Anda di halaman 1dari 1

HUBUNGAN MAKANAN DAN KOLESTEROL

Hasil riset telah menunjukkan bahwa ada hubungan yang erat antara makanan dengan kolesterol,
sebenarnya apakah arti kolesterol itu ?
Kolesterol ialah zat Kimia yang tergolong dalam kelompok “ compound organic ” yang dikenal
sebagai lupid. Lupid tersebut meliputi lemak, waxes, phospholipids, cerebosides, Kolesterol dan
sterol yang lain. Semuanya ialah zat yang menyerupai lemak (fatlike) yang tidak dapat larut di
dalam air, tetapi kurang lebih larut dalam ether dan solvent organic lainnya.
Kolesterol terdapat pada semua sel binantang, dengan demikian terdapat pada semua makanan
yang berasal dari binatang termasuk daging ayam, ikan, cream, mentega dan telur. Sedangkan
makanan yang berasal dari tumbuhan-tumbuhan seoerti buah-buahan, sayuran, kacang-kacangan
dan biji-bijian tidak terdapat kolesterol

Waktu mengetik : 9 menit

Kecepatan : 849: 9 = 94,3


Ketepatan : 114-0:114x100= 100

Anda mungkin juga menyukai