Ancol opened in 2011 as a recreational
menghadirkan nilai-nilai edukasi dengan pendekatan area that offers educational values in green lifestyle.
gaya hidup hijau yang dibuka sejak tahun 2011. Upaya The planting of trees conducted since 2011, has
penghijauan yang telah dilakukan sejak 2011, telah form a greener vegetation that became the habitat
membentuk vegetasi yang menjadi tempat hidup bagi for animals that lives freely in the Ecopark area.
satwa-satwa yang hidup bebas di kawasan Ecopark, There are found various animals ranging from birds,
baik jenis burung, capung, amfibi dan reptil. Hingga dragonflies, amphibians and reptiles. At the end of

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

75

tahun 2016, tercatat 46 jenis burung, 9 jenis capung 2016, there were 46 bird species, 9 dragonfly species
dan 6 jenis amfibi serta reptil yang hidup di kawasan and 6 amphibians as well as reptiles. This established
ini. Vegetasi yang telah terbentuk membuat Ecopark vegetation have made Ecopark as the right location
menjadi pilihan lokasi yang cocok bagi pengunjung for visitors who wants to explore nature, to exercise
yang ingin mengeksplorasi pengetahuan tentang alam, and to do other outdoor activities.
berolahraga maupun melaksanakan kegiatan lain di
ruang terbuka.

Inisiatif Layanan Service Initiatives


Manajemen menekankan peningkatan fasilitas, kualitas The management emphasized on facility
layanan dan unsur edutainment pada unit rekreasi improvements, service quality and edutainment
dan resor. Beberapa upaya yang dilakukan di unit-unit content in recreation and resort business units.
rekreasi yaitu perbaikan toilet dan fasilitas tikar gratis Initiatives implemented in the recreation units
di Pantai Ancol, air minum gratis di Dunia Fantasi, includes toilet renovations and free picnic mats at
panel-panel edukasi di Ocean Dream Samudera dan Ancol beaches, drinking fountain at Dunia Fantasi,
Sea World Ancol. Di unit resor, Putri Duyung Ancol and educational information panels at Ocean Dream
mengadakan kegiatan seperti aktivitas lomba antar Samudera and Sea World Ancol. In the resort unit,
keluarga pada saat weekend, sementara di Bidadari Putri Duyung Ancol holds weekend activities for
Eco Resort terdapat layanan tour untuk titik-titik families, while Bidadari Eco Resort conducts tour
wisata sejarah sebagai bentuk layanan edukasi bagi packages to historical sites as educative service to
pengunjung. the visitors.

Dunia Fantasi sendiri terus berupaya menjaga mutu In order to maintain the quality of products and
produk & standar layanan melalui sertifikasi manajemen services, Dunia Fantasi have received the ISO 9001
mutu ISO 9001 sejak 2002 dan selalu memperbarui Quality Management Certification since 2002, and
sertifikasi hingga yang terbaru Dunia Fantasi sudah recently updated the ISO 9001 to the newest version
mendapat sertifikasi ISO 9001: 2015 yang dikeluarkan the ISO 9001:2015, issued by PT Lloyd's Register
oleh PT Lloyd's Register Indonesia. Indonesia.

Inisiatif Pemasaran Marketing Initiatives


Tahun 2016, disamping tetap menjalankan promosi In 2016, the Company emphasized promotions
paket penjualan, media placement dan agen penjualan, through the social media, while continue to use
Perseroan juga menitikberatkan strategi promosi melalui traditional promotion packages, media placements
penyampaian informasi di media sosial. Upaya-upaya and partnership through travel agents. These efforts
tersebut meningkatkan jumlah kunjungan rombongan have increased group visits by 8.65% and individual
sebesar 8,65% dan kunjungan individu sebesar 7,88% visits by 7.88% compared to 2015.
dari tahun lalu.

Peningkatan jumlah kunjungan rombongan didorong The increasing number of group visits was driven
oleh kegiatan sales visit dari tim marketing dan by sales visit activity from the marketing team and
kerjasama agen daerah. Sementara itu peningkatan partnership with regional agents. In addition, the
kunjungan individu didorong sebagian besar oleh increase in individual visits was supported by the
media sosial. Pada tahun 2016, media sosial Ancol yaitu social media. In 2016, Ancol's social media such
twitter, facebook dan instagram, banyak mengangkat as Twitter, Facebook Fanpage and Instagram raise
tema edutainment dan aspek humanis pada konten many social and edutainment theme in its promotion
promosi dan programnya. Promosi dinilai cukup baik content. The promotion activities was quite effective
melalui media sosial tersebut melihat dari semakin as can be seen through the increasing numbers of

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

76

bertambahnya jumlah followers dan likes dari media followers and likes on Ancol's social media accounts.
sosial Ancol. Follower dari Twitter bertambah sebanyak Followers on Twitter increased by 42,000 followers,
42.000, Instagram meningkat sebanyak 17.000, dan Instagram increased by 17,000 followers and the
Facebook Fanpage dari unit-unit Dunia Fantasi, Ocean Facebook Fanpage of units Dunia Fantasi, Ocean
Dream Samudra, Atlantis Water Adventure dan Sea Dream Samudra, Atlantis Water Adventure and Sea
World Ancol mengalami peningkatan jumlah likes World Ancol increased from range of 25,000 up to
antara 25.000 hingga 80.000. 80,000 likes.

Dari aspek pemasaran, Putri Duyung Ancol melakukan In marketing aspect, Putri Duyung Ancol implemented
strategi marketing yang belum dilakukan tahun new marketing strategy by expanding its distribution
sebelumnya yaitu dengan menambah jaringan distribusi network through online travel agents. This expansion
melalui agen perjalanan daring. Penambahan jalur of distribution network contributed 15.56% of total
distribusi tersebut berkontribusi sebesar 15,56% dari customers. Putri Duyung Ancol also sought to
total pengunjung. Putri Duyung Ancol juga berusaha increase brand awareness through social media and
meningkatkan brand awareness melalui media sosial applied more competitive rates in response to the
serta menerapkan harga yang lebih kompetitif untuk growing number of new hotels in North Jakarta.
menyikapi tumbuhnya beberapa hotel di kawasan
Jakarta Utara.

Ke depan, Perseroan berupaya melakukan kaji ulang Going forward, the Company will review investments
terhadap beberapa investasi yang telah dilakukan di made in the past, specifically in the resort business.
tahun-tahun sebelumnya, khususnya pada unit resor. As an example, the development of a new hotel in the
Sebagai contoh rencana pengembangan hotel baru di Putri Duyung Ancol area, is currently under review
area Putri Duyung Ancol yang sedang dikaji ulang dari from a product and cost perspectives.
sisi produk dan harga.

Untuk unit usaha Bidadari Eco Resort, Perseroan The Company is in the process of making the master
sedang menyusun rencana induk (master plan) untuk plan for Bidadari Eco Resort to meet future market
pengembangan selanjutnya dengan memperhatikan needs.
kebutuhan pasar di masa mendatang.

Pada segmen rekreasi, Perseroan juga sedang In recreation segment, the Company is reviewing
mengkaji pengembangan bisnis MICE (Meeting, MICE (Meeting, Incentive, Convention and Exhibition)
Incentive, Convention, and Exhibition) di kawasan business development at Ancol area. The Company
Ancol. Dalam hal ini, Perseroan ingin mengembangkan aims to develop MICE business that have uniqueness
bisnis MICE yang memiliki keunikan dan keunggulan and benefits where the facility will be integrated with
karena terintegrasi dengan akomodasi hotel maupun resort and recreational area that competitors don't
kawasan rekreasi yang tidak dimiliki pesaing lainnya. have.

Segmen Properti Property Segment

Pendapatan segmen properti tahun 2016 meningkat In 2016, property segment revenue grew by 5.17%
sebesar 5,17% dari Rp189,99 Miliar di tahun 2015 from Rp189.99 billion in 2015 to Rp199.81 billion in
menjadi Rp199,81 Miliar di tahun 2016, sebagian besar 2016, mostly from the sales of Northland apartments.
didorong oleh penjualan apartemen Northland. Namun However, profit dropped by 178.41% from profit of
dari sisi laba, segmen properti mengalami penurunan Rp105,667.91 billion in 2015 to a loss of Rp82,858.24

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

77

sebesar 178,41% dari laba Rp105.667,91 milyar di billion in 2016. This condition was primarily caused
tahun 2015 menjadi rugi Rp82.858,24 milyar di tahun by external factors beyond the Company’s control,
2016. Penurunan tersebut diakibatkan terutama such as the major increase of NJOP, averaging
oleh faktor eksternal di luar kuasa Perseroan. Hal 252% for the past three years, increase in cost of
tersebut diantaranya kenaikan tajam NJOP sebesar goods sold of Northland Apartment and the refund of
rata-rata 252% dalam tiga tahun terakhir, kenaikan recommendation of Rp17.63 billion inline to Governor
harga pokok penjualan untuk Apartemen Northland Regulation No. 239 of 2015.
dan pengembalian pendapatan rekomendasi sebesar
Rp17,63 miliar yang merujuk pada Peraturan Gubernur
No. 239 Tahun 2015.

Di tahun 2016, setelah melaksanakan kajian, Perseroan In 2016, the Company decided to postpone the
memutuskan untuk menunda proyek kondominium Oseana condominium project and plans to refund the
Oseana dan merencanakan pengembalian pembayaran payment received from the customers which amounts
pembelian konsumen yang sudah diterima Perseroan to Rp102 billion. This decision was based on the
sebesar Rp102 milyar. Hal ini didasarkan atas Bank Indonesia Report that the commercial property
pertimbangan masih belum kondusifnya pasar properti price index declined by 0.33%, while property supply
sebagaimana tercermin pada laporan Bank Indonesia index increased by 2.12%. Furthermore, in order
yang menunjukkan indeks harga properti komersial to increase the value of the Oseana Condominium
pada tahun 2016 turun sebesar 0,33% dan sementara project as an integrated property complex, the
itu indeks pasokan properti tumbuh 2,12%. Selanjutnya Company plans to invite a very reputable property
untuk meningkatkan nilai proyek Oseana di tahun 2017 developer company.
menjadi sebuah kawasan properti terpadu, Perseroan
merencanakan menggandeng mitra pengembang
ternama untuk meningkatkan nilai jual properti.

Dari hasil kajian terhadap proyek-proyek properti Based on the review of Ancol's property projects and
dan pengelolaan properti Ancol, terdapat tantangan its property management unit, the major challenge is
yang harus diselesaikan yaitu memperkuat organisasi to build a strong organization based on competent
dan kompetensi SDM di segmen properti. Hal ini human resources. The objective is to make this
dimaksudkan agar Perseroan menjadi pengembang Company to become a leading property developer.
properti handal yang didukung SDM berkompeten
sehingga dapat meningkatkan kinerja Perseroan secara
keseluruhan.

Secara umum, tahun 2016 merupakan tahun In general, 2016 was a year of internal consolidation
konsolidasi internal Perseroan yang dimulai dengan where the emphasis on service culture was
menerapkan budaya pelayanan yang memberikan nilai implemented to enhance the image of the Company
tambah dan kesan baik kepada pelanggan. Hal tersebut to its customers, supported by improvement in
didukung oleh upaya meningkatkan kualitas Sumber the quality of Human Resources and Information
Daya Manusia dan perbaikan Teknologi Informasi. Technology. Furthermore, the Company also improves
Disamping itu, Perseroan juga menyempurnakan its policies based on best practices to ensure the
berbagai kebijakan yang mengacu pada best practice implementation of good corporate governance.
sehingga Perseroan dapat selalu menjalankan tata
kelola perusahaan yang baik.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

78

Pendukung Bisnis Business Support

Pengembangan Sumber Daya Manusia Human Resources Development


Perseroan sepenuhnya sadar bahwa Sumber Daya The company is fully aware that human resources is
Manusia merupakan aset yang sangat penting bagi a key assets for the company in order to achieve its
Perseroan dalam rangka mencapai visi dan misi vision and mission. Therefore, the company provides
Perseroan. Karena itu, Perseroan secara terus menerus continuous development program for the employees
melakukan program pengembangan pegawai untuk to develop their competency and capability.
meningkatkan kompetensi dan kemampuannya.

Selama tahun 2016, Perseroan melakukan beberapa Throughout 2016, the Company conducted programs
program peningkatan kompetensi dan kemampuan in developing its Human Resources competency and
SDM, antara lain: skill, among others:
• Kebijakan Single Salary merupakan kebijakan • Single Salary Policy is a centralized payroll policy
penggajian terpusat pada induk yaitu Perseroan, where every Employee or Director assigned in its
sehingga setiap karyawan maupun direksi yang subsidiaries only receives a single salary from the
ditugaskan di anak perusahaan hanya menerima Company.
satu gaji dari induk perusahaan.
• Pemenuhan Kebutuhan SDM. Tahun 2016, • Employee recruitment. The Company recruited
Perseroan merekrut 29 pegawai pada level Kepala 29 employees in 2016 for Unit Head level through
Bagian baik melalui jalur Management Trainee Management Trainee (MT) and Non-MT (Regular)
(MT) maupun Non MT (reguler). Perekrutan MT process. The MT recruitment focused on hiring
difokuskan untuk pemenuhan SDM pada bisnis employees for recreation and property business,
rekreasi dan properti, sedangkan jalur regular meanwhile, regular recruitment mainly hired
sebagian besar untuk pemenuhan SDM pada employees for engineering and accounting units.
bagian engineering dan accounting.
• Implementasi sistem penggajian yang lebih • Implementation of more competitive payroll
kompetitif. Di tahun 2016 terdapat perubahan system. In 2016, there was a change to the payroll
sistem penggajian yang diukur berdasarkan kinerja system to be based on performance and to reward
sebagai bentuk penghargaan bagi karyawan yang outstanding employee. This is also expected to
berprestasi. Hal ini diharapkan dapat meningkatkan increase productivity of the employees.
produktivitas pegawai.
• Program peningkatan kompetensi pegawai secara • Continuous employee competency development
berkelanjutan. Hal ini dilakukan melalui metode programs. The programs are provided through
pelatihan dan coaching. Program pelatihan training and coaching. Training program targeted
menyasar pada peningkatan skill, value, managerial develop skill, value, managerial and leadership
dan leadership serta personal effectiveness. as well as personal effectiveness. The coaching
Coaching mendukung pelatihan yang diberikan program are given to support the trainings in
untuk membentuk perubahan perilaku SDM yang order to make a transformation of employee's
lebih efektif. behavior.

Teknologi Informasi Information Technology


Dalam aktivitas bisnis dan operasional Perseroan, The Company is developing its IT capabilities to
aspek Teknologi Informasi (TI) sedang dalam tahap support the business and operational activities.
pengembangan untuk mendukung kinerja Perseroan IT support is needed internally as a tool for the
secara internal maupun eksternal. Dari segi internal management to control all aspects of the performance

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

79

dukungan TI diharapkan dapat membantu manajemen of the Company. Programs that were implemented in
dalam mengontrol seluruh aspek kinerja. Beberapa 2016 are as follows:
program yang telah direalisasikan di tahun 2016
diantaranya:
• Pembaharuan Aplikasi Pemeliharaan Wahana • Updating the maintenance application system for
Dunia Fantasi dengan menggunakan JD Edwards Dunia Fantasi using JD Edwards Enterprise One
Enterprise One dari Oracle sebagai alat untuk by Oracle, as a control for the maintenance area
mengoptimalkan operasional wahana di Dunia through an early warning system.
Fantasi melalui kontrol di area pemeliharaan (early
warning system).
• Pengembangan Ancol Command Center untuk • The development of Ancol Command Center
memonitor kondisi Ancol melalui suatu layar to monitor the condition of Ancol through an
terpadu. Adapun informasi yang telah disajikan integrated screen monitor. The information
antara lain Business Intelligence dan CCTV yang provided includes Business Intelligence and CCTV,
akan dikembangkan lagi kapabilitasnya. where its capabilities will be further developed.
• Penambahan Fasilitas Hotspot untuk semua • Additional hotspot facilities for employees in the
gedung perkantoran Ancol, untuk meningkatkan workplace.
komunikasi pegawai.

Selain itu untuk pihak eksternal, aspek TI terus Furthermore, to enhance services for visitors, the
mengembangkan berbagai fasilitas dan layanan bagi Company also developing IT services, among others:
kemudahan Pengunjung diantaranya :
• Penambahan hotspot free WiFi di berbagai tempat • Additional free WiFi hotspot in various locations
yang akan terus dikembangkan kualitas dan where the quality and quantity will be continuously
kuantitasnya. upgraded.
• Pemasangan GPS di bus Warawiri untuk memantau • Installing Global Positioning System (GPS) for
posisi bus secara real time. Wara Wiri Bus to monitor the position of the bus
in real time.

Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Sustainable Corporate Social Responsibility


Berkelanjutan
Bagi Perseroan, suksesnya penerapan kebijakan Triple The success of the implementation of the Triple
Bottom Line, yang menyelaraskan pengembangan Bottom Line policy in balancing the development of
ekonomi, sosial dan lingkungan, merupakan ukuran economic, social and environmental aspects, is an
keberhasilan pengembangan Perseroan secara indication of the Company's sustainable growth. The
berkelanjutan. Program tanggung jawab sosial corporate social responsibility program represents
perusahaan merupakan komitmen Perseroan untuk commitment of the Company to grow along with
berkembang bersama lingkungannya. Program ini the environment. This program aims to develop
bertujuan untuk memberdayakan masyarakat melalui the community by providing educational support,
bantuan pendidikan, peningkatan kesehatan, sarana/ health improvement, public facilities/infrastructures,
prasarana umum, sarana ibadah, pelestarian alam religious facilities, environment preservation and
dan tanggap bencana. Beberapa wujud program natural disaster response. The regular programs
yang telah berjalan berkesinambungan diantaranya includes Sekolah Rakyat Ancol, Mobil Pintar, Ancol
Sekolah Rakyat Ancol, Mobil Pintar, Ancol Zero Waste, Zero Waste, publication of Biodiversity Book and
Pembuatan buku Keanekaragaman Hayati maupun other economic empowerment environmental
program- program pemberdayaan ekonomi dan campaign programs.
kampanye lingkungan.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

80

Perseroan juga memiliki anak perusahaan Sarana Tirta The Company also owns Sarana Tirta Utama (STU),
Utama (STU) yang mengolah air laut menjadi air tawar a subsidiary company that processes sea water into
dengan proses Reverse Osmosis, untuk ini Perseroan fresh water through Reverse Osmosis process, where
mendapat penghargaan Indonesia Green Award pada the Company received the Indonesia Green Award
21 Mei 2016 kategori Penyelamatan Sumber Daya Air. on May 21, 2016 for Water Resources Preservation
STU di tahun 2016 berhasil meningkatkan produksi air category. In 2016, STU managed to increase
bersih hingga 18% dari 2.500 m3 di tahun 2015 menjadi freshwater production to 18% from 2,500 m3 in 2015
2.951 m di tahun 2016.
3
to 2,951 m3 in 2016.

Selanjutnya, untuk pengolahan air limbah, Perseroan Next, for wastewater treatment the Company plans
berencana melakukan kerjasama pengelolaan Instalasi to cooperate with PD PAL to install an Integrated
Pengolahan Air Limbah terpadu bekerjasama dengan Wastewater Installation Facility. This cooperation is a
PD PAL. Hal ini juga merupakan bentuk sinergi BUMD synergy between companies under the DKI Provincial
Propinsi DKI Jakarta. Government.

Kinerja Keuangan Financial Performance


Realisasi pencapaian keuangan tahun 2016 sebagai Financial result for 2016 are as follows:
berikut:
1. Laba 1. Profit
» Pendapatan Operasional » Operating Revenue
Per 31 Desember 2016, pendapatan yang As of December 31, 2016, the Company
berhasil dibukukan Perseroan adalah sebesar booked revenue of Rp1.28 trillion, grew by
sebesar Rp1,28 triliun, tumbuh 13.44% dari 13.44% than 2015 revenue of Rp1.13 trillion.
Tahun 2015 sebesar Rp1,13 triliun.
» Laba setelah Pajak. » Net Profit
Per 31 Desember 2016 laba bersih yang berhasil As of December 31, 2016, the Company
dibukukan Perseroan adalah sebesar Rp130,83 booked net profit of Rp130.83 billion, 55%
milyar mengalami penurunan sebesar 55% lower than the 2015 net profit of Rp290.86
dari realisasi laba bersih tahun 2015 sebesar billion.
Rp290,86 miliar.
Penurunan laba terutama disebabkan The decrease in profit was due to the increase
meningkatnya beban lain-lain sebesar 816,77% of other expenses by 816.77% from Rp12.78
dari Rp12,78 milyar di 2015 menjadi Rp117,13 billion in 2015 to Rp117.13 billion in 2016,
milyar di 2016 diantaranya; comprising of:
• Pembatalan penjualan kavling tahun 2015 • Cancellation of land sold in 2015 of
sebesar Rp53,39 milyar; Rp53.39 billion;
• Pencadangan proyek dalam penyelesaian • Allowance for impairment losses of
hotel baru yang tertunda, sebesar Rp29.58 billion for the postponement
Rp29,58 milyar sebagai bentuk kehati- of new hotel development, that reflects
hatian manajemen dalam mengantisipasi prudence of the management in
kemungkinan penurunan nilai proyek; anticipating impairment of the project's
• Pengembalian pendapatan atas value;
perpanjangan HPL yang dipungut Perseroan • Refund of Rp17.63 billion for income
sebesar Rp17,63 Milyar sebagai bentuk received for recommendation of land
penegakan prinsip GCG Perseroan sesuai sold by the Company comply with GCG
dengan Peraturan Gubernur No. 239 Tahun principles in accordance with Governor
2015. Regulation No. 239 of 2015.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

81

2. Laporan Posisi Keuangan 2. Statements of Financial Position


» Aset » Assets
Per 31 Desember 2016 Perseroan membukukan As of December 31, 2016, the Company
aset sebesar Rp3,76 triliun meningkat 20,39% booked assets of Rp3.76 trillion which is
dari Rp3,13 triliun pada tahun 2015. Hal ini 20.39% higher than 2015 of Rp3.13 trillion.
disebabkan meningkatnya kas Perseroan The increase, mainly in cash, due to the
karena beberapa proyek belum berjalan seperti postponement of new hotel project and land
pembangunan hotel baru dan reklamasi yang reclamation.
terhenti pelaksanaanya.
» Liabilitas » Liabilities
Per 31 Desember 2016 Perseroan membukukan As of December 31, 2016, the Company
liabilitas sebesar Rp1,93 triliun meningkat booked liabilities of Rp1.93 trillion, which is
44,63% dari Rp1,34 triliun pada tahun 2015. 44.63% higher than 2015 of Rp1.34 trillion. The
Peningkatan ini terutama di utang bank jangka increase in liabilities was primarily contributed
pendek sebagai salah satu usaha Perseroan from short-term bank loans as one of the
untuk memperkecil selisih antara beban Company’s initiatives to reduce the cost of
keuangan dan pendapatan bunga. funding.
» Ekuitas » Equity
Per 31 Desember 2016 Perseroan membukukan As of December 31, 2016, the Company
ekuitas sebesar Rp1,83 triliun meningkat 2,21% booked equity of Rp1.83 trillion, which is
dari Rp1,79 triliun pada tahun 2015. 2.21% higher than 2015 of Rp1.79 trillion.

3. Rasio-Rasio Keuangan Tahun 2016 dan Upaya 3. 2016 Financial Ratio and Initiatives
yang Dilakukan
» Gross Profit Margin » Gross Profit Margin
Rasio Gross Profit Margin tahun 2016 sebesar In 2016, Gross Profit Margin stood at
47,74% atau naik 2,5% dari rasio tahun 2015 47.74% or increased 2.5% from 2015 ratio
sebesar 45,21%. Manajemen telah melakukan of 45.21%.The Management implemented
upaya efisiensi terutama untuk beban-beban efficiency programs, primarily for general and
umum dan administrasi, namun terdapat administrative expenses despite inevitable
kenaikan biaya yang tidak dapat dihindari increasing costs, such as higher cost of goods
antara lain kenaikan HPP Apartemen Northland, sold of Northland Apartment, recreation
kenaikan biaya pemeliharaan rekreasi, kenaikan maintenance cost, outsourcing cost and Land
biaya alih daya serta kenaikan beban PBB. and Building Tax expense.
» Coverage Ratio » Coverage Ratio
Rasio Debt Service Coverage Ratio (DSCR) In 2016, Debt Service Coverage Ratio stood
tahun 2016 sebesar 0,76x atau turun 3,48 at 0.76x or decreased by 3.48 from 4.24x in
dibanding tahun 2015 sebesar 4,24x, 2015, however, Cash Coverage Ratio was
sedangkan Rasio Cash Coverage tahun 2016 10.54x in 2016 or decreased by 3.8 from
sebesar 10,54x atau turun 3,8 dibanding tahun 14.35x in 2015.
2015 sebesar 14,35x.
» Return on Asset (ROA) » Return on Assets (ROA)
Rasio perputaran aset juga turun dari 12,10% ROA ratio decreased from 12.10% in 2015
pada tahun 2015 menjadi 6,55% di tahun 2016. to 6.55% in 2016. This was influenced by
Hal ini dipengaruhi oleh laba Perseroan yang the decrease of Company’s profit by 55%
turun 55% dari tahun sebelumnya. compared with previous year.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

82

» Return On Equity (ROE) » Return on Equity (ROE)


Rasio perputaran modal turun dari 16,26% pada ROE ratio decreased from 16.26% in 2015
tahun 2015 menjadi 7,16% di tahun 2016. Hal to 7.16% in 2016. This was driven by the
ini dipengaruhi oleh penurunan laba Perseroan decrease of profit in 2016.
di tahun 2016.

Penerapan Tata Kelola Perusahaan Corporate Governance Practice

Sejalan dengan Visi, Misi dan Budaya Perusahaan, In line with the Vision, Mission and Corporate Culture,
Perseroan berkomitmen untuk menjadikan Tata Kelola it is the Company's commitment to adapt Good
Perusahaan yang Baik sebagai inti budaya dalam Corporate Governance as core values in managing
mengelola Perseroan. Penerapan praktik-praktik the Company. It is mandatory to apply GCG practices
GCG merupakan keharusan agar Perseroan dapat to increase competitive advantages and growth
meningkatkan daya saing dan daya tumbuh. Untuk capability. Therefore, in 2016, the Management had
itu pada tahun 2016, manajemen menyempurnakan improved the Corporate Governance aspects in
beberapa aspek Tata Kelola Perusahaan dalam implementing GCG principles, that includes revising
rangka menerapkan prinsip-prinsip GCG, diantaranya GCG Code, Risk Management Manual Book and the
memperbarui buku Pedoman GCG, buku Manajemen Board Manual.
Risiko serta buku panduan Komisaris dan Direksi.

Perseroan juga melakukan penilaian pelaksanaan The Company also conducted GCG Assessment
praktik GCG dengan tujuan mengukur kedalaman to evaluate quality of GCG practice and generating
implementasi praktik GCG sekaligus mendapatkan feedback for future improvement. The assessment
umpan balik bagi perbaikan di masa mendatang. conducted by using ASEAN Score Card parameters
Asesmen dilaksanakan menggunakan parameter as refered by POJK and achieving the score of
Asean Score Card yang merupakan parameter yang 77.88 of 100.
menjadi rujukan POJK dan memperoleh nilai 77,88
dalam skala 100.

Prospek Usaha ke Depan Future Business Prospect

Direksi mencermati bahwa kondisi perekonomian saat The Board of Directors view that current and future
ini dan ke depan masih akan bertumbuh seiring dengan economic prospect are still be promising , along with
perbaikan dan pembangunan infrastruktur dan belanja recovery and infrastructure development, and the
domestik yang makin meningkat. Bank Indonesia (BI) increase in domestic expenditure. Bank Indonesia (BI)
memproyeksikan pertumbuhan ekonomi 2017 akan projected that the economic growth will reach 5.2%
berada pada kisaran 5,2% - 5,3%. Situasi perbaikan - 5.3% in 2017. Improvement in macroeconomic
makro ekonomi yang terjadi di tahun 2016 akan situation in 2016 is expected to continue in 2017.
berlanjut pada tahun 2017.

Menyikapi kondisi tersebut, Direksi optimis bahwa In response to this condition, the Board of Directors
Perseroan dapat terus tumbuh di atas pertumbuhan is optimistic that the Company will grow beyond the
industri dengan memanfaatkan keunggulan daya saing industry level by optimizing competitive advantages.
yang dimiliki Perseroan. Pada saat yang bersamaan At the same time, consolidation and policy
konsolidasi dan penyempurnaan berbagai kebijakan improvement implemented in 2016 will also set the
yang telah dilakukan di tahun 2016 menjadi landasan foundation to deal with the future challenges.
untuk menghadapi tantangan ke depan.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

83

Berbagai langkah strategis Perseroan di tahun 2017 di In 2017, the Company will implement some strategic
antaranya adalah: initiatives, including:
» Revitalisasi yang melingkupi inovasi dan renovasi di » Revitalization, that includes innovation and
seluruh unit usaha Perseroan diantaranya: renovation across business units, among others:
• Merevitalisasi existing Sea World Ancol dan • Revitalizing the existing Sea World Ancol and
rencana pengembangan New Sea World ; New Sea World development plan;
• Mengganti Film 4D di Ocean Dream Samudra • Replacing 4D Movie at Ocean Dream Samudra
dan penambahan fasilitas Water Playground di and adding Water Playground facility at
Atlantis Water Adventure; Atlantis Water Adventure;
• Menambah fasilitas Children Playground • Providing more Children Playground facilities
di Indoor Dufan dan melakukan persiapan at Indoor Dufan and preparing Indoor Coaster
pengembangan wahana Indoor Coaster ride development as the innovation for 2018.
sebagai inovasi tahun 2018.
• Meningkatkan layanan pengunjung melalui • Improving the services for visitors by
manajemen lalu lintas internal kawasan Ancol implementing Ancol internal traffic management
melalui penerapan parkir sentral, penambahan including central parking lot, additional shuttles,
armada wara wiri serta membangun jalur and developing alternative route for internal
alternatif transportasi internal kereta Sato sato. transportation, Sato-sato.
• Meningkatkan kenyamanan pengunjung melalui • Improving the services to visitors through
inovasi di bidang penataan pantai melalui innovation by conducting beach revitalization,
pengadaan beach cleaner serta penambahan providing beach cleaner, and additional toilet
fasilitas toilet. facilities.
• Merenovasi cottage, restoran dan front office • Renovating the cottages, restaurants,
serta menyiapkan inovasi hotel baru di Putri and front office, and preparing new hotel
Duyung Cottage. innovation at hotel at Putri Duyung Cottage.
• Melakukan inovasi kafe baru yaitu Lagoon Cafe • Innovation in new cafe, namely Lagoon Cafe
di areal pantai Lagoon at Lagoon Beach area.
• Melakukan renovasi seperti penggantian pipa • Conducting some renovations, such as
air , penambahan pompa banjir, perapian akses replacing water pipeline, adding some flood
di area Properti Ancol pumps, fireplace access at Ancol Property area.
• Melakukan kerjasama pembangunan Instalasi • Collaborating with PD PAL in developing
Pengolahan Air Limbah terpadu bekerjasama Integrated Wastewater Treatment Installation.
dengan PD PAL.
» Menyelesaikan Rencana Induk kawasan Ancol » Finalizing comprehensive and integrated Ancol
secara menyeluruh dan terintegrasi baik terhadap Master Plan on the existing and future land bank.
lahan yang ada saat ini maupun ke depan. The Master Plan will be designed as integrated
Rencana Induk akan dibuat terintegrasi antara area for recreation, property, and resort, including
kawasan rekreasi, properti dan resor, termasuk development of the reclamation, MICE, Ancol
pengembangan reklamasi, MICE, Ancol Walk dan Walk and public transport plan by the local
rencana transportasi publik pemerintah daerah. government.
» Merealisasikan kerjasama dengan mitra » Realizing the partnership with reputable
pengembang ternama guna peningkatan nilai jual developers as partners to lever the price of the
produk properti . property products.

Direksi mendorong terealisasinya agenda-agenda The Board of Directors supports the realizations
tersebut diatas seiring dengan peningkatan service of aforementioned agendas, along with the
exellence di seluruh titik layanan di kawasan Ancol improvement of service excellence in entire service
sehingga berujung pada terwujudnya total customer spots of Ancol complex, hopefully resulted to total

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

84

experience yang melampaui ekspektasi pengunjung. customer experience that exceeds expectations.
Service exellence dimulai dari pembelian tiket, Service excellence will be started since ticket
memasuki pintu gerbang Ancol, menikmati wahana, purchase, Ancol gate entrance, enjoying the rides,
berbelanja, menikmati kuliner dan fasilitas pendukung shopping, culinary experience, and well-maintained
yang terus terjaga selama pengunjung berada di supporting facilities during the visitor’s experience at
kawasan Ancol Ancol area.

Dari sisi unit servis pendukung bisnis, Direksi juga In terms of business supporting service unit, the
mendorong pengembangan SDM dan organisasi Board of Directors also drives the development of
melalui pelaksanaan budaya perusahaan yang lebih baik Human Capital and organization by implementing
yang didukung oleh budaya pelayanan dan manajemen stronger corporate culture supported by service
risiko yang handal. Di samping itu, Perseroan juga akan culture and reliable risk management. On the other
terus melakukan pengendalian biaya serta penerapan hand, the Company will constantly improve cost
tata kelola perusahaan yang baik. controlling and implementation of good corporate
governance.

Perubahan Komposisi Direksi The Change of Composition within


The Board of Directors

Berdasarkan keputusan Rapat Umum Pemegang Based on the resolutions of the Annual General
Saham Tahunan (RUPST) Perseroan yang digelar pada Meetings of Shareholders (AGMS) held on June 23,
23 Juni 2016, pemegang saham menyetujui untuk 2016, the Shareholders approved the appointment of
mengangkat C. Paul Tehusijarana sebagai Direktur C. Paul Tehusijarana as President Director and Daniel
Utama dan Daniel Nainggolan sebagai Direktur Nainggolan as Independent Director, effective since
Independen Perseroan terhitung sejak ditutupnya the of the GMS until the closing of GMS in the next
RUPS hingga penutupan RUPS tahun ketiga three years by not reducing rights of the GMS for
berikutnya dengan tidak mengurangi hak RUPS untuk termination at any time. We would like to give our
memberhentikan sewaktu-waktu. Kami mengucapkan thanks and appreciation to the previous Board of
terima kasih kepada jajaran Direksi sebelumnya atas Directors for their dedication and contribution to the
dedikasi dan sumbangsih yang telah diberikan kepada Company.
Perseroan.

Dengan demikian, per 31 Desember 2016 susunan The composition of the Board of Directors of the
Direksi PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk adalah Company are as follows:
sebagai berikut:

Direktur Utama
: C. Paul Tehusijarana
President Director
Direktur
: Harianto Badjoeri
Director
Direktur
: Budiwidiantoro
Director
Direktur
: Arif Nugroho
Director
Direktur
: Teuku Sahir Syahali
Director
Direktur Independen
: Daniel Nainggolan
Independent Director

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

85

Terimakasih Kepada Pemegang Appreciaton to Shareholders and


Saham dan Pemangku Kepentingan, Stakeholders,

Dengan memperkuat konsolidasi sebagai dasar menuju By strengthening the consolidation as foundation
kinerja yang lebih baik ke depan, serta dengan tetap towards in the future, and promoting the good
mengedepankan penerapan tata kelola perusahaan corporate governance practice, the Board of
yang baik, Direksi meyakini di masa mendatang, Directors believes that the Company will grow
Perseroan dapat tumbuh dengan kinerja yang lebih with higher performance to increase values of the
baik untuk meningkatkan nilai Perseroan. Company.

Menutup laporan ini, atas nama Direksi, kami As closing of the report, the Board of Directors
menyampaikan ucapan terima kasih atas kepercayaan would like to give thanks and appreciation to the
dan dukungan yang diberikan kepada Perseroan Shareholders, Regulators, Customers and Business
selama ini oleh Pemegang Saham, Regulator, Mitra Partners and all Stakeholders for the endless
Bisnis, Pelanggan serta seluruh pemangku kepentingan support and trust to the Company. We also would
Perseroan. Kami juga mengucapkan terima kasih like to give thanks and appreciation to the Board of
kepada segenap jajaran Dewan Komisaris yang terus Commissioners of the recommendation for better
memberikan arahan kepada kami dalam mengelola management of the Company. We also sincerely
Perseroan untuk lebih baik lagi. Selain itu, tak lupa honor our employees for every hard work, dedication
pula kami mengucapkan terima kasih kepada segenap and spirit to move forward and contribute in driving
karyawan Perseroan atas kerja keras, dedikasi, dan the Company's performance in 2016.
semangatnya untuk terus maju dan berkontribusi
meningkatkan kinerja Perseroan sepanjang tahun 2016.

Jakarta, April 2017


Atas Nama Direksi,
On Behalf of The Board of Directors,

C. Paul Tehusijarana
Direktur Utama
President Director

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

86

Profil Direksi
Profile of Board of Directors

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

87

5 1 6 4

3 2

C. Paul Tehusijarana Harianto Badjoeri


1 Direktur Utama 2 Direktur
President Director Director

Budiwidiantoro Arif Nugroho


3 Direktur 4 Direktur
Director Director

Teuku Sahir Syahali Daniel Nainggolan


5 Direktur 6 Direktur Independen
Director Independent Director

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

88

Warga Negara Indonesia, 55 tahun. Menjabat sebagai


Direktur Utama Perseroan sejak 2016.

Sebelumnya menjabat sebagai Managing Director &


CFO PT Mandiri Sekuritas (2012-2016), Senior Vice
President dan Group Head pada beberapa grup di
Bank Mandiri (1999-2011), Ketua Dewan Pengawas
Dana -Pensiun Bank Mandiri (2003-2006), Komisaris
PT Mandiri Manajemen Investasi (2004-2010) dan
Manager Keuangan pada Bank Dagang Negara – Los
Angeles Agency (1994-1999)

Meraih gelar Master of Business Administration


(MBA) dari University of Southern California (USC),
pada tahun 1998 dan gelar Insinyur dari Institut
Pertanian Bogor pada tahun 1984.

Indonesian Citizen, 55 years old. He serves as


President Director since 2016.

He previously worked as Managing Director & CFO


at PT Mandiri Sekuritas (2012-2016), Senior Vice
President and Group Head in several groups at
Bank Mandiri (1999-2011), Chairman of Supervisory
Board of Bank Mandiri Pension Fund (2003-2006),
Commissioner at PT Mandiri Manajemen Investasi
(2004-2010) and Finance Manager at Bank Dagang
Negara – Los Angeles Agency (1994-1999).

He graduated with Master of Business Administration


(MBA) Degree from University of Southern California
(USC) in 1998 and Bachelor's Degree in Engineering
from Institut Pertanian Bogor in 1984.

C. Paul Tehusijarana
Direktur Utama
President Director

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

89

Warga Negara Indonesia, 65 tahun. Menjabat sebagai


Direktur Perseroan sejak 2011.

Sebelumnya pernah menjabat sebagai Kepala Satuan


Polisi Pamong Praja Prov. DKI Jakarta (2005-2010),
Kepala Dinas Trantib dan Linmas Prov. DKI Jakarta
(2005), Kepala Dinas Pariwisata Prov. DKI Jakarta
(2005), Wakil Kepala Dinas Trantib dan Linmas Prov.
DKI Jakarta (2003-2005), Kasubdin Pembinaan
Industri Pariwisata (2001-2003).

Meraih gelar Sarjana Ekonomi dari Sekolah Tinggi


Ilmu Ekonomi pada tahun 1998.

Indonesian Citizen, 65 years old. He serves as


Director since 2011.

He previously worked as Chairman of Pamong Praja


Corps, DKI Jakarta Province (2005 – 2010), Chairman
of Security and Society Order Agency, DKI Jakarta
Province (2005), Chairman of Tourism Agency, DKI
Jakarta Province (2005), Deputy of Security and
Society Order Agency, DKI Jakarta Province (2003 –
2005), Head of Tourism Industry Development Sub-
Agency (2001 – 2003).

He graduated with Bachelor's Degree in Economics


from Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi in 1998.

Harianto Badjoeri
Direktur
Director

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

90

Warga Negara Indonesia, 63 tahun. Menjabat sebagai


Direktur Perseroan sejak 2012.

Sebelumnya menjabat sebagai Konsultan (2010 -


2012), Kepala Dinas Pekerjaan Umum DKI Jakarta
(2008 - 2010), Wakil Kepala Dinas Pekerjaan Umum
DKI Jakarta (2005 - 2008), Kepala SDPU Tata Air
Jakarta Pusat (2004 - 2005), Kepala Subdinas Bintek
Jalan DPPU DKI Jakarta (2001 - 2004), Kepala
Subdinas Kelengkapan Prasarana Kota DPU DKI
Jakarta (2001 – 2001).

Meraih gelar Magister Ilmu Administrasi di Universitas


Indonesia, Depok, Jawa Barat pada tahun 1998 dan
gelar Sarjana Teknik Sipil dan Perencanaan di Institut
Teknologi Bandung, Bandung, Jawa Barat pada
tahun 1978.

Indonesian Citizen, 63 years old. He serves as


Director since 2012.

He previously worked as Consultant (2010 – 2012),


Chairman of Public Work Agency, DKI Jakarta (2008
– 2010), Deputy of Public Work Agency, DKI Jakarta
(2005 – 2008), Chairman of Water Management
SDPU, Central Jakarta (2004 – 2005), Head of Road
Technical Development Sub-Agency DPPU, DKI
Jakarta (2001 – 2004), Head of City Infrastructure
Sub-Agency, DPU DKI Jakarta (2001 -2001).

He graduated with Master's Degree in Administration


from Universitas Indonesia, Depok, West Java in
1998 and Bachelor's Degree of Civil Engineering and
Planning from Institut Teknologi Bandung, Bandung,
West Java in 1978.
Budiwidiantoro
Direktur
Director

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

91

Warga Negara Indonesia, 52 tahun. Menjabat sebagai


Direktur Perseroan sejak 2010.

Sebelumnya menjabat sebagai Direktur PT Taman


Impian Jaya Ancol dan Kepala Direktorat Properti
Perseroan (2010 - 2012), Kepala Divisi Pembangunan
Perseroan(2009 - 2010), Kepala Divisi Properti
Perseroan (2007 - 2009), Kepala Divisi Administrasi
dan SDM (2005 - 2007), General Manager Dunia
Fantasi TIJA (2004 - 2005), Kepala Departemen
Proyek Spesial Perseroan (2003 - 2004), Kepala
Departemen Pemeliharaan Perseroan (2001 - 2003).

Meraih gelar Sarjana Teknik dari Universitas


Diponegoro pada tahun 1990.

Indonesian Citizen, 52 years old. He serves as


Director since 2010.

He was previously appointed as Director at PT Taman


Impian Jaya Ancol and Property Directorat Head (2010
- 2012), Development Division Head (2009 - 2010),
Property Division Head (2007 - 2009), Administration
and Human Capital Division Head (2005 - 2007),
General Manager of Dunia Fantasi TIJA (2004 - 2005),
Special Project Department Head (2003 - 2004),
Maintenance Department Head (2001 - 2003).

He graduated with Bachelor's Degree in Engineering


from Universitas Diponegoro in 1990.

Arif Nugroho
Direktur
Director

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

92

Warga Negara Indonesia, 48 tahun. Menjabat sebagai


Direktur Perseroan sejak 2013.

Sebelumnya menjabat sebagai Kepala Divisi/Wakil


Direktur Pengembangan Bisnis (2012 – 2013),
Kepala Divisi/Wakil Direktur Keuangan (2008 –
2012), Kepala Divisi/Wakil Direktur Rekreasi Resort
(2005 – 2008), General Manager Rekreasi (2001 –
2005), Manager Gelanggang Samudra Ancol (1999
– 2001).

Meraih gelar S3 Doktoral Manajemen Bisnis, Fakultas


Ekonomi – Universitas Padjajaran, Bandung, Tahun
2009, S2 Magister Akuntansi, Fakultas Ekonomi
- Universitas Indonesia, Jakarta, tahun 2005, S2
Magister Manajemen Keuangan, IPWI Jakarta, lulus
tahun 1996, dan S1 Fakultas Kedokteran Hewan
- Universitas Gajahmada Yogyakarta, tahun 1992.

Indonesian Citizen, 48 years old. He serves as


Independent Director since 2013.

He previously served as Division Head/Deputy of


Business Development Director (2012 – 2013),
Division Head/ Deputy of Finance Director (2008 –
2012), Division Head/ Deputy of Resort Recreation
Director (2001 – 2005), Manager of Gelanggang
Samudra Ancol (1999 – 2001).

He graduated with Ph.D Degree in Business


Management, Faculty of Economics – Universitas
Padjajaran, Bandung in 2009, Master's Degree of
Accounting, Faculty of Economics – Universitas
Indonesia, Jakarta in 2005, Master's Degree of
Teuku Sahir Syahali
Finance Management, IPWI Jakarta, graduated in
Direktur
1996 and and Bachelor's Degree from Faculty of
Director
Veterinary – Universitas Gajahmada, Yogyakarta in
1992.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

93

Warga Negara Indonesia, 47 tahun. Menjabat sebagai


Direktur Independen Perseroan sejak 2016.

Pernah menjabat sebagai Direktur di PT BNI


Securities (2013-2016), Senior Vice President PT
Majapahit Securities (2012-2013), Direktur Utama
PT Standard Chartered Securities Indonesia (2004-
2010) dan Head of Fixed Income Standard Chartered
Bank (2003-2004) dan Divisi Fixed Income PT Asia
Kapitalindo Securities (1994-2003).

Meraih gelar Sarjana Ekonomi bidang Akuntansi dari


Universitas Advent Indonesia.

Indonesian Citizen, 47 years old. He serves as


Independent Director since 2016.

He was appointed as Director at PT BNI Securities (2013-


2016), Senior Vice President at PT Majapahit Securities
(2012-2013), President Director at PT Standard
Chartered Securities Indonesia (2004-2010) and Head
of Fixed Income at Standard Chartered Bank (2003-
2004) and Fixed Income Division at PT Asia Kapitalindo
Securities (1994-2003).

He graduated with Bachelor's Degree in Accounting


from Universitas Advent Indonesia.

Daniel Nainggolan
Direktur Independen
Independent Director

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

94

Dewan
Komisaris dan
Direksi
Board of Commissioners and
Board of Directors

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

95

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

96

SURAT PERNYATAAN ANGGOTA DEWAN KOMISARIS


TENTANG TANGGUNG JAWAB ATAS LAPORAN TAHUNAN
TAHUN BUKU 2016 PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL TBK
Board of Commissioners Members' Statements of
Responsibility on PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk
Annual Report 2016.
Kami yang bertanda tangan di bawah ini menyatakan We, the undersigned, hereby declare that all the
bahwa semua informasi dalam Laporan Tahunan information contained in the PT Pembangunan Jaya
PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk Tahun Buku Ancol Tbk Annual Report Fiscal Year 2016 have been
2016 telah dimuat secara lengkap dan bertanggung fully disclosed and being solely responsible upon the
jawab penuh atas kebenaran isi Laporan Tahunan accountability of the Annual Report contents.
Perseroan.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sebenarnya. This statement has been made truthfully.

Jakarta, April 2017

Dewan Komisaris
Board of Commissioners

Honggo Widjojo Kangmasto


Komisaris Utama dan Independen
President and Independent Commissioner

KRMH. Daryanto Trisna Muliadi Tuty Kusumawati


Mangoenpratolo Yosodiningrat Komisaris Komisaris
Komisaris Independen Commissioner Commissioner
Independent Commissioner

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

97

SURAT PERNYATAAN ANGGOTA DIREKSI


TENTANG TANGGUNG JAWAB ATAS LAPORAN TAHUNAN
TAHUN BUKU 2016 PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL TBK
Board of Directors Members' Statements of
Responsibility on PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk
Annual Report 2016.
Kami yang bertanda tangan di bawah ini menyatakan We, the undersigned, hereby declare that all the
bahwa semua informasi dalam Laporan Tahunan information contained in the PT Pembangunan Jaya
PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk Tahun Buku Ancol Tbk Annual Report Fiscal Year 2016 have been
2016 telah dimuat secara lengkap dan bertanggung fully disclosed and being solely responsible upon the
jawab penuh atas kebenaran isi Laporan Tahunan accountability of the Annual Report contents.
Perseroan.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sebenarnya. This statement has been made truthfully.

Jakarta, April 2017

Direksi
Board of Directors

C. Paul Tehusijarana
Direktur Utama
President Director

Budiwidiantoro Harianto Badjoeri


Direktur Direktur
Director Director

Arif Nugroho
Direktur
Director

Teuku Sahir Syahali Daniel Nainggolan


Direktur Direktur Independen
Director Independent Director

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

98

"Selama tahun 2016, Perseroan


melanjutkan perbaikan berkelanjutan
menuju pengembang properti
maupun kawasan wisata terpadu
yang terbesar dan terkemuka
di Indonesia maupun di tingkat
regional."
"In 2016, the Company, continuously made
improvements to become a reputable
and the largest integrated property and
recreational complex both at the national
and regional levels."

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

99

PROFIL
perusahaan
3
Company Profile

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

100

Sekilas Perusahaan
Company at a Glance

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

101

Nama
PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk
Name

19 Oktober 1966 Badan Pelaksana Pembangunan Proyek Ancol (BPP Proyek


Ancol)
Tanggal Berdiri
10 Juli 1992 BPP Proyek Ancol menjadi PT Pembangunan Jaya Ancol
Date of
October 19, 1966 Ancol Project Development Operator (Ancol Project BPP)
Establishment
July 10, 1992, Ancol Project BPP was transformed into PT Pembangunan Jaya
Ancol

Alamat Gedung Ecovention - Ecopark, Jalan Lodan Timur No. 7 Ancol


Address Taman Impian, Jakarta Utara

Telepon
(+62-21) 292 22222, 645 3456, 645 4567
Phone

Faksimili
(+62-21) 647 10502
Fax

Call Center (+62-21) 292 22222/ HOTLINE SMS 081287992222

Homepage www.ancol.com

e-mail investor@ancol.com

Pembangunan (Real Estate) dan Jasa Konsultasi Bidang Perencanaan dan


Pembangunan serta di Bidang Usaha Kawasan Pariwisata (Rekreasi), Perhotelan
Bidang Usaha
dan Sarana Olahraga melalui Anak Usaha
Field of Business
Construction (Real Estate) and Planning and Development Consulting Service in
Tourism (Recreation) Complex Business, Hotel and Sports Business via Subsidiaries

Surat Keputusan Menteri Kehakiman dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia
(d/h Menteri Kehakiman Republik Indonesia) No. C2-7514.HT.01.01.TH.92, tanggal
Dasar Hukum 11 September 1992
Legal Basis Minister of Law and Human Rights Republic of Indonesia (formerly known as
Minister of Justice Republic of Indonesia) No. C2-7514.HT.01.01.TH.92 dated
September 11,1992.

Dasar Hukum
Pendirian Akta Notaris No. 33 tanggal 10 Juli 1992
Establishment Legal Notary Deed No. 33 dated July 10, 1992
Basis

Modal Dasar
Rp1.440.000.000.000
Authorized Capita

Modal Disetor Rp400.000.000.000 atau 1.599.999.998 lembar saham


Paid-in Capital Rp400,000,000,000 or 1,599,999,998 shares

Jumlah Kantor 1 (satu) Kantor Pusat dan 2 (dua) Kantor Cabang Penjualan Tiket Rekreasi
Number of Office 1 (one) Head Office and 2 (two) Branch Offices for Recreation Ticket Sales

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta (72%), PT Pembangunan Jaya (18%) dan Publik
Pemegang Saham (10%)
Shareholders DKI Jakarta Provincial Government (72%), PT Pembangunan Jaya (18%) and
Public (10%)

Total Pegawai 781 (2016) dan 820 (2015)


Total Employees 781 (2016) and 820 (2015)

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

102

Sejarah Singkat
Brief History

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk selanjutnya disebut


“Perseroan”. Perseroan secara terus menerus melakukan
perbaikan dan ekspansi menuju pengembang properti
maupun kawasan wisata terpadu yang terbesar dan
terkemuka di Indonesia maupun di tingkat regional.
PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk, hereinafter referred to “the Company”. The
Company continuously extend its improvement and expansion towards the biggest
and reputable tourism complex and property developer in Indonesia and at regional
level.

Ancol sebagai sebuah destinasi wisata telah menarik Ancol as a tourist destination had once captivated
perhatian Gubernur Hindia Belanda, Adriaan the interest of Governor of Netherland Indies Adriaan
Valckenier, pada awal abad ke-17. Namun, saat itu Valckenier in the early 17 century. Nevertheless, the
fokus Pemerintah tertuju pada Perang Kemerdekaan, Government’s focus was still on gaining victory over
potensi ini seolah menjadi terabaikan. the Independence War, thus leaving Ancol’s potential
abandoned.

Ancol kemudian berhasil menarik perhatian Ancol then drew attention from Indonesia’s first
Presiden RI yang pertama, Ir. Soekarno, yang President, Ir. Soekarno, who, at the end of December
pada akhir Desember 1965 memerintahkan dan 1965 instructed Governor of DKI Jakarta Province at
menunjuk Gubernur DKI Jakarta, Dr. H. Soemarno the time, Dr. H. Soemarno Sosroatmodjo, to be at
Sosroatmodjo sebagai Pelaksana Pembangunan the helm for Ancol Construction and Development
dan Pengembangan Daerah Ancol untuk Project as the first phase of developing Ancol to be a
mengembangkan Ancol sebagai sebuah destinasi tourist destination.
wisata.

Proyek pembangunan itu terus dilanjutkan pada tahun The development project was continued in 1966
1966 oleh Gubernur Ali Sadikin. Dengan persetujuan by Governor Ali Sadikin. With approval from
Pemerintah DKI Jakarta, beliau memutuskan untuk Government of DKI Jakarta, he decided to transfer
mengalihkan seluruh pengerjaan Proyek Ancol all Ancol Project to PT Pembangunan Jaya. Serving
kepada PT Pembangunan Jaya. Dalam kapasitasnya as Implementing Agency for Development (BPP) for
sebagai Badan Pelaksana Pembangunan (BPP) Ancol Project, PT Pembangunan Jaya took the role
Proyek Ancol, PT Pembangunan Jaya berperan of designing the whole project plan, from preparing

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

103

dalam mempersiapkan seluruh perencanaan proyek, the development concept, strategies, master plan
mulai dari penyiapan konsep pengembangan, to other development activities, including marketing
strategi, master plan hingga kegiatan pembangunan strategies. Such well-focused and great concept
lainnya, termasuk strategi pemasaran. Perencanaan plan geared up Ancol towards Ancol development
yang fokus dan terkonsep dengan baik itu berhasil project. As the national economy grew and consumer
membuat kemajuan dalam proyek pembangunan spending recovered, Ancol has developed into the
Ancol. Seiring dengan pembangunan perekonomian most integrated, the biggest and the most complete
nasional dan membaiknya daya beli masyarakat, tourist destination in Indonesia.
Ancol pun berkembang menjadi sebuah destinasi
wisata terpadu, terbesar, dan terlengkap di Indonesia.

Pembenahan Organisasi Organizational Consolidation

Selain itu, secara internal, organisasi BPP Proyek Internally, the organization of BPP Ancol Project has
Ancol mulai dibenahi menyusul perubahan badan gone through some improvements following status
hukum menjadi PT Pembangunan Jaya Ancol. change in legal entity into PT Pembangunan Jaya
Sebanyak 80% (delapan puluh persen) saham Ancol Ancol. About 80% (eighty percent) of Ancol’s shares
dikuasai oleh Pemda DKI Jakarta sedangkan PT is dominated by DKI Jakarta Government whereas PT
Pembangunan Jaya dalam hal ini menguasai saham Pembangunan Jaya acquired 20% (twenty percent)
Ancol sebesar 20% (dua puluh persen). Perubahan of the shares. The revision was legalized through
ini disahkan melalui Akta Perubahan No. 33 tanggal Amendment Deed No. 33 of July 10, 1992.
10 Juli 1992.

Seiring dengan pesatnya ekspansi bisnis yang Following the vast business development of
dilakukan PT Pembangunan Jaya Ancol, pada PT Pembangunan Jaya Ancol, on July 2, 2004,
tanggal 2 Juli 2004 Perseroan memasuki lantai the Company had conducted an Initial Public
bursa melalui penawaran umum saham perdana Offering (IPO) through the listing of shares on
kepada publik (Initial Public Offering/IPO) dengan Indonesia Stock Exchange (IDX). Employing the
mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Indonesia status of a public company, the composition of
(BEI). Dengan status perusahaan terbuka, komposisi the Company’s shareholders changed where
kepemilikan saham Perseroan berubah, yakni the DKI Jakarta Government dominated 72%
sebanyak 72% (tujuh puluh dua persen) dimiliki (seventy two percent) of the shares, 18%
oleh Pemda DKI Jakarta, 18% (delapan belas (eighteen percent) is by PT Pembangunan Jaya,
persen) dimiliki oleh PT Pembangunan Jaya dan and the remaining 10% (ten percent) is acquired
sisanya 10% (sepuluh persen) dimiliki oleh publik. by the public. The Company’s successful IPO is
Keberhasilan Perseroan dalam melaksanakan IPO inherently built commitment to maintain investors
ini dengan sendirinya membangun komitmen untuk and public trust for ethical and responsible
senantiasa menjaga kepercayaan investor dan publik operational of the Company, and as an effort to
luas melalui penyelenggaraan bisnis yang beretika create transparent and accountable organization
dan bertanggung jawab serta penciptaan organisasi that resulted in sustainable growth.
yang transparan dan akuntabel guna merealisasikan
pertumbuhan bisnis yang berkelanjutan.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

104

Menyusul pelaksanaan IPO tersebut, Perseroan Following the IPO, the Company conducted a brand
melakukan brand repositioning dengan meluncurkan repositioning by launching new logo of Ancol Taman
logo baru Ancol Taman Impian pada tahun 2005. Impian in 2005. The Company also revitalized a
Perseroan juga merevitalisasi sejumlah unit bisnis number of business units to be in line with public's
dalam rangka meningkatkan daya tariknya di mata appeals. Revitalization, among others, took place
publik, di antaranya revitalisasi Gelanggang Renang at Gelanggang Renang Ancol and Gelanggang
Ancol dan Gelanggang Samudra Ancol masing- Samudra Ancol that re-launched as Atlantis Water
masing menjadi Atlantis Water Adventure dan Ocean Adventure and Ocean Dream Samudra, in 2005
Dream Samudra, yang dilakukan secara berturut- and 2006, respectively. The Company has also
turut pada tahun 2005 dan 2006. Perseroan juga rearranged some functions of other business units,
melakukan penataan fungsi pada bisnis lainnya, such as Padang Golf Ancol that converted into
seperti Padang Golf Ancol yang dialihfungsikan Ocean Ecopark in 2011.
menjadi Ocean Ecopark pada tahun 2011.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

105

Selain mengedepankan konsep kawasan wisata While highlighting the concept of integrated tourism,
terpadu, Perseroan sejak tahun 2012 mulai since 2012 the Company has began developing
mengembangkan bisnis MICE (Meeting, Incentive, MICE (Meeting, Incentive, Conference and Exhibition)
Conference and Exhibition) serta mendorong and encourage creative industry by establishing
kreativitas industri kreatif dengan mendirikan Ecovention, featuring a 4,000 m2 multipurpose
Ecovention yang memiliki ruang serbaguna seluas room, which can be functioned as a conference or
hampir 4.000 m² dan dapat difungsikan sebagai exhibition hall.
ruang konferensi maupun pameran.

Selama tahun 2016, Perseroan melanjutkan The Company extended its continuous improvement
perbaikan dan ekspansi berkelanjutan menuju and expansion towards the biggest and reputable
pengembang properti maupun kawasan wisata tourism complex and property developer in Indonesia
terpadu yang terbesar dan terkemuka di Indonesia and at regional level.
maupun di tingkat regional.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

106

Jejak Langkah
Milestones

1962 - 1966 1973 - 1985 1992 - 2007

1962 1973 1992


25 Oktober 1962 2 Agustus 1973 10 Juli 1992
Pengembangan Ancol dimulai Peresmian Putri Duyung Cottage BPP Ancol berubah menjadi
PT Pembangunan Jaya Ancol
October 25, 1962 August 2, 1973
Ancol Development Project Kickoff Putri Duyung Cottage Launch July 10, 1992
Status change from BPP Proyek
1974 Ancol to PT Pembangunan Jaya
1966 Ancol
28 Juni 1974
25 Oktober 1966 Peresmian unit Gelanggang Renang 2004
Peresmian BPP proyek Ancol Jaya Ancol dan Gelanggang
Samudra Jaya Ancol 2 Juli 2004
October 25, 1966 GO PUBLIC
Officiates BPP Proyek Ancol June 28, 1974
Launching of Gelanggang Renang July 2, 2004
Jaya Ancol and Gelanggang GO PUBLIC
Samudra Jaya Ancol

2005
1977
10 Juli 2005
17 Desember 1977 Peluncuran Logo Baru
Peresmian Pasar Seni Jaya Ancol
July 10, 2005
December 17, 1977 New Logo Launching
The Opening of Pasar Seni Ancol
2007

1985 10 Juni 2007


Launching Tornado di Dunia Fantasi
29 Agustus 1985
Peresmian Dunia Fantasi June 10, 2007
The Launching of Tornado at Dunia
August 29, 1985 Fantasi
The Opening of Dunia Fantasi

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

107

2008 - 2010 2011 - 2013 2014 - 2016

2008 2011 2014


23 Mei 2008 24 Desember 2011 Desember 2014
Peluncuran Perumahan D’cove Ancol Beach City Lifestyle Mall mulai Launching wahana Hello Kitty
beroperasi 10 Juli 2014
May 23, 2008 15 September 2011 Launching Ice Age di Dufan
The Grand Launch of De' Cove Candi Bentar MPH mulai beroperasi
Residence 20 Mei 2014
25 Agustus 2011 Launching Program e-Procurement
Peluncuran Fantastique Magic 22 Maret 2014
2009 Fountain Show Launching Jaya Ancol Sea Front
12 Agustus 2011
24 Juli 2009
Pengoperasian Instalasi “ Reverse December 2014
Peluncuran Marina Coast
Osmosis” The Launching of Hello Kitt show

July 24, 2009 July 10, 2014


December 24, 2011 The Launching of Ice Age at Dufan
The launching of Marina Coast
The Grand Opening of Ancol Beach
City Lifestyle Mall May 20, 2014
The Launching of e-Procurement
September 15, 2011 Program
2010 The Grand Launching of Candi
Bentar MPH March 22, 2014
26 Maret 2010 The Launching of Jaya Ancol Sea
August 25, 2011 Front
Peluncuran Perumahan The Bukit
The Launching of Fantastique Magic
10 Februari 2010 Fountain Show
Padang Golf beralih menjadi
2015
August 12, 2011
Ecopark
The Operation of Reverse Osmosis 15 Desember 2015
installation Launching Dufan Glow di Dufan
March 26, 2010
The Launching of The Bukit 31 Desember 2015
Residence 2012 Peluncuran Ancol Lagoon Pantai
Pasir Putih sepanjang 3,4 KM
February 10, 2010
Padang Golf Jaya Ancol was 15 Desember 2012
Launching Crazy Slide di Atlantis December 15, 2015
transferred into Ancol Ocean
The Launching of Dufan Glow at
Ecopark 12 Desember 2012
Dufan
Peluncuran Wahana Kalila Dunia
Fantasi bekerja sama dengan December 31, 2015
Petualangan Paddle Pop (Walls) The Launching of Ancol Lagoon, a
3.4 KM white sandy beach
9 Mei 2012
Peluncuran Coasta Villa
2016
December 15, 2012
The Launching of Crazy Slide at 7 Januari 2016
Atlantis Dragon Slide di Atlantis mulai
December 12, 2012 beroperasi
The Launching of Kalila Ride at Dunia 28 Juni 2016
Fantasi cooperated with Paddle Pop Peluncuran Wahana Baru Aqua Fun
(Walls) Adventure di Ancol Taman Impian
May 9, 2012 14 Desember 2016
The Launching of Coasta Villa Peluncuran Wahana Baru Dolphin
Bay Ocean Dream Samudra dan
Aquarium JellyFish Sea World Ancol
2013
29 Mei 2013 January 7, 2016
Penerapan e-Payment melalui website Dragon Slide at Atlantis started to
operate
May 29, 2013 June 28, 2016
Implementation of e-Payment via website The Launching of New Ride, Aqua
Fun at Ancol Taman Impian
December 14, 2016
The Launching of New Attraction,
Dolphin Bay Ocean Dream Samudra
and JellyFish Aquarium at Sea World
PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk Ancol
Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

108

Visi dan Misi


Vision and Mission

Agar pengelolaan maupun pengoperasian bisnis To have a focused and well-directed business
Perseroan dapat fokus dan terarah, Manajemen operation, the Management has determined the
Perseroan telah menetapkan visi dan misi corporate vision and mission, which has been
perusahaan, yang telah mendapat persetujuan dari approved by the Board of Commissioners. The vision
Dewan Komisaris. Berikut visi dan misi Perseroan: and mission are as follows:

vISI MISI
vISIoN MIsSIoN

“Menjadi perusahaan Sebagai komunitas pembaharuan


pengembang properti dengan kehidupan masyarakat yang
kawasan wisata terpadu, terbesar menjadi kebanggaan bangsa.
dan terbaik di Asia Tenggara Senantiasa menciptakan
yang memiliki jaringan sentra lingkungan sosial yang lebih
rekreasi terluas.” baik melalui sajian hiburan
berkualitas yang berunsur seni,
“To be the property developer with the best, budaya dan pengetahuan, dalam
biggest, and most integrated tourism complex
rangka mewujudkan komunitas
in Southeast Asia with the most extensive
recreation network.“ ‘Life Re-Creation’ yang menjadi
kebanggaan bangsa.

“To be a life recreation community that


represents the nation’s pride. To be
ceaselessly promoting a better social
environment by presenting quality art, cultural
and educational performances in order to
realize ‘Life Re-Creation’ community that
signifies the nation’s pride“.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

109

Budaya Perusahaan
Corporate Culture

INTEGRITAS Integrity
Budaya ini diterapkan untuk memelihara komitmen The cultural implementation is aimed at securing
seluruh Insan Ancol untuk melaksanakan tugas the commitment of all Ancol Persons to conduct
dengan sebenar-benarnya dan memberikan hasil their duties with strong determination that resulted
yang terpercaya. Berpegang teguh pada nilai-nilai in delivering reliable outputs. To firmly hold onto
dasar dan organisasi dalam aktivitas bisnis, yang the basic and organizational values in business
ditunjukkan dengan kemantapan berbicara dan operations indicates by the consistency between
bertindak. Setia pada masing-masing profesi dalam speech and actions. To be loyal to one's profession
setiap kondisi usaha untuk melindungi kepentingan at every business condition to protect the Company's
Perseroan. Menghargai, saling menghormati, serta interest. To appreciate, respect, be man of words,
menepati ucapan dan tindakan. and act accordingly.

Acuan Perilaku: Key Behaviors:


• Memegang teguh komitmen pada saat • To strongly hold on the commitment in dealing
dihadapkan pada situasi sulit. with challenging situation.
• Mengucapkan apa yang dilakukan, melakukan • To talk the talk and walk the walk.
apa yang diucapkan.
• Bersikap jujur, adil dan terbuka secara • To be honest, fair and transparent, and fully
bertanggung jawab. conscious to consequences.
• Taat pada kode etik profesi, sikap madani serta • To adhere to the profession's ethical code, mind
menjunjung tinggi kehormatan dan harga diri. one's attitude, and uphold the dignity and self-
respect.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

110

BELAJAR TERUS MENERUS coNTINUoUS LEARNING

Penerapan budaya ini diharapkan dapat membangun The cultural implementation is expected to raise
semangat dan rasa keingintahuan yang besar di the morale and curiosity among Ancol Persons that
antara Insan Ancol sehingga mereka dapat terpacu hopefully to make them motivated and ceaselessly
untuk terus belajar dan termotivasi untuk mencari learning and seeking new ways to solve any problems.
beragam cara baru untuk menuntaskan berbagai Besides, the cultural implementation is expected
masalah. Selain itu, penerapan budaya ini diharapkan to build confidence for continuously improving the
dapat menumbuhkan percaya diri bahwa kinerja performance from time to time.
harus lebih baik dari pada kemarin dan hari esok
harus lebih baik dari hari ini.

Acuan Perilaku: Key Behaviors:


• Membuka diri dan pikiran dalam menerima kritik, • Being open mind for any critics, advice and inputs
saran maupun masukan dari pihak lain. from many parties.
• Senantiasa meningkatkan kompetensi yang • Continuously improving the competence
sesuai dengan bidang pekerjaan masing-masing. according the business requirements.
• Mencari cara-cara baru yang lebih efektif serta • Seeking more effective and efficient ways to
efisien dalam pelaksanaan kerja sehari-hari. conduct daily routines.
• Selalu berbagi ilmu pengetahuan dan pengalaman • Consistently sharing knowledge and experience
dengan rekan sejawat, atasan maupun bawahan. with his or her business partners, supervisor or
staffs.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

111

TERPANGGIL dEdIcATEd

Penerapan budaya ini ditujukan agar seluruh Insan The cultural implementation is aimed at motivating all
Ancol dapat termotivasi untuk menjalankan tugas- Ancol Person to run the duties and work with sincerity
tugas serta bekerja dengan ikhlas, sepenuh hati dan and commitment to deliver the best performance.
memiliki komitmen untuk memberikan yang terbaik
dari dirinya.

Acuan Perilaku: Key Behaviors:


• Menyelesaikan tugas dengan tuntas serta • Completing the assignments thoroughly with
memberikan hasil yang maksimal, semata-mata optimum result because the person loves what
karena mencintai pekerjaannya. he or she does.
• Bekerja dengan sepenuh hati, tulus ikhlas, dan • Working with sincerity, and high gratitude in
rasa syukur dalam mengemban amanah yang fulfilling their duties.
diberikan.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

112

BERPIKIR KREATIf cREATIvE THINKING

Penerapan budaya ini ditujukan agar seluruh Insan The cultural implementation is aimed at encouraging
Ancol untuk memiliki keberanian dalam dirinya all Ancol Persons to always think creatively and out
untuk senantiasa berpikir kreatif di luar kebiasaan of the box. This effort is not only realized by seeking
(out of the box). Upaya ini tidak hanya direalisasikan the better ways to act but also by providing wide
dengan mencari langkah baru yang lebih baik dalam opportunity for creative and out of the box idea to
bertindak, namun juga dengan menyediakan ruang boost the productivity of every Ancol Person.
seluas-luasnya bagi penciptaan ide-ide kreatif
yang bersifat out of the box guna meningkatkan
produktivitas Insan Ancol.

Acuan Perilaku: Key Behaviors:


• Berani mengemukakan ide-ide konstruktif dan • Having confidence in stating constructive ideas
pandangan yang berbeda tanpa takut menerima and different perception without abandoning
kritik. critics.
• Menerima dan terbuka pada ide-ide baru, mampu • Accepting and being open to new ideas, giving
memberikan apresiasi dan menahan diri untuk appreciation and restrained from giving quick
tidak terburu-buru menghakimi. judgement.
• Lugas dan fleksibel, ingin berubah menjadi lebih • Being flexible, desiring changes to reach better
baik serta meninggalkan cara-cara lama yang performance and leaving behind the traditional
dinilai tidak efektif lagi. and ineffective ways.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

113

PEdULI SESAMA COMPASSIONATE

Budaya ini diterapkan agar seluruh Insan Ancol The cultural implementation is expected to
terpacu untuk bekerja dengan hati, memperhatikan motivate all Ancol Person to work wholeheartedly,
serta peduli dengan sesama dan sekitarnya. Insan compassionate with others and the surrounding
Ancol juga diharapkan senantiasa mengembangkan community. Ancol Person is also expected to
pemikiran positif dan bersikap terbuka serta siap develop positive and open mind and be quick to offer
membantu dengan tulus ikhlas serta senantiasa help sincerely and compassionately with eyes on any
memperhatikan masalah yang timbul dengan sikap issue with strong commitment to serve.
melayani yang kuat.

Acuan Perilaku: Key Behaviors:


• Menjaga keharmonisan hubungan serta menjaga • Maintaining harmonious relations and be
kata dan perbuatan tanpa mengorbankan thoughtful of what one's said and done without
kejujuran serta profesionalisme. sacrificing honesty and professionalism.
• Mendengarkan dengan penuh perhatian, • Listening thoroughly, speaking with confident, act
berkata dengan kesungguhan, berbuat dengan with care.
kepedulian.
• Memperlakukan rekan kerja, atasan maupun • Treating business partners, supervisors and staffs
bawahan sebagai manusia yang jujur, matang dan as trustworthy, mature and reliable persons.
sebagai manusia dewasa yang dapat dipercaya.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

114

BERTANGGUNG JAwAB RESPoNSIBLE

Penerapan budaya ini membangun tanggung jawab The cultural implementation builds up responsibility
di antara Insan Ancol agar menjalankan tugas among Ancol Person in order to implement and
sebagai amanah yang harus dilaksanakan dengan complete their duties as mandated, accurately, or
baik, tuntas dan benar sesuai atau bahkan melebihi even beyond expectation.
bobot amanah yang diberikan.

Acuan Perilaku: Key Behaviors:


• Menyikapi setiap tugas dan kewajiban sebagai • Constantly putting the assignments as part of
amanah yang harus dilakukan secara serius responsibility that must be done with serious and
dan sungguh-sungguh, apapun bentuk maupun strong determination, in any given form or scale
ukurannya.
• Bertanggung jawab penuh terhadap nilai hasil • Being fully responsible for performance results
kerja (individu maupun kelompok), tanpa berdalih (both individually and in group), without
menutupi kekurangan ataupun mengakui hasil unintentionally covering other's weakness or
kerja orang lain sebagai miliknya. taking credit on someone else's performance.
• Menuntaskan masalah, bukan sekedar mencari • Seeking complete solutions to any problems,
penyebabnya atau bahkan menutupinya. without rooting for triggering factor or covering
them.
• Berani mengakui dan menerima segala • Having the courage to admit and accept all
konsekuensi dan dampak dari kerja yang consequences and the impacts of his or her
dilakukan dengan penuh tanggungjawab. performance with full responsibility.
• Berusaha maksimal untuk melindungi aset dan • Taking maximum effort to protect the assets and
kepentingan perusahaan di setiap kesempatan. interest of the Company at any given situation.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

115

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

116

Kegiatan Usaha
Line of Business

Bisnis Perseroan ditopang oleh 3 (tiga) The Company operates 3 (three) fields
pilar usaha, yakni pariwisata, properti serta of businesses, namely tourism, property
perdagangan dan jasa. Berikut pemaparan and trading and services. Details of each
lebih lanjut mengenai masing-masing business segment and supporting business
segmen dan unit usaha pendukungnya: units are explained as follows:

Segmen Pariwisata Tourism Segment

Perseroan memiliki potensi pengembangan bisnis The Company has potential to develop a huge
rekreasi yang besar mengingat Ancol telah memiliki recreational business with Ancol’s reputation as the
posisi yang kuat sebagai pusat rekreasi dan hiburan most integrated and the biggest recreation center in
yang terpadu dan terbesar di Indonesia. Indonesia.

Taman dan Pantai Beaches and Parks


Potensi wisata di kawasan Ancol didukung oleh The huge potential is strongly supported by beautiful
keberadaan pantai yang indah yang merupakan beaches that have secured the image of a destination
destinasi wisata pantai dalam kota Jakarta. for beach tourism across Jakarta. Ancol visitors
Pengunjung kawasan Ancol dapat menikmati suasana can enjoy fresh air at the beach area that stretched
segar di area Pantai Marina, Pantai Festival, Pantai for about 6.5 km including Marina Beach, Festival
Indah, Pantai Beach Pool, Danau Monumen, Ancol Beach, Indah Beach, Beach Pool, Danau Monumen,

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

117

Lagoon dan Pantai Carnaval, sepanjang kurang lebih Ancol Lagoon Beach and Carnaval Beach. The beach
6,5 km. Wisata pantai ini semakin sempurna dengan tourism becomes more attractive with promenade
adanya promenade hampir di sepanjang pantai serta along the shore, and a numerous selections of
fasilitas kuliner yang lengkap, antara lain: Jimbaran culinary spots, among which are: Jimbaran Resto, Le
Resto, Le Bridge, Starbucks, Segarra, Oceanic Bridge, Starbucks, Segarra, Oceanic Seabreeze and
Seabreeze dan lain-lain, sehingga menjadikan wisata many others, thus creating more attractive beaches.
pantai ini lebih menarik.

Kawasan Pantai Ancol saat ini juga dilengkapi oleh Recently, Ancol Beach area also presents new
wahana baru, Aqua Fun berada di Ancol Lagoon, attraction, Aqua Fun, at Ancol Lagoon, Ancol Taman
Ancol Taman Impian. Wahana Baru ini adalah sebuah Impian. This is a beach playground that challenges
area permainan di tengah pantai yang akan menguji the players to test their balance, courage, adrenaline
keseimbangan, keberanian, keseruan dan juga and spirit to always be fresh and happy.
semangat para pemain untuk selalu segar dan ceria.

Dunia Fantasi Dunia Fantasi


Dunia Fantasi merupakan salah satu sentra hiburan Dunia Fantasi serves as one of the most favourite
di Ancol yang paling diminati pengunjung. Dunia attractions in Ancol. Opened since August 29,
Fantasi yang resmi beroperasi mulai tanggal 29 1985, Dunia Fantasi is designed with the concept
Agustus 1985 menawarkan konsep theme park yang of the biggest and the most complete theme park in
terbesar dan terlengkap di Indonesia. Indonesia.

Mulai dari wahana berteknologi tinggi hingga berbagai Dunia Fantasi features high-tech attractions and
pertunjukkan menarik yang menggabungkan seni dan various spectacular shows that combines the art in

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

118

atraksi pertunjukan dengan teknologi efek spesial performance with high tech state-of-the-art special
yang canggih, dapat dinikmati di Dunia Fantasi. effect. Dunia Fantasi takes visitors to travel around
Dunia Fantasi mengajak pengunjung menikmati the world through 8 (eight) different thematical area
wahana dengan berpetualang keliling dunia melalui with each distinctive continental characteristics. The
8 (delapan) kawasan tematik yang dibangun dengan eight areas are Indonesia, Jakarta, Asia, Europe,
karakteristik masing-masing benua. Delapan United States, Greece, Hikayat and Kalila. Every area
kawasan itu adalah kawasan Indonesia, Jakarta, features attractive and challenging rides.
Asia, Eropa, Amerika, Yunani, Hikayat dan Kalila.
Setiap kawasan berisi berbagai wahana menarik
yang menantang.

Sejak tahun 2014, Dunia Fantasi telah memiliki Since 2014, Dunia Fantasi successfully established
kawasan hiburan indoor, yakni wahana Ice Age dan indoor area, namely Ice Age and Hello Kitty
Hello Kitty yang dibangun atas kerja sama dengan adventures that developed through collaboration
20th Century Fox dan Sanrio Company, Ltd, Jepang. with 20th Century Fox and Sanrio Company, Ltd,
Di tahun 2015, Dunia Fantasi memperkenalkan Japan. In 2015, Dunia Fantasi launched Dufan
wahana Dufan Glow untuk meningkatkan daya tarik Glow to boost up visitors. For professional and
wisatawan. Atas pengelolaan yang profesional dan satisfying management, in 2009 Dunia Fantasi
memuaskan, Dunia Fantasi pada tahun 2009 telah was awarded with ISO 9001:2008 Certification of
memperoleh sertifikat mutu ISO 9001:2008. Sertifikat Quality Management. Dunia Fantasi has thrived in
ini berhasil dipertahankan hingga sekarang. maintaining the certification until now.

Pada tahun 2016, Dufan berfokus pada upaya In 2016, Dufan is focusing on promotion program,
peningkatan promosi dan mempertahankan maintaining hospitality and customer services such
hospitality serta pelayanan pengunjung antara lain as Girls Month Program in August 2016 and Dufan
melalui Program Girls Month di bulan Agustus 2016 Application Promotion in December 2016 among
dan Promo Dufan Application di bulan Desember many other promotion programs.
2016 serta berbagai program promosi lainnya.

Untuk season tertentu, Dufan menambahkan Dufan also presents new attraction, "Fantasy Light",
atraksi baru yaitu “Fantasy Light,” sebuah area for special season, which is a park with the concept
wahana taman dengan konsep digital lights, aneka of digital lights, from illuminating threes, tunnel and
pepohonan, tunnel serta aneka binatang yang animals. The park bridges Dufan and Multimedia
memancarkan cahaya, taman ini menghubungkan Show at Ecopark, Ancol.
Dufan dengan Wahana Multimedia Show di Ecopark,
Ancol.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

119

Atlantis Water Adventure Atlantis Water Adventure


Tidak kalah seru dengan berbagai hiburan yang The joy does never ends in Dunia Fantasi, as other
ditawarkan di Dunia Fantasi, hiburan dengan konsep water park, Atlantis Water Adventure, offers another
water park juga dibangun di Atlantis Water Adventure. adventure. On a 5 Ha area, the Company offers water
Di atas lahan seluas 5 Ha, Perseroan menawarkan adventures through 7 (seven) main pools, they are,
ragam petualangan wisata air di 7 (tujuh) kolam Poseidon, Antila, Plaza Atlas, Aquarius, Octopus,
utamanya, yaitu Poseidon, Antila, Plaza Atlas, Atlantean, and Kiddy Pool. In January 2016, Atlantis
Aquarius, Octopus, Atlantean, dan Kiddy Pool. Pada Water Adventure launched another breathtaking
Januari 2016, Atlantis Water Adventure menawarkan adventure namely Dragon Slide, including 3 (three)
pengalaman yang lebih seru dengan menghadirkan different slides, Aqua Sphere, Constrictor and The
Dragon Slide dengan 3 (tiga) jenis luncuran yaitu Rattler, coined as Splash-tacular Atlantis Water
Aqua Sphere, Constrictor dan The Rattler, wahana Adventure to define a water playground rushes one's
Splash-tacular Atlantis Water Adventure, yaitu adrenaline and offers water play sensation. Floating
sebuah wahana permainan air yang memacu Play Ground is launched at end of the year where
adrenaline dan menambah keseruan bermain air dan the visitors could experience jumping, climbing and
pada akhir tahun menghadirkan Floating Play Ground sliding at the ride.
di mana pengunjung dapat menikmati pengalaman
rekreasi melompat, memanjat dan berseluncur di
wahana tersebut.

Wahana baru lainnya dalah “Swimming with "Swimming with Stringrays" is the new addition to
Stingrays”, sebuah pengalaman berenang baru fun and fascinating swimming arena. The visitors
yang seru dan mengasyikan. Anda akan merasakan would enjoy different sensation in swimming with
sensasi berbeda berenang bersama ikan-ikan yang adorable and colorful fishes of 11 meter long. Wide
lucu dan berwarna warni sepanjang 11 meter. range of stingray species such as pari motoro, kafian
Beragam jenis ikan seperti pari motoro, kafian albino, albino, patin albino, american flag tall, balashark, red
patin albino, american flag tail, balashark, red parrot parrot and golsom are ready to swim with the visitors
dan golsom akan siap menemani anda berenang di at Atlantis Water Adventure stream pool.
kolam arus Atlantis Water Adventure.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

120

Ocean Dream Samudra Ocean Dream Samudra


Ocean Dream Samudra (ODS) didirikan pada tahun Ocean Dream Samudra was established in 1974 to
1974 dengan tujuan utama untuk menumbuhkan rasa raise public awareness on the sea through attractions
cinta masyarakat terhadap laut melalui pengenalan of unique fauna, such as dolphins and sea lions.
akan satwa-satwa unik yang ada di dalamnya, Ocean Dream Samudra brings the spirit of nature
seperti lumba-lumba dan singa laut. Ocean Dream conservation in an edutainment concept, where it
Samudra membangun nuansa konservasi alam combines education and entertainment. The visitors
dengan mengusung konsep edutainment yang will also enjoy attractive shows at Ocean Dream
berarti memadukan unsur pendidikan dan hiburan. Di Samudra such as Under Watershow, Scorpion
Ocean Samudra pengunjung juga dapat menikmati Pirates, 4D Cinema, Sea Lion Show, Dolphin Show.
beragam pertunjukan menarik antara lain Under In 2016, ODS presents new movie at Underwater
Watershow, Scorpion Pirates, Cinema 4D, Pentas Theatre and Aqua Adventure at 4D theatre and
Singa Laut, Pentas Lumba-lumba. Pada tahun Underwater Show: Tornado Fish. In addition, ODS
2016, ODS menghadirkan atraksi baru di wahana also held total eclipse observation with students of
Underwater Theatre dan film baru Aqua Adventure Sekolah Rakyat Ancol and Teens Go Green to watch
di wahana 4D serta Underwater Show: Tornado Fish. dolphins behavior during the total solar eclipse in
Selain itu, ODS juga melakukan pengamatan gerhana March 2016.
matahari total bersama siswa Sekolah Rakyat Ancol
dan Teens Go Green untuk mengamati perilaku
lumba-lumba saat terjadinya gerhana matahari total
bulan Maret 2016 silam.

Wahana baru yang juga diluncukan pada tahun 2016 Dolphin Bay is another new attraction launched in
adalah yaitu Dolphin Bay. Wahana ini merupakan 2016. The show presents bottled-nose dolphin pool
sebuah wahana kolam lumba-lumba hidung botol to help children with autism with dolphin therapy.
yang bertujuan untuk membantu anak-anak autis Launching of this show was also attended by one
yang membutuhkan terapi lumba-lumba. Peluncuran of the parents whose child was participating in

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

121

wahana ini juga dihadiri oleh salah satu orang tua the dolphin therapy at ODS and showing positive
yang anaknya telah menjalani terapi lumba-lumba progress as the child is now able to communicate
di ODS dan mengalami perubahan positif sehingga normally.
anak tersebut sudah bisa diajak berkomunikasi
secara normal.

Pasar Seni Pasar Seni


Hiburan rasanya tak lengkap jika tidak mengunjungi Recreation in Ancol will not be complete without
pusat cenderamata. Perseroan membangun Pasar visiting souvenir center. The Company establishes
Seni sebagai destinasi kegiatan edutainment, seni Pasar Seni as the destination for edutainment, art
dan budaya di kawasan Ancol. Pasar Seni memiliki and cultural activities in Ancol. Pasar Seni offers
fasilitas Galeri Pameran North Art Space (NAS), toko Gallery of North Art Space (NAS) exhibition, souvenir
cenderamata, plaza dan panggung pertunjukan serta center, plaza and stage as well as various creative art
aneka kegiatan seni kreativitas. activities.

Ocean Ecopark Ocean Ecopark


Ocean Ecopark sebelumnya merupakan Padang Golf Ocean Ecopark previously functioned as Padang
Ancol yang dialihfungsikan menjadi kawasan rekreasi Golf Ancol that is now converted into adventure and
yang mengedepankan konsep edutainment dan edutainment recreation center. Built on a 34 Ha land
petualangan yang berbasis konsep green lifestyle. area, Ocean Ecopark consists of zones with different
Dibangun di atas lahan seluas 34 Ha, Ocean Ecopark functions and facilities, including Eco Nature, Eco Art,
terdiri dari beberapa kawasan dengan fungsi dan Eco Care and Eco Energy. In each zone, visitors can
fasilitas berbeda, yaitu Eco Nature, Eco Art, Eco Care see the collection of coastal plants that benefiting the
dan Eco Energy. Di kawasan ini, pengunjung dapat surroundings, thus developing Ecopark as a green
menemui koleksi beragam jenis tanaman pesisir yang area that is also rich with botanical knowledge. Visitors
berguna bagi lingkungan hidup sehingga menjadikan can also experience adventures offered through
kawasan Ecopark sebagai area hijau yang juga kaya Fantastique Magic Fountain Show, Outboundholic,
dengan pengetahuan tentang botani. Sementara Green Mission Paintball. Furthermore, inside the

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

122

itu, pengunjung dapat juga menikmati petualangan Ocean Ecopark, the visitors are able to do various
seru di wahana Fantastique Magic Fountain Show, activities such as cycling, jogging, morning gym,
Outboundholic dan Green Mission Paintball. Di renting buggy car, animal feeding, and learn how to
samping itu, di dalam Ocean Ecopark pengunjung farm at the learning farm. The Ocean Ecopark also
dapat melakukan aktivitas seperti bersepeda, any individuals or groups who need to rent clubhouse
jogging, senam pagi, menyewa buggy car, feeding and exhibition hall rental.
animal maupun belajar bercocok tanam di learning
farm. Ocean Ecopark juga menyediakan penyewaan
clubhouse maupun exhibition hall.

Sea World Ancol Sea World Ancol


Wahana Sea World Ancol telah dikenal sebagai Sea World Ancol is an edutainment recreation center
pusat hiburan dan petualangan bawah laut yang seru that exposes underwater experience. The underwater
berbasis konsep edutainment. Fasilitas underwater aquarium is the highlight of the attraction that is very
aquarium yang ada di wahana ini adalah satu-satunya unique across Indonesia. Built on a 3 Ha area, Sea
yang ada di Indonesia. Dibangun di atas lahan seluas World Ancol was previously managed under Built-
3 Ha, Sea World Ancol sebelumnya dikelola dengan Operate-Transfer (BOT) scheme with the Company's
pola Built-Operate-Transfer (BOT) dengan mitra strategic partner. As the BOT contract ended, since
strategis Perseroan. Menyusul berakhirnya kerja July 10, 2015, Sea World Ancol is fully operated
sama BOT tersebut, selanjutnya mulai 10 Juli 2015, under the Company.
Sea World Ancol mulai dioperasikan kembali dengan
pengendalian penuh di bawah Perseroan.

Untuk menunjang pengalaman rekreasi di Sea In order to enhance recreational journey at Sea World
World Ancol, pada tahun 2016, Sea World Ancol Ancol, in 2016, Sea World Ancol presents JellyFish
menghadirkan wahana koleksi hewan laut terbaru Aquarium. This Aquarium Spot exhibits various
yaitu Aquarium Jelly Fish. Wahana ini merupakan kinds of invertebrates animals known as Jellyfish

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

123

sebuah Aquarium spot yang berisikan aneka hewan at the JellyFish Aquarium location where visitors
laut tak bertulang yang biasa kita kenal sebagai ubur- could enjoy the beauty of Jellyfish closely and safely
ubur, terdapat beragam jenis ubur-ubur dipamerkan without worrying about their venomous stings.
di lokasi Aquarium Jelly Fish dan pengunjung bisa
melihat keindahan ubur-ubur dari dekat sekaligus
aman tanpa perlu takut disengat oleh ubur-ubur.

Segmen Properti Property Segment

Menjadi bagian dari Sang Pelopor pengembang Carrying the spirit of the Pioneer in property
properti terkemuka di Indonesia tentunya development in Indonesia is somehow developed a
membangun citra tersendiri bagi Perseroan meskipun significant reputation for the Company besides it well-
kiprah Perseroan dalam bidang usaha properti sudah attained recognition for its property business with a
diakui secara luas dengan diluncurkannya beragam collection of luxurious, exclusive and high quality
property mewah, berkualitas serta eksklusif di property products in Indonesia. The masterpieces
Indonesia. Karya besar Perseroan berupa hunian tepi of the Company includes beachside residence that
pantai yang memiliki beragam keunggulan, sehingga highlights various excellent features and modern
menjadi icon hunian tepi pantai yang mewah dan facilities, making them the icon of luxurious and
eksklusif berbasis konsep hijau. exclusive beachside residence with green concept.

Ke depan, Perseroan akan meluncurkan produk In the future, the Company will launch new property
properti baru antara lain Kondominium Oseana dan products, Oseana Condominium and continue
melanjutkan pembangunan Oceanbreeze, small the development of small office building, the
office building. Oceanbreeze.

Marina Coast Royal Residence Marina Coast Royal Residence


Marina Coast Royal Residence adalah kompleks Marina Coast Royal Residence is an exclusive, classy
hunian eksklusif dan berkelas yang dikelilingi and panoramic residential complex with excellent
panorama alam yang indah serta memiliki keunggulan features and facilities strategically located near
dari sisi lokasi yang strategis dari pusat perniagaan, commercial area, direct access to inner city toll road,
akses langsung ke jalan tol dalam kota, sistem 24-hour integrated security system, and easy access
keamanan 24 jam yang terintegrasi, dan kemudahan to recreational centers, such as Thousands Islands.
menjangkau pusat rekreasi, seperti Pulau Seribu.

Marina Coast The Green Marina Coast The Green


Marina Coast The Green adalah refleksi spirit para Marina Coast The Green reflects the spirit of its
penghuninya yang senantiasa ingin dekat dengan nature lovers residents. Located at the area of West
alam. Menempati lokasi di kawasan Ancol Barat, Ancol, the residential complex highlights 96 units
kompleks hunian yang terdiri dari 96 unit rumah ini of exclusive and luxurious lifestyle residences. The
menawarkan gaya hidup mewah dan eksklusivitas residential complex becomes more fascinating with
bagi penghuninya. Hunian ini juga menonjolkan the beach and sets of excellent features in terms of
pemandangan pantai yang mempesona serta accessibility and complete facilities.
keunggulan lain berupa kemudahan aksesibilitas dan
fasilitas yang lengkap.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

124

Marina Coast The Bukit Marina Coast The Bukit


Marina Coast The Bukit mengusung konsep hunian Marina Coast The Bukit highlights modern tropical
modern tropis yang menonjolkan perpaduan concept that combines perfectly two ornaments of
yang sempurna dari dua ornamen alam, yaitu the nature: panoramic view of the hills and a beautiful
panorama alam perbukitan serta pantai yang indah. beach. The residential complex is equipped with
Fasilitas hunian ini sangat lengkap dan mewah complete and luxurious facilities and easy access to
serta menawarkan kemudahan aksesibilitas bagi the residents.
penghuninya.

De’Cove De’Cove
De’Cove merupakan kompleks hunian yang De’Cove brings forward modern natural concept to
menawarkan nuansa natural modern. Terdiri dari 12 the residential complex. Consisting of 12 houses,
unit rumah, De’Cove juga menawarkan panorama De’Cove accentuates the exotic view of Jakarta Bay.
Teluk Jakarta yang eksotis.

Apartemen Northland Northland Apartment


Apartemen Northland merupakan salah satu properti Northland Apartment is one of the excellent property
unggulan Perseroan yang mengusung konsep products of the Company that highlights the modern
natural modern yang dibalut keindahan panorama natural concept and panoramic beauty of the sea.
laut. Hunian mewah ini memiliki keunggulan dari The luxurious residential complex features strategic
lokasinya yang strategis, kemudahan aksesibilitas location, easy access to toll road and the most
ke jalan tol dan kawasan wisata terpadu terbesar di integrated tourism complex in Indonesia, namely
Indonesia, yaitu Ancol Taman Impian. Kelengkapan Ancol Taman Impian. The complete facilities of the
fasilitas yang dimiliki apartemen ini menjadikannya apartment has made it as one of the best property
yang salah satu properti terbaik di kelasnya. products in its class.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

125

Coasta Villa Coasta Villa


Coasta Villa merupakan kompleks hunian yang Coasta Villa highlights green residential concept as
nyaman berbasis konsep ramah lingkungan karena about 60% of the complex area is dedicated for Green
60% area kompleks ini diperuntukkan bagi area Area. Occupying 3-hectare of land, Coasta Villa offers
hijau. Dibangun di atas lahan seluas 3 hektar, Coasta a selection of residential options, Cluster and Double
Villa kaya akan pilihan model hunian, yakni Cluster Decker. From the basement of the residence that
dan Double Decker. Dari lantai dasar hunian yang functions as parking space and service area, Coasta
memiliki area basement untuk parkir dan kegiatan Villa residents can enjoy a splendidly designed and
servis, penghuni Coasta Villa dapat menikmati exotic tropical park.
hamparan taman hutan tropis yang eksotis serta
tertata rapi.

Segmen Resor Resort Segment

Town House Puri Marina Ancol Town House Puri Marina Ancol
Town House Puri Marina Ancol menawarkan Town House Puri Marina Ancol offers comfort
kenyamanan dan keasrian lingkungan. Terdiri dari 36 and green concept in one place. Consisting of 36
unit bangunan, kompleks perumahan ini mengusung residential units, this complex highlights modern
konsep gaya hidup modern dan eksklusif dengan lifestyle and exclusiveness equipped with complete
fasilitas lengkap, seperti ruang rapat dan menginap, facilities, such as meeting rooms and guest rooms
bagi penghuninya. room for the residents.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

126

Putri Duyung Ancol Putri Duyung Ancol


Putri Duyung Ancol merupakan salah satu ikon Putri Duyung Ancol has long been positioned as one
pariwisata yang dimiliki Ancol Taman Impian. Properti of the tourism icons of Ancol Taman Impian. The
ini memadukan gaya arsitektur postmodern dan property combines post modern architecture and
romantisme Indonesia Timur dalam satu lokasi. Resor Romantic ambiance of Eastern Indonesia. The resort
dibangun berjajar rapi di tepi pantai ini berdasarkan is neatly designed by the beach with the concept of
konsep cottage. Resor ini terdiri dari 130 kamar cottage resort. Putri Duyung Ancol has 130 rooms
lengkap dengan berbagai fasilitas, seperti ruang equipped with various facilities, such as multipurpose
serba guna, ruang rapat, dan area yang memadai hall, meeting room, and beach party area. Other
untuk pesta pantai. Fasilitas lainnya adalah kolam facilities include swimming pool and beach volley
renang dan lapangan bola voli pantai. Pengunjung ball court. The resort guests will be indulged with the
resor ini dapat menikmati eksotisme keindahan laut, exotic view of the sea, particularly during sunrise.
terutama saat matahari terbit.

Pada tahun 2016, Putri Duyung Ancol merenovasi 46 In 2016, Putri Duyung Ancol renovated 46 units
unit Cottage dan menempatkan perapian landscape of Cottage and built landscape fireplace in some
di beberapa titik. locations.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

127

Pulau Bidadari Bidadari Island


Pulau Bidadari telah menjadi salah satu destinasi Bidadari Island has been a famous travel destination
wisata yang terkenal di antara wisatawan for domestic tourists. Located in Thousand Islands,
domestik. Terletak di Kepulauan Seribu, pulau this tiny island offers eco resort concept. In this
kecil ini menawarkan konsep eco resort. Di pulau island, visitors could encounter flora and fauna in
ini masih banyak dijumpai ekosistem asli, seperti their the original ecosystem, such as lizards, bald
biawak, sarang elang bondol dan pohon-pohon eagle nest, and beach vegetation tress. Visitors
vegetasi pantai. Pengunjung juga dapat menikmati could also experience some adventure at the exotic
peninggalan sejarah, seperti Menara Martello yang Martello Tower. Taking 20 minutes from Marina Ancol
eksotis. Ditempuh dalam 20 menit dari dermaga harbor to the resort, the island offers 59 cottages,
Marina Ancol, resor ini menawarkan 59 cottages, consisting of 23 deluxe cottages, 20 family cottages,
yang terdiri dari 23 deluxe cottage, 20 family cottage, 6 suite room cottages and 10 standard cottages, with
6 suite room cottage dan 10 standard cottage, complete, comfortable and panoramic beauty of the
dengan fasilitas dan wahana yang lengkap, nyaman beach.
dan nuansa pantai yang indah dan menyegarkan.

Marina Ancol Marina Ancol


Marina Ancol adalah salah satu dermaga bagi kapal Marina Ancol is one of famous harbors for speed
pesiar jenis speed boat maupun yacht dengan boats and yachts of many sizes. In addition, Marina
berbagai ukuran. Selain itu, Marina Ancol juga Ancol also functions as the harbor for yacht sailing to
berfungsi sebagai pelabuhan bagi kapal pesiar Thousand Island. It offers various water adventures
yang berlayar menuju Kepulauan Seribu. Berbagai and water sport activities, such as water skiing, wind
wisata dan olahraga air juga dapat dinikmati di surfing, sailing and many others. Marina Ancol also
Marina, seperti ski air, wind surfing, sailing dan lain- equipped with, not only recreational facilities at Ancol
lain. Kehadiran Marina ini tidak hanya melengkapi Taman Impian, but also facilitates cosmopolitan
fasilitas wisata di Ancol Taman Impian namun juga lifestyle facilities with its complete infrastructure,
memfasilitasi gaya hidup kosmopolitan dengan such as marine band, gas station, loading deck, and
fasilitasnya yang lengkap seperti marine band, travel agents.
pompa bensin, dermaga bongkar muat, dan agen
perjalanan wisata.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

128

Segmen Kuliner Culinary Segment

Selain menghadirkan fasilitas hiburan yang lengkap, Adding to the entertainment facilities, the Company
wisata kuliner yang dihadirkan Perseroan juga tak also offers a wide range of culinary selection that will
kalah menarik untuk dicoba. indulge your palate.

Saung Layaran Saung Layaran


Pada tahun 2016, Ancol menambah destinasi wisata In 2016, Ancol added another culinary spots, which
kuliner yaitu Saung Layaran. Restoran ini menargetkan is Saung Layaran. The restaurant is targeting visitors
kunjungan dari pecinta seafood, chinese food serta who crave for seafood, Chinese food and Sundanese
sajian khas Sunda. Restoran ini dirancang dengan food lovers. Saung Layaran boasts its natural design
nuansa alami sehingga memberikan nuansa baru that offers new ambience to enjoy seafood culinary.
dalam menikmati hidangan laut.

Rumah Kayu Rumah Kayu


Taman Santap Rumah Kayu menghadirkan konsep Rumah Kayu Garden Restaurant offers “Pleasant
"Pleasant, always green" dengan moto "Go Green". Always Green” concept with “Go Green” tagline. This
Dengan konsep ini, para tamu yang datang dapat concept means every coming visitor will enjoy the
menikmati setiap hidangan dengan nuansa alam food in lush greenery and natural ambience.
yang hijau dan segar

Talaga Sampireun Talaga Sampireun


Talaga Sampireun adalah restoran yang menawarkan Talaga Sampireun is a restaurant that takes you to a
menu tradisional khas Sunda di tengah nuansa yang comfortable and relax ambiance while enjoying your
santai, nyaman dan menyegarkan dengan hadirnya traditional Sundanese dishes. There are modern huts
saung-saung yang tertata rapi dan danau. Restoran by the lake to give you the best dining experience.
ini mampu mengakomodasi 700 orang sehingga The restaurant can accommodate up to 700 people,
cocok untuk berbagai acara dengan keluarga makes it a perfect place for family event or just

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

129

ataupun sahabat. Menu favorit di restoran ini adalah a casual dining with friends. The favorite menu is
Patin Bakar Bambu yang diolah secara tradisional Bamboo Grilled Patin Fish that is traditionally cooked
dengan menggunakan bambu selama 4 jam dan using bamboo for 4 hours with selected herbs and
ditambah dengan bumbu rempah-rempah pilihan. special recipe.

Jimbaran Jimbaran
Jimbaran adalah restoran yang menghadirkan Jimbaran is a seafood restaurant with special
hidangan laut bumbu Bali yang sangat khas. Berdiri Balinese recipes. Established in 2006, the restaurant
sejak tahun 2006, restoran ini terletak di Kawasan is located at Carnaval Beach. Adding to the seafood
Pantai Carnaval. Selain seafood, restoran ini menu, the restaurant also highlights other Balinese
menampilkan hidangan bercita rasa khas Bali lainnya, cuisine, such as Balinese Fried Chicken and Duck.
seperti Ayam dan Bebek Goreng Bumbu Bali.

Segarra Segarra
Segarra dibangun dengan konsep restoran bercita Segarra brings the lifestyle dining concept with
rasa tinggi dengan pemandangan yang spektakuler spectacular view during sunset. The restaurant offers
saat matahari terbenam. Restoran ini menghadirkan luxurious dining with a variety of Indonesian and
kemewahan saat menyantap sajian hidangan ala International cuisine. Segarra is the perfect place for
Indonesia maupun Internasional sehingga menjadikan wedding party or other special occasions.
Segarra tempat yang cocok untuk menggelar pesta
pernikahan atau acara lainnya.

Bandar Djakarta Bandar Djakarta


Hidangan laut memang menjadi ciri khas kuliner Seafood has been the favorite menu for culinary lovers
di kawasan Ancol Taman Impian. Bandar Djakarta while visiting Ancol Taman Impian. Bandar Djakarta
adalah salah satu restoran yang unggul dalam sajian is the placeto have the best dining experience for
hidangan laut yang kaya rasa dan kaya pilihan, mulai various selections of seafood menu, from pomfret,
dari ikan bawal, kerapu, cumi saos padang, kepiting groper fish, squid in Padang sauce, hotplate crabs,
hotplate, udang asam manis dan lain-lain. Acara Sweet Sour Shrimp and many others. The soothing
bersantap menjadi lebih romantis ditemani gemuruh sound of the wave and sea breeze have made
suara ombak dan semilir angin laut. this restaurant a perfect place for romantic dining
experience.

Seaside Suki Seaside Suki


Selain hidangan laut, Ancol Taman Impian juga Not only seafood, Ancol Taman Impian is also
diperkaya kuliner dari Thailand ala Seaside Suki. enriched with other culinary options, such as
Restoran yang terletak bersebelahan dengan Bandar Thailand culinary from Seaside Suki. The restaurant
Djakarta ini mengusung konsep All You Can Eat. is situated next to Bandar Djakarta, offers All You Can
Petualangan wisata kuliner semakin seru dengan Eat concept. A selection of various tasty stock menu
berbagai pilihan rasa kuah kaldu. adds to the best dining experience at the restaurant.

Le Bridge Le Bridge
Le Bridge adalah satu-satunya restoran di Ancol Le Bridge is the only restaurant at Ancol Taman
Taman Impian yang berada di atas laut. Dibangun di Impian that is built over the sea. Situated at Dermaga
Dermaga Hati Beach Pool, Le Bridge memadukan Hati Beach Pool, Le Bridge offers a selection of menu
cita rasa hidangan yang enak dan nuansa yang with exotic sunset panorama as the background.
romantis dengan pemandangan laut nan eksotis saat
matahari terbenam.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

130

Oceanic Seabreeze Oceanic Seabreeze


Restoran yang terletak di area timur Ancol Taman This restaurant is situated at the East part of Ancol
Impian ini menyuguhkan berbagai jenis hidangan Taman Impian. Offers the fresh seafood menu for
laut segar karena pengunjung dapat memilih sendiri the visitors to choose their own fresh fish to dine in.
ikan hidup yang ingin disantapnya. Beberapa menu Some favorite seafood menu at the restaurant are
yang menjadi ciri khas dari restoran ini adalah margarine-fried Gurami with egg sauce, Seafood
gurame telor mentega, sup kelapa seafood, dan Coconut Soup, and Steam Groper Fish. There is a
kerapu steam. Restoran ini memiliki Ruang VIP untuk VIP room in the restaurant for meeting, or Indoor and
penyelenggaraan rapat, ruangan indoor dan outdoor Outdoor rooms with beach view. The restaurant is
dengan pemandangan pantai, serta melayani capable for handling big or small events.
beberapa event dari skala besar maupun kecil.

Selain restoran tersebut di atas, pilihan wisata kuliner Adding to the restaurants, culinary destination at
di sekitar kawasan Ancol Taman Impian semakin Ancol Taman Impian is also completed with fast
lengkap dengan adanya restoran siap saji yang akan food restaurants to cater for different taste of varied
melayani pengunjung, yaitu antara lain Yosinoya, visitors, they are, Yoshinoya, Padangnese restaurant
Restoran Khas Minang Simpang Raya, Columbus of Simpang Raya, Columbus Fried Chicken, Planet
Fried Chicken, Planet Bakso, Bakso Afung, Solaria, Bakso, Solaria, Pizza Hut, Starbucks, McDonalds,
Pizza Hut, Starbucks, McDonalds, Restoran AW, AW Restaurant, Ma’Kita, The Pier and the others.
Ma’Kita, The Pier dan lain-lain.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

131

Mice (Meeting, Incentives, Mice (Meeting, Incentives,


Conference & Exhibition) Conference & Exhibition)

Candi Bentar Convention Hall Candi Bentar Convention Hall


Candi Bentar Convention Hall merupakan salah satu Candi Bentar Convention Hall is one of the
fasilitas unggulan di Putri Duyung Ancol. Berkapasitas leading facilities at Putri Duyung Ancol. The hall
2.000 orang dengan 5 ruang pertemuan. Candi accommodates up to 2,000 people with 5 meeting
Bentar Convention Hall menawarkan konsep baru rooms. Candi Bentar Convention Hall offers a unique
yang unik, sehingga sangat cocok untuk acara pesta concept which is a perfect place for a wedding party
pernikahan maupun acara pertemuan lainnya. and other meetings.

Gedung Ecovention Ecovention Building


Ecovention melengkapi fasilitas MICE yang ada di Ecovention completes the existing MICE facilities
sekitar Ancol Taman Impian. Ruang serba guna ini at Ancol Taman Impian. The multipurpose hall is
dibangun di atas lahan 4.000 m2 dan sangat cocok built on a 4,000 m2 land area and is suitable for any
untuk berbagai kegiatan pameran atau pertemuan. exhibitions or conference.

Bidang Bisnis yang Dikelola Secara Jointly Operated Businesses


Kemitraan

Beberapa segmen usaha di kawasan Ancol Taman The followings are business segments at Ancol
Impian dikelola oleh Perseroan secara kemitraan, Taman Impian, which are jointly operated between
yaitu: the Company and the partners:

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

132

Ancol Beach City Ancol Beach City


Ancol Beach City mengusung konsep entertainment Ancol Beach City employs entertainment mall
mall yang mewakili gaya hidup modern masyarakat concept to represent the modern urban lifestyle. Built
urban. Dibangun di atas lahan 58.000 m2, mal ini on 58,000 m2 land area, the mall features complete
memiliki fasilitas yang lengkap, untuk wisata kuliner, facilities for culinary journey, best experiences for
wisata belanja dan rekreasi. shopping and recreational.

Gondola Gondola
Wahana kereta gantung atau gondola ini menawarkan Gondola offers great adventures from the air. The
petualangan dari udara. Wahana yang dikelola secara tourist attraction is jointly operated between the
kemitraan dengan PT Karya Surya Indonesia (KSI) Company and PT Karya Surya Indonesia (KSI) and
memiliki 37 gondola dan panjang lintasan 2,4 km features 37 gondolas and 2.4 km in length, stretching
mulai dari Pantai Festival hingga area parkir Atlantis from Festival Beach to the parking area of Atlantis
Water Adventure. Water Adventure.

Ancol Epic Cable Park Ancol Epic cable Park


Epic Cable Park memfasilitasi kegiatan olahraga air Epic Cable Park facilitates Wakeboarding sport
wakeboarding yang menggunakan cable wakeboard. activity using cable wakeboard. This is the first and
Ini merupakan yang pertama dan satu-satunya di the only facility ever built in Jakarta. This international
Jakarta. Fasilitas olahraga berskala internasional ini sport facility boasts the world’s best water sport
bahkan memiliki fasilitas olahraga air terbaik di dunia. facility.

Segmen Edutainment Edutainment Segment

Kepedulian dan kecintaan terhadap lingkungan Our high concern and love for environment
mendorong Perseroan untuk mengadopsi konsep encourages the Company to adopt the edutainment
edutainment di sejumlah unit usaha, termasuk pada concept across its business units, including the
unit-unit berikut ini: followings:

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

133

Pentas Prestasi Pentas Prestasi


Wahana Pentas Prestasi terletak di dalam kawasan Pentas Prestasi is located at Dunia Fantasi’s indoor
Dunia Fantasi. Melalui wahana ini, pengunjung area. This attraction allows visitors to earn knowledge
dapat memperoleh pengetahuan fisika dengan of physics by using the miniatures of all rides provided
menggunakan miniatur wahana-wahana permainan in Dunia Fantasi as the demonstration instruments.
Dunia Fantasi sebagai alat peraganya. Dengan Therefore visitors can get better understanding about
begitu, pengunjung dapat memahami teknik kerja how all rides at Dunia Fantasi work.
setiap wahana permainan yang ada di Dunia Fantasi.

Rumah Pintar Rumah Pintar


Rumah Pintar terletak di kawasan Ocean Dream Rumah Pintar is located within Ocean Dream Samudra
Samudra yang dibangun bekerja sama dengan and was built in cooperation with the Solidarity
Solidaritas Istri Kabinet Indonesia Bersatu (SIKIB) of Wives of Indonesia Bersatu Cabinet (SIKIB) to
sebagai salah satu wujud program Indonesia Pintar. partly implement Indonesia Pintar program. Rumah
Rumah Pintar dilengkapi dengan fasilitas alat peraga Pintar is equipped with demonstration instruments
dan berbagi literatur terkait kehidupan laut. Rumah and various literatures of sea life. Rumah Pintar
Pintar mengakomodasi kebutuhan pendidikan formal accommodates the need for formal education for
bagi anak usia 4-15 tahun. children of 4–15 years old.

Learning Farm Learning Farm


Learning Farm terletak di Ecopark. Mengusung Learning Farm is situated at Ecopark. With the fun
konsep bermain sambil belajar, pengunjung learning concept, visitors will receive knowledge on
mendapat edukasi mengenai cara berkebun, mulai gardening, from planting, maintenance, up to the
dari menanam, mengurus hingga memanen sayuran. harvesting process.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

134

Struktur Organisasi
Organization Structure

DIREKTORAT TEKNIK DIREKTORAT REKREASI DIREKTORAT PROPERTI


Directorate of engineering Directorate of recreation Directorate of property

Budiwidiantoro Teuku Sahir Syahali Arif Nugroho

WAKIL DIREKTUR REKREASI WAKIL DIREKTUR PROPERTI


vice Director of recreation vice Director of property

Agus Sudarno Arief Budi Santoso

DEPARTEMEN PERENCANAAN DEPARTEMEN TAMAN IMPIAN DEPARTEMEN PROPERTI 1


PROPERTI Department of taman impian Department of property 1
Department of property planning
Sunarto Nuri Hermila S.
Arinta Wahyuningrum

DEPARTEMEN TIRTA DEPARTEMEN PROPERTI 2


DEPARTEMEN DUFAN OCEAN & Department of tirta Department of property 2
PERENCANAAN REKREASI
Department of dufan oCEAN & - Sandy Rudiana
recreation planning

Ferry Sutanto DEPARTEMEN RETAIL & SPONSORSHIP DEPARTEMEN PENGELOLAAN


Department of retail & PROPERTI
sponsorsHip Department of property
management
DEPARTEMEN PELELANGAN
Thomas Riandy Jo
Department of auction
Affendi
Johannes Harwanto
DEPARTEMEN dunia fantasi
Department of Dunia fantasi advisor direktorat properti
Department of property aDvisor
DEPARTEMEN REKLAMASI John Ramos Butar B.
Department of reclamation Teni Kristiani
Maleakhi John
Ferdinand R.H Gultom
DEPARTEMEN Resor
Department of resort

DEPARTEMEN PENGEMBANGAN HOTEL Budi Aryanto


Department of Hotel Development

Alfin Kusmantara
advisor direktorat rekreasi
Department of recreation aDvisor

Roysan Aruan

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

135

DEWAN KOMISARIS
BOARD OF COMMISSIONERS

Honggo Widjojo Kangmasto


Komisaris Utama & Independen
President & Independent Commissioner

Tuty Kusumawati
Komisaris
Commissioner

Trisna Muliadi
Komisaris
Commissioner

KRMH Daryanto Mangoenpratolo


Yosodiningrat
Komisaris Independen
Independent Commissioner

DIREKTUR UTAMA
PRESIDENT DIRECTOR

C. Paul Tehusijarana

DIREKTUR
DIRECTORS

Harianto Badjoeri
Arif Nugroho
Budiwidiantoro
Teuku Sahir Syahali
Daniel Nainggolan

DIREKTORAT SDM & HUKUM DIREKTORAT KEUANGAN


Directorate of Human resources Directorate of finance
& legal affairs
Daniel Nainggolan
Harianto Badjoeri

WAKIL DIREKTUr sdm & hukum


WAKIL DIREKTUR keuangan
vice Director of Human resources
vice Director of finance
& legal affairs
Teti Eko Pratiwi
Sunutomo R.

DEPARTEMEN sdm & umum DEPARTEMEN treasure kepala corporate secretary


Department of Human resources & Department of treasure HeaD of corporate secretary
general affairs
Ratih Dewanti Ellen Gaby Tulangow
Yosep Prihartono S.

DEPARTEMEN hukum & perijinan DEPARTEMEN AKUNTING kepala spi


Department of legal anD licensing Department of accounting HeaD of iau
Hanurawan Nugroho Irwan Agustuslan Farida Kusuma R.

DEPARTEMEN sim DEPARTEMEN anak usaha


Department of sim Department of subsiDiaries
- Maria Anggraeni S.
Aji Wiratmoko
Priyono Yuni S.
Anom Hamengku B.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

136

Entitas Anak Perusahaan


Subsidiaries

Kepemilikan saham Perseroan di anak usaha per 31 The Company's stake ownership in the subsidiaries
Desember 2016 adalah sebagai berikut: as of December 31, 2015 is explained below:

Entitas Anak Domilisi Tahun Beroperasi Persentase Kepemilikan (%)


Subsidiaries Domicile Operating Year Ownership Percentage (%)

PT Taman Impian Jaya Ancol (“TIJA”) Jakarta 1972 99.99


PT Seabreez Indonesia (“SI”) Jakarta 1972 95.59
PT Jaya Ancol (“JA”) Jakarta 2009 100
PT Sarana Tirta Utama (“STU”) Jakarta 2010 65.00

PT Taman Impian Jaya Ancol (“Tija”) PT Taman Impian Jaya Ancol (“Tija”)

PT Taman Impian Jaya Ancol merupakan anak PT Taman Impian Jaya Ancol is the Company's
usaha Perseroan yang 99,99% sahamnya dikuasai subsidiary whose 99.99% of shares is owned by
Perseroan. Bergerak di bidang usaha rekreasi, the Company. Operating the business of recreation,
resor, jasa dan perdagangan, TIJA bertanggung resort, service and trading, TIJA is responsible for
jawab mengelola sejumlah unit bisnis, seperti managing a number of business units, namely Dunia
Dunia Fantasi, Ocean Dream Samudra, Atlantis Fantasi, Ocean Dream Samudra, Atlantis Water
Water Adventure, Taman Impian, Putri Duyung Adventure, Taman Impian, Putri Duyung Ancol,
Ancol, Marina dan Ocean Ecopark serta penjualan Marina and Ocean Ecopark , and also responsible for
merchandise. Perusahaan ini beralamat di the sales of merchandise. The Company is located at
Ecovention Building, Jl. Lodan Timur No. 7 Jakarta Ecovention Building, Jl. Lodan Timur No. 7 Jakarta
14430. 14430.

Per tanggal 31 Desember 2016, susunan Dewan As of December 31, 2016, below is the structures of
Komisaris dan Direksi TIJA adalah sebagai berikut: Boards of Commissioners and Directors:

Nama
Jabatan Position
Name

Dewan Komisaris
Board of Commissioners
Tuty Kusumawati Komisaris Utama President Commissioner
KRMH. Daryanto Mangoenpratolo Yosodiningrat Komisaris Commissioner
Trisna Muliadi Komisaris Commissioner
Direksi
Board of Directors
C Paul Tehusijarana Direktur Utama President Director
Arief Nugroho Direktur Director
Budiwidiantoro Direktur Director
Harianto Badjoeri Direktur Director
Teuku Sahir Syahali Direktur Director

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

137

PT Seabreez Indonesia (“SI”) PT Seabreez Indonesia (“SI”)

PT Seabreez Indonesia merupakan anak perusahaan PT Seabreez Indonesia is a subsidiary whose


yang 95,59% sahamnya dikuasai Perseroan. 95.59% shares owned by the Company. PT Seabreez
PT Seabreez Indonesia bergerak di bidang Indonesia is operated in trading, construction,
perdagangan, pembangunan, pengangkutan, workshop, publishing, industrial, mining, agriculture
perbengkelan, percetakan, perindustrian, and services sectors. SI manages main business
pertambangan, pertanian dan jasa. SI mengelola activities including tourist resorts and transportation
kegiatan bisnis utama berupa penginapan wisata facilities in Thousand Islands, restaurants and land
dan sarana transportasi di Kepulauan Seribu, plot rental. Address of the Company is at Balai
restoran, dan penyewaan lahan. Alamat kantor Samudra Building, Jl. Pasir Putih 1, Ancol, Jakarta
perusahaan ini di Gedung Balai Samudra, Jl. Pasir 14430.
Putih 1, Ancol, Jakarta 14430.

Per tanggal 31 Desember 2016, susunan Dewan As of December 31, 2016, below is the compositions
Komisaris dan Direksi perusahaan adalah sebagai of Boards of Commissioners and Directors:
berikut:

Nama
Jabatan Position
Name

Dewan Komisaris
Board of Commissioners
Teuku Sahir Syahali Komisaris Utama President Commissioner
Slamet Budisukrisno Komisaris Commissioner
Direksi
Board of Directors
Yosef Supriyono Nugroho Direktur Director

PT Jaya Ancol (“JA”) PT Jaya Ancol (“JA”)

PT Jaya Ancol merupakan entitas anak yang PT Jaya Ancol is a subsidiary whose 99.0%
99,00% sahamnya dikuasai oleh Perseroan yang shares owned by the Company with expertise in
memiliki spesialisasi dalam pengelolaan pertunjukan dolphin and sea lion show management at Suoi
lumba-lumba dan singa laut di Suoi Tien Park, Vietnam Tien Park, Vietnam, in cooperation with Suoi
bekerja sama dengan Suoi Tien Culture Tourist Tien Culture Tourist Company Ltd, Vietnam. The
Company Ltd, Vietnam. Perusahaan ini bergerak company is operated in the businesses of trading,
di bidang usaha perdagangan, pembangunan, development, transportation, workshop, publishing,
pengangkutan, perbengkelan, percetakan, industrial, mining, agriculture and service as well
perindustrian, pertambangan, pertanian, dan jasa as infrastructure. Address of the Company is at
serta mengelola bidang usaha infrastruktur. Lokasi Ecovention Building on Jl. Lodan Timur No. 7, Ancol,
perusahaan beralamat di Jl. Lodan Timur No. 7 Jakarta 14430.
Gedung Ecovention, Ancol, Jakarta 14430.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

138

Per tanggal 31 Desember 2016, susunan Dewan As of December 31,below is the structures of Boards
Komisaris dan Direksi PT Jaya Ancol adalah: of Commissioners and Directors:

Nama
Jabatan Position
Name

Dewan Komisaris
Board of Commissioners
Tuty Kusumawati Komisaris Utama President Commissioner
KRMH. Daryanto Mangoenpratolo Yosodiningrat Komisaris Commissioner
Trisna Muliadi Komisaris Commissioner
Direksi
Board of Directors
C Paul Tehusijarana Direktur Utama President Director
Arif Nugroho Direktur Director
Budiwidiantoro Direktur Director
Harianto Badjoeri Direktur Director
Teuku Sahir Syahali Direktur Director

PT Sarana Tirta Utama (“STU”) PT Sarana Tirta Utama (“STU”)

PT Sarana Tirta Utama merupakan entitas anak PT Sarana Tirta Utama is a subsidiary whose 65%
Perseroan yang 65% sahamnya dikuasai oleh of shares owned by the Company remaining 35%
Perseroan sedangkan 35% sisanya dikuasai owned by PT Jaya Teknik Indonesia. The Company
oleh PT Jaya Teknik Indonesia. Perusahaan ini manages business in services, general trading,
mengelola jasa, perdagangan umum, perindustrian industry and construction. Address of the Company
dan pembangunan. Lokasi perusahaan berada di is at Jl. Lodan Timur No. 7 Ecovention Building,
Jl. Lodan Timur No. 7 Gedung Ecovention, Ancol, Ancol, Jakarta 14430.
Jakarta 14430.

Per tanggal 31 Desember 2016, susunan Dewan As of December 31, 2016, below is the structures of
Komisaris dan Direksi perusahaan adalah sebagai Boards of Commissioners and Directors:
berikut:

Nama
Jabatan Position
Name

Dewan Komisaris
Board of Commissioners
Arief Nugroho Komisaris Utama President Commissioner
Indra Satria Komisaris Commissioner
Direksi
Board of Directors
Fransiskus Xaverius Husni Direktur Utama President Director
Haryanto Damanik Direktur Director

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

139

Perusahaan Asosiasi
The Associates

PT Philindo Sporting Amusement and PT Philindo Sporting Amusement and


Tourism Tourism

PT Philindo Sporting Amusement and Tourism PT Philindo Sporting Amusement and Tourism
merupakan perusahaan yang bergerak di bidang is a company that operates in tourism business,
pariwisata, yaitu sebagai pengelola Gedung HAILAI. namely as the operator of HAILAI building. The
Kepemilikan saham di perusahaan ini menunjukkan composition of the share ownership showed that
Perseroan memiliki 50% saham dan 50% sisa saham the Company owned 50% of the shares and the
lainnya dimiliki oleh PT Seven Seas Finance & Trade remaining 50% owned by PT Seven Seas Finance
Corporation. Alamat Kantor Pusat perusahaan adalah & Trade Corporation. The Company is located on Jl.
di Jl. Lodan Timur Ancol, Jakarta Utara, 14430, dan Lodan Timur Ancol, North Jakarta, 14430, while the
Kantor Perwakilan Hong Kong 39/F. Shn Tak Center representative office is on 39/F. Shn Tak Center 200
200 Connaught Road, Central Hong Kong. Connaught Road, Central Hong Kong

Per tanggal 31 Desember 2016, susunan Dewan As of December 31, 2016, below is the structures
Komisaris dan Direksi PT Philindo Sporting of Boards of Commissioners and Directors of PT
Amusement and Tourism adalah sebagai berikut: Philindo Sporting Amusement & Tourism:

Nama
Jabatan Position
Name

Dewan Komisaris
Board of Commissioners
Lee Sing Man Komisaris Utama President Commissioner
Shum Ming Cho Komisaris Commissioner
Gatot Setyowaluyo Komisaris Commissioner
Direksi
Board of Directors
Winarto Direktur Utama President Director
Teuku Sahir Syahali Direktur Director
Christina Koo Po Chu Direktur Director

PT Jaya Bowling Indonesia PT Jaya Bowling Indonesia

PT Jaya Bowling Indonesia merupakan perusahaan PT Jaya Bowling Indonesia is a management


penyedia dan pengelola sarana olah raga yang and sport provider company, which operates the
dilaksanakan melalui unit bisnisnya, Jaya Bowling. business through its business unit, Jaya Bowling.
Kepemilikan saham perusahaan ini menunjukkan The composition of share ownership showed that the
Perseroan menguasai 16,75% saham perusahaan, Company owned 16.75% of shares, and the remaining
dan sisanya dikuasai oleh Internasional Bowling is shared between Internasional Bowling Limited
Limited dan PT Seven Seas Finance & Trade and PT Seven Seas Finance & Trade Corporation,
Corporation, masing-masing sebesar 66,67% dan by 66.67% and 16.58%, respectively. Company is

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

140

16,58%. Alamat perusahaan adalah di Jl. Lodan located on Jl. Lodan Timur, Ancol, Jakarta 14430,
Timur, Ancol, Jakarta 14430, Indonesia, e-mail: Indonesia, e-mail: ancolbowl@yahoo.com.
ancolbowl@yahoo.com.

Per tanggal 31 Desember 2016, susunan Dewan As of December 31, 2016, below is the
Komisaris dan Direksi PT Jaya Bowling Indonesia structures of Boards of Commissioners and
adalah sebagai berikut: Directors of PT Jaya Bowling Indonesia

Nama
Jabatan Position
Name

Dewan Komisaris
Board of Commissioners
Teuku Sahir Syahali Komisaris Utama President Commissioner
Wong Fung Mui Komisaris Commissioner
Lee Jun Sing Komisaris Commissioner
Direksi
Board of Directors
Christina Koo Po Chu Direktur Utama President Director
Lee Sing Man Direktur Director
Budiwidiantoro Direktur Director

PT Kawasan Ekonomi Khusus PT Kawasan Ekonomi Khusus


Marunda Jakarta Marunda Jakarta

PT Kawasan Ekonomi Khusus Marunda Jakarta PT Kawasan Ekonomi Khusus Marunda Jakarta is
merupakan perusahaan pembangunan, perdagangan a development, trading and service company. The
dan jasa. Kepemilikan saham di perusahaan ini composition of stake ownership showed that the
menunjukkan Perseroan menguasai sebesar 25% Company dominated 25% of the shares and the
saham dan sisanya dimiliki oleh PT Jakarta Propertindo remaining is shared between PT Jakarta Propertindo
25% dan PT Pembangunan Jaya 50%. Lokasi kantor (25%) and PT Pembangunan Jaya (50%). The office
PT Kawasan Ekonomi Khusus Marunda Jakarta berada of PT Kawasan Ekonomi Khusus Marunda Jakarta is
di Menara ICB Bumiputera, Jl. Probolinggo No. 18 at Menara ICB Bumiputera, Jl. Probolinggo No. 18
Jakarta 10350. Jakarta 10350.

Per tanggal 31 Desember 2016, susunan Dewan As of December 31, 2016, below is the structures of
Komisaris dan Direksi perusahaan adalah sebagai Boards of Commissioners and Directors:
berikut:

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

141

Nama
Jabatan Position
Name

Dewan Komisaris
Board of Commissioners
Agus Himawan Komisaris Commissioner
Direksi
Board of Directors
Trisna Muliadi Direktur Director

PT Jakarta Tollroad Development PT Jakarta Tollroad Development

PT Jakarta Tollroad Development merupakan PT Jakarta Tollroad Development operates the


perusahaan yang bergerak di bidang pembangunan development and service businesses. Composition
dan jasa. Kepemilikan saham di perusahaan ini of share ownership in the company showed that
menunjukkan Perseroan menguasai Perseroan the Company owned 25.637% of the shares,
25,151% PT Jakarta Propertindo 3,178% PT Jaya and the remaining is shared between PT Jakarta
Konstruksi Manggala Pratama Tbk 20,502% PT Jaya Propertindo (8.974%), PT Jaya Real Property Tbk
Land 4,050% PT Jaya Real Property Tbk 28,852% (28.847%), PT Jaya Konstruksi Manggala Pratama
PT Pembangunan Jaya 18,266% PT Pembangunan Tbk (20.511%), PT Pembangunan Jaya (11.537%)
Jaya Infrastruktur 0,001%. PT Jakarta Tollroad and PT Jaya Land (4.487%). PT Jakarta Tollroad
Development beralamat di Gedung Jaya Lt. 12 Jl. Development is located at Jaya Building 12th
M.H. Thamrin No. 12 Jakarta 10340. floor Jl. M.H. Thamrin No. 12 Jakarta 10340.

Per 31 Desember 2016, susunan Dewan Komisaris As of December 31, 2016, below is the structures of
dan Direksi perusahaan adalah: Boards of Commissioners and Directors:

Nama
Jabatan Position
Name

Dewan Komisaris
Board of Commissioners
Sarwo Handayani Komisaris Commissioner
Direksi
Board of Directors
Frans S. Sunito Direktur Director

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

142

Struktur Grup Perusahaan


Corporate Group Structure

pemprov dki jakarta


Provincial Government
of DKI Jakarta
MASYARAKAT
pt pembangunan jaya
public

18,00% 72,00% 10,00%

ENtitas anak
perseroan Perusahaan Asosiasi
subsidiaries COMPANY The Associates

99,99% 99,00% 65,00% 95,27%

1,00%

25,00% kawasan
ekonomi
taman impian sarana tirta seabreez khusus
jaya ancol marunda
jaya ancol utama indonesia

50,00%
0,32% philindo

jakarta
25,15% tol road
development

16,75% jaya
bowling
indonesia

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

143

Komposisi Pemegang Saham


Shareholders Composition

Komposisi Pemegang Saham Shareholders Composition as of


Perseroan per tanggal 31 Desember December 31, 2016
2016

Komposisi Pemegang Saham Perseroan per tanggal 31 Desember 2016


Shareholders Composition as of December 31, 2016
Pemegang Saham dengan Kepemilikan Lebih dari 5% Jumlah Saham Presentase Saham (%)
Shareholders with more than 5% Shares ownership Total Shares Shares Percentage (%)

Pemerintah Daerah DKI Jakarta


DKI Jakarta Provincial Government
Saham Seri A
1 0,01
Series A Shares
Saham Seri C
1.151.999.998 71,99
Series C Shares
Jumlah
1.151.999.999 72
Total
PT Pembangunan Jaya
PT Pembangunan Jaya
Saham Seri B
1 0,01
Series B Shares
Saham Seri C
288.999.998 18
Series C Shares
Jumlah
288.099.999 18,01
Total
Masyarakat (masing-masing dibawah 5%, Saham Seri C
159.900.000 9,99
Public (individual, less than 5%, Series C Shares)
Jumlah
1.599.999.998 100
Total

Kepemilikan Saham Oleh Dewan Share Ownership by The Board of


Komisaris dan Direksi Commissioners and The Board of
Directors
Kepemilikan Saham Oleh Dewan Komisaris
Share Ownership by the Board of Commissioners
Nama Jabatan Kepemilikan Saham
Name Position Shares Ownership

Dewan Komisaris
Board of Commissioners
Komisaris Utama & Independen Tidak Ada
Honggo Widjojo Kangmasto
President & Independent Commissioner None
Komisaris Tidak Ada
Trisna Muliadi
Commissioner None
Komisaris Independen Tidak Ada
KRMH Daryanto Mangoenpratolo Yosodiningrat
Independent Commissioner None
Komisaris Tidak Ada
Tuty Kusumawati
Commissioner None

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

144

Kepemilikan Saham Oleh Direksi


Share Ownership by the Board of Directors
Nama Jabatan Kepemilikan Saham
Name Position Shares Ownership

Direksi
Board of Directors
Direktur Utama Tidak Ada
C. Paul Tehusijarana
President Director None
Direktur Tidak Ada
Budiwidiantoro
Director None
Direktur Tidak Ada
Harianto Badjoeri
Director None
Direktur Tidak Ada
Arif Nugroho
Director None
Direktur Tidak Ada
Teuku Sahir Syahali
Director None
Direktur Independen Tidak Ada
Daniel Nainggolan
Independent Director None

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

145

Informasi Pemegang Saham Utama dan Pemegang


Saham Pengendali
Information About Majority and Controlling Shareholders

Pemegang saham pengendali Perseroan terdiri dari The Company's controlling shareholders consist
Pemerintah DKI Jakarta (72%) dan PT Pembangunan of Provincial Government of DKI Jakarta (72%)
Jaya (18%). Kedua pemegang saham adalah and PT Pembangunan Jaya (18%). Both are
pemegang saham mayoritas dengan kategori saham majority holders of special shares that reserved the
khusus dan memiliki hak pencalonan/wakil di Dewan rights in nominating the candidates for Board of
Komisaris maupun Direksi. Commissioners and Board of DIrectors.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

146

Kronologis Pencatatan Saham


Chronology of Stock Listing

Pada tanggal 2 Juli 2004, Perseroan melaksanakan On July 2, 2004, the Company conducted an Initial
penawaran saham umum perdana atau Initial Public Public Offering (IPO) through the release of 80,000,000
Offering (IPO) dengan melepas 80.000.000 lembar shares to the public. On the same occasion, the
saham ke publik. Pada tanggal yang sama, Perseroan Company listed 719,999,998 shares, thus bringing
mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Indonesia the total outstanding shares of 799,999,998,000.
(BEI) sebanyak 719.999.998 lembar saham sehingga
total saham yang diperdagangkan di bursa mencapai
799.999.998 lembar saham.

Menyusul pelaksanaan IPO tersebut, komposisi Following the IPO implementation, the composition of
kepemilikan saham Perseroan turut mengalami share ownership of the Company experienced some
perubahan. Sebelum IPO, kepemilikan saham changes. Prior to IPO, the share ownership showed
menunjukkan Pemda DKI Jakarta menguasai 80% that Government of DKI Jakarta dominated 80% and
dan sisanya 20% dimiliki oleh PT Pembangunan the remaining 20% is owned by PT Pembangunan
Jaya. Setelah pelaksanaan IPO tersebut, komposisi Jaya. Following the IPO, the Company's share
kepemilikan saham menunjukkan Pemda DKI Jakarta ownership is composed of DKI Jakarta Government
(72%), PT Pembangunan Jaya (18%) dan Publik (72%), PT Pembangunan Jaya (18%) and the Public
(10%). (10%).

Pada tanggal 10 Juli 2006, Perseroan melakukan On July 10, 2006, the Company conducted a stock
stock split sehingga terjadi penambahan sebanyak split, thus bringing total outstanding shares to
799.999.998 lembar saham. Sejak itu, total saham 799,999,996 shares. Since then, the Company's
Perseroan yang diperdagangkan melalui Bursa Efek total shares traded in Indonesia Stock Exchange
Indonesia menjadi 1.599.999.996 lembar saham. amounted to 1,599,999,994 shares.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

147

Kronologis Pencatatan Efek Lainnya


Listing Chronology of Other Securities

Dalam rangka memperkuat modal kerja, Perseroan To strengthen the working capital, the Company
juga melakukan pendaftaran efek lainnya di Bursa also listed the other securities in Indonesia Stock
Efek Indonesia. Pada tanggal 27 Juni 2007, Perseroan Exchange. On June 27, 2007, the Company conducted
melakukan penawaran umum Obligasi I Jaya Ancol public offering for Bond I of Jaya Ancol amounting to
senilai Rp200.000.000.000 (dua ratus miliar Rupiah). Rp200,000,000,000 (two hundred billion Rupiah).

Kemudian pada tanggal 17 Desember 2012, On December 17, 2012, the Company conducted
Perseroan kembali melakukan penawaran umum another public offering for Bond II of Jaya Ancol for
atas Obligasi II Jaya Ancol Tahun 2012 dengan the Year of 2012 with total outstanding amount of
jumlah pokok obligasi sebesar Rp.300.000.000.000 Rp300,000,000,000 (three hundred billion Rupiah).
(tiga ratus miliar Rupiah). Obligasi itu terdiri dari: The bond consists of:

a. Obligasi Seri A senilai Rp.100.000.000.000 a. A Series Bond for Rp100,000,000,000 (one


(seratus miliar Rupiah) dengan tingkat bunga billion Rupiah) with fixed rate at 8.1% and paid
tetap 8,1% dan dibayarkan setiap triwulan. every quarter. The three-year bond matured on
Obligasi bertenor 3 (tiga) tahun tersebut jatuh December 27, 2015.
tempo pada 27 Desember 2015.
b. Obligasi Seri B senilai Rp.200.000.000.000 (dua b. B Series Bond for Rp200,000,000,000 (two
ratus miliar Rupiah) dengan suku bunga tetap hundred billion Rupiah) with fixed rate at 8.4%
sebesar 8,4% yang dibayarkan setiap triwulan. paid every quarter. The five-year bond will mature
Obligasi bertenor 5 (lima) tahun tersebut akan on December 27, 2017.
jatuh tempo pada 27 Desember 2017.

Obligasi tersebut meraih peringkat idAA-dari The bonds earned idAA- rating from PT Pemeringkat
lembaga pemeringkat yaitu PT Pemeringkat Efek Efek Indonesia, an Indonesian rating agency.
Indonesia.

Perseroan melakukan pelunasan atas Obligasi The Company made repayment for A Series Jaya
II Jaya Ancol Tahun 2012 seri A sebesar Ancol Bond II of the Year of 2012 amounting to
Rp100.000.000.000 (seratus miliar Rupiah) Rp100,000,000,000 (one hundred billion Rupiah)
yang jatuh tempo tanggal 27 Desember 2015. maturing on December 27, 2015. PT Pemeringkat
PT Pemeringkat Efek Indonesia dalam hal kembali Efek Indonesia rated idAA- for the Company with
menetapkan peringkat idAA- untuk Perseroan ‘Stable’ outlook which represented strong position of
dengan outlook ‘Stabil’ yang mencerminkan posisi the Company in recreational market, stable revenue,
pasar Perseroan yang kuat di industri rekreasi, and cash flow protection and strong liquidity.
aliran pendapatan yang stabil serta proteksi arus
kas dan tingkat likuiditas yang kuat.

