Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) KEDUA

Nama Sekolah : SMK N 1 Pajangan


Mata Pelajaran : Aplikasi Perangkat Lunak dan Perancangan Interior Gedung
Kelas / Semester : XI / Gasal
Kompetensi Keahlian : Desain Permodelan dan Informasi Bangunan
Kompetensi Dasar : 3. 13 Menerapkan aplikasi perangkat lunak pada gambar kontruksi
4. 13 Membuat gambar kontruksi dengan perangkat lunak
Materi Pokok : Cara memberikan furniture
Alokasi Waktu : 9 JP (2 x Pertemuan)

A. Kompetensi Inti

No. Kompetensi Inti (KI)


KI – 1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI – 2 Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, perduli,
gotong royong, Kerjasama, toleran, damai, responsive dan proaktif melalui
keteladanan, pemberian nasehat, penguatan, pembiasaan dan pengkondisian secara
berkesinambungan serta menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam
serta dalam menempatkan diri sebagai serminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI – 3 Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi tentang pengetahuan
faktual, konseptual, operasional dasar dan metakognitif sesuai dengan bidang dan
lingkup kerja Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan pada tingkat teknis,
spesifik, detail dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari
keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat, nasional, regional dan
internasional.
KI – 4 Melaksanakan Tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi dan prosedur
kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang kerja
Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan. Menampilkan kinerja dibawah
bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar
kompetensi kerja. Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah dan menyaji secara
efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif dan solutif dalam
ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta
mampu melaksanakan Tugas spesifik dibawah pengawasan langsung. Menunjukkan
keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir,
menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari
yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan Tugas spesifik dibawah
pengawasan langsung.
B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

No. Kompetensi Dasar No. Indikator Pencapaian Kompetensi


(IPK)
3. 13 Menerapkan aplikasi perangkat 3.13.1 Mengidentifikasi aplikasi perangkat
lunak pada gambar kontruksi lunak pada gambar kontruksi
4.13 Membuat gambar kontruksi dengan 4.13.1 Mendesain gambar kontruksi
perangkat lunak dengan perangkat lunak

C. Tujuan Pembelajaran (Condition; Audience; Behaviour; Degree)

Pertemuan ke – 1
1. Setelah siswa diberi pemahaman mengenai materi siswa dapat memahami atau bisa
menggunakan aplikasi perangkat lunak sesuai fungsinya
2. Setelah siswa diberi penjelasan siswa dapat menjelaskan cara menggunakan aplikasi
perangkat lunak untuk menggambar kontruksi dengan benar

D. Materi Pembelajaran
1. Faktual : Memberikan furniture di gambar kerja dengan aplikasi perangkat
lunak
2. Konseptual : Pengetahuan tentang memberikan furniture di gambar kerja dengan
aplikasi perangkat lunak
3. Prosedural : Cara memberikan furniture di gambar kerja dengan aplikasi
perangkat lunak
4. Metakognitif : Upaya untuk memberikan furniture di gambar kerja dengan aplikasi
perangkat lunak

E. Metode (Pendekatan, Model, Metode)


Pendekatan : Student center
Model Pembelajaran : Project based learning
Metode : Ceramah, dikusi, tanya jawab/penugasan

