Anda di halaman 1dari 3

1.

Administrasi keuangan negara muncul sebagai konsekuensi dari adanya Tugas dan fungsi pemerintah
menurut Richard A. Musgrave dibedakan menjadi tiga fungsi dan tujuan kebijakan anggaran belanja
pemerintah, yaitu:

1.Fungsi Alokasi (Allocation Branch) yaitu fungsi pemerintah untuk menyediakan pemenuhan untuk
kebutuhan Publik (public needs)

2.Fungsi Distribusi (Distribution Branch) yaitu fungsi yang dilandasi dengan mempertimbangkan
pengaruh sosial ekonomis; yaitu pertimbangan tentang kekayaan dan distribusi pendapatan,
kesempatan memperoleh pendidikan, mobilitas sosial, struktur pasar. Macam-ragam warga negara
dengan berbagai bakatnya termasuk tugas fungsi tersebut.

3.Fungsi Stabilisasi (Stabilizaton Branch) yaitu fungsi menyangkut usaha untuk mempertahankan
kestabilan dan kebijaksanaan- kebijaksanaan yang ada. Disamping itu, fungsi ini bertujuan untuk
mempertahankan kestabilan perekonomian (stabilisator perekonomian)(Guritno, 2000:2)

Menurut saya fungsi pemerintah tersebut, manakah fungsi yang kurang berjalan dengan baik di
Indonesia/yang perlu mendapat perhatian lebih adalah fungsi Stabilisasi karena Dimana pemerintah
kurang bisa menstabilkan kebijakan-kebijakan yang telah dibuat dan itu sangat berpengaruh pada
perekonomian negara, yang harusnya tugas pemerintah, bagaimana pemerintah membuat
perekonomian agar terjaga stabilitasnya. Misalnya saja ekonomi sedang terjadi shocked karena krisis
ekonomi dunia yang disebabkan jatuhnya harga komoditas sehingga menyebabkan perusahaan merugi
dan menurunkan gaji pegawainya.Pemerintah dapat memberikan stimulus ekonomi untuk
meningkatkan

kepulihan ekonomi. Contoh stimulus tersebut adalah adanya kenaikan nilai Penghasilan Tidak Kena
Pajak. Dengan begitu, ada sedikit ruang bagi pegawai untuk membelanjakan barangnya di tengah
adanya krisis. Sebaliknya, pada saat ekonomi terlalu over heating sehingga harga meningkat. Maka
instrumen fiskal dapat digunakan untuk mendinginkan ekonomi. Contohnya adalah dengan memberikan
subsidi harga pada barang tertentu.
2. Menurut saya , saya tidak setuju Alasan saya dengan adanya defisit anggaran. Secara umum defisit
anggaran mampu memberikan dampak buruk bagi sebuah negara maupun skala organisasi. Dampak
tersebut atara lain:

1.Tingkat inflasi

Keadaan defisit dapat dilihat dari kecenderungan naiknya harga kebutuhan pokok atau inflasi.

Hal ini bisa terjadi ketika pemerintah melakukan pengeluaran untuk program jangka panjang yang belum
menghasilkan.

2.Tingkat suku bunga

Ditandai dengan kurangnya pengeluaran karena penerimaan yang lebih sedikit. Untuk memenuhi
kebutuhan masyarakat, pemerintah harus menambah modal.

Konsumsi dan tabungan

Dengan keadaan inflasi, mampu mengurangi pendapatan riil masyarakat. Hal ini membuat masyarakat
mengurangui tingkat konsumsi dan tabungannya.

Pengangguran

Penurunan tingkat investasi juga berdampak pada peningkatan angka pengangguran.

Suku bunga meningkat dan penurunan investasi akan membuat proyek berhenti. Di mana sebuah
proyek pasti memiliki banyak pekerja yang harus dikurangi.

3. Bagaimana upaya pemerintah Indonesia saat ini untuk menutup deficit anggaran ? Menurut anda,
apakah upaya pemerintah dalam menutup deficit tersebut berbeda dengan upaya pemerintah pada
masa orde baru ?
Upaya pemerintah Indonesia saat ini untuk menutup kebutuhan defisit anggaran, pemerintah akan
mengandalkan sumber internal pemerintah non-utang. Misalnya menggunakan Saldo Anggaran Lebih
(SAL), pos dana abadi pemerintah, hingga dana-dana yang bersumber dari Badan Layanan Umum
(BLU).Pemerintah akan menggunakan pinjaman program dari berbagai lembaga multilateral dan
bilateral. Ketiga, menerbitkan Surat Berharga Negara (SBN) di pasar domestik baik melalui mekanisme
pasar maupun private placement

Sumber : https://www.medcom.id/ekonomi/makro/yKXAme9N-strategi-pemerintah-tutup-defisit-
anggaran-2020

Anda mungkin juga menyukai