Anda di halaman 1dari 2

BERWENANG MEMINTA SURAT JAMINAN PASIEN

PERUSAHAAN KEPADA BAGIAN INFORMASI


No. Dokumen
No. Revisi Halaman
00/ACC. KEU/SPO/
0 1/1
RSTAB/III/2015
Ditetapkan oleh
Tanggal terbit: Direktur,
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
31 Maret 2015 Dr. Dovy Saptika Faulin
NIK : 2014001651

Pengertian Pengambilan kelengkapan surat jaminan dan surat pengantar


yang telah diserahkan kebagian informasi oleh perusahaan i
yang telah bekerja sama dengan rumah Sakit untuk mengetahui
status pasien dijamin parusahaan atau tidak.

Tujuan Sebagai jaminan untuk penagihan keperusahaan yang telah


bekerja sama dengan Rumah Sakit.

Kebijakan Peraturan Direktur No : /RSTAB/PER-DIR/III/2015


Prosedur 1. Bismillahirrahmanirrahiim
1. Mengambil surat jaminan yang telah diserahkan oleh
perusahaan kebagian pendaftaran
2. Mengecek nama dan tanggal surat apakah telah sesuai
dengan data pasien yang dirawat.
3. Pengambilan surat yang telah diserahkan oleh bagian
informasi dengan mengisi dan menandatangani buku serah
terima.
4. Memasukan surat Jaminan yang telah diterima kedalam
letter file.

UNIT TERKAIT Adm Piutang, Pendaftaran


BERWENANG MEMINTA SURAT JAMINAN PASIEN
PERUSAHAAN KEPADA BAGIAN INFORMASI
No. Dokumen
No. Revisi Halaman
00/ACC. KEU/SPO/
0 1/1
RSTAB/III/2015
Ditetapkan oleh
Tanggal terbit: Direktur,
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
31 Maret 2015 Dr. Dovy Saptika Faulin
NIK : 2014001651

Anda mungkin juga menyukai