F. Media, Alat, Bahan dan Sumber Pemebelajaran


1. WAG
2. PDF
3. Laptop

G. Sumber Belajar
1. Modul
2. Referensi dari Internet
H. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan ke – 1

No. Kegiatan Waktu


1. Pendahuluan 10 Menit
a. Guru mempersilahkan selurus siswa untuk mempersiapkan
diri dan mempersiapkan alat tulisnya dan menyurus siswa
untuk presensi bagi yang belum presensi (PPK Disiplin)
b. Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa berdo’a
menurut agama dan kepercayaan masing – masing (PPK
Religius)
c. Guru menyampaikan materi tentang gambar denah yang akan
diberi furniture dan memberikan pertanyaan kepada siswa
(Berfikir Kreatif)
d. Guru menyampaikan lingkup dan penilaian yang akan
digunakan
e. Guru menyampaikan motivasi dengan menyampaikan
manfaat pembelajaran pada siswa
2. Kegiatan Inti 115 Menit
a. Stimulasi/pemberian rangsangan terhadap topik
1) Guru memberi penjelasan mengenai materi memberi
furniture Digambar denah menggunakan AutoCAD
2) Siswa diberi tugas untuk mengamati dan memahami
yang disampaikan oleh guru
3) Guru memberikan pertanyaan kepada siswa mengenai
beberapa cara dalam memberikan furniture menggunakan
AutoCAD
4) Siswa secara individu menjawab pertanyaan yang di
berikan oleh guru
b. Pernyataan/identifikasi masalah
1) Siswa menggali informasi mengenai bagian dari materi
furniture yang di dalam ruangan seperti diteras, ruang
tamu, kamar tidur, kamar mandi, ruang keluarga dan
lain-lain (Critical Thinking)
c. Pengumpulan data
1) Guru mengamati kinerja siswa sesuai procedural
d. Pembuktian
1) Guru meminta siswa untuk mengecek kembali gambar
denah yang di beri furniture yang telah dibuat
2) Siswa mengecek kembali bila ada kekurangan dalam
penggambaran denahnya
e. Menarik kesimpulan/generalisasi
1) Siswa memperoleh kesimpulan yang mungkin sama
2) Guru melakukan konfirmasi sehingga perbedaan
pendapat bisa disamakan
3. Penutup 10 Menit
a. Menyimpulkan materi pelajaran tentang poin – poin penting
yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru
dilakukan
b. Reflesi mengenai materi yang telah di sampaikan
c. Menyampaikan materi yang belum disampaikan akan
disampaikan di pertemuan berikutnya

Pertemuan ke – 2

No. Kegiatan Waktu


1. Pendahuluan 10 Menit
a. Guru mempersilahkan selurus siswa untuk mempersiapkan
diri dan mempersiapkan alat tulisnya dan menyurus siswa
untuk presensi bagi yang belum presensi (PPK Disiplin)
b. Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa berdo’a
menurut agama dan kepercayaan masing – masing (PPK
Religius)
c. Guru menyampaikan materi tentang memberi furniture di
denah rumah sederhana dan memberikan pertanyaan kepada
siswa (Berfikir Kreatif)
d. Guru menyampaikan lingkup dan penilaian yang akan
digunakan
e. Guru menyampaikan motivasi dengan menyampaikan
manfaat pembelajaran pada siswa
2. Kegiatan Inti 60 Menit
a. Stimulasi/pemberian rangsangan terhadap topik
1) Guru memberi penjelasan mengenai materi memberi
furniture menggunakan AutoCAD
2) Siswa diberi tugas untuk mengamati dan memahami
yang disampaikan oleh guru
3) Guru memberikan pertanyaan kepada siswa mengenai
beberapa cara dalam memberi furniture menggunakan
AutoCAD
4) Siswa secara individu menjawab pertanyaan yang di
berikan oleh guru
b. Pengumpulan data
1) Guru mengamati kinerja siswa sesuai procedural
c. Pembuktian
1) Guru meminta siswa untuk mengecek kembali gambar
furniture di denah yang telah dibuat
2) Siswa mengecek kembali bila ada kekurangan dalam
penggambaran furniture didenahnya
d. Menarik kesimpulan/generalisasi
1) Siswa memperoleh kesimpulan yang mungkin sama
2) Guru melakukan konfirmasi sehingga perbedaan
pendapat bisa disamakan
3. Penutup 10 Menit
a. Menyimpulkan materi pelajaran tentang poin – poin penting
yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru
dilakukan
b. Reflesi mengenai materi yang telah di sampaikan
c. Menyampaikan materi yang belum disampaikan akan
disampaikan di pertemuan berikutnya

