Anda di halaman 1dari 4

MANAJEMEN OPERASIONAL

Tugas 6 Penentuan Lokasi Operasi

Disusun Oleh: Kelompok 5

1. Bagus Ryan W (200000007)

2. Wasisto Rudi P (200000017)

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI ISTI EKATANA UPAWEDA

YOGYAKARTA

2021

KATA PENGANTAR
Puji syukur kami ucapkan kehadirat Allah SWT atas segala rahmat-Nya
sehingga makalah ini dapat tersusun sampai dengan selesai. Tidak lupa kami
mengucapkan terima kasih terhadap bantuan dari pihak yang telah berkontribusi
dengan memberikan sumbangan baik pikiran maupun materinya.

Laporan observasi lapangan ini disusun untuk memenuhi Tugas dari Bapak Petra
Surya Mega Wijaya, S.E., M.M., selaku Dosen Mata Kuliah Manajemen
Operasional. Pada kesempatan ini penulis menyampaikan rasa terima kasih kepada
semua pihak yang telah membantu dan memberikan dukungan baik pikiran maupun
material sehingga Tugas Mingguan Manajemen Operasional ini dapat terselesaikan
dengan baik. Dengan Laporan observasi lapangan ini diharapkan pembaca dapat
memahami mengenai manajemen operasional.

Yogyakarta 30 Oktober 2021

Kelompok Pria

2
BAB I

PENDAHULUAN

A. Pentingnya Menentukan Lokasi Untuk Strategi Bisnis


Lokasi bisnis merupakan tempat yang menjadi pusat kegiatan bisnis, baik teknis, administrasi,
ataupun manajerial. Sebab, dengan lokasi yang strategis kamu dapat memperbesar peluang demi
mendapatkan konsumen. Sebaliknya, apabila lokasi usahamu kurang bagus maka penjualan pun
nantinya kurang maksimal.
Faktanya sekarang ini memang tak mudah dalam mendapatkan lokasi tempat usaha pada area
yang strategis, apalagi dengan kendala modal usaha atau dana yang terbatas. Selain itu, sebelum
menentukan lokasi yang akan dipilih, sebaiknya juga menyesuaikan atau mempertimbangkan
kategori usaha apa yang akan dijalankan. Karena lokasi bisnis dapat dikatakan membawa pengaruh
yang sangat besar terhadap perkembangan bisnis dimasa yang akan datang. Maka penentuannya
sangat ditentukan oleh aspek lingkungan sekitar yang akan dijadikan tempat berbisnis.
B. Rumusan Masalah
1. Bentuk tugas : survai perusahaan dan studi literature
2. Jelaskan mengapa memilih perusahaan tersebut dan berikan penjelasan kondisi secara umum
3. Berikan penjelasan tentang alasan perusahaan memilih lokasi tersebut
4. Aspek apa saja yang dijadikan patokan perusahaan dalam menentukan lokasinya
5. Dari teori disebutkan bahwa pemilihan lokasi dapat ditentukan mulai dari pilihan Negara,
propinsi hingga kota. Jelaskan aspek apa saja yang sekiranya tepat untuk pilihan lokasi
perusahaan jika dikaitkan dengan aspek propinsi dan kota

BAB II
Pembahasan
A. Gambaran Umum Usaga
Nama Perusahaan : Oish (Chicken Crispy)

Bidang Usaha : Produk Makanan

Jenis Produk : Chicken Crispy

1. Jelaskan mengapa memilih perusahaan tersebut dan berikan penjelasan kondisi secara
umum : Pada zaman sekarang ini banyak jenis makanan dalam kemasan ataupun yang
di sajikan secara langsung, akan tetapi kebanyakan masyarakat pasti memilih
makanan dalam bentuk kemasan. Karena lebih praktis, di samping itu juga masyarakat
cenderung lebih memilih makanan yang enak, renyah, gurih, bernutrisi dan tentunya

1
murah dan menyehatkan. Ayam crispy sebagai salah satu makanan ringan yang
disukai banyak orang merupakan makanan yang biasa dikonsumsi oleh masyarakat.

2. Berikan penjelasan tentang alasan perusahaan memilih lokasi tersebut :


Tempat usaha ini bertempat di salah satu ruko di Ponjong,Gunungkidul tempat usaha
ini juga sangat strategis kareng banyak masyarakat yang setiap sore nongkrong atau
menghabiskan waktu saat sore hari dan juga baru ada satu yang menjual Ayam
Crispy jadi untuk persaingan nya masih belum terlalu ketat.
Sasaran dan Target pasar nya adalah seluruh masyarakat dari umur 5 tahun – 40 tahun
dan dari kalangan menengah ke bawah
3. Aspek apa saja yang dijadikan patokan perusahaan dalam menentukan lokasinya :

• kemudahan untuk dikunjungi


• kesesuaian dengan sarana jual
• Ketersediaan lahan

4. Dari teori disebutkan bahwa pemilihan lokasi dapat ditentukan mulai dari pilihan
Negara, propinsi hingga kota. Jelaskan aspek apa saja yang sekiranya tepat untuk
pilihan lokasi perusahaan jika dikaitkan dengan aspek propinsi dan kota :
• Untuk aspek provinsi :
- Tenaga kerja
- Ketersediaan lahan yang ada
• Untuk aspek kota
- Membuka lapangan pekerjaan
- Mengurangi angka pengganguran

BAB III
KESIMPULAN
Strategi lokasi merupakan hal yang sangat penting bagi perusahaan Oishi dalam mendirikan tempat
usaha nya, karena strategi lokasi yang tepat dan benar akan dapat meningkatkan jumlah pelanggan
dan harga jual dari produk yang ditawarkan, sehingga dapat meningkatkan keuntungan.

Anda mungkin juga menyukai