Pada tahun 2016, Perseroan menerbitkan Obligasi In 2016, the Company issued Jaya Ancol Shelf-
Berkelanjutan I Jaya Ancol Tahap I Tahun 2016 Registration Bonds I Phase I of 2016 with total
dengan jumlah Pokok Obligasi pada Tanggal Emisi bonds principal amounted Rp300,000,000,000 (three

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

148

sebesar Rp300.000.000.000 (tiga ratus miliar Rupiah), hundred billion Rupiah) on the underwriting date with
yang terbagi dalam 2 (dua) seri dengan ketentuan terms and condition as follows:
sebagai berikut:
(a) Obligasi Seri A sebesar Rp250.000.000.000 (dua (a) Seris A Bonds amounting to Rp250,000,000,000
ratus lima puluh miliar Rupiah) dengan tingkat (two hundred and fifty thousand billing Rupiah)
bunga tetap sebesar 8,1% per tahun. Obligasi with fixed rate at 8.1% per annum. The bonds
bertenor 3 (tiga) tahun tersebut akan jatuh tempo have 3 (three) years maturity and will be matured
pada tanggal 29 September 2019. on September 29, 2019.
(b) Obligasi Seri B sebesar Rp50.000.000,000 (lima (b) Series B Bonds amounting to Rp500,000,000,000
puluh miliar Rupiah) dengan tingkat bunga tetap (fifty billion Rupiah) with fixed rate at 8.2% per
sebesar 8,2% per tahun. Obligasi bertenor 5 annum. The bonds has 5 (five) years maturity and
(lima) tahun tersebut akan jatuh tempo pada will be matured on September 29, 2021.
tanggal 29 September 2021.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

149

Lembaga/Profesi Penunjang Pasar Modal


Capital Market Supporting Institutions/Professions

Jenis Lembaga/
Ruang Lingkup Nilai Kontrak (Rp)
No Profesi Nama Alamat
Pekerjaan Contract Value
No Institutions/ Name Address
Scope of Work (Rp)
Professional

1 Kustodian PT Kustodian Indonesia Stock Biaya Tahunan Efek


Custody Sentral Efek Exchange Building dan Obligasi serta
Indonesia 1st Tower 5th Floor Pencatatan Obligasi
Jl. Jend. Sudirman Kav. Biaya Tahunan Efek
52-53, Jakarta 12190 dan Obligasi serta
Indonesia. Pencatatan Obligasi. Rp60.833.332
P : (+62 21) 515 2855 Annual Securities and
F : (+62 21) 5299 1199 Bonds Fee and Bonds
Toll free : 0800-186- Listing
5734
E : helpdesk@ksei.co.id
2 Biro Administrasi PT Adimitra Rukan Kirana Buotique Jasa pencatatan dan
Efek Jasa Korpora Office pemindahan kepemilikan
Securities Registrar Jl. Kirana Aveneu III efek Perseroan serta
Blok F3 No. 5 menyampaikan laporan
Kelapa Gading - posisi efek tahunan
Jakarta Utara 14250 kepada Perseroan. Rp28.000.000
P : (+62 21) 2974 5222 Securities listing and
F : (+62 21) 2928 9961 ownership transfer,
E : opr@adimitra-jk. annual securities position
co.id report submission to the
Company.
3 Lembaga PT Pemeringkat Panin Tower Senayan Jasa Pelaksanaan
Pemeringkat Efek Indonesia City, 17th Floor, Jl. Asia Pemantuan
Rating Agency (Pefindo) Afrika Lot. 19 Jakarta Pemeringkatan Tahunan
10270 Indonesia dan Pemeringkatan Rp341.000.000
P : (+62 21) 7278 2380 Obligasi
F : (+62 21) 7278 2370 Annual and Bonds Rating
Monitoring.
4 Kantor Akuntan Kantor Akuntan RSM Indonesia l. Jend Audit Laporan Keuangan,
Publik Publik Amir Sudirman Kav. 59 Audit Obligasi dan Jasa
Public Accountant Abadi Jusuf, Plaza Asia Lt. 10 Pendampingan Aksi
Firm Aryanto, Mawar Senayan, Kebayoran Korporasi PJA & Anak
& Rekan Baru Jakarta Selatan Perusahaan Tahun Buku
12190 DKI Jakarta 2016.
Rp1.575.000.000
P : (+62 21) 5140 1340 Financial Statements
F : (+62 21) 5140 1350, Audit, Bonds Audit
5140 1312 and Corporate Action
Assistance for PJA &
Subsidiaries Fiscal Year
2016

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

150

Informasi pada Website Perusahaan


Information at Corporate Website

Untuk memastikan kepatuhan terhadap ketentuan In order to comply with public information disclosure
keterbukaan informasi kepada khalayak eksternal, policy, the Company refers to OJK Regulation No. 8/
Perseroan merujuk pada Peraturan OJK Nomor POJK.04/2016 regarding website of listed company
8/POJK.04/2015 tentang website perusahaan at Indonesia Stock exchange. The commitment of
yang tercatat di Bursa Efek Indonesia. Komitmen external disclosure is manifested via website media
terhadap keterbukaan eksternal tersebut salah to facilitate information access for the Stakeholders.
satunya diwujudkan menggunakan media website
untuk memberikan kemudahan dalam mengakses
informasi bagi para pemangku kepentingan.

Kepatuhan terhadap hal ini, khususnya dalam The compliance includes publication of important
penyampaian sejumlah laporan dan informasi penting reports and other information at the Company's
lainnya yang harus dimuat dalam website Perseroan website https://www.ancol.com.
dengan alamat: https://www.ancol.com.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

151

Adapun laporan maupun informasi lainnya yang The website publishes reports and other information,
disampaikan dalam website, antara lain sebagai as follows:
berikut:
1. Informasi dan berita terkini mengenai Perseroan 1. Update information and news about the Company
serta produk dan jasa. as well as products and services.
2. Kontak Pusat Layanan Pelanggan 2. Customer care center.
3. Profil Manajemen meliputi Dewan Komisaris, 3. Profile of Management including Board of
Direksi, anggota Komite dan Sekretaris Commissioners, Board of Directors, members of
Perusahaan. the Committee and Corporate Secretary.
4. Struktur organisasi. 4. Organization Structure.
5. Aktivitas CSR. 5. CSR Activity.
6. Informasi bagi investor meliputi Laporan 6.
Investor information including Financial
Keuangan, Laporan Tahunan, informasi obligasi, Statements, Annual Report, Bonds Information,
hasil riset ekuitas dan informasi terkait lainnya. equity research report and other related
information.
7. Praktik GCG di Perseroan 7. GCG Practice.
8. Lowongan Pekerjaan 8. Job Vacancy.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

152

"Strategi utama pengelolaan SDM


berfokus pada Manajemen Organisasi
dan Sumber Daya Manusia."

"Key of Human Capital Management


Strategy is focused on People &
Organization Management."

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

153

sumber daya
manusia
4
human RESoURCEs

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

154

Kebijakan Perseroan Terkait Pengelolaan


Sumber Daya Manusia
Company's Policies related to Human Resources Management

Kebijakan Perseroan Terkait Company's Policies related to Human


Pengelolaan Sumber Daya Manusia Resources Management

Kebijakan Pengelolaan Sumber Daya Manusia The Company’s policy on human resources
(SDM) Perseroan tertuang dalam Strategi Usaha management is stated in the Company's business
Perseroan. Mengingat perannya yang strategis untuk strategies. Considering its strategic role in supporting
merealisasikan pertumbuhan yang berkelanjutan, sustainable growth, the Company has positioned the
Perseroan menempatkan Manajemen Organisasi Management of Organization and Human Resources
dan Sumber Daya Manusia sebagai strategi prioritas as priority strategy that implemented simultaneously
yang dilakukan bersamaan dengan pelaksanaan with process improvement in order to achieve
perbaikan secara berkesinambungan. process efficiency and effectiveness in the Company.

Selain itu, pengelolaan SDM Perseroan dilakukan In addition, the Company's HR Management is also
dengan mempertimbangkan kebutuhan realized with concern to business development
pengembangan bisnis Perseroan ke depan sehingga requirements so that each individual could contribute
SDM yang ada mampu bekerja secara produktif. productively. HR management policy is further
Kebijakan pengelolaan SDM ini dijabarkan lebih described into the following strategies:
lanjut ke dalam sejumlah strategi berikut ini:
• Kebijakan Single Salary merupakan kebijakan • Single Salary Policy is a centralized payroll policy
penggajian terpusat pada induk yaitu Perseroan, where every Employee or Director assigned in its
sehingga setiap karyawan maupun direksi yang subsidiaries only receives a single salary from the
ditugaskan di anak perusahaan hanya menerima Company.
satu gaji dari induk perusahaan.
• Pemenuhan Kebutuhan SDM. Tahun 2016, • Employee recruitment. The Company recruited
Perseroan merekrut 29 pegawai pada level Kepala 29 employees in 2016 for Unit Head level through
Bagian baik melalui jalur Management Trainee Management Trainee (MT) and Non-MT (Regular)
(MT) maupun Non MT (reguler). Perekrutan MT process. The MT recruitment focused on hiring
difokuskan untuk pemenuhan SDM pada bisnis employees for recreation and property business,
rekreasi dan properti, sedangkan jalur regular meanwhile, regular recruitment mainly hired
sebagian besar untuk pemenuhan SDM pada employees for engineering and accounting units.
bagian engineering dan accounting.
• Implementasi sistem penggajian yang lebih • Implementation of more competitive payroll
kompetitif. Di tahun 2016 terdapat perubahan system. In 2016, there was a change to the payroll
sistem penggajian yang diukur berdasarkan system to be based on performance and to reward
kinerja sebagai bentuk penghargaan bagi outstanding employee. This is also expected to
karyawan yang berprestasi. Hal ini diharapkan increase productivity of the employees.
dapat meningkatkan produktivitas pegawai.
• Program peningkatan kompetensi pegawai • Continuous employee competency development
secara berkelanjutan. Hal ini dilakukan melalui programs. The programs are provided through
metode pelatihan dan coaching. Program training and coaching. Training program targeted
pelatihan menyasar pada peningkatan skill, develop skill, value, managerial and leadership
value, managerial dan leadership serta personal as well as personal effectiveness. The coaching
effectiveness. Coaching mendukung pelatihan program are given to support the trainings in
yang diberikan untuk membentuk perubahan order to make a transformation of employee's
perilaku SDM yang lebih efektif. behavior.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

155

Profil SDM
Profile of Human Resources

Pada tahun 2016, total karyawan Perseroan In 2016, total employees reached 781 personnels
mencapai 781 orang, dibandingkan jumlah compared to those in 2015 that reached 820
karyawan yang dikelola oleh Perseroan di tahun personnels. The Company's employees composition
2015 sebanyak 820 orang. Komposisi karyawan based on workplace confirmed that PT Pembangunan
Perseroan berdasarkan lokasi penempatan Jaya Ancol Tbk absorbed the most personnels with
menunjukkan bahwa PT Pembangunan Jaya Ancol the total of 343, whereas PT Sarana Tirta Utama (STU)
Tbk menyerap jumlah karyawan sebesar 343 orang, only employed 3 (three). Below is the demography of
PT Taman Impian Jaya Ancol sebesar 326 orang, the Company’s employees within the last 2 years:
sedangkan PT Sarana Tirta Utama (STU) menyerap
jumlah karyawan terendah, yaitu 3 (tiga) orang.
Berikut demografi karyawan Perseroan selama 2
tahun terakhir:

Komposisi Karyawan Berdasarkan Jabatan


Composition of Employees Based on Job Position
2015 2016
Jabatan
Position Perseroan Perseroan
TIJA SEABREEZ STU TIJA SEABREEZ STU
Company Company

Direktur
2 3 - - 3 3 - -
Director
Wakil Direktur
6 - - - 6 - - 1
Vice Director
Kepala
Departemen 21 3 3 - 25 - 2 1
Department Head
Manager
54 14 13 - 53 14 11 1
Manager
Staf
226 191 16 4 215 221 14 -
Staff
Pelaksana
50 120 94 41 88 82 -
Officer
Total 359 331 126 4 343 326 109 3

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

156

Komposisi Karyawan Berdasarkan Jenis Kelamin


Composition of Employee Based on Gender
2015 2016
Jenis Kelamin
Gender Perseroan Perseroan
TIJA SEABREEZ STU TIJA SEABREEZ STU
Company Company

Laki-laki
280 288 107 4 263 283 93 3
Male
Wanita
79 43 19 80 43 16 -
Female
Total 359 331 126 4 343 326 109 3

Komposisi Karyawan Berdasarkan Tingkat Pendidikan


Composition of Employee Based on Education Level
2015 2016
Pendidikan
Education Perseroan Perseroan
TIJA SEABREEZ STU TIJA SEABREEZ STU
Company Company

Pasca Sarjana
17 1 - - 18 3 - 2
Post-Graduate
Sarjana (S1)
133 75 14 1 148 84 11 1
Undergraduate
Diploma (D3)
Diploma (D3)
46 51 5 1 38 36 3 -

Non-Akademi
Non-Academic
163 204 107 2 139 203 95 -

Total 359 331 126 4 343 326 109 3

Komposisi Karyawan Berdasarkan Status Kepegawaian


Composition of Employee Based on Employment Status
Status 2015 2016
Kepegawaian
Employment Perseroan Perseroan
TIJA SEABREEZ STU TIJA SEABREEZ STU
Status Company Company

Tetap
280 288 107 4 320 318 59 3
Permanent
Kontrak
79 43 19 - 23 8 50 -
Contract
Total 359 331 126 4 343 326 109 3

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

157

Komposisi Karyawan Berdasarkan Usia


Composition of Employee Based on Age
2015 2016
Rentang Usia
Ager Perseroan Perseroan
TIJA SEABREEZ STU TIJA SEABREEZ STU
Company Company

Diatas 50 tahun
Older than 50 91 1 15 1 78 3 13 3
years
46-50 tahun
60 15 7 - 58 26 5 …..
46-50 years
41-45 tahun
77 74 7 - 72 78 5 …..
41-45 years
36-40 tahun
29 113 22 3 32 119 27 …..
36-40 years
31-35 tahun
39 73 23 - 29 55 24 …..
31-35 years
26-30 tahun
40 40 28 - 45 35 20 …..
26-30 years
20-25 tahun
23 15 24 - 29 10 15 …..
20-25 years
Total 359 331 126 4 343 326 109 3

penerimaan tenaga kerja baru


Employee Recruitment

Dalam melakukan perencanaan tenaga kerja. As a part of Man Power Planning, the Company
Perseroan telah memperhitungkan kebutuhan bisnis has taken into account its business requirements,
Perseroan, produktivitas karyawan serta kebutuhan employee productivity and job specification. The
pekerjaan. Perseroan senantiasa mengedepankan Company also puts optimization of the current
prinsip optimalisasi penggunaan tenaga kerja employees as first principle before conducting new
yang ada sebelum memutuskan untuk menerima recruitment process. Recruitment process involves
karyawan baru. Proses penerimaan tenaga kerja baru internal interviewers to accelerate the process and
di Perseroan telah melibatkan pewawancara internal not only relying on HR Team but also involving other
guna mempercepat proses rekrutmen sehingga units as users, particularly the prospective unit for
tidak hanya bergantung pada Tim SDM tetapi juga the employee candidate.
melibatkan unit lain sebagai pengguna, khususnya
calon unit kerja bagi kandidat karyawan tersebut.

Ruang lingkup pengelolaan SDM dalam bidang The scope of HR management in terms of selection
seleksi dan proses penerimaan meliputi: and recruitment process, including:
• Perencanaan tenaga kerja • Man power planning
• Penetapan status kekaryawanan • Determination of employment status

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

158

• Pelaksanaan proses seleksi dan penerimaan • The implementation of selection and recruitment
process
• Pelaksanaan evaluasi karyawan baru • The implementation of evaluation for the new
employees
• Pelaksanaan tenaga kerja alih daya • The implementation of staff outsourcing

Perseroan selalu mengupayakan pendistribusian The Company always ensures fair employee
karyawan secara merata di antara berbagai unit kerja distribution among the business units and conducts
dan senantiasa melakukan kajian dan alternatif solusi review and seeks for alternative solutions for
untuk mencapai kondisi ideal karyawan dengan achieving the ideal condition for the employees by
mempertimbangkan struktur organisasi, status taking into account the organizational structure,
kepegawaian, jumlah karyawan dan penempatan employment status, total employees and employee
karyawan. placement.

Perseroan juga menerapkan seleksi calon karyawan The Company also applies tight selection process
yang ketat dengan mempertimbangkan faktor with consideration to the selection process rate,
kecepatan proses seleksi, akurasi hasil seleksi result accuracy and cost efficiency. Meanwhile,
dan efisiensi biaya. Sementara itu, keputusan decisions to accept/extend the contract/reject
penerimaan/perpanjangan kontrak/penolakan calon the candidate are made based on the results of
karyawan dilakukan berdasarkan hasil evaluasi atas employee’s competency evaluation.
kompetensi karyawan.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

159

Pengembangan SDM
Human Resources Development

Pengelolaan SDM Perseroan dititikberatkan The Company’s HR development is emphasized on


pada sejumlah aspek yang meliputi peningkatan certain aspects including competence enhancement,
kompetensi, perbaikan kualitas dan kesejahteraan quality improvement and HR welfare through the
SDM melalui evaluasi secara berkala terhadap implementation of periodical assessment on the base
kinerja SDM berbasis KPI (Key Performance of Key Performance Indicator (KPI). The enhancement
Indicator) dan serangkaian program pelatihan. of employee competence is well arranged in a series
Peningkatan kompetensi karyawan dilakukan secara of programs and in consistent manner in order to
terprogram dan berkelanjutan agar karyawan mampu shape the best performing employees as expected.
menunjukkan kinerja sesuai harapan.

Program peningkatan SDM diselenggarakan dalam HR enhancement program is held in the forms
bentuk pelatihan maupun pendidikan bagi jajaran of trainings and education for the Company's
manajemen dan karyawan Perseroan dengan management and staffs with respect to the future
memperhatikan kebutuhan pengembangan bisnis needs of the Company’s business development and
Perseroan maupun kebutuhan masing-masing business requirements of each division where they
divisi di mana mereka ditempatkan agar mereka will be placed in conform to their optimized talents
mampu memaksimalkan talentanya untuk kemajuan for advancing the Company.
Perseroan.

Skema program pendidikan dan pelatihan di The education and training program are designed
Perseroan diarahkan untuk membangun fondasi to build stronger foundation and consolidation to
dan konsolidasi yang lebih kuat guna mendukung support the Company's business and operational
aktivitas bisnis dan operasional Perseroan. Untuk activities. In 2016, the Company had implemented
memenuhi kebutuhan tersebut, selama tahun primary trainings such as Internal Couch with
2016, Perseroan telah melaksanakan beberapa Behavioral-Based Interview and Ancol Executive
program pelatihan utama antara lain Internal Couch Development Program for Basic Management level.
menggunakan metode Behavioural-based Interview
dan Ancol Executive Development Program untuk
level Basic Management.

Analisis kebutuhan pelatihan diperoleh melalui analisis The analysis for training requirements is acquired
kesenjangan kompetensi dengan membandingkan from competency gap analysis by comparing
performa kinerja/peran saat ini dengan performa the performance/role of actual to expected. The
kinerja/peran yang diharapkan. Kesenjangan competency gap is fulfilled with 4 types of trainings,
kompetensi diisi melalui 4 jenis pelatihan, yaitu (1) which are, (1) Leadership & Managerial Training,
Leadership & Managerial Training, (2) Culture, Values (2) Culture, Values & System Training, (3) Business
& System Training, (3) Business & Functional Training, & Functional Training, (4) Personal Effectiveness
(4) Personal Effectiveness Training. Training.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

160

Prosesnya dapat digambarkan dalam bagan berikut: The process is illustrated in chart below:

GAP Expected
Actual Role Current Role/
Future Role

Perspective kind of training

organizational Value, Culture,


need Systems

work group Leadership and


needs Managerial Business
and Functional

individual needs Personal


Effectiveness

Pada tahun 2016, Perseroan menganggarkan biaya In 2016, the Company allocated budget of
sebesar Rp3.064.119.838 untuk penyelenggaraan Rp3,064,119,838 to implement training and
kegiatan pelatihan dan pendidikan. education activities.

Kegiatan pelatihan dan pendidikan selama tahun Training and education activities in 2016 are as
2016 adalah sebagai berikut: follows:

Kegiatan Pelatihan In-House


In-House Training
Peserta
Participants
No Judul Pelatihan Jenis Pelatihan Komisaris/ Kabag,
Komite Kepala Kepala Kepala Kasie,
No Training Name Training Type Audit Direktur Divisi Dept. Bidang Pelaksana
Commissioner/ Director Division Dept. Unit Section
Audit Head Head Head Head,
Committee Officer

Business &
1 Sales Force 1 2 20
Functional Training
Business &
2 Advertising 1 6 11
Functional Training
Pengadaan Mandiri
Elektronik
Business &
3 Electronic 2 4 24
Functional Training
Autonomous
Procurement
Pelatihan Dasar QS
(Quantity Surveyor)
Business &
4 QS (Quantity 1 2 9
Functional Training
Surveyor) Basic
Training
Refreshment ISO Business &
5 2 15 22
14001:2008 Functional Training
Internal Auditor ISO Business &
6 5 15
14001:2008 Functional Training

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

161

Kegiatan Pelatihan In-House


In-House Training
Peserta
Participants
No Judul Pelatihan Jenis Pelatihan Komisaris/ Kabag,
Komite Kepala Kepala Kepala Kasie,
No Training Name Training Type Audit Direktur Divisi Dept. Bidang Pelaksana
Commissioner/ Director Division Dept. Unit Section
Audit Head Head Head Head,
Committee Officer

Jaminan & Tata


Cara Klaim Asuransi
Aset Perusahaan &
Pengunjung Business &
7 18
Corporate Assets & Functional Training
Visitors Insurance
Claim Collateral &
Procedure
Update Sistem
E-Procurement &
Penetapan Standar
Komoditi serta HPS
Business &
8 e-Procurement 27
Functional Training
System Update
& Commodity
Standard and OE
Determination
Pengelolaan Website
www.ancol.com
www.ancol.com Business &
9 1 4 12
Website Functional Training
Management

Peningkatan
Teknis Koordinator
Jumantik/
Pemberantasan
Sarang Nyamuk DBD
Business &
10 Jumantik Coordinator 250
Functional Training
Technical
Development/
Dengue Fever
Mosquito Nest
Eradication
Maintenance Air Business &
11 89
Conditioner (AC) Functional Training
Preparing for ISO Business &
12 1 6 35 27
9001:2015 Workshop Functional Training
Internal Auditor ISO Business &
13 1 4 14 23
9001:2015 Functional Training
Workshop Gap
Business &
14 Analysis for ISO 5 18 25
Functional Training
9001:2015 Transition
Hazard Identification
Business &
15 & Risk Assessment 6 18
Functional Training
Control (HIRAC)
Sosialisasi Pajak
Reklame Business &
16 3 14
Billboard Tax Functional Training
Socialization

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

162

Kegiatan Pelatihan In-House


In-House Training
Peserta
Participants
No Judul Pelatihan Jenis Pelatihan Komisaris/ Kabag,
Komite Kepala Kepala Kepala Kasie,
No Training Name Training Type Audit Direktur Divisi Dept. Bidang Pelaksana
Commissioner/ Director Division Dept. Unit Section
Audit Head Head Head Head,
Committee Officer

Ancol Executive
Development
Program Core Business &
17 9
Business Workshop Functional Training
for MT "Creative
Thinking Technique"
Ancol Executive
Development
Program Core Business &
18 9
Business Functional Training
Workshop for MT
"Imagineering"
Ancol Executive
Development
Program Core Business &
19 9
Business Workshop Functional Training
for MT "Basic
Marketing"
Ancol Executive
Development
Program Core Business &
20 9
Business Workshop Functional Training
for MT "Event
Organizer"
President Letter
"Membangun
Manusia Unggul
untuk Ancol Luar
Culture, Values &
21 Biasa” 4 6 27 63 136
System Training
President Letter
“Developing
Excellent personnel
for Ancol Luar Biasa”
Seminar Economic
& Business Outlook
2017 Culture, Values &
22 3 5 6 25 58
Economic & System Training
Business Outlook
2017 Seminar
Ancol Executive
Development Culture, Values &
23 35
Program "Ancol System Training
Orientation Program"
Ancol Executive
Development Culture, Values &
24 29
Program "Team System Training
Building"
Leadership &
25 Training for Trainer 1 5 7
Managerial Training
Workshop Team
Leadership &
26 Alignment & Rapid 6 22 59
Managerial Training
Change Performance

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

163

Kegiatan Pelatihan In-House


In-House Training
Peserta
Participants
No Judul Pelatihan Jenis Pelatihan Komisaris/ Kabag,
Komite Kepala Kepala Kepala Kasie,
No Training Name Training Type Audit Direktur Divisi Dept. Bidang Pelaksana
Commissioner/ Director Division Dept. Unit Section
Audit Head Head Head Head,
Committee Officer

Internal Coach
Induction Training
Leadership &
27 "Leaders Values 4 12 18
Managerial Training
Transformation
Through Coaching”
Pendampingan
Program Coaching
(Coaching Workflow,
Creating Coaching
Plan, On Going
Coaching Session) Leadership &
28 4 12 18
Coaching Program Managerial Training
Assistance (Coaching
Workflow, Creating
Coaching Plan, On
Going Coaching
Session)
Simposium HUT
Jaya ke-55 Leadership &
29 3 4 6 20 58
Jaya 55th Anniversary Managerial Training
Symposium
Behavioural Based Leadership &
30 20
Interview Managerial Training
Ancol Executive
Development
Program Basic Leadership &
31 29
Management Managerial Training
"Problem Solving &
Decision Making"
Ancol Executive
Development
Program Basic Leadership &
32 29
Management "PDCA Managerial Training
& 7 Tools for Data
Analyze"
Ancol Executive
Development
Program Basic
Management Leadership &
33 29
"Business Process Managerial Training
Mapping &
Standard Operation
Procedure"
Ancol Executive
Development
Program Basic Leadership &
34 29
Management Managerial Training
"Business Simulation
& Negotiation Skill"
Ancol Executive
Development
Program Basic
Leadership &
35 Management 29
Managerial Training
"Assertive
Communication &
Presentation Skill"

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

164

Kegiatan Pelatihan In-House


In-House Training
Peserta
Participants
No Judul Pelatihan Jenis Pelatihan Komisaris/ Kabag,
Komite Kepala Kepala Kepala Kasie,
No Training Name Training Type Audit Direktur Divisi Dept. Bidang Pelaksana
Commissioner/ Director Division Dept. Unit Section
Audit Head Head Head Head,
Committee Officer

Seminar Investasi
Pasar Modal di
Personal
Indonesia
36 Effectiveness 3 4 25 61 11
Stock Market
Training
Investment Seminar
in Indonesia
Ancol Executive
Personal
Development
37 Effectiveness 29
Program "Emotional
Training
Quality Management"

TOTAL 1733

Total peserta kegiatan pelatihan in-house mencapai Total participants of in-hose training were 1,733
1.733 orang participants.

Kegiatan Publik Training


Public Training Activity
Peserta
Participants
No Judul Pelatihan Jenis Pelatihan Komisaris/ Kabag,
Komite Kepala Kepala Kepala Kasie,
No Training Name Training Type Audit Direktur Divisi Dept. Bidang Pelaksana
Commissioner/ Director Division Dept. Unit Section
Audit Head Head Head Head,
Committee Officer

Advanced
Leadership &
1 Management 2 12
Managerial Training
Workshop
2nd Annual
Business &
2 Transit-Oriented 2 1
Functional Training
Development
Achieving Agility,
Cost Savings &
Increased Security Business &
3 2
with Future Data Functional Training
Centre Network &
Security
Asian Attractions Business &
4 1 1 3
Expo 2016 Functional Training
Assessment
Business &
5 Centre Assessor 3
Functional Training
Certification
Audit Intern Tk
Lanjutan I Business &
6 2
Level I Advance Functional Training
Level Internal Audit

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

165

Kegiatan Publik Training


Public Training Activity
Peserta
Participants
No Judul Pelatihan Jenis Pelatihan Komisaris/ Kabag,
Komite Kepala Kepala Kepala Kasie,
No Training Name Training Type Audit Direktur Divisi Dept. Bidang Pelaksana
Commissioner/ Director Division Dept. Unit Section
Audit Head Head Head Head,
Committee Officer

Bimtek Peningkatan
Kerjasama Program
Magang di
Perusahaan Wilayah
Jakarta Utara
Business &
7 Internship Program 2
Functional Training
Cooperation
Improvement
Technical Guideline
for Company in North
Jakarta Area
Certified Property Business &
8 1
Analyst Functional Training
Cisco I Logo Seminar Business &
9 1 1
& Customer Event Functional Training
Corporate Business &
10 1
Journalism Functional Training
Credit Card &
Business &
11 Travel for Hotel 1
Functional Training
Management
Digital Marketing Business &
12 1
Workshop (Basic) Functional Training
Diklat Khusus bagi
Kepala SPI
Business &
13 Special Training for 1
Functional Training
Head of Internal
Audit Unit
Business &
14 Discover the Future
Functional Training
1 1

EHS Awareness Business &


15
Training Functional Training
1 1

Emerging Leader:
Becoming A Business &
16 2
Transformational Functional Training
Leader
Personal
ESQ 165 New
17
Chapter
Effectiveness 5
Training
Executing
Accountable Business &
18
Marketing for Higher Functional Training
3
Profit
Fixed Asset Business &
19
Management Functional Training
1

Business &
20 Fraud Audit
Functional Training
3

Business &
21 Fun Asia Expo 2016
Functional Training
2 2

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

166

Kegiatan Publik Training


Public Training Activity
Peserta
Participants
No Judul Pelatihan Jenis Pelatihan Komisaris/ Kabag,
Komite Kepala Kepala Kepala Kasie,
No Training Name Training Type Audit Direktur Divisi Dept. Bidang Pelaksana
Commissioner/ Director Division Dept. Unit Section
Audit Head Head Head Head,
Committee Officer

Indonesia Property
Summit 2016 :
Business &
22 Tax Amnesty, New 1 2 1
Functional Training
Regulations, REIT &
Market Trends
Integrated Property
Business &
23 Marketing Planning 1
Functional Training
2016
Inventory Business &
24 1
Management Functional Training
IOT Indonesia :
Business &
25 Benefits to Enterprise 3
Functional Training
Adoption
Jambore Media & PR
Indonesia Business &
26 1
Indonesia Media & Functional Training
PR Gathering
Kedudukan UU
No 9 Tahun 2016
tentang Pencegahan
& Penanganan Krisis
Sistem Keuangan
& Peran Konsultan
Business &
27 Hukum 2
Functional Training
Position of Law No.
9 of 2016 regarding
Financial System
Crisis Prevention &
Mitigation & Role of
Legal Consultant
Legal Certainty &
Performance of
The Land Deed
Business &
28 Official Profession 1 1
Functional Training
in Asset/Real
Estate Transactions
Involving Foreigners
Business &
29 Legal Drafting 2
Functional Training
Mekanisme Sistem
Perijinan Pertanahan
Business &
30 & PTSP 2
Functional Training
Land Permits System
& PTSP Mechanism
Modern Business Business &
31 1
Transformation Functional Training
Pajak Terapan Brevet
A&B Business &
32 1
Brevet A & B Applied Functional Training
Tax

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

167

Kegiatan Publik Training


Public Training Activity
Peserta
Participants
No Judul Pelatihan Jenis Pelatihan Komisaris/ Kabag,
Komite Kepala Kepala Kepala Kasie,
No Training Name Training Type Audit Direktur Divisi Dept. Bidang Pelaksana
Commissioner/ Director Division Dept. Unit Section
Audit Head Head Head Head,
Committee Officer

Pedoman
Kriteria Tempat
Penyelenggaraan
Business &
33 MICE (Venue) 2
Functional Training
MICE Organizer
Location (Venue)
Criteria Guideline
Pelaksanaan
Peraturan OJK Business &
34 1 1
Implementation of Functional Training
OJK Regulation
Pelatihan Sertifikasi
Pelatihan Waiter Business &
35 1
Waiter Training Functional Training
Certification Training
Pelatihan Sertifikasi
Profesi MICE Business &
36 1
MICE Professional Functional Training
Certification Training
Pelatihan Sertifikasi
Profesi Receptionist
Business &
37 Receptionist 1
Functional Training
Professional
Certification Training
Pelatihan Sertifikasi
Profesi Room
Attendant Business &
38 1
Room Attendant Functional Training
Professional
Certification Training
Peluang Investasi
di Tengah Geliat
Perekonomian
Domestik & Volatilitas
Pasar Global
Semester II 2016 Business &
39 1
Investment Functional Training
Opportunity Amidst
Domestic Economics
Surge & Global
Market Volatility in 2nd
Half of 2016

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

168

Kegiatan Publik Training


Public Training Activity
Peserta
Participants
No Judul Pelatihan Jenis Pelatihan Komisaris/ Kabag,
Komite Kepala Kepala Kepala Kasie,
No Training Name Training Type Audit Direktur Divisi Dept. Bidang Pelaksana
Commissioner/ Director Division Dept. Unit Section
Audit Head Head Head Head,
Committee Officer

Pembinaan Eksternal
Penyelenggaraan
Kearsipan Daerah
terkait Kewajiban
Pencipta Arsip
atas Arsip yang
Business &
40 Berkenaan dengan 2
Functional Training
Hukum
Regional Archive
External Guideline
Related with Archive
Creator Obligation on
Law-Related Archive
Pencegahan Tindak
Pidana Korupsi dan
Pencucian Uang Business &
41 2
Corruption and Functional Training
Money Laundering
Crime Prevention
Peningkatan
Pemahaman
Pelaksanaan
Penyerahan
Sebagian Pekerjaan Business &
42 3
kepada Perusahaan Functional Training
Lain
Improving
Outsourcing Practice
Understanding
Penulisan Laporan
Hasil Audit yang
Business &
43 Efektif 1
Functional Training
Effective Audit
Report Preparation
Peraturan OJK Tahun
Business &
44 2016 1 1 1
Functional Training
OJK Regulation 2016
Perhitungan Zakat Business &
45 2
Zakat Calcualtion Functional Training
Produk Perbankan Business &
46 1 1
Banking Products Functional Training
Seminar Bersinergi
demi Air: Tantangan
Global Pengelolaan
PDAM Business &
47 1
Seminar Synergy Functional Training
for Water: PDAM
Management Global
Challenge

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

169

Kegiatan Publik Training


Public Training Activity
Peserta
Participants
No Judul Pelatihan Jenis Pelatihan Komisaris/ Kabag,
Komite Kepala Kepala Kepala Kasie,
No Training Name Training Type Audit Direktur Divisi Dept. Bidang Pelaksana
Commissioner/ Director Division Dept. Unit Section
Audit Head Head Head Head,
Committee Officer

Seminar ISO
9001:2015 & ISO
Business &
48 14001:2015 2
Functional Training
ISO 9001:2015 & ISO
14001:2015 Seminar
Seminar Nasional
AAI: Tanggung
Jawab Auditor
Internal dalam
Menanggulangi
Business &
49 Kecurangan (Fraud) 2
Functional Training
AAI National
Seminar:
Responsibility of
Internal Auditor in
Preventing Fraud
Seminar Outlook
Business &
50 Property & Bank 1 4
Functional Training
2016
Sertifikasi Ahli K3
Listrik Business &
51 1
Electric HSE Expert Functional Training
Certification
Sertifikasi Ahli K3
Umum Business &
52 1
Public HSE Expert Functional Training
Certification
Teknik Menulis
Laporan Hasil Audit
Business &
53 yang Baik 1 2
Functional Training
Good Audit Report
Preparation Method
Teknisi K3 Listrik
Business &
54 Electric HSE Expert 12
Functional Training
Certification
The #1 Event for
Business &
55 Enabling the Digital 1
Functional Training
Enterprise
Business &
56 The 7th Real CSR 1
Functional Training
The Exposure Smart Business &
57 2
City for Nation Functional Training
Business &
58 The Power of Cloud 1 1
Functional Training
Waterpark
Excellence: Business &
59 2
Waterpark Planning, Functional Training
Operations & Safety
Workshop Nasional
K3 Listrik Business &
60 3
Electric HSE National Functional Training
Workshop

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

170

Kegiatan Publik Training


Public Training Activity
Peserta
Participants
No Judul Pelatihan Jenis Pelatihan Komisaris/ Kabag,
Komite Kepala Kepala Kepala Kasie,
No Training Name Training Type Audit Direktur Divisi Dept. Bidang Pelaksana
Commissioner/ Director Division Dept. Unit Section
Audit Head Head Head Head,
Committee Officer

Workshop bagi
Tenaga Kerja
Business &
61 Pariwisata 1
Functional Training
Workshop for
Tourism Personnel
Workshop Jakarta
Business &
62 Urgent Flood 2
Functional Training
Mitigation Program

TOTAL 145

Total peserta kegiatan publik pelatihan mencapai 145 Total participants of public training reached 145
orang. personnels.

Terkait dengan pengembangan karyawan, Perseroan In terms of employee development, the Company
senantiasa mengevaluasi kinerja setiap individu always evaluates individual performance based on
berdasarkan KPI untuk kemudian digunakan dalam KPI to set their career plan.
menentukan jenjang karier mereka.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

171

Kesejahteraan Karyawan
Employee Welfare

Perseroan memberikan perhatian besar terhadap The Company has always given huge concern on the
kesejahteraan karyawan. Oleh karenanya, Perseroan improvement of employee welfare. Therefore, the
memberikan paket remunerasi yang sesuai, terdiri Company determines adequate remuneration
dari gaji pokok, tunjangan dan manfaat lainnya dan package, consisting of basic salaries, allowances
senantiasa mengevaluasinya agar tetap kompetitif and other benefits, and also conducts evaluation
di industri. Paket remunerasi yang diberikan to ensure the competitiveness in the industry.
diformulasikan berdasarkan lingkup tanggung jawab, Remuneration package is formulated with reference
kinerja dan dengan memperhatikan kemampuan to the scope of responsibilities, performance and
perusahaan. with respect to the Company's capacity.

Penghargaan Karyawan
Employee Rewards

Sebagai bentuk apresiasi Perseroan terhadap To appreciate the dedication and productivity of
dedikasi maupun produktivitas para karyawan the employees, the Company holds some awarding
terhadap Perseroan, Perseroan menyelenggarakan programs, namely:
pemberian penghargaan dalam berbagai bentuk di
antaranya:
1. Emas atas pengabdian 10 tahun kepada 8 1. Gold to appreciate 10 years of dedication of 8
karyawan. employees.
2. ONH Plus bagi 5 karyawan terpilih. 2. ONH Haji Plus for 5 selected employees.
3. Paket ziarah rohani ke Jerusalem bagi 2 karyawan 3. Pilgrimage package to Jerusalem for 2 selected
terpilih. employees.
4.
Beasiswa bagi 154 anak karyawan yang 4. Scholarship for 154 best performing kids of the
berprestasi. employees.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

172

Hubungan Industrial
Industrial Relation

Perseroan memiliki komitmen untuk mengembangkan The Company is committed to develop a


hubungan industrial yang konstruktif dan harmonis di constructive and harmonious relations with the
lingkungan Perseroan. Sebagaimana yang termaktub surrounding environment. As mentioned in the Article
dalam Anggaran Dasar Perseroan, pengelolaan of Association of the Company, the management
hubungan industrial di lingkungan perusahaan of industrial relation has to be strongly respecting
hendaknya menjunjung tinggi hak dan kewajiban the rights and obligations and the interests of all
dan menghormati kepentingan semua pihak yang parties that related to the business activities and the
terkait dengan kegiatan usaha maupun operasional operational of the Company.
Perseroan.

Hak dan kewajiban yang dimaksud di sini di Including in the rights and obligation is the right
antaranya hak untuk menyampaikan pendapat to state opinion in fair and agreed mechanism.
secara setara melalui mekanisme yang disetujui The Company is committed to protect the rights
antara Perseroan dan karyawan. Perseroan dalam hal and obligations of the employees by establishing
ini berkomitmen untuk melindungi hak dan kewajiban a Labor Union to accommodate all employees'
karyawan melalui pendirian Serikat Pekerja (SP) yang aspirations that would be discussed further with the
mengakomodasi seluruh aspirasi dari karyawan management.
untuk kemudian dibahas oleh pihak manajemen.

SP juga bertindak secara independen tanpa The Labor Union acts independently and without
ada intervensi dari pihak manapun, termasuk intervention of any parties, including the selection
dalam memilih jajaran pengurusnya, dan berhak process for the management of the organization,
mewakili karyawan dalam penerbitan Perjanjian and reserves the right to represent employees in the
Kerja Bersama (PKB). SP juga bertindak sebagai issuance of Collective Labor Agreement (PKB). The
fasilitator dalam berbagai kegiatan yang bertujuan Union also acts as facilitator in any activities relating
untuk mensosialisasikan peraturan perusahaan dan to the socialization of the corporate policies and
bertindak sebagai mediator dalam penyelesaian will act as mediator in any cases involving both the
masalah antara Perseroan dan karyawan melalui Company and the employee through the provision of
pemberian advokasi kepada kedua belah pihak. advocacy for both parties.

Selain itu, Perseroan berkomitmen untuk mendukung Besides, the Company also committed to support
pelaksanaan berbagai kegiatan yang dilaksanakan the implementation of various activities held by the
oleh karyawan selama kegiatan itu berdampak positif employees, which are expected to bring positive
pada penguatan kerja sama tim dan peningkatan impact on the strengthening of team work and
produktivitas mereka. productivity improvement.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

173

Proyeksi SDM 2017


Projections Relation to Human Resources

Dalam rangka mendukung fokus perusahan pada In order to support Company's focus in 2017 in
tahun 2017 ini yaitu membangun budaya pelayanan developing risk management and service culture,
dan manajemen resiko, langkah-langkah yang tepat correct and assessable measures in relation
dan terukur terkait pengembangan organisasi dan with organizational and employee competency
kapasitas karyawan telah dipersiapkan. Rencana development have been prepared. the HR
strategis pengembangan SDM yang akan dijalankan development strategic plans are:
antara lain:

1. Revalidasi budaya Perseroan untuk meningkatkan 1. Revalidating corporate culture to improve


engagement karyawan dan kinerja perusahaan. employee's engagement and performance of the
Company.
a. Kampanye Budaya Perusahaan untuk a. Campaigning on Corporate Culture to
meningkatkan engagement karyawan. increase employee's engagement.
b. Peningkatan Talent Pool System. b. Improving Talent Pool System
c. Pengembangan Matriks Kebutuhan Pelatihan. c. Developing training requirement matrix analysis.
d. Strategic Man Power Planning dengan d. Strategic Man Power Planning with technology
penerapan teknologi. application.
e. Evaluasi Pekerjaan & Struktur Gaji. e. Job Evaluation & Salary Structure.
2.
Menyempurnakan dokumentasi aset dan 2. Refining assets documentation and developing
mengembangkan Knowledge Management Knowledge Management System (KMS)
System (KMS).
a. Pengembangan Knowledge Management a. Developing Knowledge Management System.
System.
b. Peningkatan Sistem Informasi Dokumentasi b. Improving Information System of Assets of
Aset Perseroan. the Company's Documentation

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

174

"Perseroan mengedepankan
Teknologi Informasi untuk mendukung
pencapaian kinerja perusahaan dan
peningkatan layanan konsumen."

"The Company emphasizes on Information


Technology to support performance
achievement and customer service
improvement."

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

175

teknologi
informasi
5
information technology

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

176

Kebijakan IT
IT Policy

Dalam aktivitas operasional dan bisnis Perseroan, Information Technology (IT) aspect is constantly
aspek Teknologi Informasi (TI) terus diperkuat sebagai reinforced within the Company's operation and
pendukung pencapaian kinerja dan optimalisasi business activities to support internal resources
sumber daya yang dimiliki Perseroan. Selama optimization. In the last few years, most of the
beberapa tahun terakhir, sebagian besar aspek Company's operational aspects had been penetrated
operasional Perseroan telah mendapatkan “sentuhan” by IT, while the remaining aspects are under
IT dan sisanya sudah dalam tahap pengembangan development process to support the Management
untuk mendukung Manajemen memantau seluruh in monitoring entire performance aspects starting
aspek kinerja, mulai dari pendapatan penjualan tiket, from ticket sales, land management, merchandising,
pengelolaan lahan, merchandising, restoran sampai restaurant, up to maintenance scheduling of the rides
dengan kontrol terhadap pemeliharaan wahana presented in single dashboard that is continuously
yang disajikan dalam suatu dashboard yang terus developed as decision-making tools via Business
dikembangkan sebagai alat pengambilan keputusan Intelligence.
melalui Business Intelligence.

Selain itu untuk pihak eksternal, di bidang TI Perseroan However, in external side, the Company is also
juga terus mengembangkan berbagai fasilitas developing IT sectors that serves as facility to the
bagi Pengunjung antara lain melalui penambahan visitors such as additional free WiFi hotspot in some
hotspot free WiFi di berbagai tempat yang akan locations that will be upgraded in terms of quality
terus dikembangkan kualitas dan kuantitasnya dan and quantity, and GPS deployment at Wara Wiri Bus
pemasangan GPS di bus Wara-wiri untuk memantau to monitor the bus' position real time that hopefully
posisi bus secara real time, sehingga kepuasan increases visitors' satisfaction.
Pengunjung diharapkan semakin meningkat.

Aspek TI Perseroan memfokuskan pada 4 (empat) The Company's IT programs focuses on 4 (four)
cakupan bidang keahlian, yaitu: skills, as follows:
a. Infrastruktur dan Teknologi Informasi a. Infrastructure and Information Technology
b. Pengembangan Sistem b. System Development
c. Pengembangan Aplikasi c. Application Development
d. Administratif dan Backup Data d. Administrative and Data Backup

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

177

Program Teknologi Informasi 2016


Information Technology Program in 2016

Dalam aktivitas operasional dan bisnis Perseroan, In operation and business activities, aspects of
aspek Teknologi Informasi (TI) sedang dalam tahap Information Technology is under development
pengembangan untuk mendukung kinerja Perseroan process to support the Company's performance
secara internal maupun eksternal. Dari segi internally and externally. IT support as internal aspect
internal dukungan TI diharapkan dapat membantu is expected to help the management in controlling
manajemen dalam mengontrol seluruh aspek kinerja. entire performance aspects.

Beberapa program yang telah direalisasikan di tahun The program realization in 2016 included:
2016 diantaranya:
• Pembaharuan Aplikasi Pemeliharaan Wahana • Updating the maintenance application system for
Dunia Fantasi dengan menggunakan Oracle JD Dunia Fantasi using JD Edwards Enterprise One
Edwards EnterpriseOne dari Oracle sebagai alat by Oracle, as a control for the maintenance area
untuk mengoptimalkan operasional wahana di through an early warning system.
Dunia Fantasi melalui kontrol di area pemeliharaan
(early warning system).
• Pengembangan Ancol Command Center untuk • The development of Ancol Command Center
memonitor kondisi Ancol dan untuk pengambilan to monitor the condition of Ancol through an
tindakan yang tepat dan cepat terhadap integrated screen monitor. The information
permasalahan atau pengaturan di Ancol melalui provided includes Business Intelligence and
suatu layar terpadu. Adapun informasi yang CCTV, where its capabilities will be further
telah disajikan antara lain Business Intelligence developed.
dan CCTV yang akan dikembangkan lagi
kapabilitasnya.
• Penambahan Fasilitas Hotspot untuk semua • Additional hotspot facilities for employees in the
gedung perkantoran Ancol, untuk meningkatkan workplace.
komunikasi pegawai.
• Pengembangan Business Productivity Tools • Developing Business Productivity Tools for
untuk Karyawan Ancol dengan menggunakan Ancol employees using GSuite Platform (Google
GSuite (Google Platform). Platform).

Selain itu untuk pihak eksternal, aspek TI terus Furthermore, to enhance services for visitors, the
mengembangkan berbagai fasilitas dan layanan bagi Company also developing IT services, among others:
kemudahan Pengunjung diantaranya :
• Inisiasi pemasangan Global Positioning System • Additional free WiFi hotspot in various locations
(GPS) di bus Wara-wiri dan pemasangan monitor where the quality and quantity will be continuously
di halte bus Wara-wiri sehingga Pengunjung upgraded.
nantinya dapat mengetahui posisi bus secara
realtime.
• Penambahan hotspot free WiFi di berbagai • Installing Global Positioning System (GPS) for
tempat yang akan terus dikembangkan kualitas Wara Wiri Bus to monitor the position of the bus
dan kuantitasnya dan pemasangan GPS di bus in real time.
Warawiri untuk memantau posisi bus secara real
time.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

178

E-PROCUREMENT
E-Procurement

Sejak tahun 2014, Perseroan telah menerapkan sistem Since 2014, the Company has implemented
e-Procurement untuk memperkuat pelaksanaan tata e-Procurement system to reinforce corporate
kelola perusahaan dan dalam rangka mewujudkan governance implementation and to establish
prinsip transparansi maupun akuntabilitas dalam transparency and accountability principles in
pengadaan barang dan jasa. Sistem e-Procurement procurement process. The e-Procurement system is
merupakan sistem pengadaan dan pembelian an electronic procurement and purchasing system .
barang/jasa yang dilakukan secara elektronik.

Penerapan e-Procurement diharapkan dapat e-Procurement implementation is expected to create


mewujudkan otomatisasi pada seluruh proses bisnis automation in transactions and the entire business
dan transaksi terkait pengadaan barang/jasa mulai process related to goods and service procurement
yang sebelumnya dilakukan secara manual. process, leaving behind the manual system that was
previously used.

Penerapan sistem ini juga memfasilitasi pencapaian This system implementation is also expected to
sejumlah sasaran perusahaan: facilitate the Company’s targets achievement, among
others:
• Mengedepankan proses yang transparan dan • Prioritizing transparent and accountable process
akuntabel sehingga dapat diaudit dan dimonitor to be audited and monitored real time.
secara real time.
• Meningkatkan partisipasi dan kompetisi usaha • Increasing fair and open business participation
yang adil dan terbuka. and competition.
• Pelayanan dan pengendalian yang lebih baik, • Better, faster, more efficient and effective service
cepat, efisien dan efektif. and controlling.
• Penghematan anggaran dan peningkatan • Budgeting efficiency and improving productivity.
produktivitas.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

179

IT GOVERNANCE
IT Governance

Dalam hal IT Governance, terdapat pengelolaan In terms of IT Governance, there are the Company's
risiko IT Perseroan yang dikelola melalui pengelolaan IT risk that is managed in Risk Management on IT
Risk Management di bidang IT. aspect.

Saat ini Perseroan juga telah memiliki pedoman tata Currently, the Company has IT Governance Manual
kelola IT yang akan terus dipantau implementasinya. which implementation will be monitored in on-going
basis.

Selain itu, Perseroan juga mengimplementasikan The Company also implement Business Productivity
Business Productivity Tools untuk mengelola Tools to manage resources aso that every individual
sumber daya yang menjadi tugas masing-masing in the Company could complete their works. In this
SDM Perseroan. Dalam hal ini, setiap kegiatan condition, every activity and document generated by
dan dokumen yang dihasilkan oleh karyawan akan the employees will automatically become intellectual
menjadi intellectual property bagi Perseroan. property for the Company.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

180

Rencana Pengembangan TI tahun 2017


IT Development Plan in 2017

Perseroan telah merancang pengembangan TI pada The Company has designed IT development plan in
tahun 2017, meliputi: 2017, as follows:
1. Pengembangan free WiFi Ancol sebagai fasilitas 1. Developing Ancol Free WiFi as facilities for the
bagi Pengunjung. Customers.
2. Implementasi cashless payment system sebagai 2. Implementing cashless payment system as
alat masuk dan pembayaran di Unit Operasional. entrance ticket and payment device at Operational
3. Pengembangan penjualan tiket melalui website Unit.
www.ancol.com sebagai penambahan kanal 3. Developing ticket sales via website www.ancol.
penjualan tiket. com as additional ticket asles channels.
4. Pengembangan Sistem Rombongan berbasis 4. Developing Web-based Group System to boost
web untuk meningkatkan penjualan tiket group ticket sales and supervise performance of
rombongan (group) dan pemantauan kinerja Agen Local Agent.
di daerah.
5. Pengembangan mobile apps berbasis Android & 5. Developing mobile apps based on Android
iOS yang memiliki kemampuan untuk penjualan and IOS offering features such as online ticket
tiket online, menampilkan informasi Ancol sales, Ancol information (discount, news, etc),
(diskon, berita, dll), pemantauan posisi bus Wara- monitoring Wara-wiri bus position, interactive
wiri, pelaporan kawasan rekreasi secara interaktif recreational area covered by visitors that
dengan pengunjung yang terintegrasi dengan integrated with reporting system owned by DKI
sistem pelaporan yang dimiliki oleh Pemda DKI Jakarta Provincial Goverment.
(QLUE).
6. Rencana Kerjasama pengelolaan infrastruktur 6. Managing infrastructure and Fiber Optic based
dan layanan berbasis Fiber Optic dalam rangka service towards Ancol Smart City 2018.
menuju Ancol Smart City di tahun 2018.
7. Pengembangan Smart Surveillance System 7. Developing Smart Surveillance Systems (vehicle
(vehicle counting, people counting, dll) sebagai counting, people counting, etc) as means to
alat untuk pemantauan kawasan dan peningkatan monitor the area and improving crowd control.
kontrol terhadap jumlah pengunjung.
8. Pengembangan Internet Security System untuk 8. Developing Internet Security System to improve
meningkatkan sistem keamanan data. data security system.
9. Implementasi Sistem Asset Maintenance 9. Implementing Asset Management System
termasuk sistem inventory di Departemen SDM including inventory system at HR & General
& Umum yang terintegrasi dengan sistem ERP Affairs Department that integrates with Finance
Keuangan (Orlansoft) dengan menggunakan ERP (orlansoft) using Oracle JD Edwards
Oracle JD Edwards EnterpriseOne, sehingga EnterpriseOne to bring efficient and optimum
administrasi gudang diharapkan dapat lebih warehouse administration.
efisien dan optimal.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

181

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

182

"Pertumbuhan pendapatan yang


berkelanjutan melalui optimalisasi
sumber daya yang ada."
"Sustainable revenue growth by optimizing
internal resources."

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

183

analisa dan
pembahasan manajemen
6
management’S discussion and analysis

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

184

Tinjauan OPERASI PER SEGMEN USAHA


Operational Review by Business Segment

Tinjauan Makro Ekonomi Macroeconomics Overview

Pertumbuhan ekonomi Indonesia pada tahun 2016 Indonesian economic growth in 2016 demonstrated
masih menunjukkan performa yang baik di tengah positive performance amidst stagnant global
kondisi global yang masih cenderung melambat. condition. Economic growth of Q3 2016 booked
Pertumbuhan ekonomi Q3 2016 tercatat sebesar 5.02% which is higher than 4.74% in Q3 2015.
5,02% lebih baik dibandingkan dengan Q3 2015 Indonesian buying power, with the population of
sebesar 4,74%. Daya konsumsi masyarakat 256 millions, still serves as the the backbone of
Indonesia dengan jumlah penduduk 256 juta jiwa Indonesian economy.
masih menjadi penopang ekonomi Indonesia.

Sementara itu, laju inflasi Indonesia di tahun 2016 Meanwhile, Indonesia recorded stable inflation rate
relatif stabil dibandingkan tahun sebelumnya, yaitu throughout 2016 compared with previous year at
sebesar 3,02%, menurun apabila dibandingkan 3.02%, decreased from inflation in 2015 of 3.45%. A
dengan inflasi pada tahun 2015 yang sebesar 3,45%. couple of oil adjustment along the year brought less
Penyesuaian harga BBM yang dilakukan beberapa significant impact to the inflation rate.
kali pada tahun ini tidak berdampak signifikan pada
laju inflasi

Terkendalinya level inflasi sepanjang tahun 2016, The stable inflation rate in 2016 provided possibility
memberikan ruang bagi Bank Indonesia untuk for Bank Indonesia to ease benchmark rate in 3
melakukan pelonggaran 
suku bunga dengan consecutive months from January, February and
menurunkan BI Rates sebanyak 3 bulan berturut- March from 7.50% to 6.75%. Next, Bank Indonesia
turut pada bulan Januari, Februari dan Maret dari applied new benchmark rate of 7-Days Reverse
level 7,50% menjadi 6,75%. Selanjutnya, Bank Repo Rate effective since August 29, 2016. Purpose
Indonesia memberlakukan suku bunga acuan of this policy is to enable BI having reference rate
baru yaitu 7-Day Reverse Repo Rate yang efektif with greater impact on the money market, banking
berlaku sejak 29 Agustus 2016. Tujuannya adalah BI and real sectors. Post 7-Days Reverse Repo Rate
memiliki suku bunga acuan yang dapat lebih cepat implementation, BI conducted several adjustments
mempengaruhi pasar uang, perbankan dan sektor and closed at 4.75% level by the end of 2016.
riil. Pasca pemberlakukan 7-Day Reverse Repo Rate,
BI beberapa kali melakukan pemangkasan hingga
mencapai level 4,75% per akhir 2016.

Di sisi lain, walaupun nilai tukar Rupiah terhadap However, despite high volatility of Rupiah exchange
Dolar AS mengalami volatilitas yang cukup tinggi rate against US Dollar due to global financial market
akibat gejolak pasar finansial global, Rupiah turmoil, Rupiah still showing positive and stronger
menunjukkan pergerakan dengan tren menguat dan trends as the currency, with the second highest
tercatat sebagai mata uang dengan penguatan ke-2 movement in Asia after Japan yen where Rupiah
paling tinggi di Asia setelah Yen Jepang, dimana shifted around 12,948 - 13,960 level throughout 2016
Rupiah sepanjang tahun 2016 bergerak pada kisaran and closed at 13,473 level which was higher than
12.948 – 13.960 ditutup pada level 13.473, menguat 13,788 level in 2015.
dibanding posisi di 2015 di level 13.788.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

185

Kinerja Per Segmen Usaha Performance by Business Segment

Pertumbuhan ekonomi nasional secara umum National economic growth generally brought positive
berdampak baik pada segmen rekreasi tergambar dari impact on recreation sector as illustrated from
meningkatnya pengunjung maupun pendapatan bisnis increasing visitors and revenues of the recreation
rekreasi, mengingat semakin meningkatnya persaingan business. Currently, recreational choice is varied
di industri rekreasi. Saat ini, pilihan jenis rekreasi both outdoor and indoor followed by the increasing
semakin beragam baik outdoor maupun indoor, bahkan number of integrated residence and recreation center.
juga semakin banyak perumahan yang terpadu dengan
pusat rekreasi.

Di sisi lain, membaiknya ekonomi nasional Meanwhile, recovery of national economy did
secara umum tidak berdampak segmen properti. not affect the property segment. As reported by
Sebagaimana tercermin pada laporan Bank Indonesia Bank Indonesia, commercial property price index
yang menunjukkan indeks harga properti komersial dropped 0.33%, however, the property supply
pada tahun 2016 turun sebesar 0,33% sementara itu index grew 2.12%. Most of the Company's property
indeks pasokan properti tumbuh 2,12%. Sebagian was purchased for investment purpose, therefore,
besar properti Perseroan cenderung dibeli untuk tujuan stagnant property value and oversupply product
investasi, sehingga tren nilai properti sepanjang tahun trends throughout 2016 influenced interests of the
2016 yang relatif stagnan serta pasokan yang berlebih buyers.
mempengaruhi minat pembeli.

Faktor lain yang cukup berpengaruh adalah kebijakan Other key factors include policy of the Central
Pemerintah Pusat misalnya Moratorium Reklamasi Teluk Government, such as Jakarta Bay Reclamation
Jakarta yang menghambat penambahan persediaan Moratorium that constrained the Company's plan
lahan Perseroan. Selain itu juga terdapat kebijakan to purchase land banks. On the other hand, policy
Pemerintah Provinsi yang tertuang dalam Peraturan of the Provincial Government stated in Governor
Gubernur No. 239 Tahun 2015 yang berdampak pada Regulation No. 239 of 2015 also affecting the
menurunnya minat untuk memiliki properti, termasuk di decrease of property purchase interest, including on
lahan Perseroan. the Company's lands.

Tantangan internal Perseroan untuk mewujudkan Visi The Company faced internal challenge to achieve
Perseroan adalah perlunya pengembangan inovasi its Vision that required innovation and investment
dan investasi untuk memenangkan persaingan yang development to win the competition, talents
semakin ketat, perlunya percepatan kaderisasi SDM acceleration development in on going basis and
secara berkesinambungan, dan perlunya penyesuaian adjustment of corporate governance based on best
diterapkannya tata kelola yang sesuai best practice. practice.

Oleh karena itu, disamping tetap menjalankan rencana Therefore, besides the implementation of the work
kerja dan anggaran perseroan yang telah ditetapkan and budget plan assigned for 2016 period, the
untuk tahun 2016, Perseroan mengambil beberapa Company undertaken initiatives to deal with both
langkah menghadapi perubahan akibat kebijakan changing policy and market condition. In the second
maupun kondisi pasar. Pada semester kedua tahun half of 2016, the Company consolidated the entire

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

186

2016 Perseroan melakukan konsolidasi seluruh unit business units after considering the impacts of these
usaha dan setelah mempertimbangkan pengaruh dari internal and external challenges and implemented
tantangan eksternal dan internal tersebut, mengambil the policies, as follows:
kebijakan yakni:
• Menunda pengembangan proyek kondominium • Postponing the development of Oseana
Oseana; Condominium project;
• Menyempurnakan berbagai kebijakan internal • Enhancing internal policies based on best
Perseroan agar mengacu pada best practice practice to ensure the Company adapts Good
sehingga Perseroan dapat selalu menjalankan tata Corporate Governance;
kelola perusahaan yang baik;
• Menginisiasi pembuatan Rencana Induk Ancol • Initiating formulation of integrated Ancol Master
yang terintegrasi. Plan

Sejalan dengan upaya-upaya tersebut di atas, Perseroan As the implementation of those policies, the
juga mengoptimalkan pemanfaatan teknologi untuk Company also sought to optimize the technology
meningkatkan layanan dan kontrol, mendorong sinergi to improve service and control, to support synergy
antar unit usaha, serta terus meningkatkan standar among business units, and to continuously improve
pelayanan yang merupakan ujung tombak bisnis utama service standard as the backbone of the Company's
Perseroan. main business.

Inisiatif-inisiatif strategis seperti inisiatif layanan, inisiatif Strategic initiatives in service and marketing, as
pemasaran serta inisiatif renovasi dan inovasi yang well as continuous renovation and innovation
terus menerus mewujudkan peningkatan pendapatan initiatives have contributed to higher revenues in
di seluruh segmen bisnis Perseroan. Pendapatan usaha entire business segments. Revenues from tourism
dari segmen pariwisata tahun ini mengalami kenaikan segments increased 13.44% this year compared to
13,44% dibandingkan perolehan tahun 2015 didorong 2015 which was supported by increasing number of
oleh peningkatan kunjungan Dunia Fantasi sebagai visits at Dunia Fantasi as resulted from special price
hasil promosi paket harga khusus dan aktivasi media promotion and social media activation. Increasing
sosial. Peningkatan pendapatan segmen rekreasi revenue in recreation segment was also driven by
juga didorong akan adanya penambahan konten baru new contents, Jellyfish Aquarium at Sea World
Jellyfish Aquarium di Sea World Ancol, Aqua Fun di Ancol, Aqua Fun at Taman Impian, Dolphin Bay at
Taman Impian, Dolphin Bay di Ocean Dream Samudra Ocean Dream Samudra and Dragon Slide at Atlantis
serta Dragon Slide di Atlantis Water Adventure, Water Adventure that were followed by improved
disamping juga akibat semakin baiknya layanan dan services and facilities for the visitors. Meanwhile,
fasilitas kepada pengunjung. Sementara itu, daya purchasing power on the Company's property was
beli terhadap properti Perseroan sedikit meningkat, also increasing and contributed to revenue growth in
sehingga berdampak pada kenaikan pendapatan dari property business segment by 3.13% compared to
segmen usaha propertI sebesar 3,13% dibandingkan the previous year's performance. In line with growth
kinerja tahun sebelumnya. Seiring dengan peningkatan of tourism and property segments, the trading and
segmen pariwisata dan segmen properti, segmen service segments also grew 24.83%.
perdagangan dan jasa juga mengalami peningkatan
sebesar 24,83%.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

187

Pendapatan (Rp juta)


Revenues (Rp million)
Kenaikan/Penurunan
Segmen Increase/Decrease
2016 2015
Segment Selisih
%
Growth

Pariwisata
992.165 864.095 128.070 14,82%
Tourism
Properti
184.087 178.505 5.582 3,13%
Property
Perdagangan dan Jasa
137.457 110.117 27.340 24,83%
Trading and Services
Eliminasi
(30.174) (21.227) (8.947) 42,15%
Elimination
Jumlah
1.283.535 1.131.490 152.045 13,44%
Total

Berikut sekilas paparan mengenai pengembangan Quick review on business development of each
bisnis per segmen usaha pada tahun 2016: segment in 2016 is as follows:

Segmen Usaha Pariwisata Tourism Segment


Taman dan Pantai Park and Beach
Pada tahun 2016, untuk meningkatkan kunjungan In 2016, the Company focused on beach development
di kawasan Ancol, Perseroan fokus pada at eastern Ancol to increase visits at Ancol area,
pengembangan pantai di area timur Ancol, menyusul following 3.4 km of beach development previously
pengembangan pantai sepanjang 3,4 km yang telah started. New innovation at Ancol beach area is Ancol
dimulai sebelumnya. Inovasi terbaru di kawasan Lagoon at the new beach, and Floating Stage.
pantai Ancol adalah pantai baru Ancol Lagoon dan
Panggung Terapung.

Ancol Lagoon merupakan pantai dengan hamparan Ancol Lagoon is white sandy beach equipped with
pasir putih yang dilengkapi dengan berbagai wahana water sports and supporting facilities. Some of the
permainan air dan fasilitas pendukung. Beberapa water sports offered are Aqua Fun, Banana Boat,
wahana permainan air yaitu Aqua Fun, Banana Boat, Donut Boat, Parasailing and Swan Pedal. Aqua
Donut Boat, Parasailing dan Swan Pedal (sepeda Fun is water playground in the middle of the beach
angsa). Aqua Fun adalah permainan air di tengah that will challenge the players' balance, courage,
pantai yang akan menguji keseimbangan, keberanian, adrenaline and spirit to always be fresh and happy.
keseruan dan juga semangat para pemain agar selalu Nonetheless, families are invited to enjoy the fun with
segar dan ceria. Sedangkan Banana Boat, Donut featured Banana Boat, Donut Boat and Parasailing.
Boat dan Parasailing merupakan permainan yang The Swan Pedal also opens for groups or families at
juga dapat dinikmati pengunjung bersama anggota monument lake area.
keluarganya. Sedangkan Swan Pedal dapat dinikmati
bersama keluarga di area danau monumen.

Panggung terapung (floating stage) merupakan The Floating Stage is situated on sea of Ancol Lagoon
panggung yang mengapung di atas laut Ancol with the most attractive design that both unique and
Lagoon yang didesain semenarik mungkin agar unik amusing. Celebrating the New Year's Eve 2016, with
dan menghibur. Pada malam pergantian tahun 2016, the theme of "Gempita 2017 - Warna Warni Langit

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

188

dengan mengusung tema “Gempita 2017 - Warna Nusantara," Ancol presented two huge concert
Warni Langit Nusantara”, Ancol menghadirkan 2 (dua) stages and other entertainments at some locations in
panggung musik besar dan beberapa titik panggung the Park & Beach area. The innovation for new year
hiburan lainnya di areal Taman & Pantai. Inovasi celebration also in the concert concert at floating
yang dilakukan dalam perayaan akhir tahun yaitu stage. The new year show was also celebrated with
pergelaran musik di panggung terapung. Pertunjukan by fireworks at 5 locations, namely Carnaval Beach,
malam tahun baru tersebut dilengkapi dengan pesta Lagoon Beach, Dolphin Beach, Putri Duyung Ancol
kembang api di 5 titik, yaitu Pantai Carnaval, Pantai and Festival Beach.
Lagoon, Taman Lumba-Lumba, Putri Duyung Ancol
dan Pantai Festival.

Dalam hal peningkatan pelayanan, Ancol melakukan Ancol also adds facilities in park and beach area to
beberapa penambahan fasilitas di areal taman improve services. In 2016, Ancol built promenade of
dan pantai. Pada tahun 2016 Ancol menambah 620 meters high and 6 meters wide at two locations
promenade pada dua titik di kawasan timur Ancol in Eastern Ancol area. These facilities are available
sepanjang 620 meter dengan lebar 6 meter. for the visitors to enjoy walking or doing sports
Pengunjung dapat menikmati fasilitas ini dengan with groups or families. The location also serves as
berjalan kaki atau berolahraga bersama keluarga. aesthetically pleasing photo spots while enjoying the
Kawasan ini juga sangat menarik untuk dijadikan spot sunset in beach ambience.
foto sambil menikmati udara pantai dan menyaksikan
matahari terbenam.

Beragam aktivitas dan sarana olahraga juga Range of sports activities and facilities are also
disediakan di sepanjang pantai, terdapat fasilitas available along the beach, including free outdoor
fitness outdoor yang dapat digunakan oleh fitness facility. In addition, free aerobic and yoga
pengunjung secara gratis. Selain itu setiap akhir sessions are also available for the visitors in
pekan pengunjung diajak untuk senam aerobic dan weekends. Adding to these wide range of playground
olahraga yoga secara cuma-cuma. Selain beragam and sport activities, visitors could enjoy the beach
aktivitas bermain dan olahraga, pengunjung juga while listening to live music every weekend.
dapat menikmati pantai sambil mendengarkan live
music setiap weekend.

Sebagai pendukung, di areal tersebut dan area pantai Revitalization of supporting facilities also conducted
lainnya diadakan beberapa revitalisasi penerangan through park and road lighting and adding toilet and
taman dan jalan serta fasilitas toilet dan ruang bathroom facilities for the visitors after their activities
bilas bagi pengunjung setelah melakukan aktivitas at the beach. The visitors are also pampered with
berenang di pantai. Pengunjung juga dimanjakan more than 500 picnic mats facility for leisure and
dengan pelayanan fasilitas tikar gratis sejumlah tidak relaxing with family at the beach.
kurang dari 500 tikar bagi pengunjung yang ingin
bersantai dan bercengkrama bersama keluarga di
area pantai.

Upaya peningkatan pelayanan lain yang dilakukan, Other implementation of service improvement also
diantaranya penerapan manajemen traffic selama applies to traffic management during 2016 high
high season 2016 seperti pada saat pekan lebaran season such as Eid Holiday or Christmas and New
dan pekan natal dan tahun baru. Manajemen traffic Year. To manage the traffic inside Ancol area, the
yang dilakukan antara lain penerapan parkir sentral Company provides seasonal routes and centralized

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

189

di titik titik tertentu dan jalur khusus, penambahan parking area, additional Wara Wiri bus fleets, longer
jumlah bus wara wiri dan penambahan jam operasi operational hours and wheelchairs for people with
serta disediakan kendaraan khusus bagi penyandang disability.
disabilitas atau pengguna kursi roda.

Pada tahun 2016, juga dilakukan penambahan jalur In 2016, Sato-Sato Train routes were also extended
kereta sato-sato hingga Pantai Karnaval. Proyek to Carnaval Beach. The Sato-Sato project will be
kereta Sato-sato akan dilanjutkan pada 2017 sampai continued in 2017 and expected to be completed
Dunia Fantasi dan direncanakan selesai pada lebaran by Eid 2017, connecting Karnaval Central Parking
2017, menghubungkan sentral parkir Karnaval and Dunia Fanasi. Sato-Sato is expected to serve as
dan Dunia Fantasi. Pada akhirnya kereta sato sato shuttle service, connecting recreation units in Ancol
diharapkan dapat menjadi transportasi antar unit Taman Impian area.
rekreasi di areal Ancol Taman Impian.

Dalam hal pemasaran, Perseroan melakukan In terms of marketing, the Company also
beberapa program diantaranya kerjasama kunjungan implemented several programs, such as group visit
rombongan dengan unit rekreasi Perseroan, dengan partnership with recreation unit, partnership with
tenant restoran, kerjasama penyelenggaraan Pekan restaurant tenants, and event and outdoor shows.
Olahraga dan Seni, penyelenggaraan aktivitas The Company also held various shows at Ancol
olahraga maupun pertunjukan outdoor. Perseroan Beach to attract individual visitors.
juga banyak menghadirkan pertunjukan di Pantai
Ancol untuk menarik pengunjung individu

Dunia Fantasi Dunia Fantasi


Pada unit Dunia Fantasi, Perseroan menghadirkan The Company presents Fantasy Light at Dunia
inovasi baru Fantasy Light, sebuah area wahana Fantasi unit as a park attraction with concept of
taman dengan konsep digital lights, aneka digital lights, including illuminating trees, tunnels
pepohonan, tunnel serta aneka binatang yang bisa and animals, The park bridges Dunia Fantasi and
memancarkan cahaya, taman ini menghubungkan Fantastique, a multimedia show at Ecopark Ancol.
Dunia Fantasi dengan wahana multimedia show This added-value innovation was featured during the
Fantastique di Ecopark Ancol. Inovasi ini dihadirkan week of Eid Holiday 2016. In special seasons, such
sejak pekan lebaran tahun 2016 sebagai nilai tambah as Eid Holiday, Halloween, Christmas, the crews
bagi pengunjung. Pada season tertentu, seperti and talent parade will wear thematic costumes to
lebaran, halloween, natal, petugas petugas maupun celebrate, amuse and serve the visitors right from
talent parade akan mengenakan kostum kostum the entrance until the closing hour.
tematik untuk menyambut, menghibur dan melayani
pengunjung dari pintu masuk hingga wahana akan
tutup.

Di tahun 2016, Dunia Fantasi juga melakukan In 2016, Dunia Fantasi will also expand this segment
perluasan segmen melalui penguatan konten untuk by developing edutainment content for regional
rombongan daerah dengan penambahan unsur group. The visitors of regional group will not only
edutainment. Pengunjung dari rombongan daerah be provided by explanation of physics application
tidak hanya dibekali dengan penjelasan mengenai in the rides, but also for the students who require
aplikasi fisika terapan pada wahana, bagi rombongan hospitality management, informatics system and
sekolah yang membutuhkan wawasan mengenai finance knowledge will be also facilitated based on
manajemen hospitality, sistem informatika maupun the school's requirement.
keuangan, dapat difasilitasi menyesuaikan dengan
kebutuhan sekolah.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

190

Atlantis Water Adventure (AWA) Atlantis Water Adventure (AWA)


Pada tahun 2016 AWA menghadirkan inovasi baru In 2016, AWA presented Dragon Slide, new attraction
yakni Dragon slide, Dragon Slide adalah seluncuran with 140 meters in length and 14.8 meters in height,
yang memiliki panjang 140 meter dengan tinggi approximately 40 seconds sliding time and 3 types
14,8 meter, dengan lama meluncur sekitar 40 detik, of slides, such as Aqua Sphere, Constrictor and
terdiri dari 3 jenis seluncuran yang akan dirasakan The Rattler where the visitors will enjoy 3 sliding
sekaligus yaitu Aqua Sphere, Constrictor, dan The sensation in 1 slide. By the end of the year, AWA
Rattler, pengunjung akan merasakan 3 sensasi launched Water Play Ground where the visitors could
berseluncur dalam 1 seluncuran. Sedangkan pada jump, climb and slide in the playground for families,
akhir tahun, AWA menghadirkan Water Play Ground in conform to AWA's target market.
dimana pengunjung bisa melompat, memanjat dan
beseluncur di wahana tersebut, sesuai dengan
sasaran segmen AWA yakni untuk keluarga.

Dalam hal pemasaran unit AWA, Perseroan For AWA unit marketing, the Company implements
menerapkan aktivitas komunikasi pemasaran yang effective marketing communication activity with
efektif berperan penting dalam memastikan bahwa important role is to ensure product offering reached
penawaran produk mencapai segmen maupun the targeted segment or potential customers.
potensi pelanggan yang ditargetkan.
Selain melalui Besides traditional offline marketing channel such
media pemasaran tradisional secara offline seperti as advertising in printed and electronic media, the
pemasangan iklan di media cetak dan elektronik, Company also intensively used digital or online
perseroan juga secara intensif memanfaatkan media to market the products by establishing digital
media digital atau online untuk memasarkan community and social network popularity. Digital
produknya melalui keberadaan komunitas digital marketing activity via social media is an effective
dan membangun popularitas jejaring sosial. channel for customer engagement and alternative
Kegiatan pemasaran secara digital melalui media marketing media. The Company manages active
sosial merupakan sarana pendukung customer social media accounts to respond information
engagement dan saluran pemasaran alternatif yang inquiry as well as suggestion and complaint from the
efektif. Perseroan memiliki beberapa akun media customers.
sosial yang aktif dalam memberikan tanggapan atas
permintaan informasi serta menerima masukan dan
keluhan pelanggan.

Disamping itu, penambahan jejaring penjualan tiket Expansion of ticket sales network also becomes one
merupakan salah satu saluran promosi produk of the Company's products and services promotion
dan layanan perseroan. Agen penjualan tiket juga channel. The ticket sales agent is also functioned to
berfungsi menyebarkan informasi program, promo spread information about program, promotion and
dan produk kepada pelanggan. products to the customers.

Perseroan juga secara aktif mengadakan acara pada The Company also actively held events during the
saat peak season seperti pada saat libur lebaran, peak and holiday seasons, such as Christmas and
natal dan libur hari kemerdekaan 17 Agustus. Independence day of 17 August.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

191

Ocean Dream Samudra (ODS) Ocean Dream Samudra (ODS)


ODS merupakan wahana rekreasi yang mengusung ODS is a recreational attraction with edutainment
konsep edutainment, yakni menggabungkan rekreasi concept combining recreation and education
dan pengenalan maupun pembelajaran mengenai about fauna. Besides shows and rides, there are
satwa, selain beberapa wahana dan pertunjukan, di information boards strategically placed in some
beberapa titik terdapat papan informasi mengenai locations explaining about sea mammals such as
mamalia laut seperti lumba-lumba dan hewan laut dolphin and other sea animals.
lainnya.

Bertepatan dengan munculnya Gerhana Matahari Along with the rare natural phenomenon of total solar
Total pada bulan Maret 2016, ODS melakukan eclipse occurred in March 2016, ODS held eclipse
pengamatan gerhana matahari tersebut bersama observation with Junior High School students as
siswa SMP yang merupakan binaan perseroan partner of the Company who were invited to observe
diajak mengamati perilaku lumba lumba saat terjadi behavior of the dolphins during the total eclipse.
gerhana matahari total.

Pada pekan libur lebaran ODS menghadirkan atraksi During the Eid Holiday, ODS presented new
baru di wahana Underwater Theatre serta Film attraction at Underwater Theatre and New Movie of
baru Aqua Adventure di wahana 4D. Pertunjukan Aqua Adventure at 4D show. Tornado Fish show is
Tornado Fish, menampilkan kumpulan ikan dalam an attraction featuring huge school of fish that rolls
jumlah besar bergulung dan berputar menyerupai around like a tornado. Meanwhile, 4D Aqua Adventure
angin tornado. Sedangkan 4D Aqua Adventure depicts Deepy, the coral fish. Background of the
menceritakan tentang seekor ikan karang bernama movie is beautiful underwater world. Funny animated
Deepy. Keindahan bawah laut menjadi latar belakang characters are also presented such as Octopus,
dalam Film ini. Ditambah dengan karakter animasi Shrimp, and seahorse. Aqua Adventure also features
yang lucu seperti gurita, udang, kuda laut, Aqua story-telling show , which is the children's favorite.
Adventure memberikan pertunjukan dongeng yang During the end-year holiday, ODS presents Dolphin
akan menjadi favorit anak-anak. Pada pekan liburan bay,a new attraction where the visitors could swim
akhir tahun, ODS menghadirkan wahana baru along with bottlenose Dolphin (Tursiops truncatus)
Dolphin Bay, dimana pengunjung bisa berenang
bersama lumba lumba hidung botol.

Dari segi promosi, ODS melakukan aktivitas promosi In terms of promotion, ODS also conducted
melalui media promosi tradisional maupun media promotion activity via traditional and social media
sosial. Sedangkan dalam hal pemasaran, ODS promotion channels. ODS seeks to intensify
berupaya meningkatkan melalui agen penjualan marketing activity via ticket agent and bundling sales
tiket maupun paket penjualan bundling dengan unit with other recreation units.
rekreasi lainnya.

Sea World Ancol (SWA) Sea Wold Ancol


Tahun 2016 merupakan tahun penuh SWA SWA is fully re-operated in 2016 under the Company's
beroperasional kembali di bawah pengelolaan management. In 2016, SWA launched innovations
Perseroan. Pada tahun 2016 SWA meluncurkan such as new attractions and attractive shows with
inovasi sebuah wahana baru dan beberapa inovasi edutainment contents about sea animals.
pertunjukan yang atraktif dengan menyisipkan
pengetahuan mengenai biota laut yang dikemas
dengan edutainment.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

192

Wahana baru di SWA tersebut adalah Aquarium The new attraction at SWA is Jellyfish Aquarium as
Jellyfish yang merupakan Aquarium spot yang Aquarium Spot featuring miscellaneous invertebrates
berisikan aneka hewan laut tak bertulang yang biasa known as Jellyfish. There are various species of
kita kenal sebagai ubur-ubur. Terdapat beragam jenis Jellyfish exhibited at Jellyfish Aquarium where the
ubur-ubur dipamerkan dilokasi Aquarium Jellyfish visitors could enjoy their beauty without any worry for
dan pengunjung bisa melihat keindahan ubur- ubur being stung. Other unique shows presented at SWA
dari dekat sekaligus aman tanpa perlu takut disengat are, among others, Underwater Barongsai in Lunar
oleh ubur-ubur. Beberapa pertunjukan unik yang hadir New Year, Diving Rabbit Show in March and Feeding
di SWA diantaranya Barongsai Underwater saat libur Show with Santa Claus in Christmas Holiday. At the
Imlek, Diving Rabbit Show pada bulan Maret serta end of 2016, SWA launched attraction by adding
Feeding Show with Santa Clause saat libur Natal. Di some sea faunas to their collection.
penghujung tahun 2016 SWA menghadirkan wahana
koleksi hewan laut terbaru.

Akuarium Utama SWA yang dilengkapi dengan Main aquarium of SWA features 80-meter long
terowongan bawah air dengan panjang 80 meter underwater tunnel as main destination for the visitors
juga tetap menjadi destinasi utama bagi pengunjung to watch the divers Main Feeding Show or special
dimana pengunjung selalu menantikan kehadiran shows during the holiday seasons, such as Turtle
penyelam dalam acara Feeding Show Utama atau Dance and many more.
show-show khusus di liburan, seperti Turtle Dance
dan lain sebagainya.

Bagi pengunjung yang ingin berpetualang lebih dapat For more adventurous visitor, SWA also offers
juga menikmati sensasi menyelam di dalam akuarium diving experience at main aquarium accompanied
utama dan tentunya ditemani oleh penyelam by SWA's certified-divers. The diving sensation is
profesional SWA bersertifikasi. Sensasi menyelam available for all visitors even those without certificate
tersebut juga yang dapat dinikmati semua orang or inexperienced visitors, because our divers would
walau tidak bersertifikasi dan berpengalaman, karena give you brief training in safety and quick Diving 101
penyelam kami akan memberikan pelayanan dalam before plunging.
memberikan training awal dalam teknik menyelam
serta keamanannya.

Dari segi pelayanan, untuk meningkatkan kepuasan In terms of services, to improve satisfaction level in
berekreasi terutama di kalangan keluarga, maka recreation process, primarily for family visitors, SWA
SWA melengkapi fasilitas Baby Care dan First Aid also provides more comfortable Baby Care and First
Room yang lebih nyaman bagi keluarga. Kebutuhan Aid Room for families. The service also includes
akan stroller dan kursi roda juga menjadi bagian dari stroller and wheelchair. In addition, SWA also trained
kenyamanan yang diberikan. Selain itu, di SWA juga the staff to be more knowledgeable on sea creatures,
terdapat staf edukasi untuk memberikan informasi feeding schedule (show) and other information.
mengenai biota laut, jam (show) pemberian makan
dan berbagai informasi lainnya.

Untuk rombongan sekolah dengan guru yang Special Edutainment Service is dedicated for school
membawa murid-murid pun disediakan pelayanan group, or teachers with students, by providing
Edukasi Khusus dengan adanya Pemandu Education Guide to give fun and friendly explanation
Pendidikan yang akan menjelaskan setiap akuarium of each aquarium that will enable children to learn
dengan ceria dan bersahabat yang tentunya akan while playing at the same time.
membuat anak-anak sekolah lebih menikmati belajar
sambil berekreasi.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

193

Dari segi pemasaran, Sea World Ancol melakukan In terms of marketing, Sea World Ancol engages
berbagai kerjasama penjualan baik dengan sales partnership with mini marts, consumer goods
minimarket, produk-produk consumer goods, and ticket bundling with other recreation units.
maupun bundling ticket dengan unit rekreasi lainnya. Furthermore, SWA actively promotion for special
Selain itu SWA juga aktif melakukan promosi di season to offer competitive sales package.
season tertentu berupa paket paket penjualan yang
menarik.

Ecopark Ecopark
Pengunjung di Ecopark, selain berolahraga, Other than sports, jogging and cycling activities,
jogging dan bersepeda juga dapat menyewa buggy visitors of Ecopark may also rent buggy car, play
car, bermain paint ball, pemancingan maupun paint ball, fishing or visiting the learning farm.
mengunjungi Learning Farm.

Pada pertengahan tahun 2016 Learning Farm In mid-2016, Learning Farm expanded its sub-
melakukan pengembangan sub wahana dengan attraction by launching children outbond, fishing
menambahkan outbond anak, kolam tangkap ikan ponds and selfie park.
serta taman selfie.

Selain menyasar target individu dan keluarga, Ecopark Not only individual and family segments, Ecopark is
juga menyasar rombongan yang ingin melakukan also targeting group visitors for gathering and similar
gathering maupun kegiatan korporasi sejenis melalui corporate events by providing spots and hall for
penyewaan lahan dan hall. Beberapa titik yang bisa rent. Some locations are Tengah Island, Ecovention
digunakan diantaranya Pulau Tengah, Ecovention hall Hall and Clubhouse Ecopark supported by Ecopark
dan Clubhouse Ecopark, dengan didukung banquet banquet and acecss to culinary destination in Ancol
Ecopark maupun akses ke destinasi kuliner di sekitar area. Major events held in this location including
Ancol. Event besar yang pernah diselenggarakan di Hammersonic, an international metal music event,
sini seperti event music internasional hammersonic, Dog Show, AMI Award, university graduation and
Dog Show, AMI Award, kegiatan wisuda universtitas other similar activities.
dan kegiatan sejenis lainnya.

Dalam hal layanan dan kenyamanan pengunjung, As part of customer service and convenience,
Ecopark Ancol berupaya menciptakan kawasan Ecopark Ancol is committed to develop comfortable
yang nyaman dan sejuk bagi pengunjung melalui and green area for the visitors by planting trees since
penanaman pohon yang telah dilakukan sejak dibuka its opening in 2011. Currently, Ecopark is part of Ancol
pada tahun 2011. Saat ini Ecopark merupakan area with varied biodiversity and strategic location for
bagian dari kawasan Ancol yang banyak jenis visitors planning broaden their knowledge in natural
keanekaragaman hayati dan menjadi lokasi yang science, do sports or other outdoor activities.
nyaman bagi pengunjung yang ingin mengeksplorasi
pengetahuan tentang alam, berolahraga maupun
melaksanakan kegiatan lain di ruang terbuka.

Dari segi aspek pemasaran Ecopark, Perseroan For Ecopark marketing aspect, the Company targeted
menyasar event organizer yang membutuhkan event organizers for their venue requirement, or those
tempat acara, perusahaan yang membutuhkan area who look for spacious gathering venue and students
luas untuk gathering, serta rombongan pelajar untuk group for educational trip.
kunjungan edukasi.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

194

Putri Duyung Ancol (PDA) Putri Duyung Ancol (PDA)


Pada tahun 2016 PDA melakukan peningkatan In 2016, PDA improved its services by renovating
pelayanan melalui renovasi sebanyak 46 unit cottage 46 units cottage of Superior and Deluxe types and
dari tipe Superior dan Deluxe serta beberapa also designed new landscape at some locations. The
penataan landscape di beberapa titik. hal ini objective is to attract visitors during weekdays to
dilakukan untuk menarik tamu pada weekdays untuk arrange group meeting at PDA.
melakukan group meeting di PDA.

Kenaikan pendapatan PDA didorong strategi PDA managed to book higher revenue contributed
pemasaran yang baik, terutama dari kerjasama online from effective marketing strategy, particularly
travel agent serta upaya mendorong peningkatan partnership with online travel agent and efforts to
kunjungan group meeting pada weekdays. Selain encourage group meeting visits during weekdays.
itu, Putri Duyung Ancol memberikan paket-paket Additionally, Putri Duyung Ancol also offered hotel
penginapan dengan harga yang kompetitif. package with competitive price.

Segmen Perdagangan dan Jasa Trading and Services Segment


Kuliner Culinary
Seiring dengan kunjungan dan pendapatan yang terus Along with the increasing visit and revenue in 2016,
meningkat tahun 2016, Ancol kembali menambah Ancol launched new culinary destinations following
destinasi kulinernya disamping berbagai varian resto existing restaurants and food stalls inside the
maupun foodstall di dalam unit rekreasi. Berlokasi di recreation units. The restaurant is located at Pantai
area Pantai Indah Ancol, restoran ini mulai beroperasi Indah Ancol area and commenced its operation in
pada awal Juli 2016. Sesuai namanya, resto Saung beginning of July 2016. Based on its name, Saung
layaran menargetkan kunjungan dari pecinta seafood Layaran is expecting visits from foodies of Seafood,
maupun menu Chinese serta khas Sunda. Saung chinese food and sundanese dishes enthusiasts.
layaran memiliki nuansa alami disertai saung saung Saung Layaran has natural design and comfortable
yang tentram sehingga memberikan nuansa baru ambience for you to enjoy the dishes. The featured
dalam menikmati hidangan laut. Menu unggulan menu are among others, honey-grilled prawn,
diantaranya udang bakar madu, aneka macam sajian various kinds of grouper fish and spicy carp a la
ikan kerapu dan juga gurame cobek khas Saung Saung Layaran.
Layaran.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

195

Merchandise Merchandise
Pada bisnis kuliner dan suvenir terdapat beberapa Culinary and souvenir segments implemented some
inisiatif yaitu memperbaharui desain-desain suvenir initiatives to renew design of the souvenirs and
dan tampilan gerai untuk menjangkau segmen yang revamp the outlets to pursue broader segments.
lebih luas. Pengembangan bisnis suvenir diharapkan Development of souvenir business is expected to
mampu menjadi daya dorong pertumbuhan boost the Company's revenue growth as non-ticket
pendapatan Perseroan disamping dari pendapatan income.
tiket.

Profitabilitas Segmen Segment Profitability

Profitabilitas Segmen
Segment Profitability
Perdagangan
31 Desember 2016 Pariwisata Properti dan Jasa Eliminasi Jumlah
December 31, 2016 Tourism Property Trading and Elimination Total
Services

Pendapatan dari Pelanggan Eksternal


992.165 184.087 137.457 (30.174) 1.283.535
Revenue from External Customers
           

Hasil          
Revenues
Hasil Segmen
478.335 24.958 84.894 30.175 618.362
Segment Revenues
           
Beban Langsung Tidak dapat Dialokasikan         (38.122)
Non-Allocated Direct Costs
Laba Bruto         580.240
Gross Profit

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

196

Profitabilitas Segmen
Segment Profitability
Perdagangan
31 Desember 2016 Pariwisata Properti dan Jasa Eliminasi Jumlah
December 31, 2016 Tourism Property Trading and Elimination Total
Services

           
Pendapatan Bunga         16.666
Interest Expense
Pendapatan Lainnya         22.441
Other Incomes
Beban Umum dan Administrasi         (215.773)
General and Administrative Expense
Beban Penjualan         (46.585)
Selling Expenses
Keuntungan Penjualan Aset Tetap - Bersih
Profit (Loss) on Disposal of Fixed Asset –         679
Net
Keuntungan Selisih Kurs - Bersih         (266)
Gain (Loss) on Foreign Exchange – Net
Beban Lain-lain         (117.132)
Other Expenses
Jumlah Beban Usaha         (339.970)
Total Operating Expense
           
Laba Sebelum Pajak dan Beban
Keuangan         240.270
Profit Before Income Tax and Financial
Charges
           

Beban Pajak Final         (22.733)


Final Income Tax Expense
Beban Keuangan         (45.485)
Financial Charges
Bagian Laba (Rugi) Bersih Investasi
Ventura Bersama         10.193
Equity in Net Income from Investment in
Joint Venture
Bagian Laba Bersih Entitas Asosiasi
        64.419
Equity in Net Income from Associate
Laba Sebelum Pajak         246.664
Profit Before Tax
           
Beban Pajak Penghasilan         (92.770)
Income Tax Expense
           
Laba Tahun Berjalan         153.894
Profit for The Year
Kerugian Komprehensif Lain Setelah Pajak         (3.914)
Other Comprehensive Income – Net of Tax
Total Laba Komprehensif Tahun Berjalan         149.980
Total Comprehensive Income for The Year
           

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

197

Profitabilitas Segmen
Segment Profitability
Perdagangan
31 Desember 2016 Pariwisata Properti dan Jasa Eliminasi Jumlah
December 31, 2016 Tourism Property Trading and Elimination Total
Services

Kepentingan Non Pengendali         23.100


Non-Controlling Interest

Segmen Properti Property Segment


Kondisi perekonomian Indonesia yang lebih kondusif Indonesian economic condition was more conducive
selama triwulan kedua 2016 ternyata belum in the second quarter of 2016 yet failed to contribute
memberikan dampak yang signifikan terhadap significantly on performance of national property
kinerja pasar properti di tanah air, hal ini karena masih market due to limited demand followed by wait
terbatasnya permintaan dan juga tindakan wait and and see attitude that had driven stagnant growth in
see sehingga belum ada peningkatan yang berarti terms of supply, demand and price. Performance
baik dari sisi pasokan, permintaan, dan juga harga. of commercial property market in Indonesia
Kinerja pasar properti komersial di Indonesia selama throughout 2016 demonstrated less significant
tahun 2016 diantaranya Pasokan dan permintaan demand movement with higher growth of supply
sektor properti komersial mengalami pergerakan yang than demand. Amidst low demand in office sector
tidak terlalu signifikan, dengan pertumbuhan pasokan followed by limited demand from local and foreign
lebih tinggi dibanding pertumbuhan permintaan. enterprises, apartment sector still relied on domestic
Ditengah masih rendahnya permintaan sektor demand and more concentrated on middle and
perkantoran dan menyusul terbatasnya permintaan middle-low segments. Sluggish in demand resulted
dari perusahan lokal dan asing, sektor apartemen in pressured rental price, although the selling price of
yang mengandalkan permintaan domestik masih strata title property was slightly increasing.
terkonsentrasi pada kelas menengah dan menengah
bawah. Harga sewa masih tertekan, sejalan masih
belum pulihnya permintaan, sedangkan harga jual
sektor properti strata title mengalami sedikit kenaikan.

Tingkat permintaan pada tahun 2016 juga tercatat Level of demand remained low in 2016 with total
masih relatif rendah dengan total penyerapan absorption around 59.7% contributed from Jakarta's
mencapai sekitar 59,7% dari total penyerapan selama apartment market in Q2 and buyer's profile was still
triwulan 2 terjadi di pasar apartemen Jakarta dengan dominated by investors with stagnant average selling
profil pembeli masih didominasi oleh investor, rata- price of apartments in most cities across Indonesia.
rata harga jual apartemen di sebagian besar kota- The selling price only grew around 0.2% up to 1.2%.
kota di Indonesia tidak mengalami pergerakan yang Average of the price increase shifted around Rp14
berarti. Harga jual hanya tumbuh antara 0,2% sampai million - Rp20 million.
1,2%. Rata-rata kenaikan harga apartemen di kota-
kota di Indonesia secara umum berkisar antara Rp14
juta – Rp20 juta.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

198

Turunnya nilai penjualan properti tahun 2016 The decrease of property sales value in 2016
menggambarkan bahwa pasar perumahan masih illustrated volatility of residential market. Bank
belum stabil. Suku bunga acuan Bank Indonesia Indonesia benchmark rate or BI Rate stayed at 6.75
atau BI Rate yang berada di level 6,75 persen belum percent level and failed to increase public buying
dapat mengangkat daya beli masyarakat, suku power, while the interest of mortgage offered by
bunga kredit pemilikan rumah (KPR) perbankan juga banking sector stayed high. Decreasing property
belum kunjung turun. Menurunnya penjualan properti sales was also affected by Loan to Value (LTV) policy
juga disebabkan oleh aturan loan to value (LTV) dan and tight Indent Mortgage.
KPR Inden yang belum diperlonggar.

Kondisi pasar properti masuk dalam masa-masa Condition of the property market entered buyer's
buyer’s market atau tenant’s market, yaitu sebuah market or tenant's market period, a market condition
kondisi pasar yang menempatkan pembeli atau that positioned buyers or renter in higher bargaining
penyewa pada posisi tawar lebih tinggi. Kondisi ini position. This condition allows the buyers to bargain
berarti si pembeli bisa melakukan negosiasi harga the lowest price negotiation to achieve desirable
serendah mungkin hingga tercapainya kesepakatan deal. This was also due to property supply, primarily
yang diinginkan. Hal tersebut dikarenakan saat ini office space and apartment, is currently oversupply
pasokan properti terutama untuk ruang perkantoran, amidst slowing demand growth.
dan apartemen menunjukkan fenomena kelebihan
pasokan (over supply) sementara tingkat permintaan
terus melemah.

Northland Ancol Residence Northland Ancol Residence


Northland Ancol Residence merupakan apartemen Northland Ancol Residence is a 35-floors middle-
kelas menengah setinggi 35 lantai dengan jumlah class apartment with total of 939 units located
unit apartemen sebanyak 939 unit yang berlokasi across the Center Ancol area on the edge of inner-
di seberang kawasan Ancol Tengah dipinggir jalan city toll roads, beautified with sea views, 2 pools
tol dalam kota dengan pemandangan laut, dengan and strategic access. Northland apartment offers
2 buah kolam renang dan akses yang strategis. attractive facility, like a rooftop infinity skypool facing
Apartemen Northland mempunyai fasilitas yang the ocean, and also a pool with fitness center facility
menarik yaitu adanya kolam renang di atas atap at the 1st floor. Sales of the apartment was started in
lantai 25 (infinity skypool) yang menghadap laut dan 2012 and the physical construction was started from
kolam renang disertai fasilitas fitnes center di lantai 1. 2013 until 2015. In 2016, the apartment was sold for
Penjualan Apartemen dimulai pada tahun 2012 dan 99 units contributing to total units sold for 884 units
pembangunan fisik apartemen dimulai tahun 2013 from 939 units apartment stock or 94.14%.
sampai dengan tahun 2015. Penjualan unit apartemen
pada tahun 2016 sebanyak 99 unit, sehingga jumlah
total unit yang sudah terjual sebanyak 884 unit dari
939 unit stok apartemen atau sudah terjual 94,14%.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

199

Jaya Ancol Seafront Jaya Ancol Seafront


Proyek ini berlokasi di kawasan Ancol Barat. Jaya The project located at West Ancol area. Jaya Ancol
Ancol Seafront merupakan proyek properti yang Seafront is a property project in cooperated with
dikerjasamakan dengan PT Jaya Real Property Tbk PT Jaya Real Property Tbk with Joint Operation
dengan pola kerjasama Operasi (KSO) dengan pola (KSO) scheme. The product offered is Double
bagi hasil. Produk yang dijual adalah Unit Properti Decker (DD) Property unit. From total of 90 units
dengan bentuk Double Decker (DD). Dari total unit available, 68 units are already sold. In 2016,
yang dijual sebanyak 90 unit, sampai dengan saat the sales volume increased 13 unit from 5 units
ini telah terjual sebanyak 68 unit. Pada tahun 2016, sold in the previous year. DD Seafront sales was
terjadi kenaikan volume penjualan sebesar 13 unit dari primarily driven by higher investment appetite and
tahun sebelumnya yang sebesar 5 unit. Penjualan DD Tax Amnesty issue from the Government.
Seafront banyak didorong oleh animo investasi yang
lebih baik dan isu tax amnesty pemerintah.

Coasta Villa Coasta Villa


Coasta Villa tahap I dan II berlokasi di kawasan Ancol Coasta Villa Phase I and II are located in East Ancol,
Timur, terdiri atas 60 unit, yang sampai tahun 2016 consist of 60 units and had been sold 57 units by
telah terjual 57 unit. Coasta Villa tahap III yang berada 2016. Coasta Villa Phase III, at the same location,
pada lokasi yang sama telah terjual sebanyak 2 unit. were sold 2 units. In 2017, the Company plans to
Tahun 2017 Perseroan merencanakan kelanjutan continue the development of Coasta Villa Phase III by
pembangunan Coasta Villa tahap III dengan building residential units and ready to build land-lot.
membangun unit hunian dari unit kavling yang siap
dibangun.

Penjualan Kavling Land Sales


Di tahun 2016 telah dilakukan penjualan 1 kavling In 2016, 1 large land lot was sold located at Block
besar di area blok E5 Ancol Timur (samping Diamond) E5 East Ancol area (next to Diamond) with total
seluas 2.300 m2. Sedangkan Penjualan Kavling besar area of 2,300 m2 area. However, the sales of Large
(lahan lot besar) area Pantai Carnaval di tunda, hal Land Lot at Carnaval Beach was postponed due to
ini disebabkan karena adanya moratorium kegiatan implementation of reclamation moratorium by the
reklamasi oleh pemerintah pusat sehingga Perseroan Central Government that constrained the Company
belum dapat menambah lahan landbank. Oleh from purchasing land bank. Therefore, the existing
karena itu lahan landbank eksisting tidak jadi dilepas/ land bank is maintained/and will be optimized for
dijual dan akan dioptimalkan dengan pengembangan development of property product in the future. In
produk properti di tahun tahun mendatang. Untuk 2017, the marketing will focus on selling existing
tahun 2017, pemasaran akan menitikberatkan stocks unit, such as Northland Ancol Residence
pada penjualan stok unit yang ada, yaitu penjualan Apartment, Ancol Ocean Breeze Office, Puri Marina
apartemen Northland Ancol Residence, kanto Ancol Townhouse, Coasta Villa Phase III, Jaya Ancol
Ocean Breeze, Townhouse Puri Marina, Coasta Villa Seafront Double Decker House and development of
Tahap 3, Rumah Double Decker Jaya Ancol Seafront West Ancol Marina Coast Lot A and Lot B cooperated
dan pengembangan Lot A dan Lot B Marina Coast with selected strategic partners.
Ancol Barat dengan mitra Strategis terpilih.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

200

Ancol Ocean Breeze Ancol Ocean Breeze


Ancol Ocean Breeze merupakan proyek Kerja Sama Ancol Ocean Breeze is a Joint Operation between the
Operasi antara Perseroan dengan PT Seabreez Company and PT Seabreez Indonesia. The property
Indonesia. Proyek properti ini mengintegrasikan project integrates Office Shop, Office Building and
produk Kanto, Office Building, dan Apartemen kelas Middle-Up Apartment products. The first stage was
menengah atas yang berlokasi di kawasan Ancol started by selling 40 units of 3-story double-decker
Barat. Tahap pertama dimulai dengan penjualan Office-Shop for enterntainment, culinary (restaurant,
produk Kanto 3 lantai dengan konsep double decker cafè), sports (fitness center, sports equipment store),
untuk kegiatan entertainment, kuliner (restoran, cafe), health (pharmacy, aesthetics clinic, beauty salon) that
olahraga (fitnes center, toko alat olahraga), kesehatan in line with urban lifestyle activities available for 40
(apotek, klinik kecantikan, salon), dengan gaya hidup units and the sales kicked off in May 2016, and 5 units
perkotaan, sebanyak 40 unit dimulai pada bulan Mei Office-Shop are sold out. Physical implementation of
tahun 2016, dan sudah terjual sebanyak 5 unit Kanto. Shop Office building will be started in 2017.
Pelaksanaan fisik bangunan Kanto akan dimulai
pada tahun 2017.

Oseana Kondominium Oseana Condominium


Proyek Oseana Kondominium, merupakan hunian Oseana Condominium Project is a seafront residential
di tepi laut dengan konsep residence kondominium. with condominium concept. Total development area
Luas lahan yang akan dibangun ±15.000 m2. Target covers ±15,000 m2. Oseana target market is high-end
pasar Oseana adalah investor dan konsumen di kelas (A++) investor and customers. The project has been
Atas (A++). Proyek ini telah berjalan selama 2 (dua) running for 2 (two) years and currently 151 units are
tahun, saat ini telah terjual sebanyak 151 unit dengan sold out and the current project progress is started
progres pekerjaan Pembuatan tanggul, pengurugan by creating embankment, land clearing and test pile
tanah dan dan test pile. process.

Pada pertengahan tahun 2016, manajemen In mid-2016, the Management implemented a policy
melakukan kebijakan untuk menunda proyek tersebut. to postpone the project. This aimed to strengthen
Hal ini dilakukan untuk memperkuat rencana Konsep, the Concept, Finance, Marketing and Construction
Keuangan, Pemasaran dan Konstruksi. Langkah plans. Initiatives that will be taken is approaching
yang dilakukan adalah mendapatkan Mitra Strategis strategic partner with experience and capability to
yang berpengalaman dan memiliki kapabilitas untuk cooperate in the development of Oseana and its
bekerjasama melakukan pengembangan lahan surrounding lands.
Oseana dan lahan disekitarnya.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

201

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

202

Kinerja Keuangan
Financial Performance

Analisa kinerja keuangan ini dibuat berdasarkan The following financial performance analysis is
Informasi keuangan yang diambil dari laporan prepared based on financial information adopted from
keuangan konsolidasian Perseroan dan entitas the Company’s consolidated financial statements as
anaknya tanggal 31 Desember 2016 dan untuk tahun of December 31, 2016 period and for year ended on
yang berakhir pada tanggal tersebut, yang disusun the date, which was prepared by the Management
oleh manajemen Perseroan sesuai dengan Standar in accordance with Financial Accounting Standards
Akuntansi Keuangan di Indonesia, yang telah diaudit applied in Indonesia, and audited by Amir Abadi
oleh Amir Abadi Jusuf, Aryanto, Mawar & Rekan Jusuf, Aryanto, Mawar & Partners, a member firm
firma anggota RSM Indonesia, auditor independen, of RSM Indonesia, Independent Auditor by referring
berdasarkan Standar Audit yang ditetapkan oleh to audit standard published by Indonesia Public
Institut Akuntan Publik Indonesia, dengan opini wajar Accountant Institute and obtained fair opinion in all
dalam semua hal yang material. material aspects.

Aset Assets

Jumlah aset Perseroan mengalami peningkatan Total assets of the Company increased Rp638.35
sebesar Rp638,35 miliar atau 20,39% dari Rp3,13 billion or 20.39% from Rp3.13 trillion to Rp3.77
triliun menjadi Rp3,77 triliun pada tahun 2016. trillion in 2016. The increase in assets was mainly
Peningkatan nilai aset Perseroan ini sebagian besar contributed from non-current assets growth of
dikontribusikan oleh kenaikan pada jumlah aset tidak Rp335.78 billion or 13.34%. In 2016, composition
lancar, yaitu sebesar Rp335,78 miliar atau 13,34%. of total assets was 24.30% of current assets and
Komposisi jumlah aset tahun 2016 terdiri dari 24,30% 75.70% of non-current assets.
aset lancar dan 75,70% aset tidak lancar.

Tabel Aset Tahun 2016 dan 2015 (dalam jutaan Rupiah)


Table of Assets In 2016 and 2015 (in million Rupiah)

Kenaikan/(Penurunan)
Aset Increase/Decrease
2016 2015
Assets Selisih
%
Growth

Aset Lancar
Current Assets
Kas dan setara kas
753.939 309.942 443.997 143,25%
Cash and Cash Equivalents
Piutang Usaha - Pihak Ketiga
112.463 142.285 (29.822) -20,96%
Accounts Receivables – Third Parties
Piutang Lain-lain
Other Receivables
Pihak Berelasi
2.639 2.457 182 7,40%
Related Parties
Pihak Ketiga
9.796 1.123 8.673 771,94%
Third Parties
Persediaan
9.692 7.125 2.568 36,04%
Inventories

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

203

Tabel Aset Tahun 2016 dan 2015 (dalam jutaan Rupiah)


Table of Assets In 2016 and 2015 (in million Rupiah)

Kenaikan/(Penurunan)
Aset Increase/Decrease
2016 2015
Assets Selisih
%
Growth

Uang Muka
5.601 121.109 (115.508) -95,38%
Advances
Pajak dibayar di Muka
6.871 15.002 (8.132) -54,20%
Prepaid Taxes
Biaya dibayar di Muka
14.673 14.065 608 4,32%
Prepaid Expenses
Jumlah Aset Lancar
915.674 613.109 302.565 49,35%
Total Current Assets

Aset Tidak Lancar


Non-Current Assets
Aset Keuangan yang Dimiliki Hingga
Jatuh Tempo
1.000 1.000 - 0,00%
Financial Assets
Held to Maturity
Piutang Usaha - Pihak Ketiga
74.046 45.892 28.153 61,35%
Accounts Receivables – Third Parties
Piutang Lain-lain
Other Receivables
Aset Pajak Tangguhan
1.453 487 965 198,10%
Deferred Tax Assets
Investasi pada Ventura Bersama
122.337 112.144 10.193 9,09%
Investment in Joint Ventures
Investasi pada Entitas Asosiasi
551.289 275.431 275.858 100,15%
Investment in Associates
Investasi Jangka Panjang Lainnya
638 638 - 0,00%
Other Long-Term Investment
Aset Ventura Bersama dan
Kerjasama Operasi
Joint Ventures and Joint
Operation Assets
Aset Real Estat
254.206 300.467 (46.260) -15,40%
Real Estate Assets
Properti Investasi
269.637 282.110 (12.473) -4,42%
Investment Properties
Aset Tetap
1.565.216 1.483.777 81.439 5,49%
Fixed Assets
Aset Lain-lain
13.056 15.122 (2.066) -13,66%
Other Assets

Jumlah Aset Tidak Lancar


2.852.877 2.517.068 335.809 13,34%
Total Non-Current Assets

JUMLAH ASET
3.768.551 3.130.177 638.374 20,39%
TOTAL ASSETS

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

204

komposisi aset 2016 Jumlah Aset


Composition of Assets in 2016 Total Assets
dalam juta Rupiah
in million Rupiah

24,30%
2015 3.130.177

2016 3.768.551
75,70%

Aset lancar Aset tidak lancar


Current asset Non Current asset

Aset Lancar Current Assets


Aset lancar meningkat Rp302,57 miliar atau 49,35% Current assets increased Rp302.57 billion or 49.35%
dari tahun sebelumnya sebesar Rp613,11 miliar from Rp613.11 billion booked in the previous year
menjadi Rp915,67 miliar pada tahun 2016, serta to Rp915.67 billion in 2016 contributing 24.30% of
berkontribusi sebesar 24,30% terhadap jumlah aset. total assets. The increase was mainly contributed
Peningkatan tersebut terutama dikarenakan oleh from increase in cash and cash equivalents of Rp444
kenaikan kas dan setara kas sebesar Rp444 miliar billion or 143.25%.
atau 143,25%.

Aset lancar
Current Assets
dalam juta Rupiah
in million Rupiah

2015 613.109

2016 915.674

Kas dan Setara Kas Cash and Cash Equivalents


Kas dan setara kas meningkat Rp444 miliar atau Cash and cash equivalents increased Rp444 billion
143,25% dari tahun sebelumnya sebesar Rp309,94 or 143.25% from Rp309.94 billion in the previous
miliar menjadi Rp753,94 miliar pada tahun 2016. year to Rp753.94 billion in 2016. Increase was due
Peningkatan tersebut dikarenakan adanya dana to unabsorbed bonds proceeds and term loans for
obligasi yang belum terserap dan pinjaman jangka working capital.
pendek untuk modal kerja.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

205

Piutang Usaha – Pihak Ketiga Accounts Receivables – Third Parties


Piutang usaha menurun Rp29,82 miliar atau Accounts receivables decreased Rp29.82 billion or
20,96% dari tahun sebelumnya sebesar Rp142,29 20.96% from Rp142.29 billion in the previous year to
miliar menjadi Rp112,46 miliar pada tahun 2016. Rp112.46 billion in 2016. The decrease was due to
Penurunan tersebut dikarenakan oleh penjualan sales of property throughout 2016 under long-term
properti yang terjadi di tahun 2016 dilakukan dengan installment scheme.
skema angsuran jangka panjang.

Piutang Lain-lain Other Receivables


Piutang lain-lain pihak berelasi meningkat Rp181,75 Other receivables with related parties increased
juta atau 7,40% dari tahun sebelumnya sebesar Rp181.75 million or 7.40% from Rp2.46 billion in the
Rp2,46 miliar menjadi Rp2,64 miliar pada tahun previous year to Rp2.64 billion in 2016 contributed
2016, dan berkontribusi sebesar 21,22% terhadap 21.22% of total other receivables. The increase
jumlah piutang lain-lain. Peningkatan tersebut antara was due to increasing accrued revenue from time
lain dikarenakan oleh kenaikan akrual pendapatan deposits with Bank DKI.
deposito dari Bank DKI.

Selanjutnya, piutang lain-lain pihak ketiga meningkat Furthermore, Other receivables with third parties
Rp8,67 miliar atau 771,94% dari tahun sebelumnya increased Rp8.67 billion or 771.94% from Rp1.12
sebesar Rp1,12 miliar menjadi Rp9,80 miliar pada billion in the previous year to Rp9.80 billion in 2016
tahun 2016, dan berkontribusi sebesar 78,78% contributed 78.78% to total other receivables. The
terhadap jumlah piutang lain-lain. Peningkatan increase was attributable from collection of Land and
tersebut antara lain dikarenakan oleh penagihan atas Building receivalbes with third parties.
piutang PBB dari pihak ketiga.

Persediaan Inventories
Persediaan meningkat Rp2,57 miliar atau 36,04% Invetories increased Rp2.57 billion or 36.04% from
dari tahun sebelumnya sebesar Rp7,12 miliar menjadi Rp71.2 billion in the previous year to Rp9.69 billion in
Rp9,69 miliar pada tahun 2016. Peningkatan tersebut 2016. The increase was attributable from increasing
antara lain dikarenakan oleh peningkatan persediaan food supplies for restaurants.
makanan untuk kebutuhan restoran.

Uang Muka Advances


Uang muka menurun Rp115,51 miliar atau 95,38% Advances decreased Rp115.51 billion or 95.38% from
dari tahun sebelumnya sebesar Rp121,11 miliar Rp121.11 billion in the previous year to Rp5.60 billion
menjadi Rp5,60 miliar pada tahun 2016. Penurunan in 2016. The decrease was due to reclassification of
tersebut antara lain dikarenakan oleh reklasifikasi investment advances with PT JTD and PT JATP into
uang muka investasi PT JTD dan PT JATP ke investasi investment in associates.
pada entitas asosiasi.

Pajak Dibayar di Muka Prepaid Taxes


Pajak dibayar di muka menurun Rp8,13 miliar atau Prepaid taxes decreased Rp8.13 billion or 54.20%
54,20% dari tahun sebelumnya sebesar Rp15 miliar from Rp15 billion in the previous year to Rp6.87
menjadi Rp6,87 miliar pada tahun 2016. Penurunan billion in 2016. The decrease was due to utilization of
tersebut antara lain dikarenakan oleh pemanfaatan VAT Loans in the Company.
kredit PPN di Perseroan.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

206

Biaya Dibayar di Muka Prepaid Expenses


Biaya dibayar di muka meningkat Rp607,86 juta Prepaid expenses increased Rp607.86 million or
atau 4,32% dari tahun sebelumnya sebesar Rp14,07 4.32% from Rp14.07 billion in the previous year to
miliar menjadi Rp14,67 miliar pada tahun 2016. Rp14.67 billion in 2016. The increase was driven
Peningkatan tersebut antara lain dikarenakan oleh by increasing payment of insurance premium in the
kenaikan pembayaran premi asuransi di Perseroan. Company.

Aset Tidak Lancar Non-Current Assets


Aset tidak lancar tumbuh sebesar Rp335,78 miliar Non-Current assets grew Rp335.78 billion or 13.34%
atau 13,34% dari tahun sebelumnya sebesar Rp2,52 from Rp2.52 trillion in the previous year to Rp2.85
triliun menjadi Rp2,85 triliun pada tahun 2016, serta trillion in 2016 contributed 75.70% of total assets.
berkontribusi sebesar 75,70% terhadap jumlah aset. The growth was primarily attributable from increasing
Pertumbuhan tersebut terutama dikarenakan oleh investment in associates of Rp275.86 billion or
kenaikan nilai investasi pada entitas asosiasi sebesar 100.15%.
Rp275,86 miliar atau 100,15%.

Aset tidak lancar


Non Current Assets
dalam juta Rupiah
in million Rupiah

2015 2.517.068

2016 2.852.877

Aset Keuangan yang Dimiliki Hingga Jatuh Financial Assets Held to Maturity
Tempo
Aset keuangan yang dimiliki hingga jatuh tempo tidak Financial assets held to maturity was stable in 2016
mengalami perubahan pada tahun 2016 dari 2015 and 2015 amounted to Rp1 billion, which is Series B
senilai Rp1 miliar, yaitu obligasi PLN Seri B Juni 2006. PLN Bonds June 2006.

Piutang Usaha-Pihak Ketiga Accounts Receivables – Third Parties


Piutang Usaha tumbuh sebesar Rp28,15 miliar atau Accounts receivables grew Rp28.15 billion or 61.35%
61,35% dari tahun sebelumnya sebesar Rp45,89 from Rp45.89 billion in the previous year to Rp74.05
miliar menjadi Rp74,05 miliar pada tahun 2016. billion in 2016. The growth was driven by property
Pertumbuhan tersebut antara lain dikarenakan sales with long-term installment scheme throughout
oleh penjualan properti yang terjadi di tahun 2016 2016.
dilakukan dengan skema angsuran jangka panjang.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

207

Aset Pajak Tangguhan Deferred Tax Assets


Aset pajak tangguhan tumbuh sebesar Rp965,25 Deferred tax assets grew Rp965.25 million or
juta atau 198,10% dari tahun sebelumnya sebesar 198.10% from Rp487.26 million in the previous
Rp487,26 juta menjadi Rp1,45 miliar pada tahun year to Rp1.45 billion in 2016. The growth was
2016. Pertumbuhan tersebut antara lain dikarenakan contributed from a subsidiary's increase in fiscal
oleh kenaikan laba fiskal di anak usaha yaitu PT SBI. profit PT SBI.

Investasi pada Ventura Bersama Investment in Joint Ventures


Investasi pada ventura bersama tumbuh sebesar Investment in joint ventures grew Rp10.19 billion or
Rp10,19 miliar atau 9,09% dari tahun sebelumnya 9.09% from Rp112.14 billion in the previous year to
sebesar Rp112,14 miliar menjadi Rp122,34 miliar Rp122.34 billion in 2016. The growth was driven by
pada tahun 2016. Pertumbuhan tersebut antara profit increase from Joint Venture, Pembangunan
lain dikarenakan oleh kenaikan laba dari KSO Jaya Properti.
Pembangunan Jaya Property.

Investasi pada Entitas Asosiasi Investment in Associates


Investasi pada entitas asosiasi tumbuh sebesar Investment in associates grew Rp275.86 billion or
Rp275,86 miliar atau 100,15% dari tahun 100.15% from Rp275.43 billion in the previous year
sebelumnya sebesar Rp275,43 miliar menjadi to Rp551.29 billion in 2016. The growth was due to
Rp551,29 miliar pada tahun 2016. Pertumbuhan reclassification of investment advance with PT JTD
tersebut antara lain dikarenakan oleh reklasifikasi and PT JATP into investment in Associates.
uang muka investasi PT JTD dan PT JATP ke
investasi pada entitas asosiasi.

Investasi Jangka Panjang Lainnya Other Long-Term Investments


Investasi jangka panjang lainnya tidak mengalami Other long-term investments was stable in 2016 and
perubahan pada tahun 2016 dari 2015 senilai 2015 amounted to Rp637.76 million.
Rp637,76 juta.

Aset Real Estat Real Estate Assets


Aset real estat turun sebesar Rp46,26 miliar atau Real Estate Assets decreased Rp46.26 billion
15,40% dari tahun sebelumnya sebesar Rp300,47 or 15.40% from Rp300.47 billion in the previous
miliar menjadi Rp254,21 miliar pada tahun 2016. year to Rp254.21 billion in 2016. The decrease
Penurunan tersebut antara lain dikarenakan oleh was attributable from additional principal price of
penambahan harga pokok atas Apartemen Northland. Northland Apartment.

Properti Investasi Investment Property


Properti investasi turun sebesar Rp12,47 miliar atau Investment property decreased Rp12.47 billion or
4,42% dari tahun sebelumnya sebesar Rp282,11 4.42% from Rp282.11 billion in the previous year
miliar menjadi Rp269,64 miliar pada tahun 2016. to Rp269.64 billion in 2016. The decrease was
Penurunan tersebut antara lain dikarenakan oleh contributed from depreciation cost on investment
biaya penyusutan atas aset properti investasi. property assets.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

208

Aset Tetap Fixed Assets


Aset tetap tumbuh sebesar Rp81,44 miliar atau Fixed assets grew Rp81.44 billion or 5.49% from
5,49% dari tahun sebelumnya sebesar Rp1,48 triliun Rp1.48 trillion in the previous year to Rp1.57 trillion
menjadi Rp1,57 triliun pada tahun 2016. Pertumbuhan in 2016. The growth was driven by an increase in
tersebut antara lain dikarenakan kenaikan nilai aset fixed assets value from beach revitalization, building
tetap dari penataan pantai, renovasi bangunan, dan renovation and machineries.
mesin perlengkapan.

Aset Lain-lain Other Assets


Aset lain-lain turun sebesar Rp2,07 miliar atau Other assets was decreased Rp2.07 billion or 13.66%
13,66% dari tahun sebelumnya sebesar Rp15,12 from Rp15.12 billion in the previous year to Rp13.06
miliar menjadi Rp13,06 miliar pada tahun 2016. billion in 2016. The decrease was contributed from
Penurunan tersebut antara lain dikarenakan oleh amortization expense of other assets such as music
biaya amortisasi dari aset lain-lain berupa hak lisensi license played at the rides, 4D movie and computer
musik wahana, film 4D, dan software komputer. software.

Liabilitas Liabilities

Jumlah liabilitas Perseroan pada tahun 2016 Total liabilities in 2016 increased Rp598.80 billion
mengalami peningkatan Rp598,80 miliar atau or 44.63% compared with previous year's position
44,63% dibanding posisi tahun sebelumnya sebesar of Rp1.34 trillion to Rp1.94 trillion. The increase in
Rp1,34 triliun menjadi Rp1,94 triliun. Peningkatan total liabilities was mostly contributed from increase
nilai liabilitas Perseroan ini sebagian besar in current liabilities of Rp509.02 billion or 97.94%.
dikontribusikan oleh kenaikan pada jumlah liabilitas Composition of liabilities in 2016 consisted of 53.02%
jangka pendek, yaitu sebesar Rp509,02 miliar atau current liabilities and 46.98% non-current liabilities.
97,94%. Komposisi liabilitas tahun 2016 terdiri dari
53,02% liabilitas jangka pendek dan 46,98% liabilitas
jangka panjang.

Tabel Liabilitas Tahun 2016 dan 2015 (dalam jutaan Rupiah)


Table of Liabilities in 2016 and 2015 (in million Rupiah)

Kenaikan/(Penurunan)
Liabilitas Increase/Decrease
2016 2015
Liabilties Selisih
%
Growth

Liabilitas Jangka Pendek


Current Liabilities
Utang Usaha
Accounts Payable
Pihak Berelasi
22.860 16.102 6.758 41,97%
Related Parties
Pihak Ketiga
71.272 94.000 (22.728) -24,18%
Third Parties
Utang Lain-lain
Other Payables
Pihak Berelasi
10.099 102 9.997 9820,12%
Related Parties
Pihak Ketiga
43.170 34.808 8.362 24,02%
Third Parties

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

209

Tabel Liabilitas Tahun 2016 dan 2015 (dalam jutaan Rupiah)


Table of Liabilities in 2016 and 2015 (in million Rupiah)

Kenaikan/(Penurunan)
Liabilitas Increase/Decrease
2016 2015
Liabilties Selisih
%
Growth

Utang Pajak
61.895 69.359 (7.463) -10,76%
Taxes Payable
Beban Akrual
86.678 59.985 26.693 44,50%
Accrued Expenses
Liabilitas Jangka Panjang yang Jatuh
Tempo dalam Satu Tahun
Long-Term Liabilities of Current
Maturities
Utang Bank
390.000 90.000 300.000 333,33%
Bank Loans
Utang Obligasi
199.545 - 199.545 100,00%
Bonds Payable
Pendapatan Diterima di Muka dan
Uang Muka Pelanggan
143.208 155.356 (12.148) -7,82%
Unearned Revenue and Customer
Advances

Jumlah Liabilitas Jangka Pendek


1.028.727 519.711 509.016 97,94%
Total Current Liabilities

Liabilitas Jangka Panjang


Non-Current Liabilities
Utang Bank Jangka Panjang
Long-Term Liabilities Net of Current 49.572 139.536 (89.964) -64,47%
Maturities
Utang Obligasi
296.268 199.075 97.193 48,82%
Bonds Payable
Pendapatan Diterima di Muka
Unearned Revenue and Customers 446.323 378.121 68.201 18,04%
Advance
Liabilitas Pajak Tangguhan
13.102 8.677 4.425 51,00%
Deferred Tax Liabilities
Jaminan Pelanggan dan Deposit Lainnya
16.008 13.776 2.232 16,20%
Guarantee and Other Customer Deposits
Liabilitas Imbalan Pascakerja
90.439 82.743 7.696 9,30%
Post-Employment Benefits Liability
Jumlah Liabilitas Jangka Panjang
911.711 821.928 89.783 10,92%
Total Non-Current Liabilities

Jumlah Liabilitas
1.940.439 1.341.639 598.799 44,63%
Total Liabilities

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

210

komposisi liabilitas 2016 jumlah liabilitas


Composition of Liabilities in 2016 Total Liabilities
dalam juta Rupiah
in million Rupiah

53,02%
2015 1.341.639

2016 1.940.439
46,98%

liabilitas jangka pendek liabilitas jangka panjang


Current Liabilities non Current Liabilities

Liabilitas Jangka Pendek Current Liabilities


Liabilitas jangka pendek meningkat sebesar Current liabilities increased Rp509.02 billion or
Rp509,02 miliar atau 97,94% dibanding tahun 2015 97.94% compared with Rp519.71 billion in 2015 to
sebesar Rp519,71 miliar menjadi Rp1,03 triliun pada Rp1.03 trillion in 2016 contributed 53.02% of total
tahun 2016, dan berkontribusi sebesar 53,02% liabilities. The increase was primarily attributable
terhadap jumlah liabilitas. Peningkatan tersebut from an increase in bank loans for Rp300 billion or
terutama disebabkan oleh kenaikan utang bank 333.33%, and increase in bonds payable with current
sebesar Rp300 miliar atau 333,33% dan kenaikan maturities of Rp199.54 billion or 100%.
utang obligasi yang akan jatuh tempo dalam 1 tahun
sebesar Rp199,54 miliar atau 100%.

liabilitas jangka pendek


Current Liabilities
dalam juta Rupiah
in million Rupiah

2015 519.711

2016 1.028.727

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

211

Utang Usaha Accounts Payable


Utang usaha pihak berelasi meningkat Rp6,76 miliar Accounts payable with related parties increased
atau 41,97% dibanding tahun 2015 sebesar Rp16,10 Rp6.76 billion or 41.97% compared with Rp16.10
miliar menjadi Rp22,86 miliar pada tahun 2016, dan billion in 2015 to Rp22.86 billion in 2016, contributed
berkontribusi sebesar 24,29% terhadap jumlah utang 24.29% of total accounts payable. The increase
usaha. Peningkatan tersebut antara lain disebabkan was contributed from higher loans from operational
oleh kenaikan utang dari kegiatan operasional activity with Pembangunan Jaya Property Joint
dengan KSO Pembangunan Jaya Property. Venture.

Di sisi lain, utang usaha pihak ketiga menurun Meanwhile, accounts payable with third parties
Rp22,73 miliar atau 24,18% dibanding tahun 2015 decreased Rp22.73 billion or 24.18% compared
sebesar Rp94 miliar menjadi Rp71,27 miliar pada with Rp94 billion in 2015 to Rp71.27 billion in 2016
tahun 2016, dan berkontribusi sebesar 75,71% contributed 75.71% of total accounts payable. The
terhadap jumlah utang usaha. Penurunan tersebut decrease was due to payment of most Company's
disebabkan oleh pembayaran sebagian besar utang accounts payable with suppliers.
usaha Perseroan kepada pemasok.

Utang Lain-lain Other Payables


Utang lain-lain pihak berelasi meningkat Rp10 miliar Other payables with related parties increased Rp10
atau 9820,12% dibanding tahun 2015 sebesar billion or 9,820.12% compared with Rp101.80
Rp101,80 juta menjadi Rp10,10 miliar pada tahun million in 2015 to Rp10.10 billion in 2016 contributed
2016, dan berkontribusi sebesar 18,96% terhadap 18.96% to total other payables. The increase was
jumlah utang lain-lain. Peningkatan tersebut attributable from additional project at Northland
disebabkan oleh adanya perkerjaan tambah di Apartment by PT Jaya Konstruksi Manggala
proyek apartemen Northland oleh PT Jaya Konstruksi Pratama, Tbk.
Manggala Pratama, Tbk.

Selanjutnya, utang lain-lain pihak ketiga meningkat Furthermore, other payables with third parties
Rp8,36 miliar atau 24,02% dibanding tahun 2015 increased Rp8.36 billion or 24.02% compared with
sebesar Rp34,81 juta menjadi Rp43,17 miliar pada Rp34.81 million in 2015 to Rp43.17 billion in 2016
tahun 2016, dan berkontribusi sebesar 81,04% contributed 81.04% of total other payables. The
terhadap jumlah utang lain-lain. Peningkatan tersebut increase was driven by higher payables on project at
disebabkan oleh kenaikan utang atas pekerjaan property unit.
proyek di unit properti.

Utang Pajak Taxes Payable


Utang pajak menurun Rp7,46 miliar atau 10,76% Taxes payable decreased Rp7.46 billion or 10.76%
dibanding tahun 2015 sebesar Rp69,36 miliar compared with Rp69.36 billion in 2015 to Rp61.90
menjadi Rp61,90 miliar pada tahun 2016. Penurunan billion in 2016. The decrease was due to the payment
tersebut disebabkan oleh pembayaran utang PPh of Income Tax Article 21.
Pasal 21.

Beban Akrual Accrual Expenses


Beban akrual meningkat Rp26,69 miliar atau 44,50% Accrual expenses increased Rp26.69 billion or
dibanding tahun 2015 sebesar Rp59,98 miliar menjadi 44.50% compared with Rp59.98 billion in 2015 to
Rp86,68 miliar pada tahun 2016. Peningkatan Rp86.68 billion in 2016. The increase was driven by
tersebut disebabkan oleh kenaikan beban akrual increase in accrual expense on the operations of
atas operasional Perseroan dan anak usaha. Company and subsidiaries.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

212

Utang Bank Jangka Pendek Long-Term Bank Loans


Utang bank jangka pendek meningkat Rp300 miliar Long-term bank loans increased Rp300 billion or
atau 333,33% dibanding tahun 2015 sebesar Rp90 333.33% compared with Rp90 billion in 2015 to
miliar menjadi Rp390 miliar pada tahun 2016. Rp390 billion in 2016. It was due to increase in Bank
Peningkatan tersebut disebabkan oleh kenaikan Loans with Bank DKI.
utang kepada Bank DKI.

Utang Obligasi Jangka Pendek Short-Term Bonds Payable


Utang obligasi jangka pendek meningkat 100% Short-term bonds payable increased 100% compared
dibanding tahun 2015 menjadi Rp199,54 miliar pada with Rp199.54 billion in 2016. The increase was due
tahun 2016. Peningkatan tersebut disebabkan oleh to reclassification of bonds payables with maturity in
reklasifikasi utang obligasi yang akan jatuh tempo December 2017.
pada bulan Desember tahun 2017.

Pendapatan Diterima di Muka dan Uang Muka Unearned Revenues and Customers Advances
Pelanggan
Pendapatan diterima di muka dan uang muka Unearned revenues and customer advances
pelanggan menurun Rp12,15 miliar atau 7,82% decreased Rp12.15 billion or 7.82% compared
dibanding tahun 2015 sebesar Rp155,36 miliar with Rp155.36 billion in 2015 to Rp143.21 billion in
menjadi Rp143,21 miliar pada tahun 2016. Penurunan 2016. The decrease was due to amortized unearned
tersebut antara lain disebabkan oleh amortisasi revenues on Beach City Ancol Project.
pendapatan diterima di muka atas Proyek Ancol
Beach City.

Liabilitas Jangka Panjang Non-Current Liabilities


Liabilitas jangka panjang tumbuh sebesar Rp89,78 Non-current liabilities grew Rp89.78 billion or 10.92%
miliar atau 10,92% dibanding tahun 2015 sebesar compared with Rp821.93 billion in 2015 to Rp911.71
Rp821,93 miliar menjadi Rp911,71 miliar pada tahun billion in 2016 contributed 46.98% to total liabilities.
2016, dan berkontribusi sebesar 46,98% terhadap The growth was primarily driven by an increase in
jumlah liabilitas. Pertumbuhan tersebut terutama bonds payables of Rp296.74 billion or 149.06% net
disebabkan oleh kenaikan utang obligasi sebesar of reclassification of bonds payable with current
Rp296,74 miliar atau 149,06% dikurangi reklasifikasi maturity of Rp199.54 billion.
utang obligasi yang akan jatuh tempo dalam satu
tahun sebesar Rp199,54 miliar.

liabilitas jangka panjang


Non-Current Liabilities
dalam juta Rupiah
in million Rupiah

2015 821.928

2016 911.711

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

213

Utang Bank Jangka Panjang Long-Term Bank Loans


Utang bank jangka panjang turun sebesar Rp89,96 Long-term bank loans decreased Rp89.96 billion or
miliar atau 64,47% dibanding tahun 2015 sebesar 64.47% compared with Rp139.54 billion in 2015 to
Rp139,54 miliar menjadi Rp49,57 miliar pada tahun Rp49.57 billion in 2016.
2016.

Utang Obligasi Jangka Panjang Long-Term Bonds Payable


Utang obligasi jangka panjang tumbuh sebesar Long-term bonds payable increased Rp97.19 billion
Rp97,19 miliar atau 48,82% dibanding tahun 2015 or 48.82% compared with Rp199.08 billion in 2015
sebesar Rp199,08 miliar menjadi Rp296,27 miliar to Rp296.27 billion in 2016. The growth was driven
pada tahun 2016. Pertumbuhan tersebut terutama by increase in bonds payable of Rp296.74 billion
disebabkan oleh kenaikan utang obligasi sebesar net of reclassification of bonds payable with current
Rp296,74 miliar dikurangi reklasifikasi utang obligasi maturity of Rp199.54 billion.
yang akan jatuh tempo dalam satu tahun sebesar
Rp199,54 miliar.

Pendapatan Diterima di Muka dan Unearned Revenues and Customers Advances


Uang Muka Pelanggan
Pendapatan diterima di muka dan uang muka Unearned revenues and customer advances grew
pelanggan tumbuh sebesar Rp68,20 miliar atau Rp68.20 billion or 18.04% compared with Rp378.12
18,04% dibanding tahun 2015 sebesar Rp378,12 billion in 2015 to Rp446.32 billion in 2016. The growth
miliar menjadi Rp446,32 miliar pada tahun 2016. was due to revenues from land rental by PT PGN.
Pertumbuhan tersebut disebabkan oleh penerimaan
uang muka sewa lahan dari PT PGN.

Jaminan Pelanggan dan Deposit Lainnya Customer Guarantees and Other Deposits
Jaminan pelanggan dan deposit lainnya tumbuh Customer guarantees and other deposits grew
sebesar Rp4,43 miliar atau 51% dibanding tahun Rp4.43 billion or 51% compared with Rp8.68 billion
2015 sebesar Rp8,68 miliar menjadi Rp13,10 miliar in 2015 to Rp13.10 billion in 2016. The growth was
pada tahun 2016. Pertumbuhan tersebut disebabkan contributed from increase in advance on land rental.
oleh naiknya uang jaminan atas sewa lahan.

Liabilitas Pajak Tangguhan Deferred Tax Liabilities


Liabilitas pajak tangguhan tumbuh sebesar Rp2,23 Deferred tax liabilities grew Rp2.23 billion or 16.20%
miliar atau 16,20% dibanding tahun 2015 sebesar compared with Rp13.78 billion in 2015 to Rp16.01
Rp13,78 miliar menjadi Rp16,01 miliar pada tahun billion in 2016. The growth was contributed from
2016. Pertumbuhan tersebut disebabkan oleh increase in PT TIJA's fiscal profit.
kenaikan laba fiskal di PT TIJA.

Liabilitas Imbalan Pascakerja Post-Employment Benefits Liabilities


Liabilitas imbalan pascakerja tumbuh sebesar Post-employment benefits liabilities grew Rp7.70
Rp7,70 miliar atau 9,30% dibanding tahun 2015 billion or 9.30% compared with Rp82.74 billion in
sebesar Rp82,74 miliar menjadi Rp90,44 miliar pada 2015 to Rp90.44 billion in 2016. The growth was
tahun 2016. Pertumbuhan tersebut disebabkan contributed from an increase in severance expense
oleh kenaikan jumlah biaya pesangon dan penilaian and revaluation of post-employment benefit liabilities.
kembali liabilitas imbalan pascakerja.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

214

Ekuitas Equity

Jumlah ekuitas Perseroan tumbuh sebesar Rp39,58 Total equity grew Rp39.58 billion or 2.21% compared
miliar atau 2,21% dibanding posisi tahun sebelumnya with Rp1.79 billion position in 2015 and reached
sebesar Rp1,79 triliun dan terealisasi sebesar Rp1,83 Rp1.83 trillion by the end of 2016.
triliun pada akhir tahun 2016.

Tabel Ekuitas Tahun 2016 dan 2015 (dalam jutaan Rupiah)


Table of Equity in 2016 and 2015 (in million Rupiah

Kenaikan/(Penurunan)
Ekuitas Increase/Decrease
2016 2015
Equity Selisih
%
Growth

Ekuitas yang Dapat Diatribusikan


Kepada Pemilik Entitas Induk
Equity Attributable to Owners of the
Parent Company
Modal Saham
Capital Stock
Modal Dasar sebesar 5.759.999.998
saham terdiri dari 1 saham seri A, 1
saham seri B dengan nilai nominal
masing-masing Rp500 per saham
serta 5.759.999.996 saham seri C
dengan nilai nominal Rp250 per saham
Authorized Capital of 5,759,999,998
shares consisting of 1 series A
share, Series B share with par value
Rp500 per share,respectively and
5,759,999,996 series C shares
with par value Rp250 per share
Modal Ditempatkan dan Disetor Penuh
sebesar 1.599.999.998 saham terdiri
dari 1 saham seri A, 1 saham seri B
dan 1.599.999.996 saham seri C
400.000 400.000 - 0,00%
Subscribed and fully paid capital
1,599,999,998 shares consisting of 1
series A share, 1 series B share and
1,599,999,996 series C shares
Tambahan Modal Disetor
36.709 36.709 - 0,00%
Additional Paid-in Capital
Saldo Laba
Retained Earnings
Ditentukan Penggunaannya
32.867 29.959 2.909 9,71%
Appropriated
Belum Ditentukan Penggunaannya
1.228.911 1.215.340 13.571 1,12%
Unappropriated
Jumlah Ekuitas yang Dapat
Diatribusikan
kepada Pemilik Entitas Induk 1.698.488 1.682.008 16.480 0,98%
Total equity attributable to the owners
of Parent Company
Kepentingan Non Pengendali
129.625 106.530 23.095 21,68%
Non-Controlling Interest
Jumlah Ekuitas
1.828.112 1.788.538 39.575 2,21%
Total Equity

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

215

ekuitas
Equity
dalam juta Rupiah
in million Rupiah

2015 1.788.538

2016 1.828.112

Laba Tahun Berjalan dan Jumlah Laba Profit For The Year and Comprehensive Income
Komprehensif Tahun Berjalan For The Year
Laba Tahun Berjalan Perseroan lebih rendah Profit for the year decreased Rp135.53 billion or
Rp135,53 miliar atau 46,83% dibanding dengan 46.83% compared with Rp289.42 billion in 2015 and
tahun 2015 sebesar Rp289,42 miliar dan terealisasi achieved Rp153.89 billion in 2016. The decrease in
sebesar Rp153,89 miliar pada tahun 2016. Penurunan Profit For The Year affected on lower basic/diluted
Laba Bersih Tahun berjalan tersebut mengakibatkan earning per share (EPS) of Rp82 per share in 2016
penurunan laba per saham dasar/dilusian (Earnings compared with Rp182 per share in 2015.
Per Share – EPS) sebesar Rp82 per saham di tahun
2016 dibandingkan Rp182 per saham di tahun 2015.

