Anda di halaman 1dari 1

Nama : Ivan Mangundhanu

Nim : 30602100040
Prodi : Teknik Elektro

1. Video pertama berjudul “ Problem Solving with IDEAL ”

Dalam memecahkan sebuah masalah yang dihadapi ada beberapa Langkah


yang bisa kita lakukan untuk menyelesaikannya. Pertama, kita harus mencari tau
dengan pasti apa masalah yang dihadapi dan penyebabnya itu karena apa. Kedua,
buatlah beberapa catatan dengan mendefinisikan masalah secara detail. Seperti awal
mula masalahnya kapan, sudah berapa lama, dan lain-lain. Setelah itu, pikirkan solusi
– solusi untuk menyelesaikan masalah yang telah didefinisikan serta tuliskan catatan
kelebihan dan kekurangan pada setiap solusi. Jika sudah, pilihlah solusi terbaik dari
yang beberapa sudah dipikirkan. Buatlah sebuah tindakan untuk
mengimplementasikan solusi tersebut. Lalu lihatlah hasilnya apakah berhasil
menyelesaikannya? Jika tidak, pikirkan solusi yang lain lagi dan jadikan yang
sebelumnya menjadi pembelejaran untuk menyelesaikan dengan lebih baik lagi.

2. Video kedua berjudul “ Tips Supaya Kita Terbiasa Berpikir Kritis “

Berpikir kritis sangatlah diperlukan dalam menganalisis informasi yang masuk


supaya tidak asal-asalan menerima dan menanggapi informasi tersebut. Biasanya
orang yang berpikiran kritis akan melakukan menyikapi informasi secara rasional.
Tips pertama yaitu biasakan diri dengan bertanya pada hal-hal yang belum anda
pahami dengan baik. Dari bertanya kita bisa membuat kesempatan berdiskusi untuk
menyikapi informasi yang dapatkan apakah sudah benar atau belum. Dan tips
selanjutnya membuat pondasi ilmu yang dalam. Lakukan dengan cara seperti
membaca buku-buku yang banyak dan memahami konteksnya dengan baik.

Anda mungkin juga menyukai