Anda di halaman 1dari 12

Kisi-Kisi Angket Validitas

Pengembangan E-Learning Berbasis Inquiry Berbantuan Moodle Terhadap


Self Efficacy Peserta Didik

No Variabel Indikator Nomor Pernyataan


Validitas
1 Validitas Materi 1) Isi
a. Aspek materi 1, 2, 3, 4, 5, 6 dan 7

b. Kesesuaian materi 8, 9, 10, 11, 12 dan 13

c. Kebenaran dan
kejelasan notasi/ 14 dan 15
simbol/ satuan
yang digunakan

2) Konstruksi yang 16
disajikan sesuai
dengan model yang
digunakan
2 Validitas Media a. Komponen media 1, 2, dan 3
b. Mutu teknis 4, 5, 6, 7, 8, dan 9

c. Aspek media 10,11,12 dan 13

3 Validitas Bahasa a. Penggunaan bahasa 1, 2, dan 3


b. Kesesuaian bahasa 4, 5, 6, 7, dan 8

Sumber :
BSNP (Badan Standar Nasional Pendidikan). 2016. Peraturan Badan Standar
Nasional Pendidikan Nomor: 0041/P/BSNP/VIII/2016 Tentang
Prosedur Operasi Standar Penyelenggaraan Penilaian Buku Teks
Pelajaran dan Buku Panduan Guru Pola “Inisiatif Masyarakat”.
Jakarta: Mendikdasmen

Ghaliyah, Sitti dkk.2015.”Pengembangan Modul Elektronik Berbasis Model


Learning Cycle 7E Pada Pokok Bahasan Fluida Dinamik Untuk Siswa
SMA Kelas XI.” Prosiding Seminar Nasional Fisika IV.

Apriliyana, Megawati & Sunu Kuntjoro.(2017). Validitas Media Pembelajaran E-


Learning Berbantuan Edmodo Pada Materi Perubahan Lingkungan Dan
Daur Ulang Limbah Peserta didik Kelas X SMA/MA.BioEducation
Journal, 6(3), 282-283
ANGKET VALIDITAS MEDIA
Pengembangan E-Learning Berbasis Inquiry Berbantuan Moodle Terhadap
Self Efficacy Peserta Didik
A. Identitas Validator Media
Nama :
NIP :
Jurusan/Spesialisasi :
B. Petunjuk Pengisian Format Penilaian Validitas
Lembar penilaian ini di maksudkan untuk mengumpulkan informasi tentang
validitas media yang dari produk Pengembangan E-Learning Berbasis Inquiry
Berbantuan Moodle Terhadap Self Efficacy Peserta Didik. Dengan petunjuk
penilaian sebagai berikut:
1. Kepada Bapak/Ibu dimohon untuk memberikan penilaian/ validasi
terhadap validitas E-Learning Berbasis Inquiry Berbantuan Moodle Terhadap
Self Efficacy Peserta Didik dengan memberi tanda cheklist (√) pada kolom
yang sesuai dengan penilaian Bapak/Ibu, dengan kriteria penilaiannya
adalah:

1 Sangat Tidak Setuju


2 Tidak Setuju
3 Cukup Setuju
4 Setuju
5 Sangat Setuju

2. Bapak/Ibu dimohon untuk memberikan saran, masukan atau komentar


demi perbaikan E-Learning Berbasis Inquiry Berbantuan Moodle Terhadap
Self Efficacy Peserta Didik ini dengan menuliskannya langsung pada bagian
saran dan perbaikan.

C. ASPEK PENILAIAN

No Pernyataan Alternatif Jawaban


.
1 2 3 4 5
Komponen Media
1 E-Learning Berbasis Inquiry Berbantuan Moodle
Terhadap Self Efficacy Peserta Didik sudah memuat
petunjuk dari penggunaan E-Learning.
2 E-Learning Berbasis Inquiry Berbantuan Moodle
Terhadap Self Efficacy Peserta Didik sudah berisikan
video, materi, contoh soal , soal evaluasi serta
kunci jawaban yang sesuai dengan materi
pembelajaran
3 E-Learning Berbasis Inquiry Berbantuan Moodle
Terhadap Self Efficacy Peserta Didik sudah memuat
gambar atau ilustrasi yang sesuai dengan materi
pembelajaran
No Pernyataan Alternatif Jawaban
.
1 2 3 4 5
Mutu Teknis
4 Ukuran, warna dan jenis huruf dalam media
pembelajaran yang digunakan proposional
5 Keterpaduan warna antar komponen (tulisan,
gambar dan lain-lain) yang digunakan tidak
membosankan
6 Gambar yang ada dalam media terlihat jelas atau
tidak kabur
7 Video yang dimuat sudah menarik
8 Background dan layout yang digunakan sudah
digunakan telah optimal
9 Cover yang digunakan E-Learning Berbasis Inquiry
Berbantuan Moodle Terhadap Self Efficacy Peserta
Didik telah sesuai dengan materi pembelajaran
Aspek Media
10 Tulisan yang dimuat dalam media dapat dibaca
dengan jelas
11 Suara yang termuat dalam media dapat didengar
dengan jelas
12 Ilustrasi atau gambar yang dimuat dalam media
menvisualisasikan materi dengan jelas
13 Media yang digunakan menarik sehingga mampu
menghibur peserta didik

