Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SMA Negeri 1 Giri


Kelas/Semester : XII / Seri 3
Mata Pelajaran : Geografi
Topik : Konsep Penginderaan Jauh
Alokasi Waktu : 4 Jam Pelajaran (4 x 45 Menit)
Pertemuan ke - : 1-6

A. Kompetensi Inti
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
2. Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, santun, ramah
lingkungan, gotong royong, kerjasama, cinta damai, responsif dan pro-aktif) dan
menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan
diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual,prosedural dalam ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan
bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar
3.2 Menganalisis citra penginderaan jauh untuk perencanaan kajian tata guna lahan dan
transportasi.
4.2 Mencoba menginterpretasi citra penginderaan jauh untuk perencanaan tata guna lahan
dan transportasi.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


1. Menjelaskan keunggulan dan keterbatasan penginderaan jauh
2. Menjelaskan pemanfaatan citra pengindraan jauh
3. Membuat laporan (makalah) tentang pemanfaatan citra pengindraan jauh (missal :
gempa dan tsunami di Indonesia)

D. Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan diskusi mengamati dan membaca referensi dalam pembelajaran dasar peta
dan pemetaan ini peserta didik:
1. Mampu menjelaskan keunggulan dan keterbatasan citra penginderaan jauh
2. Mampu menjelaskani pemanfaatan citra pengindraan jauh
3. Siswa mampu membuat laporan (makalah) tentang pemanfaatan citra pengindraan jauh
(misal : lokasi industri dan tata guna lahan)

E. Materi Ajar
1.Keunggulan dan keterbatasan citra penginderaan jauh
 Citra dapat dibuat secara cepat
 Ketelitian citra dapat diandalkan
 Dearah jangkauan citra sangat luas
 Menghemat waktu tenaga dan biaya
 Tidak semua data dapat disadap
 Ketelitian hasil interpretasi tegantung kejelasan wujud/objek/gejala

2.Manfaat penginderaan jauh


Pada saat ini, pemanfaatan jasa penginderaan jauh cenderung meningkat.
Kebutuhan manusia terhadap pentingnya data dan informasi yang akurat tentang
permukaan bumi, telah menjadi pemicu bagi perkembangan dan kemajuan teknologi
penginderaan jauh tersebut.
Pemanfaatan jasa penginderaan jauh dalam berbagai sektor kehidupan dewasa ini,
antara lain dalam bidang meteorologi, hidrologi, oceanografi,geologi, pertanian dan
perencanaan.

F. Pendekatan, Strategi dan Metode Pembelajaran


1. Pendekatan : Saintifik
2. Strategi : Problem base learning
3. Metode : Cooperative learning, tanya jawab dan penugasan

G. Kegiatan Pembelajaran
Alokasi
Kegiatan Deskripsi
waktu
Pendahuluan  Memberikan salam 10 menit
 Menanyakan kepada siswa kesiapan dan kenyamanan untuk
belajar
 Menanyakan kehadiran siswa
 Mempersilakan salah satu siswa memimpin doa
 Peserta didik menerima informasi tentang keterkaitan
pembelajaran sebelumnya dengan pembelajaran yang akan
dilaksanakan
 Sebagai apersepsi untuk mendorong rasa ingin tahu dan
berpikir kritis, siswa diajak memecahkan masalah mengenai
kesalahan interpretasi citra
 Menyampaikan tujuan pembelajaran melalui power point
Inti  Menayangkan video tentang perkembangan teknologi citra 150menit
penginderaan jauh, sementara peserta didik diminta untuk
mengamati. (mengamati)
 Guru memberikan kesempatan bertanya kepada peserta
didik mengenai apa yang ditayangkan (menanyakan)
 Peserta didik mendapatkan penjelasan tentang proses
pelaksanaan diskusi.
Alokasi
Kegiatan Deskripsi
waktu
 Peserta didik dibagi ke dalam 4 kelompok yang
beranggotakan 6-7 orang
 Setiap kelompok mendapatkan tugas untuk mencari,
mengumpulkan dan membaca berbagai informasi tentang:
1. Menjelaskan keunggulan dan keterbatasan
penginderaan jauh
2. Menjelaskan pemanfaatan citra pengindraan jauh
dari berbagai sumber seperti buku dan internet untuk
kemudian didiskusikan (Mengumpulkan dan
mengasosiasikan)
 Selama peserta didik bekerja didalam kelompok, guru
memperhatikan dan mendorong semua siswa untuk terlibat
diskusi, dan mengarahkan bila ada kelompok yang
melenceng jauh pekerjaannya.
 Beberapa perwakilan tiap kelompok diskusi diminta untuk
mempresentasikan hasil diskusinya ke depan kelas.
Sementara itu kelompok lain turut menanggapi dan
menyempurnakan. (mengkomunikasikan hasil)
 Guru memberikan apresiasi dengan memberikan hadiah
kepada perwakilan yang melakukan presentasi
 Guru mengumpulkan semua hasil diskusi tiap kelompok
Penutup  Klarifikasi/kesimpulan siswa dibantu oleh guru 20 menit
menyimpulkan materi tentang konsep penginderaan jauh
 Evaluasi untuk mengukur ketercapaian tujuan pembelajaran
 Siswa melakukan refleksi tentang pelaksanaan
pembelajaran
 Mengucapkan salam

