Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN BATANG

RUMAH SAKIT UMUM DAERAH


Jl. Dr. Soetomo Nomor 42 Telepon (0285). 391033,4493034,
4493035, 7929033, Fax.(0285) 391206 Batang Kode Pos 51215
E-mail : rsud@batangkab.go.id, Web : rsud.batangkab.go.id

NOTULEN

Sidang/Rapat : Sosialisasi Panduan Pendaftaran Pasien Rawat Jalan


dan Penerimaan Pasien rawat Inap serta SPO terkait
Hari/Tanggal : Senin/17 Juni 2019
Waktu Panggilan : 11.00 WIB
Waktu sidang/rapat : 11.30 WIB
Acara : 1. Pembukaan
2. Penyampaian Materi
3. Penutup
Pimpinan Sidang/Rapat
Ketua : dr. Utariyah Budiastuti
Pencatat : Teguh Setiyarso, Amd.Kep
Peserta sidang/rapat : 1. Ka.Sie Rekam Medis dan Pengembangan Mutu
2. Bagian IT
3. Petugas TPPRJ
4. Petugas TPPRI
5. Petugas IGD
6. Petugas Klinik Rawat Jalan
Kegiatan Sidang/Rapat
1. Pembukaan : dibuka oleh pimpinan sidang/rapat
2. Pembahasan :
Pasien dapat melakukan akses untuk mendapat perawatan :
a. Klinik rawat jalan
b. Instalasi Gawat Darurat
c. PONEK (Pelayanan Obstetrik Neonatal Emergensi Komprehensif)
d. Pendaftaran langsung (Direct Admission) ke unit rawat inap (Booked
admission)
Pasien hanya dapat dilayani di RSUD Batang jika tersedia jenis pelayanan yang
dibutuhkan pasien.
Proses Pendaftaran Pasien Rawat Jalan :
a. Pendaftaran pasien rawat jalan manual
b. Pendaftaran pasien rawat jalan online ( melalui SMS, aplikasi android dan
website)
Pendaftaran online ditujukan untuk pasien lama atau pasien yang sudah
mempunyai nomor rekam medik.
1) Nomor pendaftaran melalui SMS adalah 08112625552
2) Pendaftaran melalui aplikasi android dengan cara download
aplikasi pendaftaran online rawat jalan RSUD Batang di playstore
3) Pendaftaran melalui website RSUD Batang dengan cara akses ke
http://rsudbatang.com/sipentol/
c. Penerimaan Pasien Rawat Inap
1) Proses admisi pasien rawat inap dilakukan di Tempat Pendaftaran
Pasien Rawat Inap (TPPRI)
2) Penerimaan pasien rawat inap dari klinik rawat jalan
3) Penerimaan pasien rawat inap dari IGD
4) Pendaftaran pasien PONEK (Pelayanan Obstetri dan Neonatal
Emergency Komprehensif)
5) Petugas Pendaftaran memastikan bahwa SATU PASIEN MEMPUNYAI
SATU REKAM MEDIS
6) Apabila tidak tersedia tempat tidur atau unit yang dibutuhkan pasien
rawat inap, maka petugas memberikan alternatif untuk dirujuk ke
rumah sakit lain.
7) SPO terkait Panduan Pendaftaran Pasien Rawat Jalan dan
penerimaan Pasien Rawat Inap :
 SPO pendaftaran Pasien Rawat Jalan Manual
 SPO Penerimaan Pasien Rawat Inap oleh Petugas TPPRI
 SPO Penerimaan Pasien Rawat Inap dari Rawat Jalan
 SPO Pendaftaran Pasien Rawat Jalan di IGD
 SPO Proses Menahan Pasien Untuk Keperluan Observasi
 SPO Pengelolaan Pasien Jika Tidak Tersedia Tempat Tidur
 SPO Pendaftaran Rawat Inap Pasien PONEK
 SPO Pemberian Informasi Admisi
 SPO Pendaftaran Bayi Baru Lahir
 SPO Pendaftaran Pasien Rawat Jalan Melalui SMS dan Aplikasi
Android
 SPO Tata Cara Pendaftaran Melalui SMS
 SPO Tata Cara Pendaftaran Pasien Rawat Jalan Melalui Aplikasi
Android
 SPO Pendaftaran Pasien Rawat Inap Oleh Petugas TPPRI
 SPO Tata Cara Pendaftaran Pasien Rawat Jalan Melalui Website

PIMPINAN RAPAT

Dr. Feria Kurniawati

Anda mungkin juga menyukai