Jumlah Laba Komprehensif Tahun Berjalan lebih Total comprehensive income for the year decreased
rendah Rp139,43 miliar atau 48,18% dibanding Rp139.43 billion or 48.18% compared with Rp289.41
dengan tahun 2015 sebesar Rp289,41 miliar dan billion in 2015 and achieved Rp149.98 billion in 2016.
terealisasi sebesar Rp149,98 miliar pada tahun 2016.

Tabel Laporan Laba Rugi dan Penghasilan Komprehensif Lain Tahun 2016 dan 2015
(dalam jutaan Rupiah)
Table of Statements of Profit or Los and Other Comprehensive Income in 2016 and 2015 (in million Rupiah)

Laporan Laba Rugi Dan Penghasilan Kenaikan/Penurunan


Komprehensif Lain Konsolidasian Increase/Decrease
2016 2015
Statements of Consolidated Profit or Los Selisih
and Other Comprehensive Income %
Growth

Pendapatan Usaha
1.283.535 1.131.490 152.045 13,44%
Revenues
Beban Pokok Pendapatan dan Beban
Langsung 703.295 591.324 111.971 18,94%
Cost of Revenues and Direct Costs
LABA BRUTO
580.240 540.165 40.075 7,42%
Gross Profit

Penghasilan Bunga
16.666 8.638 8.028 92,94%
Interest Income
Penghasilan Lainnya
22.441 104.526 (82.085) -78,53%
Other Incomes

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

216

Tabel Laporan Laba Rugi dan Penghasilan Komprehensif Lain Tahun 2016 dan 2015
(dalam jutaan Rupiah)
Table of Statements of Profit or Los and Other Comprehensive Income in 2016 and 2015 (in million Rupiah)

Laporan Laba Rugi Dan Penghasilan Kenaikan/Penurunan


Komprehensif Lain Konsolidasian Increase/Decrease
2016 2015
Statements of Consolidated Profit or Los Selisih
and Other Comprehensive Income %
Growth

Keuntungan (Kerugian) Penjualan Aset


Tetap - Bersih
679 (679) 1.358 200,02%
Profit (Loss) on Disposal of
Fixed Assets – Net
Keuntungan (Kerugian) Selisih Kurs -
Bersih (266) 967 (1.233) -127,49%
Gain (Loss) on Foreign Exchange – Net
Beban Penjualan
(46.585) (44.273) (2.312) 5,22%
Selling Expenses
Beban Umum dan Administrasi
(215.773) (176.123) (39.651) 22,51%
General and Administrative Expenses
Beban Lain-lain
(117.132) (12.777) (104.356) 816,77%
Other Expenses
LABA USAHA
240.270 420.446 (180.176) -42,85%
PROFIT FROM OPERATION

Bagian Laba Bersih Entitas Asosiasi


64.419 9.645 54.774 567,88%
Equity in Net Income From Associates
Bagian Laba Bersih Investasi Ventura
Bersama
10.193 20.654 (10.461) -50,65%
Equity in Net Income From Investment in
Joint Venture
Beban Keuangan
(45.485) (36.142) (9.343) 25,85%
Financial Charges
Beban Pajak Final
(22.733) (36.003) 13.271 -36,86%
Final Tax Expense
LABA SEBELUM PAJAK
246.664 378.600 (131.936) -34,85%
Profit Before Tax

Beban Pajak
(92.770) (89.180) (3.591) 4,03%
Tax Expenses

LABA TAHUN BERJALAN


153.894 289.420 (135.526) -46,83%
Profit for The Year

PENGHASILAN KOMPREHENSIF LAIN


Other Comprehensive Income
Pos - pos yang Tidak Akan Direklasifikasi
ke Laba Rugi:
Items that Will Not Be Reclassified
Subsequently to Profit or Loss
Pengukuran Kembali Program Imbalan
Pasti - Bersih
(3.911) (12) (3.899) 32923,42%
Remeasurement of Defined Benefits
Plan – Net
Penghasilan Komprehensif Lain atas
Entitas Asosiasi
(3) - (3) 100,00%
Share in Other Comprehensive Income of
Associates

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

217

Tabel Laporan Laba Rugi dan Penghasilan Komprehensif Lain Tahun 2016 dan 2015
(dalam jutaan Rupiah)
Table of Statements of Profit or Los and Other Comprehensive Income in 2016 and 2015 (in million Rupiah)

Laporan Laba Rugi Dan Penghasilan Kenaikan/Penurunan


Komprehensif Lain Konsolidasian Increase/Decrease
2016 2015
Statements of Consolidated Profit or Los Selisih
and Other Comprehensive Income %
Growth

JUMLAH LABA KOMPREHENSIF TAHUN


BERJALAN
149.980 289.408 (139.428) -48,18%
Total Comprehensive Income for
The Year

LABA YANG DAPAT DIATRIBUSIKAN


KEPADA:
Profit Attributable To:
Pemilik Entitas Induk
130.825 290.861 (160.036) -55,02%
Owners of the Parent Entity
Kepentingan Nonpengendali
23.069 (1.441) 24.510 1701,28%
Non-Controlling Interest
JUMLAH
153.894 289.420 (135.526) -46,83%
Total

LABA KOMPREHENSIF YANG DAPAT


DIATRIBUSIKAN KEPADA:
Comprehensive Income
Attributable To:
Pemilik Entitas Induk
126.880 290.849 (163.969) -56,38%
Owners of the Parent Entity
Kepentingan Nonpengendali
23.100 (1.441) 24.542 1702,64%
Non-Controlling Interest
JUMLAH
149.980 289.408 (139.428) -48,18%
Total

LABA PER SAHAM DASAR/DILUSIAN


Basic/Diluted Earnings per 82 182 (100) -54,95%
Share

laba tahun berjalan Jumlah laba komprehensif


Profit For The Year
bersih tahun berjalan
Total Comprehensive Income for
dalam juta Rupiah
in million Rupiah The Year
dalam juta Rupiah
in million Rupiah

2015 289.420 2015 289.408

2016 133.894 2016 149.980

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

218

Pendapatan Usaha Revenues


Pendapatan usaha pada tahun 2016 mengalami Revenues in 2016 increased Rp1.13 trillion compared
kenaikan dibanding tahun 2015 sebesar Rp1,13 triliun with in 2015 to Rp1.28 trillion. An increase of Rp152
menjadi Rp1,28 triliun. Kenaikan sebesar Rp152 billion or 13.44% was mainly driven by an increase
miliar atau 13,44% sebagian besar disebabkan oleh in revenues from entrance and tourism attraction
kenaikan pendapatan tiket pintu masuk dan wahana tickets. The revenues comprised of real estate, ticket,
wisata. Pendapatan usaha terdiri dari pendapatan hotel and restaurant and other operating incomes.
real estat, pendapatan tiket, pendapatan hotel dan
restoran, serta pendapatan usaha lainnya.

Beban Pokok Pendapatan dan Beban Langsung Cost of Revenues and Direct Costs
Beban pokok pendapatan pada tahun 2016 Cost of Revenues in 2016 increased Rp70.22 billion or
mengalami kenaikan dibanding tahun 2015 sebesar 112.87% compared with 2015 from Rp62.21 billion in
Rp70,22 miliar atau 112,87% dari Rp62,21 miliar 2015 to Rp132.42 billion. This was contributed from
pada tahun 2015 menjadi Rp132,42 miliar. Kenaikan an increase in selling price of Northland Apartment
tersebut antara lain disebabkan oleh kenaikan harga and direct costs of maintenance, and sub-contracted
pokok penjualan Apartemen Northland dan kenaikan manpower.
beban langsung pemeliharaan dan subkontrak
tenaga kerja.

Selanjutnya, beban langsung pada tahun 2016 Furthermore, direct costs in 2016 increased Rp41.76
mengalami kenaikan dibanding tahun 2015 sebesar billion or 7.89% compared with 2015 from Rp529.12
Rp41,76 miliar atau 7,89% dari Rp529,12 miliar billion in 2015 to Rp570.87 billion. This was due to
pada tahun 2015 menjadi Rp570,87 miliar. Kenaikan an increase direct costs of maintenance and sub-
tersebut antara lain disebabkan oleh kenaikan beban contracted manpower.
langsung pemeliharaan dan subkontrak tenaga kerja.

Laba Bruto Gross Profit


Laba bruto merupakan selisih antara pendapatan Gross profit is difference between revenues with cost
usaha dengan beban pokok pendapatan dan beban of revenues and direct costs. Within this calculation,
langsung. Dengan perhitungan tersebut, Perseroan the Company booked gross profit of Rp40.07 billion
berhasil membukukan kenaikan laba bruto sebesar or 7.42% from Rp540.17 billion in 2015 to Rp580.24
Rp40,07 miliar atau 7,42% dari tahun 2015 sebesar billion in 2016.
Rp540,17 miliar menjadi Rp580,24 miliar pada tahun
2016.

Laba Usaha Operating Profit


Laba usaha merupakan selisih antara laba bruto Operating profit is difference between gross profit
dengan beban usaha. Dengan perhitungan tersebut, and operating expenses. With this calculation, the
Perseroan mencatat penurunan laba usaha sebesar Company booked profit from operation of Rp240.27
Rp180,18 miliar atau 42,85% dari tahun 2015 sebesar billion in 2016 that decreased Rp180.18 billion or
Rp420,45 miliar menjadi Rp240,27 miliar pada tahun 42.85% from Rp420.45 billion in 2015. The decrease
2016. Penurunan tersebut disebabkan oleh langkah- was driven by policy improvement initiatives taken by
langkah penyempurnaan kebijakan yang diambil oleh the Company, among others:
Perseroan diantaranya:
• Pembatalan penjualan kavling tahun 2015 • Cancellation of land sales in 2015 with value of
sebesar Rp53,39 miliar. Rp53.39 billion.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

219

• Pencadangan proyek dalam penyelesaian hotel • Reserves of Rp29.58 billion for new hotel
baru sebesar Rp29,58 miliar sebagai bentuk project under construction as prudence of
kehati-hatian manajemen dalam mencadangkan the management to reserve against project
penurunan nilai proyek. impairment.

• Pengembalian pendapatan atas perpanjangan • Repayment revenue of Rp17.63 billion on the


HPL yang dipungut perseroan sebesar Rp17,63 extension of Land Management Rights collected
miliar sebagai bentuk penegakan prinsip GCG by the Company as the implementation of GCG
Perseroan sesuai dengan Peraturan Gubernur principles, refers to Governor Regulation No.
No. 239 Tahun 2015 tentang Tata Cara Pemberian 239 of 2015 on the the Procedure to Acquire
Rekomendasi atas Permohonan Sesuatu Hak di on Recommendation of Rights Over Lands
atas Bidang Tanah Hak Pengelolaan Tanah Eks Previously owned by Rural and Administrative
Desa dan Tanah Eks Kota Praja Milik/Dikuasai City/Daerah Khusus Ibukota Jakarta Provincial
Pemerintah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Government.
Jakarta.

Laba Sebelum Pajak Profit Before Tax


Laba sebelum pajak merupakan laba tahun berjalan Profit before tax is profit of the year before deducted
sebelum dikurangi beban pajak. Dengan perhitungan by tax expense. With this calculation, the Company
tersebut, Perseroan mencatat laba sebelum pajak booked profit before tax of Rp246.66 billion that
menurun Rp131,94 miliar atau 34,85% dari tahun decreased Rp131.94 billion or 34.85% from Rp378.60
2015 sebesar Rp378,60 miliar menjadi Rp246,66 billion in 2015.
miliar.

Beban Pajak Tax Expense


Beban pajak pada tahun 2016 mengalami kenaikan In 2016, tax expense increased Rp3.59 billion or
Rp3,59 miliar atau 4,03% dari tahun 2015 sebesar 4.03% from Rp89.18% in 2015 to Rp92.77 billion in
Rp89,18 miliar menjadi Rp92,77 miliar pada 2016. This increase was due to higher fiscal profit for
tahun 2016. Kenaikan tersebut disebabkan oleh subsidiary, PT TIJA.
peningkatan laba fiskal untuk entitas PT TIJA.

Arus Kas Cash Flows

Saldo kas dan setara kas akhir tahun 2016 mengalami Balance of cash and cash equivalents in 2016
kenaikan sebesar Rp444 miliar atau 143,25% increased Rp444 billion or 143.25% compared
dibandingkan tahun 2015 dari Rp309,94 miliar with Rp309.04 billion in 2015 to Rp753.94 billion
menjadi Rp753,94 miliar, yang terdiri dari kas bersih comprising of net cash from operating activities for
diperoleh dari aktivitas operasi sebesar Rp534,56 Rp534.56 billion, net cash used for investing activities
miliar, kas bersih digunakan untuk aktivitas investasi for Rp488.70 billion and net cash from (used for)
sebesar (Rp488,70) miliar, dan kas bersih diperoleh financing activities for Rp398.40 billion.
dari (digunakan untuk) aktivitas pendanaan sebesar
Rp398,40 miliar.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

220

Tabel Laporan Arus Kas Tahun 2016 dan 2015 (dalam Rupiah penuh)
Table of Statements of Cash Flows in 2016 and 2015 (in million Rupiah)
Kenaikan/(Penurunan)
Laporan Arus Kas Increase/Decrease
2016 2015
Statements of Cash Flows Selisih
%
Growth

Arus Kas Dari


Cash Flows from
Aktivitas Operasi
Operating Activities
Penerimaan dari Pelanggan
1.417.599 1.148.237 269.362 23,46%
Receipt from Customers
Pembayaran kepada Pemasok dan Pihak Ketiga
(550.282) (533.172) (17.110) 3,21%
Payment to Suppliers and Third Parties
Pembayaran kepada Karyawan
(189.263) (188.400) (863) 0,46%
Payment to Employees
Kas Dihasilkan dari Operasi
678.054 426.665 251.389 58,92%
Cash Generated from Operations
Pendapatan Bunga
16.666 8.638 8.028 92,94%
Interest Received
Pembayaran Beban Bunga dan Keuangan
(45.485) (37.725) (7.759) 20,57%
Payment for Finance and Interest Expenses
Pembayaran Pajak Penghasilan
(121.839) (50.897) (70.942) 139,38%
Payment for Income Taxes
Penerimaan Klaim Asuransi
7.162 550 6.612 1202,04%
Insurance Claims Received
Kas Bersih Diperoleh dari Aktivitas Operasi
534.558 347.230 187.327 53,95%
Net Cash Provided from Operating Activities
Arus Kas Dari
Cash Flows from
Aktivitas Investasi
Investing Activities
Hasil Penjualan Aset Tetap
1.607 897 710 79,13%
Proceeds from Selling of Fixed Assets
Perolehan Aset Tetap
(278.868) (235.745) (43.123) 18,29%
Acquisition of Fixed Assets
Penempatan Investasi
(211.438) -- (211.438) 100,00%
Additional of Investments
Penarikan Uang Muka Setoran Investasi
-- 79.000 (79.000) -100,00%
Withdrawal an Advance for Investments
Kas Bersih Digunakan untuk Aktivitas Investasi
(488.700) (155.848) (332.852) 213,57%
Net Cash Used in Investing Activities
Arus Kas Dari
Cash Flows From
Aktivitas Pendanaan
Financing Activities
Penerimaan Utang Bank
300.000 100.000 200.000 200,00%
Received from of Bank Loans

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

221

Tabel Laporan Arus Kas Tahun 2016 dan 2015 (dalam Rupiah penuh)
Table of Statements of Cash Flows in 2016 and 2015 (in million Rupiah)
Kenaikan/(Penurunan)
Laporan Arus Kas Increase/Decrease
2016 2015
Statements of Cash Flows Selisih
%
Growth

Pembayaran Utang Bank


(89.964) (110.000) 20.036 -18,21%
Payments of Bank Loans
Penerimaan Utang Obligasi
298.769 -- 298.769 100,00%
Received from Bonds Payable
Pembayaran Utang Obligasi
-- (100.000) 100.000 -100,00%
Payment of Bonds Payable
Pembayaran Dividen
(110.400) (104.000) (6.400) 6,15%
Payment of Dividend
Hasil Penerbitan Modal di Entitas Anak
-- 8.400 (8.400) -100,00%
Result in Issuance Capital in Subsidiary
Kas Bersih Diperoleh dari (Digunakan untuk)
Aktivitas Pendanaan
398.405 (205.600) 604.005 -293,78%
Net Cash Provided form (Used in) Financing
Activities
KENAIKAN (PENURUNAN) BERSIH
Net Increase (decrease) in
KAS DAN SETARA KAS
444.263 (14.218) 458.480 -3224,75%
Cash and Cash Equivalents
Efek Selisih Kurs atas Kas dan Setara Kas
Exchange Rate Effect on Cash and Cash (266) 1.193 (1.458) -122,29%
Equivalent
KAS DAN SETARA KAS
Cash and Cash Equivalents
AWAL TAHUN
309.942 322.967 (13.025) -4,03%
at Beginning of Year
KAS DAN SETARA KAS
Cash and Cash Equivalents
AKHIR TAHUN
753.939 309.942 443.997 143,25%
At end of year

arus kas dari aktivitas arus kas dari aktivitas


operasi investasi
Cash Flows from Operating Activities Cash Flows from Investing Activities

dalam juta Rupiah dalam juta Rupiah


in million Rupiah in million Rupiah

2015 347.230 2015 (155.848)

2016 534.558 2016 (488.700)

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

222

arus kas dari aktivitas


pendanaan
Cash Flows from Financing Activities

dalam juta Rupiah


in million Rupiah

2015 (205.600)

2016 398.405

Arus Kas dari Aktivitas Operasi Cash Flows From Operating Activities
Arus kas bersih yang diperoleh dari aktivitas operasi Net cash flows from operating activities in 2016
untuk tahun 2016 meningkat Rp187,33 miliar atau increased Rp187.33 billion or 53.95% from Rp347.23
53,95% dari Rp347,23 miliar di tahun 2015 menjadi billion in 2015 to Rp534.56 billion. The increase is
Rp534,56 miliar. Peningkatan ini diperinci lebih lanjut further explained, as follows:
sebagai berikut:
• Peningkatan penerimaan dari pelanggan sebesar • Increase in receipt from customers for Rp269.36
Rp269,36 miliar. billion.
• Peningkatan pembayaran pajak penghasilan • Increase in payment of income tax for Rp70.94
Rp70,94 miliar. billion.

Arus Kas dari Aktivitas Investasi Cash Flows from Investing Activities
Arus kas bersih yang digunakan untuk aktivitas Net cash flows used for investing activities in
investasi di tahun 2016 meningkat Rp332,85 miliar 2016 increased Rp332.85 billion or 213.57% from
atau 213,57% dari (Rp155,85) miliar di tahun 2015 (Rp155.85) billion in 2015 to (Rp488.70) billion. The
menjadi (Rp488,70) miliar. Peningkatan tersebut increase was acquired from fixed assets of Rp278.87
terutama dari perolehan aset tetap sebesar Rp278,87 billion.
miliar.

Arus Kas dari Aktivitas Pendanaan Cash Flows from Financing Activities
Perseroan mencatat arus kas bersih yang diperoleh The Company booked cash flows from financing
dari aktivitas pendanaan sebesar Rp398,40 miliar di activities of Rp398.40 billion in 2016 compared to net
tahun 2016 dibandingkan (Rp205,60) miliar arus kas cash flows used for financing activities of (Rp205.60)
bersih yang digunakan untuk aktivitas pendanaan billion in 2015. This was contributed from bonds
di tahun 2015. Hal ini disebabkan pada tahun 2016 payable proceeds of Rp298.77 billion and bank loans
Perseroan memperoleh dana dari penerimaan utang of Rp300 billion acquired by the Company.
obligasi Rp298,77 miliar dan penerimaan utang bank
sebesar Rp300 miliar.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

223

Rasio Keuangan Financial Ratio

Rasio Keuangan
2016 2015
Financial Ratio

Laba Usaha terhadap Pendapatan Usaha


18,72% 37,16%
Operating Profit Margin
Laba Usaha terhadap Jumlah Ekuitas
14,15% 25%
Operating Profit to Total Equity
Laba Usaha terhadap Jumlah Aset
6,38% 13,43%
Operating Profit to Total Assets
Laba Bersih terhadap Pendapatan Usaha
10,19% 25,71%
Net Profit Margin
Laba Bersih terhadap Ekuitas
7,7% 17,29%
Return on Equity (ROE)
Laba Bersih terhadap Jumlah Aset
3,47% 9,29%
Return on Assets (ROA)
Rasio Jumlah Liabilitas terhadap Jumlah Ekuitas
114,25% 79,76%
Debt to Equity Ratio (DER)
Rasio Jumlah Liabilitas terhadap Jumlah Aset
51,49% 42,86%
Debt to Assets Ratio (DAR)

Kemampuan Membayar Utang The Ability to Pay Debt (Solvency)


Sumber utama likuiditas Perseroan adalah kas yang Main source of the Company’s liquidity is cash from
diperoleh dari kegiatan operasional dan pinjaman operating activities and long-term loans from stock
jangka panjang melalui pasar modal serta pinjaman market as well as short-term loans from banking
jangka panjang dan jangka pendek melalui fasilitas facilities with idAA- rating by PT Pemeringkat Efek
perbankan dengan peringkat idAA- yang diperoleh Indonesia (Pefindo). Source of the Company’s
dari PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo). liquidity consist of internal and external liquidity.
Sumber likuiditas Perseroan terdiri dari likuiditas
internal dan eksternal.

• Likuiditas Internal • Internal Liquidity


Dalam memenuhi kewajiban yang jatuh tempo, To fulfill matured liabilities, the Company relied
Perseroan terutama mengandalkan likuiditas on internal liquidity. Strength of the Company’s
internal. Kekuatan likuiditas internal Perseroan internal liquidity is indicated by current ratio, as
tercermin dari rasio lancar, yaitu perbandingan a comparison between current assets to current
antara aset lancar dibandingkan liabilitas jangka liabilities that achieved 89.10% in 2016 from
pendek 89,01% di tahun 2016 dari sebelumnya 117.97% in 2015, which was consequence
117,97% di tahun 2015, hal ini merupakan of ongoing investment implemented by the
konsekuensi atas investasi yang sedang Company.
dilakukan Perseroan.
• Likuiditas Eksternal • External Liquidity
Sumber likuiditas eksternal Perseroan yang Main source of the Company’s external liquidity
paling utama adalah utang bank jangka pendek is long-term bank loans and bonds payable.
dan jangka panjang serta obligasi. Likuiditas External liquidity acquired in 2016 was bank
eksternal yang diperoleh di tahun 2016 adalah loans with Bank DKI of Rp300 billion and bonds
utang bank Bank DKI sebesar Rp300 miliar dan of Rp300 billion.
obligasi sebesar Rp300 miliar.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

224

Kemampuan Perseroan untuk membayar liabilitas Company’s capability to pay its short-term loans is
jangka pendeknya dapat dilihat melalui rasio-rasio indicated from the ratio presented in the following
pada tabel berikut: table:

Rasio 2016 2015 Ratio

Rasio Lancar 89,01% 117,97% Current Ratio

Kemampuan Perseroan untuk membayar utang Company’s capability to pay its non-current liabilities
jangka panjang dapat dilihat melalui rasio-rasio pada is indicated from the ratio presented in the following
tabel di bawah ini: table:

Rasio 2016 2015 Ratio

Rasio utang terhadap ekuitas Debt to equity ratio


69,86% 61,34%

Rasio utang terhadap EBITDA Debt to EBITDA


2,58x 0,79x

Rasio EBITDA terhadap beban bunga Times interest earned ratio


7,97x 14,34x

Tingkat Kolektibilitas Piutang Receivables Collectability Ratio

Tahun
Kolektibilitas Piutang Year Receivables Collectability
2016 2015

Kolektibilitas piutang 9,61 7,74 Receivables Collectability

Penjualan bersih 1.284 1.131 Net Sales

Piutang rata-rata 134 146 Average Receivables

Perseroan mencatat piutang rata-rata Perseroan The Company recorded average receivables of
pada akhir tahun 2016 sebesar Rp134 miliar, Rp134 billion by the end of 2016, and Rp146 billion
sedangkan pada akhir tahun 2015 sebesar Rp146 by the end of 2015. Receivables collectability ratio in
miliar. Tingkat kolektibilitas piutang tahun 2016 dan 2016 and 2015 are 9.61 and 7.74, respectively.
2015 masing-masing mencapai 9,61 dan 7,74.

Struktur Modal Capital Structure

Perseroan mengeluarkan saham Seri A, Seri B, dan The Company issued Series A, Series B and Series C
Seri C dengan keterangan sebagai berikut: shares with explanation as follows:
1. Saham Seri A 1. Series A Share
Merupakan saham yang memberikan hak Shares that grants special rights to Government of
istimewa kepada Pemerintah DKI Jakarta untuk DKI Jakarta to nominate maximum of 2 Directors
mencalonkan sebanyak-banyaknya 2 orang and 4 Commissioners (including 1 President
direktur dan 4 orang komisaris (termasuk 1 orang Commissioner). The nomination is binding the
komisaris utama). Pencalonan tersebut mengikat General Meetings of Shareholders (GMS).
Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS).

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

225

2. Saham Seri B 2. Series B Share


Merupakan saham yang memberikan hak Shares that grants special rights to PT
istimewa kepada PT Pembangunan Jaya untuk Pembangunan Jaya to nominate President
mencalonkan direktur utama dan sebanyak- Director and maximum of 2 Directors and 1
banyaknya 2 orang direktur serta 1 orang Commissioner. The nomination is binding the
komisaris. Pencalonan tersebut mengikat RUPS. GMS.
3. Saham Seri C 3. Series C Shares
Saham Seri C memiliki hak yang sama dengan Series C Shares have equal rights with Series A
hak yang dimiliki saham Seri A dan Seri B, kecuali and Series B, but not including the privilege rights
hak-hak istimewa yang dimiliki saham Seri A dan reserved by Series A and Series B as previously
Seri B sebagaimana dijelaskan. explained.

Berikut informasi Permodalan Perseroan per 31 Capital information of the Company as of December
Desember 2016: 31, 2016 is as follows:

Pemegang Saham dengan Kepemilikan Lebih Jumlah Modal


Jumlah Saham Persentase Saham
dari 5% Disetor
Total Shares Shares Percentage
Shareholders with over 5% shares ownership Total Paid-in Capital

Pemerintah DKI Jakarta


Government of DKI Jakarta
Saham Seri A
1 0.0000001% 500
Series A Share
Saham Seri C
1,151,999,998 71.9999999% 287,999,999,500
Series C Shares
Jumlah
1,151,999,999 72.0000000% 288,000,000,000
Total
PT Pembangunan Jaya
Saham Seri A
1 0.0000001% 500
Series A Share
Saham Seri C
288,099,998 18.0099999% 72,024,999,500
Series C Shares
Jumlah
288,099,999 18.0100000% 72,025,000,000
Total
Masyarakat (masing-masing di bawah 5%,
Saham Seri C)
159,900,000 9.9900000% 39,975,000,000
Public (less than 5%, respectively, Series C
Shares)
Jumlah
1,599,999,998 100.0000000% 400,000,000,000
Total

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

226

Kebijakan Manajemen Atas Struktur Management’s Policy On Capital


Modal Structure

Tujuan dari Perseroan dalam mengelola permodalan Purpose of the Company to manage its capital is
adalah untuk melindungi kemampuan entitas dalam to protect the entity's capability in maintaining its
mempertahankan kelangsungan usaha, sehingga business sustainability, therefore, the entity will keep
entitas dapat tetap memberikan hasil bagi pemegang contributing benefit and return to the Shareholders
saham dan manfaat bagi pemangku kepentingan and other Stakeholders, and gained adequate return
lainnya, dan untuk memberikan imbal hasil yang for the Shareholders by determining price of the
memadai kepada pemegang saham dengan products and services that equals with the risk level.
menentukan harga produk dan jasa yang sepadan
dengan tingkat risiko.

Perseroan menetapkan sejumlah modal sesuai The Company specified amount of capital based
proporsi terhadap risiko. Perseroan mengelola on risk proportion (risk-based). The Company
struktur modal dan membuat penyesuaian dengan then manages capital structure and adjustment
memperhatikan perubahan kondisi ekonomi considering the changing economic condition and
dan karakteristik risiko aset yang mendasari. characteristics of underlying risk assets. Being
Konsisten dengan perusahaan lain dalam industri, consistent with peer companies in the industry,
Perseroan memonitor modal dengan dasar rasio the Company monitors the capital based on the
utang terhadap modal yang disesuaikan. Rasio ini adjusted debt to equity ratio. The ratio is calculated
dihitung sebagai berikut: Liabilitas neto dibagi modal as follows: net liabilities divided with adjusted capital.
yang disesuaikan. Liabilitas neto merupakan total Net liabilities refers to total liabilities (as presented in
liabilitas (sebagaimana jumlah dalam laporan posisi statements of financial position) deduced by cash
keuangan) dikurangi kas dan setara kas. Modal yang and cash equivalents. Adjusted capital comprised
disesuaikan terdiri dari seluruh komponen ekuitas of entire equity components (including capital stock
(meliputi modal saham dan saldo laba). and retained earnings).

Rasio liabilitas terhadap modal yang disesuaikan Debt to adjusted equity ratio by December 31, 2016
pada 31 Desember 2016 dan 2015 adalah sebagai and 2015 is explained below:
berikut:

Uraian
2016 2015
Description

Liabilitas
1.940.439 1.341.639
Liabilities
Dikurangi Kas dan Setara Kas
753.939 309.942
Net of Cash and Cash Equivalents
Liabilitas Bersih
1.186.500 1.031.697
Net Liabilities
Jumlah Ekuitas
1.698.488 1.682.008
Total Equity
Rasio Liabilitas Bersih terhadap Ekuitas
69,86% 61,34%
Debt to Equity Ratio

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

227

Ikatan yang Material untuk Investasi Material Commitment On Capital


Barang Modal Expenditure

Perseroan tidak memiliki ikatan yang material untuk The Company did not record any material commitment
investasi barang modal sepanjang tahun 2016. for capital expenditure throughout 2016.

Investasi Barang Modal Capital Expenditure

Investasi Nilai Investasi


No. Tujuan Investasi Investment Purpose
Investment Investment Value

Bangunan
1 Pengembangan usaha Business Development 429
Building
Sarana dan Prasarana
2 Pendukung Operasional Operational Support 874
Facilities and Infrastructures
Mesin dan Perlengkapan
3 Pendukung Operasional Operational Support 1.993
Machine and Equipment
Peralatan
4 Pendukung Operasional Operational Support 766
Equipment
Kendaraan
5 Pendukung Operasional Operational Support 187
Vehicle
Kapal
6 Pendukung Operasional Operational Support 330
Vessels
Jumlah
4.579
Total

Perbandingan Antara Target pada Comparison Between Target at


Awal Tahun Buku dengan Realisasi Beginning of Fiscal Year with Realization
Tahun 2016 dan Proyeksi Tahun 2017 in 2016 and Projection for 2017

Tabel Perbandingan Realisasi Pendapatan dan Laba Tahun 2016 dengan Target RKAP 2016
dan Proyeksi tahun 2017 (Rp juta)
Table of Comparative Revenue and Profit Realization in 2016 with RKAP 2016 Target and Projection in 2017 (Rp million)
Target RKAP Target RKAP
Realisasi 2016
2016 % Achievement 2017
  Realization
RKAP Target % Achievement RKAP Target
2016
2016 2017

Pendapatan Usaha
1.283.535 1.304.016 98,43% 1.480.558
Revenues
Beban Pokok Pendapatan dan Beban
Langsung 703.295 667.244 105,40% 712.852
Cost of Revenues and Direct Costs
Laba Bruto
580.240 636.772 91,12% 767.706
Gross Profit

Beban Usaha
(339.970) (296.216) 114,77% (351.280)
Operating Expenses
Laba Usaha
240.270 251.337 95,60% 416.427
Income From Operation

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

228

Tabel Perbandingan Realisasi Pendapatan dan Laba Tahun 2016 dengan Target RKAP 2016
dan Proyeksi tahun 2017 (Rp juta)
Table of Comparative Revenue and Profit Realization in 2016 with RKAP 2016 Target and Projection in 2017 (Rp million)
Target RKAP Target RKAP
Realisasi 2016
2016 % Achievement 2017
  Realization
RKAP Target % Achievement RKAP Target
2016
2016 2017

Beban Keuangan
(45.485) (37.550) 121,13% (73.858)
Financial Charges
LABA TAHUN BERJALAN
153.894 217.337 70,81% 250.365
Profit for The Year

Informasi dan Fakta Material yang Subsequent Material Information And


Terjadi Setelah Tanggal Laporan Facts After Accountant Reporting
Akuntan Date
• Pada tanggal 24 Maret 2017 dan 27 Maret • On March 24, 2017 and March 27, 2017, the Group
2017, Grup mengikuti program pengampunan registered for tax amnesty program by reporting
pajak dengan melaporkan aset tetap sebesar fixed assets amounted to Rp6,081,704,230
Rp6.081.704.230 sesuai dengan Surat through its Declaration Letter for Tax Amnesty.
Pernyataan Harta untuk Pengampunan Pajak. On the reporting date, Tax Amnesty Approval is
Pada tanggal pelaporan, Surat Keterangan still in process, thus the Group has not recorded
Pengampunan Pajak masih dalam proses, the asset yet.
sehingga Grup belum mencatat aset tersebut. • On March 16, 2017, the State of Administrative
• Pada tanggal 16 Maret 2017, Pengadilan Tata Court (PTUN) of Jakarta deciding the case
Usaha Negara (PTUN) Jakarta memutus perkara No. 13/G/LH/2016/PTUN-JKT that essentially
Nomor 13/G/LH/2016/PTUN-JKT yang pada decided the following:
intinya memutuskan sebagai berikut:

Dalam Eksepsi The Exception


Menerima eksepsi Tergugat (Gubernur DKI Receiving the exception of the Defendant
Jakarta) dan Tergugat II Intervensi (Perusahaan) (Governor of DKI Jakarta) and Defendant II
berkaitan dengan kedudukan hukum (legal Intervention (the Company) in relation with the
standing) Penggugat I (KNTI), Sehingga legal standing of Plaintiff I (KNTI), so Plaintiff I
Penggugat I (KNTI) dikeluarkan dari Pihak sebagai (KNTI) are excluded from the Party as a Plaintiff
Penggugat dalam perkara a quo. in the case a quo.

Dalam Penundaan The Delay


1.
Mengabulkan permohonan penundaan 1. Granting a stay execution of the Decree
pelaksanaan surat Keputusan Gubernur of the Governor of DKI Jakarta No. 2485
Provinsi DKI Jakarta No. 2485 tanggal 17 dated November 17, 2015 on the Granting
November 2015 tentang Pemberian Izin the Permits for K Island Reclamation to the
Pelaksanaan Reklamasi Pulau K kepada Company filed by Plaintiff II (WALHI).
Perusahaan yang diajukan Penggugat II
(WALHI).

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

229

2. Memerintahkan Tergugat (Gubernur DKI 2. Instructing the Defendant (the Governor of


Jakarta) untuk menunda pelaksanaan surat DKI Jakarta) to delay the implementation of
Keputusan Gubernur Provinsi DKI Jakarta the Decree of the Governor of DKI Jakarta
No. 2485 tanggal 17 November 2015 tentang No. 2485 dated November 17, 2015 on the
Pemberian Izin Pelaksanaan Reklamasi Pulau Implementation of the Granting the Permits
K kepada Perusahaan serta segala bidang for K Island Reclamation to the Company and
administratifnya selama proses sidang sampai all of its administrative areas during the trial
adanya putusan yang berkekuatan hukum process until a decision of permanent legal
tetap dan penetapan lain yang mencabutnya force and another regulation revokes it at a
kemudian hari. later date.

Dalam Pokok Perkara In Merits of Case


1. Mengabulkan gugatan Penggugat untuk 1. Granting the Plaintiff's claim entirety.
seluruhnya.
2. Menyatakan batal Surat Keputusan Gubernur 2. Dismissing and declaring void the Decree
Provinsi DKI Jakarta No. 2485 tanggal 17 of Governor of DKI Jakarta No. 2485 dated
November 2015 tentang Pemberian Izin November 17, 2015 on Granting the Permits
Pelaksanaan Reklamasi Pulau K kepada for K Island Reclamation to the Company.
Perusahaan.
3. Memerintahkan Tergugat (Gubernur DKI 3. Instructing the Defendant (the Governor of
Jakarta) untuk mencabut surat Keputusan DKI Jakarta) to revoke the Jakarta Governor
Gubernur Provinsi DKI Jakarta No. 2485 Decree No. 2485 dated 17 November 2015 on
tanggal 17 November 2015 tentang Pemberian Granting the Permits for K Island Reclamation
Izin Pelaksanaan Reklamasi Pulau K kepada to the Company.
Perusahaan.

Pada tanggal 23 Maret 2017, Gubernur DKI On March 23, 2017, the Governor of DKI Jakarta and
Jakarta dan Perusahaan melalui kuasa hukumnya the Company through its legal counsel filed a request
mengajukan permohonan pemeriksaan upaya hukum for examination of an appeal to the High Court of
banding ke Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara State Administrative Jakarta against the decision of
terhadap putusan Pengadilan Tata Usaha Negara the State Administrative Court No. 13/G/LH/2016/
Jakarta Nomor 13/G/LH/2016/PTUN-JKT. Sampai PTUN-JKT. Until this report was published, the case
dengan laporan ini diterbitkan, perkara ini masih is still in the process of examining the appeal in the
dalam tahap pemeriksaan banding di Pengadilan High Court of State Administrative.
Tinggi Tata Usaha Negara.

Prospek Usaha Business Prospect

Prospek usaha Perseroan dipengaruhi baik oleh The Company’s business prospect is influenced by
faktor pertumbuhan ekonomi maupun rencana economic growth and future plan of the Provincial
pemerintah provinsi ke depan, mengingat Perseroan Government, considering the Company as one of
merupakan salah satu BUMD Provinsi DKI Jakarta. ROEs in DKI Jakarta Province.

Bank Indonesia (BI) memproyeksikan pertumbuhan Bank Indonesia (BI) projected national economic
ekonomi nasional 2017 akan berada pada kisaran growth will achieve 5.2% - 5.3% in 2017. This
5,2% - 5,3%. Hal ini mencerminkan bahwa kondisi reflects upcoming economic condition will still grow
perekonomian ke depan masih akan bertumbuh in line with infrastructure development and higher

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

230

seiring dengan perbaikan dan pembangunan domestic expenditure by the end of 2016. Growth is
infrastruktur dan belanja domestik yang makin expected to increase recreational visits and property
meningkat di akhir 2016. Pertumbuhan tersebut expenditure of the Company in 2017.
diharapkan berdampak pada meningkatnya jumlah
kunjungan rekreasi maupun belanja properti di
Perseroan pada tahun 2017.

Sementara itu, pemerintah DKI sedang membangun Meanwhile, Government of DKI is building mass
transportasi massal antara lain Mass Rapid Transit, transportation infrastructures such as Mass Rapid
Light Rail Transit, dan Bus Rapid Transit yang dapat Transit, Light Rail Transit, and Bus Rapid Transit
menjadi peluang baik bagi prospek usaha ke depan. that brings opportunity for future business prospect.
Program pemerintah tersebut diharapkan berdampak The Government’s programs are expected to
pada kemudahan akses menuju kawasan rekreasi support access to Ancol recreational complex. This
Ancol. Hal ini juga menjadi peluang yang harus will open the opportunity that shall be pursued by
ditangkap Perseroan untuk segera menjalankan the Company to implement mixed-use property
rencana proyek-proyek mixed use properti yang project plans immediately and integrated with mass
terintegrasi dengan transportasi massal di Jakarta, transportation facility in Jakarta, or broadly known as
atau lebih dikenal dengan konsep transit oriented Transit-Oriented Development, which is believed to
development, yang tentunya akan meningkatkan nilai enhance tthe selling price of Company's property in
jual properti Perseroan di masa mendatang. the future.

Menyikapi hal tersebut, dengan tetap memanfaatkan Responding to this condition, by optimizing
keunggulan daya saing yang dimiliki Perseroan dan competitive advantages of the Company, supported
didukung dengan konsolidasi dan penyempurnaan by consolidation and policy improvement
berbagai kebijakan yang telah dilakukan di tahun implemented throughout 2016, the Company
2016, Perseroan optimis dapat turut menangkap is optimistic to seize future opportunity to be
peluang ke depan untuk bersaing dengan industri competitive with peer industries.
sejenis.

Berbagai langkah strategis Perseroan di tahun 2017 Strategic plans that will be implemented by the
di antaranya adalah: Company in 2017 are, among others:
» Revitalisasi yang melingkupi inovasi dan renovasi » Revitalization which includes innovation and
di seluruh unit usaha Perseroan diantaranya: renovation of all business units, such as:
• Merevitalisasi existing Sea World Ancol dan • Revitalizing existing Sea World Ancol and
rencana pengembangan New Sea World ; New Sea World development plan;
• Mengganti Film 4D di Ocean Dream Samudra • Replacing 4D Movie at Ocean Dream Samudra
dan penambahan fasilitas Water Playground and additional Water Playground facility at
di Atlantis Water Adventure; Atlantis Water Adventure;
• Menambah fasilitas Children Playground di • Providing Children Playground facility at Dufan
Indoor Dufan dan memulai pengembangan Indoor area and starting the development of
wahana Indoor Coaster sebagai inovasi tahun Indoor Coaster ride as innovation for 2018.
2018.
• Meningkatkan layanan pengunjung melalui • Improving service to visitors through Ancol
manajemen lalu lintas internal kawasan Ancol area internal traffic management by providing
melalui penerapan parkir sentral, penambahan centralized parking, additional Wara Wiri fleets
armada wara wiri serta jalur transportasi and Sato-Sato Train as internal transportation.
internal kereta Sato sato.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

231

• Meningkatkan kenyamanan pengunjung • Improving convenience of the visitors through


melalui inovasi di bidang penataan pantai beach revitalization by providing beach
melalui pengadaan beach cleaner serta cleaner and additional toilet facilities.
penambahan fasilitas toilet.
• Merenovasi cottage, restoran dan front office • Renovating cottage, restaurant and front office
serta menyiapkan inovasi hotel baru di Putri as well as preparing new hotel innovation at
Duyung Ancol. Putri Duyung Ancol.
• Melakukan inovasi kafe baru yaitu Lagoon • Establishing cafè innovation, Lagoon Cafè at
Cafe di areal pantai Lagoon. Lagoon Beach area.
• Melakukan renovasi seperti penggantian pipa • Conducting renovation program including
air, penambahan pompa banjir, memperindah water pipeline replacement, additional flood
dan menata akses di area Properti Ancol. pump, decorating and arranging access in
• Melakukan kerjasama pembangunan Instalasi Ancol Property area.
Pengolahan Air Limbah terpadu bekerjasama • Collaborating with PD PAL for integrated
dengan PD PAL. waste water treatment installation.
» Menyelesaikan Rencana Induk kawasan Ancol » Finishing comprehensive and integrated Ancol
secara menyeluruh dan terintegrasi baik terhadap Master Plan both on existing and future land
lahan yang ada saat ini maupun ke depan. banks. The Master Plan will be integrated with
Rencana Induk akan dibuat terintegrasi antara recreational area, property and resort, including
kawasan rekreasi, properti dan resor, termasuk reclamation development, MICE, Ancol Walk
pengembangan reklamasi, MICE, Ancol Walk dan and public transportation plan of DKI Jakarta
rencana transportasi publik Pemerintah Provinsi Provincial Government.
DKI Jakarta.
» Merealisasikan kerjasama dengan mitra » Building partnership with reputable developer
pengembang ternama guna peningkatan nilai jual partner to increase selling price of the property
produk properti product.

Fokus strategis Perseroan ke depan tersebut Focus of the Company’s future strategy is formulated
dilakukan seiring dengan peningkatan service consistently with improvement of service excellence
exellence di seluruh titik layanan di kawasan Ancol at service spots in entire Ancol area resulting in
sehingga berujung pada terwujudnya total customer achievement of total customer experience that
experience yang melampaui ekspektasi pengunjung. exceeds visitor’s expectation. Service excellence is
Service exellence dimulai dari pembelian tiket, started since ticket purchase, entering Ancol’s gate,
memasuki pintu gerbang Ancol, menikmati wahana, enjoying the ride, shopping, culinary experience
berbelanja, menikmati kuliner dan fasilitas pendukung and well-maintained supporting facilities during the
yang terus terjaga selama pengunjung berada di visitors' experience in Ancol area.
kawasan Ancol

Dari sisi unit servis pendukung bisnis, pengembangan In terms of business supporting service unit, Human
SDM dan organisasi juga terus dilakukan melalui Resources and Organization development are
pelaksanaan budaya Perseroan yang lebih baik yang continuously implemented by intensifying corporate
didukung oleh budaya pelayanan dan manajemen culture implementation supported with service
risiko yang handal. Di samping itu, Perseroan juga culture and reliable risk management. In addition,
akan terus melakukan pengendalian biaya serta the Company will continuously implement cost
penerapan tata kelola perusahaan yang baik. controlling and good corporate governance.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

232

Aspek Pemasaran Marketing Aspect

Segmen Rekreasi dan Resor Recreation and Resort Segment


Tahun 2016, disamping tetap menjalankan promosi In 2016, other than sales package promotion, media
paket penjualan, kerjasama media dan agen partnership and sales agent, the Company also
penjualan, Perseroan juga menitikberatkan strategi emphasized promotion strategy by disseminating
promosi melalui penyampaian informasi di media information in social media. The initiatives
sosial. Upaya-upaya tersebut meningkatkan jumlah successfully increased group visits by 8.65% and
kunjungan rombongan sebesar 8,65% dan kunjungan individual visits by 7.88% higher than previous year.
individu sebesar 7,88% dari tahun lalu.

Peningkatan jumlah kunjungan rombongan didorong The increasing number of group visits was driven
oleh kegiatan sales visit dari tim marketing dan by sales visit activity from the marketing team and
kerjasama agen daerah. Sementara itu peningkatan partnership with regional agents. In addition, the
kunjungan individu didorong sebagian besar oleh increase in individual visits was supported by the
media sosial. Pada tahun 2016, media sosial Ancol social media. In 2016, Ancol's social media such
yaitu twitter, facebook dan instagram, banyak as Twitter, Facebook Fanpage and Instagram raise
mengangkat tema edutainment dan aspek humanis many social and edutainment theme in its promotion
pada konten promosi dan programnya. Promosi content. The promotion activities was quite effective
dinilai cukup baik melalui media sosial tersebut as can be seen through the increasing numbers of
melihat dari semakin bertambahnya jumlah followers followers and likes on Ancol's social media accounts
dan likes dari media sosial Ancol. Follower dari Twitter Followers on Twitter increased by 42,000 followers,
bertambah sebanyak 42.000, Instagram meningkat Instagram increased by 17,000 followers and the
sebanyak 17.000, dan Facebook Fanpage dari unit- Facebook Fanpage of units Dunia Fantasi, Ocean
unit Dunia Fantasi, Ocean Dream Samudra, Atlantis Dream Samudra, Atlantis Water Adventure and Sea
Water Adventure dan Sea World Ancol mengalami World Ancol increased from range of 25,000 up to
peningkatan jumlah likes antara 25.000 hingga 80,000 likes.
80.000.

Dari aspek pemasaran, Putri Duyung Ancol In marketing aspect, Putri Duyung Ancol implemented
melakukan strategi marketing yang belum dilakukan new marketing strategy by expanding its distribution
tahun sebelumnya yaitu dengan menambah network through online travel agents. This expansion
jaringan distribusi melalui agen perjalanan daring. of distribution network contributed 15.56% of total
Penambahan jalur distribusi tersebut berkontribusi customers. Putri Duyung Ancol also sought to
sebesar 15,56% dari total pengunjung. Putri Duyung increase brand awareness through social media and
Ancol juga berusaha meningkatkan brand awareness applied more competitive rates in response to the
melalui media sosial serta menerapkan harga growing number of new hotels in North Jakarta.
yang lebih kompetitif untuk menyikapi tumbuhnya
beberapa hotel di kawasan Jakarta Utara.

Ke depan, Perseroan berupaya melakukan Going forward, the Company will review investments
pengkajian ulang terhadap beberapa investasi made in the past, specifically in the resort business.
yang telah dilakukan di tahun-tahun sebelumnya, As an example, the development of a new hotel in the
khususnya pada unit resor. Sebagai contoh rencana Putri Duyung Ancol area, is currently under review
pengembangan hotel baru di area Putri Duyung Ancol from a product and cost perspectives.
yang sedang dikaji ulang dari sisi produk dan harga.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

233

Untuk unit usaha Bidadari Eco Resort, Perseroan The Company is in the process of making the master
sedang menyusun rencana induk (master plan) untuk plan for Bidadari Eco Resort to meet future market
pengembangan selanjutnya dengan memperhatikan needs.
kebutuhan pasar di masa mendatang.

Pada sektor rekreasi ini, Perseroan juga sedang In this recreation sector, the Company is also reviewing
mengkaji pengembangan bisnis MICE (Meeting, MICE (Meeting, Incentive, Convention and Exhibition)
Incentive, Convention, and Exhibition) di kawasan business development in Ancol area. In this case, the
Ancol. Dalam hal ini, Perseroan ingin mengembangkan Company plans to develop MICE business with unique
bisnis MICE yang memiliki keunikan dan keunggulan features and competitiveness as it is integrated with
karena terintegrasi dengan akomodasi hotel maupun hotel accommodation and recreational area which are
kawasan rekreasi yang tidak dimiliki pesaing lainnya. not provided by other competitors.

Segmen Properti Property Segment


Sementara itu, kegiatan pemasaran di segmen However, marketing activity for property segment in
properti di tahun ini difokuskan pada : this year focused on:
• Penjualan apartemen Northland, Penjualan • Sales of Northland Apartment, in which the sales
apartemen sedikit banyak didorong oleh gimmick was encouraged by prize gimmick for customers
hadiah langsung untuk konsumen dan insentif and reward incentive for sales agent, besides
reward untuk agen penjual, disamping program other common marketing programs.
pemasaran pada umumnya.
• Penjualan stok hunian Jaya Ancol Seafront. • The sales of Jaya Ancol Seafront residential stocks.
• Melakukan hard sales melalui media internet • Hard sales via internet using the Company’s
dengan website produk perseroan dan bekerja website cooperated with social media providers
sama dengan provider-provider sosial media dan and online sales agents.
agent penjualan online.
• Meningkatkan brand awareness dengan • Building brand awareness via promotions in
melakukan promosi di berbagai media seperti various media such as billboard, television,
billboard, televisi, radio, majalah kawasan, dan regional magazine and newspaper insertion.
insersi koran.
• Melakukan kerjasama dengan agen-agen • Partnering with marketing agents and conducting
marketing dan melakukan kegiatan agent gathering events with interesting incentives and
gathering dengan insentif dan reward yang reward.
menarik.
• Melakukan kegiatan pameran di mal-mal Jakarta • Participating in mall exhibition across Jakarta
yang sesuai dengan segmen produk properti that suits the property product segments to seize
perseroan untuk menggaet konsumen yang prospective customers.
prospektif.
• Melakukan kegiatan gathering untuk para • Periodic gathering event for potential customers.
konsumen potensial secara berkala.

Perseroan memanfaatkan akses internet super The Company also optimizes fast internet access or
cepat atau akses menuju transportasi publik yang easy public transportation access to fulfill customer’s
mudah untuk memenuhi kebutuhan konsumen dari needs who are millenial generation under 35. This
generasi millenial yang berusia di bawah 35 tahun. group considers internet and transportation accesses
Bagi kelompok ini, akses internet dan transportasi very important in choosing property product. In 2017,
adalah pertimbangan penting dalam pemilihan the marketing plan will focus on selling existing unit
produk properti. Untuk tahun 2017, pemasaran akan stocks, sales of the Northland Apartment, Ancol

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

234

menitikberatkan pada penjualan stok unit yang ada, Residence, Ancol Ocean Breeze Office-Shop, Coasta
penjualan Apartemen Northland Ancol Residence, Villa Phase III, Puri Marina, and developing West
kanto Ancol Ocean Breeze, Coasta Villa Tahap 3, Ancol Marina Coast Lot A and Lot B with selected
Townhouse Puri Marina, dan pengembangan Lot A strategic partners.
dan Lot B Marina Coast Ancol Barat dengan mitra
Strategis terpilih.

Segmen Perdagangan dan Jasa Trading and Service Segments


Promosi untuk bisnis kuliner dilakukan terintegrasi Promotion of culinary business is integrated with
dengan bisnis rekreasi diantaranya dengan membuat recreation business by offering meal package for
paket makanan untuk kunjungan group, promosi group visits, promotion at Ancol's social media,
pada media sosial Ancol, petunjuk arah di kawasan signage placement in Ancol area and package for
Ancol, maupun paket khusus dimusim tertentu. special seasons.

Disamping itu, pada bisnis kuliner dan suvenir In addition, the culinary and souvenir business are
terdapat beberapa inisiatif, yaitu memperbaharui preparing some initiatives, such as renewing the
desain suvenir dan tampilan gerai untuk menjangkau souvenir design and food outlet's interior to seize
segmen yang lebih luas. Pengembangan bisnis broader segment. Souvenir business development
suvenir diharapkan mampu menjadi daya dorong is expected to become contributor of Company’s
pertumbuhan pendapatan Perseroan. revenue growth.

Dividen Dividend

Dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan In the Annual General Meetings of Shareholders
(RUPST) tanggal 23 Juni 2016 sebagaimana (AGMS) on June 23, 2016 as declared in Deeds No.
tercantum dalam Akta No. 8 tanggal 08 Agustus 2016 8 dated August 8, 2016 by Notary Aryanti Artisari,
dari Notaris Aryanti Artisari S.H.,M.Kn, pemegang SH., M.Kn., the Shareholders approved dividend
saham menyetujui pembagian dividen untuk tahun payment for fiscal year 2015 of 38% from net income
buku 2015 sebesar 38% dari laba bersih tahun in fiscal year 2015 or Rp69 per share or total of
buku 2015 atau sebesar Rp69 per lembar saham Rp110,399,999,862 and specified general reserves
atau seluruhnya sebesar Rp110.399.999.862 dan of Rp2,908,605,717.
menetapkan tambahan cadangan umum sebesar
Rp2.908.605.717.

Dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan In the Annual General Meetings of Shareholders
(RUPST) tanggal 8 Juni 2015 sebagaimana tercantum (AGMS) on June 8, 2015 as declared in Deeds No.
dalam Akta No. 17 tanggal 8 Juni 2015 dari Notaris 17 dated June 8, 2015 by Notary Aryanti Artisari SH.,
Aryanti Artisari, S.H.,M.Kn, pemegang saham M.Kn. the Shareholders approved dividend payment
menyetujui pembagian dividen untuk tahun buku for fiscal year 2014 of 44.23% from net income
2014 sebesar 44,23% dari laba bersih tahun buku booked in fiscal year 2014 or Rp65 per share or total of
2014 atau sebesar Rp65 per lembar saham atau Rp103,999,999,870 to be paid in 2015 and specified
seluruhnya sebesar Rp103.999.999.870 yang telah additional general reserves of Rp2,351,595,474.
dibayarkan di tahun 2015 dan menetapkan tambahan
cadangan umum sebesar Rp2.351.595.474.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

235

Jadwal pembayaran dividen dan tata caranya The dividend payment schedule and procedure are
diserahkan kepada Direksi dengan memperhatikan delegated to the Board of Directors by complying
ketentuan perundang-undangan yang berlaku. with the prevailing Law.

Tahun Pembagian Dividen


Dividen Dividend Payment Period
Dividend
2016 2015 2014 2013 2012

Laba Bersih Kinerja Tahun Sebelumnya


290,86 234,16 192,19 178,15 161,92
Previous Years’ Net Income
Dividen Kas yang Dibagikan (Rp miliar)
110,3999999 103,9999999 85,43999989 79,2 72
Cash Dividend Paid (Rp billion)
Dividen per Lembar Saham (Rupiah
penuh) 69 65 53,4 49,5 45
Dividend per Share (Rupiah full amount)
Payout Ratio
38% 44% 44% 44% 44%
Payout Ratio
Tanggal Pengumuman
27 Juni 2016 10 Juni 2015 30 Mei 2014 3 Juni 2013 16 Mei 2012
Announcement Date
Tanggal Pembayaran
27 Juli 2016 10 Juli 2015 4 Juli 2014 12 Juli 2013 21 Juni 2012
Payment Date

Program Kepemilikan Saham oleh Employee and/or Management Stock


Karyawan dan/atau Manajemen yang Option Plan (ESOP/MSOP)
Dilaksanakan Perusahaan (Esop/
Mesop)

Saat ini, Perseroan tidak memiliki program kepemilikan Currently, the Company has not offered any employee
saham oleh karyawan dan atau manajemen yang and or management its stock option plan (ESOP/
dilaksanakan perusahaan (ESOP/MESOP). Program MSOP). The shares offering plan was offered by the
kepemilikan saham pernah dilakukan Perseroan Company during the IPO in 2004.
pada saat IPO di tahun 2004

Realisasi Penggunaan Dana Hasil Realization of Public Offering


Penawaran Umum Proceeds

Realisasi Penggunaan Dana Hasil Penawaran Umum


Realization of Public Offering Proceeds
Jenis Penawaran Umum Jumlah
Type of Public Offering Total

Jumlah Hasil Penawaran Umum


300.000.000.000
Total Public Offering Proceeds
Nilai Realisasi Hasil Penawaran Umum Biaya Penawaran Umum
1.231.200.000
Amount of Public Offering Proceeds Underwriting Fee
Hasil Bersih
298.768.800.000
Net Proceeds

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

236

Realisasi Penggunaan Dana Hasil Penawaran Umum


Realization of Public Offering Proceeds
Jenis Penawaran Umum Jumlah
Type of Public Offering Total

Penyertaan Modal Pada Entitas


Anak Perseroan (PT TIJA) (60%)
179.261.280.000
Investment in Subsidiary (PT TIJA)
Realisasi Penggunaan Dana Menurut (60%)
Prospektus
Realization of Funds According to the Pengembangan Property (40%)
119.507.520.000
Prospectus Property Development (40%)
JUMLAH
298.768.800.000
TOTAL
Penyertaan Modal Pada Entitas
Realisasi Penggunaan Dana Menurut Anak Perseroan (PT TIJA) (60%)
Prospektus Investment In Subsidiary (PT TIJA)
The Use of Funds According to the (60%)
Prospectus Pengembangan Property (40%)
32.696.696.213
Property Development (40%)
JUMLAH
32.696.696.213
TOTAL
Sisa Dana Hasil Penawaran Umum
266.072.103.787
Remaining Proceeds from Public Offering

Informasi Transaksi Material yang Material Information With Conflict


Mengandung Benturan Kepentingan of Interest and/or Affiliated Party
dan/atau Transaksi dengan Pihak Transaction
Afiliasi

Pihak berelasi adalah orang atau entitas yang terkait A related party is a person or an entity that is related
dengan entitas pelapor: to the reporting entity:
a) Orang atau anggota keluarga dekatnya a) A person or a close member of that person’s
mempunyai relasi dengan entitas pelapor jika family is related to a reporting entity if that person:
orang tersebut:
i. Memiliki pengendalian atau pengendalian i. Has control or joint control over the reporting
bersama atas entitas pelapor; entity;
ii. Memiliki pengaruh signifikan atas entitas ii. Has significant influence over the reporting
pelapor; atau entity; or
iii. Merupakan personil manajemen kunci entitas iii.
Is a member of the key management
pelapor atau entitas induk dari entitas pelapor. personnel of the reporting entity or of a parent
of the reporting entity.
b) Suatu entitas berelasi dengan entitas pelapor jika b) An entity is related to the reporting entity if any of
memenuhi salah satu hal berikut: the following conditions applies:
i. Entitas dan entitas pelapor adalah anggota i. The entity and the reporting entity are
dari kelompok usaha yang sama (artinya members of the same group (which means
entitas induk, entitas anak, dan entitas anak that each parent, subsidiary and fellow
berikutnya saling berelasi dengan entitas lain); subsidiary is related to the others;
ii. Satu entitas adalah entitas asosiasi atau ii. One entity is an associate or joint venture
ventura bersama dari entitas lain (atau entitas of the other entity (or an associate or joint
asosiasi atau ventura bersama yang merupakan venture of a member of a group of which the
anggota suatu kelompok usaha, yang mana other entity is a member);
entitas lain tersebut adalah anggotanya);

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

237

iii.
Kedua entitas tersebut adalah ventura iii. Both entities are joint ventures of the same
bersama dari pihak ketiga yang sama; third party;
iv. Satu entitas adalah ventura bersama dari iv. One entity is a joint venture of a third entity
entitas ketiga dan entitas yang lain adalah and the other entity is an associate of the third
entitas asosiasi dari entitas ketiga; entity;
v. Entitas tersebut adalah suatu program imbalan v. The entity is a post-employment benefit plan
pascakerja untuk imbalan kerja dari salah for the benefit of employees of either the
satu entitas pelapor atau entitas yang terkait reporting entity, or an entity related to the
dengan entitas pelapor. Jika entitas pelapor reporting entity. If the reporting entity in itself
adalah entitas yang menyelenggarakan such a plan, the sponsoring employers are
program tersebut, maka entitas sponsor juga also related to the reporting entity;
berelasi dengan entitas pelapor;
vi. Entitas yang dikendalikan atau dikendalikan vi. The entity is controlled or jointly controlled by
bersama oleh orang yang diidentifikasi dalam a person identified in (a); or
huruf (a); atau
vii. Orang yang diidentifikasi dalam huruf (a) (i) vii. A person identified in (a) (i) has significant
memiliki pengaruh signifikan atas entitas atau influence over the entity or is a member of the
merupakan personil manajemen kunci entitas key management personnel of the entity (or a
(atau entitas induk dari entitas). parent of the entity).

Entitas yang berelasi dengan pemerintah adalah A government-related entity is an entity that
entitas yang dikendalikan, dikendalikan bersama, is controlled, jointly controlled or significantly
atau dipengaruhi oleh pemerintah. Pemerintah influenced by a government. Government refersto
mengacu kepada pemerintah, instansi pemerintah the government, government agencies and similar
dan badan yang serupa baik lokal, nasional maupun bodies whether local, national or international.
internasional.

Entitas yang berelasi dengan Pemerintah dapat Government related entity can be an entity which
berupa entitas yang dikendalikan atau dipengaruhi controlled or significantly influenced by the Ministry
secara signifikan oleh Kementerian Keuangan atau of Finance or Local Government that representing as
Pemerintah Daerah yang merupakan Pemegang the shareholders of the entity or an entity controlled
Saham entitas, atau entitas yang dikendalikan oleh by the Government of Republic of Indonesia,
Pemerintah Republik Indonesia melalui Kementerian represented by the SOE’e Ministry as a shareholder’s
BUMN sebagai kuasa pemegang saham. representative.

Seluruh transaksi dan saldo yang signifikan dengan All significant transactions and balances with related
pihak berelasi diungkapkan dalam yang relevan. parties are disclosed in the relevant notes.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

238

Hubungan dengan Pihak-pihak Transactions with Related Parties


Berelasi

Jenis Akun dan Transaksi


Pihak-pihak Berelasi Sifat Hubungan
Type of Accounts and
Related Parties Nature of Relationship
Transactions
     

Pemerintah Daerah DKI Jakarta (Pemda DKI) Pemegang Saham Kontribusi Ekuitas
DKI Jakarta Regional Government (Pemda DKI) Shareholders Equity Contribution
Perusahaan yang pemegang
sahamnya sama dengan pemegang
saham PT PJA, yaitu Pemda DKI Pinjaman Bank
PT Bank DKI (Bank DKI)
Companies with the same Equity Contribution
shareholders with
PT PJA, Pemda DKI
Investasi Jangka Panjang Kontribusi Ekuitas
PT Jaya Bowling Indonesia
Long-Term Investment Equity Contribution
Entitas Asosiasi Kontribusi Ekuitas
PT Kawasan Ekonomi Khusus Marunda Jakarta
Associate Equity Contribution
PT Philindo Sporting Amusement and Tourism Entitas Asosiasi Kontribusi Ekuitas
Corporation Associate Equity Contribution
Entitas Asosiasi Kontribusi Ekuitas
PT Fauna Land Ancol
Associate Equity Contribution
Dikendalikan oleh PT Jaya Ancol
Pratama Tol Kontribusi Ekuitas
PT Jakarta Akses Tol Priuk
Controlled by Equity Contribution
PT Jaya Ancol Pratama Tol
Dikendalikan oleh PT Taman Impian Kontribusi Ekuitas
PT Jaya Kuliner Lestari
Controlled by PT Taman Impian Equity Contribution
Perusahaan yang pemegang
sahamnya sama dengan pemegang Membeli Jasa Instalasi
saham Perusahaan,yaitu Peralatan
PT Jaya Teknik Indonesia PT Pembangunan Jaya
Purchase of Equipment
Companies with the same
shareholders with Installation Service
PT PJA, Pemda DKI
Perusahaan yang pemegang
sahamnya sama dengan pemegang
saham Perusahaan,yaitu Pengadaan Gas LPG
PT Jaya Gas Indonesia PT Pembangunan Jaya Billing of Construction
Companies with the same Services
shareholders with
PT PJA, Pemda DKI
Perusahaan yang pemegang
sahamnya sama dengan pemegang
saham Perusahaan, yaitu Penagihan Jasa Konstruksi
PT Arkonin PT Pembangunan Jaya Billing of Construction
Companies with the same Services
shareholders with
PT PJA, Pemda DKI
Perusahaan yang pemegang
sahamnya sama dengan pemegang Membeli Barang Jadi dan
saham Perusahaan, yaitu
Membeli Jasa Instalasi
PT Mitsubishi Jaya Escalator and Elevator PT Pembangunan Jaya
Purchase of Goods and
Companies with the same
shareholders with Installation Service
PT PJA, Pemda DKI

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

239

Jenis Akun dan Transaksi


Pihak-pihak Berelasi Sifat Hubungan
Type of Accounts and
Related Parties Nature of Relationship
Transactions
     

Perusahaan yang pemegang


sahamnya sama dengan pemegang
saham Perusahaan, yaitu Membeli Jasa Instalasi dan
PT Pembangunan Jaya Jasa Konstruksi
PT Jaya Konstruksi Manggala Pratama Tbk
Companies with the same Purchase of Installation
shareholders with Company, Services and Construction
PT Pembangunan Jaya

Kerjasama Entitas Ventura Bersama


Perusahaan dengan Komitmen kerja sama untuk
PT Jaya Real Property Proyek Properti
KSO Pembangunan Jaya Property
Cooperation Joint Venture Entity Commitment of cooperating
Company with for Property Project
PT Jaya Real Property
Pengendali Kegiatan Perusahaan Tantiem dan Bonus
Manajemen Kunci
Company Activities Controller Incentives and Bonus
Perusahaan yang pemegang
sahamnya sama dengan pemegang
saham Perusahaan, yaitu Pemda DKI Sertifikat SUWT
PT Jakarta Propertindo
Companies with the same SUWT Certificate
shareholders with
PT PJA, Pemda DKI

Sifat Transaksi dengan Pihak-pihak Nature of Transaction with Related


Berelasi Parties

Dalam kegiatan usahanya, Perseroan melakukan In the normal course of business, the Company
transaksi tertentu dengan pihak-pihak berelasi conducted certain transactions with related parties
meliputi antara lain: including the following:
a. Pekerjaan struktur, plumbing, dan fasade Ancol a. Structuring works for plumbing, and facade for
Northland Residence dan pembuatan Tanggul Ancol Northland Residence and structuring Dike
Disposal Site (Tanggul Barat) Ancol Timur Disposal Site (West Dike) of East Ancol conducted
dilakukan Perusahaan dengan PT Jaya Konstruksi by the Company with PT Jaya Konstruksi Mangala
Manggala Pratama Tbk dicatat sebagai utang Pratama Tbk, recorded as accounts payable
usaha pada 31 Desember 2016 dan 2015 masing- with balance as of December 31, 2016 and 2015
masing sebesar nihil dan Rp56.771.864. amounted to nil and Rp56,771,864, respectively.
b. Pekerjaan mekanikal dan elektrikal Ecovention b. Mechanical and electrical works of Ecovention
Hall Ecopark Ancol dan pekerjaan utilitas The Hall Ecopark Ancol and utility work for The Bukit
Bukit Ancol Barat yang dilakukan Perusahaan Ancol Barat conducted by the Company with PT
dengan PT Jaya Teknik Indonesia dicatat Jaya Teknik Indonesia, recorded as accounts
sebagai utang usaha pada tanggal 31 Desember payable with balance as of December 31, 2016
2016 dan 2015 sebesar Rp220.203.019 dan and 2015 amounted to Rp220,203,019 and
Rp122.219.939. Rp122,219,939, respectively.
c. Pengadaan dan pemasangan escalator dan c. Procurement and installation of escalators
elevator untuk Exhibition Hall Ecopark dan and elevators for Exhibition Hall Ecopark and
pekerjaan pemeliharaan dan perawatan maintenance work and escalator and elevator
escalator dan elevator dilakukan Perseroan dan maintenance performed by the Company and
PT TIJA dengan PT Mitsubishi Jaya Elevator PT TIJA with PT Mitsubishi Jaya Elevator and
and Escalator yang dicatat sebagai utang usaha Escalator, recorded as accounts payable with
pada 31 Desember 2016 dan 2015 masing- balance as of December 31, 2016 and 2015
masing sebesar Rp4.145.716. amounted to Rp4,145,716, each.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

240

d. Pengadaan bahan bakar LPG untuk unit usaha d. Procurement of LPG fuel for Putri Duyung Ancol,
Putri Duyung Ancol dilakukan PT TIJA dengan a business unit that conducted by PT TIJA with
PT Jaya Gas Indonesia dicatat sebagai utang PT Jaya Gas Indonesia, recorded as accounts
usaha pada periode 31 Desember 2016 dan 2015 payable with balance as of December 31, 2016
masing-masing sebesar Rp8.857.000. and 2015 amounted to Rp8,857,000, each.
e. Pekerjaan perencanaan arsitektur Putri Duyung e. Architectural planning for Putri Duyung Ancol
Ancol dilakukan dengan PT Arkonin dicatat conducted with PT Arkonin, recorded as accounts
sebagai utang usaha pada 31 Desember 2016 payable with balance as of December 31, 2016 and
dan 2015 masing-masing sebesar Rp45.000.000. 2015 amounted to Rp45,000,000, each.
f. Penyewaan lahan parkir di Wahana Dunia Fantasi f. Parking lot leasing in Dunia Fantasi between
antara PT TIJA dengan PT Philindo dicatat pada PT TIJA with PT Philindo, recorded as accrued
pos beban akrual operasional pada periode operational expenses in the period of of December
31 Desember 2016 dan 2015 masing-masing 31, 2016 and 2015, amounted to Rp550,000,000,.
sebesar Rp550.000.000.
g. Penyewaan kantor di Ecovention Hall Ocean g. Office Rental in Ecovention Hall Ocean Ecopark
Ecopark oleh Bank DKI dicatat oleh PT TIJA by Bank DKI, recorded by PT TIJA as operating
sebagai pendapatan usaha pada 31 Desember revenues as of December 31, 2016 and 2015
2016 dan 2015 masing-masing sebesar amounted to Rp589,693,206 and Rp497,572,700,
Rp589.693.206 dan Rp497.572.700. respectively.
h. Penggantian biaya proyek Kondominium, sesuai h. Replacement cost of Condominium project,
dengan addendum II kepada KSO Pembangunan in accordance to addendum II to KSO
Jaya Property dicatat sebagai utang usaha per 31 Pembangunan Jaya Property, recorded as trade
Desember 2016 dan 2015 masing-masing sebesar payable with balance as of December 31, 2016
Rp15.693.901.698 dan Rp15.865.444.609. and 2015 amounted to Rp22,581,769,803 and
Rp15,865,444,609, respectively.
i. Penerbitan Surat Utang Wajib Tukar (SUWT) i. Issuance of Sovereign Debt Instruments (SUWT)
dari Perusahaan kepada PT Jakarta Propertindo from the Company to PT Jakarta Propertindo,
dilakukan berdasarkan Perjanjian Penerbitan based on Agreement of SUWT dated September
SUWT tanggal 17 September 2012 yakni tanggal 17, 2012 which is the date of the signing of the toll
ditandatanganinya Perjanjian Pengusahaan Jalan road concession (PPJT) by PT Jakarta Tollroad
Tol (PPJT) oleh PT Jakarta Tollroad Development Development (JTD) and Toll Road Regulatory
(JTD) dan Badan Pengusahaan Jalan Tol Agency (BPJT) or acquired authorized agency
(BPJT) atau diperolehnya persetujuan instansi approval for the acquisition of shares resulting
yang berwenang atas perolehan saham hasil from the exchange. This SUWT is convertible
penukaran tersebut. SUWT dapat ditukar menjadi into 650 shares of 3.219 shares of Series C of
650 lembar saham dari 3.219 saham seri C JTD JTD upon fulfillment of the requirements of the
pada saat terpenuhinya persyaratan penukaran exchange. Issuance of SUWT Certificates no.
tersebut. Penerbitan SUWT dengan nomor SUWT-1 is one-year period, starting from the
Sertifikat SUWT-1 tersebut memiliki jangka waktu issuance date of SUWT and with interest rate of
satu tahun sejak tanggal penerbitan SUWT dan 0%. On December 31, 2016 and 2015 amounted
dengan tingkat bunga sebesar nol persen. Pada to nil and Rp4,270,781,349, respectively.
tanggal 31 Desember 2016 dan 2015 masing-
masing sebesar nihil dan Rp4.270.781.349.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

241

Saldo dan transaksi dengan Pihak-pihak Berelasi Balances and transactions with Related Parties are
adalah sebagai berikut: as follows:

2016 2015

Aset
Assets
Kas dan Setara Kas
58.439.100.642 44.984.964.536
Cash and Cash Equivalents
Piutang Lain-lain
2.639.041.096 2.457.287.671
Other Receivables
Liabilitas
Liabilities
Utang Usaha
22.859.975.538 16.102.439.128
Accounts Payable
Utang Lain-lain
10.099.034.912 101.803.575
Other Payables
Pendapatan
Revenues
Pendapatan Usaha
126.250.741 373.833.636
Income from operation
Beban
Expenses
Beban Usaha
33.419.000 1.092.585.000
Operating Expenses

2016 2015
Aset
Assets
Kas dan Setara Kas % dari total aset
1,55% 1,44%
Cash and Cash Equivalents % of total assets
Piutang Lain-lain % dari total aset
0,07% 0,08%
Other Recivables % of total assets
Liabilitas
Liabilities
Utang Usaha % dari total aset
1,18% 1,20%
Accounts Payable % of total assets
Utang Lain-lain % dari total aset
0,52% 0,01%
Other Payables % of total assets
Pendapatan
Revenues
Pendapatan Usaha % dari total pendapatan
0,01% 0,03%
Income from operation % of total revenues
Beban
Expenses
Beban Usaha % dari total beban
0,01% 0,50%
Operating expenses % of total expenses

Transaksi dengan pihak berelasi terutama merupakan Transactions with related parties are primarily related to
pengadaan atau penyediaan jasa subkontraktor/ procurement or provision of services of subcontractors/
suppliers. Pengadaan ini diselenggarakan oleh suppliers. Procurement is organized by the Company
Perseroan dengan mengadakan tender yang by conducting tender with participants from third

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

242

pesertanya adalah pihak ketiga dan pihak berelasi parties and related parties already listed in the
yang terdaftar dalam daftar rekanan Perseroan. Company's list of partners. Procurement mechanism
Mekanisme pengadaan sesuai dengan standar are performed in accordance with the procurement
pengadaan yang ditetapkan oleh Perseroan. standards set by the Company.

Jumlah remunerasi jangka pendek yang diterima Total of short-term remuneration received by
oleh Dewan Komisaris pada tahun 2016 dan 2015 Commissioners in 2016 and 2015 are amounted to
masing-masing sebesar Rp5.151.275.937 dan Rp5,151,275,937 and Rp5,523,414,602, respectively.
Rp5.523.414.602.

Jumlah remunerasi jangka pendek yang diterima oleh Total of short-term remuneration received by Directors
Direksi pada tahun 2016 dan 2015 masing-masing in 2016 and 2015 are amounted to Rp18,829,777,684
sebesar Rp18.829.777.684 dan Rp19.223.612.675. and Rp19,223,612,675, respectively.

Perubahan Peraturan Perundang- Change in Regulations with


Undanganan yang Berpengaruh Significant Impact to the Company
Signifikan Terhadap Perusahaan

Sepanjang tahun 2016, tidak terdapat perubahan In 2016, there was no change in regulation with
peraturan perundang-undangan yang berpengaruh significant impact towards the Company.
signifikan terhadap Perseroan.

Perubahan Kebijakan Akuntansi yang Change in Accounting Policy


Diterapkan Perusahaan pada Tahun Implemented by the Company in
Buku Terakhir Recent Fiscal Year

Perseroan pada tahun 2016 menerapkan kebijakan In 2016, the Company applied accounting policy
akuntansi untuk pencatatan pendapatan dan biaya for recognition of cost and revenue from previously
dari semula menggunakan metode cash basis cash-basis method to accrual basis method for some
menjadi metode accrual basis untuk beberapa pos accounts, as follows:
antara lain:
• Biaya pencadangan atas tantiem dan bonus. • Allowance expense for incentives and bonus
• Transaksi dari perjanjian kontraktual baik • Transaction from contractual agreement for both
pendapatan maupun biaya. cost and revenue
• Estimasi dari kerugian yang material. • Estimation of material loss.
Laporan keuangan konsolidasian Perseroan disusun The Company’s consolidated financial statements
dan disajikan sesuai dengan Standar Akuntansi were prepared and presented in accordance with
Keuangan di Indonesia yang meliputi Pernyataan Indonesian Financial Accounting Standards which
Standar Akuntansi Keuangan (PSAK) dan Interpretasi include the Statement of Financial Accounting
Standar Akuntansi Keuangan (ISAK) yang diterbitkan Standards (PSAK) and Interpretation of Financial
oleh Dewan Standar Akuntansi Keuangan Ikatan Accounting Standards (ISAK) which issued by the
Akuntan Indonesia (DSAK - IAI), serta peraturan Financial Accounting Standard Board – Indonesian
Pasar Modal yang berlaku antara lain Peraturan Institute of Accountant (DSAK – IAI), and regulations
Otoritas Jasa Keuangan/Badan Pengawas Pasar in the Capital Market, including Regulations of
Modal dan Lembaga Keuangan (OJK/Bapepam-LK) Financial Sevices Authority/Capital Market and
No. VIII.G.7 tentang pedoman penyajian laporan Supervisory Board and Financial Institution (OJK/
keuangan, keputusan Ketua Bapepam-LK No. Kep- Bapepam-LK) No. VIII.G.7 regarding guidelines for

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

243

347/BL/2012 tentang penyajian dan pengungkapan the presentation of financial statements, decree of
laporan keuangan emiten atau perusahaan publik. Chairman of Bapepam-LK No. KEP-347/BL/2012
regarding presentation and disclosure of financial
statements of the issuer or public company.

Berikut adalah perubahan dan penyesuaian atas The following are amendment and improvement of
standar dan interpretasi standar baru yang telah standards and new interpretation of standard issued
diterbitkan oleh DSAK-IAI dan berlaku efektif untuk by DSAK - IAI and effectively applied for the period
tahun buku yang dimulai pada atau setelah 1 Januari starting on or after January 1, 2016, as follows:
2016, yaitu:

Standar Baru New Standards:


• PSAK 70: “Akuntansi Aset dan Liabilitas • PSAK 70: “Accounting for assets in Liabilites of
Pengampunan Pajak” Tax Amnesty”
• ISAK 30: “Pungutan” • ISAK 30: “Levies”

Amandemen Amendments
• PSAK 4 (Amandemen 2015): “Laporan Keuangan • PSAK 4 (Amendment 2015): “Separate Financial
Tersendiri – Metode Ekuitas dalam Laporan Statements - Equity Method in Separate Financial
Keuangan Tersendiri” Statements”
• PSAK 15 (Amandemen 2015) “Investasi pada • PSAK 15 (Amendment 2015): “Investment in
Entitas Asosiasi dan Ventura Bersama – Entitas Associates and Joint Venture - Investment
Asosiasi: Penerapan Pengecualian Konsolidasi” Entities: Applying the Consolidation Exception”
• PSAK 16 (Amandemen 2015): “Aset Tetap • PSAK 16 (Amendment 2015): ”Property, Plant and
– Klarifikasi Metode yang Diterima untuk Equipment - Clarification of Acceptable Methods
Penyusutan dan Amortisasi” of Depreciation and Amortization”
• PSAK 19 (Amandemen 2015): “Aset Takberwujud • PSAK 19 (Amendment 2015): “Intangible
– Klarifikasi Metode yang Diterima untuk Asset - Clarification of Acceptable Methods of
Penyusutan dan Amortisasi” Depreciation and Amortization”
• PSAK 24 (Amandemen 2015): “Imbalan Kerja – • PSAK 24 (Amendment 2015): “Employee Benefits
Program Imbalan Pasti: Iuran Pekerja” - Defined Benefit Plans: Employee Contributions”
• PSAK 65 (Amandemen 2015): “Laporan Keuangan • PSAK 65 (Amendment 2015): “Consolidated
Konsolidasian – Entitas Investasi: Penerapan Financial Statements - Investment Entities:
Pengecualian Konsolidasi” Applying the Consolidation Exception”
• PSAK 66 (Amandemen 2015): “Pengaturan • PSAK 66 (Amendment 2015): “Joint Arrangements
Bersama – Akuntansi Akuisisi Kepentingan dalam - Accounting for Acquisitions of Interests in Joint
Operasi Bersama” Operation”
• PSAK 67 (Amandemen 2015): “Pengungkapan • PSAK 67 (Amendment 2015): “Disclosures of
Kepentingan dalam Entitas Lain Entitas Investasi: Interest in Other Entities - Investment Entities:
Penerapan Pengecualian Konsolidasi” Applying the Consolidation Exception”

Penyesuaian Revised
• PSAK No. 5 (Penyesuaian 2015): “Segmen • PSAK No. 5 (Revised 2015):” Operating
Operasi” Segments”
• PSAK No. 7 (Penyesuaian 2015): “Pengungkapan • PSAK No. 7 (Revised 2015): “Related Party
Pihak-pihak Berelasi” Disclosures”

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

244

• PSAK No. 13 (Penyesuaian 2015): “Properti • PSAK No. 13 (Revised 2015): “Investments
Investasi” Property”
• PSAK No. 16 (Penyesuaian 2015): “Aset Tetap” • PSAK No. 16 (Revised 2015): “Property, Plant and
• PSAK No. 19 (Penyesuaian 2015): “Aset Equipment”
Takberwujud” • PSAK No. 19 (Revised 2015): “Intangible Assets”
• PSAK No. 22 (Penyesuaian 2015): “Kombinasi • PSAK No. 22 (Revised 2015): “Business
Bisnis” Combination”
• PSAK No. 25 (Penyesuaian 2015): “Kebijakan • PSAK No. 25 (Revised 2015): “Accounting
Akuntansi, Perubahan Estimasi Akuntansi dan Policies, Changes in Accounting Estimates and
Kesalahan” Errors”
• PSAK No. 53 (Penyesuaian 2015): “Pembayaran • PSAK No. 53 (Revised 2015): “Share-based
Berbasis Saham” Payments”
• PSAK No. 68 (Penyesuaian 2015): “Pengukuran • PSAK No. 68 (Revised 2015): “Fair Value
Nilai Wajar” Measurement”
• PSAK No. 110 (Penyesuaian 2015): “Akuntansi • PSAK 110: “Accounting for Sukuk”
Sukuk”

Berikut ini adalah pengesahan amandemen dan The followings are ratification of amendments and
penyesuaian atas ISAK dan PSAK yang telah revised of ISAK and PSAK issued by the Financial
diterbitkan oleh Dewan Standar Akuntansi Keuangan Accounting Standard Board (DSAK-IAI) in 2015 and
Ikatan Akuntansi Indonesia (DSAK-IAI) di tahun 2016, but not yet effective for the year started on or
2015 dan 2016, namun belum berlaku efektif untuk after January 1, 2016, as follows:
tahun buku yang dimulai pada atau setelah tanggal 1
Januari 2016, adalah sebagai berikut:

Amandemen, interpretasi dan standar berikut efektif Amendment, the following interpretations and
untuk periode yang dimulai pada atau setelah 1 standards effective for periods beginning on or after
Januari 2017, dengan penerapan dini diperkenankan, January 1, 2017, with earlier application permitted,
yaitu: as follows:
• Amandemen PSAK No. 1: Penyajian Laporan • Amendments to PSAK 1: Presentation of Financial
Keuangan; Statements;
• ISAK 31: Interpretasi atas Ruang Lingkup PSAK • ISAK 31: Interpretation of the Scope of PSAK No.
13 : Properti Investasi; 13: Investment Property;
• PSAK No. 3 (Revisi 2016): Laporan Keuangan • PSAK 3 (Revised 2016): Interim Financial
Interim; Reporting;
• PSAK No. 24 (Revisi 2016): Imbalan Kerja; • PSAK 24 (Revised 2016): Employee Benefits;
• PSAK No. 58 (Revisi 2016): Aset Tidak Lancar • PSAK 58 (Revised 2016): Non-current Assets
yang Dimiliki untuk Dijual dan Operasi yang Held for Sale and Discontinued Operations;
Dihentikan;
• PSAK No. 60 (Revisi 2016): Instrumen Keuangan: • PSAK No. 60 (Revised 2016): Financial
Pengungkapan. Instruments: Disclosures.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

245

Amandemen dan standar berikut efektif untuk Amendments and following standards effective for
periode yang dimulai pada atau setelah 1Januari periods beginning on or after January 1, 2018, with
2018, dengan penerapan dini diperkenankan, yaitu: earlier application permitted, as follows:
• Amandemen PSAK 16: Agrikultur Tanaman • Amendments to PSAK 16: Agriculture Crop
Produksi; Production;
• PSAK No. 69: Agrikuitur; • PSAK 69: Agriculture;
• Amandemen PSAK 2: Laporan Arus Kas; • Amendments to PSAK 2: Statement of Cash Flows;
• Amandemen PSAK 46: Pajak Penghasilan. • Amendments to PSAK 46: Income Taxes.

Hingga tanggal pengesahan laporan keuangan ini, As per the ratification date of this financial statements,
Manajemen masih melakukan evaluasi atas dampak the Management is still evaluating the potential
potensial dari ISAK serta PSAK baru dan revisi impact of new and revised ISAKs and PSAKs to the
tersebut serta pengaruhnya pada laporan keuangan Company's financial statements.
Perusahaan.

Informasi Kelangsungan Usaha Information About Business


Sustainability

Meskipun situasi bisnis semakin kompetitif dengan Despite more competitive business condition with
bermunculannya para pesaing baik di segmen emerging competitors either in property, recreation
properti, rekreasi maupun resor yang mengusung and resort segments with distinctive concept and
konsep dan keunggulan masing-masing di sekitar features around Jabodetabek area, the Company
area Jadebotabek, Perseroan ternyata mampu manages to book a stable revenue growth as
mencatatkan pertumbuhan pendapatan yang indicated by 13% revenue growth compared with
berkesinambungan, sebagaimana diindikasikan dari Rp1.13 trillion realization in 2015 to Rp1.28 trillion in
pertumbuhan pendapatan Perseroan sebesar 13% 2016.
dari realisasi Tahun 2015 sebesar Rp1,13 Triliun
menjadi Rp1,28Triliun pada tahun 2016.

Laba bersih yang mengalami penurunan sebesar Net income decreased 55% from net income
55% dari realisasi laba bersih tahun 2015 disebabkan realization in 2015 as consequence of efforts to
adanya upaya untuk menyempurnakan berbagai improve policies referring to the best practice.
kebijakan yang mengacu pada best practice. Tahun 2016 was the internal consolidation year which was
2016 dicanangkan sebagai tahun konsolidasi internal started by implementing service culture to provide
Perseroan yang dimulai dengan menerapkan budaya value-added and positive image to the customers.
pelayanan yang memberikan nilai tambah dan kesan This was also supported by initiatives to develop
baik kepada pelanggan. Hal tersebut didukung oleh quality of the Human Resources and information
upaya meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia technology. Furthermore, the Company also had
dan perbaikan Teknologi Informasi. Disamping its policies revised referring to the best practice to
itu, Perseroan juga menyempurnakan berbagai ensure that the Company will always uphold good
kebijakan yang mengacu pada best practice corporate governance principle.
sehingga Perseroan dapat selalu menjalankan tata
kelola perusahaan yang baik.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

246

Ke depan, Dewan Komisaris melihat bahwa terdapat For the future, the Board of Commissioners noticed
beberapa kebijakan maupun rencana pemerintah several policies and plans of the Government
yang berdampak langsung maupun tidak langsung with direct and indirect impacts to the Company’s
bagi bisnis Perseroan ke depan. Moratorium business. Jakarta Bay reclamation moratorium is one
reklamasi Teluk Jakarta adalah contoh kebijakan of Government’s policy that affecting the Company’s
pemerintah yang berdampak pada perubahan expansion plan to develop new recreational site. The
rencana ekspansi perseroan untuk membangun policy will bring impact also to the Company’s plan to
kawasan rekreasi yang baru. Kebijakan tersebut juga purchase additional land banks.
berdampak pada rencana penambahan persediaan
lahan perseroan.

Di sisi lain, pemerintah DKI sedang membangun On the other hand, Government of DKI is developing
transportasi massal antara lain Mass Rapid Transit, mass transportations, such as Mass Rapid Transit,
Light Rail Transit, dan Bus Rapid Transit yang dapat Light Rail Transit, and Bus Rapid Transit as promising
menjadi peluang baik bagi prospek usaha ke depan. opportunities for future business prospect. The
Program pemerintah tersebut diharapkan berdampak Government’s programs are expected to contribute
pada kemudahan akses menuju kawasan rekreasi in providing access to Ancol recreational complex.
Ancol. Hal ini juga menjadi peluang yang harus The Company shall seize this opportunity by
ditangkap Perseroan untuk segera menjalankan immediately executing property mixed-use projects
rencana proyek-proyek mixed use properti yang that is integrated with mass transportation in Jakarta,
terintegrasi dengan transportasi massal di Jakarta, or known as transit-oriented development, that will
atau lebih dikenal dengan konsep transit oriented surely increase the Company’s property value in the
development, yang tentunya akan meningkatkan nilai future.
jual properti Perseroan di masa mendatang.

Menyikapi hal tersebut, beberapa fokus ke depan Responding to this condition, the Company
yang akan ditekankan Perseroan diantaranya: formulates upcoming focuses, as follows:
1. Membuat Rencana Induk yang terintegrasi secara 1. Preparing integrated and comprehensive Master
menyeluruh meliputi rekreasi, resor dan properti Plan including recreation, resort and property as
sekaligus menentukan arah proyek-proyek yang well as aligning the postponed projects for further
ditunda untuk pengembangan lebih lanjut; development;
2. Secara terus menerus melakukan peremajaan 2. Continuously revitalizing existing facilities
sarana prasarana yang ada dan melakukan and infrastructures and product innovation by
inovasi produk dengan tetap mendayagunakan optimizing Ancol’s competitive advantages as
keunggulan kompetitif Ancol sebagai satu- the only integrated seafront tourism complex in
satunya kawasan wisata terpadu di Jakarta yang Jakarta;
berada di tepi pantai; 3. Developing Human Resources and organizational
3. Mengembangkan SDM dan organisasi melalui through corporate culture revaluation to increase
revaluasi budaya Perseroan untuk meningkatkan employee’s involvement and Company’s
keterlibatan karyawan dan kinerja Perseroan; performance;
4. Menerapkan manajemen risiko serta 4. Risk management implementation and service
meningkatkan budaya layanan yang merupakan culture improvement as backbone of the
ujung tombak bisnis utama Perseroan; Company’s core business;

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

247

Perseroan akan terus memperhatikan beberapa hal The Company will take into account on several
untuk keberlanjutan usaha secara jangka panjang. issues regarding its long-term business
Pengelolaan teknologi informasi yang menunjang sustainability. Information technology management
layanan dan kontrol, program-program tanggung that will support service and control, CSR programs
jawab sosial perusahaan baik dari segi pemberdayaan including community development, education and
masyarakat, pendidikan maupun lingkungan serta environmental initiatives as well as good corporate
penerapan tata kelola perusahaan yang baik secara governance implementation are significant elements
bersama sama akan mendorong pertumbuhan to drive sustainable long-term growth.
jangka panjang yang berkesinambungan.

Perseroan meyakini dengan organisasi yang The Company is confident that with solid organization,
solid, sumber daya yang ada serta inovasi yang existing personnel and continuous innovation in
berkelanjutan di berbagai lini usahanya, baik entire business line, including tourism, property, and
segmen pariwisata, properti maupun perdagangan trading and services, the Company will also maintain
jasa, Perseroan akan dapat mempertahankan long-term business sustainability as expected by our
keberlangsungan usaha untuk jangka panjang Shareholders and the Stakeholders.
sebagaimana ekspektasi para pemegang saham
maupun pemangku kepentingan lainnya.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

248

"Sebagai Badan Usaha Milik Daerah


(BUMD) yang telah go public,
Perseroan dituntut untuk menjadi
pelopor dalam implementasi konsep
GCG diantara BUMD Provinsi DKI
Jakarta lainnya."
As a Regional-Owned Enterprise (ROE), the
Company is expected to be the pioneer in
implementing GCG concept among other
ROEs in DKI Jakarta Province.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

249

tata kelola
perusahaan
7
good corporate
governance
PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk
Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

250

TATA KELOLA PERUSAHAAN YANG BAIK


Good Corporate Governance

Dasar Hukum GCG GCG Legal Framework

Perseroan memandang Tata Kelola Perseroan yang The Company views Corporate Governance as a
Baik sebagai kebutuhan di tengah perubahan dan necessity amidst the rapidly changing business
tantangan bisnis yang semakin dinamis. Sebagai condition and challenge. As the only go-public
satu-satunya Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Regional-Owned Enterprise (ROE), the Company is
yang telah go public, Perseroan dituntut untuk expected to be the pioneer in implementing GCG
menjadi pelopor dalam implementasi konsep GCG concept implementation considering that ROE
mengingat BUMD memiliki peran penting dalam has imperative roles in supporting the regional
menunjang jalannya roda pemerintahan daerah serta government and economic activities in DKI Jakarta
perekonomian di wilayah DKI Jakarta pada khususnya area in particular, and national economy, in general..
dan perekonomian nasional pada umumnya.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

251

Pedoman GCG Perseroan mengatur landasan, The Company's Code of GCG regulates the
prinsip dan praktik GCG di Perseroan meliputi organ GCG framework, principles and practices in the
Perseroan, panduan pokok kebijakan Perseroan, Company including the Company’s structures, Policy
pengelolaan hubungan dengan pemangku Manuals, stakeholders relationship management
kepentingan serta prosedur pelaporan, sosialisasi and reporting procedure, Code of GCG socialization
dan implementasi GCG Code Perseroan. Sebagai and implementation. As the manifestation of GCG
perwujudan dari komitmen GCG tersebut, Perseroan commitment, for the first time, the Company had
untuk pertama kalinya telah mengesahkan Pedoman ratified Code of GCG in October 2010 and updated
GCG pada bulan Oktober 2010 dan pada bulan the Code in February 2016 by referring to provisions
Februari 2016 dilakukan penyesuaian dengan as described in point 1 until 8, as follows:
mengacu pada ketentuan-ketentuan sebagaimana
diuraikan dalam butir 1 sampai dengan 8 sebagai
berikut:
1. Undang-Undang No. 8 Tahun 1995 tentang Pasar 1. Law No. 8 of 1995 on Stock Market;
Modal;
2. Undang-Undang Republik Indonesia No. 40 2. Republic of Indonesia Law No. 40 of 2007 on
tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas; Limited Company;
3. Undang-Undang Republik Indonesia No. 21 3. Republic of Indonesia Law no. 21 of 2011 on
Tahun 2011 tentang Otoritas Jasa Keuangan; Financial Service Authority;
4. Peraturan Otoritas Jasa Keuangan No. 4. Financial Service Authority No. 32/POJK.04/2014
32/POJK.04/2014 tentang Rencana dan regarding General Meetings of Shareholders Plan
Penyelenggaraan Rapat Umum Pemegang and Implementation in Listed Company;
Saham Perusahaan Terbuka; 5. Financial Service Authority Regulation No. 33/
5. Peraturan Otoritas Jasa Keuangan No. 33/ POJK.04/2014 of 2014 regarding Board of
POJK.04/2014 Tahun 2014 tentang Direksi dan Directors and Board of Commissioners in Listed
Dewan Komisaris Emiten atau Perusahaan Publik; Company or Entity;
6. Peraturan Otoritas Jasa Keuangan No. 34/ 6. Financial Service Authority Regulation No.
POK.04/2014 Tahun 2014 tentang Komite 34/POJK.04/2014 regarding Nomination and
Nominasi dan Remunerasi Emiten atau Remuneration Committee in Listed Company or
Perusahaan Publik; Entity;
7. Pedoman Umum Good Corporate Governance 7. Code of Good Corporate Governance Indonesia
Indonesia tahun 2006 yang dikeluarkan oleh issued in 2006 by National Committee of
Komite Nasional Kebijakan Governance (KNKG); Governance Policy (KNKG);
8. Anggaran Dasar Perseroan yang terakhir kali 8. Articles of Association with the latest amendment
diubah dengan Akte Notaris Aryanti Artisari, SH, under Notarial Deeds by Aryanti Artisari, SH.,
M. Kn. Nomor 18 Tanggal 8 Juni 2015. M.Kn No. 18 dated June 8, 2015.

Pelaksanaan Prinsip GCG Implementation of GCG Principles


Sesuai dengan Pedoman GCG Perseroan, Pursuant to the Company Code of GCG,
pelaksanaan prinsip-prinsip GCG yang dianut oleh implementation of GCG principles adhered by the
Perseroan adalah sebagai berikut: Company is as follows:

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

252

• Transparansi, menjamin terlaksananya • Transparency, ensuring on-time and accurate


kelengkapan pengungkapan dengan tepat waktu documents on material information disclosure
dan akurat atas semua informasi material yang related with the Company using various media.
berkaitan dengan Perseroan melalui berbagai The Company provides relevant, accessible
media. Perseroan menyediakan informasi material and comprehensive material information for
yang relevan, mudah diakses dan dipahami oleh the Stakeholders to maintain the Company’s
seluruh pemangku kepentingan untuk menjaga objectiveness in running the business.
obyektivitas Perseroan dalam menjalankan
bisnisnya.
• Akuntabilitas, dapat mempertanggungjawabkan • Accountability, accountable on the Company’s
proses pencapaian kinerja Perseroan secara performance achievement in transparent and fair
transparan dan wajar, sehingga dapat mencapai manners to achieve sustainable performance.
kinerja yang berkesinambungan. Perseroan The Company shall present the performance
harus dapat mempertanggungjawabkan kinerja accountability report transparently and fairly,
secara transparan dan wajar serta dikelola secara well-managed, measureable, and in in conform to
benar, terukur dan sesuai dengan kepentingan the Company’s interest by taking into account the
Perseroan dengan tetap memperhitungkan interests of the shareholders and stakeholders.
kepentingan pemegang saham dan pemangku
kepentingan lain.
• Responsibilitas, menjamin pelaksanaan • Responsibility, ensuring implementation of Law
peraturan perundang-undangan serta tanggung and responsibility to the society and environment
jawab terhadap masyarakat dan lingkungan as well as long-term business sustainability and
serta terpeliharanya kesinambungan usaha obtained reputation as good corporate citizen.
dalam jangka panjang dan mendapat pengakuan
sebagai good corporate citizen.
• Independensi, menjamin lancarnya pelaksanaan • Independency, ensuring continuity of GCG
prinsip-prinsip GCG sehingga masing-masing principles implementation to prevent domination
organ perseroan tidak mendominasi satu sama or intervention among corporate structures or
lain ataupun dapat diintervensi oleh pihak lain. from other parties.
• Kesetaraan dan kewajaran, memperhatikan • Fairness, considering interests of the shareholders
kepentingan pemegang saham dan pemangku and other stakeholders based on fairness and
kepentingan lainnya berdasarkan asas kewajaran equality principles.
dan kesetaraan.

Kemudian, sesuai ketentuan yang berlaku, Furthermore, in compliance with prevailing Law, GCG
penyelenggaraan GCG di lingkungan Perseroan practice in the Company has also passed several
melewati beberapa tahap dengan karakteristik stages with specific weight and target characteristics
bobot dan target pencapaian serta hasil yang telah as previously stipulated. The GCG implementation
ditetapkan. Berikut tahapan dari roadmap penerapan roadmap applied by the Company is illustrated
GCG yang dirujuk oleh Perseroan: below:

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

253

Tahapan Tujuan Lingkup Aktivitas Indikator Hasil


Stages Objectives Scope of Activity Indicators Outcome

Menjalankan penilaian GCG


untuk memperoleh status
implementasi GCG. Semua manual GCG
• Merumuskan dan telah selesai.
menetapkan manual • Kesadaran GCG
GCG, yaitu Pedoman meningkat.
Tata Kelola Perusahaan • Kepatuhan
yang Baik, Panduan terhadap
Dewan Komisaris & peraturan
Direksi Piagam Audit, dan hukum Peningkatan dalam
Kode Tata Laku, serta yang berlaku kepatuhan dan
Tahap I: GCG Self-Assessment. meningkat. kendali manajemen
Mematuhi peraturan
Good Corporate • Sosialisasi dan mulai • Struktur yang lebih baik
dan hukum yang
Governance implementasi. pengendalian yang menghasilkan
berlaku.
internal mulai peningkatan kinerja.
Stage I: GCG Assessment to terbentuk.
Compliance with
Good Corporate evaluate status of the GCG Improvement
prevailing Law and
Governance implementation Every GCG Manual is in management
Regulation
• Formulate and stipulate completed. compliance and
GCG Manual including • Increasing GCG control to generate
Code of Corporate Awareness. better performance.
Governance, Board • Increasing
Charter for Board of Compliance with
Commissioners and prevailing Law
Board of Directors, and Regulation.
Audit Charter, Code of • Establishment of
Conducts as well as internal control
GCG Self-Assessment. structure.
• Socialization and starts
the Implementation.
Sosialisasi GCG yang
intensif dan ekstensif serta
penilaian secara berkala.
• Aplikasi prinsip-prinsip Semua SOP telah
Membentuk GCG ke dalam proses berdasarkan risiko
manajemen bisnis SOP. dan prinsip-prinsip
pengendalian • Membentuk kerangka yang berlandaskan
internal yang lebih sistem pengendalian GCG.
baik terutama dalam internal yang • Operasi bisnis
penanganan risiko terintegrasi dan dikendalikan
Tahap II:
bisnis yang efektif program manajemen secara efektif. Peningkatan kinerja
Good Governed
melalui manajemen risiko. • Budaya dan peringkat
Corporation
risiko yang tepat. • Membentuk Tim penanganan risiko Perseroan.
pengawasan GCG. mulai timbul.
Stage II:
Establish better Company’s
Good Governed
internal control Intensive and extensive Every SOP has been performance and
Corporation
management, GCG socialization and risk-based and based rating improvement.
primarily in periodic assessment. on GCG.
effective business • GCG principles • Effective business
risk mitigation application in the operations
by implementing Business Process SOP controlling.
effective risk • stablish integrated • Establishment of
management. internal control system risk-mitigation
and risk management culture.
frameworks.
• Establish GCG
Monitoring Team

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

254

Tahapan Tujuan Lingkup Aktivitas Indikator Hasil


Stages Objectives Scope of Activity Indicators Outcome

Membangun budaya
perusahaan berdasarkan
Kode Tata Laku sebagai
bagian kehidupan
Perseroan sehari-hari. Dikenal sebagai
• Menjalankan strategi perusahaan yang
Perseroan yang beretika.
bertanggung jawab • Kontribusi yang
Mencapai posisi sosial secara efektif. nyata dan dapat
sebagai Perseroan • Mengimplementasikan diukur pada
yang beretika dan ‘Sistem Operasi kesejahteraan Diakui sebagai
bertanggung jawab Perseroan Hijau’ . komunitas lokal, perusahaan blue
serta dikenal sebagai • Menyesuaikan semua negara dan dunia. chip, menjadi
Perseroan yang juga sistem dan prosedur • Memberi tempat yang sangat
Tahap III: merupakan warga yang sesuai. perhatian dan diinginkan untuk
Good Corporate masyarakat yang • Membangun sistem peduli pada bekerja dan menerima
Citizen baik. manajemen yang unik. lingkungan. banyak penghargaan.

Stage III: Good Achieved the Build corporate culture Reputation as ethical Reputation as blue
Corporate Citizen Company’s position based on Code of company chip company, a
as ethical and Conducts as part of daily • Concrete and desirable place for
responsible Company activity of the Company. measurable working and receiving
or known as Good • Effectively contribution on awards.
Corporate Citizen implementing local, national and
Company’s global community
strategy with social welfare.
. responsibility • Concern and
• Implementing “Green care to the
Company Operations environment.
System”
• Adjust entire system
and procedure.
• Establish unique
management system.

Untuk memastikan efektivitas dan konsistensi To ensure effectiveness and consistency of GCG
penerapan prinsip-prinsip GCG sesuai dengan principle implementation that comply to the
ketentuan pada tahapan dari roadmap tersebut, provisions in the roadmap stages, the Company
Perseroan senantiasa melakukan evaluasi. Hasil continuously performs evaluation process. Result of
dari evaluasi menegaskan bahwa Perseroan telah the evaluation affirms that the Company has fulfilled
memenuhi seluruh indicator dalam Tahap 1 dan entire indicators in Stage 1 and Stage 2 of the road
memenuhi seluruh indikator pada Tahap 2 dari map.
roadmap tersebut.

Oleh karenanya, Perseroan selalu menempatkan Therefore, the Company always considers the GCG
penerapan GCG ke dalam strategi usaha yang implementation into the Company's priority business
diprioritaskan oleh Perseroan. Melalui Satuan strategy. Through the Internal Audit Unit (SPI),
Pengawasan Intern (SPI), implementasi tata corporate governance implementation are always
kelola perusahaan senantiasa ditingkatkan yang enhanced followed by adequate risk management
disertai dengan pelaksanaan manajemen risiko and internal control implementation. This solely aims
dan pengendalian internal yang memadai. Hal ini to ensure that the Company will continuously create
semata-mata untuk memastikan bahwa Perseroan and achieve optimum values as expected by the
dapat terus-menerus menciptakan nilai secara Shareholders and Stakeholders.
berkelanjutan dan meraih nilai Perseroan yang
optimal sebagaimana harapan para pemegang
saham dan pemangku kepentingan.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

255

Implementasi Tata Kelola Perusahaan Corporate Governance Implementation

Konsistensi Perseroan untuk menerapkan tata Consistency of the Company to implement


kelola perusahaan diwujudkan dengan membentuk corporate governance is carried out by establishing
infrastruktur GCG dan perangkat-perangkat GCG infrastructure together with the supporting
pendukungnya serta menetapkan fungsi, tugas dan structures as well as stipulating the function,
tanggung jawabnya sesuai Anggaran Dasar, Piagam duty and responsibility in accordance with the
Dewan Komisaris dan Direksi serta ketentuan Articles of Association, Board Charter for Board of
perundangan yang berlaku. Commissioners and Board of Directors and other
prevailing Law.

Selama periode 2016, Perseroan telah melakukan: Throughout 2016 period, the Company had
conducted initiatives, as follows:
1. Memperbaharui Buku Pedoman Manajamen 1. Updating Risk Management Manual book as
Risiko yang dituangkan dalam SK No. 798/DIR- stipulated in Decree No. 798-DIR-PJA/12/2016.
PJA/12/2016.
2. Memperbaharui Buku Pedoman GCG yang 2.
Updating Code of GCG including up-to-date
mencakup aturan-aturan dan best practice ter- regulations and best practices, among others:
update seperti :
a. Pedoman Umum Good Corporate Governance a. Code of Good Corporate Governance (GCG)
(GCG) Tahun 2006 yang dikeluarkan oleh 2006 issued by National Committee of
Komite Nasional Kebijakan Governance Governance Policy (KNKG).
(KNKG).
b. Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2007 b. Law No. 40 of 2007 on Limited Company
Tentang Perseroan Terbatas.
c. Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 32/ c. Financial Service Authority Regulation No. 32/
POJK.04/2014 POJK.04/2014
d. Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 33/ d. Financial Service Authority Regulation No. 33/
POJK.04/2014. POJK.04/2014.
e. Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 35/ e. Financial Service Authority Regulation No. 35/
POJK.04/2014 POJK.04/2014.
f. Peraturan Otoritas Jasa Keuangan (BAPEPAM f. Financial Service Authority Regulation
KEP-29/PM/2004) (BAPEPAM KEP-29/PM/2004).
g. Peraturan Otoritas Jasa Keuangan (BAPEPAM g. Financial Service Authority Regulation
dan LK Peraturan Nomor VIII.G.11 atau (BAPEPAM and LK Regulation No. VIII.G.11
Peraturan Nomor X.E.1.) or Regulation No. XE.1).
h. Peraturan Otoritas Jasa Keuangan (BAPEPAM h. Financial Service Authority Regulation
dan LK KEP-431/BL /2012). (BAPEPAM and LK KEP-431/BL/2012).
i. Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2003 i. Law No. 13 of 2003.
j. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2014 j. Law No. 28 of 2014.
k. POJK No. 8/POJK.04/2015 k. POJK No. 8/POJK.04/2015.
l. Peraturan Otoritas Jasa Keuangan No. 18/ l. Financial Service Authority Regulation No. 18/
POJK/3/2014 POJK.3/2014.
m. Anggaran Dasar Perseroan. m. Articles of Association
n. dan aturan terkait lainnya. n. And other related regulations.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

256

3. Memperbaharui Buku Panduan Komisaris dan 3. Updating Board Charter for Board of
Direksi yang mencakup aturan-aturan ter-update Commissioners and Board of Directors that
seperti :. includes updated regulatiosn, as follows:.
a. Pedoman Umum Good Corporate a. Code of Good Corporate Governance (GCG)
Governance (GCG) Tahun 2006 yang issued in 2006 by National Committee of
dikeluarkan oleh Komite Nasional Kebijakan Governance Policy (KNKG).
Governance (KNKG). b. Law No. 40 of 2007 on Limited Liability
b. Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2007 Company.
Tentang Perseroan Terbatas. c. Financial Service Authority Regulation No.
c. Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 33/POJK.04/2014.
33/POJK.04/2014. d. The latest Articles of Association of the
d. Anggaran dasar Perseroan terbaru Company
e. Penyesuaian dan pengembangan dari SK e. Adjustment and development of SK Director
Direksi PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk of PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk number:
Nomor: 603/DIR/PJA/III/2015 tentang Rapat 603/DIR/PJA/III/2015 on Board of Directors'
Direksi dan Rapat Bersama Komisaris. Meeting and Joint Meeting of Commissioners

f. Anggaran Dasar Perseroan. f. Articles of Association.


g. Dan aturan terkait lainnya. g. And other related regulations.
3. Penyerahan LHKPN Direksi kepada KPK. 3. Submiting Board of Directors' LHKPN to KPK.
4. Penandatanganan pembaharuan pernyataan 4. Signing the updated Board of Directors and
Pakta Integritas Direksi dan Dewan Komisaris di Board of Commissioners Integrity Pact in the
lingkungan Perseroan. Company’s circumstances.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

257

Komitmen dan Pedoman Penerapan PJA GCG Commitment and Manuals


GCG PJA

Tahun Komitmen GCG Dokumen


Year GCG Commitment Document

Pedoman Penerapan GCG


2016
GCG Code

Pedoman Tata Kerja Dewan


Komisaris & Direksi
2016
Board Charter for Board of
Commissioners & Board of Directors

Piagam SPI
2016
Internal Audit Charter

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

258

Tahun Komitmen GCG Dokumen


Year GCG Commitment Document

Komitmen Penerapan Piagam SPI


2016 Integrity Pact for Internal Audit Chrter
Implementation

Pedoman Sistem Pelaporan


2016 Pelanggaran
Whistleblowing System Manual

Pedoman Etika dan Perilaku


2016
Code of Conducts

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

259

Tahun Komitmen GCG Dokumen


Year GCG Commitment Document

Pedoman Manajemen Risiko


2016
Risk Management Manual

Sesuai dengan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Pursuant to Financial Service Authority Regulation
No. 21/POJK.04/2015 tanggal 16 November 2015 No. 21/POJK.04/2015 dated November 16, 2015
tentang Penerapan Pedoman Tata Kelola Perusahaan concerning Implementation of Code of Corporate
Terbuka yang dijabarkan dalam Surat Edaran Governance in Public Company as disclsoed in
Otoritas Jasa Keuangan No. 32/SEOJK.04/2015 Financial Service Authority Circular Letter No. 32/
tanggal 17 November 2015 tentang Pedoman Tata SEOJK.04/2015 dated November 17, 2015 regarding
Kelola Perusahaan Terbuka. Peraturan dan Surat Code of Good Corproate Governance that classifies
Edaran OJK tersebut mengatur pedoman tata kelola 5 (five) corporate governance aspects, 8 (eight) good
perusahaan yang baik dan dibagi ke dalam 5 (lima) corporate governance principles, and 25 (twenty five)
aspek tata kelola perusahaan terbuka, 8 (delapan) recommendations of the good corporate governance
prinsip tata kelola perusahaan yang baik, serta 25 aspects and principles implementation in public
(dua puluh lima) rekomendasi penerapan aspek dan company.
prinsip tata kelola perusahaan yang baik.

Kepatuhan Perseroan terhadap POJK tersebut, The Company’s compliance to the POJK is explained
dijelaskan dalam tabel berikut: in table below:

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

260

Aspek Prinsip Rekomendasi Kepatuhan PJA


No.
Aspect Principle Recomendation PJA Compliance

1. Perusahaan Terbuka
memiliki cara atau
prosedur teknis
pengumpulan suara
Hubungan Perseroan 1. Meningkatkan Nilai
(voting) baik secara
dengan Pemegang Penyelenggaraan
terbuka maupun tertutup
Saham dalam Rapat Umum
yang mengedepankan
Menjamin Hak-Hak Pemegang Saham
independensi dan
Pemegang Saham (RUPS). Memenuhi
1. kepentingan pemegang
Relationship between 1. Increasing value of Comply
saham.
the Company General Meetings of
1. Public Company has
and Shareholders Shareholders (GMS)
technical method or
to guarantee implementation.
procedure for open
Shareholder's rights
and closed voting
that emphasizes
independency and
stakeholders interest.
2. Seluruh anggota Direksi
dan anggota Dewan
Komisaris Perusahaan
Terbuka hadir dalam
Memenuhi
RUPS Tahunan
Comply
2. Every Board of
Directors and Board of
Commissioners member
attends the Annual GMS
3. Ringkasan risalah RUPS
tersedia dalam situs web
Perusahaan Terbuka
paling sedikit selama 1
Memenuhi
(satu) tahun
Comply
3. GMS Minutes of Meeting
is available at Public
Company website at
least for 1 (one) year
2. Meningkatkan
1. Perusahaan Terbuka
Kualitas Komunikasi
memiliki suatu kebijakan
Perusahaan Terbuka
komunikasi dengan
dengan Pemegang
pemegang saham atau
Saham atau Investor
invest Memenuhi
2. Improve quality of
1. Public Company Comply
Public Company
discloses policy on
communication
communication with
policy with the
shareholders or investors
Shareholders or
via the website.
Investors
2. Perusahaan Terbuka
mengungkapkan
kebijakan komunikasi
Perusahaan Terbuka
dengan pemegang
saham atau investor
dalam situs web. Memenuhi
2. Perusahaan Terbuka Comply
mengungkapkan
kebijakan komunikasi
Perusahaan Terbuka
dengan pemegang
saham atau investor
dalam situs web.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

261

Aspek Prinsip Rekomendasi Kepatuhan PJA


No.
Aspect Principle Recomendation PJA Compliance

1. Penentuan
jumlah anggota
3. Memperkuat
Dewan Komisaris
Fungsi dan Keanggotaan dan
mempertimbangkan
Peran Dewan Komposisi Dewan
kondisi Perusahaan
Komisaris Komisaris Memenuhi
2. Terbuka.
Board of 3. strengthening Board Comply
1. Stipulation of Board
Commissioners’ of Commissioners
of Commissioners
Function and Role Membership and
membership considers
Composition
condition of the Public
Company
2. Penentuan
komposisi anggota
Dewan Komisaris
memperhatikan
keberagaman keahlian,
pengetahuan, dan
pengalaman yang Memenuhi
dibutuhkan Comply
2. Stipulation of Board
of Commissioners
membership considers
required diversity,
expertise, knowledge
and experience
4. Meningkatkan 1. Dewan Komisaris
Kualitas Pelaksanaan mempunyai kebijakan
Tugas dan Tanggung penilaian sendiri untuk
Jawab Dewan menilai kinerja Dewan
Komisaris Komisaris Memenuhi
4. Improve quality 1. Board of Commissioners Comply
of Board of has self-assessment
Commissioners’ duty policy to evaluate Board
and responsibility of Commissioners’
implementation performance
2. Kebijakan penilaian
sendiri) untuk menilai
kinerja Dewan Komisaris,
diungkapkan melalui
Laporan Tahunan
Perusahaan Terbuka Memenuhi
2. elf-Assessment Policy Comply
to evaluate Board
of Commissioners
performance is disclosed
in Annual Report of
Public Company
3. Dewan Komisaris
mempunyai kebijakan
terkait pengunduran
diri anggota Dewan
Komisaris apabila
terlibat dalam kejahatan
Memenuhi
keuangan
Comply
3. Board of Commissioners
has Board of
Commissioners members
resignation policy if
involved in financial
crime.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

262

Aspek Prinsip Rekomendasi Kepatuhan PJA


No.
Aspect Principle Recomendation PJA Compliance

4. Dewan Komisaris
atau Komite yang Fungsi Nominasi dan
menjalankan fungsi Remunerasi dilaksanakan
Nominasi dan oleh Dewan Komisaris dan
Remunerasi menyusun Kebijakan Suksesi Direksi
Kebijakan Suksesi dalam merujuk pada Board Manual
proses Nominasi anggota Perseroan dan POJK No. 33/
Direksi POJK.04/2014
4. Board of Commissioners omination and remuneration
or Committee in charge function is carried out by the
in Nomination and Board of Commissioners
Remuneration functions and Board of Directors
prepares succession succession policy refers to
policy in the Board of Board Manual and POJK No.
Directors members 33/ POJK.04/2014
Nomination Process
1. Penentuan jumlah
anggota Direksi
mempertimbangkan
5. Memperkuat kondisi Perusahaan
Keanggotaan dan Terbuka serta efektivitas
Fungsi dan Peran
Komposisi Direksi. dalam pengambilan
Direksi Memenuhi
3. 5. Strengthening keputusan.
Board of Directors’ Comply
Board of Directors 1. Stipulation of Board of
Function and Role
membership and Directors composition
composition considers condition of
the Public Company
in decision-making
process.
2. Penentuan komposisi
anggota Direksi
memperhatikan,
keberagaman keahlian,
pengetahuan, dan
pengalaman yang
Memenuhi
dibutuhkan
Comply
2. Board of Directors
membership composition
considers required
diversity, expertise,
knowledge and
experience.
3. Anggota Direksi yang
membawahi bidang
akuntansi atau keuangan
memiliki keahlian dan/
atau pengetahuan di
Memenuhi
bidang akuntansi
Comply
3. Board of Directors
member who supervises
Accounting or Finance
has expertise and/or
knowledge in Accounting
6. Meningkatkan 1. Direksi mempunyai
Kualitas Pelaksanaan kebijakan penilaian
Tugas dan Tanggung sendiri (self assessment)
Jawab Direksi. untuk menilai kinerja
Memenuhi
6. Improving quality Direksi.
Comply
of Board of 1. Board of Directors has
Directors’ duty self-assessment policy
and responsibility to evaluate Board of
implementation. Directors’ performance.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

263

Aspek Prinsip Rekomendasi Kepatuhan PJA


No.
Aspect Principle Recomendation PJA Compliance

2. Kebijakan penilaian
sendiri untuk menilai
kinerja Direksi
diungkapkan melalui
laporan tahunan
Perusahaan Terbuka. Memenuhi
2. Self-Assessment policy Comply
to evaluate Board of
Directors’s performance
is disclosed in Annual
Report of the Public
Company.
3. Direksi mempunyai
kebijakan terkait
pengunduran diri
anggota Direksi apabila
terlibat dalam kejahatan
Memenuhi
keuangan.
Comply
3. The Board of Directors
has Board of Directors
member resignation
policy if involved in
financial crime.

7. Meningkatkan
Aspek Tata Kelola 1. Perusahaan Terbuka Secara umum kebijakan
Perusahaan melalui memiliki kebijakan untuk untuk mencegah terjadinya
Partisipasi Pemangku
Partisipasi Pemangku mencegah terjadinya insider trading tercantum
Kepentingan
4. Kepentingan insider trading. dalam Pedoman GCG
Stakeholders
7. Improving Corporate 1. Public Company has The policy to prevent insider
Participation
Governance Aspect insider trading prevention trading is generally disclsoed
via Stakeholders policy. in the Code of GCG
Participation

Secara umum kebijakan anti


2. Perusahaan Terbuka
korupsi dan anti kecurangan
memiliki kebijakan
tercantum dalamPakta
anti korupsi dan anti
Integritas
kecurangan.
Anti-Corruption and Anti-
2. Public Company has
Fraud Policy is generally
anti-corruption and anti-
disclosed in the Integrity
fraud policy.
Pact
Secara umum kebijakan
tentang seleksi dan
3. Perusahaan Terbuka peningkatan kemampuan
memiliki kebijakan pemasok atau vendor
tentang seleksi dan tercantum dalam Pedoman
peningkatan kemampuan GCG dan secara lebih rinci
pemasok atau vendor. dijelaskan dalam pedoman
3. Public Company pengadaan barang dan jasa
has suppliers or The suppliers or vendor
vendor selection selection and competency
and competency development policy is
development policy. generally disclosed in Code
of GCG and further detailed
in procurement policy
4. Perusahaan Terbuka Secara umum kebijakan
memiliki kebijakan tentang pemenuhan hak-hak
tentang pemenuhan hak- kreditur tercantum dalam
hak kreditur. Pedoman GCG
4. Public Company has The creditor rights fulfillment
creditor rights fulfillment policy is generally disclosed
policy. in Code of GCG

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

264

Aspek Prinsip Rekomendasi Kepatuhan PJA


No.
Aspect Principle Recomendation PJA Compliance

5. Perusahaan Terbuka
memiliki kebijakan sistem
pelaporan pelanggaran. Memenuhi
5. Public Company has Comply
whistle blowing system
policy
Skema insentif bagi Direksi
merujuk pada keputusan
RUPS dan Pergub DKI No.
242 tahun 2015. Ketentuan
6. Perusahaan Terbuka
Umum mengenai Insentif
memiliki kebijakan
Karyawan tercantum dalam
pemberian insentif
Perjanjian Kerja Bersama
jangka panjang kepada
(PKB)
Direksi dan karyawan.
Incentive scheme for Board
6. Public Company has
of Directors refers to GMS
long-term incentive
resolutions and DKI Governor
policy for Board of
Regulation No. 242 of 2015.
Directors and employees
Provisions on Employee
Incentive is regulated in
Collective Work Agreement
(PKB)
1. Perusahaan Terbuka
memanfaatkan
penggunaan teknologi
8. Meningkatkan informasi secara
Pelaksanaan lebih luas selain situs
Keterbukaan
Keterbukaan web sebagai media
Informasi. Memenuhi
5. Informasi keterbukaan informasi.
Information Comply
8. Improving 1. Public Company applies
Disclosure
information broader information
disclosure practice technology application
besides website as
information disclosure
media

Penilaian GCG GCG Assessment

Selain pengawasan dan pengendalian internal, In addition to internal audit and control, to ensure
untuk memastikan efektivitas penerapan GCG effectiveness of GCG implementation, in 2014
di lingkungan Perseroan, maka pada tahun 2014 the Company collaborated with Finance and
Perseroan menggandeng Badan Pengawasan Development Supervisory Agency (BPKP) to perform
Keuangan dan Pembangunan (BPKP) melakukan diagnostic assessment as initial step of GCG
Penilaian Diagnostik sebagai langkah awal untuk Assessment followed by GCG socialization activity,
melaksanakan Asesmen GCG dan menyelenggarakan Code of Conducts, Anti-Gratification Manual and
kegiatan sosialisasi GCG, Kode Tata Laku, Pedoman Whistle Blowing System Manual to all employees.
Penanganan Gratifikasi dan Pedoman Sistem Next, BPKP conducted GCG Assessment using
Pelaporan Pelanggaran kepada seluruh lapisan parameters applied in Ministry of SOE/ROE in 2015
karyawan. Selanjutnya BPKP melakukan asesmen where the Company achieved 73.18 from scale 100
GCG dengan menggunakan parameter yang berlaku as the embodiment of of the Company’s good will to
di Kementrian BUMN/BUMD pada tahun 2015 dan generate feedback on the GCG implementation aside
Perseroan memperoleh nilai 73,18 dalam skala 100 from its non-obligatory nature for Regional-Owned
sebagai bentuk keinginan baik Perseroan untuk Enterprise (ROE) to implement GCG assessment.
mendapatkan umpan balik atas penerapan GCG di
Perseroan walaupun asesmen GCG sendiri belum
menjadi kewajiban yang harus dilakukan oleh BUMD.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

265

Pada tahun 2016, asesmen GCG kembali dilakukan In 2016, the Company conducted another GCG
dengan menggunakan parameter ASEAN Score Card assessment using ASEAN Score Card parameter as
yang meruakan parameter yang menjadi rujukan POJK reference and achieved 77.99 score from 100
POJK dan memperoleh nilai 77,88 dalam skala 100. scale.

Struktur dan Mekanisme GCG GCG Structure and Mechanism

Praktik GCG di Perseroan dilaksanakan dalam In the Company, GCG practice is implemented in
suatu struktur dan mekanisme GCG yang terdiri dari the GCG structure and mechanism including Main
Organ Utama dan Organ Pendukung. Organ Utama Structure and Supporting Structure. Main Structure
terdiri dari Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS), includes General Meetings of Shareholders (GMS),
Dewan Komisaris dan Direksi. Organ Pendukung Board of Commissioners and Board of Directors.
GCG merupakan organ Perseroan yang membantu GCG Supporting Structure refer to structure of the
pelaksanaan tugas dan kewajiban dari Dewan Company that support the Board of Commissioners
Komisaris dan Direksi dalam implementasi GCG, and Board of Directors in the GCG implementation,
yaitu Komite Audit. such as Audit Committee.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

266

DEWAN KOMISARIS
Board of Commissioners

Dewan Komisaris adalah organ Perseroan yang Board of Commissioners is a Company's structure
memiliki fungsi pengawasan terhadap pengurusan with supervisory function over the Company’s
Perseroan oleh Direksi serta memberikan nasihat management by the Board of Directors and provides
kepada Direksi untuk kepentingan dan tujuan advise to the Board of Directors for the Company’s
Perseroan. Pengangkatan anggota Dewan Komisaris interests and objectives. Member appointment for
dilakukan oleh RUPS. Tanggung jawab dan the Board of Commissioners is conducted through
wewenang Dewan Komisaris Perseroan dituangkan GMS. Board of Commissioners’ responsibility and
dengan jelas di dalam Anggaran Dasar Perseroan authority are clearly regulated in the Articles of
dan telah merujuk kepada peraturan perundangan Association and refers to the prevailing Law.
yang berlaku.

Tugas dan Tanggung Jawab Dewan Board of Commissioners’ Duty and


Komisaris Responsibility

Tugas dan tanggung jawab Dewan Komisaris, antara Board of Commissioners’ duties and responsibilities
lain: are as follows:
1. Melakukan pengawasan atas kebijakan 1. Supervising the management’s policy, general
pengurusan, jalannya pengurusan pada managerial practice both regarding the Company
umumnya, baik mengenai Perseroan maupun and its business, and providing advise to the
usaha Perseroan dan memberi nasihat kepada Board of Directors;
Direksi;
2. Membuat risalah rapat Dewan Komisaris dan 2. Preparing Board of Commissioners minutes of
menyimpan salinannya; meeting and documenting the resolutions;
3. Melaporkan kepada Perseroan mengenai 3. Submitting report to the Company regarding
kepemilikan sahamnya dan/atau keluarganya shares ownership of the members or their families
pada Perseroan tersebut dan Perseroan lain; in the Company and other companies;
4. Melakukan pembagian tugas diantara internal 4. Arranging job descriptions for the members of the
Anggota Dewan Komisaris; Board of Commissioners;
5. Menetapkan mekanisme pengambilan keputusan 5. Stipulating the Board of Commissioners decision-
Dewan Komisaris; making mechanism;
6. Menyusun rencana kerja Dewan Komisaris yang 6. Preparing Board of Commissioners work plan
memuat sasaran/target yang ingin dicapai; including the objectives/target;
7. Memberikan arahan tentang hal-hal penting 7. Providing direction on important issues regarding
mengenai perubahan lingkungan bisnis yang changing business environment estimated to
diperkirakan berdampak besar pada usaha dan bring major impact to the Company’s business
kinerja Perseroan; and performance;
8. Menanggapi saran, harapan, permasalahan 8. Responding to every suggestion, expectation,
dan keluhan dari pemangku kepentingan yang issue and complaint from the Stakeholders
disampaikan langsung kepada Dewan Komisaris submitted directly to the Board of Commissioners
sesuai dengan batas kewenangannya; based on authority limits;
9. Memberikan arahan tentang penguatan sistem 9.
Providing recommendation regarding the
pengendalian internal Perseroan; reinforcement of internal control system;

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

267

10. Mengawasi dan memantau kepatuhan Direksi 10. Monitoring and supervising the Board of Directors’
atas implementasi rencana dan kebijakan compliance to the implementation of Company’s
Perseroan; plan and policy;
11. Mengawasi dan memantau kepatuhan Direksi 11.
Monitoring and supervising the Board of
dalam menjalankan Perseroan sesuai dengan Directors’ compliance in running the Company
RJPP dan RKAP; based on RJPP and RKAP;
12. Mengajukan calon Auditor Eksternal kepada 12.
Proposing External Auditor candidate to the
RUPS; GMS;
13. Melakukan pengukuran dan penilaian terhadap 13.
Evaluating and assessing the Board of
kinerja Dewan Komsiaris. Commissioners’ performance.

Frekuensi Pertemuan dan Tingkat Board of Commissioners Meeting


Kehadiran Dewan Komisaris dalam Frequency and Attendance Level
Pertemuan

Menurut Anggaran Dasar Perseroan, Dewan Pursuant to Articles of Association, the Board of
Komisaris dapat mengadakan rapat sewaktu-waktu Commissioners may organize meeting incidentally
atas permintaan 1 (satu) atau beberapa anggota or based on request from 1 (one) or members of the
Dewan Komisaris, permintaan Direksi, atau atas Board of Commissioners, or upon request from the
permintaan tertulis dari 1 (satu) atau beberapa Board of Directors, or based on written request from
Pemegang Saham yang mewakili sekurang- 1 (one) or more Shareholders representing at least
kurangnya satu per sepuluh (1/10) dari jumlah saham one per tenth (1/10) of total shares with voting rights,
dengan hak suara, dengan menyebutkan hal-hal by disclosing the agenda. In addition, the Board of
yang akan dibicarakan. Selain itu, Dewan Komisaris Commissioners also organizes meeting at least once
juga mengadakan rapat paling sedikit setiap bulan in a month, and the Board of Commissioners may
sekali, dalam rapat tersebut Dewan Komisaris dapat invite the Board of Directors in the meeting.
mengundang Direksi.

Sepanjang 2016, Perseroan mencatat Throughout 2016, the Company held 6 (six) Board of
penyelenggaraan rapat Dewan Komisaris dengan Commissioners meetings with attendance level, as
tingkat kehadiran sebagai berikut: follows:

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

268

No Nama Jabatan Kehadiran Tingkat Kehadiran


No Name Position Attendance Attendance Level

Komisaris Utama dan Independen


1 Honggo Widjojo Kangmasto* President and Independent 3 100%
Commissioner

Komisaris Utama dan Independen


2 Ermaya Suradinata** President and Independent 3 100%
Commissioner

Komisaris
3 Trisna Muliadi*** 6 100%
Commissioner

KRMH Daryanto Mangoenpratolo Komisaris


4 6 100%
Yosodiningrat*** Commissioner

Komisaris
5 Tuty Kusumawati* 2 67%
Commissioner

Komisaris
6 Catharina Suryowati** 3 100%
Commissioner

Description:
Keterangan:
*) Serving for June 2016 – December 2016 period
*) Menjabat untuk periode sejak Juni 2016 – Desember 2016
**) serving for January 2016 – June 2016 period
**) Menjabat untuk periode sejak Januari 2016 – Juni 2016
***) Serving for January 2016 – December 2016 period
***) Menjabat untuk periode sejak Januari 2016 – Desember
2016

Agenda Rapat Dewan Komisaris selama tahun 2016, Board of Commissioners meeting agenda throughout 2016
sebagai berikut: is as follows:

Tanggal Rapat Agenda Rapat


No
Meeting Date Meeting Agenda

1. Program Agenda Rapat Dekom 2016


2. Nominasi Pengurus Perseroan
12 Februari 2016 3. Rencana RUPS
1
February 12, 2016 1. Board of Commissioners Meeting Agenda Program 2016
2. Management nomination
3. GMS Plan

1. Laporan Umum
2. Laporan Keuangan Audited 2015
29 April 2016 3. Persiapan dan Time Table RUPST
2
April 29, 2016 1. Regular report
2. Audited Financial Statements 2015
3. AGMS Preparation and Time Table

8 Juni 2016 1. Koordinasi dan klarifikasi masalah hukum.


3
June 8, 2016 1. Legal case coordination and clarification

1. Remunerasi Perseroan
18 Juli 2016 2. Susunan Komite Audit
4
July 18, 2016 1. Remuneration
2. Audit Committee Composition

19 Oktober 2016 Laporan Keuangan Sampai Dengan Bulan September 2016


5
October 19, 2016 Financial Statements Up to September 2016

1. Kinerja Perseroan Sampai Dengan Bulan November 2016


21 Desember 2016 2. Persiapan Acara Malam Tahun Baru
6
December 21, 2016 1. Company Performance Up to November 2016
2. Preparation for New Year's Eve Evening

Komposisi Dewan Komisaris Board of Commissioners Composition

Susunan Dewan Komisaris Perseroan pada tahun By the end of 2016, the Board of Commissioners
2016 sebagai berikut: composition is as follows:

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

269

Nama Jabatan Periode Jabatan


Nama Jabatan Periode Jabatan

Komisaris Utama (Independen)


23 Juni 2016 - RUPS 2019
Honggo Widjojo Kangmasto President Commissioner
June 23, 2016 - GMS 2019
(Independent)

Komisaris Utama 3 September 2013 - 23 Juni 2016


Ermaya Suradinata
President Commissioner September 3, 2013 - June 23, 2016

Komisaris 26 Mei 2014 - RUPS 2017


Trisna Muliadi
Commissioner May 26, 2014 - GMS 2017

Komisaris Independen 23 Juni 2016 - RUPS 2019


KRMH Daryanto Mangoenpratolo Yosodiningrat
Independent Commissioner June 23, 2016 - GMS 2019

Komisaris 23 Juni 2016 - RUPS 2019


Tuty Kusumawati
Commissioner June 23, 2016 - GMS 2019

Komisaris 30 Mei 2013 - 23 Juni 2016


Catharina Suryowati
Commissioner May 30, 2013 - June 23, 2016

Pergantian dan komposisi Dewan Komisaris tahun In 2016, Board of Commissioners succession and
2016 telah disahkan melalui Akta Pernyataan composition had been ratified under Meetings
Keputusan Rapat Perseroan No. 8 tanggal 8 Agustus Resolutions Deeds No. 8 dated August 8, 2016
2016, dibuat di hadapan Aryanti Artisari, S.H., M.Kn., drafted before Aryanti Artisari, SH., M.Kn., Notary in
Notaris di Jakarta Selatan. South Jakarta.

Masa Jabatan Komisaris Board of Commissioners Tenure

Berdasarkan Anggaran Dasar Pasal 17 Ayat 11 dan Pursuant to Articles of Association Article 17 Point
Board Manual Perseroan, Anggota Dewan Komisaris 11 and Board Manual, the Board of Commissioners
diangkat di Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) members are appointed in General Meetings of
masing-masing untuk jangka waktu terhitung sejak Shareholders (GMS) for tenure. Tenure period is
pengangkatannya sampai penutupan RUPS Tahunan effective since the appointment until the next third
tahun ketiga berikutnya dengan tidak mengurangi Annual GMS Closing by not eliminating rights of the
hak RUPS untuk memberhentikannya sewaktu- GM to administer incidental discharge.
waktu.

