Anda di halaman 1dari 44

STANDAR 4

SUMBER DAYA MANUSIA

4.1. Sistem Seleksi dan Pengembangan

Jelaskan sistem seleksi/perekrutan, penempatan, pengembangan, retensi, dan pember-


hentian dosen dan tenaga kependidikan untuk menjamin mutu penyelenggaraan program
pendidikan. Jelaskan pula keberadaan pedoman tertulis dan konsistensi pelaksanaannya.

Staf Pendidik

Sistem seleksi/perekrutan:
Seleksi dan penerimaan staf pendidik Diknas mengikuti sistem seleksi/perekrutan dosen
pada Fakultas Kedokteran Universitas Hasanuddin yang mengacu pada Peraturan
Pemerintah Nomor 98 Tahun 2000 tentang Perekrutan Pegawai Negeri. Adapun Sistem
penempatan, pengembangan, retensi, dan pemberhentian dosen mengacu pada Peraturan
Pemerintah Nomor 37 tahun 2009 tentang Dosen.

Seleksi dan penerimaan staf pendidik Non Diknas / Dosen luar biasa ditentukan oleh
rapat Departemen Ilmu Penyakit Dalam dengan ketentuan berikut :
1. Apabila Departemen Ilmu Penyakit Dalam membutuhkan staf untuk membantu agar
penyelenggaraan proses belajar mengajar dapat terselenggara dengan baik, tepat waktu
dan sesuai dengan target yang ditetapkan. Adapun kriteria rekruitmen staf adalah calon
staf pendidik merupakan lulusan Program Pendidikan Dokter Spesialis Penyakit Dalam
dan mempunyai dedikasi tinggi
2. Tata cara penilaian rekrutmen staf pendidik didasarkan atas penilaian terhadap:
Pengetahuan, Tingkah laku dan Kognitif (selama proses pendidikan Sp1).

Setelah calon staf pendidik memenuhi syarat di atas, maka Ketua Departemen Ilmu Penyakit
Dalam mengadakan rapat untuk mengambil keputusan apakah dapat diterima sebagai staf
pendidik atau tidak. Apabila diterima, Ketua Departemen mengirim surat ke Dirut RS tempat
calon staf pendidik bekerja untuk mendapatkan surat izin menjadi dosen luar biasa. Setelah
mendapat surat ijin, lalu Ketua Departemen mengirim surat pengusulan ke Dekan Fakultas
Kedokteran UNHAS. Selanjutnya Dekan mengirim surat pengusulan Dosen Luar Biasa ke
Rektor UNHAS. Bila disetujui, Rektor akan mengeluarkan surat keputusan Pengangkatan
Dosen Luar Biasa FK-UNHAS dan berdasarkan SOP penerimaan staf pendidik.
Setiap tahun departemen IPD mengajukan nama-nama staf Dosen Luar Biasa ke Dekan
Fakultas Kedokteran Universitas Hasanuddin dan diteruskan ke Rektor Universitas
Hasanuddin, untuk dikeluarkan SK Pengangkatan oleh Rektor. Staf Dosen Luar Biasa yang
berhalangan/tidak menjalankan tugas penuh/berhalangan tetap/ pindah ke tempat lain/tidak
melaksanakan tugas dalam tahun berjalan, maka tidak diajukan lagi sebagai staf Dosen Luar
Biasa pada tahun berikutnya.

Penerimaan Dosen Purna Bakti


Berdasarkan hasil rapat Departemen Ilmu Penyakit Dalam, Ketua Departemen mengusulkan
ke Dekan Fakultas Kedokteran UNHAS nama-nama staf pendidik Diknas yang sudah
pensiun untuk diaktifkan sebagai staf pendidik purna bakti berdasarkan:
1. Kebutuhan staf pendidik pada Divisi yang masih kurang dan sesuai dengan
kompetensinya calon staf pendidik.
2. Bertugas di RS Pendidikan utama dan satelit
3. Kesediaan staf pendidik untuk menjadi dosen purna bakti
Selanjutnya Dekan mengirim surat pengusulan Dosen Purna Bakti ke Rektor UNHAS. Bila
disetujui, Rektor akan mengeluarkan surat keputusan Pengangkatan Dosen Purna Bakti FK-
UNHAS berdasarkan SOP penerimaan staf pendidik.
Penempatan:
Penempatan staf pendidik akan diprioritaskan ke Divisi yang belum ada atau
kekurangan staf pendidik aktif yang disesuaikan dengan peminatan calon staf pendidik dan
diputuskan melalui rapat Departemen Ilmu Penyakit Dalam.

Pengembangan:
a. Pengembangan akademik/profesi :
1) Memprogramkan staf pendidik untuk mengikuti pendidikan lanjutan (konsultan/S3).
2) Bekerjasama dengan organisasi dalam kegiatan pendidikan tambahan baik yang
bersifat lokal, nasional, regional, Internasional.

b. Pengembangan kepangkatan :
Mengacu pada sistem yang berlaku di Fakultas Kedokteran Unhas atau instansi asal
dari staf pendidik. Upaya menfasilitasi peningkatan jenjang jabatan akademik tertinggi
bagi staf pendidik luar biasa.

c. Pengembangan jabatan (fungsional dan struktural)


1) Pengembangan jabatan fungsional diatur oleh Fakultas Kedokteran UNHAS
2) Pengembangan jabatan struktural di Departemen Ilmu Penyakit Dalam diatur oleh
Departemen Ilmu Penyakit Dalam dan akan ditempatkan dalam struktur organisasi
Departemen dan Subdivisi.
3) Pengisian jabatan struktural tidak membedakan asal instansi staf pendidik.

d. Sistem penghargaan dan konsekuensi


Sistem penghargaan dan konsekuensi mengacu pada ketentuan Peraturan Pemerintah
Nomor 37 tahun 2009 tentang Dosen.

Retensi, dan pemberhentian Staf pendidik:


Retensi, dan pemberhentian staf pendidik mengacu pada Peraturan Pemerintah Nomor 37
tahun 2009 tentang Dosen, dan sesuai dengan SOP pemberhentian

Staf Kependidikan

Sistem seleksi/perekrutan:
Staf kependidikan yang berasal dari Fakulas Kedokteran UNHAS langsung didistribusikan ke
Departemen Ilmu Penyakit Dalam tanpa permintaan dari Departemen sendiri. Sistem
seleksi/perekrutan diatur oleh Fakultas Kedokteran UNHAS. Akan tetapi, oleh karena
keterbatasan tenaga administrasi dari Fakultas Kedokteran, maka Departemen/Divisi
mengangkat tenaga kependidikan tambahan. Sistem perencanaan, seleksi/perekrutan,
penerimaan dan penempatan staf kependidikan berdasarkan jumlah pegawai yang
dibutuhkan dalam menyelesaikan tugas administrasi di Departemen Ilmu Penyakit Dalam.
Sistem administrasi divisi akan diatur oleh divisi masing-masing:
a. Seleksi dan perekrutan dilakukan melalui tahap ujian tulis dan wawancara.
b. Penerimaan berdasarkan hasil ujian tulis dan wawancara serta tes komputer.

Penempatan:
Penempatan diatur oleh Ketua Departemen berdasarkan kebutuhan setiap bidang.
Masing-masing sub bagian diharapkan mempunyai minimal satu staf kependidikan sendiri
Struktur organisasi kepegawaian ditetapkan berdasarkan surat tugas oleh ketua bagian

Pengembangan:
Pengembangan kapasitas dan karakter diri melalui pelatihan-pelatihan misalnya pelatihan
Administrasi dan kursus komputer.
Sistem penghargaan dan konsekuensi:
Memberikan penghasilan tambahan pada pegawai yang berprestasi, memiliki disiplin
yang tinggi, dan bekerja melebihi waktu kerja yang telah ditentukan.

Retensi, dan pemberhentian tenaga kependidikan:


Memberikan sanksi berupa teguran lisan, tertulis dan pemberhentian kerja apabila tidak
menaati peraturan yang berlaku.

4.2. Monitoring dan Evaluasi

Jelaskan sistem monitoring dan evaluasi, serta rekam jejak kinerja akademik dosen dan
kinerja tenaga kependidikan.Jelaskan pula keberadaan pedoman tertulis dan konsistensi
pelaksanaannya.

Staf Pendidik Diknas, Staf Pendidik Luar Biasa, dan Staf Pendidik Tidak Tetap

Departemen Ilmu Penyakit Dalam FK-UNHAS senantiasa melakukan monitoring dan


evaluasi dengan menggunakan pedoman Monev terhadap kegiatan akademik dosen seperti:
kegiatan pembelajaran, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat:

a. Kegiatan pembelajaran meliputi : jadwal perkuliahan dan acara ilmiah lainnya, Garis
Besar Rancangan Pembelajaran (GBPP), kehadiran dosen, kehadiran mahasiswa dalam
kuliah, ujian dan acara ilmiah lainnya serta penilaian ujian.
b. Kegiatan penelitian meliputi kegiatan yang dilaksanakan oleh dosen dan residen/PPDS
berupa karya-karya ilmiah seperti: laporan hasil penelitian, makalah, hasil seminar, dan
sejenisnya.
c. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat meliputi: kegiatan penyuluhan, pelatihan,
konsultasi, bakti sosial dan sejenisnya.

Berbagai kegiatan tersebut tersusun dalam bentuk dokumen rekam jejak kinerja akademik
dosen yang menggambarkan berbagai fenomena hasil evaluasi dosen tiap bulan.