D. KOMENTAR

______________________________________________________________
______________________________________________________________
______________________________________________________________
______________________________________________________________
______________________________________________________________
______________________________________________________________
______________________________________________________

E. SARAN
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
_____________________________________________

Padang,

Validator

(___________________)

NIP.

ANGKET VALIDITAS ISI / MATERI


Pengembangan E-Learning Berbasis Inquiry Berbantuan Moodle Terhadap
Self Efficacy Peserta Didik

A. Identitas Validator Materi


Nama :
NIP :
Jurusan/Spesialisasi :
B. Petunjuk Pengisian Format Penilaian Validitas

Lembar penilaian ini dimaksudkan untuk mengumpulkan informasi tentang


instrument validitas materi yang akan digunakan untuk menilai produk
Pengembangan E-Learning Berbasis Inquiry Berbantuan Moodle Terhadap Self
Efficacy Peserta Didik.
Dengan petunjuk penilaian sebagai berikut:
1. Kepada Bapak/Ibu dimohon untuk memberikan penilaian/ validasi
terhadap validitas materi E-Learning Berbasis Inquiry Berbantuan Moodle
Terhadap Self Efficacy Peserta Didik dengan memberi tanda cheklist (√)
pada kolom yang sesuai dengan penilaian Bapak/Ibu, dengan kriteria
penilaiannya adalah:

1 Sangat Tidak Setuju


2 Tidak Setuju
3 Cukup Setuju
4 Setuju
5 Sangat Setuju

2. Bapak/Ibu dimohon untuk memberikan saran, masukan atau komentar


demi perbaikan instrumen validitas materi E-Learning Berbasis Inquiry
Berbantuan Moodle Terhadap Self Efficacy Peserta Didik ini dengan
menuliskannya langsung pada bagian saran dan perbaikan.

C. ASPEK PENILAIAN

No Pernyataan Alternatif
Jawaban
1 2 3 4 5
Aspek Materi
1 Media pembelajaran E-Learning Berbasis Inquiry
Berbantuan Moodle Terhadap Self Efficacy Peserta
Didik sudah memuat tujuan pembelajaran
2 Penyajian Gambar dalam Media pembelajaran E-
Learning Berbasis Inquiry Berbantuan Moodle
Terhadap Self Efficacy Peserta Didik sudah sesuai
dengan materi
No Pernyataan Alternatif
Jawaban
1 2 3 4 5
3 Penyajian video dalam media pembelajaran E-
Learning Berbasis Inquiry Berbantuan Moodle
Terhadap Self Efficacy Peserta Didik sudah sesuai
dengan materi
4 Materi yang disajikan dalam media pembelajaran
E-Learning Berbasis Inquiry Berbantuan Moodle
Terhadap Self Efficacy Peserta Didik sudah runtut
dan sistematis
5 Materi pembelajaran dalam media pembelajaran
E-Learning Berbasis Inquiry Berbantuan Moodle
Terhadap Self Efficacy Peserta Didik sudah jelas
6 Contoh-contoh soal pada media pembelajaran E-
Learning Berbasis Inquiry Berbantuan Moodle
Terhadap Self Efficacy Peserta Didik sudah sesuai
dengan indikator
7 Soal soal latihan dan evaluasi pada media
pembelajaran E-Learning Berbasis Inquiry
Berbantuan Moodle Terhadap Self Efficacy Peserta
Didik sudah sesuai indikator
Kesesuaian Materi
8 Media pembelajaran E-Learning Berbasis Inquiry
Berbantuan Moodle Terhadap Self Efficacy Peserta
Didik sudah memuat Kompetensi Inti (KI) dan
Kompeternsi Dasar (KD)
9 Materi yang disajikan sudah sesuai untuk
SMA/MA kelas XI
10 Media pembelajaran E-Learning Berbasis Inquiry
Berbantuan Moodle Terhadap Self Efficacy Peserta
Didik sudah memuat indikator pembelajaran Fisika
pembelajaran
11 Media pembelajaran E-Learning Berbasis Inquiry
Berbantuan Moodle Terhadap Self Efficacy Peserta
Didik sudah sesuai dengan tujuan pembelajaran.
12 Soal-soal yang disajikan dalam media sudah
sesuai dengan indikator pembelajaran
13 Video yang disajikan sudah dapat menjelaskan
materi pembelajaran
Kebenaran dan Kejelasan Notasi/Symbol/Satuan yang Digunaan
14 Notasi/ simbol besaran yang digunakan sudah
sesuai dengan Sistem Internasional (SI)
15 Satuan yang digunakan dalam media sudah sesuai
dengan Sistem Internasional (SI)
16 Materi yang disajikan dalam media pembelajaran
No Pernyataan Alternatif
Jawaban
1 2 3 4 5
E-Learning Berbasis Inquiry Berbantuan Moodle
Terhadap Self Efficacy Peserta Didik sudah
memuat langkah langkah model Inquiry.