Pedoman dan Tata Tertib Dewan Board Manual for Board of


Komisaris Commissioners

Sesuai dengan Board Manual Perseroan, Dewan In accordance with the Company Board Manual, the
Komisaris Perseroan memiliki tugas melakukan Board of Commissioners is in charge to supervise
pengawasan terhadap kebijakan pengurusan, managerial policy, the Company’s operation
jalannya Perseroan yang dilakukan oleh Direksi conducted by the Board of Directors, and to advise
serta memberikan nasihat kepada Direksi termasuk the Board of Directors including monitoring the
pengawasan terhadap pelaksanaan Rencana Jangka implementation of LongTerm Plan, Budget Plan, and
Panjang Perseroan, Rencana Kerja dan Anggaran provisions in Articles of Association and General
perseroan serta ketentuan Anggaran dasar dan Meetings of Shareholders Resolutions, as well as
Keputusan Rapat Umum Pemegang Saham, serta other prevailing Law for the Company’s interest and
peraturan perundang-undangan yang berlaku, untuk according to the Company’s purpose and objectives.
kepentingan Perseroan dan sesuai dengan maksud
dan tujuan Perseroan.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

270

Board Manual memuat Panduan Dewan Komisaris Board Manual discloses Guideline for the Board of
yang antara lain mengatur: Commissioners regulates, namely, as follows:
1. Fungsi Dewan Komisaris 1. Board of Commissioners’ function
2. Konsep Umum Pengawasan Dewan Komisaris 2. General Concept of Board of Commissioners
supervision;
3. Keanggotaan, Komposisi dan Pengangkatan 3.
Board of Commissioners membership,
Dewan Komisaris composition and appointment
4. Persyaratan Dewan Komisaris 4. Board of Commissioners requirement
5. Komisaris independen 5. Independent Commissioner
6. Masa Jabatan 6. Tenure
7. Rangkap Jabatan 7. Dual Position
8. Pemberhentian Anggota Dewan Komisaris 8. Termination for the members of Board of
9. Program Pengenalan dan Peningkatan Kapabilitas Commissioners.
10. Tugas dan Tanggung Jawab Dewan Komisaris 9. Training and Competency Development Program
11. Kewenangan Dewan Komisaris 10. Board of Commissioners' duty and responsibility
12. Rapat Dewan Komisaris 11. Board of Commissioners' authority
13. Anggaran Dewan Komisaris 12. Board of Commissioners' meeting
14. Etika Jabatan Dewan Komisaris 13. Board of Commissioners' budget
15. Organ Pendukung Dewan Komisaris 14. Board of Commissioners' position ethics
16. Hubungan Kerja Dewan Komisaris dan Direksi 15. Board of Commissioners' supporting structure
16. Board of Commissioners and Board of Dierctors
professional relationship

Independensi Dewan Komisaris Board of Commissioners Independency

Merujuk pada ketentuan dalam Board Manual Referring to provisions in the Company's Board
Perseroan, kriteria Komisaris Independen di Perseroan Manual, criteria of Independent Commissioner shall
harus memenuhi ketentuan sebagai berikut: fulfill requirements as follows:
1. Bukan merupakan orang yang bekerja atau 1. Not a person who is working, having authority and
mempunyai wewenang dan tanggung jawab responsibility to plan, lead, control or supervise
untuk merenanakan, memimpin, mengendalikan the activities of the Company within the last 6 (six)
atau mengawasi kegiatan Perseroan dalam months except for reappointment as Independent
waktu 6 (enam) bulan terakhir, kecuali untuk Commissioner in the next period;
pengangkatan kembali sebagai Komisaris
Independen pada periode berikutnya;
2. Tidak mempunyai saham baik langsung maupun 2. Not having direct and indirect shares ownership
tidak langsung pada Perseroan; in the Company;
3. Tidak mempunyai hubungan Afiliasi dengan 3. Not having any affiliation with the Company,
Perseroan, anggota Dewan Komisaris, anggota members of the Boards of Commissioners and
Direksi atau pemegang saham utama Perseroan, Directors, or Controlling Shareholders of the
dan; Company, and;
4. Tidak mempunyai hubungan usaha baik langsung 4. Not having direct and indirect business affiliations
maupun tidak langsung yang berkaitan dengan of any kind, in relation with the Company’s
kegiatan usaha Perseroan. business activity.
Untuk periode tahun 2016, Komisaris Independen For 2016 period, Independent Commissioner was
dijabat oleh Honggo Widjojo Kangmasto dan served by Honggo Widjojo Kangmasto and KRMH
KRMH Daryanto Mangoenpratolo Yosodiningrat Daryanto Mangoenpratolo Yosodiningrat and both
dan keduanya telah memenuhi kriteria independensi have fulfilled the independence criteria of Board of
Dewan Komisaris tersebut. Commissioners.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

271

Hubungan Dewan Komisaris dan Relationship of Board of


Direksi Commissioners and Board of Directors
Hubungan kerja Dewan Komisaris dan Direksi Professional relationship between Board of
didasarkan pada prinsip keterbukaan dan saling Commissioners and Board of Directors is based on
menghormati di mana setiap hubungan Dewan the principles of transparency and mutual respect,
Komisaris dan Direksi dalam rangka tugas dan where every relation between members of both
tanggung jawab masing-masing merupakan Boards with the natures of task-related and working
hubungan yang bersifat formal. Sekalipun demikian, responsibility regarded as formal. Nevertheless,
hubungan yang bersifat informal dapat dilakukan informal relationship may be developed although not
tetapi tidak mengikat sebelum diputuskan dalam binding before decided in Board of Commissioners
rapat Dewan Komisaris dan Direksi. Hubungan Dewan and Board of Directors meeting. The relation
Komisaris dan Direksi antara lain direalisasikan between both Boards of Commissioners and
melalui Rapat Gabungan Dewan Komisaris dan Directors has realized, among others, in the Board of
Direksi yang dilaksanakan secara berkala. Commissioners and Board of Directors Joint Meeting
(Management Meeting) that is regularly organized.

Program Pelatihan dalam Rangka Training Program to Develop Board


Meningkatkan Kompetensi Dewan of Commissioners’ Competency
Komisaris atau Program Orientasi and Orientation Program for New
bagi Komisaris Baru Commissioner
Dengan semangat meningkatkan kompetensi dan With spirit to develop competency and align with
upaya penyelarasan dengan kemajuan dunia usaha business world and global industry progress,
dan industri global, Dewan Komisaris mendapat the Board of Commissioners receives facilities
fasilitas untuk mengikuti program pelatihan, seminar to participate in trainings, seminars or workshop
atau workshop yang diadakan secara internal programs both organized internally or by external
maupun diselenggarakan oleh institusi eksternal. institution.

Pada tahun 2016, partisipasi Dewan Komisaris dalam In 2016, Board of Commissioners’ participation in the
program peningkatan kompetensi adalah sebagai competency development training is as follows:
berikut:

Nama Jabatan Judul Penyelenggara Pelaksanaan


Name Position Title Organizer Schedule

Departemen SDM &


Komisaris Utama
Honggo Widjojo Umum 3 Oktober 2016
President Economics & Business Outlooks
Kangmasto HR & General Affairs October 3, 2016
Commissioner
Department
Simposium HUT PT Pembangunan
Jaya ke-55 " Tumbuh Berkarya dan
Bermakna" 19 September 2016
Jaya Group
PT Pembangunan Jaya 55th September 19, 2016
Anniversary Symposium “Grow with
Achievement and Meaning”
Simposium HUT PT Pembangunan
Komisaris Jaya ke-55 " Tumbuh Berkarya dan
KRMH Daryanto Independen Bermakna" 19 September 2016
Jaya Group
Mangoenpratolo Independent PT Pembangunan Jaya 55th September 19, 2016
Commissioner Anniversary Symposium “Grow with
Achievement and Meaning”
Simposium HUT PT Pembangunan
Jaya ke-55 " Tumbuh Berkarya dan
Komisaris Bermakna" 19 September 2016
Trisna Muliadi Jaya Group
Commissioner PT Pembangunan Jaya 55th September 19, 2016
Anniversary Symposium “Grow with
Achievement and Meaning”
Departemen SDM &
Komisaris Umum 3 Oktober 2016
Tuty Kusumawati Economics & Business Outlooks
Commissioner HR & General Affairs October 3, 2016
Department

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

272

Kriteria penentuan Komisaris Independen


Independent Commissioner Appointment Criteria

Perseroan menyadari pentingnya keberadaan The Company realizes the importance of appointing
Anggota Dewan Komisaris yang independen. Sesuai independent member for Board of Commissioners.
dengan Board Manual Perseroan, Perseroan wajib Based on the Company’s Board Manual, the
memiliki Komisaris Independen paling kurang 30% Company shall have the minimum of 30% (thirty
(tiga puluh persen) dari jumlah keseluruhan Anggota percent) Independent Commissioners of total Board
Dewan Komisaris. of Commissioners membership.

Perseroan mendefinisikan Anggota Komisaris The Company defines Independent Commissioner


Independen sebagai berikut : Member, as follows:
1. Bukan merupakan orang yang bekerja atau 1. Not a person who is working, having authority and
mempunyai wewenang dan tanggung jawab responsibility to plan, lead, control or supervise
untuk merencanakan, memimpin, mengendalikan the activities of the Company within the last 6 (six)
atau mengawasi kegiatan Emiten atau Perseroan months except for reappointment as Independent
dalam waktu 6 (enam) bulan terakhir, kecuali Commissioner in the next period;
untuk pengangkatan kembali sebagai Komisaris
Independen Emiten atau Perseroan pada periode
berikutnya;
2. Tidak mempunyai saham baik langsung maupun 2. Not having direct and indirect shares ownership
tidak langsung di Perseroan; in the Company;
3. Tidak mempunyai hubungan Afiliasi dengan 3. Not having any affiliation with the members of
Perseroan, anggota Dewan Komisaris, anggota the Boards of Commissioners and Directors, or
Direksi atau pemegang saham utama Perseroan, Controlling Shareholders of the Company, and;
dan
4. Tidak mempunyai hubungan usaha baik langsung 4. Not having direct and indirect business affiliations
maupun tidak langsung yang berkaitan dengan of any kind, in relation with the Company’s
kegiatan usaha Emiten atau Perseroan. business activity.

Pernyataan tentang Independensi Statements of Independency for each


Masing-Masing Komisaris Independent Commissioner
Independen

Saat ini, keberadaan seluruh anggota Komisaris Currently, existence of all Independent Commissioners
Independen Perseroan sejalan dengan ketentuan at PT Pembangunan Jaya Ancol in accordance with
dalam Board Manual tersebut, dengan penjelasan the Board Manual is explained below:
sebagai berikut:

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

273

Nama Komisaris
Independen/
Kriteria Independensi KRMH Daryanto Mangoenpratolo
Honggo Widjojo Kangmasto
Name of Independent Yosodiningrat
Commissioner/
Independency Criteria

Kepemilikan saham
langsung/tidak langsung di
Tidak ada Tidak ada
Perseroan
None None
Direct/Indirect Shares
Ownership in the Company
Hubungan afiliasi dengan
Perseroan, anggota Dewan
Komisaris, anggota Direksi
atau pemegang saham
utama Perseroan
Tidak ada Tidak ada
Affiliation with the Company,
None None
Board of Commissioners
member, Board of Directors
member or ultimate
Shareholders of the
Company
Hubungan usaha langsung/
tidak langsung yang
berkaitan dengan kegiatan
Tidak ada Tidak ada
usaha Perseroan
None None
Direct/indirect business
affiliation related with the
Company’s business

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

274

DIREKSI
Board of Directors

Direksi merupakan organ Perseroan yang Board of Directors is the structure of the Company
bertanggung jawab penuh atas pengurusan that is fully in charge on the Company’s management
Perseroan untuk kepentingan Perseroan serta sesuai for the Company’s interest, purpose, and objectives.
maksud dan tujuan Perseroan. Direksi juga mewakili The Board of Directors also represents the Company
Perseroan baik di dalam maupun di luar pengadilan on and off the court in accordance with the Articles
sesuai ketentuan Anggaran Dasar. Perseroan diurus of Association. The Company is managed and led
dan dipimpin oleh Direksi yang terdiri dari sekurang- by Board of Directors comprising of at least 3 (three)
kurangnya 3 (tiga) orang Anggota Direksi yang salah members of the Board of Directors, onw if which is
seorang diantaranya dapat diangkat sebagai Direktur appointed as President Director
Utama.

Tugas dan Wewenang Direksi Board of Directors Duty and Authority

Tugas dan wewenang Direksi diatur dalam Anggaran Board of Directors’ duty and authority are regulated in
Dasar dan Board Manual Perseroan, antara lain: Articles of Association and Board Manual, as follows:
1. Melakukan pengurusan Perseroan yang 1. Performing Company’s management with good
dilaksanakan dengan itikad baik dan penuh will and full of responsibility;
tanggung jawab;
2. Membuat daftar pemegang saham, daftar khusus, 2. Preparing shareholders list, special list, GMS
risalah RUPS dan risalah rapat Direksi; Minutes of Meeting and BOD Minutes of Meeting;
3. Membuat laporan tahunan dan dokumen 3. Drafting annual report and financial documents
keuangan Perseroan sebagaimana dimaksud as stipulated in the Law;
dalam Undang-Undang;
4. Memelihara seluruh daftar, risalah dan dokumen 4. Maintaining every list, minutes of meeting,
keuangan dan dokumen Perseroan lainnya; financial and other corporate documents;
5. Menyusun Rencana Jangka Panjang Perseroan 5. Drafting Business Plan (RJPP);
(RJPP);
6. Menyusun Rencana Kerja dan Anggaran 6. Drafting Budget Plan (RKAP);
Perusahaan (RKAP);
7. Melakukan analisis dan evaluasi terhadap 7.
Analyzing and evaluating performance
capaian kinerja untuk jabatan/unit-unit di bawah achievement for position/unit under the Board of
Direksi dan tingkat Perseroan; Directors and at corporate level;
8. Merespon isu-isu terkini dari eksternal 8. Responding to external current issues regarding
mengenai perubahan lingkungan bisnis dan changing business environment in on time and
permasalahannya secara tepat waktu dan relevant basis;
relevan;
9. Menetapkan target kinerja berdasarkan RKAP 9. Setting the performance target based on RKAP
yang diturunkan secara berjenjang di tingkat unit, delegated by level, at unit, sub-unit and position
sub unit dan jabatan di Perseroan; units in the Company;
10. Menindaklanjuti hasil pemeriksaan SPI dan 10. Making follow-ups towards audit results conducted
Auditor Eksternal; by Internal Audit Unit and External Auditor;
11. Melaporkan informasi-informasi yang relevan 11. Reporting relevant information to the Shareholders
kepada Pemegang Saham dan Dewan Komisaris; and Board of Commissioners;

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

275

12. Tugas lainnya sesuai dengan Anggaran Dasar 12. Completing other assignments in accordance
dan Board Manual. with Articles of Association and Board Manual.

Tugas dan Tanggung Jawab Masing- Individual Duty and Responsibility for
Masing Anggota Direksi Members of Board of Directors

Direktur Utama President Director


• Mengoordinasikan kegiatan seluruh anggota • Coordinating activities with all members of Board
Direksi. of Directors.
• Menyetujui strategi dan perubahan struktur • Approving the strategy change in organization
organisasi mulai dari level Direktorat hingga structure from Directorate level to Head Division
Kepala Bagian. level.
• Menentukan kebijakan rencana strategis usaha • Determining Company's strategic business along
Perseroan dan prosedur serta pengendaliannya. with its procedures and controls.
• Mengawasi Unit Satuan Pengawasan Intern dan • Supervising the Internal Audit Unit and Corporate
Sekretaris Perusahaan. Secretary.

Direktur Properti Property Director


• Bertugas menjalankan dan bertanggung jawab • In charge in performing and and being responsible
atas pengurusan Perseroan sesuai dengan over the Company’s management in accordance
kepentingan, maksud dan tujuan Perseroan with the interest, purpose and objectives as
sebagaimana ditetapkan dalam Anggaran Dasar. stipulated in Articles of Association;
• Menentukan kebijakan dan prosedur teknis untuk • Setting the technical policy and procedure
Direktorat Properti meliputi 3 (tiga) Departemen, for Property Directorate including 3 (three)
yaitu Pengelolaan Properti, Properti 1 dan Departments, such as Property Management,
Properti 2. Property 1 and Property 2 Departments.
• Mengkoordinasikan kegiatan dan program kerja • Coordinating the activities and working programs
Direktorat Properti. of Property Directorate.

Direktur Teknik Technical Director


• Bertugas menjalankan dan bertanggung jawab • In charge in performing and and being responsible
atas pengurusan Perseroan sesuai dengan over the Company’s management in accordance
kepentingan, maksud dan tujuan Perseroan with the interest, purpose and objectives as
sebagaimana ditetapkan dalam Anggaran Dasar. stipulated in Articles of Association.
• Menentukan kebijakan dan prosedur teknis untuk • Setting the technical policy and procedure for
Direktorat Teknik meliputi 5 (lima) Departemen, Technical Directorate including 5 (five) departments,
yaitu Perencanaan Properti, Dufan Ocean & such as Property Planning, Dufan Ocean &
Perencanaan Rekreasi, Pelelangan, Reklamasi, Recreation Planning, Auction, Reclamation, and
Pengembangan Hotel. Hotel Development Departments.
• Mengkoordinasikan kegiatan dan program kerja • Coordinating activities and working programs of
Direktorat Teknik. the Technical Directorate.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

276

Direktur Rekreasi Recreation Director


• Bertugas menjalankan dan bertanggung jawab • In charge in performing and being responsible
atas pengurusan Perseroan sesuai dengan over the Company’s management in accordance
kepentingan, maksud dan tujuan Perseroan with the interest, purpose and objectives as
sebagaimana ditetapkan dalam Anggaran Dasar. stipulated in Articles of Association;
• Menentukan kebijakan dan prosedur teknis untuk • Drafting technical policy and procedur for
Direktorat Rekreasi meliputi 5 (lima) Departemen, Recreation Directorate including 5 (five)
yaitu Taman Impian, Tirta, Retail & Sponsorship, Departments, such as Taman Impian, Tirta,
Dunia Fantasi dan Resor. Retail & Sponsorship, Dunia Fantasi and Resort
• Mengkoordinasikan kegiatan dan program kerja Departments.
Direktorat Rekreasi. • Coordinating the activities and working programs
of Recreation Directorate.

Direktur SDM & Hukum HR & Legal Director


• Bertugas menjalankan dan bertanggung jawab • In charge in performing and and being responsible
atas pengurusan Perseroan sesuai dengan over the Company’s management in accordance
kepentingan, maksud dan tujuan Perseroan with the interest, purpose and objectives as
sebagaimana ditetapkan dalam Anggaran Dasar. stipulated in Articles of Association.
• Menentukan kebijakan dan prosedur teknis • Drafting technical policy and procedure for HR &
untuk Direktorat SDM & Hukum meliputi 2 (dua) Legal Directorate including 2 (two) departments,
Departemen, yaitu SDM & Umum dan Hukum & such as HR & General Affairs and Legal & Permit
Perijinan. Departments.
• Mengkoordinasikan kegiatan dan program kerja • Coordinating activities and working programs of
Direktorat SDM dan Hukum. HR & Legal Directorate.

Direktur Keuangan Finance Director


• Bertugas menjalankan dan bertanggung jawab • In charge in performing and being responsible
atas pengurusan Perseroan sesuai dengan over the Company’s management in accordance
kepentingan, maksud dan tujuan Perseroan with the interest, purpose and objectives as
sebagaimana ditetapkan dalam Anggaran Dasar. stipulated in Articles of Association.
• Menentukan kebijakan dan prosedur teknis • Drafting technical policy and procedure for Finance
untuk Direktorat Keuangan meliputi 3 (tiga) Directorate including 3 (three) Departments, such
Departemen, yaitu Treasury, Akuntansi dan SIM as Treasury, Accounting and SIM (Management
(Sistem Informasi Manajemen). Information System) Departments.
• Mengkoordinasikan kegiatan dan program kerja • Coordinating activities and working programs of
Direktorat Keuangan. Finance Directorate.

Rapat Direksi Board of Directors Meeting

Direksi Perseroan dapat menyelenggarakan rapat The Company's Board of Directors holds internal
internal sewaktu-waktu bilamana diperlukan atas meetings at anytime and whenever necessary
permintaan dari seorang atau lebih anggota Direksi upon request of one or more members of Board of
atau atas permintaan tertulis dari seorang atau lebih Directors or on the written request from one or more
anggota Dewan Komisaris atau satu orang pemegang members Board of Commissioners or one of more
saham atau lebih yang bersama-sama mewakili 1/10 shareholders that jointly represent 1/10 (one-tenth)
(satu per sepuluh) bagian dari jumlah seluruh saham of total shares with legal voting rights. The decisions
dengan hak suara yang sah. Pengambilan keputusan made at the meetings of Board of Directors are based
dalam rapat Direksi dilakukan dengan musyawarah on collective consensus.
untuk mufakat.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

277

Pada tahun 2016, Direksi melaksanakan rapat internal In 2016, the Board of Directors held 57 (fifty seven)
sebanyak 57 (lima puluh tujuh) kali. Kemudian, selain internal meetings. Then Board of Directors also
melaksanakan rapat internal, Direksi juga turut serta participated in the joint meetings held by Board of
dalam rapat gabungan yang diselenggarakan oleh Commissioners so as to discuss the performance
Dewan Komisaris dalam rangka memaparkan kinerja of the Company in the current fiscal year as well
Perseroan pada tahun anggaran yang berjalan serta as to ask for Board of Commissioners’ approval for
untuk meminta persetujuan Dewan Komisaris atas important issues or a corporate action.
hal-hal penting atau suatu aksi korporasi.

Frekuensi Pertemuan dan Tingkat Meeting Frequency and Attendance


Kehadiran Level

Sepanjang 2016, Direksi telah menyelenggarakan Throughout 2016, the Board of Commissioners
dan menghadiri Rapat Direksi sebagai bagian dari organized and attended the Board of Directors
pelaksanaan tugas dan tanggung jawab Direksi, Meeting as part of Board of Directors duty and
dengan rincian sebagai berikut: responsibility with detail as follows:

Kehadiran Rapat Direksi 2016


Attendance of Board of Directors Meeting 2016
Nama Jabatan Jumlah kehadiran Tingkat (%) kehadiran
Name Position Total Attendance Attendance (%) Level

Direktur Utama
C. Paul Tehusijarana* 35 100%
President Director
Direktur Utama
Gatot Setyowaluyo** 21 95%
President Director
Direktur
Budiwidiantoro 55 96%
Director
Direktur
Harianto Badjoeri 35 61%
Director
Direktur
Arif Nugroho 55 96%
Director
Direktur
Teuku Sahir Syahali 52 91%
Director
Direktur Independen
Daniel Nainggolan* 31 89%
Independent Director

Keterangan: Description:
*) Menjabat untuk periode 23 Juni 2016 – RUPS 2019 *) Serving for June 23, 2016 – GMS 2019 period
**) Menjabat untuk periode 30 Mei 2013 – 23 Juni 2016 **) Serving for May 30, 2016 – June 23, 2016 period
***) Menjabat untuk periode sejak Januari 2016 – Desember ***) Serving for January 2016 – December 2016 period
2016

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

278

Berikut rincian tanggal dan agenda rapat khusus Details of the date and agenda of the Board of
Direksi: Directors' special meeting as follows:

Tanggal Rapat
Agenda Rapat Meeting Agenda
Meeting Date

Agenda Rutin : Regular Agenda:


1. SDM & Hukum 1. HR & Legal
5 Januari 2016
2. Keuangan 2. Finance
January 5, 2016
3. SPI 3. Internal Audit Unit
4. Corporate Secretary 4. Corporate Secretary
1. SPI 1. Internal Audit Unit
12 Januari 2016
2. Pengelolaan Taman Impian 2. Taman Impian Management
January 12, 2016
3. SIM 3. SIM
1. Treasury Department
1. Departemen Treasury
26 Januari 2016 2. Finance Directorate
2. Direktorat Keuangan
January 26, 2016 3. Regular BOD Meeting: Technical
3. BOD Rutin: Direktorat Teknik
Directorate
A. Non-Regular Agenda:
A. Agenda Non Rutin: Dept. Pelelangan; Department of Auction
2 Februari 2016 B. Agenda Rutin: B. Regular Agenda:
February 2, 2016 1. Treasury 1. Treasury
2. Corporate Secretary 2. Corporate Secretary

A. Advanced Agenda:
A. Agenda Lanjutan:
9 Februari 2016 - Corporate Secretary
- Corporate Secretary
February 9, 2016 B. Regular Agenda: Property Directorate.
B. Agenda Rutin: Direktorat. Properti.

A. Agenda Rutin: Laporan Anak Usaha dan A. Regular Agenda: Subsidiary Report and
Direktorat Teknik Technical Directorate
16 Februari 2016
B. Agenda Non Rutin : B. Non-Regular Agenda :
February 16, 2016
SDM & Umum HR & General Affairs
Direktorat Keuangan Finance Directorate
A. Advanced Agenda: Technical Department
1 Maret 2016 A. Agenda Lanjutan: Direktorat Teknik B. Regular Agenda: Corsec & Internal Audit
March 1, 2016 B. Agenda Rutin: Corsec & SPI. Unit.

A. Non-Regular Agenda: Dufan Ocean


A. Agenda Non Rutin: Dept Dufan Ocean &
8 Maret 2016 Department & Internal Audit Department
Dept SPI
March 8, 2016 B. Regular Agenda: Property Directorate.
B. Agenda Rutin: Direktorat Properti.

15 Maret 2016 Agenda Rutin: Anak Usaha & Direktorat Regular Agenda: Subsidiary & Technical
March 15, 2016 Teknik. Directorate
22 Maret 2016
Agenda Rutin: Direktorat Rekreasi Regular Agenda: Recreation Directorate
March 22, 2016
29 Maret 2016
Departemen SDM & Umum HR & General Affairs Department
March 29, 2016
Agenda Rutin : Regular Agenda:
5 April 2016 1. Corporate Secretary 1. Corporate Secretary
April 5, 2016 2. SIM 2. SIM
3. Hukum & Perijinan 3. Legal & Permit
A. Agenda Non Rutin: Departemen A. Non-Regular Agnda: Treasure
12 April 16
Treasure & Corporate Secretary Department & Corporate Secretary
April 12, 2016
B. Agenda Rutin : Direktorat Properti B. Regular Agenda: Property Directorate
Rapat BoD Persiapan Rapat Kerja Tahunan
19 April 16 Pre Annual Coordination BOD Meeting:
(Direktorat Rekreasi & Anak Usaha):
April 19, 2016 Recreation Directorate & Subsidiary
Direktorat Rekreasi & Anak Usaha
Rapat BoD Persiapan Rapat Kerja Tahunan Pre Annual Coordination BOD Meeting:
20 April 16 (Direktorat Properti, Teknik & Departmen Property Directorate, Technical & Service
April 20, 2016 Services (SPI, Hukum & Perizinan, Corporate Department (Internal Audit Unit, Legal &
Secretary) Permit, Corporate Secretary)

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

279

Tanggal Rapat
Agenda Rapat Meeting Agenda
Meeting Date

26 April 2016 1. Laporan Persiapan Rapat Pra RUPS 1. Pre-GMS Preparation


April 26, 2016 2. Laporan Progress Pelaksanaan TAFISA 2. TAFISA Implementation Progress Report
3 Mei 2016 1. Corporate Secretary; 1. Corporate Secretary;
May 3, 2016 2. SPI 2. Internal Audit Unit
10 Mei 2016
Agenda Rutin: Direktorat Properti Regular Agenda: Property Directorate
May 10, 2016
17 Mei 2016 Agenda Rutin: Anak Usaha & Direktorat Regular Agenda: Subsidairy & Technical
May 17, 2016 Teknik Directorate
30 Mei 2016
Agenda Rutin: Direktorat Rekreasi Regular Agenda: Recreation Directorate
May 30, 2016
7 Juni 2016 1. SIM 1. SIM
June 7, 2016 2. Corporate Secretary 2. Corporate Secretary
13 Juni 2016
Agenda Rutin: Direktorat Properti Regular Agenda: Property Directorate
June 13, 2016
28 Juni 2016 1. Retail & Sponsorship 1. Retail & Sponsorship.
June 28, 2016 2. Tirta 2. Tirta
1. Resor, 1. Resort,
30 Juni 2016
2. Advisor Direktorat Rekreasi, 2. Recreation Directorate Advisor,
June 30, 2016
3. Dunia Fantasi 3. Dunia Fantasi
12 Juli 2016 1. Paparan Direktorat Properti 1. Property Directorate Presentation
July 12, 2016 2. Pengelolaan Properti 2. Property Management.
19 Juli 2016
Direktorat Keuangan Finance Directorate
July 19, 2016
26 Juli 2016
Direktorat Properti Property Directorate
July 26, 2016
1. HUT Jaya; 1. Jaya Anniversary;
2 Agustus 2016
2. Hukum dan Perijinan; 2. Legal and Permit;
August 2, 2016
3. SPI. 3. Internal Audit Unit.
8 Agustus 2016
Direktorat Properti Property Directorate
August 8, 2016
16 Agustus 2016
Direktorat Teknik & Anak Usaha Technical Directorate & Subsidiary
August 16, 2016
1. Laporan Keuangan 1. Financial Statements
2. Pemilihan KAP 2. Public Accountant Firm Appointment
22 Agustus 2016
3. Persiapan Acara Tahun Baru 3. New Year’s Eve Event Preparation
August 22, 2016
4. Pengendalian Banjir di Taman Impian 4. Flood Mitigation at Taman Impian
5. Pengembangan SWA 5. SWA Development
23 Agustus 2016
SDM, Dunia Fantasi, Retail & Sponsorship HR, Dunia Fantasi, Retail & Sponsorship
August 23, 2016
6 September 2016
Corporate Secretary Corporate Secretary
September 6, 2016
1. SDM, 1. Human Capital,
13 September 2016
2. Sarana Tirta Utama, 2. Sarana Tirta Utama,
September 13, 2016
3. Seabreez Indonesia. 3. Seabreez Indonesia.
1. Pengelolaan Taman Impian, 1. Taman Impian Management,
2. Operasional Taman Impian, 2. Taman Impian Operations,
14 September 2016
3. Retail & Sponsorship, 3. Retail & Sponsorship,
September 14, 2016
4. Advisor Rekreasi, 4. Recreation Advisor,
5. Dufan Ocean. 5. Dufan Ocean.
1. Tirta, 1. Tirta,
15 September 2016
2. Dufan, 2. Dufan,
September 15, 2016
3. Resor. 3. Resort.
1. Seabreez Indonesia; 1. Seabreez Indonesia;
16 September 2016 2. Sarana Tirta Utama; 2. Sarana Tirta Utama;
September 16, 2016 3. Sea World Ancol; 3. Sea World Ancol;
4. Properti. 4. Property.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

280

Tanggal Rapat
Agenda Rapat Meeting Agenda
Meeting Date

1. Presentasi Hasil Riset 1. Research Report Presentation


2. Dufan Ocean- Pengembangan SWA 2. Dufan Ocean- Pengembangan SWA
20 September 2016 3. Pengelolaan Properti 3. Property Management
September 20, 2016 4. Properti 1 4. Property 1
5. Advisor Properti 5. Property Advisor
6. Perencanaan 6. Planning
1. SIM, 1. SIM,
2. Pengembangan Hotel, 2. Hotel Development,
3. Reklamasi, 3. Reclamation,
22 September 2016
4. Pelelangan, 4. Auction,
September 22, 2016
5. Corporate Secretary, 5. Corporate Secretary,
6. SPI 6. Internal Audit Unit
7. Hukum & Perizinan. 7. Legal & Permits.
1. Pengelolaan & Operasional Taman
1. Taman Impian Management & Operations;
Impian;
2. Retail & Sponsorship;
2. Retail & Sponsorship;
26 September 2016 3. Dufan Ocean Department & Recreation
3. Departemen Dufan Ocean &
September 26, 2016 Planning;
Perencanaan Rekreasi;
4. New SWA;
4. New SWA;
5. HR & General Affairs.
5. SDM & Umum.
1. Tirta :
1. Tirta :
a. Atlantis Water Adventure,
a. Atlantis Water Adventure,
b. Sea World Ancol,
27 September 2016 b. Sea World Ancol,
c. Ocean Dream Samudra,
September 27, 2016 c. Ocean Dream Samudra,
2. Dunia Fantasi,
2. Dunia Fantasi,
3. Resort.
3. Resor.

1. Properti 1 1. Property 1
28 September 2016 2. Properti 2 2. Property 2
September 28, 2016 3. Pengelolaan Properti 3. Property Management
4. Perencanaan 4. Planning
3 Oktober 2016
October 3, 2016
4 Oktober 2016
Rapat Kerja Tahunan Annual Coordination Meeting
October 4, 2016
5 October 2016
October 5, 2016
1. Unit Marina, 1. Marina Unit,
11 Oktober 2016 2. FS SWA, 2. FS SWA,
October 11, 2016 3. Oseana, 3. Oseana,
4. RKAP 2017 4. RKAP 2017
18 Oktober 2016 1. Perencanaan 1. Planning
October 18, 2016 2. Pra Rakom 2. Pre-BOC Meeting
FS/Cost & Benefit Strategic Initiative 2017 FS/Cost & Benefit Strategic Initiative 2017
1. Rekreasi: 1. Recreation:
25 Oktober 2016
2. Properti: 2. Property:
October 25, 2016
3. Anak Usaha: Seabreez, 3. Subsidairy: Seabreez,
4. Keuangan: SIM. 4. Finance: SIM.
FS/Cost & Benefit Strategic Initiative 2017 FS/Cost & Benefit Strategic Initiative 2017
1. Corsec: HSE, 1. Corsec: HSE,
1 November 2016
2. Teknik: Pengembangan Hotel, 2. Technical: Hotel Development,
November 1, 2016
3. Keuangan: SIM. 3. Finance: SIM.
4. Rekreasi: Taman Impian, PDA, ODS. 4. Recreation: Taman Impian, PDA, ODS.
A. Non-Regular Agenda: Internal Audit Unit
A. Agenda Non Rutin: SPI; B. Regular Agenda: Property Directorate
8 November 2016
B. Agenda Rutin: Advisor Direktorat Properti, Advisor
November 1, 2016
C. Agenda Non Rutin: Persiapan Rakom. C. Non-Regular Agenda: BOC Meeting
Preparation
Agenda Rutin : Regular Agenda:
1. Perencanaan Properti: Masterplan 1. Property Planning: Masterplan
16 November 2016
2. Dufan Ocean & Perencanaan Rekreasi 2. Dufan Ocean & Recreation Planning
November 16, 2016
3. Pelelangan 3. Auction
4. Seabreez Indonesia 4. Seabreez Indonesia

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

281

Tanggal Rapat
Agenda Rapat Meeting Agenda
Meeting Date

A. Agenda Rutin : A. Regular Agenda :


Direktorat Rekreasi; Laporan Rencana Recreation Directorate; Innovation Plan
Inovasi, FS & Capex 2017, Report, FS & Capex 2017,
22 November 2016 1. Pengelolaan Taman Impian 1. Taman Impian Management
November 22, 2016 2. Dunia Fantasi 2. Dunia Fantasi
3. Operasional Taman Impian 3. Taman Impian Operations
B. Agenda Non Rutin: Persiapan Rapat B. Non-Regular Agenda: BOC Meeting
Komisaris Preparation
1. SDM 1. Human Capital
14 Desember 2016
2. Pembahasan Fauna Land Ancol 2. FLA Discussion
December 14, 2016
3. Persiapan Rakom 3. BOC Meeting Preparation
16 Desember 2016 1. Corporate Secretary 1. Corporate Secretary
December 16, 2016 2. Direktorat Rekreasi 2. Recreation Directorate
Board of Commissioners Meeting
Materi Persiapan Rapat Komisaris:
19 Desember 2016 preparation material
1. Realisasi s.d November 2016,
December 19, 2016 1. Realization as of November 2016,
2. Persiapan Malam Tahun Baru
2. New Year’s Eve Preparation
1. SPI 1. Internal Audit Unit
20 Desember 2016
2. Fauna Land Ancol 2. Fauna Land Ancol
December 20, 2016
3. Persiapan Rapat Komisaris 3. BOC Meeting preparation.
27 Desember 2016 1. Perencanaan Properti 1. Property planning
December 27, 2016 2. Keuangan & Hukum 2. Finance & legal

Komposisi Direksi Board of Directors Composition

Susunan Direksi PJA per 31 Desember 2016, sesuai As of December 31, 2016, Board of Directors
dengan Akta Pernyataan Keputusan Rapat Perseroan composition pursuant to Meeting Resolutions Deeds
No. 8 tanggal 8 Agustus 2016 adalah sebagai berikut: No. 8 dated August 8, 2016 is as follows:

Nama Jabatan Periode Jabatan


Name Position Tenure

Direktur Utama 23 Juni 2016 - RUPS 2019


C. Paul Tehusijarana
President Director June 23, 2016 - GMS 2019
Direktur Utama 30 Mei 2013 - 23 Juni 2016
Gatot Setyowaluyo
President Director May 30, 2013 - June 23, 2016
Direktur 8 Juni 2015 - RUPS 2018
Budiwidiantoro
Director June 8, 2015 - GMS 2018
Direktur 26 Mei 2014 - RUPS 2017
Harianto Badjoeri
Director May 26, 2014 - GMS 2017
Direktur 8 Juni 2015 - RUPS 2018
Arif Nugroho
Director June 8, 2015 - GMS 2018
Direktur 23 Juni 2016 – RUPS 2019
Teuku Sahir Syahali
Director June 23, 2016 - GMS 2019
Direktur Independen 23 Juni 2016 – 29 Juni 2019
Daniel Nainggolan
Independent Director June 23, 2016 - GMS 2019

Program Pelatihan Dalam Rangka Training Program to Develop Board of


Peningkatan Kompetensi Direksi Directors Competency

Untuk memberikan kesempatan kepada anggota To provide opportunity to the Board of Directors
Direksi dalam mengembangkan kompetensi, in developing competency, professionalism and
profesionalisme dan wawasan secara knowledge in on going basis, the Company provides

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

282

berkesinambungan, Perseroan memberi kesempatan opportunity to the Board of Directors members


kepada anggota Direksi untuk berpartisipasi dalam to participate in various trainings, certifications,
berbagai pelatihan, sertifikasi, workshop dan workshop and conference. Throughout 2016, the
conference. Selama tahun 2016, anggota Direksi Board of Directors members participated in trainings,
telah mengikuti pelatihan, sertifikasi, workshop dan certification, workshop and conference, as follows:
conference sebagai berikut:

NAMA JABATAN JUDUL PENYELENGGARA PELAKSANAAN


NAME POSITION TITLE ORGANIZER IMPLEMENTATION

Departemen SDM &


Economics & Business Outlooks Umum 3 Oktober 2016
2017 HR & General Affair October 3, 2016
Department
Direktur
Cornelis Paul
Utama Simposium HUT PT Pembangunan
Tehusijarana
President Jaya ke-55 “ Tumbuh Berkarya dan
 
Director Bermakna” 19 September 2016
Jaya Group
PT Pembangunan Jaya ke-55th September 19, 2016
Anniversary Symposium "Grow,
Work, Meaningful"

Departemen SDM &


Umum & Universitas
Seminar Investasi di Pasar Modal
Bunda Mulia
Direktur Indonesia 26 Mei 2016
Budi Widiantoro HR & General Affair
Director Seminar Investment in Indonesian May 26, 2016
Department &
Stock Market
Universitas Bunda
Mulia
Departemen SDM &
President Letter 2016 2016
Umum 4 Februari 2016
    “Developing People Excellence for
HR & General Affair February 4, 2016
Ancol Luar Biasa”
Department
Departemen SDM &
Umum & Universitas
Seminar Investasi di Pasar Modal
Bunda Mulia
Direktur Indonesia 26 Mei 2016
Arif Nugroho HR & General Affair
Director Seminar Investment in Indonesian May 26, 2016
Department &
Stock Market
Universitas Bunda
Mulia
Departemen SDM &
Economics & Business Outlooks Umum 3 Oktober 2016
   
2017 HR & General Affair October 3, 2016
Department

Departemen SDM &


President Letter 2016 2016
Umum 4 Februari 2016
    “Developing People Excellence for
HR & General Affair February 4, 2016
Ancol Luar Biasa”
Department

Simposium HUT PT Pembangunan


Jaya ke-55 “ Tumbuh Berkarya dan
Bermakna” 19 September 2016
    Jaya Group
PT Pembangunan Jaya ke-55th September 19, 2016
Anniversary Symposium "Grow,
Work, Meaningful"
Strategic Discussion Forum
Pertamina Training 26 Oktober 2016
    ”Emerging Leader: Becoming A
and Consulting October 26, 2016
Transformational Leader”
Departemen SDM &
Teuku Sahir Direktur Economics & Business Outlooks Umum 3 Oktober 2016
Syahali Director 2017 HR & General Affair October 3, 2016
Department

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

283

NAMA JABATAN JUDUL PENYELENGGARA PELAKSANAAN


NAME POSITION TITLE ORGANIZER IMPLEMENTATION

Departemen SDM &


President Letter 2016 2016
Umum 4 Februari 2016
    “Developing People Excellence for
HR & General Affair February 4, 2016
Ancol Luar Biasa”
Department

Simposium HUT PT Pembangunan


Jaya ke-55 “ Tumbuh Berkarya dan
Bermakna” 19 September 2016
    Jaya Group
PT Pembangunan Jaya ke-55th September 19, 2016
Anniversary Symposium "Grow,
Work, Meaningful"

Strategic Discussion Forum”


Pertamina Training 26 Oktober 2016
    Emerging Leader: Becoming A
and Consulting October 26, 2016
Transformational Leader”
Departemen SDM &
Umum & Universitas
Seminar Investasi di Pasar Modal
Bunda Mulia
Direktur Indonesia 26 Mei 2016
Harianto Badjoeri HR & General Affair
Director Seminar Investment in Indonesian May 26, 2016
Department &
Stock Market
Universitas Bunda
Mulia
Departemen SDM &
President Letter 2016 2016
Umum 4 Februari 2016
    “Developing People Excellence for
HR & General Affair February 4, 2016
Ancol Luar Biasa”
Department
Direktur Departemen SDM &
Daniel Independen Economics & Business Outlooks Umum 3 Oktober 2016
Nainggolan Independent 2017 HR & General Affair October 3, 2016
Director Department

Simposium HUT PT Pembangunan


Jaya ke-55 “ Tumbuh Berkarya dan
Bermakna” 19 September 2016
    Jaya Group
PT Pembangunan Jaya ke-55th September 19, 2016
Anniversary Symposium "Grow,
Work, Meaningful"

Pengungkapan mengenai Board Disclosure on Board Manual (Board of


Manual (Pedoman dan Tata Tertib Directors Working Manual)
Kerja Direksi)

Ketentuan mengenai Direksi diatur dalam Board The Board of Directors regulation is stipulated in
Manual Perseroan, yang antara lain mengatur: Board Manual regulating aspects, as follows:
1. Fungsi Direksi 1. Board of Directors function
2. Keanggotaan, Komposisi dan Pengangkatan 2. Board of Directors membership, composition and
Direksi appointment
3. Persyaratan Direksi 3. Board of Directors requirement
4. Masa Jabatan 4. Tenure

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

284

5. Rangkap Jabatan 5. Dual Position


6. Pemberhentian Direksi 6. Board of Directors Discharge
7. Pengunduran Diri Direksi 7. Board of DIrectors Resignation
8. Independensi Direksi 8. Board of Directors Independency
9. Program Pengenalan dan Peningkatan Kapabilitas 9. Orientation and Competency Development
Program
10. Tugas dan Tanggung Jawab Direksi 10. Board of Directors Duty and Responsibility
11. Kewenangan Direksi 11. Board of Directors Authority
12. Penetapan Kebijakan Pengurusan Perseroan oleh 12. Stipulation of Managerial Policy by Board of
Direksi Directors
13. Pendelegasian Wewenang 13. Authority Delegation
14. Rapat Direksi 14. Board of Directors Meeting
15. Pertanggungjawaban Direksi dan Penilaian 15.
Board of Directors Accountability and
Kinerja Direksi Performance Evaluation
16. Etika Jabatan Direksi 16. Board of Directors Position Ethics
17. Hubungan Kerja Direksi dan Dewan Komisaris 17. Board of Directors and Board of Commissioners
Professional Relationship

Independensi Direksi Board of Directors Independency

Agar Direksi dapat bertindak maksimal demi To encourage Board of Directors to act optimally in
kepentingan Perseroan, seluruh anggota Direksi supporting the Company’s interest, every Board of
tidak memiliki hubungan sedarah sampai dengan Directors member has neither family relationship
derajat ke-3, baik menurut garis lurus maupun garis by blood until third degree both horizontally and
ke samping ataupun hubungan semenda (menantu vertically or in-laws with other members of Boards
atau ipar), dengan anggota Direksi lain-nya, maupun of Commissioners and Directors. To maintain the
dengan anggota Dewan Komisaris. Untuk menjaga independency, the Company has stipulated following
independensi tersebut, Perseroan menetapkan regulation:
ketentuan sebagai berikut:
1. Selain Direksi, pihak lain manapun dilarang 1. Besides Board of Directors, any other party
melakukan atau campur tangan dalam is prohibited to intervene the Company’s
kepengurusan Perseroan; management;
2. Direksi harus dapat mengambil keputusan secara 2. The Board of Directors shall take decision
obyektif, tanpa benturan kepentingan dan bebas objectively without any conflict of interest and
dari segala tekanan dari pihak manapun; free from pressure from any party;
3. Direksi dilarang melakukan aktivitas yang dapat 3. The Board of Directors is prohibited to conduct
menganggu independensinya dalam mengurus any activity that may influence independency in
Perseroan. managing the Company.

Hubungan Kerja Dewan Komisaris Board of Commissioners and Board of


dan Direksi Directors Professional Relationship

Dewan Komisaris dan Direksi menyelenggarakan Board of Commissioners and Board of Directors
hubungan kerja secara profesional dan akuntabel. engage in professional and accountable working
Salah satu bentuk realisasi hubungan kerja antara relationship through Board of Commissioners and
Dewan Komisaris dan Direksi dilaksanakan melalui Board of Directors Joint Meeting (Management).
Rapat Gabungan Dewan Komisaris dan Direksi.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

285

Selama tahun 2016, Dewan Komisaris dan Direksi Throughout 2016, the Board of Commissioners
menyelenggarakan 10 (sepuluh) Rapat Gabungan held 10 (ten) Board of Commissioners and Board of
Dewan Komisaris dan Direksi dengan rincian Directors Joint Meeting (Management Meeting) with
kehadiran dan agenda sebagai berikut: detail of attendance and agenda, as follows:

Kehadiran Rapat Gabungan Dewan Komisaris dan Direksi 2016


Board of Commissioners and Board of Directors Joint Meeting (Managment Meeting) Attendance 2016
Nama Jabatan Kehadiran Persentase
No
Name Position Attendance Percentage

Dewan Komisaris
Board of Commissioners
Komisaris Utama dan
Independen
1 Honggo Widjojo Kangmasto 6 100%
President & Independent
Commissioner
Komisaris Utama dan
Independen
2 Ermaya Suradinata 2 100%
President & Independent
Commissioner
Komisaris
3 Trisna Muliadi 7 88%
Commissioner
Komisaris Independen
4 KRMH Daryanto Mangoenpratolo Yosodiningrat Independent 8 100%
Commissioner
Komisaris
5 Tuty Kusumawati 2 50%
Commissioner
Komisaris
6 Catharina Suryowati 3 100%
Commissioner
Direksi
       
Board of Directors
Direktur Utama
7 C. Paul Tehusijarana 6 100%
President Director
Direktur Utama
8 Gatot Setyowaluyo 2 100%
President Director
Direktur
9 Budiwidiantoro 7 88%
Director
Direktur
10 Harianto Badjoeri 6 75%
Director
Direktur
11 Arif Nugroho 7 88%
Director
Direktur
12 Teuku Sahir Syahali 8 100%
Director
Direktur Independen
13 Daniel Nainggolan 6 100%
Independent Director

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

286

Agenda Rapat Gabungan Dewan Komisaris dan Direksi 2016


Board of Commissioners and Board of Directors Joint Meeting (Management Meeting) Agenda
Tanggal Rapat
Agenda Rapat Meeting Agenda
Date of Meeting

1. Laporan Keuangan 2015 Audited 1. Audited Financial Statements 2015


16 Maret 2016
2. Corporate Action 2. Corporate Action
March 16, 2016
3. Rencana RUPS 3. GMS Plan
1. Laporan Umum 1. Regular Report
29 April 2016 2. Laporan Keuangan Audited 2015 2. Audited Financial Statements 2015
April 29, 2016 3. Persiapan dan Time Table RUPST 3. AGMS Preparation and Time Table
4. Rencana Corporate Action 4. Corporate Action Plan
1. Company introduction to Board of
1. Pengenalan Perusahaan kepada Dewan
Commissioners and Board of Directors;
Komisaris dan Direksi Perseroan;
2. Board of Directors and Board of
29 Juli 2016 2. Remunerasi Direksi dan Komisaris;
Commissioners Remuneration;
July 29, 2016 3. Laporan Keuangan sd Juni 2016; dan
3. Financial Statements as of June 2016; and
4. Proyeksi Laporan Keuangan sd Desember
4. Financial Statements Projection as of
2016.
December 2016.
1. Kinerja Keuangan & Rencana Perubahan
1. Financial Performance & Budget Plan
RKAP;
24 Agustus 2016 Revision Plan;
2. Pemilihan KAP;
August 24, 2016 2. Public Accountant Firm Appointment;
3. Persiapan Acara Akhir tahun & Rencana
3. New Year Event & Flood Mitigation Plan.
Pengendalian Banjir.
21 September 2016 1. Laporan Keuangan 1. Financial Statements
September 21, 2016 2. Kinerja Anak Perusahaan 2. Performance of subsidiaries
19 Oktober 2016 1. Kinerja Perseroan s.d September 2016 1. Performance as of September 2016
October 19, 2016 2. Kasus-Kasus Hukum 2. Legal Cases
1. Kinerja Sampai Dengan September 2016 1. Performance as of September 2016
2 November 2016
2. Perkara Hukum 2. Legal Case
November 2, 2016
3. RKAP 2017 3. Budget Plan 2017
1. Perkara Hukum 1. Legal Case
11 November 2016
2. RKAP 2017 2. Budget Plan 2017
November 11, 2016
3. Lain-Lain 3. Others
1. Kinerja Perseroan Sampai Dengan Bulan 1. Company Performance as of October
23 November 2016
Oktober 2016 2016
November 23, 2016
2. RKAP 2017 2. Budget Plan 2017
1. Kinerja Perseroan Sampai Dengan 1. Company Performance as of November
21 Desember 2016 November 2016 2016
December 21, 2016 2. Persiapan Acara Malam Tahun Baru 2. New Year’s Eve Event Preparation
3. Lain-Lain 3. Others

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

287

penilaian terhadap Dewan Komisaris dan Direksi


Assessment on Board of Commissioners and Board of Directors

Pertanggungjawaban Dewan Komisaris dan Direksi Board of Commissioenrs and Board of Directors
diatur dalam Board Manual sebagai bentuk evaluasi accountability is regulated in Board Manual as
kinerja Dewan Komisaris dan Direksi selama tahun evaluation to the Board of Commissioners and Board
buku yang bersangkutan. of Directors in current fiscal year.

Kebijakan Penilaian Dewan Komisaris Board of Commissioners Assessment


Policy

Evaluasi Kinerja Dewan Komisaris dilaksanakan Board of Commissioners performance evaluation is


merujuk pada Kontrak Manajemen yang dicantumkan done referring to Management Contract attached in
dalam Rencana Kerja dan Anggaran Perusahaan PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk Budget Plan (RKAP)
(RKAP) PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk Tahun 2016. The Management Contract is a commitment
2016. Kontrak Manajemen merupakan komitmen between the Board of Directors and Sharehodlers
antara Dewan Komisaris dengan Pemegang Saham and disclosing Key Performance indicators (KPI)
dan berisikan Key Performance Indicators (KPI) yang designed by BP-BUMD DKI Jakarta Province as
dirancang oleh BP-BUMD Provisnsi DKI Jakarta Shareholders’ representation by declaring KPI both
selaku reprsentasi Pemegang Saham mencantumkan for Board of Commissioners and corporate level.
baik untuk Dewan Komisaris maupun KPI secara
korporat.

Target-target Key Performance Indicator (KPI) The Key Performance Indicators (KPI) targets are
dilengkapi dengan parameter, formula, pembobotan supported with parameters, formula, value, and
serta target kuantitatifnya Penilaian dewan komisaris quantitative targets. The Board of Commissioners
dilakukan di awal tahun berikutnya mengacu pada assessment is done in every beginning of next year
KPI yang dibuat pada awal tahun sebelumnya. referring to the KPI formulated in the beginning of
previous year.

KPI Komisaris memuat 4 aspek diantaranya: KPI for Board of Commissioners contain 4 aspects,
as follows:
1. Aspek Perencanaan, parameternya diantaranya 1. Planning aspect, the parameter includes RKAP
perencanaan RKAP dan penetapan target planning and corporate target stipulation by the
korporat oleh komisaris. Board of Commissioners.
2. Aspek pengawasan dan nasehat, diukur 2. Supervisory and advisory aspects, measured
melalui kepatuhan terhadap jadwal, kehadiran by compliance with schedule, attendance in
dalam rapat rapat komisaris di perseroan, rapat Board of Commissioners meeting, Management
bersama direksi maupun RUPS serta tindak Meeting and GMS as well as follow-up on
lanjut hasil rapat tersebut dan kesesuain dengan those meeting resolutions and consistency
output yang diharapkan. Kualitas tanggapan with expected output. Quality of the Board of
maupun rekomendasi komisaris dalam bentuk Commissiners’ opinion and recommendation is
RKAP, Laporan Tahunan maupun Analisis Kinerja represented in RKAP, Annual Report and Quarter
Triwulan. Performance Analysis.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

288

3. Aspek Pelaporan: laporan Pengawasan Dewan 3. Reporting Aspect: Board of Commissioners


Komisaris, Laporan kepada OJK Supervisory Report, OJK Report
4. Aspek Dinamis: Pengusulan eksternal audit, 4. Dynamic Aspect: External Audit
tindak lanjut penyelesaian masalah Perseroan, Recommendation, Corporate Issue Settlement
pembagian tugas dewan komisaris, dll. Follow-Up, Board of Commissioners Division of
Duty, etc.

Kebijakan Penilaian Direksi Board of Directors Assessment Policy


Kebijakan penilaian kinerja Direksi diatur dalam Board of Directors performance assessment policy is
Board Manual, sebagai berikut: regulated in the Board Manual, as follows:
1. Setiap anggota Direksi bertanggung jawab 1. Every member of the Board of Directors is fully
penuh secara pribadi atas kerugian Perseroan and personally responsible on the Company’s
apabila yang bersangkutan bersalah atau lalai loss for proven neglecting or guilty in carrying out
menjalankan tugasnya. his duty.
2. Dalam hal Direksi terdiri atas 2 (dua) anggota 2. In the course of Board of Directors comprises of 2
Direksi atau lebih, tanggung jawab sebagaimana (two) Director members or more, the responsibility
dimaksud pada butir 1 berlaku secara tanggung regulated in point 1 is severely liable for all
renteng bagi setiap anggota Direksi. members of Board of Directors.
3. Pertanggungjawaban Direksi kepada seluruh 3. Board of Director's accountability to all
pemegang saham secara formal dilakukan RUPS Shareholders is formally reported in Annual GMS
Tahunan yang diselenggarakan paling lambat that is organized, at the latest, 6 (six) months after
6 (enam) bulan setelah tahun buku Perseroan the fiscal year closed.
ditutup.
4. Direksi menyusun Laporan Tahunan untuk 4. The Board of Directors prepares Annual Report to
disampaikan dalam RUPS. be presented in the GMS.
5. Laporan Tahunan ditandatangani oleh seluruh 5. The Annual Report is signed by all Board of
anggota Direksi yang menjabat pada tahun buku Directors members serving in current fiscal year.
yang bersangkutan.
6. Laporan Tahunan sekurang-kurangnya memuat: 6. The Annual Report shall disclose, at least:
a. Laporan keuangan yang terdiri atas sekurang- a. Financial Statements, including at least
kurangnya neraca akhir tahun buku yang baru comparative balance sheet as end of current
lampau dalam perbandingan dengan tahun fiscal year with previous fiscal year, statements
buku sebelumnya, laporan laba rugi dari of profit or loss for current year, statements of
tahun buku yang bersangkutan, laporan arus cash flows and statements of equity change,
kas, dan laporan perubahan ekuitas, serta and notes on the Financial Statements;
catatan atas laporan keuangan tersebut;
b. Laporan mengenai kegiatan Perseroan; b. Company activity report;
c. Laporan pelaksanaan Tanggung Jawab Sosial c. CSR;
dan Lingkungan;
d. Rincian masalah yang timbul selama tahun d. Detail infomation of issues occuring in current
buku yang mempengaruhi kegiatan usaha fiscal year with impact on the Company’s
Perseroan; business activity;
e. Laporan mengenai tugas pengawasan yang e. Supervisory duty repot as implemented by
telah dilaksanakan oleh Dewan Komisaris Board of Commissioners during current fiscal
selama tahun buku yang baru lampau; year;
f. Lama anggota Direksi dan anggota Dewan f. Board of Director's and Board of
Komisaris; Commissioner's tenure;

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

289

g. Gaji dan tunjangan bagi anggota Direksi dan g. Salary and allowance for Board of Directors
gaji atau honorarium dan tunjangan bagi members or honorarium and allowance for
anggota Dewan Komisaris Perseroan untuk Board of Commissioners members for current
tahun yang baru lampau. fiscal year.
7. Dalam hal terdapat anggota Direksi yang tidak 7. In the course of any Board of Directors member
menandatangani Laporan Tahunan, yang not signing the Annual Report, he shall disclose
bersangkutan harus menyebutkan alasan secara the reason writennly or declaring the reason in
tertulis atau alasan tersebut dinyatakan kepada separated letter attached in the Annual Report.
Direksi dalam surat tersendiri yang dilekatkan
dalam Laporan Tahunan.
8. Dalam hal anggota Direksi tidak menandatangani 8. In the course of any Board of Directors member
Laporan Tahunan dan tidak memberikan alasan not signing the Annual Report and not submitting
secara tertulis, yang bersangkutan dianggap written explanation, he will be considered as
menyetujui isi Laporan Tahunan tersebut. approving the contents of the Annual Report.
9. Dengan diberikannya persetujuan atas Laporan 9. By submitting the approval on the Annual Report
Tahunan dan pengesahan atas Laporan Keuangan and ratification to the Financial Statements, the
berarti RUPS telah memberikan pelunasan dan GMS has administered full responsibility discharge
pembebasan tanggung jawab sepenuhnya and dismissal to the Board of Directors Members
kepada Anggota Direksi atas pengurusan over Company’s management implemented in
Perseroan yang telah dijalankan selama tahun current fiscal year.
buku yang lalu.
10. Pelunasan dan pembebasan tanggung jawab 10. The responsibility discharge and dismissal are
tersebut tidak mengurangi tanggung jawab not eliminating responsibility of each Board of
masing-masing Anggota Direksi dalam hal terjadi Directors member in the case of legal action or
tindak pidana atau kesalahan dan/atau kelalaian mistake and/or negligence causing loss to third
yang menimbulkan kerugian bagi pihak ketiga party failed to be settled using Company’s assets.
yang tidak dapat dipenuhi dengan aset Perseroan.

KPI Direksi memuat aspek diantaranya: Board of Director's KPI are including the following
aspects:
1. Aspek Kepemimpinan: mengukur kesiapan 1. Leadership: evaluating readiness of Company’s
kaderisasi dan kesiapan Perseroan succession and information disclosure at BUMD
menyampaikan informasi pada portal bumd. Portal.
2. Aspek Perencanaan Strategis: inovasi, ekspansi 2. Strategic Planning: Innovation, expansion and
dan perencanaan strategis. strategic planning.
3. Aspek Pelanggan: diantaranya diukur tingkat 3. Customer: evaluated the level of customer’s
kepuasan pelanggan dan tingkat respon keluhan satisfaction and complaint handling level by the
terhadap keluhan. Company.
4. Aspek Perbaikan Kinerja Pegawai: parameter 4. Employee Performance Improvement:
yang diukur diantaranya produktivitas, jumlah assessed parameter includes productivity,
dan kualitas training serta bentuk peningkatan number and quality of the trainings as well as other
kualitas sdm lainnya. human capital quality development program.
5. Aspek Proses Bisnis Internal: diukur dari efisiensi 5. Internal Business Process: evaluated from cost
biaya, proses yang transparan, manajemen risiko, efficiency, transparent process, risk management,
implementasi GCG, ISO maupun ruang lingkup GCG implementation, ISO and scope of internal
internal audit. audit.
6. Aspek Keuangan: diukur dari pencapaian 6. Financial: evaluated from revenue, profitability
pendapatan, profitabilitas maupun RoA. and ROA achievements.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

290

Realisasi KPI per semester harus disampaikan KPI achievement by semester shall be reported to
ke BP-BUMD DKI. BP BUMD akan mengundang BP-BUMD DKI. BP-BUMD DKI will invite the Board
Direksi dan Komisaris Perseroan setelah laporan of Directors and Board of Commissioners after
keuangan tahunan selesai. Selain itu pada awal the financial statements completed. In addition,
tahun berikutnya Komisaris, akan diundang untuk at beginning of the following year, the Board of
menyampaikan Laporan Komisaris kepada Kepala Commissioners will be invited to present Board of
BUMD DKI. Commissioners report to the Head of BP-BUMD
DKI.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

291

KEBIJAKAN REMUNERASI BAGI DEWAN KOMISARIS


DAN DIREKSI
Board of Commissioner's and Board of Director's Remuneration Policy

Prosedur Penerapan Remunerasi Board of Commissioner's


Dewan Komisaris Remuneration Procedure

Prosedur penerapan Remunerasi Dewan Komisaris Board of Commissioner's Remuneration procedure


dilaksanakan dalam Rapat Umum Pemegang is done in General Meetings of Shareholders
Saham (RUPS). Terkait dengan prosedur penerapan (GMS). In relation with the remuneration procedure,
remunerasi, RUPS memberikan pelimpahan GMS delegates the authority to the Board of
wewenang kepada Dewan Komisaris sesuai dengan Commissioners based on individual performance and
kinerja individu dan dengan mempertimbangkan by considering the Company’s capability. The Board
kemampuan Perseroan. Dewan Komisaris menerima of Commissioners will receive remuneration package
paket remunerasi yang terdiri dari honorarium, comprising of honorarium, allowance and other
tunjangan dan fasilitas lainnya, termasuk asuransi facilities including insurance and post-employment
dan santunan purna jabatan. benefit.

Berdasarkan keputusan RUPS, remunerasi Based on the GMS resolutions, the accumulated
yang diterima oleh anggota Dewan Komisaris remuneration received by all Board of Commissioners
secara akumulasi pada tahun 2016 sebesar members amounted to Rp5,151,275,937 in 2016.
Rp5.151.275.937.

Jumlah tersebut di atas sudah termasuk tunjangan The amount includes transportation allowance,
transportasi, tunjangan perumahan, tantiem dan housing allowance, incentives and communication
tunjangan komunikasi. allowance.

Rincian jumlah remunerasi yang diterima anggota The details of remuneration amount received by the
Dewan Komisaris per orang dalam satu tahun, Board of Commissioners per person in one year is
dijelaskan dalam tabel berikut: explained in table below:

Jumlah Komisaris
Jumlah Remunerasi per Orang dalam 1 Tahun Total Commissioner (s)
Total Remuneration per Person in 1 Year
2016 2015 2014

Di atas Rp 2 Miliar
- - -
More than Rp2 billion
Di atas Rp 1 Miliar s.d Rp 2 Miliar
3 4 -
More than Rp1 billion up to Rp2 billion
Di atas 500 juta s.d Rp 1 Miliar
1 - 1
More than Rp500 million up to Rp1 billion
Rp 500 juta ke bawah
2 - 3
Rp500 million or below

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

292

Prosedur Penerapan Remunerasi Board of Directors Remuneration


Direksi Procedure

Berdasarkan Pergub No: 242/XII/2015, maka besaran Based on Governor Regulation No. 242/XII/2015,
remunerasi bagi Direksi ditetapkan dalam RUPS. the amount of Board of Directors remuneration
Remunerasi bagi Direksi terdiri dari gaji, honorarium, is stipulated in the GMS. Board of Director's
tunjangan dan tantiem. Direksi menerima gaji dan remuneration comprises of salary, honorarium,
tunjangan dibayarkan per bulan. allowance and tantiem. The Board of Directors
receives monthly salary and allowance.

Berdasarkan keputusan RUPS, remunerasi yang According to the GMS resolutions, the accumulated
diterima oleh anggota Direksi secara akumulasi pada remuneration received by the members of Board of
tahun 2016 sebesar Rp18.829.777.684,-. Directors amounted to Rp18,829,777,694 in 2016.

Rincian jumlah remunerasi yang diterima anggota The deatils of remuneration amount received by the
Direksi per orang dalam satu tahun, dijelaskan dalam Board of Directors per person in one year is explained
tabel berikut: in table below:

Jumlah Direksi
Jumlah Remunerasi per Orang dalam 1 Tahun Total Director (s)
Total Remuneration per Person in 1 Year
2016 2015 2014

Di atas Rp 2 Miliar
- - -
More than Rp2 billion
Di atas Rp 1 Miliar s.d Rp 2 Miliar
4 1 1
More than Rp1 billion up to Rp2 billion
Di atas 500 juta s.d Rp 1 Miliar
3 5 5
More than Rp500 million up to Rp1 billion
Rp 500 juta ke bawah
- - 1
Rp500 million or below

Struktur Remunerasi Dewan Board of Commissioner's and Board


Komisaris dan Direksi of Director's Remuneration Structure

Anggota Dewan Komisaris menerima paket Members of the Board of Commissioners receive
remunerasi yang dibayarkan secara berkala, terdiri remuneration package paid regularly including Salary,
dari Gaji, tunjangan hari raya, tunjangan jabatan, Religious Holiday allowance, tenure allowance, post-
tunjangan asuransi purna jabatan serta fasiltias employment insurance benefit and facilities such as
berupa fasilitas kesehatan, bantuan hukum dan health facilities, legal assistance and performance
tantiem kinerja. Sementara itu, Direksi menerima incentives. However, the Board of Directors receive
tambahan remunerasi berupa tunjangan cuti tahunan additional remuneration and annual leaves and
dan cuti besar serta kendaraan operasional dan sabbatical leave allowances as well as operational
keanggotaan di perkumpulan profesi. vehicle and membership in professional association.

Penjelasan struktur remunerasi dan fasilitas lain bagi Explanation of remuneration and other facilities for
anggota Dewan Komisaris, dan Direksi Perseroan, Board of Commissioners and Board of Directors are
digambarkan sebagai berikut: illustrated below:

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

293

Dewan Komisaris Direksi


No Remunerasi dan Fasilitas Remunerasi dan Fasilitas
Commissioners Directors

1 Gaji/Honorarium Salary/Honorarium ✓ ✓

2 Tunjangan: Allowance: ✓ ✓

Tunjangan Hari Raya Religious Day Allowance ✓ ✓

Tunjangan Jabatan Position Allowance ✓ ✓

Tunjangan Asuransi Purna Post-Employment Insurance ✓ ✓


Jabatan Benefit
Tunjangan Cuti Tahunan Annual Leave Allowance ✓

Tunjangan Cuti Besar Great Leave Allowance ✓

3 Fasilitas: Facilities: ✓ ✓

Kesehatan Health ✓ ✓

Bantuan Hukum Legal Assistance ✓ ✓

Keanggotaan Perkumpulan Professional Association ✓ ✓


Profesi Membership
Kendaraan* Vehicle* ✓

Club Membership/Corporate Club Membership/Corporate ✓


Member Member
4 Tantiem/Insentif Kerja Performance Bonus/Incentives ✓ ✓

Indikator Kinerja untuk Mengukur Performance Indicators to Assess


Performance Direksi Board of Directors Performance
Indikator Pengukuran Prestasi Direksi tercantum Board of Director's achievement assessment
dalam Kontrak Manajemen antara Direksi Perseroan indicators are disclosed in Management Contract
dengan Dewan Komisaris yang berisi target-target between Board of Directors and Board of
Rencana Kerja dan Anggaran Perusahaan (RKAP) Commissioners containing targets of the Budget
tahun 2016 termasuk target Key Performance Plan (RKAP) 2016 including Key Performance Target
Indikator (KPI) dengan Indikator, Pembobotan, serta (KPI) with Indicators, Weight and Target, as follows:
target, sebagai berikut:

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

294

Key Performance Indicator PT Pembangunan Jaya Ancol, Tbk. Board of


Dewan Komisaris PT Pembangunan Jaya Ancol, Commissioners Key Performance Indicators.
Tbk Tahun 2016

Rencana
Aspek dan Parameter Bobot Periode Satuan Output Output
Aspects and Parameters Weight Period Output Unit Output
Plan

1. Persetujuan Rencana Kerja dan


I. Aspek Tahunan Dokumen
Anggaran 8% Desember
Perencanaan Annual Document
1. Budget Plan Approval 16%
I. Planning
Aspect 2. Penetapan Target KPI Korporat Tahunan Dokumen
8% Desember
2. Corporate KPI Target Set-Up Annual Document
1. Kepatuhan terhadap jadwal rapat dan
koordinasi yang sudah dibuat oleh
Sekretaris Perusahaan
       
1. Compliance with meeting schedule
and coordination prepared by
Corporate Secretary
Risalah Rapat
a. Rapat Dewan Komisaris Bulanan
5% Minutes of 6
a. Board of Commissioners Meeting Monthly
Meeting
b. Rapat Dewan Komisaris & Direksi Risalah Rapat
Bulanan
b. Management Meeting (BOD & BOC 5% Minutes of 6
Monthly
Meeting) Meeting
c. Rapat Dewan Komisaris & Komite Audit
Bulanan Surat
c. Board of Commissioners & Audit 5% 12
Monthly Letter
Committee Meeting

II. Aspek Risalah Rapat


d. RUPS/RUPSLB Tahunan
Pengawasan 5% Minutes of 1
d. AGMS/EGMS Annual
dan Nasehat Meeting
 
II. Supervi­ 2. Memastikan tindak lanjut hasil risalah 51%
s­ory and rapat dan kesesuaian pelaksanaan
Advisory dengan keputusan yang telah
Aspect ditetapkan        
2. Ensure follow-up of the minutes of
meeting and consistency with the
policy implementation
Risalah Rapat
a. Rapat Dewan Komisaris Bulanan
3% Minutes of 6
a. Rapat Dewan Komisaris Monthly
Meeting
b. Rapat Dewan Komisaris & Direksi
Bulanan Risalah Rapat
b. Management Meeting (BOD & BOC 3% 6
Monthly Risalah Rapat
Meeting)
c. Rapat Dewan Komisaris & Komite Audit
Bulanan Surat
c. Board of Commissioners & Audit 3% 10
Monthly Letter
Committee Meeting
Risalah Rapat
d. RUPS/RUPSLB Tahunan
3% Minutes of 1
d. AGMS/EGMS Annual
Meeting

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

295

Rencana
Aspek dan Parameter Bobot Periode Satuan Output Output
Aspects and Parameters Weight Period Output Unit Output
Plan

3. Kualitas tanggapan/rekomendasi
kepada Pemegang Saham terhadap
risiko perusahaan dan kegiatan
ekspansi serta penanaman investasi
yang sudah sesuai dengan Rencana
Kerja & Anggaran Tahunan, Jangka
Menengah & Jangka Panjang
(termasuk lamanya waktu pengambilan
       
keputusan)
3. Quality of opinion/recommendation to
the Shareholders regarding corporate
II. Aspek
risks and expansion plan as well as
Pengawasan
investments to be consistent with the
dan Nasehat
Annual, Medium-Term and Long-Term
II. Supervi­ 51%
Budget Plan (including decision-
s­ory and
making period)
Advisory
Aspect a. Rencana Kerja dan Anggaran
Tahunan Surat
Perusahaan 5% 1
Annual Letter
a. Budget Plan
b. Laporan Tahunan Tahunan Surat
4% 1
b. Annual Report Annual Letter
c. Analisis Kinerja Triwulan Triwulan Surat
5% 4
c. Quarter Performance Analysis Triwulan Letter
d. RJPP Setahun Surat
5% 1
d. RJPP (Corporate Plan) Annual Letter

Laporan pengawasan Dewan Komisaris Triwulan Laporan


5% 4
terhadap capaian korporat Triwulan Report
Board of Commissioners Supervisory Tahunan Laporan
Report on Corporate Achievement 5% 1
Annual Report
III. Aspek
Pelaporan
15%
III. Reporting
Aspect
Laporan OJK Tahunan Laporan
5% 1
OJK Report Annual Report

Pengusulan Eksternal Audit kepada


Pemegang Saham Tahunan Surat
5% 1
External Audit Recommendation to Annual Letter
Shareholders

IV. Aspek
Dinamis
18%
IV. Dynamic
Aspect Pembagian Tugas Dewan Komisaris
Setahun kali
Board of Commissioners Segregation of 4% 1
One Year Time
duty
Tanggapan terhadap Tindak Lanjut
Temuan Auditor/SPI/Assessor GCG/
Pemangku Kepentingan Setahun Surat
4% 1
Opinion on Auditor/Internal Audit Unit/ One Year Letter
GCG Assessor/Stakeholders Findings
Follow-Up

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

296

Rencana
Aspek dan Parameter Bobot Periode Satuan Output Output
Aspects and Parameters Weight Period Output Unit Output
Plan

IV. Aspek
Tindak lanjut dan penyelesaian
Dinamis Setahun
permasalahan 18% 5% % 100%
IV. Dynamic One Year
Issue follow-up and settlement
Aspect
TOTAL (I+II+III+IV) 100%        

Key Performance Indicator Key Performance Indicators PT Pembangunan


Direksi PT Pembangunan Jaya Ancol, Tbk Tahun Jaya ancol, Tbk Board of Directors 2016
2016

Rencana
Satuan
Aspek dan Parameter Bobot Periode Output
Output
Aspects and Parameters Weight Period Output
Output Unit
Plan

Kesiapan Kaderisasi Pimpinan


Realisasi Individual Development Plan/Target
Individual Development
       
Executives Succession Readiness
Realization of Individual Development Plan/
Individual Development Target
a. Kepala Divisi Tahunan
2% % 50%
a. Division Head Annual
b. Kepala Departemen Tahunan
3% % 80%
b. Department Head Annual

I. Aspek c. Kepala Bidang Tahunan


2% % 70%
Kepemimpinan c. Unit Head Annual
10%
I. Leadership Portal BUMD
Aspect Pengisian/Updating Portal
       
Portal BUMD
Portal Updating
a. Update website PT Pembangunan Jaya
Ancol, Tbk Mingguan update
1% 52
a. PT Pembangunan Jaya Ancol, Tbk Weekly update
Website Update
b. Integrasi data smart city Tahunan portal
1% April
b. Smart city data integration Annual Portal
c. Update QLUE dan CROP Mingguan update
1% 52
c. QLUE and CROP Update Weekly update

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

297

Rencana
Satuan
Aspek dan Parameter Bobot Periode Output
Output
Aspects and Parameters Weight Period Output
Output Unit
Plan

Inovasi
Gabungan skor pengembangan lahan,
produk dan layanan kepada pelanggan dan
pengunjung        
Innovation
Combined score of land, product and service
to customers and visitors
a. Jumlah wahana/konsep gaya hiburan baru
baru
       
a. Numbers of new life-style rides/
entertainment concept
1. Fauna Land Tahunan Unit
2% 1
1. Fauna Land Annual Unit
2. Pantai baru Tahunan Unit
27% 2% 1
2. Pantai baru Annual Unit
3. Kuliner baru Tahunan Unit
2% 1
3. Kuliner baru Annual Unit
b. Jumlah layanan baru kepada pelanggan/
pengunjung
       
b. Number of new service to customers/
II. Aspek visitors
Perencanaan
Strategis 1. Parkir Sentral Tahunan Unit
2% 1
II. Strategic 1. Centralized parking Annual Unit
Planning
2. Penataan Promenade Tahunan Unit
Aspect 2% 1
2. Promenade Arrangement Annual Unit
3. Transportasi di dalam kawasan Tahunan Unit
2% 1
3. Inner Transportation Annual Unit
Ekspansi
Luas Land Bank Tahunan
5% m2 320.000
Expansion Annual
Land Bank Area
Pengembangan Strategis
Rata-rata kinerja direktorat
       
Strategic Development
Average directorate performance
a. Rekreasi 27% Tahunan
3% % 100%
a. Recreation Annual
b. Properti Tahunan
2% % 100%
b. Property Annual
c. Keuangan & IT Tahunan
3% % 100%
c. Finance & IT Annual
d. SDM & Hukum Tahunan
2% % 100%
d. HR & Legal Annual

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

298

Rencana
Satuan
Aspek dan Parameter Bobot Periode Output
Output
Aspects and Parameters Weight Period Output
Output Unit
Plan

Tingkat kepuasan pelanggan


Skor survei tingkat kepuasan dan loyalitas
pelanggan dan pengunjung
*Skala 100        
Customers and Visitors satisfaction and
loyalty index
*Scale 100
a. Skor survei hasil kepuasan pengunjung
Tahunan Skor
(CSI) 4% 76,5
Annual Score
a. Customers satisfaciton index (CSI) score
b. Skor survei hasil survei loyalitas
Tahunan Skor
pengunjung (CLI) 4% 80,5
Annual Score
b. Customer loyalty index (CLI) score
Responsiveness
III. Aspek Skor terhadap kecepatan organisasi dalam
Pelanggan menanggapi keluhan pelanggan, pengunjung
dan masyarakat 18%
III. Customers
Aspect (Lamanya waktu penyelesaian keluhan,
dimulai sejak keluhan diterima sampai
kedua belah pihak sepakat dengan
penyelesaiannya)
       
Responsiveness
Score on organization speed in responding
complaint from customers, visitors and
society (customer complaint handling period,
starting since the complaint received until
both parties agreed altogether with the
settlement)

a. Rekreasi Tahunan Hari


5% 2
a. Recreation Annual Day
b. Properti Tahunan Hari
5% 2
b. Property Annual Day
Produktivitas Karyawan
Rp (jutaan)
Total pendapatan operasional/jumlah
Tahunan /orang
karyawan 4% 838
Annual Rp (million)/
Employee Productivity
person
Total operating income/total employees
Training Effectiveness
Total biaya diklat/jumlah pendidikan dan
pelatihan yang sesuai dengan kompetensi Tahunan Rp/diklat
IV. Aspek 3% 29.022
Training Effectiveness Annual Rp/training
Perbaikan Total training budget/total training based on
Kinerja competency
Pegawai
11%
IV. Employee Peningkatan Kualitas SDM
Performance Total waktu coaching
Improvement        
Employee Quality Improvement
Aspect Total coaching
a. Kepala Divisi Tahunan Jam
2% 4
a. Division Head Annual Hour
b. Kepala Departemen Tahunan Jam
1% 4
b. Department Head Annual Hour
c. Kepala Bidang Tahunan Jam
1% 4
c. Head Unit Annual Hour

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

299

Rencana
Satuan
Aspek dan Parameter Bobot Periode Output
Output
Aspects and Parameters Weight Period Output
Output Unit
Plan

Efisiensi Biaya
Rata-rata kinerja penggunaan biaya
       
Cost Efficiency
Average cost realization performance
Biaya langsung/Pendapatan penjualan Bulanan
3% % 49%
Direct cost/sales revenue Monthly
Gabungan skor ISO 9001, 14000, top 10 risk
Score combination of ISO 9001, 14000, top        
10 risk
a. Follow up & implementasi rekomendasi
V. Aspek ISO 9001 & 14000 Tahunan Skor
2% 80%
Proses Bisnis a. Follow up & implementation of ISO 9001 & Annual Score
Internal 14000 recommendation
V. Internal b. Follow up & implementasi rekomendasi 16%
Business pada top 10 risk Tahunan Skor
Process 5% 75%
b. Follow up & implementation of Top 10 risk Annual Score
Aspect recommendation
Pegendalian Internal
Rata-rata skor internal audit, eksternal audit
dan GCG
       
Internal Control
Average internal audit, external audit and
GCG scores
a. Ruang lingkup internal audit Tahunan Jumlah
3% 14
a. Internal Audit Scope Annual Total
b. Implementasi GCG Tahunan Skor
3% 75
b. GCG Implementation Annual Score
Revenue Achievement
Realisasi pendapatan tahun ini/realisasi
pendapatan tahun sebelumnya Tahunan
6% % 110%
Revenue Achievement Annual
Realization of current year revenue/previous
year’s revenue
VI. Aspek
Keuangan Profitabilitas
18%
VI. Financial Laba setelah pajak (EAT) / Total pendapatan Tahunan
6% % 22%
Aspect Profitability Annual
Earning After Tax (EAT) / Total Revenue
Return on Asset
Laba setelah pajak (EAT) / Total aset Tahunan
6% % 9%
Return on Asset Annual
Earning After Tax (EAT) / Total Assets
TOTAL 100%      

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

300

Informasi pemegang saham


Shareholders Information

Pemegang saham Utama Perseroan terdiri Majority Shareholders are DKI Jakarta Provincial
dari Pemerintah Provinsi DKI Jakarta Government (72%) and PT Pembangunan
(72%) dan PT Pembangunan Jaya (18%). Jaya (18%). Information about the Company’s
Informasi pemegang saham utama Perseroan majority shareholders is illustrated in following
digambarkan dalam bagan sebagai berikut: chart:

Masyarakat
Public

9,99%

PT Pembangunan Jaya

18,01% Pemerintah Provinsi DKI Jakarta


DKI Jakarta Provincial Government

72,00%

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

301

hubungan afiliasi
Affiliation

Hubungan Keluarga Dengan Hubungan Keuangan Dengan


Family relationship with Financial relationship with
Pemegang Pemegang
Dewan Dewan
Direksi Saham Direksi Saham
Nama Komisaris Komisaris
Board of Pengendali Board of Pengendali
Name Board of Board of
Directors Controlling Directors Controlling
Commissioners Commissioners
Shareholder Shareholder
Ya Tidak Ya Tidak Ya Tidak Ya Tidak Ya Tidak Ya Tidak
Yes No Yes No Yes No Yes No Yes No Yes No

Komisaris
Commissioner
Honggo Widjojo ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓
- - - - - -
Kangmasto
Trisna Muliadi - ✓ - ✓ - ✓ - ✓ - ✓ - ✓

KRMH Daryanto
Mangoenpratolo - ✓ - ✓ - ✓ - ✓ - ✓ - ✓
Yosodiningrat
Tuty Kusumawati - ✓ - ✓ - ✓ - ✓ - ✓ - ✓

Trisna Muliadi - ✓ - ✓ - ✓ - ✓ - ✓ - ✓

Direktur
Director
C. Paul Tehusijarana - ✓ - ✓ - ✓ - ✓ - ✓ - ✓

Budiwidiantoro - ✓ - ✓ - ✓ - ✓ - ✓ - ✓

Harianto Badjoeri - ✓ - ✓ - ✓ - ✓ - ✓ - ✓

Arif Nugroho - ✓ - ✓ - ✓ - ✓ - ✓ - ✓

Teuku Sahir Syahali - ✓ - ✓ - ✓ - ✓ - ✓ - ✓

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

302

KOMITE AUDIT
Audit Committee

Komite Audit dibentuk oleh Dewan Komisaris untuk Audit Committee is established by Board of
membantu dalam melaksanakan fungsi pengawasan Commissioners to help Company’s management
pengelolaan Perseroan serta bertanggung jawab supervisory function and reports to the Board of
terhadap Komisaris melalui penyampaian laporan Commissioners by presenting accountability report
pertanggungjawaban terkait hasil analisis dan related to financial reporting analysis and monitoring
pemantauan pelaporan keuangan dan pelaksanaan as well as internal control implementation.
pengendalian internal.

Merujuk pada Surat Keputusan Dewan Komisaris Pursuant to Board of Commissioners Decree dated
pada tanggal 9 Agustus 2016 dengan Nomor 007/ August 9, 2016 No. 007/KOM-PJA/VIII/2016, the
KOM-PJA/VIII/2016 dibentuk struktur baru Komite Board of Commissioners has established new
Audit Perseroan oleh Dewan Komisaris yang terdiri structure of Audit Committee comprised of 4 (four)
dari 4 (empat) orang, yakni seorang Ketua Komite members, one of which is the Committee Chairman
yang merupakan Komisaris Utama dan Komisaris that also serves as President Commissioner and
Independen, seorang Anggota Komite yang juga Independent Commissioner, a Committee Member
merupakan Komisaris Independen dan 2 (dua) that also serves as Independent Commissioner,
orang Anggota Professional yang berasal dari luar and 2 (two) Professional Members from outside the
Perseroan. Salah satu Anggota Komite ini memiliki Company. One of the Audit Committee has Accounting
latar belakang dan kemampuan akuntansi dan/ and/or Finance background and competency to
atau keuangan guna memastikan independensi dan ensure independency and objectiveness of the
objektivitas Komite Audit dalam melaksanakan tugas Audit Committee in implementing their duty and
dan tanggung jawabnya. Susunan Komite Audit per responsibility. As of December 31, 2016, the Audit
31 Desember 2016 adalah sebagai berikut: Committee composition is as follows:

Ketua
: Honggo Widjojo Kangmasto
Chairman
Anggota
: KRMH Daryanto Mangoenpratolo Yosodiningrat
Member
Sukarjono
Jundariatin Rowi

Kualifikasi pendidikan dan pengalaman kerja Audit Committee Member’s Education and Career
anggota Komite Audit: History Qualifaction
Perseroan memastikan bahwa Komite Audit The Company ensures the Audit Committee
Perseroan telah melaksanakan kinerja secara has implemented its performance professionally
profesional serta bertindak independen dan objektif with independent and objective actions without
tanpa intervensi dari pihak manapun. Independensi intervention from any party. Independency of the Audit
Komite Audit juga dengan adanya penunjukkan Committee is also seen from the Audit Committee
anggota Komite Audit yang tidak memiliki hubungan members appointment without any affiliation with
afiliasi dengan Anggota Dewan Komisaris lainnya, other members of Board of Commissioners, Board of
Direksi dan/atau pemegang saham pengendali. Directors and controlling shareholders.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

303

Riwayat singkat berikut kualifikasi pendidikan dan Brief profile along with education and career history
pengalaman kerja anggota Komite Audit Perseroan, of Audit Committee members are as follows:
sebagai berikut:

Honggo Widjojo Kangmasto Honggo Widjojo Kangmasto


(Ketua Komite Audit) (Audit Committee Chairman)
Beliau ditunjuk sebagai Ketua Komite Audit He is appointed as Audit Committee Chairman
berdasarkan Surat Keputusan Dewan Komisaris pursuant to Board of Commissioners Decree No.
Perseroan Nomor 007/KOM-PJA/VIII/ 2016. Daftar 007/KOM-PJA/VIII/2016. Brief profile of Honggo
riwayat hidup Honggo Widjojo Kangmasto dapat Widjojo Kangmasto is presented at Profile of Board
dilihat pada bagian profil Dewan Komisaris pada of Commissioners section in this Annual Report.
Laporan tahunan ini.

KRMH Daryanto Mangoenpratolo Yosodiningrat KRMH Daryanto Mangoenpratolo Yosodiningrat


(Anggota Komite Audit) (Audit Committee Member)
Beliau ditunjuk sebagai Anggota Komite Audit He is appointed as Audit Committee Member
berdasarkan Surat Keputusan Dewan Komisaris pursuant to Board of Commissioners Decree No. 007/
Perseroan Nomor 007/KOM-PJA/VIII/ 2016. Daftar KOM-PJA/VIII/2016. Brief profile of KRMH Daryanto
riwayat hidup KRMH Daryanto Mangoenpratolo Mangoenpratolo Yosodiningrat is presented at Profile
Yosodiningrat dapat dilihat pada bagian profil Dewan of Board of Commissioners section in this Annual
Komisaris pada Laporan tahunan ini. Report.

Sukarjono Sukarjono
(Anggota Komite Audit) (Audit Commitee Member)
Warga Negara Indonesia, saat ini berusia 61 Tahun Indonesian citizen, 61, appointed as Audit Committee
ditunjuk sebagai Anggota Komite Audit pada tanggal Member on August 9, 2016 pursuant to Board of
9 Agustus 2016 dengan Surat Keputusan Dewan Commissioners Decree No. 007/KOM-PJA/VIII/2016.
Komisaris Nomor 007/KOM-PJA/VIII/2016. Saat Currently, he does not serve in other position besides
ini tidak memiliki jabatan lain selain menjadi anggota serving as Audit Committee member. Previously, he
Komite Audit Perseroan. Sebelumnya menjabat served as Head of Accounting Department (1997 –
sebagai Kepala Departemen Akunting (1997-2011 2011 retired).
Pensiun)

Jundariatin Rowi Jundariatin Rowi


(Anggota Komite Audit) (Audit Committee Member)
Warga negara Indonesia, saat ini berusia 60 Tahun Indonesian citizen, 60, appointed as Audit Committee
ditunjuk sebagai anggota Komite Audit Perseroan Member on August 9, 2016 pursuant to Board of
pada tanggal 9 Agustus 2016 dengan Surat keputusan Commissioners Decree No. 007/KOM-PJA/VIII/2016.
Dewan komisaris Nomor 007/KOM-PJA/VIII/2016. Currently, he does not serve in other position besides
Saat ini tidak memiliki jabatan lain selain menjadi serving as Audit Committee member. Previously, he
Anggota Komite Audit Perseroan. Sebelumnya served as Head of Internal Audit Division (2010 –
menjabat sebagai Kepala Divisi Satuan Pengawasan 2011 retired) and Director of PT Seabreez Indonesia
Intern (2010-2011 Pensiun) dan Direktur PT Seabreez (2012 – 2014).
Indonesia (2012-2014).

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

304

Independensi Komite Audit Audit Committee Independency

Perseroan memastikan bahwa Komite Audit Perseroan The Company ensures that the Audit Company
telah menunjukkan kinerja yang professional serta has delivered professional performance and being
bertindak independen dan objektif tanpa intervensi independent as well as objective without intervention
dari pihak manapun. Independensi Komite Audit juga from any party. The independency of the Audit
dijamin melalui penunjukkan anggota Komite Audit Committee is also guaranteed by appointing Audit
yang terdiri dari individu-individu yang merupakan Committee members from professional candidates
profesional yang berasal dari eksternal Perseroan outside of the Company without any affiliation with
dan tidak memiliki hubungan afiliasi dengan Anggota other members of Board of Commissioners, Board of
Dewan Komisaris lainnya, Direksi dan atau pemegang Directors and/or controlling shareholders.
saham pengendali.

Tugas dan Tanggung Jawab Komite Duty and Responsibility of Audit


Audit Committee

• Melakukan analisis terhadap informasi keuangan • Conducting analysis over financial information
yang akan dikeluarkan Perseroan seperti laporan issued by the Company, such as financial
keuangan, proyeksi dan informasi keuangan reporting, projection and other financial
lainnya, dan memastikan laporan keuangan telah information, and ensuring the report presented
disajikan secara wajar sesuai prinsip akuntansi fairly and in conform to the general accounting
yang berlaku umum principles.
• Melakukan analisis dan melakukan pengamatan • Conducting analysis and monitoring regulatory
terhadap kepatuhan Perseroan kepada peraturan compliance with the Capital Market regulations
perundang-undangan di bidang Pasar Modal dan and other regulations related to corporate
peraturan perundang-undangan lainnya yang activities.
berhubungan dengan kegiatan Perseroan.
• Melakukan analisis dan melakukan pengawasan • Conducting analysis and supervision against
terhadap pelaksanaan audit oleh auditor audit activities by internal and external auditors
internal maupun eksternal dan memastikan and ensuring compliance with audit standard and
kesesuaiannya dengan standar audit yang that the management has followed up the audit
berlaku serta memastikan manajemen telah findings presented by the auditors.
menindaklanjuti temuan audit yang disampaikan
oleh pihak auditor.
• Menyampaikan laporan kepada Dewan Komisaris • Reporting to Board of Commissioners about
mengenai berbagai risiko usaha yang dihadapi the business risks of the Company and the
Perseroan dan implementasi manajemen risiko implementation of risk management by Board of
oleh Direksi. Directors.
• Melakukan analisis dan menyampaikan laporan • Conducting analysis and reporting to Board
kepada Dewan Komisaris atas pengaduan yang of Commissioners over claims related to the
berkaitan dengan Perseroan. Company.
• Melakukan penelaahan atas independensi dan • Reviewing the independence and objectivity of
objektivitas akuntan publik. the public accountant.
• Menjaga kerahasiaan dokumen, data dan • Securing Company's documents, data and
informasi. information.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

305

Laporan Kerja Komite Audit Audit Committee Working Report

Berdasarkan Piagam Komite Audit Perseroan, Based on Audit Committee Charter, the Audit
maka Komite Audit bertanggung jawab kepada Committee is responsible to the Board of
Dewan Komisaris melalui penyampaian laporan Commissioners by presenting accountability report
pertanggungjawaban terkait hasil telaah dan related to financial reporting review and monitoring
pemantauan pelaporan keuangan dan pelaksanaan result. For the period of January 1, 2016 until
pengendalian internal. Pada periode 1 Januari 2016 December 31, 2016, based on drafted Work Plan, the
hingga 31 Desember 2016, berdasarkan Rencana Audit Committe had implemented activities generaly
Kerja yang telah disusun, Komite Audit telah explained below:
melaksanakan kegiatan-kegiatan yang secara garis
besar adalah sebagai berikut :

A. Kegiatan Rutin Regular Activity


1. Mengadakan rapat dengan Direktorat Keuangan 1. Organizing meeting with Finance Directorate to
untuk melakukan telaah atas Laporan Keuangan review Financial Statements comprehensively
secara comprehensive dalam rangka memberikan to provide assurance that the accounting
keyakinan bahwa penyajian, perlakuan presentation, treatment and disclosure have
akuntanssi dan pengungkapanannya telah sesuai complied with generally applied accounting
dengan prinsip akuntansi yang berlaku umum. policy. In addition, Audit Committee is also
Di samping itu juga Komite Audit melakukan monitoring the Company’s published Financial
monitoring terhadap perkembangan Kinerja Statements accountability. The Financial
Keuangan Perseroan dan kebenaran Laporan Statements discussion is done monthly, quarterly,
Keuangan yang dipublikasikan. Pembahasan biannually, and annually.
laporan keuangan perseroan dilakukan setiap
bulan, triwulan, semester dan tahunan.
2. Melakukan penelaahan atas ketaatan perseroan 2. Reviewing the Company’s compliance with Stock
terhadap peraturan perundang-undangan di Market Law and other prevailing regulations
bidang Pasar Modal dan peraturan perundang- related to the Company’s activities.
undangan lainnya yang berhubungan dengan
kegiatan Perseroan.
3. Mengadakan rapat dengan Satuan Pengawasan 3. Organizing meeting with Internal Audit Unit (SPI)
Intern (SPI) untuk membahas rencana audit, to discuss audit plan, audit scope, sufficiency of
lingkup audit, kecukupan sistem pengendalian internal control system, significant audit findings
internal, temuan audit yang signifikan dan tindak and the follow-up.
lanjutnya.
4. Memberikan rekomendasi kepada Dewan 4. Providing recommendation to the Board of
Komisaris mengenai penunjukkan Akuntan Publik Commissioners regarding appointment of
yang terdaftar pada OJK, yang didasarkan pada Public Accountant registered at OJK based on
independensi, ruang lingkup penugasan dan independency, scope of assignment and amount
besarnya imbal jasa; of the fee;
5. Mengadakan rapat dengan akuntan Publik untuk 5. Organizing meeting with Public Accountant to
membahas rencana audit, lingkup audit, temuan discuss audit plan, audit scope, significant audit
audit yang signifikan dan implementasi standar findings and implementation of generally applied
akuntansi yang berlaku umum untuk meyakinkan accounting standard to assure objectiveness and
objektifitas dan independensi proses audit independency of external audit process
eksternal.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

306

6. Mengadakan rapat dengan Direktorat dan Unit 6. Organizing meeting with Directorate and other
Kerja lainnya untuk meyakinkan kecukupan Units to ensure sufficiency of Internal Control
sistem pengendalian intern dan implementasi System and Good Corporate Governance
Good Corporate Governance dan tindak lanjut implementation and folow-up on Internal Audit
atas rekomendasi Audit Internal. recommendation.
7. Membuat laporan kepada Komisaris Utama 7. Drafting reports submitted to President
tentang telaah atas hasil kinerja perseroan secara Commissioner regarding monthly Company’s
rutin setiap bulan. performance review.
8. Menghadiri rapat bersama Dewan Komisaris dan 8. Attending meetings with Board of Commissioners
Direksi Perseroan serta memberikan masukan and Board of Directors as well as providing
strategis atas hasil telaah dari Kinerja Perseroan. strategic opinion on the Company’s performance
review report.

Catatan-catatan Khusus Special Notes


1. Telaah RKAP Tahun 2016: 1. Review on RKAP 2016:
(1). Pendapatan Konsolidasi (1). Consolidated Income
(2). Laba Bersih (EAT); Komite Audit menyadari (2). Net Income (EAT); Audit Committee realized
bahwa pada Tahun 2016 laba bersih yang that net income booked by the Company
berhasil dicatat oleh Perseroan belum sesuai in 2016 was below the target due to
target yang diharapkan karena adanya koreksi financial statements correction to guarantee
atas laporan keuangan untuk menjamin implementation of GCG principles. However,
terlaksananya prinsip-prinsip GCG. Namun the Audit Committee appreciated the efforts
demikian Komite Audit menyampaikan taken by the Company.
apreasiasi atas upaya-upaya yang telah
dilakukan oleh Perseroan.
2. Monitoring kegiatan operasional dan pengelolaan 2. Monitoring operational activity and financial
keuangan serta program investasi perseroan. management as well as the Company’s
3. Menelaah Laporan Hasil Audit (LHA) yang investment program.
disampaikan oleh SPI. 3. Reviewing Audit Report (LHA) presented by
4. Memberikan rekomendasi dan catatan-catatan Internal Audit Unit.
penting untuk terlaksananya penerapan tata 4. Providing recommendation and important notes
kelola perusahaan yang baik, berdasarkan azas to implement good corporate governance based
GCG. on GCG principle.
5. Memberikan rekomendasi agar Perseroan 5. Providing recommendation to ensure the
memperhatikan resiko Strategis Perseroan yang Company concerns strategic risks as formulated
telah disusun pada tahun 2016. in 2016.
6. Menyampaikan pendapat pada Direksi perlunya 6. Presenting opinions to the Board of Directors on the
optimalisasi Struktur Organisasi, penyempurnaan importance of Organization Structure optimization,
Job Description, Standard Operation Procedure Job Description improvement, Standard Operating
(SOP), dan review aspek legal atas perjanjian Procedure (SOP), and reviewing legal aspect on
kerjasama dengan mitra kerja/pihak luar. partnership with partners/external party.
7. Merekomendasikan untuk peningkatan program- 7. Submitting recommendation to improve event
program acara di Taman Impian Jaya Ancol yang programs at Taman Impian Jaya Ancol to attract
dapat menarik pengunjung melalui penyusunan visitors by preparing well-planned event calendar,
kalender acara yang terencana dengan park and environment arrangement and considers
baik, penataan taman dan lingkungan serta visitor’s safety and security.
memperhatikan keselamatan dan keamanan
pengunjung.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

307

Frekuensi Pertemuan dan Tingkat Audit Committee Meeting Frequency


Kehadiran Komite Audit and Attendance

Dalam panduan pelaksanaan GCG tertulis bahwa The Code of GCG regulates that the Audit Committee
Komite Audit harus mengadakan rapat sekurang- shall organize meeting minimum once in a month. The
kurangnya satu kali dalam sebulan. Para anggota Audit Commitee members shall attend the meeting
Komite Audit harus hadir dalam rapat tersebut, with a possibility to invite other party, if needed. The
dengan kemungkinan mengundang beberapa pihak Audit Committee presents activity progress report at
lain bila diperlukan. Komite Audit memberikan laporan least 1 (once) in a year and directly report to the Board
kemajuan pelaksanaan kegiatannya sedikitnya 1 of Commissioners via Audit Committee Chairman.
(satu) kali dalam setahun dan melaporkan langsung The Audit Committee Chairman and Members are
ke Dewan Komisaris melalui Ketua Komite Audit. appointed for 1 (one) year tenure by not eliminating
Ketua dan anggota Komite Audit diangkat untuk rights of the Commissioner to administer incidental
masa 1 (satu) tahun dengan tidak mengurangi hak discharge.
Komisaris untuk memberhentikan sewaktu-waktu.

Sepanjang 2016, Komite Audit menghadiri rapat Throughout 2016, the Audit Committee attended
gabungan Dewan Komisaris Direksi dan rapat khusus Management Meeting and Board of Commissioners
Komisaris, dengan rincian sebagai berikut: Internal Meeting with detail as follows:

Rapat Komite Audit Audit Committe Meeting

Kegiatan Honggo kRmH Daryanto


Jundariatin
Rapat dengan Widjojo Mangoenpratolo Waluyo Sukarjono
Yosodiningrat Rowi
Type of Meeting kangmasto

Internal Komite Audit


5 36 14 38 19
Audit Committee Internal Meeting
Satuan Pengawasan Intern (SPI)
2 5 2 5 3
Internal Audit Unit (SPI)
Direktorat Keuangan & Unit-Unit Kerja Lain
9 3 9 6
Finance Directorate & Other Units
KAP RSM AAJ & Associates
2 4 2 3 1
KAP RSMAAJ & Associates

Dewan Komisaris dan Direksi


Board of Commissioners & Board of 5 7 2 7 5
Directors

Sepanjang Tahun 2016, Komite Audit telah Throughout 2016, Audit Committee held 63 (sixty
mengadakan rapat sebanyak 63 (enam puluh tiga ) three) meetings comprising of:
kali, yang terdiri dari :
1. Rapat Intern Komite Audit sebanyak 38 kali; 1. 38 Audit Committee Internal Meetings;
2. Rapat Komite Audit dengan SPI sebanyak 5 kali; 2. 5 Audit Committee Meetings with Internal Audit
3. Rapat Komite Audit dengan Direktorat dan Unit- Unit;
Unit Kerja sebanyak 9 kali; 3. 9 Audit Committee Meetings with Working Units;
4. Rapat Komite Audit dengan KAP RSM AAJ & 4. 4 Audit Committee Meetings with KAP RSM AAJ
Associates sebanyak 4 kali; & Associates;
5. Rapat Komite Audit dengan Dewan Komisaris 5. 7 Audit Committee Meetings with Board of
dan Direksi sebanyak 7 kali. Commissioners and Board of Directors.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

308

Disamping kegiatan rapat, Komite Audit juga Besides the meetings, Audit Committee also
melakukan observasi dan telaah di lapangan guna conducted observation and field review to ensure the
memastikan bahwa pengendalian internal telah internal control has been effectively implemented.
berjalan dengan efektif.

Program Pelatihan dan Audit Committee Training and


Pengembangan Kompetensi Komite Competency Development
Audit

Anggota Komite Audit berpartisipasi secara aktif Audit Committee members participate actively
dalam berbagai program pengembangan kompetensi in various competency development program
berupa pendidikan, pelatihan dan workshop terkait as education, training and workshop related to
fungsi pengawasan yang dijalankan. Rincian program the supervisory function. Detail of training and
pelatihan dan pengembangan kompetensi anggota competency development program for the Audit
Komite Audit untuk tahun 2016, sebagai berikut: Committee member in 2016 is as follows:

Nama Komite Audit Nama Pelatihan Penyelenggara Tanggal Pelaksanaan


Name of Audit Committee Name of Training Organizer Date of Training

Departemen SDM & Umum


Economics & Business (Internal) 3 Oktober 2016
Honggo Widjojo Kangmasto
Outlooks HR & General Affairs October 3, 2016
Department (Internal)
KRMH Daryanto Simposium HUT Jaya Ke-55
JAYA GROUP (PANITIA 19 September 2016
Mangoenpratolo JAYA 55th Anniversary
SIMPOSIUM HUT JAYA) September 19, 2016
Yosodiningrat Symposium
Tanggung Jawab Auditor
dalam Mendeteksi Fraud 3 November 2016
Sukarjono Asosiasi Auditor Internal (AAI)
Auditor’s Responsibility in November 3, 2016
Detecting Fraud
Tanggung Jawab Auditor
dalam Mendeteksi Fraud 3 November 2016
Jundariatin Rowi Asosiasi Auditor Internal (AAI)
Auditor’s Responsibility in November 3, 2016
Detecting Fraud

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

309

Fungsi Nominasi dan Remunerasi


Nomination and Remuneration Function

Dalam rangka meningkatkan penerapan prinsip tata In order to enhance the implementation of good
kelola perusahaan yang baik di lingkungan Perseroan, corporate governance in the Company, particularly
terutama terkait transparansi proses nominasi dan those related to the implementation of transparency
remunerasi, Perseroan telah menetapkan fungsi principle in nomination and remuneration process,
Komite Nominasi dan Remunerasi. Sesuai POJK No. the Company has established the function of
34/POJK.04/2014, Komite Nominasi dan Remunerasi Nomination and Remuneration Committee.
ini membantu pelaksanaan fungsi dan tugas Dewan According to the POJK No. 34/POJK.04/2014,
Komisaris terkait Nominasi dan Remunerasi terhadap Nomination and Remuneration Committee assists
anggota Direksi dan anggota Dewan Komisaris. the implementation of the function and the duties of
Board of Commissioners related to Nomination and
Remuneration for members both Boards of Directors
and Commissioners.

Fungsi tersebut hingga saat ini melekat pada The function is currently embeded to the Board of
Dewan Komisaris sesuai dengan pembagian tugas Commissioners according to division of Board of
dan tanggungjawab Dewan Komisaris antara lain Commissioners’ duty and responsibility, among
mengusulkan besaran remunerasi Direksi dan Dewan others, proposing amount of remuneration for Board
Komisaris. Dewan Komisaris menetapkan besaran of Directors and Board of Commissioners. The Board
Gaji/Honorarium, Tunjangan dan Fasilitas untuk of Commissioners also stipulates amount of Salary/
Tahun 2016 serta Tantiem atas Kinerja Tahun Buku Honorarium, Allowance and Facility for 2015 and
2015 bagi Direksi dan Dewan Komisaris dengan Tantiem for Performance Fiscal Year 2014 for the
berpedoman pada; Board of Directors and Board of Commissioners
referring to:

1. Peraturan Gubernur No 242 Tahun 2015 tentang 1. Regulation No. 242 Governor 2015 on Income
Pedoman Penetapan Penghasilan Direksi, Badan Assignment Guidelines the Board of Directors,
Pengawas dan Dewan Komisaris Badan Usaha Supervisory Board and Board of Commissioners
Milik Daerah. business entity belonging to the area.
2. Hasil keputusan mata acara ketiga RUPS Tahunan 2. Results of the third Agenda of AGMS Fiscal year
Tahun Buku 2015 tanggal 23 Juni 2016 2015 23 June 2016

Sepanjang 2016, Dewan Komisaris telah menjalankan Throughout 2016, the Board of Commissioners had
fungsi Komite Remunerasi antara meliputi kajian serta implemented Remuneration Committee function
pembahasan perhitungan Remunerasi dilakukan including Remuneration package review and
oleh Dewan Komisaris bersama Direksi serta usulan discussion by the Board of Commissioners along
dan persetujuan terkait besaran Nilai Remunerasi with the Board of Directors as well as Remuneration
bagi anggota Dewan Komisaris dan Direksi kepada amount recommendation and approval for members
RUPS Tahunan. of both Boards of Commissioners and Directors to
the Annual GMS.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

310

Kebijakan Mengenai Suksesi Direksi Board of Directors' Succession Policy

Perseroan telah memiliki mekanisme penetapan The Company has Board of Directors successor
kandidat pengganti/suksesor Direksi, yaitu dengan candidate appointment through “Talent Pool” for one
mempunyai “Talent Pool” satu tingkat dibawah level below the Board of Directors. The competency
Direksi. Proses penilaian kompetensi dilakukan oleh assessment process is done by Independent
Konsultan Independen. Talent Pool tersebut akan Consultant. The talent pool will be proposed by the
diajukan oleh Dewan Komisaris kepada Pemegang Board of Commissioners to the Shareholders.
Saham

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

311

SEKRETARIS PERUSAHAAN
Corporate Secretary

Perseroan memiliki Sekretaris Perusahaan yang The Company has Corporate Secretary whose
berfungsi untuk melaksanakan tata kelola perusahaan function is to ensure that the Company runs according
yang baik, terutama dalam hal keterbukaan informasi. to GCG, particularly in information disclosure. Role
Peranan sekretaris perusahaan sangat penting of the Corporate Secretary is very important to
dalam menunjang pelaksanaan prinsip-prinsip Tata support good governance principles and engage in
Kelola Perusahaan dan menjalin hubungan dan harmonious communication between the Company’s
komunikasi yang baik antara internal perusahaan internal party with the Shareholders. Pursuant to
dengan Pemegang Saham. Sesuai dengan Peraturan Bapepam Regulation No. IX.I.4 of 1996 regarding
Bapepam No. IX.I.4 tahun 1996 tentang Pembentukan Corporate Secretary Establishment.
Sekretaris Perusahaan.

Berdasarkan Surat Keputusan Surat Keputusan Pursuant to Board of Directors Decree No. 020/
Direksi Perseroan No. 020/DIR-PJA/III/2016 tanggal DIR-PJA/III/2016 dated March 7, 2016 concerning
7 Maret 2016 tentang Pengalihan Tugas dan Jabatan the Delegation of Duty and Change in Positions
PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk., Berikut ini adalah in PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk, below is the
informasi tentang Sekretaris Perusahaan. information about Corporate Secretary:

Profil Sekretaris Perusahaan Profile of Corporate Secretary

Ellen Gaby Tulangow


Sekretaris Perusahaan
Corporate Secretary

Per tanggal 7 Maret 2016, posisi Sekretaris Since March 7, 2016, Ellen Gaby Tulangow is
Perusahaan Perseroan dijabat oleh Ellen Gaby appointed as Corporate Secretary, she is 47, and
Tulangow, 47 tahun, ditunjuk sebagai Sekretaris appointed by the Board of Directors Decree No. 020/
Perusahaan berdasarkan Surat Keputusan Direksi DIR-PJA/III/2016. She previously worked as Head of
No. 020/DIR-PJA/III/2016. Beliau sebelumnya Tirta Department. She obtained her undergraduate
menjabat sebagai Kepala Departemen Tirta. Beliau degree (S1) majoring in Physics Engineering, Institut
meraih gelar Sarjana (S1) jurusan Teknik Fisika, Institut Teknologi Bandung in 1994 and Master Degree in
Teknologi Bandung, Bandung pada tahun 1994 dan Management from Universitas Indonesia in 2003.
Magister Manajemen di Universitas Indonesia pada
tahun 2003.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

312

Tugas dan Tanggung Jawab Sekretaris Duty and Responsibility of Corporate Secretary
Perusahaan
1. Mengikuti perkembangan pasar modal, terutama 1. Closely following the capital market development,
peraturan perundang-undangan yang berlaku di particularly Capital Market regulations;
bidang Pasar Modal;
2. Memberikan masukan kepada Direksi dan Dewan 2. Advising the Board of Directors and Board of
Komisaris terkait kepatuhan terhadap ketentuan Commissioners related to the compliance with
perundangundangan yang berlaku di Pasar Capital Market Regulations;
Modal;
3. Melaksanakan aspek tata kelola perusahaan 3. Conducting the good corporate governance
dalam hal keterbukaan informasi kepada aspect in providing information disclosure to
publik dan pemangku kepentingan melalui public and stakeholders through the corporate
penyediaan informasi pada situs Perseroan, serta website and reportingt to Financial Service
menyampaikan laporan kepada Otoritas Jasa Authority punctually;
Keuangan secara tepat waktu; 4. Ensuring the implementation of meetings of
4. Memastikan terlaksananya rapat Direksi, Dewan Board of Directors, Board of Commissioners
Komisaris dan Rapat Umum Pemegang Saham and General Meeting of Shareholders (GMS) as
(RUPS) serta bertanggung jawab terhadap well as to be responsible for the availability of
ketersediaan materi rapat, bahan laporan dan materials of meetings, report and presentation for
presentasi untuk acara formal maupun informasi formal occasion and corporate information;
Perseroan; 5. Documenting the meetings of Board of Directors
5. Menyelenggarakan dokumentasi rapat Direksi and or Board of Commissioners;
dan atau Dewan Komisaris; 6. Conducting orientation program of the
6. Melaksanakan program orientasi terhadap organization for Board of Directors and or Board
Perseroan bagi Direksi dan atau Dewan Komisaris; of Commissioners;
7. Memastikan terselenggaranya implementasi dan 7. Ensuring the implementation and evaluation over
evaluasi rencana strategis; strategic plans;
8. Mengembangkan citra Perseroan; 8. Building corporate image;
9. Mengoordinasi dan melaksanakan fungsi 9. Coordinating and conducting the Corporate
Tanggung Jawab Sosial Perseroan; Social Responsibilities function;
10. Menyebarkan siaran media kepada media massa. 10. Distributing press release to mass media.

Program Pelatihan dalam rangka Training Program and Competency


mengembangkan Kompetensi Development of Corporate Secretary
Sekretaris Perusahaan

Selama tahun 2016, Sekretaris Perusahaan telah Throughout 2016, the Corproate Secretary had
mengikuti pelatihan-pelatihan sebagai berikut: participated in trainings, as follows:

PROGRAM PENGEMBANGAN PENYELENGGARA PELAKSANAAN


DEVELOPMENT PROGRAM ORGANIZER SCHEDULE

INTERNAL COACH INDUCTION TRAINING “LEADERS SMART BUSINESS 6 April 2016


VALUES TRANSFORMATION THROUGH COACHING” COACHING FIRM April 6, 2016

WORKSHOP TEAM ALIGNMENT & RAPID CHANGE SMART BUSINESS 17 Maret 2016
PERFORMANCE COACHING FIRM March 17, 2016

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

313

PROGRAM PENGEMBANGAN PENYELENGGARA PELAKSANAAN


DEVELOPMENT PROGRAM ORGANIZER SCHEDULE

WORKSHOP KETERBUKAAN INFORMASI EMITEN DAN OTORITAS JASA


PERUSAHAAN PUBLIK KEUANGAN 16 November 2016
WORKSHOP INFORMATION DISCLOSURE FOR LISTED FINANCIAL SERVICE November 16, 2016
COMPANY AUTHORITY
THE REAL 7TH CSR “MENINGKATKAN KAPASITAS
MASYARAKAT MENUJU KESEJAHTERAAN BERSAMA” 7 September 2016
INTIPESAN KONSULINDO
THE REAL 7TH CSR "INCREASING SHARED-CAPACITY September 7, 2016
WITH PUBLIC TOWARDS HEALTH FOR ALL TAGLINE
CENTER FOR
ENTREPRENEURSHIP, 15 November 2016
BUILDING BUSINESS EXCELLENCE
CHANGE & THIRD SECTOR November 15, 2016
TRISAKTI
KEMENTERIAN
LINGKUNGAN HIDUP DAN
KEHUTANAN REPUBLIK
CSR BIDANG LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN INDONESIA 22 Desember 2016
CSR IN ENVIRONMENT AND FORESTRY MINISTRY OF December 22, 2016
ENVIRONMENT AND
FORESTRY REPUBLIC OF
INDONESIA

WORKSHOP TEAM ALIGNMENT & RAPID CHANGE SMART BUSINESS 17 Maret 2016
PERFORMANCE COACHING FIRM March 17, 2016

PERATURAN OTORITAS JASA KEUANGAN (POJK) ASOSIASI EMITEN


16 Maret 2016
TAHUN 2016 INDONESIA
March 16, 2016
REGULATION OF FINANCIAL service AUTHORITY ASSOCIATION OF EMITEN
(POJK) IN 2016 INDONESIA
ASOSIASI EMITEN
KONSOLIDASI KEUANGAN & SISTEM PELAPORAN INDONESIA 27 Oktober 2016
FINANCIAL CONSOLIDATION & REPORTING SYSTEM ASSOCIATION OF EMITEN October 27, 2016
INDONESIA

WORKSHOP TEAM ALIGNMENT & RAPID CHANGE SMART BUSINESS 17 Maret 2016
PERFORMANCE COACHING FIRM March 17, 2016

22 Februari 2016
CORPORATE JOURNALISM MARKSHARE TRAINING
February 22, 2016
DEPARTEMEN SDM &
UMUM & PT LLOYD’S
REGISTER INDONESIA
PREPARING FOR ISO 9001:2015 WORKSHOP (BATCH 15 Agustus 2016
HR & GENERAL
III) August 15, 2016
DEPARTMENT & PT
LLOYD'S REGISTER
INDONESIA

WORKSHOP TEAM ALIGNMENT & RAPID CHANGE SMART BUSINESS 17 Maret 2016
PERFORMANCE COACHING FIRM March 17, 2016

INSTITUTE TEKNOLOGI
BANDUNG 19 November 16
EHS AWARENESS TRAINING
BANDUNG TECHNOLOGY November 19, 2016
INSTITUTE
DEPARTEMEN SDM &
UMUM & PT LLOYD’S
REGISTER INDONESIA
22 April 2016
INTERNAL AUDITOR ISO 14001:2004 HR & GENERAL
April 22, 2016
DEPARTMENT & PT
LLOYD'S REGISTER
INDONESIA

INTERNAL COACH INDUCTION TRAINING “LEADERS SMART BUSINESS 6 April 2016


VALUES TRANSFORMATION THROUGH COACHING” COACHING FIRM April 6, 2016

WORKSHOP TEAM ALIGNMENT & RAPID CHANGE SMART BUSINESS 17 Maret 2016
PERFORMANCE COACHING FIRM March 17, 2016

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

314

PROGRAM PENGEMBANGAN PENYELENGGARA PELAKSANAAN


DEVELOPMENT PROGRAM ORGANIZER SCHEDULE

DEPARTEMEN SDM &


UMUM & PT LLOYD’S
REGISTER INDONESIA
22 April 2016
INTERNAL AUDITOR ISO 14001:2004 HR & GENERAL
April 22, 2016
DEPARTMENT & PT
LLOYD'S REGISTER
INDONESIA
DEPARTEMEN SDM &
UMUM & PT LLOYD’S
REGISTER INDONESIA
21 April 2016
REFRESHMENT ISO 14001:2004 BATCH 2 HR & GENERAL
April 21, 2016
DEPARTMENT & PT
LLOYD'S REGISTER
INDONESIA
Penerapan Perubahan PSAK Tahun 2016 no. 4,15,
24, 65, 67, 16, 19 & 66 serta ISAK 30, & Pelaksanaan
Annual Report sesuai ketentuan OJK, GCG & ASEAN CG
PT KUSTODIAN SENTRAL
Scorecard 1 Juni 2016
EFEK INDONESIA
Implementation of PSAK Changes Year 2016 no. 4.15, June 1, 2016
24, 65, 67, 16, 19 & 66 and ISAK 30, & Implementation of
Annual Report in accordance with the provisions of OJK,
GCG & ASEAN CG Scorecard
Update System E-proc & Standar Penetapan Komoditi DEPARTEMEN SDM &
Serta HPS Untuk Target 2016 Bagi Seluruh QS UMUM 30 Juni 2016
E-proc System Update & Standard of Commodity DEPARTMENT OF HR & June 30, 2016
Capping and HPS Target 2016 For All QS GENERAL

ADVANCED MANAGEMENT WORKSHOP 108 & 110 24 Maret 2016


YAYASAN PENDIDIKAN JAYA
(EVALUASI PENERAPAN) March 24, 2016

DEPARTEMEN SDM &


UMUM & PT LLOYD’S
REGISTER INDONESIA
22 April 2016
INTERNAL AUDITOR ISO 14001:2004 HR & GENERAL
April 22, 2016
DEPARTMENT & PT
LLOYD'S REGISTER
INDONESIA
PELATIHAN DASAR QS (QUANTITY SURVEYOR) BAGI
TIM QS UNIT/DEPARTEMEN DI PT. PEMBANGUNAN DEPARTEMEN SDM &
JAYA ANCOL, TBK UMUM 14 April 2016
BASIC TRAINING QS (QUANTITY SURVEYOR) FOR DEPARTMENT OF HR & April 14, 2016
TEAM QS UNIT / DEPARTMENT IN PT. JAYA ANCOL GENERAL
DEVELOPMENT, TBK
DEPARTEMEN SDM &
UMUM & PT LLOYD’S
REGISTER INDONESIA
21 April 2016
REFRESHMENT ISO 14001:2004 BATCH 2 HR & GENERAL
April 21, 2016
DEPARTMENT & PT
LLOYD'S REGISTER
INDONESIA
CENTER FOR
ENTREPRENEURSHIP, 15 November 2016
BUILDING BUSINESS EXCELLENCE
CHANGE & THIRD SECTOR November 15, 2016
TRISAKTI

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

315

PROGRAM PENGEMBANGAN PENYELENGGARA PELAKSANAAN


DEVELOPMENT PROGRAM ORGANIZER SCHEDULE

KEMENTERIAN
LINGKUNGAN HIDUP DAN
KEHUTANAN REPUBLIK
CSR BIDANG LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN INDONESIA 22 Desember 2016
CSR FIELD OF ENVIRONMENT AND FORESTRY MINISTRY OF December 22, 2016
ENVIRONMENT AND
FORESTRY REPUBLIC OF
INDONESIA
INSTITUTE TEKNOLOGI
BANDUNG 19 November 2016
EHS AWARENESS TRAINING
BANDUNG TECHNOLOGY November 19, 2016
INSTITUTE
DEPARTEMEN SDM &
UMUM & PT LLOYD’S
REGISTER INDONESIA
22 April 2016
INTERNAL AUDITOR ISO 14001:2004 HR & GENERAL
April 22, 2016
DEPARTMENT & PT
LLOYD'S REGISTER
INDONESIA
DEPARTEMEN SDM &
UMUM & UNIVERSITAS
SEMINAR INVESTASI DI PASAR MODAL INDONESIA
BUNDA MULIA 26 Mei 2016
INVESTMENT SEMINAR IN INDONESIA CAPITAL
DEPARTMENT OF HR & May 26, 2016
MARKET
GENERAL & UNIVERSITY OF
BUNDA MULIA

25 Mei 2016
ADVANCED MANAGEMENT WORKSHOP 111 YAYASAN PENDIDIKAN JAYA
May 25, 2016

ADVANCED MANAGEMENT WORKSHOP 111 & 112


(EVALUASI PENERAPAN) 22 September 2016
A TO Z MAXIMA LEARNING
ADVANCED MANAGEMENT WORKSHOP 111 & 112 September 22, 2016
(EVALUATION OF APPLICATION)
13 Januari 2016
EFFECTIVE COMMUNICATION SKILL I VIBIZ LEARNING CENTER
January 13, 2016
DEPARTEMEN SDM &
UMUM & PT LLOYD’S
REGISTER INDONESIA
22 Agustus 2016
INTERNAL ISO 9001:2015 AUDITOR (BATCH I) HR & GENERAL
August 22, 2016
DEPARTMENT & PT
LLOYD'S REGISTER
INDONESIA
DEPARTEMEN SDM &
UMUM & PT LLOYD’S
REGISTER INDONESIA
8 Agustus 2016
PREPARING FOR ISO 9001:2015 WORKSHOP (BATCH I) HR & GENERAL
August 8, 2016
DEPARTMENT & PT
LLOYD'S REGISTER
INDONESIA
DEPARTEMEN SDM &
REFRESHMENT PENGELOLAAM WEBSITE WWW. UMUM 28 Juli 2016
ANCOL.COM DEPARTMENT OF HR & July 28, 2016
GENERAL
DEPARTEMEN SDM &
ORIENTASI KARYAWAN BARU 2016 (LEVEL STAF S1) UMUM 18 April 2016
NEW EMPLOYEE ORIENTATION 2016 (LEVEL STAFF S1) DEPARTMENT OF HR & April 18, 2016
GENERAL
DEPARTEMEN SDM &
SOSIALISASI PENGADAAN MANDIRI ELEKTRONIK
UMUM 26 Februari 2016
SOCIALIZATION OF ELECTRONIC PROCUREMENT OF
DEPARTMENT OF HR & February 26, 2016
MANDIRI
GENERAL

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

316

PROGRAM PENGEMBANGAN PENYELENGGARA PELAKSANAAN


DEVELOPMENT PROGRAM ORGANIZER SCHEDULE

DEPARTEMEN SDM &


UMUM & UNIVERSITAS
SEMINAR INVESTASI DI PASAR MODAL INDONESIA
BUNDA MULIA 26 Mei 2016
INVESTMENT SEMINAR IN INDONESIA CAPITAL
DEPARTMENT OF HR & May 26, 2016
MARKET
GENERAL & UNIVERSITY OF
BUNDA MULIA

Laporan Pelaksanaan Tugas Corporate Secretary Duty


Sekretaris Perusahaan 2016 Implementation Report 2016

Selama tahun 2016, Sekretaris Perusahaan telah Throughout 2016, Corporate Secretary had
melaksanakan kegiatan sebagai berikut: implemented activities as follows:
1. Penyediaan dan pengelolaan laporan rutin 1. Providing and drafting regular report to Financial
kepada Otoritas Jasa Keuangan berupa: Service Authority, including:
• Laporan registrasi efek setiap bulan • Securities regisration monthly report
• Laporan keuangan triwulan (Maret 2016 dan • Quarter financial statements (March 2016 and
September 2016) September 2016)
• Laporan keuangan per semester (Juni 2016 • Semester financial statements (June 2016
dan Desember 2016) and December 2016).
• Laporan Tahunan. • Annual Report.
2. Menyelenggarakan public expose tahunan pada 2. Organizing annual public expose on August 25,
tanggal 25 Agustus 2016. 2016.
3. Penyelenggaraan kegiatan terkait corporate 3. Organizing corporate communication activities,
communications meliputi: including:
• Press conference dan liputan media (16 kali) • Press conference and media broadcast (16
• Media visit (2 kali) events)
• Pameran (1 kali) • Media Visit (2 events)
• Media gathering (1 kali) • Exhibition (1 event)
• Aktivitas sosial media dan website • Media Gathering (1 event)
4. Membuat laporan analisa perusahaan: • Social Media and Website Activity.
• Melakukan riset low season pada bulan 4. Drafting corporate analysis report:
Oktober 2016 dan high season pada bulan • Conducting low-season research in October
Juli 2016 2016 and high-season in July 2016.
• Laporan audit HSE (2 kali) pada bulan Mei dan • Drafting HSE Audit Report (twice) on May and
November 2016 November 2016
5. Menyusun Laporan Tahunan Tahun 2015. 5. Drafting Annual Report 2015
6.
Pengelolaan komplain pelanggan yang 6. Managing customer' complaints is submitted via:
disampaikan melalui:
• e-mail • e-mail
• Media Sosial • Social Media
• Qlue • Qlue
• Ancol Customer Care (ACC) • Ancol Customer Care (ACC)
7.
Penyelenggaraan rapat dan mengelola 7. Organizing meetings and managing the
dokumentasinya: documentations of:
• RUPST sebanyak 1 (satu) kali. • 1 (one) AGMS.
• Rapat Dewan Komisaris sebanyak 6 kali. • 6 Board of Commissioners Meetings.
• Rapat Direksi sebanyak 57 kali • 57 Board of Directors Meetings.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

317

8. Rapat Gabungan antara Dewan Komisaris dan 8. Organizing 10 Joint Meetings (BOC and BOD
Direksi sebanyak 10 kali Meetings).
9. Melaksanakan pengenalan pengurus perseroan 9. Conducting new management orientation
baru pada tanggal 29 Juli 2016 program on July 29, 2016.
10.
Memastikan penerapan GCG yang baik di 10. Ensuring adequate GCG implementation in the
lingkungan Perseroan. Company.
11. Pelaksanaan koordinasi dan sosialisasi kebijakan 11. Implementing coordination and socialization of
Direksi dan kegiatan internal korporat. BOD's policies and Company's internal activities.
12.
Protokoler Kunjungan Tamu dari Instansi 12. Conducting guest visit protocol from Government
Pemerintahan, Swasta & Perguruan Tinggi instituion, private and unversity.
13. Menyusun dan merealisasikan program Tanggung 13. Preparing and implementing Corporate Social
Jawab Sosial Perseroan yaitu : Responsibility program, as follows:
• Pemberdayaan Ekonomi Lingkungan • Economy and environment development.
• Pembangunan Fasilitas Sosial • Social facility construction.
• Penyuluhan dan pelayanan kesehatan • Health training and service.
• Pelayanan Kesehatan • Educational service.

Siaran Pers 2016 Press Release

Sebagai bagian dari keterbukaan publik, Perseroan As part of public disclosure, the Company also
juga menerbitkan Siaran Pers selama tahun 2016, published press release throughout 2016 with detail
dengan rincian sebagai berikut: as follows:

Tanggal
No Judul Title Penerbitan
Issuance Date

Ancol Gelar Bersih-Bersih Pantai Untuk Ancol Organzied Beach Cleaning Event to 1 Januari 2016
1
Budayakan Cinta Lingkungan Support Environment-Friendly Behavior January 1, 2016
Wahana Baru ‘Dragon Slide’ di Atlantis 'Dragon Slide' New Ride at Atlantis Water 7 Januari 2016
2
Water Adventures Ancol Mulai Beroperasi Adventures Ancol Start to Operate January 7, 2016
Charity Art Festival 2016 - Kegiatan Seni Charity Art Festival 2016 - Charity Art Event 21 Februari 2016
3
Penggalangan Dana bagi Anak Anak Kanker for Children with Cancer February 2, 2016
Rekor Muri Ancol & Igra Gelar Kegiatan Ancol & IGRA MURI Record on Colossal 8 Maret 2016
4
Mewarnai Kolosal Coloring Event March 8, 2016
Ancol Invites Children & Students to
Ancol Ajak Anak & Pelajar Mengamati 9 Maret 2016
5 Observe Animal Behavior at Ocean Dream
Perilaku Satwa di Ocean Dream Samudra March 9, 2016
Samudra
Ancol and Restaurant's Tenant contributed
Ancol Ajak Mitra Restoran Padamkan 19 Maret 2016
6 to Earth Day Campaign by switching off the
Lampu dalam rangka Peringatan Hari Bumi March 19, 2016
lights.
Ancol Gelar Diving Rabbit Show Untuk Ajak Ancol Hosted Diving Rabbit Show to Invite 22 Maret 2016
7
Masyarakat Mencintai Makhluk Hidup Society Care to Animals March 22, 2016
Festival Waisak For Indonesia Di Pasar Seni Vesakh Festival For Indonesia at Pasar Seni 21 April 2016
8
Ancol Ancol April 21, 2016
Ancol Siapkan Program Spesial Untuk Ancol Prepared Special Program to 1 Juni 2016
9
Sambut Liburan Ramadhan Welcome Ramadhan Holiday June 1, 2016
Ancol Berbagi Keceriaan Di Bulan Ancol Shared Happiness in Ramadhan 16 Juni 2016
10
Ramadhan Bersama 1000 Anak Yatim Month with 1,000 orphans June 16, 2016
Serunya Ngabuburit dan ber-Lebaran di Happy Ngabuburit and Eid al Fitr celebration 9 Juni 2016
11
Pantai Jakarta at Jakarta Beach June 9, 2016

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

318

Tanggal
No Judul Title Penerbitan
Issuance Date

Ancol Berlakukan Parkir Sentral Untuk Ancol Provides Centralized Parking Lot for 21 Juni 2016
12
Kenyamanan Pengunjung Visitor’s Convenience June 21, 2016
23 Juli 2016
13 Dufan Gelar Lomba Mencari “Pokemon Go” Dufan Hosted “Pokemon Go” Competition
August 23, 2016
5 Agustus 2016
14 Ancol Taman Impian, Inovasi Tiada Henti Ancol Taman Impian, Continuous Innovation
August 5, 2016
Ancol Gelar ‘Pesta Rakyat Merdeka’ Untuk Ancol Held ‘Pesta Rakyat Merdeka’ event to 12 Agustus 2016
15
Rayakan HUT RI Ke-71 celebrate RI 71st Independency Day August 12, 2016
Ancol Gelar Pemotongan dan Pembagian Ancol Organized Qurban (Sacrifice Animal) 9 September 2016
16
Qurban Slaughtering and Distribution September 9, 2016
PT Pembangunan Jaya Ancol, Tbk lakukan PT Pembangunan Jaya Ancol, Tbk Builds 22 September 2016
17
sinergi dengan Bank DKI Synergy with Bank DKI September 22, 2016
Ancol bersama Jakarta Tafisa Games Ancol Collaborated with Jakarta Tafisa
8 Oktober 2016
18 Organizing Committee (JATGOC) Sukseskan Games Organizing Committee (JATGOC)
October 8, 2016
TAFISA GAMES 2016 Supporting TAFISA GAMES 2016
Kolaborasi Ancol dan PD PAL dalam Ancol and PD PAL Collaboration in Waste 12 Oktober 2016
19
Pengolahan Air Limbah Water Treatment October 12, 2016
31 Oktober 2016
20 Fenomena Kematian Ikan Di Perairan Ancol Fish Death Phenomena at Ancol Sea
October 31, 2016
ANCOL Collaborated with Police
Ancol Bersama Kepolisian Bantu Pencarian 16 November 2016
21 Department Supporting Lost People Search
Orang Hilang November 16, 2016
and Rescue
Sambut Libur Akhir Tahun, Sea World Ancol Celebrating End-Year Holiday, Sea World 14 Desember 2016
22
Luncurkan Wahana Baru Ancol Launched New Ride December 14, 2016
Ancol Hadirkan Keceriaan Saat Liburan Ancol Brings Happiness in Christmas & New 19 Desember 2016
23
Natal & Tahun Baru Year Holiday December 19, 2016

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

319

Rapat Umum Pemegang Saham


General Meetings of Shareholders

Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) merupakan General Meetings of Shareholders (GMS) is the
organ Perseroan yang memiliki kewenangan Company's structure with the highest and exclusive
tertinggi dan ekslusif yang tidak diberikan kepada authority that is neither delegated to the Board of
Direksi dan Dewan Komisaris. Kewenangan RUPS, Directors nor the Board of Commissioners. Authority
bentuk dan luasannya, ditentukan dalam Undang- of the GMS along with type and scope, is stipulated
Undang Perusahaan Terbuka dan Anggaran Dasar in Limited Liability Company Law and Articles of
Perusahaan. Secara konkrit, RUPS adalah sebuah Association. In concrete, GMS is a forum where the
forum, di mana para pemegang saham memiliki Shareholders have authority to acquire explanations
kewenangan untuk memperoleh keterangan- about the Company both from the Board of Directors
keterangan mengenai Perseroan, baik dari Direksi and Board of Commissioners.
maupun Dewan Komisaris.

Semua keputusan yang diambil dalam RUPS Every resolution taken in the GMS is based on the
didasarkan pada kepentingan usaha Perseroan Company’s long-term business interest. GMS and/
dalam jangka panjang. RUPS dan/atau pemegang or Shareholders shall not intervene the duty, function
saham tidak dapat melakukan intervensi terhadap and authority of the Board of Commissioners and
tugas, fungsi, dan wewenang Dewan Komisaris dan Board of Directors. GMS consists of Annual GMS
Direksi. RUPS Perseroan terdiri dari RUPS Tahunan held 2 (twice) in every 1 (one) year and Extraordinary
yang diselenggarakan setiap 1 (satu) tahun 2 (dua) GMS (EGMS) may be organized anytime if considered
kali dan RUPS Luar Biasa (RUPSLB) yang dapat necessary by the Board of Directors and/or Board of
dilakukan setiap saat apabila diperlukan bagi Direksi Commissioners and/or Shareholders.
dan/atau Dewan Komisaris dan/atau pemegang
saham.

Perseroan melaksanakan Rapat Umum pemegang The Company held Annual General Meetings of
Saham Tahunan Tahun Buku 2015 pada 23 Juni 2016 Shareholders for Fiscal Year 2015 on June 23, 2016
di MPH Candi Bentar Putri Duyung Ancol, Jakarta at MPH Candi Bentar Putri Duyung Ancol, North
Utara dengan rincian agenda dan realisasi keputusan Jakarta with details of Annual GMS resolutions
RUPS Tahunan sebagai berikut: agenda and realization, as follows:

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

320

Realisasi/
Alasan belum
Agenda RUPS 2015 Keputusan hasil RUPS Tahun Buku 2015 terealisasinya
Keputusan RUPS
2015

Agenda Pertama Keputusan Agenda Pertama: Sudah Direalisasikan

Persetujuan dan pengesahan atas 1. Menyetujui dan menerima dengan baik Laporan
Laporan Direksi mengenai jalannya Tahunan Perseroan untuk tahun buku yang berakhir
usaha Perseroan dan tata usaha pada tanggal 31 Desember 2015 yang meliputi:
keuangan Perseroan untuk tahun i. Laporan Kinerja Direksi Perseroan mengenai
buku yang berakhir pada tanggal 31 keadaan dan jalannya kegiatan usaha Perseroan,
Desember 2015 serta persetujuan dan hasil yang telah dicapai, perkiraan mengenai
pengesahan atas Laporan Keuangan perkembangan Perseroan di masa yang akan
Perseroan, termasuk di dalamnya datang;
Neraca dan Perhitungan Laba/Rugi ii. Laporan Keuangan Tahunan Perseroan yang
Perseroan, untuk tahun buku yang memuat Laporan Posisi Keuangan Konsolidasian;
berakhir pada tanggal 31 Desember Laporan Laba/Rugi Komprehensif, Laporan
2015 yang telah diaudit oleh Akuntan Perubahan Ekuitas Konsolidasian dan Laporan
Publik Independen, dan persetujuan Arus Kas Konsolidasian Perseroan untuk tahun
atas Laporan Tahunan Perseroan, buku yang berakhir tanggal 31 Desember 2015,
laporan tugas pengawasan Dewan yang telah diaudit oleh Kantor Akuntan Publik
Komisaris Perseroan untuk tahun Amir Abadi Jusuf, Aryanto, Mawar dan Rekan
buku yang berakhir pada tanggal 31 tertanggal 26 Februari 2016 Nomor R/098.AGA-S/
Desember 2015, serta memberikan lji.2/2016.
pelunasan dan pembebasan iii. Serta laporan tugas pengawasan Dewan
tanggung jawab sepenuhnya (acquit Komisaris Perseroan atas kinerja Perseroan untuk
et de charge) kepada seluruh anggota tahun buku yang berakhir pada 31 Desember
Direksi dan Dewan Komisaris 2015.
Perseroan atas tindakan pengurusan 2. Memberikan pembebasan tanggung jawab
dan pengawasan yang telah dilakukan sepenuhnya kepada seluruh anggota Direksi
dalam tahun buku yang berakhir pada Perseroan atas tindakan pengurusan yang dilakukan
tanggal 31 Desember 2015. terhadap Perseroan dan memberi pembebasan
tanggung jawab sepenuhnya kepada Dewan
Komisaris Perseroan atas tindakan pengawasan
terhadap tindakan pengurusan oleh seluruh anggota
Direksi Perseroan, yang mereka lakukan dalam tahun
buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2015
(acquit et de charge), sepanjang tindakan-tindakan
mereka tersebut tercermin dalam Laporan Keuangan
Perseroan untuk tahun buku yang berakhir pada
tanggal 31 Desember 2015.

Agenda Kedua Keputusan Agenda Kedua Sudah Direalisasikan

Persetujuan atas rencana Menyetujui penggunaan Laba Bersih Perseroan adalah


penggunaan laba bersih Perseroan sebagai berikut:
untuk tahun buku yang berakhir pada 1. Menetapkan cadangan umum sebesar 1% dari
tanggal 31 Desember 2015. laba komprehensif tahun buku 2015 yang dapat
diatribusikan kepada pemilik entitas induk sebesar
Rp2.908.605.717 (dua miliar sembilan ratus delapan
juta enam ratus lima ribu tujuh ratus tujuh belas
rupiah).
2. Menetapkan pembayaran dividen sebesar Rp
69/lembar saham atau sebesar 38% dari laba
komprehensif tahun buku 2015 yang dapat
diatribusikan kepada pemilik entitas induk sebesar
Rp110.399.999.862 (seratus sepuluh miliar tiga ratus
sembilan puluh sembilan juta sembilan ratus sembilan
puluh sembilan ribu delapan ratus enam puluh dua
rupiah) dan melakukan pembayaran dividen pada
tanggal 27 Juli 2016.
3. Menetapkan laba ditahan sebesar 62% dari
laba komprehensif tahun buku 2015 yang dapat
diatribusikan kepada pemilik entitas induk.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

321

GMS 2015
GMS 2015 Agenda Decision of GMS Fiscal Year 2015 Realizations
Realization/Not

First Agenda First Agenda Resolutions: Completed

1. Approve and accept in good faith the Company’s


The Approval and validation upon Annual Report for the fiscal year ended up on
Board of Directors’ Report concerning December 31, 2015, which comprises of:
the progress of Company’s business i. Performance Report of Company’s Board of
and financial management for the Directors upon the condition and progress of
fiscal year ended up on December Company’s business activities, Company’s
31, 2015; the approval and validation achievement, and prediction on Company’s
upon Company’s Financial Statement, development in the future;
including Balance Sheet and Income ii. Company’s Annual Financial Statement which
Statement for the fiscal year ended consists of Consolidated Financial Statement;
up on December 31, 2015 which Comprehensive Income Statement; Consolidated
had been audited by Independent Statement of the Change in Company’s Equity
Public Accountant; the approval and Consolidated Cash Flow Statement for
and validation upon Company’s the fiscal year ended up on December 31, 215,
Annual Report, Monitoring Report of which had been audited by Public Accountant
Company’s Board of Commissioners Firm, Amir Abadi Jusuf, Aryanto, Mawar and
for the fiscal year ended up on Associates dated on February 26, 2016, Number
December 31, 2015; as well as to grant R/ 098-AGA-S/ Iji.2/ 2016.
full release and discharge (acquit et iii. Monitoring Report of Company’s Board of
de charge) to the Company’s Board of Commissioners upon the Company’s performance
Directors for their obligations in regard for the fiscal year ended up on December 31,
with management actions and the 2015.
Company’s Board of Commissioners 2. Grant full release and discharge (acquit et de charge)
for their obligations in regard with to the Company’s Board of Directors for their
supervisory actions for the fiscal year obligations in regard with management actions and
ended up on December 31, 2015. the Company’s Board of Commissioners for their
obligations in regard with supervisory actions for the
fiscal year ended up on December 31, 2015, as long
as their actions were reflected within the Company’s
Financial Report and by considering the Company’s
Board of Directors’ Report for the fiscal year ended
up on December 31, 2015. Should in the future
such criminal offense indications are found within
the position misuse which may lead into Company’s
losses and is performed intentionally, in negligence
manner, irresponsible or due to un-proportional
decision making, therefore Company’s management
(Board of Directors and Board of Commissioners) may
be asked to provide personal responsibilities
Second Agenda Second Agenda Resolutions Completed

The Approval upon the allocation plan Approve the use of Company’s Net Income for:
of the Company’s net income for the 1. Determine general reserve funds by 1% from
fiscal year ended up on December 31, comprehensive income of the fiscal year 2015 which
2015. may be attributed to the owner of parent entity in the
amount of Rp2,908,605,717 (two billion nine hundred
eight million six hundred five thousand seven hundred
seven Rupiah).
2. Determine dividend distribution for Rp 69/ per share
or equivalents to 38% from comprehensive income of
the fiscal year 2015 which may be attributed to the
owner of parent entity in the amount of Rp110, 399,
999, 862 (one hundred ten billion three hundred ninety
nine nine hundred ninety nine thousand eight hundred
sixty two Rupiah).
3. Determine retained earnings by 62% from
comprehensive income of the fiscal year 2015 which
may be attributed to the owner of parent entity.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

322

Realisasi/
Alasan belum
Agenda RUPS 2015 Keputusan hasil RUPS Tahun Buku 2015 terealisasinya
Keputusan RUPS
2015

Agenda Ketiga Keputusan Agenda Ketiga Sudah Direalisasikan

Penetapan gaji dan tunjangan Menyetujui untuk memberikan kewenangan kepada


bagi anggota Direksi dan gaji atau Dewan Komisaris untuk menetapkan besaran penghasilan
honorarium dan tunjangan bagi bagi anggota Direksi dan Dewan Komisaris Perseroan
anggota Dewan Komisaris Perseroan untuk tahun buku 2016 dengan memperhatikan:
untuk tahun buku 2016 1. Peraturan Gubernur No. 242 Tahun 2015 tentang
pedoman penetapan penghasilan Direksi, Badan
Pengawas dan Dewan Komisaris Badan Usaha Milik
Daerah;
2. Untuk Dewan Komisaris besaran kenaikannya
maksimum 10% dari tahun sebelumnya.

