Anda di halaman 1dari 3

ISTILAH PERDAGANGAN INTERNASIONAL

1. Sebutkan 7 perbedaan yang terdapat dalam perdagangan dalam negeri dan perdagangan luar negeri!
PERBEDAAN
N FAKTOR
O PEMBEDA PERDAGANGAN DALAM
PERDAGANGAN LUAR NEGERI
NEGERI
1. transportasi atau lebih rendah atau murah lebih tinggi atau mahal
biaya angkut
2. distribusi lebih mudah lebih sulit
3. pajak tidak ada pajak ekspor impor dikenakan pajak ekspor impor
4. transaksi lebih mudah lebih sulit
5. pengantar bahasa Bahasa Indonesia atau bahasa daerah Bahasa internasional, seperti
bahasa Inggris, Mandarin, dll
6. penelitian mutu diteliti oleh Standar Industri Indonesia diteliti oleh International
barang (SII) Standard Organization (ISO)
7. alat pembayaran menggunakan uang rupiah dengan menggunakan valuta asing
aturan, hukum, dan norma bangsa dengan aturan, hukum dan
Indonesia norma-norma internasional
8. Cara pembayaran Secara lansung dan melalui jasa Bank kliring internasional atau telegraphic
transfer atau menggunakan L/C (letter of
credit)
9. lokasi perdagangan dalam negeri luar negeri atau internasional
10. tatap muka penjual antara penjual dan pembeli dapat penjual dan pembeli bertemu secara
dan pembeli bertatap secara langsung langsung tidak mudah

2. Jelaskan perbedaan kegiatan ekspor dan impor


PEMBEDA EKSPOR IMPOR
Definisi suatu aktivitas mengeluarkan produk barang Suatu aktivitas memasarkan produk barang
dari dalam negeri ke luar negeri dengan tetap dari daerah pabean atau membeli suatu produk
memenuhi standar peraturan dan ketentuan barang atau jasa dari negara lain untuk bisa
yang ada. memenuhi kebutuhan dasar dalam negeri.
Tujuan 1. Memanfaatkan keunggulan komoditas 1. Memenuhi kebutuhan dalam negeri
yang dimiliki 2. Efektifitas dan Efisiensi dari pada
2. Mendapatkan keuntungan berupa devisa memenuhi dengan memproduksinya
3. Menumbuhkan industri dalam negeri 3. Memenuhi selera pasar
(kompetisi sehat antar produsen) 4. Mendapatkan bahan baku yang tidak
4. Mengendalikan harga produk ekspor dapat diperoleh di dalam negeri
dalam negeri 5. Menciptakan stabilitas harga
5. Memperluas kesempatan kerja 6. Menciptakan alih teknologi (mempercepat
6. Mempererat hubungan antar negara kemajuan iptek)
Pelaku Eksportir (perseorangan / badan hukum) Importir
Alasan 1. Perbedaan biaya produksi suatu barang. 1. Untuk memenuhi kebutuhan didalm
melakukan Sehingga meningkatkan pendapatan negeri. Karena tidak semua barang bisa
devisa. diproduksi oleh negaranya sendiri
2. Permintaan di suatu negara mengenai 2. Untuk meningkatkan minat belanja
sebuah barang yang tidak bisa dipenuhi masyarakat di negara sendiri.
oleh negara itu 3. Untuk memenuhi bahan baku sebuah
3. Meningkatkan produktivitas di dalam produk. Yang bisa membantu menekan
negeri, sehingga bisa mengurangi angka harga produk tersebut.
pengangguran.

Istilah-istilah dalam Perdagangan Luar Negeri


No. Istilah Definisi
1. Air waybill Suatu kontrak mutlak yang dikeluarkan perusahaan angkutan udara.

