Anda di halaman 1dari 26

LAPORAN KEGIATAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN)

DI BENGKEL FAJAR RACING MOTOR

Laporan ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk melengkapi :

Ujian Akhir Nasional (UAN)

Disusun oleh :

Nama : Muhammad Ilham Haki Firdaus

Nis : -

Jurusan : TSM A ( Teknik Sepeda Motor)

SMK PASUNDAN JATINANGOR

JALAN KOL.AHMAD SYAM CIKERUH TLP.(022)7782242 /022 70807936

JATINANGOR 45363 KAB SUMEDANG

e-mail : smkpasundanjatinangorgunawan@yahoo.com

:www.smkpasundanjatinangor . wordpress.com

TAHUN PELAJARAN 2019 - 2020


LEMBAR PENGESAHAN DARI SEKOLAH

Nama Sekolah : SMK Pasundan Jatinangor

Kelompok : TSM A ( Teknik Sepeda Motor)

Disahkan di : Jatinangor

Pada Tanggal : ........................................

Ketua Program Keahlian Pembimbing Prakerin

EMAN SULAEMAN ASEP YUSUF

Koordinator Prakerin

H.ADE FATURAHMAN,M.PD.I

Mengetahui,

Kepala SMK Pasundan Jatinangor

NUNUNG KURNIA, ST
LEMBARAN PENGESAHAN DARI PERUSAHAAN/INSTANSI

Nama Perusahaan : Bengkel FAJAR MOTOR RACING

Alamat. : Jl. Rancaekek, Sindangpakuon, Kec. Cimanggung, Kab. Sumedang, Jawa Barat.

Disahkan di : Bandung

Pada tanggal : .......................................

Pembimbing I Pembimbing II

Asep Yusuf Indra Iskan

Mengetahui /menyetujui

Pimpinan /manajer,

YUONO
KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis ucapkan terima kasih ucapkan kehadiran Allah SWT yang maha esa yang telah
melimpahkan hidayahnya dan memberikan kami kesempatan dalam menyelesaikan laporan PKl.(Praktek
kerja lapangan) yang kami buat ini.laporan ini disusun untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam
menyelesaikan PKL (Praktek kerja lapangan )bagi para siswa SMK Pasundan Jatinangor.

Laporan Prakerin ini dibuat berdasarkan apa yang penulis temukan di lapangan tempat pelaksanaan
praktek kerja industri (PRAKERIN)di Bengkel Nusa Motor.saya mendapatkan pengetahuan yang lebih
didalam dunia industri ,terutama banyak mendapat pengalaman berharga yang tidak ternilai.

Di kesempatan ini, penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada pihak-pihak terkait yang telah
memberikan dukungan moral dan juga bimbingannya pada penulis.ucapan terima kasih ini penulis
tujukan kepada :

1.Bapak Nunung Kurnia ,ST selaku kepala sekolah SMK Pasundan Jatinangor

2. Bapak Yuono selaku pimpinan di Bengkel Fajar Racing Motor

3.Bapak Eman Sulaeman selaku ketua jurusan TSM (Teknik Sepeda Motor)

4.Bapak H.Ade Faturahman selaku koordinator prakerin SMK Pasundan Jatinangor

5.Bapak Asep Yusuf selaku pembimbing di Bengkel Nusa Motor

6.Para karyawan yang bertugas di Bengkel Fajar Racing Motor

7.Dan kepada semua pihak yang telah membantu proses penyusunan laporan

Susunan laporan PKL ini sudah dibuat dengan sebaik - baiknya , namun tentu masih banyak
kekurangnya oleh karena itu jika ada kritik atau saran apapun yang sifatnya membangun bagi penulis,
dengan senang hati akan penulis Terimakasih

Jatinangor,18 Maret 2020

Penulis

Muhammad Ilham Haki. F


DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN ............................................................................................................. i

KATA PENGANTAR .................................................................................................................... iii

DAFTAR ISI ........................................................................................................................ v

BAB I : PENDAHULUAN .............................................................................................................. 1

A. Latar Belakang Prakerin ............................................................................................

B. Pengertian Prakerin ...................................................................................................

C. Maksud dan Tujuan Prakerin ....................................................................................

D. Manfaat Prakerin .......................................................................................................

E. Waktu dan Tempat Prakerin .....................................................................................

BAB II : TUJUAN UMUM ............................................................................................................

