Anda di halaman 1dari 1

PPKN kelas 12

No Absen : 27
Pengaruh Kemajuan Iptek
Nama : Rakharestna Razan P
terhadap NKRI
Kelas : XII MIPA 2

Lembar Kerja Pengaruh Kemajuan Iptek terhadap NKRI


I. Selain dalam aspek politik, ekonomi, sosial budaya, hukum dan pertahanan
keamanan, Iptek juga memberikan dampak dalam bidang pendidikan. Dalam
bidang pendidikan apa saja kemajuan Iptek yang anda rasakan.
Mengembangkan kemampuan belajar berbasis TIK, sehingga proses pembelajaran dapat
lebih optimal, menarik dan mendorong kita lebih terampil dalam berkomunikasi, terampil
mengorganiasi informasi, dan terbiasa bekerjasama.
Mengembangkan kemampuan belajar mandiri, berinisiatif, inovatif, kreatif dan bertanggung
jawab dalam penggunaan Teknologi Informasi dan Komunikasi untuk pembelajaran, bekerja,
dan pemecahan masalah sehari-hari.

II. Manfaat Kemajuan Iptek dalam bidang Pendidikan.


Manfaat Kemajuan Iptek dalam Bidang Pendidikan:
- Mudah menambah informasi
- Meningkatkan kemampuan belajar
- Materi lebih menarik
- Meningkatkan minat belajar

III. Pengaruh positif dan negatif kemajuan Iptek dalam bidang Pendidikan.
Berikut ini terdapat beberapa dampak positif teknologi informasi dalam pendidikan, terdiri
atas:

1. Informasi yang dibutuhkan untuk menjadi lebih cepat dan lebih mudah dalam
mengakses tujuan pendidikan.
2. Inovasi dalam pembelajaran tumbuh di hadapan e-learning inovasi yang lebih
memudahkan proses pendidikan.

Beberapa dampak negatif dari Iptek dalam pendidikan, antara lain:

1. Kemajuan TI akan semakin memudahkan pelanggaran Hak Kekayaan Intelektual


(HKI) karena akses mudah ke data yang menyebabkan orang plagiatis akan
melakukan kecurangan.
2. Meskipun sistem administrasi suatu lembaga pendidikan seperti sistem tanpa celah,
tetapi jika ada kecerobohan dalam menjalankan sistem tersebut akan berakibat fatal.

Anda mungkin juga menyukai