Anda di halaman 1dari 30

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) NEGERI 49

JAKARTA UTARA
Jalan Sarang Bango no. 1, Telepon/ faxsimile : 44851079, 44852441
www.smkn49jkt.sch.id Email : smkn49@yahoo.com

LAPORAN PRAKERIN

Disusun Oleh:

DIANA AULIA

XI - BISNIS DARING DAN PEMASARAN 1


LAPORAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN
(PKL)
“PT ASTRA OTOSHOP”
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 49 JAKARTA UTARA

Disusun Oleh :

Nama : DIANA AULIA

KELAS : XI - BISNIS DARING DAN PEMASARAN 1

NIS : 8249

KELOMPOK BISNIS DAN MANAJEMEN


SMK NEGERI 49 JAKARTA
2020
IDENTITAS SISWA

1. Nama : Diana Aulia

2. Kelas : XI BDP 1

3. Nomor NIS : 8249

4. Program kejuruan : Bisnis Daring dan Pemasaran

5. Tempat Tanggal Lahir : Bandung, 16 Mei 2003

6. Alamat Tinggal : Jl. Sungai Tiram RT. 06/06 Jakarta Utara

7. Tempat PKL : PT. ASTRA OTOSHOP

8. Tanggal Mulai PKL : 8 Agustus 2020

9. Divisi / Departement : RESELLER

10. Tanggal Selesai PKL : 8 Oktober 2020

i
LEMBAR PENGESAHAN PERUSAHAAN
Laporan Hasil Praktik Kerja Industri (PRAKERIN)
Telah Diperiksa Dan Disahkan Oleh :

Jakarta,17 Januari 202


Wakil Kurikulum

Drs.Beni Zatra

ii
LEMBAR PENGESAHAN SEKOLAH

Laporan kegiatan Praktik Kerja Lapangan (PKL) ini telah di setujui dan disahkan oleh
pembina sekolah pada:

Hari :

Tanggal :

Waka. Bid. Humas Prakerin Pembimbing Kepala Program Keahlian BDP. 

Tb. Kusai, S.Pd, MH Misyulita, S.Pd


NIP. 1964087189031009 NIP. 1967053020080120006

Guru Pembimbing Guru Pembimbing

Sri Wahyudiati, S.Sos Rita Hermawanti, M.Pd


NIP.- NIP.-

Menyetujui/disahkan:

Kepala SMK Negeri 49 Jakarta

iii
Dra. Ani Kristiani, M.Pd
NIP.196905231994122001

iii
Kata Pengantar

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.


Alhamdulillah, pertama-tama saya panjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT yang
telah memberikan nikmat sehat, iman, dan islam, sehingga saya diberikan kesempatan
melakukan Praktik Kerja Lapangan dan membuat laporan dari hasil praktik di PT. ASTRA
OTOSHOP

Ada kebanggaan tersendiri jika kegiatan penelitian ini bisa selesai dengan hasil yang
baik, terutama rasa syukur yang amat besar. Dengan keterbatasan dan ketidaksempurnaan
ilmu saya, maka cukup banyak hambatan yang saya temui di lapangan, dan jika praktik ini
pada akhirnya bisa diselesaikan dengan baik tentulah karena bantuan dan dukungan dari
banyak pihak terkait.

Untuk itu, saya sampaikan rasa terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu.
Diantaranya :
1. Orang tua dan sahabat saya yang selalu memberikan semangat dan dukungan penuh.
2. Bapak / Ibu guru yang mengajar di SMK Negeri 49 Jakarta.
3. TB. Kusai, S.Pd selaku Wakahubin SMK Negeri 49 Jakarta yang telah memberikan
nasihat moral dan etika dalam melaksanakan praktik.
4. Ibu Dra. Ani Kristiani, M. Pd selaku kepala sekolah SMK N 49 Jakarta.
5. Ibu Sisi Wahyudiati, S.Sos selaku pembimbing dari sekolah.
6. Ibu Rita Hermawanti, S.Pd, M.Pd selaku pembimbing dari sekolah.
7. Ibu Misyulita, S.Pd selaku Kepala Program Keahlian BDP.

