Anda di halaman 1dari 16

Kasus Bayi- anak : 49 kasus

Target :

- Medik : 37
- Bedah :4
- Gadur :8
- Obgyn :0
- Jiwa :0

1. An.S, 2 tahun 6 bulan, BB 12 kg


S: Pasien muntah sejak 1 hari SMRS. Muntah isi makanan, >5x/hari. Keluhan disertai mual dan
demam 3 hari yll. Demam naik turun. Demam berkurang dengan obat penurun demam. Bab
mencret (-). Bak terakhir 4 jam yll. Pasien masih mau makan dan minum walaupun sedikit.
O: KU baik, Kes CM
HR : 108x/menit, RR 22x/menit , T 36,3C
Status generalis
Mata: konjungtiva anemis -/-. Sklera ikterik -/-, mata cekung -/-
Mulut: mukosa lembab
Leher: kgb tidak teraba
Pulmo: vesikular +/+, wh-/-, rh-/-
Cor: s1 s2 reguler, murmur -, gallop -
Abd: datar lemas, BU+ normal, turgor cukup
Extr : CRT <2s, akral hangat
A: obs vomitus + OF
P:
Rawat jalan
Lacto B sach 2x1 sach
Domperidon 2x1 cth
Parasetamol syr 3x1cth
2. An. S, 8 th, BB 28 kg
S: Pasien mengeluh sulit menelan sejak 4 bulan SMRS. Keluhan disertai tidur mengorok, nyeri
menelan terkadang. Riwayat sering batuk pilek dan demam. Riwayat alergi (+) antibiotic
cotrimoxazole. Riwayat asma (-).
O: KU baik, Kes CM
HR 84x/menit, RR 20x/menit , T 36,3C
Status generalis
Mata: konjungtiva anemis -/-. Sklera ikterik -/-
Mulut: mukosa lembab, T3/T3, detritus (-), faring hiperemis (-)
Leher: kgb tidak teraba
Pulmo: vesikular +/+, wh-/-, rh-/-
Cor: s1 s2 reguler, murmur -, gallop -
Abd: datar lemas, BU+ normal, NTE (-), timpani
Extr : CRT <2s, akral hangat

A: tonsillitis kronis
P:
Rawat inap
Pro tonsilektomi
3. An. H, usia 5 th, BB 18 kg
S: Pasien demam sejak 3 hari SMRS. Demam naik turun. Disertai batuk kering dan pilek. Mual
(+), muntah (-), nyeri perut (+). Mimisan (-), gusi berdarah (-). Nafsu makan baik. BAB mencret
(-). Riwayat kejang (-), riwayat alergi (-).
O: KU tampak sakit ringan, Kes CM
HR 100x/menit, RR 22x/menit , T 36,5C
Status generalis
Mata: konjungtiva anemis -/-. Sklera ikterik -/-, mata cekung -/-
Mulut: mukosa lembab
Leher: kgb tidak teraba
Pulmo: vesikular +/+, wh-/-, rh-/-
Cor: s1 s2 reguler, murmur -, gallop -
Abd: datar lemas, BU+ normal, NTE (+), timpani
Extr : CRT <2s, akral hangat