A. Nama dan Alamat Perusahaan ................................................................................

B. Sejarah singkat Perusahaan .....................................................................................

C. Struktur Organisasi dan Data Personalia ................................................................

BAB III TINJAUAN KHUSUS ......................................................................................................

A. Laporan Kegiatan Berkala (ditandatangani pembimbing perusahaan) ...............

B. Landasan Teori ........................................................................................................

C. Kegiatan Praktek kerja ...........................................................................................

BAB IV : KESIMPULAN DAN SARAN ........................................................................................

A. Kesimpulan ...............................................................................................................

B. Saran .......................................................................................................................

BAB V : PENUTUP ...................................................................................................................

LAMPIRAN

DAFTAR PUSTAKA
BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG PRAKERIN

Ilmu pengetahuan dan teknologi selalu berkembang dan mengalami kemajuan , sesuai dengan
berkembang zaman dan perkembangan cara berfikir maunisa. Bangsa Indonesia sebagai salah satu
Negara berkembang tidak akan bisa maju selama belum memperbaiki kualitas sumber daya manusianya.
Untuk memperbaiki sumber daya manusia di lingkungan kerja ini dapat ditempuh dengan banyak cara.
Salah satunya adalah dengan diwajibkan Praktek kerja/Prakerin bagi siswa SMK

Dengan adanya kegiatan ini, siswa SMK dapat mengenal dunia kerja atau dunia usaha secara nyata
dan operasional sehingga siswa memiliki persepsi , wawasan dan motivasi yang tinggi terhadap
perannya prakerin sangat penting untuk siswa SMK agar siswa dapat melihat,mangamati,
membandingkan dan menganalisasi kondisi tempat melaksanakan magang.sekaligus dapat menerapkan
dan teori yang di dapat disekolah menengah kejuruan

SMK Pasundan Jatinangor sebagai salah satu SMK di kabupaten Sumedang , telah menjalani kerjasama
dengan pihak instansi/perusahaan untuk menempatkan siswa-siswi mengenal dunia industri dalam
bentuk praktek kerja industri salah satu instansi/perusahaan tersebut adalah di BENGKEL NUSA MOTOR

Sebagai salah satu siswa yang mengikuti prakerin ,penulis disempatkan di BENGKEL NUSA MOTOR
pada unit/seksi/bagian Mekanik

B. PENGERTIAN PRAKERIN

adalah suatu kegiatan pendidikan pelatihan dan pembelajaran yang di lakukan di dunia Usaha atau
dunia Industri dalam upaya pendekatan atau untuk meningkatkan mutu para siswa-siswi Sekolah
Menengah kejuruan (SMK). Prakerin merupakan singkatan dari Praktek Kerja Industri. Dengan adanya
prakerin ini diharapkan siswa dapat menambah bekal untuk masa yang akan mendatang dalam
memasuki dunia kerja yang semakin banyak persaingan seperti sekarang ini.

Biasanya dengan prakerin selama 3 bulan ini bisa dapat membakelai siswa untuk masa yang akan
datang. Lalu apakah sama prakerin dengan PKL ? Ya, PKL dan prakerin memang memiliki kesamaan. Yang
membedakannya adalah kata-katanya saja. PKL merupakan kependekatan dari Praktek Kerja Lapangan.
Tujuannya sama, yakni meningkatkan kualitas siswa dalam kegiatan didunia kerja agar nantinya setelah
lulus dari prakerin atau PKL ini siswa sudah mantap dalam menjalankan perkejaannya.
C. MAKSUD DAN TUJUAN PRAKERIN

Maksud dan tujuan siswa-siswi mengikuti PEAKERIN adalah sebagai berikut :

a.Maksud

1. Siswa-siswi dapat mengenal dunia kerja sesungguhnya.

2. Mempraktekan teori yang dipelajari di sekolah di lapangan kerja.

3. Memberikan gambaran tentang dunia kerja.

4. Menambah wawasan dan pengetahuan tentang dunia kerja.

5. Mengenal situasi dan kondisi ketika berada dilapangan kerja secara langsung.

b.Tujuan

Ada pun tujuan umum prakerin adalah sebagai berikut :