I. Penilaian Pembelajaran, Remedial dan Pengayaan


Teknik penilaian : Observasi/Pengamatan
Penilaian Pengetahuan : Tes Tertulis dan Lisan
Penilaian Keterampilan : Unjuk kerja, Penugasan
Bentuk Penilaian
Observasi : Jurnal guru
Tes Tertulis : Uraian, Laporan, Paparan
Unjuk Kerja : Laporan; Paparan

Instrumen penilaian sikap, pengetahuan dan keterampilan (terlampir)

Lampiran Instrumen Penilaian


1. Penilaian Sikap
Penilaian sikap tentang siswa dapat dilakukan selama proses mengajar berlangsung. Penilaian
dapat dilakukan dengan observasi. Dalam observasi ini misalnya dilihat aktivitas siswa dalam
mengumpulkan data dari berbagai sumber berkaitan tentang elemen struktur pada saat
sidkusi. Aspek yang dinilai adalah mandiri, Kerjasama, disiplin, jujur, tanggung jawab,
empati.

Pedoman Pengamatan Sikap


Kelas : ……………………
Hari, Tanggal : ……………………
Pertemuan ke - : …………………….
Materi Pokok : …………………….

No. Nama Siswa Aspek Penilaian


Mandiri Kerjasam Disiplin Jujur Tanggung Empati
a Jawab
1. Adam Huda Ramadhan
2. Adita Liska Karisma
3. Amelia Dwi Saputri
4. Aprilia Risti Rejeki
5. Arkan Dico Pratama
6. Bagus Dani Purwanto
7. Bella Puspa W
8. Candra Mardati
9. Chandra Adhitya D. Y.
10. Dwi Rismanto
11. Eriana Restu Anggraini
12. Erlinda Dewi Azahra
13. Fabio Fabriano
14. Fajar Aris Nugroho
15. Fathurahmadani D.
16. Ferdi Andika Afi E.
17. Fitriana Rizki Yandriati
18. Hendriansyah Pratama
19. Intan Dewi Anggraini
20. Irsyad Daffa Munif
21. Ivan Dwi Pangestu
22. Jaiz Fernanda
23. Janatul Firdaus
24. Lintang Windhu P.
25. Muhammad Lathif Dwi P.
26. Pasdika Repha Nugraha
27. Putra Felixon
28. Raden Alfian Rizky S.
29. Rahmat Tri Safarudin
30. Risky Divka Pratama
31. Sri Rahayu
32. Stanilaus Bima Wibisana
33. Sulis Setyawati
34. Virnando
35. Yudan

2. Penilaian Keterampilan
Penilaian ketermpilan dilakukan oleh guru dengan melihat kemampuan siswa pada saat
menyajikan hasil tentang kriteria desain dan pembebanan.

No. Nama Siswa Nilai Praktik (NP)


Persiapa Proses dan Sikap Waktu ∑ Nk
n hasil kerja Kerja
1. Adam Huda Ramadhan
2. Adita Liska Karisma
3. Amelia Dwi Saputri
4. Aprilia Risti Rejeki
5. Arkan Dico Pratama
6. Bagus Dani Purwanto
7. Bella Puspa W
8. Candra Mardati
9. Chandra Adhitya D. Y.
10. Dwi Rismanto
11. Eriana Restu Anggraini
12. Erlinda Dewi Azahra
13. Fabio Fabriano
14. Fajar Aris Nugroho
15. Fathurahmadani D.
16. Ferdi Andika Afi E.
17. Fitriana Rizki Yandriati
18. Hendriansyah Pratama
19. Intan Dewi Anggraini
20. Irsyad Daffa Munif
21. Ivan Dwi Pangestu
22. Jaiz Fernanda
23. Janatul Firdaus
24. Lintang Windhu P.
25. Muhammad Lathif Dwi P.
26. Pasdika Repha Nugraha
27. Putra Felixon
28. Raden Alfian Rizky S.
29. Rahmat Tri Safarudin
30. Risky Divka Pratama
31. Sri Rahayu
32. Stanilaus Bima Wibisana
33. Sulis Setyawati
34. Virnando
35. Yudan
Keterangan :
 NK = Nilai Komponen merupakan perkalian dari skor perolehan dengan bobot dibagi
skor maksimal