Lab: Hb 11,6/ leukosit 6700/ trombosit 184000/ ht 37


A: Obs febris
P:
Rawat jalan
Paracetamol syr 3x1,5 cth
Sanadryl dmp 2x1cth
Lacto B sach 2x1
4. An.F, 2 tahun, BB 12 kg
S: Benjolan pada selangkangan kanan sejak 1 bulan yll. Benjolan hilang timbul. Benjolan timbul
terutama saat pasien berdiri. Benjolan terasa nyeri (+). Mual (-), muntah (-). Flatus (+). BAK dan
BAB tak ada keluhan. Riwayat alergi (-)
O: KU tampak sakit ringan, Kes CM
HR 100x/menit, RR 20x/menit , T 36,3C
Status generalis
Mata: konjungtiva anemis -/-. Sklera ikterik -/-
Mulut: mukosa lembab
Leher: kgb tidak teraba
Pulmo: vesikular +/+, wh-/-, rh-/-
Cor: s1 s2 reguler, murmur -, gallop -
Abd: datar lemas, BU+ normal, timpani
Extr : CRT <2s, akral hangat
Genitalia: benjolan pada inguinalis dx uk. ±2x3cm, nyeri tekan (+), warna kemerahan (-)
A: HIL dx
P:
Rawat inap
Pro hernioplasty
5. By.M, 8 bln, BB 8 kg
S: pasien muntah sejak semalam sebanyak 8x/hari. Demam (-), BAB mencret (-). Pasien masih
mau makan dan minum. BAK terakhir 2 jam SMRS. Riwayat alergi (-). Pasien lahir normal, cukup
bulan, langsung menangis.
O: KU baik, Kes CM
HR 120x/menit, RR 22x/menit , T 36,5C
Status generalis
Kepala: normocephal, ubun ubun cekung (-)
Mata: konjungtiva anemis -/-. Sklera ikterik -/-, mata cekung -/-, produksi air mata +/+
Mulut: mukosa lembab
Leher: kgb tidak teraba
Pulmo: vesikular +/+, wh-/-, rh-/-
Cor: s1 s2 reguler, murmur -, gallop -
Abd: datar lemas, BU+ normal, turgor baik
Extr : CRT <2s, akral hangat
A: obs vomitus
P:
Rawat jalan
Domperidon 2x1/2 cth
6. An.K, 2 tahun, BB 12 kg (sudah)
S: Pasien kejang 20 menit SMRS. Kejang didahului demam, batuk, pilek sejak 2 hari SMRS. Kejang
5x. Kejang pertama hingga ketiga hanya sentakan kedua tangan. Kejang keempat dan kelima
kelojotan seluruh tubuh disertai mata mendelik. Saat kejang pasien tidak sadar. Jarak diantara
kejang sekitar 5 menit. Lamanya kejang kurang lebih 5 menit. Muntah(-), BAK dan BAB tidak ada
keluhan. Riwayat kejang sebelumnya (-). Riwayat kakak pasien kejang (+)
O: KU tampak sakit sedang, Kes CM
HR 110x/menit, RR 20x/menit , T 38C
Status generalis
Mata: konjungtiva anemis -/-. Sklera ikterik -/-
Mulut: mukosa lembab
Leher: kgb tidak teraba
Pulmo: vesikular +/+, wh-/-, rh-/-
Cor: s1 s2 reguler, murmur -, gallop -
Abd: datar lemas, BU+ normal, turgor baik
Extr : CRT <2s, akral hangat
Status neurologis: RCL +/+, motorik baik, RP (-), RF +2/+2
A: Kejang demam kompleks
P:
Rawat inap
RL 16 tpm
Parasetamol iv 120 mg
7. By. MA, usia 20 hari, BB 3,1 kg
S: Pasien demam sejak semalam. Keluhan tidak disertai batuk dan pilek. Mual (-), muntah (-).
BAB mencret (-). Pasien sulit minum ASI. Riwayat alergi (-). Pasien lahir normal, cukup bulan,
langsung menangis.
O: KU baik, Kes CM
HR 140x/menit, RR 22x/menit , T 37C
Status generalis
Mata: konjungtiva anemis -/-. Sklera ikterik -/-, mata cekung -/-
Mulut: mukosa lembab
Leher: kgb tidak teraba
Pulmo: vesikular +/+, wh-/-, rh-/-
Cor: s1 s2 reguler, murmur -, gallop -
Abd: datar lemas, BU+ normal, turgor baik
Extr : CRT <2s, akral hangat
A: obs febris
P:
Rawat jalan
Edukasi penyebab demam
Parasetamol drop 3x0,3cc
8. An. IA, 2 tahun, BB 12 kg (sudah)
S: Pasien kejang 30 menit SMRS. Kejang didahului demam, batuk, pilek sejak 1 hari SMRS. Kejang
1x, durasi hitungan detik, kedua tangan dan kaki menyentak, mata tertutup. Kejang terjadi pada
suhu 39C. Riwayat pengobatan epilepsy bulan ke 9. Riwayat alergi (-)
O: KU tampak lemas Kes CM
HR 114x/menit, RR 22x/menit , T 38,6C
Status generalis
Mata: konjungtiva anemis -/-. Sklera ikterik -/-
Mulut: mukosa lembab
Leher: kgb tidak teraba
Pulmo: vesikular +/+, wh-/-, rh-/-
Cor: s1 s2 reguler, murmur -, gallop -
Abd: datar lemas, BU+ normal, timpani
Extr : CRT <2s, akral hangat

Status neurologis: RCL +/+, RF +2/+2, RP (-)


A: kejang demam
P:
Rawat inap
RL 14 tpm
Paracetamol iv 120 mg
9. An. N, 5 th, BB 20 kg
S: Pasien sesak napas memberat sejak 1 jam SMRS. Sesak napas disertai mengi. Sesak sudah
dirasakan sejak 1 hari SMRS. Sesak terutama saat malam hari. Pasien sedang batuk pilek sudah 3
hari SMRS. Demam disangkal. BAK dan BAB tidak ada keluhan. Pasien memiliki riwayat asma (+).
O: KU tampak sesak, Kes CM
HR 108x/menit, RR 26x/menit , T 37C, SpO2 98% dengan NK 2 lpm
Status generalis
Mata: konjungtiva anemis -/-. Sklera ikterik -/-
Mulut: mukosa lembab
Leher: kgb tidak teraba
Pulmo: vesikular +/+, wh+/+, rh-/-
Cor: s1 s2 reguler, murmur -, gallop -
Abd: datar lemas, BU+ normal, timpani
Extr : CRT <2s, akral hangat

A: Asma
P:
Rawat jalan
Ventolin nebulizer
Obat pulang:
Lasal expectorant 2 x 1cth
Ambroksol syr 2x1 cth
Cefixime syr 2x1 cth