Serta tak lupa juga atas dukungan orang tua dan juga teman yang saya sayangi. Tidak ada
yang dapat saya berikan selain doa dan rasa syukur kepada para pedukung. Namun tidak lupa
juga saran dan kritik dari kalian sangat diharapkan oleh saya. Saya juga sangat berharap
laporan ini dapat diterima dengan baik dan dapat bermanfaat bagi pembaca.
.

Jakarta, 17 Januari 2021

iv
DIANA AULIA

DAFTAR IS

iv
I
IDENTITAS SISWA..............................................................................................................................i
LEMBAR PENGESAHAN PERUSAHAAN........................................................................................ii
LEMBAR PENGESAHAN SEKOLAH...............................................................................................iii
KATA PENGANTAR..........................................................................................................................iv
DAFTAR ISI.........................................................................................................................................v
BAB 1 PENDAHULUAN.....................................................................................................................1
1.1 Latar Belakang.............................................................................................................................1
1.2 Tujuan & Manfaat PKL...............................................................................................................1
1.3 Waktu dan Tempat PKL.............................................................................................................2
1.4 Tujuan Pembuatan Laporan PKL.................................................................................................2
1.5 Jadwal Kegiatan PKL..................................................................................................................2
BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN..................................................................................4
2.1 Sejarah singkat PT. Astra Otoshop..............................................................................................4
2.2 Visi Dan Misi Perusahaan............................................................................................................4
2.3 Struktur Organisasi......................................................................................................................5
BAB III URAIAN PELAKSANAAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL)..................................6
3.1 Bidang Kerja................................................................................................................................6
3.2 Pelaksanaan Kegiatan Pratik Kerja Lapangan (PKL)...................................................................6
3.3 Pengertian Reseller......................................................................................................................7
3.4 Tugas Reseller.............................................................................................................................7
3.5 Penjelasan Kegiatan PKL............................................................................................................7
3.6 Kegiatan PKL Selama 3 Bulan....................................................................................................8
BAB IV PENUTUP.............................................................................................................................13
4.1 KESIMPULAN.........................................................................................................................13
4.2 SARAN.....................................................................................................................................13
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN - LAMPIRAN

v
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Praktik Kerja Industri

PRAKERIN (Praktik Kerja Industri) adalah kegiatan pendidikan, pelatihan


dan pembelajaran yang dilaksanakan di Dunia Usaha/Dunia Industri yang relevan dengan
kemampuan siswa sesuai bidangnya.
Dengan adanya penyelenggaraan Praktik Kerja Instansi (Prakerin) yang saya ikuti
di bidang Sales Marketing tentu dengan tujuan agar saya memperoleh pengetahuan yang
lebih luas dan mengerti inti dari pekerjaan yang ada di bidang tersebut sehingga dapat
berguna dikemudian hari ketika saya sudah memasuki dunia kerja.
Pelaksanaan Praktik Kerja Industri (Prakerin) sebagai perwujudan kebijaksanaan
“Link and Match” prosesnya dilaksanakan di dua tempat yaitu, sekolah dan Dunia
Usaha/Dunia Industri. Upaya ini dilaksanakan dalam rangka peningkatan mutu tamatan
Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) untuk tercapainya relevansi pendidikan dengan
tuntutan kebutuhan tenaga kertja siswa di Dunia Usaha/Dunia Industri (DU/DI).
Pelaksanaan Praktik Kerja Industri (Prakerin) dibidang Sales marketing sendiri
bertugas untuk mempromosikan atau menjual barang dari perusahaan kepada konsumen,
baik secara langsung ataupun tidak langsung. Namun, dikarenakan sedang mewabahnya
virus Covid-19 maka pelaksanaan Praktik Kerja Industri ini dilakukan secara online dengan
cara Digital Marketing.
.
1.2 Tujuan dan Manfaat Praktik Kerja Industri