Tenaga Kependidikan

Departemen Ilmu Penyakit Dalam FK-UNHAS senantiasa melakukan monitoring dan


evaluasi dengan menggunakan pedoman Monev terhadap kegiatan yang dilakukan oleh staf
kependidikan, yaitu dengan cara memonitor absensi dengan menggunakan check clock dan
tanda pengenal menggunakan sidik jari, dan dievaluasi setiap bulan.
4.3. Dosen di Rumah Sakit Pendidikan Utama

4.3.1. Data dosen di Rumah Sakit Pendidikan Utama Program Studi

Tabel A. Dosen di Rumah Sakit Pendidikan Utama yang bidang keahliannya sesuai program studi

Bidang Keahlian
Nama Dosen di RS Jabatan Pendidikan S-1, S-2, Sp, S-3
No. NIDN** Tgl. Lahir untuk Setiap
Pendidikan Utama Akademik dan Asal Perguruan Tinggi
Jenjang Pendidikan
(1) (2) (3) (4) (5) (7) (8)
1 Prof. Dr. dr. Syakib Bakri, SpPD, 0018035101 18-03-1951 Guru Besar - S1 : Dokter - FK UNHAS - Spesialis Penyakit
K-GH*** - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Penyakit Dalam – FK UNHAS - Konsultan Ginjal
- Sp.K : Konsultan Ginjal Hipertensi
Hipertensi
- S3 : Doktor – UNHAS
2 Dr. dr. Andi Fachruddin 0019125201 19-12-1952 Lektor - S1 : Dokter - FK UNDIP - Spesialis Penyakit
Benyamin, SpPD, K-HOM*** - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Penyakit Dalam – FK UNHAS - Konsultan
- Sp.K : Konsultan Hematologi Hematologi dan
dan Onkologi Medik Onkologi Medik
- S3 : Doktor – UNHAS
3 Dr. dr. Andi Makbul Aman, 0023066401 23-06-1964 Lektor - S1 : Dokter - FK UNHAS - Spesialis Penyakit
SpPD, K-EMD*** Kepala - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Penyakit Dalam – FK UNHAS - Konsultan Endokrin
- Sp.K : Konsultan Endokrin Metabolik dan
Metabolik & Diabetes Diabetes
- S3 : Doktor – UNHAS
4 Dr. dr. Idar Mappangara, SpPD, 0021076611 21-07-1966 Asisten Ahli - S1 : Dokter - FK UNHAS - Spesialis Penyakit
SpJP*** - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Penyakit Dalam – FK UNHAS - Spesialis Jantung
- Sp : Dokter Spesialis Jantung dan Pembuluh
Pembuluh Darah – FK UI Darah
- S3 : Doktor – UNHAS
5 Dr. dr. Hasyim Kasim, SpPD, K- 0024105912 24-10-1959 Lektor - S1 : Dokter - FK UNHAS - Spesialis Penyakit
GH*** - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Penyakit Dalam – FK UNHAS - Konsultan Ginjal
- Sp.K : Konsultan Ginjal Hipertensi
Hipertensi
- S3 : Doktor – UNHAS
6 Dr. dr. Fardah Akil, SpPD, K- 0021127404 21-12-1974 Asisten Ahli - S1 : Dokter - FK UNHAS - Spesialis Penyakit
GEH*** - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Penyakit Dalam – FK UNHAS - Konsultan
- Sp.K : Konsultan Gastroentero-
Gastroentero Hepatologi hepatologi
- S3 : Doktor – UNHAS
7 Dr. dr. Haerani Rasyid, MKes, 0030056802 30-05-1968 Lektor - S1 : Dokter - FK UNHAS - Spesialis Penyakit
SpPD, K-GH, SpGK*** Kepala - S2 : Biomedik – UNHAS Dalam
- Sp : Dokter Spesialis - Konsultan Ginjal
Penyakit Dalam – FK UNHAS Hipertensi
- Sp : Dokter Spesialis Gizi - Spesialis Gizi Klinik
Klinik – FK UNHAS
- Sp.K : Konsultan Ginjal
Hipertensi
- S3 : Doktor – UNHAS
8 Dr. dr. Harun Iskandar, SpP, 0013067505 13-06-1975 Asisten Ahli/ - S1 : Dokter - FK UNHAS - Spesialis Paru
SpPD, K-P Dosen Tetap - Sp : Dokter Spesialis Paru – - Spesialis Penyakit
FK UNAIR Dalam
- Sp : Dokter Spesialis - Konsultan
Penyakit Dalam – FK UNHAS Pulmonologi
- Sp.K : Konsultan Pulmonologi
- S3 : Doktor – UNHAS
9 Dr. dr. Risna Halim, SpPD 17-05-1975 Dosen Tetap - S1 : Dokter - FK UNHAS - Spesialis Penyakit
- Sp : Dokter Spesialis Dalam
Penyakit Dalam – FK UNHAS
- S3 : Doktor – UNHAS
10 Dr. dr. Femi Syahriani, SpPD, K- 0021047505 21-04-1975 Dosen Tetap - S1 : Dokter - FK UNHAS - Spesialis Penyakit
R - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Penyakit Dalam – FK UNHAS - Konsultan
- Sp.K : Konsultan Reumatologi Reumatologi
- S3 : Doktor – UNHAS
11 dr. Rahmawati Minhajat, PhD, 0018026805 18-02-1968 Lektor - S1 : Dokter – FK UNHAS Spesialis Penyakit
SpPD*** Kepala - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Penyakit Dalam – FK UNHAS
- S3 : Doktor – Saga
University, Toyama, Jepang
12 dr. Satriawan Abadi, SpPD, K-IC 25-08-1979 Dosen Tetap - S1 : Dokter – FK UNHAS - Spesialis Penyakit
- Sp : Dokter Spesialis Dalam
Penyakit Dalam – FK UNHAS - Konsultan Intensive
- SpK : Konsultan Intensive Care
Care
13 Prof. dr. H. Junus Alkatiri, 04-06-1937 Guru Besar - S1 : Dokter – FK UNHAS - Spesialis Penyakit
SpPD, K-KV, SpJP (K), FIHA Emeritus - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Penyakit Dalam – FK UNHAS - Konsultan
- Sp : Dokter Spesialis Jantung Kardiovaskular
dan Pembuluh Darah – FK UI - Spesialis Jantung
- SpK : Konsultan dan Pembuluh
Kardiovaskular Darah (Konsultan)
14 Prof. dr. John M. F. Adam, 26-04-1938 Guru Besar - S1 : Dokter – FK UNHAS - Spesialis Penyakit
SpPD, K-EMD Emeritus - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Penyakit Dalam – FK UNPAD - Konsultan Endokrin
- SpK : Konsultan Endokrin Metabolik dan
Metabolik dan Diabetes Diabetes
15 Prof. Dr. dr. Syamsu, SpPD, K- 0028084601 28-08-1946 Guru Besar - S1 : Dokter – FK UNHAS - Spesialis Penyakit
AI*** - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Penyakit Dalam – FK UNHAS - Konsultan Alergi
- Sp.K : Konsultan Alergi Imunologi
Imunologi
- S3 : Doktor – UNHAS
16 Dr. dr. Khalid Saleh, SpPD, K- 04-04-1961 Dosen Luar - S1 : Dokter – FK UNHAS - Spesialis Penyakit
KV Biasa - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Penyakit Dalam – FK UNHAS - Konsultan
- Sp.K : Konsultan Kardiovaskular
Kardiovaskular
- S3 : Doktor – UNHAS
17 dr. Pendrik Tandean, SpPD, K- 25-03-1960 Dosen Luar - S1 : Dokter – FK UNHAS - Spesialis Penyakit
KV Biasa - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Penyakit Dalam – FK UNHAS - Konsultan
- Sp.K : Konsultan Kardiovaskular
Kardiovaskular
18 dr. Wasis Udaya, SpPD, K-Ger 12-04-1958 Dosen Luar - S1 : Dokter – FK UNHAS - Spesialis Penyakit
Biasa - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Penyakit Dalam – FK UNHAS - Konsultan Geriatri
- Sp.K : Konsultan Geriatri
19 Dr. dr. Faridin HP, SpPD, K-R 18-06-1963 Dosen Luar - S1 : Dokter – FK UNHAS - Spesialis Penyakit
Biasa - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Penyakit Dalam – FK UNHAS - Konsultan
- Sp.K : Konsultan Reumatologi Reumatologi
- S3 : Doktor – UNHAS
20 Dr. dr. Nur Ahmad Tabri, SpPD, 12-10-1959 Dosen Luar - S1 : Dokter – FK UNHAS - Spesialis Penyakit
K-P, SpP*** Biasa - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Penyakit Dalam – FK UNHAS - Konsultan
- Sp : Dokter Spesialis Paru – Pulmonologi
FK UI - Spesialis Paru
- Sp.K : Konsultan Pulmonologi
- S3 : Doktor – UNHAS
21 Dr. dr. Tutik Harjianti, SpPD, K- 16-09-1966 Dosen Luar - S1 : Dokter - FK UNUD - Spesialis Penyakit
HOM*** Biasa - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Penyakit Dalam – FK UNHAS - Konsultan
- Sp.K : Konsultan Hematologi Hematologi dan
& Onkologi Medik Onkologi Medik
- S3 : Doktor – UNHAS
22 dr. Muh. Ilyas, SpPD, K-P, SpP 23-07-1965 Dosen Luar - S1 : Dokter - FK UNUD - Spesialis Penyakit
Biasa - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Penyakit Dalam – FK UNHAS - Konsultan
- Sp : Dokter Spesialis Paru – Pulmonologi
FK UI - Spesialis Paru
- Sp.K : Konsultan Pulmonologi
23 Dr. dr. Husaini Umar, SpPD, K- 01-12-1965 Dosen Luar - S1 : Dokter – FK UNUD - Spesialis Penyakit
EMD Biasa - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Penyakit Dalam – FK UNHAS - Konsultan Endokrin
- Sp.K : Konsultan Endokrin Metabolik dan
Metabolik dan Diabetes Diabetes
- S3 : Doktor – UNHAS
24 Dr. dr. Irawaty Djaharuddin, SpP 17-06-1972 Dosen Luar - S1 : Dokter – FK UNHAS - Spesialis Paru
Biasa - Sp : Dokter Spesialis Paru –
FK UNAIR
- S3 : Doktor – UNHAS
25 Dr. dr. A. Muh. Luthfi, SpPD, K- 02-12-1970 Dosen Luar - S1 : Dokter - FK UNHAS - Spesialis Penyakit
GEH Biasa - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Penyakit Dalam – FK UNHAS - Konsultan
- Sp.K : Konsultan Gastroentero-
Gastroentero Hepatologi hepatologi
- S3 : Doktor – UNHAS
26 Dr. dr. Fabiola Maureen Shinta 25-02-1975 Dosen Luar - S1 : Dokter – FK UKI - Spesialis Penyakit
Adam, SpPD, K-EMD Biasa - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Penyakit Dalam – FK UNHAS - Konsultan Endokrin
- Sp.K : Konsultan Endokrin Metabolik dan
Metabolik dan Diabetes Diabetes
- S3 : Doktor – UNHAS
27 Dr. dr. Himawan Sanusi, SpPD, 04-04-1974 Dosen Luar - S1 : Dokter – FK UNHAS - Spesialis Penyakit
K-EMD*** Biasa - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Penyakit Dalam – FK UNHAS - Konsultan Endokrin
- Sp.K : Konsultan Endokrin Metabolik dan
Metabolik dan Diabetes Diabetes
- S3 : Doktor – UNHAS
28 dr. Sudirman Katu, SpPD, K- 13-06-1970 Dosen Luar - S1 : Dokter – FK UNHAS - Spesialis Penyakit
PTI*** Biasa - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Penyakit Dalam – FK UNHAS - Konsultan Penyakit
- Sp.K : Konsultan Penyakit Tropik Infeksi
Tropik Infeksi – FK UI
29 Dr. dr. Sahyuddin, SpPD, K- 17-01-1972 Dosen Luar - S1 : Dokter – FK UNHAS - Spesialis Penyakit
HOM*** Biasa - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Penyakit Dalam – FK UNHAS - Konsultan
- Sp.K : Konsultan Hematologi Hematologi dan
dan Onkologi Medik Onkologi Medik
- S3 : Doktor – UNHAS
30 Dr. dr. Nu'man A. S. Daud, 14-12-1971 Dosen Luar - S1 : Dokter – FK UNHAS - Spesialis Penyakit
SpPD, K-GEH Biasa - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Penyakit Dalam – FK UNHAS - Konsultan
- Sp.K : Konsultan Gastro- Gastroentero-
Entero-Hepatogi Hepatogi
- S3 : Doktor – UNHAS
31 dr. Melda Tessy, SpPD, K- 29-11-1974 Dosen Luar - S1 : Dokter – FK UNHAS - Spesialis Penyakit
GH*** Biasa - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Penyakit Dalam – FK UNHAS - Konsultan Ginjal
- SpK : Konsultan Ginjal Hipertensi
Hipertensi