1. Menumbuhkan motivasi kerja dan berwirausaha

2. Meningkatkan kecakapan dan keterampilan mahasiswa khususnya sense of business

3. Untuk meningkatkan,memperluas dan menetapkan pemahaman siswa tentang dunia kerja yang
sesungguhnya

4. Sebagai salah satu usaha untuk mempersiapkan SDM yang berkualitas dalam menghadapi persaingan
Fiera globalisasi yang sesuai dengan tuntutan dunia kerja

5. Sebagai umpan balik bagi sekolah menengah kejuruan untuk mempersiapkan siswa yang mampu
memberikan pemikiran yang inovatif di bidang masing-masing, sehingga lulusan SMK tidak asing dengan
dunia kerja /usaha

6. Meningkatkan efisiensi proses pendidikan dan pelatihan tenaga kerja yang berkualitas

Sedangkan tujuan khusus dari prakerin ini adalah untuk mengetahui bagaimana prosedur yang
dilakukan di Bengkel Nusa Motor sesuai dengan bidang yang digeluti .selama masa prakerin
D. MANFAAT PRAKERIN

1. Manfaat untuk siswa

a. Memberikan kesempatan untuk terlibat langsung dengan kondisi dunia kerja guna meningkatkan soft
skillnya

b. Memberikan kesempatan langsung untuk terlihat dalam kegiatan nyata instansi guna mengusah,
kemampuan serta sikan profesional

c.Dapat meningkatkan pengalaman kerja bagi siswa dalam keterampilan praktek

d.Meningkatkan kemampuan dalam berkomunikasi dan berperilaku dengan sopan sesuai kode etik yang
berlaku

e.Menambah wawasan dan cakrawala siswa mengenai hal-hal baru yang belum didapat didalam
pembelajaran disekolah

f.Dapat mengaplikasikan serta menerapkan konsep-konsep yang telah dipelajari dilindungan sekolah
dengan praktek

g.Melatih sikap peduli terhadap lingkungan kerja dengan mengerjakan tugas tanpa harus diperintah,
sesuai tanggung jawab uang dimiliki

2.Manfaat untuk sekolah

a.Pelajar SMK yang berjiwa kewirausahaan ,dengan bekal etos kerja dan mental yang sudah terlatih
melalui kegiatan Prakerin

b.Memberikan nilai lebih untuk SMK Pasundan Dimata DU/DI dengan mengadakan kerjasama kegiatan
prakerin

c.Dapat menyesuaikan program pendidikan dengan kebutuhan lapangan kerja

d.Memperluas jaringan atau relasi melalui kerja sama dengan SMK PASUNDAN JATINANGOR

3.Manfaat untuk DU/DI

a. Ikuti berpatisipasi dalam pembangunan pendidikan pada khususnya dan

b.Pengembangan bangsa pada umunya dengan sosialisasi dalam bentuk

c.Pemberian tugas yang berkaitan dengan kegiatan prakerin

d.Membantu pemerintah dalam menciptakan lapangan kerja

e.Dapat memilih peserta Prakerin baik jumlah, kemampuan, penampilan,dan waktu yang dianggap
menguntungkan
E. WAKTU DAN TEMPAT PRAKERIN

Waktu pelaksanaan prakerin dilaksanakan pada tanggal 18 Desember 2019 s/d 18 Maret 2020 di
Bengkel FAJAR RACING MOTOR Jl. Rancaekek, Sindangpakuon, Kec. Cimanggung, Kab. Sumedang, Jawa
Barat.
BAB II

TUJUAN UMUM

A. Nama dan Alamat Perusahaan

Nama : Fajar Racing Motor

Alamat : Jl. Rancaekek, Sindangpakuon, Kec. Cimanggung, Kab. Sumedang, Jawa Barat.

B. Sejarah singkat Perusahaan

C. Struktur Organisasi dan Data Personalianya

Struktur organisasi yang dimiliki Fajar Racing Motor terdiri dari pemimpin tertinggi yang menjabat
sebagai Store Manager (SM). Dibawahnya terdapat 4 orang kasir untuk . membantu kinerja dari tim
operasional adalah bagian Mekanik
BAB III