10. By F, 16 bulan, 8,4 kg


S: Pasien demam sejak 4 hari SMRS. Demam naik turun. Demam terutama saat malam hari.
Keluhan disertai pasien tampak sesak. Minum ASI sebentar-sebentar. Batuk disangkal. BB tidak
naik-naik. Imunisasi pasien lengkap. Riwayat tes Mantoux negatif. Riwayat alergi tidak ada.
Riwayat keluarga pengobatan paru disangkal.
O: KU tampak sakit ringan, Kes CM
HR 118x/menit, RR 22x/menit , T 38C, SpO2 98%
Status generalis
Mata: konjungtiva anemis -/-. Sklera ikterik -/-
Mulut: mukosa lembab
Leher: KGB pada auricula dx posterior (+)
Pulmo: retraksi (-), vesikular +/+, wh-/-, rh-/-
Cor: s1 s2 reguler, murmur -, gallop -
Abd: datar lemas, BU+ normal, timpani
Extr : CRT <2s, akral hangat

A: OF
P:
Rawat inap
IVFD RL
11. An. K, 3 tahun, BB 13 kg
S: Pasien sesak napas sejak 1 hari SMRS. Sesak napas disertai mengi. Sesak terutama saat malam
hari. Pasien sedang batuk pilek sudah 3 hari SMRS. Demam disangkal. BAK dan BAB tidak ada
keluhan. Pasien memiliki riwayat asma (+).
O: KU tampak sesak, Kes CM
HR 116x/menit, RR 28x/menit , T 37C, SpO2 99% dengan NK 2 lpm
Status generalis
Mata: konjungtiva anemis -/-. Sklera ikterik -/-
Mulut: mukosa lembab
Leher: kgb tidak teraba
Pulmo: vesikular +/+, wh+/+, rh-/-
Cor: s1 s2 reguler, murmur -, gallop -
Abd: datar lemas, BU+ normal, timpani
Extr : CRT <2s, akral hangat
A: Asma
P:
Rawat jalan
Nebulizer Ventolin
Salbutamol syr 1 x ½ cth
Dextamin syr 3x1 cth
12. An.W, usia 9 th, BB 29 kg
S: Pasien demam sejak 3 hari SMRS. Demam naik turun. Sudah diberi obat penurun panas
namun demam kembali. Keluhan disertai mual (+), muntah (-), nyeri perut (+). BAK dan BAB
tidak ada keluhan. Riwayat alergi (-)
O: KU baik, Kes CM
HR 90x/menit, RR 22x/menit , T 36,8C
Status generalis
Mata: konjungtiva anemis -/-. Sklera ikterik -/-
Mulut: mukosa lembab, lidah kotor(+)
Leher: kgb tidak teraba
Pulmo: vesikular +/+, wh-,-, rh-/-
Cor: s1 s2 reguler, murmur -, gallop -
Abd: datar lemas, BU+ normal, NT (+)
Extr : CRT <2s, akral hangat
Lab: Hb 11,8 / L 6700 / Tr 208000 / Ht 38
A: OF
P:
Rawat jalan
Cefixime syr 2x1 cth
Parasetamol 250 mg syr 3x1 cth prn
13. An. MR, 15 th, BB 40kg
S: Pasien mengeluh ada benjolan pada telapak kaki kiri sejak 1 bulan SMRS. Awalnya benjolan
tidak terasa nyeri, namun akhirnya benjolan terasa nyeri. Nyeri terutama saat berjalan. Riwayat
alergi (-).
O: KU baik, Kes CM
HR 86x/menit, RR 20x/menit , T 36,5C
Status generalis
Mata: konjungtiva anemis -/-. Sklera ikterik -/-
Mulut: mukosa lembab
Leher: kgb tidak teraba
Pulmo: vesikular +/+, wh-,-, rh-/-
Cor: s1 s2 reguler, murmur -, gallop -
Abd: datar lemas, BU+ normal, timpani
Extr : CRT <2s, akral hangat
Status lokalis plantar pedis sinistra: massa, uk. 1,5x1 cm, batas tegas, soliter

