Anda di halaman 1dari 2

Lampiran 41

JURUSAN KEBIDANAN POLTEKKES KEMENKES PONTIANAK


DAFTAR TILIK UNTUK PLASENTA MANUAL

NAMA MAHASISWA : TEMPAT PRAKTEK :


NIM : TANGGAL :

Beri nilai untuk setiap langkah klinik dengan ketentuan sebagai berikut :
1 = Lalai : Langkah klinik tidak dilakukan
2 = Kurang : Pelaksanaan langkah klinik masih dengan keraguan dan hasil
pekerjaannya. kurang baik, urutan langkah belum berurutan an waktu
yang dipergunakan lebih lama dari yang diharapkan.
3 = Cukup : Langkah klinik sudah dilakukan dengan benar tetapi hasilnya belum
baik atau waktunya lebih lama dari yang diharapkan.
4 = Baik : Langkah klinik dilakukan dengan benar dan baik, sesuai dengan
urutannya dan waktu yang dipergunakan.

DAFTAR TILIK: PLASENTA MANUAL


LANGKAH TUGAS PENILAIAN
Persiapan 1 2 3 4
1. Menyiapkan alat-alat yang diperlukan
2. Menjelaskan pada ibu apa yang akan dilakukan, anjurkan ibu
untuk bertanya.
3. Mendengarkan apa yang dikatakan ibu
4. Memberikan dukungan emosi dan meyakinkan ibu
5. Membuat informed consent
6. Memberi obat anestesi
7. Memberi antibiotika dosis tunggal
8. Mengosongkan kandung kemih
Mengeluarkan plasenta dengan manual
9. Mencuci tangan sampai siku dengan sabun dan membilas di
bawah air mengalir
10. Memakai sarung tangan DTT panjang sampai siku pada kedua
tangan
11. Memegang tali pusat dengan klem kocher, menegangkan tali
pusat hingga sejajar dengan lantai.
12. Memasukkan satu tangan kedalam vagina di teruskan sampai
kedalam uterus dimana plasenta berimplantasi.
13. Meletakkan tangan yang lain di fundus sehingga uterus dan
plasenta berada di kedua tangan
14. Mencari bagian plasenta yang sudah terlepas secara perlahan
mengupas plasenta dari dinding uterus
15. Gunakan tangan luar atau minta asisten untuk menarik tali pusat
untuk mengeluarkan plasenta dan sementara tangan dalam masih
di kavum uteri, lakukan pemeriksaan untuk memastikan tidak ada
sisa plasenta
16. Memberikan oxytocin kedalam infus dan melakukan massage
uterus
17. Memberikan ergometrin secara i.m. bila perdarahan bertambah
18. Memeriksa kelengkapan sperma
19. Memeriksa apakah ada robekan serviks atau vagina dan menjahit
luka perineum
Program Studi D-IV Jurusan Kebidanan Plasenta 1
Manual
Setelah prosedur dilakukan
20. Merendam kedua tangan dalam cairan chlorine 0,5%
- Membuka sarung tangan dengan bagian dalam keluar
- Sarung tangan sekali pakai langsung dimasukkan
- Sarung tangan yang akan digunakan lagi di rendam dalam
larutan chlorine 0,5% selama 10 menit untuk dekontaminasi
21. Mencuci tangan dengan sabun dan membilasnya dibawah air
mengalir
22. Mengobservasi perdarahan, kontraksi uterus dan tanda vital
23. Mendokumentasikan tindakan dan hasil pemeriksaan

Nilai: Mahasiswa :
Nama
Tanda tangan/tanggal

SKOR
92
x 100 Pembimbing:
Nama
Tanda tangan/tanggal

Program Studi D-IV Jurusan Kebidanan Plasenta 2


Manual

Anda mungkin juga menyukai