Anda di halaman 1dari 3

No.

Dokumen : IISIP/FORM/REA/07/01
Mulai Berlaku : Gasal 2016-2017

Revisi : 01
Tanggal
: Agustus 2016
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Revisi
Halaman :

Nama Program Studi :Ilmu Hubungan Prasyarat :


Internasinoal
Nama Konsentrasi : Semester :6
Nama Mata kuliah : Globalisasi Bobot sks : 3 SKS
Kode Mata kuliah :E 23037 Dosen Pengampu Purnama Wulandari,
M.Si

Capaian Pembelajaran : Berkaitan dengan mata kuliah ini, mahasiswa diharapkan dapat:
1. Berpikir rasional, sistematis, kritis dan berwawasan luas dalam teori dan
konsep Globalisasi
2. Bersikap professional, dinamis dan mampu menganalisa masalah-masalah
diplomasi serta memiliki keahlian secara praktis mengenai Globalisasi
Penilaian : UTS/UAS : 50%. Tugas Kelompok : 40%. Nilai Keaktifan Individu : 10%
Deskripsi Mata Kuliah : Mata kuliah ini pada dasarnya memberikan pengetahuan dan pemahaman
tentang wawasan serta teori dan konsep Globalisasi, mengembangkan daya
analisa tentang Globalisasi dalam kaitannya dengan realitas hubungan
internasional secara praktis serta bagaimana perkembangan/dinamika
Globalisasi
Peraturan : 1. . Mahasiswa menunjukan satu koordinator untuk mata kuliah ini. Hal ini
terkait dengan kemudahan komunikasi dan aspek teknis menyangkut mata
kuliah ini
2. Mahasiswa terlambat datang maksimal 30 menit
3. Telat dari 30 menit, mahasiswa dianggap absent
4. Staff pengajar paling telat datang 30 menit dan jika tidak hadir dikelas
dalam batas waktu tersebut semua mahasiswa dianggap hadir untuk kemudian
dicari waktu pengganti perkuliahan dengan kesepakatan 60% peserta mata
kuliah ini. Tempat, waktu dan kelas pengganti dikonsultasikan dengan BPAA
6. Kehadiran mahasiswa mengikuti kebijakan kampus dengan kehadiran
minimal 80%, terkecuali ada hal-hal lain yang dapat dibuktikan secara tertulis
7. Selama perkuliahan, mahasiswa tidak diperkenankan menggunakan hand
phone, tidak menggunakan sandal jepit dan berpakaian rapi.
8. Untuk tugas harus diserahkan tepat pada waktunya. Penyerahan paper di
luar waktu yang telah ditentukan tidak diterima
9. Tugas yang ketahuan mengcopy paste atau ada yang sama tidak diberikan
nilai dan dianggap tidak mengerjakan tugas
Perte Kemampuan Akhir Bahan Kajian MetodePem Tugas Waktu Indikator Bobot
muan Yang Diharapkan belajaran yang yang keberhasilan Nilai
Ke diselesaika disedia (%)
n kan
1 mahasiswa dapat Penjelasan Ceramah Resume 150 Paham tentang
memahami silabus menit pembelajaran
pembelajaran selama selama satu
satu semester kedepan semester
kedepan

2 mahasiswa dapat Pengantar : Ceramah dan Resume 150 Paham tentang


memahami konsep Definisi, Teori, diskusi menit konsep
Globalisasi dan Konsep Globalisasi
Globalisasi

3 mahasiswa dapat Evolusi Ceramah .resume 150 Paham tentang


memahami Evolusi menit evolusi
Masyarakat
Masyarakat diskusi masyarakat
Internasional
Internasional internasional

4 mahasiswa dapat Sejarah Ceramah resume 150 Paham sejarah


memahami sejarah Internasional menit internasional
Internasional tahun 1900-1945 : PD Diskusi tahun 1900-
1900-1945 1 dan 2 1945

5 mahasiswa dapat Sejarah Ceramah resume 150 Paham tentang


memahami sejarah Internasional menit sejarah
internasional tahun 1945-1990 : Diskusi internasional
1945-1990 Perang Dingin tahun 1945-
1990

6 mahasiswa dapat Globalisasi dan Ceramah resume 150 Paham tentang


memahami Globalisasi berakhirnya menit Globalisasi
pasca perang dingin Perang Dingin diskusi pasca perang
dingin

7 mahasiswa dapat Globalisasi dan Ceramah resume 150 Paham


memahami Globalisasi Revolusi Internet menit Tentang
dan Revolusi Internet Presentasi globalisasi dan
internet
Diskusi

8 UTS

9 mahasiswa dapat Political Ceramah resume 150 Paham tentang


memahami Political globalization menit Political
globalization Diskusi globalization

10 mahasiswa dapat Military Ceramah resume 150 Paham


memahami Military globalization menit Military
globalization Diskusi globalization

11 mahasiswa dapat Trade Ceramah resume 150 Paham tentang


memahami Trade globalization menit Trade
Diskusi
globalization globalization

12 mahasiswa dapat Financial Ceramah resume 150 Paham


memahami Financial globalization menit Financial
globalization Diskusi globalization

13 mahasiswa dapat Global migration Ceramah .resume 150 Paham Global


memahami Global menit migration
migration Diskusi

14 Mahasiswa dapat Cultural Ceramah resume 150 Paham tentang


memahami Cultural globalization menit Cultural
globalization Diskusi globalization

15 Mahasiswa dapat Review Ceramah resume 150 Paham tentang


memahami semua yang menit semua yang
telah dipelajari selama Diskusi dipelajari
satu semester selama satu
semester

16 UAS

Referensi : John Baylish and Steve Smith, The Globalization of World Politics, Oxford, UK, 2005

David Held and Anthony McGrew, David Goldblatt and Jonathan Perraton, Global
Transformation : Politics, Economics and Culture, Polity Press, UK, 2001

Disposisi Nama Jabatan Tanda Tangan


Dibuat oleh Purnama Wulandari, Dosen Koordinator
M.Si Mata Kuliah

Disetujui oleh Netik Indarwati, S.S, Ketua Program Studi/


M.Si Ketua Konsentrasi

Anda mungkin juga menyukai