Keterangan :
(1) Dosen yang telah memperoleh sertifikat dosen agar diberi tanda (***)
(2) NIDN = Nomor Induk Dosen Nasional
(3) Fotokopi ijazah agar disiapkan saat asesmen lapangan
Tabel B. Distribusi jumlah dosen di RS Pendidikan Utama yang bidang keahliannya
sesuai PS berdasarkan jenjang pendidikan.

Jumlah Dosen Berdasarkan Jenjang


No Jabatan Akademik Pendidikan
S-1 S-2/Sp S3/Sp.K
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Asisten Ahli - - 1
2 Lektor - - 2
3 Lektor Kepala - - 3
4 Guru Besar - - 4
5 Dosen Tetap - - 4
6 Tenaga Pengajar Lain - - 17
Jumlah - - 31

Tabel C. Distribusi jumlah dosen di RS Pendidikan Utama yang bidang keahliannya


sesuai PS berdasarkan profesi dan masa kerja.

Kompetensi Bidang Jumlah


1 Sp < 5th NA Penyakit Dalam -
2 Sp 5 – 10 th NB Penyakit Dalam -
3 Sp > 10 th NC Penyakit Dalam -
4 Sp.K ND Alergi Imunologi 1
Endokrinologi Metabolik dan Diabetes 5
Gastroenterohepatologi 3
Geriatri 1
Ginjal Hipertensi 5
Hematologi Onkologi Medik 3
Kardiovaskular 4
Penyakit Tropik Infeksi 2
Pulmonologi 4
Psikosomatik -
Reumatologi 2
Lainnya, sebutkan : Intensive care 1
Tabel 4.3.2 Aktivitas Dosen (Doktor & Konsultan) di Rumah Sakit Utama (dalam Jam per Tahun Akademik Terakhir) 2015

No Nama Dosen Waktu dalam Jam Untuk Kegiatan per Tahun Jumlah
Jam
Pendidikan Penelitian Pengabdian
Manajemen
kepada Manyarakat
RS RS Lain
PT PT/RS PT/RS PT/RS PT/RS
Sendiri PT
Lain Sendiri Lain Sendiri Lain
Sendiri
1 Prof. Dr. dr. Syakib Bakri, SpPD, K-GH*** 340 - - 60 500 250 - - 1150
2 Dr. dr. Andi Fachruddin Benyamin, SpPD, 190 - 1000
K-HOM*** - 60 500 250 - -
3 Dr. dr. Andi Makbul Aman, SpPD, K-EMD*** 410 - - 60 500 250 - - 1220
4 Dr. dr. Idar Mappangara, SpPD, SpJP*** 360 - - 60 500 250 - - 1170
5 Dr. dr. Hasyim Kasim, SpPD, K-GH*** 390 - - 60 500 250 - 125 1325
6 Dr. dr. Fardah Akil, SpPD, K-GEH*** 290 - - 60 500 250 - - 1100
7 Dr. dr. Haerani Rasyid, MKes, SpPD, K-GH, 290 - 1225
SpGK*** - 60 500 250 125 -
8 Dr. dr. Harun Iskandar, SpP, SpPD, K-P 380 - - 60 500 250 - - 1190
9 Dr. dr. Risna Halim, SpPD 310 60 500 250 1120
10 dr. Satriawan Abadi, SpPD, K-IC 290 - - 60 500 250 - - 1100
11 Dr. dr. Femi Syahriani, SpPD, K-R 560 - - 60 500 - - - 1080
12 Dr. Rahmawati Minhajat, PhD, SpPD, 540 60 500 - 1100
13 Prof. dr. H. Junus Alkatiri, SpPD, K-KV, 240 - 1050
SpJP (K), FIHA - 60 500 250 - -
14 Prof. dr. John M. F. Adam, SpPD, K-EMD 440 - - 60 500 250 - 750 2000
15 Prof. Dr. dr. Syamsu, SpPD, K-AI*** (Sakit)
16 Dr. dr. Khalid Saleh, SpPD, K-KV 250 - - - - - 1000 - 1250
17 dr. Pendrik Tandean, SpPD, K-KV 270 - - 60 500 250 - - 1080
18 dr. Wasis Udaya, SpPD, K-Ger 420 - - 60 500 - - - 980
19 Dr. dr. Faridin HP, SpPD, K-R 260 - - 60 500 250 - - 1070
20 Dr. dr. Nur Ahmad Tabri, SpPD, K-P, SpP 330 - - 60 500 250 - - 1140
21 Dr. dr. Tutik Harjianti, SpPD, K-HOM 440 - - 60 500 250 - - 1250
22 dr. Muh. Ilyas, SpPD, K-P, SpP 290 - - 60 500 250 - - 1100
23 Dr. dr. Husaini Umar, SpPD, K-EMD 260 - - 60 500 250 - - 1070
24 Dr. dr. Irawaty Djaharuddin, SpP 240 - - 60 500 250 - - 1050
25 dr. Sudirman Katu, SpPD, K-PTI 360 - - 60 500 250 - - 1170
26 Dr. dr. A. Muh Lutfi, SpPD, K-GEH 320 - - 60 500 250 - - 1130
27 Dr. dr. Fabiola M.S. Adam, SpPD, K-EMD 225 - - 60 500 250 - - 1035
28 Dr. dr. Himawan Sanusi, SpPD, K-EMD 320 - - 60 500 250 - - 1130
29 Dr. dr. Sahyuddin, SpPD, K-HOM 720 - - 60 500 - - - 1280
20 Dr. dr. Nu’man AS Daud, SpPD, K-GEH 500 - - 60 500 - - - 1060
31 dr. Melda Tessy, SpPD, K-GH 400 - - 270 - 1000 1670

Jumlah 10635 1680 14270 5750 2125 875 35295


Rerata 343 460 185 68 28 1138
4.3.3 Aktivitas Dosen di RS Pendidikan Utama dalam kegiatan pembelajaran

Data Aktivitas Dosen dalam pembelajaran Tahun 2015

Jumlah Jam Kegiatan


No Nama Dosen Jenis Kegiatan
Direncanakan Dilaksanakan
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Prof. Dr. dr. Syakib Bakri, Pembacaan referat, laporan 1200
SpPD, K-GH*** kasus, laporan kasus
kematian, problem case, 1150
journal reading, morning
report, bedside teaching
2 Dr. dr. Andi Fachruddin Pembacaan referat, laporan 1200
Benyamin, SpPD, K- kasus, laporan kasus
HOM*** kematian, problem case, 1000
journal reading, morning
report, bedside teaching
3 Dr. dr. Andi Makbul Aman, Pembacaan referat, laporan 1200
SpPD, K-EMD*** kasus, laporan kasus
kematian, problem case, 1220
journal reading, morning
report, bedside teaching
4 Dr. dr. Idar Mappangara, Pembacaan referat, laporan 1200
SpPD, SpJP*** kasus, laporan kasus 1170
kematian, problem case,
journal reading, morning
report, bedside teaching
5 Dr. dr. Hasyim Kasim, Pembacaan referat, laporan 1200
SpPD, K-GH*** kasus, laporan kasus
kematian, problem case, 1200
journal reading, morning
report, bedside teaching
6 Dr. dr. Fardah Akil, SpPD, Pembacaan referat, laporan 1200
K-GEH*** kasus, laporan kasus 1150
kematian, problem case,
journal reading, morning
report, bedside teaching
7 Dr. dr. Haerani Rasyid, Pembacaan referat, laporan 1200
MKes, SpPD, K-GH, kasus, laporan kasus
SpGK*** kematian, problem case, 1100
journal reading, morning
report, bedside teaching
8 Dr. dr. Harun Iskandar, Pembacaan referat, laporan 1200 1190
SpP, SpPD, K-P kasus, laporan kasus
kematian, problem case,
journal reading, morning
report, bedside teaching
9 dr. Satriawan Abadi, SpPD, Pembacaan referat, laporan 1200 1100
K-IC kasus, laporan kasus
kematian, problem case,
journal reading, morning
report, bedside teaching
10 Dr. dr. Risna Halim, SpPD Pembacaan referat, laporan 1200 1120
kasus, laporan kasus
kematian, problem case,
journal reading, morning
report, bedside teaching
11 Dr. dr. Femi Syahriani, Pembacaan referat, laporan 1200 1080
SpPD, K-R kasus, laporan kasus
kematian, problem case,
journal reading, morning
report, bedside teaching
12 Dr. Rahmawati Minhajat, Pembacaan referat, laporan 1200 1100
PhD, SpPD kasus, laporan kasus
kematian, problem case,
journal reading, morning
report, bedside teaching
13 Prof. dr. H. Junus Alkatiri, Bedside teaching dan 1200
SpPD, K-KV, SpJP (K), diskusi, journal reading, 1050
FIHA presentasi kasus
14 Prof. dr. John M. F. Adam, Bedside teaching dan 1200
SpPD, K-EMD diskusi, journal reading, 1250
presentasi kasus
15 Prof. Dr. dr. Syamsu, -sakit-
- Sakit - -
SpPD, K-AI***
16 Dr. dr. Khalid Saleh, SpPD, Pembacaan referat, laporan 450
K-KV kasus, laporan kasus
kematian, problem case, 250
journal reading, morning
report, bedside teaching
17 dr. Pendrik Tandean, Pembacaan referat, laporan 1200 1080
SpPD, K-KV kasus, laporan kasus
kematian, problem case,
journal reading, morning
report, bedside teaching
18 dr. Wasis Udaya, SpPD, K- Pembacaan referat, laporan 1200 980
Ger kasus, laporan kasus
kematian, problem case,
journal reading, morning
report, bedside teaching

