Anda di halaman 1dari 2

Kelompok:2

Anggota

1.AnnisyahMentariKesuma

2.AmrAlwan

3.DillaSalsabila

4.M.AnggaSaputra

Pertanyaan Untuk Kelompok 4

1. Berdasarkan pemaparan kelompok 4, apa yang terjadi apa bila penyimpanan yakult yang telah jadi
tidak dibawah suhu 10 derajat celcius? Bagaimana jika yakult diminum disaat suhunya tidak dingin lagi,
apakah manfaatnya akan tetap sama dengan meminumnya pada suhu dingin?

2. Mengapa Yakult tidak diproduksi dengan packaging / kemasan yang lebih besar? Apakah dengan
ukuran yang sudah banyak diproduksi merupakan kadar normal dan apakah benar mengkonsumsi Yakult
setiap hari akan membuat usus baik bukanya sesuatu yang berlebihan itu tidak baik?Lalu bagaimana
dampak dari mengkonsumsi 5 yakult sekaligus seperti yang dilakukan oleh beberapa youtuber?

3. Sebutkan produk minuman selain yakult yang mengalami proses fermentasi

Jawab

1. Yakult sebaiknya disimpan di dalam lemari pendingin. Periode simpan Yakult adalah 40 hari
sejak tanggal pembuatannya, bila disimpan dalam suhu di bawah 10° C. Jangan dibekukan atau
dibiarkan di luar kulkas terlalu lama.Yoghurt yang tidak dingin atau tidak ditaruh di dalam lemari
pendingin sebaiknya tidak usah di konsumsi, karena sudah tidak ada manfaatnya, yoghurt
biasanya mengandung bakteri baik yang disebut dengan probiotik, dan probiotik ini bisa
bertahan hidup pada suhu atau temperatur tertentu. Kalau yoghurt sudah tidak dingin maka
probiotik yang terkandung di dalamnya tidak bisa bertahan hidup dan mati, sehingga tidak ada
manfaatnya.

2. Menurut data dari perusahaan Yakult di Malaysia dan Australia, minuman susu fermentasi ini
hanya diproduksi dalam botol kecil untuk menghindari kontaminasi.Membuka tutup botol kecil
lebih higenis, dibandingkan untuk botol yang lebih besar.Botol besar tentu tidak akan habis
dalam sekali minum, sehingga ini dikhawatirkan susu tersebut akan lebih mudah terinfeksi
bakteri lain Jika Yakult berada di botol yang lebih besar, orang mungkin akan minum lebih dari
yang dibutuhkan, meskipun tidak berbahaya, Yakult akan lebih baik jika diminum dalam porsi
yang pas. Itulah sebab tidak perlu menjual Yakult dalam porsi yang lebih besar. Yakult dianjurkan
2 kali sehari untuk diminum,dan apabila berlebihan minuman ini mungkin dapat menyebabkan
sakit perut, perut bergas, dan/atau diare.
3. - YoyiC

dikenal dan dipercaya sebagai merek dan produk susu fermentasi dengan kualitas premium
kelas dunia dan telah dikonsumsi miliaran konsumen di Asia. Bahkan, YoyiC menjadi brand
unggulan dan terfavorit di tiga negara: Singapura, Hong Kong, dan Makau.

YoyiC percaya akan kekuatan alami produk susu yang sangat berguna bagi keseimbangan rasa
yang nikmat dan nutrisi yang berlimpah. Melalui pengembangan riset dan penelitian dengan
teknologi terkini, YoyiC hadir sebagai solusi minuman kesehatan dalam bentuk susu fermentasi
yang nikmat.

Anda mungkin juga menyukai