2.1 Tujuan Praktik Kerja Industri


1. Mengimplementasikan materi yang selama ini didapatkan di sekolah.
2. Membentuk pola pikir yang kontruktif bagi siswa-siswi PRAKERIN.
3. Melatih siswa untuk berkomunikasi/berinteraksi secara profesional di dunia
kerja yang sesungguhnya.
4. Membentuk etos kerja yang baik bagi siswa-siswi PRAKERIN.
5. Menambah dan mengembangkan ilmu pengetahuan dasar yang dimiliki oleh
siswa-siswi PRAKERIN sesuai bidang masing-masing.
6. Menjalin kerja sama antara sekolah dengan industri maupun Dunia Usaha.

2.2 Manfaat Praktik Kerja Industri


1. Mengasah keterampilan siswa/i yang di berikan sekolah menengah kejuruan.
2. Membentuk pola pikir siswa-siswi agar terkontruktif baik serta memberikan
pengalaman dalam dunia usaha maupun dunia industri.

PT.ASTRA OTOSHOP | 1
PT.ASTRA OTOSHOP | 2

3. Mengenalkan siswa-siswi pada pekerjaan lapangan di dunia industri dan usaha


sehingga pada saatnya mereka terjun ke lapangan pekerjaan yang sesungguhnya
dapat beradaptasi dengan cepat.
4. Meningkatkan efisiensi waktu dan tenaga dalam mendidik dan melatih tenaga
kerja yang berkualitas.
5. Memberikan kontribusi dan tenaga kerja bagi perusahaan.

1.3 Waktu dan Tempat PKL

3.1 Waktu PKL


Praktik Kerja Industri diselnggarakan oleh SMK Negeri 49 Jakarta,
dilaksanakan selama 3 bulan di mulai pada tanggal 8 Agustus – 2
Oktober 2020.

3.2 Tempat PKL


Kegiatan Praktik Kerja Industri dilakukan secara online dirumah
dikarenakan sedang mewabahnya virus Covid-19 yang membatasi
masyarakat untuk berkomunikasi secara langsung.

1.4 Tujuan Pembuatan Laporan Praktik Kerja Industri

Jurnal dan laporan kegiatan siswa dalam Praktik Kerja Industri ini bertujuan untuk :
1) Mengetahui perkembangan siswa selama mengikuti praktik keahlian di Dunia
Usaha/Dunia Industri, anatara lain meliputi :
a. Kegiatan mingguan pembimbing/instruktur.
b. Penilaian dari pihak Usaha/Industri terhadap siswa.
c. Catatan-catatan penting dari siswa dan pembimbing /instruktur selama
praktik kerja di Dunia Usaha/Dunia Industri.
2) Salah satu bukti kegiatan praktik yang dilakukan di Dunia Usaha/Dunia
Industri.
3) Merupakan lampiran (penjelasan rinci) dari sertifikasi yang dimiliki oleh siswa.
4) Salah satu pedoman untuk pembuatan surat keterangan.

.
1.5 Jadwal kegiatan Praktek Kerja Lapangan di PT. ASTRAOTOSHOP

Menonton Live On Meeting PKL di Youtube Setiap Hari Jum’at


No. Hari Masuk Live On Selesai
1. Senin 08.00 WIB 17.00 WIB
PT.ASTRA OTOSHOP | 3

2. Selasa 08.00 WIB 17.00 WIB


3. Rabu 08.00 WIB 17.00 WIB
4. Kamis 08.00 WIB 17.00 WIB
5. Jumat 08.00 WIB 16:00 - 17.00 WIB 17.00 WIB
6. Sabtu LIBUR LIBUR LIBUR
7. Minggu LIBUR LIBUR LIBUR
BAB II
GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

Nama Instansi : PT. Astra Otoparts. Tbk


Bentuk Perusahaan : Otomotif
Alamat : Jl . Pegangsaan Dua, Kelapa Gading, Jakarta Utara.

2.1 Sejarah Singkat P.T Astra Otoshop

Astra Otoparts merupakan grup perusahaan komponen otomotif terbesar dan


terkemuka di Indonesia yang memproduksi dan mendistribusikan beranekaragam
suku cadang kendaraan bermotor roda dua dan roda empat.