19 Dr. dr. Faridin HP, SpPD, Pembacaan referat, laporan 1200 1070
K-R kasus, laporan kasus
kematian, problem case,
journal reading, morning
report, bedside teaching
20 Dr. dr. Nur Ahmad Tabri, Pembacaan referat, laporan 1200 1140
SpPD, K-P, SpP kasus, laporan kasus
kematian, problem case,
journal reading, morning
report, bedside teaching
21 Dr. dr. Tutik Harjianti, Pembacaan referat, laporan 1200
SpPD, K-HOM kasus, laporan kasus
kematian, problem case, 1250
journal reading, morning
report, bedside teaching
22 dr. Muh. Ilyas, SpPD, K-P, Pembacaan referat, laporan 1200 1100
SpP kasus, laporan kasus
kematian, problem case,
journal reading, morning
report, bedside teaching
23 Dr. dr. Husaini Umar, Pembacaan referat, laporan 1200 1070
SpPD, K-EMD kasus, laporan kasus
kematian, problem case,
journal reading, morning
report, bedside teaching
24 Dr. dr. Irawaty Djaharuddin, Pembacaan referat, laporan 1200 1050
SpP kasus, laporan kasus
kematian, problem case,
journal reading, morning
report, bedside teaching
25 dr. Sudirman Katu, SpPD, Pembacaan referat, laporan 1200 1170
K-PTI kasus, laporan kasus
kematian, problem case,
journal reading, morning
report, bedside teaching
26 Dr. dr. A. Muh Lutfi, SpPD, Pembacaan referat, laporan 1200 1130
K-GEH kasus, laporan kasus
kematian, problem case,
journal reading, morning
report, bedside teaching

27 Dr. dr. Fabiola M.S. Adam, Pembacaan referat, laporan 1200 1035
SpPD, K-EMD kasus, laporan kasus
kematian, problem case,
journal reading, morning
report, bedside teaching
28 Dr. dr. Himawan Sanusi, Pembacaan referat, laporan 1200 1130
SpPD, K-EMD kasus, laporan kasus
kematian, problem case,
journal reading, morning
report, bedside teaching
29 Dr. dr. Sahyuddin, SpPD, Pembacaan referat, laporan 1200 1280
K-HOM kasus, laporan kasus
kematian, problem case,
journal reading, morning
report, bedside teaching
30 Dr. dr. Nu’man AS Daud, Pembacaan referat, laporan 1200 1060
SpPD, K-GEH kasus, laporan kasus
kematian, problem case,
journal reading, morning
report, bedside teaching
31 dr. Melda Tessy, SpPD, K- Pembacaan referat, laporan 450 400
GH kasus, laporan kasus
kematian, problem case,
journal reading, morning
report, bedside teaching

Jumlah 34500 32075


Rerata 1112 1034
4.4 Dosen di RS Pendidikan Afiliasi dan Satelit

4.4.1 Data dosen di RS Pendidikan Afiliasi dan Satelit.

Tabel A. Dosen (Doktor & Konsultan) di RS Pendidikan Afiliasi dan Satelit yang sesuai bidang keahliannya.

Nama Dosen di RS Bidang Keahlian


Jumlah
Pendidikan, Afiliasi dan Jabatan Pendidikan S-1, S-2, Sp, S-3 untuk Setiap
No. Tgl. Lahir jam
Satelit, serta Bidang NIDN** Akademik dan Asal Perguruan Tinggi Jenjang
mengajar
Keahliannya Pendidikan
(1) (2) (3) (4) (5) (7) (8) (9)
1 Prof. dr. Agus Tessy, SpPD, 0021076611 10-10-1938 Guru Besar - S1 : Dokter – FK UNHAS - Spesialis Penyakit 1100
K-GH (Dosen - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Purna Penyakit Dalam – FK UI - Konsultan Ginjal
Bakti) - Sp.K : Konsultan Ginjal Hipertensi
Hipertensi
2 Prof. Dr. dr. Eduard Stefanus 03-04-1938 Guru Besar - S1 : Dokter – FK UNHAS - Spesialis Penyakit 1090
Tehupeiory, SpPD, K-R (Dosen - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Purna Penyakit Dalam – FK UNAIR - Konsultan
Bakti) - Sp.K : Konsultan Reumatologi
Reumatologi
- S3 : Doktor – UNHAS
3 Prof. Dr. dr. Abdul Halim 0018035101 27-12-1940 Guru Besar - S1 : Dokter – FK UNHAS - Spesialis Penyakit 1110
Mubin, MSc, SpPD, K-PTI (Dosen - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Purna Penyakit Dalam – FK UNHAS - Konsultan
Bakti) - Sp.K : Konsultan Penyakit Penyakit Tropik
Tropik Infeksi Infeksi
- S3 : Doktor – UNHAS
4 Prof. dr. Harsinen Sanusi, 0028084601 01-06-1946 Guru Besar - S1 : Dokter - FK UNHAS - Spesialis Penyakit 1170
SpPD, K-EMD (Dosen - Sp : Dokter Spesialis Dalam
Purna Penyakit Dalam – FK UNAIR - Konsultan
Bakti) - Sp.K : Konsultan Endokrin Endokrin
Metabolik dan Diabetes Metabolik dan
Diabetes
5 Prof. Dr. dr. Ali Aspar 0019125201 20-06-1945 Guru Besar - S1 : Dokter – FK UNHAS - Spesialis Penyakit 1320
Mappahya, SpPD, K-KV, (Dosen - Sp : Dokter Spesialis Dalam
SpJP (K) Purna Penyakit Dalam – FK UNHAS - Konsultan
Bakti) - Sp : Dokter Spesialis Jantung Kardiovaskular
dan Pembuluh Darah – FK UI - Spesialis Jantung
- Sp.K : Konsultan dan Pembuluh
Kardiovaskular Darah (Konsultan)
- S3 : Doktor – UNHAS
6 Dr. dr. Erwin Arief, SpP, 19-11-1971 Dosen - S1 : Dokter – FK UNHAS - Spesialis Paru 1290
SpPD, K-P Luar Biasa - Sp : Dokter Spesialis Paru – - Spesialis Penyakit
FK UNAIR Dalam
- Sp : Dokter Spesialis - Konsultan
Penyakit Dalam – FK UNHAS Pulmonologi
- Sp.K : Konsultan Pulmonologi
- S3 : Doktor – UNHAS

Keterangan :
(1) Dosen yang telah memperoleh sertifikat dosen agar diberi tanda (***)
(2) NIDN = Nomor Induk Dosen Nasional
(3) Fotokopi ijazah agar disiapkan saat asesmen lapangan.
Tabel B. Distribusi jumlah dosen di RS Pendidikan Afiliasi dan Satelit yang bidang
keahliannya berdasarkan jenjang pendidikan.

No Jabatan Akademik S-2/Sp S-3/Sp.K


(1) (2) (3) (4)
1 Asisten Ahli - -
2 Lektor - -
3 Lektor Kepala - -
4 Guru Besar - 5
5 Tenaga Pengajar Lain - 1
Jumlah - 6

Tabel C. Distribusi jumlah dosen di RS Pendidikan Afiliasi dan Satelit yang bidang
keahliannya berdasarkan profesi dan masa kerja.

Kompetensi Bidang Jumlah


1 Sp < 5th NA Penyakit Dalam -
2 Sp 5 – 10 th NB Penyakit Dalam -
3 Sp > 10 th NC Penyakit Dalam -
4 Sp.K ND Alergi Imunologi -
Endokrinologi Metabolik dan Diabetes 1
Gastroenterohepatologi -
Geriatri -
Ginjal Hipertensi 1
Hematologi Onkologi Medik -
Kardiovaskular 1
Penyakit Tropik Infeksi 1
Pulmonologi 1
Psikosomatik -
Reumatologi 1
Lainnya, sebutkan : -
4.4.2 Aktivitas dosen di RS Pendidikan Afiliasi dan Satelit dinyatakan dalam jam per tahun akademik terakhir

Waktu dalam Jam untukKegiatan per Tahun


Nama Pendidikan Pengabdian kepada
Manajemen Jumlah
No. Dosen di RS PendidikanAfiliasi PS lain Masyarakat
PS PT Penelitian Jam
dan Satelit PT PT/RS PT/RS PT/RS
Sendiri lain PT/RS lain
Sendiri Sendiri Sendiri lain
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11)
1 Prof. dr. Agus Tessy, SpPD, K-GH
100 - - - - 1000 - - 1100

2 Prof. Dr. dr. Eduard Stefanus


Tehupeiory, SpPD, K-R 90 - - - - 1000 - - 1090

3 Prof. Dr. dr. Abdul Halim Mubin,


110 - - - - 1000 - - 1110
MSc, SpPD, K-PTI
4 Prof. dr. Harsinen Sanusi, SpPD, K-
170 - - - - 1000 - - 1170
EMD
5 Prof. Dr. dr. Ali Aspar Mappahya,
320 - - - 500 500 - - 1320
SpPD, K-KV, SpJP (K)
6 Dr. dr. Erwin Arief, SpP, SpPD, K-P 290 - - - - 1000 - - 1290
Jumlah 790 - - - 500 5500 - - 7080

Rerata 132 1180


4.4.3 Aktivitas dosen di RS Pendidikan Afiliasi dan Satelit dalam kegiatan pembelajaran

Tuliskan data aktivitas dosen di RS Pendidikan Afiliasi dan Satelit dalam pembelajaran dalam satu tahun akademik terakhir dengan
mengikuti format tabel berikut.
Nama Jumlah Jam Kegiatan
No. Dosendi RS Pendidikan Afiliasi Jenis Kegiatan
Direncanakan Dilaksanakan
dan Satelit
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Prof. dr. Agus Tessy, SpPD, K-GH Bedside teaching dan diskusi, journal
1200 jam 1100 jam
reading, presentasi kasus
2 Prof. Dr. dr. Eduard Stefanus
Bedside teaching dan diskusi, journal
Tehupeiory, SpPD, K-R 1200 jam 1090 jam
reading, presentasi kasus
3 Prof. Dr. dr. Abdul Halim Mubin, MSc,
Bedside teaching dan diskusi, journal
SpPD, K-PTI 1200 jam 1110 jam
reading, presentasi kasus
4 Prof. dr. Harsinen Sanusi, SpPD, K-
Bedside teaching dan diskusi, journal
EMD 1200 jam 1170 jam
reading, presentasi kasus
5 Prof. Dr. dr. Ali Aspar Mappahya, Bedside teaching dan diskusi, journal
SpPD, K-KV, SpJP (K) 1200 jam 1320 jam
reading, presentasi kasus
6 Dr. dr. Erwin Arief, SpP, SpPD, K-P Bedside teaching dan diskusi, journal
1200 jam 1290 jam
reading, presentasi kasus

