Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan pendidikan : SMA Negeri 2 Bandar


Mata pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas/semester : X/1
Materi pokok : Teks Eksposisi
Alokasi waktu : 1 x 30 (1 pertemuan)

A. Kompetensi Inti

KI 1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.


KI 2 Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif dan pro-aktif dalam berinteraksi
secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah,
masyarakat, dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan
internasional.
KI 3 Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraaan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengerahuan pada bidang kajian yang
spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecah masalah.
KI 4 Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, menyaji secara efektif, kreatif, produktif,
kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu
menggunakan metoda sesuai dengan kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

No. Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi


1. 3.4. Menganalisis struktur dan kebahasaan 3.4.1 Menganalisis struktur teks eksposisi
teks eksposisi. ( C4)

C. Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan pembelajaran menggunakan pendekatan Saintifik dengan model Discovery Learning,
peserta didik mampu Menganalisis struktur dan kebahasaan teks eksposisi. dengan rasa ingin tahu,
responsif, dan tanggung jawab selama proses pembelajaran dan bersikap jujur, percaya diri, serta
pantang menyerah.

D. Penguatan Pendidikan Karakter


1. Religiusitas
2. Nasionalisme
3. Kejujuran
4. Kedisiplinan
E. Materi Pembelajaran

1. Konseptual : Struktur teks eksposisi (Tesis/


PernyataanPendapat,Argumentasi,Penegasan Ulang)

2. Faktual : Teks eksposisi berjudul “Pentingnya Menjaga Kesehatan


Rambut”

3. Prosedural : Menganalisis struktur teks eksposisi.

4. Metakognitif : Menyimpulkan keterkaitan (relevansi) atas kemanfaatan


pemahaman teks eksposisi terhadap kehidupan

F. Pendekatan, model ,dam metode pembelajaran


1. Pendekatan : Saintifik
2. Model : Discovery Learning
3. Metode : Diskusi, tanya jawab ,dan penugasan

G. Media, alat dan Bahan

Media 1. Teks eksposisi “Pentingnya Menjaga Kesehatan Rambut”


: Sumber http://www.materikelas.com/2017/01/7-contoh-teks-
eksposisi-singkat-tentang.html, diunduh 14 Maret 2017)
2. PPT
Alat dan bahan : Laptop , spidol, proyektor

H. Sumber Pembelajaran

Alwi, Hasan. 2003. Tata Bahasa Baku Bahasa Indonesia Edisi IV.
Jakarta: Balai Bahasa.
Kemendikbud. 2017. Bahasa Indonesia Ekspresi Diri dan Akademik SMA/MA kelas X (Buku
Guru). Jakarta:Kemendikbud RI.
Kemendikbud. 2017. Bahasa Indonesia Ekspresi Diri dan Akademik SMA/MA kelas X (Buku
Siswa). Jakarta:Kemendikbud RI.
www.materikelas.com/2017/01/7-contoh-teks-eksposisi-singkat-tentang.html, diunduh 14 Maret
2017)
http://www.kelasindonesia.com/2015/04/2-contoh-karangan-eksposisi-tentang-kesehatan-tubuh

I. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan 1:
3.4.3 Menganalisis struktur teks eksposisi

Kegiatan Pendahuluan (3 Menit)


1. Guru membuka pelajaran dengan mengajak siswa berdoa bersama
( Religiusitas )
2. Guru mengecek kehadiran siswa ( disiplin )
3. Siswa menyanyikan salah satu lagu nasional ( Nasionalisme )
4. Guru menginformasikan materi struktur teks eksposisi yang akan
dibelajarkan.
5. Siswa mendengarkan tentang tujuan pembelajaran, indikator, manfaat, dan
langkah-langkah pembelajaran yang akan dipelajari. (Communication-4C))

Kegiatan Inti (22 Menit )


Sintak Model
Kegiatan
Pembelajaran Pembelajaran
Stimulation Kegiatan Literasi
(stimullasi/pemberian
rangsangan) 1. Guru menayangkan contoh teks eksposisi
2. Siswa menyaksikan dan memahami tayangan power point
yang menampilkan materi struktur Teks eskposisi

.
Problem statemen Critical thinking (Berpikir Kritis)
(pertanyaan/identifikasi
masalah) Guru memberikan kesempatan pada siswa untuk mengidentifikasi
sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan tayangan power
point yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan belajar.