2. Advance payment pembayaran secara tunai


3. Applicant  Pihak yang membuka kontrak LC kepada bank penerbit. Pada hal ini
seorang applicant bertindak sebagai pembeli ( buyer) atau importer
4. Bill of lading (B/L) Surat tanda terima barang yang dimuat di atas kapal dan merupakan bukti
kepemilikan atas barang serta perjanjian pengangkutan barang melalui laut.
B/L adalah surat / dokumen yang diterbitkan oleh Shipping Line / Freight
Forwarder untuk setiap pengiriman barang export. Bill Of Lading ini di
terbitkan pada tanggal keberangkatan kapal. Bill Of Lading ini nantinya
akan diberikan kepada consignee untuk mengambil barang di tempat tujuan
(pengambilan import). Fungsi dari Bill Of Lading selain sebagai bukti
pengambilan barang di tujuan, juga dilampirkan dalam proses pembuatan
COO.
5. Comemrcial Invoice Daftar nilai / harga barang yang tercantum dalam packing list. Commercial
Invoice ini berisikan nilai barang per item dan total nilai barang. Biasanya,
Commercial Invoice, Packing List dan Bill of Lading adalah bagian yang
tidak terpisahkan dalam proses Export dan Import atau bisa dikatakan ketiga
dokumen ini adalah 1 set dokumen Export / Import.
6. Consignment  Pembayaran transaksi yang dibayarkan setelah barang terjual (titip jual ,
konsinyasi)
7. Invoice Faktur atau nota yang berisi harga dan jumlah barang serta total harga.
8. C&F (Cost and Freight) Seluruh biaya produksi dan pengapalannya masuk dalam harga barang.

9. Clearance 1. Hak kapal untuk meninggalkan pelabuhan.


2. Izin berangkat kapal dari pelabuhan.
3. Izin mengeluarkan barang dari pabean
10. Consignee Nama dan alamat penerima barang atau pembelinya.
11. F. O. B (free on board) Suatu kewajiban penjual hanya sebatas sampai pelabuhan pengirim.
12. Packing list Faktur atau nota yang berisi jumlah dan berat barang (berat bersih dan berat
kotor). Dalam packaging list juga terdapat alamat pengirim (shipper) dan
penerima (receiver)
13. Commodity Barang yang merupakan hasil pertanian, namun saat ini disebut produk.
14. Health Certificate (HC) Sebuah sertifikat yang diterbitkan oleh lembaga atau
and Phytosanitary pejabat karantina hewan dan tumbuhan berwenang di negara asal. Di
Certificate (PC) Indonesia, HC dan PC diterbitkan oleh petugas Badan Karantina
Pertanian Kementerian Pertanian Republik Indonesia. Kedua sertifikat ini
merupakan salah satu Persyaratan Karantina yang wajib dipenuhi oleh setiap
hewan, tumbuhan, dan produk turunannya yang diimpor. Pelanggaran
terhadap persyaratan karantina memiliki konsekuensi hukum. Proses
mendapatkannya melalui serangkaian prosedur dan tindakan karantina,
termasuk uji laboratorium, agar tidak terjadi penyebaran penyakit hewan
(HPHK) dan tumbuhan (OPTK) antarnegara maupun antararea di Indonesia.
15. Weight Berat kotor suatu barang yang menyangkut isi dan pembungkusnya.
16. Sales contract Sales contract atau kontrak penjualan merupakan kesepakatan antara penjual
dengan pembeli. Berisi informasi mengenai: deskripsi produk/komoditas,
jumlah barang, harga, syarat pembayaran, waktu penyerahan barang,
prosedur hukum dan arbitrasi, syarat pengepakan, cara pengangkutan dan
asuransi.
17. Letter of Credit (LC) Merupakan istilah untuk jaminan yang diberikan bank penerbit kepada
eksportir sesuai dengan instruksi dari importer untuk melakukan
pembayaran sejumlah tertentu. 
18. Net Weight Berat bersih barang tanpa menghitung kemasan.
19. ETA (Estimated Time of Perkiraan waktu kedatangan kapal.
Arrival)
20. Telegraphic Transfer Pembayaran secara telegraphic transfer atau bank transfer

Anda mungkin juga menyukai