Anda di halaman 1dari 3

Nama/Kelas/No absen : Anne Loretta/ XII MIPA 1/ 04

KATABOLISME
1. Metabolisme adalah proses serangkaian peristiwa reaksi-reaksi kimia yang berlangsung
dalam sel makhluk hidup.
2. Perbedaan katabolisme dan anabolisme
Katabolisme merupakan reaksi penguraian senyawa komplek menjadi senyawa
sederhana, sedangkan anabolisme merupakan reaksi penyusunan dari senyawa yang
sederhanan menjadi senyawa komplek.
Katabolisme menghasikan energi (reaksi eksorgonik), sedangkan anabolisme
memerlukan energi (reaksi endorgonik)
3. Katabolisme adalah rangkaian reaksi kimia yang berkaitan dengan proses pembongkaran,
penguraian atau pemecahan molekul/senyawa kompleks menjadi molekul/ senyawa yang
lebih sederhana dengan bantuan enzim.
4. Reaksi kimia respirasi aerob dapat ditulis:
C6H12O6 + 6O2 → 6H2O + 6CO2 + 38 ATP
5. Tujuan utama katabolisme / respirasi adalah menghasilkan enegi dalam bentuk molekul yang
lebih sederhana.
6. Respirasi ada 2 macam yaitu resspirasi aerob dan anaerob. Respirasi aerob adalah respirasi
yang membutuhkan oksigen bebas dari udara untuk menghasilkan energi.
7. Respirasi aerob meliputi 4 tahap yaitu:
1) Glikolisis,
2) Dekarboksilasi oksidatif
3) Siklus krebs
4) Transport elektron.
8. Table tahap respirasi aerob:
Tahap Bahan Hasil Jumlah ATP Tempat terjadi
1. Glikolisis Glukosa 2 Asam piruvat 8 ATP Sitoplasma
2 NADH
2 ATP
2. Dekarboksilasi Asam piruvat 2 NADH 6 ATP Membran luar
oksidatif 2 Asetil-KoA mitokondria
3. Siklus krebs Asetil-KoA 6 NADH 24 ATP Matriks
2 FADH2 mitokondria
2 ATP
4. Transport 10 NADH, 2 NADH 34 ATP Krista
elektron FADH₂, 6 O₂ FADH2 mitokondria.

9. Energi hasil respirasi aerob adalah ATP yang dihasilkan secara langsung (murnio) dan
melalui transport electron yaNg dibawa oleh NADH dan FADH. Jika 1 NADH mengangkut 3
ATP, 1 FADH mengangkut 2 ATP, jumlah ATP murni dan ATP melaluii transport electron
sebagai hasil Katabolisme adalah :
TRASPORT ELEKTRON
Tahap ATP JUMLAH JUMLAH JUMLAH JUMLAH JUMLAH
Murni NADH ATP FADH2 ATP TOTAL
ATP
1. Glikolisis 2 ATP 2 NADH 6 ATP - - 8 ATP
2. Dekarboksilasi - 2 NADH 6 ATP - - 6 ATP
Oksidatif
asam piruvat
3. Daur Krebs 2 ATP 6 NADH 18 ATP 2 FADH2 4 ATP 24 ATP
4. Transport - 10 NADH 30 ATP 2 FADH2 4 ATP 34 ATP
elektron

10. Oksigen dalam respirasi aerob digunakan untuk akseptor hidrogen.


11. Respirasi anaerob/ fermentasi meliputi 2 tahap yaitu glikolisis dan fermentasi
12. macam respirasi anaerob/ fermentasi ;
a. Fermentasi Asam Laktat
Fermentasi asam laktat adalah fermentasi glukosa yang menghasilkan asam laktat.
Fermentasi asam laktat dimulai dengan glikolisis yang menghasilkan asam piruvat,
kemudian berlanjut dengan perubahan asam piruvat menjadi asam laktat.
Pada fermentasi asam laktat, asam piruvat bereaksi secara langsung dengan NADH
membentuk asam laktat.
b. Fermentasi Alkohol
Pada fermentasi alkohol, asam piruvat diubah menjadi etanol atau etil alkohol melalui dua
langkah reaksi, yaitu 1) pembebasan CO2 dari asam piruvat yang kemudian diubah
menjadi asetaldehida, 2) reaksi reduksi asetaldehida oleh NADH menjadi etanol. NAD
yang terbentuk akan digunakan untuk glikolisis.

Anda mungkin juga menyukai