Jumlah 7200 jam 7080 jam


4.5. Upaya Peningkatan Mutu Sumber Daya Manusia dalam Tiga Tahun Terakhir

4.5.1 Kegiatan tenaga ahli/pakar/pembicara tamu dari luar PT sendiri dalam alih teknologi.

No. Nama TenagaAhli/Pakar Bidangkeahlian Nama dan JudulKegiatan WaktuPelaksanaan


(1) (2) (3) (4) (5)
1 dr. Isnu Pradjoko, SpP(K) Pulmonology Pleural Effusion: What Doctor 18 Mei 2013
Should Knnow
2 Dr. dr. Zulkifli Amin, SpPD, K-P, Pulmonology PL – Respiratory Medicine: From 18 Mei 2013
FCCP, FINASIM Conservative to Pulmonary
Intervention
3 Dr. dr. Arto Yuwono Soeroto, Pulmonology Local & Systemic Inflammation in 18 Mei 2013
SpPD, K-P, FCCP, FINASIM COPD
4 Dr. Anna Uyainah ZN, SpPD, K-P, Pulmonology Management of TB in the 18 Mei 2013
MARS, FINASIM Presence of Hepatic Impairment
5 Dr. Dicky Suhardiman, SpP Pulmonology The Role of EBUS in Diagnostic 19 Mei 2013
& Management of Respiratory
Problem
6 Dr. Emmy Hermiyanti Pranggono, Pulmonology New Update Management of ALI 19 Mei 2013
SpPD, K-P, KIC, FINASIM & ARDS
7 Prof. Mark Thomas Nephrology Kuliah: 7 Oktober 2013
(Royal Perth Hospital Departement 10 CKD Facts and Practice Tips
of Nephrology, Australia)
8 Prof. dr. Julius SpPD, KGEH Gastroenterohepatology Introduction of GI Bleeding : 20 April 2014
Etiology and General
Management
9 Prof. Dr. Dr. Mulyanto Gastroenterohepatology Functional Dyspepsia 20 April 2014
10 Prof. dr. H. Nurul Akbar, SpPD, Gastroenterohepatology Introduction of HBV : Current and 19 April 2014
KGEH Future Treatment
11 Prof. Dr. dr. Nasrul Zubir, SpPD, Gastroenterohepatology Introduction of Cholelitiasis and 20 April 2014
KGEH Cholestasis
12 Prof. dr. David Handojo Muljono, Gastroenterohepatology NAFLD and Fibrosis : 19 April 2014
PhD, SpPD Pathogenesis and Treatment
13 Prof. Dr. dr. I Dewa Nyoman Gastroenterohepatology Clinical Manifestation of GERD 19 April 2014
Wibawa, SpPD, KGEH
14 Prof. Dr. dr. Hernomo Ontoseno, Gastroenterohepatology Introduction of HCV : 19 April 2014
Kusumobroto, SpPD, KGEH Epidemiology and Clinical
Diagnosis
15 Prof. dr. Iswan A. Nusi, SpPD, Gastroenterohepatology Medical Management of GERD 19 April 2014
KGEH
16 Prof. dr. H. Ali Sulaiman, PhD, Gastroenterohepatology Hepatitis : Now and Future 19 April 2014
SpPD, KGEH, FACG
17 Prof. dr. H. A. Aziz Rani, SpPD, Gastroenterohepatology Health and Food in 19 April 2014
KGEH Gastrointestinal System
18 Prof. Dr. Siti Nurdjanah, M.Kes, Gastroenterohepatology How to Prevent LC : 19 April 2014
SpPD, KGEH Necroinflammation and
Glychirizin
19 Prof. dr. Jamahain Boas Saragih, Gastroenterohepatology Treatment HCV : Antiviral and 19 April 2014
DTM&H, SpPD, KGEH Immunomodulator
20 Prof. dr. H. M. Sjaifoellah Noer, Gastroenterohepatology Inrtoduction of LC : Epidemiology 19 April 2014
SpPD, KGEH and Clinical Diagnosis
21 dr. Ahmad Rasyid, SpPD, KP, Pulmonology Hemoptysis in Emergency Room 10 Mei 2014
FINASIM
22 dr. Alwinsyah Abidin, SpPD, KR Pulmonology Lung Cancer Screening Practice 10 mei 2014
of Primary Care Physician
23 dr. Anna Uyainah ZN, SpPD, KP, Pulmonology Community Based Treatment of 10 Mei 2014
MARS MDR-TB
24 dr. Bambang Sigit R, SpPD, KP Pulmonology High Altitude Pulmonary Edema 10 Mei 2014
(HAPE) : Clinical Assesment and
Management
25 dr. Ceva Wicaksono P, SpPD, KP, Pulmonology Assesing The Need for 10 Mei 2014
KIC Ventilatory Support in Pulmonary
Critical illness
26 dr. Erik Daniel Tenda, SpPD Pulmonology Bronchial Thermoplasty in 10 Mei 2014
Management of Severe Asthma
27 dr. Ermanta Ngirim Keliat, SpPD, Pulmonology Massive Pleural Effusion : What 10 Mei 2014
KP, FINASIM Should We Do?
28 dr. Eka Trisnawati, SpPD, KP Pulmonology Misdiagnosis of COPD & Asthma 10 mei 2014
in Primary Care
29 dr. Agus Suryanto, SpPD, KP, Pulmonology Pulmonary Edema : How to 11 Mei 2014
FCCP Differentiate Cardiogenic and
Non Cardiogenic ?
30 dr. Banteng Hanang Wibisono, Pulmonology Current Guideline of CAP 11 Mei 2014
SpPD, KP
31 dr. Gede Sajinadiyasa, SpPD Pulmonology Miscellaneous Airway Disease : 11 Mei 2014
Bronchiectasis and Cystic
Fibrosis
32 dr. Gurmeet Singh, SpPD Pulmonology Non Invassive Positive Pressure 11 Mei 2014
Ventilation in Emergency
33 dr. Heni retnowulan, M.kes, SpPD Pulmonology Early Detection and Management 11 Mei 2014
of ARDS
34 dr. Telly kamalia, SpPD, KP Pulmonology ABC of Spirometry in Primary 11 Mei 2014
Care
35 dr. Zen Ahmad H, SpPD, KP, Pulmonology Vena Cava Superior Syndrome : 11 Mei 2014
FINASIM Clinical Approach and
Management
36 dr. Dicky Soehardiman, SpP (K) Pulmonology Airway Corpus Alienum : How to 11 Mei 2014
Manage
37 Dr. dr. Eko Budiono, SpPD, KP Pulmonology Obstructive Sleep Apnea 11 Mei 2014
Management : Role of CAP
38 dr. Sumardi, SpPD, KP Pulmonology Diagnostic Approach and 11 Mei 2014
Management of Pulmonary
Embolism
39 Prof. Dr. dr. Karel Pandelaki, SpPD, Endocrine Metabolic Basal Insulin Therapy, May The 24 mei 2014
KEMD Diabetic Optimal Choice for T2DM
40 dr. Anwar Santosso, SpJP (FIHA) Cardiology Cardiology Guideline for The 24 Mei 2014
Treatment of Dyslipidemia
41 dr. Putu Moda Arsana, SpPD, Endocrine Metabolic Aftel Basal Fail, What Next? 24 Mei 2014
KEMD Diabetic
42 dr. Jani Tanumihardja, SpS Neurology Brain Control of Insulin and 24 Mei 2014
Glucagon Secretion
43 dr. Yuanita Langi, SpPD, KEMD Endocrine Metabolic Searching Idea Basal Insulin : 25 Mei 2014
Diabetic Focus on Cardiovascular and
Renal Complication
44 Prof. Dr. Dr. Zainal Arifin Adnan, Rheumatology Diagnostik dan Management 12 Oktober 2014
SpPD, KR, FINASIM Osteoartritis Genu
45 Prof. Dr. dr. David Handojo Hepatology Kuliah: 4 November 2014
Muljono, SpPD Molekuler Hepatitis B dan C
(Lembaga Biologi Molekuler
Eijkman, Jakarta)
46 Prof. Claudio Tiribelli, MD Hepatology Kuliah: 4 November 2014
(Liver Research Centre, University Riset dalam Bidang Hepatologi
of Trieste, Italy)
47 Prof. Bruce Peterson, MD Oncology Kuliah: 12 November 2014
(University of Mennesota, USA) Mesotelioma
48 Hirohisa Kawahara, MD (Kaikoukai Nephrology Kuliah: 22 Mei 2015
Medical Foundation, Japan) The Evolution of Hemodialysis
Care and Treatment in Japan
49 Prof. Claudio Tribelli, MD, PhD Gastroenterohepatology Hepatocellular Carcinoma: 28 Maret 2015
Challenging the Present & Future
50 dr. Poernomo Boedi Setiawan, Gastroenterohepatology Managing Special Population Of 28 Maret 2015
SpPD, K-GEH CHB Based on Recent Guideline
51 dr. Herry Purbayu, SpPD, K-GEH, Gastroenterohepatology Screening and Evaluation of 28 Maret 2015
FINASIM NAFLD
52 Prof. Dr. dr. Hernomo Gastroenterohepatology Diagnosis of GERD, Based on 28 Maret 2015
Kusumobroto, SpPD, K-GEH, Clinical Symptom and
FINASIM Endoscopic
53 dr. Pangestu Adi, SpPD, K-GEH Gastroenterohepatology Management Modality of GERD 28 Maret 2015
54 Dr. Bogi Pratomo, SpPD, K-GEH Gastroenterohepatology Applyin HCV Screening and 28 Maret 2015
Testing Into Practices
55 Dr. dr. Rino A. Gani, SpPD, K-GEH Gastroenterohepatology Evolving Treatment Access and 29 Maret 2015
Paradigm for Hepatitis C in
Indonesia
56 Prof. dr. Iswan A. Nusi, SpPD, Gastroenterohepatology Update Management of 29 Maret 2015
KGEH, FINASIM Dyspepsia 2014
57 Prof. Dr. dr. I Dewa Nyoman Gastroenterohepatology Hepatic Encepalopathy: an 29 Maret 2015
Wibawa, SpPD, K-GEH Updated Approach from
Pathogenesis to Treatment
58 dr. Isnu Pradjoko, SpP(K) Pulmonology New Respiratory Floroquinolone 23 Mei 2015
in Management of Lung Infection
59 Prof. dr. Anwar Jusuf, SpP(K) Pulmonology Proven Efficacy for Each Stage 23 Mei 2015
of Diseases
60 Prof. dr. Rosdiana Natsir, PhD Pulmonology Basic Concepts of Acid Base 23 Mei 2015
Disorders: Biochemistry
Prospective
61 Prof. dr. Faisal Yunus, PhD, SpP(K) Pulmonology Update on Asthma Therapy 23 Mei 2015
62 Dr. dr. Laksmi Wulandari, SpP(K) Pulmonology Comprehensive Treatment of 23 Mei 2015
Gefitinib in NSCLS Positif
Mutation
63 Dr. dr. Fidiansjah, SpKJ, MPH Psychiatric Ethics and Psycological Aspect 24 Mei 2015
In Chronic Lung Disease
Management: Psyciatric &
Religion Approach
64 Prof. Dr. dr. Muhammad Amin, Pulmonology Asthma & COPD Overlap 24 Mei 2015
SpP(K) Syndrom
65 Dr. dr. Arto Yuwono, SpPD, K-P Pulmonology Prevention of Lung Infection In 24 Mei 2015
Elderly
66 Dr. dr. Zulkifli Amin, SpPD, K-P Pulmonology Palliative Care in Severe 24 Mei 2015
Respiratory Diseases: The Role
of Primary Physician
67 dr. Arifin Nawas, SpP(K) Pulmonology Update Guidelines of HAP 24 Mei 2015
4.5.2 Peningkatan kemampuan dosen (termasuk dosen di RS Pendidikan Afiliasi dan Satelit) melalui program tugas belajar dalam
bidang yang sesuai dengan bidang PS.

