Anda di halaman 1dari 61

SEROLOGI IMUNOLOGI

PERTEMUAN 1
APA ITU IMUNOLOGI?

• Imunologi: Ilmu yang mempelajari tentang sistem


imun tubuh
• Sistem imun : Semua mekanisme yg digunakan tubuh
sebagai perlindungan terhadap bahaya yg dpt
ditimbulkan berbagai bahan dalam lingkungan hidup
• Lingkungan: fisik, kimia, biologi

01
02
MACAM SISTEM IMUN

1. Sistem imun alamiah/ non spesifik/ nature/ innate


2. Sistem imun didapat/ spesifik/ adaptif/ acquired

02
SISTEM IMUN ALAMIAH

• Sifat non spesifik: artinya memberikan perlindungan


kepada semua bahan/lingkungan yg mengancam tubuh
• Didapat sejak lahir
• Respon cepat artinya tidak perlu waktu untuk
mengenal antigen
• Dibedakan 3 macam
1. Fisik
2. Larutan
3. Seluler

03
03
03
RESPONS IMUN INNATEI
NONSPESIFIKIALAMI
Respons imun innate atau respons imun non-spesifik atau respons imun alami sudah
ada sejak lahir dan merupakan komponennormal yang selalu ditemukan pada tubuh
sehat. Respons ini meliputi: pertahanan fisik/mekanik, pertahanan biokimia, per-
tahanan humoral, dan pertahanan selular

03
03
03
03
7. & 8. Mikroba patogen yang berhasil menembus sawar fisik dan masuk ke
jaringan dibawahnya dapat dimusnahkan dengan bantuan komplemen dan
dicerna oleh fagosit

03
MACAM SISTEM IMUN ALAMIAH

1. Fisik / Mekanik
2. Kulit
3. Selaput lendir
4. Silia
5. Batuk
6. Bersin

04
Larutan
• Biokimia: Asam lambung, Saliva, Cairan vagina
• Humoral: Komplemen, Interferon, C-Reaktif Protein

Seluler
• Fagosit: Leukosit (Neutrofil, Eosinofil, Monosit,
Makrofag)
• Sel Nol (Large Granular Lymphocyte): Natural Killer
Cell (sel NK), Killer Cell (sel K)
• Sel Mediator: Basofil, Mastosit, Trombosit

05
05
05
05
05
SISTEM IMUN SPESIFIK

• Sifat spesifik: artinya memberikan perlindungan


hanya kepada jenis antigen tertentu, tidak untuk yg
lainya.
• Diperoleh dengan jalan: imunisasi, sakit, atau dari ibu
lewat plasenta, ASI
• Untuk mendapatkanya perlu waktu, artinya tubuh
perlu mengenal dulu antigen tsb kemudian sel imun
mengalami sensitifasi untuk memproduksi kekebalan
• Kekebalan baru berfungsi, pada saat terpapar antigen
yg kedua

01
MACAM SISTEM IMUM SPESIFIK
• Humoral: Limfosit B disebut juga sel B, berfungsi
membentuk antibodi
• Seluler: Limfosit T disebut juga sel T, berfungsi
membunuh virus, jamur, parasit, keganasan
• Sistem Limfoid: Kel. Timus, Limpa, kel. Limfe (tonsil)
• MALT (Mucosal Associated Lymphoid Tissue), banyak
terdapt dalam saluran nafas, cerna, genital
• SALT (Skin Associated Lymphoid Tissue) banyak
terdapat dalam Keratinoid, melanosid, sel Langerhans,
kolagen

02
ANTIGEN DAN ANTIBODI
/AGLUTINOGEN (Antigen and
Antibody)

03
03
03
03
Gambar 3. Struktur antibodi

03
Gambar : jenis antibodi

03
APA ITU ANTIGEN ?

• Antigen: bahan yang dapat merangsang respon imun


dan dapat bereaksi dengan antibodi
• Macam Antigen:
1. Imunogen: bahan yg dpt merangsang respon imun
2. Hapten: bahan yg dpt bereaksi dengan antibody