Pada tahun 1976 Berdiri sebagai PT Alfa Delta Motor, sebuah perusahaan
yang bergerak di perdagangan otomotif, perakitan mesin, dan konstruksi. Pemilik
dari perusahaan ini adalah William Soeryadjaja dan PT Djaya Pirusa. Pada tahun
1977 PT Alfa Delta Motor berubah nama menjadi PT Pacifc Western.

Kemudian pada tahun 1983 Astra membeli saham PT Summa Surya di PT


Menara Alam Teknik. 10 Tahun kemudian Astra mengambil alih seluruh saham PT
Menara Alam Teknik, dan merubah nama PT Menara Alam Teknik menjadi PT
Menara Alam Pradipta.
PT Menara Alam Pradipta berubah nama menjadi PT Astra Pradipta Internusa.
Kemudian terjadi merger antara beberapa perusahaan produsen komponen di
lingkungan Grup Astra, diantaranya PT Astra Pradipta Internusa & PT Federal
Adiwira Serasi, PT Federal Adiwira Serasi berubah nama menjadi PT Astra Dian
Lestari. PT Astra Dian Lestari berubah nama menjadi PT Astra Otoparts. PT Astra
Otoparts menjadi Perusahaan Publik dengan mencatatkan sahamnya di Bursa Efek
Jakarta, dengan kode transaksi: AUTO.

Jaringan distribusi P.T AstraOtoshop terbilang sangat luas, meliputi 2 kantor


penjualan, 52 dealer  utama yang berada di pulau Jawa dan Bali dengan total sekitar 12.000
pengecer yang tersebar di seluruh Nusantara. Fitur yang ditawarkan oleh bisnis Astraotoshop
ini ada dua. Yang pertama adalah penjualan suku cadang. Konsumen dapat dengan mudah
menemukan berbagai jenis dan macam onderdil yang mereka butuhkan untuk mobil maupun
motor. 
Yang kedua, melalui situs ini, pelanggan juga bisa melakukan pembelian sekaligus
pemasangan suku cadang yang sudah dipilih tersebut di sekitar 730 outlet shop & drive yang
telah tersebar di seluruh Indonesia. Kita hanya perlu melakukan pemesanan atau booking serta
waktu pemasangan onderdil tersebut secara online melalui website
https://www.astraotoshop.com/.

PT.ASTRA OTOSHOP | 4
PT.ASTRA OTOSHOP | 5

2.2 Visi dan Misi Perusahaan

 Visi

Menjadi supplier komponen otomotif kelas dunia, sebagai mitra usaha pilihan utama di
Indonesia dengan didukung kemampuan engineering yang handal.
 Misi

1. Mengembangkan industri komponen otomotif yang handal dan kompetitif, serta


menjadi mitra strategis bagi para pemain industri otomotif di Indonesia dan regional.
2. Menjadi warga usaha yang bertanggungjawab dan memberikan kontribusi positif
kepada stakeholders.

2.3 Struktur Organisasi

NAMA JABATAN

Gidion Hasan Presiden Komisaris

Johannes Loman Komisaris

Agus Tjahajana Wirakusumah Komisaris Independen

Bambang Trisulo Komisaris Independen


BAB III

URAIAN PELAKSANAAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN


(PKL)

3.1 Bidang Kerja

Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan (PKL) di PT. Astra Otoshop. Praktik di tempatkan
pada bagian RESELLER.
Bidang kerja yang dilakukan oleh praktikan selama melaksanakan PKL di Astra
Otoshop adalah sebagai berikut :
1. Membuat design gambar dan video
2. Mempromosikan barang
3. Menjual barang

3.2 Pelaksanaan Kegiatan Pratik Kerja Lapangan (PKL)

1. Persiapan Kerja
Persiapan kerja yang dilakukan peserta PKL sama dengan apa yang dilakukan
oleh karyawan/karyawati. Hal ini sangat bermanfaat dan penting di dalam bekerja
untuk memberikan pandangan baik, serta menghindari hal-hal yang tidak diinginkan.
Persiapan kerja antara lain :
a. Setiap hari Senin s/d Jum’at masuk pada pukul 08.00 WIB dan selesai jam
17.00 WIB.
b. Presensi tepat waktu.