Tahun Mulai
Jenjang Pendidikan Perguruan
No. Nama Dosen BidangStudi Negara Studi/ Lama
Lanjut/ Fellowship Tinggi
Fellowship
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 dr. Endy Adnan, PhD, SpPD SP2 Rheumatologi Ehime Jepang September 2012
University
2 dr. Dina Nilasari, SpPD, K- S3 Nefrologi University of Inggris Januari 2015
GH Leicester
3 dr. Agus Sudarso, SpPD SP2 Geriatri Universitas Indonesia 1 Juni 2014
Indonesia

4 dr. Dimas Bayu, SpPD SP2 Hematologi dan Universitas Indonesia 1 Juli 2013
Onkologi Medik Hasanuddin,
Makassar
5 dr. Sitti Rabiul Zatalia SP2 Ginjal Hipertensi Universitas Indonesia 1 Juli 2013
Ramadhan, SpPD Hasanuddin,
Makassar
6 dr. Suriani Alimuddin, SpPD SP2 Alergi Imunologi Universitas Indonesia 1 Juni 2014
Indonesia
7 dr. Shanti P. T. Makagiansar, SP2 Geriatri Universitas Indonesia 1 Juni 2014
SpPD Indonesia
8 dr. Susanto Hendra Kusuma, SP2 Gastroenterohepatologi Universitas Indonesia 1 Juli 2014
SpPD Hasanuddin,
Makassar
9 dr. Amelia Rifai, SpPD SP2 Gastroenterohepatologi Universitas Indonesia 1 Juli 2014
Hasanuddin,
Makassar
10 dr. A. Khomeini Takdir SP2 Psikosomatik Universitas Indonesia 1 Januari 2015
Haruni, SpPD Indonesia
4.5.3 Kegiatan dosen (termasuk dosen di RS Pendidikan Afiliasi dan Satelit) dalam pertemuan ilmiah

Bentuk Partisipasi dalam Penyajian Ilmiah


No. Nama Dosen di RS Pendidikan Utama
A B C D E F
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
1 Prof. Dr. dr. Syakib Bakri, SpPD, K-GH*** 6 15 10 9 5
2 Dr. dr. Andi Fachruddin Benyamin, SpPD, K-HOM*** 3 16 8 7 6
3 Dr. dr. Andi Makbul Aman, SpPD, K-EMD*** 6 17 5 5 6
4 Dr. dr. Idar Mappangara, SpPD, SpJP*** 2 10 5 4
5 Dr. dr. Hasyim Kasim, SpPD, K-GH*** 11 9
6 Dr. dr. Fardah Akil, SpPD, K-GEH*** 24 19 5 3
7 Dr. dr. Haerani Rasyid, MKes, SpPD, K-GH, SpGK*** 3 21 15 2 3
8 Dr. dr. Harun Iskandar, SpP, SpPD, K-P 1 10 14
9 Dr. dr. Risna Halim, SpPD 9 5
10 Dr. dr. Femi Syahriani, SpPD, K-R 3 6
11 dr. Rahmawati Minhajat, PhD, SpPD*** 5 3
12 dr. Satriawan Abadi, SpPD, K-IC
13 Prof. dr. H. Junus Alkatiri, SpPD, K-KV, SpJP (K), FIHA 6 6
14 Prof. dr. Agus Tessy, SpPD, K-GH
15 Prof. dr. John M. F. Adam, SpPD, K-EMD 4 14 9 11 7
16 Prof. Dr. dr. Eduard Stefanus Tehupeiory, SpPD, K-R 2 2
17 Prof. Dr. dr. Abdul Halim Mubin, MSc, SpPD, K-PTI 6 2
18 Prof. dr. Harsinen Sanusi, SpPD, K-EMD 5 4
19 Prof. Dr. dr. Ali Aspar Mappahya, SpPD, K-KV, SpJP (K) 5 4
20 Prof. Dr. dr. Syamsu, SpPD, K-AI*** 5 4
21 Dr. dr. Khalid Saleh, SpPD, K-KV 6 6 2
22 dr. Pendrik Tandean, SpPD, K-KV 7 6 4
23 dr. Wasis Udaya, SpPD, K-Ger 4 3
24 Dr. dr. Faridin HP, SpPD, K-R 1 7 10 5
25 Dr. dr. Nur Ahmad Tabri, SpPD, K-P, SpP 4 4 6
26 Dr. dr. Tutik Harjianti, SpPD, K-HOM 1 14 10 3 3
27 dr. Muh. Ilyas, SpPD, K-P, SpP 6 7 4 3
28 Dr. dr. Husaini Umar, SpPD, K-EMD 11 11 1
29 Dr. dr. Irawaty Djaharuddin, SpP 14 8
30 Dr. dr. A. Muh. Luthfi, SpPD, K-GEH 18 14 3 1
31 Dr. dr. Erwin Arief, SpP, SpPD, K-P 15 8
32 Dr. dr. Fabiola Maureen Shinta Adam, SpPD, K-EMD 9 13 1
33 Dr. dr. Himawan Sanusi, SpPD, K-EMD 1 13 1 11 3 1
34 dr. Sudirman Katu, SpPD, K-PTI 11 9
35 Dr. dr. Sahyuddin, SpPD, K-HOM* 3 1 1
36 Dr. dr. Nu'man A. S. Daud, SpPD, K-GEH 19 1 14 5 5
37 dr. Melda Tessy, SpPD, K-GH 5 3 3 3 2
Total 28 350 6 268 72 56

Keterangan:
A. Pembicara tamu (invited speaker) pada pertemuan ilmiah Dokter Spesialis dan Dokter Gigi Spesialis.internasional
B. Pembicara tamu (invited speaker) pada pertemuan ilmiah Ilmu Dokter Spesialis dan Dokter Gigi Spesialis.
C. Penyaji makalah (free paper/poster presentation) pada pertemuan Dokter Spesialis dan Dokter Gigi Spesialis.
D. Penyaji makalah pada pertemuan ilmiah Dokter Spesialis dan Dokter Gigi Spesialis.nasional
E. Penyaji makalah pada pertemuan ilmiah kedokteran non Dokter Spesialis dan Dokter GigiSpesialis.
F. Penyaji makalah pada seminar populer tentang kesehatan Dokter Spesialis dan Dokter GigiSpesialis

4.5.4 Media publikasi karya ilmiah dosen (termasuk dosen di RS Pendidikan Afiliasi dan Satelit)

Jenis Media Publikasi


No. Nama Dosen di RS Pendidikan Utama
A B C D E F
1 Prof. Dr. dr. Syakib Bakri, SpPD, K-GH*** 2 3 2
2 Dr. dr. Andi Fachruddin Benyamin, SpPD, K-HOM*** 4 3
3 Dr. dr. Andi Makbul Aman, SpPD, K-EMD*** 3 5 1 1
4 Dr. dr. Idar Mappangara, SpPD, SpJP*** 2
5 Dr. dr. Hasyim Kasim, SpPD, K-GH*** 1 1
6 Dr. dr. Fardah Akil, SpPD, K-GEH*** 2 1 4
7 Dr. dr. Haerani Rasyid, MKes, SpPD, K-GH, SpGK*** 5 8 8 5
8 Dr. dr. Harun Iskandar, SpP, SpPD, K-P 4 1 5 3
9 Dr. dr. Risna Halim, SpPD 1 2
10 Dr. dr. Femi Syahriani, SpPD, K-R 2 3
11 dr. Rahmawati Minhajat, PhD, SpPD***
12 dr. Satriawan Abadi, SpPD, K-IC 1
13 Prof. dr. H. Junus Alkatiri, SpPD, K-KV, SpJP (K), FIHA
14 Prof. dr. Agus Tessy, SpPD, K-GH
15 Prof. dr. John M. F. Adam, SpPD, K-EMD 2 7 3
16 Prof. Dr. dr. Eduard Stefanus Tehupeiory, SpPD, K-R 2 2
17 Prof. Dr. dr. Abdul Halim Mubin, MSc, SpPD, K-PTI 2 2
18 Prof. dr. Harsinen Sanusi, SpPD, K-EMD 1 2 5
19 Prof. Dr. dr. Ali Aspar Mappahya, SpPD, K-KV, SpJP (K) 1
20 Prof. Dr. dr. Syamsu, SpPD, K-AI***
21 Dr. dr. Khalid Saleh, SpPD, K-KV 2
22 dr. Pendrik Tandean, SpPD, K-KV 1
23 dr. Wasis Udaya, SpPD, K-Ger 1
24 Dr. dr. Faridin HP, SpPD, K-R 2 3 4 1
25 Dr. dr. Nur Ahmad Tabri, SpPD, K-P, SpP 1 2
26 Dr. dr. Tutik Harjianti, SpPD, K-HOM 2 3
27 dr. Muh. Ilyas, SpPD, K-P, SpP 1 1 3
28 Dr. dr. Husaini Umar, SpPD, K-EMD 1 1
29 Dr. dr. Irawaty Djaharuddin, SpP 2 1 1
30 Dr. dr. A. Muh. Luthfi, SpPD, K-GEH 1 3
31 Dr. dr. Erwin Arief, SpP, SpPD, K-P 3 1 1 1
32 Dr. dr. Fabiola Maureen Shinta Adam, SpPD, K-EMD 5 4
33 Dr. dr. Himawan Sanusi, SpPD, K-EMD 1 7
34 dr. Sudirman Katu, SpPD, K-PTI 1 9 5
35 Dr. dr. Sahyuddin, SpPD, K-HOM 1 3
36 Dr. dr. Nu'man A. S. Daud, SpPD, K-GEH 1 1
37 dr. Melda Tessy, SpPD, K-GH 1 1
Total 35 64 73 21 1 1
Keterangan:
A. Jurnal internasional
B. Buku teks ISBN
C. Jurnal nasional terakreditasi
D. Jurnal nasional tidak terakreditasi
E. Dokumentasi pada perpustakaan lokal
F. Majalah populer/ surat kabar

