Anda di halaman 1dari 4

PENILAIAN FUNGSI

KOGNITIF LANSIA
No.Dokumen :
No. Revisi :0
SOP Tanggal Terbit :
Halaman : 1/4
Dr. Hj. Novia Diana Roza, M.Kes
Puskesmas Makrayu NIP. 196212121989102001
Palembang

1. Penilaian fungsi kognitif lansia adalah serangkaian kegiatan yang


1. Pengertian
dilakukan untuk menilai fungsi kognitif pasien pra lansia (umur 45-59
tahun) dan lansia (umur> 60 tahun) yang memiliki factor resiko vaskuler,
dengan menggunakan instrument Montreal Cognitif Assesment versi
Indonesia (MoCA-INA), yaitu penilaian aspek visuo spasial, bahasa,
atensi atau perhatian, memori dan orientasi.
2. Koordinator kegiatan pelayanan kesehatan lansia adalah perawat atau
bidan pengelola program lansia. Sedangkan tenaga pelaksana pelayanan
kesehatan lansia adalah dokter umum, perawat, bidan.
3. Kriteria pencapaian pelayanan kesehatan lansia adalah minimal 40%
penduduk pra lansia dan 70% penduduk lansia di wilayah kerja
puskesmas mendapat pelayanan kesehatan usila sesuai standar
Agar kegiatan penilaian fungsi kognitif pasien pra lansia (umur 45-59 tahun)
2. Tujuan
dan lansia (umur> 60 tahun) dengan menggunakan instrument MoCA-INA
mendapatkan hasil yang tepat.
Surat Keputusan Kepala Puskesmas Makrayu Palembang Nomor........ Tahun
3. Kebijakan
2016 tentang Pedoman Pelaksanaan Program Kesehatan Usia Lanjut di
wilayah kerja Puskesmas Makrayu
Pusat Inteligensia Kesehatan Kementerian Kesehatan. Modul dan Kurikulum
4. Referensi
Pelatihan Peningkatan Kompetensi Tenaga Penanggulangan Kesehatan
Inteligensia Pada Usia Lanjut. Jakarta. 2011.
1. Kartu Menuju Sehat lansia
5. Alat dan Bahan
2. Form atau Blangko MoCA-INA
3. Buku register pelayanan
4. Kohort pra lansia atau lansia
1. Petugas menyiapkan kelengkapan administrasi
6. Langkah - langkah
2. Petugas menjelaskan cara penilaian fungsi kognitif kepada pasien
3. Petugas menanyakan dan mencatat identitas pasien (nama, umur atau
tanggal lahir, jeniskelamin, alamat, pendidikan dan faktor resiko vaskuler
pasien)
4. Petugas meminta pasien untuk mengikuti instruksi penilaian fungsi
kognitif sesuai dengan instrument MoCA-INA (Montreal Cognitif
Assesmentversi Indonesia).
5. Petugas menilai dan mengkategorikan hasil penilaian fungsi kognitif
dengan menggunakan standar sebagai berikut :
a. Untuk tingkat Pendidikan Sekolah Dasar
Tingkat Laki- Perempu
laki an
Pemeriks 40-50 51-60 >60 th 40-50 th 51-60 th >60 th
aan th th
Normal >18,11 >18,58 >18,883 >21,38 >16,34 >19,28
>M-1SD 3 5
AAMI 18,113- 18,585- 18,883- 21,38- 16,34- 19,28-
(1-1,5 17,27 18 18,12 20,32 13,51 17,84
SD)
MCI <17,27 <18 <18,12 <20,32 <13,51 <17,84
M-
(<1,5SD)

b. Untuk Tingkat Pendidikan Sekolah Menengah Pertama (SMP)


Tingkat Laki-laki Perempu
an
Pemeriksa 40-50 51-60 th >60 th 40-50 th 51-60 th >60 th
an th
Normal >19,31 >20,215 >20,18 >20,793 >20,98 >22,65
>M-1SD 5 2
AAMI 19,315- 20,215- 20,182- 20,793- 20,98- 22,65-
(1-1,5 SD) 17,65 18,87 18,383 19,19 19,47 21,337
MCI <17,65 <18,87 <18,38 <19,19 <19,47 <21,37
M- 3
(<1,5SD)

c. Untuk Tingkat Pendidikan Sekolah Menengah Atas (SMA)


Tingkat Laki-laki Perempu
an
Pemeriks 40-50 th 51-60 th >60 th 40-50 th 51-60 th >60 th
aan
Normal >23,572 >21,86 >20,202 >24,187 >24,075 >23,35
>M-1SD
AAMI 23,572- 21,86- 20,202- 24,187- 24,075- 23,35-
(1-1,5 22,503 21,04 18,748 22,98 23,038 21,994
SD)
MCI <22,503 <21,04 <18,748 <22,98 <23,038 <21,99
M- 4
(<1,5SD)

6. Petugas mencatat hasil pemeriksaan kedalam buku register penilaian


fungsi kognitif dan kohort pralansia atau lansia.
7. Bagan Alir Mulai Petugas menyiapkan Petugas menjelaskan cara
kelengkapan administrasi penilaian fungsi kognitif

Petugas meminta pasien untuk Petugas menanyakan dan


mengikuti instruksi penilaian mencatat identitas pasien
fungsi kognitif

Petugas menilai dan


mengkategorikan hasil penilaian

KMS lansia
Form MoCA-INA
Petugas mencatat hasil penilaian Register Pelayanan
Kohort pra lansia/lansia

Selesai

8. Hal-hal yang
perlu
diperhatikan
1. BP Umum atau Poli Lansia
9. Unit terkait
2. Posyandu Lansia
3. Kegiatan Kunjungan Rumah (Home Care)
1. Buku Register Lansia
10. Dokumen terkait
2. Form MoCA-INA
3. KMS Lansia
4. Kohort pra lansia atau lansia
11. Rekaman Tgl. Mulai
No Yang dirubah Isi Perubahan
historis diberlakukan
perubahan.

Anda mungkin juga menyukai