2. Proses Kerja

Praktik melaksanakan PKL selam 3 bulan, terhitung mulai 8 Agustus dan


berakhir pada 2 Oktober 2020. Pelaksanaan PKL dilakukan pada jam operasi PT
Astra Otoshop yaitu 08.00 – 17.00 WIB. Kegiatan selama menjalani Praktik Kerja
Lapangan (PKL) yaitu membuat konten tentang produk dari P.T AstraOtoshop
kemudian memposting konten tersebut ke akun sosial media seperti Instagram dan
Tiktok sesuai arahan Pak Dedy Budiman. Terdapat juga beberapa yang telah saya
pelajari sebelumnya di sekolah yang membuat saya dapat mempraktikan apa yang
sudah saya dapatkan di kelas ke dalam tindakan dunia kerja yang nyata.

PT.ASTRA OTOSHOP | 6
PT.ASTRA OTOSHOP | 7

3.3 Pengertian Reseller

Reseller adalah seseorang yang menjual barang milik toko lain atau disebut
supplier. Biasanya reseller tidak memiliki pabrik atau hubungan langsung dengan
pabrik, mereka melainkan punya hubungan dengan pemilik brand yang mereka jual lagi
barangnya. Sebagai seorang reseller, maka aktivitas toko yang kamu miliki akan sangat
bergantung dengan ketersediaan produk dari supplier yang kamu ajak bekerja sama.

3.4 Tugas Reseller

 Mencari Produk yang Potensial


 Memasarkan Produk
 Melayani Konsumen Dengan Baik
 Membina Hubungan Dengan Konsumen

3.5 Penjelasan Kegiatan PKL

 Mencari Produk yang Potensial

Tugas reseller yang pertama adalah mencari produk atau jasa yang potensial untuk
dijual. Anda bisa riset pasar dengan melihat apa yang diinginkan konsumen. Mencari
produk potensial juga bisa Anda lakukan dengan melihat barang apa yang memang
sedang diminati atau sedang laku-lakunya.

Proses mencari produk yang potensial tak berhenti setelah Anda yakin pada satu
produk yang sekiranya memang memiliki potensi laku di pasaran. Langkah
selanjutnya, Anda harus membeli barang tersebut untuk memastikan barang yang akan
dijual memang layak dan berkualitas bagus.

 Mencari Supllier

Jika sudah yakin ingin menjual suatu barang, Anda bisa langsung mencari supplier
yang sesuai dari segi kualitas barang, pelayanan dan harga. Mencari supplier bagi
reseller tentu menjadi tugas yang sangat penting.

Saat mencari dan memilih produk yang potensial untuk dijual, Anda juga sebenarnya
bisa sekaligus mencari supplier yang bisa di ajak kerja sama. Hal-hal yang harus
diperhatikan ketika memilih supplier selain dari harga yang bersaing, Anda juga perlu
paham layanan dan kelebihan yang diberikan pada reseller seperti Anda.

Soal jarak juga perlu Anda pertimbangkan, apakah Anda ingin ingin memiliki supplier
yang berada di satu kota agar lebih mudah komunikasi dan murah dari segi distibusi
PT.ASTRA OTOSHOP | 8

barang, atau mencari supplier yang memiliki lebih banyak kelebihan tetapi berada di
luar kota bahkan luar negeri.

 Memasarkan Produk

Tugas reseller yang utama selanjutnya adalah memasarkan dan menjual produk. Anda
bisa berjualan langsung atau menggunakan media online. Cara apapun tentunya bisa
disesuikan dengan peluang yang ada dan hasil riset yang Anda lakukan.