Agenda Keempat Keputusan Agenda Keempat Sudah Direalisasikan

Penunjukan Kantor Akuntan Publik Memberikan wewenang kepada Dewan Komisaris


Independen yang akan melakukan Perseroan untuk menunjuk Akuntan Publik Independen
audit atas buku-buku Perseroan Perseroan yang akan mengaudit buku-buku Perseroan
untuk tahun buku yang berakhir untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31
pada tanggal 31 Desember 2016 Desember 2016 dengan ketentuan Kantor Akuntan Publik
dan pemberian wewenang kepada yang ditunjuk merupakan Kantor Akuntan Publik yang
Direksi Perseroan untuk menetapkan terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dan memiliki
jumlah honorarium Akuntan reputasi yang baik serta memberi wewenang sepenuhnya
Publik Independen tersebut serta kepada Direksi Perseroan untuk menetapkan honorarium
persyaratan lain penunjukkannya. serta persyaratan-persyaratan lain sehubungan dengan
penunjukan akuntan publik tersebut
Agenda Kelima Keputusan Agenda Kelima Sudah Direalisasikan

Persetujuan atas perubahan susunan 1. Mengangkat Bapak Honggo Widjojo Kangmasto


anggota Direksi dan anggota Dewan selaku Komisaris Utama dan Independen Perseroan
Komisaris Perseroan terhitung sejak ditutupnya Rapat ini sampai dengan
penutupan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan
tahun ketiga;
2. Mengangkat Ibu Tuty Kusumawati sebagai Komisaris
Perseroan terhitung sejak ditutupnya Rapat ini sampai
dengan penutupan Rapat Umum Pemegang Saham
Tahunan tahun ketiga;
3. Mengangkat kembali Bapak KRMH Daryanto
Mangoenpratolo Yosodiningrat sebagai Komisaris
Independen Perseroan terhitung sejak ditutupnya
Rapat ini sampai dengan penutupan Rapat Umum
Pemegang Saham Tahunan tahun ketiga;
4. Mengangkat Bapak C. Paul Tehusijarana sebagai
Direktur Utama Perseroan terhitung sejak ditutupnya
Rapat ini sampai dengan penutupan Rapat Umum
Pemegang Saham Tahunan tahun ketiga;
5. Mengangkat Bapak Daniel Nainggolan sebagai
Direktur Independen Perseroan terhitung sejak
ditutupnya Rapat ini sampai dengan penutupan Rapat
Umum Pemegang Saham Tahunan tahun ketiga; dan
untuk selanjutnya Bapak Arif Nugroho menjabat
sebagai Direktur Perseroan dengan melanjutkan sisa
masa jabatan yang bersangkutan;
6. Mengangkat kembali Bapak Teuku Sahir Syahali
sebagai Direktur Perseroan terhitung sejak ditutupnya
Rapat ini sampai dengan penutupan Rapat Umum
Pemegang Saham Tahunan tahun ketiga;
7. Masing-masing jabatan tersebut dengan tidak
mengurangi hak Rapat Umum Pemegang Saham
untuk memberhentikannya sewaktu-waktu;

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

323

GMS 2015
GMS 2015 Agenda Decision of GMS Fiscal Year 2015 Realizations
Realization/Not

Third Agenda Third Agenda Resolution Completed

The Determination of salary and Approval to delegate authority to the Board of


allowance for Board of Directors Commissioners to determine amount of remuneration for
member and salary and honorarium Board of Directors and Board of Commissioners for fiscal
for Board of Commissioners members year 2016 by considering:
for fiscal year 2016 1. Governor Regulation No. 242 of 2015 concerning
Remuneration Policy for Board of Directors,
Supervisory Board and Board of Commissioners of
Regional-Owned Enterprise;
2. Maximum remuneration increase for Board of
Commissioner is 10% from the previous year.

Fourth Agenda Fourth Agenda Resolution Completed

The Appointment of Independent Delegated authority to the Board of Commissioners to


Public Accountant Firm to audit the appoint Independent Public Accountant to audit the
Company’s books for fiscal year Company’s books for fiscal year ended on December 31,
ended on December 31, 2016 and 2016 with terms that the appointed Public Accountant
delegated authority to the Board Firm is registered at Financial Service Authority (OJK) and
of Directors to determine amount has good reputation, and delegated full authority to the
of fee for the Independent Public Board of Directors to determine fee and other requirements
Accountant and other appointment related with the public accountant appointment.
requirements.

Fifth Agenda Fifth Agenda Resolutions Completed

The Approval upon the change 1. Appoint Mr. Honggo Widjojo Kangmasto as the
in the structure of Company’s Company’s Chairman and Independent Commissioner
Board of Directors and Board of which shall be effective after this meeting is closed
Commissioners. up to the following the Annual General Meeting
of Shareholders is closed in the third year after the
appointment;
2. Appoint Mrs. Tuty Kusumawati as the Company’s
Commissioners which shall be effective after this
meeting is closed up to the following the Annual
General Meeting of Shareholders is closed in the third
year after the appointment;
3. Re- appoint Mr. KRMH Daryanto Mangoenpratolo
Yosodiningrat as the Company’s Independent
Commissioner which shall be effective after this
meeting is closed upto the following the Annual
General Meeting of Shareholders is closed in the third
year after the appointment;
4. Appoint Mr. C. Paul Tehusijarana as the Company’s
General Director which shall be effective after this
meeting is closed up to the following the Annual
General Meeting of Shareholders is closed in the third
year after the appointment;
5. Appoint Mr. Daniel Nainggolan as the Company’s
Independent Director which shall be effective after
this meeting is closed up to the following the Annual
General Meeting of Shareholders is closed in the third
year after the appointment; and for Mr. Arif Nugroho
shall be appointed as the Company’s Director by
continuing the rest of his function tenure;
6. Re- appoint Mr. Teuku Sahir Syahali as the Company
Director which shall be effective after this meeting is
closed up to the following the Annual General Meeting
of Shareholders is closed in the third year after the
appointment;
7. Each aforesaid function, by without prejudice the
rights of General Meeting of Shareholders, may be at
any time terminated;

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

324

Realisasi/
Alasan belum
Agenda RUPS 2015 Keputusan hasil RUPS Tahun Buku 2015 terealisasinya
Keputusan RUPS
2015

8. Menetapkan dan mengesahkan susunan anggota


Dewan Komisaris dan Direksi Perseroan efektif
terhitung sejak ditutupnya Rapat ini sampai dengan
berakhirnya masa jabatan anggota Direksi dan Dewan
Komisaris Perseroan berdasarkan Anggaran Dasar
Perseroan dengan susunan sebagai berikut:

Dewan Komisaris
Komisaris Utama & : Honggo Widjojo
Independen Kangmasto
Komisaris : Tuty Kusumawati
Komisaris : KRMH Daryanto
Independen Mangoenpratolo
Yosodiningrat
Komisaris : Trisna Muliadi

Direksi
Direktur Utama : C. Paul Tehusijarana
Direktur : Teuku Sahir Syahali
Direktur : Harianto Badjoeri
Direktur : Budiwidiantoro
Direktur : Arif Nugroho
Direktur Independen : Daniel Nainggolan

9. Memberi wewenang dan kuasa penuh dengan hak


substitusi kepada Direksi Perseroan untuk melakukan
segala tindakan yang diperlukan sehubungan dengan
keputusan-keputusan termasuk perubahan anggota
Dewan Komisaris dan Direksi tersebut di atas
termasuk tetapi tidak terbatas pada untuk membuat
atau meminta untuk dibuatkan serta menandatangani
segala akta sehubungan dengan perubahan susunan
anggota Dewan Komisaris dan Direksi Perseroan dan
untuk memberitahukan kepada pihak yang berwenang
serta melakukan semua dan setiap tindakan yang
diperlukan sehubungan dengan keputusan tersebut
sesuai dengan peraturan perundang–undangan yang
berlaku.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

325

GMS 2015
GMS 2015 Agenda Decision of GMS Fiscal Year 2015 Realizations
Realization/Not

8. Determine and validate the structure of the Company’s


Board of Commissioners and Board of Directors
which shall be effective after this Meeting is closed up
to the expiration of the Company’s Board of Directors’
and Board of Commissioners’ tenure in accordance
with the Company’s Articles of Incorporation, with
these following structures:

Board of Commissioners
President & : Honggo Widjojo
Independent Kangmasto
Commissioner
Commissioner : Tuty Kusumawati
Independent : KRMH Daryanto
Commissioner Mangoenpratolo
Yosodiningrat
Commissioner : Trisna Muliadi

Board of Directors
President Director : C. Paul Tehusijarana
Director : Teuku Sahir Syahali
Director : Harianto Badjoeri
Director : Budiwidiantoro
Director : Arif Nugroho
Independent Director : Daniel Nainggolan

9. Grant full authority and power with substitution rights


to the Company’s Board of Directors to conduct
any necessary actions in regard with the resolutions
including the changes in the aforesaid structure of
Board of Commissioners and Board of Directors,
including but not limited to the arrangement and
requisition to prepare and sign any official documents
in regard with the changes in the Company’s structure
of Board of Commissioner and Board of Directors and
to notify the competent authority as well as perform
all and any necessary actions relating to the aforesaid
resolutions in accordance with the prevailing Laws.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

326

UNIT AUDIT INTERNAL


Internal Audit Unit

Satuan Pengawasan Intern (SPI) merupakan unit Internal Audit Unit is the Company's working
kerja Perseroan yang melaksanakan kegiatan unit that performs assurance and consultative
assurance dan konsultasi (consultative management) management and in charge to assist the President
dan bertugas membantu Direktur Utama dalam Director in evaluating and improving effectiveness
mengevaluasi dan meningkatkan efektivitas of risk management, management controlling
pengelolaan risiko, sistem pengendalian manajemen system and governance process as well as provides
dan proses governance, serta memberikan saran recommendation and improvement, evaluates
dan perbaikan, mengadakan penilaian atas sistem the management controlling system and gives
pengendalian manajemen serta memberikan saran- recommendation improvement.
saran perbaikan.

Komposisi Satuan Pengawasan Intern Internal Audit Unit Composition


(SPI)

Berdasarkan Surat Keputusan No. 057/DIR-PJA/ Referring to Decree No. 057/DIR-PJA/EXT/III/2016,


EXT/III/2016, Direksi Perseroan menetapkan dan the Board of Directors appointed Farida Kusuma
mengangkat Farida Kusuma Rochani sebagai Kepala Rochani as Head of Internal Audit Unit. The Head of
Satuan Pengawasan Intern. Dengan komposisi Internal Audit Unit composition is as follows:
Satuan Pengawasan Intern sebagai berikut:

Nama
No Jabatan Position
Name

1 Farida Kusuma Rochani Kepala SPI Head of Internal Audit Unit


2 Irma Indriani Maha Pengawas Supervisor
3 Gatot Prasetyo Pengawas Supervisor
4 Dimas Fallony Ketua Tim Team Leader
5 Suci Faulia Anggota tim Team Member
6 Septea Rusya Anggota tim Team Member
7 Lydia Fariany Anggota tim Team Member
8 Sarwadi Staf teknik Technical Staff

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

327

Profil Kepala Satuan Pengawasan Profile of Head of Internal Audit Unit


Intern

Farida Kusuma Rochani


Kepala SPI
Head of IAU

Terhitung sejak tanggal 7 Maret 2016, posisi Kepala Since March 7, 2016, Head of Internal Audit position
SPI dijabat oleh Farida Kusuma Rochani yang is served by Farida Kusuma Rochani replacing
menggantikan Hanurawan Nugroho. Farida berusia Hanurawan Nugroho. Farida is 46 years, appointed as
46 tahun, ditunjuk sebagai Kepala SPI berdasarkan Head of Internal Audit Unit under Board of Directors
SK Direksi No. 057/DIR-PJA/EXT/III/2016 dan Decree No. 057/DIR-PJA/EXT/III/2016 and Board
Keputusan komisaris tanggal 7 Maret 2016 tentang of Commissioners Decree dated March 7, 2016
Penggantian dan Pengangkatan Kepala SPI. Beliau concerning Head of Internal Audit Unit Replacement
sebelumnya menjabat sebagai sebagai Kepala and Appointment. Previously, she served as
Corporate Secretary di Perseroan. Beliau meraih Corporate Secretary of the Company. She achieved
gelar Sarjana jurusan Ilmu Hubungan Internasional her undergraduate degree majoring in International
di Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik di Universitas Affairs from Faculty of Social and Political Sciences,
Gadjah Mada, Yogyakarta pada tahun 1993 dan Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta in 1993 and
gelar Magister manajemen Eksekutif di Sekolah Master Degree of Executive Management from
Tinggi Manajemen PPM Jakarta pada tahun 2014. Sekolah Tinggi Manajemen PPM, Jakarta in 2014.

Selama tahun 2016, beliau aktif mengikuti program Throughout 2016, she participated actively in
pelatihan dan pengembangan kompetensi, antara trainings and competency development programs,
lain: as follows:
1. Workshop Team Alignment & Rapid Change 1. Team Alignment & Rapid Change Performance
Performance tanggal 17 Maret 2016. Workshop on March 17, 2016.
2. Internal Coach Induction Training, “Leaders Values 2. Internal Coach Induction Training, “Leaders
Transformation Through Coaching” tanggal 6 – 8 Values Transformation Through Coaching” on
April 2016. April 6 – 8, 2016.
3. Teknik Menulis Laporan Audit Yang Baik tanggal 3. Proper Audit Report Preparation Method on May
26 Mei 2016. 26, 2016.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

328

4. Internal ISO 9001:2015 Auditor (Batch II) tanggal 4. Internal Auditor ISO 9001:2015 (Batch II) on
30 – 31 Agustus 2016. August 30 – 31, 2016.
5. Pencegahan Tindak Pidana Korupsi dan 5. Corruption and Money Laundering Crimes
Pencucian Uang tanggal 7 September 2016. Prevention on September 7, 2016.
6. Pendidikan dan Pelatihan Khusus Kepala SPI 6. Special Course and Training for Head of Internal
tanggal 22 – 28 September 2016. Audit Unit on September 22 – 28, 2016.

Jumlah Pegawai (Auditor Internal) Number of Employees (Internal


pada Unit Audit Internal Auditor) in Internal Audit Unit

Selama tahun 2016, Perseroan memiliki 8 (delapan) Throughout 2016, the Company had 8 (eight)
orang pegawai dalam unit audit internal, yang terdiri employees in Internal Audit Unit comprising of 1
dari 1 (satu) orang Kepala SPI , 2 (dua) orang kepala (one) Head of SPI, 2 (two) Head of Audit Unit, 1 (one)
Bidang Pengawas, 1 (satu) orang Ketua Tim, 3 (tiga) Team Leader, 3 (three) Team members and 1 (one)
orang anggota tim dan 1 (satu) orang staf teknik. technical staff.

Sertifikasi sebagai Profesi Audit Internal Audit Professional


Internal Certification

Auditor yang telah mendapatkan gelar Serfikasi As of December 31, 2016, number of auditors with
Internasional dan Nasional sampai dengan 31 International and National certifications are as
Desember 2016 sebagai berikut: follows:

Gelar Internasional Jumlah Auditor


International Certifications Number of Auditor

Qualified Internal Auditor (QIA) dan Certified Risk Management Proffessional (CRMP) 1
Professional Internal Auditor (PIA) 1

Sedangkan staf lainnya sedang dalam proses However, other staffs are under QIA and PIA
sertifikasi QIA dan PIA certifications process.

Kedudukan Unit Audit Internal Position of Internal Audit Unit


Dalam menjalankan misi sebagai unit jasa yang In carrying out the mission as an efficient and effective
efisien dan efektif dalam membantu manajemen unit in assisting the management to run their activities
melaksanakan aktivitas dalam setiap tingkatan agar in every level to be consistent with the stipulated
tetap selaras dengan misi, tujuan dan strategi yang mission, objectives and strategies, the Internal Audit
telah ditetapkan, Satuan Pengawasan Intern memiliki Unit is positioned in the organization structure where
kedudukan dalam struktur organisasi Perseroan the Internal Audit Unit is led by a Head of Internal
dimana Satuan Pengawasan Intern dipimpin oleh Audit Unit that reports to the President Director with
seorang Kepala Satuan pengawasan Intern yang appointment and dismissal also by the President
bertanggung jawab kepada Direktur Utama serta Director. Auditors in charge in the Internal Audit Unit
diangkat dan diberhentikan oleh Direktur Utama. are are reporting directly to Head of Internal Audit
Auditor yang bertugas dalam Satuan Pengawasan Unit.
Intern bertanggung jawab secara langsung kepada
Kepala Satuan Pengawasan Intern.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

329

Tugas dan Wewenang SPI Duty and Authroity of Internal Audit Unit

Kedudukan, tugas, wewenang dan tanggung jawab Position, duty, authority and responsibility of the Internal
SPI serta hubungan kelembagaan antara SPI dengan Audit Unit and institutional relationship between Internal
organ Perseroan lainnya diatur dalam Piagam Satuan Audit Unit and other Company’s structures are regulated
Pengawasan Intern (Internal Audit Charter). Sesuai in Internal Audit Charter. According to its functions,
fungsinya, Satuan Pengawasan Intern mengadakan the Internal Audit Unit evaluates the management
penilaian atas sistem pengendalian manajemen, controlling, risk management, Governance systems,
manajemen risiko, Governance dan pelaksanaannya along with their implementation and provides
serta memberikan saran-saran perbaikan untuk improvement recommendation to all departments/
seluruh Departemen/Unit Kerja yang ada di Perseroan Working Units in the Company as specified in the
yang dituangkan dalam Program kerja Audit Tahunan, Annual Audit Plan. Internal Audit Unit also performs
serta melaksanakan Audit Khusus sesuai permintaan Special Audit based on request from President Director
Direktur Utama dan membuat Laporan setiap hasil and prepares report on every audit result and submits
audit yang disampaikan kepada Direktur Utama. the report to the President Director.

Tugas Satuan pengawasan Intern meliputi: Duty of the Internal Audit Unit includes:
1. Menyusun dan melaksanakan rencana Satuan 1. Drafting and implementing annual audit plan of
Pengawasan Intern tahunan. Internal Audit Unit.
2. Menguji dan mengevaluasi pelaksanaan 2. Measuring and evaluating the implementation of
pengendalian intern sesuai dengan kebijakan internal control and risk management system in
Perseroan. accordance to the Company's policy.
3. Melakukan pemeriksanaan berbasis risiko dan 3. Auditing and evaluating the efficiency and
penilaian atas efisiensi dan efektivitas di bidang effectiveness in areas of finance, accounting,
keuangan, akuntansi, operasional, Sumber Daya operation, human resources, marketing,
Manusia, pemasaran, teknologi informasi dan information technology, and other activities held
kegiatan lainnya yang diselenggarakan oleh by the Company.
Perseroan.
4. Memberikan saran perbaikan dan informasi yang 4. Providing recommendation for improvement and
obyektif tentang kegiatan yang diperiksa pada objective information about the audited activities
semua tingkat manajemen. at all management levels.
5. Membuat laporan hasil audit dan menyampaikan 5. Drafting audit report and present it to President
laporan tersebut kepada Direktur Utama dan Director and Board of Commissioners.
Dewan Komisaris.
6. Memantau, menganalisis dan melaporkan 6. Monitoring, analyzing, and reporting the
pelaksanaan tindak lanjut perbaikan yang telah implementation of follow-up for the recommended
disarankan. improvements.
7. Bekerja sama dengan Komite Audit. 7. Collaborating with the Audit Committee.
8. Menyusun program untuk mengevaluasi mutu 8. Drafting programs to evaluate the quality of
kegiatan Satuan Pengawasan Intern yang Internal Audit Unit.
dilakukannya.
9. Melakukan pemeriksaan khusus apabila 9. Conducting special audit if necessary.
diperlukan.
10. Melakukan evaluasi atas pelaksanaan rencana 10. Evaluating the implementation of risk mitigation
pengendalian risiko yang ditetapkan unit-unit plan stipulated in the Company’s working units.
kerja yang ada di Perseroan.
11. Menindaklanjuti pengaduan yang bersumber dari 11. Follow-up incoming reports from Whistle Blowing
Sistem Pelaporan Pelanggaran. System.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

330

Selain tugas-tugas tersebut, Satuan Pengawasan Other than those duties, the Internal Audit Unit also
Intern memiliki kewenangan sebagai berikut: has authority, as follows:
1. Memperoleh informasi antara lain namun tidak 1. Receiving information, among others, but not
terbatas pada laporan keuangan, laporan limited on Financial Statements, Operational
kegiatan operasional, rencana strategi bisnis dari Activity Report, Business Strategy Plan of all
semua Departemen/Unit Kerja. department/Working Units.
2. Memiliki akses terhadap seluruh informasi 2. Accessing the entire information and/or
dan atau melakukan peninjauan fisik terhadap performing phyiscal visit on the Company’s
seluruh aset Perseroan termasuk memperoleh assets including to get documents and sufficient
dokumen serta penjelasan secukupnya dari explanation from all mangement levels related to
semua tingkatan manajemen berkaitan dengan the audit duty implementation.
pelaksanaan tugas audit.
3. Melakukan komunikasi secara langsung dengan 3. Having direct communication with the Board of
Direksi, Dewan Komisaris dan/atau Komite Audit Directors, Board of Commissioners and/or Audit
serta anggota dari Direksi, Dewan Komisaris dan/ Committee, and members of Board of Directors,
atau Komite Audit. Board of Commissioners and/or Audit Committe.
4. Menentukan strategi, ruang lingkup, metode 4. Formulating strategy, scope, method and
dan frekuensi Satuan Pengawasan Intern secara frequency of the Internal Audit Unit independently.
independen.
5. Melakukan Program Audit Tahunan pada semua 5. Executing Annual Audit Plan in entire Department/
Departemen/Unit Kerja di lingkungan Perseroan. Working Units in the Company’s circumstances.
6. Menuangkan pendapat secara bebas, obyektif 6. Expressing opinion freely, objectively and
dan independen dalam Laporan Hasil Audit. independently in the Audit Report.
7. Meminta bantuan dari pihak lain untuk hal-hal 7. Requesting assistance from other parties for
tertentu, misalnya konsultan dalam melaksanakan specific issues, such as consultants in doing the
audit apabila diperlukan. audit, if necessary.
8. Mengadakan bantuan dari pihak lain untuk hal-hal 8. Organizing assistance from other parties for
tertentu, misalnya konsultan dalam melaksanakan specific issues, such as consultants in doing the
audit apabila diperlukan. audit, if necessary.
9. Mengadakan rapat secara berkala dan insidentil 9. Organizing periodic and incidental meetings with
dengan Direksi, Dewan Komisaris dan/atau the Board of Directors, Board of Commissioners
Komite Audit. and/or Audit Committee.
10. Melakukan koordinasi kegiatannya dengan 10. Coordinating the activities with External Auditor.
kegiatan Auditor Eksternal.

Laporan Singkat Pelaksanaan Internal Audit Brief Report 2016


Kegiatan Unit Audit Internal 2016

Selama tahun 2016, SPI telah menyelesaikan Throughout 2016, the Internal Audit Unit had
Program Kerja Audit Tahunan (PKAT) yang telah completed Annual Audit Work Plan (PKAT) on time as
mendapat persetujuan dari Direktur Utama secara approved by the President Director. In carrying out
tepat waktu. Dalam menjalankan fungsinya sebagai the function as assurance and catalyst, the Internal
assurance dan catalyst, SPI melakukan audit Audit Unit conducted proactive and consultative
berbasis risiko yang bersifat proaktif dan konsultatif. risk-based audit. In terms of assurance function,
Untuk fungsi assurance SPI memfokuskan audit the Internal Audit Unit focused the audit on key
pada risiko utama yang ada di unit kerja dan risks in the working unit and evaluated follow-up of
melakukan evaluasi atas tindak lanjut rencana risk mitigation plan prepared by the working units

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

331

pengendalian risiko yang disusun unit-unit kerja atas regarding the key risks. To optimize the catalyst
risiko utama tersebut. Untuk mengoptimalkan fungsi function, the Internal Audit Unit also re-disseminated
catalyst SPI juga mensosialisasikan kembali Sistem the Whistle Blowing System to all working units by
pelaporan Pelanggaran ke seluruh unit kerja melalui placing stickers at area of each personnel.
pemasangan stiker di area-area personalianya.

Berikut beberapa kegiatan yang dilakukan SPI pada Activities conducted by Internal Audit Unit in 2016
tahun 2016: were as follows:
• Melakukan audit berbasis risiko berdasarkan • Conducting risk-based audit based on PKAT.
PKAT.
• Melakukan audit khusus berdasarkan permintaan • Conducting special audit based on request from
Direktur Utama dan Komisaris Utama. President Director and President Commissioner.
• Menindaklanjuti pengaduan yang bersumber dari • Following up incoming report from the Whistle
penerapan Sistem Pelaporan Pelanggaran. Blowing System implementation.
• Ikut berperan aktif dalam tim ISO 9001 Dunia • Participating actively in Dunia Fantasi ISO 9001
Fantasi melakukan persiapan transisi sistem ISO Team and preparation of ISO system transition
yang semula menerapkan ISO 9001:2008 menjadi from ISO 9001:2008 to ISO 9001:2015 (risk-
ISO 9001:2015(berbasis risiko). based).
• Melakukan revisi atas GCG Code, Board Manual • Revising GCG Code, Board Manual and Risk
dan Pedoman Manajemen Risiko. Management Manual.
• Melakukan tindak lanjut secara intensif atas • Following up intensively on the findings by
temuan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK). Supreme Audit Agency (BPK).
• Mengikuti pelatihan-pelatihan untuk sertifikasi • Participating in trainings for certification and
dan menambah wawasan. knowledge development.

Pelatihan Internal Audit 2016 Internal Audit Training 2016

Pelatihan Tanggal
No
Training Date

Diklat Khusus Kepala SPI 23-28 September 2016


1
Head of Internal Audit Unit Special Training September 23-28, 2016
Internal ISO 9001:2015 Auditor 30-31 Agustus 2016
2
Internal Auditor ISO 9001:2015 August 30-31, 2016
Audit Intern Tingkat Lanjut 1, September/Oktober
3
Advance Internal Audit Level 1, September/October
Audit Kecurangan, 17 Mei 2016
4
Fraud Audit, May 17, 2016
Penulisan Laporan Hasil Audit Yang Efektif 16-19 Desember 2016
5
Effective Audit Report preparation December 16-19, 2016
Internal Auditor Iso 14001:2004 21 April 16
6
Internal Auditor ISO 14001:2004 April 21, 16
Teknik Menulis Laporan Hasil Audit Yang Baik 19 Mei 2016
7
Proper Audit Report Preparation Method May 19, 2016
Pencegahan Tindak Pidana Korupsi dan Pencucian Uang 7 September 2016
8
Corruption and Money Laundering Crime Prevention September 7, 2016

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

332

Pihak yang Mengangkat/ Party that Appoints/Discharges the


Memberhentikan Ketua Audit Internal Head of Internal Audit Unit

Sesuai dengan Piagam Satuan Intern (Internal Audit Pursuant to Internal Audit Charter, Head of Internal
Charter) Perseroan Kepala Satuan Pengawasan Intern Audit is appointed and discharged by the President
diangkat dan diberhentikan oleh Direktur Utama Director with approval from Board of Commissioners.
dengan persetujuan Dewan Komsiaris. Direktur President Director is authorized to discharge Head
Utama dapat memberhentikan Kepala Satuan of Internal Audit Unit after approval from Board of
Pengawasan Intern setelah mendapat persetujuan Commissioners, in the case of the Head of Internal
Dewan Komisaris, jika Kepala Satuan Pengawas Audit unit failed to meet the requirement as Internal
Intern tidak memenuhi persyaratan sebagai Auditor Auditor as stipulated in the Internal Audit Charter and
Internal sebagaimana diatur dalam peraturan ini dan or failed or incapable of carrying out the duties.
atau gagal atau tidak cakap menjalankan tugas.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

333

AKUNTAN PUBLIK
Public Accountant

Akuntan publik selaku Auditor Eksternal mempunyai As External Auditor, Public Accountant is in charge
tugas menilai hasil laporan yang sudah disusun oleh to assess reports prepared by the management
manajemen Perseroan dengan obyektif dan tanpa objectively and fairly. In addition, the External Auditor
rakayasa. Di samping itu Auditor Eksternal juga also has authority to perform necessary evaluation.
diberikan wewenang dalam melakukan penilaian In the course of External Auditor appointment, the
yang dianggap penting. Dalam melakukan pemilihan process is done openly and transparently. The
Auditor Eksternal dilakukan secara terbuka dan External Auditor is carried out by Public Accountant
transparan. Audit External dilakukan oleh Kantor Firm (KAP) and registered at OJK.
Akuntan Publik (KAP) dan teregister di OJK.

Sesuai dengan Rapat Umum Pemegang Saham According to the General Meetings of Shareholders
(RUPS) Perseroan yang diselenggarakan pada 23 (GMS) on June 23, 2016, the GMS delegated attorney
Juni 2016, bahwa RUPS memberikan kuasa dan and authority to the Board of Commissioners to
wewenang kepada Dewan Komisaris Perseroan appoint Public Accountant Firm (KAP) to audit
menetapkan Kantor Akuntan Publik (KAP) dalam Financial Statements 2016.
rangka melakukan audit atas Laporan Keuangan
Tahun 2016.

Dewan Komisaris Perseroan telah menunjuk Kantor The Board of Commissioners has appointed Public
Akuntan Publik (KAP) Aryanto, Amir Jusuf, Mawar Accountant Firm (KAP) Aryanto, Amir Jusuf, Mawar
dan Saptoto sebagai Auditor yang mengaudit and Saptoto as Auditor to audit Financial Statements
Laporan Keuangan Perseroan tahun buku 2016. fiscal year 2016. Based on this appointment, of
Berdasarkan penunjukkan tersebut, maka jumlah Public Accountant Firm (KAP) Aryanto, Amir Jusuf,
periode Kantor Akuntan Publik (KAP) Amir Abadi Mawar and Saptoto has audited the Company’s 5
Jusuf, Aryanto, Mawar dan Rekan melakukan Audit periods of Financial Statements, or for Fiscal Year of
atas Laporan Keuangan Perseroan adalah sebanyak 2012 – 2016.
5 (lima) periode yaitu periode audit tahun buku 2012
– 2016.

Untuk tahun buku 2016, besarnya biaya Audit For fiscal year 2016, amount of Audit Fee allocated
yang dikeluarkan Perseroan adalah sebesar by the Company was Rp725,000,000 (seven hundred
Rp725.000.000 (tujuh ratus dua puluh lima juta and twenty five million Rupiah).
Rupiah).

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

334

Nama KAP
Tahun Nama
Name of
Buku Jumlah Jasa Lain-Lain Jasa Akuntan
No Public
Fiscal Total Services Others Services Name of
Accountant
Year Accountan
Firm

KAP Aryanto,
Corporate Act Maurice
Audit Obligasi Amir Jusuf,
1 2012 Rp681,700,000 Rp 450,000,000 (Jaya Ancol Ganda
Bonds Audit Mawar dan
Bonds II) Nainggolan
Saptoto
KAP Aryanto,
Maurice
Audit Tahunan Amir Jusuf,
2 2013 Rp850,000,000     Ganda
Annual Audit Mawar dan
Nainggolan
Saptoto
KAP Aryanto,
Audit Tahunan Amir Jusuf,
3 2014 Rp965,000,000     Leknor Joni
Annual Audit Mawar dan
Saptoto
KAP Aryanto,
Audit Tahunan Amir Jusuf,
4 2015 Rp995,000,000     Leknor Joni
Annual Audit Mawar dan
Saptoto
Jasa
Audit Obligasi Pendampingan
5 2016 Rp500,000,000 Rp350,000,000    
Annual Audit Corp. Act
Assistance
KAP Aryanto,
Audit Tahunan Amir Jusuf,
6 2016 Rp725,000,000     Leknor Joni
Annual Audit Mawar dan
Saptoto

Selain Jasa Audit Tahunan, pada tahun 2016, KAP Additionally, other than Annual Audit Service, KAP
Aryanto, Amir Jusuf, Mawar dan Saptoto juga Aryanto, Amir Jusuf, Mawar and Saptoto also
memberikan Jasa Audit Obligasi dengan biaya audit provided Bonds Audit Service in 2016 with audit fee
sebesar Rp500,000,000. amounted to Rp500,000,000.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

335

MANAJEMEN RISIKO
Risk Management

Kebijakan Sistem Manajemen Risiko Risk Management System Policy

Kebijakan manajemen risiko Perseroan disusun The Company’s risk management policy is formulated
berdasarkan pada Undang-Undang RI No. 14 based on RI Law No. 14 of 2009 regarding Public
Tahun 2009 mengenai Keterbukaan Informasi Information Disclosure. The risk management
Publik. Kebijakan manajemen risiko senantiasa policy is reviewed continuously to ensure the risk
ditinjau untuk memastikan kegiatan pengelolaan management activity is implemented effectively
risiko dapat berjalan efektif dan efisien sesuai and efficiently in accordance with the Company’s
dengan perkembangan bisnis Perseroan. Untuk itu, business growth. Therefore, the Company has
Perseroan telah menerbitkan Pedoman Penerapan published Risk Management Manual as guideline
Manajemen Risiko yang dapat menjadi acuan bagi for all elements to anticipate potential risks that may
seluruh elemen dalam mengantisipasi potensi risiko disrupt the Company’s duty implementation and
yang dapat mengganggu pelaksanaan tugas dan target achievement.
pencapaian tujuan Perseroan.

Pelaksanaan dan Pengembangan Risk Management Implementation


Manajemen Risiko and Development

Sesuai dengan pedoman manajemen risiko, proses Based on the Risk Management Manual, risk
pengelolaan risiko di Perseroan terdiri dari: management process in the Company comprises of:
1. Komunikasi dan Konsultasi 1. Communication and Consultation
Komunikasi dalam pelaksanaan manajemen Communication in the implementation of risk
risiko di antaranya diwujudkan dalam bentuk management among which is realized through
penyediaan pelaporan tentang daftar risiko, the provision of report on the list of risks, list
daftar risiko strategis, laporan khusus tentang of strategic risks, special report on action plan
rencana tindakan serta laporan tentang rencana and report on follow-up plan. Report on risk
tindak lanjut. Laporan kegiatan manajemen risiko management activities is then presented to Board
tersebut kemudian disampaikan kepada Dewan of Commissioners and Audit Committee. On the
Komisaris dan Komite Audit. Di sisi lain, konsultasi other hand, consultation for risk management is
manajemen risiko dilaksanakan untuk membantu done in order to assist the units in the organization
unit-unit organisasi sebagai pemilik risiko dalam as the risk owners to identify and conduct risk
mengidentifikasi dan melakukan penilaian risiko. evaluation. Risk management consultation is
Konsultasi manajemen risiko dilakukan dalam done in the forms of biannual meeting or annual
bentuk rapat semesteran ataupun lokakarya internal workshop led by members of Board of
internal tahunan yang dipimpin anggota Direksi. Directors.
2. Penentuan Konteks Risiko 2. Determining Risk Context
Penentuan konteks risiko merupakan salah satu Determination of risk context is a procedure that is
prosedur yang diwujudkan dengan melakukan realized through analysis against risk factors. Risk
analisis terhadap faktor risiko. Konteks context can be strategic and characterized with
risiko dapat bersifat strategis yang memiliki long impact, emerging from external organization,
karakteristik dampak panjang, berasal dari and with impact to business continuity of the
eksternal Perseroan dan berpengaruh pada Company. Meanwhile, risk context can be

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

336

kelangsungan usaha Perseroan. Sementara itu, operational and characterized with short term
konteks risiko dapat juga bersifat operasional impact, controllable , and could have both light
yang memiliki karakteristik dampak jangka and significant impacts.
pendek, dapat dikendalikan dan memiliki dampak
ringan maupun signifikan.
3. Penilaian Risiko 3. Risk Assessment
Penilaian risiko dilakukan dengan merujuk pada Risk evaluation is done based on independent
penilaian mandiri oleh penilai internal yang evaluation by independent internal assessor or
independen ataupun menggunakan indikator using COSO, David Griffith or RIMS (Risk and
penilaian versi COSO, David Griffith atau RIMS Insurance Management Society) indicators. The
(Risk and Insurance Management Society). level of risk potential is determined with respect
Besarnya potensi risiko ditentukan dengan to recommendations from management or risk
memperhatikan usulan dari manajemen atau tim management team, after consulting it with the
manajemen risiko, setelah berkonsultasi dengan function of planning, budgeting and risk owners.
fungsi perencanaan, fungsi anggaran dan pemilik
risiko.
4. Perlakuan Risiko 4. Risk Treatment
Perlakuan atau tanggapan risiko meliputi Risk treatment includes risk acceptance with
penerimaan risiko dengan mitigasi kemungkinan potential and impact mitigation through the
dan dampaknya melalui rencana pengendalian, planning of control over third parties. Board
penerimaan risiko dengan cara memindahkan of Directors is responsible for determining risk
rencana pengendalian kepada pihak ketiga. response with reference to risk list, list of risk
Direksi bertugas menetapkan perlakukan risiko priorities, and financial and capital calculation of
dengan merujuk pada daftar risiko, daftar the Company.
prioritas risiko, dan pertimbangan keuangan dan
modal Perseroan.
5. Pemantauan dan Kaji Ulang 5. Monitoring and Review
Perseroan menugaskan SPI untuk melakukan The Company has assigned IAU to monitor the
pemantauan terhadap pelaksanaan manajemen implementation of risk management to ensure
risiko sehingga dapat dipastikan bahwa proses effective and consistent risk management
manajemen risiko berlanjut dan berjalan dengan process. Regarding the modernization of risk
efektif. Terkait upaya pemutakhiran daftar risiko, list, the Company has reviewed the risks with
Perseroan melakukan peninjauan atas risiko consideration to some factors, including the
dengan mempertimbangkan beberapa faktor, internal changes and significant external changes.
termasuk di antaranya perubahan lingkungan
internal maupun eksternal yang signifikan.

Pada tahun 2016, Perseroan telah melakukan In 2016, the Company revised the risk management
pembaharuan sistem manajemen risiko secara sytem gradually, starting from revising Risk
bertahap yang dimulai dengan merevisi Pedoman Management Manual referring to ISO 31000:2009.
Manajemen Risiko yang mengacu pada
ISO31000:2009.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

337

Risiko-risiko yang Dihadapi Risk Profiles


Perseroan

Melalui penerapan manajemen risiko yang By implementing end-to-end risk management,


menyeluruh, Perseroan berhasil mengidentifikasi the Company successfully identified risk profile
sejumlah risiko yang berdampak pada keberlanjutan with impacts against the Company’s business
usaha Perseroan: sustainability.
1. Risiko Kredit 1. Credit Risk
Perseroan terekspos kepada potensi risiko kredit The Company is potentially exposed to credit
yang timbul dari kegagalan pelanggan memenuhi risk due to the failure of customers in fulfilling
kewajiban kontraktual mereka. Instrumen the contractual obligation. Financial instruments
keuangan Perseroan yang berpotensi terkena of the Company potentially affected by the credit
dampak risiko kredit antara lain kas dan setara kas, risk are cash and cash equivalents, account
piutang usaha dan piutang lain-lain. Perseroan receivables and other receivables. The Company
mengelola dampak risiko tersebut dengan manages the risk impact by selecting the
melakukan seleksi pelanggan, bank dan institusi customers, the banks and financial institutions,
keuangan sehingga kegiatan bisnis Perseroan thus leaving the Company’s business not
tidak terkonsentrasi pada satu pelanggan concentrated in one customer. The Company
tertentu. Perseroan juga memiliki kebijakan also has a policy on sales payment and transfer
pembayaran penjualan dan pengalihan risiko of risk through the termination of insurance, and
melalui penutupan asuransi, dan mengusahakan by seeking donors for the customers.
penyandang dana untuk pelanggan.

2. Risiko Tingkat Bunga 2. Interest Rate Risk


Perseroan terekspos terhadap dampak risiko The Company is potentially exposed to interest
tingkat bunga yang muncul akibat fluktuasi yang rate risk impact that emerges from fluctuating
terjadi pada arus kas masa depan dari suatu cash flow of a financial instrument in the future
instrumen keuangan yang dipengaruhi perubahan due to changes in market interest rate. The
suku bunga pasar. Perseroan mengelola risiko Company manages the risk of interest rate by
tingkat bunga dengan memilih bertransaksi selecting transactions with fixed rate that is
yang menerapkan suku bunga tetap yang telah negotiated by the Company for all types loans.
dinegosiasikan oleh Perseroan terhadap berbagai
jenis pinjaman.

3. Risiko Likuiditas 3. Liquidity Risk


Perseroan terekspos terhadap dampak risiko The Company is potentially exposed to the
likuiditas yang timbul akibat ketidaktersediaan impact of liquidity risk due to the inadequate
dana dalam jumlah yang memadai sehingga fund reserve, thus resulting in failure to fulfill the
mengakibatkan kegagalan Perseroan dalam maturity liabilities. The Company manages the
memenuhi kewajiban saat jatuh tempo. Perseroan risk by securing the internal financial liquidity with
mengelola risiko ini dengan menjamin likuiditas adequate cash and cash equivalent so as to fulfill
keuangan internal di mana terdapat ketersediaan normal operations and all maturing liabilities as
kas dan setara kas yang memadai agar dapat the contracts. Besides, the risk is also mitigated
memenuhi kebutuhan operasi normal dan seluruh through loan period adjustment with procedures

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

338

liabilitas yang jatuh tempo sesuai kontraktualnya. of repayment of contract to avoid inconsistency
Selain itu, risiko ini juga dapat dimitigasi dengan in fund management.
menyesuaikan jangka waktu pinjaman dengan
tata cara pembayaran kontrak sehingga tidak
terjadi ketidaksesuaian dalam pengelolaan dana.

4. Risiko Nilai Tukar Mata Uang Asing 4. Rate of Foreign Exchange Risk
Perseroan dapat terekspos pada dampak risiko The Company is potentially exposed to the
nilai tukar mata uang asing apabila terjadi impact of the risk in fluctuating foreign currencies
fluktuasi pada nilai tukar mata uang asing yang that leads to decline in assets/income or increase
mengakibatkan penurunan nilai aset/pendapatan in liabilities/expenses. The Company therefore
atau peningkatan nilai liabilitas/pengeluaran. always seeks ways to control transactions in
Perseroan dalam hal ini mengupayakan foreign currencies and the impact of exchange
untuk menekan transaksi dalam mata uang rate movement using non-derivative products.
asing melalui pembelian spare part lokal dan
memperhitungkan dampak pergerakan nilai tukar
dengan memanfaatkan produk non-derivatif.

5. Risiko Operasional 5. Operational Risk


Operasional unit-unit kerja di Perseroan The operation of the Company’s working units
dapat terganggu oleh faktor-faktor eksternal can be interrupted by external factors, such as
seperti cuaca yang tidak kondusif, pesaing, non-conducive weather, competitors, unstable
ketidakstabilan keamanan, kecepatan perubahan security, dynamic IT changes, and increase in
teknologi dan kenaikan biaya infrastruktur seperti infrastructure costs such as electricity and water
tarif dasar listrik dan air serta faktor-faktor tariffs, and internal factors such as quality of
internal seperti kualitas sumber daya manusia, human resources and the lifespan of recreational
usia wahana dan pelanggaran SOP. Dalam hal facilities and SOP violation. The Company
ini Perseroan telah melakukan mitigasi berupa therefore has taken mitigation steps such as flood
antisipasi terhadap penanganan banjir, program anticipation, efficiency program, coordination
efisiensi, koordinasi dengan pihak-pihak yang with authorities, enhancement of human resource
berwenang, peningkatan kompetensi tenaga competence, maintenance and environmental
kerja, pemeliharaan wahana dan lingkungan preservation in periodical basis and socialization
secara periodik dan sosialisasi SOP dan instruksi of SOP and Job Instructions (IK).
kerja (IK).

Evaluasi atas Sistem Manajemen Evaluation on Risk Management


Risiko System

Pada tahun 2016, Perseroan melalui SPI melakukan The Company through IAU held a risk-based audit in
audit berbasis risiko berupaya mengevaluasi 2016 as part of evaluation over the implementation of
implementasi rencana tindakan dan rencana action plan and control plan over the risk lists of the
pengendalian pada daftar risiko yang telah disusun units so as to measure the effective implementation
unit-unit untuk mengukur efektivitas dari pelaksanaan of control plan and the results in controlling the risk
rencana pengendalian yang dipilih dan hasilnya register.
dalam menekan nilai risiko.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

339

SISTEM PENGENDALIAN INTERN


Internal Control System

Dalam rangka memperkuat kegiatan pengawasan In order to strengthen the implementation of internal
di internal organisasi Perseroan, Perseroan telah control within the organization, the Company has
menetapkan kebijakan sistem pengendalian intern. determined the policies of internal control system. The
Sistem pengendalian intern Perseroan dibangun Company's internal control system was established
sebagai bentuk kepatuhan pada Peraturan Bapepam- as part of compliance with Regulation of Bapepam-
LK No.IX.1.7, Lampiran Keputusan Ketua Bapepam- LK No.IX.1.7, Attachment of the Decree of Head
LK No. Kep-496/BL/2008, tanggal 28 November 2008 of Bapepam-LK No. Kep-496/BL/2008, dated 28
tentang Pembentukan dan Pedoman Penyusunan November 2008 about the Establishment and Guidance
Piagam Unit Audit Internal dan Peraturan Menteri for the Establishment of Internal Audit Unit Charter and
BUMN No. 01/MBU/2001 mengenai Penerapan Minister of State Enterprises’ Decree No. 01/MBU/2001
GCG. concerning the implementation of GCG.

Berdasarkan Surat Keputusan Direksi PT Pursuant to the Decree of Board of Directors PT


Pembangunan Jaya Ancol Tbk No. 617/DIR-PJA/ Pembangunan Jaya Ancol Tbk No. 617/DIR-PJA/
XII/2014 tanggal 8 Desember 2014 tentang Kebijakan XII/2014 dated 8 December 2014 concerning Internal
Sistem Pengendalian Intern PT Pembangunan Control System Policy of PT Pembangunan Jaya
Jaya Ancol Tbk, sistem pengendalian intern adalah Ancol Tbk, internal control system provides adequate
suatu sistem yang dapat memberi keyakinan assurance for the accomplishment in efficient and
memadai dalam tercapainya efektivitas dan effective manner, the reliability of financial report,
efisiensi pencapaian keandalan laporan keuangan, state asset security and improvement of regulatory
pengamanan aset negara dan mendorong kepatuhan compliance and compliance with best practices
pada peraturan perundanganundangan yang berlaku in conform to the principles of good corporate
dan kesesuaian dengan praktikpraktik sesuai dengan governance. Internal control is fully supported by
tata kelola perusahaan yang baik. Pengendalian all elements in the organization of the Company,
intern ini didukung penuh oleh segenap elemen di including Board of Commissioners, Board of
organisasi Perseroan, baik Dewan Komisaris, Direksi, Directors, Internal Audit Unit and the employees.
Satuan Pengawasan Intern maupun karyawan itu
sendiri.

Sesuai kebijakan Perseroan, setiap Kepala Unit According to corporate policy, each Head of Working
Kerja atau Departemen wajib menyusun dan Unit or of Department is obligated to design and run
menjalankan Sistem Pengendalian Intern secara internal control system consistent with risk type and
berkesinambungan dengan jenis dan tingkat risiko level at each working unit. Consistent implementation
di masing-masing unit kerja. Konsistensi dalam of internal control system improves awareness of
penerapan sistem pengendalian intern ini telah responsibilities among the executives as well as
meningkatkan kesadaran tanggung jawab di antara employees, encourages adequate implementation
pejabat maupun karyawan, mendorong budaya risiko of risk culture, as well as facilitates identification
yang memadai serta memfasilitasi proses identifikasi process for unhealthy practices that bring negative
terhadap praktik-praktik kerja yang tidak sehat impact to the productivity and corporate image in the
yang dapat berdampak negatif pada produktivitas public.
maupun citra Perseroan di mata publik luas.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

340

Aktivitas pengendalian intern dilakukan di lingkungan Internal audit activities in the Company among which
Perseroan antara lain pada: are focused on:
a. Pemisahan fungsi, tugas, dan wewenang yang a. Separating the function, duties, and authorities;
jelas dan tegas;
b. Penggunaan kewenangan dan atau otorisasi b. Utilizing authorization and or appropriate
yang tepat atas transaksi dan aktivitas sesuai authorization on transaction and activities as
dengan ketentuan yang berlaku; required by law;
c. Pendokumentasian dan pencatatan yang c.
Preparing adequate documentation and
memadai; administration;
d. Pengendalian secara fisik terhadap aset dan d. Physical controlling over assets and documents;
catatan;
e. Evaluasi secara independen atas kinerja; e. Evaluating independently over performance;
f. Pengendalian berupa verifikasi dan rekonsiliasi f. Controlling in verification and reconciliation
terhadap pemrosesan informasi; against information processing;
g. Pembatasan akses terhadap sumber daya dan g. Limiting access to resources and documentation;
catatan;
h. Lain-lain. h. Others.

Mekanisme umum penerapan sistem pengendalian General mechanism of internal control system
intern adalah dengan melakukan pemantauan, antara implementation is by conducting monitoring, such as
lain melalui evaluasi terpisah untuk mengetahui kinerja separate evaluation to recognize performance and
dan efektivitas sistem pengendalian intern serta cara effective implementation of internal control system
meningkatkannya. Sistem Pengendalian Intern untuk and how to improve it, also useful for identifying and
mengidentifikasi dan mengatasi risiko utama seperti anticipating major risks such as fraud, over spending,
penggelapan, pemborosan, penyalahgunaan dan misuse and mismanagement. Internal Audit Unit
salah kelola. Satuan Pengawasan Intern bertanggung is responsible for monitoring and evaluating the
jawab untuk memantau dan mengevaluasi penerapan implementation of Internal Control System at each
Sistem Pengendalian Intern di masing-masing unit unit in the audit task, according to Annual Audit
organisasi dalam kegiatan auditnya, sesuai Program Activity Program. Every deviation found is based on
Kerja Audit Tahunan yang ditetapkan. Setiap the results of the implementation of internal audit
penyimpangan yang ditemukan berdasarkan hasil against the quality of Internal Audit System shall be
pelaksanaan audit intern terhadap kualitas Sistem reported to Board of Directors.
Pengendalian Intern wajib dilaporkan kepada Direksi.

Evaluasi Atas Efektivitas Sistem Evaluation on Internal Control System


Pengendalian Intern Effectiveness

Evaluasi terhadap pengendalian intern dilaksanakan Evaluation over internal control implementation is
pada saat audit dan pemantauan oleh SPI, yang carried out during audit and monitoring activities by
meliputi pengevaluasian kepatuhan atas SOP, IAU, including the evaluation against the Company's
SK Direksi, Rencana Anggaran Biaya (RAB) yang compliance with SOP, Board of Directors' Decree,
disetujui, peraturan perundangan terkait kegiatan approved Budget Plan, Action Plan, and prevailing
operasional dan keuangan perseroan maupun anak regulations relating to the implementation of
usaha yang diaudit serta rencana tindakan atas risiko operational and financial activities the audited
unit. Hasil kajian yang dilaporkan langsung ke Direktur units and subsidiaries. Results of the reviews are
Utama dan Komite Audit menyimpulkan bahwa pada directly reported to President Director and the Audit
umumnya seluruh unit usaha telah memiliki SOP dan Committee confirmed that all business units have

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

341

instruksi kerja yang secara konsisten dilakukan dan consistently employed SOPs and work instructions
hanya memerlukan peningkatan pengawasan dalam and only require improvement of monitoring in the
pelaksanaannya. Kemudian, realisasi biaya yang implementation. Furthermore, budget realization
dianggarkan juga masih tergolong wajar serta proses is also fair whereas the management process
pengelolaannya telah sesuai peraturan Perseroan. has fulfilled the requirements in conform to the
Pengkajian atas keandalan laporan keuangan juga Company's policies. Review over the reliability
telah dilakukan oleh Kantor Akuntan Publik. of financial reporting is also carried out by Public
Accountant Firm.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

342

PERKARA HUKUM
Litigation

Berikut data perkara hukum yang dihadapi oleh List of litigation encountered by the Company in 2016
Perseroan selama tahun 2016: is as follows:

Dampak Terhadap
No. Perkara Hukum Putusan Hukum
Perseroan

1. Pada bulan Juli 2000, telah Perseroan telah melakukan tindakan hukum, yaitu Tidak berdampak
terjadi penguasaan atas melaporkan kepada pihak polisi. Perkara pidana ini telah material terhadap
tanah milik Perseroan yang dilimpahkan kepada Kejaksaan Negeri. Pada tanggal 8 kondisi keuangan
berlokasi di perumahan Oktober 2001, Majelis Hakim Pengadilan Negeri (PN) Perseroan.
karyawan Ancol di Kelurahan Jakarta Utara yang diketuai Ny. Martini Madja, S.H.,
Tugu Utara, Kecamatan Koja, mengeluarkan putusan No. 195/PID.B/2001/PN.JKT.UT.
Jakarta Utara, oleh Yayasan yang amarnya berbunyi antara lain:
Yatim Piatu Nurul Hidayah
Al-Bahar, yang diwakili oleh - Menyatakan bahwa terdakwa H. Muhammad Bakar
H. Bahar dan mengklaim alias H. Bahar tidak terbukti melakukan tindak pidana
bahwa pihaknya merupakan sebagaimana didakwakan kepadanya;
pihak yang sah sebagai - Membebaskan terdakwa tersebut dari segala
pemilik atas tanah yang dakwaan;
disengketakan berdasarkan - Memulihkan hak terdakwa dalam kemampuan,
surat pernyataan kerja sama kedudukan dan harkat, serta martabatnya; dan
penunjukan dan penyerahan - Menetapkan agar barang bukti berupa tanah dengan
hak atas tanah bekas EV No. sertifikat HGB No. 112/1984, dikembalikan kepada
8178 atas nama Khouw Tjoan yang paling berhak.
Hay.
Dalam kasus perdata, Perseroan sebagai Penggugat
melawan H. Muhammad Bakar alias H. Bahar sebagai
Tergugat I dan Ny. Tjie Sioe Lim sebagai Tergugat II,
Majelis Hakim PN Jakarta Utara dengan putusannya
No. 73/Pdt/G/2002/PN.Jkt.Ut tanggal 26 Agustus 2002
memutuskan antara lain yaitu:

- Mengabulkan gugatan Penggugat untuk sebagian;


- Menyatakan Penggugat adalah satu-satunya pemilik
sah tanah sertifikat HGB No. 112/1984 seluas ±
71.360 m2; dan
- Menyatakan perbuatan tergugat I dan II yang
melakukan kerja sama penunjukan penyerahan
hak atas sebagian tanah sertifikat HGB No. 112/
Tugu-1984 seluas ± 8.000 m2 (Catatan 16) milik sah
penggugat, adalah penyerobotan hak tanah dan
merupakan perbuatan melawan hukum yang telah
merugikan penggugat. Pada tanggal 10 Juli 2003,
Majelis Hakim Pengadilan Tinggi DKI Jakarta yang
diketuai Abdul Kadir Mapong, S.H., mengeluarkan
putusan No. 114/PDT/2003/PT.DKI yang memutuskan
gugatan Perusahaan dinyatakan tidak dapat diterima.

Atas putusan tersebut, Perseroan mengajukan kasasi


ke MA dengan register perkara No. 705K/Pdt/2004.
Berdasarkansalinan putusan No. 705K/Pdt/2004 tanggal
27 Juni 2007, MA yang diketuai oleh Drs. H. Syamsuhadi
Irsyad, S.H., M.H. memutuskan untuk menolak kasasi
Perusahaan. Atas putusan MA tersebut, pada tanggal 3
Desember 2007, Perseroan telah mengajukan Memori
Peninjauan Kembali (PK) kepada MA. Pada tanggal 19
Mei 2010 MA telah mengeluarkan putusan untuk menolak
PK yang diajukan Perseroan. Manajemen membentuk
cadangan kerugian sebesar Rp1.078.639.289. Pada
tahun 2016, kasus ini masih belum mendapatkan putusan
hukum pengadilan.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

343

Impact to the
No. Legal Case Verdict
Company

1. On July 2000, there was a The Company upon such action, has taken legal actions No material
claim on the land owned that are reported to police. This case was transferred to impact against the
by the Company which the General Attorney. On October 8, 2001, the Judges of Company’s financial
is located in the Ancol’s the District Court of North Jakarta led by Martini Madja, condition.
employee housing in North S.H., issued a verdict No. 195/PID.B/2001/PN.JKT.UT
Tugu, Koja, North Jakarta by declaring that:
the Orphanage Foundation
of Nurul Hidayah Al-Bahar • The defendant H. Muhammad Bakar a.k.a H. Bahar
represented by H. Bahar, who has not been proven guilty of a crime filed against
claimed that the Foundation him;
is the legitimate owner of • Release of the accused from all charges;
the disputed land based on • Recovery of the rights of the accused in the
Letter of Appointment and capabilities, status and dignity; and
Transfer of Right over ex • Determine that evidence in the form of land with the
EV land No. 8178 under the Building Use Right certificate No. 112/1984, returned
name of Khow Tjoan Hay. to the owner as evidence.

The Company filed a civil case against H. Muhammad


Bakar a.k.a H. Bahar as Accused I and Tjie Sioe Lim
as Accused II. The judges of the District Court of North
Jakarta in their verdict No. 73/Pdt/G/2002/PN.Jkt.Ut
dated August 26, 2002 declared that:
• Accepting a part of the lawsuit filed by the plaintiff (the
Company);
• Announcing that the plaintiff is the only legitimate
owner of 71,360 m2 of land with Building Use Right
No. 112/1984; and
• State that the cooperation act of accused I and II to
declare himself as the owner of the Company’s land
with Building Use Right No. 112/Tugu-1984 covering
of approximately 8,000 m2 (Note 16), is illegal and
against the law which can cause financial loss to the
plaintiff.

The Company appealed on the above decision to the


Supreme Court with the register No. 705K/Pdt/2004.
Based on the copy of decision No. 705K/Pdt/2004 dated
June 27, 2007, the Supreme Court lead by Drs. H.
Syamsuhadi Irsyad, S.H., M.H. decided to dismiss the
Company’s appeal.

Based on the Supreme Court decision, on December 3,


2007 the Company has filed Memory Review (PK) to the
Supreme Court. On May 19, 2010 the Supreme Court
has issued a decision to reject the proposed PK of the
Company. The management established allowance for
impairment of loss amounting to Rp1,078,639,289. In
2016, the case has not ruled in favor of a court of law

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

344

Dampak Terhadap
No. Perkara Hukum Putusan Hukum
Perseroan

2. Pada tahun 1997 terjadi Atas klaim tersebut Perseroan mengajukan permohonan Tidak berdampak
klaim atastanah dalam kepada PN Jakarta Utara untuk menyatakan bahwa material terhadap
penguasaan Perseroan yang pemilik tanah dalam keadaan tidak hadir atau “Afwezieg”. kondisi keuangan
berlokasi di kawasan Pasir Permohonan tersebut dikabulkan oleh PN Jakarta Utara Perseroan.
Putih, Kelurahan Ancol (d/h dengan putusan No. 600/Pdt/P/1999/PN.Jkt.Ut. tanggal
Kelurahan Sunter) oleh Didi 25 Agustus 1999.
Darmawan atau Tjoa Tjoan
Yuh. Sehubungan dengan keputusan tersebut, ahli waris tanah
mengajukan kasasi. Pada tanggal 11 Maret 2002, MA yang
diketuai H. Suwardi Martowirono, S.H., mengeluarkan
putusan No. 1308 K/Pdt/2000 yang amarnya berbunyi
antara lain:
• Menolak permohonan pemohon intervensi Tjoa Tjoan
Yuh;
• Mengabulkan permohonan Perseroan;
• Menyatakan Tjoa Kim Goan dalam keadaan tidak
hadir; dan
• Memerintahkan kepada Balai Harta Peninggalan
Jakarta supaya mengurus harta kekayaan Tjoa Kim
Goan serta membela hak-haknya.

Selanjutnya, kedudukan Perseroan menjadi Terbantah


I dalam perkara perdata No. 265/Pdt/Bth/2003/PN.Jkt.
Ut dengan Kiki Basuki Tirtawidjaja (Pembantah). Pada
tanggal 14 Juli 2004, PN Jakarta Utara mengeluarkan
putusan No. 265/Pdt/Bth/2003/ PN.Jkt.Ut yang isinya
antara lain:
• Mengabulkan bantahan para Pembantah seluruhnya;
• Menyatakan para Pembantah sebagai ahli waris
almarhum Sinjo Gunawan Tirtawidjaya (d/h Tjoa Kim
Goan);
• Menyatakan para Pembantah sebagai pemilik sah
atas tanah seluas 12.240 m2; dan
• Menyatakan putusan MA No. 1308 K/Pdt/2000
tanggal 11 Maret 2002, jo. penetapan Pengadilan
Negeri Jakarta No. 600/Pdt/P/1999/PN.Jkt.Ut tanggal
25 Agustus 1999 tidak mempunyai kekuatan hukum.

Pada tanggal 7 Februari 2005, Majelis Hakim PT DKI


Jakarta yang diketuai H. Ben Suhanda Syah, S.H.,
mengeluarkan putusan No. 561/PDT/2004/PT.DKI yang
memutuskan untuk menguatkan putusan PN Jakarta
Utara No. 265/Pdt/Bth/2003/PN.Jkt.Ut. Atas putusan
tersebut Perseroan mengajukan kasasi ke MA. Dalam
salinan putusan No. 1569K/Pdt/2005 tanggal 16 April
2007, MA yang diketuai oleh Artidjo Alkotsar, S.H. LLM.,
memutuskan untuk menolak kasasi Perseroan.

Dari total tanah seluas 12.240 m2 tersebut, di antaranya


sebesar 9.916 m2 dalam penguasaan Perseroan,
sedangkan sisanya sebesar 2.324 m2 dikuasai oleh pihak
ketiga lainnya. Perseroan belum mencatat tanah tersebut
sebagai persediaan tanah Perseroan.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

345

Impact to the
No. Legal Case Verdict
Company

2. In 1997, Didi Darmawan a.k.a Based on that claim, the Company proposed to the No material
Tjoa Tjoan Yuh declared District Court of North Jakarta to declare the owner of impact against the
himself as the heirs of Toa the land as absentia or “Afwezieg”. The proposal was Company’s financial
Kim Goan, the owner of land approved by the Court in a verdict No. 600/Pdt/P/1999/ condition.
located at Pasir Putih area, PN.Jkt.Ut dated August 25, 1999.
Ancol (formerly Sunter) that
is now under authority of Relating to the decision of the Court, the land’s heirs filed
the Company, and claimed an appeal. On March 11, 2002, the Supreme Court lead by
ownership of the said H. Suwardi Martowirono, S.H., issued decision No. 1308
property. K/Pdt/2000 declaring the following:
• Refuse the intervention request proposed by Tjoa
Tjoan Yuh;
• Agree to the Company's proposal;
• Declare the absence of Tjoa Kim Goan; and
• Order Balai Harta Peninggalan Jakarta to settle the
inheritance of Tjoa Kim Goan and protect his rights.

Furthermore, the Company becomes defendant I in the


lawsuit No.265/Pdt/Bth/2003/PN.Jkt.Ut with Kiki Basuki
Tirtawidjaja (Accused).

On July 14, 2004, the District Court of North Jakarta


issued decision No. 265/Pdt/Bth/2003/PN.Jkt.Ut, with its
statements presented below:
• Granting the accused objection;
• Declaring the accused as the legal heirs of the late Mr.
Sinjo Gunawan Tirtawidjaya (formerly Tjoa Kim Goan);
• Declaring the accused as the legal owners of the
disputed 12,240 m2 of land; and
• Declaring that the Supreme Court of Indonesia
Decision No. 1308 K/Pdt/2000 dated March 11, 2002
and jo. The Jakarta State Court's Decision No. 600/
Pdt/P/1999/PN.Jkt.Ut dated August 25, 1999 have no
legal power.

On February 7, 2005, the High Court of DKI Jakarta, lead


by H. Ben Suhanda Syah S.H., declared decision No. 561/
PDT/2004/PT.DKI emphasizing decision No. 265/Pdt/
Bth/2003/PN.Jkt.Ut issued by the District Court of North
Jakarta.

The Company filed an appeal on the above decision to the


Supreme Court. Based on copy of decision No. 1569K/
Pdt/2005 dated April 16, 2007, the Supreme Court lead
by Artidjo Alkostar, S.H., LLM., decided to dismiss the
Company’s appeal.

From total area of 12,240 m2, 9,916 m2 is under authority


of the Company, meanwhile the remaining land covering
of 2,324 m2 is under authority of other third party. The
Company has not yet recorded the land as the Company’s
land assets.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

346

Dampak Terhadap
No. Perkara Hukum Putusan Hukum
Perseroan

4. Pada tahun 1992 Perseroan Perseroan telah menempuh upaya hukum di Badan Tidak berdampak
menandatangani Perjanjian Arbitrase Nasional Indonesia (BANI) dengan membuat material terhadap
Kerja sama dengan PT Sea permohonan dan telah terdaftar pada tanggal 11 April kondisi keuangan
World Indonesia (PT SWI) (d/h 2013 dengan Nomor Perkara 513/IV/ARB-BANI/2013, Perseroan.
PT Laras Tropika Nusantara), dan selanjutnya perkara ini sudah diputuskan oleh BANI
untuk melaksanakan dengan mengabulkanpermohonan Perseroan tanggal
P e m b a n g u n a n , 5 Juni 2014. Atas putusan BANI tersebut PT SWI
Pengoperasian dan mengajukan gugatan perdata dengan nomor perkara
Pengembalian (Build- 305/Pdt.G/2014/PN.JKT.Ut tanggal 23 Juli 2014 ke
Operate-Transfer) objek Pengadilan Negeri Jakarta Utara dan Majelis Hakim
rekreasi Sea World, dimana Perkara PN Jakarta Utara menyatakan membatalkan
Perjanjian Kerja sama ini putusan BANI dan Perseroan mengajukan upaya banding
akan berakhir di tahun 2014. kepada Mahkamah Agung Republik Indonesia melalui
Menjelang pengakhiran kuasa hukum pada tanggal 16 Oktober 2014.
kerja sama, terdapat
perbedaan pendapat tentang Namun demikian berdasarkan Akta No. 36 tanggal 13
pemahaman pada Akta Februari 2015 dari Notaris Kumala Tjahjani Widodo
Perjanjian nomor 81 tanggal S.H., M.K. Notaris di Jakarta mengenai pengalihan dan
21 September 1992 Pasal 8 penyerahan hak PT SWI terdapat kesepakatan untuk
ayat 6 Perjanjian dimaksud. mengakhiri perjanjian dan pengelolaan Sea World. PT
SWI setuju untuk mengalihkan dan menyerahkan tanah,
bangunan, fasilitas penunjang beserta hak pengelolaan
atas Sea World Indonesia. Serah terima ini dilakukan pada
tanggal 11 Februari 2015.
5. Pada tanggal 21 Januari 2016, Gugatan tersebut telah diterima dan didaftarkan oleh Tidak berdampak
Kesatuan Nelayan Traditional Kepaniteraan Pengadilan Tata Usaha Negara Jakarta material terhadap
Indonesia (KNTI) dan Yayasan dengan nomor perkara 3/G/LH/2016/PTUNJKT. kondisi keuangan
Wahana Lingkungan Hidup Selanjutnya, dalam perkara ini, Perusahaan melalui kuasa Perseroan.
Indonesia (WALHI) secara hukumnya pada 10 Maret 2016 mengajukan permohonan
bersama-sama (selaku Intervensi kepada Ketua Majelis Hakim perkara Sengketa
Penggugat) di Pengadilan Tata Usaha Negara untuk masuk sebagai pihak bersama-
Tata Usaha Negara Jakarta sama dengan Gubernur DKI Jakarta (selaku tergugat).
perihal Izin Pelaksanaan Permohonan Intervensi tersebut kemudian dikabulkan
Reklamasi Pulau K tertanggal oleh Ketua Majelis Hakim perkara Sengketa Tata Usaha
17 November 2015 yang Negara pada tanggal 17 Maret 2016 melalui putusan
dimiliki oleh Perusahaan. sela nomor 13/LH/2016/PTUN-JKT yang pada intinya
menetapkan Perusahaan sebagai pihak di dalam perkara
bersama-sama Gubernur DKI Jakarta (Tergugat) sebagai
Tergugat II Intervensi. Sampai saat ini, perkara ini masih
dalam tahap persidangan.

Sanksi Administratif Administrative Penalties

Pada tahun 2016, sesuai dengan Peraturan Otoritas In 2016, according to the Financial Service Authority
Jasa Keuangan (POJK) No. 3/POJK.02/2014 (OJK) Regulation No.3/POJK.02/2014 about the
mengenai Tata Cara Pelaksanaan Pungutan oleh Procedures of Levies The Execution by OJK,
Otoritas Jasa Keuangan, Perseroan tidak dikenakan the Company is not liable for any administrative
denda untuk sanksi administratif. sanctions/penalties.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

347

Impact to the
No. Legal Case Verdict
Company

4. In 1992 the Company signed The Company then took legal action in the Indonesia No material
a Cooperation Agreement National Board of Arbitration (BANI) by making a request impact against the
with PT Sea World Indonesia and has been registered with Case No.513/IV/ARB- Company’s financial
(formerly Laras Tropika BANI/2013 April 11, 2013, and this case is decided by condition.
Nusantara), under the BANI to grant the petition of the Company dated June 5,
scheme Build, Operate and 2014. Following up BANI’s verdict, PT SWI filed a lawsuit
Transfer (BOT) of Sea World with the case No. 305/Pdt.G/2014/PN.JKT.Ut dated July
recreation object, where 23, 2014 to the North Jakarta District Court and the judges
the Cooperation Agreement of the Case North Jakarta District Court declared annul
would expire in 2014. Prior to the decision of BANI and the Company filed an appeal to
termination of the contract, the Supreme Court of the Republic of Indonesia through
the parties had different its power of attorney on October 16, 2014.
opinion on the understanding
of Agreement Deed No. 81 at However, pursuant to Act No. 36 dated February 13, 2015
September 21, 1992 Article 8 of Notary Kumala Tjahjani Widodo S.H., M.K., a notary in
paragraph 6 of the Agreement Jakarta, regarding the transfer and conveyance of PT SWI,
referred to. there was an agreement from both parties to terminate the
agreement and the management of Sea World. PT SWI
agreed to transfer and hand over the land, buildings and
their supporting facilities as well as management rights to
Sea World Indonesia. The handover was completed on
February 11, 2015.

5. On January 21, 2016, both The lawsuit then was accepted and registered by the No material
Kesatuan Nelayan Traditional Registrar of the Jakarta State Administrative Court impact against the
Indonesia (KNTI) and Yayasan (PTUN) with the case number 13/G/LH/2016/PTUN-JKT. Company’s financial
Wahana Lingkungan Hidup Furthermore, in this case, the Company through its legal condition.
Indonesia (WALHI) (as counsel on March 10, 2016 applied intervention petition to
Plaintiff) filed a case in the the Chief Justice of State Administration Dispute case for
State Administrative Court in admission as a party together with Jakarta Governor (as
Jakarta, against Reclamation a defendant). The Intervention Request then was granted
permit on Island K dated by the Chief Justice of State Administration Dispute case
November 17, 2015 owned on March 17, 2016 through decision number 13/LH/2016/
by the Company. PTUN-JKT which accepted request of the Company as a
party in the case together with the Governor of DKI Jakarta
(Defendant) as Intervention Defendant II. Currently, the
case is under court trial.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

348

AKSES INFORMASI
Information Access

Perseroan menjamin keterbukaan dan ketersediaan The Company guarantees information disclosure
informasi bagi para pemangku kepentingan dan and availability for the Stakeholders and public to
masyarakat agar dapat mengakses informasi access the Company’s information, including the
Perseroan, yang berisi tentang Laporan Tahunan, Annual Report, Periodic Reports and other reprots in
Laporan Berkala dan lain-lain sesuai dengan compliance with prevailing Law on time, accurately,
peraturan perundang-undangan yang berlaku clearly and objectively. All information are available
dengan tepat waktu, akurat, jelas dan objektif. at the Company’s website https://www.ancol.com/
Semuanya bisa dilihat melalui situs Perseroan, yakni and have been refined and updated annually and
melalui website https://www.ancol.com/ yang presented in bilingual since 2016.
telah mengalami perbaikan dan pembaharuan setiap
tahunnya serta disajikan secara bilingual sejak tahun
2016.

Aktivitas Internal Perusahaan Company's Internal Activity

Sekretaris Perusahaan menyelenggarakan berbagai Corporate Secretary organizes various internal


aktivitas internal dengan melibatkan seluruh activities involving all employees aiming to establish
karyawan yang bertujuan untuk membina hubungan harmonious working relation and as effective internal
kerja yang harmonis dan menjadi media komunikasi communication media for all parties in the Company.
internal yang efektif antara seluruh pihak di Perseroan. The internal activities held in 2016 were among
Aktivitas internal yang diselenggarakan selama tahun others:
2016, meliputi:

Aktivitas Internal 2016


Internal Activity 2016
No Acara Tanggal Tempat
No Event Date Venue

Pengajian Rutin
Dufan, Pasar Seni, Taman Impian, Gedung Ecovention
Karyawan Senin-Jum’at
1 Lt.2
Employee Regular Monday-Friday
Dufan, Pasar Seni, Taman Impian, Ecovention, 2nd Floor
Recital
Senam dan Bulutangkis Rabu, Jum’at Gedung Ecovention Lt.2
2
Badminton Gym Wednesday, Friday Ecovention, 2nd Floor
Jum’at ke 1 & 3
Pengajian Umi Gedung Ecovention Lt.1
3 1st and 3rd Friday of the
Umi Recital Ecovention, 2nd Floor
month
Pengajian Bulanan
Direksi & Staff Kamis ke 4 Masjid Baiturahman Ancol
4
Board of Directors & 4th Friday of the Month Baiturahman Mosque, Ancol
Staff Monthly Recital
Perayaan Natal Bersama Candi Bentar Hall, Putri Duyung Ancol
5 15/01/2016
Christmas Celebration Candi Bentar Hall, Putri Duyung Ancol
President Letter 2016 Candi Bentar Hall, Putri Duyung Ancol
6 04/02/2016
President Letter 2016 Candi Bentar Hall, Putri Duyung Ancol

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

349

Aktivitas Internal 2016


Internal Activity 2016
No Acara Tanggal Tempat
No Event Date Venue

Sosialisasi Sistem
Grading Club House Ecopark
7 22/04/2016
Grading System Club House Ecopark
Socialization
MCU Karyawan Gedung Ecovention lt.2
8 17,18,19/05/2016
Employee MCU Ecovention, 2nd Floor
Sosialisasi Asuransi
Kesehatan dari AIA
Financial Club House Ecopark
9 25/05/2016
Socialization of Health Club House Ecopark
Insurance by AIA
FInancial
Senam Sehat Lobby Gedung Ecovention
10 3/06/2016, 12/08/2016
Healthy Gym Ecovention Lobby
Santunan Anak Yatim Underwater Theater, Ocean Dream Samudra
11 15/06/2016
Orphans Charity Underwater Theater, Ocean Dream Samudra
Penyelenggaraan Sholat
Lapangan Parkir Ex Drive In
12 Idul Fitri 06/07/2016
Ex Drive In Parking Lot
Ied al Fitr Praying
Halal Bihalal Karyawan &
Direksi Ancol
Candi Bentar Hall, Putri Duyung Ancol
13 Ancol Employees & 25/07/2016
Candi Bentar Hall, Putri Duyung Ancol
Board of Directors Halal
Bi Halal Gathering
Pisah Sambut Komisaris
& Direksi Candi Bentar Hall, Putri Duyung Ancol
14 10/08/2016
Commissioner & Director Candi Bentar Hall, Putri Duyung Ancol
Farewell
Retreat Puncak Cipanas, Bogor
15 19,20/08/2016
Retreat Puncak Cipanas, Bogor
Penyelenggaraan
Sholat Idul Adha &
Lapangan Parkir Ex Drive In & Area Masjid Baiturahman
Penyembelihan Hewan
Ancol
16 Qurban 12/09/2016
Ex Drive In Parking Lot & Mosque Baiturahman Ancol
Ied al Adha Praying
Area
& Qurban Animal
Slaughtering
Family Gathering HUT
Jaya ke 55 Dunia Fantasi
17 17/09/2016
Jaya 55th Anniversary Dunia Fantasi
Family Gathering
Sosialisasi Penggajian
Melalui Bank DKI Underwater Theater, Ocean Dream Samudra
18 23/11/2016
Socialization of Payroll Underwater Theater, Ocean Dream Samudra
System via Bank DKI
Sosialisasi Pengadaan
Barang & Jasa Club House Ecopark
19 30/11/2016
Socialization of Club House Ecopark
Procurement

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

350

Aktivitas Internal 2016


Internal Activity 2016
No Acara Tanggal Tempat
No Event Date Venue

Pekan Olah Raga (POR)


Pulau Tengah, Ecopark
20 Ancol 15/12/2016
Pulau Tengah, Ecopark
Ancol Sports Week (POR)
Khitanan Massal Club House Ecopark
21 17/12/2016
Mass Circumcision Club House Ecopark

Aktivitas Eksternal Perusahaan Company's External Activity


Perseroan juga melakukan aktivitas eksternal guna The Company also conducted external activity to
menjamin ketersediaan informasi perusahaan ensure availability of the Company's information
secara transparan dan akuntabel kepada publik. transparently and accountable to public. Throughout
Aktivitas keterbukaan informasi selama tahun 2016, information disclosure activities were among
2016 dilaksanakan antara lain melalui pelaporan others, reporting to Indonesia Stock Exchange, press
kepada Bursa Efek Indonesia, penerbitan siaran release publication, exhibition and other information
pers, penyelenggaraan pameran serta aktivitas disclosure activities.
keterbukaan informasi lainnya.

Pelaporan Kepada Bursa Efek Reporting to Indonesia Stock


Indonesia Tahun 2016 Exchange in 2016
Sebagai entitas yang tercatat di Bursa Efek As a listed entity at Indonesia Stock Exchange (IDX),
Indonesia (BEI), Perseroan memiliki kewajiban untuk the Company has an obligation to submit reports
menyampaikan laporan secara berkala baik terkait periodically both on operational aspects and action
aspek operasional maupun rencana dan eksekusi plan and execution. Throughout 2016, reporting
aksi korporasi. Selama tahun 2016, aktivitas activity to IDX is explained in table below:
pelaporan kepada BEI secara rinci dijelaskan dalam
tabel berikut:

Pelaporan Kepada Bursa Efek Indonesia (BEI) 2016


Reporting to Indonesia Stock Exchange in 2016
Tanggal Judul
No
Date Title

Keterbukaan Informasi Yang Perlu Diketahui Publik Kesiapan Dana Pembayaran Bunga
ke-1 Obligasi Berkelanjutan I Jaya Ancol Tahap I Tahun 2016
1 19/12/2016
Public Information Disclosure on Jaya Ancol Self-Registration Bonds I Phase I of 2016
First Interest Payment
Keterbukaan Informasi Yang Perlu Diketahui Publik Kesiapan Dana Pembayaran Bunga
ke-16 Obligasi II Jaya Ancol Tahun 2012 Seri B
2 19/12/2016
Public Information Disclosure on Jaya Ancol Bonds I Phase II of 2012 Series B 16th
Interest Payment
Laporan Bulanan Registrasi Pemegang Efek/Perubahan Struktur Pemegang Saham
3 07/12/2016
Securities Holders Registration Monthly Report/Change in Shareholders Structure
Laporan Bulanan Registrasi Pemegang Efek/Perubahan Struktur Pemegang Saham
4 11/9/16
Securities Holders Registration Monthly Report/Change in Shareholders Structure
Penyampaian Laporan Keuangan Interim
5 10/31/16
Interim Financial Statements Submission

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

351

Pelaporan Kepada Bursa Efek Indonesia (BEI) 2016


Reporting to Indonesia Stock Exchange in 2016
Tanggal Judul
No
Date Title

Laporan Bulanan Registrasi Pemegang Efek/Perubahan Struktur Pemegang Saham


6 10/7/16
Securities Holders Registration Monthly Report/Change in Shareholders Structure
Keterbukaan Informasi Yang Perlu Diketahui Publik Penandatanganan perjanjian
kerjasama antara PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk dengan PT Bank DKI.
7 9/23/16
Public Information Disclosure on PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk and PT Bank DKI
Memorandum of Understanding Signing
Penyampaian Bukti Iklan Lainnya
8 9/22/16
Other Advertising Proof Submission
Keterbukaan Informasi Yang Perlu Diketahui Publik Kesiapan Dana Pembayaran Bunga
ke-15 Obligasi II Jaya Ancol Tahun 2012 Seri B
9 9/20/16
Public Information Disclosure on Jaya Ancol Bonds I Phase II of 2012 Series B 15th
Interest Payment
Laporan Bulanan Registrasi Pemegang Efek/Perubahan Struktur Pemegang Saham
10 9/9/16
Securities Holders Registration Monthly Report/Change in Shareholders Structure
Keterbukaan Informasi Yang Perlu Diketahui Publik Jawaban surat tentang permintaan
11 9/6/16 dokumen
Public Information Disclosure on Document Request Responding Letter
Laporan Hasil Public Expose - Tahunan
12 8/26/16
Public Expose Report - Annual
Penyampaian Bukti Iklan Lainnya
13 8/24/16
Other Advertising Proof Submission
Penyampaian Materi Public Expose - Tahunan
14 8/22/16
Public Expose Material Submission – Annual
Penjelasan atas Volatilitas
15 8/12/16
Volatility Explanation
Perubahan Komite Audit
16 8/11/16
Change in Audit Committee Composition
Rencana Penyelenggaraan Public Expose - Tahunan
17 8/10/16
Public Expose Implementation Plan – Annual
Laporan Bulanan Registrasi Pemegang Efek
18 8/8/16
Securities Holder Registration Monthly Report
Jadwal Dividen Tunai (Koreksi)
19 8/5/16
Cash Dividend Schedule (Revised)
Penyampaian Bukti Iklan Informasi Laporan Keuangan Interim
20 7/29/16
Interim Financial Statements Information Advertising Proof Submission
Penyampaian Laporan Keuangan Interim
21 7/29/16
Interim Financial Statements Submission
Laporan Bulanan Registrasi Pemegang Efek
22 7/11/16
Securities Holder Registration Monthly Report
Jadwal Dividen Tunai
23 6/27/16
Cash Dividend Schedule
Penyampaian Bukti Iklan Hasil RUPS
24 6/27/16
GMS Resolutions Advertising Submission
Hasil Rapat Umum Para Pemegang Saham Tahunan
25 6/27/16
Annual General Meetings of Shareholders Resolution Submission
Keterbukaan Informasi Yang Perlu Diketahui Publik Pembelian Saham
26 6/23/16
Public Information Disclosure on Shares Purchase
Laporan Hasil Pemeringkatan Tahunan
27 6/23/16
Annual Rating Report

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

352

Pelaporan Kepada Bursa Efek Indonesia (BEI) 2016


Reporting to Indonesia Stock Exchange in 2016
Tanggal Judul
No
Date Title

Penyampaian laporan tahunan (Koreksi)


28 6/21/16
Annual Report Submission (Revised)
Keterbukaan Informasi Yang Perlu Diketahui Publik Kesiapan dana pembayaran bunga
ke-14 Obligasi II Jaya Ancol Tahun 2012 Seri B
29 6/20/16
Public Information Disclosure on Jaya Ancol Bonds I Phase II of 2012 Series B 14th
Interest Payment
Laporan Bulanan Registrasi Pemegang Efek
30 6/10/16
Securities Holder Registration Monthly Report
Penyampaian Laporan Keuangan Interim (Koreksi)
31 6/8/16
Interim Financial Statements Submission (Revised)
Penyampaian Laporan Keuangan Interim
32 6/8/16
Interim Financial Statements Submission
Penyampaian Bukti Iklan Panggilan RUPS
33 5/10/16
GMS Invitation Advertising Proof Submission
Panggilan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan
34 5/10/16
Annual General Meetings of Shareholders Invitation
Pemberitahuan Rencana Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (Koreksi)
35 5/10/16
Annual General Meetings of Shareholders Invitation (Revised)
Laporan Bulanan Registrasi Pemegang Efek
36 5/9/16
Securities Holder Registration Monthly Report
Keterbukaan Informasi Yang Perlu Diketahui Publik Pemberitahuan bahwa Laporan
Keuangan Perseroan periode sd Maret 2016 sedang diaudit
37 5/2/16
Public Information Disclosure on Financial Statements as of March 2016 period is
being audited
Penyampaian laporan tahunan
38 4/29/16
Annual Report Submission
Pemberitahuan Rencana Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan
39 4/25/16
Annual General Meetings of Shareholders Announcement
Penyampaian Bukti Iklan Pemberitahuan RUPS
40 4/25/16
GMS Announcement Advertising Proof Submission
Laporan Bulanan Registrasi Pemegang Efek
41 4/11/16
Securities Holder Registration Monthly Report
Keterbukaan Informasi Yang Perlu Diketahui Publik Kesiapan dana pembayaran bunga
ke-13 Obligasi II Jaya Ancol Tahun 2012 Seri B
42 3/18/16
Public Information Disclosure on Jaya Ancol Bonds I Phase II of 2012 Series B 13th
Interest Payment
Penyampaian Laporan Keuangan Tahunan
43 3/17/16
Annual Financial Statements Submission
Penyampaian Bukti Iklan Informasi Laporan Keuangan Tahunan
44 3/11/16
Annual Financial Statements Information Advertising Proof Submission
Laporan Bulanan Registrasi Pemegang Efek
45 3/11/16
Securities Holder Registration Monthly Report
Keterbukaan Informasi Yang Perlu Diketahui Publik Penggantian Kepala Satuan
Pengawas Intern PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk
46 3/8/16
Public Information Disclosure on PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk Head of Internal
Audit Unit replacement
Perubahan Corporate Secretary
47 3/8/16
The Change of Corporate Secretary officer
Laporan Bulanan Registrasi Pemegang Efek
48 2/9/16
Securities Holder Registration Monthly Report
Laporan Bulanan Registrasi Pemegang Efek
49 1/11/16
Securities Holder Registration Monthly Report

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

353

Kegiatan Pameran Tahun 2016 Exhibition 2016

Selain untuk membangun reputasi dan citra Perseroan Beyond building positive corporate reputation
yang positif, Perseroan menyadari bahwa pembinaan and image, the Company realizes that fostering
hubungan dengan Pemangku kepentingan eksternal relationship with the external stakeholders will
menjadi kunci keberlangsungan operasional dan become key of the Company’s operations and
usaha Perseroan. Tujuan tersebut dilaksanakan business sustainability. These objectives were carried
dengan menyelenggarakan aktivitas Pameran out by organizing exhibition throughout 2016 with
pada tahun 2016 dengan berbagai tema pilihan various themes and involving several parties such as
dan melibatkan berbagai pihak antara lain pihak universities and shopping centers. Detail information
universitas, pusat perbelanjaan. Rincian mengenai about exhibition events in 2016 is as follows:
kegiatan pameran yang dilaksanakan oleh Perseroan
selama tahun 2016, sebagai berikut:

Pameran Tahun 2016


Exhibition 2016
Tanggal Nama Pameran/Produk Tempat
No
Date Name of Exhibition/Product Venue

1 s/d 10 Maret 2016


1 Coasta Villa Food Centrum Sunter
March 1 - 10, 2016
9 s/d 18 Mei 2016
2 Coasta Villa Food Centrum Sunter
May 9 - 18, 2016
15 s/d 22 Agustus 2016
3 Coasta Villa Mall Mangga Dua
August 15 - 22, 2016
14 s/d 20 November 2016
4 Coasta Villa Mall Manga Dua
November 14 - 20, 2016
28 Maret - 3 April 2016
5 Double Decker Seafront Mall Artha Gading
March 28 - April 3, 2016
15 s/d 26 Juli 2016
6 Double Decker Seafront Bintaro (BXC)
July 15 - 26, 2016
4 s/d 7 Agustus 2016
7 Double Decker Seafront Golf PIK
August 4 - 7, 2016
15 s/d 21 Agustus 2016
8 Double Decker Seafront Mall Artha Gading
August 15 - 21, 2016
12 s/d 18 September 2016
9 Double Decker Seafront Baywalk Pulit
September 12 - 18, 2016
7 s/d 13 November 2016
10 Double Decker Seafront Mall Artha Gading
November 7 - 13, 2016
28 November - 4 Desember 2016
11 Double Decker Seafront Baywalk Pluit
November 28 - December 4, 2016

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

354

Pameran Tahun 2016


Exhibition 2016
Tanggal Nama Pameran/Produk Tempat
No
Date Name of Exhibition/Product Venue

- Institut Teknologi Sepuluh


Nopember (ITS), Surabaya

Road Show Campus Recruitment


MT 2016 Jawa Tengah, Jawa Timur,
Jawa Barat & Jakarta - Universitas Gadjah Mada
12 – 26 Januari 2016 (UGM), Yogjakarta
12
12 – 26 January 2016
Road Show Campus Recruitment MT
2016 Central Java, East Java, West
Java & Jakarta -Institut Teknologi Bandung (ITB),
Bandung

- Club House Ecopark, Jakarta

Road Show Campus Recruitment


24– 29 Oktober 2016 2016 Jawa Tengah Universitas Gadjah Mada (UGM),
13
24– 29 October 2016 Road Show Campus Recruitment Yogjakarta
2016 Central Java
Road Show Campus Recruitment
30 Oktober – 3 November 2016 2016 Jawa Barat TELKOM University, Bandung
14
30 October – 3 November 2016 Road Show Campus Recruitment Jawa Barat
2016 Jawa Barat
15 - 17 Januari 2016
15 Jakarta Mega Wedding Festival 2016 JIExpo Kemayoran Jakarta
15 - 17 January 2016
18 - 20 Maret 2016
16 Jakarta Mega Wedding Festival 2016 JIExpo Kemayoran Jakarta
18 - 20 March 2016
6 - 8 Mei 2016
17 Jakarta Mega Wedding Festival 2016 JIExpo Kemayoran Jakarta
6 - 8 May 2016
10 - 12 September 2016
18 Jakarta Mega Wedding Festival 2016 JIExpo Kemayoran Jakarta
10 - 12 September 2016
Pekan Lingkungan Hidup dan
9 - 12 Juni 2016
19 Kehutanan 2016 Hall A Jakarta Convention Center
9 - 12 June 2016
Environment and Forestry 2016
25 Januari - 31 Januari 2016
20 Kanto Ocean Bay Boulevard Lottemart
25 January - 31 January 2016
18 April - 01 Mei 2016
21 Apartemen Northland Mangga Dua Mall
18 April - 01 May 2016
29 November - 12 Desember 2016
22 Kanto Ocean Bay Boulevard Sun City Restaurant
29 November - 12 December 2016

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

355

KODE ETIK
Code of Conduct

Keberadaan Kode Etik Code of Conducts Existence

Perseroan menyusun dan mensosialisasikan Kode The Company has designed and socialized the
Tata Laku Perseroan sebagai salah satu perangkat Code of Conducts as an instrument to improve the
untuk meningkatkan pelaksanaan GCG di lingkungan GCG implementation in the Company and build a
Perseroan dan membangun sebuah organisasi solid and ethical organization. The Company’s code
yang solid dan beretika. Kode Tata Laku Perseroan of conduct guides everyone to act and behave in
merupakan suatu pedoman dalam berperilaku dan the implementation of daily routines. The Code of
bertindak dalam melaksanakan tugas dan tanggung Conduct applies to all levels of employees of the
jawabnya sehari-hari. Kode Tata Laku ini berlaku sama Company and the subsidiaries in order to achieve the
bagi seluruh lapisan karyawan yang ditempatkan Company's productivity and its vision and mission.
di Perseroan maupun anak perusahaan guna
tercapainya tingkat produktivitas yang diharapkan
dan terealisasinya visi dan misi Perseroan.

Isi Kode Etik Code Of Conducts Contents

Berikut perilaku yang diatur dalam Kode Tata Laku Below are the behaviors as stated in Code of
Perseroan: Conducts of the Company:
I. Visi Misi, meliputi: I. Vision and Mission, including:
• Visi Misi • Vision and Mission
• Tata Nilai Unggulan • Superior Values
• Penjelasan Nilai-Nilai • Value Explanation
II. Kode Tata Laku Terhadap Insan Ancol, meliputi: II. Code of Conduct for Ancol Person, including:
• Konsep Dasar Kode Tata Laku Insan Ancol • Basic Concept of Code of Conduct for Ancol
Person
• Pernyataan Kode Tata Laku Insan Ancol • Statement of Code of Conduct for Ancol
Person
III. Kode Tata Laku Terhadap Pemangku Kepentingan, III. Code of Conduct Applied to Stakeholders,
meliputi: including:
• Sumber Daya Manusia • Human Resources
• Pelanggan • Customers
• Masyarakat • The Public
• Pemasok dan Mitra Kerja • Suppliers and Business Partners
• Pemegang Saham • Shareholders
IV. Sanksi dan Penegakan, meliputi: IV. Sanction and Reinforcement, including:
• Tujuan • Objective
• Jenis-Jenis Pelanggaran, Kode Tata Laku dan • Types of Violation, Code of Conduct, and
Bobot Pelanggaran Weight of Violation
• Mekanisme Penegakan Kode Tata Laku, • Mechanism of Reinforcing the Code of
Bobot Pelanggaran dan Mekanisme Conduct, Degree of Violation and Mechanism
Pemberian Sanksi of Punishment

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

356

• Sanksi Pelanggaran Kode Tata Laku • Sanctions for Code of Conduct Violations
• Pelaporan Pelanggaran • Reporting violation
V. Komitmen Insan Ancol V. Commitment of Ancol Person
Penandatanganan pernyataan komitmen atas The Board of Directors, Board of Commissioners
Kode Tata Laku juga dilakukan oleh Direksi, Dewan as well as all employees of the Company and the
Komisaris serta seluruh karyawan Perseroan dan subsidiaries signed their commitment to implement
anak usaha. Melalui penerapan Kode Tata Laku the Code of Conduct. Through the consistent and
yang konsisten dan sungguhsungguh, Perseroan strong implementation of Code of Conduct, the
berharap dapat meningkatkan pelaksanaan tata Company expects to improve the implementation
kelola perusahaan dan meningkatkan kepatuhan of good corporate governance and regulatory
terhadap peraturan perundangan yang berlaku, compliance as well as to add values in sustainable
serta dapat memberikan nilai tambah yang basis and protect the interests of shareholders and
berkelanjutan dan melindungi kepentingan stakeholders in the years to come.
pemegang saham dan pemangku kepentingan
untuk jangka panjang.

Penyebarluasan Kode Etik Code of Conducts Socialization

Agar konsistensi penerapan Kode Tata Laku To pursue consistency in the implementation of
Perseroan ini dapat terjaga, Perseroan juga the Company's Code of Conducts, the Company
melakukan sosialisasi secara reguler kepada also holds regular socialization to all management
seluruh jajaran manajemen dan karyawan, baik and employees and the subsidiaries. The effort is
yang ditempatkan di Perseroan maupun di entitas expected to encourage the implementation of Code
anak. Upaya ini diharapkan bahwa ke depannya of Conducts to be Corporate Cultures and lead to
penerapan Kode Tata Laku ini dapat menjadi budaya positive “Change of Behavior” in all management
Perseroan dan memicu terjadinya “Perubahan and the employees of the Company so that they can
Perilaku” yang positif di seluruh manajemen dan be individuals that uphold moral and ethics and act
karyawan Perseroan sehingga mereka dapat menjadi accordingly the prevailing laws.
individu yang menjunjung tinggi etika dan moral serta
berperilaku sesuai dengan peraturan perundang-
undangan yang berlaku.

Berikut sebagian kegiatan sosialisasi Kode Tata Laku Below are some of socialization activities for the
Perseroan di tahun 2016: Company’s Code of Conducts in 2016:
• Finalisasi dan distribusi buku pedoman Kode Tata • Finalizing and distributing Code of Conducts
Laku agar menjadi tuntunan perilaku bagi Insan Manual to guide the behavior of Ancol Person.
Perseroan. Kegiatan internalisasi Kode Tata Laku Internalizing activities of Code of Conducts
melalui acara sosialisasi GCG oleh SPI dan SDM. through the implementation of socialization of
GCG by IAU and HRD.
• Pemantapan pemahaman Kode Tata Laku secara • Promoting better understanding of Code of
berkala melalui kegiatan diskusi, seminar dan Conducts in periodical basis through discussion,
dialog internal yang melibatkan manajemen seminar and internal dialogue involving
dengan karyawan Perseroan. management and employees of the Company.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

357

• Untuk mendukung penerapan Kode Tata Laku • To support the implementation of the Company's
Perseroan, Perseroan juga mengembangkan Code of Conducts, the Company is developing
perangkat lain yang dapat dijadikan acuan other instrument that will guide employees in their
bagi karyawan dalam melaksanakan tugas dan duty implementation, namely Excellent Values of
tanggung jawabnya, yakni berupa Tata Nilai the Company as mentioned in Company Profile of
Unggulan Perseroan yang tercantum di bagian this Annual Report.
Profil Perseroan pada Laporan Tahunan ini.

Mekanisme Penegakan Kepatuhan Code of Conducts Compliance


terhadap Kode Etik Enforcement

Mekanisme pengekan kepatuhan terhadap Kode The Code of Conducts compliance enforcement
Etik merujuk pada Buku Kode Tata Laku PJAA Bab mechanism refers to PJAA Code of Conducts Book
IV bagian Sanksi dan Penegakan. Chapter IV Punishment and Enforcement section.

Evaluasi Implementasi Kode Etik Evaluation to Code of Conducts


Implementation

Perseroan telah melakukan evaluasi terhadap The Company had evaluated Code of Conducts
implementasi Kode Etik selama tahun 2016 melalui implementation throughout 2016 with the same
mekanisme yang sama dengan Sistem Pelaporan mechanism as Whistle Blowing System in 2016
Pelanggaran tahun 2016 dan telah berupaya and had since evaluated the Code of Conducts
mengevaluasi implementasi Kode Etik tersebut untuk implementation to improve its quality in the
meningkatkan kualitas pelaksanaan Kode Etik di Company’s circumstances.
lingkungan Perseroan.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

358

SISTEM PELAPORAN PELANGGARAN


(WHISTLEBLOWING SYSTEM)
Whistleblowing System

Penerapan tata kelola perusahaan di Perseroan juga The implementation of good corporate governance in
diperkuat melalui pemanfaatan sistem pelaporan the Company is also supported through the optimum
pelanggaran yang optimal untuk mengakomodasi use of whistleblowing system to accommodate
berbagai laporan yang masuk terkait potensi various incoming reports relating to the potential
penyimpangan yang terjadi di lingkungan violations in the Company. Including violations in
Perseroan. Pelanggaran yang dimaksud di sini business ethics, code of conduct, corporate policies
berupa pelanggaran etika bisnis, pedoman perilaku, and the laws. Five major principles in implementing
peraturan Perseroan dan peraturan perundang- whistleblowing system are:
undangan. Lima prinsip utama dalam penerapan
sistem pelaporan pelanggaran adalah:
1. Menyatakan pendapat. 1. Stating opinion.
2. Laporan dibuat dengan itikad baik. 2. Presenting report with good will.
3. Menjaga kerahasiaan laporan tentang 3. Protecting the secrecy of the violations.
pelanggaran.
4. Menanggapi dengan cepat. 4. Quick response.
5. Perlindungan terhadap pelapor. 5. Protecting the reporters.

Manajemen Perseroan dalam hal ini memberikan Management of the Company therefore fully protects
jaminan perlindungan sepenuhnya terhadap identitas the identity of the reporting party, either from
pelapor, baik yang berasal dari internal Perseroan internal organization of the Company or from the
maupun Entitas Anak, yang telah mengikuti prosedur subsidiaries, who have followed the right procedure
pelaporan terhadap pelanggaran yang benar. of the whistleblowing system.

Mekanisme Pelaporan dan Reporting and Report Handling


Penanganan Pengaduan Mechanism

Pelaporan terhadap pelanggaran disampaikan The violation is reported to Head of Internal Audit
kepada Kepala SPI yang bertugas untuk mengawasi Unit who is responsible for monitoring the GCG
implementasi GCG serta dengan memanfaatkan kanal implementation or by using specific channel for
khusus pelaporan saluran pengaduan melalui surat reporting complaints by sending e-mail to ancol.
elektronik di ancol.spp@ancol.com dan telepon spp@ancol.com and with phone call to (021)
(021) 6454567 ext. 1900. Dalam menindaklanjuti 6454567 ext. 1900. To follow up the report made
pelaporan yang disampaikan oleh insan Perseroan, by Ancol Person, Board of Directors is responsible
Direksi berkewajiban untuk menerima dan for accepting and ensuring that the all of violation
memastikan bahwa pengaduan tentang pelanggaran reports are fairly and promptly processed. Quick and
yang terjadi dapat diproses secara wajar dan tepat appropriate response to process and solve the report
waktu. Tanggapan yang tepat dan cepat untuk by Ancol Person will create good corporate image
memproses dan menyelesaikan laporan pengaduan as well as promote favorable working environment
yang disampaikan oleh insan Perseroan itu tentunya in the Company. Board of Commissioners takes
dapat meningkatkan citra Perseroan di samping assistance from a team responsible for monitoring

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

359

juga menciptakan iklim yang kondusif di lingkungan the GCG implementation while taking necessary
kerja Perseroan. Dewan Komisaris dapat dibantu action against the fraud or deceitful acts proven tto
oleh sebuah tim yang membidangi pengawasan be violating the corporate policies and the prevailing
implementasi GCG untuk mengambil tindakan yang laws.
dirasa perlu terkait pelanggaran atau penyimpangan
yang terbukti telah menyalahi peraturan Perseroan
maupun ketentuan perundangan yang berlaku.

Penegakan Kebijakan Gratifikasi Gratification Policy Enforcement

Dalam rangka mewujudkan pengelolaan bisnis In order to run the business mandated by the
Perseroan yang transparan dan akuntabel, Perseroan shareholders and stakeholders in transparent and
sejak tahun 2014 telah menerbitkan kebijakan untuk accountable manner, since 2014 the Company has
menangani masalah gratifikasi yang melibatkan Insan issued a policy on handling gratification involving
Ancol yang dituangkan dalam suatu ketentuan yang Ancol Person, which is regulated in “Code of
disebut “Pedoman Penanganan Gratifikasi.” Gratification”.

Pedoman Penanganan Gratifikasi ini disusun dengan Code of Gratification is designed with respect of Good
merujuk pada Pedoman Tata Kelola Perusahaan Corporate Governance Manual and Code of Conduct
yang Baik dan Pedoman Kode Tata Laku serta as well as Excellent Values of the Company. The policy
Tata Nilai Unggulan yang berlaku di Perseroan. is established to fulfill compliance responsibilities
Pembentukan kebijakan ini semata-mata untuk against laws and with awareness in the importance
memenuhi tanggung jawab kepatuhan terhadap of avoiding gratification, corruption, and nepotism,
hukum dan peraturan perundang-undangan yang in the Company and by putting the interest of the
berlaku serta dilandasi oleh kesadaran mengenai Company on top priority over the individual, family,
pentingnya menghindari tindakan gratifikasi, or group. Code of Gratification contains regulations
korupsi, kolusi maupun nepotisme di lingkungan on gratification principles, gratification limitation as
Perseroan dan pengutamaan kepentingan Perseroan well as reporting mechanism.
di atas kepentingan pribadi, keluarga, kelompok
atau golongan. Pedoman Penanganan Gratifikasi
berisi aturan mengenai prinsip gratifikasi, batasan
gratifikasi serta mekanisme pelaporan.

Perseroan dalam hal ini mengatur dengan tegas hal- The Company in that case has regulated the following
hal terkait gratifikasi sebagai berikut: gratification issues:
a. Pemberian hadiah atau cenderamata, hiburan a. Giving present or souvenirs, entertainment ,
dan suap atau komisi tidak resmi bribery or unofficial fees
Seluruh insan Ancol dilarang baik secara All Ancol Person are prohibited to directly
langsung atau tidak langsung memberi hadiah or indirectly give present or souvenirs,
atau cenderamata, hiburan dan suap atau komisi entertainment, bribery, or unofficial fees to
tidak resmi kepada setiap pihak yang memiliki any parties that have business relation or are
hubungan bisnis atau pesaing Perseroan dengan competitors of the Company in order to acquire
tujuan untuk mendapat informasi atau sesuatu information or unlawful matters. This act is

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

360

hal yang tidak dibenarkan oleh ketentuan somehow disregarded if the present given proved
perundang-undangan yang berlaku. Hal ini dapat to be compliance with the gratification limits as
dikecualikan jika pemberian hadiah tersebut stated in the Code of Gratification and does not
sesuai ketentuan batasan gratifikasi yang diatur violate the laws.
dalam Pedoman Penanganan Gratifikasi tersebut
serta tidak melanggar ketentuan perundang-
undangan yang berlaku.
b.
Penerimaan hadiah atau cenderamata, b. Receiving present or souvenirs, entertainment,
hiburan dan suap atau komisi tidak resmi bribery, or unofficial fees.
Seluruh insan Ancol yang karena jabatan atau All Ancol Person, with his position, along with
anggota keluarganya (keluarga inti) dilarang untuk all of his or her core family members, are not
menerima secara langsung atau tidak langsung allowed to accept directly or indirectly, presents
hadiah atau cenderamata, hiburan dan suap or souvenirs, entertainment, bribery, or unofficial
atau komisi tidak resmi dari setiap pihak yang fees from any parties that have business relation
memiliki hubungan bisnis atau pesaing Perseroan or are competitors of the Company in order to
dengan tujuan untuk mendapat informasi atau acquire information or unlawful matters. This act
sesuatu hal yang tidak dibenarkan oleh ketentuan is somehow disregarded if the present received
perundang-undangan yang berlaku. Hal ini dapat proved to be compliance with the gratification
dikecualikan jika penerimaan hadiah tersebut limits as stated in the Code of Gratification and
sesuai ketentuan batasan gratifikasi yang diatur do not violate the laws.
dalam Pedoman Penanganan Gratifikasi tersebut
serta tidak melanggar ketentuan perundang-
undangan yang berlaku.

Mekanisme Pelaporan Gratifikasi Gratification Reporting Mechanism

Atas tindakan pelanggaran terhadap kebijakan For any violating act against the corporate policy on
Perseroan terkait penerimaan hadiah atau accepting present or souvenirs and or entertainment
cenderamata dan atau hiburan di luar batasan yang beyond the limitation, Ancol Person is required
sudah di atur, insan Ancol wajib melaporkan kepada to report it to his or her supervisor or through
atasan langsung atau melalui sistem pelaporan whistleblowing system. Particularly for goods that
pelanggaran. Secara khusus untuk penerimaan yang will soon expire or do not expire, the goods can be
merupakan barang yang cepat kadaluwarsa maupun handed over to Gratification Control Team, which is
tidak kedaluwarsa, hal itu dapat diserahkan kepada Corporate Secretary.
Tim Pengendali Gratifikasi yaitu Corporate Secretary.

Pelanggaran terhadap ketentuan dalam Pedoman Any violations against Code of Gratification will
Penanganan Gratifikasi ini akan dikenakan sanksi resulted in sanctions according to the regulations
sesuai dengan ketentuan dan peraturan yang berlaku and policies of the Company.
di Perseroan.

Perlindungan bagi Whistleblower Protection to Whistle Blower

Perseroan menjamin Kerahasiaan Pelapor tetap The Company guarantees Confidentiality of the
dijaga dari setiap tindakan diskriminasi dan ancaman Whistleblower from any discrimination and threat
dari pihak terkait, kecuali apabila - pengungkapan from related party, unless if the disclosure is:
tersebut:

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

361

• Diperlukan dalam kaitan dengan laporan atau • Required in the course of report or investigation
penyidikan yang dilakukan oleh Pemerintah. by the Government.
• Sejalan dengan kepentingan Perseroan dan • In the course of the Company’s interess or Code
sejalan dengan tujuan Code of Conduct ini. of Conducts.
• Diperlukan untuk mempertahankan posisi • Required to defend the Company’s position
Perseroan di depan hukum. before the Law.

Jumlah Pengaduan yang Masuk dan Total Reports Received and Processed
Diproses Tahun 2016 in 2016

Per 31 Desember 2016, terdapat 1 (satu) laporan yang As of December 31, 2016, there was 1 (one) report
diterima melalui mekanisme Whistleblowing System. processed in Whistle Blowing System. The report
Laporan tersebut telah diproses dan ditindaklanjuti had been processed and followed-up in fiscal year
pada tahun buku 2016. 2016.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

362

Keberagaman Komposisi Dewan Komisaris dan Direksi


Diversity in the Composition of Board of Commissioners and Board of
Directors

Perseroan menerapkan asas keberagaman dalam The Company adapts the principle of diversity in the
komposisi anggota Dewan Komisaris dan Direksi in the membership composition of both Boards of
dalam berbagai aspek meliputi latar belakang Commissioners and Directors in terms of educational
pendidikan, pengalaman kerja, Usia dan Keahlian. backgrond, career history, age and expertise.
Tujuan dari adanya keberagaman tersebut adalah Purpose of this diversity is to ensure the Board of
guna menjamin terlaksananya tugas dan fungsi Commissioner's and Board of Director's duty and
Dewan Komisaris dan Direksi serta terpenuhinya function and fulfilling the Company’s business
kebutuhan pengembangan Perseroan dengan baik. requirement appropriately.

Keberagaman Komposisi Dewan Diversity in Board of Commissioners


Komisaris Composition

Keberagaman komposisi Dewan Komisaris As of December 31, 2016, diversity in the Board of
Perseroan per 31 Desember 2016, sebagai berikut: Commissioners' is as follows:

Nama Jabatan Pendidikan Usia Keahlian


Name Position Education Age Expertise

Master in Business
Komisaris Utama/ Manajemen
Adminisration dan Sarjana
Independen dan Teknik
Teknik 50 tahun
Honggo Widjojo Kangmasto President Management
Master in Business 50 years
Commissioner/ and
Administration and Bachelor
Independent Engineering
Degree of Engineering
Keuangan dan
Komisaris MBA Finance dan BBA 56 tahun Manajemen
Trisna Muliadi
Commissioner Business Administration 56 years Finance and
Management
Manajemen
dan Teknik
Komisaris Magister Administrasi dan
Arsitektur
KRMH Daryanto Mangoenpratolo Independen Teknik Arsitektur 73 tahun
Management
Yosodiningrat Independent Magister Administrasi dan 73 years
and
Commissioner Teknik Arsitektur
Architectural
Engineering
Pemerintahan
(Bappeda),
Manajemen,
Magister Manajemen dan
Sosial
Sarjana Sosial Ekonomi
Ekonomi,
Pertanian
Komisaris 53 tahun Pertanian.
Tuty Kusumawati Master Degree of
Commissioner 53 years Government
Management and Bachelor
(Bappeda),
Degree of Agriculture
Management,
Economics Social
Social
Economics,
Agriculture

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

363

Keberagaman Komposisi Direksi Diversity in Board of Directors


Composition

Keberagaman komposisi Direksi Perseroan per 31 As of December 31, 2016, diversity in the Board of
Desember 2016, sebagai berikut: Director's composition is as follows:

Nama Jabatan Pendidikan Usia Keahlian


Name Jabatan Pendidikan Usia Keahlian

Manajemen
Master of Business
dan Teknik
Adminsitration dan Insinyur
Pertanian
Direktur Utama Pertanian 55 tahun
C. Paul Tehusijarana Management
President Director Master of Business 55 years
and
Administration and
Agricultural
Agricultural Engineering
Engineering
Pemerintahan
(Pemprov
Sarjana Ekonomi DKI), Ekonomi
Direktur 65 tahun
Budiwidiantoro Bachelor Degree of Government
Director 65 years
Economics (DKI Prov.
Government),
Economics
Magister Ilmu Administrasi,
Sarjana Teknik Manajemen,
Direktur Master Degree of 63 tahun Teknik
Harianto Badjoeri
Director Administrative Science 63 years Management,
and Bachelor Degree of Engineering
Engineering
Sarjana Teknik
Direktur 52 tahun Teknik
Arif Nugroho Bachelor Degree of
Director 52 years Engineering
Engineering
Doktor Manajemen Bisnis,
Manajemen,
Magister Akuntansi, Magister
Akuntansi,
Manajemen Keuangan, S1
Keuangan,
Kedokteran Hewan
Kedokteran
Direktur Ph.D in Business 48 tahun
Teuku Sahir Syahali Hewan
Director Management, Master 48 years
Management,
Degree of Accounting,
Accounting,
Master Degree of Finance
Finance,
Management, Bachelor
Veterinarian
Degree of Veterinarian
Direktur Independen Sarjana Akuntansi
47 tahun Akuntansi
Daniel Nainggolan Independent Bachelor Degree of
47 years Accounting
Director Accounting

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

364

"Aktivitas CSR merefleksikan


komitmen tinggi dalam menjalankan
seluruh aktivitas yang berpedoman
pada aspek ekonomi, sosial, dan
lingkungan yang berkelanjutan."

"CSR Activity reflects our high commitment


to run entire activities by pursuing sustainable
economics, social and environment aspects."

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

365

tanggung jawab
sosial perusahaan
8
Corporate social responsibility

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

366

Tanggung Jawab Perusahaan


Corporate Social Responsibility

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

367

Landasan Kebijakan Policy Framework

Sejak tahun 2002, Perseroan berkomitmen untuk Since 2002, the Company is committed to implement
melaksanakan kegiatan-kegiatan CSR. Komitmen CSR activities. This commitment is strengthened
ini diperkuat dengan diterbitkannya SK Direksi after issuance of PT Pembangunan Jaya Ancol, Tbk
PT Pembangunan Jaya Ancol, Tbk No: 604/DIR- BOD Decree No. 604/DIR-PJA/X/2014 concerning
PJA/X/2014 tentang Kebijakan Strategi Program The Company's Policy and Strategy on Social and
Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Perseroan. Environmental Responsibility Program. This policies
Kebijakan perusahaan ini menjadi landasan bagi become the Company's framework of CSR activities,
pelaksanaan kegiatan CSR Perseroan sehingga to be more driven, effective and compliance with the
dapat lebih terarah, tepat sasaran dan sesuai prevailing Law.
peraturan yang berlaku.

Selain itu, Perseroan juga telah menunjuk In addition, the Company has also appointed a
sebuah unit kerja yang bertugas mengelola serta working unit in charge to annually manage and
memformulasikan program kegiatan CSR Perseroan formulate all of CSR activity programs in the
setiap tahun dan menetapkan target wilayah binaan Company and set the target for partner area as
sebagai lokasi implementasi lokal program CSR, the location of CSR program local implementation,
yaitu wilayah Kecamatan Pademangan yang terdiri including Pademangan Districts that comprises of
dari Kelurahan Ancol, Kelurahan Pademangan Barat Ancol, Pademangan Barat and Pademangan Timur
dan Kelurahan Pademangan Timur serta Kelurahan as well as Sunter Agung Villages located right in front
Sunter Agung yang berhadapan langsung dengan of the Company’s business site.
lokasi bisnis Perseroan.

PEDOMAN CSR CSR Manual

• Menjadi perusahaan yang berkomitmen kepada • To be a Company with environmental commitment.


lingkungan.
• Menjadi perusahaan yang mampu mewujudkan • To be a Company that creates harmonious
hubungan harmonis antara perusahaan dengan relationship between the Company and the
para pemangku kepentingan. Stakeholders.
• Menjadi perusahaan yang turut memacu • To be a Company that contributes in driving the
tumbuhnya kegiatan ekonomi masyarakat sekitar economy of local communities and business
perusahaan dan mitra usahanya. partners.

PILAR CSR CSR Pillars

• Lingkungan • Environment
Ancol tiada henti menjaga dan melestarikan Ancol continuously protects and preserves the
lingkungan untuk kehidupan yang lebih baik. environment for a better life.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

368

• Pendidikan • Education
Ancol memberikan kesempatan bagi yang Ancol Provides opportunity on educational
membutuhkan untuk mendapatkan pendidikan. access.

• Pemberdayaan Masyarakat • Community Development


Ancol membantu masyarakat untuk Ancol helps communities to develop their
mengembangkan potensi menuju masyarakat potentials into independent communities.
yang mandiri.

• Kesehatan • Healthcare
Ancol memberikan pelayanan kesehatan bagi Ancol provides medical treatment for communities
masyarakat yang memerlukan. in need.

• Sumbangan • Charity
Ancol membantu masyarakat yang membutuhkan Ancol assists communities in need of a helping
uluran tangan. hand.

• Penelitian dan Pengembangan • Research and Development


Ancol tiada henti melakukan penelitian dan Ancol contributes in ongoing research and
pengembangan untuk memberikan infomasi dan development to provide information and
pengetahuan bagi seluruh masyarakat. knowledge for the communities.

Struktur CSR CSR Structure

Pelaksanaan kegiatan CSR di Perseroan dilaksanakan Implementation of CSR Program in the Company runs
oleh Bagian Program Sosial yang bertanggung jawab by Social Program Unit that reports to Community
kepada Kepala Bidang Pengembangan Komunitas Development Head under Corporate Secretary and
dibawah pengawasan Corporate Secretary dan President Director. CSR Structure for 2016 period is
Direktur Utama. Struktur CSR di Perseroan untuk illustrated below:
periode 2016 digambarkan sebagai berikut:

Direktur Utama
President Director

Kepala Departemen
Corporate Secretary
Head of Corporate
Secretary Department

Kepala Bidang
Pengembangan
Komunitas
Head of Community
Development

Bagian Program Sosial


Part of Social Program

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

369

Penghargaan CSR CSR Awards

Tahun 2014 2014


• Padmamitra Awards 2014 Kementerian Sosial • Padmamitra Awards 2014 Ministry of Social
Indonesia. Affairs Indonesia.
• SRI Kehati Appreciation 2014. • SRI Kehati Appreciation 2014.
• Certificate: 25 Listed Company in Sustainable • Certificate: 25 Listed Company in Sustainable
Responsible Investment Kehati Index. Responsible Investment Kehati Index.

Tahun 2015 2015


• Indonesia Green Award 2015 kategori • Indonesia Green Award 2015 for Integrated Waste
Pengembangan Pengolahan Sampah Terpadu. Treatment Development.
• Gold Winner, Center for Enterpreneurship, • Gold Winner, Center for Enterpreneurship,
Change, and Third Sector (“CECT”) Award. Change, and Third Sector ("CECT") Award.
• Padmamitra Award 2015 Dinas Sosial Provinsi • Padmamitra Award 2015 DKI Jakarta Province
DKI Jakarta. Social Agency.

Tahun 2016 2016


• Indonesia Green Award 2016 kategori • Indonesia Green Award 2016 for Water Resoruces
Penyelamatan Sumber Daya Air. Recovery Category.
• Warta Ekonomi Social Business Innovation • Warta Ekonomi Social Business Innovation 2016
2016 category Restaurant, Hotel, and Tourism – category Restaurant, Hotel, and Tourism –Teens
Program Teens Go Green. Go Green.
• 25 Listed Company in Sustainable Responsible • 25 Listed Company in Sustainable Program
Investment KEHATI Index November 2016 – April Responsible Investment KEHATI Index November
2017 period. 2016 – April 2017 period.
• Special Achievement in “Creating Sustainable • Special Achievement in “Creating Sustainable
Partnership – Education” Center for Partnership – Education” Center for
Entrepreneurship Change and Third Sector Entrepreneurship Change and Third Sector
(CECT) CSR Awards 2017. (CECT) CSR Awards 2017.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

370

Tanggung Jawab Terhadap Lingkungan


Corporate Social Responsibility on Environment

Kegiatan Lingkungan 2016 Environment Activity 2016

Selama tahun 2016, aktivitas tanggung jawab Throughout 2016, responsibility to environment
terhadap lingkungan yang dilakukan oleh Perseroan, activities done by the Company including:
antara lain:

Lingkungan Environment
• Ancol Kawasan Bebas Styrofoam • Ancol Styrofoam Free Area
Seluruh restoran dan foodstall di dalam area All of the restaurants and food outlets in Ancol
Ancol tidak diperkenankan menggunakan area are prohibited to use Styrofoam. Pursuant to
kemasan berbahan styrofoam. Sesuai dengan The Company BOD Decree No. 1039/DIR-PJA/
SK Direksi Perseroan No.1039/DIR-PJA/ XII/2008. Styrofoam contains polystyrene element
XII/2008. Mengingat styrofoam mengandung that endangers human body. Supported by Teens
unsur polistiren yang berbahaya bagi kesehatan. Go Green as Youth Group that concerns about
Dibantu oleh komunitas Teens Go Green yang the environment, the Company successfully
merupakan kelompok pemuda yang peduli organized Styropatrol action in Ancol Taman
terhadap lingkungan, Perseroan melakukan Impian Area. The Styropatrol aimed to educate
aksi Styropatrol di kawasan Ancol Taman the visitors regarding the hazard of Styrofoam to
Impian. Styropatrol dilakukan guna memberikan the environment and health. Therefore, visitors
edukasi kepada pengunjung terhadap bahaya of Ancol Taman Impian received additional
dari Styrofoam bagi lingkungan dan kesehatan. information and are expected to cross out
Sehingga pengunjung Ancol Taman Impian Styrofoam as food packaging.
memperoleh informasi tambahan dan diharapkan
untuk tidak menggunakan Styrofoam sebagai
kemasan makanan.

• Sea Water Reverse Osmosis (SWRO) • Sea Water Reverse Osmosis (SWRO)
Ancol tidak henti untuk menyempurnakan Ancol continuously improves existing SWRO
sistem SWRO yang ada. Hal ini terbukti dari system. This is proven from increasing production
jumlah produksi yang meningkat dari tahun ke by years. As of March 2016, clean water produced
tahun. Sampai bulan Maret 2016, air bersih yang achieved ± 4000 m3/day and had fulfilled 60% of
dihasilkan dapat mencapai ± 4000 m3/hari dan water demand in Ancol recreational area.
telah memenuhi sekitar 60% kebutuhan air di
area rekreasi Ancol.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

371

• Ancol Zero Waste • Ancol Zero Waste


Diresmikan oleh Gubernur Provinsi DKI Jakarta Inaugurated by Governor of DKI Jakarta on
pada 22 Juni 2012, Ancol, secara bertahap June 22, 2012, Ancol, has gradually processed
mengolah sampahnya secara mandiri. Di tahun its wastes autonomously. From total 120 m3/day
2016, Ancol Zero Waste mengolah sampah waste, Ancol Zero Waste successfully processed
dengan rata-rata 9,8 m /hari dari total sampah
3
the average of 30 m3/day, indicating that
200 m3/hari, artinya manajemen Ancol telah Management of Ancol had reduced environmental
mereduksi beban lingkungan dengan mengolah load by processing 25% of its waste to be
25% sampah yang dibuang ke Tempat disposed to TPA Bantar Gebang.
Pembuangan Akhir (TPA) Bantar Gebang.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

372

• Teens Go Green • Teens Go Green


Ancol bersama Yayasan Keanekaragaman Hayati In collaboration with Indonesia Bio Diversity
Indonesia (Kehati) Dinas Pendidikan Menengah Foundation (KEHATI), DKI Jakarta's Middle and
dan Tinggi (Dikmenti) DKI Jakarta (Sekarang Dinas Higher Educations Agency (Dikmenti) (recently
Pendidikan Provinsi DKI Jakarta) mendorong known as DKI Jakarta Provincial Education
lahirnya program, Teens Go Green (TGG), yaitu Agency), Ancol supports the establishment of
klub pelajar setingkat SMA dan SMK di Jakarta of Teens Go Green (TGG) program, a student
dalam pengembangan minat, pengetahuan, dan club for High School and Vocational School in
aksi cinta lingkungan yang kreatif, inovatif, dan Jakarta in developing their interest, knowledge,
aplikatif. and action in expressing their love of environment
that full of creativity, innovative, and applicative.

Program Teens Go Green ini diluncurkan pada Teens Go Green Program was launched on
tanggal 1 Desember 2007 dan menjadikan December 1, 2007 and carried issues concerning
isu mengenai bahaya penggunaan kemasan the hazard of Styrofoam packaging as main
berbahan baku Styrofoam sebagai kampanye campaign. To date, TGG continues in campaigning
utama. Hingga saat ini TGG tetap giat untuk the issue of Styrofoam packaging use.
menyuarakan mengenai bahaya kemasan
berbahan Styrofoam.

Setelah 9 tahun berdiri komunitas TGG berhasil 9 years after its establishment, TGG has been
melakukan regenerasi dengan membentuk pengurus successfully regenerated by establishing autonomous
secara mandiri yang dinamakan “TGG Heroes”. Committee known as “TGG Heroes.” Expectation
Harapan dari TGG Heroes ini adalah agar TGG for TGG Heroes is to enable TGG in having broader
memiliki jangkauan aksi yang lebih besar, lebih luas action network and invites more teenagers to
dan mampu merangkul lebih banyak remaja untuk campaign about environmental action, particularly
mengkampanyekan aksi lingkungan hidup terutama the hazard Styrofoam packaging brings.
bahaya penggunaan kemasan berbahan Styrofoam.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

373

Kegiatan TGG Tahun 2016 TGG Activity 2016

Januari Februari Maret April


January February March April
• Festival Sekolah Lab
School with Ancol
• Edutaiment with Panda
• Bersih Pantai Tahun
Mobile
Baru
• Fun Science Kids
• TGG Peduli Sesama
• Aksi Peduli Sampah Space
dalam korban
Nasional • Earth Hour Indonesia Climate Change
kebakaran Pademangan
• National Waste Care • Lab School Competition 2016
• New Year Clean Beach
Day with Ancol
• TGG Care to Others
• Edutainment with
(Pademangan Fire
Panda Mobile
Victim)
• Fun Science Kids
Space
• Earth Hour

Mei Juni Juli Agustus


May June July August
• Styro Patrol
• Taro Range Camp 2016
• TGG Peduli Sesama
dalam korban banjir
bandang Bogor/Bogor • Styro Patrol • Female Food Hero
Flood Victim • Eco Music Camp 2016 Workshop
• Youthful Social
• Festival Anak
Penjaringan/Penjaringan
Children Festive

September Oktober November Desember


September October November December
• Filantropi Indonesia/
• Jambore Sanitasi 2016 • Green Camp 2016
Indonesia Philantrophy • HUT TGG ke 9
• Sanitation Gathering • Grand Lauching TGG
• Clean Up Jakarta • TGG 9th Anniversary
2016 chapter Purwokerto
• Beach Clean Up

• Panda Mobile with Ancol • Panda Mobile with Ancol


Merupakan sarana mobil edukasi yang bertujuan This is an education car facility aiming to provide
untuk memberikan informasi seputar lingkungan informations about environment and conservation
serta edukasi pendidikan konservasi kepada for students from Elementary School, Junior High
siswa SD, SMP dan SMA atau sederajat . Program and Senior High or their equals. The program is
ini hasil kerja sama antara Ancol dengan Yayasan collaboration between Ancol and WWF Indonesia
WWF Indonesia dan diberi nama “Panda Mobile and named “Panda Mobile with Ancol.” The
with Ancol”. Fasilitas yang ada di Panda Mobile facility provided at Panda Mobile with Ancol
with Ancol, yaitu perpustakaan yang berisi buku- includes a library containing environment-themed
buku mengenai lingkungan, bioskop mini untuk books, mini theatre to screen environment-theme
menonton film yang bertemakan lingkungan, movie, edu-toys and craft for children as well as
permainan edukatif dan kerajinan tangan untuk other facilities.
anak-anak, serta fasilitas lainnya.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

374

• Bersih Pantai • Beach Cleanup


Aksi Bersih Pantai merupakan acara yang rutin This is a regular event held every January 1. It is
dilaksanakan setiap tanggal 1 Januari. Acara ini organized as educational event for Ancol Taman
diselenggarakan sebagai bentuk edukasi kepada Impian visitors on the importance of maintaining
pengunjung Ancol Taman Impian mengenai environmental cleanliness and its beauty. Through
pentingnya menjaga kebersihan dan keindahan synergy with Teens Go Green (TGG) Community
lingkungan. Bersinergi dengan Komunitas Teens and students from Sekolah Rakyat Ancol (SRA),
Go Green (TGG) dan siswa-siswi Sekolah Rakyat Beach Cleanup event is packaged as garbage
Ancol (SRA), kegiatan bersih pantai dikemas scaling games offering opportunity to the visitors
dalam sebuah games timbang sampah yang who successfully collect minimum of 2 kg waste
memberikan kesempatan bagi pengunjung to receive cash reward, and for they who collect
yang dapat mengumpulkan sampah minimal more than 2 kg garbage will get the chance to win
2 kg berhak mendapatkan hadiah uang tunai a bicycle. With approximately 1 hour duration,
sedangkan mereka yang berhasil mengumpulkan Beach Cleanup invites hundred of visitors to take
lebih dari 2 kg berhak mengikuti undian sepeda. part in this positive event.
Dengan durasi waktu kurang lebih 1 jam, kegiatan
ini cukup efektif mengajak ratusan pengunjung
untuk terlibat dalam kegiatan positif ini.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

375

Sertifikasi Lingkungan 2016 Enviromental Certification 2016

Sebagai bentuk tanggungjawab sosial Perseroan As part of implementing the Corporate Social
dalam menjalankan bisnis usahanya, Perseroan telah Responsibility in running its core business, the
mengikuti sertifikasi sistem manajemen lingkungan Company had participated in ISO 14001:2004
ISO 14001:2004 sejak tahun 2012. Tahun ini Perseroan environment management system certification since
melakukan perbaruan ISO 14001:2004 yang berlaku 2012. In this year, the Company has updated the ISO
hingga tahun 2018. Sertifikasi ISO 14001:2004 14001:2004 valid until 2018. The ISO 14001:2004
diharapkan dapat mendukung Perseroan dalam Certification is expected to support the Company in
mengidentifikasi, memprioritaskan, dan mengatur identifying, prioritizing and mitigating environmental
risiko-risiko lingkungan sebagai bagian dari praktek risks as part of normal business practice.
bisnis normal. 

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

376

Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Terkait dengan


Kesehatan, Ketenagakerjaan, Keselamatan Kerja dan
lingkungan
Corporate Social Responsibility on Occupational, Health, Safety
and Environment

Pelaksanaan program Kesehatan, Keselamatan Implementation of Health, Safety and Environment


Kerja dan Lingkungan (K3L) merupakan bagian dari program (HSE) is part of the Company’s commitment
komitmen Perseroan untuk menjamin perlindungan to the environment as well as occupational health
terhadap lingkungan serta terhadap kesehatan dan and safety for our stakeholders in every operational
keselamatan kerja bagi para pemangku kepentingan activity of the Company. Legal framework of HSE
dalam setiap kegiatan operasional Perseroan. program includes:
Sebagai landasan hukum dari penerapan program
K3L adalah beberapa ketentuan berikut ini:

• UU No. 32 tahun 2009 tentang perlindungan dan • Law No. 32 of 2009 on Environment Preservation
pengelolaan lingkungan hidup. and Management.
• UU No. 18 tahun 2008 tentang pengelolaan • Law No. 18 of 2008 on Waste Management.
sampah.
• PP No. 41 tahun 1999 tentang pengendalian • PP No. 41 of 1999 on Air Pollution Control.
pencemaran udara.
• PP No. 82 tahun 2001 tentang pengendalian • PP No. 82 of 2001 on Water Pollution Control.
pencemaran air.
• PP No. 27 tahun 2012 tentang izin lingkungan • PP No. 27 of 2012 on Environment Permits
(AMDAL). (AMDAL).
• PP No. 101 tahun 2014 tentang pengelolaan • PP No. 101 of 2014 on Hazardous and Toxic
limbah B3. Waste (B3) Management.

Maksud, Tujuan dan Sasaran Purpose, Objectives and Target

Perseroan merancang kegiatan K3L di lingkungan The Company has designed HSE activity by referring
perusahaan dengan mengacu pada maksud, tujuan to stipulated purpose, objectives and target, as
dan sasaran yang telah ditetapkan, yaitu: follows:

Maksud dan Tujuan Pelaksanaan K3L: HSE implementation purpose and objective:
1. Membangun kesadaran, 1. Building awareness,
2. Memenuhi persyaratan peraturan dan perundangan, 2. Fulfilling provisions in the regulation and Law,
3. Meningkatkan citra perusahaan, 3. Building corporate image,
4. Meningkatkan daya kompetitif, 4. Increasing competitive advantages,
5. Terstruktur dan terdokumentasi. 5. To be well-structured and well-documented.

Sasaran Pelaksanaan K3L: Target of HSE Implementation:


• Mewujudkan dan mengimplementasikan Sistem • Establishing and implementing the System of
Manajemen Kesehatan, Keselamatan Kerja dan Occupational, Health, Safety, and Environment
Lingkungan (K3L) untuk merealisasikan visi Ancol Management in realizing the vision of Ancol
Green Company. Green Company.
• Mengimplementasikan Sistem Manajemen • Implementing Environment Management System
Lingkungan dengan standard ISO 14001:2004. with ISO 14001:2004 standard.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

377

Hingga kini, prestasi Perseroan yang terkait dengan To date, the Company’s achievement related with
pelaksanaan K3L adalah perolehan sertifikasi ISO HSE implementation is ISO 14001:2004 certification
14001:2004 yang berlaku selama 3 (tiga) tahun hingga valid for 3 (three) years until 2018. Scope of
tahun 2018. Lingkup unit yang telah tersertifikasi ISO ISO14001:2004 certified units are recreational and
14001:2004 adalah seluruh unit rekreasi dan properti property units in Ancol. To ensure effectiveness of the
di Ancol. Untuk memastikan efektivitas penerapan certificate standards implementation, independent
standar-standar yang sesuai dengan sertifikasi auditor has done surveillance audit in every 6 (six)
tersebut, auditor independen telah melakukan audit months.
pengawasan setiap 6 (enam) bulan.

Program Kerja K3L di Tahun 2016 HSE Working Program 2016

Selama tahun 2016, Perseroan telah Throughout 2016, the Company organized various
menyelenggarakan sejumlah kegiatan dalam rangka activities to improve effectiveness of HSE program
meningkatkan efektivitas penerapan program K3L implementation in the Company. HSE implementation
di lingkungan Perseroan. Berikut kegiatan yang activities including:
dilaksanakan terkait penerapan K3L:

ASPEK K3L PROGRAM UMUM RINCIAN KEGIATAN


K3L ASPECT GENERAL PROGRAM ACTIVITY DETAILS

Pemantauan
pemeliharaan kebersihan • Membangun kesadaran penyewa mengenai pemeliharaan
dan pengawasan kebersihan dan pengawasan kesehatan dengan mengadakan
kesehatan di lingkungan kompetisi restoran.
restoran dan tempat • Pemeriksaan sampel makanan dan peralatan makan ke laboratorium.
umum • Building awareness of the tenant on hygiene & sanitation by
Kesehatan Hygiene and sanitation organizing hygiene & sanitation competition for restaurant.
Health monitoring in restaurant • Food sample and cutleries checking to laboratory.
and public area
Pemberantasan Sarang • Sosialisasi
Nyamuk • Pemantauan area publik
Mosquito Nest • Socialization
Combating • Public area monitoring
Sosialisasi K3L Pelatihan tanggap bencana dan kebakaran
HSE Socialization Emergency response & fire disaster training
Inventarisasi aspek-
Pemeriksaan sarana & prasarana tanggap darurat dan kebakaran
aspek K3L
Emergency response and fire facilities & infrastructures checking
HSE Aspects Inventory
Keselamatan
Safety Memetakan aspek • K3 Ruang/Gedung Kantor
K3L dan memonitor • K3 Area/Wahana
pelaksanaan K3L • K3 Pembangunan/Pemeliharaan
Mapping HSE Aspect • Office Room/Building HSE SOP
and Monitoring HSE • Area/Vehicle HSE SOP
Implementation • Building/Maintenance HSE

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

378

ASPEK K3L PROGRAM UMUM RINCIAN KEGIATAN


K3L ASPECT GENERAL PROGRAM ACTIVITY DETAILS

• Pengendalian Pencemaran Air dengan pengujian sampel air laut, air


limbah, air bersih, dan air saluran ke laboratorium secara rutin
• Pengendalian Pencemaran Udara dengan pengujian emisi genset,
udara ambien, dan kebisingan setiap 6 bulan
• Pengelolaan Limbah B3
Pengendalian
• Pengendalian Pencemaran Limbah Padat Domestik
Pencemaran
• Water Pollution Control by testing sample of sea water, waste water,
Pollution control
clean water and grey water to the laboratory regularly.
• Air pollution control by testing generator emission, ambient air, and
noise in every 6 months.
• Hazardous and toxic waste control.
• Domestic Solid Waste Pollution Treatment
• Memonitor pelaksanaan ISO 14001
• Pelaksanaan audit internal dan eksternal mengenai sistem
Implementasi ISO 14001
manajemen lingkungan dengan standardisasi ISO 14001 : 2004
Implementation of ISO
• Monitoring ISO 14001 implementation
Lingkungan 14001
• Internal and external audit on environment management system with
Environment ISO 14001:2004 standardization.
Instalasi Pengolahan Air
Limbah (IPAL ) Kawasan Memonitor perencanaan dan pembangunan IPAL Komunal
Area Waste Water Monitoring Communal IPAL planning and construction
Treatment Installation
Implementasi
Pengolahan Limbah
Padat Domestik Pengolahan sampah menjadi kompos
Implementation of Waste into Compos Treatment
Domestic Solid Waste
Management
Implementasi AMDAL, Memantau kualitas lingkungan dan melaporkan implementasi AMDAL
RKL-RPL RKL-RPL
Implementation of Monitoring environment quality and report the implementation of AMDAL
AMDAL, RKL – RPL RKL – RPL

Penggajian Karyawan Payroll

Sebagai bagian dari komitmen untuk meningkatkan As part of our commitment to improve welfare of all
kesejahteraan seluruh karyawan, Perseroan memiliki employees, the Company has a competitive salary
skema penggajian yang kompetitif berdasarkan scheme based on employee’s individual performance.
kinerja masing-masing karyawan.