D. KOMENTAR
______________________________________________________________
______________________________________________________________
______________________________________________________________
______________________________________________________________
______________________________________________________________
______________________________________________________________
_____________________________________________________________

E. SARAN
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
___________________________________________________________________

Padang,
Validator

(__________________)

NIP.

ANGKET VALIDITAS BAHASA


Pengembangan E-Learning Berbasis Inquiry Berbantuan Moodle Terhadap
Self Efficacy Peserta Didik

A. Identitas Validator Bahasa


Nama :
NIP :
Jurusan/Spesialisasi :

B. Petunjuk Pengisian Format Penilaian Validitas

Lembar penilaian ini dimaksudkan untuk mengumpulkan informasi


tentang instrument validitas bahasa yang akan digunakan untuk menilai
produk Pengembangan E-Learning Berbasis Inquiry Berbantuan Moodle
Terhadap Self Efficacy Peserta Didik. Dengan petunjuk penilaian sebagai
berikut:
1. Kepada Bapak/Ibu dimohon untuk memberikan penilaian/ validasi
terhadap validitas e-modul Berbasis Problem Based Learning Berbantuan
Aplikasi Lectora Inspire Terhadap Self Efficacy Peserta Didik Fisika
SMA/MA dengan memberi tanda cheklist (√) pada kolom yang sesuai
dengan penilaian Bapak/Ibu, dengan kriteria penilaiannya adalah:

1 Sangat Tidak Setuju


2 Tidak Setuju
3 Cukup Setuju
4 Setuju
5 Sangat Setuju

2. Bapak/Ibu dimohon untuk memberikan saran, masukan atau komentar


demi perbaikan instrumen validitas bahasa E-Learning Berbasis Inquiry
Berbantuan Moodle Terhadap Self Efficacy Peserta Didik ini dengan
menuliskannya langsung pada bagian saran dan perbaikan.

C. ASPEK PENILAIAN

Alternatif
No. Pernyataan Jawaban
1 2 3 4 5
Penggunaan Bahasa
1 E-Learning Berbasis Inquiry Berbantuan Moodle
Terhadap Self Efficacy Peserta Didik memiliki bentuk
dan ukuran tulisan yang digunakan sudah tepat
2 Bahasa dalam E-Learning Berbasis Inquiry
Berbantuan Moodle Terhadap Self Efficacy Peserta
Didik sudah efektif dan efisien
3 Bahasa yang digunakan dalam E-Learning Berbasis
Inquiry Berbantuan Moodle Terhadap Self Efficacy
Peserta Didik mudah dipahami dan dimengerti
Kesesuaian Bahasa
4 Bahasa yang digunakan E-Learning Berbasis
Alternatif
No. Pernyataan Jawaban
1 2 3 4 5
Inquiry Berbantuan Moodle Terhadap Self Efficacy
Peserta Didik merupakan bahasa yang baik
5 Bahasa yang digunakan pada E-Learning Berbasis
Inquiry Berbantuan Moodle Terhadap Self Efficacy
Peserta Didik sesuai dengan kaidah tata bahasa
Indonesia yang baku
6 Penggunaan tanda baca dalam tulisan pada E-
Learning Berbasis Inquiry Berbantuan Moodle
Terhadap Self Efficacy Peserta Didik sesuai dengan
kaidah tata bahasa Indonesia yang baku
7 Ejaan yang digunakan pada E-Learning Berbasis
Inquiry Berbantuan Moodle Terhadap Self Efficacy
Peserta Didik mengacu kepada Ejaan Yang
Disempurnakan (EYD)
8 Artikulasi bahasa yang digunakan dalam E-
Learning Berbasis Inquiry Berbantuan Moodle
Terhadap Self Efficacy Peserta Didik sudah jelas

A. KOMENTAR
______________________________________________________________
______________________________________________________________
______________________________________________________________
______________________________________________________________
______________________________________________________________
______________________________________________________________
____________________________________________________________

B. SARAN
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
__________________________________________________________________

Padang,

Validator
(____________________)

NIP.

Anda mungkin juga menyukai