Anda di halaman 1dari 1

Latihan ANGGARAN KAS

Soal 1
Data yang dimiliki PT. Anak Rantau, untuk tahun 2017 adalah sebagai berikut :
1. Rencana penjualan : 50% -nya adalah penjualan kredit
Januari 3.500.000 Triwulan II 12.000.000
Februari 3.750.000 Triwulan III 10.500.000
Maret 4.500.000 Triwulan IV 11.250.000
2. Kerugian karena piutang tidak tertagih sebesar 2%
3. Pola pengumpulan piutang : (setelah dikurangi piutang tak tertagih)
Bulanan 60% pada bulan penjualan
30 % satu bulan berikutnya
10% dua bulan berikutnya
Triwulan 80% triwulan terjadinya penjualan
20% triwulan berikutnya
4. Saldo kas awal tahun : Rp. 2.500.000
5. Penerimaan lain-lain : TW II Rp. 2.000.000; TW III Rp. 3.000.000
6. Berbagai pengeluaran yang membutuhkan kas adalah :
 Pembelian bahan baku : Januari Rp. 1.350.000; Maret Rp. 1.200.000
TW II Rp. 3.600.000; TW III Rp. 3.750.000; TW IV Rp. 3.750.000
 Pembayaran upah dan gaji : Januari Rp. 1.170.000; Februari
Rp. 900.000; Maret Rp. 1.100.000; TW II Rp. 2.925.000; TW III
Rp. 2.700.000; TW IV Rp. 2.775.000
 Pengembalian hutang : Februari Rp. 3.000.000; TW II Rp. 12.000.000
 Dividen : TW II Rp. 900.000; TW IV Rp. 900.000
 Macam-macam biaya : Januari Rp. 650.000; Februari Rp. 450.000;
Maret Rp. 800.000; TW II, TW III dan TW IV masing-masing
Rp. 1.350.000,-
Diminta untuk menyusun :
1. Anggaran Pengumpulan Piutang
2. Anggaran Penerimaan Kas
3. Anggaran Pengeluaran Kas
4. Anggaran Kas

Anda mungkin juga menyukai