Rincian tingkat penggajian karyawan pada tahun Detail information about employee’s salary in 2016 is
2016 dijelaskan sebagai berikut: explained below:

Penghargaan Karyawan Employee Reward

Perseroan memberikan apresiasi terhadap kinerja The Company provides appreciation to employee’s
Karyawan melalui beberapa bentuk penghargaan performance given as awards in 2016, among others:
selama tahun 2016, antara lain:

1. Emas atas pengabdian 10 tahun kepada 8 1. Gold reward for 10 years of dedication to 8
karyawan. employees.
2. ONH Haji Plus bagi 5 karyawan terpilih. 2. ONH Haji Plus program for 5 selected employees.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

379

3. Paket ziarah rohani ke Jerusalem bagi 2 karyawan 3. Pilgrimage to Jerusalem for 2 selected employees.
terpilih.
4. Beasiswa bagi 154 anak karyawan yang 4. Scholarship for 154 outstanding children of the
berprestasi. employees.

Turnover Karyawan Employee Turnover

Perseroan berhasil mencatat perbaikan tingkat The Company successfully recorded improving
turnover karyawan dari 1,6% tahun 2015 menjadi employee turnover ratio from 1.6% in 2015 to
1,1% di tahun 2016. Penurunan tersebut merupakan 1.1% in 2016. The decrease is contributed from
realisasi dari komitmen Perseroan untuk menciptakan the Company’s commitment realization to create
lingkungan kerja yang kondusif dan nyaman bagi conducive and comfortable working environment for
seluruh karyawan. all employees.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

380

Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Terkait Dengan


Pengembangan Sosial dan Kemasyarakatan
Corporate Social Responsibility on Social and Community Development

Kebijakan Policy
Kegiatan tanggung jawab dalam bidang sosial dan Corporate Responsibility activity in social and
kemasyarakatan selama tahun 2016 dibagi menjadi community conducted in 2016 was divided into 5
5 (lima) aspek yaitu Pendidikan, Pemberdayaan, (five) aspects, including Education, Empowerment,
Kesehatan, Donasi serta Penelitian. Aktivitas dalam Health, Charity and Research. The activities of each
setiap aspek dijabarkan sebagai berikut: aspect are explained below:

Pendidikan Education

• Sekolah Rakyat Ancol (SRA) • Sekolah Rakyat Ancol (SRA)


Perseroan bekerja sama dengan Yayasan The Company collaborated with Indonesian
Sekolah Rakyat Indonesia. Dengan memberikan People's School Foundation (Yayasan Sekolah
beasiswa tingkat SMP kepada anak- anak putus Rakyat Indonesia) provides scholarship to Junior
sekolah dari keluarga yang tidak mampu, Ancol High School students for drop-out children from
berperan serta dalam mendukung Program Wajib underprivileged families. Ancol participates in
Belajar 9 Tahun dan mencerdaskan anak- anak supporting 9 years Mandatory School Program
di sekitar Ancol sejak tahun 2004. Hingga saat and educating the students around Ancol
ini SRA memiliki 2 sekolah di wilayah Kelurahan operational area since 2004. SRA currently has 2
Pademangan Barat dan Kelurahan Ancol. schools in Pademangan Barat and Ancol Villages.
Bangunan ini terbuat dari container yang sudah The school buildings are constructed from used

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

381

tidak terpakai yang dimodifikasi sedemikian container modified into a convenient classroom
rupa hingga menjadi ruang kelas yang nyaman for learning activities. Concept of the school
untuk kegiatan belajar mengajar. Konsep sekolah container covers:
container ini adalah:
1. Daur Ulang dan Digunakan Kembali 1. Recycle and Resue
Merupakan salah satu bentuk pembangunan One of sustainable development activity by
berkelanjutan dengan memodifikasi modifying and reusing used container. Not using
container yang sudah tidak terpakai new resources and not wasting too much energy.
kemudian menggunakannya kembali. Tidak
menggunakan sumber daya baru dan tidak
menghabiskan terlalu banyak energi.
2. Fleksibel 2. Flexible
Bersifat modular, dapat ditumpuk di atas satu Modular, possible to stack up onto each other or
sama lain atau berdampingan dan dimodifikasi side by side after modified.
bentuknya.
3. Kuat dan tahan lama 3. Strong and Durable
Kontainer terbuat dari struktur baja kaku dan Container is made from solid steel structure
unsur lainnya yang berguna untuk menahan and other useful elements to withstand harsh
unsur-unsur perjalanan laut, seperti angin condition in sea transportation, such as strong
kencang, hujan deras, badai, dan lain-lain. winds, heavy rain, storm, and many others.
4. Mudah direlokasi 4. Easy to Transport
Container relatif mudah diangkut ke tempat Container is easy to be transported to other
lain karena container dirancang untuk places due to its movable and portable design.
dipindahkan dari satu tempat ke tempat lain.

• Mobil Pintar Ancol • Mobil Pintar Ancol


Indonesia menduduki peringkat ke 60 dari 61 Indonesia is ranked in 60th of 61 countries in terms
negara dalam hal minat baca (survey Central of reading interest (survey by Central Connecticut
Connecticut State University, Maret 2016). State University, March 2016). In addition, reading
Selain itu rasio minat baca di Indonesia sangat interest ratio in Indonesia is still very low than
rendah dibandingkan Negara ASEAN lainnya. any other ASEAN countries. The fact drives the
Hal tersebut yang mendorong Perseroan untuk Company to provide Mobil Pintar Ancol as four-
mengadakan program Mobil pintar Ancol wheels learning media with interactive design
yang merupakan media pembelajaran berupa to bring fun and amusing learning ambience.
kendaraan roda empat yang didesain menarik Beyond reading books, Mobil Pintar Ancol is also
untuk menghadirkan nuansa pembelajaran equipped with audio visual and computer with
yang menyenangkan dan atraktif. Tidak hanya internet connection.
menyediakan buku bacaan, Mobil Pintar Ancol
dilengkapi dengan audio visual, serta komputer
yang terhubung dengan internet.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

382

• Nonton Bareng Bersama Siswa Sekolah Rakyat • Movie Screening with Sekolah Rakyat Ancol
Ancol Students
Film yang ditonton bersama adalah film “I Am The movie screening of “I Am Hope”, is about
Hope” yang merupakan film tentang perjuangan a life-struggle of cancer patient with high life-
hidup penderita kanker yang memiliki motivasi motivation. The donation gained from the
yang tinggi akan hidup. Dengan menonton screening, will be donated for cancer patients
film ini, sebagian dana yang diperoleh akan from underprivileged families.
disumbangkan untuk pengobatan penderita
kanker yang kurang mampu.

• Workshop Kerajinan • Craft Workshop


Program dilakukan bekerja sama dengan The program was conducted in collaboration
komunitas Weekend Workshop (WEWO), with Weekend Workshop (WEWO) community
komunitas ini bergerak di bidang kerajinan daur that mostly works on crafts using recycles. By
ulang. Dengan diberikannya pengetahuan/ providing this knowledge/workshop, communities
workshop ini, diharapkan masyarakat dapat are expected to gear up their potential to build
menjadikan sebagai modal untuk berwirausaha their own business and generated products to be
dibidang produk kreatif yang nantinya produk marketed in Ancol area.
tersebut akan dipasarkan di area Ancol.

• Apresiasi Untuk Siswa Berprestasi • Appreciation for Outstanding Students


Dalam rangka memperingati Hari Pendidikan To commemorate National Education Day, and
Nasional dan bentuk kepedulian dan apresiasi as manifestation and appreciation for education
kepada dunia pendidikan serta siswa berprestasi sector and Indonesian outstanding students,
Indonesia, Perseroan memberikan penghargaan the Company awarded Kartu Prestasi Ancol for
kepada para siswa sekolah tingkat SD hingga students starting from Elementary School until
SMA, berupa Kartu Prestasi Ancol di Wahana High School took place at Treasureland Dunia
Treasureland Dunia Fantasi Ancol Jakarta. Fantasi, Ancol in Jakarta.

Kartu tersebut dapat digunakan untuk Masuk The card is valid as Free Entrance Ticket at
Taman Impian termasuk Dunia Fantasi, Atlantis Taman Impian, including Dunia Fantasi, Atlantis
Water Adventures, dan Ocean Dream Samudra Water Adventures, and Ocean Dream Samudra
secara gratis selama setahun penuh, pemberian all year long, Kartu Prestasi Ancol giveaway has
Kartu Prestasi Ancol telah dilaksanakan sejak been conducted since 2008.
tahun 2008.

Pemberdayaan Empowerment
• Kedai Gizi Balita • Toddler Nutrient Outlet
Menggabungkan konsep program perbaikan This program combines toddler nutrient
gizi balita dan pemberdayaan ekonomi. Program improvement and economy development
Kedai Gizi Balita mewadahi masyarakat, program. Toddler Nutrient Outlet facilitates the
khususnya ibu-ibu yang ingin memiliki penghasilan community, especially housewives, who seek
tambahan dan juga meningkatkan gizi balita di additional income and reach out in improving
lingkungan sekitar. Diluncurkan pada tahun 2012, their toddlers' nutrients around the Company's
program Kedai Gizi Balita hingga saat ini memiliki operational area. The Toddler Nutrient Outlet
12 titik penjualan dan 2 rumah produksi di wilayah program was launched in 2012, and currently
Kelurahan Pademangan Barat. has 12 sales spots and 2 production houses in
Pademangan Barat.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

383

Perkembangan Berat Badan Balita


Konsumsi Bubur Sehat Balita
Growth of Toddler Weight
Toddler Healthy Porridge Consumption
12
11
10,5 10,5
10 10 10 10
9 9
8 8.5 8 8.5 8.5
7.9 7.5
7

0 0 0 0 0 0

Oktober 2015 November 2015 Desember 2015 Januari 2016 Februari 2016 Maret 2016 April 2016 Mei 2016
October 2015 November 2015 December 2015 January 2016 February 2016 March 2016 April 2016 May 2016

Balita A (16 bulan) Balita B (32 bulan) Balita C (16 bulan)


Toddler A (16 months) Toddler B (32 months) Toddler C (16 months)

Keterangan: Descriptions:
0 : tidak hadir saat penimbangan/pengecekan berat Not Attending the Weight Scaling
badan

Pendapatan Kedai Gizi Balita Tahun 2016


Revenues of Toddler Nutrients Outlet 2016

14.387.500 14.387.500

9.454.100 9.613.2009.109.000 8.170.000 9.210.000


8.884.700 8.688.000
7.625.000 7.625.000

3.341.200
b er

b r

be r
m be

m be
ua ri

gu tus

ob er
ar ri

em b
O er
br rua

De er
ar et

r
nu a

ry

pt tem
ril l

ct b
Ju uni

ve m

ce m
M ei
Ap pri

N r
Ju uli
y
Ja anu

Se t
M ar

Au gus

e
ch

O kto
s
M

e
Fe b

De se
ay

ly

ly
J
A
M

No ov
Fe

Se p
J

Pendapatan Kedai Gizi Balita Tahun 2016


Revenues of Toddler Nutrients Outlet 2016

• Program Kebun Pangan Lestari (PKPL) • Pangan Lestari Garden Program (PKPL)
Dengan memberdayakan ibu-ibu PKK dari By empowering PKK housewives from Ancol
Kelurahan Ancol dan menggandeng Yayasan Village and collaborating with Indonesia Bio
Keanekaragaman Hayati Indonesia (KEHATI) Diversity Foundation (KEHATI) as partner, Ancol
sebagai mitra, Perseroan mendorong para ibu encouraged housewives to plant various kinds
untuk menanam aneka tanaman sayur-mayur of vegetables to provide additional nutritions for
agar mampu memberikan gizi tambahan bagi the people as well as building the community's
warga sekaligus membangun kemandirian economic independence and producing eco-
ekonomi di masyarakat dan pembuatan sabun friendly soap with natural ingredients.
ramah lingkungan yang bahan bakunya berasal
dari alam.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

384

• Pelatihan Tata Boga • Culinary Training


Memberikan kesempatan kepada masyarakat This program provides opportunity to the
untuk mengembangkan potensi dalam bidang community to their potentials in culinary sector.
tata boga. Sasaran dari program ini kader-kader Target of the program PKK cadres in the village,
PKK kelurahan dimana mereka diharapkan expected to be the motor and to disseminate their
menjadi motor penggerak dan dapat menularkan knowledge to the community. By the end of 2015,
ilmunya kepada warga masyarakat di sekitarnya. the Company provided trainings for housewives
Di tahun 2015 Perseroan memberikan pelatihan in West Pademangan Village and Ancol Village
kepada ibu-ibu di Kelurahan Pademangan Barat received an opportunity to learn and develop
dan di tahun 2016, Kelurahan Ancol mendapatkan knowledge in culinary sector in 2016.
kesempatan untuk belajar dan menambah ilmu
dalam bidang tata boga.

Kesehatan Healthcare
• Pelayanan Kesehatan Gratis • Free Medical Treatment
Pemberian pelayanan Kesehatan Umum, This program provides Public Healthcare facility,
Pemberian Makan Tambahan (PMT) berupa Supplement Food Package (PMT) such as
bubur gizi, jelly dan makanan kering balita, dan nutritious porridge, jelly and dried-food for toddler
Pemeriksaan USG untuk Ibu Hamil bagi warga and USG Check-Up for expecting mothers
yang kurang mampu di lingkungan sekitar dedicated for underprivileged people living in the
Perseroan. Company’s operational area.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

385

• Donor Darah • Blood Donation


Setiap tahunnya Perseroan menyelenggarakan The Company organized 4 annual blood donation
kegiatan donor darah karyawan sebanyak 4 kali. events with employees. The events were
Kegiatan ini bekerjasama dengan Palang Merah cooperated with Indonesia Red Cross (PMI) for
Indonesia (PMI) Provinsi DKI Jakarta. DKI Jakarta Province.

• Khitanan Massal • Mass Circumcision


Perseroan manyelenggarakan khitanan massal The Company organized mass circumcision
pada tanggal 17 Desember 2016 bagi anak- event for children from underprivileged family
anak yang berasal dari keluarga kurang mampu in Pademangan District. The event was free of
di Kecamatan Pademangan yang berjumlah charge.
lebih dari 100 anak. Warga dalam hal ini dapat
mengikuti acara ini tanpa dipungut biaya.

Sumbangan Charity
• Santunan Yatim Piatu dan Dhuafa • Charity for Orphans and Dhuafa
Diperuntukkan bagi anak-anak yang berada This program is dedicated for children in the
dilingkungan sekitar dan karyawan Perseroan. Company’s operational area and employees. The
Kegiatan ini merupakan salah satu rangkaian activity is series of PT Pembangunan Jaya Ancol
ulang tahun PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk. Tbk anniversary celebration.

• Pemberian Ta’jil Gratis • Free Ta’jil (Snack) Giveaway


Bekerjasama dengan PT Citra Marga Nusaphala In collaboration with PT Citra Marga Nusaphala
Persada, Tbk, Ancol membagikan 1000 tajil Persada, Tbk, Ancol distributed 1,000 free Ta’jil to
secara gratis bagi pengendara kendaraan drivers during the Ramadhan month.
bermotor selama bulan Ramadhan.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

386

• Wisata Gratis Bagi Pengunjung Ancol • Free Entrance for Ancol Visitors
Taman Impian Jaya Ancol memberikan fasilitas Taman Impian Jaya Ancol provides free entrance
gratis tiket masuk Pintu Gerbang Ancol sebagai facilities as a part of celebrating the 489th
bagian dari perayaan HUT ke-489 Kota Jakarta. anniversary of Jakarta. The free entry policy of
Kebijakan gratis masuk Ancol telah berjalan Ancol has been conducted every year on Jakarta
setiap HUT Kota Jakarta. Anniversary.

Penelitian Research

• Pengamatan dan Buku Burung • Bird Watching and Book of Birds


Sejak tahun 2010, Perseroan bekerjasama dengan Since 2010, in collaboration with Biological Bird
Biological Bird Club (BBC) untuk melakukan Club (BBC), the Company had conducted bird
pemetaan jenis burung yang ada di area Ancol mapping in Ancol Taman Impian area. The results
Taman Impian di mana hasil pendataan tersebut are documented in a book and published in 2015.
dituangkan dan didokumentasikan dalam bentuk
buku pada tahun 2015.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

387

• Pengamatan dan Buku Keanekaragaman Hayati • Bio Diversity Research and Book Publication
Pendataan keanekaragaman hayati di area Ancol Bio Diversity data collection in Ancol Taman
Taman Impian sebagai bentuk kepedulian Ancol Impian Area is an Ancol manifestation for
terhadap lingkungan dan juga menjaga ekosistem conservation and to protect existing ecosystem.
yang ada. Ditemukan 62 jenis burung, 29 jenis The program found 62 species of birds, 29
kupu kupu, 12 jenis capung, 6 jenis reptil dan species of butterflies, 12 types of dragonflies, 6
1 jenis mamalia yang hidup bebas di kawasan species of reptiles and 1 species of mammals
Ancol Taman Impian. that live freely in the Ancol Taman Impian.

Alokasi Keuangan Tanggung Jawab Allocation for Corporate


di Bidang Pengembangan Sosial dan Responsibility in Social and
Kemasyarakatan 2016 Community Development Aspect 2016

Total anggaran yang digunakan untuk program Total budget allocated for Corporate Responsibility in
Pengembangan Sosial dan Kemasyarakatan Social and Community Development Aspect done by
Perseroan di tahun 2016 adalah sebesar the Company amounted Rp1.916.605.488.
Rp1.916.605.488.

KPI - Bidang Pengembangan Komunitas


KPI - Field of Community Development
2016
Indikator Formula Unit Bobot Tipe
Indicators Formula Unit Weights Type Target Anggaran Realisasi
Target Budget Realization

(Total warga sekitar


yang diberdayakan
Pemberdayaan + jumlah warga
Ekonomi Lingkungan sekitar yang dilatih)/
Total karyawan
Economic perusahaan % 20% min 62% 78%
Empowerment Of
The Environment (Total of local people-
powered + number of
people trained)/Total
employees of the
company

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

388

KPI - Bidang Pengembangan Komunitas


KPI - Field of Community Development
2016
Indikator Formula Unit Bobot Tipe
Indicators Formula Unit Weights Type Target Anggaran Realisasi
Target Budget Realization

Jumlah penduduk
yang terlingkupi/
Pembangunan
Jumlah fasilitas
Fasilitas Sosial
sosial % 10% min 1,100 1,102
Construction Of
The number of poor
Social Facilities
population/number
of social facilities
Jumlah penerima
manfaat yang
dikelola/Jumlah
program penyuluhan
& pelayanan
Pembangunan
kesehatan yang
Fasilitas Kesehatan
diberikan % 10% min 917 782
Construction Of
The number of
Health Facilities
beneficiaries
maintained/number
of programs of
outreach & health
services given
Total Pembiayaan/
Jumlah peserta didik
Educational Services Rp 10% min 3,985,163
Total Financing/
number of learners

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

389

Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Terkait dengan


Tanggung Jawab Kepada Pelanggan
Corporate Social Responsibility on Customer Protection

Kebijakan Policy
Dalam penyelenggaraan usahanya, Perseroan memiliki In its operation, the Company has commitment to
komitmen untuk memberikan standar layanan terbaik provide best service standard for visitors who are
bagi pengunjung yang merupakan konsumen atas consumers of products and service of the Company.
produk dan jasa Perseroan. Standar layanan terbaik The delivery of best service standard, which is part
yang disediakan oleh Perseroan sebagai bagian of the obligation as well as of consumer’s right, is
dari kewajibannya serta yang merupakan hak dari measured from easy access toward the product
konsumen diukur dari kemudahan akses terhadap and services, employee competence, hospitality,
produk dan layanan yang disediakan, kompetensi and capability to show empathy while having direct
karyawan, tingkat keramahan dan kemampuan contact with the consumers, product and service
berempati dari karyawan saat berhubungan langsung reliability, response to consumer needs, quick
dengan konsumen, kehandalan produk dan layanan response, security and other adequate service in the
respon terhadap kebutuhan konsumen, kecepatan forms of facilities and infrastructure in the business
penyediaan layanan, keamanan serta kelayanan locations of the Company related to the corporate
layanan lain berupa sarana dan prasarana yang ada di image.
lingkungan usaha Perseroan yang terkait erat dengan
pencitraan Perseroan.

Komitmen terhadap pemenuhan standar pelayanan Commitment to fulfill the best service standards is
terbaik ini dituangkan lebih lanjut dalam kebijakan determined further in the Company's policies signed
perusahaan yang ditetapkan oleh Direksi Perseroan by the Board of Directors as per March 2, 2015, with
per tanggal 2 Maret 2015, yang dijelaskan berikut ini: details as follows

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

390

Hak dan Kewajiban Perseroan Rights and Obligations of the Company


1. Hak Perseroan adalah: 1. The Company has rights to:
a. Menerima pembayaran yang sesuai dengan a. Accept payment in the amount agreed for
kesepakatan mengenai kondisi dan nilai tukar the condition and value of its Products and
Produk dan Pelayanan yang diperdagangkan; Services; and
dan
b. Mendapat perlindungan hukum dari tindakan b. Get law protection over consumer that acts
Konsumen yang beritikad tidak baik; dan unlawfully; and
c. Melakukan pembelaan diri sepatutnya dalam c. Defend itself in a case against Consumer; and
penyelesaian sengketa dengan Konsumen;
dan
d. Memperoleh rehabilitasi nama baik apabila d. Have its name rehabilitated if proven by
terbukti secara hukum bahwa kerugian law that Consumer’s loss is not caused by
Konsumen tidak diakibatkan oleh Produk dan Products and Services of the Company; and
Pelayanan yang diberikan oleh Perseroan;
dan
e. Hak-hak lainnya yang diatur dalam ketentuan e. Other rights regulated in the prevailing laws.
peraturan perundang-undangan yang berlaku.

2. Kewajiban Perseroan adalah: 2. The Company is obligated to:


a. Beritikad baik dalam melakukan kegiatan a. Show good will in doing its business and
usahanya dan memenuhi persyaratan fulfilling the terms and conditions as required
dan kondisi yang tertuang dalam kontrak/ in the contract/agreement/purchase order/
perjanjian/surat pembelian/tiket dengan ticket with Consumer; and
Konsumen; dan
b. Memberikan informasi yang benar, jelas dan b. Provide the correct, clear and honest
jujur mengenai kondisi dan jaminan Produk information of Product and Service as well as
dan Pelayanan serta memberi penjelasan direction to use, repair, and maintenance over
penggunaan, perbaikan dan pemeliharaan the Product and Service; and
atas Produk dan Pelayanan tersebut; dan
c. Memperlakukan atau melayani Konsumen c. Treat or serve the Consumer fairly and
secara benar dan jujur serta tidak diskriminatif; sincerely without discrimination; and
dan
d. Menjamin mutu Produk dan Pelayanan yang d. Guarantee Products and Services to have
diberikan berdasarkan ketentuan standar met the agreed/applying standard regulation
mutu Produk dan Pelayanan yang berlaku/ of Products and Services; and
disepakati; dan
e. Memberi kompensasi dan atau penggantian e. Give compensation and or replacement if
apabila Produk dan Pelayanan yang diterima Products and Services accepted or used by
atau dimanfaatkan oleh Konsumen tidak Consumers is not in accordance with the
sesuai dengan kontrak/perjanjian/surat contract/agreement/purchase order; and
pembelian; dan
f. Memberikan keamanan, keselamatan dan f. Provide security, safety and healthcare for
kesehatan pada Konsumen sesuai dengan consumers as regulated in prevailing law.
peraturan perundangundangan yang berlaku.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

391

Hak dan Kewajiban Konsumen Rights and Obligations of the Consumers


1. Hak Konsumen adalah: 1. The Consumer has rights to:
a. Mendapatkan kenyamanan, keamanan, dan a. Get comfort, security and safety in consuming
keselamatan dalam mengkonsumsi Produk the Products and Services; and
dan Pelayanan; dan
b. Mendapatkan informasi yang benar, jelas, dan b. Get the accurate, clear and honest information
jujur mengenai kondisi dan jaminan Produk about Product and Service condition and
dan Pelayanan; dan guarantee; and
c. Memperoleh tanggapan dan tindak lanjut c. Get clear response and follow-up to opinion
secara jelas atas pendapat dan keluhannya and complaints about the Products and
terhadap Produk dan Pelayanan yang Services used; and
digunakan; dan
d. Mendapatkan perlindungan dan upaya d. Get protection and adequate problem solving
penyelesaian sengketa perlindungan regarding consumer protection; and
Konsumen secara patut; dan
e. Mendapatkan pembinaan dan pendidikan e. Receive consumers' guidance and education;
Konsumen; dan and
f. Mendapatkan pelayanan secara benar dan f. Receive the appropriate and honest service
jujur serta tidak diskriminatif; dan without any discrimination; and
g. Mendapatkan kompensasi dan/atau pengganti g. Get compensated and/or replacement and/or
serta/atau denda/penalti, apabila Produk dan penalty, if Product and Services do not match
Pelayanan yang diterima tidak sesuai dengan with those stated in the agreement or as they
perjanjian atau tidak sebagaimana mestinya; shall be; and
dan
h. Hak-hak lainnya yang diatur dalam ketentuan h. Obtain rights regulated in prevailing laws.
peraturan perundang-undangan yang berlaku.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

392

2. Kewajiban Konsumen adalah: 2. The Consumer is obligated to:


a. Beritikad baik dalam melakukan transaksi a. Show goodwill in doing transaction on
pembelian Produk dan Pelayanan; atau Products and Services; or
b. Membaca atau mengikuti petunjuk, informasi b. Read or Follow the guidance, information and
dan prosedur pemakaian atau pemanfaatan procedures on how to use the Products and
Produk dan Pelayanan, demi keamanan dan Services, for security and safety reason; or
keselamatan; atau
c. Membayar harga sesuai dengan nilai tukar c. Pay for the price at agreed exchange rate; or
yang disepakati; atau
d.
Mengikuti upaya penyelesaian hukum d. Follow the legal procedures regarding claim
sengketa perlindungan Konsumen secara over consumer protection with goodwill.
patut.

Asuransi Pengunjung Visitors Insurance

Sebagai bentuk perlindungan pelanggan, Perseroan For customers protection, the Company provides
memberikan asuransi kecelakaan maupun kehilangan accident and loss insurance for the visitors due
bagi pengunjung jika disebabkan oleh kelalaian to negligence of unit personnel in the Company’s
petugas unit di kawasan hiburan Perseroan. recreational area.

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

393

Mekanisme Keluhan Pelanggan Customer Care Mechanism

a. Perseroan dalam hal ini menunjuk Kepala Bidang a. The Company has appointed the Head Division
Promosi Korporat & Protokol untuk menangani of Protocol and Corporate Promotion to handle
segala bentuk keluhan pemangku kepentingan complaint from the Stakeholders, accepted via
yang diterima, baik melalui Call Center (021-29 Call center (021-29-222-222), electronic mail
222 222), surat elektronik (customercare@ancol. (customercare@ancol.com) or social media
com) ataupun media sosial yang dikelola oleh managed by Ancol Contact Centre to be forwarded
layanan Ancol Contact Center untuk kemudian Head of Corporate Secretary Department.
diteruskan kepada Kepala Departemen Corporate
Secretary.

b. Perseroan menunjuk Kepala Bidang Promosi b. The Company has appointed the Head Division
Korporat & Protokol untuk menangani segala of Protocol and Corporate Promotion to process
bentuk keluhan pemangku kepentingan yang every compliant from the Stakeholders accepted
diterima melalui media massa cetak/online/ via printed/online/electronic media as readers
elektronik dalam bentuk surat pembaca, berita/ letter, news/article, opinion as well as the
artikel, opini, serta melalui website Perseroan Company’s website to be forwarded to Head of
untuk kemudian diteruskan kepada Kepala Corporate Secretary Department.
Departemen Corporate Secretary.

c.
Perseroan menunjuk Kepala Unit/Bidang c. The Company has appointed Head of Business
Operasional Unit Bisnis untuk menangani segala Unit Operational Division to process every
bentuk keluhan pemangku kepentingan yang complaint from the Stakeholders received via
diterima melalui Operasional/Customer Service Operational/Customer Service of Business Unit
Unit Bisnis untuk kemudian diteruskan kepada to be forwarded to Head Department/General
Kepada Departemen/General Manager. Manager.

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


Ikhtisar Kinerja 2016 Laporan Manajemen Profil Perusahaan Sumber Daya Manusia Teknologi Informasi
1 2016 Performance Highlights
2 Management Report
3 Company Profile
4 Human Resources
5 Information Technology

394

Laporan Tahunan 2016 Annual Report


Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Laporan Keuangan
6 7
Management’s Discussion and Analysis Good Corporate Governance 8 Perusahaan 9 Konsolidasian
Corporate Social Responsibility Consolidated Financial Statements

395

Laporan Keuangan
Konsolidasi
9
Consolidated Financial Statements

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES

Laporan Keuangan Konsolidasian Consolidated Financial Statements


Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015

March 31, 2017 Paraf/Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES

Daftar Isi Halaman/ Table of Contents


Page

Surat Pernyataan Direksi Directors’ Statement Letter

Laporan Auditor Independen Independent Auditor’s Report

Laporan Keuangan Konsolidasian Consolidated Financial Statements


Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015

Laporan Posisi Keuangan Consolidated Statements of


Konsolidasian 1 Financial Position

Laporan Laba Rugi dan Penghasilan Consolidated Statements of Profit or Loss


Komprehensif Lain Konsolidasian 3 and Other Comprehensive Income

Laporan Perubahan Ekuitas 4 Consolidated Statements of


Konsolidasian Changes in Equity

Laporan Arus Kas Konsolidasian 5 Consolidated Statements of Cash Flows

Catatan Atas Laporan Keuangan 6 Notes to the Consolidated Financial


Konsolidasian Statements

March 31, 2017 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
LAPORAN POSISI KEUANGAN CONSOLIDATED STATEMENTS OF
KONSOLIDASIAN FINANCIAL POSITION
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Catatan/
Notes 2016 2015

ASET ASSETS

ASET LANCAR CURRENT ASSETS


Kas dan Setara Kas 3, 38, 43, 44 753,938,901,799 309,941,964,897 Cash and Cash Equivalents
Piutang Usaha - Pihak Ketiga 4, 43 112,463,193,710 142,285,392,854 Accounts Receivable - Third Parties
Piutang Lain-lain Other Receivables
Pihak Berelasi 5, 38, 43 2,639,041,096 2,457,287,671 Related Parties
Pihak Ketiga 5, 43 9,796,163,631 1,123,485,114 Third Parties
Persediaan 6 9,692,442,668 7,124,520,735 Inventories
Uang Muka 7 5,600,945,828 121,108,769,701 Advances
Pajak Dibayar di Muka 8.a 6,870,514,542 15,002,241,627 Prepaid Taxes
Biaya Dibayar di Muka 10 14,673,059,050 14,065,202,873 Prepaid Expenses

Jumlah Aset Lancar 915,674,262,324 613,108,865,472 Total Current Assets

ASET TIDAK LANCAR NON-CURRENT ASSETS


Aset Keuangan yang Dimiliki Held to Maturity
Hingga Jatuh Tempo 11, 43 1,000,000,000 1,000,000,000 Financial Asset
Piutang Usaha - Pihak Ketiga 4, 43 74,045,524,725 45,892,202,207 Accounts Receivable - Third Parties
Aset Pajak Tangguhan 8.d 1,452,512,251 487,259,142 Deferred Tax Assets
Investasi pada Ventura Bersama 12 122,336,726,204 112,144,137,228 Investment in Joint Ventures
Investasi pada Entitas Asosiasi 13 551,289,073,117 275,431,134,490 Investment in Associates
Investasi Jangka Panjang Lainnya 14, 43 637,755,808 637,755,808 Other Long-Term Investment
Aset Real Estat 15 254,206,206,824 300,466,599,339 Real Estate Assets
Properti Investasi 16 269,636,974,851 282,110,165,613 Investment Properties
Aset Tetap 17 1,565,215,915,945 1,483,776,941,248 Fixed Assets
Aset Lain-lain 18 13,056,083,185 15,122,050,517 Other Assets

Jumlah Aset Tidak Lancar 2,852,876,772,910 2,517,068,245,592 Total Non-Current Assets

JUMLAH ASET 3,768,551,035,234 3,130,177,111,064 TOTAL ASSETS

LIABILITAS DAN EKUITAS LIABILITIES AND EQUITY


LIABILITAS JANGKA PENDEK CURRENT LIABILITIES
Utang Usaha Accounts Payable
Pihak Berelasi 19, 38, 43 22,859,975,538 16,102,439,128 Related Parties
Pihak Ketiga 19 71,271,740,615 93,999,585,742 Third Parties
Utang Lain-lain Other Payables
Pihak Berelasi 20, 38, 43 10,099,034,912 101,803,575 Related Parties
Pihak Ketiga 20, 43 43,170,294,296 34,808,103,948 Third Parties
Utang Pajak 8.b 61,895,260,837 69,358,560,146 Taxes Payable
Beban Akrual 21, 43 86,677,782,074 59,984,817,005 Accrued Expenses
Liabilitas Jangka Panjang yang Long-Term Liabilities
Jatuh Tempo dalam Satu Tahun of Current Maturities
Utang Bank 22, 43 390,000,000,000 90,000,000,000 Bank Loans
Utang Obligasi 23, 43 199,544,769,842 -- Bonds Payable
Pendapatan Diterima di Muka dan Unearned Revenues and
Uang Muka Pelanggan 24 143,208,204,434 155,355,713,482 Customer Advances
Jumlah Liabilitas Jangka Pendek 1,028,727,062,548 519,711,023,026 Total Current Liabilities

Catatan terlampir merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari The accompanying notes form an integral part of these
laporan keuangan konsolidasian secara keseluruhan consolidated financial statements

March 31, 2017 1 Paraf:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
LAPORAN POSISI KEUANGAN CONSOLIDATED STATEMENTS OF
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) FINANCIAL POSITION (Continued)
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Catatan/
Notes 2016 2015

LIABILITAS JANGKA PANJANG NON-CURRENT LIABILITIES


Liabilitas Jangka Panjang Setelah
Dikurangi Bagian yang Jatuh Long Term Liabilities
Tempo dalam Satu Tahun Net of Current Maturities
Utang Bank 22, 43 49,571,673,321 139,535,836,661 Bank Loans
Utang Obligasi 23, 43 296,268,170,738 199,075,394,114 Bonds Payable
Pendapatan Diterima di Muka dan Unearned Revenues and
Uang Muka Pelanggan 24 446,322,576,837 378,121,182,032 Customer Advances
Jaminan Pelanggan dan Deposit Lainnya 25 13,101,749,141 8,676,734,692 Guarantee and Other Customer Deposits
Liabilitas Pajak Tangguhan 8.d 16,007,977,793 13,776,212,650 Deferred Tax Liabilities
Liabilitas Imbalan Pascakerja 26 90,439,335,473 82,742,966,538 Post-Employment Benefits Liability
Jumlah Liabilitas Jangka Panjang 911,711,483,303 821,928,326,687 Total Non-Current Liabilities
JUMLAH LIABILITAS 1,940,438,545,851 1,341,639,349,713 TOTAL LIABILITIES

EKUITAS EQUITY
EKUITAS YANG DAPAT DIATRIBUSIKAN EQUITY ATRIBUTABLE TO OWNERS
KEPADA PEMILIK ENTITAS INDUK: OF THE PARENT COMPANY:
Modal Saham Capital Stock
Modal Dasar sebesar 5.759.999.998 Authorized Capital of 5,759,999,998
saham terdiri dari 1 saham seri A, shares consisting of 1 serie A share,
1 saham seri B dengan nilai nominal 1 serie B share with par value
masing-masing Rp500 per saham Rp500 per share,respectively
serta 5.759.999.996 saham seri C and 5,759,999,996 serie C shares
dengan nilai nominal Rp250 per saham with par value Rp250 per share
Modal Ditempatkan dan Disetor Penuh Subscribed and Fully Paid Capital
sebesar 1.599.999.998 saham terdiri 1,599,999,998 shares consisting of
dari 1 saham seri A, 1 saham seri B 1 serie A share, 1 serie B share and
dan 1.599.999.996 saham seri C 27 400,000,000,000 400,000,000,000 1,599,999,996 serie C shares
Tambahan Modal Disetor 28 36,709,233,000 36,709,233,000 Additional Paid-in Capital
Saldo Laba Retained Earnings
Ditentukan Penggunaannya 32,867,186,672 29,958,580,955 Appropriated
Belum Ditentukan Penggunaannya 1,228,911,314,024 1,215,339,881,122 Unappropriated
Jumlah Ekuitas yang Dapat Total Equity
Diatribusikan kepada Attributable to the Owners
Pemilik Entitas Induk 1,698,487,733,696 1,682,007,695,077 of Parent Company
Kepentingan Nonpengendali 29 129,624,755,687 106,530,066,274 Non-Controlling Interest
JUMLAH EKUITAS 1,828,112,489,383 1,788,537,761,351 TOTAL EQUITY

JUMLAH LIABILITAS DAN EKUITAS 3,768,551,035,234 3,130,177,111,064 TOTAL LIABILITIES AND EQUITY

Catatan terlampir merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari The accompanying notes form an integral part of these
laporan keuangan konsolidasian secara keseluruhan consolidated financial statements

March 31, 2017 2 Paraf:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
LAPORAN LABA RUGI DAN PENGHASILAN CONSOLIDATED STATEMENTS OF
KOMPREHENSIF LAIN PROFIT OR LOSS AND OTHER
KONSOLIDASIAN COMPREHENSIVE INCOME
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Catatan/
Notes 2016 2015

Pendapatan Usaha 30, 38 1,283,534,956,671 1,131,489,537,123 Revenues

Beban Pokok Pendapatan dan Cost of Revenues and


Beban Langsung 31 703,295,055,756 591,324,278,554 Direct Costs

LABA BRUTO 580,239,900,915 540,165,258,569 GROSS PROFIT

Penghasilan Bunga 16,666,016,358 8,638,082,542 Interest Income


Penghasilan Lainnya 32 22,441,455,760 104,525,993,369 Other Income
Keuntungan (Kerugian) Profit (Loss) on Disposal of
Penjualan Aset Tetap - Bersih 17 678,806,181 (678,698,015) Fixed Asset - Net
Keuntungan (Kerugian) Gain (Loss) on
Selisih Kurs - Bersih (265,802,033) 967,010,228 Foreign Exchange - Net
Beban Penjualan 33 (46,584,993,247) (44,272,606,433) Selling Expenses
Beban Umum dan Administrasi 33, 39 (215,773,490,743) (176,122,566,875) General and Administrative Expenses
Beban Lain-lain 34 (117,132,390,100) (12,776,667,666) Other Expenses
LABA USAHA 240,269,503,091 420,445,805,719 PROFIT FROM OPERATION

Bagian Laba Bersih Entitas Asosiasi 13 64,419,454,849 9,645,434,198 Equity in Net Income from Associate
Bagian Laba Bersih Equity in Net Income from
Investasi Ventura Bersama 12 10,192,588,976 20,654,063,639 Investment in Joint Venture
Beban Keuangan 35 (45,484,866,735) (36,142,217,775) Financial Charges
Beban Pajak Final 9 (22,732,790,876) (36,003,314,911) Final Tax Expense
LABA SEBELUM PAJAK 246,663,889,305 378,599,770,870 PROFIT BEFORE TAX

Beban Pajak 8.c (92,770,384,570) (89,179,850,199) Tax Expenses

LABA TAHUN BERJALAN 153,893,504,735 289,419,920,671 PROFIT FOR THE YEAR

PENGHASILAN KOMPREHENSIF LAIN OTHER COMPREHENSIVE INCOME


Pos - pos yang Tidak Akan Items that Will Not Be Reclassified
Direklasifikasi ke Laba Rugi: Subsequently to Profit or Loss
Pengukuran Kembali Program Remeasurement of Defined
Imbalan Pasti - Bersih 26 (3,910,503,303) (11,841,605) Benefits Plan - Net
Penghasilan Komprehensif Lain Share in Other Comprehensive
atas Entitas Asosiasi 13 (2,567,738) -- Income of Associate

JUMLAH LABA KOMPREHENSIF TOTAL COMPREHENSIVE


TAHUN BERJALAN 149,980,433,694 289,408,079,066 INCOME FOR THE YEAR

LABA YANG DAPAT PROFIT


DIATRIBUSIKAN KEPADA: ATTRIBUTABLE TO:
Pemilik Entitas Induk 130,824,605,046 290,860,571,657 Owners of the Parent
Kepentingan Nonpengendali 29 23,068,899,689 (1,440,650,986) Non-Controlling Interest
JUMLAH 153,893,504,735 289,419,920,671 TOTAL

LABA KOMPREHENSIF YANG COMPREHENSIVE INCOME


DAPAT DIATRIBUSIKAN KEPADA: ATTRIBUTABLE TO:
Pemilik Entitas Induk 126,880,038,481 290,849,475,643 Owners of the Parent
Kepentingan Nonpengendali 29 23,100,395,213 (1,441,396,577) Non-Controlling Interest
JUMLAH 149,980,433,694 289,408,079,066 TOTAL

LABA PER SAHAM DASAR/ BASIC/ DILUTED


DILUSIAN 36 82 182 EARNINGS PER SHARE

Catatan terlampir merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari The accompanying notes form an integral part of these
laporan keuangan konsolidasian secara keseluruhan consolidated financial statements

March 31, 2017 3 Paraf:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk DAN ENTITAS ANAK PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk AND SUBSIDIARIES
LAPORAN PERUBAHAN EKUITAS KONSOLIDASIAN CONSOLIDATED STATEMENTS OF CHANGES IN EQUITY
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Ekuitas yang Dapat Diatribusikan Kepada Pemilik Entitas Induk/


Equity Attibutable to the Owner of the Parent Entity
Modal Disetor/ Tambahan Saldo Laba/ Retained Earning Jumlah/ Total Kepentingan Jumlah Ekuitas/
Paid Up Capital Modal Ditentukan Belum Ditentukan Non Total Equity
Disetor/ Penggunaannya/ Penggunaannya/ Pengendali/
Additional Appropriated Unappropriated *) Non-
Paid- In Capital Controlling Interest

Saldo per 31 Desember 2014 400,000,000,000 36,709,233,000 27,606,985,481 1,030,842,000,823 1,495,158,219,304 99,613,486,837 1,594,771,706,141 Balance as of December 31, 2014

Dividen -- -- -- (103,999,999,870) (103,999,999,870) -- (103,999,999,870) Dividend


Pembentukan Cadangan Umum -- -- 2,351,595,474 (2,351,595,474) -- -- -- Appropriation to General Reserves
Laba Bersih Tahun Berjalan -- -- -- 290,860,571,657 290,860,571,657 (1,440,650,986) 289,419,920,671 Profit For The Year
Penghasilan Komprehensif Lain -- -- -- (11,096,014) (11,096,014) (745,591) (11,841,605) Other Comprehensive Income
Perubahan Kepemilikan Entitas Anak -- -- -- -- -- 8,376,720,563 8,376,720,563 Changes on Subsidiaries Ownership
Pembagian Dividen Entitas Anak kepada Dividend Distribution of Subsidiaries
Non Pengendali -- -- -- -- -- (18,744,549) (18,744,549) to Non-Controlling Interest

Saldo per 31 Desember 2015 400,000,000,000 36,709,233,000 29,958,580,955 1,215,339,881,122 1,682,007,695,077 106,530,066,274 1,788,537,761,351 Balance as of December 31, 2015

Dividen -- -- -- (110,399,999,862) (110,399,999,862) -- (110,399,999,862) Dividend


Pembentukan Cadangan Umum -- -- 2,908,605,717 (2,908,605,717) -- -- -- Appropriation to General Reserves
Laba Bersih Tahun Berjalan -- -- -- 130,824,605,046 130,824,605,046 23,068,899,689 153,893,504,735 Profit For The Year
Penghasilan Komprehensif Lain -- -- -- (3,944,566,565) (3,944,566,565) 31,495,524 (3,913,071,041) Other Comprehensive Income
Pembagian Dividen Entitas Anak kepada Dividend Distribution of Subsidiaries to
Non Pengendali -- -- -- -- -- (5,705,800) (5,705,800) Non-Controlling Interest

Saldo per 31 Desember 2016 400,000,000,000 36,709,233,000 32,867,186,672 1,228,911,314,024 1,698,487,733,696 129,624,755,687 1,828,112,489,383 Balance as of December 31, 2016

*) Termasuk Pengukuran Kembali Program Imbalan Kerja *) Included Remeasurement of Employee Benefit

Catatan terlampir merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari The accompanying notes form an integral part of these
laporan keuangan konsolidasian secara keseluruhan consolidated financial statements

March 31, 2017 4 Paraf:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
LAPORAN ARUS KAS CONSOLIDATED STATEMENTS
KONSOLIDASIAN OF CASH FLOWS
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

2016 2015

ARUS KAS DARI CASH FLOWS FROM


AKTIVITAS OPERASI OPERATING ACTIVITIES
Penerimaan dari Pelanggan 1,417,599,100,699 1,148,236,830,851 Receipt from Customers
Pembayaran kepada Pemasok Payment to Suppliers
dan Pihak Ketiga (550,282,201,575) (533,171,998,351) and Third Parties
Pembayaran kepada Karyawan (189,263,199,671) (188,400,161,942) Payment to Employees
Kas Dihasilkan dari Operasi 678,053,699,453 426,664,670,558 Cash Generated from Operations

Pendapatan Bunga 16,666,016,358 8,638,082,542 Interest Received


Pembayaran Beban Bunga Payment for Finance and
dan Keuangan (45,484,866,735) (37,725,417,497) Interest Expenses
Pembayaran Pajak Penghasilan (121,838,827,965) (50,897,061,528) Payment for Income Taxes
Penerimaan Klaim Asuransi 7,161,776,309 550,043,481 Insurance Claim Received
Kas Bersih Diperoleh dari Net Cash Provided from
Aktivitas Operasi 534,557,797,420 347,230,317,556 Operating Activities

ARUS KAS DARI CASH FLOWS FROM


AKTIVITAS INVESTASI INVESTING ACTIVITIES
Hasil Penjualan Aset Tetap 1,606,863,993 897,035,000 Proceeds from Selling of Fixed Assets
Perolehan Aset Tetap (278,868,075,497) (235,744,904,787) Acquisition of Fixed Assets
Penempatan Investasi (211,438,483,778) -- Additional of Investments
Penarikan Uang Withdrawal an
Muka Setoran Investasi -- 79,000,000,000 Advance for Investment
Kas Bersih Digunakan untuk Net Cash Used in
Aktivitas Investasi (488,699,695,282) (155,847,869,787) Investing Activities

ARUS KAS DARI CASH FLOWS FROM


AKTIVITAS PENDANAAN FINANCING ACTIVITIES
Penerimaan Utang Bank 300,000,000,000 100,000,000,000 Received from of Bank Loans
Pembayaran Utang Bank (89,964,163,340) (110,000,000,000) Payments of Bank Loans
Penerimaan Utang Obligasi 298,768,800,000 -- Received from Bonds Payable
Pembayaran Utang Obligasi -- (100,000,000,000) Payment of Bonds Payable
Pembayaran Dividen (110,399,999,863) (103,999,999,870) Payment of Dividend
Hasil Penerbitan Modal di Result in Issuance Capital in
Entitas Anak -- 8,400,000,000 Subsidiary
Kas Bersih Diperoleh dari Net Cash Provided from
(Digunakan untuk) (Used In)
Aktivitas Pendanaan 398,404,636,797 (205,599,999,870) Financing Activities

KENAIKAN (PENURUNAN) BERSIH NET INCREASE (DECREASE) IN


KAS DAN SETARA KAS 444,262,738,935 (14,217,552,101) CASH AND CASH EQUIVALENTS

Efek Selisih Kurs atas Exchange Rate Effect on Cash


Kas dan Setara Kas (265,802,033) 1,192,629,870 and Cash Equvalent
KAS DAN SETARA KAS CASH AND CASH EQUIVALENTS
AWAL TAHUN 309,941,964,897 322,966,887,128 AT BEGINNING OF YEAR

KAS DAN SETARA KAS CASH AND CASH EQUIVALENTS


AKHIR TAHUN 753,938,901,799 309,941,964,897 AT END OF YEAR

Informasi transaksi yang tidak mempengaruhi arus kas disajikan Information of non cash transaction is presented in Note 45.
pada catatan 45.

Catatan terlampir merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari The accompanying notes form an integral part of these
laporan keuangan konsolidasian secara keseluruhan consolidated financial statements

March 31, 2017 5 Paraf:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN STATEMENTS
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

1. Umum 1. General

1.a. Pendirian Perusahaan 1.a. The Company’s Establishment


PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk (“the
(‘’Perusahaan’’) didirikan berdasarkan Akta Company") was established based on Notarial
No. 33 tanggal 10 Juli 1992 dari Sutjipto, S.H., Deed No. 33 dated July 10, 1992 of Sutjipto,
M.Kn., Notaris di Jakarta, yang telah S.H., M.Kn., Notary in Jakarta which had already
diperbaharui dengan Akta No. 98 tanggal amended by Notarial Deed No. 98 dated August
22 Agustus 1992 dan Akta No. 34 tanggal 22, 1992 and No. 34 dated September 8, 1992
8 September 1992 dari Notaris yang sama. Akta from the same Notary. The Deed of
pendirian dan perubahan ini disahkan oleh establishment and amendments were approved
Menteri Kehakiman Republik Indonesia dengan by the Minister of Justice of the Republic of
surat keputusannya No. C2-7514.HT.01.01. Indonesia in his decision letter
TH.92 tanggal 11 September 1992, serta No.C2-7514.HT.01.01.TH.92 dated September
diumumkan dalam Berita Negara Republik 11, 1992, and were published in State Gazette
Indonesia No. 95, tanggal 27 Nopember 1992, of the Republic of Indonesia No. 95, dated
Tambahan No. 6071. Anggaran dasar November 27, 1992, Supplement No. 6071. The
Perusahaan telah mengalami beberapa kali Company's Articles of Association have been
perubahan, yang terakhir dengan Akta Notaris amended several times, most recently by Notarial
No. 18 tanggal 8 Juni 2015 dibuat oleh Aryanti Deed No. 18 dated June 8, 2015, of Aryanti
Artisari, S.H., M.Kn., Notaris di Jakarta, antara Artisari, S.H., M.Kn., Notary in Jakarta which
lain mengenai perubahan anggaran dasar concern about the changes on Articles of
Perusahaan dalam rangka penyesuaian Association in any adjustments of Financial
peraturan-peraturan Otoritas Jasa Keuangan. Services Authority. The Deed of amendment was
Perubahan anggaran dasar tersebut telah approved by Minister of Law and Human Right of
mendapatkan persetujuan dari Menteri Hukum Republic of Indonesia through its Decision Letter
dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia No.AHU-AH.01.03- 0949241 year 2015 dated
melalui surat keputusan No.AHU-AH.01.03- July 07, 2015.
0949241 tahun 2015 tanggal 07 Juli 2015.

Pada awalnya, dalam rangka pengembangan At first, with respect to the development of Ancol
kawasan Ancol sebagai kawasan wisata area as an integrated tourism region, in 1966,
terpadu, pada tahun 1966, Pemerintah Daerah Pemda DKI appointed PT Pembangunan Ibu
Khusus Ibukota Jakarta (Pemda DKI) menunjuk Kota Jakarta Raya (PT Pembangunan Jaya) as
PT Pembangunan Ibu Kota Jakarta Raya "Executory Body of Ancol Project Development
(PT Pembangunan Jaya) sebagai Badan (BPPP Ancol)" based on the Decision Letter of
Pelaksana Pembangunan Proyek Ancol (BPPP the Governor of Special Region Jakarta Raya
Ancol) berdasarkan Surat Keputusan Gubernur Capital No. 1b/3/1/26/1966 dated
Kepala Daerah Khusus Ibukota Jakarta Raya October 19, 1966. In 1996, the Company started
No. 1b/3/1/26/1966 tanggal 19 Oktober 1966. its commercial operations. On July 10, 1992, the
Pada tahun 1966, Perusahaan memulai status of BPPP Ancol had been changed
kegiatan operasinya secara komersial. Pada become a legal entity called PT Pembangunan
tanggal 10 Juli 1992, status BPPP Ancol diubah Jaya Ancol, with share ownership structure
menjadi suatu badan hukum, yaitu menjadi consisting of 80% for Pemda DKI and 20% for
PT Pembangunan Jaya Ancol, dengan PT Pembangunan Jaya.
komposisi kepemilikan sahamnya adalah
Pemda DKI sebesar 80% dan
PT Pembangunan Jaya sebesar 20%.

Sesuai dengan pasal 3 (tiga) Anggaran Dasar In accordance to article 3 (three) of the
Perusahaan, maksud dan tujuan Perusahaan Company's Articles of Association, the scope of
adalah berusaha dalam bidang pembangunan its activities is to engage in real estate
dan jasa. Untuk mencapai maksud dan tujuan development and services. In compliance with its
tersebut, Perusahaan dapat melaksanakan scope of activities, the Company has engaged in
kegiatan usaha sebagai berikut: the following activities:

March 31, 2017 6 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

 Menjalankan usaha-usaha di bidang  Conduct real estate development amongst


pembangunan, antara lain dapat bertindak others, as developer, brones and general
sebagai pengembang, pemborong pada contractor for residential areas.
umumnya, dan pengembang wilayah
pemukiman;
 Menjalankan usaha di bidang jasa, yaitu  Conduct consultancy services, such as land
konsultasi bidang perencanaan dan development planning and control.
pengawasan pembangunan.

Pada saat ini Perusahaan dan Entitas Anak Currently, the Company and its Subsidiaries (“the
(“Grup”) berusaha dalam bidang: Group”) activities comprise of:
 Real estat, yaitu pembangunan, penjualan  Real estate development, such as sale and
dan penyewaan bangunan dan penjualan lease of buildings and sale of land;
tanah kavling;
 Pariwisata, termasuk mengelola taman  Tourism, such as art market management and
bermain dan arena rekreasi, pasar seni dan dock.
dermaga.

Perusahaan tergabung dalam Jaya Grup. The Company is one of companies under Jaya
PT Pembangunan Jaya merupakan pemegang Group. PT Pembangunan Jaya is the shareholder
saham dengan pengaruh signifikan atas with significant influence to the Company and the
Perusahaan dan Pemerintah Provinsi DKI Government of the Province of DKI Jakarta is its
Jakarta merupakan entitas induk utamanya. ultimate parent entity.

Perusahaan berdomisili di Jakarta dengan The Company is domiciled in Jakarta with head
kantor pusat beralamat di Gedung Ecovention, office located at Ecovention Building, JI. Lodan
Jl. Lodan Timur No. 7 Kel. Ancol Kecamatan Timur No. 7 Ancol, Pademangan District, North
Pademangan, Jakarta Utara. Jakarta.

1.b. Dewan Komisaris, Direksi dan Karyawan 1.b. Board of Commisioners, Director and
Employees
Susunan pengurus Perusahaan pada tanggal The composition of the Company’s management
31 Desember 2016 dan 2015 adalah sebagai as of December 31, 2016 and 2015 are as
berikut: follows:

2016 2015
Dewan Komisaris Board of Commissioners
Komisaris Utama Honggo Widjojo Kangmasto *) Ermaya Suradinata *) President Commissioner
Komisaris Trisna Muliadi Trisna Muliadi Commissioners
Tuty Kusumawati Chatarina Soerjowati
Komisaris Independen H. KRMH Daryanto H. KRMH Daryanto Independent Commissioner
Mangoenpratolo Yosodiningrat Mangoenpratolo Yosodiningrat
*) Merangkap sebagai Komisaris Independen *) Concurrently as Independent Commissioner

2016 2015
Direksi Directors
Direktur Utama C. Paul Tehusijarana Gatot Setyowaluyo President Director
Direktur Harianto Badjoeri Harianto Badjoeri Directors
Budiwidiantoro Budiwidiantoro
Arif Nugroho --
Teuku Sahir Syahali Teuku Sahir Syahali
Direktur Independen Daniel Nainggolan Arif Nugroho Independent Director

March 31, 2017 7 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Susunan Komite Audit Perusahaan pada tanggal The composition of the Company’s Audit
31 Desember 2016 dan 2015 adalah sebagai Comittee as of December 31, 2016 and 2015 is
berikut: as follows:

2016 2015

Ketua Honggo Widjojo Kangmasto H. KRMH Daryanto Chairman


MangoenpratoloYosodiningrat
Anggota H. KRMH Daryanto Waluyo Members
MangoenpratoloYosodiningrat
H. Sukarjono H. Sukarjono
Jundariatin Rowi

Susunan Sekretaris Perusahaan pada tanggal The composition of the Corporate Secretary as of
31 Desember 2016 dan 2015 adalah sebagai December 31, 2016 and 2015 is as follows:
berikut:

2016 2015
Sekretaris Perusahaan Ellen Gaby Tulangow Farida Kusuma Corporate Secretary

Susunan Satuan Pengendalian Internal The composition of the Company’s Internal Audit
Perusahaan pada tanggal 31 Desember 2016 as of December 31, 2016 and 2015 are as
dan 2015 adalah sebagai berikut: follows:

2016 2015
Ketua Farida Kusuma Hanurawan Nugroho Chairman

Jumlah karyawan per 31 Desember 2016 dan As of December 31, 2016 and 2015, total
2015 masing-masing adalah 772 dan 820 orang employees are 772 and 820 persons (unaudited).
(tidak diaudit).

1.c. Entitas Anak 1.c. Subsidiaries


Dalam laporan keuangan konsolidasian ini, In this consolidated financial statements,
Perusahaan dan Entitas Anak secara bersama- Company and Subsidiaries are collectively
sama disebut sebagai “Grup”. referred to as “the Group”.

Perusahaan memiliki pengendalian atas entitas The Company has control over the following
anak sebagai berikut: subsidiaries:

Entitas Jenis Usaha/ Tahun Persentase Kepemilikan/ 2016 2015


Anak/ Nature of Operasi Percentage of Ownership Jumlah Laba Jumlah Laba
Subsidiaries Business Komersial/ Langsung/ Tidak Aset/ (Rugi) Aset/ (Rugi)
Start of Direct Langsung/ Total Bersih/ Total Bersih/
Commercial Indirect Assets Net Assets Net
Operations % % Profit Profit
(Loss) (Loss)
(Rp Juta/ (Rp Juta/ (Rp Juta/ (Rp Juta/
Million) Million) Million) Million)
PT Taman Impian Pariwisata/ 1972 99.99 -- 1,278,778 273,359 1,212,221 246,118
Jaya Ancol (PT TIJA) Tourism
PT Seabreez Pariwisata, 1972 95.59 -- 30,108 (2,360) 31,086 370
Indonesia (PT SI) Perdagangan
dan Jasa/
Tourism,
Trading, and
Services

March 31, 2017 8 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)
Entitas Jenis Usaha/ Tahun Persentase Kepemilikan/ 2016 2015
Anak/ Nature of Operasi Percentage of Ownership Jumlah Laba Jumlah Laba
Subsidiaries Business Komersial/ Langsung/ Tidak Aset/ (Rugi) Aset/ (Rugi)
Start of Direct Langsung/ Total Bersih/ Total Bersih/
Commercial Indirect Assets Net Assets Net
Operations % % Profit Profit
(Loss) (Loss)
(Rp Juta/ (Rp Juta/ (Rp Juta/ (Rp Juta/
Million) Million) Million) Million)
PT Jaya Ancol (PT JA) Pariwisata/ 2009 99.00 1.00 181,091 30,956 145,410 1,201
Tourism

PT Sarana Tirta Utama Jasa, Penjernihan 2010 65.00 -- 41,498 (134) 42,471 (2,871)
(PT STU) dan Pengelolaan
Air Bersih,
Limbah, dan
Pendistribusian
Air Bersih/
Services, Clean
Water Purification
and Management,
Waste, Clean Water
Distribution

PT Jaya Ancol Pratama Pembangunan Tol 2011 -- 60.00 288,097 58,173 229,907 (1,132)
Tol (PT JAPT) dan Jasa/
Highway
Construction
and Services
PT Taman Impian (TI) Pariwisata/ 2012 -- 100.00 8,376 359 8,372 (137)
Tourism
PT Genggam Anugerah Kuliner dan 2012 -- 100.00 438 (130) 541 (1,111)
Lumbung Kuliner Restaurant/
(PT GALK) Culinary and
Restaurant

Semua entitas anak berdomisili di Jakarta. All of subsidiaries are domiciled in Jakarta.

PT TIJA mengelola pintu gerbang, taman dan PT TIJA manages entrance gate, recreational
pantai, dunia fantasi, kolam renang, pertunjukan parks and beaches, fantasy world, swimming
binatang, penginapan wisata, dan penjualan pool, animal shows, lodging, and merchandise
merchandise. selling.

PT SI mengelola penginapan wisata dan sarana PT SI manages the lodging and transportation
transportasi di Kepulauan Seribu, restoran, at the Kepulauan Seribu, restaurant, animal
pertunjukan binatang keliling dan penyewaan travel shows and land rent.
lahan.

PT JA bergerak di bidang pariwisata. Saat ini PT JA operates in tourism. Currently PT JA’s


aktivitas PT JA adalah menyelenggarakan activities are organize animal shows in
pertunjukan hiburan binatang yang bekerja cooperation with Suoi Tien Culture Tourist
sama dengan Suoi Tien Culture Tourist Company Ltd, Vietnam.
Company Ltd, Vietnam.

Pada tahun 2010, Perusahaan bersama dengan In 2010, the Company incorporated with PT Jaya
PT Jaya Teknik Indonesia (PT JTI) mendirikan Teknik Indonesia (PT JTI) established
PT Sarana Tirta Utama (PT STU) yang bergerak PT Sarana Tirta Utama (PT STU) which
di bidang jasa pengelolaan air bersih, operates in water treatment services,
khususnya menyelenggarakan penjernihan dan especially manages and supply clean water,
pengelolaan air bersih dan limbah, pengadaan purification, draination and water supply and
dan penyaluran dan pendistribusian air bersih. distribution.

March 31, 2017 9 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Di tahun 2011, PT JA bersama dengan PT Jaya In 2011, PT JA incorporated with PT Jaya


Konstruksi Pratama Tol mendirikan PT Jaya Konstruksi Pratama Tol established PT Jaya
Ancol Pratama Tol (JAPT) dengan persentase Ancol Pratama Tol (JAPT) with the percentage
kepemilikan masing-masing sebesar 60% dan of ownership 60% and 40%, respectively.
40%.

Pada tahun 2012, PT TIJA bersama dengan In 2012, PT TIJA incorporated with PT JA
PT JA mendirikan PT Taman Impian (PT TI) established PT Taman Impian (PT TI) with the
dengan persentase kepemilikan masing-masing percentage of ownership 99% and 1 %,
sebesar 99% dan 1 %. respectively.

Pada tahun 2014, PT TI mengakuisisi 70% In 2014, PT TI acquired 70% ownership in


kepemilikan di PT Genggam Anugerah PT Genggam Anugerah Lumbung Kuliner
Lumbung Kuliner (PT GALK), sebelumnya (PT GALK), previously an associate, and PT JA
entitas asosiasi, dan PT JA menambah added 5% ownership in PT GALK, with result
kepemilikan 5% di PT GALK sehingga the Company indirectly own 100% of PT GALK.
Perusahaan secara tidak langsung memiliki
PT GALK 100%.

Pada tahun 2015 PT TIJA membeli In 2015 PT TIJA acquired two shares
kepemilikan saham PT SI dari pihak ketiga ownership of PT SI from third parties, and the
sebanyak dua lembar saham sehingga percentage of PT TIJA’s ownership to became
persentase kepemilikan PT TIJA naik menjadi 95.59%.
95,59%.

1.d. Penawaran Umum Saham Perusahaan 1.d. The Company's Initial Public Offering
Pada tanggal 22 Juni 2004, Perusahaan On June 22, 2004, the Company received an
memperoleh pernyataan efektif dari Ketua effective notification from the Chairman of the
Badan Pengawas Pasar Modal (Bapepam) Capital Market Supervisory Agency (Bapepam)
dengan suratnya No. S-1915/PM/2004 untuk with the letter No. S-1915/PM/2004 for its
melakukan penawaran umum atas 800.000.000 public offering of 800,000,000 shares. On July
saham Perusahaan kepada masyarakat. Pada 2, 2004, these shares were listed on the
tanggal 2 Juli 2004 saham tersebut telah Jakarta Stock Exchange (currently is
dicatatkan di Bursa Efek Jakarta (sekarang Indonesian Stock Exchange).
Bursa Efek Indonesia).

Pada tanggal 30 Juni 2005, sejumlah saham As of June 30, 2005, a total of 799,999,998
Perusahaan seri C sejumlah 799.999.998 serie C of the Company's shares were listed on
lembar saham telah dicatatkan di Bursa Efek the Indonesian Stock Exchange.
Indonesia.

Pada tanggal 13 April 2006 para pemegang As of April 13, 2006 the shareholders decided
saham memutuskan pemecahan nilai nominal to do stock split on each share of Series C from
setiap saham seri C dari Rp500 menjadi Rp500 to Rp250 per share. The number of
Rp250 per saham. Sehingga jumlah saham series C shares after stock split become
seri C berubah menjadi 1.599.999.996 lembar 1,599,999,996 shares.
saham.

1.e. Penawaran Umum Obligasi Perusahaan 1.e. The Company's Bonds Public Offering
Perusahaan juga telah menerbitkan obligasi The Company also had issued bonds totaling
dengan jumlah nilai seluruhnya sebesar to Rp600,000,000,000 which were issued in
Rp600.000.000.000 pada tahun 2012 dan 2016 2012 and 2016 divided into 4 (four) times
yang dibagi atas 4 (empat) seri obligasi, series of bonds, with detail as follows:
dengan rincian sebagai berikut:

March 31, 2017 10 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

No./ Obligasi/ Jumlah/ Tenor/ Tanggal Tanggal Status/


No. Bonds Amount Tenor Penerbitan/ Jatuh Status
(Rp Juta/ (Tahun/ Issued Tempo/
Million ) Years ) Date Due Date
1 Obligasi II Jaya Ancol
Tahun 2012/ Jaya Ancol
Bond II Year 2012
Seri/ Serie A 100,000 3 17 Desember 2012/ 17 Desember 2015/ Sudah Lunas/
December 17, 2012 December 17, 2015 Paid
Seri/ Serie B 200,000 5 17 Desember 2012/ 17 Desember 2017/ Belum Lunas/
December 17, 2012 December 17, 2017 Outstanding
2 Obligasi Berkelanjutan I Jaya
Ancol Tahap I Tahun 2016/
Sustainable Bond I
Phase I Year 2016
Seri/ Serie A 250,000 3 20 September 2016/ 29 September 2019/ Belum Lunas/
September 20, 2016 September 29, 2019 Outstanding
Seri/ Serie B 50,000 5 20 September 2016/ 29 September 2021/ Belum Lunas/
September 20, 2016 September 29, 2021 Outstanding

2. Ikhtisar Kebijakan Akuntansi Signifikan 2. Summary of Significant Accounting Policies

2.a.Kepatuhan Terhadap Standar Akuntansi 2.a. Compliance with Financial Accounting


Keuangan (SAK) Standards
Laporan keuangan konsolidasian Grup The Group's consolidated financial statements
disusun dan disajikan sesuai dengan Standar were prepared and presented in accordance
Akuntansi Keuangan di Indonesia yang with Indonesian Financial Accounting Standards
meliputi Pernyataan Standar Akuntansi which include the Statement of Financial
Keuangan (PSAK) dan Interpretasi Standar Accounting Standards (PSAK) and Interpretation
Akuntansi Keuangan (ISAK) yang diterbitkan of Financial Accounting Standards (ISAK) which
oleh Dewan Standar Akuntansi Keuangan Ikatan issued by the Financial Accounting Standard
Akuntan Indonesia (DSAK – IAI), serta Board – Indonesian Institute of Accountant
peraturan Pasar Modal yang berlaku antara (DSAK – IAI), and regulations in the Capital
lain Peraturan Otoritas Jasa Keuangan/Badan Market include Regulations of Financial Sevices
Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Authority/Capital Market and Supervisory Board
Keuangan (OJK/Bapepam-LK) No. VIII.G.7 and Financial Institution (OJK/Bapepam-LK) No.
tentang pedoman penyajian laporan VIII.G.7 regarding guidelines for the presentation
keuangan, keputusan Ketua Bapepam-LK of financial statements, decree of Chairman of
No. Kep-347/BL/2012 tentang penyajian dan Bapepam-LK No. KEP-347/BL/2012 regarding
pengungkapan laporan keuangan emiten atau presentation and disclosure of financial
perusahaan publik. statements of the issuer or public company.

2.b. Dasar Pengukuran dan Penyajian Laporan 2.b. Basis of Measurement and Preparation of
Keuangan Konsolidasian Consolidated Financial Statements
Laporan keuangan konsolidasian disusun dan The consolidated financial statements have
disajikan berdasarkan asumsi kelangsungan been prepared and presented based on going
usaha serta atas dasar akrual, kecuali laporan concern assumption and accrual basis of
arus kas konsolidasian. Dasar pengukuran accounting, except for the consolidated
dalam penyusunan laporan keuangan statements of cash flows. Basis of
konsolidasian ini adalah konsep biaya measurement in preparation of these
perolehan, kecuali beberapa akun tertentu yang consolidated financial statements is the historical
didasarkan pengukuran lain sebagaimana costs concept, except for certain accounts which
dijelaskan dalam kebijakan akuntansi masing- have been prepared on the basis of other
masing akun tersebut. Biaya perolehan measurements as described in their respective
umumnya didasarkan pada nilai wajar imbalan policies. Historical cost is generally based on the
yang diserahkan dalam pemerolehan aset. fair value of the consideration given in exchange
for assets.

March 31, 2017 11 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Laporan arus kas konsolidasian disusun dengan The consolidated statements of cash flows are
menggunakan metode langsung (direct method) prepared using the direct method by classifying
dengan mengelompokkan arus kas dalam cash flows into operating, investing and
aktivitas operasi, investasi, dan pendanaan. financing activities.
Mata uang penyajian yang digunakan dalam The presentation currency used in
penyusunan laporan keuangan konsolidasian ini the preparation of the consolidated financial
adalah Rupiah, yang merupakan mata uang statements is Rupiah which is the functional
fungsional Grup. currency of the Group.
2.c. Pernyataan dan Interpretasi Standar 2.c. New and Revised Statements and
Akuntansi Baru dan Revisi yang Berlaku Interpretation of Financial Accounting
Efektif pada Tahun Berjalan Standards Effective in the Current Year
Berikut adalah perubahan dan penyesuaian atas The following are amendment and improvement
standar dan interpretasi standar baru yang telah of standards and new interpretaion of standard
diterbitkan oleh DSAK-IAI dan berlaku efektif issued by DSAK - IAI and effectively applied for
untuk tahun buku yang dimulai pada atau the period starting on or after January 1, 2016,
setelah 1 Januari 2016, yaitu: as follows:

Standar Baru New Standards


 PSAK 70: “Akuntansi Aset dan Liabilitas  PSAK 70: “Accounting for assets in
Pengampunan Pajak” Liabilites of Tax Amnesty”
 ISAK 30: “Pungutan”  ISAK 30: “Levies”

Amandemen Amendments
 PSAK 4 (Amandemen 2015): “Laporan  PSAK 4 (Amendment 2015): “Separate
Keuangan Tersendiri - Metode Ekuitas dalam Financial Statements - Equity Method in
Laporan Keuangan Tersendiri” Separate Financial Statements”
 PSAK 15 (Amandemen 2015): “Investasi  PSAK 15 (Amendment 2015): “Investment
Pada Entitas Asosiasi dan Ventura Bersama in Associates and Joint Venture -
- Entitas Investasi: Penerapan Pengecualian Investment Entities: Applying the
Konsolidasi” Consolidation Exception”
 PSAK 16 (Amandemen 2015): “Aset Tetap -  PSAK 16 (Amendment 2015): ”Property,
Klarifikasi Metode yang Diterima untuk Plant and Equipment - Clarification of
Penyusutan dan Amortisasi” Acceptable Methods of Depreciation and
Amortization”
 PSAK 19 (Amandemen 2015): “Aset  PSAK 19 (Amendment 2015): “Intangible
Takberwujud - Klarifikasi Metode yang Asset - Clarification of Acceptable Methods
Diterima untuk Penyusutan dan Amortisasi’ of Depreciation and Amortization”
 PSAK 24 (Amandemen 2015): “Imbalan  PSAK 24 (Amendment 2015): “Employee
Kerja - Program Imbalan Pasti: Iuran Benefits - Defined Benefit Plans: Employee
Pekerja” Contributions”
 PSAK 65 (Amandemen 2015): “Laporan  PSAK 65 (Amendment 2015): “Consolidated
Keuangan Konsolidasian - Entitas Investasi: Financial Statements - Investment Entities:
Penerapan Pengecualian Konsolidasi’ Applying the Consolidation Exception”
 PSAK 66 (Amandemen 2015): “Pengaturan  PSAK 66 (Amendment 2015): “Joint
Bersama - Akuntansi Akuisisi Kepentingan Arrangements - Accounting for Acquisitions
dalam Operasi Bersama” of Interests in Joint Operation”
 PSAK 67 (Amandemen 2015):  PSAK 67 (Amendment 2015): “Disclosures
“Pengungkapan Kepentingan dalam Entitas of Interest in Other Entities - Investment
Lain Entitas Investasi: Penerapan Entities: Applying the Consolidation
Pengecualian Konsolidasi” Exception”

Penyesuaian Revised
 PSAK No. 5 (Penyesuaian 2015): “Segmen  PSAK No. 5 (Revised 2015):” Operating
Operasi” Segments”
 PSAK No. 7 (Penyesuaian 2015):  PSAK No. 7 (Revised 2015): “Related Party
“Pengungkapan Pihak-pihak Berelasi” Disclosures”

March 31, 2017 12 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

 PSAK No. 13 (Penyesuaian 2015): “Properti  PSAK No. 13 (Revised 2015): “Investments
Investasi” Property”
 PSAK No. 16 (Penyesuaian 2015): “Aset  PSAK No. 16 (Revised 2015): “Property,
Tetap” Plant and Equipment”
 PSAK No. 19 (Penyesuaian 2015): “Aset  PSAK No. 19 (Revised 2015): “Intangible
Takberwujud” Assets”
 PSAK No. 22 (Penyesuaian 2015):  PSAK No. 22 (Revised 2015): “Business
“Kombinasi Bisnis” Combination”
 PSAK No. 25 (Penyesuaian 2015):  PSAK No. 25 (Revised 2015): “Accounting
“Kebijakan Akuntansi, Perubahan Estimasi Policies, Changes in Accounting Estimates
Akuntansi dan Kesalahan” and Errors”
 PSAK No. 53 (Penyesuaian 2015):  PSAK No. 53 (Revised 2015): “Share-based
“Pembayaran Berbasis Saham Payments”
 PSAK No. 68 (Penyesuaian 2015):  PSAK No. 68 (Revised 2015): “Fair Value
“Pengukuran Nilai Wajar” Measurement”
 PSAK 110: “Akuntansi Sukuk”  PSAK 110: “Accounting for Sukuk”

Penerapan PSAK-PSAK ini tidak memberikan The adoption of these PSAKs had no material
pengaruh material terhadap laporan keuangan effect to the consolidated financial statements.
konsolidasian.

2.d. Prinsip-prinsip Konsolidasi 2.d. Principles of Consolidation


Laporan keuangan konsolidasian mencakup The consolidated financial statements
laporan keuangan Perusahaan dan entitas- incorporate the financial statements of the
entitas anak seperti disebutkan pada Catatan Company and subsidiaries as described in Note
1.c. 1.c.

Entitas anak adalah entitas yang dikendalikan A subsidiary is an entity controlled by the
oleh Perusahaan, yakni Perusahaan terekspos, Company, i.e the Company is exposed, or has
atau memiliki hak, atas imbal hasil variabel dari rights, to variable returns from its involvement
keterlibatannya dengan entitas dan memiliki with the entity and has the ability to affect those
kemampuan untuk mempengaruhi imbal hasil returns through its current ability to direct the
tersebut melalui kemampuan kini untuk entity’s relevant activities (power over the
mengarahkan aktivitas relevan dari entitas investee).
(kekuasaan atas investee).

Keberadaan dan dampak dari hak suara The existence and effect of substantive potential
potensial dimana Grup memiliki kemampuan voting rights that the Group has the practical
praktis untuk melaksanakan (yakni hak ability to exercise (i.e substantive rights) are
substantif) dipertimbangkan saat menilai apakah considered when assessing whether the Group
Grup mengendalikan entitas lain. controls another entity.

Laporan keuangan konsolidasian Grup The Group’s consolidated financial statements


mencakup hasil usaha, arus kas, aset dan incorporate the results, cash flows, assets and
liabilitas dari Perusahaan dan seluruh entitas liabilities of the Company and all of its directly
anak yang, secara langsung dan tidak langsung, and indirectly controlled subsidiaries.
dikendalikan oleh Perusahaan. Entitas anak Subsidiaries are consolidated from the effective
dikonsolidasikan sejak tanggal efektif akuisisi, date of acquisition, which is the date on which
yaitu tanggal dimana Grup secara efektif the Group effectively obtains control of the
memperoleh pengendalian atas bisnis yang acquired business, until that control ceases.
diakuisisi, sampai tanggal pengendalian
berakhir.

Entitas induk menyusun laporan keuangan Parent entity prepares consolidated financial
konsolidasian dengan menggunakan kebijakan statements using uniform accounting policies for
akuntansi yang sama untuk transaksi dan like transactions and other events in similar
peristiwa lain dalam keadaan yang serupa. circumstances. All intragroup transactions,

March 31, 2017 13 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Seluruh transaksi, saldo, laba, beban, dan arus balances, income, expenses and cash flows are
kas dalam intra kelompok usaha terkait dengan eliminated in full on consolidation.
transaksi antar entitas dalam Grup dieliminasi
secara penuh.
Grup mengatribusikan laba rugi dan setiap The Group attributed the profit and loss and
komponen dari penghasilan komprehensif lain each component of other comprehensive
kepada pemilik entitas induk dan kepentingan income to the owners of the parent and non-
nonpengendali meskipun hal tersebut controlling interest even though this results in
mengakibatkan kepentingan nonpengendali the non-controlling interests having a deficit
memiliki saldo defisit. Grup menyajikan balance. The Group presents non-controlling
kepentingan nonpengendali di ekuitas dalam interest in equity in the consolidated statement
laporan posisi keuangan konsolidasian, of financial position, separately from the equity
terpisah dari ekuitas pemilik entitas induk. owners of the parent.
Perubahan dalam bagian kepemilikan entitas Changes in the parent’s ownership interest in a
induk pada entitas anak yang tidak subsidiary that do not result in loss of control
mengakibatkan hilangnya pengendalian adalah are equity transactions (i.e transactions with
transaksi ekuitas (yaitu transaksi dengan pemilik owners in their capacity as owners). When the
dalam kapasitasnya sebagai pemilik). Ketika proportion of equity held by non-controlling
proporsi ekuitas yang dimiliki oleh kepentingan interest change, the Group adjusted the carrying
nonpengendali berubah, Grup menyesuaikan amounts of the controlling interest and non-
jumlah tercatat kepentingan pengendali controlling interest to reflect the changes in their
dan kepentingan nonpengendali untuk relative interest in the subsidiaries. Any
mencerminkan perubahan kepemilikan relatifnya difference between the amount by which the
dalam entitas anak. Selisih antara jumlah non-controlling interests are adjusted and the
dimana kepentingan nonpengendali disesuaikan fair value of the consideration paid or received
dan nilai wajar dari jumlah yang diterima atau is recognized directly in equity and attributed to
dibayarkan diakui langsung dalam ekuitas dan the owners of the parent.
diatribusikan pada pemilik dari entitas induk.
Jika Grup kehilangan pengendalian, maka Grup: If the Group loses control, the Group:
(a) Menghentikan pengakuan aset (termasuk (a) Derecognizes the assets (including
goodwill) dan liabilitas entitas anak pada goodwill) and liabilities of the subsidiary at
jumlah tercatatnya ketika pengendalian their carrying amounts at the date when
hilang; control is lost;
(b) Menghentikan pengakuan jumlah tercatat (b) Derecognizes the carrying amount of any
setiap kepentingan nonpengendali pada non-controlling interests in the former
entitas anak terdahulu ketika pengendalian subsidiary at the date when control is lost
hilang (termasuk setiap komponen (including any components of other
penghasilan komprehensif lain yang comprehensive income attributable to
diatribusikan pada kepentingan them);
nonpengendali);
(c) Mengakui nilai wajar pembayaran yang (c) Recognizes the fair value of the
diterima (jika ada) dari transaksi, peristiwa, consideration received, (if any), from the
atau keadaan yang mengakibatkan transaction, event or circumstances that
hilangnya pengendalian; resulted in the loss of control;
(d) Mengakui sisa investasi pada entitas anak (d) Recognizes any investment retained in the
terdahulu pada nilai wajarnya pada tanggal former subsidiary at fair value at the date
hilangnya pengendalian when control is lost;
(e) Mereklasifikasi ke laba rugi, atau (e) Reclassify to profit or loss, or transfer
mengalihkan secara langsung ke saldo laba directly to retained earnings if required by
jika disyaratkan pleh SAK lain, jumlah yang other SAKs, the amount recognized in
diakui dalam penghasilan komprehensif lain other comprehensive income in relation to
dalam kaitan dengan entitas anak; the subsidiary;
(f) Mengakui perbedaan apapun yang (f) Recognizes any resulting difference as a
dihasilkan sebagai keuntungan atau gain or loss attributable to the parent.
kerugian dalam laba rugi yang diatribusikan
kepada entitas induk.

March 31, 2017 14 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

2.e. Transaksi dan Saldo dalam Mata Uang Asing 2.e. Foreign Currency Transactions and Balances
Dalam menyiapkan laporan keuangan, setiap In preparing financial statements, each of the
entitas di dalam Grup mencatat dengan entities within the Group record by using the
menggunakan mata uang dari lingkungan currency of the primary economic environment
ekonomi utama di mana entitas beroperasi in which the entity operates (“the functional
(“mata uang fungsional”). Mata uang fungsional currency”). The functional currency of the
Perusahaan dan seluruh entitas anak adalah Company and all of the subsidiaries is Rupiah.
Rupiah.

Transaksi-transaksi selama tahun berjalan Transactions during the current year in foreign
dalam mata uang asing dicatat dalam Rupiah currencies are recorded in Rupiah by applying
dengan kurs spot antara Rupiah dan valuta to the foreign currency amount the spot
asing pada tanggal transaksi. Pada akhir exchange rate between Rupiah and the foreign
periode pelaporan, pos moneter dalam mata currency at the date of transactions. At the end
uang asing dijabarkan ke dalam Rupiah of reporting period, foreign currency monetary
menggunakan kurs penutup, yaitu kurs tengah items are translated to Rupiah using the closing
Bank Indonesia pada 31 Desember 2016 dan rate, i.e middle rate of Bank of Indonesia as of
2015 sebagai berikut: December 31, 2016 and 2015 as follows:
2016 2015
Dolar Amerika Serikat/ US Dollar 13,436 13,795
Euro Eropa/ European Euro 14,162 15,069

Selisih kurs yang timbul dari penyelesaian pos Exchange differences arising on the settlement
moneter dan dari penjabaran pos moneter of monetary items or on translating monetary
dalam mata uang asing diakui dalam laba rugi. items in foreign currencies are recognized in
profit or loss.

2.f. Transaksi dan Saldo dengan Pihak Berelasi 2.f. Related Parties Transactions and Balances
Pihak berelasi adalah orang atau entitas yang A related party is a person or an entity that is
terkait dengan entitas pelapor: related to the reporting entity:
a) Orang atau anggota keluarga dekatnya a) A person or a close member of that person’s
mempunyai relasi dengan entitas pelapor family is related to a reporting entity if that
jika orang tersebut: person:
i. memiliki pengendalian atau pengendalian i. has control or joint control over the
bersama atas entitas pelapor; reporting entity;
ii. memiliki pengaruh signifikan atas entitas ii. has significant influence over the
pelapor; atau reporting entity; or
iii. merupakan personil manajemen kunci iii. is a member of the key management
entitas pelapor atau entitas induk dari personnel of the reporting entity or of a
entitas pelapor. parent of the reporting entity.

b) Suatu entitas berelasi dengan entitas b) An entity is related to the reporting entity if
pelapor jika memenuhi salah satu hal any of the following conditions applies:
berikut:
i. Entitas dan entitas pelapor adalah i. The entity and the reporting entity are
anggota dari kelompok usaha yang sama members of the same group (which
(artinya entitas induk, entitas anak, dan means that each parent, subsidiary and
entitas anak berikutnya saling berelasi fellow subsidiary is related to the others;
dengan entitas lain);
ii. Satu entitas adalah entitas asosiasi atau ii. One entity is an associate or joint venture
ventura bersama dari entitas lain (atau of the other entity (or an associate or joint
entitas asosiasi atau ventura bersama venture of a member of a group of which
yang merupakan anggota suatu the other entity is a member);
kelompok usaha, yang mana entitas lain
tersebut adalah anggotanya);
iii. Kedua entitas tersebut adalah ventura iii. Both entities are joint ventures of the
bersama dari pihak ketiga yang sama; same third party;

March 31, 2017 15 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

iv. Satu entitas adalah ventura bersama dari iv. One entity is a joint venture of a third
entitas ketiga dan entitas yang lain entity and the other entity is an associate
adalah entitas asosiasi dari entitas of the third entity;
ketiga;
v. Entitas tersebut adalah suatu program v. The entity is a post-employment benefit
imbalan pasca kerja untuk imbalan kerja plan for the benefit of employees of either
dari salah satu entitas pelapor atau the reporting entity, or an entity related to
entitas yang terkait dengan entitas the reporting entity. If the reporting entity
pelapor. Jika entitas pelapor adalah in itself such a plan, the sponsoring
entitas yang menyelenggarakan program employers are also related to the
tersebut, maka entitas sponsor juga reporting entity;
berelasi dengan entitas pelapor;
vi. Entitas yang dikendalikan atau vi. The entity is controlled or jointly
dikendalikan bersama oleh orang yang controlled by a person identified in (a); or
diidentifikasi dalam huruf (a); atau
vii. Orang yang diidentifikasi dalam huruf (a) vii. A person identified in (a) (i) has
(i) memiliki pengaruh signifikan atas significant influence over the entity or is a
entitas atau merupakan personil member of the key management
manajemen kunci entitas (atau entitas personnel of the entity (or a parent of the
induk dari entitas). entity).
viii. Entitas, atau anggota dari kelompok yang viii. The entity, or any member of a group of
mana entitas merupakan bagian dari which it is a part, provides key
kelompok tersebut, menyediakan jasa management personnel services to the
personil manajemen kunci kepada entitas reporting entity or to the parent of the
palapor atau kepada entitas induk dari reporting entity.
entitas pelapor.
Entitas yang berelasi dengan pemerintah A government-related entity is an entity that is
adalah entitas yang dikendalikan, dikendalikan controlled, jointly controlled or significant
bersama, atau dipengaruhi oleh pemerintah. influence by a government. Government refers to
Pemerintah mengacu kepada pemerintah, government, government agencies and similar
instansi pemerintah dan badan yang serupa bodies whether local, national or international.
baik lokal, nasional maupun internasional.
Entitas yang berelasi dengan Pemerintah dapat Government related entity can be an entity which
berupa entitas yang dikendalikan atau controlled or significantly influenced by the
dipengaruhi secara signifikan oleh Kementerian Ministry of Finance or Local Government that
Keuangan atau Pemerintah Daerah yang representing as the shareholders of the entity or
merupakan Pemegang Saham entitas, atau an entity controlled by the Government of
entitas yang dikendalikan oleh Pemerintah Republic of Indonesia, represented by
Republik Indonesia melalui Kementerian BUMN the SOE’e Ministry as a shareholder’s
sebagai kuasa pemegang saham. representative.
Seluruh transaksi dan saldo yang signifikan All significant transactions and balances with
dengan pihak berelasi diungkapkan dalam related parties are disclosed in the relevant
Catatan yang relevan. Notes.
2.g. Instrumen Keuangan 2.g. Financial Instrument
Pengakuan dan Pengukuran Awal Initial Recognition and Measurement
Grup mengakui aset keuangan atau liabilitas The Group recognize a financial assets or a
keuangan dalam laporan posisi keuangan financial liabilities in the consolidated statement
konsolidasian, jika dan hanya jika, Grup of financial position when, and only when, it
menjadi salah satu pihak dalam ketentuan pada becomes a party to the contractual provisions of
kontrak instrumen tersebut. Pada saat the instrument. At initial recognition, the Group
pengakuan awal aset keuangan atau liabilitas measure all financial assets and financial
keuangan, Grup mengukur pada nilai wajarnya. liabilites at its fair value. In the case of a financial
Dalam hal aset keuangan atau liabilitas asset or financial liability not at fair value through
keuangan tidak diukur pada nilai wajar melalui profit or loss, fair value plus or minus with the
laba rugi, nilai wajar tersebut ditambah atau transaction costs that are directly attributtable to
dikurang dengan biaya transaksi yang dapat the acquisition or issue of the financial asset or

March 31, 2017 16 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

diatribusikan secara langsung dengan financial liability. Transaction costs incurred on


perolehan atau penerbitan aset keuangan atau acquisition of a financial asset and issue of a
liabilitas keuangan tersebut. Biaya transaksi financial liability classified at fair value through
yang dikeluarkan sehubungan dengan profit or loss are expensed immediately.
perolehan aset keuangan dan penerbitan
liabilitas keuangan yang diklasifikasikan pada
nilai wajar melalui laba rugi dibebankan segera.

Pengukuran Selanjutnya Aset Keuangan Subsequent Measurement of Financial Assets


Pengukuran selanjutnya aset keuangan Subsequent measurement of financial assets
tergantung pada klasifikasinya pada saat depends on their classification on initial
pengakuan awal. Grup mengklasifikasikan aset recognition. The Group classifies financial assets
keuangan dalam salah satu dari empat kategori in one of the following four categories:
berikut:
(i) Aset Keuangan yang Diukur pada Nilai (i) Financial Assets at Fair Value Through Profit
Wajar Melalui Laba Rugi (FVTPL) or Loss (FVTPL)
Aset keuangan yang diukur pada FVTPL Financial assets at FVTPL are financial assets
adalah aset keuangan yang dimiliki untuk held for trading or upon initial recognition it is
diperdagangkan atau yang pada saat designated as at fair value through profit or
pengakuan awal telah ditetapkan untuk loss. Financial asset classified as held for
diukur pada nilai wajar melalui laba rugi. trading if it is acquired or incurred principally
Aset keuangan diklasifikasikan dalam for the purpose of selling and repurchasing it
kelompok diperdagangkan jika diperoleh in the near term, or it is a part of a portfolio of
atau dimiliki terutama untuk tujuan dijual atau identified financial instruments that are
dibeli kembali dalam waktu dekat, atau managed together and for which there is
bagian dari portfolio instrumen keuangan evidence of a recent actual pattern of short-
tertentu yang dikelola bersama dan terdapat term profit taking, or it is a derivative, except
bukti mengenai pola ambil untung dalam for a derivative that is a designated and
jangka pendek aktual saat ini, atau effective hedging instrument.
merupakan derivatif, kecuali derivatif yang
ditetapkan dan efektif sebagai instrumen
lindung nilai.

Setelah pengakuan awal, aset keuangan After initial recognition, financial assets at
yang diukur pada FVTPL diukur pada nilai FVTPL are measured at its fair value. Gains
wajarnya. Keuntungan atau kerugian yang or losses arising from a change in the fair
timbul dari perubahan nilai wajar aset value of financial assets are recognized in
keuangan diakui dalam laba rugi. profit or loss.

(ii) Pinjaman yang Diberikan dan Piutang (ii) Loans and Receivables
Pinjaman yang diberikan dan piutang adalah Loans and receivables are non-derivative
aset keuangan nonderivatif dengan financial assets with fixed or determinable
pembayaran tetap atau telah ditentukan dan payments that are not quoted in an active
tidak mempunyai kuotasi di pasar aktif, market, other than:
kecuali:
a) pinjaman yang diberikan dan piutang (a) loan and receivable that intends to sell
yang dimaksudkan untuk dijual dalam immediately or in the near term and upon
waktu dekat dan yang pada saat initial recognition designated as at fair
pengakuan awal ditetapkan sebagai aset value through profit or loss;
keuangan yang diukur pada nilai wajar
melalui laba rugi;
b) pinjaman yang diberikan dan piutang (b) loan and receivable that upon initial
yang pada saat pengakuan awal recognition designated as available for
ditetapkan sebagai tersedia untuk dijual; sale; or
atau
c) pinjaman yang diberikan dan piutang (c) loan and receivable for which the holder
dalam hal pemilik mungkin tidak akan may not recover substantially all of its
memperoleh kembali investasi awal initial investment, other than because of

March 31, 2017 17 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

secara substansial kecuali yang credit deterioration.


disebabkan oleh penurunan kualitas
pinjaman.
Setelah pengakuan awal, pinjaman yang After initial recognition, loans and receivable
diberikan dan piutang diukur pada biaya are measured at amortized cost using the
perolehan diamortisasi dengan effective interest method.
menggunakan metode suku bunga efektif.
(iii) Investasi Dimiliki Hingga Jatuh Tempo (iii) Held-to-Maturity (HTM) Investments
(HTM)
Investasi HTM adalah aset keuangan HTM investments are non-derivative
nonderivatif dengan pembayaran tetap atau financial assets with fixed or determinable
telah ditentukan dan jatuh temponya telah payments and fixed maturity that the Group
ditetapkan, serta Grup mempunyai intensi has the positive intention and ability to hold
positif dan kemampuan untuk memiliki aset to maturity.
keuangan tersebut hingga jatuh tempo.
Setelah pengakuan awal, investasi dimiliki After initial recognition, HTM investments
hingga jatuh tempo diukur pada biaya are measured at amortized cost using the
perolehan diamortisasi dengan effective interest method.
menggunakan metode suku bunga efektif.
(iv) Aset Keuangan Tersedia Untuk Dijual (AFS) (iv) Available-for-Sale (AFS) Financial Assets
Aset keuangan AFS adalah aset keuangan AFS financial assets are non-derivative
nonderivatif yang ditetapkan sebagai financial assets that are designated as
tersedia untuk dijual atau yang tidak available for sale on initial recognition or are
diklasifikasikan sebagai (a) pinjaman yang not classified as (a) loans and receivable, (b)
diberikan dan piutang, (b) investasi yang held-to-maturity investment, or (c) financial
diklasifikasikan dalam kelompok dimiliki assets at fair value through profit or loss.
hingga jatuh tempo, atau (c) aset keuangan
yang diukur pada nilai wajar melalui laba
rugi.
Setelah pengakuan awal, aset keuangan After initial recognition, AFS financial assets
AFS diukur pada nilai wajarnya. Keuntungan are measured at its fair value. Gains or
atau kerugian yang timbul dari perubahan losses arising from a change in the fair value
nilai wajar diakui dalam penghasilan is recognized on other comprehensive
komprehensif lain, kecuali untuk kerugian income, except for impairment losses and
penurunan nilai dan keuntungan atau foreign exchange gains or losses, until the
kerugian akibat perubahan kurs, sampai financial assets is derecognized. At that
aset keuangan tersebut dihentikan time, the cumulative gains or losses
pengakuannya. Pada saat itu, keuntungan which previously recognized in other
atau kerugian kumulatif yang sebelumnya comprehensive income shall be reclassified
diakui dalam penghasilan komprehensif lain from equity to profit or loss as a
direklasifikasi dari ekuitas ke laba rugi reclassification adjustment.
sebagai penyesuaian reklasifikasi.
Investasi dalam instrumen ekuitas yang Investment in equity instruments that do not
tidak memiliki harga kuotasian di pasar aktif have a quoted market price in an active
dan nilai wajarnya tidak dapat diukur secara market and whose fair value cannot be
andal diukur pada biaya perolehan. reliably measured are measured at cost.

Pengukuran Selanjutnya Liabilitas Subsequent Measurement of Financial


Keuangan Liabilities
Pengukuran selanjutnya liabilitas keuangan Subsequent measurement of financial liabilities
tergantung pada klasifikasinya pada saat depends on their classification on initial
pengakuan awal. Grup mengklasifikasikan recognition. The Group classifies financial
liabilitas keuangan dalam salah satu dari liabilities into one of the following categories:
kategori berikut:

March 31, 2017 18 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

(i) Liabilitas Keuangan yang Diukur pada Nilai (i) Financial Liabilities at Fair Value Through
Wajar Melalui Laba Rugi (FVTPL) Profit or Loss (FVTPL)

Liabilitas keuangan yang diukur pada FVTPL Financial liabilities at FVTPL are financial
adalah liabilitas keuangan yang dimiliki untuk liabilities held for trading or upon initial
diperdagangkan atau yang pada saat recognition it is designated as at fair value
pengakuan awal telah ditetapkan untuk diukur through profit or loss. Financial liabilities
pada nilai wajar melalui laba rugi. Liabilitas classified as held for trading if it is acquired
keuangan diklasifikasikan dalam kelompok or incurred principally for the purpose of
diperdagangkan jika diperoleh atau dimiliki selling and repurchasing it in the near term,
terutama untuk tujuan dijual atau dibeli kembali or it is a part of a portfolio of identified
dalam waktu dekat, atau bagian dari portfolio financial instruments that are managed
instrumen keuangan tertentu yang dikelola together and for which there is evidence of a
bersama dan terdapat bukti mengenai pola recent actual pattern of short-term profit
ambil untung dalam jangka pendek aktual saat taking, or it is a derivative, except for a
ini, atau merupakan derivatif, kecuali derivatif derivative that is a designated and effective
yang ditetapkan dan efektif sebagai instrumen hedging instrument.
lindung nilai.

Setelah pengakuan awal, liabilitas keuangan After initial recognition, financial liabilities at
yang diukur pada FVTPL diukur pada nilai FVTPL are measured at its fair value. Gains
wajarnya. Keuntungan atau kerugian yang or losses arising from a change in the fair
timbul dari perubahan nilai wajar diakui dalam value are recognized in profit or loss.
laba rugi.

(ii) Liabilitas Keuangan Lainnya (ii) Other Financial Liabilities


Liabilitas keuangan yang tidak diklasifikasikan Financial liabilities that are not classified
sebagai liabilitas keuangan yang diukur pada as financial liabilities at FVTPL are
FVTPL dikelompokan dalam kategori ini dan grouped in this category and measured
diukur pada biaya perolehan diamortisasi at amortized cost using the effective
dengan menggunakan metode suku bunga interest method.
efektif.

Penghentian Pengakuan Aset dan Liabilitas Derecognition of Financial Assets and


Keuangan Liabilities
Grup menghentikan pengakuan aset keuangan, The Group derecognize a financial asset when,
jika dan hanya jika hak kontraktual atas arus and only when the contractual rights to the cash
kas yang berasal dari aset keuangan berakhir flows from the financial asset expire or the
atau Grup mengalihkan hak kontraktual untuk Group transfer the contractual rights to receive
menerima kas yang berasal dari aset keuangan the cash flows of the financial asset or retains
atau tetap memiliki hak kontraktual untuk the contractual rights to receive the cash flows
menerima kas tetapi juga menanggung but assumes a contractual obligation to pay the
kewajiban kontraktual untuk membayar arus cash flows to one or more recipients in an
kas yang diterima tersebut kepada satu atau arrangement. If the Group transfers
lebih pihak penerima melalui suatu substantially all the risks and rewards of
kesepakatan. Jika Grup secara substansial ownership of the financial asset, the Group
mengalihkan seluruh risiko dan manfaat atas derecognize the financial asset and recognize
kepemilikan aset keuangan, maka Grup separately as asset or liabilities any rights and
menghentikan pengakuan aset keuangan dan obligation created or retained in the transfer. If
mengakui secara terpisah sebagai aset atau the Group neither transfer nor retains
liabilitas untuk setiap hak dan kewajiban yang substantially all the risks and rewards of
timbul atau yang masih dimiliki dalam ownership of the financial asset and has
pengalihan tersebut. Jika Grup secara retained control, the Group continue to
substansial tidak mengalihkan dan tidak recognize the financial asset to the extent of its
memiliki seluruh risiko dan manfaat atas continuing involvement in the financial asset. If
kepemilikan aset keuangan tersebut dan masih the Group retains substantially all the risks and
memiliki pengendalian, maka Grup mengakui rewards of ownership of the financial asset, the
aset keuangan sebesar keterlibatan Group continue to recognize the financial asset.

March 31, 2017 19 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

berkelanjutan dengan aset keuangan tersebut.


Jika Grup secara substansial masih memiliki
seluruh risiko dan manfaat atas kepemilikan
aset keuangan, maka Grup tetap mengakui
aset keuangan tersebut.

Grup menghentikan pengakuan liabilitas The Group discontinue a financial liability from
keuangan, jika dan hanya jika, liabilitas its statement of financial position when, and
keuangan tersebut berakhir, yaitu ketika only when, it is extinguished, is when the
kewajiban yang ditetapkan dalam kontrak obligation specified in the contract is discharged
dilepaskan atau dibatalkan atau kadaluwarsa. or cancelled or expired.
Penurunan Nilai Aset Keuangan Impairment of Financial Assets
Pada setiap akhir periode pelaporan, Grup At the end of each reporting period, the Group
mengevaluasi apakah terdapat bukti objektif assess whether there is any objective evidence
bahwa aset keuangan atau kelompok aset that a financial asset or group of financial
keuangan mengalami penurunan nilai. Aset assets is impaired. A financial asset or Group of
keuangan atau kelompok aset keuangan financial assets is impaired and impairment
diturunkan nilainya dan kerugian penurunan lossess are incurred, if and only if, there is
nilai telah terjadi, jika dan hanya jika, terdapat objective evidence of impairment as a result of
bukti objektif mengenai penurunan nilai tersebut one or more events that occured after the initial
sebagai akibat dari satu atau lebih peristiwa recognition of the asset (loss event), and that
yang terjadi setelah pengakuan awal aset loss event has an impact on the estimated
tersebut (peristiwa yang merugikan), dan future cash flows of the financial asset or Group
peristiwa yang merugikan tersebut berdampak of financial assets that can be reliably
pada estimasi arus kas masa depan dari aset estimated.
keuangan atau kelompok aset keuangan yang
dapat diestimasi secara andal.
Berikut adalah bukti objektif bahwa aset The following are objective evidence that a
keuangan atau kelompok aset keuangan financial asset or group of financial assets is
mengalami penurunan nilai: impaired:
(a) Kesulitan keuangan signifikan yang dialami (a) Significant financial difficulty of the issuer or
penerbit atau pihak peminjam; obligor;
(b) Pelanggaran kontrak, seperti terjadinya (b) A breach of contract, such as default or
gagal bayar atau tunggakan pembayaran delinquency in interest or principal
pokok atau bunga; payments;
(c) Terdapat kemungkinan bahwa pihak (c) It becoming probable that the borrower will
peminjam akan dinyatakan pailit atau enter bankruptcy or other financial
melakukan reorganisasi keuangan lainnya; reorganization;
(d) Terdapat data yang dapat diobservasi yang (d) Observable data indicating that there is a
mengindikasikan adanya penurunan yang measurable decrease in the estimated
dapat diukur atas estimasi arus kas masa future cash flows from a Group of financial
depan dari kelompok aset keuangan sejak assets since the initial recognition, such as
pengakuan awal aset, seperti memburuknya adverse changes in the payment status of
status pembayaran pihak peminjam atau borrowers or economic condition that
kondisi ekonomi yang berkorelasi dengan correlate with defaults.
gagal bayar.
Untuk investasi pada instrumen ekuitas, For investment in equity instrument, a
penurunan yang signifikan atau penurunan significant and prolonged decline in the fair
jangka panjang dalam nilai wajar instrumen value of the equity instrument below its cost is
ekuitas di bawah biaya perolehannya an objective evidence of impairment.
merupakan bukti objektif terjadinya penurunan
nilai.
Jika terdapat bukti objektif bahwa kerugian If there is an objective evidence that an
penurunan nilai telah terjadi atas pinjaman yang impairment loss has been incurred on loans and
diberikan dan piutang atau investasi dimiliki receivable or held-to-maturity investments
hingga jatuh tempo yang dicatat pada biaya carried at amortized cost, the amount of

March 31, 2017 20 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

perolehan diamortisasi, maka jumlah kerugian impairment loss is measured as the difference
tersebut diukur sebagai selisih antara jumlah between the carrying amount of the financial
tercatat aset dan nilai kini estimasi arus kas asset and the present value of estimated future
masa depan yang didiskonto menggunakan cash flows discounted at the financial asset’s
suku bunga efektif awal dari aset tersebut dan original effective interest rate and recognized in
diakui pada laba rugi. profit or loss.

Jika penurunan dalam nilai wajar atas aset When a decline in the fair value of an available-
keuangan tersedia untuk dijual telah diakui for-sale financial asset has been recognized in
dalam penghasilan komprehensif lain dan other comprehensive income and there is
terdapat bukti objektif bahwa aset tersebut objective evidence that the asset is impaired,
mengalami penurunan nilai, maka kerugian the cumulative loss that had been recognized in
kumulatif yang sebelumnya diakui dalam other comprehensive income shall be
penghasilan komprehensif lain direklasifikasi reclassified from equity to profit or loss as a
dari ekuitas ke laba rugi sebagai penyesuaian reclassification adjustment even though the
reklasifikasi meskipun aset keuangan tersebut financial assets has not been derecognized.
belum dihentikan pengakuannya. Jumlah The amount of the cumulative loss that is
kerugian kumulatif yang direklasifikasi adalah reclassified are the difference between the
selisih antara biaya perolehan (setelah acquisition cost (net of any principal repayment
dikurangi pelunasan pokok dan amortisasi) dan and amortisation) and current fair value, less
nilai wajar kini, dikurangi kerugian penurunan any impairment loss on that financial asset
nilai aset keuangan yang sebelumnya telah previously recognized in profit or loss.
diakui dalam laba rugi.

Metode Suku Bunga Efektif The Effective Interest Method


Metode suku bunga efektif adalah metode yang The effective interest method is a method of
digunakan untuk menghitung biaya perolehan calculating the amortized cost of a financial
diamortisasi dari aset atau liabilitas keuangan asset or a financial liability (or group of financial
(atau kelompok aset atau liabilitas keuangan) assets or financial liabilities) and of allocating
dan metode untuk mengalokasikan pendapatan the interest income or interest expense over the
bunga atau beban bunga selama periode yang relevant period. The effective interest rate is the
relevan. Suku bunga efektif adalah suku bunga rate that exactly discount estimated future cash
yang secara tepat mendiskontokan estimasi payments or receipts through the expected life
pembayaran atau penerimaan kas masa depan of the financial instrument or, when appropriate,
selama perkiraan umur dari instrumen a shorter period to the net carrying amount of
keuangan, atau jika lebih tepat, digunakan the financial asset or financial liability. When
periode yang lebih singkat untuk memperoleh calculating the effective interest rate, the Group
jumlah tercatat neto dari aset keuangan atau estimate cash flows considering all contractual
liabilitas keuangan. Pada saat menghitung suku terms of the financial instrument, for example,
bunga efektif, Grup mengestimasi arus kas prepayment, call and similar option, but shall
dengan mempertimbangkan seluruh not consider future credit losses. The
persyaratan kontraktual dalam instrumen calculation includes all fees and points paid or
keuangan tersebut, seperti pelunasan received between parties to the contract that
dipercepat, opsi beli dan opsi serupa lain, tetapi are an integral part of the effective interest rate,
tidak mempertimbangkan kerugian kredit masa transaction costs, and all other premiums or
depan. Perhitungan ini mencakup seluruh other discounts.
komisi dan bentuk lain yang dibayarkan atau
diterima oleh pihak-pihak dalam kontrak yang
merupakan bagian tak terpisahkan dari suku
bunga efektif, biaya transaksi, dan seluruh
premium atau diskonto lain.

Reklasifikasi Reclassification
Grup tidak mereklasifikasi derivatif dari diukur The Group shall not reclassify a derivative out
pada nilai wajar melalui laba rugi selama of the fair value through profit or loss category
derivatif tersebut dimiliki atau diterbitkan dan while it is held or issued and not reclassify any
tidak mereklasifikasi setiap instrumen keuangan financial instrument out of the fair value through
dari diukur melalui laba rugi jika pada profit or loss category if upon initial recognition

March 31, 2017 21 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

pengakuan awal instrumen keuangan tersebut it was designated by the Group as at fair value
ditetapkan oleh Grup sebagai diukur pada nilai through profit or loss. The Group can reclassify
wajar melalui laba rugi. Grup dapat that financial asset out of the fair value through
mereklasifikasi aset keuangan yang diukur profit or loss category if a financial asset is no
pada nilai wajar melalui laba rugi, jika aset longer held for the purpose of selling or
keuangan tidak lagi dimiliki untuk tujuan repurchasing it in the near term. The Group
penjualan atau pembelian kembali aset shall not reclassify any financial instrument into
keuangan tersebut dalam waktu dekat. Grup the fair value through profit or loss category
tidak mereklasifikasi setiap instrumen keuangan after initial recognition.
ke diukur pada nilai wajar melalui laba rugi
setelah pengakuan awal.

Jika, karena perubahan intensi atau If, as a result of a change in Group’s intention
kemampuan Grup, instrumen tersebut tidak or ability, it is no longer appropriate to classify
tepat lagi diklasifikasikan sebagai investasi an investment as held to maturity, it shall be
dimiliki hingga jatuh tempo, maka investasi reclassified as available for sale and
tersebut direklasifikasi menjadi tersedia untuk remeasured at fair value. Whenever sales or
dijual dan diukur kembali pada nilai wajar. Jika reclassification of more than an insignificant
terjadi penjualan atau reklasifikasi atas amount of held-to-maturity investments, any
investasi dimiliki hingga jatuh tempo dalam remaining held-to-maturity investments shall be
jumlah yang lebih dari jumlah yang tidak reclassified as available for sale, other than
signifikan, maka sisa investasi dimiliki hingga sales or reclassification that are so close to
jatuh tempo direklasifikasi menjadi tersedia maturity or the financial asset’s call date, occur
untuk dijual, kecuali penjualan atau reklasifikasi after all the financial asset’s original principal
tersebut dilakukan ketika aset keuangan sudah has been collected substantially through
mendekati jatuh tempo atau tanggal pembelian scheduled payments or prepayments, or are
kembali, terjadi setelah seluruh jumlah pokok attributable to an isolated event that is beyond
telah diperoleh secara substansial sesuai control, non-recurring, and could not have been
jadwal pembayaran atau telah diperoleh reasonably anticipated.
pelunasan dipercepat; atau terkait dengan
kejadian tertentu yang berada di luar kendali,
tidak berulang, dan tidak dapat diantisipasi
secara wajar.

Saling Hapus Aset Keuangan dan Liabilitas Offsetting a Financial Asset and a Financial
Keuangan Liability
Aset keuangan dan liabilitas keuangan saling A financial asset and financial liability shall be
dihapuskan, jika dan hanya jika, Grup saat ini offset when and only when, the Group currently
memiliki hak yang dapat dipaksakan secara has a legally enforceable right to set off the
hukum untuk melakukan saling hapus atas recognized amount; and intends either to settle
jumlah yang telah diakui tersebut; dan on a net basis, or to realise the asset and settle
berintensi untuk menyelesaikan secara neto the liability simultaneously.
atau untuk merealisasikan aset dan
menyelesaikan liabilitasnya secara simultan.

Pengukuran Nilai Wajar Fair Value Measurement


Nilai wajar adalah harga yang akan diterima Fair value is the price that would be received to
untuk menjual suatu aset atau harga yang akan sell an asset or paid to transfer a liability in an
dibayar untuk mengalihkan suatu liabilitas orderly transaction between market participants
dalam transaksi teratur antara pelaku pasar at the measurement date.
pada tanggal pengukuran.

Nilai wajar aset dan liabilitas keuangan The fair value of financial assets and financial
diestimasi untuk keperluan pengakuan dan liabilities must be estimated for recognition and
pengukuran atau untuk keperluan measurement or for disclosure purposes.
pengungkapan.

March 31, 2017 22 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Nilai wajar dikategorikan dalam level yang Fair values are categorized into different levels
berbeda dalam suatu hirarki nilai wajar in a fair value hierarchy based on the degree to
berdasarkan pada apakah input suatu which the inputs to the measurement are
pengukuran dapat diobservasi dan signifikansi observable and the significance of the inputs to
input terhadap keseluruhan pengukuran nilai the fair value measurement in its entirety:
wajar:
(i) Harga kuotasian (tanpa penyesuaian) di (i) Quoted prices (unadjusted) in active
pasar aktif untuk aset atau liabilitas yang markets for identical assets or liabilities that
identik yang dapat diakses pada tanggal can be accessed at the measurement date
pengukuran (Level 1). (Level 1).
(ii) Input selain harga kuotasian yang termasuk (ii) Inputs other than quoted prices included in
dalam Level 1 yang dapat diobservasi Level 1 that are observable for the assets or
untuk aset atau liabilitas, baik secara liabilities, either directly or indirectly
langsung maupun tidak langsung (Level 2). (Level 2).
(iii) Input yang tidak dapat diobservasi untuk (iii) Unobservable inputs for the assets or
aset atau liabilitas (Level 3). liabilities (Level 3).
Dalam mengukur nilai wajar aset atau liabilitas, When measuring the fair value of an asset or a
Grup sebisa mungkin menggunakan data pasar liability, the Group uses market observable data
yang dapat diobservasi. Apabila nilai wajar aset to the extent possible. If the fair value of an
atau liabilitas tidak dapat diobservasi secara asset or a liability is not directly observable, the
langsung, Grup menggunakan teknik penilaian Group uses valuation techniques that
yang sesuai dengan keadaannya dan appropriate in the circumstances and
memaksimalkan penggunaan input yang dapat maximizes the use of relevant observable
diobservasi yang relevan dan meminimalkan inputs and minimizes the use of unobservable
penggunaan input yang tidak dapat diobservasi. inputs.
Perpindahan antara level hirarki wajar diakui Transfers between levels of the fair value
oleh Grup pada akhir periode pelaporan dimana hierarchy are recognized by the Group at the
perpindahan terjadi. end of the reporting period during which the
change occurred.
2.h. Investasi pada Entitas Asosiasi 2.h. Investment in Associates
Entitas asosiasi adalah entitas dimana Grup Associates are entities which the Group has the
memiliki kekuasaan untuk berpartisipasi dalam power to participate in the financial and
keputusan kebijakan keuangan dan operasional operating policy decisions of the investee but is
investee, tetapi tidak mengendalikan atau not control or joint control over those policies.
mengendalikan bersama atas kebijakan tersebut (significant influence).
(pengaruh signifikan).
Investasi pada entitas asosiasi dicatat dengan Investment in associates accounted for using
menggunakan metode ekuitas. Dalam metode the equity method. Under the equity method, the
ekuitas, pengakuan awal investasi diakui investment in an associate is initially recognized
sebesar biaya perolehan, dan jumlah tercatat at cost and the carrying amount is increased or
ditambah atau dikurang untuk mengakui bagian decreased to recognize the investor’s share of
atas laba rugi investee setelah tanggal the profit or loss of the investee after the date of
perolehan. Bagian atas laba rugi investee diakui acquisition. The investor’s share of the profit or
dalam laba rugi. Penerimaan distribusi dari loss of the investee is recognized in profit or
investee mengurangi nilai tercatat investasi. loss. Distributions received from an investee
Penyesuaian terhadap jumlah tercatat tersebut reduce the carrying amount of the investment.
juga mungkin dibutuhkan untuk perubahan Adjustments to the carrying amount may also be
dalam proporsi bagian investor atas investee necessary for changes in the investor’s
yang timbul dari penghasilan komprehensif lain, proportionate interest in the investee arising
termasuk perubahan yang timbul dari revaluasi from changes in the investee’s other
aset tetap dan selisih penjabaran valuta asing. comprehensive income, including those arising
Bagian investor atas perubahan tersebut diakui from the revaluation of property, plant and
dalam penghasilan komprehensif lain. equipment and from foreign exchange
translation differences.The investor’s share of
those changes is recognized in other
comprehensive income.

March 31, 2017 23 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Grup menghentikan penggunaan metode The Group discontinue the use of the equity
ekuitas sejak tanggal ketika investasinya method from the date when its investment
berhenti menjadi investasi pada entitas asosiasi ceases to be an associate as follows:
sebagai berikut:
(a) jika investasi menjadi entitas anak. (a) if the investment becomes a subsidiary.
(b) jika sisa kepentingan dalam entitas asosiasi (b) if the retained interest in the former
merupakan aset keuangan, maka Grup associate is a financial asset, the Group
mengukur sisa kepentingan tersebut pada measure the retained interest at fair value.
nilai wajar.
(c) ketika Grup menghentikan penggunaan (c) when the Group discontinue the use of the
metode ekuitas, Grup mencatat seluruh equity method, the Group account for all
jumlah yang sebelumnya telah diakui dalam amounts previously recognized in other
penghasilan komprehensif lain yang terkait comprehensive income in relation to that
dengan investasi tersebut menggunakan investment on the same basis as would
dasar perlakuan yang sama dengan yang have been required if the investee had
disyaratkan jika investee telah melepaskan directly disposed of the related assets or
secara langsung aset dan liabilitas terkait. liabilities.
2.i. Kas dan Setara Kas 2.i. Cash and Cash Equivalent
Kas dan setara kas termasuk kas, kas di bank Cash and cash equivalents consist of cash on
(rekening giro), dan deposito berjangka yang hand, cash in banks (demand deposits) and
jatuh tempo dalam jangka waktu tiga bulan atau time deposits with maturity periods of three
kurang pada saat penempatan yang tidak months or less at the time of placement and are
digunakan sebagai jaminan atau tidak dibatasi not used as collateral neither restricted.
penggunaannya.
2.j. Persediaan 2.j. Inventories
Persediaan dinyatakan berdasarkan jumlah Inventories are carried at the lower of cost and
terendah antara biaya perolehan dan nilai net realizable value. The cost of inventories
realisasi neto. Biaya persediaan terdiri dari comprise all costs of purchase, costs of
seluruh biaya pembelian, biaya konversi, dan conversion and other costs incurred in bringing
biaya lain yang timbul sampai persediaan the inventories to their present location and
berada dalam kondisi dan lokasi saat ini. Biaya condition.Cost is determined using the first-in-
perolehan ditentukan dengan metode masuk first-out (FIFO) method. Net realisable value is
pertama keluar pertama (MPKP). Nilai realisasi the estimated selling price in the ordinary
neto merupakan taksiran harga jual dalam course of business less the estimated costs of
kegiatan usaha biasa dikurangi estimasi biaya completion and the estimated costs necessary
penyelesaian dan estimasi biaya yang to make the sale.
diperlukan untuk membuat penjualan.
Setiap penurunan nilai persediaan di bawah The amount of any write-down of inventories to
biaya perolehan menjadi nilai realisasi neto dan net realizable value and all losses of inventories
seluruh kerugian persediaan diakui sebagai shall be recognized as an expense in the period
beban pada periode terjadinya penurunan atau the write-down or loss occurs. The amount of
kerugian tersebut. Setiap pemulihan kembali any reversal of any write-down of inventories,
penurunan nilai persediaan karena peningkatan arising from an increase in net realizable value,
kembali nilai realisasi bersih, diakui sebagai is recognized as a reduction in the amount of
pengurangan terhadap jumlah beban inventories recognized as an expense in the
persediaan pada periode terjadinya pemulihan period in which the reversal occurs.
tersebut.
2.k. Biaya Dibayar di Muka 2.k. Prepaid Expense
Biaya dibayar di muka merupakan biaya yang Prepaid expenses are the costs which have
telah dibayar namun pembebanannya sebagian been paid but will be charged in future periods
akan dilakukan pada periode yang akan when the benefits received, such as prepaid
datang, seperti premi asuransi dibayar di muka, insurance premiums, prepaid interest and
bunga dibayar di muka, dan sewa dibayar di prepaid rent. Prepaid expenses are amortized
muka. Biaya dibayar di muka diamortisasi over their beneficial periods using the straight-
sesuai dengan masa manfaatnya dengan line method.
menggunakan metode garis Iurus.

March 31, 2017 24 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

2.l. Aset Real Estat 2.l. Real Estate Assets


Aset real estat berupa tanah kosong, tanah Real estate assets which consist of land, land
hasil pengembangan, tanah reklamasi, rumah improvement, reclamation land, houses, office
tinggal, rumah kantor, rumah toko dan house, shop house and apartment are stated at
apartemen dinilai berdasarkan biaya perolehan. cost. The cost is determined using the average
Biaya perolehan ditentukan dengan metode method. The cost of the houses and houses
rata-rata. Biaya perolehan rumah tinggal dan under construction consist of all construction
rumah tinggal dalam penyelesaian meliputi cost excluding the cost of land. The cost of land
seluruh biaya konstruksi bangunan, diluar biaya consists of the purchase cost of land,
perolehan tanah. Biaya perolehan tanah improvement and land development, licenses
meliputi biaya pembelian tanah mentah, and consultation fees. Borrowing cost of loans
pematangan dan pengembangan tanah, that used for the assets price acquistion are
perijinan dan jasa konsultasi. Biaya pinjaman capitalized into real estate assets during the
atas pinjaman yang digunakan untuk construction stage.
membiayai perolehan aset dikapitalisasi dalam
harga perolehan aset real estat selama masa
konstruksi.

Biaya yang tidak terhubung secara langsung Unrelated cost on real estate project, such as
dengan suatu proyek real estat, seperti biaya general and administrative expenses is
umum dan administrasi diakui sebagai beban recognized as expense when occured.
pada saat terjadinya.

Biaya yang telah dikapitalisasi ke proyek Costs capitalized to real estate project
pengembangan real estat dialokasi ke setiap development are allocated to each real estate
unit real estat dengan menggunakan metode unit using specific identification method which is
identifikasi khusus yang diterapkan secara applied consistently.
konsisten.

Biaya pinjaman yang berhubungan dengan Borrowing cost of loans related development
kegiatan pengembangan dikapitalisasi ke activities are capitalized in development project.
proyek pengembangan. Kapitalisasi dihentikan The capitalization is stopped to development
pada proyek pengembangan tersebut apabila project if the project is substantially ready to be
secara substantial telah siap untuk digunakan used accordance with the purpose or
sesuai dengan tujuannya atau aktivitas construction activity is postponed or deferred
pembangunan ditunda atau ditangguhkan for a period of time.
dalam suatu periode yang cukup lama.

2.m. Properti Investasi 2.m. Investment Property


Properti Investasi adalah properti (tanah atau Investment property are properties (land or a
bangunan atau bagian dari suatu bangunan building or part of a building or both) held by the
atau kedua-duanya) yang dikuasai oleh pemilik owner or the lessee under a finance lease to
atau penyewa melalui sewa pembiayaan untuk earn rentals or for capital appreciation or both,
menghasilkan rental atau untuk kenaikan nilai rather than for use in the production or supply
atau kedua-duanya, dan tidak untuk digunakan of goods or services or for administrative
dalam produksi atau penyediaan barang atau purposes or sale in the daily business activities.
jasa atau untuk tujuan administratif atau dijual
dalam kegiatan usaha sehari-hari.

Properti investasi diakui sebagai aset jika dan Investment property is recognized as an asset
hanya jika besar kemungkinan manfaat when, and only when it is probable that the
ekonomi masa depan yang terkait dengan future economic benefits that are associated
properti investasi akan mengalir ke entitas; dan with the investment property will flow to the
biaya perolehan properti investasi dapat diukur entity; and the cost of the investment property
dengan andal. can be measured reliably.

Properti investasi pada awalnya diukur sebesar An investment property shall be measured
biaya perolehan, meliputi harga pembelian dan initially at its cost, comprises its purchase price
setiap pengeluaran yang dapat diatribusikan and any directly attributable expenditure

March 31, 2017 25 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

secara langsung (biaya jasa hukum, pajak (professional fees for legal services, property
pengalihan properti, dan biaya transaksi lain). transfer taxes and other transaction costs).
Biaya transaksi termasuk dalam pengukuran Transaction costs are included in the initial
awal tersebut. measurement.

Setelah pengakuan awal, Grup memilih After initial recognition, the Group choose to
menggunakan model biaya dan mengukur use cost model and measure its investment
properti investasi sebesar biaya perolehan property at acquisition cost less accumulated
dikurangi akumulasi penyusutan dan akumulasi depreciation and accumulated impairment
rugi penurunan nilai aset. Hak atas tanah tidak losses. Land rights are not depreciated and are
disusutkan dan disajikan sebesar biaya carried at costs. Building and infrastructures are
perolehan. Bangunan serta sarana dan depreciated using the straight-line method over
prasarana disusutkan dengan menggunakan their estimated useful lives.
metode garis lurus berdasarkan taksiran masa
manfaat ekonomis.
Tahun/Years
Bangunan 10 - 25 Building
Sarana dan Prasarana 5 Infrastructures

Pengalihan ke properti investasi dilakukan jika, Transfer to investment property made when, and
dan hanya jika terdapat perubahan only when, there is a change in use, evidenced
penggunaan yang ditunjukkan dengan by end of owner-occupation and commencement
berakhirnya pemakaian oleh pemilik, of an operating lease to another party.
dimulainya sewa operasi ke pihak lain.

Pengalihan dari properti investasi dilakukan Transfer from investment property made when,
jika, dan hanya jika terdapat perubahan and only when, there is a change in use,
penggunaan yang ditunjukkan dengan evidenced by commencement of owner-
dimulainya penggunaan oleh pemilik atau occupation and commencement of development
dimulainya pengembangan untuk dijual. with a view to sale.

Properti investasi dihentikan pengakuannya An investment property is derecognizes on


pada saat dilepaskan atau ketika tidak disposal or when the investment property is
digunakan lagi secara permanen dan tidak permanently withdrawn from use and no future
memiliki manfaat ekonomi masa depan yang economic benefits are expected from its disposal.
diperkirakan dari pelepasannya. Keuntungan Gains or losses arising from the retirement or
atau kerugian yang timbul dari penghentian disposal are determined as the difference
atau pelepasan ditentukan dari selisih antara between the net disposal proceeds and the
hasil neto pelepasan dan jumlah tercatat aset, carrying amount of the asset, and are recognized
dan diakui dalam laba rugi pada periode in profit or loss in the period of the retirement or
terjadinya penghentian atau pelepasan. disposal.

2.n. Aset Tetap 2.n. Fixed Assets


Aset tetap pada awalnya diakui sebesar biaya Fixed assets are initially recognized at cost, which
perolehan yang meliputi harga perolehannya comprises its purchase price and any cost directly
dan setiap biaya yang dapat diatribusikan attributable in bringing the assets to the location
langsung untuk membawa aset ke kondisi dan and condition necessary for it to be capable of
lokasi yang diinginkan agar aset siap operating in the manner intended by
digunakan sesuai intensi manajemen. management.

Apabila relevan, biaya perolehan juga dapat When applicable, the cost may also comprises
mencakup estimasi awal biaya pembongkaran the initial estimate of the costs of dismantling and
dan pemindahan aset tetap dan restorasi lokasi removing the item and restoring the site on which
aset tetap, kewajiban tersebut timbul ketika it is located, the obligation for which an entity
aset tetap diperoleh atau sebagai konsekuensi incurs either when the item is acquired or as a
penggunaan aset tetap selama periode tertentu consequence of having used the item during a
untuk tujuan selain untuk memproduksi particular period for purposes other than to
persediaan selama periode tersebut. produce inventories during that period.

March 31, 2017 26 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Setelah pengakuan awal aset tetap kecuali After initial recognition, fixed assets, except land,
tanah dinyatakan sebesar biaya perolehan are carried at its cost less any accumulated
setelah dikurangi akumulasi penyusutan dan depreciation, and any accumulated impairment
estimasi kerugian penurunan nilai. Tanah diakui losses. Lands are recognized at its cost and are
sebesar harga perolehannya dan tidak not depreciated.
disusutkan.
Penyusutan aset tetap dimulai pada saat aset Depreciation of fixed assets starts when its
tersebut siap untuk digunakan sesuai maksud available for use and its computed by using
penggunaannya dan dihitung dengan straight-line method based on the estimated
menggunakan metode garis lurus berdasarkan useful lives of asset, as follows:
estimasi masa manfaat ekonomis aset, sebagai
berikut:
Tahun/Years
Bangunan 10 - 20 Building
Sarana dan Prasarana 5 - 10 Infrastuctures
Mesin dan Perlengkapan 2-8 Machinery and Supplies
Peralatan 5 Equipment
Kendaraan 5 Vehicles
Kapal 8 Vessels
Binatang 5 Animal

Aset tetap yang dikonstruksi sendiri disajikan Self-constructed fixed assets are presented as
sebagai bagian aset tetap sebagai “Aset dalam part of the fixed assets under “Construction in
Penyelesaian” dan dinyatakan sebesar biaya Progress” and are stated at its cost. All costs,
perolehannya. Semua biaya, termasuk biaya including borrowing costs, incurred in relation
pinjaman, yang terjadi sehubungan dengan with the construction of these assets are
konstruksi aset tersebut dikapitalisasi sebagai capitalized as part of the cost of assets in
bagian dari biaya perolehan aset tetap dalam construction. Cost of assets in construction shall
konstruksi. Biaya perolehan aset tetap dalam exclude any internal profits, cost of abnormal
konstruksi tidak termasuk setiap laba internal, amounts of wasted material, labour, or other
jumlah tidak normal dari biaya pemborosan resources incurred.
yang terjadi dalam pemakaian bahan baku,
tenaga kerja atau sumber daya lain.
Akumulasi biaya perolehan yang akan The accumulated costs will be transferred to the
dipindahkan ke masing-masing pos aset tetap respective fixed assets items at the time the
yang sesuai pada saat aset tersebut selesai asset is completed or ready for use and are
dikerjakan atau siap digunakan dan disusutkan depreciated since the operation.
sejak beroperasi.
Nilai tercatat dari suatu aset tetap dihentikan The carrying amount of an item of fixed assets is
pengakuannya pada saat pelepasan atau ketika derecognized on disposal or when no future
tidak terdapat lagi manfaat ekonomik masa economic benefits are expected from its use or
depan yang diharapkan dari penggunaan atau disposal. Any gain or loss arrising from
pelepasannya. Keuntungan atau kerugian yang derecognition (that determined as the difference
timbul dari penghentian pengakuan tersebut between the net disposal proceeds, if any, and
(yang ditentukan sebesar selisih antara jumlah the carrying amount of the item) is included in
hasil pelepasan neto, jika ada, dan jumlah profit or loss when item is derecognized.
tercatatnya) dimasukkan dalam laba rugi pada
saat penghentian pengakuan tersebut dilakukan.
Pada akhir tahun pelaporan, Grup melakukan At the end of the reporting year, the Group
penelaahan berkala atas masa manfaat made regular review of the economic useful
ekonomis, nilai residu dan metode penyusutan lives, residual values and depreciation method
berdasarkan kondisi teknis dan pengaruh dari based on the technical conditions and the effect
setiap perubahan estimasi tersebut berlaku of any changes in estimate accounted for on a
prospektif. prospective basis.

March 31, 2017 27 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

2.o. Aset Lain-lain 2.o. Other Assets


Akun-akun yang tidak dapat digolongkan dalam The accounts that could not be classified in
aset lancar, investasi, maupun aset takberwujud current assets, investments, and intangible
disajikan dalam aset lain-lain. assets are presented in other assets.

2.p. Aset Takberwujud 2.p. Intangible Assets


Aset takberwujud diukur sebesar nilai perolehan Intangible asset is measured on initial recognition
pada pengakuan awal. Setelah pengakuan awal, at cost. After initial recognition, intangible asset is
aset takberwujud dicatat pada biaya perolehan carried at cost less any accumulated amortization
dikurangi akumulasi amortisasi dan akumulasi and any accumulated impairment loss. The
rugi penurunan nilai. Umur manfaat aset useful life of intangible asset is assessed to be
takberwujud dinilai apakah terbatas atau tidak either finite or indefinite.
terbatas.

Aset takberwujud dengan umur manfaat Intangible asset with finite useful life
terbatas
Aset takberwujud dengan umur manfaat Intangible asset with finite life is amortized over
terbatas diamortisasi selama umur manfaat the economic useful life by using a straight-line
ekonomi dengan metode garis lurus. method.

Amortisasi dihitung sebagai penghapusan biaya Amortization is calculated so as to write off the
perolehan aset, dikurangi nilai residunya, atas cost of the asset, less its estimated residual
umur ekonomisnya sebagai berikut: value, over its useful economic life as follows:

Tahun/Years
Perangkat Lunak Komputer 5 Computer Software
Lisensi 3 License
Hak atas Tanah 20 Rights of Land

Periode amortisasi dan metode amortisasi untuk The amortization period and the amortization
aset takberwujud dengan umur manfaat method for an intangible asset with a finite useful
terbatas ditelaah setidaknya setiap akhir tahun life are reviewed at least at each financial year-
buku. end.

Aset takberwujud dengan umur manfaat tidak Intangible asset with indefinite useful life
terbatas
Aset takberwujud dengan umur manfaat tidak Intangible asset with indefinite life is not
terbatas tidak diamortisasi. Masa manfaat aset amortized. The useful life of an intangible asset
takberwujud dengan umur tak terbatas ditelaah with an indefinite that is not being amortized is
setiap tahun untuk menentukan apakah reviewed annually to determine whether events
peristiwa dan kedaan dapat terus mendukung and circumstances continue to support an
penilaian bahwa umur manfaat tetap tidak indefinite useful life assessment for that asset. If
terbatas. Jika tidak, perubahan masa manfaat they do not, the change in the useful life
dari tidak terbatas menjadi terbatas diterapkan assessment from indefinite to finite is accounted
secara prospektif. for on a prospective basis.

Aset takberwujud dengan umur tidak terbatas Intangible asset with indefinite life is tested for
diuji untuk penurunan nilai setiap tahun dan impairment annually and whenever there is an
kapanpun terdapat suatu indikasi bahwa aset indication that the intangible asset may be
takberwujud mungkin mengalami penurunan impaired.
nilai.

2.q. Penurunan Nilai Aset 2.q. Impairment of Assets


Pada setiap akhir periode pelaporan, Grup At the end of each reporting period, the Group
menilai apakah terdapat indikasi aset assess whether there is any indication that an
mengalami penurunan nilai. Jika terdapat asset may be impaired. If any such indication
indikasi tersebut, Grup mengestimasi jumlah exists, the Group shall estimate the recoverable
terpulihkan aset tersebut. Jumlah terpulihkan amount of the asset. Recoverable amount is
ditentukan atas suatu aset individual, dan jika determined for an individual asset, if its is not

March 31, 2017 28 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

tidak memungkinkan, Grup menentukan jumlah possible, the Group determines the recoverable
terpulihkan dari unit penghasil kas dari aset amount of the asset’s cash-generating unit.
tersebut.

Jumlah terpulihkan adalah jumlah yang lebih The recoverable amount is the higher of fair
tinggi antara nilai wajar dikurangi biaya value less costs to sell and its value in use.
pelepasan dengan nilai pakainya. Nilai pakai Value in use is the present value of the
adalah nilai kini dari arus kas yang diharapkan estimated future cash flows of the asset or cash
akan diterima dari aset atau unit penghasil kas. generating unit. Present values are computed
Nilai kini dihitung dengan menggunakan tingkat using pre-tax discount rates that reflect the time
diskonto sebelum pajak yang mencerminkan value of money and the risks specific to the
nilai waktu uang dan risiko spesifik atas aset asset or unit whose impairment is being
atau unit yang penurunan nilainya diukur. measured.

Jika, dan hanya jika, jumlah terpulihkan aset If, and only if, the recoverable amount of an
lebih kecil dari jumlah tercatatnya, maka jumlah asset is less than its carrying amount, the
tercatat aset diturunkan menjadi sebesar jumlah carrying amount of the asset shall be reduced
terpulihkan. Penurunan tersebut adalah rugi to its recoverable amount. The reduction is an
penurunan nilai dan segera diakui dalam laba impairment loss and is recognized immediately
rugi. in profit or loss.

Rugi penurunan nilai yang telah diakui dalam An impairment loss recognized in prior period
periode sebelumnya untuk aset selain goodwill for an asset other than goodwill is reversed if,
dibalik jika, dan hanya jika, terdapat perubahan and only if, there has been a change in the
estimasi yang digunakan untuk menentukan estimates used to determine the asset’s
jumlah terpulihkan aset tersebut sejak rugi recoverable amount since the last impairment
penurunan nilai terakhir diakui. Jika demikian, loss was recognized. If this is the case, the
jumlah tercatat aset dinaikan ke jumlah carrying amount of the asset shall be increased
terpulihkannya. Kenaikan ini merupakan suatu to its recoverable amount. That increase is a
pembalikan rugi penurunan nilai. reversal of an impairment loss.

2.r. Pengaturan Bersama 2.r. Joint Arrangement


Pengaturan bersama adalah pengaturan yang Joint arrangement is an arrangement of which
dua atau lebih pihak memiliki pengendalian two or more parties have joint control, i.e. the
bersama, yaitu persetujuan kontraktual untuk contractually agreed sharing of control of an
berbagi pengendalian atas suatu pengaturan, arrangement, which exist only when decisions
yang ada hanya ketika keputusan mengenai about the relevant actvities require the
aktivitas relevan mensyaratkan persetujuan unanimous consent of the parties sharing
dengan suara bulat dari seluruh pihak yang control.
berbagi pengendalian.

Grup mengklasifikasikan pengaturan bersama The Group classifies joint arrangement as:
sebagai:
1) Operasi Bersama 1) Joint Operation
Merupakan pengaturan bersama yang Represents joint arrangement whereby the
mengatur bahwa para pihak yang memiliki parties that have joint control of the
pengendalian bersama atas pengaturan arrangement have rights to the assets, and
memiliki hak atas aset dan kewajiban obligations for the liabilities, relating to the
terhadap liabilitas, terkait dengan pengaturan arrangement. Those parties are called joint
tersebut. Para pihak tersebut disebut operator.
operator bersama.

