Anda di halaman 1dari 1

Kelola stres Hindari pemicu Nicotine-Replacement

Stres bisa menjadi


merokok kembali Therapy
salah satu alasan NRT bekerja dengan
seseorang memilih Hindari faktor yang melepaskan nikotin
untuk merokok. dapat membuat dalam kadar rendah
Cobalah beberapa Anda kembali secara terus-menerus ke
cara untuk merokok, seperti pembuluh darah. Media
meredakan berkumpul dengan NRT beragam, seperti
ketegangan, seperti sesama perokok, permen karet, plester
mendengarkan minum kopi, atau yang ditempelkan pada
musik, pijat, atau minuman keras. kulit, atau tablet, atau
yoga. bisa dengan cara
disemprotkan ke mulut
atau hidung.

Konsumsi obat yang Libatkan keluarga Terapi perilaku


diresepkan Dokter dan teman dekat (Konseling)
Dokter dapat Beri tahu kerabat
Konseling yang
meresepkan obat- dan lingkaran membantu
obatan yang dapat pertemanan dekat mengidentifikasi
membantu bahwa Anda sedang dan fokus pada
mengurangi hasrat dalam proses strategi berhenti
untuk merokok berhenti merokok. merokok. terapi ini
dengan cara Mereka yang akan dapat dipadukan
memengaruhi mengingatkan dan dengan terapi
proses kimia di membantu menjaga penggantian nikotin
otak. situasi menjadi dan/atau obat-
lebih kondusif. obatan.

Membersihkan rumah Terus Berusaha Olahraga


Bersihkan rumah
dari aroma rokok
seperti cuci Berulang kali gagal Olahraga dapat
pakaian, sprai, berhenti merokok membantu
menyapu karpet, adalah kondisi yang mengurangi dan
atau tirai yang umum terjadi. . mengalihkan hasrat
mengandung aroma Gagal sekali bukan akan nikotin.
rokok. Gunakan berarti Anda tidak Begitu ingin
pengharum ruangan mungkin berhasil merokok, kenakan
untuk membantu lepas dari rokok. sepatu olahraga
menghilangkan bau Anda dan mulailah
asap rokok. lakukan aktivitas
olahraga

Pola Makan sehat Pikirkan keuntungannya


Hindari melakukan
Keperawatan Keluarga
Tubuh yang lebih sehat.
diet sambil Menurunkan tekanan
mencoba berhenti darah, menurunkan
merokok. Fokus tingkat risiko
saja dalam
Program Profesi Ners XLI
komplikasi penyakit
mengonsumsi lebih lain
banyak sayur dan ·Hilangnya bau mulut
buah. sayur dan tidak sedap akibat

Universitas Padjadjaran
buah juga membuat rokok.
tubuh menjadi lebih ·Kulit yang lebih cerah
sehat, suatu kondisi dan bersih.
yang selaras dengan ·Keluarga t terhindar

tujuan Anda dari bahaya merokok


secara pasif.

Sumber Direktorat Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Direktorat Pencegahan


dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular. 2017. Hidup Sehat Tanpa Rokok.
Diakses pada

CARA
http://p2ptm.kemkes.go.id/uploads/VHcrbkVobjRzUDN3UCs4eUJ0dVBndz09
/2017/11/Hidup_Sehat_Tanpa_Rokok.pdf

BERHENTI
Dibuat oleh
Siti Juarsih

MEROKOK
220112200657

Anda mungkin juga menyukai