Fokus dan tugas reseller setelah memiliki produk menjual sebanyak-banyaknya. Jika
memanfaatkan sosial media, anda bisa menggunakan cara organik dan berbayar. Cara
organik tentu butuh waktu, tetapi jika Anda memiliki dana lebih untuk memasang
iklan di sosial media cara ini bisa dicoba.

Jika Anda beriklan baik di sosial media atau di marketplace, Anda bisa menarget calon
pembeli yang tepat. Potensi closing juga bisa semakin besar.

 Melayani Konsumen Dengan Baik

Tugas reseller lainnya adalah menjadi penjual yang melayani konsumen dengan baik.
Sebagai penjual Anda tentu harus melayani pembeli dengan baik. Pelayanan yang baik
bukan hanya soal fast respond, menjawab chat dengan ramah, tetapi juga lebih dari itu
seperti packing paket dengan rapi, mengirim paket tepat waktu, dan melakukan after
sales service.

Jika ada komplain dari konsumen, Anda juga perlu melayaninya dengan baik. Cari
tahu dulu apa kesalahan yang Anda lakukan dan juga penyebabnya. Jangan angkat
tangan ketika konsumen komplain. Hal ini tentu menjadi bahan masukan bagi Anda
pemilik bisnis untuk terus memperbaiki layanan.

 Membina Hubungan Dengan Konsumen

Penjual mana pun tentu senang dengan repeat order. Tetapi jangan harap mendapat
repeat order jika Anda sama sekali tidak membina hubungan yang baik dengan
pembeli yang sudah membeli produk Anda. Padahal banyak yang berkata bahwa
konsumen yang pernah membeli produk, adalah target potensial untuk menghasilkan
repeat order.

Potensi untuk closing pun menjadi lebih mudah karena pembeli tersebut masuk dalam
kategori hot traffic. Anda tidak perlu lagi melakukan promosi dan mengenalkan diri
Anda, pembeli hanya perlu mengenalkan produk saja.
PT.ASTRA OTOSHOP | 9

3.6 Kegiatan PKL Selama 3 Bulan

No Tanggal Kegiatan Harian Paraf Orang Tua


1. 07 Juli 2020 1. Pembukaan PKL Online
2. 08 Juli 2020 1. Pengenalan Materi
3. 09 Juli 2020 1. Pengenalan Materi
4. 10 Juli 2020 1. Pengenalan Materi
5. 13 Juli 2020 1. Pengenalan Materi
6. 14 Juli 2020 1. Pengenalanan Materi
7. 15 Juli 2020 1. Membuat sites bersama
anggota kelompok
8. 16 Juli 2020 1. Memposting di Sites tentang
Cara Memilih Ban Sepeda
Motor
9. 17 Juli 2020 1. Merepost Postingan dari
Instagram @astraotoshop ke
Instagram Bisnis masing-
masing
10 20 Juli 2020 1. Membuat design menggunakan
. aplikasi Spark Post
2. Memposting design gambar ke
Instagram bisnis masing-
masing
11 21 Juli 2020 1. Merepost Postingan dari
. Instagram @astraotoshop ke
Instagram Bisnis masing-
masing
12 22 Juli 2020 1. Membuat design menggunakan
. aplikasi Spark Post
2. Menggabungkan design dari
Spark Post menggunakan
aplikasi Quik
13 23 Juli 2020 1. Membuat kreasi video slide
. menggunakan aplikasi
Animated Text dan Quik
tentang Soft Selling
Astraotoshop
PT.ASTRA OTOSHOP | 10