Operator bersama mengakui hal berikut A joint operator recognize in relation to its
terkait dengan kepentingannya dalam operasi interest in a joint operation:
bersama:
(a) Aset, mencakup bagiannya atas setiap (a) Its assets, including its share of any
aset yang dimiliki bersama; assets held jointly;
(b) Liabilitas, mencakup bagiannya atas (b) Its liablities, including its share of any
liabilitas yang terjadi bersama; liabilities incurred jointly;

March 31, 2017 29 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

(c) Pendapatan dari penjualan bagiannya (c) Its revenue from the sale of its share of
atas output yang dihasilkan dari operasi the output arising from the joint
bersama; operation;
(d) Bagiannya atas pendapatan dari (d) Its share of the revenue from the sale of
penjualan output oleh operasi bersama; the output by the joint operation; and
dan
(e) Beban, mencakup bagiannya atas setiap (e) Its expenses, including its share of any
beban yang terjadi secara bersama- expenses incurred jointly.
sama.
2) Ventura Bersama 2) Joint Venture
Grup mengklasifikasikan pengaturan The group classifies joint arrangement as a
bersama sebagai ventura bersama yang joint venture whereby the parties that have
mengatur bahwa para pihak yang memiliki joint control of the arrangement have rights
pengendalian bersama atas pengaturan to the net assets of the arrangement. Those
memiliki hak atas aset neto pengaturan parties are called joint venturers.
tersebut. Para pihak tersebut disebut sebagai
venturer bersama.
Venturer bersama mengakui kepentingannya A joint venturer recognize its interest in a
dalam ventura bersama sebagai investasi joint venture as an investment and account
dan mencatat investasi tersebut dengan for that investment using the equity method.
menggunakan metode ekuitas.
2.s. Biaya Emisi Saham 2.s. Share Issuance Cost
Biaya emisi saham disajikan sebagai Share issuance cost are deducted from
pengurang dari tambahan modal disetor dan additional paid in capital and not amortized.
tidak disusutkan.
2.t. Biaya Emisi Obligasi 2.t. Bond Issuance Cost
Biaya emisi obligasi merupakan biaya transaksi Bond issuance cost represent transactions cost
yang harus dikurangkan langsung dari hasil which should be directly deducted from issuance
emisi dalam rangka menentukan hasil emisi proceeds to reflect the net proceeds of the
bersih obligasi. Selisih antara hasil emisi bersih bonds. The difference between net bond
dengan nilai nominal merupakan diskonto atau proceeds and the par value of the bonds
premium dan diamortisasi selama jangka waktu represents a discount or premium which will be
obligasi yang bersangkutan. amortized over the outstanding period of the
related bond.
2.u. Pengakuan Pendapatan dan Beban 2.u. Revenue and Expense Recognition
Pendapatan diakui bila besar kemungkinan Revenue is recognized when it is probable that
manfaat ekonomi akan diperoleh oleh Grup dan the economic benefits will flow to the Group and
jumlahnya dapat diukur secara andal. the amount of revenue can be measured
Pendapatan diukur pada nilai wajar reliably. Revenue is measured at the fair value
pembayaran yang diterima, tidak termasuk of the consideration received, excluding
diskon, rabat dan Pajak Pertambahan Nilai discounts, rebates and Value Added Tax (VAT).
(PPN).
Kriteria spesifik berikut juga harus dipenuhi This following specific criteria must also be met
sebelum pendapatan diakui: before revenue is recognized:
Pendapatan dari Real Estat Revenue from Real Estate
Pendapatan dari penjualan real estat diakui Revenue from sales of real estate are
berdasarkan PSAK No. 44 “Akuntansi Aktivitas recognized in accordance with PSAK No. 44
Pengembangan Real Estat” sebagai berikut: "Accounting for Real Estate Development
(1) Pendapatan dari penjualan bangunan Activities" as follows:
rumah, ruko dan bangunan sejenis lainnya (1) Revenues from sales of houses, shophouses
beserta kaveling tanahnya diakui dengan and other similar property and land plot is
metode akrual penuh apabila seluruh kriteria recognized by the full accrual method when
berikut terpenuhi: all of the following criteria are met:

March 31, 2017 30 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

a. proses penjualan telah selesai; a. the sales process is consummated;


b. harga jual akan tertagih; b. the selling price is collectible;
c. tagihan penjual tidak akan bersifat c. the seller’s receivable will not be
subordinasi di masa depan terhadap subordinated in the future on other loans
pinjaman lain yang akan diperoleh to be obtained buyer; and
pembeli; dan
d. penjual telah mengalihkan risiko dan d. the seller has transferred the risks and
manfaat kepemilikan unit bangunan rewards of ownership to the buyer in a
kepada pembeli melalui suatu transaksi transaction that is in substance a sale and
yang secara substansi adalah penjualan does not have a substantial continuing
dan penjual tidak lagi berkewajiban atau involvement with the property.
terlibat secara signifikan dengan unit
bangunan tersebut.
(2) Pendapatan dari penjualan kaveling tanah (2) Revenues from sales of lots that do not
tanpa bangunan diakui dengan metode require the seller to construct building are
akrual penuh pada saat pengikatan jual beli recognized under the full accrual method if
apabila seluruh kriteria berikut ini terpenuhi: all of the following conditions are met:
a. jumlah pembayaran oleh pembeli telah a. the payment by the buyer at least 20% of
mencapai 20% dari harga jual yang the agreed selling price and that amount
disepakati dan jumlah tersebut tidak is not refundable;
dapat diminta kembali oleh pembeli;
b. harga jual akan tertagih; b. the selling price is collectible;
c. tagihan penjual tidak bersifat subordinasi c. the receivable is not subordinated to
terhadap pinjaman lain yang akan other loans in the future;
diperoleh pembeli di masa depan;
d. proses pengembangan tanah telah d. the land development process is
selesai sehingga penjual tidak complete so that the seller has no further
berkewajiban lagi untuk menyelesaikan obligations related to the lots sold, such
kaveling tanah yang dijual, seperti as obligation to construct amenities or
kewajiban untuk mematangkan kaveling obligation to build other facilities
tanah atau kewajiban untuk membangun applicable to the lots sold as provided in
fasilitas-fasilitas pokok yang dijanjikan the agreement between the seller and
oleh atau menjadi kewajiban penjual, the buyer or regulated by law; and
sesuai dengan pengikatan jual beli atau
ketentuan peraturan perundang-
undangan; dan
e. hanya kaveling tanah saja yang dijual, e. only the lots are sold, without any
tanpa diwajibkan keterlibatan penjual requirement of the seller’s involvement in
dalam pendirian bangunan di atas the construction of building on the lots.
kaveling tersebut.
(3) Pendapatan dari penjualan unit bangunan (3) Revenues from sales of condominiums,
kondominium, apartemen, perkantoran, apartments, offices, shopping centre and
pusat belanja dan bangunan sejenis lainnya, other similar property, and units in a time
serta unit dalam kepemilikan secara time sharing ownership, are recognized using the
sharing, diakui dengan metode persentase percentage-of-completion method if all of the
penyelesaian apabila seluruh kriteria berikut following conditions are met:
ini terpenuhi:
a. proses konstruksi telah melampaui a. the construction process has already
tahap awal, yaitu fondasi bangunan commenced, i.e., the building foundation
telah selesai dan semua persyaratan has been completed and all of the
untuk memulai pembangunan telah requirements to commence construction
terpenuhi; have been fulfilled;
b. jumlah pembayaran oleh pembeli telah b. total payments by the buyer at least 20%
mencapai 20% dari harga jual yang of the agreed selling price and the
telah disepakati dan total tersebut tidak amount is not refundable; and
dapat diminta kembali oleh pembeli; dan

March 31, 2017 31 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

c. jumlah pendapatan penjualan dan biaya c. the amount of sales revenue and cost of
unit bangunan dapat diestimasi dengan the property can be reliably estimated.
andal.

Apabila semua persyaratan tersebut diatas If any of the above conditions is not met, the
tidak dipenuhi, semua penerimaan uang yang payments received from the buyer are recorded
berasal dari pelanggan dicatat sebagai uang as advances received from buyers by using
muka dari pelanggan dengan menggunakan deposit method, until all of the criteria are met.
metode deposit (deposit method), sampai
semua persyaratan dipenuhi.

Beban pokok penjualan tanah ditentukan Cost of land sold is determined based on
berdasarkan nilai perolehan tanah ditambah acquisition cost of the land plus other estimated
estimasi pengeluaran-pengeluaran lain untuk expenditures for its improvement and
pengembangan tanah. Beban pokok penjualan development. The cost of residential house sold
rumah tinggal meliputi seluruh beban is determined based on actual cost incurred to
pembangunan. complete the work.

Pendapatan Usaha Lainnya Other Revenues


Pengakuan penjualan barang dan jasa diakui Recognition of sales of goods and services is
pada saat barang atau jasa diserahkan atau recognized when the goods or services delivered
diberikan dan kepemilikannya telah beralih or provided and ownership has been transferred
kepada pelanggan. to the customer.

Pendapatan dari penjualan tiket diakui sebagai Revenue from ticket sales is recognized when
pendapatan pada saat tiket tersebut telah dijual. the tickets were sold.

Beban diakui pada saat terjadinya, dengan Expenses are recognized as incurred on an
menggunakan dasar akrual (accrual basis). accrual basis.

2.v. Biaya Pinjaman 2.v. Borrowing Costs


Biaya pinjaman yang dapat diatribusikan Borrowing costs that are directly attributable to
langsung dengan perolehan, pembangunan the acquisition, construction or production of a
atau pembuatan aset kualifikasian, qualifying asset, are capitalized as part of the
dikapitalisasi sebagai bagian biaya perolehan cost of that asset. Other borrowing costs are
aset tersebut. Biaya pinjaman lainnya diakui recognized as an expense when incurred.
sebagai beban pada saat terjadi. Biaya Borrowing costs may include interest expense,
pinjaman dapat mencakup beban bunga, beban finance charges in respect of finance leases, or
keuangan dalam sewa pembiayaan atau selisih exchange differences arising from foreign
kurs yang berasal dari pinjaman dalam mata currency borrowings to the extent that they are
uang asing sepanjang selisih kurs tersebut regarded as an adjustment to interest costs.
diperlakukan sebagai penyesuaian atas biaya
bunga.

Kapitalisasi biaya pinjaman dimulai pada saat Capitalization of borrowing costs commences
Grup telah melakukan aktivitas yang diperlukan when the Group undertakes activities necessary
untuk mempersiapkan aset agar dapat to prepare the asset for its intended use or sale
digunakan atau dijual sesuai dengan intensinya and expenditures for the asset and its borrowing
serta pengeluaran untuk aset dan biaya costs has been incurred. Capitalization of
pinjamannya telah terjadi. Kapitalisasi biaya borrowing costs ceases when substantially all
pinjaman dihentikan ketika secara substansial the activities necessary to prepare the qualifying
seluruh aktivitas yang diperlukan untuk assets for its intended use or sale are complete.
mempersiapkan aset kualifikasian agar dapat
digunakan atau dijual sesuai dengan intensinya
telah selesai.

March 31, 2017 32 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

2.w. Imbalan Kerja 2.w. Employee Benefits


Imbalan Kerja Jangka Pendek Short-term Employee Benefits
Imbalan kerja jangka pendek diakui ketika Shor-term employee benefits are recognized
pekerja telah memberikan jasanya dalam suatu when an employee has rendered service during
periode akuntansi, sebesar jumlah tidak accounting period, at the undiscounted amount
terdiskonto dari imbalan kerja jangka pendek of short-term employee benefits expected to be
yang diharapkan akan dibayar sebagai imbalan paid in exchange for that service.
atas jasa tersebut.
Imbalan kerja jangka pendek mencakup antara Short term employee benefits include such as
lain upah, gaji, bonus dan insentif. wages, salaries, bonus and incentive.
Imbalan Pascakerja Post-employment Benefits
Imbalan pascakerja seperti pensiun, uang pisah Post-employment benefits such as retirement,
dan uang penghargaan masa kerja dihitung severance and service payments are calculated
berdasarkan Undang-Undang Ketenagakerjaan based on Labor Law No. 13/2003 (“Law
No.13/2003 (”UU 13/2003”). 13/2003”).
Grup mengakui jumlah liabilitas imbalan pasti The Group recognizes the amount of the net
neto sebesar nilai kini kewajiban imbalan pasti defined benefit liability at the present value of
pada akhir periode pelaporan dikurangi nilai the defined benefit obligation at the end of the
wajar aset program yang dihitung oleh aktuaris reporting period less the fair value of plan
independen dengan menggunakan metode assets which calculated by independent
Projected Unit Credit. Nilai kini kewajiban actuaries using the Projected Unit Credit
imbalan pasti ditentukan dengan method. Present value benefit obligation
mendiskontokan imbalan tersebut. determine by discounting the benefit.
Grup mencatat tidak hanya kewajiban hukum The Group account not only for its legal
berdasarkan persyaratan formal program obligation under the formal terms of a defined
imbalan pasti, tetapi juga kewajiban konstruktif benefit plan, but also for any constructive
yang timbul dari praktik informal entitas. obligation that arises from the entity’s informal
practices.
Biaya jasa kini, biaya jasa lalu dan keuntungan Current service cost, past service cost and gain
atau kerugian atas penyelesaian, serta bunga or loss on settlement, and net interets on the net
neto atas liabilitas (aset) imbalan pasti neto defined benefit liability (asset) are recognized in
diakui dalam laba rugi. profit and loss.

Pengukuran kembali atas liabilitas (aset) The remeasurement of the net defined benefit
imbalan pasti neto yang terdiri dari keuntungan liability (assets) comprises actuarial gains and
dan kerugian aktuarial, imbal hasil atas aset losses, the return on plan assets, and any
program dan setiap perubahan dampak batas change in effect of the asset ceiling are
atas aset diakui sebagai penghasilan recognized in other comprehensive income.
komprehensif lain.

Pesangon Termination Benefits


Grup mengakui pesangon sebagai liabilitas dan The Group recognizes a liability and expense for
beban pada tanggal yang lebih awal di antara: termination benefits at the earlier of the following
dates:
(a) Ketika Grup tidak dapat lagi menarik (a) When the Group can no longer withdraw the
tawaran atas imbalan tersebut; dan offer of those benefits; and
(b) Ketika Group mengakui biaya untuk (b) When the Group recognizes costs for a
restrukturisasi yang berada dalam ruang restructuring that is within the scope of
lingkup PSAK No. 57 dan melibatkan PSAK No. 57 and involves payment of
pembayaran pesangon. termination benefits.

Grup mengukur pesangon pada saat The Group measures termination benefits on
pengakuan awal, dan mengukur dan mengakui initial recognition, and measures and recognizes
perubahan selanjutnya, sesuai dengan sifat subsequent changes, in accordance with the
imbalan kerja. nature of the employee benefits.

March 31, 2017 33 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

2.x. Pajak Penghasilan 2.x. Income Tax


Beban pajak adalah jumlah gabungan pajak kini Tax expense is the aggregate amount included
dan pajak tangguhan yang diperhitungkan in the determinination of profit or loss for the
dalam menentukan laba rugi pada suatu period in respect of current tax and deferred tax.
periode. Pajak kini dan pajak tangguhan diakui Current tax and deferred tax is recognized in
dalam laba rugi, kecuali pajak penghasilan yang profit or loss, except for income tax arising from
timbul dari transaksi atau peristiwa yang diakui transactions or events that are recognized in
dalam penghasilan komprehensif lain atau other comprehensive income or directly in
secara langsung di ekuitas. Dalam hal ini, pajak equity. In this case, the tax is recognized in other
tersebut masing-masing diakui dalam comprehensive income or equity, respectively.
penghasilan komprehensif lain atau ekuitas.
Manfaat terkait dengan rugi pajak yang dapat Tax benefits relating to tax loss that can be
ditarik untuk memulihkan pajak kini dari periode carried back to recover current tax of a previous
sebelumnya diakui sebagai aset. Aset pajak periods is recognized as an asset. Deferred tax
tangguhan diakui untuk akumulasi rugi pajak asset is recognized for the carryforward of
belum dikompensasi dan kredit pajak belum unused tax losses and unused tax credit to the
dimanfaatkan sepanjang kemungkinan besar extent that it is probable that future taxable profit
laba kena pajak masa depan akan tersedia will be available against which the unused tax
untuk dimanfaatkan dengan rugi pajak belum losses and unused tax credits can be utilized.
dikompensasi dan kredit pajak belum
dimanfaatkan.
Seluruh perbedaan temporer kena pajak diakui A deferred tax liability shall be recognized for all
sebagai liabilitas pajak tangguhan, kecuali taxable temporary differences, except to the
perbedaan temporer kena pajak yang berasal extent that the deferred tax liability arises from:
dari:
a) pengakuan awal goodwill; atau a) the initial recognition of goodwill; or
b) pengakuan awal aset atau liabilitas dari b) the initial recognition of an asset or liability in
transaksi yang bukan kombinasi bisnis dan a transaction which is not a business
pada saat transaksi tidak mempengaruhi combination and at the time of the
laba akuntansi atau laba kena pajak (rugi transaction, affects neither accounting profit
pajak). nor taxable profit (tax loss).

Aset pajak tangguhan diakui untuk seluruh A deferred tax asset shall be recognized for all
perbedaan temporer dapat dikurangkan deductible temporary differences to the extent
sepanjang kemungkinan besar laba kena pajak that it is probable that taxable profit will be
akan tersedia sehingga perbedaan temporer available against which the deductible
dapat dimanfaatkan untuk mengurangi laba temporary difference can be utilised, unless the
dimaksud, kecuali jika aset pajak tangguhan deferred tax asset arises from the initial
timbul dari pengakuan awal aset atau recognition of an asset or liability in a
pengakuan awal liabilitas dalam transaksi yang transaction that is not a business combination
bukan kombinasi bisnis dan pada saat transaksi and at the time of the transaction affects neither
tidak mempengaruhi laba akuntansi atau laba accounting profit nor taxable profit (tax loss).
kena pajak (rugi pajak).
Aset dan liabilitas pajak tangguhan diukur Deferred tax assets and liabilities are measured
dengan menggunakan tarif pajak yang at the tax rates that are expected to apply to the
diharapkan berlaku ketika aset dipulihkan atau period when the asset is realized or the liability
liabilitas diselesaikan, berdasarkan tarif pajak is settled, based on tax rates (and tax laws) that
(dan peraturan pajak) yang telah berlaku atau have been enacted or substantively enacted by
secara substantif telah berlaku pada akhir the end of the reporting period. The
periode pelaporan. Pengukuran aset dan measurement of deferred tax liabilities and
liabilitas pajak tangguhan mencerminkan deferred tax assets shall reflect the tax
konsekuensi pajak yang sesuai dengan cara consequences that would follow from the
Grup memperkirakan, pada akhir periode manner in which the Group expects, at the end
pelaporan, untuk memulihkan atau of the reporting period, to recover or settle the
menyelesaikan jumlah tercatat aset dan carrying amount of its assets and liabilities.
liabilitasnya.

March 31, 2017 34 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Jumlah tercatat aset pajak tangguhan ditelaah The carrying amount of a deferred tax asset
ulang pada akhir periode pelaporan. Grup reviewed at the end of each reporting period.
mengurangi jumlah tercatat aset pajak The Group shall reduce the carrying amount of a
tangguhan jika kemungkinan besar laba kena deferred tax asset to the extent that it is no
pajak tidak lagi tersedia dalam jumlah yang longer probable that sufficient taxable profit will
memadai untuk mengkompensasikan sebagian be available to allow the benefit of part or all of
atau seluruh aset pajak tangguhan tersebut. that deferred tax asset to be utilised. Any such
Setiap pengurangan tersebut dilakukan reduction shall be reversed to the extent that it
pembalikan atas aset pajak tangguhan hingga becomes probable that sufficient taxable profit
kemungkinan besar laba kena pajak yang will be available.
tersedia jumlahnya memadai.
Grup melakukan saling hapus aset pajak The Group offset deferred tax assets and
tangguhan dan liabilitas pajak tangguhan jika deferred tax liabilities if, and only if:
dan hanya jika:
a) Grup memiliki hak yang dapat dipaksakan a) the Group has a legally enforceable right to
secara hukum untuk melakukan saling hapus set off current tax assets against current tax
aset pajak kini terhadap liabilitas pajak kini; liabilities; and
dan
b) Aset pajak tangguhan dan liabilitas pajak b) the deferred tax assets and the deferred tax
tangguhan terkait dengan pajak penghasilan liabilities related to income taxes levied by the
yang dikenakan oleh otoritas perpajakan same taxation authority on either:
yang sama atas:
i. entitas kena pajak yang sama; atau i. the same taxable entity; or
ii. entitas kena pajak yang berbeda yang ii. different taxable entities which intend to
bermaksud untuk memulihkan aset dan recover current tax assets and liabilities
liabilitas pajak kini dengan dasar neto, with a net basis, or to realize the assets and
atau merealisasikan aset dan settle the liabilities simultaneously, in each
menyelesaikan liabilitas secara future period in which significant amounts of
bersamaan, pada setiap periode masa deferred tax liabilities or assets are
depan dimana jumlah signifikan atas aset expected to be settled or recovered.
atau liabilitas pajak tangguhan
diperkirakan untuk diselesaikan atau
dipulihkan.
Grup melakukan saling hapus atas aset pajak The Group offset the current tax assets and
kini dan liabilitas pajak kini jika dan hanya jika: current tax liabilities if, and only if:
a) memiliki hak yang dapat dipaksakan secara a) has legally enforceable right to set off the
hukum untuk melakukan saling hapus atas recognized amounts, and
jumlah yang diakui; dan
b) bermaksud untuk menyelesaikan dengan b) intends either to settle on a net basis, or to
dasar neto atau merealisasikan aset dan realize the assets and settle liabilities
menyelesaikan liabilitas secara bersamaan. simultaneously.
2.y. Sewa 2.y. Leases
Penentuan apakah suatu perjanjian sewa atau The determination of whether a lease agreement
suatu perjanjian yang mengandung sewa or an agreement containing with a lease is a
merupakan sewa pembiayaan atau sewa finance lease or an operating lease depends on
operasi didasarkan pada substansi transaksi the substance of transaction rather than the form
dan bukan pada bentuk kontraknya pada of the contract at the inception date of lease.
tanggal awal sewa.
Suatu sewa diklasifikasikan sebagai sewa A lease is classified as finance leases if it
pembiayaan jika sewa tersebut mengalihkan transfers substantially all the risks and rewards
secara substansial seluruh risiko dan manfaat incidental to ownership. A lease is classified as
yang terkait dengan kepemilikan aset. Suatu an operating lease if it does not transfer
sewa diklasifikasikan sebagai sewa operasi jika substantially all the risks and rewards incidental
tidak mengalihkan secara substansial seluruh to ownership.
risiko dan manfaat yang terkait dengan
kepemilikan aset.

March 31, 2017 35 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Grup Sebagai Lessor Group as Lessor


Grup mengklasifikasikan sewa ke dalam sewa Group classifies leases into operating lease.
operasi. Pendapatan sewa operasi diakui Operating lease income is recognized as
sebagai pendapatan atas dasar garis lurus revenue using straight-line over its lease period.
selama masa sewa.

2.z. Sumber Ketidakpastian Estimasi dan 2.z. Source of Uncertainty Estimation and Critical
Pertimbangan Akuntansi yang Penting Accounting Judgements
Grup membuat estimasi dan asumsi mengenai The Group makes estimates and assumptions
masa depan. Estimasi dan pertimbangan yang concerning the future. Estimates and
digunakan dalam penyusunan laporan considerations used in the preparation of
keuangan terus dievaluasi berdasarkan financial statements continue to be evaluated
pengalaman historis dan faktor lainnya, based on historical experience and other factors,
termasuk ekspektasi dari peristiwa masa depan including expectations of future events that are
yang diyakini wajar. Walaupun estimasi ini believed reasonable. Although these estimates
dibuat berdasarkan pengetahuan terbaik are based on management's best knowledge of
manajemen atas kejadian dan tindakan saat ini, current events and actions, actual results may
hasil yang timbul mungkin berbeda dengan differ from those estimates. Assumptions and
jumlah yang diestimasi semula. Asumsi dan considerations have a significant effect on the
pertimbangan yang memiliki pengaruh signifikan carrying amount of assets and liabilities
terhadap jumlah tercatat aset dan liabilitas disclosed in below.
diungkapkan di bawah ini.

Estimasi Umur Manfaat Estimated of Useful Lives


Grup melakukan penelaahan atas masa manfaat The Group reviews on useful lives of property
ekonomis aset tetap dan properti investasi and equipment and investment property based
berdasarkan faktor-faktor seperti kondisi teknis on several factors i.e. technical conditions and
dan perkembangan teknologi di masa depan. technology development in the future. Operating
Hasil operasi di masa depan akan dipengaruhi results in the future will be affected by the
atas perubahan estimasi yang diakibatkan oleh estimated changes of those factors (see Note 16
perubahan faktor tersebut (lihat Catatan 16 for carrying value of of investment property and
untuk nilai tercatat Properti Investasi dan Note 17 for carrying value of property and
Catatan 17 untuk nilai tercatat aset tetap). equipment).

Imbalan Pasca Kerja Post Employment Benefits


Nilai kini liabilitas imbalan pascakerja The present value of post employment benefit
tergantung pada beberapa faktor yang liabilities depends on several factors which are
ditentukan dengan dasar aktuarial berdasarkan determined by actuarial basis based on several
beberapa asumsi. Asumsi yang digunakan assumptions. Assumptions used to determine
untuk menentukan biaya (penghasilan) pensiun pensions cost (benefits) covered discount rate.
neto mencakup tingkat diskonto. Perubahan The changes of assumptions might affect
asumsi ini akan mempengaruhi jumlah tercatat carrying value of post-employment benefits.
imbalan pasca kerja.

Grup menentukan tingkat diskonto yang sesuai The Group determines the appropriate discount
pada akhir pelaporan, dengan rate at the final reporting, by considering the
mempertimbangkan tingkat suku bunga obligasi discount rate of government’s bond which
pemerintah yang didenominasi dalam mata denominated in benefit’s currency that will be
uang imbalan yang akan dibayar dan memiliki paid and have a similar terms with the terms of
jangka waktu yang serupa dengan jangka waktu the related liabilities.
liabilitas yang terkait.

Pajak Penghasilan Income Tax


Menentukan provisi atas pajak penghasilan Determining the provision for corporate income
badan mewajibkan pertimbangan signifikan oleh taxes requires significant judgement by
manajemen. Terdapat transaksi dan management. There are certain transactions and
perhitungan tertentu yang penentuan pajak computations for which the ultimate tax
akhirnya adalah tidak pasti sepanjang kegiatan determination is uncertain during the ordinary

March 31, 2017 36 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

usaha normal. Perusahaan mengakui liabilitas course of business. The Company recognize
atas pajak penghasilan badan berdasarkan liabilities for expected corporated income tax
estimasi apakah akan terdapat tambahan pajak issues based on estimates of whether additional
penghasilan badan (Catatan 8). corporate income tax will be due (Note 8).
Provisi dan Kontinjensi Provisions and Contingencies
Perusahaan saat ini sedang terlibat dalam The company is currently involved in legal
proses hukum dan pajak. Manajemen proceedings and tax. Management assessment
melakukan penilaian untuk membedakan to distinguish between provisions and
antara provisi dan kontinjensi terutama contingencies primarily through consultation with
melalui konsultasi dengan penasehat hukum legal counsel handling the Company's legal and
Perusahaan yang menangani proses tax. The Company prepares the appropriate
hukum dan pajak tersebut. Perusahaan provisions for legal proceedings current or
mempersiapkan provisi yang sesuai untuk constructive liability, if any, in accordance with
proses hukum saat ini atau liabilitas konstruktif, the policy of provisions. In recognition and
jika ada, sesuai dengan kebijakan provisinya. measurement of provisions, the management
Dalam pengakuan dan pengukuran provisi, took a risk and uncertainties.
manajemen mengambil risiko dan
ketidakpastian.
Pada tanggal 31 Desember 2016, Perusahaan As of December 31, 2016, the Company
berpendapat bahwa provisi tersebut tidak believes that the provision does not significantly
berpengaruh secara signifikan terhadap laporan affect the consolidated financial statements.
keuangan konsolidasian.
2.aa.Laba per Saham 2.aa.Earnings per Share
Laba per saham dasar dihitung dengan Basic earnings per share is computed by
membagi laba bersih diatribusikan kepada dividing net income attributable to owner of the
pemegang saham biasa entitas induk dengan common shareholders entity by weighted
jumlah rata-rata tertimbang saham yang average number of shares outstanding during
beredar dalam satu periode. the period.
Untuk tujuan penghitungan laba per saham To compute diluted earnings per share, Group
dilusian, Grup menyesuaikan laba atau rugi adjusting the profit or loss attributable to
yang dapat diatribusikan kepada pemegang common shareholders of parent entity and
saham biasa entitas induk dan jumlah rata-rata weighted average number of shares
tertimbang saham yang beredar, atas dampak outstanding, as the effects of all dilutive
dari seluruh instrumen berpotensi saham biasa potential ordinary shares.
yang bersifat dilutif.
Jumlah rata-rata tertimbang saham beredar Total weighted average number of shares used
untuk perhitungan laba per saham dasar adalah to compute basic earnings per share is
sebesar 1.599.999.998 untuk tahun 1,599,999,998 for years December 31, 2016
31 Desember 2016 dan 2015. and 2015, respectively.
2.ab.Informasi Segmen 2.ab. Segment Information
Sebuah segmen operasi adalah suatu An operating segment is a component of an
komponen dari entitas: entity:
• yang terlihat dalam aktivitas bisnis yang • that engages in business activities from which
memperoleh pendapatan dan menimbulkan it may earn revenue and incur expenses
beban (termasuk pendapatan dan beban (including revenue and expenses relating to
yang terkait dengan transaksi dengan the transaction with other components of the
komponen lain dari entitas yang sama); same entity);
• hasil operasinya dikaji ulang secara berkala • whose operating results are reviewed regularly
oleh kepala operasional untuk pembuatan by the entity’s chief operating decision maker
keputusan tentang sumber daya yang to make decision about resources to be
dialokasikan pada segmen tersebut dan allocated to the segments and assess its
menilai kinerjanya; dan performance; and
• tersedia informasi keuangan yang dapat • for which discrete financial information is
dipisahkan. available.

March 31, 2017 37 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Grup menyajikan segmen operasi berdasarkan The Group presents operating segments based
informasi keuangan yang digunakan oleh on the financial information that is used by the
pengambil keputusan operasional dalam chief operating decision maker in evaluating
mengevaluasi kinerja segmen dan menentukan segment performance and determining the
alokasi sumber daya yang dimilikinya. allocation of its resources. Segmentation is based
Segmentasi berdasarkan aktivitas dari setiap on the activity of each entity within the operating
kegiatan operasi entitas didalam Grup. activities of the Group.

3. Kas dan Setara Kas 3. Cash and Cash Equivalents

2016 2015
Kas/ Cash on Hand 3,544,072,118 1,964,490,420
Bank/ Cash in Banks
Rupiah
Pihak Berelasi/ Related Parties
PT Bank
BankDKI
DKI Jakarta 8,439,100,642 9,984,964,536
Pihak Ketiga/ Third Parties
PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk 21,984,796,556 40,892,326,135
PT Bank Mandiri (Persero) Tbk 18,893,017,580 21,978,742,537
PT Bank Central Asia Tbk 7,251,054,122 8,798,548,712
PT Bank Mega Tbk 2,255,874,621 1,986,305,363
PT Bank Permata Tbk 866,755,804 3,497,632,256
PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk 739,318,334 3,388,864,539
PT Bank Maybank Indonesia Tbk 356,780,788 491,402,307
PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk -- 527,134,798
PT Bank Yudha Bakti Tbk -- 135,155,868
Dolar Amerika Serikat/ US Dollar
Pihak Ketiga/ Third Parties
PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk
(2016: USD75,619; 2015: USD134,270) 1,016,018,228 1,852,254,236
Euro
Pihak Ketiga/ Third Parties
PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk
(2016: EUR64,593; 2015: EUR64,625) 914,719,440 973,828,598
62,717,436,115 94,507,159,885
Deposito Berjangka/ Time Deposits
Rupiah
Pihak Berelasi/ Related Parties
PT Bank DKI 50,000,000,000 35,000,000,000
Pihak Ketiga/ Third Parties
PT Bank Mandiri Taspen Pos 450,000,000,000 --
PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk 102,655,910,208 555,246,429
PT Bank Mandiri (Persero) Tbk 59,500,000,000 72,500,000,000
PT Bank Bukopin Tbk 10,520,903,358 10,199,843,163
PT Bank Permata Tbk 5,500,000,000 4,000,000,000
PT Bank Central Asia Tbk 700,000,000 800,000,000
PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk -- 80,000,000,000
Dolar Amerika Serikat/ US Dollar
Pihak Ketiga/ Third Parties
PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk
(2016 dan/ and 2015: USD655,000) 8,800,580,000 9,035,725,000
PT Bank Muamalat Indonesia Tbk
(2015: USD100,000) -- 1,379,500,000
687,677,393,566 213,470,314,592
Jumlah Kas dan Setara Kas/
Total Cash and Cash Equivalents 753,938,901,799 309,941,964,897

March 31, 2017 38 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

2016 2015
Tingkat Bunga Deposito Berjangka Per Tahun (%)/
Time Deposits Interest Rate per Annum (%)
Rupiah 4.50% - 9.5% 5.00% - 9.75%
Dolar Amerika Serikat/ US Dollar 0.25% - 0.75% 0.5% - 1.25%
Nisbah Deposito Syariah (Ekuivalen Tingkat Bunga)/
Sharia Deposit Ratio (Equivalent Interest Rate)
Dolar Amerika Serikat/ US Dollar -- 1.75%

4. Piutang Usaha - Pihak Ketiga 4. Accounts Receivable - Third Parties


2016 2015
PT Graha Bintang Universal 31,641,820,000 --
Tjung Yuli Herawati 3,361,288,075 4,188,859,978
Ren Ling 3,049,242,428 3,049,242,428
PT Dwi Karya Persada -- 45,380,865,291
Lain-lain (masing-masing di bawah Rp3 miliar)/
Others (less than Rp3 Billion each) 152,339,748,558 138,844,141,120
Sub Jumlah/ Sub Total 190,392,099,061 191,463,108,817
Dikurangi: Penyisihan Kerugian Penurunan Nilai/
Less: Allowance for Impairment Losses (3,883,380,626) (3,285,513,756)
Jumlah Bersih Piutang Usaha/
Net Account Receivables 186,508,718,435 188,177,595,061
Dikurangi: Piutang Usaha Tidak Lancar/
Less: Non-Current Accounts Receivable (74,045,524,725) (45,892,202,207)
Piutang Usaha Lancar/ Current Accounts Receivable 112,463,193,710 142,285,392,854

Piutang kepada PT Graha Bintang Universal Receivable from PT Graha Bintang Universal
merupakan piutang atas penjualan kavling tanah yang represent receivable on sale of retail land located in
berlokasi di Ancol Timur dengan nilai penjualan East Ancol with a sales value of Rp39,560,000,000.
sebesar Rp39.560.000.000.
Jumlah piutang usaha berdasarkan umur (hari) adalah Detail aging of accounts receivable (days) are as
sebagai berikut: follows:
2016 2015
Belum Jatuh Tempo 102,708,804,258 106,134,418,574 Not Yet Due
Sudah Jatuh Tempo Past Due
1 s/d 30 hari 25,125,524,913 19,108,684,641 1 - 30 days
31 s/d 60 hari 4,441,691,153 4,234,131,901 31 - 60 days
61 s/d 90 hari 1,824,528,343 3,576,474,102 61 - 90 days
> 90 hari 56,291,550,394 58,409,399,599 > 91 days
190,392,099,061 191,463,108,817
Dikurangi: Less:
Bagian Jangka Panjang (74,045,524,725) (45,892,202,207) Long Term Portion
Penyisihan Kerugian Allowance for
Penurunan Nilai (3,883,380,626) (3,285,513,756) Impairment Losses
Jumlah 112,463,193,710 142,285,392,854 Total

Piutang usaha kepada pihak ketiga didenominasi Accounts receivable to third parties are
dalam mata uang Rupiah. denominated in Rupiah.

Piutang usaha jangka panjang merupakan piutang Long-term accounts receivable arise from sale of
atas penjualan tanah yang akan jatuh tempo lebih dari land that will be due more than 1 (one) year.
1 (satu) tahun.

March 31, 2017 39 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Piutang usaha sebesar Rp101.492.000.000 Accounts receivable amounted to Rp101,492,000,000


dijaminkan atas pinjaman bank dari PT Bank Mandiri are used as collateral for bank loans from PT Bank
(Persero) Tbk (Catatan 22). Mandiri (Persero) Tbk (Note 22).
Manajemen telah membentuk penyisihan kerugian Management has provided a provision for
penurunan nilai piutang berdasarkan penilaian secara impairment losses on receivables based on
kelompok atas masing-masing debitur. assessment of each debtor collectively.
Mutasi penyisihan kerugian penurunan nilai piutang The changes in the allowance for impairment losses
adalah sebagai berikut: on receivables is as follows:
2016 2015
Saldo Awal Tahun 3,285,513,756 3,594,971,199 Beginning Balance
Penambahan 3,095,746,542 3,570,361,754 Addition
Pemulihan (2,497,879,672) (3,879,819,197) Recovery
Saldo Akhir Tahun 3,883,380,626 3,285,513,756 Ending Balance

Manajemen berpendapat bahwa penyisihan kerugian Management believes that the allowance for
penurunan nilai piutang di atas cukup untuk menutupi impairment losses on accounts receivable made
kerugian yang mungkin timbul dari tidak tertagihnya above is sufficient to cover any possible losses from
piutang tersebut. uncollectible receivables.
Manajemen juga berpendapat bahwa tidak terdapat Management also believes that there are no
risiko yang terkonsentrasi secara signifikan atas significant concentrations of risk on accounts
piutang kepada pihak ketiga. receivable to third parties.

5. Piutang Lain-Lain 5. Other Receivables


2016 2015
Pihak Berelasi Related Party
PT Fauna Land Ancol 2,450,000,000 2,450,000,000 PT Fauna Land Ancol
Bunga Deposito 189,041,096 7,287,671 Interest of Time Deposits
Jumlah 2,639,041,096 2,457,287,671 Total

Pihak Ketiga Third Parties


PT Pilar Perkasa 3,877,899,375 -- PT Pilar Perkasa
PT Sinar Sosro 1,750,000,000 -- PT Sinar Sosro
Bunga Deposito 1,553,123,065 34,773,243 Interest of Time Deposits
PT Eco Partners Indonesia 735,100,000 735,100,000 PT Eco Partners Indonesia
PT Indofood CBP Sukses PT Indofood CBP Sukses
Makmur Tbk 633,333,333 -- Makmur Tbk
Lain-lain (masing-masing Others (each below
di bawah Rp300 juta) 1,246,707,858 353,611,871 Rp300 million)
Jumlah 9,796,163,631 1,123,485,114 Total

Jumlah piutang lain-lain berdasarkan umur (hari) Detail aging of other receivables (days) are as
adalah sebagai berikut: follows:
2016 2015
Belum Jatuh Tempo 9,418,280,834 3,532,822,785 Not Yet Due
Sudah Jatuh Tempo Past Due
1 s/d 30 hari -- -- 1 - 30 days
31 s/d 60 hari -- -- 31 - 60 days
61 s/d 90 hari 3,007,923,893 -- 61 - 90 days
> 90 hari 9,000,000 47,950,000 > 91 days
Jumlah 12,435,204,727 3,580,772,785 Total

March 31, 2017 40 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Piutang PT Pilar Perkasa merupakan piutang atas Receivables to PT Pilar Perkasa arise from payment
beban Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) tahun 2011 of Land and Building Tax (PBB) from year 2011 to
sampai dengan 2016 yang dibayarkan terlebih dahulu 2016 paid in advance by the Company.
oleh Perusahaan.

Manajemen berkeyakinan seluruh bahwa piutang Management believes that all other receivables are
lain-lain dapat tertagih, sehingga manajemen tidak fully collectible, therefore management made no
mencadangkan penurunan nilai piutang lain-lain pada provision for impairment loss as of December 31,
tanggal 31 Desember 2016 dan 2015. 2016 and 2015.

Manajemen juga berpendapat bahwa tidak terdapat Management also believes that there is no significant
risiko yang terkonsentrasi secara signifikan atas risk concentrated in other receivables.
piutang lain-lain.

6. Persediaan 6. Inventories

2016 2015
Suku Cadang 5,704,897,799 6,041,482,771 Spare Parts
Makanan dan Minuman 1,498,871,351 546,319,795 Food and Beverages
Supplies 1,072,898,551 808,433,699 Supplies
Barang Dagangan 1,054,871,518 1,039,826,091 Merchandise
Alat Tulis 698,621,771 428,991,438 Stationeries
Minyak Pelumas 102,210,547 61,848,322 Fuel and Oil
Sub Jumlah 10,132,371,537 8,926,902,116 Sub Total
Dikurangi: Penyisihan Penurunan Less: Allowance for Impairment
Nilai Persediaan (439,928,869) (1,802,381,381) Loss of Inventory
Jumlah 9,692,442,668 7,124,520,735 Total

Persediaan Grup terdiri dari persediaan dengan Inventories hold by the Group consist of inventory with
tingkat perputaran cepat (fast moving), antara lain high turnover rate (fast moving), consist of spare parts,
persediaan suku cadang, makanan dan minuman, food and beverages, stationery and labour, goods, and
alat-alat tulis dan kerja, barang dagangan, serta lubricating oil.
minyak pelumas.

Mutasi penyisihan kerugian penurunan nilai The changes in the allowances for impairment losses
persediaan adalah sebagai berikut: on inventories is as follows:

2016 2015
Saldo Awal Tahun 1,802,381,381 2,144,381,567 Beginning Balance
Pemulihan (1,362,452,512) (342,000,186) Recovery
Saldo Akhir Tahun 439,928,869 1,802,381,381 Ending Balance

Manajemen berkeyakinan bahwa penyisihan Management believes that the allowance for
kerugian penurunan nilai persediaan cukup untuk impairment losses of inventories is adequate to cover
menutup kemungkinan kerugian akibat penurunan possible losses resulting from any decline in the value
nilai persediaan. of the inventories.

March 31, 2017 41 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

7. Uang Muka 7. Advances

2016 2015
Uang Muka Operasional 3,304,363,994 3,623,847,355 Operational Advances
Uang Muka Pesangon Karyawan 2,296,581,834 3,523,089,465 Severance Payment Advances
Uang Muka Investasi -- 113,961,832,881 Advance for Investment
Jumlah 5,600,945,828 121,108,769,701 Total

Uang muka pesangon karyawan merupakan The severance pay advances are amounts paid in
pembayaran di muka (1 tahun sebelum masa advance (one year prior to retirement period) to
pensiun) kepada karyawan sebesar 50% dari jumlah employees constituting of 50% of the severance pay
pesangon yang akan diterima karyawan. that will be received by employees.

Uang muka operasional terutama merupakan uang Operational advances are mainly represent advances
muka pelaksanaan kegiatan usaha atau acara-acara for operating activities or events.
yang diselenggarakan.

Uang muka investasi pada tahun 2015 merupakan Advance for investment in 2015 are advance for
uang muka investasi pada PT Jakarta Tollroad investment in shares in PT Jakarta Tollroad (PT JTD)
(PT JTD) dan PT Jakarta Akses Tol Priok (PT JATP) and PT Jakarta Akses Tol Priok (PT JATP) amounted
masing-masing sebesar Rp92.961.832.881 dan to Rp92,961,832,881 and Rp21,000,000,000,
Rp21.000.000.000 (Catatan 13). respectively (Note 13).

8. Perpajakan 8. Taxation

a. Pajak Dibayar di Muka a. Prepaid Taxes

2016 2015
Pajak Dibayar di Muka Prepaid Taxes
Perusahaan The Company
Pajak Pertambahan Nilai 2,691,781,331 10,527,394,452 Value Added Tax
Entitas Anak Subsidiaries
Pajak Hiburan 3,652,591,005 3,785,365,705 Entertainment Tax
Pajak Pertambahan Nilai -- 302,204,508 Value Added Tax
Klaim Pajak Kini Current Tax Claim
Entitas Anak Subsidiaries
Pajak Penghasilan Income Tax
Pasal 21 20,858,043 -- Article 21
Pasal 23 1,359,810 -- Article 23
Pasal 28A 503,924,353 387,276,962 Article 28A
Jumlah 6,870,514,542 15,002,241,627 Total

b. Utang Pajak b. Taxes Payable

2016 2015
Perusahaan The Company
Pajak Penghasilan Income Tax
Pasal 4 (2) 9,698,755,358 7,992,967,644 Article 4 (2)
Pasal 21 2,258,749,683 3,232,344,263 Article 21
Pasal 23 145,994,947 228,824,171 Article 23
Pasal 25 102,227,162 135,437,297 Article 25
Pasal 29 2,551,201 7,790,281 Article 29
12,208,278,351 11,597,363,656

March 31, 2017 42 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

2016 2015
Entitas Anak Subsidiaries
Pajak Hiburan 12,488,462,827 11,170,265,145 Entertainment Tax
Pajak Pembangunan 1,388,908,221 1,548,982,893 Development Tax
Pajak Penghasilan Income Tax
Pasal 4 (2) 8,904,407,914 8,809,989,309 Article 4 (2)
Pasal 21 2,476,579,488 6,362,523,813 Article 21
Pasal 23 246,176,623 107,287,495 Article 23
Pasal 25 18,356,656 4,214,693,489 Article 25
Pasal 29 20,840,104,431 20,020,787,039 Article 29
Pajak Pertambahan Nilai 3,323,986,326 5,526,667,307 Value Added Tax
49,686,982,486 57,761,196,490
Jumlah 61,895,260,837 69,358,560,146 Total

c. Pajak Kini c. Current Tax

2016 2015
Perusahaan The Company
Pajak Kini (1,340,844,250) (1,233,099,750) Current Tax
(1,340,844,250) (1,233,099,750)
Entitas Anak Subsidiaries
Pajak Kini (89,449,428,625) (68,390,089,236) Current Tax
Pajak Tangguhan (1,980,111,695) (19,556,661,213) Deferred Tax
(91,429,540,320) (87,946,750,449)
Konsolidasi Consolidated
Pajak Kini (90,790,272,875) (69,623,188,986) Current Tax
Pajak Tangguhan (1,980,111,695) (19,556,661,213) Deferred Tax
Jumlah (92,770,384,570) (89,179,850,199) Total

Rekonsiliasi antara laba sebelum pajak penghasilan Reconciliation between profit before income tax
menurut laporan laba rugi dan penghasilan based on consolidated statements of profit or loss
komprehensif lain konsolidasian dengan laba kena and other comprehensive income and taxable income
pajak adalah sebagai berikut: are as follows:

2016 2015
Laba Sebelum Pajak Profit Before Tax per
Menurut Laporan Laba Rugi Consolidated Statements of
dan Penghasilan Komprehensif Profit or Loss and
Lain Konsolidasian 246,663,889,305 378,599,770,870 Other Comprehensive Income
Eliminasi dan Penyesuaian (108,822,241,433) (86,506,099,463) Elimination and Adjustment
Laba Sebelum Pajak Profit Before Tax -
Perusahaan Induk 137,841,647,872 292,093,671,407 Parent Entity
Bagian Laba yang telah
Diperhitungkan Pajak Income Subject to
Penghasilan Final 44,758,223,029 (23,786,569,582) Final Income Tax
Laba Sebelum Pajak 182,599,870,901 268,307,101,825 Profit Before Tax
Perbedaan Waktu Timing Differences
Beban Penyusutan Depreciation and
dan Amortisasi 23,541,847,850 24,135,898,368 Amortization Expense
Manfaat Karyawan 1,968,455,019 5,442,828,397 Employee Benefit
Jumlah 25,510,302,869 29,578,726,765 Total

March 31, 2017 43 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

2016 2015
Perbedaan Tetap Permanent Differences
Bagian Laba Bersih Entitas Equity in Net Income from
Investasi Ventura Bersama (10,192,588,976) (20,654,063,639) Investment in Joint Venture
Bagian Laba Bersih Equity in Net Income from
Entitas Anak dan Asosiasi (299,837,761,088) (257,081,467,799) Subsidiaries and Associate
Bonus dan Tantiem 4,850,399,727 4,852,293,974 Bonus and Tantiem
Representasi 1,875,994,854 1,144,892,869 Representation
Kenikmatan Karyawan 130,009,316 126,684,805 Employee Entertainment
Penghasilan Bunga (8,134,721,469) (2,442,806,371) Interest Income
Lain-lain 108,561,871,282 (18,898,963,319) Others
Jumlah (202,746,796,354) (292,953,429,480) Total
Laba Kena Pajak 5,363,377,416 4,932,399,110 Taxable Income
Laba Kena Pajak Dibulatkan 5,363,377,000 4,932,399,000 Taxable Income Rounded
Pajak Kini Current Tax
Perusahaan 1,340,844,250 1,233,099,750 The Company
Entitas Anak 89,449,428,625 68,390,089,236 Subsidiaries
Jumlah Beban Pajak 90,790,272,875 69,623,188,986 Total Tax Expenses
Dikurangi : Pajak
Dibayar di Muka Less: Prepaid Taxes
Pajak Penghasilan Income Tax
Pasal 22 362,615,683 992,161,000 Article 22
Pasal 23 432,601,768 347,700,764 Article 23
Pasal 25 64,152,399,792 48,254,749,902 Article 25
Pasal 29 5,000,000,000 -- Article 29
Jumlah 69,947,617,243 49,594,611,666 Total
Kurang Bayar Pajak
Penghasilan (20,842,655,632) (20,028,577,320) Income Tax Payable
Terdiri dari: Consist of:
Perusahaan 2,551,201 7,790,281 The Company
Entitas Anak 20,840,104,431 20,020,787,039 Subsidiaries
Jumlah 20,842,655,632 20,028,577,320 Total

Penghasilan kena pajak hasil rekonsiliasi menjadi Taxable income are used as the basis for filing the
dasar dalam pengisian SPT Tahunan PPh Badan Company’s annual corporate income tax (SPT) in
tahun 2016 dan 2015. 2016 and 2015.

Rekonsiliasi antara beban pajak dan hasil perkalian Reconciliation between tax expense and results of
laba akuntansi sebelum pajak dengan tarif pajak multiplication of accounting profit before tax with
yang berlaku adalah sebagai berikut: prevailing tax rate, are as follows:

2016 2015
Laba Sebelum Pajak Profit Before Income
Penghasilan Menurut Taxes According to
Laporan Laba Rugi Consolidated
dan Penghasilan Statement of Profit
Komprehensif Lain or Loss and Other
Konsolidasian 246,663,889,305 378,599,770,870 Comprehensive Income
Laba Sebelum Pajak Earning Before Tax -
Entitas Anak (108,822,241,433) (86,506,099,463) Subsidiaries

March 31, 2017 44 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

2016 2015
Bagian Laba yang telah
Diperhitungkan Pajak Income Subject to
Penghasilan Final 44,758,223,029 (23,786,569,582) Final Income Tax
Laba Sebelum Pajak 182,599,870,901 268,307,101,825 Profit Before Tax
Tarif Pajak 25% 45,649,967,725 67,076,775,456 Tax Rate 25%
Koreksi Fiskal 44,309,123,475 65,843,675,706 Tax Corrections
Beban Pajak 1,340,844,250 1,233,099,750 Tax Expense
Jumlah Beban Total Income
Pajak Penghasilan 1,340,844,250 1,233,099,750 Tax Expense

d. Pajak Tangguhan d. Deferred Tax


Rincian dari aset (liabilitas) pajak tangguhan adalah The details of deferred tax assets (liabilities) are as
sebagai berikut: follows:
31 Des 2015/ Dikreditkan Dikreditkan ke 31 Des 2016/
Dec 31, 2015 (Dibebankan) Penghasilan Dec 31, 2016
ke Laba Rugi/ Komprehensif
Credited Lain/
(Charged) Credited to Other
to Profit Comprehensive
or Loss Income

Entitas Anak/ Subsidiaries


Aset Pajak Tangguhan/ Deferred Tax Assets
PT SI 453,759,142 853,514,712 128,488,397 1,435,762,251
PT GALK 33,500,000 (16,750,000) -- 16,750,000
487,259,142 836,764,712 128,488,397 1,452,512,251
Liabilitas Pajak Tangguhan/
Deferred Tax Liabilities
PT TIJA (12,294,084,206) (2,450,723,981) 585,111,264 (14,159,696,923)
PT STU (1,482,128,444) (366,152,426) -- (1,848,280,870)
(13,776,212,650) (2,816,876,407) 585,111,264 (16,007,977,793)
Jumlah - Bersih/ Total - Net (13,288,953,508) (1,980,111,695) 713,599,661 (14,555,465,542)

31 Des 2014/ Dikreditkan Dikreditkan ke 31 Des 2015/


Dec 31, 2014 (Dibebankan) Penghasilan Dec 31, 2015
ke Laba Rugi/ Komprehensif
Credited Lain/
(Charged) Credited to Other
to Profit Comprehensive
or Loss Income

Entitas Anak/ Subsidiaries


Aset Pajak Tangguhan/ Deferred Tax Assets
PT TIJA 6,922,965,060 (6,922,965,060) -- --
PT SI 563,644,366 (114,115,545) 4,230,321 453,759,142
PT GALK -- 33,500,000 -- 33,500,000
7,486,609,426 (7,003,580,605) 4,230,321 487,259,142
Liabilitas Pajak Tangguhan/
Deferred Tax Liabilities
PT TIJA -- (12,315,826,288) 21,742,082 (12,294,084,206)
PT STU (1,114,248,676) (367,879,768) -- (1,482,128,444)
PT GALK (130,625,448) 130,625,448 -- --
(1,244,874,124) (12,553,080,608) 21,742,082 (13,776,212,650)
Jumlah - Bersih/ Total - Net 6,241,735,302 (19,556,661,213) 25,972,403 (13,288,953,508)

March 31, 2017 45 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Berdasarkan penilaian yang dibuat oleh manajemen, Based on the assessment made by management, the
Perusahaan tidak mengakui pajak tangguhan yang Company does not recognize deferred tax arising
timbul dari perbedaan temporer antara pajak dan from temporary differences between the tax and
komersial karena sebagian besar penghasilan commercial for most of the Company's Income have
Perusahaan telah dikenakan pajak final (tahun been subject to final tax (2016: 89%; 2015: 89%) so
2016: 89%; 2015: 89%) sehingga dampak pajak that the deferred tax impact is considered immaterial.
tangguhannya dipertimbangkan tidak material.

9. Pajak Final 9. Final Tax

Perhitungan beban dan utang pajak penghasilan final The computation of final tax expense and payable for
untuk tahun-tahun yang berakhir pada tanggal the years ended December 31, 2016 and 2015 are as
31 Desember 2016 dan 2015 adalah sebagai berikut: follows:

2016 2015
Pendapatan Sewa Rental Income
Perusahaan The Company
Sewa 19,673,381,910 22,588,026,743 Rental
Properti 131,713,718,175 133,186,219,389 Property
Pendapatan yang Sudah Eliminated Income
Dieliminasi dengan PT TIJA 10,000,000,000 10,000,000,000 with PT TIJA
161,387,100,085 165,774,246,132
Penyerahan Proyek Submission of
PT Pertamina Gas PT Pertamina Gas Project
(Catatan 39.h) 76,229,016,500 76,977,433,000 (Note 39.h)
Penyerahan Proyek Submission of PGN
PGN (Catatan 39.g) 7,227,714,025 72,418,430,000 Project (Note 39.g)
Sewa PT XL Axiata 2,014,593,014 -- Rent of PT XL Axiata
Penyerahan Aset Submission of
PT SWI (Catatan 17) -- 77,443,000,000 PT SWI (Note 17)
Sewa Seaworld Ancol -- 937,328,548 Rent of Seaworld Ancol
Entitas Anak PT TIJA 68,980,919,960 70,931,244,426 Subsidiaries PT TIJA
Sewa Lahan 926,951,492 866,076,699 Land Rent
Jumlah 316,766,295,076 465,347,758,805 Total
Beban Pajak Final Final Tax Expenses
Tarif 10% 18,505,257,690 25,471,853,942 Rate 10%
Tarif 5% 1,858,104,071 10,531,460,969 Rate 5%
Tarif 2.5% 2,369,429,115 -- Rate 2.5%
Jumlah Beban Total Final
Pajak Final 22,732,790,876 36,003,314,911 Tax Expenses

Utang Pajak Tahun Sebelumnya 16,802,956,953 18,237,098,494 Prior Year Tax Payable
Pembayaran Pajak Current Year
Final Tahun Payment of
Berjalan (20,932,584,557) (37,437,456,452) Final Tax
Utang Pajak Final 18,603,163,272 16,802,956,953 Final Tax Payable

March 31, 2017 46 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

10. Biaya Dibayar di Muka 10. Prepaid Expenses

2016 2015
Asuransi 4,646,371,586 3,913,297,606 Insurance
Operasional 3,351,532,341 1,231,435,137 Operational
Lain-lain 6,675,155,123 8,920,470,130 Others
Jumlah 14,673,059,050 14,065,202,873 Total

11. Aset Keuangan yang Dimiliki Hingga Jatuh 11. Held to Maturity Financial Asset
Tempo

Merupakan kepemilikan atas obligasi Perusahaan Represent investment in series B bonds of


Listrik Negara (PLN) seri B sejak bulan Juni 2006, Perusahaan Listrik Negara (PLN) since June 2006,
dengan tujuan dimiliki hingga jatuh tempo sebesar with intention to be held to maturity amounted to
Rp1.000.000.000 dengan tingkat bunga 13%-14,25% Rp1,000,000,000 with bear interest rate of 13%-
per tahun dan dibayarkan setiap 3 (tiga) bulan, 14.25% per annum and paid every 3 (three) months
dengan jangka waktu 15 (lima belas) tahun dan akan for a period of 15 (fifteen) years and will mature in
jatuh tempo pada tahun 2021. 2021.

12. Investasi pada Ventura Bersama 12. Investment in Joint Ventures

2016
Domisili/ Persentase Saldo Pelepasan Bagian Laba Neto Saldo
Domicile Kepemilikan/ Awal/ Investasi/ Tahun Berjalan/ Akhir/
Precentage Beginning Disposal Equity in Net Ending
ownership Balance Investment Profit for the Year Balance
% Rp Rp Rp Rp

KSO Pembangunan Jaya Property Jakarta 65.00 112,144,137,228 -- 10,192,588,976 122,336,726,204

2015
Domisili/ Persentase Saldo Pelepasan Bagian Laba Neto Saldo
Domicile Kepemilikan/ Awal/ Investasi/ Tahun Berjalan/ Akhir/
Precentage Beginning Disposal Equity in Net Ending
ownership Balance Investment Profit for the Year Balance
% Rp Rp Rp Rp

KSO Pembangunan Jaya Property Jakarta 65.00 109,351,843,537 (17,861,769,948) 20,654,063,639 112,144,137,228

Tanggal 21 Desember 2011 Perusahaan dan On December 21, 2011 the Company and PT Jaya
PT Jaya Real Property Tbk mengadakan Perjanjian Real Property Tbk entered into a Joint Operation
Kerjasama Operasi (KSO) pembangunan apartemen (KSO) Agreement for the construction and
double decker dan kondominium di kawasan Ancol development of double decker and condominium in
Barat beserta sarana dan prasarananya, dengan Ancol Barat and related facilities and infrastructure
komposisi bagi hasil Perusahaan dan PT Jaya Real within, with sharing scheme agreed of 65 % and
Property Tbk masing-masing sebesar 65% dan 35%. 35%, respectively.

Berdasarkan addendum II Perjanjian Kerjasama Based on the addendum II to the KSO Agreement
Operasi (KSO) tanggal 15 Desember 2014 para dated December 15, 2014, both parties agreed not to
pihak sepakat untuk tidak melanjutkan kerjasama continue the cooperation in the condominium project
pada proyek kondominium di atas tanah seluas on the land area of 12,162 sqm, further on this
2
12.162 m , atas addendum ini proyek yang dijalankan addendum agreed that projects to be executed only
hanya pembangunan apartemen Double Decker for apartment building Double Decker covering an
2
seluas 2.650 m (Catatan 15 dan 40.k). area of 2,650 sqm (Notes 15 and 40.k).

March 31, 2017 47 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

13. Investasi pada Entitas Asosiasi 13. Investment in Associates

Perusahaan memiliki penyertaan saham pada entitas The Company has investments in shares of stock in
asosiasi yang dipertanggungjawabkan dengan associates which are accounted for using equity
metode ekuitas sebagai berikut: method as follows:

2016 2015
PT Jakarta Akses Tol Priok (PT JATP) 280,530,950,912 199,670,714,736
PT Jakarta Tollroad Development (PT JTD) 245,119,968,244 48,649,175,350
PT Fauna Land Ancol (PT FLA) 21,935,257,132 23,706,392,229
PT Philindo Sporting Amusement and Tourism Corporation (PT PSATC) 1,563,988,566 1,495,167,637
PT Jaya Kuliner Lestari (PT JKL) 1,291,469,832 1,107,195,217
PT Kawasan Ekonomi Khusus Marunda Jakarta (PT KEKMJ) 847,438,431 802,489,321
Jumlah/ Total 551,289,073,117 275,431,134,490

Rincian dan mutasi investasi pada entitas asosiasi Details and movements of investment in associates
per 31 Desember 2016 dan 2015 adalah sebagai as of December 31, 2016 and 2015 are as follows:
berikut:
2016
Domisili/ Persentase Saldo Penambahan Bagian Laba Penghasilan Saldo
Domicile Kepemilikan/ Awal/ (Pelepasan) (Rugi) Neto Komprehensif Akhir/
Percentage Beginning Investasi/ Tahun Berjalan/ Lain atas Entitas Ending
of Balance Increase Equity in Net Asosiasi/ Balance
Ownership (Disposal) of Profit (Loss) Share in Other
Investment for The Year Comprehensive
Income of
Associate
% Rp Rp Rp Rp Rp

PT Jakarta Akses Tol Priok (JATP) Jakarta 50.00 199,670,714,736 22,750,000,000 58,112,803,914 (2,567,738) 280,530,950,912
PT Jakarta Tollroad
Development (JTD) Jakarta 25.15 48,649,175,350 188,691,051,516 7,779,741,378 -- 245,119,968,244
PT Fauna Land Ancol (PT FLA) Jakarta 35.00 23,706,392,229 -- (1,771,135,097) -- 21,935,257,132
PT Philindo Sporting Amusement
and Tourism Corporation (PSATC) Jakarta 50.00 1,495,167,637 -- 68,820,929 -- 1,563,988,566
PT Jaya Kuliner Lestari (JKL) Jakarta 25.00 1,107,195,217 -- 184,274,615 -- 1,291,469,832
PT Kawasan Ekonomi Khusus
Marunda Jakarta (KEKMJ) Jakarta 25.00 802,489,321 -- 44,949,110 -- 847,438,431
Jumlah/Total 275,431,134,490 211,441,051,516 64,419,454,849 (2,567,738) 551,289,073,117

2015
Domisili/ Persentase Saldo Penambahan Bagian Laba Saldo
Domicile Kepemilikan/ Awal/ Investasi/ (Rugi) Neto Akhir/
Percentage Beginning Increase of Tahun Berjalan/ Ending
of Balance Investment Equity in Net Balance
Ownership Profit (Loss)
for The Year
% Rp Rp Rp Rp

PT Jakarta Akses Tol Priok (JATP) Jakarta 50.00 200,969,708,703 -- (1,298,993,967) 199,670,714,736
PT Jakarta Tollroad
Development (JTD) Jakarta 25.63 37,250,641,585 -- 11,398,533,765 48,649,175,350
PT Fauna Land Ancol (FLA) Jakarta 35.00 -- 24,500,000,000 (793,607,771) 23,706,392,229
PT Philindo Sporting Amusement
and Tourism Corporation (PSATC) Jakarta 50.00 1,642,282,544 -- (147,114,907) 1,495,167,637
PT Jaya Kuliner Lestari (JKL) Jakarta 25.00 574,235,725 -- 532,959,492 1,107,195,217
PT Kawasan Ekonomi Khusus
Marunda Jakarta (KEKMJ) Jakarta 25.00 848,831,735 -- (46,342,414) 802,489,321
Jumlah/Total 241,285,700,292 24,500,000,000 9,645,434,198 275,431,134,490

March 31, 2017 48 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

PT JATP PT JATP
Berdasarkan Akta No. 2 tanggal 7 Januari 2016 dan Based on the Deed No. 2 dated Januari 7, 2016
Akta No. 9 tanggal 22 Agustus 2016 masing-masing and Deed No. 9 dated August 22, 2016 each from
dari Pratiwi Handayani S.H. Notaris di Jakarta, Grup Pratiwi Handayani, SH, Notary at Jakarta, the
melalui PT JAPT menambah penyertaan di PT JATP Group through PT JAPT increased its investment in
sebesar Rp22.750.000.000. Atas penambahan ini, PT JATP amounted to Rp22,750,000,000. By this
Grup mempertahankan persentase kemilikan addition, the Group maintains its shares ownership
sebesar 50% atas saham PT JATP. of 50% in PT JATP.

PT JTD PT JTD
Berdasarkan Akta Notaris No. 10 tanggal Based on the Deed No. 10 dated June 29, 2016 from
29 Juni 2016 yang dibuat oleh Retno Rini Retno Rini Purwaningsih Dewanto S.H.,concerning
Purwaningsih Dewanto S.H., tentang Pernyataan the Statement of Circular Meeting of Shareholders in
Keputusan Para Pemegang Saham di Luar Rapat Lieu of the General Meeting of Shareholders of
Umum Pemegang Saham PT Jakarta Tollroad PT Jakarta Tollroad Development (PT JTD), the
Development (PT JTD), para pemegang saham shareholders approved the increase in the
memberikan persetujuan atas penambahan Company’s investment in PT JTD amounted to
penyertaan saham Perusahaan pada PT JTD Rp192,956,516,616, and the execution of the SUWT
sebesar Rp192.956.516.616, dan pelaksanaan by PT Jakarta Propertindo based on SUWT Jaya
penukaran SUWT oleh PT Jakarta Propertindo Land, SUWT Pembangunan Jaya, and SUWT PJAA
berdasarkan SUWT Jaya Land, SUWT with the clause that the exchange SUWT held in with
Pembangunan Jaya, dan SUWT PJAA dengan the issuance of new shares of PT JTD amounted to
ketentuan bahwa penukaran SUWT tersebut Rp4,265,465,100 (Note 38.i). The Deed was
dilaksanakan bersamaan dengan pengeluaran approved by the Minister of Law and Human Rights
saham baru PT JTD sebesar Rp4.265.465.100 of the Republic of Indonesia No. AHU-AH.01.03-
(Catatan 38.i). Akta ini disahkan oleh Menteri Hukum 0062752.
dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia dengan
No. AHU-AH.01.03-0062752.

Per 31 Desember 2016 jumlah penambahan As of December 31, 2016 total increase in
investasi Perusahaan pada PT JTD sebesar investment in PT JTD amounted to
Rp188.691.051.516. Rp188,691,051,516.

PT FLA PT FLA
Berdasarkan Akta No. 3 tanggal 3 November 2014 Based on the Deed No. 3 dated November 3, 2014
dari Notaris Aryanti Artisari, S.H., M.Kn, di Jakarta from Notary Aryanti Artisari, SH, M.Kn, Jakarta
PT TIJA dan PT Eco Partners Indonesia (PT EPI) PT TIJA and Eco Partners PT Indonesia (PT EPI)
mendirikan PT FLA yang berkedudukan di Jakarta established PT FLA domiciled in North Jakarta, with
Utara, dengan jumlah 24.500 lembar saham, a total of 24,500 shares, with a nominal value of
dengan nilai nominal lembar saham sebesar shares amounted to 1,000,000 with an ownership
Rp1.000.000 dengan persentase kepemilikan 35%. interest of 35%. The capital injection were carried
Setoran modal dilakukan pada tahun 2015. out in 2015.

Berikut adalah informasi keuangan entitas asosiasi The following is financial information in aggregate of
per 31 Desember 2016 dan 2015: associates as of December 31, 2016 and 2015:

2016 2015
Jumlah Agregat Aset 1,525,177,927,054 1,401,789,694,348 Total of Aggregate of Assets
Jumlah Agregat Liabilitas 8,991,949,896 28,003,462,960 Total of Aggregate of Liabilities
Jumlah Agregat Pendapatan Neto Total of Aggregate of Net Income
Tahun Berjalan 34,407,013,494 24,915,465,683 For The Year
Jumlah Agregat Laba Total of Aggregate Profit
Tahun Berjalan 27,208,545,850 40,891,281,673 of The Year

March 31, 2017 49 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

14. Investasi Jangka Panjang Lainnya 14. Other Long-Term Investments

Tempat Persentase 2016 2015


Kedudukan/ Kepemilikan/
Domicile Percentage of
Ownership
PT Jaya Bowling Indonesia Jakarta 16.75% 637,755,808 637,755,808

15. Aset Real Estat 15. Real Estate Assets

2016 2015
Tanah 208,813,291,483 188,363,311,960 Land
Rumah dan Apartemen 45,392,915,341 112,103,287,379 House and Apartments
Jumlah 254,206,206,824 300,466,599,339 Total

a. Mutasi tanah: a. The movement of land:

Tahun/ Years Saldo Awal/ Penambahan/ Penjualan/ Reklasifikasi/ Saldo Akhir/


Beginning Balance Additional Sale Reclassification Ending Balance
Rp Rp Rp Rp Rp

2016 188,363,311,960 13,491,621,888 (2,725,055,980) 9,683,413,615 208,813,291,483


2015 156,272,618,145 493,606,554 (3,393,961,426) 34,991,048,687 188,363,311,960

Pada tanggal 31 Desember 2015, terdapat As of December 31, 2015 there were reclassification to
reklasifikasi yang berasal dari penarikan investasi, real estate assets resulting from withdrawal of
bunga proyek dan marketing pada Entitas Ventura investment, project interest and marketing in the Joint
Bersama KSO Pembangunan Jaya Property untuk Venture-KSO Pembangunan Jaya Property for
proyek kondominium (Catatan 12), serta condominium projects (Note 12), and the sales return
pengembalian atas pembatalan pembelian Unit from cancellation of Units Coastavilla by one
Coastavilla sebanyak satu pelanggan. customer.

Pada tanggal 31 Desember 2016, terdapat As of December 31, 2016 there was reclassification
reklasifikasi yang berasal dari pembatalan penjualan resulting from the sales return from cancellation of
tanah Coasta Villa. land Coasta Villa.

Persentase tanah terhadap nilai kontrak tanggal Percentage of completion of land to contract value at
31 Desember 2016 dan 2015 masing-masing sebesar December 31, 2016 and 2015 are 99%, respectively.
99%.

Lokasi, luas dan nilai perolehan atas tanah adalah Location, total area, and acquisition cost of land are as
sebagai berikut: follows:

Lokasi/ 2016 2015


2 2
Location m / sqm Rp m / sqm Rp

Ancol Timur 285,179 167,874,114,305 284,116 154,116,945,498


Ancol Barat 6,514 20,515,112,123 6,706 13,822,301,407
Marunda 26,957 18,446,793,518 26,957 18,446,793,518
Tugu Permai 11,855 1,830,340,938 11,855 1,830,340,938
Sunter 1,585 146,930,599 1,585 146,930,599
Jumlah/ Total 332,090 208,813,291,483 331,219 188,363,311,960

March 31, 2017 50 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

a. Reklamasi Pantai Ancol Barat merupakan a. W es t Ancol Beach reclamation land is part of
bagian dari pelaksanaan reklamasi Pantai Utara the Jakarta North Beach reclamation area.
Jakarta. Izin pelaksanaan reklamasi Pantai Permission for the reclamation of West Ancol
Ancol Barat didasarkan pada: Beach is based on the following:
 Keputusan Presiden Republik Indonesia No.  The President of the Republic of Indonesia's
52 tahun 1995 tanggal 13 Juli 1995 tentang Executive Order No. 52 dated July 13, 1995
Reklamasi Pantai Utara Jakarta; regarding to Jakarta North Beach reclamation;
 Surat Gubernur Propinsi Daerah Khusus  Order letter of the Governor of DKI Jakarta
Ibukota Jakarta No. 2976/-1.711.5 tanggal 26 No. 2976/-1.711.5 dated September 26, 2000
September 2000 tentang dapat dimulainya regarding the permission to commence the
pelaksanaan reklamasi Pantai Ancol Barat reclamation of West Ancol Beach, with total
seluas 60 ha, dengan terlebih dahulu area of 60 hectares, subsequent to the
memperoleh izin teknis reklamasi dengan successful completion of the reclamation
instansi terkait dan penyesuaian kembali technical license processing, and revised
AMDAL proyek reklamasi yang disetujui AMDAL for the reclamation project as
Komisi Pusat AMDAL Bapedal; approved by the AMDAL Bapedal Central
Commission;
 Surat Komisi AMDAL No. 01/-1.777.6  AMDAL Commission Letter No. 01/-1.777.6
tanggal 29 Mei 2001 mengenai dated May 29, 2001 regarding the Update on
Rekomendasi Updating Rencana Recommendation for Environment
Pengelolaan Lingkungan (RKL) /Rencana Administration Plan (RKL) /Environment
Pemantauan Lingkungan (RPL) Reklamasi Monitoring Plan (RPL) of West Ancol
Ancol Barat diberitahukan antara lain bahwa Reclamation, which stated that based on the
sesuai sidang Komisi AMDAL DKI Jakarta AMDAL DKI Jakarta Commission meeting on
tanggal 18 Mei 2001 maka updating RKL dan May 18, 2001, the update of RKL and RPL is
RPL tersebut dinyatakan cukup Iengkap dan sufficient and has been agreed to by AMDAL
disetujui Komisi AMDAL DKI Jakarta; dan DKI Jakarta Commission, and
 Keputusan Menteri Perhubungan No. KP.31  The Decree of the Minister of Transportation
tahun 2003 tanggal 20 Januari 2003 tentang No. KP.31 year 2003 dated January 20, 2003
Pemberian Izin Reklamasi Pantai di dalam in relation with the grant of Beach
Daerah Lingkungan Kerja Pelabuhan Umum Reclamation License in the Operational Area
Tanjung Priok, DKI Jakarta kepada of Tanjung Priok Public Port, DKI Jakarta to
Perusahaan. the Company.

b. Tanah Perusahaan di Kelurahan Sunter Agung, b. The Company owns land that located in Sunter
Jakarta Utara dengan HGB No. 649 luas sebesar Agung, North Jakarta with Building Use Rights
2
1.585 m dan nilai perolehan sebesar (HGB) No. 649 with total area of 1,585 sqm and
Rp146.930.600 masing-masing pada acquisition cost amounted to Rp146,930,600 in
31 Desember 2016 dan 2015, tercatat atas nama December 31, 2016 and 2015, respectively, under
PT Regional Engineering dan Alumunium the name of PT Regional Engineering and
Manufacturing & Co. Alumunium Manufacturing & Co.

Manajemen berpendapat tidak terdapat masalah Management believes that there is no difficulties in
dengan perpanjangan hak atas tanah karena extending the rights since all the land were
seluruh tanah diperoleh secara sah dan didukung acquired legally and supported by sufficient
dengan bukti kepemilikan yang memadai. evidence of ownership.

Pada tanggal 31 Desember 2016 dan 2015 aset On December 31, 2016 and 2015 the real estate
real estat Perusahaan telah diasuransikan kepada assets of the Company were insured under
PT Asuransi Sinar Mas, PT Asuransi Dayin Mitra, insurance policy from PT Asuransi Sinar Mas,
PT China Taiping Ins. Indonesia, PT Asuransi PT Asuransi Dayin Mitra, PT China Taiping Ins.
Himalaya Pelindung, PT Asuransi Rama Satria Indonesia, PT Asuransi Himalaya Pelindung,
Wibawa, PT Asuransi Indrapura, PT AIG Insurance PT Asuransi Rama Satria Wibawa, PT Asuransi
Indonesia dan PT Asuransi Umum Mega, yang Indrapura, PT AIG Insurance Indonesia and PT
merupakan pihak ketiga bagi Perusahaan, Asuransi Umum Mega, which is the third parties to
terhadap risiko kebakaran dan bencana alam the Company, against fire and natural disasters
dengan jumlah pertanggungan masing-masing with a total coverage amounted to
sebesar Rp34.066.450.000. Manajemen Rp34,066,450,000, respectively. Management

March 31, 2017 51 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

berpendapat bahwa jumlah pertanggungan believes that the insurance coverage is adequate
asuransi adalah cukup untuk menutup risiko to cover any possible losses to the Company.
kerugian yang mungkin dialami Perusahaan.

b. Mutasi rumah dan apartemen: b. The movement of house and apartments:

Tahun/ Years Saldo Awal/ Penambahan/ Penjualan/ Reklasifikasi/ Saldo Akhir/


Beginning Balance Additional Sale Reclassification Ending Balance
Rp Rp Rp Rp Rp

2016 112,103,287,379 33,118,904,705 (46,781,979,616) (53,047,297,127) 45,392,915,341


2015 90,945,638,725 44,517,328,282 (57,239,312,961) 33,879,633,333 112,103,287,379

Reklasifikasi rumah dan apartemen pada tahun 2016 Reclassification of house and apartment in 2016 is a
merupakan koreksi atas pembatalan pembelian correction of the cancellation of purchase of
Apartemen Northland. Reklasifikasi pada tahun 2015 Apartment Northland. Reclassification of houses
merupakan pengembalian atas pembatalan available for sale in 2015 is the return for the
pembelian Apartemen Northland oleh sebanyak tiga purchase cancellation of Apartment Northland by
pelanggan. three customers.

Lokasi, jumlah dan nilai perolehan atas rumah dan Location, total unit, and acquisition cost of house and
apartemen adalah sebagai berikut: apartments are as follows:

Lokasi/ 2016 2015


Location Unit Rp Unit Rp
Pademangan 51 25,702,788,760 161 89,039,013,133
Ancol Timur 5 15,641,695,112 12 18,951,092,103
Ancol Barat 10 4,048,431,469 19 4,113,182,143
Jumlah 66 45,392,915,341 192 112,103,287,379

16. Properti Investasi 16. Investment Properties

2016
1 Januari/ Penambahan/ Pengurangan/ Reklasifikasi/ 31 Desember/
January 1 Additional Disposals Reclassification December 31
Biaya Perolehan: Acquisition Cost
Tanah 4,523,171,272 -- -- -- 4,523,171,272 Land
Bangunan 290,645,302,683 -- -- (5,577,000,000) 285,068,302,683 Buildings
Sarana dan Prasarana 19,741,093,288 -- -- 5,577,000,000 25,318,093,288 Infrastructures
Jumlah 314,909,567,243 -- -- -- 314,909,567,243 Total
Akumulasi Acumulated
Penyusutan Depreciation
Bangunan 25,712,497,232 9,988,933,591 -- (453,131,250) 35,248,299,573 Buildings
Sarana dan Prasarana 7,086,904,398 2,513,534,465 -- 423,853,956 10,024,292,819 Infrastructures
Jumlah 32,799,401,630 12,502,468,056 -- (29,277,294) 45,272,592,392 Total

Nilai Tercatat 282,110,165,613 269,636,974,851 Carrying Amount

2015
1 Januari/ Penambahan/ Pengurangan/ Reklasifikasi/ 31 Desember/
January 1 Additional Disposals Reclassification December 31
Biaya Perolehan: Acquisition Cost
Tanah 4,523,171,272 -- -- -- 4,523,171,272 Land
Bangunan 294,903,276,654 10,807,060,000 900,940,683 (14,164,093,288) 290,645,302,683 Buildings
Sarana dan Prasarana 108,568,200 5,577,000,000 108,568,200 14,164,093,288 19,741,093,288 Infrastructures
Jumlah 299,535,016,126 16,384,060,000 1,009,508,883 -- 314,909,567,243 Total

March 31, 2017 52 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

2015
1 Januari/ Penambahan/ Pengurangan/ Reklasifikasi/ 31 Desember/
January 1 Additional Disposals Reclassification December 31
Akumulasi Acumulated
Penyusutan Depreciation
Bangunan 22,854,290,062 8,878,165,184 900,940,683 (5,119,017,331) 25,712,497,232 Buildings
Sarana dan Prasarana 73,473,147 2,379,359,465 108,568,200 4,742,639,986 7,086,904,398 Infrastructures
Jumlah 22,927,763,209 11,257,524,649 1,009,508,883 (376,377,345) 32,799,401,630 Total

Nilai Tercatat 276,607,252,917 282,110,165,613 Carrying Amount

Tidak terdapat penambahan properti investasi pada There is no addition of investment property in 2016.
tahun 2016.

Pada tahun 2015 terdapat penambahan dan In 2015, there were additions and reclassification of
reklasifikasi aset pada bangunan dan prasarana buildings and infrastructure assets in Ancol Beach
Ancol Beach City. City.

Pada tanggal 31 Desember 2016 dan 2015, In December 31, 2016 and 2015, the Company has
Perusahaan telah mengasuransikan properti insured its investment properties to third parties
investasi kepada pihak ketiga yang tergabung dalam under one combined insurance policy along with
suatu polis asuransi gabungan bersama aset tetap fixed assets (Note 17).
(Catatan 17).

Pada tanggal 31 Desember 2016 dan 2015 tidak On December 31, 2016 and 2015 there are no
terdapat properti investasi milik Perusahaan yang investment properties owned by the Company are
digunakan sebagai jaminan atas pinjaman kepada used as collateral for a loan to a third party.
pihak ketiga.

Pendapatan sewa yang diterima Perusahaan dari The Company received rental income from
properti investasi untuk tahun-tahun yang berakhir investment properties for the years ended December
pada tanggal 31 Desember 2016 dan 2015 masing- 31, 2016 and 2015 amounted to Rp3,683,425,307
masing sebesar Rp3.683.425.307 dan And Rp3,235,685,976, respectively (Note 30).
Rp3.235.685.976 (Catatan 30).

Beban penyusutan untuk tahun-tahun yang berakhir Depreciation expenses for the years ended
pada tanggal 31 Desember 2016 dan 2015 dicatat December 31, 2016 and 2015 are recorded as part of
sebagai bagian dari beban langsung masing-masing direct expenses amounted to Rp11,568,049,750 dan
sebesar Rp12.502.468.056 dan Rp11.257.524.649 Rp12,502,468,056, respectively (Note 31).
(Catatan 31).

Beban operasi yang dikeluarkan untuk melakukan Operating expenses incurred for maintenance on this
pemeliharaan untuk properti ini untuk tahun-tahun property for the years ended 31 Desember 2016 and
yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2016 dan 2015 amounted to Rp4,444,297,702 and
2015 sebesar Rp4.444.297.702 dan Rp4,812,815,467.
Rp4.812.815.467.

Sebelum terjadi penambahan aset pada tahun 2015 Prior to the addition of assets in 2015 and 2014, the
dan 2014, nilai wajar properti investasi berdasarkan fair value of investment property based on the
laporan penilai independen KJPP Maulana, Andesta independent appraisal report KJPP Maulana,
dan Rekan pada tanggal 25 Juli 2013 adalah Andesta and Partners on July 25, 2013 amounted
sebesar Rp293.782.322.000. Manajemen Rp293,782,322,000. Management believes there are
berpendapat tidak terdapat perubahan yang no significant changes in the fair value of assets as
signifikan dalam nilai wajar aset per of December 31, 2016.
31 Desember 2016.

March 31, 2017 53 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

17. Aset Tetap 17. Fixed Assets

2016
1 Januari/ Penambahan/ Pengurangan/ Reklasifikasi/ 31 Desember/
January 1 Addition Disposals Reclassification December 31
Biaya Acquisition
Perolehan Cost
Tanah 11,394,824,029 -- -- -- 11,394,824,029 Land
Bangunan 636,156,095,557 428,951,600 148,175,000 33,662,214,435 670,099,086,592 Buildings
Sarana dan
Prasarana 622,505,541,753 874,386,000 45,773,090 75,571,686,854 698,905,841,517 Infrastructures
Mesin dan Machinery and
Perlengkapan 648,411,101,189 1,992,713,697 2,336,213,637 41,105,688,440 689,173,289,689 Equipments
Peralatan 63,612,153,792 766,068,700 3,282,971,490 215,305,682 61,310,556,684 Fixtures
Kendaraan 8,780,404,418 186,911,282 2,484,885,000 -- 6,482,430,700 Vehicles
Kapal 4,096,477,635 330,001,000 -- -- 4,426,478,635 Vessels
Binatang 2,661,975,140 -- -- 613,643,500 3,275,618,640 Animals
Sub Jumlah 1,997,618,573,513 4,579,032,279 8,298,018,217 151,168,538,911 2,145,068,126,486 Sub Total
Aset dalam Construction in
Penyelesaian 650,396,728,161 303,178,962,955 89,451,870,981 (151,168,538,911) 712,955,281,224 Progress
Jumlah 2,648,015,301,674 307,757,995,234 97,749,889,198 -- 2,858,023,407,710 Total
Akumulasi Accumulated
Penyusutan Depreciation
Bangunan 230,534,170,116 34,716,713,306 46,310,063 -- 265,204,573,359 Buildings
Sarana dan
Prasarana 441,290,166,467 29,962,915,963 309,996,270 -- 470,943,086,160 Infrastructures
Mesin dan Machinery and
Perlengkapan 422,588,778,954 38,625,842,774 1,733,196,927 (2,084,915,336) 457,396,509,465 Equipments
Peralatan 56,235,935,720 2,349,902,386 3,269,503,810 2,035,805,985 57,352,140,281 Fixtures
Kendaraan 8,076,897,548 545,470,692 2,123,885,000 (1,009,305,148) 5,489,178,092 Vehicles
Kapal 2,850,072,251 75,668,287 -- 1,058,414,499 3,984,155,037 Vessels
Binatang 2,340,739,370 196,435,770 -- -- 2,537,175,140 Animals
Jumlah 1,163,916,760,426 106,472,949,178 7,482,892,070 -- 1,262,906,817,534 Total
Beban Penurunan Impairment
Nilai: Losses:
Aset Tetap 321,600,000 -- -- -- 321,600,000 Fixed Assets
Aset dalam Construction in
Penyelesaian -- 29,579,074,231 -- -- 29,579,074,231 Progress

Nilai Tercatat 1,484,098,541,248 1,565,215,915,945 Carrying Amount

2015
1 Januari/ Penambahan/ Pengurangan/ Reklasifikasi/ 31 Desember/
January 1 Addition Disposals Reclassification December 31
Biaya Acquisition
Perolehan Cost
Tanah 11,394,824,029 -- -- -- 11,394,824,029 Land
Bangunan 519,045,072,843 74,776,543,174 766,249,463 43,100,729,003 636,156,095,557 Buildings
Sarana dan
Prasarana 598,616,205,450 1,166,427,657 2,109,995,882 24,832,904,528 622,505,541,753 Infrastructures
Mesin dan Machinery and
Perlengkapan 613,524,980,969 5,788,254,202 2,579,184,599 31,677,050,617 648,411,101,189 Equipments
Peralatan 62,212,964,383 1,180,738,760 49,109,351 267,560,000 63,612,153,792 Fixtures
Kendaraan 9,603,518,816 568,000,101 1,391,114,499 -- 8,780,404,418 Vehicles
Kapal 4,096,477,635 -- -- -- 4,096,477,635 Vessels
Binatang 2,505,975,140 -- -- 156,000,000 2,661,975,140 Animals
Sub Jumlah 1,821,000,019,265 83,479,963,894 6,895,653,794 100,034,244,148 1,997,618,573,513 Sub Total
Aset dalam Construction in
Penyelesaian 510,117,804,722 240,313,167,587 -- (100,034,244,148) 650,396,728,161 Progress
Jumlah 2,331,117,823,987 323,793,131,481 6,895,653,794 -- 2,648,015,301,674 Total

March 31, 2017 54 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)
2015
1 Januari/ Penambahan/ Pengurangan/ Reklasifikasi/ 31 Desember/
January 1 Addition Disposals Reclassification December 31
Akumulasi Accumulated
Penyusutan Depreciation
Bangunan 199,614,432,201 31,339,748,459 420,010,544 -- 230,534,170,116 Buildings
Sarana dan
Prasarana 412,254,513,846 30,743,123,670 1,707,471,049 -- 441,290,166,467 Infrastructures
Mesin dan Machinery and
Perlengkapan 382,690,298,294 39,957,832,652 -- (59,351,992) 422,588,778,954 Equipments
Peralatan 55,263,777,572 3,057,073,484 2,084,915,336 -- 56,235,935,720 Fixtures
Kendaraan 7,344,434,926 781,571,973 49,109,351 -- 8,076,897,548 Vehicles
Kapal 3,849,696,098 58,790,652 1,058,414,499 -- 2,850,072,251 Vessels
Binatang 2,164,436,932 176,302,438 -- -- 2,340,739,370 Animals
Jumlah 1,063,181,589,869 106,114,443,328 5,319,920,779 (59,351,992) 1,163,916,760,426 Total
Beban Impairment
Penurunan Losses
Nilai Aset -- 321,600,000 -- -- 321,600,000 of Assets

Nilai Tercatat 1,267,936,234,118 1,483,776,941,248 Carrying Amount

Beban penyusutan dialokasi sebagai berikut: Depreciation expense were allocated to the following:
2016 2015
Beban Langsung (Catatan 31) 100,890,423,428 101,050,769,449 Direct Cost (Note 31)
Beban Umum dan Administrasi General and Administrative
(Catatan 33) 5,582,525,750 5,063,673,879 Expense (Note 33)
Jumlah 106,472,949,178 106,114,443,328 Total

Berdasarkan Akta No. 36 tanggal 13 Februari 2015 Based on Notarial Deed No. 36 dated February 13,
dari Notaris Kumala Tjahjani Widodo SH, MH Notaris 2015 from Notary Kumala Tjahjani Widodo SH, MH,
di Jakarta mengenai pengalihan dan penyerahan hak Notary in Jakarta related to transfer and conveyance
PT SWI dimana terdapat kesepakatan untuk of PT SWI. It was agreed to terminate the agreement
mengakhiri perjanjian dan pengelolaan Sea World, and the management of Sea World, there was a
terdapat penyerahan bangunan, mesin dan handover of buildings, machinery and equipment,
perlengkapan, sarana dan prasarana yang melekat facilities and infrastructure associated with it on the
didalamnya atas proyek Sea World, hasil kerjasama project Sea World, a co-operation under Build,
operasi dengan metode Build, Operate and Transfer Operate and Transfer (BOT) scheme amounted to
(BOT) dengan nilai Rp77.443.000.000, yakni Rp77,443,000,000, based on the assessment
berdasarkan penilaian (appraisal value) tertanggal 24 (appraisal value) made by an independent appraiser
April 2015 yang dilakukan oleh penilai independen Appraisal Services Office Asrori, Hentriawan, and
Kantor Jasa Penilai Publik Asrori, Hentriawan, dan Partners dated April 24, 2015.
Rekan.
Perusahaan memiliki tanah yang terletak di Jakarta The Company owns a piece of land located in North
Utara, dengan hak legal berupa Hak Pengelolaan Jakarta, with Management Right (Hak Pengelolaan or
Lahan (HPL) atas nama Pemda DKI, seluas HPL) under the name of Pemda DKI with total area of
2
4.779.120 m , juga memiliki beberapa bidang tanah 4,779,120 sqm, also own several land located in North
yang terletak di Jakarta Utara dengan hak legal Jakarta, with Building Use Right (HGB) for a period of
berupa Hak Guna Bangunan (HGB) yang berjangka 20 (twenty) years until 2027. For HPL, as long as the
waktu 20 (dua puluh) tahun yang berakhir di tahun land is used for industrial, residential and recreational
2027. Untuk HPL, selama tanah tersebut facilities, the Company will be entitled for the right.
dipergunakan untuk industri, perumahan dan rekreasi,
Perusahaan akan tetap mempunyai hak untuk
mengelolanya.
Penambahan aset tetap pada tahun 2016 dan 2015 Addition in fixed assets in 2016 and 2015 mainly
sebagian besar berasal dari penyelesaian pekerjaan come from the work completion of Indoor Theme Park
Wahana Indoor Dunia Fantasi. of Dunia Fantasi.

March 31, 2017 55 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Penambahan aset tetap yang berasal dari Addition in fixed assets along with addition in other
penambahan utang lain-lain pada tahun 2016 dan payables in 2016 and 2015 are amounted to
2015 masing-masing sebesar Rp28.889.919.737 dan Rp28,889,919,737 and Rp34,909,907,523,
Rp34.909.907.523 (Catatan 20). respectively (Note 20).

Pembiayaan pembangunan yang dilakukan oleh Financing for construction undertaken by the
Perusahaan sebagian dananya berasal dari utang Company is funded partially by bank loan on which
bank yang bunga atas utang tersebut dikapitalisasi the borrowing cost have been capitalized amounted to
masing-masing sebesar nihil dan Rp4.511.013.486 nil and Rp4,511,013,486, respectively (Note 45).
pada tanggal 31 Desember 2016 dan 2015
(Catatan 45).

Aset dalam penyelesaian per 31 Desember 2016 Construction in progress at December 31, 2016
sebesar Rp712.955.281.224 dengan kenaikan bersih amounted to Rp712,955,281,224 with net increased
sebesar Rp32.610.563.526 pada tahun berjalan amounted to Rp32,610,563,526 during the year
yang digunakan untuk pembangunan tanggul pantai, consists of construction of embankment beach, resort
pembangunan resor, inovasi wahana Dunia development, innovation of facilities at Dunia Fantasi,
Fantasi, dan perbaikan mesin wahana and engine repairments amounted to
Dunia Fantasi yang bernilai masing-masing Rp55,149,044,376, Rp9,203,034,499,
sebesar Rp55.149.044.376, Rp9.203.034.499, Rp8,509,421,068, and Rp25,485,479,661 with
Rp8.509.421.068, dan Rp25.485.479.661 dengan percentage of completion 14%, 27%, 73%, and 92%,
persentase penyelesaian masing-masing sebesar respectively.
14%, 27%, 73%, dan 92%.

Aset dalam penyelesaian per 31 Desember 2015 Construction in progress at December 31, 2015
sebesar Rp650.396.728.161 dengan kenaikan bersih amounted to Rp650,396,728,161 with net increased
sebesar Rp140.278.923.439 pada tahun berjalan amounted to Rp140,278,923,439 during the year
yang digunakan untuk reklamasi, perbaikan resor, consists of cost of reclamation, resort development,
inovasi wahana Dunia Fantasi, dan perbaikan mesin innovation of facilities at Dunia Fantasi, and engine
wahana Dunia Fantasi yang bernilai masing-masing repairments amounted to Rp106,572,484,137,
sebesar Rp106.572.484.137, Rp5.584.286.657, Rp5,584,286,657, Rp11,890,302,869, and
Rp11.890.302.869, dan Rp5.707.447.573 dengan Rp5,707,447,573 with percentage of completion 3%,
persentase penyelesaian masing-masing sebesar 10%, 57%, and 69%, respectively.
3%, 10%, 57%, dan 69%.

Perhitungan keuntungan penjualan aset tetap dalam The calculation of gain on sale of property and
laba rugi adalah sebagai berikut: equipment in the profit or loss are as follows:

2016 2015
Hasil Penjualan Aset Tetap 1,606,863,993 897,035,000 Selling Price of Fixed Assets
Nilai Buku Tercatat (928,057,812) (1,575,733,015) Carrying Book Value
Keuntungan (Kerugian) Gain (Loss) on Sale of
Penjualan Aset Tetap - Bersih 678,806,181 (678,698,015) Fixed Asset - Net

Pada tanggal 31 Desember 2016 dan 2015 seluruh As of December 31, 2016 and 2015, all investment
properti investasi dan aset tetap kecuali tanah telah property and fixed assets except land are insured to
diasuransikan kepada PT Asuransi Sinar Mas, PT Asuransi Sinar Mas, PT Asuransi Rama Satria,
PT Asuransi Rama Satria, PT Asuransi Zurich PT Asuransi Zurich Indonesia, PT Asuransi Himalaya
Indonesia, PT Asuransi Himalaya Pelindung, Pelindung, PT Asuransi Dayin Mitra Tbk, PT China
PT Asuransi Dayin Mitra Tbk, PT China Taiping Taiping Insurance Indonesia, PT AIG Insurance
Insurance Indonesia, PT AIG Insurance Indonesia, Indonesia, PT Asuransi Indrapura, PT Asuransi
PT Asuransi Indrapura, PT Asuransi Umum Mega, Umum Mega, PT Asuransi Mandiri AXA and
PT Asuransi Mandiri AXA dan PT Asuransi ACE PT Asuransi ACE Jaya Proteksi, third parties, against
Jaya Proteksi, pihak ketiga, terhadap risiko gempa the risk of earthquake, fire, theft and other mark risks
bumi, kebakaran, pencurian dan risiko Iainnya with sum insured as follows:
dengan jumlah pertanggungan sebagai berikut:

March 31, 2017 56 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

2016 2015

Rupiah 2,393,717,195,218 2,868,543,890,122 Rupiah


Dollar Amerika 96,902,843 96,902,843 USD Dollar

Manajemen berpendapat bahwa nilai pertanggungan Management believes that the total sum insured is
tersebut cukup untuk menutupi kemungkinan adequate to cover any possible losses on the asset
kerugian atas aset yang dipertanggungkan. insured.

Mesin dan peralatan Dunia Fantasi atas nama Machinery and equipments of Dunia Fantasi on behalf
Perusahaan sebesar Rp56.624.000.000 dijaminkan of the Company amounted to Rp56,624,000,000 are
atas pinjaman bank dari PT Bank Mandiri (Persero) used as collateral for bank loans from PT Bank
Tbk (Catatan 22). Mandiri (Persero) Tbk (Note 22).

18. Aset Lain-lain 18. Other Assets

2016 2015
Aset Takberwujud Intangible Assets
Perangkat Lunak Komputer Computer Software
dan Lisensi Film 23,503,298,509 23,276,693,509 and Licenses Film
Hak atas Tanah 13,066,850,118 13,066,850,118 Land Right
Jumlah 36,570,148,627 36,343,543,627 Total
Dikurangi: Akumulasi Less: Accumulated
Amortisasi (27,993,506,172) (24,787,918,930) Amortization
Sub Jumlah 8,576,642,455 11,555,624,697 Sub Total
Lain-lain 4,479,440,730 3,566,425,820 Others
Jumlah 13,056,083,185 15,122,050,517 Total

a. Perangkat lunak komputer dan lisensi film a. Computer software and film licenses are
diamortisasi selama masa manfaat dari amortized over the life of the device, which is 5
perangkat tersebut, yaitu 5 (lima) dan 3 (tiga) (five) and 3 (three) years. Total amortization
tahun. Jumlah beban amortisasi untuk tahun- expense for the years ended December 31, 2016
tahun yang berakhir pada tanggal 31 Desember and 2015 amounted to Rp3,200,591,687 and
2016 dan 2015 masing-masing sebesar Rp3,365,146,683, respectively, are recorded as
Rp3.200.591.687 dan Rp3.365.146.683 amortization expense under cost of goods sold
dibukukan sebagai beban amortisasi pada and direct cost (Note 31).
beban pokok pendapatan dan beban langsung
(Catatan 31).

b. Pada tahun 1994, PT SI memperoleh Hak b. In 1994, PT SI obtained Right to manage of


Pengelolaan atas pulau Bidadari di Kepulauan Bidadari Island in Kepulauan Seribu with area of
Seribu seluas 38.220 m2 dari Pemerintah 38,220 sqm from local government of DKI Jakarta
Daerah Khusus Ibukota (Pemda DKI) Jakarta, (Pemda DKI), as stated in Management Right
sebagaimana tersebut dalam Surat Izin and Development Letter (SIPPT) No.
Penunjukan Penggunaan Tanah (SIPPT) No. 3280/1.711.5 dated October 12, 1994 for 20
3280/1.711.5 tanggal 12 Oktober 1994, dengan (twenty) years. In 2003, the SIPPT was elevated
jangka waktu 20 tahun. Pada tahun 2003, telah into Building Use Right (HGB) and Use Right as
terjadi peningkatan status SIPPT tersebut stated in Building Use Right (HGB) No. 255 dated
menjadi Hak Guna Bangunan (HGB) dan Hak July 31, 2003 and Use Right No. 19 dated
Pakai sebagaimana tersebut dalam HGB No. September 25, 2003. All expenses related to the
255 tanggal 31 Juli 2003 dan Hak Pakai No. 19 legal processing of the land rights were deferred
tanggal 25 September 2003. and amortized over the useful life of the Building
Use Right/HGB.

March 31, 2017 57 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Biaya-biaya yang dikeluarkan sehubungan The Deferred Expense – Land Right also
dengan pengurusan legal hak atas tanah represent legal processing cost of the land rights
ditangguhkan dan diamortisasi selama umur of the Company’s land. The amortization expense
Hak Guna Bangunan/HGB. Beban Tangguhan – for the years ended December 31, 2016 and
Hak atas Tanah juga merupakan biaya 2015 amounted to Rp4,995,555 and
pengurusan legal hak atas tanah Perusahaan. Rp19,982,220, respectively, are recorded under
Jumlah beban amortisasi untuk tahun-tahun general and administrative expenses.
yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2016
dan 2015 masing-masing sebesar Rp4.995.555
dan Rp19.982.220, dibukukan pada beban
umum dan administrasi.

19. Utang Usaha 19. Accounts Payable

2016 2015
Pihak Berelasi/ Related Parties
KSO Pembangunan Jaya Property 22,581,769,803 15,865,444,609
PT Jaya Teknik Indonesia 220,203,019 122,219,939
PT Arkonin 45,000,000 45,000,000
PT Jaya Gas Indonesia 8,857,000 8,857,000
PT Mitsubishi Jaya Elevator and Escalator 4,145,716 4,145,716
PT Jaya Konstruksi Manggala Pratama Tbk -- 56,771,864
Jumlah/ Total 22,859,975,538 16,102,439,128

Pihak Ketiga/ Third Parties


PT Mitra Garda Perkasa 5,865,628,497 1,355,298,290
PT Fortune Indonesia Tbk 5,357,368,385 --
PT Artha Kreasi Utama 5,351,563,193 638,804,897
PT Tidar Utara Utama Teknika 4,841,401,457 1,329,194,222
PT Sinar Jernih Sarana 3,084,285,284 --
PT Acset Indonusa Tbk 2,375,337,273 --
PT Media Prima Solutions 2,030,057,061 --
PT Wijaya Karya (Persero) Tbk 1,842,762,500 --
Lain-lain (masing-masing di bawah Rp1 miliar)/
Others (each below Rp1 billion) 40,523,336,965 90,676,288,333
Jumlah/ Total 71,271,740,615 93,999,585,742

Jumlah utang usaha berdasarkan umur (hari) adalah Detail aging of accounts payable (days) are as follows:
sebagai berikut:

2016 2015
Belum Jatuh Tempo 77,791,736,761 68,068,286,908 Not Yet Due
Sudah Jatuh Tempo Past Due
1 - 30 hari 5,013,796,296 30,727,364,869 1 - 30 days
31 - 60 hari 743,544,886 263,396,855 31 - 60 days
61 - 90 hari 738,150,386 511,380,100 61 - 90 days
> 90 hari 9,844,487,824 10,531,596,138 > 90 days
Jumlah 94,131,716,153 110,102,024,870 Total

March 31, 2017 58 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

20. Utang Lain-lain 20. Other Payables

2016 2015
Pihak Berelasi/ Related Parties
PT Jaya Konstruksi Manggala Pratama Tbk 10,080,212,912 --
PT Jaya Teknik Indonesia 6,822,000 101,803,575
PT Mitsubishi Jaya Elevator and Escalator 12,000,000 --
Jumlah/ Total 10,099,034,912 101,803,575
Pihak Ketiga/ Third Parties
PT Adhi Karya (Persero) Tbk 5,029,073,603 5,029,073,603
PT Hutama Karya (Persero) 4,692,838,626 --
CV Bogowonto Putra 2,366,015,712 --
PT Pratama Bumi Sentosa 1,851,061,109 --
PT Arkananta Anja Kamayangan 1,553,360,593 --
PT Zania Rosmita Pratama 1,266,213,980 --
PT Fadhillah Amanat Abadi 1,094,379,822 2,500,000
PT Karya Mandiri Internusa 1,073,688,000 --
Lain-lain (masing-masing di bawah Rp1 miliar)/
Others (each below Rp1 billion) 24,243,662,851 29,776,530,345
Jumlah/ Total 43,170,294,296 34,808,103,948

Utang kepada PT Jaya Konstruksi Manggala Payable to PT Jaya Konstruksi Manggala Pratama
Pratama Tbk merupakan utang atas pembangunan Tbk represents to payable of construction of Northland
Apartemen Northland berdasarkan Berita Acara No. Apartment based on the Minutes No. 001/BA/13/9-
001/BA/13/9-2016 tanggal 8 September 2016 dan 2016 dated September 8, 2016 and the Minutes No.
Berita Acara No. 001/BA/13/12-2016 tanggal 001/BA/13/12-2016 dated December 8, 2016.
8 Desember 2016.

21. Beban Akrual 21. Accrued Expenses

2016 2015
Operasional 43,563,958,786 33,753,123,248 Operational
Bonus dan Tantiem 28,686,984,527 22,157,987,314 Bonus and Tantiem
Operasional Asosiasi 5,956,934,420 -- Operational of Associate
Gaji 1,254,430,805 1,511,761,549 Salaries
Lain-lain 7,215,473,536 2,561,944,894 Others
Jumlah 86,677,782,074 59,984,817,005 Total

Beban akrual operasional adalah utang kepada Accrued operating expenses represent liability to third
pihak ketiga dan pihak berelasi (Catatan 38.f) parties and related parties (Note 38.f) related to
sehubungan dengan kegiatan operasional operational activities of the Company and PT TIJA
Perusahaan dan PT TIJA meliputi kegiatan which consist of marketing, advertising, repairing,
pemasaran, iklan, perbaikan, penyewaan, renting, maintaining activities and utilities expenses.
pemeliharaan dan beban utilitas.
Akrual bonus dan tantiem untuk karyawan, direksi Accrued bonus, and tantiem for employees, directors,
dan komisaris merupakan cadangan bonus dan and commissioners, represent bonus and tantiem
tantiem yang dibentuk berdasarkan laba bersih tahun reserve made based on net profit in the current year.
berjalan.
Di antara beban akrual lain-lain tahun 2016 dan 2015 Included in balance of accrued expenses in 2016 and
masing-masing terdapat Rp1.078.639.289 yang 2015 amounted to Rp1,078,639,289, respectively, a
merupakan estimasi atas kerugian perkara tanah provision for losses over a land case which was made
yang dibentuk berdasarkan putusan Mahkamah based on the Supreme Court judgment.
Agung.

March 31, 2017 59 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

22. Utang Bank 22. Bank Loans

2016 2015
PT Bank Mandiri (Persero) Tbk 139,571,673,321 229,535,836,661 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk
PT Bank DKI 300,000,000,000 -- PT Bank DKI
Jumlah 439,571,673,321 229,535,836,661 Total
Dikurangi : Bagian Jatuh Less : Current
Tempo Dalam Satu Tahun (390,000,000,000) (90,000,000,000) Maturities

Bagian Jangka Panjang 49,571,673,321 139,535,836,661 Long - Term Portion

a. Pada tahun 2011, Perusahaan memperoleh a. In 2011, the Company obtained Special
fasilitas Pinjaman Transaksi Khusus I dari Transaction Loan I facility from PT Bank Mandiri
PT Bank Mandiri (Persero) Tbk (“Bank Mandiri”) (Persero) Tbk ("Bank Mandiri") for working capital
untuk modal kerja berdasarkan Akta Perjanjian under the Deed of Special Transactions Loan
Pinjaman Transaksi Khusus Nomor Agreement No. CRO.KP/249/PTK/11 dated August
CRO.KP/249/PTK/11 tanggal 28 Agustus 2011 28, 2011 from Notary Arry Supratno, SH, Notary in
yang dibuat di hadapan Notaris Arry Supratno, Jakarta, with a maximum limit of
SH, Notaris di Jakarta, dengan maksimum limit Rp200,000,000,000. The loan bears interest rate
Rp200.000.000.000. Pinjaman ini dikenakan suku of 9.75% per annum with a term loan of up to
bunga pinjaman sebesar 9,75% per tahun August 23, 2015. The Company has paid this PTK
dengan jangka waktu pinjaman sampai dengan I loan by Paid Off Notification Letter from Bank
23 Agustus 2015. Perusahaan telah Mandiri No.CBG.CB2/SID.159/2015 dated
melunasi pinjaman ini berdasarkan Surat September 17, 2015.
keterangan Lunas Fasilitas PTK I dari Bank
Mandiri No.CBG.CB2/SID.159/2015 tanggal
17 September 2015.

b. Pada tahun 2013, Perusahaan kembali b. In 2013, the Company reobtained Special
memperoleh fasilitas Pinjaman Transaksi Khusus Transaction Loan II facility from Bank Mandiri for
II (PTK II) untuk modal kerja maupun belanja working capital and capital expenditure with a
modal dengan maksimum limit sebesar maximum limit of Rp200,000,000,000 from Bank
Rp200.000.000.000 dari Bank Mandiri. Pinjaman Mandiri. The loan bears interest rate of 8.50% per
ini dikenakan bunga sebesar 8,50% per tahun, annum with a term loan of up to June 23, 2017.
dengan jangka waktu pinjaman sampai dengan The loan is guaranteed by certain assets of land
23 Juni 2017. Pinjaman ini dijamin dengan aset and building there on owned by the Company,
berupa tanah dan bangunan diatasnya milik each which located in the area of Taman Impian
Perusahaan yang berlokasi masing-masing di Jaya Ancol Recreation (Atlantis Water Adventure
area Rekreasi Taman Impian Jaya Ancol (Atlantis and Dunia Fantasi), which is part of the Company's
Water Adventure dan Dunia Fantasi) yang fixed assets (Note 17). These guarantees are joint
merupakan bagian dari aset tetap Perusahaan collateral and cross default with Special
(Catatan 17). Jaminan tersebut merupakan joint Transaction Loan I. PTK II loan balance as of
collateral dan cross default dengan Pinjaman December 31, 2016 and 2015 amounted to
Transaksi Khusus I. Saldo pinjaman PTK II Rp50,000,000,000 and Rp130,000,000,000,
tanggal 31 Desember 2016 dan 2015 masing- respectively.
masing sebesar Rp50.000.000.000 dan
Rp130.000.000.000.

c. Pada tahun 2015, Perusahaan memperoleh c. In 2015, the Company obtained a new loan from
fasiltas pinjaman baru dari Bank Mandiri berupa Bank Mandiri in the form of working capital loan
Kredit Modal Kerja dengan limit sebesar with a limit of Rp50,000,000,000 with period of 1
Rp50.000.000.000 dengan jangka waktu 1 tahun year since the credit agreement was signed and
sejak perjanjian kredit ditandatangani dan Special Transaction Loan Facility with a maximum
Fasilitas Pinjaman Transaksi Khusus dengan limit of Rp100,000,000,000 with loan period up to
maksimum limit sebesar Rp100.000.000.000, January 23, 2019. The loan bears interest rate of
dengan jangka waktu pinjaman sampai dengan 10.00% per annum. This loan is guaranteed by

March 31, 2017 60 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

23 Januari 2019. Pinjaman ini dikenakan suku assets such as land and building there on owned
bunga sebesar 10,00% pertahun. Pinjaman ini by Company each located in area of Dunia Fantasi
dijamin dengan aset berupa tanah dan bangunan and Swimming Arena (Note 17). The guarantees
diatasnya yaitu Dunia Fantasi dan Gelanggang are joint collateral and cross default with Special
Renang milik Perusahaan (Catatan 17). Jaminan Transaction Loan II.
tersebut merupakan joint collateral dan cross
default dengan Pinjaman Transaksi Khusus II.

Pada tanggal 31 Desember 2015, Perusahaan On December 31, 2015, the Company has
telah melakukan penarikan atas pinjaman drawdown the Special Transaction Loan Facility
Fasilitas Pinjaman Transaksi Khusus sebesar amounted to Rp100,000,000,000.
Rp100.000.000.000.

Berdasarkan addendum No. CBG.CB2/SID. Based on addendum No. CBG.CB2/SID.


SPPK.085/2016 atas perjanjian Pinjaman SPPK.085/2016 to Special Transaction Loan and
Transaksi Khusus (PTK) dan Fasilitas Kredit Working Capital Loan Facilities, all parties agreed
Modal Kerja (KMK), semua pihak sepakat untuk change the collateral assets from land and
mengubah jaminan aset yang semula berupa buildings to machinery and equipments of Dunia
tanah beserta bangunan di atasnya menjadi Fantasi on behalf of the Company and accounts
mesin dan peralatan wahana Dunia Fantasi atas receivable.
nama Perusahaan serta piutang usaha.

Atas fasilitas pinjaman tersebut terdapat batasan- The loan agreement contains certain covenants
batasan yang tidak diperkenankan dilakukan oleh that give any restrictions where the Company are
Perusahaan tanpa persetujuan tertulis terlebih not allowed to do without the prior written consent
dahulu dari Bank Mandiri antara lain: of the Bank, among others:

 memperoleh atau memberikan pinjaman, dari  to obtain or provide loans to or from other
atau kepada pihak lain, kecuali dalam rangka parties unless those of daily normal business
kegiatan usaha normal sehari-hari sepanjang as long as the total of loans to equity still can
total pinjaman terhadap modal masih ter-cover cover in financial covenant about leverage
dalam financial covenant mengenai leverage ratio which comparison of total liabilities to
ratio yaitu perbandingan jumlah liabilitas total net worth < 200% and Debt Service
terhadap total net worth < 200% dan Debt Coverage Ratio (DSCR) is comparison
Service Coverage Ratio (DSCR) yaitu between Earning Before Income Tax,
perbandingan antara Earning Before Income Depreciation and Amortization (EBITDA) to
Tax, Depreciation and Amortization (EBITDA) interest and principal installment liabilities that
terhadap kewajiban bunga dan kewajiban fall due in a year > 1.2 times;
angsuran pokok yang jatuh tempo dalam
waktu satu tahun > 1,2 kali;
 mengikatkan diri sebagai penjamin atau  to binds the Company itself as surety or
menjaminkan aset perusahaan kepada pihak pledge of the Company’s asset to other
lain, kecuali bila tidak melanggar financial parties unless it is not violate financial
covenant mengenai leverage ratio dan DSCR; covenant regarding leverage ratio and DSCR;
 melakukan transaksi merger atau akuisisi;  to do merger or acquisition transaction;
perubahan pemegang saham pengendali; dan changes in controlling shareholders; and
 menurunkan modal dasar atau modal disetor  to decrease authorized capital or paid-in
oleh Perusahaan. capital of the Company.

d. Pada tahun 2016, Perusahaan memperoleh d. In 2016, the Company obtained a new loan from
fasiltas pinjaman baru dari Bank DKI berupa Bank DKI in the form of Working Capital Loan with
Kredit Modal Kerja dengan limit sebesar a limit of Rp300,000,000,000 with period of 1 year
Rp300.000.000.000 dengan jangka waktu 1 tahun since the credit agreement was signed with loan
sejak perjanjian kredit ditandatangani dengan period up to 2017. The loan bears interest rate of
jangka waktu pinjaman sampai dengan tahun 10.00% per annum.
2017. Pinjaman ini dikenakan suku bunga
sebesar 10,00% per tahun.

March 31, 2017 61 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Bank tidak mensyaratkan jaminan khusus atas Banks do not require specific guarantees on this
fasilitas pinjaman ini (clean basis). loan facility (clean basis).

Adapun affirmative covenants yang The affirmative covenants required are as follows:
dipersyaratkan adalah sebagai berikut:
1. Menyampaikan laporan keuangan audited 1. Submitting the annual audited financial
tahunan yang diaudit oleh Kantor Akuntan statements were audited by Certified Public
Publik paling lambat 180 hari setelah periode Accountant no later than 180 days after the
pelaporan. reporting period.
2. Perusahaan bersedia untuk menjadikan Bank 2. The Company is willing to make Bank DKI as
DKI prioritas dalam hal penempatan dana, a priority in terms of placement of funds, with
dengan rate khusus dari Bank DKI. a special rate of Bank DKI.
3. Perusahaan memberitahukan kepada Bank 3. The company informed the Bank DKI on
DKI atas hal-hal dibawah ini: things below:
a. Melakukan perubahan anggaran dasar a. Making changes to the articles of
perusahaan termasuk didalamnya association of companies including the
perubahan pemegang saham, direksi, change of shareholders, directors,
komisaris, pemodalan dan nilai nominal commissioners, capitalization and
saham. nominal value of shares.
b. Memperoleh fasilitas kredit atau pinjaman b. Obtained a credit facility or loan from
dari bank atau lembaga lain, namun tetap other bank or institution, but still have to
harus memperhatikan ketentuan rasio pay attention to the provision ratio
yang diberikan oleh Bank DKI. provided by Bank DKI.
Negative covenants yang dipersyaratkan adalah Negative covenants required are the Company
Perusahaan diminta memberitahukan secara should notify in writing without waiting for the prior
tertulis tanpa menunggu persetujuan tertulis written consent of Bank DKI if:
terlebih dahulu dari Bank DKI jika:
1. Membayar/ melunasi hutang pemegang 1. Pay the shareholder's loan.
saham.
2. Mengikat diri sebagai penjamin hutang 2. Tying as a guarantor of debt to another party.
kepada pihak lain.

23. Utang Obligasi 23. Bonds Payable


2016 2015
Obligasi Berkelanjutan I Jaya Ancol Sustainable Bond I Jaya Ancol
Tahap I Tahun 2016 300,000,000,000 -- Phase I Year 2016
Obligasi II Jaya Ancol Jaya Ancol Bond II
Tahun 2012 200,000,000,000 200,000,000,000 Year 2012
Biaya Emisi Obligasi (6,434,049,116) (2,346,878,640) Bond Issuance Cost
Akumulasi Amortisasi 2,246,989,696 1,422,272,754 Accumulated Amortization
Jumlah 495,812,940,580 199,075,394,114 Total
Dikurangi: Bagian Jatuh Less: Current
Tempo Dalam Satu Tahun (199,544,769,842) -- Maturities
Bagian Jangka Panjang 296,268,170,738 199,075,394,114 Long - Term Portion

Obligasi Berkelanjutan I Jaya Ancol Tahap I Tahun Sustainable Bond I Jaya Ancol Phase I Year 2016
2016
Pada tanggal 20 September 2016, Perusahaan On September 20, 2016, the Company received
memperoleh pernyataan efektif dari Ketua Otoritas effective statement from the Chairman of the Financial
Jasa Keuangan (OJK) untuk menerbitkan Obligasi Services Authority (OJK) to issue Sustainable Bonds I
Berkelanjutan I Jaya Ancol Tahap I Tahun 2016. Jaya Ancol Phase I Year 2016. Acting as trustee is
Bertindak selaku wali amanat adalah PT Bank PT Bank Permata Tbk. The nominal value of bond is
Permata Tbk. Nilai nominal obligasi adalah Rp300,000,000,000 with a fixed interest rate of
Rp300.000.000.000 dengan tingkat bunga tetap 8.25% for A Series Bond amounted to

March 31, 2017 62 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

sebesar 8,25% untuk Obligasi Seri A sebesar Rp250,000,000,000 and 8.5% for the B Series Bond
Rp250.000.000.000 dan 8,5% untuk Obligasi Seri B amounted to Rp50,000,000,000 (Full of Rupiah). The
sebesar Rp50.000.000.000 (Rupiah penuh). Jangka bond will mature in 3 (three) years for Series A and 5
waktu penyelesaian obligasi yaitu 3 (tiga) tahun (five) years for Series B Bond, on September 29, 2019
untuk Obligasi Seri A dan 5 (lima) tahun untuk and September 29, 2021, respectively.
Obligasi Seri B, dan masing-masing akan jatuh
tempo pada tanggal 29 September 2019 dan
29 September 2021.
Berdasarkan hasil pemeringkatan yang dilakukan Based on the rating from PT Pemeringkat Efek
oleh PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) untuk Indonesia (Pefindo) for period ended June 16, 2016
periode 16 Juni 2016 sampai dengan 1 Juni 2017, up to June 1, 2017, Sustainable Bonds I Jaya Ancol
tentang Obligasi Berkelanjutan I Jaya Ancol Tahap I Phase I year 2016, Pefindo give a rating id AA-
tahun 2016, Pefindo memberikan peringkat id AA- (Double A Minus) which means the ability of bond
(Double A Minus) yang berarti kemampuan obligator issuer is strong to meet its long-term financial
yang kuat dibanding dengan entitas Indonesia liabilities when due in accordance with the agreement.
lainnya untuk memenuhi liabilitas keuangan jangka
panjangnya sesuai dengan yang diperjanjikan.
Obligasi II Jaya Ancol Tahun 2012 Jaya Ancol Bond II Year 2012
Pada tanggal 17 Desember 2012, Perusahaan On December 17, 2012, the Company received
memperoleh pernyataan efektif dari Ketua Badan effective statement from the Chairman of the Capital
Pengawas Pasar Modal (Bapepam-LK) untuk Market Supervisory Agency (Bapepam-LK) to issue
menerbitkan Obligasi II Jaya Ancol Tahun 2012. Bonds II Jaya Ancol 2012. Acting as trustee is
Bertindak selaku wali amanat adalah PT Bank PT Bank Permata Tbk. The nominal value of bond is
Permata Tbk. Nilai nominal obligasi adalah Rp300,000,000,000 with a fixed interest rate of 8.1%
Rp300.000.000.000 dengan tingkat bunga tetap for A Series Bond amounted to Rp100,000,000,000
sebesar 8,1% untuk Obligasi Seri A sebesar and 8.4% for the B Series Bond amounted to
Rp100.000.000.000 dan 8,4% untuk Obligasi Seri B Rp200,000,000,000 (Full of Rupiah). The maturity
sebesar Rp200.000.000.000 (Rupiah penuh). Jangka date of bond are 3 (three) years for Series A and
waktu penyelesaian obligasi yaitu 3 (tiga) tahun 5 (five) years for Series B Bond and each will be due
untuk Obligasi Seri A dan 5 (lima) tahun untuk on December 17, 2015 and December 17, 2017.
Obligasi Seri B, dan masing-masing akan jatuh
tempo pada tanggal 17 Desember 2015 dan
17 Desember 2017.
Berdasarkan hasil pemeringkatan yang dilakukan Based on the rating from PT Pemeringkat Efek
oleh PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) untuk Indonesia (Pefindo) for period ended June 16, 2016
periode 16 Juni 2016 sampai dengan 1 Juni 2017 up to June 1, 2017, Bonds II Jaya Ancol year 2012,
tentang pemeringkatan atas Obligasi II Jaya Ancol Pefindo give a rating id AA-(Double A Minus) which
tahun 2012, Pefindo memberikan peringkat id AA- means the ability of bond issuer is strong than other
(Double A Minus) yang berarti kemampuan obligator Indonesian entity to meet its long-term financial
yang kuat dibanding dengan entitas Indonesia liabilities when due in accordance with the agreement.
lainnya untuk memenuhi liabilitas keuangan jangka
panjangnya sesuai dengan yang diperjanjikan.

24. Pendapatan Diterima di Muka dan 24. Unearned Revenues and


Uang Muka Pelanggan Customer Advances

2016 2015
Pendapatan Diterima di Muka Unearned Revenues
Sewa 291,304,388,418 217,384,056,100 Rent
Proyek Ancol Beach City 201,480,207,345 205,873,807,344 Ancol Beach City Project
Uang Titipan 7,207,113,061 16,467,021,423 Customer Deposits
Sponsor 7,196,303,720 6,976,039,912 Sponsor
Lain-lain 2,470,907,208 10,935,277,310 Others
Sub Jumlah 509,658,919,752 457,636,202,089 Sub Total

March 31, 2017 63 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

2016 2015
Uang Muka Pelanggan Customer Advance from
Penjualan Tanah dan Bangunan 79,871,861,519 75,840,693,425 Sale of Land and Building
Jumlah 589,530,781,271 533,476,895,514 Total
Dikurangi : Bagian Jatuh Less : Current
Tempo Dalam Satu Tahun (143,208,204,434) (155,355,713,482) Portion
Bagian Jangka Panjang 446,322,576,837 378,121,182,032 Long - Term Portion

Pendapatan sewa diterima di muka terutama Unearned rental revenues mainly represent land lease
merupakan penyewaan lahan Perusahaan untuk for the gas pipe development to the
pengembangan jaringan di pipa gas bumi milik PT Perusahaan Gas Negara (Persero) Tbk (PT PGN)
PT Perusahaan Gas Negara (Persero) Tbk (Notes 40.g and 40.l) and pipe gas distribution to the
(PT PGN) (Catatan 40.g dan 40.l) dan jaringan di PT Pertamina Gas (PT Pertagas) (Note 40.h and
pipa gas bumi milik PT Pertamina Gas (PT Pertagas) 40.o).
(Catatan 40.h dan 40.o).
Pada tahun 2012, berdasarkan Berita Acara Serah In 2012, based on The Minutes of Hand Over and
Terima Pengalihan Bangunan Music Stadium antara Transfer of Music Stadium Building between the
Perusahaan dengan PT Wahana Agung Indonesia Company and PT Wahana Agung Indonesia
Propertindo (WAIP) No.021/DIR-PJA/XII/2012 Propertindo (WAIP) No. 021/DIR-PJA/XII/2012 dated
tanggal 20 Desember 2012, terdapat penyerahan I December 20, 2012, WAIP has offered one of
bangunan, mesin, peralatan, sarana dan prasarana building I, machinery, equipment, facilities and
yang melekat didalamnya atas proyek Ancol Beach infrastructure embeded inside the Ancol Beach City
City, hasil kerjasama operasi dengan metode Build, project, as the results of joint operation with the
Transfer and Operation (BTO). Penyerahan method of Build, Transfer and Operation (BTO) to the
dilakukan dalam 2 (dua) tahap yaitu tahap pertama Company. Hand over were done in 2 (two) stages,
senilai Rp123.014.400.000 berdasarkan hasil such the first stage amounted to Rp123,014,400,000,
penilaian kembali tertanggal 30 September 2012, based on the appraisal value dated September 30,
sedangkan tahap kedua, telah diserahkan tanggal 2012, while the second stage, was submitted
16 Juli 2013 dengan nilai Rp108.070.600.000 on July 16, 2013 based on the appraisal value
berdasarkan hasil penilaian kembali tertanggal amounted to Rp108,070,600,000 dated July 16, 2013.
16 Juli 2013. Penilaian kembali dilakukan oleh penilai Reappraisal was performed by an independent
independen Maulana, Andesta dan Rekan. appraiser Maulana, Andesta and Partner.
Kemudian berdasarkan Berita Acara Serah Terima Then based on The minutes of Hand over Transfer
Pengoperasian Bangunan Music Stadium Music Stadium Building No. 021/DIRPJA/XII/2012
No. 021/DIRPJA/ XII/2012 tanggal 20 Desember dated December 20, 2012 and July 31, 2013, the
2012 dan 31 Juli 2013, Perusahaan sepakat dan Company agreed to transfer the building to be
setuju untuk menyerahkan bangunan tersebut untuk operated by WAIP for 25 (twenty five) years.
dioperasikan oleh WAIP selama 25 (dua puluh lima)
tahun.

25. Jaminan Pelanggan dan Deposit Lainnya 25. Guarantee and Other Customer Deposits

2016 2015
Jaminan Penyewa 11,950,477,753 6,833,743,824 Tenant Deposits
Jaminan Pengunjung 1,101,271,388 1,795,990,868 Visitor Deposits
Deposit Lainnya 50,000,000 47,000,000 Other Deposits
Jumlah 13,101,749,141 8,676,734,692 Total

Uang Jaminan yang diterima merupakan uang yang Guarantee Deposits received represents money paid
dibayarkan tenant kepada PT TIJA sebagai jaminan by the tenants of PT TIJA as deposit on their
usaha di kawasan Ancol. businesses in Ancol area.
Uang Jaminan Pengunjung sebagian besar Visitor Deposits mainly consist of unrealized cash
merupakan uang deposit pengunjung Putri Duyung deposits from visitors of Putri Duyung Cottage.
yang belum terealisasi.

March 31, 2017 64 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

26. Liabilitas Imbalan Pascakerja 26. Post-Employment Benefits Liability

Grup membukukan manfaat karyawan sesuai dengan Group recorded employee benefits in accordance with
peraturan Perusahaan dan peraturan perundang- the Company’s rules and applicable regulations. The
undangan yang berlaku. Jumlah karyawan yang number of employees entitled to the employee
berhak atas imbalan manfaat karyawan tersebut benefits that are 689 and 701 employees in December
adalah masing-masing sebanyak 689 dan 701 pada 31, 2016 and 2015, respectively. Liabilities for
31 Desember 2016 dan 2015. Liabilitas imbalan kerja employee benefits consist of post-employment benefit
karyawan terdiri dari liabilitas imbalan pascakerja obligations in accordance labor law and other
sesuai undang-undang tenaga kerja dan liabilitas employee benefits liabilities in the form of benefits
imbalan kerja lainnya berupa manfaat cuti besar (long leave (long leaves).
leaves).

Total liabilitas imbalan pascakerja pada tanggal Total post-employment benefit liabilities at December
31 Desember 2016 dan 2015 adalah sebagai berikut: 31, 2016 and 2015 were as follows:

2016 2015
Nilai Kini Liabilitas Present Value of Defined
Imbalan Pasti 90,439,335,473 82,764,677,449 Benefit Obligation
Biaya Jasa Lalu yang Past Service Costs
Belum Diakui -- (21,710,911) are Not Recognized
Liabilitas Imbalan Post-employment
Pascakerja 90,439,335,473 82,742,966,538 benefit liabilities

Mutasi liabilitas imbalan pascakerja bersih di laporan Movements of net post-employment benefit liabilities
posisi keuangan adalah sebagai berikut: in the statement of financial position is as follows:
2016 2015
Saldo Awal Aset 82,742,966,538 79,069,636,160 Beginning Balance Asset
Pembayaran Manfaat (8,673,224,107) (7,919,119,055) Payment for the Year
Beban Tahun Berjalan Expense Current
(Catatan 32) 11,723,777,667 11,554,634,424 Year (Note 32)
Kerugian Komprehensif Other Comperhensive
lain 4,624,102,964 37,814,008 Loss
Koreksi Saldo Beginning balance
Awal 21,712,411 1,001 Correction
Saldo Akhir 90,439,335,473 82,742,966,538 Ending Balance

Rincian beban imbalan pascakerja yang diakui dalam Details of post-employment benefits expense
laporan laba rugi adalah sebagai berikut: recognized in the profit or loss are as follows:

2016 2015
Beban Jasa Kini 6,814,642,984 6,454,306,440 Current Service Cost
Beban Bunga 7,163,107,477 5,403,616,673 Interest Expense
Biaya Jasa Lalu (3,737,522,483) 7,998,749 Past Service Cost
Kerugian (Keuntungan) Losses (Gains)
Bersih Aktuaria yang Diakui -- (129,429,871) Net Actuarial Recognized
Transfer ke Perusahaan 5,895,047,648 8,942,930,595 Transfer to The Company
Transfer ke Perusahaan Lain (5,895,047,648) (8,942,930,595) Transfer to Other Company
Penyesuaian Jasa Lalu 1,483,549,689 (181,857,567) Adjustment of Past Service
Beban Imbalan Post-employment
Pascakerja 11,723,777,667 11,554,634,424 Benefits Expense

March 31, 2017 65 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Pengukuran kembali dari Liabilitas (Aset) yang diakui Remeasurement of Liabilities (Assets) recognized in
dalam Kerugian Komprehensif Lain adalah sebagai Other Comprehensive Loss are as follows:
berikut:

2016 2015
(Keuntungan) Kerugian (Gains) Losses Liabilities -
Kewajiban - Perubahan Changes in
Asumsi keuangan 4,184,909,018 (5,039,316,169) Financial Assumptions
Kerugian Kewajiban - Losses Liabilities -
Penyesuaian Jasa Lalu 439,193,946 5,077,130,177 Adjustment of Past Service
Kerugian Other Comprehensive
Komprehensif Lain 4,624,102,964 37,814,008 Loss
Pajak Penghasilan Terkait (713,599,661) (25,972,403) Related Income Tax
Kerugian Total Other
Komprehensif Lain Comprehensive Loss
Setelah Pajak 3,910,503,303 11,841,605 after Tax

Mutasi Kerugian Komprehensif Lain adalah sebagai Movements of Other Comprehensive Loss are as
berikut: follows:
2016 2015
Kerugian Komprehensif Other Comprehensive
Lain - Awal Periode 27,640,991,774 28,830,591,456 Loss - Early Period
Kerugian Komprehensif Other Comprehensive
Lain - Periode Berjalan 4,624,102,964 37,814,008 Loss - Current Year
Kerugian Komprehensif Other Comprehensive
Lain - Akhir Periode 32,265,094,738 28,868,405,464 Loss - End of Period
Akumulasi Pajak Accumulated of
Penghasilan Terkait (1,941,013,351) (1,227,413,690) Related Income Tax
Kerugian Komprehensif Other Comprehensive
Lain - Akhir Periode Loss - End of Period
Setelah Pajak 30,324,081,387 27,640,991,774 after Tax

Termasuk di dalam saldo liabilitas imbalan Included in the balance of post-employment benefits
pascakerja adalah imbalan lainnya masing-masing liability are other remuneration of Rp2,741,109,599
sebesar Rp2.741.109.599 dan Rp1.771.798.349 per and Rp1,771,798,349 as of December 31, 2016 and
31 Desember 2016 dan 2015. 2015, respectively.

Saldo liabilitas imbalan pascakerja dan imbalan Balance of post-employment benefits liability and
lainnya pada 31 Desember 2016 dan 2015 other remuneration as of December 31, 2016 and
didasarkan pada perhitungan aktuaria oleh 2015 are based on actuarial calculations by
PT Dayamandiri Dharmakonsilindo, aktuaris PT Dayamandiri Dharmakonsilindo, an independent
independen, masing-masing dalam laporannya actuary, each in its report dated January 13, 2017 and
tertanggal 13 Januari 2017 dan 2 Februari 2016 February 2, 2016 using the following assumptions:
menggunakan asumsi sebagai berikut:

2016 dan/ and 2015

Tingkat Kematian Mengikuti Tabel Mortalita Indonesia III Tahun 2011/ Mortality Rate
Based on Table of Indonesian Mortality III 2011
Umur Pensiun Normal 55 Tahun/ Years Normal Pension Age
Tingkat Cacat 10% per tahun/ per annum Disability Rate
Kenaikan Gaji 7% (2015 : 7%) per tahun/ per annum Salary Increment

March 31, 2017 66 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)
2016 dan/ and 2015

Tingkat Diskonto 8.3% (2015: 9%) Discount Rate


Perhitungan Manfaat Pension Benefit’s
Pensiun Projected Unit Credit Calculation .
Tingkat Pengunduran Diri 1% pada usia 20 tahun dan menurun secara linier Future Pension Increment Rate
sampai dengan usia 55 tahun/
1% on age 20 years and declining linearly
until age 55 years

Program liabilitas imbalan pasti memberikan Defined benefit liability program provides the Group's
eksposur Grup terhadap risiko aktuarial seperti risiko exposure to the actuarial risk as the risk of interest
tingkat bunga, dan risiko gaji. rate risk and the risk of salary.

Risiko Tingkat Bunga Interest Rate Risk


Nilai kini kewajiban imbalan pasti dihitung dengan The present value of the defined benefit obligation is
menggunakan tingkat diskonto yang ditetapkan calculated using a discount rate determined by
dengan mengacu pada imbal pasti hasil obligasi reference to the yield definite results of high-quality
korporasi berkualitas tinggi. Penurunan suku bunga corporate bonds. Lower interest rates would increase
obligasi akan meningkatkan liabilitas program. the liability bond program.

Risiko Gaji Risk of Salary


Nilai kini kewajiban imbalan pasti dihitung dengan The present value of the defined benefit obligation is
mengacu pada gaji masa depan peserta program. calculated by reference to the salary of the future
Dengan demikian, kenaikan gaji peserta program program participants. Thus, the salary increase
akan meningkatkan liabilitas program itu. program participants will increase the liabilities of the
program.

Asumsi aktuarial yang signifikan untuk penentuan Significant actuarial assumptions to determine the
liabilitas imbalan pasti adalah tingkat diskonto dan defined benefit obligation is a discount rate and
kenaikan gaji yang diharapkan. Sensitivitas analisis expected salary increases. Sensitivity analysis below
dibawah ini ditentukan berdasarkan masing-masing is determined based on the respective changes in the
perubahan asumsi yang mungkin terjadi pada akhir assumptions which may occur at the end of the
periode pelaporan, dengan semua asumsi yang lain reporting period, with all other assumptions constant.
konstan.

Analisis Sensitivitas: Sensitivity Analysis:

2016 2015
Entitas Induk/ Entitas Anak/ Entitas Induk/ Entitas Anak/
Parent Subsidiaries Parent Subsidiaries
Analisis Sensitivitas Sensitivity Analysis
Nilai Kini Kewajiban Present Value of Defined
Imbalan Pasti Benefit Obligations
Akhir Periode End of Period
Tingkat Diskonto + 1% 33,976,240,223 49,766,511,355 40,567,146,371 47,923,986,446 Rate + 1%
Tingkat Diskonto - 1% 39,174,685,440 58,888,174,836 46,974,564,140 57,061,554,701 Rate - 1%
Tingkat Kenaikan Gaji + 1% 39,380,418,502 59,315,244,250 47,165,707,085 57,438,707,794 Salary Increase + 1%
Tingkat Kenaikan Gaji - 1% 33,765,583,968 49,374,621,187 40,351,817,999 47,558,213,837 Salary Increase - 1%

March 31, 2017 67 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

27. Modal Saham 27. Capital Stock

2016 dan/ and 2015


Jumlah Saham/ Persentase Jumlah Modal
Number of Pemillikan/ Disetor/ Total
Shares Percentage of Paid-in Capital
Ownership
Nama Pemegang Saham Rp % Rp Name of Shareholders
Pemerintah DKI Jakarta Government of DKI Jakarta
Saham Seri A 1 0.0000001% 500 Serie A Share
Saham Seri C 1,151,999,998 71.9999999% 287,999,999,500 Serie C Share
Sub Jumlah 1,151,999,999 72.0000000% 288,000,000,000 Sub Total
PT Pembangunan Jaya PT Pembangunan Jaya
Saham Seri B 1 0.0000001% 500 Serie B Share
Saham Seri C 288,099,998 18.0099999% 72,024,999,500 Serie C Share
Sub Jumlah 288,099,999 18.0100000% 72,025,000,000 Sub Total
Masyarakat - (masing-masing Public - (each below 5%,
di bawah 5%, Saham Seri C) 159,900,000 9.9900000% 39,975,000,000 Serie C Shares)
Jumlah 1,599,999,998 100.0000000% 400,000,000,000 Total

Perusahaan mengeluarkan saham Seri A, Seri B, dan The Company issued series A, B, and C shares as
Seri C dengan keterangan sebagai berikut: described below:
1. Saham Seri A 1. Series A Share
Merupakan saham yang memberikan hak This represents share that gives special right to
istimewa kepada Pemerintah DKI Jakarta untuk the Government of DKI to appoint maximum of
mencalonkan sebanyak-banyaknya 2 orang 2 directors and 4 commissioners (including 1
direktur dan 4 orang komisaris (termasuk 1 president commissioner). The appointment is to be
orang komisaris utama). Pencalonan tersebut made at the Annual General Meeting of
mengikat Rapat Umum Pemegang Saham Shareholders (AGMS).
(RUPS).

2. Saham Seri B 2. Series B Share


Merupakan saham yang memberikan hak This represents share that gives special right to
istimewa kepada PT Pembangunan Jaya untuk PT Pembangunan Jaya to appoint president
mencalonkan direktur utama dan sebanyak- director and maximum of 2 directors and 1
banyaknya 2 orang direktur serta 1 orang commissioner. The appointment is to be made at
komisaris. Pencalonan tersebut mengikat the AGMS.
RUPS.

3. Saham Seri C 3. Series C Share


Saham Seri C memiliki hak yang sama dengan This represents share that has the same rights as
hak yang dimiliki saham Seri A dan Seri B, series A and B shares, except for the special
kecuali hak-hak istimewa yang dimiliki saham rights held by series A and B shares as explained
Seri A dan Seri B sebagaimana dijelaskan. above.

