Anda di halaman 1dari 4

SOAL PILIHAN GANDA

KELOMPOK II (KRISIS HIPERTENSI)

Mata Kuliah : Keperawatan Gawat Darurat


Dosen :

1. Jenis hipertensi yang merupakan hhipertensi gawat darurat, takanan darah melebihi
180/120 mmHg disertai salah satu ancaman gangguan fungsi organ disebut..
A. Hipertensi Urgensi
B. Hipertensi Emergensi
C. Krisis Hipertensi
D. Pre Hipertensi
E. Hipertensi Sekunder

2. Krisis hipertensi di bagi menjadi 2 jenis, yaitu hipertensi emergensi dan hipertensi
urgensi. Berikut manakah yang merupakan definisi dari hipertensi emergensi...?
a. Merupakan hipertensi gawat darurat, takanan darah melebihi 180/120
mmHg disertai salah satu ancaman gangguan fungsi organ, seperti otak,
jantung, paru, dan eklamsia atau lebih rendah dari 180/120mmHg.
b. Seseorang dengan tekanan darah yaitu 140/90 mmHg.
c. Merupakan tekanan darah tinggi yang bersifat abnormal dan di ukur pada tiga
kesempatan yang berbeda.
d. Merupakan tekanan darah sangat tinggi ( > 180/120 mmHg) tetapi belum ada
gejala, TD tidak harus di turunkan Dalam hitungan menit Bahkan dalam
hitungan jam atau hitungan hari dengan obat oral.

3. Tn. T datang ke rumah sakit dengan keluhan nyeri kepala pada bagian belakang
bawah, klien mengatakan nyeri kepala terasa seperti di tusuk-tusuk. Dari hasil
pemeriksaan TD 180/120 mmHg klien tampak meringis. Apa diagnosa yang harus
ditegakkan pada Tn.t .....?
a. Ansietas
b. Intoleransi aktivitas
c. Nyeri akut
d. Gangguan pola tidur

4. Seorang pasien bernama Tn. T dengan tekanan darah 160/90 mmHg, memiliki
riwayat penyakit ginjal dan jantung. Apa obat hipertensi yang tepat untuk di berikan
kepada Tn.t ...?
a. Amlodipin
b. Paracetamol
c. Captopril
d. Spironolakton
5. Kenaikan tekanan darah mendadak, (sistolik >180 mmHg dan atau diastolik >120
mmHg) dengan kerusakan organ target yang bersifat progresif, sehingga tekanan
darah harus diturunkan segera, dalam hitungan menit sampai jam yaitu definisi dari...
a. Kegawatan hipertensi (Hypertensive emergencies)
b. Hipertensi darurat (Emergency hypertension)
c. Hipertensi
d. Hipertensi urgensi

6. Seorang laki-laki berumur 40 tahun dengan keluhan nyeri kepala bagian belakang,
tidak kuat berdiri, rasa seperti mau pingsan, peniruan, mual.
Hasil pemeriksaan fisik didapatkan TD 200/110 mmHg. Diagnosa medis hipertensi.
Jenis hipertensi apa yang terjadi pada pasien?
a. Hipertensi esensial
b. Hipertensi sekunder
c. Hipertensi encephalopathy
d. Hipertensi magina

7. Komplikasi Iskemia atau Infark Miokard merupakan..


A. Komplikasi yang sering terjadi pada hipertensi berat.Tekanan darah
harus diturunkan sampai rasa nyeri dada berkurang atau sampai
tekanan diastolik mencapai 100 mmHg.
B. Peningkatan resistensi vaskular sistemik yang mencolok dapat menimbulkan
gagal jantung kiri.Natrium nitroprusid yang diberikan bersama-sama dengan
oksigen,
C. Diseksi aorta harus dipikirkan pada pasien dengan peninggian tekanan darah
yang mencolok yang disertai dengan nyeri di dada, punggung, dan perut.
D. Krisis katekolamin terjadi pada feokromositoma dan kelebihan dosis
kokain.Pada intoksikasi obat tersebut biasanya disertai kejang, strok, dan
infark
E. Pada eklampsia dijumpai hipertensi, edema, proteinuria, dan kejang pada
kehamilan setelah 20 minggu.

8. Obat anti hipertensi oral atau parenteral yang digunakan pada krisis hipertensi
tergantung dari..
A. Apakah pasien dengan hipertensi emergensi atau urgensi
B. Apa komplikasinya
C. Tingkat keparahan
D. Tergantung penyebabnya
E. Cara mengatasi

9. Suatu kondisi dimana memerlukan penurunan tekanan darah dengan segera (tidak
selalu diturunkan dalam batas normal), untuk mencegah atau mengatasi kerusakan
organ. Merupakan definisi dari...
a. Hipertensi
b. Hipertermi
c. Hipotensi
d. Krisis hipertensi

10. Dibawah ini adalah etiologi dari krisis hipertensi, kecuali...


a. Merokok
b. Kecanduan alkohol
c. Pola makan tidak sehat
d. Stress
e. Berat badan ideal

11. Penyebab tidak diketahui namun banyak faktor yang mempengaruhi seperti genetika,
lingkungan, hiperaktivitas, adalah pengertian dari...

a. Hipertensi sekunder
b. Hipertensi esensial (primer)
c. Hipertensi akut
d. Hipertensi kronis

12. Penyakit yang bisa di sebabkan hipertensi yaitu kecuali...


a. Penurunan curah jantung
b. Hipovolemia
c. Nyeri akut
d. Gangguan pola tidur

13. Organ tubuh yang sering terserang akibat hipertensi yaitu...


1. Kebutaan
2. Gagal jantung
3. Gagal ginjal
4. Leukimia
Jawaban : A. 1,2 dan 3

14. Pemeriksaan penunjang yang dapat dilakukan pada pasien hipertensi yaitu...
1. Foto rontgen
2. EKG
3. Tes lab
5. Echicardiogram

Jawaban : E.. Benar semua

15. DS : klien mengatakan sakit kepala dan terasa berat ditengkuk

DO : klien tampak meringis

Dari data diatas diagnosa keperawatan yang tepat untuk diangkat adalah...
a. Gangguan pertukaran gas
b. Ketidakseimbangan cairan
c. Penurunan curah jantung
d. Hipertermia

Anda mungkin juga menyukai