NK =
∑ Skor Perolehan x Bobot
Skor Maksimal
 NP = Nilai Praktik merupakan penjumlahan dari NK

Pedoman Penskoran (Rubik)

No. Komponen / Sub Indikator Skor


Komponen Penilaian
1. Persiapan Kerja
a. Penggunaan Penggunaan alat dan bahan sesuai 91 – 100
alat dan bahan prosedur
Penggunaan alat dan bahan kurang 80 – 90
sesuai prosedur
Penggunaan alat dan bahan tidak sesuai 70 – 79
prosedur
b. Ketersediaan Ketersediaan alat dan bahan lengkap 91 – 100
Ketersediaan alat dan bahan cukup 80 – 90
alat dan bahan
lengkap
Ketersediaan alat dan bahan kurang 70 – 79
lengkap
2. Proses dan Hasil Kerja
a. Kemampuan Kemampuan menyajikan tampilan dan 91 – 100
menyajikan mengelola file tinggi
Kemampuan menyajikan tampilan dan 80 – 90
tampilan
mengelola file cukup
Kemampuan menyajikan tampilan dan 70 – 79
mengelola file kurang
b. Kemampuan Kemapuan menjelaskan tampilan dan 91 – 100
menjelaskan menejemen pengelola file tinggi
Kemapuan menjelaskan tampilan dan 80 – 90
tampilan dan
menejemen pengelola file cukup
menejemen
Kemapuan menjelaskan tampilan dan 70 – 79
pengelola file
menejemen pengelola file kurang
c. Kemampuan Kemampuan mendapatkan informasi 91 – 100
mendapatkan lengkap
informasi Kemampuan mendapatkan informasi 80 – 90
cukup lengkap
Kemampuan mendapatkan informasi 70 – 79
kurang lengkap
d. Kemampuan Kemampuan dalam bekerja tepat 91 – 100
Kemampuan dalam bekerja cukup tepat 80 – 90
dalam bekerja
Kemampuan dalam bekerja kurang tepat 70 – 79
e. Laporan Hasil Laporan disusun rapih 91 – 100
Hasil Laporan disusun cukup rapih 80 – 90
Hasil Laporan disusun kurang rapih 70 – 79
3. Sikap Kerja
a. Keterampilan Bekerja dengan termpil 91 – 100
Bekerja dengan cukup terampil 80 – 90
dalam bekerja
Bekerja dengan kurang terampil 70 – 79
b. Kedisiplinan Bekerja dengan disiplin 91 – 100
Bekerja dengan cukup disiplin 80 – 90
dalam bekerja
Bekerja dengan kurang disiplin 70 – 79
c. Tanggung Bertanggung jawab 91 – 100
Cukup bertanggung jawab 80 – 90
jawab dalam
Kurang bertanggung jawab 70 – 79
bekerja
d. Konsentrasi Bekerja dengan konsentrasi 91 – 100
Bekerja dengan konsentrasi 80 – 90
dalam bekerja
Bekerja dengan konsentrasi 70 – 79
4. Waktu
Penyelesaian pekerjaan Selesai sebelum waktu berakhir 91 – 100
Selesai tepat waktu 80 – 90
Selesai setelah waktu berakhir 70 – 79

Bantul 20 Juli 2021

Mengetahui,

Guru Pembimbing Guru Mata Pelajaran

Andrianto Hari Wibowo, ST., S.T., M.Pd. Dhea Risma Luvita


NIP. 197609222008011006 NIM 18505241020

Anda mungkin juga menyukai