A: Clavus a/r plantar pedis sinistra


P:
Ekstirpasi
Rawat jalan
Lincomycin 250 mg 2x1
Ibuprofen 200 mg 2x1

14. An.F, 6 th, BB 20 kg


S: Pasien demam sejak 10 hari SMRS. Demam naik turun. Keluhan disertai batuk dahak sejak 10
hari SMRS. Mual (+), muntah (-). Pilek (-), sesak napas(-). Kejang (-). Riwayat kejang demam 1 th
yll. Riwayat alergi (-)
O: KU tampak sakit ringan, Kes CM
HR 100x/menit, RR 22x/menit , T 38C
Status generalis
Mata: konjungtiva anemis -/-. Sklera ikterik -/-
Mulut: mukosa lembab
Leher: kgb tidak teraba
Pulmo: retraksi (-), vesikular +/+, wh-,-, rh-/-
Cor: s1 s2 reguler, murmur -, gallop -
Abd: datar lemas, BU+ normal, timpani
Extr : CRT <2s, akral hangat
A: susp bronkopneumonia
P:
Rawat inap
IVFD RL 15 tpm
Paracetamol 200 mg iv
Ondansetron 2 mg iv
Cefotaxime 3 x 60 mg iv
15. An. K, 3 th, BB 14 kg
S: Pasien sulit makan sejak 5 hari SMRS. Keluhan disertai nyeri saat menelan. Bercak-bercak
pada kedua telapak tangan dan kaki. Demam sudah berkurang. Sedang pengobatan flu singapur.
Mual (+), muntah (-). BAK terakhir1 jam SMRS. BAB tidak ada keluhan. riwayat alergi (-)
O: KU tampak sakit ringan, Kes CM
HR 100x/menit, RR 20x/menit , T 36,5C
Status generalis
Mata: konjungtiva anemis -/-. Sklera ikterik -/-, mata cekung -/-
Mulut: stomatitis pada palatum mole
Leher: kgb tidak teraba
Pulmo: vesikular +/+, wh-,-, rh-/-
Cor: s1 s2 reguler, murmur -, gallop -
Abd: datar lemas, BU+ normal, turgor cukup
Extr : CRT <2s, akral hangat
A: low intake + HFMD
P:
Rawat inap
IVFD RL 14 tpm

16. An. MK, 1 th, BB 10 kg


S: Pasien demam sejak 5 hari SMRS. Demam naik turun. Demam turun ketika diberi sanmol,
namun naik kembali. Keluhan disertai batuk dahak dan pilek. Mual (+), muntah (-). Makan dan
minum kurang. BAK dan BAB tak ada keluhan. Mimisan (-), gusi berdarah (-). Kejang (-). Riwayat
alergi (-)
O: KU tampak sakit ringan, Kes CM
HR 114x/menit, RR 22x/menit , T 39,4C
Status generalis
Mata: konjungtiva anemis -/-. Sklera ikterik -/-, mata cekung -/-
Mulut: mukosa lembab
Leher: kgb tidak teraba
Pulmo: vesikular +/+, wh-,-, rh-/-
Cor: s1 s2 reguler, murmur -, gallop -
Abd: datar lemas, BU+ normal, turgor cukup
Extr : CRT <2s, akral hangat

Lab: Hb 9,6 / L 14400 / Tr 472000/ Ht 33


A: OF
P:
Rawat inap
IVFD RL 12 tpm
Paracetamol iv 100 mg

17. An.I, 13 bulan, BB 10 kg ( sudah )


S: Pasien kejang sejak 5 menit SMRS. Kejang didahului demam dan pilek. Kejang terjadi 2x. Saat
di rumah dan di IGD. Jarak antar kejang 1 jam. Kejang kelojotan kedua kaki dan tangan, mata
mendelik ke atas. Setelah kejang pasien tertidur. Riwayat kejang sebelumnya tidak ada. Riwayat
epilepsi pada Ayah pasien. Riwayat alergi (-). Pasien lahir normal, cukup bulan, langsung
menangis.
O: KU tampak lemah, Kes CM
HR 140x/menit, RR 24x/menit , T 38C
Status generalis
Mata: konjungtiva anemis -/-. Sklera ikterik -/-
Mulut: mukosa lembab
Leher: kgb tidak teraba
Pulmo: vesikular +/+, wh-,-, rh-/-
Cor: s1 s2 reguler, murmur -, gallop -
Abd: datar lemas, BU+ normal, timpani
Extr : CRT <2s, akral hangat

Status neurologis: RCL +/+, RF +2/+2, RP (-)


A: Kejang demam
P:
Rawat inap
Stesolid 5 mg supp
RL 12 tpm
Parasetamol 100 mg iv
18. An. S 13 th (Obs. Febris)
19. An. 8 th hill ( Obs. Febris)
20. An. S 3 th BB : 15 kg
Demam
Os datang diantar oleh orang tuanya dengan keluhan demam sejak 3 hari SMRS. Keluhan
demam ini muncul sepanjang hari menyakal naik dan turun. Orang tua os mengatakan os juga
mengeluh nyeri kepala. Orang tua os menyangkal muncul bintik-bintik merah dikulit dan
menyangkal adanya gangguan BAB atau BAK. Menyangkal ada muntah. Orang tua os
mengatakan os sudah minum obat penurun panas namun tidak ada perubahan.
PF:
Kepala : normocephal
Mata : ca-/-, si -/-
Mulut : mukosa oral lembab, T1 T1 hiperemis (-), ptechy in the palatum (+)
Leher : pembesaran KGB (-)
Thorax : gerak dada simetris ka=ki, sonor , wh -/-. Rh -/-
S1 S2 reguler murni, mumur -, gallop –
Abd : Bu (+) N, NT(-)
Ekstremitas : akral hangat, crt <2 detik
A: Obs febris e.c df dd dhf
P:
Rawat
Cek pcv
Inf RL 10 tpm
Inf PCT 150 mg
21. An. K 2 tahun BB : 15 kg

Cc : demam

S: orang tua os mengatakan os mengeluhkan panas badan sejak 1 hari SMRS. Keluhan disertai dengan
muntah 2x sebelum masuk igd, keluhan lain batuk pilek disangkal. Bab bak tidak ada gangguan. Os
mengatakan deman turun jika diberi minum obat .