04
APA ITU EPITOP DAN PARATOP ?

1. Epitop/Determinan → bagian dari antigen yg dpt


mengenal/ menginduksi pembentukan antibodi
2. Paratop → bagian dari antibodi yg dpt mengikat
epitop

05
MACAM ANTIGEN BERDASARKAN
EPITOP
• Unideterminan, univalen → jenis epitop satu dan jumlahnya satu
_#__________________________

• Unideterminan, multivalen → jenis epitop satu, jumlah lebih dari satu


___#___#____#_______________

• Multideterminan, univalen → jenis epitop lebih dari satu dan jumlahnya


satu
_#__@___*___________________

• Multideterminan, multivalen → jenis epitop lebih dari satu, jumlah lebih


dari satu
___#_#_#_@__@__$__$__$___$_

01
MACAM ANTIGEN BERDASARKAN
SPESIFISITAS

1. Heteroantigen → dimiliki banyak spesies


2. Xenoantigen → dimiliki spesies tertentu
3. Alloantigen → dimiliki satu spesies
4. Antigen organ spesifik → dimiliki organ tertentu
5. Autoantigen → berasal dari tubuhnya sendiri

02
MACAM ANTIGEN BERDASARKAN
KETERGANTUNGAN PADA SEL T

1. T dependen → perlu pengenalan thd sel T dan sel B


→ untuk merangsang antibodi
2. T Independen → dpt merangsang sel B tanpa
mengenal sel T dahulu

03
MACAM ANTIGEN BERDASARKAN
BAHAN KIMIANYA

1. Karbohidrat → imunogenik
2. Lipid: tidak imunogenik → hapten
3. Asam nukleat → tidak imunogenik
4. Protein → imunogenik

04
APA ITU ANTIBODI ?

• Antibodi → protein serum yang mempunyai respon


imun (kekebalan) pada tubuh → Imunoglobulin (Ig)
• Ig dibentuk oleh sel plasma (proliferasi sel B) akibat
kontak/dirangsang oleh antigen
• Macam Imunoglobulin: Ig G, Ig A, Ig M, Ig E, Ig D

05
IMUNOGLOBULIN G

• Terbanyak dalam serum (75%)


• Dapat menembus plasenta → membentuk imunitas
bayi sampai berumur 6-9 bulan
• Mempunyai sifat opsonin → berhubungan erat
dengan fagosit, monosit dan makrofag
• Berperan pada imunitas seluler → dapat merusak
antigen seluler → berinteraksi dengan komplemen, sel
K, eosinofil dan neutrofil

01
IMUNOGLOBULIN A

• Sedikit dalam serum


• Banyak terdapat dalam → saluran nafas, cerna,
kemih, air mata, keringat, ludah dan air susu
• Fungsi:
• Menetralkan toksin dan virus,
• Mencegah kontak antara toksin/ virus dng sel sasaran
• Mengumpalkan/ mengganggu gerak kuman →
memudahkan fagositosis

02
IMUNOGLOBULIN M
• Tidak dapat menembus plasenta
• Dibentuk pertama kali oleh tubuh → akibat rangsangan
antigen → sifilis, rubela, toksoplasmosis
Fungsi:
• Mencegah gerakan mikroorganisme antigen →
memudahkan fagositosis
• Aglutinosis kuat terhadap antigen

03
03
IMUNOGLOBULIN E

• Jumlah paling sedikit dalam serum


• Mudah diikat oleh sel mastosit, basofil dan eosinofil
• Kadar tinggi pada kasus: alergi, infeksi cacing,
skistosomiasis, trikinosis
• Proteksi terhadap invasi parasit seperti cacing

04
IMUNOGLOBULIN D

• Sedikit ditemukan dalam sirkulasi


• Tidak dapat mengikat komplemen
• Mempunyai aktifitas antibodi terhadap → makanan
dan autoantigen

05
01
02
03
04
05
01
02
03
04
05
01
02
03
04
05
01
02
03
04
05
05
34

Anda mungkin juga menyukai