Anda di halaman 1dari 6

Nama : Karolina Kurniati Delis

Nim : 1818622018151668

Tugas : Metodologi Penelitian tentangbtabulasi data dengan kuisioner responden

Penelitian ini dilakukan di tiga Desa di Kecamatan Sumbermanjing Wetan Kabupaten

Malang yaitu Desa Duju, Desa Sumbermanjing dan Desa Harjokuncaran dengan menyebarkan

kuesioner kepada 35 responden yang terdiri dari perangkat desa dan tokoh masyarakat. Jumlah

responden di Desa Druju sebanyak 10 responden, Desa Sumbermanjing 15 responden, Desa

Harjokuncaran 10 responden. Pada penelitian ini, metode yang digunakan untuk pengambilan

sampel adalah quotes sampling yaitu perangkat desa dan tokoh masyarakat di Desa Druju, Desa

Sumbermanjing, dan Desa Harjokuncaran.

Tabel 4.2 dibawah ini menunjukkan rincian pembagian dan pengembalian kuesioner, dan

mengkonfirmasi tingkat pembagian dan tingkat pengembalian yang akan digunakan.

Tabel 4.2
Rincian Pengiriman dan Pengembalian Kuesioner
Keterangan Jumlah
Kuesioner yang dikirim 35
Kuesioner yang kembali 35
Kuesioner yang dapat digunakan 35
Kuesioner yang tidak kembali (35-35) 0
Tingkat pengembalian kuesioner (35/35x100%) 100%
Tingkat pengembalian yang digunakan (35/35x100%) 100%
Sumber : data primer yang diolah 2020

Berdasarkan tabel 4.2, kuesioner yang dibagikan berjumlah 35 kuesioner dan telah dilakukan

pengecekan tidak ada kuesioner yang tidak lengkap sehingga semua kuesioner dapat digunakan.

Tingkat pengembalian kuesioner sebesar 100%, dihitung dari jumlah kuesioner tanpa

menghitung kelayakan responden sebanyak 35 kuesioner dibagi total kuesioner yang dikirim

sebanyak 35. Tingkat pengembalian kuesioner dapat digunakan sebesar 100% di hitung dari

presentasi jumlah kuesioner dengan menghitung kelayakan responden sebanyak 35 kuesioner


dibagi total kuesioner yang dikir yaitu 35 kuesioner. Dari hasil kuesioner diperoleh gambaran

responden sebagai berikut :

1. Jenis Kelamin

Pengelompokkan responden berdasarkan jenis kelamin dapat dilihat pada tabel 4.3 dibawah

ini :

Tabel 4.3
Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin
No Jenis Kelamin Jumlah Presentasi
1. Laki-laki 25 71%
2. Perempuan 10 29%
Jumlah 35 100%
Sumber : data primer yang diolah 2020

Berdasarkan tabel 4.3 diatas dapat diketahui bahwa jumlah responden berjenis kelamin laki-laki

lebih banyak dari jumlah responden berjenis kelamin perempuan, dimana terdapat 25 orang atau

71% berjenis kelamin laki-laki dari jumlah seluruh responden dan 10 atau 29% berjenis kelamin

perempuan dari jumlah seluruh responden.

2. Kelompok Usia Responden

Karakteristik responden berdasarkan usia responden dapat dilihat di tabel 4.4 di bawah ini :

Tabel 4.4
Karakteristik Responden Berdasarkan Usia Responden
NO Usia Jumlah Presentasi
1. 20-30 Tahun 6 Orang 17,1 %
2. 30-40 Tahun 14 Orang 40%
3. 40-50 Tahun 10 Orang 28,6%
4. 50-60 Tahun 5 Orang 14,3%
JUMLAH 35 Orang 100%
Sumber : data primer yang diolah 2020

Berdasarkan Tabel 4.4 di atas dapat di ketahui bahwa dari 35 responden, sebagian responden

berumur 20-30 tahun dengan persentase 17,1% dari total responden, selanjutnya responden yang

berumur 30-40 tahun dengan persentase 40%, selanjutnya reponden yang berumur 40-50 tahun

dengan persentase 28,6%, dan responden yang berumur 50-60 tahun dengan persentase 14,3%

dari total responden.