H. Media, Alat, dan Sumber Belajar


1. Media
Power point, foto udara/ satelit.
2. Alat
Projektor

3. Sumber Belajar
o Sugiyanto, Khazanah Geografi Kls XII, Penerbit Wangsa Jasa.
o Ahmad Yani. Geografi Kls XII, Penerbit GrafindoSoekmono, R. 1985.
o Bagja Waluya, Memahami Geografi Kelas XI, Penerbit BSE
o Internet

I. Penilaian Hasil Belajar :


Evaluasi Hasil
a. Non Tes
Membuat makalah tentang kehidupan masyarakat, pemerintahan dan kebudayaan
pada masa kerajaan-kerajaan Hindu-Buddha di Indonesia
Format penulisan makalah:
BAB I Pendahuluan
BAB II Isi
BAB III Penutup
a. Kesimpulan
b. Saran
Daftar Rujukan
Catatan:
Makalah diketik dengan menggunakan huruf Arial, 12, spasi 1,5, print-out kertas A4,
maksimal 15 lembar
Format Penilaian Makalah

Struktur Makalah Indikator Nilai

Pendahuluan Menunjukkan dengan tepat isi :


 Latar belakang
 Rumusan masalah
 Tujuan penulisan.
Isi  Ketepatan pemilihan gambar
Struktur Makalah Indikator Nilai

 Orisinalitas makalah
 Mendeskripsikan pemanfaatan penginderaan jauh
sesuai dengan tema yang diambil
 Struktur/logika penulisan disusun dengan jelas
sesuai metode yang dipakai
 Bahasa yang digunakan sesuai EYD dan
komunikatif
 Daftar pustaka yang dapat dipertanggungjawabkan
(Ilmiah)
 Menghindari sumber (akun) yang belum dikaji
secara ilmiah
Penutup  Kesimpulan sesuai dengan rumusan masalah
 Saran relevan dengan kajian, dan berisi pesan
untuk peningkatan tentang manfaat penginderaan
jauh
Jumlah

Kriteria Penilaian untuk masing-masing indikator:

Sangat sesuai 4
Sesuai 3
Cukup 2
Kurang 1

∑ Skor perolehan
Nilai X 100
Skor Maksimal (48)

Evaluasi Pembelajaran (Proses) Lembar pengamatan kerja kelompok


Rubik kegiatan diskusi
Aspek Pengamatan
Meng- Menghargaii Jumlah
No. Nama Siswa Kerja Nilai Ket.
komunika Toleransi Keaktifan pendapat Skor
sama
sikan pen-dapat teman
1

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19

20

21

22

23

24

25

Keterangan Skor :
Masing-masing kolom diisi dengan kriteria
4 = Baik Sekali
3 = Baik
2 = Cukup
1 = Kurang
∑ Skor perolehan
Nilai X 100
Skor Maksimal (20)

Kriteria Nilai
A = 80 – 100 : Baik Sekali
B = 70 – 79 : Baik
C = 60 – 69 : Cukup
D = ‹ 60 : Kurang

Banyuwangi, Januari 2015

Kepala Sekolah Guru Geografi

H.MUDJIB M.Pd Drs.HERI RAKHMAT

Nip. 1966710 1989 01 1 002 Nip. 19641205 1990 03 1 011

Anda mungkin juga menyukai