Anda di halaman 1dari 1

Bentuk-Bentuk Kerja Sama

1). Kerukunan, yaitu walaupun beda agama kita harus saling


mengormati dan menghargai.
contoh: meliputi gotong royong dan tolong menolong

2). Bargaining, yaitu perjanjian pertukaran barang-barang dan jasa


antara dua organisasi atau lebih. 
contoh: kegiatan tawar menawar antara penjual dan pembeli dalam
kegiatan perdagangan.

3). Co-optation, yaitu proses penerimaan unsur-unsur baru dalam


kepemimpinan atau pelaksanaa politik dalam sebuah organisasi. 
contoh:  Pemerintah Indonesia membuat UU yang berisi pernyataan anti
korupsi.

4). Coalition, yaitu gabungan dua badan atau lebih yang mempunyai
tujuan sama. 
contoh: koalisi antara 2 partai politik dalam menyusung tokoh yang
dicalonkan dalam pilkada.

5). Joint venture, yaitu kerja sama dalam penguasahaan proyek-proyek


tertentu. 
contoh: Kerjasama antara PT.Exxon mobil co. LTD dengan PT. Pertamina
dalam mengelola proyek penambangan minyak di blok cepu.

Anda mungkin juga menyukai