O:

PF:

Kepala : normocephal

Mata : ca-/-, si -/-

Mulut : T1T1 hiperemis (-), ptechye in the palatum (-)

Leher : pembesaran KGB (-)

Thorax : gerak dada simetris ka=ki, sonor , wh -/-. Rh -/-

S1 S2 reguler murni, mumur -, gallop –

Abd : Bu (+) N, NT (-), timpani

Ekstremitas : akral hangat, crt <2 detik

A : obs febris + obs fomitus

P : edukasi mengenai penyakit dan terapi yang akan diberikan

obat pulang :

- Paracetamol 3 dd 1 cth
- Domperidon syr 2 dd 1 cth,

22. An. Rivall 6 th, BB: 29 kg

Cc : lemas

S: os datanga ke IGD diantar oleh kedua orang tuanya dengan keluhan sering terasa lemas sejak 4 hari
SMRS disertai terdapat bercak bercak merah keunguan dibagian kaki dan tangannya. Orang tua os
menyangkal os pernah mengalami hal yang sama sebelumnya. Orang tua os mengatakan os menjadi
pendiam dan nafsu makannya berkurang. Os membawa surat rujukan dari spesialis anak dengan
diagnosis susp. Anemia aplastik

O:
CM, KU tampak sakit berat

N 100x/menit, RR 21 x/menit, T afebris

Kepala : normocephal

Mata : ca-/-, si -/-

Mulut : mukosa oral lembab

Leher : pembesaran KGB (-),

Thorax : gerak dada simetris ka=ki, sonor , wh -/-. Rh -/-

S1 S2 reguler murni, mumur -, gallop –

Abd : Bu (+) N, NT (-) epigastric, timpani

Ekstremitas : akral hangat, crt <2 detik, terdapat petechy dan hematom di kedua tangan dan kedua
kakinya

A:

Susp. Anemia Aplastik

P:

Pasien dirawat

Ivfd futrolit 18 tpm

Dexametason injek 3x1 amp

Ranitidine injek 2x30 mg

Curliv plus 3x1

Cek lab :

Darah rutin ulang

Mcv , mch, mchc

Hitung leukosit

Apusan darah tepi

23. An. Hazkie, 4 th, BB: 15 kg

Cc: bercak bercak merah keunguan

Os diantar oleh keluarganya dengan keluhan terdapat bercak bercak merah keunguan di kedua tangan
dan kakinya sejak 1 minggu SMRS. Keluhan ini terjadi secara tiba-tiba. Orang tua os mengatakan os
sempat mimisan pada hidung kanannya dan berhenti dengan cepat. Keluhan os ini disertai lemas dan
terdapat panas badan 1 hari. Orang tua os menyangkal bahwa os pernah mengalami hal yang sama
seperti ini sebelumnya. Os datang dengan membawa hasil lab

CM, KU tampak sakit berat

N 110x/menit, RR 20 x/menit, T 37,9

Kepala : normocephal

Mata : ca-/-, si -/-

Mulut : mukosa oral lembab

Leher : pembesaran KGB (-),

Thorax : gerak dada simetris ka=ki, sonor , wh -/-. Rh -/-

S1 S2 reguler murni, mumur -, gallop –

Abd : Bu (+) N, NT (+) epigastric, timpani

Ekstremitas : akral hangat, crt <2 detik, petechy dan hematom dikedua tangan dan kakinya

A:

Susp. Anemia aplastic

Dd : susp preleukopenia, Acute leukemia limfoblastik

P:

Rawat

Ivfd futrolit 10 tpm

Dexametason injek 3x1 amp

Ranitidine inj 2x30 mg

Curliv plus 3x1

Hasil lab:

Darah rutin :

Hb : 9,2 L: 8000 Tr: 2000 ht: 25,7

Gambaran apus darah tepi : pansitopenia e.c?

Saran : BMP, Follow up hematologi

24. An. Adly 12 th

Cc: bengkak pada mata dan kakinya


Os datang diantar oleh keluarganya dengan keluhan terdapat bengkak pada kedua mata dan kakinya
secara tiba-tiba setelah os bangun tidur sejak 2 minggu SMRS yang tidak membaik. Orang tua os
mengatakan Berat badan os bertambah dan BAK os berwarna kuning pekat. Keluarga os menyangkal
keluhan ini pernah terjadi sebelumnya ataupun menyangkal ada riwayat penyakit lain dan tidak memiliki
alergi apapun.