4.5.5. Daftar keikutsertaan dosen RS pendidikan utama, afiliasi dan satelit dalam organisasi keilmuan atau
organisasi profesi tingkat nasional dan internasional

No. Nama Dosen Nama Organisasi Keilmuan atau Organisasi Profesi Kurun Waktu
(1) (2) (3) (4)
1 Prof. Dr. dr. Syakib Bakri, SpPD, K- Nasional
GH*** 1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Makassar 1976 – sekarang
2. Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam (PAPDI) Cabang 1978 – sekarang
Makassar
3. IKA UNHAS 1977 – sekarang
4. Perhimpunan Nefrologi Indonesia (PERNEFRI) 1993 – sekarang
5. KORPRI 1977 – sekarang
Internasional
1. European Renal Association – European Dialysis and Transplant
Association (ERA-EDTA)
2. American Society of Nephrology
3. International Society of Nephrology
2 Dr. dr. Andi Fachruddin Benyamin, Nasional
SpPD, K-HOM*** 1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Makassar 1980 – sekarang
2. Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam (PAPDI) Cabang 1993 – sekarang
Makassar
3. Perhimpunan Hematologi dan Onkologi Medik Indonesia 2000 – sekarang
(PERHOMPEDIN), Anggota
4. Perhimpunan Hematologi dan Transfusi Darah Indonesia 1991 – sekarang
(PHTDI)
5. Perhimpunan Onkologi Indonesia
1993 – sekarang

Internasional
1. European Society for Medical Oncology (ESMO)
2001 – sekarang
2. American Society Of Clinical Oncology (ASCO)
2003 – sekarang
3 Dr. dr. Andi Makbul Aman, SpPD, K- 1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Makassar 1990 – sekarang
EMD*** 2. Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam Indonesia 2000 – sekarang
(PAPDI) Cabang Makassar
3. Perkumpulan Endokrinologi Indonesia (PERKENI) 2008 – sekarang
4. Persatuan Diabetes Indonesia (PERSADIA) 2008 – sekarang
4 Dr. dr. Idar Mappangara, SpPD, 1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Makassar 1992 – sekarang
SpJP*** 2. Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam (PAPDI) Cabang 2001 – sekarang
Makassar
3. Perhimpunan Kardiologi Indonesia (PERKI) Cabang Makassar 2006 – 2008
- Sekertaris
- Ketua 2008 – sekarang
4. Ikatan Nurse Kardiovaskular Indonesia (INKAVIN) Nasional,
anggota 2008 – sekarang
5 Dr. dr. Hasyim Kasim, SpPD, K- 1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Makassar 1987 – sekarang
GH*** 2. Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam (PAPDI) Cabang 1998 – sekarang
Makassar
3. Perhimpunan Nefrologi Indonesia (PERNEFRI) Cabang 2001 – sekarang
Makassar
6 Dr. dr. Fardah Akil, SpPD, K-GEH*** 1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Makassar 1997 – Sekarang
2. Perhimpunan Ahli Penyakit Dalam Indonesia (PAPDI) Cabang 2004 – Sekarang
Makassar
3. Perhimpunan Peneliti Hati Indonesia (PPHI) 2008 – Sekarang
4. Pengurus Besar Perhimpunan Gastroenterologi Indonesia (PGI) 2008 – Sekarang
5. Perhimpunan Endoskopi Gastrointestinal Indonesia (PEGI) 2008 – Sekarang
Cabang Makassar
7 Dr. dr. Haerani Rasyid, MKes, Nasional
SpPD, K-GH, SpGK*** 1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Makassar 1994 – sekarang
2. Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam (PAPDI) Cabang 2007 – sekarang
Makassar, Bendahara
3. Perhimpunan Nefrologi Indonesia (PERNEFRI) Cabang 2011 – sekarang
Makassar, Sekretaris
4. Perhimpunan Dokter Gizi Medik Indonesia Cabang Makassar, 2013 - sekarang
Ketua
5. Perhimpunan Dokter Herbal Medik Indonesia Cabang Sulawesi
2013 - sekarang
Selatan, Anggota

Internasional
1. International Society Of Nephrology, Anggota
2. European Renal Association – European Dialysis and Transplant
Association (ERA-EDTA)
8 Dr. dr. Harun Iskandar, SpP, SpPD, Nasional
K-P 1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI) 2001 – sekarang
2. Perhimpunan Dokter Penyakit Dalam Indonesia (PAPDI) 2009 – sekarang
3. Perhimpunan Dokter Paru Indonesia (PDPI) 2008 – sekarang
4. Perhimpunan Respirologi Indonesia (PERPARI) 2010 – sekarang

Internasional
1. Asian Pacific Society of Respirology (APSR) 2014 – sekarang
9 Dr. dr. Risna Halim, SpPD 1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Makassar, anggota 2001 – sekarang
2. Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam Indonesia 2008 – sekarang
(PAPDI), anggota
3. Perhimpunan Peneliti Penyakit Tropik Indonesia (PETRI), 2008 – sekarang
anggota
10 Dr. dr. Femi Syahriani, SpPD, K-R 1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Makassar, anggota 1999 – sekarang
2. Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam Cabang 2008 – sekarang
Makassar, anggota
11 dr. Rahmawati Minhajat, PhD, 1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Makassar, Anggota 1995 – sekarang
SpPD*** 2. Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam (PAPDI) Cabang 2012 – sekarang
Makassar, Anggota
3. Perhimpunan Hematologi dan Onkologi Medik Penyakit Dalam 2013. – sekarang
Indonesia (PERHOMPEDIN)
12 dr. Satriawan Abadi, SpPD, K-IC 1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Makassar, Anggota 2003 – sekarang
2. Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam (PAPDI) Cabang 2008 – sekarang
Makassar, Anggota
3.  Perhimpunan Dokter Intensive Care Indonesia (PERDICI) 2015 – sekarang
13 Prof. dr. H. Junus Alkatiri, SpPD, K- Nasional
KV, SpJP (K), FIHA
1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI) 1965 – sekarang
- Anggota pengurus 1975 – 1977
- Sekertaris Badan Pembela Anggota 1983 – 1987
2. Perkumpulan Pemberantas Tuberkulosa Indonesia (PPTII) 1976 – 1983
Wilayah Sulawesi Selatan, anggota pengurus
3. Perhimpunan Kardiologi Indonesia (PERKI) Cabang 1981 – sekarang
Makassar :
- Salah seorang pendiri 1982 – 1997
- Ketua Umum 1997 – sekarang
- Penasehat 1991 – sekarang
4. Anggota Pengurus PP PERKI Jakarta 1973 – sekarang
5. Persatuan Dokter Ahli Penyakit Dalam Indonesia (PAPDI)
Cabang Makassar :
- Salah seorang pendiri
1973 – 1977
- Ketua Umum
1978 – 1986
- Wakil Ketua
1986 – 1990
- Ketua Seksi Pendidikan
2000 – sekarang
6. Anggota Kolegium Ilmu Penyakit Dalam Jakarta
1985 – sekarang
7. Yayasan Jantung Indonesia Cabang Utama Sulawesi Selatan
- Salah seorang pendiri
1985. – 1989
- Sekertaris Umum 1989 – sekarang
- Badan Pengurus 2002 - 2005
- Ketua Badan Ilmiah 1987 – sekarang
8. Persatuan Kedokteran Gawat Darurat Indonesia (PKGDI)
Cabang Sulawesi Selatan, anggota pengurus
2002 -2004
9. Badan Etika dan Pembelaan Anggota PP PERKI
1998 - 2002
10. Ketua PP PERGEMI Cabang Makassar
11. KORPRI

Internasional
1. Internasional Society of Internal Medicine (ISIM)
2. Internasional Society and Federation of Cardiology (ISFC)
3. Asian Pacific Society of Cardiology (APSC)
4. Asean Federation of Cardiology (AFC)
14 Prof. dr. Agus Tessy, SpPD, K-GH 1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Makassar 1968 – sekarang
2. Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam (PAPDI) Cabang 1976 – sekarang
Makassar
3. Perhimpunan Nefrologi Indonesia (PERNEFRI) Cabang 1986 – sekarang
Makassar
15 Prof. dr. John M. F. Adam, SpPD, K- Nasional
EMD 1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Makassar 1965 – sekarang
2. Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam (PAPDI) Cabang 1976 – sekarang
Makassar
3. Perkumpulan Endokrinologi Indonesia (PERKENI) 1986 – sekarang
4. Persatuan Diabetes Indonesia (PERSADIA) 1986 – sekarang