Data collection Collaboration ( Kerja Sama)


(pengumpulan data)
1. Siswa diminta guru untuk membuat kelompok terdiri 3 orang.
dan
2. Siswa secara berkelompok  mengidentifikasi hal-hal yang
berkaitan dengan teks eksposisi misalnya struktur, ciri teks
eksposisi.
3. Siswa secara berkelompok dan guru secara bersama-sama
membahas contoh mengenai struktur teks eksposisi yang di
tayangkan melaluai media power point “Pentingnya Menjaga
Kesehatan Rambut”
4. Siswa mencatat semua informasi tentang materi struktur teks
eksposisi yang telah diperoleh pada buku catatan dengan tulisan
yang rapi dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan
benar.
Data processing Collaboration ( Kerja Sama)
(pengolahan Data)
1. Guru memberikan tugas kepada siswa untuk menganalisis
struktur teks eksposisi yang berjudul Kebersihan
Lingkungan Sekolah.
2. Siswa bersama kelompok menuliskan struktur yang
ditemukan pada lembar LKPD yang telah dibagi
3. Siswa bersama teman kelompok mendiskusikan temuannya
dengan tetap memerhatikan aspek kerja sama, menghargai
pendapat teman, dan memerhatikan kesantunan berbahasa.
.

Verification (pembuktian) Comunication (komunikasi)

1. Perwakilan siswa dari kelompok yang terpilih menyajikan


hasil temuannya.
2. Siswa dan kelompok lainnya mengomentari

Generalization (menarik Collaboration, Critical thinking-4C)


kesimpulan
1. Peserta didik bersama guru menyimpulkan tentang point-point
penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru
dilakukan yaitu berkaitan dengan struktur teks eksposisi
2. Guru memberikan penguatan terhadap jawaban peserta didik,
dan memberikan apresiasi kepada proses dan hasil
pembelajaran yang dilakukan oleh peserta didik.

Penutup 2 menit

1. guru memberikan penghargaan kepada kelompok untuk keomok belajar yang paling baik.
2. Peserta didik merefleksi penguatan materi dari guru dengan membuat catatan penguasaan
materi.
3. Peserta didik menyimak rencana pembelajaran untuk materi pertemuan selanjutnya yang
disampaikan guru.
4. Guru mengingatkan siswa untuk selalu menjaga kesehatan dan selalu menjalankan protokol
kesehatan untuk menghambat pemyebaran virus covid-19.
5. Siswa diajak untuk selalu menyukuri nikmat yang diberikan dan mengajak siswa untuk selalu
berhemat energi. ( Religiusitas)
6. Peserta didik dan guru berdoa mengakhiri kegiatan belajar mengajar. ( religiustias )
A. Penilaian Hasil Pembelajaran
1. Penilaian sikap
 Teknik penilaian : observasi
 Bentuk Penilaian : lembar pengamatan
2. Penilaian pengetahuan
 Teknik penilaian : penugasan
 Bentuk Penilaian : lembar penugasan
3. Penilaian keterampilan
 Teknik Penilaian : tes praktik
 Bentuk penilaian : lembar penugasan

K. Program Tindak Lanjut

1. Remedial
Peserta didik yang belum mencapai KKM diberi pembelajaran remedial sesuai IPK yang belum tuntas.
2. Pengayaan
Peserta didik yang telah tuntas diberi tugas mandiri dan menjadi tutor teman sebaya.

Mengetahui Bener Meriah, 5 Agustus 2021


Kepala sekolah SMAN 2 Bukit Guru Mata Pelajaran

Drs. M, Yunus Nurul Hidayah,S.Pd


NIP. 169018800390 1 001

Anda mungkin juga menyukai