14 24 Juli 2020 1. Menganalisa Hastag terkait


. produk Astraotoshop
2. Mengevaluasi tugas perminggu
lewat zoom meeting
15 27 Juli 2020 1. Membuat 3 postingan soft
. selling berupa gambar atu
video tentang Faceshield
Astraotoshop
2. Memposting ke Instagram
Bisnis masing-masing
16 28 Juli 2020 1. Membuat konten IG Carousel
. tentang Kelebihan memakai
Faceshield disbanding masker
untuk mencegah corona
17 29 Juli 2020 1. Mempelajari dan menganalisa
. tentang Siapa Yang punya
DOKU (Dana,Otoritas dan
Kebutuhan) untuk membeli
Faceshield
18 30 Juli 2020 1. Membuat konten menarik
. tentang product astraotoshop,
lalu memposting ke instagram
bisnis masing-masing
2. Mengevaluasi tugas perminggu
lewat zoom meeting
19 03 Agustus 2020 1. Nonton Video edukasi
. 2. Buat rangkuman FAM
Faceshield di Sites (Tugas
Kelompok)
3. Upload di IG Pribadi dengan 3
orang yang kalian tawarkan
Faceshield (Tugas Pribadi)
20 04 Agustus 2020 1. Berjualan Faceshield dan
. mengejar target penjualan
2. Memposting di Google Sites
kelompok Tentang FAM
Faceshield
21 05 Agustus2020 1. Menjelaskan tentang perbedaan
. Fix and Growth Mindset
2. Berjulan Faceshield dan
mengejar target penjualan
22 06 Agustus 2020 1. Menjual Faceshield minimal 1
. pcs
2. Upload cara berjualan di
Instagram masing-maisng.
PT.ASTRA OTOSHOP | 11

23 07Agustus 2020 1. Mempelajari materi Sales


. Script
2. Berjualan Faceshield dan
mengejar target penjualan
3. Mengevaluasi tugas perminggu
lewat zoom meeting
24 10 Agustus 2020 1. Mempromosikan produk
. Astraotoshop lewat konten
TIKTOK
2. Berjulan product Astraotoshop
dan mengejar target penjualan
25 11 Agustus 2020 1. Mempromosikan produk
. Astraotoshop lewat konten
TIKTOK
2. Berjulan product Astraotoshop
dan mengejar target penjualan
26 12 Agustus 2020 1. Mempromosikan produk
. Astraotoshop lewat konten
TIKTOK
2. Berjulan product Astraotoshop
dan mengejar target penjualan
27 13 Agustus 2020 1. Mempromosikan produk
. Astraotoshop lewat konten
TIKTOK
2. Berjulan product Astraotoshop
dan mengejar target penjualan
28 14 Agustus 2020 1. Mempromosikan produk
. Astraotoshop lewat konten
TIKTOK
2. Berjulan product Astraotoshop
dan mengejar target penjualan
29 15 Agustus 2020 1. Mempromosikan produk
. Astraotoshop lewat konten
TIKTOK
2. Berjulan product Astraotoshop
dan mengejar target penjualan
30 17 Agustus 2020 1. Mempromosikan produk
. Astraotoshop lewat konten
TIKTOK
2. Berjulan product Astraotoshop
dan mengejar target penjualan
31 18 Agustus 2020 1. Mempromosikan produk
. Astraotoshop lewat konten
TIKTOK
2. Berjulan product Astraotoshop
dan mengejar target penjualan
PT.ASTRA OTOSHOP | 12

32 19 Agustus 2020 1. Mempromosikan produk


. Astraotoshop lewat konten
TIKTOK
2. Berjulan product Astraotoshop
dan mengejar target penjualan
33 20 Agustus 2020 1. Mempromosikan produk
. Astraotoshop lewat konten
TIKTOK
2. Berjulan product Astraotoshop
dan mengejar target penjualan
BAB IV
PENUTUP