3. Tingkat Pendidikan

Karakteristik responden dilihat dari tingkat pendidikan responden dapat dilihat pada tabel

4.5 di bawah ini :

Tabel 4.5
Karakteristik Responden Berdasarkan Tingkat Pendidikan
NO Pendidikan Terakhir Jumlah Persentase
1. SD 1 Orang 1%
2. SMP 2 Orang 5,8 %
3. SMA/SMK 25 Orang 75,1 %
4. D3 1 Orang 1%
5. S1 6 Orang 17,1 %
JUMLAH 35 Orang 100%
Sumber : data primer yang diolah 2020

Berdasarkan Tabel 4.5 di atas dapat di ketahui bahwa pendidikan responden sebagian besar

adalah SMA/SMK berjumlah 25 orang dari keseruhan responden, pendidikan SD berjumlah 1

orang, pendidikan SMP berjumlah 2 orang, D3 berjumlah 1 orang, dan S1 berjumlah 6 orang dari

keseluruhan responden.

4. Jabatan

Karakteristik responden dilihat dari jabatan dapat di lihat pada tabel 4.6 di bawah ini :

Tabel 4.6
Karakteristik Responden Berdasarkan Jabatan
NO Jabatan Jumlah Persentase
1. Perangkat Desa 21 Orang 60%
2. Tokoh Masyarakat 14 Orang 40%
JUMLAH 35 Orang 100%
Sumber : data primer yang diolah 2020

Berdasarkan Tabel 4.6 di atas dapat diketahu bahwa sebagian besar responden mempunyai

jabatan sebagai Perangkat Desa dengan jumlah 21 orang, sedangkan tokoh masyarakat berjumlah

14 orang dari keseluruh responden.

4.3. Deskripsi Variabel


Tabel 4.7
Distribusi Frekuensi Variabel Transparansi(X1)
No. Item X1 SS(5) S(4) CS(3) TS(2) STS(1) JUMLAH
F % F % F % F % F % SAMPEL
1. 21 60,0 14 40 0 0 0 0 0 0 35
2. 21 60,0 14 40 0 0 0 0 0 0 35
3. 28 80,0 7 20 0 0 0 0 0 0 35
4. 28 80,0 7 20 0 0 0 0 0 0 35
JUMLAH 98 42
Rata-Rata 70 30
Sumber : data primer yang diolah 2020

Tabel 4.7 diatas menjelaskan distribusi frekuensi skor angket variabel Transparansi yang

diperoleh dari 35 responden. Hasil perhitungan rata-rata frekuensi skor dari setiap alternative

jawaban responden dengan jumlah 4 pernyataan menunjukkan bahwa 70% responden menjawab

sangat setuju dan 30% responden menjawab setuju. Jadi dapat disimpulkan bahwa jawaban

sangat setuju mempunyai frekuensi yang lebih tinggi. Hal tersebut menunjukkan bahwa

transparansi memiliki kategori baik karena rata-rata responden menjawab sangat setuju dan

setuju sebesar 50%.

Tabel 4.8
Distribusi Frekuensi Variabel Peran Perangkat Desa(X2)
No. Item SS(5) S(4) CS(3) TS(2) STS(1) JUMLAH
X2 SAMPEL
F % F % F % F % F %
1. 21 60, 9 25,7 5 14,3 0 0 0 0 35
0
2. 10 28, 19 54,3 6 17,1 0 0 0 0 35
6
3. 10 28, 19 54,3 6 17,1 0 0 0 0 35
6
4. 14 40, 16 45,7 5 14,3 0 0 0 0 35
0
5. 10 28, 19 54,3 6 17,1 0 0 0 0 35
6
6. 10 28, 19 54,3 5 14,3 1 2,9 0 0 35
6
7. 9 25, 20 57,1 6 17,1 0 0 0 0 35
7
JUMLAH 84 121 3 1
9
Rata-rata 34, 49,4 15,9 2,9
3
Sumber : data primer yang diolah 2020
Tabel 4.8 di atas menjelaskan distribusi frekuensi skor angket variabel Peran Perangkat Desa

yang diperoleh dari 35 responden. Hasil perhitungan rata-rata frekuensi skor dari setiap

alternative jawaban responden dengan jumlah 7 pernyataan menunjukkan bahwa 34,3%


responden menjawab sangat setuju, 49,4% responden menjawab setuju, 15,9% responden

menjawab cukup setuju, 2,9% responden menjawab tidak setuju. Hal ini menunjukkan bahwa