O:

CM, KU tampak sakit berat

TD 132/99, N 76x/menit, RR 20 x/menit, T afebris, Spo2 99%

Kepala : normocephal

Mata : ca-/-, si -/-. Edema periorbital

Mulut : mukosa oral lembab

Leher : pembesaran KGB (-), peningkata JPV (-)

Thorax : gerak dada simetris ka=ki, sonor , wh -/-. Rh -/-

S1 S2 reguler murni, mumur -, gallop –

Abd : Bu (+) N, NT (-) epigastric, timpani

Ekstremitas : akral hangat, crt <2 detik, edema ekstremitas ka=ki

A:

Nefrotik sindrom

P:

Rawat inap

Cek darah rutin, ul, albumin, kolesterol

Konsul dpjp  advis

Ivfd RL 15 tpm

Ceftraxon 2x1 gr

Furocemid 2x20 mg

Nicardipin 1x1

25. An. 4 th ( dx : korpal di hidung)


26. An. 6 th (dx : korpal ditelinga)
27. By. 8 bln (Obs. Febris)
An. K 2 tahun BB : 15 kg
Cc : demam

S: orang tua os mengatakan os mengeluhkan panas badan sejak 1 hari SMRS. Keluhan disertai dengan
muntah 2x sebelum masuk igd, keluhan lain batuk pilek disangkal. Bab bak tidak ada gangguan. Os
mengatakan deman turun jika diberi minum obat .

O:

PF:

Kepala : normocephal

Mata : ca-/-, si -/-

Mulut : T1T1 hiperemis (-), ptechye in the palatum (-)

Leher : pembesaran KGB (-)

Thorax : gerak dada simetris ka=ki, sonor , wh -/-. Rh -/-

S1 S2 reguler murni, mumur -, gallop –

Abd : Bu (+) N, NT (-), timpani

Ekstremitas : akral hangat, crt <2 detik

A : obs febris + obs fomitus

P : edukasi mengenai penyakit dan terapi yang akan diberikan

obat pulang :

- Paracetamol 3 dd 1 cth
- Domperidon syr 2 dd 1 cth,

28. An. 5 Thn ( Obs. Vomitus)


An.S, 2 tahun 6 bulan, BB 12 kg
S: Pasien muntah sejak 1 hari SMRS. Muntah isi makanan, >5x/hari. Keluhan disertai mual dan
demam 3 hari yll. Demam naik turun. Demam berkurang dengan obat penurun demam. Bab
mencret (-). Bak terakhir 4 jam yll. Pasien masih mau makan dan minum walaupun sedikit.
O: KU baik, Kes CM
HR : 108x/menit, RR 22x/menit , T 36,3C
Status generalis
Mata: konjungtiva anemis -/-. Sklera ikterik -/-, mata cekung -/-
Mulut: mukosa lembab
Leher: kgb tidak teraba
Pulmo: vesikular +/+, wh-/-, rh-/-
Cor: s1 s2 reguler, murmur -, gallop -
Abd: datar lemas, BU+ normal, turgor cukup
Extr : CRT <2s, akral hangat
A: obs vomitus + OF
P:
Rawat jalan
Lacto B sach 2x1 sach
Domperidon 2x1 cth
Parasetamol syr 3x1cth

29. An. 8 Th ( Vulnis laseratum a/r platela)


30. An. 14 th ( vulnus laseratum a/r frontalis + head injury gr 1)
31. An. 10 th, BB 20 kg ( Gea)
S: Pasien mengeluh mencret >6x/hari sejak 3 hari yll. Mencret dengan konsistensi cair > ampas,
warna kuning kecoklatan, lendir (+), darah (-), berbau busuk (-). Pasien juga mengeluh
kembung(+), nyeri perut (-). Menurut ibu pasien, pasien tampak lemas dan sering merasa haus.
BAK terakhir pagi ini. Keluhan demam tidak ada. Riwayat keluhan serupa tidak ada. Riwayat
alergi tidak ada. Riwayat keluhan serupa di keluarga tidak ada. Pasien masih konsumsi ASI.
O: KU tampak sakit sedang, Kesadaran CM
HR 116x/menit, RR 22x/menit , T 36,8C
Status generalis
Mata: konjungtiva anemis -/-. Sklera ikterik -/-, mata cekung +/+
Mulut: mukosa lembab
Leher: kgb tidak teraba
Pulmo: vesikular +/+, wh-/-, rh-/-
Cor: s1 s2 reguler, murmur -, gallop -
Abd: datar lemas, BU + meningkat, NT (-), timpani
Extr : CRT <2s, akral hangat
A: GEA, dehidrasi ringan-sedang
P: Rawat inap
IVFD Ringer laktat 500 cc 20 tpm