4.1 Kesimpulan
Kegiatan Praktik Kerja Lapangan merupakan kegiatan yang sangat bermanfaat bagi
siswa-siswi dan dapat mengenal lebih jauh bagaimana cara kerja di lapangan sesuai keahlian
masing-masing murid, sehingga murid dapat melihat gambaran mengenai kegiatan bidang
usaha di masa yang akan datang, serta siswa-siswi mengetahui standar kompetensi yang akan
dijadikan peluang kerja dan kesempatan kerja.
Dalam dunia usaha dibutuhkan kedisiplinan yang cukup baik, instansi-instansi
biasanya memerlukan karyawan-karyawan yang disiplin, terampil,rajin, cerdas, dan tanggung
jawab. Pada Praktik Kerja Lapangan ini diperlukan keahlian yang cukup. Selama saya
melaksanakan Praktek Kerja Lapangan di AstraOtoshop bagian Admin Export, penulis
merasa bangga dan bersyukur mendapatkan ilmu yang belum pernah didapatkan oleh penulis,
serta memperoleh banyak pengalaman baru.
Tujuan lain Praktik Kerja Lapangan adalah menambah wawasan yang luas bagi siswa-
siswi, terutama dalam bidang kejuruannya. Ada pula tempat yang disukai yakni di ruang
mushola saya bisa tetap melaksanakan kewajiban sebagai muslimah, yaitu sholat dan ngaji.
Kerja Lapangan telah terlaksanakan dengan baik, dengan program keahlian masing-
masing tanpa halangan apapun (InsyaaAllah), dan saya mengucapkan banyak terima kasih
kepada AstraOtoshop yang telah bersedia menerima saya apa adanya untuk melaksanakan
Praktik Kerja Lapangan dan mendampingi saya selama praktek berlangsung.

4.2 Saran

PKL menurut saya adalah kegiatan agar murid-murid bisa belajar disiplin dan bekerja
dengan menerapkan segala pengetahuan atau keterampilan yang diberikan selama di sekolah.
Dalam menjalani kegiatan PKL sangatlah sulit, tidak seperti bayangan saya pada saat belum
menjalaninya. Karena di tempat industri tidak semua materi yang diberikan di sekolah itu
dipraktekkan di tempat kerja. Dengan kegiatan PKL ini dapat membentuk siswa agar dapat
merasakan bagaimana hidup bekerja dan mencari uang. Serta banyak ilmu sekali & tantangan
baru yang didapat selama kegiatan PKL, yang tentu saja dapat dijadikan bahan dan
pengalaman untuk modal bekerja atau berwirausaha di masa depan nanti. Bagi diri saya
pribadi tentu belum merasa puas untuk berhenti belajar dan belajar walaupun sudah pernah
mengikuti kegiatan PKL.

PT.ASTRA OTOSHOP | 13
PT.ASTRA OTOSHOP | 14

Kegiatan PKL harus lebih diperhatikan lagi, dalam arti bimbingan dan konsultasi
peserta didik semakin ditingkatkan. Perhatikan sikap kedisplinan, kesopanan, dan tanggun
jawab. Perbanyak praktek agar lebih mengerti dan faham serta mahir dalam bidang
kejuruannya. Patuhi semua tata tertib di tempat praktek tersebut. Ketika sedang melaksanakan
praktek harus dengan rasa bersungguh-sungguh dalam menjalaninya agar tidak ada rasa lelah
berkepanjangan, utamakan rasa ikhlas. Tekadkan usaha dan doa ketika melaksanakan praktek
agar mendapatkan hasil yang memuaskan.
DAFTAR PUSTAKA
http:// www.astraotoshop.com

https://portal.billionairestore.co.id/
LAMPIRAN - LAMPIRAN

 Konten Instagram
Untuk mendapatkan Sertifikat PKL , Peserta PKL harus menyelesaikan minimal
300 Postingan di Instagram. Berikut adalah lampirannya ;
Konten instagram yang saya buat dengan menggunakan aplikasi Sparkpost,canva,animated
text,dll
 Target Penjualan
Untuk menyelesaikan PKL di PT. Astraotoshop , siswa juga harus
menyelesaikan target minimal sebesar Rp.600.000,00 . Berikut ini adalah
lampirannya:
 Foto menawarkan produk dan customer membeli produk
Berikut ini adalah foto saya sedang menawarkan produk ke keluarga terdekat,

tetangga ,dan foto customer sedang memegang produk yang dibeli dari saya secara

online dan offline.


 Sertifikat PKL
Akhirnya ,setelah 3 bulan PKL di PT.Astraotoshop , dengan melengkapi tugas

tugas ,mengerjakan target, membuat konten di Instagram saya mendapatkan sertifikat

pkl.

Anda mungkin juga menyukai