Anda di halaman 1dari 11

Transformasi Koordinat

(Coordinate Transformation)
Riadika Mastra
20 Mei 2021

Transformasi Koordinat (Coordinate


1
Transformation)
Transformasi Koordinat
• Di dalam pengideraan jarak jauh (Inderaja)
Transformasi koordinat diperlukan dengan
meng-korelasikan citra rekaman satelit, foto
udara atau citra lainnya dengan peta referensi
yang dianggap relative benar, juga referensi
titik-titik control yang ada di lapangan yang
diukur dengan GPS atau teknik pengukuran
perolehan koordinat lainnya.

Transformasi Koordinat (Coordinate


2
Transformation)
Teknik transformasi koordinat
• Teknik transformasi koordinat berguna untuk
koreksi geometrik dengan titik kontrol tanah
(GCP=Ground Control Point).
• Ada dua pilihan dalam menunjang
transformasi koordinat:
• a.Pemilihan Rumus Transformasi
• b. Pemilihan titik kontrol tanah

Transformasi Koordinat (Coordinate


3
Transformation)
a. Rumus Transformasi

Pemilihan Rumus Transformasi


Bergantung pada distorsi geometrisnya serta tingkat orde polinomial
yang akan ditentukan. Biasanya maksimum polinomial orde ketiga
akan cukup untuk citra penginderaan jauh yang ada
Transformasi Koordinat (Coordinate
4
Transformation)
b. Pemilihan Titik Kontrol Tanah
• Jumlah dan distribusi titik kontrol tanah (GCP) akan
mempengaruhi akurasi koreksi geometriknya.
• Jumlah GCP harus lebih dari jumlah parameter yang tidak
diketahui seperti yang ditunjukkan pada Tabel slide
sebelumnya, karena kesalahan akan diratakan (adjusted)
dengan metode kuadrat terkecil).
• Distribusi GCP harus acak, tetapi memiliki jarak yang hampir
sama atas GCP nya serta termasuk area sudutnya.
• Sekitar sepuluh hingga dua puluh titik yang diidentifikasi
dengan jelas baik pada citra maupun pada peta dan harus
dipilih tergantung pada urutan formula yang dipilih atau
jumlah parameter yang tidak diketahuinya.

Transformasi Koordinat (Coordinate


5
Transformation)
Contoh akurasi terkait dengan jumlah dan distribusi GCP

Transformasi Koordinat (Coordinate


6
Transformation)
Metode Kuadrat Terkecil
• Sebagai contoh, ketika “on screen digitizer” digunakan
untuk mendigitalkan data peta analog pada lembar peta
kertas dalam sistem koordinat layar seperti yang ditunjuk
kan pada gambar a), dengan menggunakan empat titik
koordinat di pojok pada peta, pengguna ingin
mengubahnya menjadi sistem koordinat peta (proyeksi
atau geografis yang berbasis bumi) seperti yang
ditunjukkan pada gambar b). (LIHAT SLIDE BERIKUT)
• Rotasi, perubahan skala dan translasi dapat dihasilkan
hanya dengan dua titik koordinat secara matematis, sangat
disarankan karena untuk menghindari adanya kesalahan
pengukuran maka sebaiknya dua titik kontrol tambahan
lebih baik/perlu. (jadi 4 titik)
• Dalam kasus seperti itu metode kuadrat terkecil yang
paling bagus.
Transformasi Koordinat (Coordinate
7
Transformation)
Metode Kuadrat Terkecil
Gambar a), dengan menggunakan empat titik koordinat,
Gambar b) diubah menjadi sistem koordinat peta (proyeksi atau geografis
yang berbasis bumi)
Gambar a. Gambar b.

Transformasi Koordinat (Coordinate


8
Transformation)
Interpolasi Data Citra (Interpolation of Image Data)
• Jika suatu citra akan ditranformasikan ke sistem koordinat dengan
referensi “geocode”, maka data citra tersebut harus di resampling
dari data dijitalnya.
• Proses resampling dan interpolasi diperlukan untuk dapat
dilakukan koreksi geometrik dari data citra satelit (dalam
penginderaan jarak jauh) dan demikian juga dalam pembuatan citra
ortofoto digital (dalam fotogrametri).
• Gambar dibawah, menunjukkan proses koreksi geometrik di mana
data citra asli (termasuk distorsi) resampling menjadi citra yang ber
georeferensi (geocode) melalui resampling dan interpolasi.

Transformasi Koordinat (Coordinate


9
Transformation)
Tiga macam metoda Interpolasi untuk Citra
• Nearest Neighbor
• Bi-Linier
• Cubic Convolution

• Tugas Transformasi Koordinat dengan QGIS


minggu depan setelah memahami teori diatas
(Transformasi Koordinat),
• Tugas selanjutnya dalam 3 kelompok: (max. 10
orang anggota-bebas milih) Paper mencari apa
yang dimaksud dengan Tiga macam metoda
Interpolasi untuk Citra diatas
Transformasi Koordinat (Coordinate
10
Transformation)
TERIMA KASIH
SAMPAI MINGGU DEPAN

Transformasi Koordinat (Coordinate


11
Transformation)

Anda mungkin juga menyukai