TINJAUAN KHUSUS

A. Kegiatan Berkala ( ditandatangani pembimbing Perusahaan )

Tempat / Tanggal Catatan Kegiatan

19 Kamis, 2019 t

20 Jumat, Desember 2019

23 Senin , Desember 2019

24 Selasa, Desember 2019

25 Rabu, Desember 2019

26 Kamis, Desember 2019

27 Jumat, Desember 2019

28 Sabtu, Desember 2019

30 Senin, Desember 2019

31 Selasa, Desember 2019

02 Kamis, Januari 2020

03 Jumat, Januari 2020

04 Sabtu, Januari 2020

05 Minggu , Januari 2020

06 Senin, Januari 2020

07 Selasa, Januari 2020

08 Rabu, Januari 2020

09 Kamis, Januari 2020

10 Jumat, Januari 2020

11 Sabtu, Januari 2020

13 Senin, Januari 2020


14 Selasa, Januari 2020

15 Rabu, Januari 2020

16 Kamis, Januari 2020 - Mengganti oli

- Mengganti oli

17 Jumat, Januari 2020 - Mengganti piringan rem

- Kanvas depan

18 Sabtu, Januari 2020 - Mengganti oli

- Mengganti kanvas rem belakang

- Mengganti oli

20 Senin, Januari 2020 - Mengganti lampu depan

- Service karbu

21 Selasa, Januari 2020 - Service blok cvt

- Mengganti oli

- Mengganti kanvas rem depan dan belakang

22 Rabu, Januari 2020 - Mengganti oli

- Mengganti oli

23 Kamis, Januari 2020 - Mengganti lampu depan

-Membersihkan karbu

24 Sabtu, Januari 2020 - Mengganti oli

- Mengganti kanvas belakang

26 Minggu, Januari 2020 - Mengganti oli

27 Senin, Januari 2020 - Mengganti kanvas rem belakang

- Mengganti oli mesin dan gardan

- Mengganti handgrip

28 Selasa, Januari 2020 - Memasang step depan

- Membersihkan karbu
- Mengganti oli

29 Rabu, Januari 2020 - Mengganti oli

- Ngefel rantai

30 Kamis, Januari 2020 - Mengganti oli

- Mengganti kanvas depan

31 Jumat, Januari 2020 - Mengganti oli

- Mengganti kanvas depan

- Mengganti oli

01 Sabtu, Februari 2020 - Mengganti kanvas belakang

- Service starter

02 Minggu, Februari 2020 - Mengganti oli

- Service karbu

03 Senin, Februari 2020 - Mengganti oli

- Mengganti lampu depan

04 Selasa, Februari 2020 - Mengganti baud caliper depan

05 Rabu, Februari 2020 - Mengetel rantai

- Mengganti oli

- Mengganti shock bleker

06 Kamis, Februari 2020 - Mengganti oli

- Mengganti kanvas belakang

07 Jumat, Februari 2020 - Mengganti oli

- Mengganti kanvas depan

08 Sabtu, Februari 2020 - Mengetel rantai

- Mengganti oli

- Mengganti oli

- Mengganti lampu depan


11 Selasa, Februari 2020 - Mengetel rantai

- Mengganti gear

- Mengganti oli

12 Rabu, Februari 2020 - Mengganti kanvas

- Mengganti lampu sen

- Mengganti oli

13 Kamis, Februari 2020 - Service karbu

- Membersihkan filter udara

14 Jumat, Februari 2020 - Mengganti lampu depan

- Mengganti oli

- Mengganti anting rantai

15 Sabtu, Februari 2020 - Mengganti kanvas belakang

- Mengganti oli mesin dan oli gardan

17 Senin, Februari 2020 - Mengganti oli

- Kanvas rem belakang

19 Rabu, Februari 2020 - Mengganti kanvas rem depan

- Mengganti oli

20 Kamis, Februari 2020 - Mengganti oli

- Mengganti kanvas rem depan

- Mengganti oli

21 Jumat,, Februari 2020 - Service blok cvt

- Mengganti kanvas rem belakang

22 sabtu, Februari 2020 - Mengganti oli

- Mengganti Kanvas rem depan

- Mengganti ban luar dan ban dalam

24 Senin, Februari 2020 - Service kelistrikan lampu


- Mengganti oli

25 Selasa, Februari 2020 - Mengganti kanvas depan

- Mengganti oli

- Service kelistrikan

- Setel rantai

26 Rabu, Februari 2020 - Mengganti karet gear

- Mengganti kanvas rem depan dan belakang

27 Kamis, Februari 2020 - Mengganti oli

- Mengganti panbel

- Mengganti kanvas belakang

- Service karbu

- Mengganti oli

- Mengganti lampu rem

28 Jumat, Februari 2020 - Mengganti kanvas depan

- Mengganti piringan rem depan

- Mengganti bearing depan velk

02 Senin, Maret 2020 - Mengganti oli