Anda mungkin juga menyukai

  • BORANG
    BORANG
    Dokumen28 halaman
    BORANG
    Fiko Widiyasari
    Belum ada peringkat
  • Kasus INTERNA
    Kasus INTERNA
    Dokumen33 halaman
    Kasus INTERNA
    Dyerik Liling
    Belum ada peringkat
  • Contoh Kasus Kasus
    Contoh Kasus Kasus
    Dokumen5 halaman
    Contoh Kasus Kasus
    Farrah C Ramadhani
    Belum ada peringkat
  • Borang IGD
    Borang IGD
    Dokumen25 halaman
    Borang IGD
    Shyfa Nurasiyah Fauziani
    Belum ada peringkat
  • Borang 8
    Borang 8
    Dokumen58 halaman
    Borang 8
    airusmayanti
    Belum ada peringkat
  • Kasus RANAP
    Kasus RANAP
    Dokumen6 halaman
    Kasus RANAP
    Dyerik Liling
    Belum ada peringkat
  • BORANG - Millati - Update New
    BORANG - Millati - Update New
    Dokumen159 halaman
    BORANG - Millati - Update New
    neti
    Belum ada peringkat
  • Borang Ukp Contekan
    Borang Ukp Contekan
    Dokumen26 halaman
    Borang Ukp Contekan
    Minaria Ginting
    Belum ada peringkat
  • Borang (Paling Baru) Fix (AutoRecovered) (Recd) (RCD) (AutoRecovered) (AutoRecovered)
    Borang (Paling Baru) Fix (AutoRecovered) (Recd) (RCD) (AutoRecovered) (AutoRecovered)
    Dokumen109 halaman
    Borang (Paling Baru) Fix (AutoRecovered) (Recd) (RCD) (AutoRecovered) (AutoRecovered)
    putri
    Belum ada peringkat
  • BORANG Warai 6 - 6
    BORANG Warai 6 - 6
    Dokumen85 halaman
    BORANG Warai 6 - 6
    setio aribowo
    Belum ada peringkat
  • Borang UKP
    Borang UKP
    Dokumen15 halaman
    Borang UKP
    Tianjarnegara
    Belum ada peringkat
  • Borang SMA
    Borang SMA
    Dokumen64 halaman
    Borang SMA
    lesthary
    Belum ada peringkat
  • AA
    AA
    Dokumen32 halaman
    AA
    Muhammad Hafiz Muflih
    Belum ada peringkat
  • Borang Anak
    Borang Anak
    Dokumen23 halaman
    Borang Anak
    Eva Lisandi Damanik
    Belum ada peringkat
  • Borang PKM Agnes
    Borang PKM Agnes
    Dokumen7 halaman
    Borang PKM Agnes
    Agnes Sandewa
    Belum ada peringkat
  • Borang
    Borang
    Dokumen44 halaman
    Borang
    riri anggraini
    100% (1)
  • Soap
    Soap
    Dokumen36 halaman
    Soap
    Liza Hutahaean
    Belum ada peringkat
  • Borang Jun
    Borang Jun
    Dokumen33 halaman
    Borang Jun
    Junarto Butar Butar
    Belum ada peringkat
  • Borang Januari
    Borang Januari
    Dokumen28 halaman
    Borang Januari
    Rokhim Suryadi
    Belum ada peringkat
  • Borang Mei 21
    Borang Mei 21
    Dokumen61 halaman
    Borang Mei 21
    daniel togana
    Belum ada peringkat
  • Borang Rs
    Borang Rs
    Dokumen9 halaman
    Borang Rs
    fia
    Belum ada peringkat
  • Pemeriksaan Fisik
    Pemeriksaan Fisik
    Dokumen3 halaman
    Pemeriksaan Fisik
    yoel montolalu
    Belum ada peringkat
  • Kasus Borang
    Kasus Borang
    Dokumen49 halaman
    Kasus Borang
    paskah dh
    Belum ada peringkat
  • Borang Gadar+ Bedah
    Borang Gadar+ Bedah
    Dokumen209 halaman
    Borang Gadar+ Bedah
    meilia
    Belum ada peringkat
  • BORANG DOSAasasasasa Iship
    BORANG DOSAasasasasa Iship
    Dokumen19 halaman
    BORANG DOSAasasasasa Iship
    aditya febriansyah
    Belum ada peringkat
  • UKP
    UKP
    Dokumen11 halaman
    UKP
    Dinda Puspita Dewi
    Belum ada peringkat
  • Kasus Bangsal Interna
    Kasus Bangsal Interna
    Dokumen38 halaman
    Kasus Bangsal Interna
    hanry
    Belum ada peringkat
  • Borang PKM Word
    Borang PKM Word
    Dokumen12 halaman
    Borang PKM Word
    ivo afiani
    Belum ada peringkat
  • Borang IGD
    Borang IGD
    Dokumen48 halaman
    Borang IGD
    Sari Silalahi
    Belum ada peringkat
  • File 2 Laporan Ukp Igd
    File 2 Laporan Ukp Igd
    Dokumen4 halaman
    File 2 Laporan Ukp Igd
    JOC
    Belum ada peringkat
  • BORANG
    BORANG
    Dokumen25 halaman
    BORANG
    ria
    Belum ada peringkat
  • Borang
    Borang
    Dokumen21 halaman
    Borang
    fetimuhdar
    Belum ada peringkat
  • Borang Anak 1 Igd PKM
