Anda di halaman 1dari 16

MENYUSUN LATAR BELAKANG,

RUMUSAN MASALAH, JUDUL, TUJUAN,


MANFAAT PENELITIAN

Oleh :
Ika Rahmawati, S.Kep.Ns, M.Kep
LATAR BELAKANG MASALAH
• Diuraikan fakta, pengalaman peneliti, hasil penelitian
orang lain, teori yang melatarbelakangi masalah yang
ingin diteliti
• Harus jelas diuraikan mengapa masalah tersebut
dipilih, justifikasi mengapa penelitian diadakan di
wilayah tertentu
Empat hal yang perlu disajikan pada latar
belakang penelitian

• Introduksi isinya apa yang anda permasalahkan,


biasanya definisi-definisi dari apa yang tercantum
dari tulisan anda
• Justifikasi isinya data-data yang mendukung
permasalahan anda
• Kronologi masalah berisi tentang bagaimana
permasalahan bisa terjadi secara teoritis.
• Konsep solusi berisi bagaimana kira-kira
permasalahan diselesaikan
Latar belakang M-S-A-S
• Masalah
• Skala
• Analisis
• Solusi
Masalah

Masalah : Kesenjangan antara :


Harapan >< kenyataan
Apa yang diinginkan >< apa yang terjadi
Teori >< fakta
Apa yang diperlukan >< apa yang tersedia
PERUMUSAN MASALAH
• Merupakan pertanyaan yang perlu dicari jawabannya
melalui penelitian
• Perumusan masalah selalu dinyatakan dengan kalimat
tanya
• Memilih masalah penelitian yang baik :
a. Relatif masih baru
b. Aktual (masalah saat ini)
c. Memadai (sesuai kemampuan dan yang diharapkan)
d. Sesuai kebijakan pemerintah (kebutuhan program)
e. Sesuai kemampuan
f. Ada dukungan dana
LANGKAH IDENTIFIKASI DAN
PERUMUSAN MASALAH
• Formulasikan masalah yang ada
Kesenjangan yang ada menunjukkan
besar masalah
• Pustaka Teori/faktor yang berhubungan
dengan masalah
• Pilih salah satu
• Formulasikan rumusan masalah bentuk
pertanyaan
Cont.....

Contoh :
• Mengapa kesinambungan imunisasi polio bagi balita
di kabupaten X rendah?
• Faktor-faktor apa yang menyebabkan
ketidaksinambungan imunisasi polio pada balita di
kabupaten X?
JUDUL PENELITIAN
Merupakan pencerminan dari tujuan penelitian, dan
juga mencerminkan masalah penelitian
Contoh : Angka kejadian diare di kota A
Tidak terlalu panjang, 9-12 suku kata (singkat dan jelas)
Mencakup variabel yg diteliti, tempat/lokasi,
penelitian
Contoh : Hubungan pemberian ASI eksklusif dengan
tingkat status kesehatan bayi di Kelurahan X Kota Kediri
Ide Masalah

Tema

Topik

• Masalah
Judul
• Judul
Judul
TUJUAN PENELITIAN
• Adalah suatu indikasi ke arah mana, atau data (informasi)
apa yang akan dicari melalui penelitian itu
• Berisi kerangka teori yang merupakan diskripsi teori dan
penelitian yang relevan
• Dirumuskan dalam pernyataan yang konkret, dapat
diamati (observable) dan dapat diukur (measurable)
• Terdiri dari tujuan umum dan tujuan khusus
• Apabila tujuan umum tidak dapat /tidak perlu
dispesifikasikan, maka cukup dibuat tujuan penelitian
saja
TUJUAN UMUM
• Mengetahui hubungan antara kualitas fisik sarana air
bersih yang digunakan dengan kejadian diare di wilayah
X
TUJUAN KHUSUS
• Mengetahui jenis sarana air bersih yang digunakan oleh
masyarakat wilayah X
• Mengetahui kondisi/kualitas fisik sarana air bersih
tersebut
• Mengetahui hubungan antara kualitas fisik sarana air
bersih dengan kualitas air
• Mengetahui hubungan antara kualitas fisik sarana
airbersih dengan kejadian diare
MANFAAT PENELITIAN
• Adalah kegunaan hasil penelitian nanti
• Harus diuraikan secara terinci manfaat/kegunaan
hasil penelitian nanti
• Data/informasi digunakan untuk apa, dalam rangka
pengembangan program kesehatan
• Sejauh mana penelitian terkait dengan prioritas
pembangunan / permasalahan di masyarakat
Cont’....

• Besarnya masalah dan bagaimana hasil penelitian


akan memberikan sumbangan dalam
penyelesaiannya
• Dari segi ilmu, data/informasi yang diperoleh
mempunyai kontribusi apa bagi pengembangan ilmu
pengetahuan
• Relevansi penelitian dengan kelompok masayarakat
yang tersisih

14
Cont…
Secara spesifik mencakup dua aspek :
a. Manfaat praktis/aplikatif
Manfaat penelitian dari aspek praktis /aplikatif. Di
bidang kesehatan : bagi pembangunan
kesehatan/bagi pengembangan program
kesehatan
b. Manfaat teoritis/akademis
Manfaat dari aspek teoritis/manfaat bagi
pengembangan ilmu. Di bidang kesehatan,
manfaat bagi ilmu kesehatan

Anda mungkin juga menyukai