- Mengganti oli gardan

- Mengganti oli

03 Selasa, Maret 2020 - Mengganti lampu depan dan lampu rem belakang

- Mengisi air radiator

- Mengganti oli

- Mengganti baering velk belakang

- Mengganti rem belakang

04 Rabu, Maret 2020 - Mengisi air accu


- Service block cvt

- Service karbu

- Mengganti oli mesin

05 Kamis, Maret 2020 - Mengganti oli gardan

- Mengganti kanvas rem depan

06 Jumat, Maret 2020 - Mengganti oli

- Membersihkan filter udara

07 Sabtu, Maret 2020 - Mengganti oli gardan

- Mengganti oli mesin

- Service blok cvt

09 Senin, Maret 2020 - Mengganti oli

- Mengganti lampu depan

- Mengganti lampu depan

10 Selasa, Maret 2020 - Service karbu

- Mengganti oli mesin dan oli gardan

- Mengganti oli

- Mengganti lampu depan

- Service blok cvt

11 Rabu, Maret 2020 - Service karbu

- Mengganti busi

- Mengganti lampu senja

- Mengganti oli mesin

12 Kamis, Maret 2020 - Service blok cvt

- Mengganti kanvas rem belakang

- Mengganti oli gardan


13 Jumat, Maret 2020 - Mengganti kanvas rem depan

- Mengganti lampu depan

14 Sabtu, Maret 2020 - Mengganti oli

16 Senin, Maret 2020 - Mengganti kanvas rem belakang

- Mengganti oli

17 Selasa , Maret 2020 - Mengganti oli

18 Rabu, Maret 2020 - Perpisahan

B. LANDASAN TEORI

SISTEM REM TROMOL

Rem tromol merupakan sistem rem yang telah menjadi metode pengereman

standar yang digunakan sepeda motor kapasitas kecil pada beberapa tahun

belakangan ini. Alasannya adalah karena rem tromol sederhana dan murah.

Konstruksi rem tromol umumnya terdiri dari komponen-komponen seperti:

sepatu rem (brake shoe), tromol (drum), pegas pengembali (return springs), tuas

penggerak (lever), dudukan rem tromol (backplate), dan cam/nok penggerak.

Cara pengoperasian rem tromol pada umumnya secara mekanik yang terdiri dari;

pedal rem (brake pedal) dan batang (rod) penggerak.

Konstruksi dan cara kerja rem tromol seperti terlihat pada gambar 8.1 dan 8.2 di bawah ini:
Gambar : Rem tromol tipe single leading shoe

Pada saat kabel atau batang penghubung (tidak ditarik), sepatu rem dan tromol tidak saling kontak
(gambar Kkontruksi tromol). Tromol rem berputar bebas

mengikuti putaran roda.Tetapi saat kabel rem atau batang penghubung ditarik, lengan rem atau tuas
rem memutar cam/nok pada sepatu rem sehingga sepatu rem menjadi mengembang dan kanvas rem
(pirodo)nya bergesekan dengan tromol. Akibatnya putaran tromol dapat ditahan atau dihentikan, dan
ini juga berarti menahan atau menghentikan putaran roda

(1). Rem tromol dan kelengkapannya Brake pedal (pedal rem),

(2) Operating rod (batang penghubung),

(3) Brake lever (tuas rem),

(4) Brake shoe (sepatu rem),

(5) Drum (tromol)

Rem tromol terbuat dari besi tuang dan digabung dengan hub saat rem digunakan sehingga panas
gesekan akan timbul dan gaya gesek dari brake lining dikurangi. Drum brake mempunyai sepatu rem
(dengan lining) yang berputar berlawanan dengan putaran drum (wheel hub) untuk mengerem roda
dengan gesekan. Pada sistem ini terjadi gesekan-gesekan sepatu rem dengan tromol yang akan
memberikan hasil energi panas sehingga bisa menghentikan putaran tromol tersebut. Rem jenis
tromol disebut “internal expansion lining brake”. Permukaan luar dari hub tersedia dengan sirip-sirip
pendingin yang terbuat dari aluminium–alloy (paduan aluminium) yang mempunyai daya penyalur
panas yang sangat baik. Bagian dalam tromol akan tetap terjaga bebas dari air dan debu kerena
tromol mempunyai alur untuk menahan air dan debu yang masuk dengan cara mengalirkannya lewat
alur dan keluar dari lubang aliran.
Berdasarkan cara pengoperasian sepatu rem, sistem rem tipe tromol pada sepeda motor
diklasifikaskan menjadi dua, yaitu:

1. Tipe single leading shoe


Rem tromol tipe single leading shoe merupakan rem paling sederhana yang hanya mempunyai
sebuah cam/nok penggerak untuk menggerakkan dua buah sepatu rem. Pada ujung sepatu rem
lainnya dipasang pivot pin (pasak) sebagai titik tumpuan sepatu rem.

Gambar : Rem tromol tipe single leading shoe

2. Tipe two leading shoe


Rem tromol tipe two leading shoe dapat menghasilkan gaya pengereman kirakira

satu setengah kali single leading shoe. Terutama digunakan sebagai rem

depan, tetapi baru-baru ini digantikan oleh disk brake (rem cakram). Rem tipe

ini mempunyai dua cam/nok dan ditempatkan di masing-masing ujung dari

leading shoe dan trailing shoe. Cam tersebut bergerak secara bersamaan

ketika rem digunakan melalui batang penghubung yang bisa distel. Setiap

sepatu rem mempunyai titik tumpuan tersendiri pivot) untuk menggerakkan

cam.

Gambar; Rem tromol tipe two leading shoe


C. KEGIATAN PRAKTEK KERJA

Praktek

A. Pembongkaran

1) Pertama-tama buka lah mur pada tromoL

2) Buka mur pada penutup tromol

3) Kendorkan setelan rantai

4) Bukalah gigi tarik dari rumah tromol

5) Buka juga tutup tromol

6) Lalu lepaskan lah kanpas rem tromolnya

B. Perawatan/ Perbaikan
1) Bersihkan lah komponen-komponen tromol dengan menggunakan kuas ataupun menggunakan alat
lainya.

2) Lebih baik membesihkan tromol menggunakan deterjen,

C. Pemasangan
1) Pasanglah kembali kanpas tromol pada tempatnya tadi

2) Lalu pasang kembali tutup tromol

3) Pasng gigi tarik beserta rantainya

4) Setelah terpasang semua,pasanglah kembali asrodanya, dan pasang mur asnya.

5) Lalu stellah rantainya sesuai dengan ketentuan.


KEGIATAN PRAKTEK KERJA

NAMA PEKERJAAN

Bongkar pasang kampas rem tromol roda belakang pada sepeda motor Honda Supra FIT

Alat dan Bahan

Alat

Alat yang digunakan

Kunci Ring 19 mm

Kunci Ring 14 mm

Kunci Ring 12 mm

Kunci Ring 10 mm

Kunci T 12 mm

Palu Besi

Bahan

Bahan yang di perlukan

Jumlah dan satuan

Kampas Rem Tromol belakang 1 pasang

Ampelas kasar 1 lembar

Langkah Kerja

. Prosedur Bongkar Pasang Kampas Rem Tromol Roda Belakang


1. Pertama posisikan sepeda motor pada setandar utama.

2. Lepaskan mur penyetel rem dengan menggunakan kunci Ring 14 mm, kemudian lepas batang
penghubung dari lengan rem.

3. Lepaskan lengan penahan rem dengan menggunakan kunci T 12 mm.

4. Lepaskan As poros belakang dengan melepas mur As menggunakan kunci Ring 19 mm dan 14 mm.

5. Lepaskan roda dari sepeda motor dengan cara melepas rantai dari gear sprocket.

6. Lepaskan panel rem dari rumah Tromol, kemudian lepaskan kampas remnya.

7. Setelah itu, bersihkan rumah tromol dengan menyemprotkan angin kompresor. Kemudian ampelas
rumah tromol dengan ampelas kasar agar keadaan rumah tromol tidak licin sehingga proses
pengereman dapat maksimal.