28. Tambahan Modal Disetor 28. Additional Paid in Capital

2016 dan/ and 2015


Agio Biaya Emisi Tambahan
Saham/ Saham/ Modal Disetor
Additional Share Issuance Total Additional
Paid-in Capital Cost Paid-in Capital

Pengeluaran 80.000.000 Saham Issuance of 80.000.000 Shares


melalui Penawaran through the Initial Public
Umum Tahun 2004 42,000,000,000 (5,290,767,000) 36,709,233,000 Offering in 2004

March 31, 2017 68 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

29. Kepentingan Nonpengendali 29. Non-Controlling Interest

Akun ini merupakan kepentingan nonpengendali This account represents non-controlling interest in net
atas aset bersih dan laba bersih Entitas Anak assets and net income of Subsidiaries as follows:
sebagai berikut:

2016
Kepemilikan/ Nilai Tercatat Bagian Laba (Rugi) Penambahan Pembayaran Nilai Tercatat
Ownership Awal Tahun/ Komprehensif Modal Tahun Dividen/ Akhir Tahun/
Beginning Tahun Berjalan/ Berjalan/ Dividend Ending
Balance Equity in Additional Payment Balance
Comprehensive Current Year
Income for the Year Capital
% Rp Rp Rp Rp Rp

PT Seabreez Indonesia 4.41% 1,081,510,183 (120,992,830) 40,402 (5,705,800) 954,851,955


PT Sarana Tirta Utama 35.00% 13,618,560,317 (46,756,799) -- -- 13,571,803,518
PT Jaya Ancol Pratama Tol 40.00% 91,829,995,774 23,268,104,440 -- -- 115,098,100,214
Jumlah/Total 106,530,066,274 23,100,354,811 40,402 (5,705,800) 129,624,755,687

2015
Kepemilikan/ Nilai Tercatat Bagian Laba (Rugi) Penambahan Pembayaran Nilai Tercatat
Ownership Awal Tahun/ Komprehensif (Pengurangan) Dividen/ Akhir Tahun/
Beginning Tahun Berjalan/ Modal Tahun Dividend Ending
Balance Equity in Berjalan/ Payment Balance
Comprehensive Additional
Income for the Year (Disposal)
Current Year
Capital
% Rp Rp Rp Rp Rp

PT Seabreez Indonesia 4.41% 1,107,226,439 16,307,730 (23,279,437) (18,744,549) 1,081,510,183


PT Sarana Tirta Utama 35.00% 14,623,474,252 (1,004,913,935) -- -- 13,618,560,317
PT Jaya Ancol Pratama Tol 40.00% 83,882,786,146 (452,790,372) 8,400,000,000 -- 91,829,995,774
Jumlah/Total 99,613,486,837 (1,441,396,577) 8,376,720,563 (18,744,549) 106,530,066,274

30. Pendapatan Usaha 30. Revenues

2016 2015
Pendapatan Real Estat Real Estate Revenues
Tanah dan Bangunan 131,713,718,175 133,186,219,389 Land and Building
Sub Jumlah 131,713,718,175 133,186,219,389 Sub Total
Pendapatan Tiket Ticket Revenues
Wahana Wisata 599,100,311,995 518,569,830,010 Amusements Park
Pintu Gerbang 249,686,471,000 231,433,779,236 Gate
Kapal 1,511,769,576 2,197,487,097 Ship
Sub Jumlah 850,298,552,571 752,201,096,343 Sub Total
Pendapatan Hotel Hotel and Restaurant
dan Restoran Revenues
Restoran 62,280,149,209 58,547,494,480 Restaurant
Kamar 25,129,409,652 26,621,463,919 Room
Sub Jumlah 87,409,558,861 85,168,958,399 Sub Total

March 31, 2017 69 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

2016 2015

Pendapatan Usaha Lainnya Other Revenues


Penyewaan Kios, Building, Outlet, and
Lahan, dan Gedung 94,631,513,124 63,843,398,618 Land Rental
Barang Dagangan 40,815,264,457 25,086,718,102 Merchandise
Sponsor 30,797,697,399 24,617,482,487 Sponsorship
Pengelolaan Perumahan 19,394,142,766 18,858,875,729 Real Estate Management
Loker dan Permainan 12,983,338,049 13,731,999,485 Locker and Games
Uang Sandar dan Iuran 6,637,553,673 6,471,640,134 Port Fees
Pertunjukan Keliling 5,846,295,634 4,501,587,646 Travelling Shows
Bagi Hasil 1,638,785,143 1,162,847,493 Profit Sharing
Lain-lain 2,128,166,654 2,970,479,496 Others
Sub Jumlah 214,872,756,899 161,245,029,190 Sub Total
Jumlah 1,284,294,586,506 1,131,801,303,321 Total
Dikurangi: Less:
Potongan Penjualan (759,629,835) (311,766,198) Sales Discount
Bersih 1,283,534,956,671 1,131,489,537,123 Net

31. Beban Pokok Pendapatan dan Beban Langsung 31. Cost of Revenues and Direct Costs

2016 2015
Beban Pokok Pendapatan Cost of Revenues
Tanah dan Bangunan 106,839,146,019 47,103,067,463 Land and Building
Barang Dagangan 25,583,770,903 15,104,844,018 Merchandise
Sub Jumlah 132,422,916,922 62,207,911,481 Sub Total
Beban Langsung Direct Costs
Penyusutan dan Amortisasi Depreciation and Amortization
(Catatan 16, 17, dan 18) 116,604,057,670 115,693,423,001 (Notes 16, 17, and 18)
Gaji dan Upah 94,250,509,469 98,153,627,641 Salaries and Wages
Pajak Hiburan 84,905,565,106 75,195,314,819 Entertainment Tax
Pemeliharaan 73,075,058,898 62,495,537,583 Maintenance
Sub Kontrak Tenaga Kerja 71,351,177,385 53,667,855,343 Subcontract Employees
Telepon, Listrik Telephone, Electricity
dan Air 55,552,696,091 50,970,418,040 and Water
Penyelenggaraan Pertunjukan 18,763,114,225 19,343,305,523 Show Management
Makanan dan Minuman 11,895,702,106 13,925,143,573 Foods and Beverages
Alat Kerja dan Operasi 13,508,237,424 12,791,737,996 Work Supplies and Operation
Sewa Lahan 10,406,573,972 9,632,230,311 Land Rental
Kantor Unit 6,285,595,274 7,197,488,204 Office Unit
Perjalanan dan Survey 2,977,725,064 2,822,635,380 Travel and Survey
Lain-lain (masing-masing Others (less
dibawah Rp1 Miliar) 11,296,126,150 7,227,649,659 than Rp1 Billion)
Sub Jumlah 570,872,138,834 529,116,367,073 Sub Total
Jumlah 703,295,055,756 591,324,278,554 Total

March 31, 2017 70 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

32. Pendapatan Lainnya 32. Other Income

2016 2015
Amortisasi Pendapatan Diterima Amortization of Unearned
di Muka Ancol Beach City 9,466,360,000 9,243,280,000 Revenue of Ancol Beach City
Pendapatan Klaim Asuransi 7,161,776,309 550,043,481 Income from Insurance Claims
Pemulihan Piutang Usaha 2,497,879,672 3,879,819,197 Recovery of Accounts Receivable
Keuntungan Pengalihan Gain on Receipt
dan Penyerahan Hak of Transferred
atas Aset Sea World -- 77,443,000,000 Sea World Asset
Pendapatan Ganti Rugi -- 4,900,000,000 Compensation Income
Lain-lain (Masing-masing Others (Each below
di bawah Rp500 juta) 3,315,439,779 8,509,850,691 Rp500 million)
Jumlah 22,441,455,760 104,525,993,369 Total

33. Beban Penjualan dan Umum 33. Selling and General


dan Administrasi and Administrative Expenses

2016 2015
Beban Penjualan Selling Expenses
Promosi dan Penjualan 46,584,993,247 44,272,606,433 Promotions and Sales
Beban Umum General and
dan Administrasi Administrative Expenses
Gaji dan Upah 78,460,689,969 70,841,487,895 Salaries and Wages
Pajak Bumi dan Bangunan 80,401,653,202 43,925,710,002 Land and Building Tax
Imbalan Kerja (Catatan 26) 11,723,777,667 11,554,634,424 Employee Benefit (Note 26)
Asuransi 7,079,354,405 10,116,965,866 Insurance
Jasa Profesional 7,762,568,187 7,934,094,014 Professional Fees
Pemeliharaan 6,110,121,875 4,607,247,778 Maintenance
Penyusutan (Catatan 17) 5,582,525,750 5,063,673,879 Depreciation (Note 17)
Humas dan Jamuan Tamu 5,103,261,929 5,004,426,132 Entertainment
Pendidikan dan Pelatihan 2,936,833,178 1,998,081,904 Education and Training
Kenikmatan Karyawan 2,368,788,746 3,607,448,040 Employee Benefits
Transportasi dan Perjalanan Dinas 2,134,208,818 2,408,626,921 Transportation and Travel
Kantor 1,559,970,102 2,479,850,485 Office
Telepon, Listrik dan Air 1,138,625,634 1,182,667,087 Telephone, Electricity and Water
Representasi 510,294,500 2,088,869,631 Representation
Lain-lain (masing-masing Others (less than
dibawah Rp1 Miliar) 2,900,816,781 3,308,782,817 Rp1 Billion each)
Sub Jumlah 215,773,490,743 176,122,566,875 Sub Total
Jumlah 262,358,483,990 220,395,173,308 Total

March 31, 2017 71 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

34. Beban Lain-lain 34. Other Expenses

2016 2015
Pembatalan atas Cancellation of
Penjualan Kavling Tanah 53,394,110,810 4,533,033,164 Sale of Retail Land
Penurunan Nilai atas Aset Impairment of Construction
dalam Penyelesaian 29,579,074,231 -- in Progress
Pengembalian Biaya Refund from Handling
Pengurusan Sertifikat 17,627,685,896 -- Cost of Certificates
Operasional Entitas Asosiasi 5,956,939,420 -- Operational of Associate Entity
Lain-lain (masing-masing Others (each below
di bawah Rp1 Miliar) 10,574,579,743 8,243,634,502 Rp1 billion)
Jumlah 117,132,390,100 12,776,667,666 Total

Pembatalan atas penjualan kavling tanah merupakan Cancellation of sale of retail land represents of
pembatalan atas penjualan tanah kavling yang cancellation of sale of plots land which located in
berlokasi di Ancol Timur. Ancol Timur.

35. Beban Keuangan 35. Financial Charges

2016 2015
Bunga Obligasi 22,887,500,000 14,354,264,284 Bonds Interest
Bunga Bank 22,597,366,735 21,787,953,491 Bank Interest
Jumlah 45,484,866,735 36,142,217,775 Total

36. Laba per Saham 36. Earnings per Share

Berikut ini adalah data yang digunakan untuk Data used for calculation of basic earnings per share
perhitungan laba per saham dasar: are as follows:

2016 2015
Laba Bersih yang diatribusikan Net Income Attributable to
kepada Entitas Induk 130,824,605,046 290,860,571,657 Parent Entity
Rata-rata Tertimbang Weighted Average
Jumlah Saham Biasa yang Number of Common Shares
Beredar (Catatan 2.ab) 1,599,999,998 1,599,999,998 Outstanding (Note 2.ab)
Laba per Saham Dasar/ Dilusian 82 182 Earnings per Share/ Dilution

Perusahaan tidak memiliki efek berpotensi saham The Company does not have the effect with dilutive
yang bersifat dilutif sehingga tidak ada dampak potential ordinary shares, accordingly there is no
dilusian pada perhitungan laba persaham. impact on the calculation of diluted earnings per
shares.

37. Dividen dan Cadangan Umum 37. Dividend and General Reserves

Dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan Based on the Annual General Meeting of
(RUPST) tanggal 23 Juni 2016 sebagaimana Shareholders (AGMS) dated June 23, 2016 as stated
tercantum dalam Akta No. 70 tanggal 23 Juni 2016 in Notarial Deed No.70 dated June 23, 2016 of
dari Notaris Aryanti Artisari, S.H.,M.Kn, pemegang Notary Aryanti Artisari, SH, M.Kn, shareholders
saham menyetujui pembagian dividen untuk tahun approved a distribution of dividends for the fiscal
buku 2015 sebesar 38% dari laba bersih tahun buku year 2015 amounted to Rp110,399,999,862 represent
2015 atau sebesar Rp69 per lembar saham atau 38% of net profit for the year 2015 or equal to Rp69

March 31, 2017 72 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

seluruhnya sebesar Rp110.399.999.862 yang telah per share, which have been paid in 2016 and an
dibayarkan di tahun 2016 dan menetapkan appropriation to general reserve amounted to
tambahan cadangan umum sebesar Rp2,908,605,717. Balance of appropriated retained
Rp2.908.605.717. Saldo laba ditentukan earnings as of December 31, 2016 amounted to
penggunaannya per 31 Desember 2016 adalah Rp32,867,186,672.
sebesar Rp32.867.186.672.

Dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan Based on the Annual General Meeting of
(RUPST) tanggal 8 September 2015 sebagaimana Shareholders (AGMS) dated September 8, 2015 as
tercantum dalam Akta No. 17 tanggal 8 September stated in Notarial Deed No.17 dated September 8,
2015 dari Notaris Aryanti Artisari, S.H.,M.Kn, 2015 of Notary Aryanti Artisari, SH, M.Kn,
pemegang saham menyetujui pembagian dividen shareholders approved a distribution of dividends for
untuk tahun buku 2014 sebesar 44,23 % dari laba the fiscal year 2014 amounted to
bersih tahun buku 2014 atau sebesar Rp65 per Rp103,999,999,870 represent 44.23% of net profit for
lembar saham atau seluruhnya sebesar the year 2014 or equal to Rp65 per share, which
Rp103.999.999.870 yang telah dibayarkan di tahun have been paid in 2015 and an appropriation to
2015 dan menetapkan tambahan cadangan umum general reserve amounted to Rp2,351,595,474.
sebesar Rp2.351.595.474. Saldo laba ditentukan Balance of appropriated retained earnings as of
penggunaannya per 31 Desember 2015 adalah December 31, 2015 amounted to Rp29,958,580,955.
sebesar Rp29.958.580.955.

Jadwal pembayaran dividen dan tata caranya The payment schedule and procedures for payment
diserahkan kepada Direksi dengan memperhatikan of dividends were given to the management in
ketentuan perundang-undangan yang berlaku. accordance with the prevailing laws and regulation.

38. Sifat Transaksi dan Hubungan dengan 38. Nature of Transactions and Relationship with
Pihak-pihak Berelasi Related Parties

Hubungan dengan Pihak-pihak Berelasi Relationship with Related Parties

Pihak-pihak Berelasi/ Sifat Hubungan/ Jenis Transaksi/


Related Parties Nature of Relationship Types of Transaction
Pemerintah Daerah DKI Jakarta (Pemda DKI) Pemegang Saham/Shareholders Kontribusi Ekuitas/ Equity Contribution
PT Bank DKI (Bank DKI) Perusahaan yang pemegang sahamnya sama Pinjaman Bank/ Bank Loan
dengan pemegang saham Perusahaan, yaitu
Pemda DKI/ Companies with the same
shareholders with PT PJA, Pemda DKI
PT Jaya Bowling Indonesia Investasi Jangka Panjang/ Long-Term Kontribusi Ekuitas/ Equity Contribution
Investment
PT Kawasan Ekonomi Khusus Marunda Entitas Asosiasi/ Associate Kontribusi Ekuitas/ Equity Contribution
Jakarta
PT Philindo Sporting Amusement and Tourism Entitas Asosiasi/ Associate Kontribusi Ekuitas/ Equity Contribution
Corporation
PT Fauna Land Ancol Entitas Asosiasi/ Associate Kontribusi Ekuitas/ Equity Contribution
PT Jakarta Akses Tol Priuk Dikendalikan oleh PT Jaya Ancol Pratama Tol/ Kontribusi Ekuitas/ Equity Contribution
Controlled by PT Jaya Ancol Pratama Tol
PT Jaya Kuliner Lestari Dikendalikan oleh PT Taman Impian/ Controlled Kontribusi Ekuitas/ Equity Contribution
by PT Taman Impian
PT Jaya Teknik Indonesia Perusahaan yang pemegang sahamnya sama Membeli Jasa Instalasi Peralatan/
dengan pemegang saham Perusahaan, yaitu PT Purchase of Equipment Installation
Pembangunan Jaya/ Companies with the same Services
shareholders with Perusahaan, which is PT
Pembangunan Jaya
PT Jaya Gas Indonesia Perusahaan yang pemegang sahamnya sama Penagihan Jasa Konstruksi/ Billing of
dengan pemegang saham Perusahaan, yaitu Construction Services
Pemda DKI/ Companies with the same
shareholders with PT PJA, Pemda DKI

March 31, 2017 73 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Pihak-pihak Berelasi/ Sifat Hubungan/ Jenis Transaksi/


Related Parties Nature of Relationship Types of Transaction

PT Jaya Gas Indonesia Perusahaan yang pemegang sahamnya sama Penagihan Jasa Konstruksi/ Billing of
dengan pemegang saham Perusahaan, yaitu Construction Services
Pemda DKI/ Companies with the same
shareholders with PT PJA, Pemda DKI
PT Arkonin Perusahaan yang pemegang sahamnya sama Penagihan Jasa Konstruksi/ Billing of
dengan pemegang saham Perusahaan, yaitu PT Construction Services
Pembangunan Jaya/ Companies with the same
shareholders with Perusahaan, which is PT
Pembangunan Jaya
PT Mitsubishi Jaya Escalator and Elevator Perusahaan yang pemegang sahamnya sama Membeli Barang Jadi dan Membeli Jasa
dengan pemegang saham Perusahaan, yaitu PT Instalasi/ Purchase of Finished Goods and
Pembangunan Jaya/ Companies with the same Installation Services
shareholders with Perusahaan, which is PT
Pembangunan Jaya
PT Jaya Konstruksi Manggala Pratama Tbk Perusahaan yang pemegang sahamnya sama Membeli Jasa Instalasi dan Jasa
dengan pemegang saham PT PJA, yaitu PT Konstruksi/ Purchase of Installation
Pembangunan Jaya/ Companies with the same Services and Construction
shareholders with PT PJA, which is PT
Pembangunan Jaya
KSO Pembangunan Jaya Property Kerjasama Entitas Ventura Bersama Komitmen Kerja sama untuk Proyek
Perusahaan dengan PT Jaya Real Property/ Property/ Commitment of Cooperating for
Cooperation Joint Venture Entity Company with Property Project
PT Jaya Real Property
Manajemen Kunci Pengendali Kegiatan Perusahaan/ Company Tantiem dan Bonus/ Tantiem and Bonus
Activities Controller

PT Jakarta Propertindo Perusahaan yang pemegang sahamnya sama Sertifikat SUWT/ SUWT certificate
dengan pemegang saham Perusahaan, yaitu
Pemda DKI/ Companies with the same
shareholders with PT PJA, Pemda DKI

Sifat Transaksi dengan Pihak –pihak Berelasi Nature of Transaction with Related Parties
Dalam kegiatan usahanya. Perusahaan, melakukan In the normal course of business. The Company
transaksi tertentu dengan pihak-pihak berelasi, entered into certain transactions with related parties
meliputi antara lain: including the following:
a. Pekerjaan struktur, plumbing, dan fasade Ancol a. Structure, plumbing, and facade job Ancol
Northland Residence dan pembuatan Tanggul Northland Residence and manufacture Dike
Disposal Site (Tanggul Barat) Ancol Timur Disposal Site (Dike West) East Ancol done by the
dilakukan Perusahaan dengan PT Jaya Company with PT Jaya Konstruksi Mangala
Konstruksi Manggala Pratama Tbk dicatat Pratama Tbk that are recorded as accounts
sebagai utang usaha pada tanggal payable with balance as of December 31, 2016
31 Desember 2016 dan 2015 masing-masing and 2015 amounted to nil and Rp56,771,864,
sebesar nihil dan Rp56.771.864 (Catatan 19). respectively (Note 19).

b. Pekerjaan mekanikal dan elektrikal Ecovention b. Mechanical and electrical works of Ecovention
Hall Ecopark Ancol dan pekerjaan utilitas The Hall Ecopark Ancol and utility work for The Bukit
Bukit Ancol Barat yang dilakukan Perusahaan Ancol Barat is made by the Company with
dengan PT Jaya Teknik Indonesia dicatat PT Jaya Teknik Indonesia that are recorded as
sebagai utang usaha pada tanggal accounts payable with balance as of December
31 Desember 2016 dan 2015 sebesar 31, 2016 and 2015 amounted to Rp220,203,019
Rp220.203.019 dan Rp122.219.939 (Catatan and Rp122,219,939, respectively (Note 19).
19).

c. Pengadaan dan pemasangan escalator dan c. Procurement and installation of escalators and
elevator untuk Exhibition Hall Ecopark dan elevators to Exhibition Hall Ecopark and
pekerjaan pemeliharaan dan perawatan maintenance work and escalator and elevator
escalator dan elevator dilakukan Perusahaan maintenance performed by the Company and
dan PT TIJA dengan PT Mitsubishi Jaya PT TIJA with PT Mitsubishi Jaya Elevator and

March 31, 2017 74 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Elevator and Escalator yang dicatat sebagai Escalator that are recorded as accounts payable
utang usaha pada tanggal 31 Desember 2016 with balance as of December 31, 2016 and 2015
dan 2015 masing-masing sebesar Rp4.145.716 amounted to Rp4,145,716, respectively (Note 19).
(Catatan 19).

d. Pengadaan bahan bakar LPG untuk unit usaha d. Procurement of LPG fuel for Putri Duyung Ancol,
Putri Duyung Ancol dilakukan PT TIJA dengan a business unit carried out by PT TIJA with
PT Jaya Gas Indonesia dicatat sebagai utang PT Jaya Gas Indonesia, are recorded as accounts
usaha pada tanggal 31 Desember 2016 dan payable with balance as of December 31, 2016
2015 masing-masing sebesar dan Rp8.857.000 and 2015 amounted to Rp8,857,000, respectively
(Catatan 19). (Note 19).

e. Pekerjaan perencanaan arsitektur Putri Duyung e. Architectural planning job Putri Duyung Ancol
Ancol dilakukan dengan PT Arkonin dicatat done with PT Arkonin and are recorded as
sebagai utang usaha pada 31 Desember 2016 accounts payable with balance as of December
dan 2015 masing-masing sebesar Rp45.000.000 31, 2016 and 2015 amounted to Rp45,000,000,
(Catatan 19). respectively (Note 19).

f. Penyewaan lahan parkir di Wahana Dufan f. A leased parking lot in Dufan between PT TIJA
antara PT TIJA dengan PT Philindo dicatat pada with PT Philindo that was recorded as accrued
pos beban akrual operasional pada tanggal operational expenses with balance as of
31 Desember 2016 dan 2015 masing-masing December 31, 2016 and 2015, amounted to
sebesar Rp550.000.000 (Catatan 21). Rp550,000,000, respectively (Note 21).

g. Penyewaan kantor di Ecovention Hall Ocean g. Office Rental in Ecovention Hall Ocean Ecopark
Ecopark oleh Bank DKI dicatat oleh PT TIJA by Bank DKI that are recorded by PT TIJA as
sebagai pendapatan usaha pada tanggal operating revenues with balance as of
31 Desember 2016 dan 2015 masing-masing December 31, 2016 and 2015 amounted to
sebesar Rp589.693.206 dan Rp497.572.700 Rp589,693,206 and Rp497,572,700, respectively
(Catatan 30). (Note 30).

h. Penggantian biaya proyek Kondominium, sesuai h. Replacement cost of Condominium project, in


dengan addendum II kepada KSO accordance to addendum II to KSO
Pembangunan Jaya Property dicatat sebagai Pembangunan Jaya Property that recorded as
utang usaha per 31 Desember 2016 dan 2015 trade payable with balance as of December 31,
masing-masing sebesar Rp15.693.901.698 dan 2016 and 2015 amounted to Rp22,581,769,803
Rp15.865.444.609 (Catatan 19). and Rp15,865,444,609, respectively (Note 19).

i. Penerbitan Surat Utang Wajib Tukar (SUWT) i. The issuance of Surat Utang Wajib Tukar (SUWT)
dari Perusahaan kepada PT Jakarta Propertindo from the Company to PT Jakarta Propertindo are
dilakukan berdasarkan Perjanjian Penerbitan based on Agreement of SUWT dated September
SUWT tanggal 17 September 2012 yakni tanggal 17, 2012 which is the date of the signing of the toll
ditandatanganinya Perjanjian Pengusahaan road concession (PPJT) by PT Jakarta Tollroad
Jalan Tol (PPJT) oleh PT Jakarta Tollroad Development (JTD) and Toll Road Regulatory
Development (JTD) dan Badan Pengusahaan Agency (BPJT) or acquired authorized agency
Jalan Tol (BPJT) atau diperolehnya persetujuan approval for the acquisition of shares resulting
instansi yang berwenang atas perolehan saham from the exchange. This SUWT is convertible into
hasil penukaran tersebut. SUWT dapat ditukar 650 shares of 3.219 series C shares of JTD upon
menjadi 650 lembar saham dari 3.219 saham fulfillment of the requirements of the exchange.
seri C JTD pada saat terpenuhinya persyaratan Issuance of SUWT Certificates no. SUWT-1 has a
penukaran tersebut. Penerbitan SUWT dengan period of one year from the date SUWT and with
nomor Sertifikat SUWT-1 tersebut memiliki an interest rate of 0%. On December 31, 2016
jangka waktu satu tahun sejak tanggal and 2015 amounted to nil and Rp4,270,781,349,
penerbitan SUWT dan dengan tingkat bunga respectively.
sebesar nol persen. Pada tanggal 31 Desember
2016 dan 2015 masing-masing sebesar nil dan
Rp4.270.781.349.

March 31, 2017 75 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Berdasarkan perjanjian SUWT tersebut, Based on SUWT agreement, the Company was
Perusahaan dilarang menjual, mengalihkan, not allowed to sell, transfer, pledge, or mortgages
menggadaikan, atau mengagunkan Saham Hasil Converted Shares and filed a bankruptcy petition
Penukaran dan mengajukan permohonan and/or delay payments to the court.
kepailitan dan/atau penundaan pembayaran
kepada pengadilan yang berwenang.

Berdasarkan Pernyataan Keputusan Para Based on Statement of Circular Meeting of


Pemegang Saham di Luar Rapat Umum Shareholders In Lieu of the General Meeting of
Pemegang Saham PT Jakarta Tollroad Shareholders of PT Jakarta Tollroad Development
Development (JTD) yang dinyatakan dalam Akta (JTD), as stiputated on Notarial Deen No. 10
Notaris No. 10 tanggal 29 Juni 2016 yang dibuat dated on June 29, 2016 of Retno Rini
oleh Retno Rini Purwaningsih Dewanto S.H., Purwaningsih Dewanto S.H., the shareholders
para pemegang saham memberikan persetujuan approved the execution of the SUWT by
atas pelaksanaan penukaran SUWT oleh PT Jakarta Propertindo based on SUWT Jaya
PT Jakarta Propertindo berdasarkan SUWT Jaya Land, SUWT Pembangunan Jaya, and SUWT
Land, SUWT Pembangunan Jaya, dan SUWT PJAA with the clause that the exchange SUWT
PJAA dengan ketentuan bahwa penukaran held in with the issuance of new shares JTD. The
SUWT tersebut dilaksanakan bersamaan Deed was approved by the Minister of Law and
dengan pengeluaran saham baru JTD. Akta ini Human Rights of the Republic of Indonesia No.
disahkan oleh Menteri Hukum dan Hak Asasi AHU-AH.01.03-0062752 stated that
Manusia Republik Indonesia dengan No. AHU-
AH.01.03-0062752

Saldo dan transaksi dengan Pihak-pihak Berelasi Balances and transactions with Related Parties are
adalah sebagai berikut: as follows:

2016 2015
Aset Assets
Kas dan Setara Kas 58,439,100,642 44,984,964,536 Cash and Cash Equivalent
Piutang Lain-lain 2,639,041,096 2,457,287,671 Other Receivables
Liabilitas Liabilities
Utang Usaha 22,859,975,538 16,102,439,128 Accounts Payable
Utang Lain-lain 10,099,034,912 101,803,575 Other Payables
Pendapatan Revenues
Pendapatan Usaha 126,250,741 373,833,636 Revenues
Beban Expenses
Beban Usaha 33,419,000 1,092,585,000 Operating Expenses

2016 2015 Remarks


Aset Assets
Kas dan Setara Kas 1.55% 1.44% % dari total aset/ Cash and Cash Equivalent
% from total assets
Piutang Lain-lain 0.07% 0.08% % dari total aset/ Other Receivables
% from total assets
Liabilitas Liabilities
Utang Usaha 1.18% 1.20% % dari total liabilitas/ Accounts Payable
% from total liabilities
Utang Lain-lain 0.52% 0.01% % dari total liabilitas/ Other Payables
% from total liabilities
Pendapatan Revenues
Pendapatan Usaha 0.01% 0.03% % dari total pendapatan/ Revenues
% from total revenues
Beban Expenses
Beban Usaha 0.01% 0.50% % dari total beban/ Operating Expenses
% from total expenses

March 31, 2017 76 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Transaksi dengan pihak berelasi terutama Transactions with related parties are primarily
merupakan pengadaan atau penyediaan jasa related to procurement or provision of services of
subkontraktor/suppliers. Pengadaan ini subcontractors/suppliers. Procurement is organized
diselenggarakan oleh Perusahaan dengan by the Company by conducting tender with
mengadakan tender yang pesertanya adalah pihak participants from third parties and related parties
ketiga dan pihak berelasi yang terdaftar dalam daftar already listed in the Company's list of partners.
rekanan Perusahaan. Mekanisme pengadaan sesuai Procurement mechanism are performed in
dengan standar pengadaan yang ditetapkan oleh accordance with the procurement standards set by
Perusahaan. the Company.

Jumlah remunerasi jangka pendek yang diterima oleh Total of short-term remuneration received by
Dewan Komisaris pada tahun 2016 dan 2015, Commissioners in 2016 and 2015 are amounted to
masing-masing sebesar Rp5.151.275.937 dan Rp5,151,275,937 and Rp5,523,414,602,
Rp5.523.414.602. respectively.

Jumlah remunerasi jangka pendek yang diterima oleh Total of short-term remuneration received by
Direksi pada tahun 2016 dan 2015 masing-masing Directors in 2016 and 2015 are amounted to
sebesar Rp18.829.777.684 dan Rp19.223.612.675. Rp18,829,777,684 and Rp19,223,612,675,
respectively.

Seluruh transaksi dengan pihak berelasi telah All transactions with related parties have been
diungkapkan dalam catatan ini. disclosed in this note.

39. Segmen Operasi 39. Operating Segment

Untuk tujuan pelaporan manajemen, saat ini For management reporting purposes, operating
membagi segmen operasi sesuai dengan kegiatan segment is currently divided according to business
usahanya yaitu: pariwisata, real estat serta activities: tourism, real estate, and trading and
perdagangan dan jasa. Kelompok-kelompok tersebut services. The segments are used as basis for the
menjadi dasar pelaporan segmen informasi. information of opertaing segment.

Kegiatan utama kelompok tersebut terdiri dari: The business segment consists of:
Pariwisata Mengelola kawasan wisata, pertunjukan keliling dan penginapan wisata/ Tourism
Managing of tourist area, travel show and lodging.

Real Estat Pembangunan, penjualan dan penyewaan properti/ Real Estate


Development, sale and rental of property.

Perdagangan dan Penjualan barang dagangan, jasa sarana transportasi laut dan pengelolaan Trading and
Jasa restoran dan air bersih/ Services
Souvenirs trading, marine transportation services and restaurant management
and water supply.

Berikut ini adalah informasi berdasarkan segmen Segment information based on operating segments
operasi: are presented below:
2016
Pariwisata/ Real Estat/ Perdagangan Eliminasi/ Jumlah/
Tourism Real Estate dan Jasa/ Elimination Total
Trading and
Services
(Rp Juta/ (Rp Juta/ (Rp Juta/ (Rp Juta/ (Rp Juta/
Million) Million) Million) Million) Million)

Pendapatan dari Revenue from


Pelanggan Eksternal 992,165 184,087 137,457 (30,174) 1,283,535 External Customers
Hasil Result
Hasil Segmen 478,335 24,958 84,894 30,175 618,362 Segment Result

March 31, 2017 77 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)
2016
Pariwisata/ Real Estat/ Perdagangan Eliminasi/ Jumlah/
Tourism Real Estate dan Jasa/ Elimination Total
Trading and
Services
(Rp Juta/ (Rp Juta/ (Rp Juta/ (Rp Juta/ (Rp Juta/
Million) Million) Million) Million) Million)
Beban Langsung tidak Unallocated
dapat Dialokasikan (38,122) Direct Cost
Laba Bruto 580,240 Gross Profit

Pendapatan Bunga 16,666 Interest Income


Pendapatan Lainnya 22,441 Other Income
Beban Umum General and
dan Administrasi (215,773) Administrative Expenses
Beban Penjualan (46,585) Selling Expense
Keuntungan Penjualan Gain on Disposal
Aset Tetap - Bersih 679 of Fixed Asset - Net
Keuntungan Selisih Gain Foreign Exchange
Kurs - Bersih (266) Difference - Net
Beban Lain-lain (117,132) Other Expenses
Jumlah Beban Usaha (339,970) Total Operating Expenses

Laba Sebelum Pajak Income before Tax


dan Beban Keuangan 240,270 and Financial Charges
Beban Pajak Final (22,733) Final Tax Expense
Beban Keuangan (45,485) Financial Charges
Bagian Laba (Rugi) Bersih Equity in Net Income from
Investasi Ventura Bersama 10,193 Investment on Joint Venture
Bagian Laba Bersih Equity in Net Income from
Entitas Asosiasi 64,419 Associates
Laba Sebelum Pajak 246,664 Profit before Tax
Beban Pajak Penghasilan (92,770) Income Tax Expense
Laba Tahun Berjalan 153,894 Profit for The Year
Kerugian Komprehensif Other Comprehensive
Lain Setelah Pajak (3,914) Losses After Taxes
Total Laba Komprehensif Total Comprehensive
Tahun Berjalan 149,980 Income for the Year
Kepentingan Non Non-controlling
Pengendali 23,100 Interests

Aset Assets
Aset Segmen 1,070,454 1,243,677 83,143 (1,400,789) 996,485 Segment Assets
Aset yang Tidak Dapat Dialokasi 2,772,066 Unallocated Assets
Total Aset 3,768,551 Total Assets

Liabilitas Liabilities
Liabilitas Segmen 116,309 628,134 24,024 (124,696) 643,771 Segment Liabilities
Liabilitas yang Tidak Dapat Dialokasi 1,296,668 Unallocated Liabilities
Total Liabilitas 1,940,439 Total Liabilities

Pengeluaran Modal 26,898 Capital Expenditures


Penyusutan dan Amortisasi 31,281 Depreciation and Amortization
Beban Nonkas selain Penyusutan dan Non-cash Expenses Other than
Amortisasi Tidak Dapat Unallocated Depreciation and
Dialokasikan 3,298 Amortization

March 31, 2017 78 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)
2015
Pariwisata/ Real Estat/ Perdagangan Eliminasi/ Jumlah/
Tourism Real Estate dan Jasa/ Elimination Total
Trading and
Services
(Rp Juta/ (Rp Juta/ (Rp Juta/ (Rp Juta/ (Rp Juta/
Million) Million) Million) Million) Million)

Pendapatan dari Revenue from


Pelanggan Eksternal 864,095 178,505 110,117 (21,227) 1,131,490 External Customers

Hasil Result
Hasil Segmen 395,746 79,950 65,621 21,227 562,544 Segment Result

Beban Langsung tidak Unallocated


dapat Dialokasikan (22,379) Direct Cost
Laba Bruto 540,165 Gross Profit

Pendapatan Bunga 8,638 Interest Income


Pendapatan Lainnya 104,526 Other Income
Beban Umum General and
dan Administrasi (176,123) Administrative Expenses
Beban Penjualan (44,273) Selling Expense
Keuntungan Penjualan Gain on Disposal
Aset Tetap - Bersih (679) of Fixed Asset - Net
Keuntungan Selisih Gain Foreign Exchange
Kurs - Bersih 967 Difference - Net
Beban Lain-lain (12,777) Other Expenses
Jumlah Beban Usaha (119,721) Total Operating Expenses

Laba Sebelum Pajak Income before Tax


dan Beban Keuangan 420,444 and Financial Charges
Beban Pajak Final (36,003) Final Tax Expense
Beban Keuangan (36,142) Financial Charges
Bagian Laba (Rugi) Bersih Equity in Net Income from
Investasi Ventura Bersama 20,654 Investment on Joint Venture
Bagian Laba Bersih Equity in Net Income from
Entitas Asosiasi 9,645 Associates
Laba Sebelum Pajak 378,598 Profit before Tax
Beban Pajak Penghasilan (89,180) Income Tax Expense
Laba Tahun Berjalan 289,418 Profit for The Year
Kerugian Komprehensif Other Comprehensive
Lain Setelah Pajak (12) Losses After Taxes
Total Laba Komprehensif Total Comprehensive
Tahun Berjalan 289,406 Income for the Year
Kepentingan Non Non-controlling
Pengendali (1,441) Interests

Aset Assets
Aset Segmen 1,040,923 1,278,248 82,308 (1,256,703) 1,144,776 Segment Assets
Aset yang Tidak Dapat Dialokasi 1,985,401 Unallocated Assets
Total Aset 3,130,177 Total Assets

Liabilitas Liabilities
Liabilitas Segmen 99,794 523,581 20,063 (83,350) 560,088 Segment Liabilities
Liabilitas yang Tidak Dapat Dialokasi 781,551 Unallocated Liabilities
Total Liabilitas 1,341,639 Total Liabilities

Pengeluaran Modal 323,793 Capital Expenditures


Penyusutan dan Amortisasi 124,142 Depreciation and Amortization
Beban Nonkas selain Penyusutan dan Non-cash Expenses Other than
Amortisasi Tidak Dapat Unallocated Depreciation and
Dialokasikan 11,555 Amortization

Grup tidak menyajikan segmen geografis karena The Group operations are located in one area in
seluruh usaha Grup terkonsentrasi pada satu lokasi Ancol, North Jakarta, thus the geographical
di Ancol, Jakarta Utara. segment disclosure is not relevant.

March 31, 2017 79 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

40. Perjanjian dan Informasi Penting Lainnya 40. Agreements and Other Significant Information

a. Berdasarkan Memorandum Kesepakatan a. Based on Memorandum of Understanding dated


tanggal 18 Maret 1993 dan Perjanjian Mengenai March 18, 1993 and Land Allocation and
Alokasi dan Perolehan (Akuisisi) Tanah tanggal Acquisition Agreement dated September 2,
2 September 1993 antara Perusahaan dengan 1993, between the Company and PT City Island
PT City Island Utama (CIU) telah disepakati Utama (CIU), it was agreed that the sale of the
untuk melakukan jual beli tanah milik Company's land with an estimated area of
Perusahaan yang luasnya diperkirakan 22.697,5 22,697.5 sqm located in West Ancol and
2
m yang terletak di Ancol Barat dan termasuk included in Land Management Rights (HPL) No.
dalam Hak Pengelolaan Lahan (HPL) No. 1 1 has a selling price of USD375 per sqm, or total
dengan harga sebesar USD375 per meter amount of USD8,511,562.5. Both parties agreed
persegi, sehingga harga keseluruhan adalah to use the measurement of the land as
USD8,511,562.5. Kedua pihak sepakat, bahwa determined by Badan Pertanahan Nasional
untuk penentuan Iuas dari tanah yang (BPN), and if the resulting measurement is
diperjualbelikan akan digunakan hasil greater or lesser than the area as stated in the
pengukuran dari Badan Pertanahan Nasional agreement, each concerned party must pay the
(BPN), dan jika hasil pengukuran menunjukkan difference based on the agreed price within two
kelebihan atau kekurangan dari luas yang weeks from the date CIU received the Building
tercantum dalam perjanjian, maka masing- Use Rights (HGB) from BPN.
masing pihak harus membayar kelebihan atau
kekurangannya dengan harga yang telah
disepakati dalam waktu dua minggu sejak CIU
menerima Sertifikat Hak Guna Bangunan (HGB)
dari BPN.

Berdasarkan hasil survei tanah dari Badan Based on the results of the land survey of the
Pertanahan Nasional (BPN), BPN GS 340/1996 National Land Agency (BPN), BPN GS 340/1996
tanggal 6 Maret 1996 menyatakan bahwa lahan dated March 6, 1996 stating that the land area is
tersebut seluas 23.225 m2 dan kemudian 23,225 sqm and the area is being used by the
luasan tersebut yang digunakan oleh kantor Land and Building Tax Office (PBB) as the final
Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) sebagai measurement to calculate the PBB since 1996.
ukuran final untuk menghitung PBB sejak tahun Therefore, based on agreement there is an excess
1996. Maka atas dasar tersebut disepakati area of 527.5 sqm. On June 18, 2014 the
terdapat kelebihan luasan sebesar 527,5 m2. Company received payments from PT CIU
Pada tanggal 18 Juni 2014 Perusahaan amounted to Rp2,600,296,100 as the agreed
menerima pembayaran dari PT CIU sebesar payment for the shortage of land in accordance
Rp2.600.296.100 sebagai pembayaran with the minutes of understanding No.003/DIR-
kekurangan lahan yang disepakati sesuai berita PJA/BA/II/2014 on February 6, 2014.
acara kesepahaman No.003/DIR-
PJA/BA/II/2014 tanggal 6 Februari 2014.

b. Berdasarkan Ketetapan Walikotamadya Jakarta b. Based on the decision letter of the North Jakarta
Utara selaku Ketua Panitia Pengadaan Tanah Mayor, as Head of Land Provision (P2T)
(P2T) Pelaksanaan Pembangunan untuk Development Implementation for the Public Zone
Kepentingan Umum Wilayah Kotamadya Jakarta of North Jakarta No. 02/PPT/JU/111/95 dated
Utara No. 02/PPT/JU/111/95 tanggal 16 Maret March 16, 1995, the land owned by the
1995, tanah yang digunakan untuk jalan tol yang Company included in HPL No.1 with total area of
termasuk dalam HPL No. 1 milik Perusahaan 143,574 sqm will be used for toll road and has
2
adalah seluas 143.574 m dengan nilai ganti replacement value of Rp92,841,556,850.
rugi sebesar Rp92.841.556.850. Selisih The difference in value between the Mayor's
perhitungan nilai antara Ketetapan decision and the value to be received by the
Walikotamadya Jakarta Utara tersebut dengan Company amounted to Rp16,581,734,350 has
dana ganti rugi yang diterima Perusahaan yaitu not been recorded by the Company as income,
sebesar Rp16.581.734.350 belum dicatat because the management believes that:
sebagai pendapatan Perusahaan, karena
menurut manajemen Perusahaan:

March 31, 2017 80 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

1. Secara yuridis formal, sisa tagihan belum 1. In formal jurisdiction, the balance due could
dapat dikategorikan sebagai piutang not been recognized as the Company's
Perusahaan karena penentuan jumlah nilai accounts receivable since the valuation of the
seluruh ganti rugi dilakukan secara sepihak compensation was made only by Committee
oleh Panitia Pengadaan Tanah untuk on Land Acquisition for public use Tol Pluit –
Kepentingan Umum Jalan Tol Pluit - Cilincing Road (Harbour Road) North Jakarta.
Cilincing (Harbour Road) Kotamadya Jakarta No further agreement was made regarding the
Utara. Tidak ada perjanjian kesepakatan compensation that involves the Company as a
jumlah ganti rugi yang melibatkan legal entity. Thus, there is no ground for the
Perusahaan selaku entitas usaha berbadan Company to recognize the compensation
hukum, sehingga secara validitas, tidak ada balance due as its accounts receivable or
dasar bagi Perusahaan untuk mengakui sisa income;
tagihan ganti rugi sebagai piutang maupun
pendapatan;
2. Ditjen Binamarga dengan suratnya 2. Ditjen Binamarga with its letter No.T.10.
No.T.10.100.06.06/729 tanggal 22 September 100.06.06/729 dated September 22, 1999,
1999 yang ditujukan kepada Gubernur DKI addressed to the Governor of DKI Jakarta has
Jakarta, memohon untuk proposed to settle the remaining amount due
mempertimbangkan agar sisa kekurangan without any compensation based on the
pembayaran ganti rugi dapat diselesaikan following:
tanpa ganti rugi, mengingat hal-hal berikut:
 Kondisi keuangan negara saat ini dan  The financial condition of the Country and
ketersediaan dana Anggaran Limited National Budget (APBN) which
Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) tends to be limited, and
yang cenderung semakin terbatas, dan
 Prasarana publik yang dibangun di atas  The public facilities built on the Company's
tanah Perusahaan juga memberikan land provide significant benefits to the
manfaat yang sangat besar terhadap Company's development project.
pengembangan proyek Perusahaan.

Berdasarkan surat Perusahaan No. 048/DIR- Based on the Company's letter No. 048/DIR-
PJA/II/2002 tanggal 5 Februari 2002 kepada PJA/II/2002 dated February 5, 2002 to the
Menteri Pemukiman dan Prasarana Wilayah, Ministry of Housing and Land Development,
Perusahaan telah meminta realisasi atas the Company has requested for the payment
kekurangan ganti rugi yang belum diterima. of the compensation due. As of the report
Sampai dengan tanggal laporan ini, date, the arrangement is still in progress.
penyelesaian selisih tersebut masih dalam
proses.

c. Pada tanggal 10 Agustus 2004, Perusahaan c. On August 10, 2004, the Company entered
mengadakan perjanjian kerja sama dengan into a cooperation agreement with
PT Paramitha Bangun Cipta Sarana (PBCS) PT Paramitha Bangun Cipta Sarana (PBCS) to
untuk membangun, mengelola serta build, operate, and transfer the rights of a
mengalihkan hak atas sarana music stadium di music stadium in the Company's land that
area Perusahaan seluas 39.000 m2. PBCS covers 39,000 sqm. PBCS has the right to
memiliki hak pengelolaan atas proyek tersebut operate the project for 25 years until August 10,
selama 25 tahun yang akan berakhir pada 10 2029. Upon the expiration of the agreement,
Agustus 2029. Setelah masa perjanjian PBCS will return the land, building and
berakhir, PBCS akan mengembalikan tanah dan supporting facilities to the Company, however,
bangunan beserta sarana penunjangnya PBCS has the option to extend the operating
kepada Perusahaan, namun PBCS memiliki hak rights up to a maximum of 25 years. Under the
opsi untuk memperpanjang masa pengelolaan cooperation agreement, the Company has the
maksimal 25 tahun. Atas kerjasama tersebut, right to receive 5% to 6% of annually gross
Perusahaan berhak mendapatkan imbalan revenue. If PBCS delay the transfer of the
sebesar 5% sampai 6% dari pendapatan kotor revenue sharing then it is subject to the late
setiap tahunnya. Apabila PBCS terlambat charge in which the amount is based on the
melaksanakan penyerahan atas pembagian average interest rate of 1 (one) year time

March 31, 2017 81 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

hasil transaksi penjualan maka dikenakan deposit from 3 (three) prominent Government
denda keterlambatan yang besarnya denda Banks.
ditentukan berdasarkan rata-rata bunga
deposito 1 (satu) tahun dari 3 (tiga) bank
pemerintah terkemuka.

Pada tanggal 26 April 2007, melalui Akta On April 26, 2007, through Notarial Deed No.
Notaris No. 208 dari Sutjipto S.H., M.Kn., 208 of Sutjipto S.H., M.Kn., Notary in Jakarta,
Notaris di Jakarta, Perusahaan telah the Company has given approval to PBCS to
memberikan persetujuan kepada PBCS untuk replace the cooperation with PT Wahana
mengalihkan kerjasama kepada PT Wahana Agung Indonesia (WAI), as PBCS’s affiliated
Agung Indonesia (WAI), sebagai perusahaan company, which is valid since the signing date
afiliasi PBCS, yang berlaku sejak tanggal of replacement agreement.
ditandatanganinya perjanjian pengalihan.

Berdasarkan perjanjian tersebut, jangka waktu Based on the above agreement, WAI’s period
WAI untuk membangun sampai dengan selesai to complete the development is at the latest
selambat-lambatnya tanggal 31 Agustus 2010, date of August 31, 2010, meanwhile the period
sedangkan jangka waktu pengoperasian yaitu of operation is for 25 (twenty five) years
selama 25 (dua puluh lima) tahun terhitung effective from the date of “Official Report of
sejak tanggal “Berita Acara Serah Terima Project Overtaken/Project Transferred”. WAI
Proyek/Pengalihan Proyek”. WAI mempunyai has the option to extend the operational period
opsi untuk memperpanjang jangka waktu for as long as 25 (twenty five) years supported
pengoperasian selama paling lama 25 (dua with written agreement from the Company.
puluh lima) tahun atas persetujuan tertulis dari
Perusahaan.

Pembagian pendapatan yang disetujui The agreed revenue sharing based on the
berdasarkan perjanjian adalah: agreement are as follows:
 Pendapatan yang bersumber dari sewa  Revenue generated from third party long-
jangka panjang pihak ketiga yaitu term rent amounted to 5% (five percent) of
sebesar 5% (lima persen) dari gross revenue;
pendapatan bruto;
 Pendapatan yang bersumber dari sewa  Revenue generated from third party short-
jangka pendek dari pihak ketiga yaitu 6% term rent amounted to 6% (six percent) of
(enam persen) dari pendapatan bruto, gross revenue, and
dan
 WAI wajib melakukan pembayaran  WAI has an obligation to pay the minimum
minimal ke Perusahaan sebesar payment to the Company amounted to
Rp3.250.000.000 pada tahun pertama Rp3,250,000,000 on the first year of
pengoperasian dan untuk tahun operation and for the next year with the
berikutnya dengan kenaikan minimal 5% minimum increase of 5% (five percent) per
(lima persen) per tahun, pembayaran year based on the first year payment
tahun pertama sudah diterima. received.

Sehubungan keterlambatan pembangunan fisik In relation to the slowing down of the physical
sehingga mundurnya pelaksanaan development that delays the overall operation
pengoperasian proyek secara keseluruhan, of the project, the Company being in good faith,
maka dengan itikad baik Perusahaan, WAI dan WAI and PT Wahana Agung Indonesia
PT Wahana Agung Indonesia Propertindo Propertindo (WAIP) agreed to make a Transfer
(WAIP) sepakat membuat Perjanjian Agreement on the Cooperation Development,
Pengalihan Kerjasama Pembangunan, Transfer and Operations of “Ancol Beach City”
Pengalihan dan Pengoperasian ”Ancol Beach from WAI to WAIP as stated in agreement
City” dari WAI ke WAIP yang tertuang dalam dated August 28, 2010. Then the project will be
perjanjian tertanggal 28 Agustus 2010, conducted by WAIP and will be completed on
selanjutnya proyek tersebut akan dilakukan oleh November 30, 2010 for north side and June 30,
WAIP dan dijadwalkan dapat diselesaikan 2011 for south side project. On August 29,
tanggal 30 Nopember 2010 untuk proyek sisi 2011, an addendum was made on the north

March 31, 2017 82 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

utara dan 30 Juni 2011 untuk proyek sisi side related to the completion of the project
selatan. Pada tanggal 29 Agustus 2011 which was originally dated November 30, 2010
dilakukan adendum mengenai penyelesaian to August 29, 2011 which is now in operation.
proyek sisi Utara yang semula tanggal
30 Nopember 2010 menjadi 29 Agustus 2011
dimana saat ini sudah beroperasi.
Kemudian berdasarkan Berita Acara Serah Then based on Handover of Operation on
Terima Pengoperasian Bangunan Music Music Building Stadium No. 021/DIR-
Stadium No. 021/DIR-PJA/XII/2012 tanggal PJA/XII/2012 dated December 20, 2012, the
20 Desember 2012, Perusahaan sepakat dan Company agreed, to hand over the building to
setuju untuk menyerahkan bangunan tersebut be operated by WAIP for 25 (twenty five) years.
untuk dioperasikan oleh WAIP selama 25 (dua
puluh lima) tahun.
d. Pada tanggal 29 April 2005, Perusahaan d. On April 29, 2005, the Company entered into a
menandatangani perjanjian penyewaan lahan land rental agreement with PT Excelcomindo
dengan PT Excelcomindo Pratama seluas Pratama (EP) in which EP will rent 1,247.5 sqm
1.247,5 m2 yang terletak di perumahan dan located in West Ancol for telecommunication
kawasan industri Ancol Barat dalam rangka network expansion. The rental value amounted
perluasan jaringan telekomunikasi. Nilai sewa to Rp1,794,312,000 for
adalah sebesar Rp1.794.312.000 dengan
jangka waktu perjanjian adalah 20 (dua puluh) a period of 20 (twenty) years until April 30,
tahun sampai dengan tanggal 30 April 2025 2025 from the signing date and can be
sejak perjanjian ditandatangani dan dapat extended upon mutual understanding by both
diperpanjang atas kesepakatan kedua belah parties.
pihak.
e. Pada tanggal 30 Agustus 2012, Perusahaan e. On August 30, 2012, the Company entered into
menandatangani perjanjian penyewaan lahan a land lease agreement with
dengan PT Kestroden Triasmitra seluas 1.745 PT Kestroden Triasmitra for the area of 1,745
m2 yang terletak di Jalan Parang Tritis Raya sqm which is located in Parang Tritis Raya
sebagai tempat untuk perangkat kabel FO. Nilai Road to place the FO cable. Lease value
sewa adalah sebesar Rp7.331.148.000 amounted to Rp7,331,148,000 includes VAT for
termasuk PPN dengan jangka waktu perjanjian a period of 20 (twenty) years until August 31,
adalah 20 (dua puluh) tahun sampai dengan 2032 since the contract is signed and could be
tanggal 31 Agustus 2032 sejak perjanjian extended upon the agreement of both parties.
ditandatangani dan dapat diperpanjang atas
kesepakatan kedua belah pihak.
Pendapatan yang diterima Perusahaan untuk The Company received rental income for the
periode yang berakhir pada periods ended December 31, 2016 and 2015
31 Desember 2016 dan 2015 masing-masing amounted to Rp333,234,000, respectively.
sebesar Rp333.234.000.
f. Pada tanggal 2 Desember 2011, Perusahaan f. On December 2, 2011, the Company entered
menandatangani perjanjian penyewaan lahan into a land lease agreement with PT BIT
dengan PT BIT Teknologi Nusantara sebanyak Teknologi Nusantara as much as 9 point as
9 titik setinggi 18 meter dengan luas lahan high as 18 meter with area of 4 sqm each which
2
masing-masing titik adalah 4 m yang terletak di is located in the recreation and property area.
area rekreasi dan properti. Lahan sewa tersebut The leased land is used for the placement of
dipergunakan untuk penempatan perangkat Base Transceiver Station (BTS) Cellular
Base Transceiver Station (BTS) Sistem Telecommunication System with Fiber Optic
Telekomunikasi Seluler dengan sistem jaringan network system. Lease value is equal to
Fiber Optik. Nilai sewa adalah sebesar Rp4,950,000,000 including VAT with
Rp4.950.000.000 termasuk PPN dengan jangka agreement period for 5 (five) years until
waktu perjanjian adalah 5 (lima) tahun sampai February 6, 2017 from the date contract is
dengan tanggal 6 Februari 2017 sejak perjanjian signed and it could be extended upon the
ditandatangani dan dapat diperpanjang atas agreement of both parties.
kesepakatan kedua belah pihak.

March 31, 2017 83 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Pendapatan yang diterima Perusahaan pada The Company received rental income for the
tanggal 31 Desember 2016 dan 2015 masing- years ended December 31, 2016 and 2015
masing sebesar Rp900.000.000. amounted to Rp900,000,000, respectively.

g. Pada tanggal 18 Juli 2013, Perusahaan g. On July 18, 2013, the Company entered into an
mengadakan perjanjian dengan PT Perusahaan agreement with PT Perusahaan Gas Negara
Gas Negara (Persero) Tbk atas penggunaan (Persero) Tbk for the purposes of land use in
lahan Perusahaan untuk keperluan the development of pipeline for natural gas
pengembangan jaringan pipa gas bumi milik belonging to PT PGN No. 013/DIR-
PT PGN No. 013/DIR-PJA/DPPK/VII/2013 dan PJA/DPPK/VII/2013 dan No. 077400.PK/
No. 077400.PK/HK.02/Proyek/2013. Jangka HK.02/Proyek/2013. The terms of the
waktu perjanjian ini adalah 25 tahun terhitung agreement is 25 years starting from July 8,
sejak tanggal 8 Juli 2013 dan akan berakhir 2013 and will end on July 7, 2038. The amount
pada tanggal 7 Juli 2038. Besaran uang sewa of agreed rent is Rp44,356,950,000 including
yang disepakati adalah sebesar VAT.
Rp44.356.950.000 sudah termasuk PPN.

Perusahaan menerima pendapatan sewa lahan The Company received land rental income on
pada periode yang berakhir tanggal the transaction for the periods ended December
31 Desember 2016 dan 2015 masing-masing 31, 2016 and 2015 amounted to
sebesar Rp1.612.980.000. Pendapatan untuk Rp1,612,980,000, respectively. Revenue for the
periode-periode berikutnya masih tercatat pada subsequent periods are recorded in unearned
pos pendapatan diterima dimuka sebesar revenue items amounted to Rp35,082,315,000
Rp35.082.315.000 (Catatan 24). (Note 24).

h. Perusahaan telah mengadakan perjanjian sewa h. The Company entered into lease agreement
tanah dengan PT Pertamina Gas dengan Surat with PT Pertamina Gas with the Letter of
Perjanjian No. 031/DIR-PJA/DPP/XII/2014 dan Agreements No. 031/DIR-PJA/DPP/XII/2014
No. 099/P60000/2014-SO tahun 2014, di mana and No. 099/P60000/2014-SO in 2014, in which
tanah yang disewa terletak di Kawasan Ancol, the leased land is located in the area of Ancol,
2
Jakarta Utara seluas 2.987 m untuk pekerjaan North Jakarta with the area of 2,987 sqm for the
pipa gas. gas pipe work.

Uang sewa yang disepakati sebesar Rent agreed amounted to Rp84,675,176,300


Rp84.675.176.300 termasuk PPN, dengan including VAT, with a period of 25 years.
jangka waktu selama 25 tahun.

Perusahaan menerima pendapatan sewa lahan The Company received land rental income on
pada periode yang berakhir pada the transaction for the periods ended
31 Desember 2016 dan 2015 masing-masing December 31, 2016 and 2015 amounted to
sebesar Rp3.079.097.320. Pendapatan untuk Rp3,079,097,320, respectively. Revenue for
periode-periode berikutnya masih tercatat pada the subsequent periods are recorded in
pendapatan diterima di muka sebesar unearned revenue items amounted to
Rp67.226.958.153 yang akan diamortisasi Rp67,226,958,153 which will be amortized
selama masa sewa (Catatan 24). over the lease term (Note 24).

i. Kelanjutan reklamasi Pantai Utara Jakarta di i. Continuation of the reclamation on North Beach
kawasan Ancol dengan diadakannya replanning in Ancol Jakarta with the holding of new
baru sesuai Peraturan Gubernur No. 121 Tahun replanning in accordance with Governor
2012 telah dilakukan revitalisasi dengan ijin Regulation No. 121 year 2012 has been carried
prinsip sebagai berikut: out the revitalization with following permission
principles:
- Pulau I dengan Surat Gubernur Propinsi DKI - Island I with Provincial Governor Letter of
Jakarta No.1275/-1.794.2 tanggal Jakarta No.1275/-1.794.2 dated
21 September 2012 dengan luas 202,5 Ha, September 21, 2012 with 202.5 hectares,
telah diperpanjang dengan dengan No. 994/- extended with No. 994/-1/794.2 dated
1/794.2 tanggal 7 September 2015. September 7, 2015.
- Pulau J dengan Surat Gubernur Propinsi DKI - Island J with Provincial Governor Letter of
Jakarta No.1276/-1.794.2 tanggal Jakarta No.1276/-1.794.2 dated

March 31, 2017 84 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

21 September 2012 dengan luas 316 Ha, September 21, 2012 with 316 hectares,
telah diperpanjang dengan No. 995/-1.794.2 extended with No. 995/-1.794.2 dated
tanggal 7 September 2015. September 7, 2015.
- Pulau K dengan Surat Gubernur Propinsi - Island K with Provincial Governor Letter of
DKI No.1295/-1.794.2 tanggal 21 September Jakarta No.1295/-1.794.2 dated
2012 dengan luas 32 Ha, telah diperpanjang September 21, 2012 with an area of 32
dengan No. 540/-1.794.2 tanggal 10 Juni hectares, extended with No. 540/-1.794.2
2014. dated June 10, 2014.
- Pulau L dengan Surat Gubernur Propinsi DKI - Island of L with Provincial Governor Letter
No.1296/-1.794.2 tanggal 21 September of Jakarta No.1296/-1.794.2 dated
2012 dengan luas 481 Ha, dan dalam proses September 21, 2012 with an area of 481
perbal (PTSP). hectares, and in process of fulfillment
(PTSP).
Adapun hak dan kewajiban Perusahaan dengan The rights and obligations of the Company
adanya perubahan MOU, maka dalam with the change in the MOU, then the
pelaksanaan reklamasi pulau-pulau, kewajiban reclamation islands, liability of the Company
Perusahaan yang sudah dilaksanakan akan which has been held to be taken into account
diperhitungkan di dalam kewajiban perjanjian in the obligations of the partnership agreement
kerjasama yang akan dilaksanakan bersama will be implemented together with the
Pemda DKI. Per 31 Desember 2016, government of Jakarta. As of December 31,
Perusahaan masih sedang dalam tahap 2016, the dike construction is still in progress.
pembangunan fisik tanggul.
j. Kelanjutan status serah terima lahan kontribusi j. Continuation of the status of the handover of
dalam HPL 12 kepada Pemerintah Provinsi DKI land contributes to the HPL 12 to the Provincial
Jakarta, Direksi Perusahaan telah berkirim surat Government of Jakarta, Directors of the
kepada Plt Gubernur Provinsi DKI Jakarta pada Company has sent a letter to the Acting
tanggal 18 Januari 2017 perihal Governor of Jakarta dated January 18, 2017
Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama antara about the Signing of the Cooperation
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dengan Agreement between the Government of Jakarta
Perusahaan, tentang pemenuhan kontribusi and the Company, on the fulfillment of the
Ancol Barat oleh Perusahaan kepada Ancol Barat contribution by the Company to the
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dimana telah Jakarta Provincial Government which has
disiapkan Perjanjian Kerjasama antara prepared the Cooperation Agreement between
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dengan the Government of Jakarta to the Company of
Perusahaan seluas ± 2,68 hektar yang terletak di ± 2,68 hectares located in the Ancol,
Kelurahan Ancol Kecamatan Pademangan Kota Pademangan District, North Jakarta City.
Administrasi Jakarta Utara.
k. Perusahaan mengadakan perikatan untuk k. The Company entered into an agreement for
proyek Apartment the Coastal dengan the project “Apartment the Coastal” with
PT Jaya Real Property (JRP) berdasarkan PT Jaya Real Property (JRP) based on the
perjanjian kerjasama operasi operating agreement No. PJA: 067 /DIR-
No. PJA:067/DIR-PJA/XII/2011 dan JRP:002/ PJA/XII/2011 and JRP:002/DIR/JRP-PERJ/XII/
DIR/JRP-PERJ/XII/2011 di bulan Desember 2011 in December 2011. Under the agreement,
2011. Adapun penempatan tersebut merupakan the Company placed its reclamation land area
penyerahan tanah reklamasi Ancol Barat seluas of 38,600 sqm at West Ancol, with total value of
38.600 m2, dengan nilai perolehan sebesar Rp56,712,074,210.
Rp56.712.074.210.
Perusahaan mencatat bagian laba bersih untuk The Company recorded a net profit for the
periode yang berakhir pada 31 Desember 2016 periods ended Decemebr 31, 2016 and 2015
dan 2015 masing-masing sebesar amounted to Rp10,192,588,976 and
Rp10.192.588.976 dan Rp20.654.063.639 Rp20,654,063,639, respectively (Note 12).
(Catatan 12).

March 31, 2017 85 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Selanjutnya berdasarkan adendum II Perjanjian Furthermore, based on the amendment II to


Kerja Sama Operasi (KSO) tanggal Joint Operating Agreement (KSO) dated
15 Desember 2014 antara Perusahaan dan JRP December 15, 2014 between the Company and
bahwa objek perjanjian semula adalah seluas JRP that on the object of the original agreement
kurang lebih 6,34 Ha tanah milik JRP diubah which is an area approximately 6.34 hectares of
menjadi hanya tanah seluas kurang lebih 2,65 land belonging to the JRP was changed to only
Ha untuk pembangunan proyek apartemen land area of approximately 2.65 hectares for
Double Decker, Para pihak sepakat untuk the construction of apartment projects Double
mengubah ketentuan sebagai berikut: Decker, the parties then agreed to change the
provisions as follows:

- Para pihak setuju penyertaan JRP dalam - The parties agree that participation of JRP
KSO Pembangunan Jaya Property adalah on KSO Jaya Property Development is
sebesar Rp53.343.491.923 dan penyertaan amounted to Rp53,343,491,923 and the
Perusahaan adalah tanah seluas kurang Company is in form of land area
lebih 2.65 Ha. approximately of 2.65 hectares.
- Para pihak setuju bahwa kelebihan setoran - The parties agreed that the excess capital
modal yang dilakukan JRP sebesar contribution made by JRP amounted to
Rp24.525.140.769 dikembalikan kepada Rp24,525,140,769 will be return to JRP
JRP ditambahkan kompensasi bunga with added interest of 10.5% compensation
sebesar 10,5% selambat-lambatnya no later than September 30, 2015.
30 September 2015.
- Para pihak setuju bahwa JRP berhak atas - The parties agreed that JRP is entitled to
35% dan Perusahaan berhak atas 65% atas 35% and the Company is entitled to 65% on
pembagian keuntungan. the distribution of profits.
l. Pada tanggal 28 Mei 2015, Perusahaan l. On May 28, 2015, the Company
mengadakan perjanjian dengan PT Perusahaan entered into an agreement with
Gas Negara (Persero) Tbk dengan Surat PT Perusahaan Gas Negara (Persero) Tbk by
Perjanjian No. PJA:003/DIR-PJA/DPP/V/2015 signing Letter of Agreement
dan PGN:070700.PK/HK.02/PMO/2015 atas No. PJA:003/DIR-PJA/DPP/V/2015 and
penggunaan lahan Perusahaan untuk keperluan PGN:070700.PK/HK.02/PMO/2015 regarding
pengembangan jaringan pipa gas bumi milik use of land for development owned by the
PT PGN Tahap II. Jangka waktu perjanjian ini Company for the purposes of natural gas
adalah 25 (dua puluh lima) tahun terhitung sejak pipelines owned by PT PGN Phase II. The term
tanggal 28 Mei 2015 dan akan berakhir pada of this agreement is 25 (twenty five) years from
tanggal 27 Mei 2040. Besaran uang sewa yang the date May 28, 2015 and will expire on May
disepakati adalah sebesar Rp79.660.273.000 27, 2040. The amount of the rent is agreed by
sudah termasuk PPN. Rp79,660,273,000 included VAT.
Perusahaan menerima pendapatan sewa lahan The Company received land rental income for
untuk tahun yang berakhir pada the years ended December 31, 2016 and 2015
31 Desember 2016 dan 2015 masing-masing amounted to Rp2,896,737,200 and
sebesar Rp2.896.737.200 dan Rp1.689.763.367. Rp1,689,763,367. Revenues for subsequent
Pendapatan untuk periode-periode berikutnya periods are recorded as unearned income
masih tercatat pada pos pendapatan diterima amounted to Rp77,246,428,282, respectively
dimuka sebesar Rp77.246.428.282 (Catatan 24). (Note 24).
m. PT TIJA (entitas anak) menandatangani m. PT TIJA (subsidiary) signed a lease agreement
perjanjian sewa menyewa dengan PT Fauna with PT Fauna Land Ancol (PT FLA) covering
Land Ancol (PT FLA) seluas 11.708 m2 di an area of 11,708 m2 in area of Taman Impian
kawasan Taman Impian Jaya Ancol dengan nilai Jaya Ancol with a rental value of
sewa sebesar Rp24.500.000.000 selama Rp24,500,000,000 for period of 20 (twenty)
20 (dua puluh) tahun terhitung mulai years started from January 1, 2016.
1 Januari 2016.
Berdasarkan Berita Acara yang dibuat dan Based on the minutes made and signed by
ditandatangani pada tanggal 31 Desember 2015, parties on December 31, 2015, PT TIJA,
PT TIJA, PT EPI, dan PT FLA setuju untuk PT EPI, and PT FLA agreed to offset (nett off)

March 31, 2017 86 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

melakukan saling hapus (nett off) atas utang capital contribution to pay by TIJA to PT FLA
setoran modal TIJA terhadap PT FLA yaitu amounted to Rp24,500,000,000 with the land
sebesar Rp24.500.000.000 dengan piutang lease receivable from PT TIJA to PT FLA that
sewa lahan PT TIJA terhadap PT FLA untuk used in the business activities of PT FLA.
kegiatan usaha PT FLA.

n. Pada tahun 2016, Perusahaan mengadakan n. k. In 2016, the Company entered into a land
perjanjian sewa tanah dengan PT Pertamina lease agreement with PT Pertamina Gas by
Gas dengan Surat Perjanjian No. 008/DIR- signing Letter of Agreement No.008/DIR-
PJA/DPP/II/2016 dan No. 019/PG0000/ 2016- PJA/DPP/II/2016 and No.019/PG0000/2016-SO
SO atas penggunaan lahan Perusahaan untuk regarding the use of land area owned by the
keperluan pengembangan jaringan pipa gas Company for the development and construction
bumi milik PT Pertamina Gas tahap II. Tanah of natural gas pipelines owned by PT
yang disewa terletak di Kawasan Ancol, Jakarta Pertamina Gas phase II. The land located in the
2
Utara seluas 2.097 m . area of Ancol, North Jakarta with the total area
of 2,097 sqm.
l.
Jangka waktu perjanjian adalah 25 (dua puluh The term of this agreement is 25 (twenty five)
lima) tahun terhitung sejak tahun 2016 dan years started from 2016 and will expire on
berakhir tahun 2041, dengan nilai sewa yang 2041, with contract value of Rp79,660,273,000
disepakati sebesar Rp79.660.273.000 sudah included VAT.
termasuk PPN.

Perusahaan membukukan pendapatan sewa The Company booked revenue for the year
lahan untuk tahun yang berakhir pada tanggal ended December 31, 2016 amounted to
31 Desember 2016 sebesar Rp2.655.342.933. Rp2,655,342,933, and the rest for subsequent
Pendapatan untuk periode-periode berikutnya periods are recorded as unearned income
masih tercatat pada pendapatan diterima amounted to Rp69,763,087,567 (Note 24).
dimuka sebesar Rp69.763.087.567 (Catatan
24).

o. Dalam menjalankan kegiatan usahanya di o. In carrying out its business activities in the field
bidang wahana rekreasi di kawasan Taman of recreational amusement in the area of
Impian Jaya Ancol, entitas anak PT TIJA telah Taman Impian Jaya Ancol, a subsidiary of
mengadakan perjanjian baik jangka pendek PT TIJA has entered into an agreement both
maupun jangka panjang dengan beberapa mitra short term and long term with several business
usaha yang ahli di bidangnya yang meliputi partners who are experts in their field that
perjanjian kerjasama bagi hasil, perjanjian includes a cooperation agreement in form of
sewa, dan perjanjian kerjasama promosi revenue sharing, lease agreements, and
diantaranya perjanjian kerjasama dengan cooperative agreements product sales
PT Trimitra Citra Selera atas pengelolaan promotion among other a cooperation
restoran Suki Sea Food, dengan PT Sarimelati agreement with PT Trimitra Citra Selera for
Kencana atas pengelolaan restoran Pizza Hut, managing restaurants Suki Sea Food, with PT
dengan Wave Distribution SA, Brussels atas Sarimelati Kencana on the management of the
penggunaan lisensi film Empat Dimensi (4D) restaurant Pizza Hut, with Wave Distribution
yang diputar di Ocean Dream Samudra, SA, Brussels for the use of licensed movie
kerjasama Operasi Ancol Dreamlight Studio Four-dimensional (4D) presented in Ocean
dengan PT Dreamlight World Media, dengan Dream Samudra, cooperation for Operation
PT Djamanmas Pangan Nusa (DPN) untuk Ancol DreamLight Studio with PT Dreamlight
mengelola bangunan restoran “Bandar Jakarta”, World Media, with PT Djamanmas Nusa Food
dengan I Nyoman Surjana untuk mengelola (DPN) to manage the restaurant building
bangunan restoran seafood “Jimbaran Resto” di "Bandar Jakarta", with I Nyoman Surjana for
Pantai Carnaval, pengelolaan “Restoran Talaga managing buildings seafood restaurant
Sampireun” di area Taman Impian Jaya Ancol "Jimbaran Resto" at Carnaval Beach,
dengan PT Jaya Kuliner Lestari, pengelolaan management "restoran Talaga Sampireun" in
usaha restoran “Rumah Kayu” di area Taman the area of Taman Impian Jaya Ancol and with
Impian Jaya Ancol dengan PT Restoran Rumah PT Jaya Kuliner Lestari, the management of
Kayu, Pengelolaan usaha restoran “Simpang restaurant business "Rumah Kayu" in the area

March 31, 2017 87 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Raya” di area Pantai Indah dengan H. Noersal of Taman Impian Jaya Ancol and with
Zainuddin Bagindo, pengelolaan restoran “Le PT Restoran Rumah Kayu, the management of
Bridge” di Kawasan Pantai Taman Impian Jaya restaurant business “Simpang Raya” in the
Ancol dengan Shandra S. Januar, Pengelolaan area of Pantai Indah with H. Noersal Zainuddin
usaha restoran “Oceanic Seabreeze Seafood Bagindo, the management of restaurant
Restaurant” di Kawasan Pantai Karnaval business "Le Bridge” in the Area Taman Impian
dengan PT Seabreez Indonesia, Pengelolaan Jaya Ancol Beach, the management of
usaha restoran “Segarra” di Pantai Karnaval restaurant business "Oceanic Seabreeze
dengan PT Segarra Boga Utama, Pengelolaan Seafood Restaurant” at Carnaval Beach with
usaha restoran “MC Donal’s” di beachpool PT Seabreez Indonesia, the management of
pantai timur dengan PT Rekso Nasional Food, restaurant business "Segarra” at Carnaval
Kerjasama promosi dan Penjualan makanan Beach with PT Segarra Boga Utama, the
dengan PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk. management of restaurant business "MC
kerjasama promosi dan penjualan minuman di Donal’s” in East beachpool with PT Rekso
area Taman Impian Jaya Ancol dengan Nasional Food joint promotion and sale of
PT Sinar Sosro, perpanjangan kerjasama beverage with joint promotion PT Indofood
promosi penjualan Ice Cream Wall's dengan CBP Sukses Makmur Tbk, and sale of
PT Unilever Indonesia Tbk, perpanjangan beverages in the area of Taman Impian Jaya
kerjasama promosi penjualan Ice Cream Ancol with PT Sinar Sosro, the extension of the
Campina dengan PT Campina Ice Cream sales promotion cooperation for Wall's Ice
Industry, dan kerjasama promosi penjualan Cream with PT Unilever Indonesia Tbk, the
produk Mizone PT Tirta Investama, kerjasama extension of the sales promotion cooperation
promosi penjualan produk Hydrococo dan Love for Campina Ice Cream with PT Campina Ice
Juice dengan PT Kalbe Farma, Tbk dan Cream Industry, the sales promotion
beberapa perjanjian kerjasama lainnya. cooperation for Mizone product with PT Tirta
Perusahaan tidak memperpanjang kontrak atas Investama, and the sales promotion
kerjasama dengan PT Coca-Cola Distribution cooperation for Hydrococo and Love Juice
Indonesia, PT Topindo Atlas Asia, PT Santos product with PT Kalbe Farma, Tbk and several
Jaya Abadi. other cooperation agreements. The Company
did not renew the contract on cooperation with
PT Coca-Cola Distribution Indonesia,
PT Topindo Atlas Asia, PT Santos Jaya Abadi.

Manajemen berpendapat bahwa tidak terdapat hal- Management believes that there are no significant
hal signifikan yang mempengaruhi kelangsungan matters affecting the continuity of the engagement.
perikatan

41. Perkara Hukum 41. Litigations

a. Pada bulan Juli 2000 telah terjadi penguasaan a. On July 2000, there was a claim on the land
atas tanah milik Perusahaan yang berlokasi di owned by the Company which is located in the
perumahan karyawan Ancol di Kelurahan Tugu Ancol’s employee housing in North Tugu, Koja,
Utara, Kecamatan Koja, Jakarta Utara, oleh North Jakarta by the Orphanage Foundation of
Yayasan Yatim Piatu Nurul Hidayah Al-Bahar, Nurul Hidayah Al-Bahar represented by H.
yang diwakili oleh H. Bahar dan mengklaim Bahar, who claimed that the Foundation is the
bahwa pihaknya merupakan pihak yang sah legitimate owner of the disputed land based on
sebagai pemilik atas tanah yang disengketakan Letter of Appointment and Transfer of Right
berdasarkan surat pernyataan kerja sama formerly EV No. 8178 under the name of Khow
penunjukan dan penyerahan hak atas tanah Tjoan Hay. The Company upon such action, has
bekas EV No. 8178 atas nama Khouw Tjoan take legal actions that is reported to police. This
Hay. Atas perbuatan tersebut Perusahaan telah case was transferred to the General Attorney.
melakukan tindakan hukum yaitu melaporkan
kepada pihak polisi. Perkara pidana ini telah
dilimpahkan kepada Kejaksaan Negeri.

March 31, 2017 88 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Pada tanggal 8 Oktober 2001, Majelis Hakim On October 8, 2001, the Judges of the District
Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Utara yang Court of North Jakarta lead by Ny. Martini
diketuai Ny. Martini Madja, S.H., mengeluarkan Madja, S.H., issued decision
putusan No. 195/PID.B/2001/PN.JKT.UT. yang No. 195/PID.B/2001/PN.JKT.UT declaring the
amarnya berbunyi antara lain: following:

- Menyatakan bahwa terdakwa H. Muhammad - The defendant H. Muhammad Bakar a.k.a


Bakar alias H. Bahar tidak terbukti H. Bahar has not been proven guilty of a
melakukan tindak pidana sebagaimana crime that filed againts him;
didakwakan kepadanya;
- Membebaskan terdakwa tersebut dari segala - Released of the accused from all charges;
dakwaan;
- Memulihkan hak terdakwa dalam - Recovery of the rights of the accused in
kemampuan, kedudukan dan harkat, serta the capabilities, status and dignity, and
martabatnya, dan
- Menetapkan agar barang bukti berupa tanah - Determine that evidence in the form of land
dengan sertifikat HGB No. 112/1984, with the Building Use Right certificate
dikembalikan kepada yang paling berhak. No. 112/1984, returned to the owner as
evidence.

Dalam kasus perdata, Perusahaan sebagai The Company filed a civil case against
Penggugat melawan H. Muhammad Bakar alias H. Muhammad Bakar a.k.a H. Bahar as
H. Bahar sebagai Tergugat I dan Ny. Tjie Sioe Accused I and Mrs. Tjie Sioe Lim as Accused II.
Lim sebagai Tergugat II, Majelis Hakim PN The judges of the District Court of North Jakarta
Jakarta Utara dengan putusannya No. 73/Pdt/G/ in their decision No. 73/Pdt/G/2002/PN.Jkt.Ut
2002/PN.Jkt.Ut tanggal 26 Agustus 2002 dated August 26, 2002 declared the following:
memutuskan antara lain yaitu:
- Mengabulkan gugatan Penggugat untuk - Accept a part of the lawsuit filed by the
sebagian; plaintiff (the Company), and
- Menyatakan Penggugat adalah satu-satunya - Announce that the plaintiff is the only
pemilik sah tanah sertifikat HGB legitimate owner of ± 71,360 sqm of land
2
No. 112/1984 seluas + 71.360 m , dan with Building Use Right No. 112/1984, and
- Menyatakan perbuatan tergugat I dan II yang - State that the cooperation act of accused I
melakukan kerja sama penunjukan and II to declare himself as the owner of the
penyerahan hak atas sebagian tanah Company’s land with Building Use Right
sertifikat HGB No. 112/Tugu-1984 seluas + No. 112/Tugu-1984 covering of approximately
2
8.000 m (Catatan 15) milik sah penggugat, 8,000 sqm (Note 15), is illegal and against the
adalah penyerobotan hak tanah dan law which can cause financial loss to
merupakan perbuatan melawan hukum yang the plaintiff.
telah merugikan penggugat.

Pada tanggal 10 Juli 2003, Majelis On July 10, 2003, the Judges of the High Court of
Hakim Pengadilan Tinggi (PT) DKI Jakarta DKI Jakarta lead by Abdul Kadir Mapong, S.H.,
yang diketuai Abdul Kadir released decision letter No. 114/PDT/2003/
Mapong, S.H., mengeluarkan putusan PT.DKI dismissing the lawsuit filed by the
No. 114/PDT/2003/PT.DKI yang memutuskan Company.
gugatan Perusahaan dinyatakan tidak dapat
diterima.

Atas putusan tersebut Perusahaan mengajukan The Company appealed on the above decision to
kasasi ke MA dengan register perkara the Supreme Court with the register
No. 705K/Pdt/2004. Berdasarkan salinan No. 705K/Pdt/2004. Based on the copy of
putusan No. 705K/Pdt/2004 tanggal decision No. 705K/Pdt/2004 dated June 27,
27 Juni 2007, MA yang diketuai oleh 2007, the Supreme Court lead by
Drs. H. Syamsuhadi Irsyad, S.H., M.H Drs. H. Syamsuhadi Irsyad, S.H., M.H decided
memutuskan untuk menolak kasasi to dismiss the Company’s appeal.
Perusahaan.

March 31, 2017 89 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Atas putusan MA tersebut, pada tanggal Based on the Supreme Court decision, on
3 Desember 2007 Perusahaan telah December 3, 2007 the Company has filed
mengajukan Memori Peninjauan Kembali (PK) Memory Review (PK) to the Supreme Court. On
kepada MA. Pada tanggal 19 Mei 2010 MA May 19, 2010 the Supreme Court has issued a
telah mengeluarkan putusan untuk menolak PK decision to reject the proposed PK of the
yang diajukan Perusahaan. Manajemen Company. The management established a loss
membentuk cadangan kerugian sebesar reserve amounted to Rp1,078,639,289. At the
Rp1.078.639.289. Pada tanggal pelaporan reporting date, the case has not ruled in favor of
kasus ini masih belum mendapatkan putusan a court of law.
hukum pengadilan.
Manajemen berkeyakinan cadangan kerugian Management believes that the allowance for
telah cukup untuk menutup kemungkinan litigations are adequate to cover possible
kerugian akibat perkara hukum. losses.
b. Pada tahun 1997 terjadi klaim atas tanah dalam b. In 1997, Didi Darmawan a.k.a Tjoa Tjoan Yuh
penguasaan Perusahaan yang berlokasi di declared himself as the heirs of Toa Kim Goan,
kawasan Pasir Putih, Kelurahan Ancol (d/h the owner of land located in Pasir Putih area,
Kelurahan Sunter) oleh Didi Darmawan atau Ancol (formerly Sunter) that is now under
Tjoa Tjoan Yuh yang menyatakan sebagai ahli authority of the Company, and claimed
waris Tjoa Kim Goan, pemilik tanah tersebut. ownership
Atas klaim tersebut Perusahaan mengajukan of the said property. Based on that claim,
permohonan kepada PN Jakarta Utara the Company proposed to the District
untuk menyatakan bahwa pemilik tanah Court of North Jakarta to declare the
dalam keadaan tidak hadir atau owner of the land as absentia or “Afwezieg”.
"Afwezieg". Permohonan tersebut dikabulkan The proposal was approved by the Court in
oleh PN Jakarta Utara dengan decision letter No. 600/Pdt/P/1999/PN.Jkt.Ut
putusan No. 600/Pdt/P/1999/PN.Jkt.Ut tanggal dated August 25, 1999.
25 Agustus 1999.
Sehubungan dengan keputusan tersebut, ahli In relation to the decision of the Court, the
waris tanah mengajukan kasasi. Pada tanggal land’s heirs has filed an appeal. On March 11,
11 Maret 2002, MA yang diketuai H. Suwardi 2002, the Supreme Court lead by H. Suwardi
Martowirono, S.H., mengeluarkan putusan Martowirono, S.H., issued decision No. 1308
No. 1308 K/Pdt/2000 yang amarnya berbunyi K/Pdt/2000 declaring the following:
antara lain:
1. menolak permohonan pemohon intervensi 1. refuse the intervention request proposed by
Tjoa Tjoan Yuh; Tjoa Tjoan Yuh;
2. mengabulkan permohonan Perusahaan; 2. agree to the Company's proposal;
3. menyatakan Tjoa Kim Goan dalam keadaan 3. declare the absence of Tjoa Kim Goan, and
tidak hadir, dan
4. memerintahkan kepada Balai Harta 4. ordered Balai Harta Peninggalan Jakarta to
Peninggalan Jakarta supaya mengurus settle the inheritance of Tjoa Kim Goan and
harta kekayaan Tjoa Kim Goan serta protect his rights.
membela hak-haknya.
Selanjutnya, Perusahaan menjadi Terbantah I Furthermore, the Company becomes defendant
dalam perkara perdata No. 265/Pdt/Bth/ I in the lawsuit No.265/Pdt/Bth/2003/PN.Jkt.Ut
2003/PN.Jkt.Ut dengan Kiki Basuki Tirtawidjaja with Kiki Basuki Tirtawidjaja (Accused).
(Pembantah).
Pada tanggal 14 Juli 2004, PN Jakarta Utara On July 14, 2004, the District Court of North
mengeluarkan putusan No. 265/Pdt/Bth/2003/ Jakarta issued decision No.
PN.Jkt.Ut yang isinya antara lain: 265/Pdt/Bth/2003/PN.Jkt.Ut, with its statements
presented below:
1. mengabulkan bantahan para Pembantah 1. granting the accused objection;
seluruhnya;
2. menyatakan para Pembantah sebagai ahli 2. declaring the accused as the legal heirs of
waris almarhum Sinjo Gunawan Tirtawidjaya the late Mr Sinjo Gunawan Tirtawidjaya
(d/h Tjoa Kim Goan); (formerly Tjoa Kim Goan);

March 31, 2017 90 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

3. menyatakan para Pembantah sebagai 3. declaring the accused as the legal owners
2
pemilik sah atas tanah seluas 12.240 m , dan of the disputed 12,240 sqm of land, and
4. menyatakan putusan MA No. 1308 4. declaring that the Supreme Court of
K/Pdt/2000 tanggal 11 Maret 2002, jo. Indonesia Decision No. 1308 K/Pdtl2000
Penetapan Pengadilan Negeri Jakarta No. dated March 11, 2002 and jo. The Jakarta
600/Pdt/P/1999/PN.Jkt.Ut tanggal State Court's Decision
25 Agustus 1999 tidak mempunyai kekuatan No. 600/Pdt/P/1999/PN.Jkt.Ut dated August
hukum. 25, 1999 have no legal power.
Pada tanggal 7 Februari 2005, Majelis Hakim PT On February 7, 2005, the High Court of
DKI Jakarta yang diketuai H. Ben Suhanda DKI Jakarta, lead by H. Ben Suhanda
Syah, S.H., mengeluarkan putusan Syah S.H., declared decision No.
No. 561/PDT/2004/PT.DKI yang memutuskan 561/PDT/2004/PT.DKI emphasizing decision
untuk menguatkan putusan PN Jakarta Utara No. 265/Pdt/Bth/2003/PN.Jkt.Ut issued by The
No. 265/Pdt/Bth/2003/PN.Jkt.Ut. District Court of North Jakarta.
Atas putusan tersebut Perusahaan mengajukan The Company filed an appeal on the above
kasasi ke MA. Dalam salinan putusan decision to the Supreme Court. Based on copy of
No. 1569K/Pdt/2005 tanggal 16 April 2007, MA decision No. 1569K/Pdt/2005 dated April 16,
yang diketuai oleh Artidjo Alkostar, S.H.LLM., 2007, the Supreme Court lead by Artidjo
memutuskan untuk menolak kasasi Perusahaan. Alkostar, S.H., LLM., decided to dismiss
the Company’s appeal.
2
Dari total tanah seluas 12.240 m tersebut, From total area of 12,240 sqm, 9,916 sqm is
2
diantaranya sebesar 9.916 m dalam under authority of the Company, meanwhile
penguasaan Perusahaan, sedangkan sisanya the remaining land covering of 2,324 sqm is
2
sebesar 2.324 m dikuasai oleh pihak ketiga under authority of other third party. The
lainnya. Perusahaan belum mencatat tanah Company has not yet recorded the land as the
tersebut sebagai persediaan tanah Perusahaan. Company’s land assets.
c. Di tahun 2006, Perusahaan menjalin kerjasama c. In 2006, the Company entered into a cooperation
dengan Pemda Kutai, sebagai lanjutan dari with Region Government of Kutai, as a
kerjasama sebelumnya yaitu Surat Perjanjian continuation from the previous cooperation
Kerja No. 050/636/H-U/IX/2005 dengan masa reflected in Work Agreement Letter
berlaku antara tanggal 1 Januari 2005 sampai No. 050/636/H-U/IX/2005 which is valid from
dengan 31 Desember 2005. Terdapat January 1, 2005 until December 31, 2005. There
keterlambatan perjanjian kerjasama untuk was a delay of the work agreement, caused by
pekerjaan tersebut, disebabkan draft perjanjian the process of region reviews for the work
tersebut masih dalam penelaahan daerah. agreement draft. Until 2007 there was no
Sampai dengan tahun 2007 belum terdapat progress related to the finalization of the
perkembangan atas perjanjian kerjasama agreement.
tersebut.
Di tahun 2008, para pihak sepakat untuk In the year 2008, each parties agreed to settle
menyelesaikan perkara perdata secara damai, the civil case, in a good manner, therefore
maka dalam pemberian jasa manajemen the amount which should be paid by Region
operasional, manajemen pengamanan dan Government of Kutai (first party) to the Company
manajemen persiapan operasi pada Taman (second party) for the services in operational
Wisata Kumala Tenggarong mulai tahun 2006 – management, security management, and
2007 hingga pemutusan hubungan kerja dalam preparation of operation management for Kumala
pengelolaan Taman Wisata Pulau Kumala Tenggarong Tour Park in 2006 - 2007 until the
Tenggarong Kabupaten Kutai Kartanegara Vide end of the engagement for management of
keputusan Bupati Kutai Kartanegara Kumala Tenggarong Island Tour Park Kutai
No. 180.188/HK-200.2009 tanggal 10 Maret Kartanegara Vide decision of Region Head of
2008, jumlah jasa yang harus dibayarkan oleh Kutai Kartanegara No 180.188/HK-200.2009
Pemda Kutai (Pihak Pertama) kepada dated March 10, 2008, was adjusted to
Perusahaan (Pihak Kedua) disesuaikan Rp4,900,000,000.
seluruhnya menjadi Rp4.900.000.000.

March 31, 2017 91 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Pada tanggal 14 Juli 2015, Perusahaan telah On July 14, 2015, the Company received a
menerima pembayaran dari Pemda Kutai payment from Kutai regional government
sebesar Rp4.900.000.000. amounted to Rp4,900,000,000.

d. Pada tahun 1992, Perusahaan dan PT Laras d. In 1992, the Company and PT Laras Tropika
Tropika Nusantara (untuk selanjutnya pada Nusantara (henceforth on April 21, 2005 changed
tanggal 21 April 2005 berubah nama menjadi PT its name to PT Sea World Indonesia ( "PT SWI"))
Sea World Indonesia (”PT SWI”)) signed the deed number 81 dated
menandatangani akta nomor 81 tanggal September 21, 1992 of cooperation agreement
21 September 1992 tentang perjanjian kerja Build, Operate, Transfer ("BOT")) Rights
sama Pembangunan, Pengelolaan dan "Undersea World Indonesia," is located in the
Pengalihan (Build, Operate, Transfer (”BOT”)) area of Taman Impian Jaya Ancol for a period of
Hak Atas “Undersea World Indonesia” yang cooperation for 20 (twenty) years and ended in
berlokasi di dalam kawasan Taman Impian Jaya 2014. By the end of the period of cooperation,
Ancol untuk jangka waktu kerja sama selama 20 there are differences between the Company and
(dua puluh) tahun dan berakhir pada tahun 2014. PT SWI regarding the extension of the
Menjelang berakhirnya jangka waktu kerja sama, management options Rights "Undersea World
terdapat perbedaan penafsiran antara Indonesia" by PT SWI as stipulated in the deed of
Perusahaan dengan PT SWI mengenai opsi cooperation agreements of BOT. Based on the
perpanjangan masa pengelolaan Hak Atas resolution of dispute resolution set out in the
“Undersea World Indonesia” oleh PT SWI deed of the cooperation agreement, the
sebagaimana diatur di dalam akta perjanjian Company then take legal action settlement of
kerja sama BOT. Berdasarkan resolusi disputes referred to the Indonesian National
penyelesaian sengketa yang diatur di dalam akta Arbitration Board ("BANI") to apply for arbitration
perjanjian kerja sama, Perusahaan kemudian on April 10, 2013 and recorded in the register
menempuh upaya hukum penyelesaian sengketa case number 513/IV/ARB-BANI/2013.
sebagaimana dimaksud ke Badan Arbitrase
Nasional Indonesia (”BANI”) dengan mengajukan
permohonan arbitrase pada tanggal 10 April
2013 dan tercatat dengan nomor register perkara
513/IV/ARB-BANI/2013.

Pada tanggal 5 Juni 2014, BANI memutuskan On June 5, 2014, BANI judge No. 513/IV/ARB-
perkara Nomor 513/IV/ARB-BANI/2013 yang BANI/2013, which is basically as follows:
pada pokoknya sebagai berikut:
1. Akta perjanjian kerja sama BOT “Undersea 1. Deed of cooperation agreements BOT
World Indonesia” berakhir pada tanggal "Undersea World Indonesia" ended on June
6 Juni 2014. 6, 2014.
2. Opsi perpanjangan pengelolaan “Undersea 2. The renewal options of management
World Indonesia” tidak berlaku secara serta "Undersea World Indonesia" does not apply
merta atau otomatis, melainkan bersyarat immediately or automatic, but conditional
dapat diperpanjang dengan perjanjian baru can be extended with a new agreement
yang disepakati Perusahaan dan PT SWI. which agreed by the Company and PT SWI.
3. Menghukum PT SWI untuk menyerahkan 3. Punishing PT SWI to hand over the building
bangunan “Undersea World Indonesia” "Undersea World Indonesia" including
termasuk peralatan serta fasilitas dan barang equipment, facilities and other inventory
inventaris lainnya kepada Perusahaan pada items to the Company upon management
saat pengelolaan berakhir, yaitu pada ends, ie on June 6, 2014.
tanggal 6 Juni 2014.
4. Menyatakan putusan BANI sebagai putusan 4. Declare of BANI decision as a decision in the
dalam tingkat pertama dan terakhir serta first and final and binding on both parties.
mengikat kedua belah pihak.

Pada tanggal 23 Juli 2014, PT SWI mengajukan On July 23, 2014, PT SWI filed a legal action in
upaya hukum berupa permohonan pembatalan the form of cancellation request BANI decision
putusan BANI tersebut ke Pengadilan Negeri to the District Court of North Jakarta and the
Jakarta Utara dan tercatat dengan nomor register case was recorded in the register number
perkara 305/Pdt.G/2014/PN.JKT.UT. 305/Pdt.G/2014/PN.JKT.UT.

March 31, 2017 92 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Pada tanggal 30 September 2014, Pengadilan On September 30, 2014, the District Court of
Negeri Jakarta Utara memutuskan perkara North Jakarta decided case Number
Nomor 305/Pdt.G/2014/PN.JKT.UT yang pada 305/Pdt.G/2014/PN.JKT.UT which essentially
pokoknya mengabulkan permohonan PT SWI granted PT SWI and cancel the BANI decision
dan membatalkan putusan BANI Nomor No. 513/IV/ARB-BANI/2013. On October 14,
513/IV/ARB-BANI/2013. Pada tanggal 2014, the Company filed an appeal (cassation)
14 Oktober 2014, Perusahaan mengajukan against the decision of the District Court of
upaya hukum banding (kasasi) terhadap putusan North Jakarta No. 305/Pdt.G/2014/PN.JKT.UT.
Pengadilan Negeri Jakarta Utara Nomor to the Supreme Court of the Republic of
305/Pdt.G/2014/PN.JKT.UT. ke Mahkamah Indonesia and the case was recorded in the
Agung Republik Indonesia dan tercatat dengan register number 425B/Pdt.Sus-Arbt/2016.
nomor register perkara 425 B/Pdt.Sus-Arbt/2016.

Pada tanggal 11 Februari 2015, PT SWI sepakat On February 11, 2015, PT SWI agreed to assign
untuk mengalihkan dan menyerahkan hak atas and cede rights to the "Undersea World
“Undersea World Indonesia” berikut segala Indonesia" along with all supporting facilities and
fasilitas penunjang dan perlengkapannya, equipment, including but not limited to the right
termasuk namun tidak terbatas pada hak atas of land, building and management of "Undersea
tanah, bangunan dan pengelolaan “Undersea World Indonesia" and the rights of other
World Indonesia” dan hak-hak lainnya yang attached to the PT SWI by deed of BOT
melekat pada PT SWI berdasarkan akta cooperation agreement "Undersea World
perjanjian kerja sama BOT “Undersea World Indonesia" to the Company which later on the
Indonesia” kepada Perusahaan yang kemudian transfer and handover is further organized into a
terhadap pengalihan dan penyerahan tersebut Deed No. 36 dated February 13, 2015 on the
secara lebih lanjut diatur ke dalam Akta Nomor transfer and delivery of the right to "Undersea
36 tanggal 13 Februari 2015 tentang pengalihan World Indonesia" created Notary Kumala
dan penyerahan hak atas “Undersea World Tjahjani Widodo, SH., MH., M.Kn. Notary in
Indonesia” yang dibuat oleh Notaris Kumala Jakarta, which was signed by the Company and
Tjahjani Widodo, SH., MH., M.Kn. Notaris di PT SWI and with the signing of the deed of the
Jakarta, yang ditandatangani oleh Perusahaan transfer and delivery of the deed of BOT
dan PT SWI dan dengan ditandatanganinya akta agreement "Undersea World Indonesia" No. 81
pengalihan dan penyerahan tersebut, akta dated 21 September 1992 declared ended and
perjanjian kerja sama BOT “Undersea World the two sides agreed to declare giving each
Indonesia” Nomor 81 tanggal 21 September 1992 release and discharge against all liabilities
dinyatakan berakhir dan kedua belah pihak (acquit et de charge).
sepakat untuk menyatakan saling memberikan
pelunasan dan pembebasan terhadap seluruh
kewajibannya (acquit et de charge).

Pada tanggal 4 Mei 2015, PT SWI mengajukan On May 4, 2015, PT SWI filed a tort to the
gugatan perbuatan melawan hukum kepada Company at the District Court of South Jakarta
Perusahaan di Pengadilan Negeri Jakarta and the case was recorded in the register
Selatan dan tercatat dengan nomor register number 274/Pdt.G/2015/PNJ.Jkt-Sel. that the
perkara 274/Pdt.G/2015/PNJ.Jkt-Sel. yang pada principal lawsuit PT SWI appealed to the District
pokok gugatannya PT SWI memohon kepada Court of South Jakarta to cancel the Deed
Pengadilan Negeri Jakarta Selatan untuk No. 36 dated February 13, 2015 on the transfer
membatalkan Akta Nomor 36 tanggal and delivery of the right to "Undersea World
13 Februari 2015 tentang pengalihan dan Indonesia" by Notary Kumala Tjahjani Widodo,
penyerahan hak atas “Undersea World SH., MH., M.Kn.
Indonesia” yang dibuat oleh Notaris Kumala
Tjahjani Widodo, SH., MH., M.Kn.
Pada tanggal 20 Oktober 2015, Pengadilan On October 20, 2015, the District Court of South
Negeri Jakarta Selatan mengabulkan eksepsi Jakarta granted the Company an exception of
Perusahaan tentang kompetensi absolut absolute competence in case
terhadap perkara No. 274/Pdt.G/2015/PNJ.Jkt- No. 274/Pdt.G/2015/PNJ.Jkt-Sel. and deciding
Sel. dan memutus perkara No. cases No. 274/Pdt.G/2015/PNJ.Jkt-Sel. by
274/Pdt.G/2015/PNJ.Jkt-Sel. dengan putusan interlocutory decision principally in the

March 31, 2017 93 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

sela yang pada pokoknya dalam putusan sela interlocutory judgment decided that the District
tersebut memutuskan bahwa Pengadilan Negeri Court of South Jakarta was not authorized to
Jakarta Selatan tidak berwenang mengadili hear the case No. 274/Pdt.G/2015/PNJ.Jkt-Sel.
perkara Nomor 274/Pdt.G/2015/PNJ.Jkt-Sel. but BANI in accordance with the resolution of
melainkan BANI sesuai dengan resolusi the dispute settlement set forth in the Deed
penyelesaian sengketa yang diatur di dalam Akta No. 36 dated February 13, 2015 on the transfer
Nomor 36 tanggal 13 Februari 2015 tentang and delivery of the right to "Undersea World
pengalihan dan penyerahan hak atas “Undersea Indonesia" by Notary Kumala Tjahjani Widodo,
World Indonesia” yang dibuat oleh Notaris SH, MH, M.Kn., so the lawsuit PT SWI can not
Kumala Tjahjani Widodo, S.H., M.H., M.Kn., be accepted (niet ontvankelijk verklaard).
sehingga gugatan PT SWI dinyatakan tidak dapat
diterima (niet ontvankelijk verklaard).
Pada tanggal 28 Oktober 2015, PT SWI On October 28, 2015, PT SWI filed an appeal to
mengajukan upaya hukum banding ke the Jakarta High Court against the decision of
Pengadilan Tinggi Jakarta terhadap putusan the District Court of South Jakarta Decision
Putusan Pengadilan Negeri Jakarta Selatan No. 274/Pdt.G/2015/PNJ.Jkt-Sel. and a case
Nomor 274/Pdt.G/2015/PNJ.Jkt-Sel. dan tercatat registered in the register number 281/PDT/2016/
dengan nomor register perkara PT.DKI. On August 18, 2016 The High Court of
281/PDT/2016/PT.DKI. Pada tanggal 18 Agustus Jakarta to decide the case, which essentially
2016 Pengadilan Tinggi Jakarta memutus dismissed the appeal of PT SWI
perkara tersebut yang pada pokoknya menolak and upheld the decision of the District Court
banding PT SWI dan menguatkan keputusan of South Jakarta No. 274/Pdt.G/2015/PNJ.Jkt-
Pengadilan Negeri Jakarta Selatan No. Sel dated October 20, 2015.
274/Pdt.G/2015/PNJ.Jkt-Sel tanggal 20 Oktober
2015.
Pada tanggal 25 Juli 2016, Mahkamah Agung On July 25, 2016, the Supreme Court of the
Republik Indonesia memutus perkara Nomor 425 Republic of Indonesia decided the case No. 425
B/Pdt.Sus-Arbt/2016 perihal permohonan B/Pdt.Sus-Arbt/2016 regarding the appeal
banding (kasasi) Perusahaan terhadap putusan (cassation) of the Company against the District
Pengadilan Negeri Jakarta Utara Nomor Court of North Jakarta No. 305/Pdt.G/2014/
305/Pdt.G/2014/PN.JKT.UT tentang pembatalan PN.JKT.UT BANI decision on the revocation of
putusan BANI Nomor 513/IV/ARB-BANI/2013 No. 513/IV/ARB-BANI/2013 on essentially of the
yang pada pokoknya Mahkamah Agung Supreme Court of Indonesia granted the appeal
Indonesia mengabulkan permohonan banding (cassation) of the Company and canceled the
(kasasi) Perusahaan dan membatalkan putusan District Court of North Jakarta No. 305/Pdt.G/
Pengadilan Negeri Jakarta Utara BANI/2014/PN.Jkt.Utr. dated September 30,
No. 305/Pdt.G/BANI/2014/PN.Jkt.Utr. tanggal 2014 which canceled the BANI decision No.
30 September 2014 yang membatalkan putusan 513/IV/ARB-BANI/2013 dated June 5, 2014 and
BANI Nomor 513/IV/ARB-BANI/2013 tanggal with decision case No. 425 B/Pdt.Sus-Arbt/2016
5 Juni 2014 dan dengan diputusnya perkara by the Supreme Court of the Republic of
Nomor 425 B/Pdt.Sus-Arbt/2016 oleh Mahkamah Indonesia, then upon the decision having legal
Agung Republik Indonesia, maka terhadap fixed (inkracht van gewijsde).
putusan tersebut telah berkekuatan hukum tetap
(inkracht van gewijsde).

e. Pada tanggal 21 Januari 2016, Kesatuan e. On January 21, 2016, both Kesatuan Nelayan
Nelayan Traditional Indonesia (KNTI) dan Traditional Indonesia (KNTI) and Yayasan
Yayasan Wahana Lingkungan Hidup Indonesia Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (WALHI)
(WALHI) secara bersama-sama (selaku (as Plaintiff) filed a case in the State
Penggugat) mengajukan gugatan di Pengadilan Administrative Court in Jakarta, against
Tata Usaha Negara Jakarta terhadap Izin Reclamation permit on Island K dated
Pelaksanaan Reklamasi Pulau K tertanggal November 17, 2015 owned by the Company. The
17 November 2015 yang dimiliki oleh lawsuit then was accepted and registered by the
Perusahaan. Gugatan tersebut kemudian telah Registrar of the Jakarta State Administrative
diterima dan didaftarkan oleh Kepaniteraan Court (PTUN) with the case number
Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Jakarta 13/G/LH/2016/PTUN-JKT. Furthermore, in this

March 31, 2017 94 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

dengan nomor perkara 13/G/LH/2016/PTUN- case, the Company through its legal counsel on
JKT. Selanjutnya, dalam perkara ini, Perusahaan March 10, 2016 applied intervention petition to
melalui kuasa hukumnya pada 10 Maret 2016 the Chief Justice of State Administration Dispute
mengajukan permohonan Intervensi kepada case for admission as a party together with
Ketua Majelis Hakim perkara Sengketa Tata Jakarta Governor (as a defendant). The
Usaha Negara untuk masuk sebagai pihak Intervention Request then was granted by the
bersama-sama dengan Gubernur DKI Jakarta Chief Justice of State Administration Dispute
(selaku tergugat). Permohonan Intervensi case on March 17, 2016 through decision
tersebut kemudian dikabulkan oleh Ketua Majelis number 13/LH/2016/PTUN-JKT which accepted
Hakim perkara Sengketa Tata Usaha Negara request of the Company as a party in the case
pada tanggal 17 Maret 2016 melalui putusan sela together with the Governor of DKI Jakarta
nomor 13/LH/2016/PTUN-JKT yang pada intinya (Defendant) as Intervention Defendant II.
menetapkan Perusahaan sebagai pihak di dalam
perkara bersama-sama Gubernur DKI Jakarta
(Tergugat) sebagai Tergugat II Intervensi.

Setelah tanggal pelaporan, pada tanggal After the reporting date, on March 16, 2017, the
16 Maret 2017, Pengadilan Tata Usaha Negara State of Administrative Court (PTUN) of Jakarta
(PTUN) Jakarta memutus perkara Nomor deciding the case No. 13/G/LH/2016/PTUN-JKT
13/G/LH/2016/PTUN-JKT yang pada intinya that essentially decided the following:
memutuskan sebagai berikut:

Dalam Eksepsi The Exception


Menerima eksepsi Tergugat (Gubernur DKI Receive exception Defendant (Governor of
Jakarta) dan Tergugat II Intervensi (Perusahaan) Jakarta) and Defendant II Intervention (the
berkaitan dengan kedudukan hukum (legal Company) deals with the legal status (legal
standing) Penggugat I (KNTI), Sehingga standing) of Plaintiff I (KNTI), so Plaintiff I (KNTI)
Penggugat I (KNTI) dikeluarkan dari Pihak are excluded from the Party as a plaintiff in the
sebagai Penggugat dalam perkara a quo. case a quo.

Dalam Penundaan The Delay


1. Mengabulkan permohonan penundaan 1. Granted a stay execution of the Decree of the
pelaksanaan surat Keputusan Gubernur Governor of DKI Jakarta No. 2485 dated
Provinsi DKI Jakarta No. 2485 tanggal 17 November 17, 2015 on the Implementation of
November 2015 tentang Pemberian Izin the Granting Reclamation of Island K to the
Pelaksanaan Reklamasi Pulau K kepada Company filed Plaintiff II (WALHI).
Perusahaan yang diajukan Penggugat II
(WALHI).

2. Memerintahkan Tergugat (Gubernur DKI 2. To instruct the Defendant (the Governor of


Jakarta) untuk menunda pelaksanaan surat DKI Jakarta) to delay the implementation of
Keputusan Gubernur Provinsi DKI Jakarta the Decree of the Governor of DKI Jakarta
No. 2485 tanggal 17 November 2015 tentang No. 2485 dated November 17, 2015 on the
Pemberian Izin Pelaksanaan Reklamasi Implementation of the Granting Reclamation
Pulau K kepada Perusahaan serta segala of Island K to the Company as well as all
bidang administratifnya selama proses areas during the administrative hearing
sidang sampai adanya putusan yang process until the decision is legally binding
berkekuatan hukum tetap dan penetapan lain and fixing other pull out later.
yang mencabutnya kemudian hari.

Dalam Pokok Perkara In the Basic Case


1. Mengabulkan gugatan Penggugat untuk 1. To grant the Plaintiff's claim entirety.
seluruhnya.
2. Menyatakan batal Surat Keputusan Gubernur 2. To dismiss and void the Decree of Governor
Provinsi DKI Jakarta No. 2485 tanggal 17 of DKI Jakarta No. 2485 dated November 17,
November 2015 tentang Pemberian Izin 2015 on the Implementation of the Granting
Pelaksanaan Reklamasi Pulau K kepada Reclamation of Island K to the Company.
Perusahaan.

March 31, 2017 95 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

3. Memerintahkan Tergugat (Gubernur DKI 3. To instruct the Defendant (the Governor of


Jakarta) untuk mencabut surat Keputusan DKI Jakarta) to revoke the Jakarta Governor
Gubernur Provinsi DKI Jakarta No. 2485 Decree No. 2485 dated 17 November 2015
tanggal 17 November 2015 tentang on the Implementation of the Granting K
Pemberian Izin Pelaksanaan Reklamasi Island Reclamation to the Company.
Pulau K kepada Perusahaan.

Pada tanggal 23 Maret 2017, Gubernur DKI On March 23, 2017, the Governor of DKI Jakarta
Jakarta dan Perusahaan melalui kuasa and the Company through its legal counsel filed a
hukumnya mengajukan permohonan request for examination of an appeal to the High
pemeriksaan upaya hukum banding ke Court of State Administrative Jakarta against the
Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara terhadap decision of the State Administrative Court
putusan Pengadilan Tata Usaha Negara Jakarta No. 13/G/LH/2016/PTUN-JKT. Until this report
Nomor 13/G/LH/2016/PTUN-JKT. Sampai was published, the case is still in the process of
dengan laporan ini diterbitkan, perkara ini masih examining the appeal in the High Court of State
dalam tahap pemeriksaan banding di Pengadilan Administrative (Note 46).
Tinggi Tata Usaha Negara (Catatan 46).

42. Aset Moneter dalam Mata Uang Asing 42. Monetary Assets in Foreign Currencies
Pada tanggal 31 Desember 2016 dan 2015 Grup As of December 31, 2016 and 2015 the Group have
memiliki aset moneter dalam mata uang asing assets denominated in foreign currencies as follows:
sebagai berikut:
2016 2015
Mata Uang Ekuivalen Mata Uang Ekuivalen
Asing/ Rupiah/ Asing/ Rupiah/
Foreign Rupiah Foreign Rupiah
Currencies Equivalent Currencies Equivalent
Aset/ Assets
Kas dan Setara Kas/
Cash and Cash Equivalent
USD 730,619 9,816,598,228 889,270 12,267,479,236
Euro 64,592 914,719,440 64,625 973,828,598
Jumlah Aset - Bersih/
Total Assets - Net 10,731,317,668 13,241,307,834

43. Instrumen Keuangan dan Manajemen 43. Financial Instruments and Financial
Risiko Keuangan Risk Management

Manajemen risiko Perusahaan adalah suatu proses Corporate risk management is a process that is
yang dilaksanakan oleh personil Perusahaan carried out by the personnel of the Company as a
sebagai salah satu dasar dalam penentuan strategi, basis in determining the strategy, designed to
dirancang untuk mengidentifikasi peristiwa atau identify potential events or circumstances that
keadaan yang berpotensi negatif terhadap negatively affect the achievement of corporate goals
pencapaian tujuan korporasi dan mengelola risiko and manage these risks in order to enter in risk
tersebut agar masuk dalam risk appetite (risiko yang appetite by the Company to ensure the achievement
dapat diterima) Perusahaan untuk menjamin secara of Company’s goals rationally.
rasional pencapaian tujuan Perusahaan.

Dalam melaksanakan manajemen risiko, In carrying out the risk management, the Company
Perusahaan melakukan identifikasi, penaksiran, made the identification, assessment, response,
respon, pengendalian, informasi dan komunikasi control, information and communication and
serta pemantauan atas risiko Perusahaan. monitoring of the Company's risk.

March 31, 2017 96 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

1. Risiko keuangan utama yang harus dikelola 1. The main financial risks that must be managed
adalah risiko kredit, risiko likuiditas dan risiko are credit risk, liquidity risk, and market risk
pasar yang terdiri dari risiko suku bunga dan which includes interest rate risk and exchange
risiko mata uang asing. rate risk
i. Risiko Kredit i. Credit Risk
Risiko kredit adalah kerugian yang timbul Credit risk is the loss arising from failure to
dari kegagalan pelanggan memenuhi fulfill contractual obligations of their
kewajiban kontraktual mereka. Instrumen customers. The Company's financial
keuangan Perusahaan yang mempunyai instruments that have the potential credit risk
potensi atas risiko kredit terdiri dari kas dan consist of cash and cash equivalents, trade
setara kas, piutang usaha dan piutang lain- receivables and other receivables. Total
lain. Jumlah eksposur risiko kredit maximum exposure to credit risk is equal to
maksimum sama dengan nilai tercatat atas the carrying value of these accounts (details
akun-akun tersebut (rincian umur piutang of the age of accounts receivable). As of
usaha). Pada tanggal 31 Desember 2016 December 31, 2016 and 2015 the Company's
dan 2015 piutang usaha Perusahaan tidak accounts receivable are not concentrated on
terkonsentrasi pada pelanggan tertentu. a particular customer.
Perusahaan mengelola risiko kredit dengan The Company manages credit risk by
cara melakukan seleksi pelanggan, bank performing a selection of customers, banks
dan institusi keuangan serta penetapan and financial institutions as well as policy-
kebijakan cara pembayaran penjualan dan setting sales of payment and the transfer of
pengalihan risiko dengan penutupan risk by insurance coverage, seek funding for
asuransi, mengusahakan penyandang dana the customers.
untuk pelanggan.
Tabel berikut menyajikan eksposur The following table presents the Company's
maksimum risiko kredit Perusahaan atas maximum exposure to credit risk of financial
instrumen keuangan pada laporan posisi instruments on the consolidated statements of
keuangan konsolidasian: financial position:
2016 2015
Nilai Exposure Nilai Exposure
Tercatat/ Maksimum/ Tercatat/ Maksimum/
Carrying Maximum Carrying Maximum
Value Exposure Value Exposure
Aset Keuangan Financial Assets
Kas dan Setara Kas 753,938,901,799 753,938,901,799 309,941,964,897 309,941,964,897 Cash and Cash Equivalent
Piutang Usaha 186,508,718,435 186,508,718,435 188,177,595,061 188,177,595,061 Account Receivables
Piutang Lain-lain 12,435,204,727 12,435,204,727 3,580,772,785 3,580,772,785 Other Receivables
Aset Keuangan yang Dimiliki Financial Assets
Hingga Jatuh Tempo 1,000,000,000 1,000,000,000 1,000,000,000 1,000,000,000 Held to Maturity
Investasi Jangka Non-Current
Panjang Lainnya 637,755,808 637,755,808 637,755,808 637,755,808 Other Investment
Jumlah Aset The Amount of
Keuangan 954,520,580,769 954,520,580,769 503,338,088,551 503,338,088,551 Financial Assets

Perusahaan mengelola risiko kredit yang The Company manages credit risk associated
terkait dengan rekening bank dan piutang with bank accounts and receivables by
dengan memonitor reputasi, peringkat kredit, monitoring the reputation, credit rating, and
dan membatasi risiko agregat dari masing- limiting the aggregate risk of each party to the
masing pihak dalam kontrak. contract.
Kualitas kredit dari aset keuangan baik yang Credit quality of financial assets that is either
belum jatuh tempo atau tidak mengalami not yet due or impaired can be assessed by
penurunan nilai dapat dinilai dengan reference to external credit ratings (if
mengacu pada peringkat kredit eksternal available) or with reference to historical
(jika tersedia) atau mengacu pada informasi information about the debtor default rates.
historis mengenai tingkat gagal bayar
debitur.

March 31, 2017 97 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Grup telah mencatat penyisihan penurunan Group has recorded allowance for impairment
niai atas penurunan piutang usaha yang loss of trade receivables which overdue
telah jatuh tempo (Catatan 4). (Note 4).
Aset keuangan yang belum jatuh tempo Financial assets which are not yet due, as
yang terindikasi risiko kredit terutama dari indicated credit risk primarily of cash and cash
kas dan setara kas dan piutang usaha. equivalents and accounts receivable.
Manajemen berpendapat bahwa tidak Management believes that there is no
terdapat risiko kredit yang signifikan atas significant credit risk on placement of funds in
penempatan dana di bank, karena the bank, because of the placement of funds
penempatan dana hanya ditempatkan pada is only placed on banks that are predicated as
bank-bank yang berpredikat baik. good.
Manajemen berpendapat bahwa piutang Management believes that these receivables
usaha yang belum jatuh tempo tidak memiliki are not yet due do not have a significant credit
risiko kredit yang signifikan, karena piutang risk, due to accounts receivable from sale of
usaha atas penjualan unit properti, dijamin property, secured by the same property,
dengan properti yang sama, dimana jumlah where the amount of exposure to risk is lower
eksposure risikonya lebih rendah dari nilai than the value of collateral, while trade
jaminannya, sedangkan piutang usaha receivables nonproperti comes from
nonproperti berasal dari pelanggan- customers who have a good track record.
pelanggan yang memiliki rekam jejak yang
baik.

ii. Risiko Likuiditas ii. Liquidity Risk


Risiko likuiditas adalah risiko dimana Liquidity risk is the risk that the company
perusahaan tidak bisa memenuhi liabilitas could not meet liabilities when due.
pada saat jatuh tempo.

Eksposur risiko likuiditas berupa kesulitan Liquidity risk exposures include difficulty in
Perusahaan dalam memenuhi liabilitas meeting the Company's financial liabilities that
keuangan yang harus dibayar dengan kas must be paid with cash or other financial
atau aset keuangan lainnya. Perusahaan assets. The company is expected to pay all of
diharapkan dapat membayar seluruh its liabilities in accordance with contractual
liabilitasnya sesuai dengan jatuh tempo maturity. In order to meet these obligations,
kontraktual. Agar dapat memenuhi liabilitas the Company must generate sufficient cash
tersebut, Perusahaan harus menghasilkan inflows.
arus kas masuk yang cukup.

Perusahaan mengelola risiko likuiditas The Company manages liquidity risk by


dengan mempertahankan kas dan setara maintaining cash and cash equivalents
kas yang mencukupi dalam memenuhi sufficient to meet the Company's
komitmen Perusahaan untuk operasi normal commitments for normal operation and
dan secara rutin mengevaluasi proyeksi arus regularly evaluate cash flow projections and
kas dan arus kas aktual, serta jadwal tanggal actual cash flows, as well as the schedule of
jatuh tempo aset dan kewajiban keuangan. maturity dates of financial assets and
liabilities.

Tabel berikut merangkum liabilitas keuangan The following table summarizes the
Perusahaan per 31 Desember 2016 dan Company's financial liabilities as of
2015 pada saat jatuh tempo berdasarkan December 31, 2016 and 2015 at the maturity
kontrak pembayaran yang tidak date based on contractual undiscounted
didiskontokan: payments:

March 31, 2017 98 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)
2016
Tidak ditentukan/ > 1 Tahun/ > 1 - 5 tahun/ Biaya Emisi/ Nilai Tercatat/
Not determined > 1 Year > 1 - 5 Year Issuance Cost Carrying Value
Liabilitas Rp Rp Rp Rp Rp Liabilities
Utang Usaha dan Trade Payables
Lain-lain 147,401,045,361 -- -- -- 147,401,045,361 and Others
Beban Akrual 86,677,782,074 -- -- -- 86,677,782,074 Accrued Expenses
Utang Bank -- 390,000,000,000 49,571,673,321 -- 439,571,673,321 Bank Debt
Utang Obligasi -- -- 500,000,000,000 (4,187,059,420) 495,812,940,580 Bonds Payable
Jumlah 234,078,827,435 390,000,000,000 549,571,673,321 (4,187,059,420) 1,169,463,441,336 Total

2015
Tidak ditentukan/ > 1 Tahun/ > 1 - 5 tahun/ Biaya Emisi/ Nilai Tercatat/
Not determined > 1 Year > 1 - 5 Year Issuance Cost Carrying Value
Liabilitas Rp Rp Rp Rp Rp Liabilities
Utang Usaha dan Trade Payables
Lain-lain 145,011,932,393 -- -- -- 145,011,932,393 and Others
Beban Akrual 59,984,817,005 -- -- -- 59,984,817,005 Accrued Expenses
Utang Bank -- 90,000,000,000 139,535,836,661 -- 229,535,836,661 Bank Debt
Utang Obligasi -- -- 200,000,000,000 (924,605,886) 199,075,394,114 Bonds Payable
Jumlah 204,996,749,398 90,000,000,000 339,535,836,661 (924,605,886) 633,607,980,173 Total

iii. Risiko Tingkat Bunga iii. Interest Rate Risk


Risiko tingkat bunga arus kas adalah risiko Interest rates risk is the risk where cash flow
dimana arus kas masa depan dari suatu in the future will fluctuate because of
instrumen keuangan berfluktuasi karena changing in market interest rates.
perubahan suku bunga pasar.

Selain itu Perusahaan mengelola risiko suku In addition, the Company manages interest
bunga dengan menentukan suku bunga rate risk by determining the fixed rate that
tetap yang telah dinegosiasi oleh has been negotiated by the Company for
Perusahaan untuk setiap jenis pinjaman. each type of loan. The impact of interest rate
Dampak dari pergerakan suku bunga di movements in the market is not significant to
pasar tidak signifikan bagi Perusahaan. the Company.

Tabel berikut menunjukkan sensitivitas The following table demonstrates the


terhadap perubahan yang mungkin terjadi sensitivity to a reasonably possible change in
pada suku bunga, dengan semua variabel interest rates, with all other variables held
lainnya tetap konstan, dari laba untuk constant, of the Company's earnings for the
periode berjalan Perusahaan. current period.

Tahun/ Years Perubahan Dampak Terhadap


Basis Poin/ Laba Rugi Periode Berjalan/
Changes in Impact to Profit and
Basis Points Loss in the Current Period
Rp

Suku Bunga Tetap dan Mengambang/ 2016 50 2,197,858,367


Fixed Rate and Floating Rate 2015 50 1,147,679,183

Apabila pada 31 Desember 2016 dan 2015 As of December 31, 2016 and 2015 when
suku bunga lebih tinggi 50 basis poin, maka interest rates become higher 50 basis points,
laba tahun berjalan menjadi lebih rendah, then the profit for the years is lower,
terutama yang timbul akibat beban bunga especially those arising from higher interest
yang lebih tinggi atas pinjaman dengan suku charges on loans with floating interest rates.
bunga mengambang.

March 31, 2017 99 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

iv. Risiko Nilai Tukar Mata Uang Asing iv. Foreign Exchange Rate Risk
Risiko nilai tukar mata uang asing The risk of foreign currency exchange rate is
didefinisikan sebagai penurunan nilai defined as the decrease in the value of
aset/pendapatan atau peningkatan nilai assets / income or an increase in the value of
liabilitas/pengeluaran yang disebabkan liabilities / expenses due to fluctuations in
fluktuasi nilai tukar mata uang asing tersebut foreign currency exchange rates (Note 42).
(Catatan 42).

Tabel berikut menunjukkan sensitivitas The following table demonstrates the


terhadap perubahan yang mungkin terjadi sensitivity to a reasonably possible change in
dalam nilai tukar mata uang Dolar Amerika currency exchange rates on the U.S. dollar
Serikat pada denominasi aset dan liabilitas denominated assets and liabilities of the
Perusahaan dalam Rupiah dengan semua Company in Rupiah with all other variables
variabel lainnya dianggap tetap ada tanggal held constant as of December 31, 2016, and
31 Desember 2016 dan 2015: 2015:
Tahun/ Years Perubahan Pengaruh Terhadap
terhadap Rupiah/ Perubahan Sensitivitas/
Changes to Rupiah Impact on
Sensitivity Analysis
Rupiah 2016 +Rp 100/ 1USD (68,678,195)
-Rp 100/ 1USD (165,119,917)
2015 +Rp 100/ 1USD 61,359,628
-Rp 100/ 1USD (62,248,989)

2. Risiko Perubahan Kebijakan Pemerintah, Kondisi 2. Risk of Changes in Government Policy, Political
Ekonomi dan Sosial Politik. Economic and Social Politics.
Kebijakan Pemerintah baik yang menyangkut Government policies concerning economic and
ekonomi dan moneter, serta kondisi sosial dan monetary, as well as social and political
politik yang kurang kondusif akan berakibat conditions that when they are less conducive
menurunnya investasi dan pembangunan. Hal ini will result in decrease in investment and
dapat mengakibatkan tertundanya proyek-proyek development. In turn will lead to delays in
yang telah maupun akan diperoleh Grup. Risiko projects that have been or will be obtained by
ini merupakan risiko yang bersifat sistemik the Group. This is a systemic risk when its
(systematic risk) dimana bila risiko ini terjadi happened will negatively affect or adverse to the
maka akan mempengaruhi secara negatif seluruh whole variables involved, that will lead the
variable yang terlibat, sehingga membuat kinerja performance to decline, even diversification will
menurun, bahkan diversifikasi pun belum mampu unable to eliminate such risk.
menghilangkan risiko ini.

3. Nilai Wajar 3. Fair Value


Tabel di bawah ini menggambarkan nilai tercatat The fair value of financial assets and liabilities
dan nilai wajar dari aset dan liabilitas keuangan: and their carrying amounts are as follows:
2016 2015
Nilai Tercatat/ Nilai Wajar/ Nilai Tercatat/ Nilai Wajar/
Carrying Amount Fair Value Carrying Amount Fair Value
Aset Keuangan Financal Asset
Kas dan Cash and Cash
Setara Kas 753,938,901,799 753,938,901,799 309,941,964,897 309,941,964,897 Equivalents
Piutang Usaha 186,508,718,435 186,508,718,435 188,177,595,061 188,177,595,061 Accounts Receivable
Piutang Lain-lain 12,435,204,727 12,435,204,727 3,580,772,785 3,580,772,785 Other Receivables
Aset Keuangan
yang Dimiliki Hingga Financial Assets
Jatuh Tempo 1,000,000,000 1,000,000,000 1,000,000,000 1,000,000,000 Held to Maturity
Investasi Jangka Non-Current
Panjang Lainnya 637,755,808 637,755,808 637,755,808 3,580,772,785 Other Investment
Total
Total 954,520,580,769 954,520,580,769 503,338,088,551 506,281,105,528 Total

March 31, 2017 100 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

2016 2015
Nilai Tercatat/ Nilai Wajar/ Nilai Tercatat/ Nilai Wajar/
Carrying Amount Fair Value Carrying Amount Fair Value
Liabilitas Keuangan Financial Liabilities
Utang Usaha 94,131,716,153 94,131,716,153 110,102,024,870 110,102,024,870 Accounts Payable
Utang Lain-lain 53,269,329,208 53,269,329,208 34,909,907,523 34,909,907,523 Other Payables
Beban Akrual 86,677,782,074 86,677,782,074 59,984,817,005 59,984,817,005 Accrued Expense
Utang Bank 439,571,673,321 439,571,673,321 229,535,836,661 229,535,836,661 Bank Loans
Utang Obligasi 495,812,940,580 495,812,940,580 199,075,394,114 199,075,394,114 Bonds Payable
Total 1,169,463,441,336 1,169,463,441,336 633,607,980,173 633,607,980,173 Total

Manajemen berpendapat bahwa nilai buku dari aset Management believes that the book value of financial
dan liabilitas keuangannya mendekati nilai wajar dari assets and financial liabilities approaching the fair
aset dan liabilitas keuangan tersebut pada tanggal value of the financial assets and financial liabilities as
31 Desember 2016 dan 2015 karena dampak of December 31, 2016 and 2015 as the impact of
pendiskontoan yang tidak signifikan. discounting is not significant.

44. Manajemen Permodalan 44. Capital Management

Tujuan dari Perusahaan dalam mengelola The purpose of the Company in managing capital is to
permodalan adalah untuk melindungi kemampuan safeguard the entity's ability to maintain business
entitas dalam mempertahankan kelangsungan continuity, so that the entity can continue to provide
usaha, sehingga entitas dapat tetap memberikan results for shareholders and benefits for other
hasil bagi pemegang saham dan manfaat bagi stakeholders, and to provide adequate returns to
pemangku kepentingan lainnya, dan untuk shareholders by pricing products and services that are
memberikan imbal hasil yang memadai kepada worth with the level of risk.
pemegang saham dengan menentukan harga produk
dan jasa yang sepadan dengan tingkat risiko.

Perusahaan menetapkan sejumlah modal sesuai The Company sets the amount of capital in proportion
proporsi terhadap risiko. Perusahaan mengelola to risk. The Company manages its capital structure
struktur modal dan membuat penyesuaian dengan and makes adjustments by observing changes in
memperhatikan perubahan kondisi ekonomi dan economic conditions and the risk characteristics of the
karakteristik risiko aset yang mendasari. Konsisten underlying assets. Consistent with other companies in
dengan perusahaan lain dalam industri, Perusahaan the industry, the Company monitors capital on the
memonitor modal dengan dasar rasio utang terhadap basis of the ratio of debt-to-adjusted capital. This ratio
modal yang disesuaikan. Rasio ini dihitung sebagai is calculated as follows: net liabilities divided by
berikut: Liabilitas neto dibagi modal yang adjusted capital. Net liabilities is total liabilities (as the
disesuaikan. Liabilitas neto merupakan total liabilitas amount in the statement of financial position) less cash
(sebagaimana jumlah dalam laporan posisi and cash equivalents. Adjusted capital consists of all
keuangan) dikurangi kas dan setara kas. Modal yang components of equity (includes share capital and
disesuaikan terdiri dari seluruh komponen ekuitas retained earnings).
(meliputi modal saham dan saldo laba).

Rasio liabilitas terhadap modal yang disesuaikan The ratio of liabilities to capital adjusted as of
pada 31 Desember 2016 dan 2015 adalah sebagai December 31, 2016 and 2015 are as follows:
berikut:
2016 2015
Total Liabilitas 1,940,438,545,851 1,341,639,349,713 Total Liabilities
Dikurangi: Kas dan Setara Kas (753,938,901,799) (309,941,964,897) Less: Cash and Cash Equivalents
Liabilitas Bersih 1,186,499,644,052 1,031,697,384,816 Net Liabilities
Total Ekuitas 1,698,487,733,696 1,682,007,695,077 Total Equity
Rasio Liabilitas Liabilites to
terhadap Ekuitas 69.86% 61.34% Equity Ratio

March 31, 2017 101 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

45. Transaksi Non-kas 45. Non-cash Transaction

Perusahaan memiliki transaksi non kas untuk The Company has non-cash transactions for
31 Desember 2016 dan 2015 sebagai berikut: December 31, 2016 and 2015 as follows:

2016 2015
Penambahan Aset Addition of Fixed
Tetap Melalui Asset Through
Utang Lain-lain 28,889,919,737 34,909,907,523 Other Payables
Penambahan Aset Addition Construction
Dalam Penyelesaian In Progress
Melalui Kapitalisasi Through Bank
Bunga Utang Bank -- 4,511,013,486 Interest Capitalization
Penambahan Aset Addition of Fixed
Tetap Melalui BOT Asset Through Handover
Sea World -- 77,443,000,000 of BOT Sea World
Penambahan Properti Addition of Property
Investasi -- 16,384,060,000 Investment

46. Peristiwa Setelah Periode Pelaporan 46. Event after the Reporting Period

 Pada tanggal 24 Maret 2017 dan 27 Maret 2017,  On March 24, 2017 and March 27, 2017, the
Grup mengikuti program pengampunan pajak Group registered for tax amnesty program by
dengan melaporkan aset tetap sebesar reporting fixed assets amounted to
Rp6.081.704.230 sesuai dengan Surat Rp6,081,704,230 through its Declaration Letter for
Pernyataan Harta untuk Pengampunan Pajak. Tax Amnesty.

Pada tanggal pelaporan, Surat Keterangan On the reporting date, Tax Amnesty Approval is
Pengampunan Pajak masih dalam proses, still in process, thus the Group has not recorded
sehingga Grup belum mencatat aset tersebut. the asset yet.

 Pada tanggal 16 Maret 2017, Pengadilan Tata  On March 16, 2017, the State of Administrative
Usaha Negara (PTUN) Jakarta memutus perkara Court (PTUN) of Jakarta deciding the case
Nomor 13/G/LH/2016/PTUN-JKT yang pada No. 13/G/LH/2016/PTUN-JKT that essentially
intinya memutuskan sebagai berikut: decided the following:
Dalam Eksepsi The Exception
Menerima eksepsi Tergugat (Gubernur DKI Receive exception Defendant (Governor of
Jakarta) dan Tergugat II Intervensi (Perusahaan) Jakarta) and Defendant II Intervention (the
berkaitan dengan kedudukan hukum (legal Company) deals with the legal status (legal
standing) Penggugat I (KNTI), Sehingga standing) of Plaintiff I (KNTI), so Plaintiff I (KNTI)
Penggugat I (KNTI) dikeluarkan dari Pihak are excluded from the Party as a plaintiff in the
sebagai Penggugat dalam perkara a quo. case a quo.
Dalam Penundaan The Delay
1. Mengabulkan permohonan penundaan 1. Granted a stay execution of the Decree of the
pelaksanaan surat Keputusan Gubernur Governor of DKI Jakarta No. 2485 dated
Provinsi DKI Jakarta No. 2485 tanggal November 17, 2015 on the Implementation of
17 November 2015 tentang Pemberian Izin the Granting Reclamation of Island K to the
Pelaksanaan Reklamasi Pulau K kepada Company filed Plaintiff II (WALHI).
Perusahaan yang diajukan Penggugat II
(WALHI).
2. Memerintahkan Tergugat (Gubernur DKI 2. To instruct the Defendant (the Governor of DKI
Jakarta) untuk menunda pelaksanaan surat Jakarta) to delay the implementation of the
Keputusan Gubernur Provinsi DKI Jakarta Decree of the Governor of DKI Jakarta
No. 2485 tanggal 17 November 2015 tentang No. 2485 dated November 17, 2015 on the
Pemberian Izin Pelaksanaan Reklamasi Implementation of the Granting Reclamation of

March 31, 2017 102 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

Pulau K kepada Perusahaan serta segala Island K to the Company as well as all areas
bidang administratifnya selama proses during the administrative hearing process until
sidang sampai adanya putusan yang the decision is legally binding and fixing other
berkekuatan hukum tetap dan penetapan pull out later.
lain yang mencabutnya kemudian hari.
Dalam Pokok Perkara In the Basic Case
1. Mengabulkan gugatan Penggugat untuk 1. To grant the Plaintiff's claim entirety.
seluruhnya.
2. Menyatakan batal Surat Keputusan 2. To dismiss and void the Decree of Governor of
Gubernur Provinsi DKI Jakarta No. 2485 DKI Jakarta No. 2485 dated November 17,
tanggal 17 November 2015 tentang 2015 on the Implementation of the Granting
Pemberian Izin Pelaksanaan Reklamasi Reclamation of Island K to the Company.
Pulau K kepada Perusahaan.
3. Memerintahkan Tergugat (Gubernur DKI 3. To instruct the Defendant (the Governor of DKI
Jakarta) untuk mencabut surat Keputusan Jakarta) to revoke the Jakarta Governor
Gubernur Provinsi DKI Jakarta No. 2485 Decree No. 2485 dated 17 November 2015 on
tanggal 17 November 2015 tentang the Implementation of the Granting K Island
Pemberian Izin Pelaksanaan Reklamasi Reclamation to the Company.
Pulau K kepada Perusahaan.
Pada tanggal 23 Maret 2017, Gubernur DKI On March 23, 2017, the Governor of DKI Jakarta
Jakarta dan Perusahaan melalui kuasa and the Company through its legal counsel filed a
hukumnya mengajukan permohonan request for examination of an appeal to the High
pemeriksaan upaya hukum banding ke Court of State Administrative Jakarta against the
Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara terhadap decision of the State Administrative Court
putusan Pengadilan Tata Usaha Negara Jakarta No. 13/G/LH/2016/PTUN-JKT. Until this report
Nomor 13/G/LH/2016/PTUN-JKT. Sampai was published, the case is still in the process of
dengan laporan ini diterbitkan, perkara ini masih examining the appeal in the High Court of State
dalam tahap pemeriksaan banding di Pengadilan Administrative (Note 41).
Tinggi Tata Usaha Negara (Catatan 41).

47. Standar Akuntansi Baru 47. New Accounting Standards Pronouncement

Berikut ini adalah pengesahan amandemen dan The- following are ratification of amendments and
penyesuaian atas ISAK dan PSAK yang telah revised of ISAK and PSAK issued by the Financial
diterbitkan oleh Dewan Standar Akuntansi Accounting Standard Board (DSAK-IAI) in 2015 and
Keuangan Ikatan Akuntansi Indonesia (DSAK-IAI) di 2016, but not yet effective for the year started on or
tahun 2015 dan 2016, namun belum berlaku efektif after January 1, 2016, are as follows:
untuk tahun buku yang dimulai pada atau setelah
tanggal 1 Januari 2016, adalah sebagai berikut:
-
Amandemen, interpretasi dan standar berikut efektff -
Amendment, the following interpretations and
untuk periode yang dimulai pada atau setelah standards effective for periods beginning on or after
1 Januari 2017, dengan penerapan dini January 1, 2017, with earlier application permitted,
diperkenankan, yaitu: are as follows:
 Amandemen PSAK No. 1: Penyajian Laporan  Amendments to PSAK 1: Presentation of
Keuangan; Financial Statements;
 ISAK 31: Interpretasi atas Ruang Lingkup  ISAK 31: Interpretation of the Scope of
PSAK 13 : Properti Investasi; PSAK No. 13: Investment Property;
 PSAK No. 3 (Revisi 2016): Laporan Keuangan  PSAK 3 (Revised 2016): Interim Financial
Interim; Reporting;
 PSAK No. 24 (Revisi 2016): imbalan Kerja;  PSAK 24 (Revised 2016): Employee
Benefits;
 PSAK No. 58 (Revisi 2016): Aset Tidak Lancar  PSAK 58 (Revised 2016): Non-current
yang Dimiliki untuk Dijual dan Operasi yang Assets Held for Sale and Discontinued
Dihentikan; Operations;

March 31, 2017 103 Paraf/ Sign:


PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL Tbk
DAN ENTITAS ANAK AND SUBSIDIARIES
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL
KONSOLIDASIAN (Lanjutan) STATEMENTS (Continued)
Untuk Tahun-tahun yang Berakhir For the Years Ended
31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015
(Dalam Rupiah Penuh, Kecuali Dinyatakan Lain) (In Full of Rupiah, Unless Otherwise Stated)

 PSAK No. 60 (Revisi 2016): Instrumen  PSAK 60 (Revised 2016): Financial Instruments:
Keuangan: Pengungkapan. Disclosures.
-
Amandemen dan standar berikut efektif untuk -
Amendments and following standards effective for
periode yang dimulai pada atau setelah periods beginning on or after January 1, 2018, with
1 Januari 2018, dengan penerapan dini earlier application permitted, are as follows:
diperkenankan, yaitu:
 Amandemen PSAK 16: Agrikultur Tanaman  Amendments to PSAK 16: Agriculture Crop
Produksi; Production;
 PSAK No. 69: Agrikuitur;  PSAK 69: Agriculture;
 Amandemen PSAK 2: Laporan Arus Kas;  Amendments to PSAK 2: Statement of Cash
Flows;
 Amandemen PSAK 46: Pajak Penghasilan.  Amendments to PSAK 46: Income Taxes.
-
Hingga tanggal pengesahan laporan keuangan ini, As - at the authorization date of this financial
Manajemen masih melakukan evaluasi atas dampak statements, the Management is still evaluating the
potensial dari ISAK serta PSAK baru dan revisian potential impact of new and revised ISAKs and
tersebut serta pengaruhnya pada laporan keuangan PSAKs to the Company's financial statements.
Perusahaan.
-
-
48. Tanggung Jawab dan Kewenangan 48. Management Responsibility and Authority
Manajemen atas Laporan Keuangan of the Consolidated
Konsolidasian Financial Statements

Manajemen Perusahaan bertanggung jawab The Company's management is responsible for the
terhadap penyusunan dan penyajian laporan content and preparation of the consolidated financial
keuangan konsolidasian. Laporan keuangan statements. The consolidated financial statements
konsolidasian telah diotorisasi untuk terbit oleh are authorized to issue by Directors on March 29,
Direksi pada tanggal 29 Maret 2017. 2017.

March 31, 2017 104 Paraf/ Sign:

Anda mungkin juga menyukai