Peran Perangkat Desa termasuk dalam kategori baik karena rata-rata responden menjawab sangat

setuju dan setuju sebesar 41,85%.

Tabel 4.9
Distribusi Frekuensi Variabel Partisipasi Masyarakat(X3)
No. Item X3 SS(5) S(4) CS(3) TS(2) STS(1) JUMLAH
SAMPEL
F % F % F % F % F %
1. 14 40, 19 54,3 1 2,9 1 2,9 0 0 35
0
2. 17 48, 18 51,4 0 0 0 0 0 0 35
6
3. 15 42, 19 54,3 1 2,9 0 0 0 0 35
9
4. 18 51, 17 48,6 0 0 0 0 0 0 35
4
5. 27 77, 8 22,9 0 0 0 0 0 0 35
1
JUMLAH 91 81 2 1
Rata-rata 52 46,3 2,9 2,9
Sumber : data primer yang diolah 2020

Tabel 4.9 diatas menjelaskan distribusi frekuensi skor angket variabel Partisipasi Masyarakat

yang diperoleh dari 35 responden. Hasil perhitungan rata-rata frekuensi skor dari setiap

alternative jawaban responden dengan jumlah 5 pernyataan menunjukkan bahwa 52% responden

menjawab sangat setuju 46,3% responden menjawab setuju, 2,9% responden menjawab cukup

setuju, 2,9% responden menjawab tidak setuju. Hal ini menunjukkan Partisipasi Masyarakat

memiliki kategori baik karena rata-rata responden menjawab sangat setuju dan setuju sebesar

49,15%.

Tabel 4.10
Distribusi Frekuensi Variabel Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa(Y)
No. Item Y SS(5) S(4) CS(3) TS(2) STS(1) JUMLAH
SAMPEL
F % F % F % F % F %
1. 22 62, 8 22,9 5 14,3 0 0 0 0 35
9
2. 12 34, 17 48,6 6 17,1 0 0 0 0 35
4
3. 22 62, 11 31,4 2 5,7 0 0 0 0 35
9
4. 21 60, 12 34,3 0 0 1 2,9 1 2,9 35
0
5. 16 45, 18 51,4 1 2,9 0 0 0 0 35
7
6. 16 45, 19 54,3 0 0 0 0 0 0 35
7
7. 18 51, 16 45,7 1 2,9 0 0 0 0 35
4
8. 8 22, 21 60,0 6 17,1 0 0 0 0 35
9
9. 6 17, 23 65,7 5 14,3 1 2,9 0 0 35
1
10. 16 45, 18 51,4 1 2,9 0 0 0 0 35
7
11. 13 37, 16 45,7 6 17,1 0 0 0 0 35
1
JUMLAH 170 179 33 1 1
Rata-rata 44, 46,5 10,47 2,9 2,9
1
Sumber : data primer yang diolah 2020

Tabel 4.10 di atas menjelaskan distribusi frekuensi skor angket variabel Akuntabilitas

Pengelolaan Dana Desa yang diperoleh dari 35 responden. Hasil perhitunganrata-rata frekuensi

skor dari setiap alternative jawaban responden dengan jumlah 11 pernyataan menunjukkan

bahwa 44,1% responden menjawab sangat setuju, 46,5% responden menjawab setuju, 10,47%

responden menjawab cukup setuju, 2,9% responden menjawab tidak setuju, 2,9 responden

menjawab sangat tidak setuju. Hal ini menunjukkan bahwa Akuntabilitas Pengelolaan Dana

Desa dalam kategori baik karena rata-rata responden menjawab sangat setuju dan setuju sebesar

45,3%.

Anda mungkin juga menyukai