Internasional
1. American Diabetes Association (ADA)
16 Prof. Dr. dr. Eduard Stefanus Nasional
Tehupeiory, SpPD, K-R 1. Anggota Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cab. Makassar 1968. – 2016
2. Sekretaris Perhimpunan Ahli Penyakit Dalam Indonesia (PAPDI) 1979 – 2016
3. Anggota Perhimpunan Reumatologi Indonesia (IRA) 1986 – 2016
4. Anggota Perhimpunan Osteoporosis Indonesia (PEROSI) 1986 – 2016
5. Anggota Indonesia Pain Society (IPS) 1990 – 2016
6. Anggota Pemerhati Lupus Indonesia 1990 – 2016
Internasional
1. Asia Pacific League of Associations for Rheumatology (APLAR) 2010 - 2016
17 Prof. Dr. dr. Abdul Halim Mubin, MSc, 1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Makassar 1971 – sekarang
SpPD, K-PTI 2. Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam (PAPDI) Cabang 1981 – sekarang
Makassar
3. Perhimpunan Peneliti Penyakit Tropik Infeksi Indonesia (PETRI) 1986 – sekarang
Cabang Makassar
4. IKA UNHAS 1979 – sekarang
18 Prof. dr. Harsinen Sanusi, SpPD, K- 1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Makassar 1973 – sekarang
EMD 2. Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam (PAPDI) Cabang 1979 – sekarang
Makassar
3. Perkumpulan Endokrinologi Indonesia (PERKENI) 1980 – sekarang
4. Persatuan Diabetes Indonesia (PERSADIA) 1986 – sekarang
19 Prof. Dr. dr. Ali Aspar Mappahya, Nasional
SpPD, K-KV, SpJP (K) 1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI) 1976 – sekarang
2. Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit 1983 – sekarang
Dalam (PAPDI) Cabang Makassar
3. Perhimpunan Kardiologi Indonesia 1985 – sekarang
(PERKI) Cabang Makassar

Internasional
1. Internasional Society of Internal Medicine (ISIM)
2. Internasional Society and Federation of Cardiology (ISFC)
3. Asian Pacific Society of Cardiology (APSC)
4. Asean Federation of Cardiology (AFC)
20 Prof. Dr. dr. Syamsu, SpPD, K-AI*** 1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Makassar 1978 – 2015
2. Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam (PAPDI) Cabang 1987 – 2015
Makassar
3. Perhimpunan Alergi Imunologi (PERALMUNI) 2006 – 2015
4. SATGAS Imunisasi Dewasa PAPDI, Anggota 2006 – 2015
5. Indonesian Influenza Foundation, Anggota 2010 - 2015
21 Dr. dr. Khalid Saleh, SpPD, K-KV 1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI), Anggota & Pengurus 1986 – sekarang
2. Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam Indonesia 1996 – sekarang
(PAPDI), Anggota & Pengurus
3. Perhimpunan Kardiologi Indonesia (PERKI) Cabang Makassar, 1997 – sekarang
Pengurus
4. Yayasan Jantung Indonesia Cabang Utama Sulsel 1997 – sekarang
5. Perhimpunan Gerontologi Medik Indonesia (PERGEMI) 1998 – sekarang
6. Brigade Siaga Bencana (BSB) Kawasan Timur Indonesia I 2002 – sekarang
Makassar
7. Perhimpunan Dokter Emergensi Indonesia Cabang Makassar
2006 – sekarang
(Pengurus)
8. Public Safety Centra (PSC) Kota Makassar
2007 – sekarang

22 dr. Pendrik Tandean, SpPD, K-KV Nasional


1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Makassar 1986 – sekarang
2. Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam (PAPDI) Cabang 1996 – sekarang
Makassar
3. Ikatan Nurse Kardiovaskular Indonesia (INKAVIN) Nasional, 2012 – sekarang
anggota

Internasional
1. European Society of Cardiology, anggota 2011 – sekarang
23 dr. Wasis Udaya, SpPD, K-Ger 1. Anggota Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cab. Makassar 1986 – sekarang
2. Sekretaris Perhimpunan Ahli Penyakit Dalam Indonesia (PAPDI) 2002 – 2006
3. Perhimpunan Gerontologi Medik Indonesia (PERGEMI), 2000 – sekarang
Makassar
24 Dr. dr. Faridin HP, SpPD, K-R 1. Anggota Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Makassar 1995 – sekarang
2. Sekretaris Perhimpunan Ahli Penyakit Dalam Indonesia (PAPDI) 1995 – sekarang
3. Anggota Perhimpunan Reumatologi Indonesia (IRA) 2001 – sekarang
4. Anggota Perhimpunan Osteoporosis Indonesia (PEROSI) 2005 – sekarang
5. Anggota Indonesian Pain Society (IPS) 2005 – sekarang
6. Anggota Pemerhati Lupus Indonesia 2010 – sekarang
Internasional
1. Special Interest Group of Osteoarthritis Special Interest Group 2016 – sekarang
(OARSI)
2. Special Interest Group of Asia Pacific League Again 2016 – sekarang
Rheumatology (APLAR)
25 Dr. dr. Nur Ahmad Tabri, SpPD, K- Nasional
P, SpP 1. Anggota Ikatan Dokter Indonesia (IDI) 1985 – sekarang
2. Anggota Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam 2000 – sekarang
Indonesia (PAPDI)
3. Anggota Perhimpunan Dokter Paru Indonesia (PDPI)
2008 – sekarang
4. Anggota Perhimpunan Respirologi Indonesia (PERPARI)
5. Perkumpulan Yayasan Asma Indonesia Cabang Sulawesi 2008 – sekarang
Selatan 2008 – sekarang

Internasional
1. Asian Pacific Society of Respirology (APSR) 2015 - sekarang
26 Dr. dr. Tutik Harjianti, SpPD, K-HOM Nasional
1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Wilayah Sulawesi Selatan, Anggota 1992 – sekarang
2. Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam (PAPDI) Cabang
Makassar, Anggota 2002 – sekarang
3. Perhimpunan Hematologi dan Onkologi Medik Indonesia
(PERHOMPEDIN), Anggota 2005 – sekarang
4. Perhimpunan Hematologi dan Transfusi Darah Indonesia (PHTDI) 2005 – sekarang
5. Perhimpunan Onkologi Indonesia Cabang Makassar 2005 – sekarang

Internasional
1. European Society for Medical Oncology (ESMO) 2013 – sekarang
2. American Society Of Clinical Oncology (ASCO) 2013 – sekarang
27 dr. Muh. Ilyas, SpPD, K-P, SpP Nasional
1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Wilayah Sulawesi Selatan, Anggota 1992 – Sekarang
2. Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam (PAPDI) Cabang 2004 – sekarang
Makassar, Anggota
3. Anggota Perhimpunan Dokter Paru Indonesia (PDPI) 2008 – sekarang
4. Anggota Perhimpunan Respirologi Indonesia (PERPARI) 2008 – sekarang
28 Dr. dr. Husaini Umar, SpPD, K-EMD 1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Makassar 1992 – sekarang
2. Perhimpunan Ahli Penyakit Dalam Indonesia (PAPDI) Cabang 2001 – sekarang
Makassar
3. Perkumpulan Endokrinologi Indonesia (PERKENI) Cabang 2006 – sekarang
Makassar
4. Persatuan Diabetes Indonesia (PERSADIA) Cabang Makassar 2006– sekarang
5. Anggota Perhimpunan Osteoporosis Indonesia PEROSI 2006 – sekarang
29 Dr. dr. Irawaty Djaharuddin, SpP Nasional
1. Anggota Ikatan Dokter Indonesia (IDI) 1997 – sekarang
2. Anggota Perhimpunan Dokter Paru Indonesia (PDPI) 2006 – sekarang

Internasional
2013 – sekarang
1. Asian Pacific Society of Respirology (APSR)
30 Dr. dr. A. Muh. Luthfi, SpPD, K-GEH 1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Makassar 1999 – sekarang
2. Perhimpunan Ahli Penyakit Dalam Indonesia (PAPDI) Cabang 2007 – sekarang
Makassar
3. Perhimpunan Peneliti Hati Indonesia (PPHI) 2010 – sekarang
4. Pengurus Besar Perhimpunan Gastroenterologi Indonesia (PGI) 2010 – sekarang
5. Perhimpunan Endoskopi Gastrointestinal Indonesia (PEGI) 2010 – sekarang
Cabang Makassar
31 Dr. dr. Erwin Arief, SpP, SpPD, K-P Nasional
1. Anggota Ikatan Dokter Indonesia (IDI) 1998 – sekarang
2. Anggota Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam 2009 – sekarang
Indonesia (PAPDI)
2008 – sekarang
3. Anggota Perhimpunan Dokter Paru Indonesia (PDPI)
2010 – sekarang
4. Anggota Perhimpunan Respirologi Indonesia (PERPARI)
Internasional
1. Asian Pacific Society of Respirology (APSR) 2013 – sekarang
32 Dr. dr. Fabiola Maureen Shinta 1. Ikatan Dokter Indonesia, anggota 2002 – sekarang
Adam, SpPD, K-EMD 2. Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam Cabang 2008 – sekarang
Makassar, anggota
33 Dr. dr. Himawan Sanusi, SpPD, K- 1. Ikatan Dokter Indonesia, Anggota 1999 – sekarang
EMD 2. Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam Cabang 2008 – sekarang
Makassar, Anggota
34 dr. Sudirman Katu, SpPD, K-PTI 1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Makassar 1999 – sekarang
2. Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam (PAPDI) Cabang 2008 – sekarang
Makassar
3. Perhimpunan Peneliti Penyakit Tropik Infeksi Indonesia (PETRI) 2009 – sekarang
Cabang Makassar
35 Dr. dr. Sahyuddin, SpPD, K-HOM 1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Makassar, anggota 2003 – sekarang
2. Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam (PAPDI) Cabang
Makassar, anggota 2008 – sekarang
3. Perhimpunan Hematologi dan Onkologi Medik Indonesia
(PERHOMPEDIN), anggota 2011 – sekarang
4. Perhimpunan Hematologi dan Transfusi Darah Indonesia (PHTDI) 2012 – sekarang
5. Perhimpunan Onkologi Indonesia 2011 – sekarang
36 Dr. dr. Nu'man A. S. Daud, SpPD, 1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Makassar, anggota 1996 – sekarang
K-GEH 2. Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam (PAPDI) Cabang 2008 – sekarang
Makassar, anggota
3. Perhimpunan Peneliti Hati Indonesia (PPHI) 2010 – sekarang
4. Pengurus Besar Perhimpunan Gastroenterologi Indonesia (PGI)
2010 – sekarang
5. Perhimpunan Endoskopi Gastrointestinal Indonesia (PEGI)
2010 – sekarang
Cabang Makassar
6.
37 dr. Melda Tessy, SpPD, K-GH Nasional
1. Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Makassar, anggota 2000 – sekarang
2. Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam (PAPDI) Cabang 2010 – sekarang
Makassar, anggota
3. Perhimpunan Nefrologi Indonesia (PERNEFRI) Cabang 2010 – sekarang
Makassar

Internasional
1. European Renal Association – European Dialysis and Transplant 2013 – 2014
Association (ERA-EDTA)

Anda mungkin juga menyukai