8. Bersihkan juga panel rem dengan menyemprotkan angin kompresor.

9. Pasang pegas pengembali pada kampas rem yang baru. Kemudian pasang kampas rem yang baru
pada panel rem.

10. Pasang panel rem pada rumah treomol.

11. Pasang rantai pada gear sprocket kemudian pasang roda pada sepeda motor.

12. Pasang As poros belakang kemudian kencangkan murnya dengan menggunakan kunci Ring 19 mm
dan 14 mm, tapi sebelumnya kencangkan mur lengan penahan rem dengan menggunakan kunci T 12
mm.

13. Pasang batang penghubung pada lengan rem, kemudian pasang mur penyetel rem.

• Hasil pengamatan

Kurangnya daya saat melakukan pengereman dan timbul bunyi berisik saat menginjak rem belakang
diakibatkan oleh menipisnya kanvas rem/habis.

Solusi : ganti kanvas rem.

• Kesimpulan

Setelah melakukan perbaikan sistem rem , daya pengereman kembali normal dan bunyi berisik saat
menginjak pedal rem belakang sudah hilang / tidak ada.

KESIMPULAN HASIL PENANGANAN

Dari kegiatan yang saya lakukan, saya bisa memahami dan lebih mengetahui tentang cara
pelayanan pelanggan yang baik dan prima, sehingga saya mengetahui pelayanan terbaik untuk
pelanggan
BAB IV

KESIMPULAN DAN SARAN

A.Kesimpulan

Setelah penulis menjalankan Praktek kerja Industri ( PRAKERIN) Di Bengkel Nusa Motor ,maka
penulis dapat mengambil kesimpulan bahwa praktek kerja industri itu sangat penting bagi pelajar
sekolah Menengah Kejujuran Karena peserta diklat dapat terjun langsung ke lapangan , serta dituntut
untuk bertanggung jawab atas apa yang telah dilaksanakan PRAKERIN tersebut.

Melalui PRAKERIN ini peserta diklat dapat menilai dan menghargai kemampuan diri sendiri.penulis
mencoba menarik kesimpulan bahwa ternyata pengalaman yang didapatkan di lapangan kerja
khususnya dari segi teknik pelaksanaannya lebih praktis jika dibandingkan pelajaran yang diterima di
sekolah ,hal ini disebabkan dilapangan dituntut untuk memanfaatkan waktu seefisien mungkin dengan
kesalahan sekecil mungkin

Sedangkan disekolah pengalaman belajar ditunjukkan pada hal sebenernya dari teori berdasarkan
ilmiah yang dapat dipertanggung jawabkan dan di buktikan secara ilmiah. Ini membuktikan pengalaman
yang diperoleh penulis lapangan setelah di bandingkan lebih teliti dari sekolah ,hanya saja waktu yang di
perlukan sedikit lebih lama di bandingkan dengan lapangan.

B.Saran

Sesungguhnya dalam laporan ini penulis hanya ingin mengurangi pengalaman pengalaman penulis
sebagai peserta diklat kepada guru - guru disekolah dan kepada pembimbing di Bengkel Nusa Motor

1.Pelajaran teori praktek , penulis ini merasa banyak kekurangan terutama materi yang diberikan ,saran
penulis agar pelajaran teori praktek disesuaikan dengan kejurusannya masing-masing ( Khususnya
Teknik Sepeda Motor).

2.Hubungan kekeluargaan yang sudah terjalin baik antara pimpinan dan karyawan supaya di
pertahankan dan di tingkatkan lagi.

3.Kegiatan PRAKERIN lebih di perhatikan lagi dalam arti pembimbing harus lebih sering memonitoring
para siswa - siswinya dengan sebenar - benarnya.
BAB V

PENUTUP

Dengan berakhirnya PRAKERIN di Bengkel NUSA MOTOR , penulis sangat mendapatkan pengalaman
yang berharga sekali yang tidak dapat dinilai oleh hal apapun

Sehubungan dengan terbatasnya waktu dalam pelaksanaan PRAKERIN di Bengkel Nusa Motor
ini,maka sebagai salam penulis menyampaikan rasa Terima Kasih serta permohonan Maaf yang sebesar-
besarnya kepada semua pihak yang telah membantu selama melaksanakan kegiatan prakerin ini.

Penulis memahami masih banyak kekurangan dalam menyusun laporan ini, oleh karena itu kritik
dan saran dari pembaca amat di harapkan untuk kebaikan penulis. Semoga laporan ini dapat
memberikan manfaat kepada pembaca secara umum terutama bagi penulis sendiri.

Anda mungkin juga menyukai