    Borang Anak 1 Igd PKM
    Dokumen16 halaman
    Borang Anak 1 Igd PKM
    rahmat safryansyah
    Belum ada peringkat
  • BORANG
    BORANG
    Dokumen28 halaman
    BORANG
    Consita Victoria
    Belum ada peringkat
  • BORANG
    BORANG
    Dokumen135 halaman
    BORANG
    Consita Victoria
    Belum ada peringkat
  • Borangku
    Borangku
    Dokumen170 halaman
    Borangku
    Asep Aulia Rachman
    Belum ada peringkat
  • BORANG DOSA Arda
    BORANG DOSA Arda
    Dokumen7 halaman
    BORANG DOSA Arda
    Muhamad Arief
    Belum ada peringkat
  • Dokumen
    Dokumen
    Dokumen13 halaman
    Dokumen
    Farrah C Ramadhani
    Belum ada peringkat
  • Borang PKM
    Borang PKM
    Dokumen45 halaman
    Borang PKM
    ulfa
    Belum ada peringkat
  • Medik 9
    Medik 9
    Dokumen5 halaman
    Medik 9
    mariska17. tias
    Belum ada peringkat
  • Borang IGD
    Borang IGD
    Dokumen198 halaman
    Borang IGD
    Agustinus
    Belum ada peringkat
  • Yetfuyfuygfe
    Yetfuyfuygfe
    Dokumen105 halaman
    Yetfuyfuygfe
    fildzah fitriyani
    Belum ada peringkat
  • Kegawatdaruratan
    Kegawatdaruratan
    Dokumen27 halaman
    Kegawatdaruratan
    airusmayanti
    Belum ada peringkat
  • Copy Borang
    Copy Borang
    Dokumen7 halaman
    Copy Borang
    Arsyil Ardiman Mirwan
    Belum ada peringkat
  • Data Borang 1-10
    Data Borang 1-10
    Dokumen10 halaman
    Data Borang 1-10
    Ihda Fatahillahgr
    Belum ada peringkat
  • Dokumen
    Dokumen
    Dokumen6 halaman
    Dokumen
    Farrah C Ramadhani
    Belum ada peringkat
  • Borang Anak Puskes
    Borang Anak Puskes
    Dokumen8 halaman
    Borang Anak Puskes
    Laura Cintya
    Belum ada peringkat
  • Borang Rs
    Borang Rs
    Dokumen15 halaman
    Borang Rs
    meliani
    Belum ada peringkat
  • 25:07:2019
    25:07:2019
    Dokumen99 halaman
    25:07:2019
    AYUNI EKA
    Belum ada peringkat
  • Borang 7
    Borang 7
    Dokumen33 halaman
    Borang 7
    airusmayanti
    Belum ada peringkat
  • Borang Puskes
    Borang Puskes
    Dokumen15 halaman
    Borang Puskes
    Gilang Teguh Pratama
    Belum ada peringkat
  • Maret Akhir
    Maret Akhir
    Dokumen15 halaman
    Maret Akhir
    Meiriyani Lembang
    Belum ada peringkat
  • Borang Adil
    Borang Adil
    Dokumen22 halaman
    Borang Adil
    Mutia Azzahra
    Belum ada peringkat
  • Apendisitis Akut
    Apendisitis Akut
    Dokumen81 halaman
    Apendisitis Akut
    fyddien
    Belum ada peringkat
  • Borang Anak
    Borang Anak
    Dokumen17 halaman
    Borang Anak
    Wahyu Puja
    Belum ada peringkat
  • Borang KK Nova
    Borang KK Nova
    Dokumen9 halaman
    Borang KK Nova
    yulia diantika
    Belum ada peringkat
  • Borang Gawat Darurat
    Borang Gawat Darurat
    Dokumen7 halaman
    Borang Gawat Darurat
    rahmat kurniawan
    Belum ada peringkat
  • 03 November 2021
    03 November 2021
    Dokumen15 halaman
    03 November 2021
    Gung Zodiac'inside
    Belum ada peringkat
  • Kasus Kedokteran
    Kasus Kedokteran
    Dokumen12 halaman
    Kasus Kedokteran
    MeylisaGresia
    Belum ada peringkat
  • LAPORAN HASIL KEGIATAN PENYULUHAN KATARAK (DR - Edi)
    LAPORAN HASIL KEGIATAN PENYULUHAN KATARAK (DR - Edi)
    Dokumen6 halaman
    LAPORAN HASIL KEGIATAN PENYULUHAN KATARAK (DR - Edi)
    KLINIEKU
    Belum ada peringkat
  • Cover Tiara Fix
    Cover Tiara Fix
    Dokumen1 halaman
    Cover Tiara Fix
    KLINIEKU
    Belum ada peringkat
  • Cover Tiara Fix
    Cover Tiara Fix
    Dokumen1 halaman
    Cover Tiara Fix
    KLINIEKU
    Belum ada peringkat
  • Soal UTS Bahasa Indonesia 12
    Soal UTS Bahasa Indonesia 12
    Dokumen2 halaman
    Soal UTS Bahasa Indonesia 12
    KLINIEKU
    Belum ada peringkat
  • Surat Pernyataan - Restrukturisasi - Rev - Edited NEW
    Surat Pernyataan - Restrukturisasi - Rev - Edited NEW
    Dokumen2 halaman
    Surat Pernyataan - Restrukturisasi - Rev - Edited NEW
    KLINIEKU
    Belum ada peringkat