Anda di halaman 1dari 6

REKONSTRUKSI SILABUS

KELAS X SEMESTER GENAP KD 3.9

MATERI USAHA DAN ENERGI

Nama : Afifah Nur Hidayatullah

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN FISIKA


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
2020
Mata Pelajaran Fisika
Satuan pendidikan Sekolah menengah atas/ madrasah aliyah
Kelas X
Semester Genap
Alokasi waktu 2 x 3 jp
Kompetensi inti KI-1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama
yang dianutnya.
KI-2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin,
tanggungjawab, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, damai), santun, responsif
dan pro-aktif dan menunjukkan sikap
sebagai bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam
serta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI-3 : Memahami, menerapkan, menganalisis dan
mengevaluasi pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural, dan metakognitif
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanu-siaan,
kebangsaan, kenega-raan, dan peradaban
terkait penyebab fenomena dan kejadian,
serta menerapkan pengetahuan prosedural
pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
KI-4 : Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta
dalam ranah konkrit dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta
bertindak secara efektif dan kreatif, dan
mampu menggunakan metode sesuai kaidah
keilmuan.
Kompetensi dasar 3.9 Menganalisis konsep energi, usaha (kerja),
hubungan usaha (kerja) dan perubahan energi,
hukum kekekalan energi, serta penerapannya
dalam peristiwa sehari-hari.

4.9 Mengajukan gagasan penyelesaian masalah


gerak dalam kehidupan sehari-hari dengan
menerapkan metode ilmiah, konsep energi,
usaha (kerja), dan hukum kekekalan energi.
Materi pokok Usaha (kerja) dan energi:
Uraian materi  Konsep usaha (kerja)
 Hubungan usaha (kerja) dengan Daya
 Energi kinetik dan energi potensial (gravitasi dan
pegas)
 Hubungan usaha (kerja) dan energi kinetik
 Hubungan usaha (kerja) dengan energi potensial
 Hukum kekekalan energi mekanik
Sarana Belajar  Laptop

 Proyektor

 Video simulasi
Sumber Belajar  Buku Fisika untuk SMA/MA kelas X kurikulu
m 2013 pada Bab VIII semester genap

 Ppt Materi Usaha dan Energi

 Lks

 Internet mengenai materi usaha dan energi


Kegiatan Pembelajaran  Mengamati fenomena yang terjadi dalam
kehidupan sehari – hari yang berkaitan dengan u
saha bisa ditampilkan dalam bentuk tayangan
video atau gambar, misalnya tentang bola besi
yang jatuh mengenai plastisin yang meny
ebabkan bentuk plastisin berubah.
 Menanyakan terkait fenomena yang
ditayangkan, mengapa fenomena itu bisa terjadi,
dan apa yang menyebabkan itu terjadi
 Melakukan demonstrasi untuk mengetahui kaitan
antara massa benda yang jatuh dengan ben
tuk plastisin yang berubah pada pembela
jaran Ek, ketinggian benda terhadap ene
rgi yang ditimbulkannya ketika jatuh pa
da pembelajaran Ep, dan kesamaan energi
pada benda yang sama di ketinggian sert
a berbeda benda yang sama dengan kecepa
tan berbeda pada pembelajaran kekekalan
energi mekanik.
 Menyimpulkan konsep hubungan usaha denga
n Ek Ep dari informasi yang didapatkan baik
dari demonstrasi maupun diskusi untuk
memecahkan masalah yang terdapat pada LKS,
yaitu berkaitan dengan kecepatan dan massa
pada pembelajaran Ek dan ketinggian den
gan massa pembelajaran Ep serta kekekal
an Ek dan Ep pada pembelajaran kekekala
n energi mekanik.
 Mempresentasikan hasil demonstrasi dan diskusi
yang telah dilakukan tentang Ek dan Ep,
hubungan usaha dan Ek Ep, dan hukum
kekekalan energ mekanik
Penilaian
Tertuis :
Pengetahuan siswa  Konsep Usaha

 Persamaan matematis Usaha


 Hubungan Usaha dengan Daya

 Persamaan matematis Energi Kinetik

 Persamaan matematis Energi Potesial

 Hubungan Usaha dengan EK

 Hubungan Usaha dengan EP

 Hukum Kekekalan Energi Mekanik


Penilaian kompetesi pen -Teknik :
getahuan  Diskusi dan presentasi tentang konsep usaha,
daya, serta Energi Kinetik dan Energi Potes
ial
 Hasil analisis data hasil demonstrasi Energi Ki
netik dan Energi Potesial
 Presentasi siswa tentang kebenaran konsep Ke
kekalan Energi Mekanik

Instrumen :

 Lembar penilaian hasil diskusi


 Lembar penilaian kemampuan siswa dalam
presentasi hasil demonstrasi dan diskusi
 Tes tertulis dalam bentuk 8 soal uraian
Unjuk kerja
Ketrampilan siswa Teknik :
 Keterampilan saat melakukan demonstrasi dan
mengumpulkan data terkait konsep usaha, da
ya, serta Energi Kinetik dan Energi Potesial
 Keterampilan membuat ilustrasi/aplikasi Energ
i Kinetik dan Energi Potesial
 Keterampilan mengolah informasi dan data
saat diskusi
 Keterampilan mengemukakan pendapat atau
mempresentasikan hasil demonstrasi dan
diskusi mengenai usaha, daya, serta Ener
gi Kinetik dan Energi Potesial.

Instrumen Penilaian :

 Lembar Observasi Penilaian Keterampilan

Anda mungkin juga menyukai